Epaper Tanjungpinangpos 1 Juni 2014

Page 1

Sosok

12

Saling Lempar Masalah Setrum

MINGGU 1 JUNI 2014

BACA HAL

6

TANJUNGPINANG POS

TANJUNGPINANG POS

Minggu

1 JUNI 2014 / 3 SYAKBAN 1435 H

RP1.800

KETUA PN TANJUNGPINANG PARULIAN LUMBANTORUAN SH MH

Sempat Daftar Kuliah Kedokteran OSOK berwibawa. Itulah yang tergambar dari bapak tiga anak ini. Namun, bukan berarti dia tidak humoris. Parulian Lumbantoruan SH MH, itulah namanya. Kini, ia dipercaya memimpin Pengadilan Negeri Tanjungpinang. Putra bangsa kelahiran Tapanuli ini baru resmi menjabat Ketua Pengadilan Negeri akhir April lalu. Ia menggantikan Ketua PN yang lama, Prasetyo Ibnu Asmara SH MH yang saat itu pelantikan dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Tinggi Pekanbaru, Dr Nommy H T Siahaan SH MH. Jumat (30/5) lalu, Tanjungpinang Pos mendapat kesempatan berbincang santai dengan alumni Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara ini. Dalam suasana santai dan diwarnai humor, Parulian

S

sempat mengisahkan perjalanan karir dan kehidupannya hingga jabatan hakim disandangnya saat ini. Parulian yang kini telah menginjak usia 51 tahun, dalam perjalanan hidupnya ternyata menyimpan sebuah kenangan untuk menjadi seorang dokter. Bahkan, ia pernah memilih untuk ikut ujian memasuki jurusan kedokteran di universitas terbilang tua di Sumatera itu. “Dulu saya sekolah IPA dengan jurusan Teknik Elektro saat zaman SMA. Ketika Proyek Perintis 1 (SPMB), saya pilih, fakultas kedokteran. Selain itu baru pilihan kedua di teknik elektro dan terakhir ilmu hukum,” ungkapnya. Namun, ternyata itu hanya menjadi catatan indah dalam perjalanan hidupnya. Dan juga, menjadi bahan cerita untuk anak cucu. Sebab, ia pernah bercita-cita menjadi dokter dan mendaftar di fakultas kedokteran. Tapi, hanya sebatas terdaftar. Nyatanya, saat pengumuman hasil ujian, ia lulus dan diterima sebagai mahasiswa ilmu hukum di USU. Hingga akhirnya mengantarkannya menjadi seorang hakim. “Yah mau gimana lagi, syukuri sajalah. Ternyata di ilmu hukum karir saya lumayan,” candanya. Dalam karir sebagai hakim,

boleh dibilang ia sudah memiliki jam terbang yang sudah tak diragukan lagi. Sebelum bertugas di Tanjungpinang, Parulian juga pernah menjabat sebagai Ketua Pengadilan Negeri di daerah lain. “2001 Wakil Ketua di PN Kelas II Polewali, 2004 diangkat jadi Ketua di tempat yang sama,” ungkapnya. Parulian juga pernah menjabat Wakil Ketua di PN Kelas IB di Curup, Bengkulu pada tahun 2005. Tahun 2008 pindah ke Samarinda menjadi hakim anggota di PN Kelas IA di Samarinda. Tahun 2012 pindah lagi ke PN IA Khusus Bandung sebagai Hakim Khusus. Hingga, pada tahun 2013 Parulian mengikuti fit and proper test sebagai syarat pimpinan PN Kelas IA. “Bersyukur saat itu lulus, itu syaratnya macam-macam termasuk ya harus fit tadi. Akhirnya saya dipromosikan di Tanjungpinang sebagai Ketua PN Kelas I A,” kenangnya. Hakim Lulusan dari Ilmu Hukum USU tahun 1987 ini, kini telah mendapatkan gelar S2 dari Universitas Brawijaya, Malang dengan spesialisasi ilmu hukum per-

data. Banyak Pengalaman Ibarat pepatah, jauh berjalan banyak dilihat, lama hidup banyak dirasa. Pepatah itu menggambarkan asam garam yang dirasakan Parulian. Ya, berbagai tempat tugas sudah pernah dijalaninya. Termasuk, di daerah timur Indonesia. Ada satu pengalaman lucu yang belum terlupakan oleh Parulian ketika menjadi hakim. Yakni, saat pertama sekali bertugas sebagai hakim di tahun 1992. Saat itu, Parulian mendapatkan tugas di Nabire, Papua. Ada hal yang terkadang membuatnya tertawa sendiri bila mengingat hal itu. “Ada terdakwa, setelah dituntut

2 tahun. Mereka bukannya mengajukan pembelaan. Mereka pun tidak meminta keringanan. Malah minta ditambah,” katanya sambil guyon. Tapi, dalam pandangan Parulian, bukan hal itu tidak wajar. Memang, kehidupan di Papua saat itu masih sangat sulit. “Mereka mungkin menganggap lebih baik di dalam penjara. Saat itu orang bisa menganggap kebebasan bukan segalanya. Mau apalagi, mungkin mereka berfikir mendingan di penjara. Makan 3 kali sehari. Sarana lengkap. Sabun mereka saja dibelikan di sana (Lembaga Pemasyarakatan),” papar Parulian.Menurutnya, yang namanya pekerjaan pasti ada risikonya. Namun, dalam perjalanan karirnya sebagai hakim yang penuh dengan tantangan dan ancaman tak elak Parulian juga pernah mendapat keadaan serius. “Pengalaman diteror langsung itu gak ada. Cuma ketika tahun 2004 waktu itu bertugas di daerah konflik, Sulawesi Selatan. Karena konflik banyak bunuh-bunuhan dan bakar-bakaran. Yah, kaos,” kenangnya. Saat itu, Parulian sampai

harus dikawal. Ada pengamanan khusus oleh aparat di rumahnya. Setelah berkoordinasi dengan penegak hukum, ia pun mendapatkan ajudan beberapa orang. “Kebetulan saya sebagai Ketua Majelis (Hakim). Menurut informasi akan diberikan pengamanan terbuka dan tertutup,” terangnya. Parulian dan istrinya kini

SOSOK Kubur Harapan Jadi Dokter

tinggal terpisah. Sang istri kini masih bertugas mengajar sebagai guru di SMA Negeri 5 di Bandung. “Niat untuk membawa istri ke Tanjungpinang belum ada. Usia juga sudah mau menuju pensiun. Nanti saya bawa ke sini, besok saya dapat SK pindah lagi macam mana pulak,” candanya. (indra kelana)

PEMPROV BUKA LOWONGAN DI AKHIR TAHUN

Tes CPNS Tidak Serentak ZAKMI TANJUNGPINANG

PARULIAN LUMBANTORUAN BACA HALAMAN 12

KEPRI MUDA JANGAN TAKUT DI JADI DOKTER, DOKTER SIAPA TAKUT

F-INDRA/TANJUNGPINANG POS

PELAKSANAAN perubahan sistim seleksi CPNS 2014 dari metode lembar jawab komputer (LJK) ke computer assisted test (CAT) membuat pemerintah daerah banyak yang tidak siap. Namun pemerintah pusat tetap Abdul Malik mengharuskan pelaksanaan tes CPNS wajib menggunakan CAT. Hal itulah yang membuat pelaksanaan tes CPNS 2014 ini waktunya lebih dimajukan oleh pemerintah pusat karena jadwal tes CPNS tidak bisa berlangsung serentak. Apalagi, tingkat kesiapan masing-masing pemerintah daerah berbeda-beda. Biasanya pelaksanaan tes CPNS selalu dilaksanakan antara Oktober dan November. Namun, pada 2014 ini, pelaksanaan CPNS sudah dimulai akhir Juni mendatang. Bahkan, Deputi SDM Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) Setiawan

BANGUNAN LIAR: Gedung yang berdiri di atas lahan parkir di Pasar KUD, Tanjungpinang ini tampak masih berdiri kokoh, kemarin. Pemko Tanjungpinang merencanakan akan merobohkan bangunan ini karena berdiri di lahan parkir yang ada di sekitar pasar.

BACA HALAMAN 2

Kasus Perikanan Banyak Hilang TANJUNGPINANG- Meski banyak pengungkapan kasus perikanan dan serta penangkapan penjarahan harta karun di Kepri, namun banyak kasusnya yang tidak sampai di pengadilan. Artinya, banyak perkara penjarahan ikan serta penjarahan harta karun yang tidak sempat di sidangkan. Hal itu diakui Ketua Pengadilan Negeri (PN)

Kelas IA Tanjungpinang, Parulian Lumbantoruan SH MH. Akibatnya, meski banyak penanganan perkara perikanan dan penjarahan harta karun, namun perkaranay tidak sampai ke pengadilan hingga ini membuat hakim Adhoc Pengadilan Perikanan

BACA HALAMAN 2

Siswa Berprestasi Belum Terima Penghargaan

YULIA ANASTASYA BACA HALAMAN 3

TANJUNGPINANG - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Tanjungpinang belum menyerahkan penghargaan berupa uang pembinaan kepada Siswa-siswi SMA/SMK/MA se Kota Tanjungpinang yang mendapat nilai 10 besar. Pasalnya, penyerahan akan dilakukan serentak bersamaan dengan pengumuman kelulusan siswa-siswa peraih nilai sempurna juga untuk tinggkat SMP/MTS dan SD/MIS. Kepala Disdikbud Kota Tanjungpinang, HZ Dadang AG, mengatakan, penghargaan memang belum diserahkan dalam waktu dekat ini karena menunggu kelulusan untuk tinggkat SMP seder-

HZ Dadang

F-ANDRI/TANJUNGPINANG POS

ajat dan SD. Saat ini tentu bagi mereka peraih nilai 10 yang diketahui dari seklah SMKN 1 Tanjungpinang dan 2 dari SMAN 1 Tanjungpinang harus bersabar. “Kami akan realisasikan penghargaan itu namun waktunya serentak nantinya,” ujarnya kepada Tanjungpinang Pos, Jumat (30/5). Penghargaan itu tetap diberikan sebagai bentuk apresiasi dan motivasi bagi generasi berikutnya. Motivasi itu tentunya diedukasikan kepada generasi berikutnya agar berpacu meraih penghargaan seperti mereka. Hanya saja, Dadang belum mau

BACA HALAMAN 2

GALIAN: Salah satu penyebab rusaknya jalan raya karena galian pipa PDAM, seperti yang terlihat di Batu 9, beberapa waktu lalu.

Proyek Jalan Raya Dimonopoli Kontraktor TANJUNGPINANG - Proyek jalan di Provinsi Kepulauan Riau diduga dimonopoli oleh perusahaan kontraktor tertentu. Akibatnya, pembangunan jalan terkesan asal-asalan karena perusahaan tersebut memiliki peralatan yang minim dan tak memiliki sertifikasi dalam pengaspalan jalan.

Juru Bicara dan Pengawas LSM Kepri Corruption Watch Laode Kamrudin, Rabu (21/5), mengatakan, berdasarkan data yang diporoleh dalam Pelelangan Layanan Pengadaan Secara Elektronik ditemukan indikasi monopoli ten

BACA HALAMAN 2

Menyulap Barang Bekas Menjadi Mahal

Bahan Bakunya Sampah, Laku hingga Ratusan Ribu Kemampuan mendaur ulang barang bekas yang tidak terpakai menjadi yang memiliki nilai tinggi tidaklah sulit. Dengan belajar beberapa saat saja, maka berbagai jenis barang bekas sudah bisa menjadi barang yang indah dan bernilai tinggi. YESIKA

S

EPERTI yang dilakukan Reni Aprianti, yang sudah terlanjur hobi membuat berbagai jenis bunga berbahan baku barangbarang bekas. Kini, dari hobinya itu F-YESIKA/ISTIMEWA MERANGKAI BUNGA: Reni Aprianti (kiri) saat merangkai bunga di warung bisa menghasilkan uang yang tidak sedikit, karena bunga-bunga yang Usaha Kreativitas miliknya beberapa waktu lalu.

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

cmyk

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

TANJUNGPINANG ia buat harganya bsia mencapai ratusan ribu. Reni, mengaku, ketertarikannya membuat berbagai jenis bunga itu berawal dari orangtuanya yang memang suka membuat bunga. Karena dalam sehari-harinya, ia selalu meli-

hat ibunya merangkai bunga di waktu luang, hingga lama kelamaan Reni pun bisa melakukan hal yang sama. Bunga yang ia buat beraneka ragam, tergantung bahan baku yang digunakan. ‘’Hasil yang kami buat, bisa untuk hiasan dinding dan berbagai jenis bunga,’’ ucapnya. Karena terbiasa membuat bunga daur ulang, Reni Aprianti terus mengembangkan kemampuannya dengan mempelajari membuat bunga berbahan stoking dan sisa-sisa kain perca. Hasilnya, kini ia memiliki usaha

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos

kreativitas sendiri. ‘’Bunga-bunga dan berbagai karya berbahan baku barang bekas itu yang buat saya dan ibu.’’ ucap Reni saat dijumpai di usaha kreativitas di Jalan Ganet blok I nomor 10, Tanjungpinang Timur, kemarin. Karena kemampuannya yang bagus dalam membuat bunga dari barang bekas, hingga hasil yang ia buat tampak indah serta menjadi usaha yang laris. Reni mengaku, ia termotivasi membuat bunga-bunga itu lantaran be

BACA HALAMAN 2

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos


Pinang Metropolis 2

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

Didukung Dahlan, JK Yakin Dulang Suara

JAKARTA - Calon wakil presiden dari koalisi yang dipimpin Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Jusuf Kalla, mengatakan dukungan Menteri Badan Usaha Milik Negara Dahlan Iskan kepada kubunya akan membawa dampak besar. Menurut dia, dukungan tersebut ikut menyedot dukungan masyarakat. "Pasti mendulang suara," kata Kalla setelah menjadi saksi nikah

anggota Dewan Pertimbangan Presiden Bidang Hubungan antar Agama, Ma'aruf Amin, di Masjid Sunda Kelapa, Jakarta Pusat, Sabtu, 31 Mei 2014. Kalla mengatakan, elektabilitas Dahlan sangat tinggi. Dahlan, katanya, juga tercatat sebagai pemenang konvensi calon presiden Partai Demokrat. Kalla mengatakan akan berkomunikasi lebih intensif dengan Dahlan untuk

DEWASA ini, makin banyak orang tua membekali anak dengan smartphone atau ponsel cerdas. Namun tak seharusnya orang tua membiarkan begitu saja buah hatinya menggunakan smartphone. Ponsel cerdas masa kini, adalah komputer mini yang bisa melakukan banyak hal. Smartphone terhubung ke internet, mampu mengunduh bermacam aplikasi’ Karenanya, anak-anak terutama yang masih belia, butuh bimbingan dan pengawasan saat memakai smartphone. Berikut beberapa tips dari Monica Vila, pengarang panduan Smartphone Generation, seperti dikutip dari Mirror.

Tes.............................................................. dari halaman 1 sudah siap," tandasnya. Untuk Kabupaten dan Kota di Kepri ada sekitar 7000 kuota CPNS yang diajukan ke pemerintah pusat. Hanya saja, Kepri juga belum mendapatkan jawaban berapa kuota yang disetujui dalam penerimaan CPNS tahun ini. Seperti halnya Kabupaten Bintan yang mengajukan kuota CPNS lebih dari 1.000, demikian juga Pemko Batam yang mengajukan 1200 CPNS. Sama halnya dengan Tanjungpinang yang mengajukan kuota 1000 CPNS pada 2014 ini, termasuk juga Karimun. Masing-masing Kabupaten dan kota yang ada di kepri ini selain sudah mengajukan permohonan kuota CPNS ke pemerintah pusat serta menyampaikan persyaratan diantaranya analisa jabatan, juag sudah menganggarkan biaya CPNS di 2014 ini. Hingga setelah, kuota disetujui, masing-masing kabupaten dan kota langsung bisa membuka pendaftaran CPNS karena biayanya sudah tersedia. ''Bila pemerintah pusat menetapkan CPNS digelar pada Juni, Pemerintah Pemkab Bintan sudah siap. Kita butuhkan guru kimia minimal satu sekolah harus ada satu guru kimia atau fisika," Kata Lamidi Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bintan, beberapa waktu lalu. Berbeda dengan lowongan khusus untuk CPNS di Pemprov Kepri. Meski Pemprov Kepri sudah mengajukan permohonan kuota CPNS 2014,

namun Pemprov Kepri dan DPRD Kepri tidak menganggarkan dana untuk rekrutan CPNS. Kalau saja pemerintah mengabulkan kuota CPNS yang diajukan Pemprov Kepri dipastikan Pemprov Kepri tidak akan bisa melakukan rekrutmen pada Juni ini. Pasalnya, pemprov Kepri bersama DPRD Kepri baru merencanakan anggaran untuk CPNS akan dianggarkan pada APBDP yang diperkirakan akan disahkan pada Oktober mendatang. Ini, berarti, kemungkinan CPNS untuk Pemprov Kepri baru bisa digelar pada akhir tahun 2014. Untuk anggaran CPNS di pemerintah Provinsi Kepri yang sudah dianggarkan baru untuk anggaran pengadaan sistem CAT. Sedangkan untuk biara proses pendaftaran hingga pelaksanaan tes sekitar Rp1,5 miliar tdiak disetujui DPRD. ”Kita sudah mengajukan keseluruhan, namun hanya dikabulkan sebagian. Sisanya pada APBD Perubahan. Artinya, potensi kita melakukan rekrutmen CPNS itu akan dilaksanakan pada akhir tahun setelah APBDP disahkan,’’ ujar Kepala BKD dan Diklat Pemprov Kepri Abdul Malik beberapa waktu lalu. Sedangkan untuk perangkat Computer Assisted Test yang diwajibkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB), beberapa daerah di Kepri mulai menyiapkan perangkatnya. Seperti

halnya yang dilakukan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Tanjungpinang yang sudah menyiapkan 50 unit komputer. Kepala BKD Kota Tanjungpinang, Raja Khairani, mengakui adanya aturan penggunaan sistem Computer Assisted Test itu. Menurutnya, dengan sistem ini peserta tes langsung terhubung ke panitai di kemenpan hingga nilai peserta bisa langsung diketahui setelah mengikuti tes. ''Perbedaan mendasar dengan sistem CAT ini pelamar tinggal menjawab soal di komputer bukan seperti 2 tahun sebelumnya masih menggunakan LJK,'' kata Raja Khairani. Meski tahun ini diperkirakan kuota CPNS di kabupaten, kota dan provinsi Kepri sangat banyak, namun animo yang mendaftar juga sangat tinggi. Apalagi beebrapa pemerintah daerah juag membuka lowongan untuk lulusan SMA hingga tidak hanya sarjana saja yang memiliki kesempatan untuk masuk CPNS. Tingginya, animo warga untuk mengikuti CPNS juga terlihat dari tingginya pengajuan pembuatan kartu kuning di setiap kantor dinas Tenaga Kerja di Kabupaten dan Kota. Bahkan beberapa dari warga yang baru membuat kartu kuning pada Pebruari lalu, kembali mengajukan permohonan pembuatan kartu kuning belakangan ini. Pasalnya, masa berlaku kartu kuning itu hanya untuk waktu tiga bulan saja.***

Kasus.......................................................... dari halaman 1 banyak menganggur. "Di PN Tanjungpinang, Hakim Adhoc ada 9 orang. Rata-rata hakim ilmuan. Hakim yang dijaring dan sangat paham di kelautan. Pada 2013 lalu, perkara perikanan cukup banyak, yakni ada 31 perkara. Tapi, pada 2014 cuma ada 2," kata Parulian dengan heran. Parulian mengaku heran dengan banyaknya kasus yang berhasil diungkap oleh Polair, TNI AL serta oleh PNS Kementerian Perikanan. Namun, sangat sedikit perkara yang sampai ke persidangan. Parulian menggambarkan,

bentuk kasus yang bisa masuk kepada ranah perikanan itu diantaranya pencurian harta karun di bawah laut yang baru saja terungkap di Mapur, Bintan. Lalu, tentang pemusnahan ikan yang baru-baru ini terjadi. Selain itu juga, Parulian mengatakan, setiap ada kasus pengerusakan terumbu karang dan hayati bawah laut bisa menjadi objek perkara untuk di sidang di Pengadilan Perikanan. "Penyidik perikanan itu ada 3. Pertama, TNI AL, Penyidik Pegawai Negeri Sipil dari Kementrian Perikanan, dan yang

ketiga itu dari Polisi Air dan Udara (Polairut). Tapi, lihat saja sampai Juni 2014 ini laporan yang masuk baru 2 perkara." ulang Parulian. Menurut Parulian, pembagian tugas itu menjadi sangat jelas. Kejaksaan juga bila bertindak membuat laporan kepengadilan, akan sangat tergantung dari limpahan 3 penyidik yang disebutkannya tadi. Selain itu, diberitahukannya, Pengadilan Perikanan Indonesia baru terdapat 7 pengadilan. Di antaranya, di Tanjungpinang, Ranai, Medan, Pontianak, Bitung di Sulawesi Sela-

tan, dan di Maluku Tenggara. "Tak mungkin hakim Ad Hoc yang sudah ditugaskan di Tanjungpinang akan beralasan tugas di luar, kecuali ada SK pemindahan. Makanya saya anggap mereka yang ditugaskan di sini jadi menganggur," jelasnya. Menurutnya, 2 pekan lalu, Patrulian sempat bertemu dengan Dirjen di Kementrian dan Kelautan yang menyebutkan turunnya jumlah penanganan kasus kelautan karena biaya operasional menurun, jadi berpengaruh kepada kinerja pelaksana.(cr20)

Bahan ......................................................... dari halaman 1 belakangan ia menyadari kalau yang ia pelajari selama ini bisa menghasilkan uang yang tdiak sedikit. Kini rutinitas sehari-harinya selalu membuat bunga dengan berbagai jenis bahan baku. Terlebih lagi semakin lama semakin banyak orang yang mengenal usahanya hingga orderanpun semakin hari terus bertambah. ‘’Kadang banyak yang pesan untuk pameran atau bazar. Selain itu, biasanya menjelang lebaran juag banyak yang menari berbagai jenis bunga hiasan,’’ terangnya. Menurutnya, menjelang lebaran, orderan yang datang terkadang nilainya mencapai jutaan hingga ia juga kalang kabut untuk memenuhi order yang ia dapat. Meski sehari-hari diseibukkan dengan usaha kreatifnya

membuat dan memasarkan bunga, namun di lingkungan tempat tinggalnya, ia dikenal sebagai wanita yang aktif di berbagai organisasi. Reni, dikenal cukup aktif di berbagai organisasi seperti majelis taklim dan organisasi keagamaan lainnya. Untuk, organisasi barang daur ulang ini, ia dipercaya menjadi ketua kerajinan tangan. Bahkan menurutnya, ada bunga yang ia buat bisa dijadikan pewangi ruangan, seperti bunga sabun. Hanya saja, untuk membuat bunga sabun memerlukan kesabaran dan kreativitas yang tinggi. Tidak semua orang punya kemampuan untuk membuat bunga sabun seperti hal yang dilakukan Reni. Bunga yang terbuat dari sabun ini caranya sedikit sulit. ‘’Kita memerlukan daya hay-

TANJUNGPINANG POS Diterbitkan Oleh: PT Batam Intermedia Pers Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009 Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IX Tanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

Chairman Chief Executive Officer Presiden Komisaris Wakil Presiden Komisaris Komisaris Direktur

: : : : : :

Rida K Liamsi. Makmur. Socrates. Asnida Syukur. Hasan Aspahani. Candra Ibrahim.

al yang tinggi untuk mengolah sabun menjadi bunga mawar atau bunga lainnya. Kesulitan dalam membuat bunga sabun adalah tangan menjadi lembab, jari-jari mengkerut dan mengelupas,’’ sebutnya. Dalam membuat bunga stoking kendala tidak terlalu rumit seperti halnya membuat bunga sabun. Karena kemampuannya yang baik dalam membuat berbagai jenis bunga, hingga berbagai jenis barang bekas yang biasanya dibuang, namun jika sudah sampai ke tangan Reni, barang-barang itu bagai bsia disulap menjadi bunga yang indah dan bernilai tinggi. ‘’Kain perca juga bisa dibuat bunga beragam jenisnya. Bentuknya tergantung imajinasi pembuatnya,’’ jelasnya. Saat ditanya tentang harga-

harga barang yang ia tawarkan, reni mengaku harganya berpariasi. Ada yang hitungan ribuan, ada juga yang dijual puluhan ribu rupiah, bahkan ada bebrapa diantaranya yang dijual sampai Rp150 ribu. Diakuinya, dalam mengembangkan usaha yang ia rintis itu mengalami kesulitan dalam modal. Karena ia harus menyisihkan uang belanja harian untuk mengembangkan usaha ini. Padahal membuat keterampilan ini memerlukan biaya yang tidak sedikit. Semenjak 2006 sampai sekarang ia tak pernah mendapatkan bantuan dana dari pemerintah seperti dana UKM atau KUBE. Reni berharap dengan adanya usaha kecil-kecilan ia bisa mendapat bantuan dari pemerintah untuk mengembangkan usaha kerajinan tangan ini.***

Pimpinan Umum/GM/Penjab Wakil GM/Pimpinan Perusahaan Wakil Pimpinan Perusahaan Pemimpin Redaksi Wakil Pemimpin Redaksi

: Usep RS. : : : :

Arga Permadi. M Nur Hakim. Arham. Sigik Rahmat.

Dewan Redaksi : Usep RS (Ketua), Arham, Sigik Rahmat, Zakmi, Abdul Rasyid Daulay. Ombudsman : Sutan J Siregar SH.

Smartwatch G Watch

LG Segera Luncurkan Smartwatch G Watch F-INDRA/TANJUNGPINANG POS

BANGUN: Lahan bekas kebakaran yang terjadi di sekitar pelantar KUD, tampak mulai dibangun kembali oleh pemilik lahan.

Siswa ...................................dari halaman 1 membeberkan nominal hadiah yang akan diberikan ke para siswa berprestasi itu. Untuk pelajar di Tanjungpinang, pelajar SMK siswa

yang meraih nilai tertinggi Agustina SMKN 1 Tanjungpinang, dengan nilai 37,00. Sedangkan untuk SMA Rani Luthfiany Putri dari SMAN

1 Tanjungpinang dengan nilai 55,10 serta Selly yang juga dari SMAN 1 Tanjungpinang dengan perolehan nilai 54,20. (dlp)

Proyek .................................dari halaman 1 der proyek pembangunan dan pengaspalan jalan di Kepri oleh satu perusahaan proyek. Padahal, perusahaan tersebut didapati tidak memiliki peralatan seadanya dan tidak bersertifikasi kalibrasi Asphalt Mixing Plant (unit produksi campuran beraspal). "Sejak proyek dilelang sudah terlihat persaingan tidak sehat antara perusahaan peserta lelang. Pememang lelang ditentukan oleh Pejabat Pengguna Anggaran atau Kuasa Pengguna Anggaran," ujarnya. Berdasarkan pantauan KCW, sejumlah jalan mulai dari jalan kriteria jalan nasional hingga provinsi mengalami kerusakan di Kepri. Padahal, jalan tersebut masih dalam pengerjaan, bahkan ada yang baru selesai dibangun. Dinilai dari cara pengaspalan dan kualitas jalan-jalan tersebut, ada indikasi mengarah ke korupsi dan nepotisme. Teknis-teknis pengerjaan jalan tidak sesuai standar yang diterapkan Binamarga. "Jalan dengan kualitas aspal yang bagus itu mengacu kepada kalibrasi AMP," ucapnya. Namun, pembangunan jalan di Kepri bisa disebut tak sesuai dengan standar yang ditetapkan. Ada beberapa jalan yang dibangun tidak sesuai dengan spesifikasi seperti yang ada di dalam kontrak perjanjian. "Pengaspalannya dilakukan asal jadi. Jalan yang dibangun itu sudah bergelombang sebelum lima tahun," ungkap Laode. Kualitas aspal yang buruk disertai dengan pekerjaan yang asal jadi membuat jalan yang tersebut hancur dan tak dapat dilewati. Lubang-lubang yang muncul di sepanjang jalan di Tanjungpinang seperti inilah yang menjadi salah satu pemicu kecelakaan lalu lintas. Pantauan Tanjungpinang Pos, jalan berlubang ditemui di

sejumlah titik. Jalan yang sudah rusak atau berlubang di sepanjang Jalan DI Panjaitan di dua jalur (saat ini dalam proses pengaspalan di Batu 8). Jalan dengan lubang yang melebar ditemukan di Jalan Ketapang hanya disemen sementara. Titik lainnya ditemukan di jalanan sepanjang Pulau Dompak dan Jalan Daeng Celak. Jalanan ini rusak karena dilalui kendaraan berbobot lebih dari delapan ton. Kepala Bidang Perhubungan Darat Dinas Perhubungan Kota Tanjungpinang Nanang Herry saat dijumpai beberapa waktu lalu mengatakan, masalah jalan berlubang merupakan kajian lintas instansi. Penyelenggaraan pengaspalan jalan dilakukan oleh Dinas Pekerjaan Umum. Dalam hal ini, pihak kepolisian juga sebagai pengusul mengenai jalan mana saja yang harus diperbaiki atau ditambal. Hal ini terkait dengan keselamatan pengendara berlalu lintas. "Yang menjadi faktor penghambat lambatnya penambalan jalan mungkin karena masalah anggaran. Jadi, instansi terkait tidak biasa menambal jalan langsung ketika ada laporan mengenai jalan yang berlubang," ujarnya. Di samping itu, Dinas PU Kota Tanjungpinang juga harus berkoordinasi dengan Dinas PU Provinsi Kepri. Untuk menanggulangi jalan berlubang, biasanya, Dinas PU melakukan semenisasi untuk penambalan sementara. Perlu untuk diketahui, sambung Nanang, jalan raya di Tanjungpinang terbagi dalam dua bagian yaitu jalan milik Provinsi Kepri dan jalan milik Pemko Kota Tanjungpinang. Ketetapan ini berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum 31 Desember 2009. Jalan yang diurus oleh instansi di Provinsi Kepri seperti Jalan Merdeka, Jalan Ketapang, Jalan Bakar Batu, Jalan Brigjen Katamso, Jalan MT

Haryono, Jalan Simpang Senggarang, Jalan Tanjung Sebauk, Jalan Sei Carang, Jalan DI Panjaitan, Jalan SM Amin, Jalan Diponegoro, Jalan Sunaryo, Jalan Tugu Pahlawan, Jalan DR Sutomo, Jalan Ir Sutami, Jalan Tengku Umar-Teratai, Jalan Adi Sucipto-hingga batas Kota di Batu 15 arah Kijang, Jalan Simpag Batu 8 hingga Tugu Obor (Batu 13), Jalan RE Martadinata, dan Jalan Hang Tuah. Sedangkan jalan yang diurus oleh Pemko Tanjungpinang antara lain, Jalan Hang Tuah, Jalan H Agus Salim, Jalan Usman Harun, Jalan Yos Soedarso, Jalan Wiratno, Jalan Basuki Rahmat, Jalan Ahmad Yani, Jalan Raja Ali Haji, Jalan DI Panjaitan, Jalan Simpang Adi Sucipto (Jalan Tanjungpinang-Tanjunguban Lama) hingga ke batas Kota (Batu 15), Jalan Raja Haji Fisabilillah sampai Simpang Dompak Lama, dan Jalan Simpang Dompak Lama hingga Simpang Wacopek. (sur)

DIVISI PRODUKSI Redaktur Pelaksana: Zakmi. Ass. Redaktur Pelaksana: Martunas Situmeang. Koordinator Liputan: Abdul Rasyid Daulay (Pjs). Redaktur: Slamet Nofasusanto. Asisten Redaktur: Martua P Butarbutar, Abas, Febrima Surya. Reporter: Taufik A Habu, Roni, Tengku Irwansyah, Yusfreyendi, Adly Hanani (Fotografer), Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba, Jendaras Karloan, Aldi Nugroho. Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Heru Irawan (Kadep), Rijon Sitohang (Kabag), Fauziahmadrisa, Syafrul Amri, Matthew Karjono, Jaringan/ IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHA Umum, Adm, & Keuangan: Ari Istanti (Manager), Dahlia (Pjs. Kabag). Iklan : M Nur Hakim (Manager). Pemasaran & EO: Mider Sinaga (Manager), Fanri Pardede (Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), Tengku Irwansyah (Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni (Anambas), Aldi Nugroho (Natuna).

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

LOWONGAN KERJA Perusahaan yang bergerak dibidang konsultan dan teknik bangunan membeutuhkan karyawan yang Memiliki Rasa Tanggung Jawab, Kejujuran, Mampu Bekerja keras, dan bersemangat untuk posisi : 1. ENGINEER syarat : Pendidikan Min S1 Teknik Sipil Menguasai Komputer & AutoCad Umur maksimal 35 tahun Siap ditempatkan di Pulau-pulau 2 INSPEKTOR, DRAFTER & ESTIMATOR Syarat : Pendidikan Min STM bangunan/gambar bangunan/ D3 Teknik Sipil Menguasai Komputer Umur Maksimal 30 tahun Siap ditempatkan di Pulau-pulau Surat Lamaran. Curriculul Viate, fotocopy Ijazah serta No.HP ditijukan ke :

PT. MULTI FORMA RIAU KONSULTAN Jl. R.H. Fisabilillah/ Bt. 8 atas (Ruko diseberang kios buah-buahan) Tanjungpinang No. Telp : 0771 - 701 1088 CP : Santi (0852 6417 2975 Email : sd.shanshan@yahoo.com

Tarif Iklan Halaman Muka (FC) Rp. 30.000,-/mm kolom. Halaman Muka ( BW) Rp. 25.000,-/ mm kolom. Halaman Dalam,- (FC) Rp. 25.000,-/ mm kolom. Halaman Dalam ( BW) Rp. 15.000,-/ mm kolom. Iklan Umum/Display (BW) Rp. 15.000,-/mm kolom. Iklan Ucapan Selamat (FC) Rp. 7.000,-/mm kolom. Iklan Ucapan Selamat (BW) Rp. 3.500,-/ mm kolom. Iklan Dukacita Rp 3.500,-/mm kolom. Sport Color Rp 7.000,-/mm kolom. Advertorial Rp. 5.000,-/ mm kolom.

SETELAH sukses meluncurkan smartphone LG G3, dikabarkan LG juga akan merilis smartwatch terbarunya minggu depan. Perangkat wearable tersebut telah resmi di konfirmasi bahwa LG akan mendukung jam tangan pintar tersebut dengan sistem Android Google Wear. Informasi yang berkembang, LG G Watch akan muncul pada awal Juni ini dalam jumpa pers di New York. Bahkan, seperti

dikutip Technologytell, Rabu (28/5), sebuah toko ritel di Inggris telah memasang gambar produk LG G Watch dengan embel embel “akan muncul segera” (produk smartwatch itu). Hal ini dimungkinkan bahwa device tersebut akan segera melucur untuk mendampingi handset cerdas LG G3 yang juga akan diperkenalkan di New York awal Juni nanti secara

SUPER TRUSS RANGKA BAJA RINGAN ZINCALUME SOLUSI ATAP RUMAH ANDA

HUB

Tg Pinang : Batam :

: ABENG

0812 7745 4454 / 0819 9131 1555 Jln A. Yani (Simpang KUANTAN No. 1) Batu 5 Atas (100m Samping Kiri KODIM)

0778 750 1113 / 0813 6499 6663 Perum Golden Land Blok D No. 57 Simpang Kara, Batam Center

Tg Balai Karimun, Bintan, Lingga, Anambas, Natuna. 0852 7222 9777 VIMAX PENGHANCUR LEMAK Herbal Suplemen :

GARANSI KONSTRUKSI 10 TAHUN Distributor dan Pemasangan Rangka Baja Ringan, HARGA BERSAHABAT SREAD C. TRUSS 75/65 C. TRUSS 75/80 C. TRUSS 75/100 Reng Zincalum Atap Metal Polos Cornice A Plus Casting A Plus Hollow 2x4 4m

TO

Y CK

Rp.65.000/btg Rp.75.000/btg Rp.100.000/btg Rp.30.000/btg Rp.25.000/kpg Rp.63.000/sak Rp.43.000/sak Rp10.000/btg

Alamat :

Jl. Raya Uban Km.13 No.18 -19,Tanjungpinang HP. 0822 8399 6386, 0853 7828 8837 tanjungpinang@supertruss.com

- MENGATASI VITALITAS PRIA - MENAMBAH STAMINA - MENAMBAH UKURAN P - MENYEHATKAN HUBUNGAN PASUTRI

PENGHILANG JERAWAT & FLEK HITAM Paket Spesial capsul & cream hilangkan semua jenis jerawat serius, ganas, batu, biasa, bintik, flek hitam, bekas jerawat. dalam 1 minggu jadi bersih, putih, kencang & halus alami.

PENINGGI BADAN SUPER CAPSUL ZENIT PRODUK OF USA CAPSUL DARI USA TELAH TERBUKTI MENINGGIKAN BADAN DENGAN CEPAT 1-2 BULAN BERATAMBAH 7-10 cm UNTUK SEMUA UMUR DIJAMIN BERHASIL - PENGGEMUK BADAN - PELANGSING CREAM - RAPET WANGI VIRGIN - PERONTOK BULU - PENGHILANG SELULIT - PEMBERSIH SELANGKANGAN

VACUUM + CREAM PAYUDARA 100% original import 3 kali pakai langsung terbukti besar, kencang, padat dan mengembalikan payudara kendor baik gadis atau ibu-ibu DIJAMIN BERHASIL

Capsul Penghancur lemak, Langsingkan Perut, Paha, Lengan dan Seluruh Tubuh, Dalam 1 Minggu Turun 4-6 Kg, 100% Natural, Aman Tanpa Efek Samping Untuk Pria dan Wanita. DIJAMIN

VACUUM PEMBESAR PENNY + OIL 3 Kali Pemakaian Langsung Bertambah Besar, Panjang, Kencang, Kuat & Keras. + 3-7 Cm Permanen & Istri Anda Kagum Luar Biasa Dibuatnya

OBAT PRIA PATENT - VIAGRA USA (100 Mg) Original - CIALIS ENGLAND (20 / 50 / 80 Mg) - PROCOMIL SPRAY - PLANT VIGRA - SONY (10 Tablet) Spesial Obat Kuat Semalam Suntuk, Ampuh Atasi Disfungsi Ereksi, Kencang, Kuat, Keraskan Ereksi & Tahan Lama, AMAN....

ANEKA ACCESORIES P.W - PENNY GETAR MUTIARA - PENNY MAJU MUNDUR - PENNY IKAT PINGGANG - PENNY GETAR KECIL / BESAR - ANEKA PENGGELI

- VEGY GETAR - VEGY GETAR GOYANG - BONEKA FULL BODY - ANEKA KONDOM (Lele, Badak, Roket dll)

OBAT WANITA FRIGID CAIR, SERBUK, CREAM Bangkitkan gairah seksual wanita agar lebih agresif secara spontan dan aman

global positioningnya, yang membantu melacak lokasi sang anak,” kata Monica. Akan tetapi sebaiknya, tidak serta merta Anda langsung memberi smartphone pada anak. Terlebih dahulu, lihat tanda tanda apakah mereka bisa dipercaya. Misalnya saja, lihat perilaku anak saat menggunakan internet atau main game. Apakah mereka berhenti memainkannya jika Anda meminta? Apa Anda berani menyimpulkan mereka bisa memakai smartphone dengan bijak tanpa pengawasan? Apakah mereka mampu menjaga barang mereka? Jika mereka mudah kehilangan benda kepunyaan, tidak akan lama sebelum mereka akhirnya kehilangan ponselnya. “Sebelum dibelikan gadget, pastikan mereka bertanggungjawab dengan barang kepunyaannya,” tutur Monica. Lalu saat membeli smartphone untuk anak, tak perlu langsung model terbaru, sebaiknya model lama saja. Baru jika anak sukses memakai smartphone dengan bertanggungjawab, mereka bisa dibelikan model terbaru sebagai

hadiah. “Model lama tidak hanya lebih murah tapi anak Anda juga jadi diwajibkan menjaga kepercayaan menggunakan ponsel secara bertanggungjawab agar bisa mendapat model terbaru,” kata Monica. Sebelum Anak Memakai Smartphone Membuat password adalah langkah pertama agar smartphone sedikit banyak tetap aman

KEHILANGAN KEHILANGAN STNK AN. MAGDALENA, BP4343IG,NO.RK:MH8CF48NA9J-11213C

DICARI MOTOR DICARI MOTOR JUPITER Z YAHUN 2004 - 2008 BERMINAT MENJUAL HUB : 081928530949

AHLI PIJAT & URUT TRADISIONAl PENGASIHAN, ROMBAK ALAT VITAl, PRIA & WANITA

SEMUANYA PASTI BERHASIL >>>HP : +62 852 63289540 SMS : 081991674550 Praktek : Mahakam Lantai 2 No. (SampingPolres Bt.5 Atas)

PLANT VIGRA HERBAL OBAT VITALITAS PALING DAHSYAT SAAT INI..........!!!

BB 22D1B1FC

DBUTUHKAN ADM & MRKTING, PNDDIKAN MIN.SMA/SDRJT,BRPNGPLMN DIBDG MSING2.ANTR LMRN KE TOKO SURYA BINTAN MOTOR,JL.MT.HRYONO BT.3,5 C SAMPING GERBANG BINTAN PLAZA BIMBEL SUPER KIDS JL.TAMBAK NO.1F,TLP: 0771-29936,HP:0812 704 8889. MMBTUHKAN KRYAWATI,TMTN SLTA SDRJT,LMRN DIANTR KE ALAMAT YG TERTERA DIATAS

LOWONGAN KERJA

DIJUAL

DICARI SALES/MRKTING,DRI MHSISWA SMPAI IBU RMH TNGGA YG MAU MNDPTKN PNGHSILAN LBIH PART TIME/FULL,SYRT: PNYA KNDRAAN RODA 2,ULET,MAU BKRJA KRS,HUB.081364987104/ANTR KE RUKO JLN.USMAN HARUN NO.36 BTU HITAM

DIJUAL RMH BRSRTIFIKAT 3KT + 3KM, PAM, FULL KRMIK & TRALIS,PGR,GARASI,LOKASI JL.ST.MAHMUD T.UNGGAT NO.36A HUB. 08117049295(HASYIM),082170689275(BUDHIYAH)

KINARI CATHERING : MEMBUTUHKAN KARYAWAN/I DIBIDANG CATERING. LAMARAN DIANTAR KE : RUKO INDONUSA LESTARI BLOK C-15 (DEKAT RSUP KEPRI TPI) DIBUTUHKAN 1 ORANG DRAFTER DAN ESTIMATOR. PRIA, TAMATAN STM BANGUNAN/ D3 TEKNIK SIPIL. HUBUNGI : 0 8 1 2 7 7 1 3 3 2 3 6

jikalaupun dicuri. Juga saat dipinjam teman si anak, mereka tidak terlalu leluasa memainkannya. Belikan juga casing sebagai perlindungan jika smartphone terjatuh. Selain itu, pastikan si anak selalu menaruh smartphone di tempat yang sudah ditentukan di dalam tas. Langsung tambahkan nomor nomor penting dalam daftar kontak, tentu saja termasuk nomor Anda, guru dan lainnya. (net)

1. (MerubahBurung Pipit jadiburung Garuda), besar, kuat, tahan lama & keras), perbaiki : penis bawaan lahir/suntikan colagen). mengobati :impotensi, mandul **), 2. Liong Kapsul (Mengobati : Impotensi&Ejakulasi dini, Mani Encer, Menambah kualitas sperma, menambah stamina dalam melakukan hubungan intim.) 3. (Therapi :perawan kembali, menyembuhkan semua penyakit kewanitaan,keset, lengket, legit, berdenyut2). 4. (Aura Payudara : montok, seksi, padat, kencang.)

IKLAN BARIS

DIJUAL RUMAH JLN SUTAN SYAHRIR NO.21 YUDOWINANGUN, LT 420M2, HRGA 600JT NEGO, SHM. HUB 0852 7273 7257 (TANPA PERANTARA)

KURSUS KURSUS BHASA MANDARIN UTK DAERAH TNJUNGPINANG & SKITARNYA.BRMINAT? TELP/SMS KE 08126185575/ 081365309979 ATAU DI ADD PIN BB : 2694F21B

MITRA LAUNDRY

RENTAL MOBIL/ANTAR JEMPUT

BINGUNG MAU USAHA? SIBUK KRJA MAU BKIN USAHA? DICARI MITRA UTK LANDRY TNPA MODAL BAGI HASIL.HUB.081261954447

MELAYANI ANTAR JEMPUT TNJUNGPINANG & SEKITARNYA, RENTAL MOBIL, SUPIR BRPNGALAMAN.HUB:085264989945

Mampu mengeraskan otot-otot alat vital Melancarkan aliran darah disekitar alat vital Memperkuat stamina dan vitalitas Mengatasi alat vital yang susah ereksi/ sulit bangun Mengatasi alat vital yang mudah lemas ketika berhubungan Menyehatkan kelenjar prostat Menghambat penyakit kening manis Membangkitkan gairah sex dan mengilangkan penyakit dingin seks Menambah energi ekstra

VACUUM + LINTAH OIL SUDAH TERUJI & TERBUKTI 100% AMAN TANPA EFEK SAMPING

Vakum + Minyak lintah perpaduan teknologi & ramuan tradisional Papua mempu mengatasi keluhan pria dewasa. Panjang, besar & keras alat vital secara alami (PERMANEN)

AZKA

0819 9170 3888 0813 7577 5556

VITALITAS & KOSMETIK è è è è è

SPRAY TAHAN LAMA SONY MMC KONDOM DURI/ SAMBUNG ALAT BANTU P/W DEWASA VIAGRA ORIGINAL

NO.

NAMA KAPAL

1.

KM. BUKIT RAYA

2.

è è è è è

PENGGEMUK BADAN PELANGSING TUBUH VACUUM+OIL BULUS PAYUDARA PEMUTIH MUKA PERONTOK BULU USA

www.plantvigraherbal.com

Jl. Dr Sutomo No.22, Pas lampu merah Pasaraya BINTAN 21, Tanjungpinang

JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNI DI PELABUHAN KIJANG, TANJUNGPINANG DAN BATAM MEI

PIN BB. 21043C5A

VIMAX

Lebih Murah Stock harga mulai :

berbarengan. Namun belum diketahui apakah jam tangan tersebut memiliki konsep smartwatch mandiri atau bisa dikoneksikan dengan perangkat lain. Dalam waktu beberapa hari, pengguna maupun pencinta produk elektronik asal Korea Selatan ini dapat membuktikan kebenaran akan rumor yang terlanjur beredar tersebut, pada awal Juni ini. (net)

Perlukah Anak Memakai Smartphone? Smartphone mungkin akan membuat anak Anda lebih aman. Namun masalahnya apakah mereka sudah bisa dipercaya menggunakannya? “Dengan banyak orang tua bekerja, mungkin smartphone yang Anda butuhkan agar tak merasa khawatir, karena kebanyakan ada

BEAUTY, HEALTHY & VITALITY

BISMA CABANG TANJUNGPINANG

TERSEDIA :

Wangsaatmaja beberapa waktu lalui mengakui kalau pelaksanaan CPNS di Indonesia tidak bisa dilakukan serentak karena perangkat CAT yang terbatas. "Tesnya kita majukan pada uni, salah satu pertimbanganya karena sistem seleksinya bertahap dan tidak serentak," ungkap Setiawan Wangsaatmaja kepada JPNN, grup Tanjungpinang Pos, belum lama ini. Untuk pelaksanaan tes CPNS, sambungnya, setiap daerah yang mendapatkan kuota CPNS tidak mesti banyak menyediakan komputer. ''Untuk sistim CAT ini, cukup menyediakan 50 unit setiap daerah yang mendapatkan kuota CPNS,'' sebutnya. ''Dengan menggunakan 50 komputer, sambungnya, dalam sehari bisa digunakan untuk empat gelombang atau sekitar 200 pelamar. Hingga pelaksanaan tes bisa dilakukan bergiliran,'' sebutnya. Untuk instansi pemerintah pusat, akan lebih dahulu membuka dan tes CPNS yang diperkirakan akan dilakukan pada Juni ini. ''Ini karena instansi di pemerintah pusat lebih siap ketimbang daerah. Meski begitu tidak menutup kemungkinan ada juga daerah baik provinsi maupun kota yang akan dimulai tes Juni. Jadwalnya akan disesuaikan nanti, karena Panselnas harus mengatur materinya sebelum pelaksanaan tes. Jadi, materinya akan dikasih kalau instansinya

Teknologi Informasi

Tips Anak PPakai akai Smartphone dengan Smart

Dahlan, partai pimpinan Susilo Bambang Yudhoyono tersebut tidak melarang peserta konvensi mendukung salah satu pasangan calon presiden dan wakil presiden. Rencananya, Relawan Dahlan Iskan akan mendeklarasikan dukungan ke pasangan Jokowi-Kalla di Sentul International Convention Hall, Jawa Barat, hari ini. Jokowi pun direncanakan hadir dalam deklarasi tersebut.(jpnn)

memastikan dukungan pengusaha media itu. Dahlan kemarin memberi sinyal akan mendukung pasangan Joko Widodo alias Jokowi dan Jusuf Kalla. Menurut Dahlan, dia memiliki gaya kepemimpinan yang sama dengan Jokowi. Pernyataan tersebut disampaikan Dahlan lantaran Demokrat tak kunjung menetapkan sikap politik pada pemilihan presiden ini. Apalagi, kata

11

RENCANA TIBA

RENCANA BERANGKAT

2014 TUJUAN

DARI

HARI

TANGGAL

JAM

DARI

HARI

TANGGAL

JAM

LETUNG

SENIN

12 Mei 14

21.00

KIJANG

SENIN

12 Mei 14

23.00

BLINYU - TG.PRIOK (PP)

KM. KELUD

TG. BALAI

RABU

14 Mei 14

12.00

BATAM

RABU

14 Mei 14

15.00

TG.PRIOK (PP)

3.

KM. SINABUNG

TG. PRIOK

RABU

14 Mei 14

20.00

KIJANG

KAMIS

15 Mei 14

12.00

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASSAR - BAU-BAU NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

4.

KM. BUKIT RAYA

BLINYU

SABTU

17 Mei 14

07.00

KIJANG

SABTU

17 Mei 14

10.00

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN PONTIANAK - SURABAYA (PP)

5.

KM. KELUD

TG. PRIOK

SABTU

17 Mei 14

15.00

BATAM

SABTU

17 Mei 14

10.00

6.

KM.KELUD

TG. BALAI

RABU

21 Mei 14

12.00

BATAM

RABU

21 Mei 14

15.00

7.

KM.KELUD

8.

KM.BUKIT RAYA

9.

KM.KELUD

10. KM. SINABUNG 11. KM. BUKIT RAYA 12. KM. KELUD

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG. PRIOK

SABTU

24 Mei 14

15.00

BATAM

SABTU

24 Mei 14

18.00

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

LETUNG

SENIN

26 Mei 14

21.00

KIJANG

SENIN

26 Mei 14

21.00

BLINYU - TG.PRIOK (PP)

TG. BALAI

RABU

28 Mei 14

12.00

BATAM

RABU

28 Mei 14

15.00

TG.PRIOK (PP)

TG. PRIOK

KAMIS

29 Mei 14

01.00

KIJANG

KAMIS

29 Mei 14

12.00

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASSAR - BAU-BAU NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

BLINYU

SABTU

31 Mei 14

07.00

KIJANG

SABTU

31 Mei 14

10.00

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN PONTIANAK - SURABAYA (PP)

TG. PRIOK

SABTU

31 Mei 14

15.00

BATAM

SABTU

31 Mei 14

11.00

1. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN. 2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS. 3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK MENDAPATKAN DISCOUNT 20% 4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 dan Website PT.PELNI : www.pelni.co.id 5. 1 (SATU) Jam sebelum kapal tiba sudah dipelabuhan

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

16 Mei 2014


10

TANJUNGPINANG POS

MINGGU 1 JUNI 2014

3

TANJUNGPINANG POS

Apa Kabarmu Tepi Laut?

YULIA ANASTASYA, MAHASISWI KEDOKTERAN UNIVERSITAS ABDURRAB PEKANBARU

KULIAH KEDOKTERAN, SIAPA TAKUT?

Fondasi bangun jembatan Tepi Laut terlihat keropos dan belum ada tanda-tanda diperbaiki. Jika dibiarkan dikhawatirkan akan rubuh dan mengancam warga yang ada di sekitarnya.

YULIA Anastaysa merasa alergi jika ada orang yang menilai anak pulau minder apalagi d isebut keterbelakangan terhadap dunia pend id ikan. Buktinya, Yul ia yang menyelesaikan pend id ikan hingga SMA d i Dabok Singkep ini sudah d i akhir semester VIII, Fakultas Kedokteran Universitas Abdurrab Pekanbaru Provinsi Riau. Yul ia banyak mengetahui bagaimana kehidupan dan dunia pend id ikan d i daerah pulau. Diband ingkan perkotaan, dunia pend id ikan d i Dabok Singkep Kabupaten Lingga mengalami keterbatasan. Karena daerah pulau, jarang guru yang mau bertugas d i Kabupaten Lingga. Bahkan untuk fasil itas penunjang pend id ikan d i daerah pulau tidak selengkap d i daerah perkotaan. Namun demikian, keterbatasan pend id ikan d i daerah pulau itu pula yang menjad ikan Yul ia untuk membuktikan kepada orang banyak, bahwa anak pulau bisa mengecap pend id ikan lebih baik. Potensi anak pulau cukup besar untuk hidup lebih maju d iband ingkan pelajar yang biasa belajar dengan sarana lengkap d i perkotaan. “Selama ini, pelajar dari daerah pulau beranggapan pend id ikan lebih baik seperti kedokteran itu menjad i sebuah ketakutan. Jangan untuk mengikuti tes, mendengar kedokteran sudah minder. Tapi anggapan itu ternyata salah. Siapa takut? Buktinya, aku bisa kul iah d i kedokteran. Bagi yang baru lulus Ujian Nasional SMA, jangan takut masuk kul iah kedokteran,” sebut Yul ia d i ked iamannya, beberapa hari lalu. Masuk Fakultas Kedokteran seperti d i Universitas Abdurrab Pekanbaru (Riau) d i Jalan Riau Ujung maupun d i universitas lain memang banyak tantangan. Mulai dari seleksi administrasi berdasarkan ijazah kelulusan SMA, tes teori akademik, tes kesehatan sampai dengan menjalani orientasi pengenalan kampus. Tapi ketika tahapan demi tahapan seleksi itu d ijalani, tidak ada sul itnya. “Aku sih cita-cita dari kecil memang ingin kul iah kedokteran. Makanya apa pun rintangan

Kawasan Tepi Laut di malam hari.

Adly Bara Hanani

PROYEK lanjutan revitalisasi kawasan Tepi Laut yang hinga kini belum ada kejelasan, belum jelas kapan akan dilanjutkan. Beberapa waktu lalu Pemerintah Kota (Pemko) Tanjunginang menyatakan sudah masuk tahap tender untuk melanjutkan proyek tersebut. Kawasan Tepi Laut memang sangat ramai dikunjungi masyarakat. Banyak pedagang kaki lima menyajikan berbagai jajanan serta minuman untuk pembeli yang bersantai di kawasan ini. Tepi Laut juga menjadi ikon Tanjungpinang. Ratusan kursi plastik disediakan oleh pedagang untuk pengunjung Tepi Laut sejak siang hari. Warga yang datang untuk bersantai bisa menyaksikan pemandangan sunset di sore hari. Dengan duduk menghadap ke arah laut, menjadikan kawasan ini sangat ramai dikunjungi anak-anak muda untuk bersantai di sore hari. Sambil menikmati menu-menu pedagang yang ada seperti bakso, somay, sate, hingga minuman cendol. Namun kawasan ini terlihat tidak tertata dengan baik, sampah-sampah gelas plastik berserakan dan parkir yang tidak teratur. Bisa dibayangkan semakin tak teraturnya bila terlalu lama proyek Tepi Laut itu dulur. Sementara fisik bangunan monumen yang terlihat asal-asalan dalam pengerjaannya, pondasi yang bangunan tersebut yang berada dibibir pantai lapuk oleh air laut dan terlihat sudah keropos. Tentu, ini sangat membahayakan sekali, bila setiap sore pengunjung yang datang ramai untuk berfoto foto di jembatan monumen itu. Masyarakat Ibu Kota Provinsi Kepri, Tanjungpinang berharap agar pembangunan tepi laut segera dimulai dengan harapan tepi laut kembali tertata dengan baik dan menjadi ikon Tanjungpinang. (abh)

MINGGU 1 JUNI 2014

Pedagang kaki lima mulai menyiapkan dagangan mereka sejak sore hari.

cmyk

untuk masuk kedokteran itu aku hadapi. Ternyata masuk kedokteran itu bisa kita

lakukan,” sebut Yul ia. Selain cita-cita kul iah d i kedokteran, Yul ia lulusan SD Negeri 002 Dabok Singkep dan SMP Negeri 2 Dabok ini tertarik ingin menjad i dokter karena petugas med is d i daerah pulau masih minim. Bahkan untuk d i Kepri, tenaga med is masih d ibutuhkan dalam jumlah yang cukup banyak. Selama ini, tim med is d i Kepri masih d idominasi dari luar daerah. “Siapa lagi kalau bukan kita yang membangun daerah Kepri ini. Saya mendorong agar lulusan UN bisa membuat pil ihan yang tepat untuk masuk kul iah,” ujar Yul ia kelahiran 1 Jul i 1992, Dabok Singkep ini. Yul ia anak tunggal ini tidak membantah jika kul iah d i Fakultas Kedokteran membutuhkan biaya mahal d iband ingkan jurusan umum. Tapi perband ingan biaya kul iah itu tidak terlalu menonjol. Di sini peran pemerintah untuk membantu anak pulau

yang terkendala dengan biaya. “Ya kalau saya sampai saat ini masih bisa d italangi orang tua untuk biaya kul iah. Tapi bagi teman yang lain, mungkin ada yang sed ikit sul it untuk penyed iaan dana masuk kul iah kedokteran. Ini lah peran pemerintah,” sebut Yul ia yang masih menjalani masa cuti d i Tanjungpinang. Yul ia anak dari keturunan pasangan Tionghoa (ibu) dan Melayu (ayah) ini sudah merencanakan menyelesaikan

skripsi pada tahun 2015 mendatang. Yul ia yang selalu jawara semasa SMA ini akan menjalani pend id ikan KOAS untuk menjalani status dokter muda d i Puskesmas pembantu (Pustu). Setelah kul iah Yul ia akan mencoba menjalani uji kompetensi dokter Indonesia (UKDI). “Kalau sudah jad i dokter, saya akan kembal i ke Kepri untuk mengabd i dan membantu warga yang sakit. Terutama memperhatikan warga dari ekonomi kurang mampu,” tutur Yul ia. (yusfreyendi)


4

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

s aru n h cek a a w o ata h k ren wis erogo m kau ini m dala pula an g h lebi emangi n d e n yang h a m e s ewa asi d i d rt m priv t o res sanga PULAU Bintan memang sangat terkenal dengan wisata alam, terutama wisata alam pantai dan lautnya. Sekitar 50 persen pantai d i Pulau Bintan d ilapisi dengan pasir putih yang sangat bersih dan mempesona. Hal itu semakin menambah keindahan alam pantai yang alami dan hijau. Keindahan pantai tidak hanya ada di pulau Bintan saja. Namun, pulau-pulau kecil di sekitarnya juga banyak yang memil iki keindahan alam yang masih alami. Bahkan, beberapa pulau saat ini sudah menjad i lokasi tujuan pariwisata. Salah satu pulau yang sangat bagus dan alami yaitu Pulau Nikoi. Pulau yang terletak sekitar tujuh mil dari Kawal, Kecamatan Gunung Kijang, ini menyimpan keindahan alam yang sangat mempesona. Pulau ini d iolah investor menjad i kawasan resort kelas internasional. Pengunjungnya hanya orang dari kalangan tertentu berdompet tebal. Di sini, wisatawan ini d isajikan keindahan alam dan fasil itas penginapan yang sangat unik dan alami. Pulau dengan luas sekitar 17 hektare ini yang memil iki pasir pantai yang sangat putih dan bersih. Laut di sekel il ing pulau ini biru. Di dalamnya masih kaya akan keindahan laut yang alami. Laut d i sekitar Pulau Nikoi sangat cocok untuk menyelam (diving) dan snorkling. Saat Tanjungpinang Pos berkunjung

MASA remaja merupakan masa perkembangan baik secara fisik, intelektual, kepribad ian, seksual maupun emosional. Sehingga, masa remaja merupakan masa yang rentan. Di masa ini, banyak remaja belum mempunyai ketetapan hati al ias labil. Di masa ini juga, sifat emosionalnya lebih tinggi dari pada sifat rasional. Di masa ini juga, para remaja cenderung ingin bebas dan mudah terpengaruh l ingkungan pergaulannya. Maraknya pergaulan bebas d i l ingkungan kita saat ini, membuat banyak remaja ikut terjerumus hal-hal yang buruk. Contoh hal yang buruk itu seperti, merokok, seks bebas, narkoba sampai terkena penyakit HIV/AIDS. Inilah yang membuat puluhan siswa dan siswi SMP Negeri 4 Tanjungpinang tertantang menjad i konsoler atau petugas konsel ing bagi rekanrekannya. Mereka ikut wadah ekstrakul ikuler Pusat Informasi Konsel ing Remaja. PIK Remaja SMPN 4 ini d id irikan pada 2010 yang lalu. Pembina pertama Pusat Informasi Konsel ing Remaja Remaja SMPN 4 Erni Yusnita mengungkapkan, eskul ini merupakan wadah siswa dan siswi yang d ibina menjad i konsoler bagi rekan-rekannya. Mereka d iberi pengetahuan dan pemahaman tentang penyuluhan narkoba, pencegahan seks bebas, Narkoba, HIV/AIDS sampai penanaman tanaman obat. Hal tersebut d ikatakan Ranti Sul istia Ningsih, siswi kelas VIII. Sebagai anggota, ia banyak menerima materi dan pelatihan untuk menjad i petugas bimbingan konsel ing bagi teman sebayanya. “Masuk ekskul ini sangat mengasyikkan. Selain menambah pengetahuan, ekskul ini juga bisa membimbing kawan-kawan yang sedang bermasalah. Kami bisa menjad i tempat curhat dan memberi solusi dan saran kepada mereka,� ujarnya. Anggota ekskul lainnya, Melvy Deval, mengatakan, ia menyadari banyak tantangan dan hambatan dalam memberikan pengarahan sebagai konselor. Menurutnya, tidak semua teman-teman yang mempunyai masalah mau terbuka. Meski pun baru berd iri, prestasi ekskul ini tidak bisa d iremehkan. Prestasi ekskul ini seperti, Juara I tingkat Provinsi Kepulauan Riau tahun 2013 serta mengikuti Jambore Nasional d i Banten mewakil i Provinsi Kepri pada tahun yang sama. Selain itu ekskul ini menjal in kerja sama dengan BNNK dan BP2KB Kota Tanjungpinang dan berbagai perguruan tinggi. (krisman turnip)

Sunset di Nikoi.

Sala h satu tem pat reha t.

ke pulau ini beberapa waktu lalu, keindahan pulau d i sebelah timur Pulau Bintan ini sangat mempesona. Untuk menuju ke pulau tersebut hanya ada satu pintu masuk yaitu melalui gerbang utama yang juga dermaga tepatnya d i Kelurahan Kawal. Untuk akses menuju ke Nikoi, biasanya wisatawan berangkat dari Tanjungpinang, maupun masuk dari terminal feri d i Bandar Bentan Telani, Lagoi Resort. Untuk akses masuk dari kedua pintu masuk Bintan menuju dermaga Nikoi, biasanya memerlukan waktu lebih kurang satu jam perjalanan darat. Kemud ian, wisawatan melanjutkan perjalanan menggunakan kapal cepat dengan waktu sekitar 15 menit perjalanan laut. Di pulau tersebut banyak terdapat fasil itas hiburan dan permainan alami, mulai dari permainan d i darat, laut, maupun fasil itas olahraga laut. Untuk penginapan, hanya ada 15 vila saja yang tersedia. Vila-vila tersebut terd iri dari beberapa kategori yang memil iki satu hingga tiga kamar tidur. Keindahan alamnya juga tidak d iragukan lagi. Laut biru dan pemandangan sunrise dan sunset dapat d il ihat dari sisi pulau tersebut. Memang dahsyat, keindahan pulau ini tidak diragukan lagi. Bahkan, pulau ini, pada 2012 lalu, menjadi salah satu traveller choice bagi wisatawan asing dari seluruh dunia. Bagi para wisatawan yang ingin berkunjung dapat mengunjungi laman www.nikoi.com untuk melakukan pemesanan dan mengetahui lebih lanjut tentang pulau tersebut. Untuk berkunjung ke pulau ini, wisatawan harus merogoh kocek lebih dalam. Seju mla h wis ataw an dari man can (jendaras karloan) men ggu nak an kap al cep at men uju ega ra saa t ke Pula u Niko i.

cmyk

MINGGU 1 JUNI 2014

9

Goes to School

"Sel a was i n m e n m e m an, sa a m b a h y y a n b a n t u a juga w a p e r m g s e d a k a w a n bisa ng seb as terle a l a h a n m e n g a aya . pem b i h d a N a m l a m i un bi h (Pra naan d u l u d i b k i t a e i es tiwi ku r i Meg a Le l ini," star i)

l ini esku e, a y t sa if dan m k a it nuru "Me gat pos n. Bany n g a l a a n e k a p s an at syik nga h u a n d ya dap i a a d t s g ge ta p e n an yan a n g g o m njadi ," a y ) m e d a l a m n Absan s a ya da R (Nan

"Ma s s a n uk esk m e n g a t b e ul PIK r d b e r b i d i k . S m a n f a a Remaja t da aya aga la i i m c a r a nforma engeta m s i ten hui men per t c (Ran gaulan egah ang ti Su beb a listi a Ni s," ngs ih)

ling n s a uh di a d l b tum osia s a s saya, b e r i a n di a R " tu m ban anya i. Pe mem s k u l i n ukan h a e ya b tapi jug erin mat kelas n g a n , " pa a) di la Devali y v l e (M


8

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

5

Sastra

Terus Ku Pandang Langkahnya, tapi Tak Dipedulikan (Bagian 2-habis)

Satu Hati di Titik Terakhir OLEH : Nadia Hayu Prasasti

K

F-SUHARDI/TANJUNGPINANGPOS

SERAHKAN BANTUAN: Anggota Komunitas Anak Pinang berfoto bersama usai menyerahkan bantuan sembako belum lama ini.

Komunitas Anak Pinang

Berawal dari Komunikasi di Facebook ASAL kompak langsung jadi. Itulah yang tergambar dari lahirnya komunitas anak pinang (KAP). Komunitas ini masih terbilang seumur jagung, karena baru terbentuk Minggu, 9 April 2014 lalu. Meski terbilang baru, tapi anakanak KAP terbilang aktif. Belum lama ini, program sosial telah pun mereka jalankan. Seperti memberikan sembako bagi warga yang

kurang mampu di daerah Tembeling. Kegiatan sosial itu terwujud tentu atas kesadaran dan kepedulian kepada sesama. Satu pandangan mereka, semua sama, berhak untuk hidup layak. Lalu, siapa saja mereka yang tergabung di komunitas ini? Bagaimana terbentuknya? Ternyata, KAP ini terbentuk lewat komunikasi sesama di jejaring sosial,

facebook.com. Inisiatif awalnya datang dari Rico Gunawan. Awalnya ia membuat grup di akun facebook. Ternyata, dari grup itu, komunikasi mereka semakin intens. Akhirnya, seiring berjalannya waktu, ada kopi darat dan kini lebih kurang 35 orang sudah bergabung. Tentu saja, komunikasi semakin penting. Itu yang mereka rasakan. Belakangan, mereka pun sepakat,

INFORMASI LAPORAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH (ILPPD) KOTA TANJUNGPINANG TAHUN 2013 KEPADA MASYARAKAT 16). Indo Falcon. 17). PT. Askes. 18). Asuransi Jasindo. 19). Lippo Insurance. 20). IOM. 21). PT.Tirda Madu. 22). Asuransi Bumi Asih. 23). Asuransi Bumida. 24). PT. Numbing. 25). PT. Angkasa Pura II. c) SKPD Penyelenggara 1) Dinas Kesehatan Kota Tanjungpinang 2) Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tanjungpinang 2. Bidang Hukum a) Kegiatan yang dilaksanakan 1) Penunjukan Urip Santoso, SH sebagai Avocat, Pengacara dan Konsultan Hukum pada Pemerintah Kota Tanjungpinang. 2) Penunjukan Mochamad Firdaus, SH sebagai Avocat, Pengacara dan Konsultan Hukum pada Pemerintah Kota Tanjungpinang. 3) Perjanjian sewa menyewa rumah pribadi sebagai rumah dinas jabatan. 4) Perjanjian sewa menyewa rumah pribadi sebagai rumah dinas jabatan b) Mitra Yang Diajak Kerjasama 1. Urip Santoso, SH 2. Mochamad Firdaus, SH 3. Hj. Yuniarni Pustoko Weny, SH 4. Juariah c) SKPD Penyelenggara Bagian Hukum dan HAM Sekretariat Daerah Tanjungpinang 3. Perhubungan Komunikasi dan Informatika a) Kegiatan yang dilaksanakan Pengelolaan Pas Masuk Terminal Penumpang Dalam Negeri di Pelabuhan SRI BINTAN PURA Kota Tanjungpinang. b) Mitra Yang Diajak Kerjasama Kerjasama antara PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) cabang Tanjungpinang c) SKPD Penyelenggara Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Pemerintah Kota Tanjungpinang c. Koordinasi Dengan Instansi Vertikal di Daerah a) Kegiatan yang dilaksanakan 1. Kawasan Tertib Lalu Lintas dan Perparkiran di Kawasan Pasar Kota Lama Tanjungpinang. 2. Penyusunan LAKIP Kota Tanjungpinang 3. Review LKPD Pemerintah Kota Tanjungpinang 4. Implementasi SPIP 5. Penyusunan SIM-HP b) Instansi vertikal yang terlibat 1. Kejaksaan Negeri Tanjungpinang; 2. DanWing Udara 2 Tanjungpinang; 3. Kapolres Tanjungpinang; 4. Danlanud Tanjungpinang; 5. Danlanudal Tanjungpinang; 6. Pengadilan Negeri Tanjungpinang 7. BPKP Perwakilan Provinsi Kepulauan Riau. c) SKPD Penyelenggara 1. Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Pemerintah Kota Tanjungpinang 2. Inspektorat Kota Tanjungpinang d. Pembinaan Batas Wilayah NIHIL e. Pengelolaan Kawasan Khusus NIHIL f. Pencegahan dan Penanggulangan Bencana a) Bencana yang terjadi - Tanah Longsor. - Kebakaran. - Angin Putting Beliung. - Gelombang Besar. - Angin Ribut b) SKPD yang menangani Satuan kerja perangkat daerah yang menangani adalah Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Tanjungpinang. g. Penyelengaraan Ketentraman Dan Ketertiban Umum a. Gangguan Yang Terjadi 1). Pelanggaran Peraturan Daerah K3 dan Kependudukan. 2). Pelanggaran Keamanan dan Ketertiban Umum. 3). Pengendalian Keamanan Masyarakat. b. SKPD Yang Menangani Satuan kerja perangkat daerah yang menangani adalan Kantor Satuan Polisi Pamong Praja Kota Tanjungpinang. III. PENUTUP Demikian Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kota Tanjungpinang Tahun 2013 yang dapat kami sampaikan dan kepada masyarakat Kota Tanjungpinang dengan harapan dapat memberikan tanggapan dan saran demi kemajuan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah Kota Tanjungpinang kedepan sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 7A Tahun 2007 tentang tata cara penyampaian informasi dan tanggapan atau saran dari masyarakat atas laporan penyelenggaraan pemerintah daerah. Semoga Allah SWT selalu memberikan Taufik dan HidayahNya kepada kita semua dalam mengemban amanah dan menjalankan tugas dalam upaya mewujudkan masyarakat Kota Tanjungpinang yang adil dan makmur dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Tanjungpinang, 28 Maret 2014 WALIKOTA TANJUNGPINANG

ada pertemuan atau kopi darat yang digelar satu kali dalam seminggu. Dari kopi darat itu, berbagai ide pun lahir dengan sendirinya. Sembari, keakraban terus terjalin. Lewat kopi darat itulah, ada yang mengusulkan dilakukan kegiatan sosial. Baru-baru ini, mereka menggelar kegiatan gotong-royong. Semua pun punya andil. Bagi anggota laki-laki, tentu saja memegang turun bersama-sama bergotong royong. Namun, tidak bagi yang perempuan. Mereka menjadi tukang masak. Dijuluki Dewa Penolong Usia yang muda, baik komunitas maupun usia anggotanya, ternyata tidak membatasi mereka untuk berbuat. Tentu, berbuat sesuatu yang bermanfaat untuk orang lain. Itulah yang ditunjukkan Komunitas Anak Pinang. Bahkan, kini, mereka mendapat julukan dewa penolong. Julukan itu, tentu datang, karena aksi mereka bermanfaat untuk yang lain. “Ya begitulah, tanpa mandang jabatan dan ras sekalipun. Yang namanya orang butuh pertolongan ya kita pasti bantu,” kata Rico, ketua sekaligus penggagas komunitas ini. Menurut pria ramah ini, meski diantara mereka banyak berasal dari para pekerja namun terketuk pintu hati ketika mereka mendengar ada warga tersandung musibah. Ketika hal itu terjadi, banyak di antara anggota KAP yang langsung menggalang dana dan turun aksi nyata membantu korban yang sangat membutuhkan. “Kita kumpul terlebih dahulu, langsung gerak ke lokasi yang akan kita beri bantuan,”ungkap pria yang masih berstatus sebagai mahasiswa di Tanjungpinang ini. Memang, diceritakan Rico, awal mereka mendirikan komunitas ini tujuannya untuk aksi sosial. Dalam forum kecil mereka saat pembentukan, ada dua opsi yang muncul, antara KAP Sosial atau KAP Otomotif. Lantas, kebanyakan anggota Komunitas Anak Pinang sepakat memilih KAP sosial. Kini, mereka punya sekretariat di Jalan Ir Sutami Gang Teraling No 5 Tanjungpinang. Untuk keberadaan mereka di dunia maya, mereka aktif akun facebook Komunitas Anak Pinang (K.A.P). (suhardi)

ELAP kelip lampu menyala di suasana malam, tampak Nada berjalan-jalan sendiri di troroar dengan raut wajah tak mengindahkan suasana malam itu. Malam itu, Nada terlihat sangat murung, setiap jalan yang ia telusuri terus saja ada lamunan mengiringi diri Nada sampai-sampai ia tak menyadari bahwa ia bertabrakan dengan pejalan kaki lainnya. Tiba-tiba pusing dan badan terasa lemas Nada rasakan di tengah-tengah jalannya, dan seketika Nada jatuh tak sadarkan diri. Waktu itu, Raffi juga berada di sekitar Nada berjalan, melihat Nada jatuh tak sadarkan diri ia segera membopong tubuh Nada menuju ke rumah sakit terdekat dengan rasa khawatir melanda dirinya. “Nad, bertahanlah, aku akan membawamu ke rumah sakit.” Ujar Raffi penuh kegelisahan. Sesampai di rumah sakit, pihak rumah sakit segera menangani Nada. Sedangkan Raffi menunggu di luar dengan rasa khawatir dan kegelisahan, ia terus mondarmandir di depan ruang UGD tak sedetik pun ia selalu mencoba untuk mengintip. Tak lama dokter keluar dari ruang UGD dan menjelaskan semua pada Raffi, terlihat Raffi sangat shock dengan penjelasan dokter, ia merasakan tubuhnya serasa lemas. Nada yang telah dipindahkan ke ruang perawatan, Raffi dengan setia berada di samping untuk menuggu Nada sadar. “Nad, bertahun-tahun aku selalu berharap bisa bertatap muka denganmu, berbicara denganmu, bercanda gurau. Itu semua sudah menjadi nyata untukku, tapi melihatmu seperti ini mengacuhkanku, tak peduli padaku. Aku Raffi Nad, Raffi yang selalu ada menunggu hadirmu, aku disini.” Ujar Raffi dengan menggenggam erat tangan Nada. “dimanapun kau berada disana aku tetap ada, aku janji.” Sambil menyentuh wajah Nada dan mencium kening Nada. Keesokan harinya, Nada sudah sadar. Ia menyadari bahwa dirinya berada di rumah sakit dan ia melihat Raffi berada di dalam ruangannya sedang menyiapkan makanan untuk Nada. “apa yang kamu lakukan disini?” tanya Nada “kamu sudah sadar, ini… makanlah setelah itu kamu bisa minum obat.” Sahut Raffi sambil menyodorkan makanan untuk Nada.

“aku tidak butuh itu, aku tanya kenapa kamu ada disini?” tanya Nada dengan nada sedikit amarah. “aku yang membawamu kemari, kemarin kamu pingsan di jalan.” Jelas Raffi. “sekarang tugasmu sudah selesai, terima kasih atas bantuanmu. Sekarang kamu boleh pergi! Aku bisa mengurus diriku sendiri.” Nada mencoba bangun dari tempatnya dan berjalan keluar, tapi di tengah itu ia jatuh, untung Raffi dengan sigapnya membantu Nada berjalan. “kali ini saja, hilangkan egomu Nada.” Ujar Raffi “aku bisa sendiri.” Sahut Nada berusaha berdiri sendiri. Tanpa ada persetujuan Nada, Raffi menggendong Nada ke tempat tidurnya. “kamu sedang tak sehat, istirahatlah.” Tutur Raffi. Raffi mengurus Nada dengan penuh ketulusan sampai Nada sembuh dari sakitnya, tapi itu tak membuat Nada luluh ia tetap saja bersikap cuek dan tak mau tahu apa yang dilakukan Raffi. Setiap hari Raffi selalu mengunjungi Nada ke rumah sakit dan membawa makanan yang Nada sukai. Hari itu, saat Raffi akan masuk ke ruang rawat Nada, ia mendengar isak tangis Nada di dalam, Raffi mengintip dari balik pintu dan melihat kondisi Nada. Raffi melihat tangisan yang tidak biasa ia lihat dari Nada, tubuh Nada gemetar bersamaan air mata yang terus mengalir dari matanya. “aku akan selalu mendoakanmu, semoga kamu bahagia.” Ujar Nada bersama rasa kecewa dan hati yang hancur. Saat itu juga Nada beranjak dari tempat tidurnya, bergegas keluar dari ruangan tersebut dengan berpakaian sangat rapi. Nada berlari sekencangnya tanpa ia menyadari ada Raffi di balik pintu. Raffi tetap setia, ia mengikuti perginya langkah Nada tanpa mengalihkan pandangannya untuk Nada. Cinta Raffi benar-benar tulus untuk Nada. Langkah Nada terhenti di depan gedung yang berhias sangat indah, di dalam gedung itu sedang terlaksana acara pertunangan. Perlahan-lahan Nada masuk ke dalam gedung itu, bersamaan kondisi tubuhnya yang belum begitu sehat, Nada berusaha menguatkan hati dan perasaannya saat ia menatap sosok Damar bersama seorang wanita yang saling menyematkan cincin pertunangan saat itu. “kamu pantas mendapatkan wanita yang lebih baik Damar, dia cantik dan sempurna untuk hidup bersamamu.” Ujar

Nada dengan perasaan hancur. Air mata Nada terus saja mengalir tanpa henti, ia merasa lega mendapati senyuman indah terpancar dari wajah Damar. Raffi yang berada di belakang Nada menyaksikan sendiri luka yang di alami Nada, raut wajahnya mengisyaratkan kesedihan untuk Nada. Raffi perlahan mendekati diri Nada, ia menarik tangan Nada keluar dari gedung itu. Air mata tak hentinya keluar, luka Nada begitu dalam menyaksikan pertunangan Damar dengan perempuan lain. Raffi tak tahan melihat Nada, ia memeluk erat Nada. “tenangkan dirimu, aku disini untukmu.” Ujar Raffi Dengan kondisi yang lemah membuat Nada tak bisa menahan berat tubuhnya dan tak sadarkan diri lagi. Khawatir dengan kondisi Nada, segera ia menggendong Nada kembali ke rumah sakit. Seharian itu Raffi sedetik pun tak beranjak dari tempatnya, ia selalu berada di dekat Nada. Raffi sudah mengetahui penyakit yang diderita Nada, tumor ganas yang bersarang di usus besar, hal itu yang membuat Raffi tak akan mengulang kesalahannya meninggalkan cintanya untuk Nada. Raffi yang terus berada di samping Nada tanpa melepaskan genggaman tangannya dari Nada. “sekalipun ada badai, aku tidak akan meninggalkanmu sendiri, aku akan selalu berada di sampingmu Nada. Aku janji!” ujar Raffi dengan mencium telapak tangan Nada. Berhari-hari sehabis pulang kuliah, Raffi selalu menyempatkan diri mengunjungi Nada di rumah sakit. Raffi selalu mengecek kondisi, apa yang diinginkan dan diperlukan untuk kesembuhan Nada, Raffi selalu memenuhinya. Hari itu, Raffi melihat Nada duduk terdiam di taman rumah sakit sambil memandangi pemandangan disana. Nada terdiam, muncul bayangan masa lalunya di pikirannya, melihat kembali apa yang ia alami di masa lalu. Kenangan bersama Raffi, kenangan bersama Damar yang takkan pernah hilang dari mata hatinya. “Nada, sedang apa kamu disini?” tanya Raffi menyanding Nada. Perlahan Nada membuka matanya, “menikmati sejuknya udara disini yang murni.” “sebaiknya kamu istirahat, besok operasimu kan?’ “sekian lama kamu pergi, untuk apa kamu kembali?” tanya serius Nada pada Raffi.

“mencari kembali hati yang dulu sempat kutinggalkan.” Sahut Raffi. “hati? Apa yang kamu tahu tentang hati? Bukankah hatimu terbuat dari batu.” Sahut Nada. Raffi seakan tersentak mendengar ucapan Nada yang begitu menusuk rasanya, ia perlahan berdiri dari duduknya berlutut di hadapan Nada dengan raut wajah penuh penyesalan. “apa kesalahan itu bisa termaafkan?” ujar Raffi dengan menggenggam tangan Nada. “memang kesalahan apa yang kamu perbuat, aku tak pernah merasa kesalahan itu ada pada dirimu. Mungkin aku yang salah percaya pada orang seperti dirimu.” Ucap Nada Waktu itu, seakan Raffi terdiam, menatap tajam Nada. Hal itu berbalik pada Nada, tetes demi tetes Hal itu berbalik pada Nada, tetes demi tetes air mata mengalir di pipi Nada. “hati ku sakit dengan berjalannya waktu, menanti, mengharapkanmu, itu yang bisa kulakukan setiap hari.” Ujar Raffi “aku sudah melupakannya dan tak ingin mengingat kembali hal itu.” Berdiri dari duduknya, seakan ingin meninggalkan Raffi disana. Raffi segera menarik tangan Nada menghentikan kepergiannya, “apa yang kamu inginkan?” tanya Raffi dengan serius. “hilang dari pandanganku untuk selamanya, jangan pernah lagi berusaha masuk kembali ke dalam hatiku. Satu hati yang sangat ku inginkan hanyalah hati yang bisa membuatku tersenyum lepas, bukan hati yang ingin membawaku kembali ke dalam masa lalu yang ingin kulupakan.” Jelas

Nada dengan melepas genggaman tangan Raffi. Suasana seakan senyap dan sunyi mendengar perkataan Nada yang membuat hati Raffi tak dapat berkata-kata lagi. “sedetik pun?” tanya Raffi Nada tak menjawab apapun, ia tetap fokus pada jalannya meninggalkan diri Raffi disana. *** “aku tak bermaksud mengulang kembali kesalahan di mana aku seperti orang jahat. Hanya saja ada kalimat yang ingin kusampaikan padamu yang kusimpan selama 6 tahun. penuh rasa bersalah meninggalkanmu disaat kamu dalam kekelaman hati. Seakan hatiku tak bisa lagi menahannya, “aku menyukaimu”, hanya itu aku selalu ingin berada di sampingmu. Aku tak peduli kamu ingin aku hilang dari hadapanmu, aku akan tetap mendampingimu sampai titik akhirmu. Be loved with you Nada membaca sepucuk surat yang ia temukan di atas kasur Nada, surat itu milik Raffi untuk Nada. Air mata menetes mengiringi pucatnya raut wajah Nada yang menampakkan tak sehat. Terdengar suara pintu terbuka, Nada saat itu merasa terkejut dengan berdirinya Damar tepat di depannya. Hatinya tak menyangka sosok Damar sekarang berdiri di hadapannya. Mereka saling melemparkan pandangan satu sama lain dengan pandangan rindu. Tatapan itu menuntun mereka menyatukan isi hati yang kini mereka rasakan dan hati mulai berbicara. “apa kabar Nada?” isi hati Damar seakan menyampaikannya pada Nada.

“baik, kamu?” “baik, aku merindukan dirimu Nada. “ “aku juga. Melihat wajahmu hari ini membuat hatiku bahagia.” “seharusnya aku bisa melupakanmu, tapi aku tak bisa, aku tau aku takkan bisa begitu saja pergi dari hadapnmu, hatiku selalu memanggilmu. Aku tak bisa kehilanganmu, walau hanya selangkah.” Ujar hati Damar yang tak bisa menahan air matanya keluar. “aku hanya bayanganmu yang harus kamu singkirkan, meski itu hanya selangkah kamu tetap harus melupakanku.” Hati Nada berbicara dengan air mata bercucuran. Kedua tangan Damar menyentuh pipi Nada, ia menatap tajam mata Nada sangat lama dan terus menangis sampai menyesakkan dadanya. Dammar tak kuasa melihat lagi wajah Nada, ia membalikkan tubuhnya perlahan meninggalkan tempat Nada. “ku katakan untuk pertama kalinya, AKU MENCINTAIMU DAMAR”. Kata itu ku teriakkan sepenuh hatiku untuk hati yang telah memberiku ketenangan dan kepercayaan. Terima kasih Damar. Kau telah pergi dari hatiku. Seiring waktu berjalan kamu harus bisa melupakanmu.” Seakan tubuh Nada lemas tak berdaya sehingga ia tak mampu menyeimbangkan tubuhnya dan jatuh ke lantai. Tubuh Nada seakan tak bisa lagi kuat untuk menahannya. “namamu tercantum dalam khayalku dan hidupku, “DAMAR” SATU HATI DI TITIK TERAKHIRKU.” (habis) Facebook: Nadya Zasky

ULASAN

Puisi Membawa Bersama Debar Dunia (Bagian 1) Puisi Beranjak NISCAYALAH sebagai pangkal-tolak dan tolok di dalam menulis sebuah puisi sehingga menjadi benar-benar puisi masih sukar dipastikan. Kenyataan semacam itu pada akhirnya sehingga dewasa ini memunculkan banyak terokaan, percakapan dan beda pendapat. Bahwa dari atau bersebab apa dan bagaimana munculnya perasaan dan pikiran sampai menggesa dan menggerakkan seseorang (penyair) “menyediakan” dirinya bersama waktu menulis puisi, tak mudah dikatakan. Dalam kaitan ini tidak ada salahnya pula jika ada yang berpendapat puisi ditulis tersebab peristiwa-peristiwa sosial, ketuhanan, alam lingkungan, dan apa-apa saja yang berlaku mengitari sang pengarang. Mungkin juga ada yang berpendapat perkara yang ikut menyertai dalam menulis puisi adalah potensi pengetahuan, pendidikan, pengalaman dan kedewasaan pemikiran seseorang (penulis itu sendiri). Lain perkataan tak terlepas dari kematangan jiwa. Dengan demikian maka sebuah puisi beranjak boleh saja dari pemikiran, dan segala apa yang terjadi di luar (di alam lingkungan) sang pengarang itu sendiri. Beranjaknya puisi amat ditentukan dan bergantung dengan kemampuan dan kemahiran sang penyair di dalam menangkap, merekam, menyerap dan memaknai apa-apa yang wujud sampai yang ghaib sekalipun. Karenanya diperlukan kemampuan yang memadai untuk memadukan daya pikir, perasaan dan kreativitas—melahirkan tulisan berujud puisi. Jika kita ikuti dan cermati puisi-puisi di berbagai belahan dunia, khususnya Nusantara, khasnya Indonesia, puisi-puisi yang ditulis itu tampaknya beranjak dari tradisi, budaya ataupun adat istiadat. Ada pula yang beranjak dari pasang surutnya sejarah pergerakan atau perjuangan bangsa Indonesia, baik akibat penjajah ataupun dinamika orde perjalanan bangsa dengan pemerintahan dalam negara Indonesia yang sudah merdeka. Ketimpangan dalam penyelenggaraan pemerintahan

ataupun kebodohan dan kemiskinan senantiasa pula menjadi corak dalam puisi-puisi ataupun karya sastra lainnya yang lahir di negeri ini. Bersamaan dengan itu, maka kita mengenal adanya priodesasi (angkatan-angkatan) di dalam kepengarangan sastra di Indonesia sebagaimana yang diperkenalkan dan dipopulerkan oleh HB Jassin. Perkara yang sejati dipahami adalah tentang hakikat puisi adalah bagian dari karya sastra. Karena puisi sebagai karya sastra maka sekali-kali jangan smpai diabaikan dan apatah lagi dilupakan bahwa puisi yang ditulis hendaklah sebagai proses dan hasil kreativitas(karya seni). Bila berhasil memperlakukan puisi semacam itu maka puisi yang lahir niscayalah bukan sebagai abstraksi telanjang dari apa yang terlihat ataupun terjadi dan apalagi seumpama khotbah. Ia tak sekedar bercerita. Selari penjelasan di atas elok kita ikuti pendapat “tua” tentang sastra yang diungkapkan Rene Wellek dan Austin Warren yang diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesiaoleh Melani Budianta (Gramedia, 2013)setiap karya sastra pada dasarnya bersifat umum dan sekaligus bersifat khusus, atau lebih tepat lagi: individual dan umum sekaligus.Yang dimaksud dengan individual di sini tidak sama dengan seratus persen unik atau khusus. Seperti setiap manusia—yang memiliki kesamaan dengan umat manusia pada umumnya, dengan sesama jenisnya, dengan bangsanya, dengan kelasnya, dengan rekan-rekan seprofesinya—setiap karya sastra mempunyai ciri-ciri yang khas, tetapi juga mempunyai sifat-sifat yang sama dengan karya seni yang lain. Dengan demikian sebagai penulis puisi (penyair) sejatinya dapat memahami apa sebetulnya perkara-perkara yang berkaitan dengan puisi, karena dengan itulah dapat menjadi bekal yang memadai untuk menulis puisi yang baik. Sebagaimana dikatakan Wellek dan Warren, puisi jangan diklasifikasikan hanya berdasarkan isi dan temanya, tetapi menyangkut jenis wacananya. Dalam menguraikan puisi tidak cukup hanya sampai dalam bentuk prosatetapi mempelajari “makna”

masih patutkah kuhitung segala milikku selembar celana dan selembar baju ketika kusebut berulang nama-Mu: taramtemaram bayang bianglala itu (1961)

Oleh: H. Abdul Kadir Ibrahim puisi dari keseluruhan strukturnya yang kompleks, sehingga langsung berhadapan dengan inti struktur puitis: citra, metafora, simbol, dan mitos. Perkara yang kiranya mustahak sebagai beranjaknya menulis puisi, tidak dapat diperkatakan hanya suatu hal (sebab) atau perkara saja, melainkan bermacammacam. Bisa dari perkara yang wujud dan bisa pula dari yang ghaib. Bisa dari peristiwa bersejarah dan juga dari hal-hal yang enteng ataupun remeh-temeh. Bisa dari kejiadian yang hebat ataupun dahsyat dan dari yang sama sekali tidak menggerunkan. Pangkalnya lag-lagi amat tergantung dan ditentukan oleh “kedewasaan” pribadi dan kemampuan secara totalitas sang penulis (pemyair) itu sendiri sengan segala pembacaannya. Maka tulislah puisi sebelum pagi bertukar hari lagi dan sehingga ianya membawa bersama debar dunia! SAJAK DESEMBER Sapardi Djoko Damono kutanggalkan mantel serta topiku yang tua ketika daun penanggalan gugur: lewat tengah malam. Kemudian kuhitung hutang-hutangku pada-Mu mendadak terasa: betapa miskinnya diriku; di luar hujan pun masih kudenggar dari celah-celah jendela. Ada yang terbaring di kursi, letih sekali

Merimbas Kata Sanggam Puisi Seperti sudah kita singgung dan pertegas dalam dedahan yang lalu-lalu, puisi begitu bergantung dengan kata-kata. Karena itu sama sekali tidak ada celah bagi seorang penulis puisi (penyair) untuk berleka-leka dengan kata mubazir, rancu, berulang sebagai tak perlu. Penyair akan berupaya semaksimal mungkin untuk menggunakan kata dengan epektif, efisien, padu dan mengena. Kalau kita umpamakan dalam dunia pertukangan ada alat tajam sejenis kapak, yang disebut dengan cetai atau perimbas. Fungsi alat itu adalah untuk menghalus atau merapikan papan yang sudah ditarah. Dengan perimbas juga bisa membentuk kayu menjadi sesuatu dalam wujudnya yang diinginkan oleh tukangnya. Bahwa pada lazimnya perimbas digunakan untuk menarah bagian-bagian sulit dari sebuah kayu yang sedang dibentuk. Samalah halnya dengan puisi. Sungguh diperlukan kemampuan dan kemahiran seorang penulis (penyair) untuk mengambil dan menempatkan kata di dalam leretan kata puisinya. Setelah puisi disusun sedemikian rupa, tentu masih ditemukan juga kata yang sebenarnya belum tepat—apakah karena maknanya, persajakannya ataupun metaforanya—sehingga diperlukan kemampuan memperhalusnya yang kita katakan sebagai merimbasnya. Jadi seorang penyair pun dituntut kepakarannya dalam merimbas kata sehingga terpilih kata yang dapat membangun puisinya dengan baik dan indah. Dengan demikian, maka bermaksudlah tidak sengak (semuanya) kata yang terpikirkan atau dirasakan lalu diluahkan menjadi puisi. Ini perlu dipahami dan diterapkan secara ketat agar puisi yang dituliskan tidak menjadi meracau, dan mengaruk atau mengaru dengan liar dan sama sekali bukan sebagai puisi. Seorang penu-

lis puisi mesti dapat menggunakan arena tulisan yang sempit dan terbatas, sehingga tidak punya ruang untuk menyembikan puisi-puisinya dengan kata yang tiada berguna. Julianto dengan puisinya “Harapan Kosong” (Tanjungpinang Pos, 4 Mei 2014), sebenarnya mempunyai potensi untuk merangkai kata dengan elok sehingga menjadi puisi. Dari leretan kata yang digunakan dalam puisinya itu memang terlihat dan terbaca jelas ada beberapa kata yang sebenarnya tidak perlu diulang. Misalnya “Kata mereka”, “semua akan”. “kami”, dan “yang tertipu”. Padahal puisinya mungkin dapat dirimbas menjadi: kata mereka semua akan berubah/ menjadi baik// kami yang tertipu oleh kata bijaknya/ janji manisnya// datang saat mereka butuh/ setelah itu tak// apakah harus seperti itu?// kami binatang jalanan/ orang bodoh/ yang mudah engkau tipu// kami yang tidak mengerti dunia/ gemerlapmu/ permainan emasmu// yang kami tahu hanyalah/ ketenangan/ keamanan/ dilindungi/ dihargai// bagi kami/ sangat berharga// kami berharap/ kepadamu/ pemimpin kami. Jika ditilik terhadap keseluruhan puisi Julianto, maka kita akan menemukan bagaimana masih perlunya merimbas kata-kata. Dalam kaitan ini kata yang terpilih, dengan persajakan, simbol, metafora, ciri dan citra. Untuk mendapatkan puisi yang elok tidak ada cara lain yang mesti dilakukan oleh Julianto selain membaca puisi-puisi pengarang lain, lalu selanjutnya menulis dan terus menulis. Sebati dengan itu senantiasa merimbas atau memperhalusnya bersama lenggang perjalanan waktu yang terus berubah dan berganti dari hari ke hari. Julianto, sebagai pesan sederhana, selamilah secara mendalam dan sampai apa-apa tradisi sastra di Kepulauan Riau, khasnya di KijangBintan. Sebab bagaimanapun sebuah puisi mesti ada keuinikan dan keunikan itu akan terasa menjadi pembeda kalau ianya berpautan pula dengan nuansa (lokal genius) tempatan (Kijang-BintanKepri). Dalam Tanjungpinang Pos (Ahad, 4 Mei 2014) terdapat pula puisi penyair

perempuan Susy Aning Setya (Seragen), yakni “Perempuan Hujan”, “Menyentuh Langit”, “Seripa Wajah Papa”, dan “Rumah”. Seperti sudah dijelaskan dalam dedahan terdahulu, puisi-puisi Susy Aing Setya (SAS) nyatalah sebagai mempertegas ianya sudah sebagai seorang penyair. Bagi kita yang terasa menonjol dari puisi-puisi penyair perempuan ini, adalah kemampuan dan kemahirannya dalam menganjung berbagai hal menjadi sebuah puisi. Berbabit itu pula, ia terlihat begitu percaya diri dan kuat di dalam menempatkan kata judul setiap puisinya. Bahwa kata judul puisinya saja sebenarnya sudah sebagai puisi. Tanjungpinang Pos (Ahad, 18 Mei 2014) terdapat empat puisi karya E. Naz Achmad yang berjudul “Kalam Riau”, “Sepanjang Jalan Kenangan Abadi”, “Di Tulisan Kertas Berwarna” dan “Tanpa Syair”. Saya menyebutnya—mungkin tidak tepat dan apalagi mengena dan pas, mohon maaf jika tak mengena—bahwa puisi-puisi E. Naz Acmad sangat kaya akan eksistensi lokal genius (rasa tempatan). Dengan kata lain bahan, materi, muatan (fakta) sebagai yang diambil olehnya untuk menjadi serangkaian puisinya, sudah menukik dan mengena. Hanya menjadi catatan kita—dan dalam ulasan lalupun sudah kita dedahkan—penyair kita ini masih sangat kita harapkan untuk memanfaatkan kata-kata sebagai metafora, puitika, khas dan unik serta mengena di dalam serangkaian puisi-puisinya. Bahwa sebuah puisi yang dinarasikan dari apapun obyeknya dan hanya dengan mengedepankan persajakan dari kata awal sehingga akhir atau beberapa kalimat, masih ada terasa yang kurang bagi puisi itu utuh sebagai sebuah puisi. Jika penyair ini memasukkan kata-kata metafora, simbol, puitika maka niscayalah puisinya terasa mencakau makna yang dalam, luas dan seni sediakalanya. Sebagai usul—tentu selama ini sudah—tidak ada salahnya penyair kita ini membaca dan membandingkan dengan karya-kaya penyair lainnya sebagai “naratif” seperti Taufiq Ismail, WS Rendra ataupun Rida K Liamsi. (bersambung)

Untuk mengasah bakat, minat, dan hobi para pembaca, Tanjungpinang Pos menerima hasil karya sastra untuk diterbitkan di setiap edisi Minggu. Sertakan identitas dan foto penulis, lalu kirimkan ke email tanjungpinangpos@yahoo.com. Redaksi Tanjungpinang Pos hanya menerima karya sastra berupa puisi, prosa, cerpen yang belum pernah terbit di media cetak lain.


Liputan Utama 6 Saling Lempar Masalah Setrum MINGGU 1 JUNI 2014

Krisis listrik di Tanjungpinang dan Bintan, bukanlah sesuatu yang baru terjadi. Karena bukan hal baru, idealnya Pemda di Tanjungpinang, Bintan, dan Kepri juga tak kagok lagi menghadapinya bersama PLN. Apalagi aturan memungkinkan Pemda ikut campur di dalam penyediaan listrik. Namun yang terjadi justru terkesan saling lempar di dalam penyelesaian masalah setrum ini.

DESI-TAUFIK, Tanjungpinang

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

JARINGAN: Di saat krisis listrik berkepanjangan di Tanjungpinang, seorang pekerja tengah memasang jaringan listrik tegangan tinggi di Tanjungpinang, Rabu (28/5). Krisis listrik ini bisa diatasi jika Pemda mau turun tangan.

PEMADAMAN bergilir masih akan terus dilakukan bila ada salah satu mesin rusak di empat pembangkit yang saat ini ada yaitu di Kijang, PLTU CTI Galang batang, Air Raja, dan Suka Berenang. Pasalnya, saat ini tidak ada daya sisa yang tersedia untuk mengantisipasi bila ada mesin yang rusak minimal sebesar daya mesin yang ada. Asisten Manager (Asmen) Pembangkit PLN Area Tanjungpinang Sikat Sinaga mengatakan, bila mesin penyedia daya yang paling besar berkapasitas 7,5 MW, idealnya harus ada mesin cadangan sebesar itu juga yang tersedia. Sehingga, jika terjadi kerusakan di salah satu mesin dapat digantikan oleh mesin yang tersedia tersebut. Faktanya, diutak-atik bagaimanapun, saat ini PLN Tanjungpinang tak memiliki cadangan mesin seperti itu. Seluruh daya yang tersedia saat ini sudah disalurkan semua ke masyarakat. Dengan kondisi seperti itu, PLN

sebagai pemonopoli pelayanan kelistrikan justru melemparkan masalah itu ke Pemda di Kepri, Bintan, dan Tanjungpinang supaya mengambil peran membantu ketersediaan daya listrik. Sambil menunggu rencana pembangunan daya lain yang saat ini direncanakan. “Ada Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia nomor 4 tahun 2012, pihak lain termasuk Pemda bisa turut serta dalam penyediaan daya yang nantinya dijual ke PLN. PLN yang nantinya menyalurkan langsung ke masyarakat,” kata Sikat Sinaga. Di Kepri sendiri sudah dua pemerintahan yang membantu menyediakan daya listrik, yaitu Pemkab Natuna dan Pemkab Anambas. Kedua pemerintahan ini berkerja sama dengan PLN. Menurut Sikat, pembangunan atau pengadaan daya oleh Pemda ini tidak sulit dilaksanakan, jika Pemda mau melakukannya.

TANJUNGPINANG POS

Dikatakan Sikat, untuk dua daerah itu memang menggunakan PLTD artinya menggunakan bahan bakar solar. Bila ingin lebih irit masih ada beberapa pilihan lainnya. “Bila pemda mau menggunakan PLTMG juga bagus. Dengan membeli bahan bakar gas ke Batam,” imbuhnya. Ide dan tawaran PLN ke Pemda itu, sudah ditanggapi Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah. Lis menilainya bagus-bagus saja. Namun sebelum hal itu dilakukan Lis menuntut PLN untuk lebih terbuka ke Pemda. Lis meminta PLN jangan hanya berwacana soal tawaran itu. Harus dibicarakan secara terbuka dan duduk bersama. Jangan hanya tawaran sepotongsepotong, yang dimunculkan hanya ketika listrik sedang sekarat. ‘’Lalu, masyarakat hanya diminta untuk mengerti. Masyarakat, saya tahu. Tahunya mereka itu kan listrik hidup. Ini kebutuhan vital,’’ tuturnya. Interkoneksi Listrik Batam-Bintan PLN menargetkan agar di tahun 2014 ini, interkoneksi listrik Batam - Bintan tuntas. Untuk kebutuhan interkoneksi, PLN harus membangun sekitar 254 tower yang terbentang dari Batam-TanjungubanTanjungpinang hingga Kijang. Terkait hal ini, Gubernur Kepri HM Sani, meminta kepada PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan VIII yang

bertanggung jawab terhadap rencana interkoneksi listrik Batam ke Pulau Bintan, agar mempercepat pekerjaan. Sani minta supaya PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan VIII Medan bisa menyelesaikan interkoneksi selesai Desember 2014. Untuk lebih mempercepat penyelesaian, dan yang berhubungan dengan pembangunan tower di atas lahan hutan lindung, Gubernur juga minta supaya PLN terus agresif untuk datang ke Kementerian Kehutanan guna mempertanyakan izin itu. Anggota Komisi II DPRD Kepri Rudi Chua mengusulkan beberapa solusi mengatasi biarpet listrik. Di antaranya mempercepat pembangunan PLTU Merah Putih yang direncanakan dibangun PLN di daerah Sungai Enam, Kijang, Bintan. Yang terpenting Pemkab Bintan dan Pemprov Kepri bisa membantu penyediaan lahan bagi PLN. ”Dari sisi waktu, memang pembangunan PLTU ini membutuhkan waktu hingga dua tahun. Minimal ini bisa masuk program jangka menengah,” imbuhnya. Apabila ingin terobosan solusi yang tercepat, kata Rudi, yakni dengan penambahan mesin untuk Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) yang sekarang sudah berjalan di Kijang. Cara ini lebih cepat, asalkan persoalan pasokan gas didudukkan terlebih dahulu. ”Kami akan coba usulkan

ke gubernur, agar pemprov mau investasi mesin di PLTMG melalui BUMD-nya,” ujarnya. Selain itu, solusi lainnya adalah menambah produksi daya di Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) Kijang, dari 6 Mega Watt (MW) hingga tak terbatas. “Nah yang jadi pertanyaan, siap atau mau nggak PLN Tanjungpinang melakukannya. Karena PLTMG Kijang itu milik PLN Batam yang jika PLN Tanjungpinang minta perubahan produksi daya lebih dari 6 MW, hanya tinggal merubah MoU saja antara dua perusahaan ini,” terangnya kepada Tanjungpinang Pos, kemarin. Selama ini, PLN lebih cenderung bekerja sama dengan PLTU Galang Batang atau PT Capital Turbin Indonesia (CTI), karena harga jualnya relatif murah sekitar Rp 1.400 per kwh nya. Tapi ingat, batubara ditanggung PLN, jadi bisa saja kalau diakumulasi sama juga jatuhnya dengan harga di PLTMG kalau ditambah produksinya tadi. “Masalahnya PLTU ini kerja samanya lewat pusat, sedangkan PLTMG adalah kebijakan daerah. Dan infonya pusat tidak mau tahu banyak soal PLTMG, dan akhirnya PLN Tanjungpinang tidak berani ambil kebijakan lebih. Kalau mau solusi cepat, PLTMG itulah. Itu membangunnya sekitar 3 bulan aja, jadi gak lama,” tukasnya. ***

TANJUNGPINANG POS

Erik Optimis Raih Medali di Kejurnas Angkat Besi

PRESTASI atlet angkat berat dan binaraga di Kepri masih jauh ketinggalan dengan daerah lain. Di Pekan Olahraga Nasional (PON) Riau 2012 lalu, atlet angkat besi dan binaraga Kepri tidak lolos di Pra PON. Kini satu-satunya harapan agar angkat besi bisa berjaya di PON Jawa Barat 2016 mendatang adalah atlet angkat berat dari Lingga. Pengurus Persatuan Angkat Besi/ Berat dan Binaraga Seluruh Indonesia (PABBSI) Kabupaten Lingga siap berprestasi pada ajang Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Angkat Berat di Yogyakarta mendatang. Kejurnas sendiri baru akan digelar 12-18 Juni mendatang. “Tiga atlet telah dipersiapkan untuk membawa nama Kepri di tingkat Nasional. Sayangnya, baru satu atlet yang dipastikan dapat berangkat ke Yagyakarta,” kata Ketua PABBSI, Kabupaten Lingga, Marbeska, kepada Tanjungpinang Pos, kema-

rin. Dijelaskan, keraguan untuk memberangkatkan dua atlet lagi, disebabkan belum tersedianya anggaran untuk transportasi dan akomodasi atlet untuk berangkat ke Kota pelajar tersebut. Hingga saat ini, hanya KONI Lingga yang telah memberikan bantuan untuk keberangkatan atlet.“Keterbatasan anggaran, membuat KONI hanya dapat membantu satu orang atlet,” ucapnya. Pria yang akrab disapa Imar sudah seharusnya Pemprov Kepri, melalui KONI Kepri memberikan dukungan anggaran agar tiga atlet yang telah dipersiapkan dapat seluruhnya berangkat. “Hanya Lingga memiliki atlet Angkat Berat di Kepri. Daerah lain belum ada Angkat Beratnya yang ada hanya Binaraga. Kita harapkan ada perhatian dari pemerintah daerah dan pemerintah provinsi,” harapnya.

Peralatan Sering Ganti Hotel Comfort yang jadi langganan acara-acara Pemko Tan-

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

PERBAIKAN: Seorang teknisi tampak tengah memperhatikan mesin yang diperbaiki di PLTD Sukaberenang.

jungpinang pun ikut menjerit. “Ya pastilah kita merasa rugi, dengan seringnya terjadi pemadaman listrik,” kata Deputi Direktur Hotel Comfort Tanjungpinang Efran Pratama kepada Tanjungpinang Pos, kemarin. Berapa nilai kerugiannya, Efran enggan menyebutkannya. Yang pasti akibat seringnya pemadaman itu menyebabkan peralatan elektronik hotel harus sering diganti. “Barang elektronik yang ada di hotel mengalami masa atau umur yang pendek,” ucap Efran. Efran sempat mencontohkan, pendingin ruangan yang masa pakainya dua tahun berubah menjadi satu tahun. Tidak hanya itu, tapi ada juga elektronik elemen untuk air panas mengalami kerusakan dan barang elektronik lainnya. “Yang terasa berat beban buat kami, waktu barang elektronik yang rusak perlu diganti,” sebutnya. Menurut Efran, kerugian ini

tidak hanya timbul di barang elektonik yang rusak. Tapi juga dengan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar, yang dipergunakan untuk mesin genset berdaya listrik 365 KPA untuk di hotel. Karena per jam bisa menghabiskan 80 liter. Kalau terjadinya pemadam listriknya dalam satu hari bisa dua kali dengan memakan waktu sekitar 2 sampai 3 jam. “Kita bisa kalikan saja. Berapa kerugian yang kita alami BBM untuk di mesin genset hotel. Dan kitapun susah untuk mendapatkan BBM jenis solar tersebut. Karena kita tidak sembarangan untuk membeli minyak tersebut,” keluhnya. Sejauh ini, ia mengaku, pernah di tegur dengan tamu yang menginap di hotel. Dengan dapat teguran dari tamunya, hanya berdiam saja. Karena merasa tidak bisa berbuat apa-apa lagi dengan terjadi pemadaman listrik yang dialaminya. “Tamu hotel tanya, kenapa

listrik di sini sering padam. Saya hanya diam dan tersenyum. Karena saya tidak bisa berbuat apa lagi dengan terjadinya pemadaman listrik tersebut. Dan saya hanya berdoa. Ya, mudah-mudahan mesin genset di hotel tidak mengalami kerusakan,” kenangnya waktu ditegur dengan tamunya. Dengan seringnya terjadi pemadaman listrik bergilir ini. Ia merasa kasihan dengan hotel yang tidak memiliki mesin genset sendiri seperti Hotel

Comfort. Artinya, pihak hotel tersebut hanya mengandalkan penerangan dari listrik PLN saja. “Ya, otomatis hotel tersebut rugi. Dan yang pastinya lagi, tamu yang menginap di hotel tersebut minta ganti rugi,” terangnya. Ia berharap, untuk ke depannya pemerintah harus bisa menuntaskan permasalahan terjadinya pemadam listrik yang dialami saat ini. Katanya pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kepri tinggi. Tapi kenapa sering terjadinya pemadaman listrik seperti dialami saat ini. Dan bagaimana investor ingin masuk di Kepri khususnya di Kota Tanjungpinang, kalau sering terjadinya pemadaman listrik. “Siapa yang berani mencabut fasilitas rumah dinas bupati, wali kota dan juga gubernur. Jadi 3 pemerintahan tersebut bisa merasakan, bagaimana kalau listrik di rumah tidak hidup yang dirasakan masyarakat saat ini. Kalau di rumah dinas tersebut lampunya hidup, ini pertanyaan besar buat kita. Karena mesin dan minyak tersebut berasal dari uang mereka sendiri atau uang negara,” tutupnya. (andri/cr20)

DIBUKA KEAGENAN PENJUALAN TIKET PESAWAT ü Bisa Booking dan Issued langsung secara Real time dan online 24 Jam, Semua

pesawat ü Harga dijamin lebih murah dan website Airline* ü Dapat profit/ komisi setiap jual tiket (pakai sendiri/ dijual pasti UNTUNG)

DAFTAR GRATIS*

www.mmbcinternational.com Dijual Nissan Grand Livina 1.5 XV AT thn 2013 warna merah metalik, Hub.081270050741/ 082368672994

Dijual Toyota Rush type S 1.5 AT, thn 2012 warna kuning metalik. Hub. 081927079335/ 082368672994

Cara daftar F Kirimkan : Nama/ Alamat/ Kota/ Email/ HP

081286063007 - 082174448447

Buka 24 jam

PIN BB : 25D88CB7

Meskipun PABBSI Lingga memiliki keterbatasan sarana dan prasarana, menurut Marbeska PABBSI Lingga telah membina enam atlet angkat besi dan angkat berat yang siap mengikuti kejuaraan. Dua atlet ditingkat Senior dan empat masih ditingkat junior. “Tiga atlet tesebut terus dibina persiapan mengikuti Kejurnas di Yogyakarta,” ucapnya. Erik seorang atlet angkat berat yang sudah dipaskan turun dikelas 75 Kilogram, mengaku optimis dapat membawa satu medali ke Kabupaten Lingga. Latihan fisik dan mental yang dilakukan selama sebulan sudah cukup membuatnya optimis untuk mendapatkan medali. “Persiapan baru sebulan, tapi saya tetap optimis membawa medali,” kata Erikd disela latihan. Sayang, Erik belum bisa memastikan apakan membawa medali emas, perak atau perunggu. (tir)

7

Sukan

F-TENGKU

LATIHAN: Erik saat melakukan latihan. Atlet angkat berat asal PABBSI Lingga, ini dipastikan akan mewakili Kepri ke ajang Kejurnas angkat berat di Yogyakarta, tanggal 12-18 Juni 2014.

IPSI Desak Dispora Kota Bentuk PPOPD Kota

Perhotelan Pun Ikut Terpukul BIARPET arus listrik membuat sejumlah usaha di Ibu Kota Kepri Tanjungpinang dan sekitarnya, terpukul. Termasuk usaha perhotelan. Ini diungkapkan pengelola group PT Sampurna Jaya Gemilang, Gatot Agus Prabowo yang menyatakan pengeluarannya naik berkali lipat, gara-gara listrik tak lancar nyalanya. Saat berbincang dengan Tanjungpinang Pos, Rabu, (21/5), Gatot menunjukkan sekilas data diperusahaannya saat pemadaman listrik Mei ini. “Tagihan listrik melonjak dari yang biasanya Rp 15 juta rupiah jadi sekitar Rp 18 juta rupiah. Belum lagi biaya genset bisa mencapai Rp 5 jutaan per 2 hari,” ungkapnya. Itu bisa terjadi,karena saat listrik biarpet menyebabkan meteran listrik berputar lebih kencang saat kondisi terkejut. Total pemadaman listrik di hotel Sampurna Jaya sejak pemadaman per Bulan Mei sebanyak 47 jam. “Biarpun lebih banyak padam tapi pembayaran tagihan listrik justru jadi lebih besar dibanding saat listrik normal,” ucapnya. Tak hanya tagihan listrik yang naik, biaya operasional genset juga ikut membengkak. Total pengeluaran solar untuk genset saat listrik biarpet sekitar 671 liter. Dengan harga industri solar menjadi Rp 8 ribu per liter, ada penambahan pengeluaran,” katanya. “Kalau kita bergerak di bidang perhotelan kita sulit menyuruh tamu mematikan listrik. Harapan kita sebagai masyarakat, pemadaman itu harus memadai sesuai dengan penjadwalan,” ungkapnya.

MINGGU 1 JUNI 2014

MEDALI: Wakil Bupati Bintan H Khazalik berfoto bersama dengan atlet peraih medali di Popda Kepri di Bintan baru-baru ini.

IKATAN Pencaksilat Seluruh Indonesia (IPSI) Kota Tanjungpinang mendesak Dispora Kota Tanjungpinang membentuk Pusat Pelatihan Olahraga Pelajar Daerah (PPOPD) Kota Tanjungpinang. Hadirnya PPOPD diyakini bisa meningkatkan prestasi terutama cabang yang memiliki lumbung-lumbung medali cukup banyak seperti pencak silat, atletik dan renang. “Sudah saatnya Dispora Tanjungpinang menganggarkan dana untuk membentuk PPOPD Pencaksilat. Walaupun hasil yang diperoleh para atlet pencak silat di Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Provinsi Kepri di Bintan barubaru ini digelar cukup memuaskan. Keluar sebagai juara umum kedua atau runner up dengan meraih 5 medali emas atau ada peningkatan 1 medali emas di Popda dua tahun lalu tahun 2012 di Karimun hanya merebut 4 medali emas,” kata Raja Nazaruddin, Ketua IPSI Kota Tanjungpinang, kemarin. Kata dia, kalau prestasi olahraga di Tanjungpinang ingin meningkat, keberadaan PPOPD Kota harga mati. Di daerah lain, Pusat Pendidikan Latihan Pelajar (PPLP) dan PPOPD juga berkembang. PPLP di Kepri memang sudah dilakukan oleh

Dinas Pemuda dan Olahraga Kepri tapi untuk PPOPD juga diharapkan Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Tanjungpinang melakukan hal sama. “Prestasi olahraga daerah lain cukup berkembang. PPLP dan PPOPD berjalan bersamaan. PPLP untuk tingkat Provinsi dan PPOPD untuk kabupaten/kota berjalan dengan baik,” harapnya. Optimis Bisa Runne Up di Porprov Kepri Usai Popda Kepri, IPSI Tanjungpinang kembali mempersiapkan atletnya untuk mengikuti Pekan Olahraga Provinsi Kepri (Porprov) Kepri di Karimun, September 2014 mendatang. Pengalaman Porprov 2010 lalu di Batam, pendekar asal Tanjungpinang hanya mampu meraih runner up. Porprov kali ini berjuang untuk keluar yang terbaik. “Tetap akan kita lakukan seleksi masing-masing perguruan pencaksilat yang ada di Tanjungpinang. Siapa yang terbaik itulah yang kita kirim. Intinya atlet sudah siap bertempur,” tegasnya. Atlet yang meraih medali emas di Popda tetap akan mengikuti seleksi. “Porprov ini batas usianya 23 tahun ke bawah,” tegasnya (abas)


Liputan Utama 6 Saling Lempar Masalah Setrum MINGGU 1 JUNI 2014

Krisis listrik di Tanjungpinang dan Bintan, bukanlah sesuatu yang baru terjadi. Karena bukan hal baru, idealnya Pemda di Tanjungpinang, Bintan, dan Kepri juga tak kagok lagi menghadapinya bersama PLN. Apalagi aturan memungkinkan Pemda ikut campur di dalam penyediaan listrik. Namun yang terjadi justru terkesan saling lempar di dalam penyelesaian masalah setrum ini.

DESI-TAUFIK, Tanjungpinang

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

JARINGAN: Di saat krisis listrik berkepanjangan di Tanjungpinang, seorang pekerja tengah memasang jaringan listrik tegangan tinggi di Tanjungpinang, Rabu (28/5). Krisis listrik ini bisa diatasi jika Pemda mau turun tangan.

PEMADAMAN bergilir masih akan terus dilakukan bila ada salah satu mesin rusak di empat pembangkit yang saat ini ada yaitu di Kijang, PLTU CTI Galang batang, Air Raja, dan Suka Berenang. Pasalnya, saat ini tidak ada daya sisa yang tersedia untuk mengantisipasi bila ada mesin yang rusak minimal sebesar daya mesin yang ada. Asisten Manager (Asmen) Pembangkit PLN Area Tanjungpinang Sikat Sinaga mengatakan, bila mesin penyedia daya yang paling besar berkapasitas 7,5 MW, idealnya harus ada mesin cadangan sebesar itu juga yang tersedia. Sehingga, jika terjadi kerusakan di salah satu mesin dapat digantikan oleh mesin yang tersedia tersebut. Faktanya, diutak-atik bagaimanapun, saat ini PLN Tanjungpinang tak memiliki cadangan mesin seperti itu. Seluruh daya yang tersedia saat ini sudah disalurkan semua ke masyarakat. Dengan kondisi seperti itu, PLN

sebagai pemonopoli pelayanan kelistrikan justru melemparkan masalah itu ke Pemda di Kepri, Bintan, dan Tanjungpinang supaya mengambil peran membantu ketersediaan daya listrik. Sambil menunggu rencana pembangunan daya lain yang saat ini direncanakan. “Ada Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia nomor 4 tahun 2012, pihak lain termasuk Pemda bisa turut serta dalam penyediaan daya yang nantinya dijual ke PLN. PLN yang nantinya menyalurkan langsung ke masyarakat,” kata Sikat Sinaga. Di Kepri sendiri sudah dua pemerintahan yang membantu menyediakan daya listrik, yaitu Pemkab Natuna dan Pemkab Anambas. Kedua pemerintahan ini berkerja sama dengan PLN. Menurut Sikat, pembangunan atau pengadaan daya oleh Pemda ini tidak sulit dilaksanakan, jika Pemda mau melakukannya.

TANJUNGPINANG POS

Dikatakan Sikat, untuk dua daerah itu memang menggunakan PLTD artinya menggunakan bahan bakar solar. Bila ingin lebih irit masih ada beberapa pilihan lainnya. “Bila pemda mau menggunakan PLTMG juga bagus. Dengan membeli bahan bakar gas ke Batam,” imbuhnya. Ide dan tawaran PLN ke Pemda itu, sudah ditanggapi Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah. Lis menilainya bagus-bagus saja. Namun sebelum hal itu dilakukan Lis menuntut PLN untuk lebih terbuka ke Pemda. Lis meminta PLN jangan hanya berwacana soal tawaran itu. Harus dibicarakan secara terbuka dan duduk bersama. Jangan hanya tawaran sepotongsepotong, yang dimunculkan hanya ketika listrik sedang sekarat. ‘’Lalu, masyarakat hanya diminta untuk mengerti. Masyarakat, saya tahu. Tahunya mereka itu kan listrik hidup. Ini kebutuhan vital,’’ tuturnya. Interkoneksi Listrik Batam-Bintan PLN menargetkan agar di tahun 2014 ini, interkoneksi listrik Batam - Bintan tuntas. Untuk kebutuhan interkoneksi, PLN harus membangun sekitar 254 tower yang terbentang dari Batam-TanjungubanTanjungpinang hingga Kijang. Terkait hal ini, Gubernur Kepri HM Sani, meminta kepada PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan VIII yang

bertanggung jawab terhadap rencana interkoneksi listrik Batam ke Pulau Bintan, agar mempercepat pekerjaan. Sani minta supaya PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan VIII Medan bisa menyelesaikan interkoneksi selesai Desember 2014. Untuk lebih mempercepat penyelesaian, dan yang berhubungan dengan pembangunan tower di atas lahan hutan lindung, Gubernur juga minta supaya PLN terus agresif untuk datang ke Kementerian Kehutanan guna mempertanyakan izin itu. Anggota Komisi II DPRD Kepri Rudi Chua mengusulkan beberapa solusi mengatasi biarpet listrik. Di antaranya mempercepat pembangunan PLTU Merah Putih yang direncanakan dibangun PLN di daerah Sungai Enam, Kijang, Bintan. Yang terpenting Pemkab Bintan dan Pemprov Kepri bisa membantu penyediaan lahan bagi PLN. ”Dari sisi waktu, memang pembangunan PLTU ini membutuhkan waktu hingga dua tahun. Minimal ini bisa masuk program jangka menengah,” imbuhnya. Apabila ingin terobosan solusi yang tercepat, kata Rudi, yakni dengan penambahan mesin untuk Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) yang sekarang sudah berjalan di Kijang. Cara ini lebih cepat, asalkan persoalan pasokan gas didudukkan terlebih dahulu. ”Kami akan coba usulkan

ke gubernur, agar pemprov mau investasi mesin di PLTMG melalui BUMD-nya,” ujarnya. Selain itu, solusi lainnya adalah menambah produksi daya di Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) Kijang, dari 6 Mega Watt (MW) hingga tak terbatas. “Nah yang jadi pertanyaan, siap atau mau nggak PLN Tanjungpinang melakukannya. Karena PLTMG Kijang itu milik PLN Batam yang jika PLN Tanjungpinang minta perubahan produksi daya lebih dari 6 MW, hanya tinggal merubah MoU saja antara dua perusahaan ini,” terangnya kepada Tanjungpinang Pos, kemarin. Selama ini, PLN lebih cenderung bekerja sama dengan PLTU Galang Batang atau PT Capital Turbin Indonesia (CTI), karena harga jualnya relatif murah sekitar Rp 1.400 per kwh nya. Tapi ingat, batubara ditanggung PLN, jadi bisa saja kalau diakumulasi sama juga jatuhnya dengan harga di PLTMG kalau ditambah produksinya tadi. “Masalahnya PLTU ini kerja samanya lewat pusat, sedangkan PLTMG adalah kebijakan daerah. Dan infonya pusat tidak mau tahu banyak soal PLTMG, dan akhirnya PLN Tanjungpinang tidak berani ambil kebijakan lebih. Kalau mau solusi cepat, PLTMG itulah. Itu membangunnya sekitar 3 bulan aja, jadi gak lama,” tukasnya. ***

TANJUNGPINANG POS

Erik Optimis Raih Medali di Kejurnas Angkat Besi

PRESTASI atlet angkat berat dan binaraga di Kepri masih jauh ketinggalan dengan daerah lain. Di Pekan Olahraga Nasional (PON) Riau 2012 lalu, atlet angkat besi dan binaraga Kepri tidak lolos di Pra PON. Kini satu-satunya harapan agar angkat besi bisa berjaya di PON Jawa Barat 2016 mendatang adalah atlet angkat berat dari Lingga. Pengurus Persatuan Angkat Besi/ Berat dan Binaraga Seluruh Indonesia (PABBSI) Kabupaten Lingga siap berprestasi pada ajang Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Angkat Berat di Yogyakarta mendatang. Kejurnas sendiri baru akan digelar 12-18 Juni mendatang. “Tiga atlet telah dipersiapkan untuk membawa nama Kepri di tingkat Nasional. Sayangnya, baru satu atlet yang dipastikan dapat berangkat ke Yagyakarta,” kata Ketua PABBSI, Kabupaten Lingga, Marbeska, kepada Tanjungpinang Pos, kema-

rin. Dijelaskan, keraguan untuk memberangkatkan dua atlet lagi, disebabkan belum tersedianya anggaran untuk transportasi dan akomodasi atlet untuk berangkat ke Kota pelajar tersebut. Hingga saat ini, hanya KONI Lingga yang telah memberikan bantuan untuk keberangkatan atlet.“Keterbatasan anggaran, membuat KONI hanya dapat membantu satu orang atlet,” ucapnya. Pria yang akrab disapa Imar sudah seharusnya Pemprov Kepri, melalui KONI Kepri memberikan dukungan anggaran agar tiga atlet yang telah dipersiapkan dapat seluruhnya berangkat. “Hanya Lingga memiliki atlet Angkat Berat di Kepri. Daerah lain belum ada Angkat Beratnya yang ada hanya Binaraga. Kita harapkan ada perhatian dari pemerintah daerah dan pemerintah provinsi,” harapnya.

Peralatan Sering Ganti Hotel Comfort yang jadi langganan acara-acara Pemko Tan-

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

PERBAIKAN: Seorang teknisi tampak tengah memperhatikan mesin yang diperbaiki di PLTD Sukaberenang.

jungpinang pun ikut menjerit. “Ya pastilah kita merasa rugi, dengan seringnya terjadi pemadaman listrik,” kata Deputi Direktur Hotel Comfort Tanjungpinang Efran Pratama kepada Tanjungpinang Pos, kemarin. Berapa nilai kerugiannya, Efran enggan menyebutkannya. Yang pasti akibat seringnya pemadaman itu menyebabkan peralatan elektronik hotel harus sering diganti. “Barang elektronik yang ada di hotel mengalami masa atau umur yang pendek,” ucap Efran. Efran sempat mencontohkan, pendingin ruangan yang masa pakainya dua tahun berubah menjadi satu tahun. Tidak hanya itu, tapi ada juga elektronik elemen untuk air panas mengalami kerusakan dan barang elektronik lainnya. “Yang terasa berat beban buat kami, waktu barang elektronik yang rusak perlu diganti,” sebutnya. Menurut Efran, kerugian ini

tidak hanya timbul di barang elektonik yang rusak. Tapi juga dengan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar, yang dipergunakan untuk mesin genset berdaya listrik 365 KPA untuk di hotel. Karena per jam bisa menghabiskan 80 liter. Kalau terjadinya pemadam listriknya dalam satu hari bisa dua kali dengan memakan waktu sekitar 2 sampai 3 jam. “Kita bisa kalikan saja. Berapa kerugian yang kita alami BBM untuk di mesin genset hotel. Dan kitapun susah untuk mendapatkan BBM jenis solar tersebut. Karena kita tidak sembarangan untuk membeli minyak tersebut,” keluhnya. Sejauh ini, ia mengaku, pernah di tegur dengan tamu yang menginap di hotel. Dengan dapat teguran dari tamunya, hanya berdiam saja. Karena merasa tidak bisa berbuat apa-apa lagi dengan terjadi pemadaman listrik yang dialaminya. “Tamu hotel tanya, kenapa

listrik di sini sering padam. Saya hanya diam dan tersenyum. Karena saya tidak bisa berbuat apa lagi dengan terjadinya pemadaman listrik tersebut. Dan saya hanya berdoa. Ya, mudah-mudahan mesin genset di hotel tidak mengalami kerusakan,” kenangnya waktu ditegur dengan tamunya. Dengan seringnya terjadi pemadaman listrik bergilir ini. Ia merasa kasihan dengan hotel yang tidak memiliki mesin genset sendiri seperti Hotel

Comfort. Artinya, pihak hotel tersebut hanya mengandalkan penerangan dari listrik PLN saja. “Ya, otomatis hotel tersebut rugi. Dan yang pastinya lagi, tamu yang menginap di hotel tersebut minta ganti rugi,” terangnya. Ia berharap, untuk ke depannya pemerintah harus bisa menuntaskan permasalahan terjadinya pemadam listrik yang dialami saat ini. Katanya pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kepri tinggi. Tapi kenapa sering terjadinya pemadaman listrik seperti dialami saat ini. Dan bagaimana investor ingin masuk di Kepri khususnya di Kota Tanjungpinang, kalau sering terjadinya pemadaman listrik. “Siapa yang berani mencabut fasilitas rumah dinas bupati, wali kota dan juga gubernur. Jadi 3 pemerintahan tersebut bisa merasakan, bagaimana kalau listrik di rumah tidak hidup yang dirasakan masyarakat saat ini. Kalau di rumah dinas tersebut lampunya hidup, ini pertanyaan besar buat kita. Karena mesin dan minyak tersebut berasal dari uang mereka sendiri atau uang negara,” tutupnya. (andri/cr20)

DIBUKA KEAGENAN PENJUALAN TIKET PESAWAT ü Bisa Booking dan Issued langsung secara Real time dan online 24 Jam, Semua

pesawat ü Harga dijamin lebih murah dan website Airline* ü Dapat profit/ komisi setiap jual tiket (pakai sendiri/ dijual pasti UNTUNG)

DAFTAR GRATIS*

www.mmbcinternational.com Dijual Nissan Grand Livina 1.5 XV AT thn 2013 warna merah metalik, Hub.081270050741/ 082368672994

Dijual Toyota Rush type S 1.5 AT, thn 2012 warna kuning metalik. Hub. 081927079335/ 082368672994

Cara daftar F Kirimkan : Nama/ Alamat/ Kota/ Email/ HP

081286063007 - 082174448447

Buka 24 jam

PIN BB : 25D88CB7

Meskipun PABBSI Lingga memiliki keterbatasan sarana dan prasarana, menurut Marbeska PABBSI Lingga telah membina enam atlet angkat besi dan angkat berat yang siap mengikuti kejuaraan. Dua atlet ditingkat Senior dan empat masih ditingkat junior. “Tiga atlet tesebut terus dibina persiapan mengikuti Kejurnas di Yogyakarta,” ucapnya. Erik seorang atlet angkat berat yang sudah dipaskan turun dikelas 75 Kilogram, mengaku optimis dapat membawa satu medali ke Kabupaten Lingga. Latihan fisik dan mental yang dilakukan selama sebulan sudah cukup membuatnya optimis untuk mendapatkan medali. “Persiapan baru sebulan, tapi saya tetap optimis membawa medali,” kata Erikd disela latihan. Sayang, Erik belum bisa memastikan apakan membawa medali emas, perak atau perunggu. (tir)

7

Sukan

F-TENGKU

LATIHAN: Erik saat melakukan latihan. Atlet angkat berat asal PABBSI Lingga, ini dipastikan akan mewakili Kepri ke ajang Kejurnas angkat berat di Yogyakarta, tanggal 12-18 Juni 2014.

IPSI Desak Dispora Kota Bentuk PPOPD Kota

Perhotelan Pun Ikut Terpukul BIARPET arus listrik membuat sejumlah usaha di Ibu Kota Kepri Tanjungpinang dan sekitarnya, terpukul. Termasuk usaha perhotelan. Ini diungkapkan pengelola group PT Sampurna Jaya Gemilang, Gatot Agus Prabowo yang menyatakan pengeluarannya naik berkali lipat, gara-gara listrik tak lancar nyalanya. Saat berbincang dengan Tanjungpinang Pos, Rabu, (21/5), Gatot menunjukkan sekilas data diperusahaannya saat pemadaman listrik Mei ini. “Tagihan listrik melonjak dari yang biasanya Rp 15 juta rupiah jadi sekitar Rp 18 juta rupiah. Belum lagi biaya genset bisa mencapai Rp 5 jutaan per 2 hari,” ungkapnya. Itu bisa terjadi,karena saat listrik biarpet menyebabkan meteran listrik berputar lebih kencang saat kondisi terkejut. Total pemadaman listrik di hotel Sampurna Jaya sejak pemadaman per Bulan Mei sebanyak 47 jam. “Biarpun lebih banyak padam tapi pembayaran tagihan listrik justru jadi lebih besar dibanding saat listrik normal,” ucapnya. Tak hanya tagihan listrik yang naik, biaya operasional genset juga ikut membengkak. Total pengeluaran solar untuk genset saat listrik biarpet sekitar 671 liter. Dengan harga industri solar menjadi Rp 8 ribu per liter, ada penambahan pengeluaran,” katanya. “Kalau kita bergerak di bidang perhotelan kita sulit menyuruh tamu mematikan listrik. Harapan kita sebagai masyarakat, pemadaman itu harus memadai sesuai dengan penjadwalan,” ungkapnya.

MINGGU 1 JUNI 2014

MEDALI: Wakil Bupati Bintan H Khazalik berfoto bersama dengan atlet peraih medali di Popda Kepri di Bintan baru-baru ini.

IKATAN Pencaksilat Seluruh Indonesia (IPSI) Kota Tanjungpinang mendesak Dispora Kota Tanjungpinang membentuk Pusat Pelatihan Olahraga Pelajar Daerah (PPOPD) Kota Tanjungpinang. Hadirnya PPOPD diyakini bisa meningkatkan prestasi terutama cabang yang memiliki lumbung-lumbung medali cukup banyak seperti pencak silat, atletik dan renang. “Sudah saatnya Dispora Tanjungpinang menganggarkan dana untuk membentuk PPOPD Pencaksilat. Walaupun hasil yang diperoleh para atlet pencak silat di Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Provinsi Kepri di Bintan barubaru ini digelar cukup memuaskan. Keluar sebagai juara umum kedua atau runner up dengan meraih 5 medali emas atau ada peningkatan 1 medali emas di Popda dua tahun lalu tahun 2012 di Karimun hanya merebut 4 medali emas,” kata Raja Nazaruddin, Ketua IPSI Kota Tanjungpinang, kemarin. Kata dia, kalau prestasi olahraga di Tanjungpinang ingin meningkat, keberadaan PPOPD Kota harga mati. Di daerah lain, Pusat Pendidikan Latihan Pelajar (PPLP) dan PPOPD juga berkembang. PPLP di Kepri memang sudah dilakukan oleh

Dinas Pemuda dan Olahraga Kepri tapi untuk PPOPD juga diharapkan Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Tanjungpinang melakukan hal sama. “Prestasi olahraga daerah lain cukup berkembang. PPLP dan PPOPD berjalan bersamaan. PPLP untuk tingkat Provinsi dan PPOPD untuk kabupaten/kota berjalan dengan baik,” harapnya. Optimis Bisa Runne Up di Porprov Kepri Usai Popda Kepri, IPSI Tanjungpinang kembali mempersiapkan atletnya untuk mengikuti Pekan Olahraga Provinsi Kepri (Porprov) Kepri di Karimun, September 2014 mendatang. Pengalaman Porprov 2010 lalu di Batam, pendekar asal Tanjungpinang hanya mampu meraih runner up. Porprov kali ini berjuang untuk keluar yang terbaik. “Tetap akan kita lakukan seleksi masing-masing perguruan pencaksilat yang ada di Tanjungpinang. Siapa yang terbaik itulah yang kita kirim. Intinya atlet sudah siap bertempur,” tegasnya. Atlet yang meraih medali emas di Popda tetap akan mengikuti seleksi. “Porprov ini batas usianya 23 tahun ke bawah,” tegasnya (abas)


8

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

5

Sastra

Terus Ku Pandang Langkahnya, tapi Tak Dipedulikan (Bagian 2-habis)

Satu Hati di Titik Terakhir OLEH : Nadia Hayu Prasasti

K

F-SUHARDI/TANJUNGPINANGPOS

SERAHKAN BANTUAN: Anggota Komunitas Anak Pinang berfoto bersama usai menyerahkan bantuan sembako belum lama ini.

Komunitas Anak Pinang

Berawal dari Komunikasi di Facebook ASAL kompak langsung jadi. Itulah yang tergambar dari lahirnya komunitas anak pinang (KAP). Komunitas ini masih terbilang seumur jagung, karena baru terbentuk Minggu, 9 April 2014 lalu. Meski terbilang baru, tapi anakanak KAP terbilang aktif. Belum lama ini, program sosial telah pun mereka jalankan. Seperti memberikan sembako bagi warga yang

kurang mampu di daerah Tembeling. Kegiatan sosial itu terwujud tentu atas kesadaran dan kepedulian kepada sesama. Satu pandangan mereka, semua sama, berhak untuk hidup layak. Lalu, siapa saja mereka yang tergabung di komunitas ini? Bagaimana terbentuknya? Ternyata, KAP ini terbentuk lewat komunikasi sesama di jejaring sosial,

facebook.com. Inisiatif awalnya datang dari Rico Gunawan. Awalnya ia membuat grup di akun facebook. Ternyata, dari grup itu, komunikasi mereka semakin intens. Akhirnya, seiring berjalannya waktu, ada kopi darat dan kini lebih kurang 35 orang sudah bergabung. Tentu saja, komunikasi semakin penting. Itu yang mereka rasakan. Belakangan, mereka pun sepakat,

INFORMASI LAPORAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH (ILPPD) KOTA TANJUNGPINANG TAHUN 2013 KEPADA MASYARAKAT 16). Indo Falcon. 17). PT. Askes. 18). Asuransi Jasindo. 19). Lippo Insurance. 20). IOM. 21). PT.Tirda Madu. 22). Asuransi Bumi Asih. 23). Asuransi Bumida. 24). PT. Numbing. 25). PT. Angkasa Pura II. c) SKPD Penyelenggara 1) Dinas Kesehatan Kota Tanjungpinang 2) Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tanjungpinang 2. Bidang Hukum a) Kegiatan yang dilaksanakan 1) Penunjukan Urip Santoso, SH sebagai Avocat, Pengacara dan Konsultan Hukum pada Pemerintah Kota Tanjungpinang. 2) Penunjukan Mochamad Firdaus, SH sebagai Avocat, Pengacara dan Konsultan Hukum pada Pemerintah Kota Tanjungpinang. 3) Perjanjian sewa menyewa rumah pribadi sebagai rumah dinas jabatan. 4) Perjanjian sewa menyewa rumah pribadi sebagai rumah dinas jabatan b) Mitra Yang Diajak Kerjasama 1. Urip Santoso, SH 2. Mochamad Firdaus, SH 3. Hj. Yuniarni Pustoko Weny, SH 4. Juariah c) SKPD Penyelenggara Bagian Hukum dan HAM Sekretariat Daerah Tanjungpinang 3. Perhubungan Komunikasi dan Informatika a) Kegiatan yang dilaksanakan Pengelolaan Pas Masuk Terminal Penumpang Dalam Negeri di Pelabuhan SRI BINTAN PURA Kota Tanjungpinang. b) Mitra Yang Diajak Kerjasama Kerjasama antara PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) cabang Tanjungpinang c) SKPD Penyelenggara Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Pemerintah Kota Tanjungpinang c. Koordinasi Dengan Instansi Vertikal di Daerah a) Kegiatan yang dilaksanakan 1. Kawasan Tertib Lalu Lintas dan Perparkiran di Kawasan Pasar Kota Lama Tanjungpinang. 2. Penyusunan LAKIP Kota Tanjungpinang 3. Review LKPD Pemerintah Kota Tanjungpinang 4. Implementasi SPIP 5. Penyusunan SIM-HP b) Instansi vertikal yang terlibat 1. Kejaksaan Negeri Tanjungpinang; 2. DanWing Udara 2 Tanjungpinang; 3. Kapolres Tanjungpinang; 4. Danlanud Tanjungpinang; 5. Danlanudal Tanjungpinang; 6. Pengadilan Negeri Tanjungpinang 7. BPKP Perwakilan Provinsi Kepulauan Riau. c) SKPD Penyelenggara 1. Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Pemerintah Kota Tanjungpinang 2. Inspektorat Kota Tanjungpinang d. Pembinaan Batas Wilayah NIHIL e. Pengelolaan Kawasan Khusus NIHIL f. Pencegahan dan Penanggulangan Bencana a) Bencana yang terjadi - Tanah Longsor. - Kebakaran. - Angin Putting Beliung. - Gelombang Besar. - Angin Ribut b) SKPD yang menangani Satuan kerja perangkat daerah yang menangani adalah Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Tanjungpinang. g. Penyelengaraan Ketentraman Dan Ketertiban Umum a. Gangguan Yang Terjadi 1). Pelanggaran Peraturan Daerah K3 dan Kependudukan. 2). Pelanggaran Keamanan dan Ketertiban Umum. 3). Pengendalian Keamanan Masyarakat. b. SKPD Yang Menangani Satuan kerja perangkat daerah yang menangani adalan Kantor Satuan Polisi Pamong Praja Kota Tanjungpinang. III. PENUTUP Demikian Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kota Tanjungpinang Tahun 2013 yang dapat kami sampaikan dan kepada masyarakat Kota Tanjungpinang dengan harapan dapat memberikan tanggapan dan saran demi kemajuan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah Kota Tanjungpinang kedepan sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 7A Tahun 2007 tentang tata cara penyampaian informasi dan tanggapan atau saran dari masyarakat atas laporan penyelenggaraan pemerintah daerah. Semoga Allah SWT selalu memberikan Taufik dan HidayahNya kepada kita semua dalam mengemban amanah dan menjalankan tugas dalam upaya mewujudkan masyarakat Kota Tanjungpinang yang adil dan makmur dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Tanjungpinang, 28 Maret 2014 WALIKOTA TANJUNGPINANG

ada pertemuan atau kopi darat yang digelar satu kali dalam seminggu. Dari kopi darat itu, berbagai ide pun lahir dengan sendirinya. Sembari, keakraban terus terjalin. Lewat kopi darat itulah, ada yang mengusulkan dilakukan kegiatan sosial. Baru-baru ini, mereka menggelar kegiatan gotong-royong. Semua pun punya andil. Bagi anggota laki-laki, tentu saja memegang turun bersama-sama bergotong royong. Namun, tidak bagi yang perempuan. Mereka menjadi tukang masak. Dijuluki Dewa Penolong Usia yang muda, baik komunitas maupun usia anggotanya, ternyata tidak membatasi mereka untuk berbuat. Tentu, berbuat sesuatu yang bermanfaat untuk orang lain. Itulah yang ditunjukkan Komunitas Anak Pinang. Bahkan, kini, mereka mendapat julukan dewa penolong. Julukan itu, tentu datang, karena aksi mereka bermanfaat untuk yang lain. “Ya begitulah, tanpa mandang jabatan dan ras sekalipun. Yang namanya orang butuh pertolongan ya kita pasti bantu,” kata Rico, ketua sekaligus penggagas komunitas ini. Menurut pria ramah ini, meski diantara mereka banyak berasal dari para pekerja namun terketuk pintu hati ketika mereka mendengar ada warga tersandung musibah. Ketika hal itu terjadi, banyak di antara anggota KAP yang langsung menggalang dana dan turun aksi nyata membantu korban yang sangat membutuhkan. “Kita kumpul terlebih dahulu, langsung gerak ke lokasi yang akan kita beri bantuan,”ungkap pria yang masih berstatus sebagai mahasiswa di Tanjungpinang ini. Memang, diceritakan Rico, awal mereka mendirikan komunitas ini tujuannya untuk aksi sosial. Dalam forum kecil mereka saat pembentukan, ada dua opsi yang muncul, antara KAP Sosial atau KAP Otomotif. Lantas, kebanyakan anggota Komunitas Anak Pinang sepakat memilih KAP sosial. Kini, mereka punya sekretariat di Jalan Ir Sutami Gang Teraling No 5 Tanjungpinang. Untuk keberadaan mereka di dunia maya, mereka aktif akun facebook Komunitas Anak Pinang (K.A.P). (suhardi)

ELAP kelip lampu menyala di suasana malam, tampak Nada berjalan-jalan sendiri di troroar dengan raut wajah tak mengindahkan suasana malam itu. Malam itu, Nada terlihat sangat murung, setiap jalan yang ia telusuri terus saja ada lamunan mengiringi diri Nada sampai-sampai ia tak menyadari bahwa ia bertabrakan dengan pejalan kaki lainnya. Tiba-tiba pusing dan badan terasa lemas Nada rasakan di tengah-tengah jalannya, dan seketika Nada jatuh tak sadarkan diri. Waktu itu, Raffi juga berada di sekitar Nada berjalan, melihat Nada jatuh tak sadarkan diri ia segera membopong tubuh Nada menuju ke rumah sakit terdekat dengan rasa khawatir melanda dirinya. “Nad, bertahanlah, aku akan membawamu ke rumah sakit.” Ujar Raffi penuh kegelisahan. Sesampai di rumah sakit, pihak rumah sakit segera menangani Nada. Sedangkan Raffi menunggu di luar dengan rasa khawatir dan kegelisahan, ia terus mondarmandir di depan ruang UGD tak sedetik pun ia selalu mencoba untuk mengintip. Tak lama dokter keluar dari ruang UGD dan menjelaskan semua pada Raffi, terlihat Raffi sangat shock dengan penjelasan dokter, ia merasakan tubuhnya serasa lemas. Nada yang telah dipindahkan ke ruang perawatan, Raffi dengan setia berada di samping untuk menuggu Nada sadar. “Nad, bertahun-tahun aku selalu berharap bisa bertatap muka denganmu, berbicara denganmu, bercanda gurau. Itu semua sudah menjadi nyata untukku, tapi melihatmu seperti ini mengacuhkanku, tak peduli padaku. Aku Raffi Nad, Raffi yang selalu ada menunggu hadirmu, aku disini.” Ujar Raffi dengan menggenggam erat tangan Nada. “dimanapun kau berada disana aku tetap ada, aku janji.” Sambil menyentuh wajah Nada dan mencium kening Nada. Keesokan harinya, Nada sudah sadar. Ia menyadari bahwa dirinya berada di rumah sakit dan ia melihat Raffi berada di dalam ruangannya sedang menyiapkan makanan untuk Nada. “apa yang kamu lakukan disini?” tanya Nada “kamu sudah sadar, ini… makanlah setelah itu kamu bisa minum obat.” Sahut Raffi sambil menyodorkan makanan untuk Nada.

“aku tidak butuh itu, aku tanya kenapa kamu ada disini?” tanya Nada dengan nada sedikit amarah. “aku yang membawamu kemari, kemarin kamu pingsan di jalan.” Jelas Raffi. “sekarang tugasmu sudah selesai, terima kasih atas bantuanmu. Sekarang kamu boleh pergi! Aku bisa mengurus diriku sendiri.” Nada mencoba bangun dari tempatnya dan berjalan keluar, tapi di tengah itu ia jatuh, untung Raffi dengan sigapnya membantu Nada berjalan. “kali ini saja, hilangkan egomu Nada.” Ujar Raffi “aku bisa sendiri.” Sahut Nada berusaha berdiri sendiri. Tanpa ada persetujuan Nada, Raffi menggendong Nada ke tempat tidurnya. “kamu sedang tak sehat, istirahatlah.” Tutur Raffi. Raffi mengurus Nada dengan penuh ketulusan sampai Nada sembuh dari sakitnya, tapi itu tak membuat Nada luluh ia tetap saja bersikap cuek dan tak mau tahu apa yang dilakukan Raffi. Setiap hari Raffi selalu mengunjungi Nada ke rumah sakit dan membawa makanan yang Nada sukai. Hari itu, saat Raffi akan masuk ke ruang rawat Nada, ia mendengar isak tangis Nada di dalam, Raffi mengintip dari balik pintu dan melihat kondisi Nada. Raffi melihat tangisan yang tidak biasa ia lihat dari Nada, tubuh Nada gemetar bersamaan air mata yang terus mengalir dari matanya. “aku akan selalu mendoakanmu, semoga kamu bahagia.” Ujar Nada bersama rasa kecewa dan hati yang hancur. Saat itu juga Nada beranjak dari tempat tidurnya, bergegas keluar dari ruangan tersebut dengan berpakaian sangat rapi. Nada berlari sekencangnya tanpa ia menyadari ada Raffi di balik pintu. Raffi tetap setia, ia mengikuti perginya langkah Nada tanpa mengalihkan pandangannya untuk Nada. Cinta Raffi benar-benar tulus untuk Nada. Langkah Nada terhenti di depan gedung yang berhias sangat indah, di dalam gedung itu sedang terlaksana acara pertunangan. Perlahan-lahan Nada masuk ke dalam gedung itu, bersamaan kondisi tubuhnya yang belum begitu sehat, Nada berusaha menguatkan hati dan perasaannya saat ia menatap sosok Damar bersama seorang wanita yang saling menyematkan cincin pertunangan saat itu. “kamu pantas mendapatkan wanita yang lebih baik Damar, dia cantik dan sempurna untuk hidup bersamamu.” Ujar

Nada dengan perasaan hancur. Air mata Nada terus saja mengalir tanpa henti, ia merasa lega mendapati senyuman indah terpancar dari wajah Damar. Raffi yang berada di belakang Nada menyaksikan sendiri luka yang di alami Nada, raut wajahnya mengisyaratkan kesedihan untuk Nada. Raffi perlahan mendekati diri Nada, ia menarik tangan Nada keluar dari gedung itu. Air mata tak hentinya keluar, luka Nada begitu dalam menyaksikan pertunangan Damar dengan perempuan lain. Raffi tak tahan melihat Nada, ia memeluk erat Nada. “tenangkan dirimu, aku disini untukmu.” Ujar Raffi Dengan kondisi yang lemah membuat Nada tak bisa menahan berat tubuhnya dan tak sadarkan diri lagi. Khawatir dengan kondisi Nada, segera ia menggendong Nada kembali ke rumah sakit. Seharian itu Raffi sedetik pun tak beranjak dari tempatnya, ia selalu berada di dekat Nada. Raffi sudah mengetahui penyakit yang diderita Nada, tumor ganas yang bersarang di usus besar, hal itu yang membuat Raffi tak akan mengulang kesalahannya meninggalkan cintanya untuk Nada. Raffi yang terus berada di samping Nada tanpa melepaskan genggaman tangannya dari Nada. “sekalipun ada badai, aku tidak akan meninggalkanmu sendiri, aku akan selalu berada di sampingmu Nada. Aku janji!” ujar Raffi dengan mencium telapak tangan Nada. Berhari-hari sehabis pulang kuliah, Raffi selalu menyempatkan diri mengunjungi Nada di rumah sakit. Raffi selalu mengecek kondisi, apa yang diinginkan dan diperlukan untuk kesembuhan Nada, Raffi selalu memenuhinya. Hari itu, Raffi melihat Nada duduk terdiam di taman rumah sakit sambil memandangi pemandangan disana. Nada terdiam, muncul bayangan masa lalunya di pikirannya, melihat kembali apa yang ia alami di masa lalu. Kenangan bersama Raffi, kenangan bersama Damar yang takkan pernah hilang dari mata hatinya. “Nada, sedang apa kamu disini?” tanya Raffi menyanding Nada. Perlahan Nada membuka matanya, “menikmati sejuknya udara disini yang murni.” “sebaiknya kamu istirahat, besok operasimu kan?’ “sekian lama kamu pergi, untuk apa kamu kembali?” tanya serius Nada pada Raffi.

“mencari kembali hati yang dulu sempat kutinggalkan.” Sahut Raffi. “hati? Apa yang kamu tahu tentang hati? Bukankah hatimu terbuat dari batu.” Sahut Nada. Raffi seakan tersentak mendengar ucapan Nada yang begitu menusuk rasanya, ia perlahan berdiri dari duduknya berlutut di hadapan Nada dengan raut wajah penuh penyesalan. “apa kesalahan itu bisa termaafkan?” ujar Raffi dengan menggenggam tangan Nada. “memang kesalahan apa yang kamu perbuat, aku tak pernah merasa kesalahan itu ada pada dirimu. Mungkin aku yang salah percaya pada orang seperti dirimu.” Ucap Nada Waktu itu, seakan Raffi terdiam, menatap tajam Nada. Hal itu berbalik pada Nada, tetes demi tetes Hal itu berbalik pada Nada, tetes demi tetes air mata mengalir di pipi Nada. “hati ku sakit dengan berjalannya waktu, menanti, mengharapkanmu, itu yang bisa kulakukan setiap hari.” Ujar Raffi “aku sudah melupakannya dan tak ingin mengingat kembali hal itu.” Berdiri dari duduknya, seakan ingin meninggalkan Raffi disana. Raffi segera menarik tangan Nada menghentikan kepergiannya, “apa yang kamu inginkan?” tanya Raffi dengan serius. “hilang dari pandanganku untuk selamanya, jangan pernah lagi berusaha masuk kembali ke dalam hatiku. Satu hati yang sangat ku inginkan hanyalah hati yang bisa membuatku tersenyum lepas, bukan hati yang ingin membawaku kembali ke dalam masa lalu yang ingin kulupakan.” Jelas

Nada dengan melepas genggaman tangan Raffi. Suasana seakan senyap dan sunyi mendengar perkataan Nada yang membuat hati Raffi tak dapat berkata-kata lagi. “sedetik pun?” tanya Raffi Nada tak menjawab apapun, ia tetap fokus pada jalannya meninggalkan diri Raffi disana. *** “aku tak bermaksud mengulang kembali kesalahan di mana aku seperti orang jahat. Hanya saja ada kalimat yang ingin kusampaikan padamu yang kusimpan selama 6 tahun. penuh rasa bersalah meninggalkanmu disaat kamu dalam kekelaman hati. Seakan hatiku tak bisa lagi menahannya, “aku menyukaimu”, hanya itu aku selalu ingin berada di sampingmu. Aku tak peduli kamu ingin aku hilang dari hadapanmu, aku akan tetap mendampingimu sampai titik akhirmu. Be loved with you Nada membaca sepucuk surat yang ia temukan di atas kasur Nada, surat itu milik Raffi untuk Nada. Air mata menetes mengiringi pucatnya raut wajah Nada yang menampakkan tak sehat. Terdengar suara pintu terbuka, Nada saat itu merasa terkejut dengan berdirinya Damar tepat di depannya. Hatinya tak menyangka sosok Damar sekarang berdiri di hadapannya. Mereka saling melemparkan pandangan satu sama lain dengan pandangan rindu. Tatapan itu menuntun mereka menyatukan isi hati yang kini mereka rasakan dan hati mulai berbicara. “apa kabar Nada?” isi hati Damar seakan menyampaikannya pada Nada.

“baik, kamu?” “baik, aku merindukan dirimu Nada. “ “aku juga. Melihat wajahmu hari ini membuat hatiku bahagia.” “seharusnya aku bisa melupakanmu, tapi aku tak bisa, aku tau aku takkan bisa begitu saja pergi dari hadapnmu, hatiku selalu memanggilmu. Aku tak bisa kehilanganmu, walau hanya selangkah.” Ujar hati Damar yang tak bisa menahan air matanya keluar. “aku hanya bayanganmu yang harus kamu singkirkan, meski itu hanya selangkah kamu tetap harus melupakanku.” Hati Nada berbicara dengan air mata bercucuran. Kedua tangan Damar menyentuh pipi Nada, ia menatap tajam mata Nada sangat lama dan terus menangis sampai menyesakkan dadanya. Dammar tak kuasa melihat lagi wajah Nada, ia membalikkan tubuhnya perlahan meninggalkan tempat Nada. “ku katakan untuk pertama kalinya, AKU MENCINTAIMU DAMAR”. Kata itu ku teriakkan sepenuh hatiku untuk hati yang telah memberiku ketenangan dan kepercayaan. Terima kasih Damar. Kau telah pergi dari hatiku. Seiring waktu berjalan kamu harus bisa melupakanmu.” Seakan tubuh Nada lemas tak berdaya sehingga ia tak mampu menyeimbangkan tubuhnya dan jatuh ke lantai. Tubuh Nada seakan tak bisa lagi kuat untuk menahannya. “namamu tercantum dalam khayalku dan hidupku, “DAMAR” SATU HATI DI TITIK TERAKHIRKU.” (habis) Facebook: Nadya Zasky

ULASAN

Puisi Membawa Bersama Debar Dunia (Bagian 1) Puisi Beranjak NISCAYALAH sebagai pangkal-tolak dan tolok di dalam menulis sebuah puisi sehingga menjadi benar-benar puisi masih sukar dipastikan. Kenyataan semacam itu pada akhirnya sehingga dewasa ini memunculkan banyak terokaan, percakapan dan beda pendapat. Bahwa dari atau bersebab apa dan bagaimana munculnya perasaan dan pikiran sampai menggesa dan menggerakkan seseorang (penyair) “menyediakan” dirinya bersama waktu menulis puisi, tak mudah dikatakan. Dalam kaitan ini tidak ada salahnya pula jika ada yang berpendapat puisi ditulis tersebab peristiwa-peristiwa sosial, ketuhanan, alam lingkungan, dan apa-apa saja yang berlaku mengitari sang pengarang. Mungkin juga ada yang berpendapat perkara yang ikut menyertai dalam menulis puisi adalah potensi pengetahuan, pendidikan, pengalaman dan kedewasaan pemikiran seseorang (penulis itu sendiri). Lain perkataan tak terlepas dari kematangan jiwa. Dengan demikian maka sebuah puisi beranjak boleh saja dari pemikiran, dan segala apa yang terjadi di luar (di alam lingkungan) sang pengarang itu sendiri. Beranjaknya puisi amat ditentukan dan bergantung dengan kemampuan dan kemahiran sang penyair di dalam menangkap, merekam, menyerap dan memaknai apa-apa yang wujud sampai yang ghaib sekalipun. Karenanya diperlukan kemampuan yang memadai untuk memadukan daya pikir, perasaan dan kreativitas—melahirkan tulisan berujud puisi. Jika kita ikuti dan cermati puisi-puisi di berbagai belahan dunia, khususnya Nusantara, khasnya Indonesia, puisi-puisi yang ditulis itu tampaknya beranjak dari tradisi, budaya ataupun adat istiadat. Ada pula yang beranjak dari pasang surutnya sejarah pergerakan atau perjuangan bangsa Indonesia, baik akibat penjajah ataupun dinamika orde perjalanan bangsa dengan pemerintahan dalam negara Indonesia yang sudah merdeka. Ketimpangan dalam penyelenggaraan pemerintahan

ataupun kebodohan dan kemiskinan senantiasa pula menjadi corak dalam puisi-puisi ataupun karya sastra lainnya yang lahir di negeri ini. Bersamaan dengan itu, maka kita mengenal adanya priodesasi (angkatan-angkatan) di dalam kepengarangan sastra di Indonesia sebagaimana yang diperkenalkan dan dipopulerkan oleh HB Jassin. Perkara yang sejati dipahami adalah tentang hakikat puisi adalah bagian dari karya sastra. Karena puisi sebagai karya sastra maka sekali-kali jangan smpai diabaikan dan apatah lagi dilupakan bahwa puisi yang ditulis hendaklah sebagai proses dan hasil kreativitas(karya seni). Bila berhasil memperlakukan puisi semacam itu maka puisi yang lahir niscayalah bukan sebagai abstraksi telanjang dari apa yang terlihat ataupun terjadi dan apalagi seumpama khotbah. Ia tak sekedar bercerita. Selari penjelasan di atas elok kita ikuti pendapat “tua” tentang sastra yang diungkapkan Rene Wellek dan Austin Warren yang diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesiaoleh Melani Budianta (Gramedia, 2013)setiap karya sastra pada dasarnya bersifat umum dan sekaligus bersifat khusus, atau lebih tepat lagi: individual dan umum sekaligus.Yang dimaksud dengan individual di sini tidak sama dengan seratus persen unik atau khusus. Seperti setiap manusia—yang memiliki kesamaan dengan umat manusia pada umumnya, dengan sesama jenisnya, dengan bangsanya, dengan kelasnya, dengan rekan-rekan seprofesinya—setiap karya sastra mempunyai ciri-ciri yang khas, tetapi juga mempunyai sifat-sifat yang sama dengan karya seni yang lain. Dengan demikian sebagai penulis puisi (penyair) sejatinya dapat memahami apa sebetulnya perkara-perkara yang berkaitan dengan puisi, karena dengan itulah dapat menjadi bekal yang memadai untuk menulis puisi yang baik. Sebagaimana dikatakan Wellek dan Warren, puisi jangan diklasifikasikan hanya berdasarkan isi dan temanya, tetapi menyangkut jenis wacananya. Dalam menguraikan puisi tidak cukup hanya sampai dalam bentuk prosatetapi mempelajari “makna”

masih patutkah kuhitung segala milikku selembar celana dan selembar baju ketika kusebut berulang nama-Mu: taramtemaram bayang bianglala itu (1961)

Oleh: H. Abdul Kadir Ibrahim puisi dari keseluruhan strukturnya yang kompleks, sehingga langsung berhadapan dengan inti struktur puitis: citra, metafora, simbol, dan mitos. Perkara yang kiranya mustahak sebagai beranjaknya menulis puisi, tidak dapat diperkatakan hanya suatu hal (sebab) atau perkara saja, melainkan bermacammacam. Bisa dari perkara yang wujud dan bisa pula dari yang ghaib. Bisa dari peristiwa bersejarah dan juga dari hal-hal yang enteng ataupun remeh-temeh. Bisa dari kejiadian yang hebat ataupun dahsyat dan dari yang sama sekali tidak menggerunkan. Pangkalnya lag-lagi amat tergantung dan ditentukan oleh “kedewasaan” pribadi dan kemampuan secara totalitas sang penulis (pemyair) itu sendiri sengan segala pembacaannya. Maka tulislah puisi sebelum pagi bertukar hari lagi dan sehingga ianya membawa bersama debar dunia! SAJAK DESEMBER Sapardi Djoko Damono kutanggalkan mantel serta topiku yang tua ketika daun penanggalan gugur: lewat tengah malam. Kemudian kuhitung hutang-hutangku pada-Mu mendadak terasa: betapa miskinnya diriku; di luar hujan pun masih kudenggar dari celah-celah jendela. Ada yang terbaring di kursi, letih sekali

Merimbas Kata Sanggam Puisi Seperti sudah kita singgung dan pertegas dalam dedahan yang lalu-lalu, puisi begitu bergantung dengan kata-kata. Karena itu sama sekali tidak ada celah bagi seorang penulis puisi (penyair) untuk berleka-leka dengan kata mubazir, rancu, berulang sebagai tak perlu. Penyair akan berupaya semaksimal mungkin untuk menggunakan kata dengan epektif, efisien, padu dan mengena. Kalau kita umpamakan dalam dunia pertukangan ada alat tajam sejenis kapak, yang disebut dengan cetai atau perimbas. Fungsi alat itu adalah untuk menghalus atau merapikan papan yang sudah ditarah. Dengan perimbas juga bisa membentuk kayu menjadi sesuatu dalam wujudnya yang diinginkan oleh tukangnya. Bahwa pada lazimnya perimbas digunakan untuk menarah bagian-bagian sulit dari sebuah kayu yang sedang dibentuk. Samalah halnya dengan puisi. Sungguh diperlukan kemampuan dan kemahiran seorang penulis (penyair) untuk mengambil dan menempatkan kata di dalam leretan kata puisinya. Setelah puisi disusun sedemikian rupa, tentu masih ditemukan juga kata yang sebenarnya belum tepat—apakah karena maknanya, persajakannya ataupun metaforanya—sehingga diperlukan kemampuan memperhalusnya yang kita katakan sebagai merimbasnya. Jadi seorang penyair pun dituntut kepakarannya dalam merimbas kata sehingga terpilih kata yang dapat membangun puisinya dengan baik dan indah. Dengan demikian, maka bermaksudlah tidak sengak (semuanya) kata yang terpikirkan atau dirasakan lalu diluahkan menjadi puisi. Ini perlu dipahami dan diterapkan secara ketat agar puisi yang dituliskan tidak menjadi meracau, dan mengaruk atau mengaru dengan liar dan sama sekali bukan sebagai puisi. Seorang penu-

lis puisi mesti dapat menggunakan arena tulisan yang sempit dan terbatas, sehingga tidak punya ruang untuk menyembikan puisi-puisinya dengan kata yang tiada berguna. Julianto dengan puisinya “Harapan Kosong” (Tanjungpinang Pos, 4 Mei 2014), sebenarnya mempunyai potensi untuk merangkai kata dengan elok sehingga menjadi puisi. Dari leretan kata yang digunakan dalam puisinya itu memang terlihat dan terbaca jelas ada beberapa kata yang sebenarnya tidak perlu diulang. Misalnya “Kata mereka”, “semua akan”. “kami”, dan “yang tertipu”. Padahal puisinya mungkin dapat dirimbas menjadi: kata mereka semua akan berubah/ menjadi baik// kami yang tertipu oleh kata bijaknya/ janji manisnya// datang saat mereka butuh/ setelah itu tak// apakah harus seperti itu?// kami binatang jalanan/ orang bodoh/ yang mudah engkau tipu// kami yang tidak mengerti dunia/ gemerlapmu/ permainan emasmu// yang kami tahu hanyalah/ ketenangan/ keamanan/ dilindungi/ dihargai// bagi kami/ sangat berharga// kami berharap/ kepadamu/ pemimpin kami. Jika ditilik terhadap keseluruhan puisi Julianto, maka kita akan menemukan bagaimana masih perlunya merimbas kata-kata. Dalam kaitan ini kata yang terpilih, dengan persajakan, simbol, metafora, ciri dan citra. Untuk mendapatkan puisi yang elok tidak ada cara lain yang mesti dilakukan oleh Julianto selain membaca puisi-puisi pengarang lain, lalu selanjutnya menulis dan terus menulis. Sebati dengan itu senantiasa merimbas atau memperhalusnya bersama lenggang perjalanan waktu yang terus berubah dan berganti dari hari ke hari. Julianto, sebagai pesan sederhana, selamilah secara mendalam dan sampai apa-apa tradisi sastra di Kepulauan Riau, khasnya di KijangBintan. Sebab bagaimanapun sebuah puisi mesti ada keuinikan dan keunikan itu akan terasa menjadi pembeda kalau ianya berpautan pula dengan nuansa (lokal genius) tempatan (Kijang-BintanKepri). Dalam Tanjungpinang Pos (Ahad, 4 Mei 2014) terdapat pula puisi penyair

perempuan Susy Aning Setya (Seragen), yakni “Perempuan Hujan”, “Menyentuh Langit”, “Seripa Wajah Papa”, dan “Rumah”. Seperti sudah dijelaskan dalam dedahan terdahulu, puisi-puisi Susy Aing Setya (SAS) nyatalah sebagai mempertegas ianya sudah sebagai seorang penyair. Bagi kita yang terasa menonjol dari puisi-puisi penyair perempuan ini, adalah kemampuan dan kemahirannya dalam menganjung berbagai hal menjadi sebuah puisi. Berbabit itu pula, ia terlihat begitu percaya diri dan kuat di dalam menempatkan kata judul setiap puisinya. Bahwa kata judul puisinya saja sebenarnya sudah sebagai puisi. Tanjungpinang Pos (Ahad, 18 Mei 2014) terdapat empat puisi karya E. Naz Achmad yang berjudul “Kalam Riau”, “Sepanjang Jalan Kenangan Abadi”, “Di Tulisan Kertas Berwarna” dan “Tanpa Syair”. Saya menyebutnya—mungkin tidak tepat dan apalagi mengena dan pas, mohon maaf jika tak mengena—bahwa puisi-puisi E. Naz Acmad sangat kaya akan eksistensi lokal genius (rasa tempatan). Dengan kata lain bahan, materi, muatan (fakta) sebagai yang diambil olehnya untuk menjadi serangkaian puisinya, sudah menukik dan mengena. Hanya menjadi catatan kita—dan dalam ulasan lalupun sudah kita dedahkan—penyair kita ini masih sangat kita harapkan untuk memanfaatkan kata-kata sebagai metafora, puitika, khas dan unik serta mengena di dalam serangkaian puisi-puisinya. Bahwa sebuah puisi yang dinarasikan dari apapun obyeknya dan hanya dengan mengedepankan persajakan dari kata awal sehingga akhir atau beberapa kalimat, masih ada terasa yang kurang bagi puisi itu utuh sebagai sebuah puisi. Jika penyair ini memasukkan kata-kata metafora, simbol, puitika maka niscayalah puisinya terasa mencakau makna yang dalam, luas dan seni sediakalanya. Sebagai usul—tentu selama ini sudah—tidak ada salahnya penyair kita ini membaca dan membandingkan dengan karya-kaya penyair lainnya sebagai “naratif” seperti Taufiq Ismail, WS Rendra ataupun Rida K Liamsi. (bersambung)

Untuk mengasah bakat, minat, dan hobi para pembaca, Tanjungpinang Pos menerima hasil karya sastra untuk diterbitkan di setiap edisi Minggu. Sertakan identitas dan foto penulis, lalu kirimkan ke email tanjungpinangpos@yahoo.com. Redaksi Tanjungpinang Pos hanya menerima karya sastra berupa puisi, prosa, cerpen yang belum pernah terbit di media cetak lain.


4

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

s aru n h cek a a w o ata h k ren wis erogo m kau ini m dala pula an g h lebi emangi n d e n yang h a m e s ewa asi d i d rt m priv t o res sanga PULAU Bintan memang sangat terkenal dengan wisata alam, terutama wisata alam pantai dan lautnya. Sekitar 50 persen pantai d i Pulau Bintan d ilapisi dengan pasir putih yang sangat bersih dan mempesona. Hal itu semakin menambah keindahan alam pantai yang alami dan hijau. Keindahan pantai tidak hanya ada di pulau Bintan saja. Namun, pulau-pulau kecil di sekitarnya juga banyak yang memil iki keindahan alam yang masih alami. Bahkan, beberapa pulau saat ini sudah menjad i lokasi tujuan pariwisata. Salah satu pulau yang sangat bagus dan alami yaitu Pulau Nikoi. Pulau yang terletak sekitar tujuh mil dari Kawal, Kecamatan Gunung Kijang, ini menyimpan keindahan alam yang sangat mempesona. Pulau ini d iolah investor menjad i kawasan resort kelas internasional. Pengunjungnya hanya orang dari kalangan tertentu berdompet tebal. Di sini, wisatawan ini d isajikan keindahan alam dan fasil itas penginapan yang sangat unik dan alami. Pulau dengan luas sekitar 17 hektare ini yang memil iki pasir pantai yang sangat putih dan bersih. Laut di sekel il ing pulau ini biru. Di dalamnya masih kaya akan keindahan laut yang alami. Laut d i sekitar Pulau Nikoi sangat cocok untuk menyelam (diving) dan snorkling. Saat Tanjungpinang Pos berkunjung

MASA remaja merupakan masa perkembangan baik secara fisik, intelektual, kepribad ian, seksual maupun emosional. Sehingga, masa remaja merupakan masa yang rentan. Di masa ini, banyak remaja belum mempunyai ketetapan hati al ias labil. Di masa ini juga, sifat emosionalnya lebih tinggi dari pada sifat rasional. Di masa ini juga, para remaja cenderung ingin bebas dan mudah terpengaruh l ingkungan pergaulannya. Maraknya pergaulan bebas d i l ingkungan kita saat ini, membuat banyak remaja ikut terjerumus hal-hal yang buruk. Contoh hal yang buruk itu seperti, merokok, seks bebas, narkoba sampai terkena penyakit HIV/AIDS. Inilah yang membuat puluhan siswa dan siswi SMP Negeri 4 Tanjungpinang tertantang menjad i konsoler atau petugas konsel ing bagi rekanrekannya. Mereka ikut wadah ekstrakul ikuler Pusat Informasi Konsel ing Remaja. PIK Remaja SMPN 4 ini d id irikan pada 2010 yang lalu. Pembina pertama Pusat Informasi Konsel ing Remaja Remaja SMPN 4 Erni Yusnita mengungkapkan, eskul ini merupakan wadah siswa dan siswi yang d ibina menjad i konsoler bagi rekan-rekannya. Mereka d iberi pengetahuan dan pemahaman tentang penyuluhan narkoba, pencegahan seks bebas, Narkoba, HIV/AIDS sampai penanaman tanaman obat. Hal tersebut d ikatakan Ranti Sul istia Ningsih, siswi kelas VIII. Sebagai anggota, ia banyak menerima materi dan pelatihan untuk menjad i petugas bimbingan konsel ing bagi teman sebayanya. “Masuk ekskul ini sangat mengasyikkan. Selain menambah pengetahuan, ekskul ini juga bisa membimbing kawan-kawan yang sedang bermasalah. Kami bisa menjad i tempat curhat dan memberi solusi dan saran kepada mereka,� ujarnya. Anggota ekskul lainnya, Melvy Deval, mengatakan, ia menyadari banyak tantangan dan hambatan dalam memberikan pengarahan sebagai konselor. Menurutnya, tidak semua teman-teman yang mempunyai masalah mau terbuka. Meski pun baru berd iri, prestasi ekskul ini tidak bisa d iremehkan. Prestasi ekskul ini seperti, Juara I tingkat Provinsi Kepulauan Riau tahun 2013 serta mengikuti Jambore Nasional d i Banten mewakil i Provinsi Kepri pada tahun yang sama. Selain itu ekskul ini menjal in kerja sama dengan BNNK dan BP2KB Kota Tanjungpinang dan berbagai perguruan tinggi. (krisman turnip)

Sunset di Nikoi.

Sala h satu tem pat reha t.

ke pulau ini beberapa waktu lalu, keindahan pulau d i sebelah timur Pulau Bintan ini sangat mempesona. Untuk menuju ke pulau tersebut hanya ada satu pintu masuk yaitu melalui gerbang utama yang juga dermaga tepatnya d i Kelurahan Kawal. Untuk akses menuju ke Nikoi, biasanya wisatawan berangkat dari Tanjungpinang, maupun masuk dari terminal feri d i Bandar Bentan Telani, Lagoi Resort. Untuk akses masuk dari kedua pintu masuk Bintan menuju dermaga Nikoi, biasanya memerlukan waktu lebih kurang satu jam perjalanan darat. Kemud ian, wisawatan melanjutkan perjalanan menggunakan kapal cepat dengan waktu sekitar 15 menit perjalanan laut. Di pulau tersebut banyak terdapat fasil itas hiburan dan permainan alami, mulai dari permainan d i darat, laut, maupun fasil itas olahraga laut. Untuk penginapan, hanya ada 15 vila saja yang tersedia. Vila-vila tersebut terd iri dari beberapa kategori yang memil iki satu hingga tiga kamar tidur. Keindahan alamnya juga tidak d iragukan lagi. Laut biru dan pemandangan sunrise dan sunset dapat d il ihat dari sisi pulau tersebut. Memang dahsyat, keindahan pulau ini tidak diragukan lagi. Bahkan, pulau ini, pada 2012 lalu, menjadi salah satu traveller choice bagi wisatawan asing dari seluruh dunia. Bagi para wisatawan yang ingin berkunjung dapat mengunjungi laman www.nikoi.com untuk melakukan pemesanan dan mengetahui lebih lanjut tentang pulau tersebut. Untuk berkunjung ke pulau ini, wisatawan harus merogoh kocek lebih dalam. Seju mla h wis ataw an dari man can (jendaras karloan) men ggu nak an kap al cep at men uju ega ra saa t ke Pula u Niko i.

cmyk

MINGGU 1 JUNI 2014

9

Goes to School

"Sel a was i n m e n m e m an, sa a m b a h y y a n b a n t u a juga w a p e r m g s e d a k a w a n bisa ng seb as terle a l a h a n m e n g a aya . pem b i h d a N a m l a m i un bi h (Pra naan d u l u d i b k i t a e i es tiwi ku r i Meg a Le l ini," star i)

l ini esku e, a y t sa if dan m k a it nuru "Me gat pos n. Bany n g a l a a n e k a p s an at syik nga h u a n d ya dap i a a d t s g ge ta p e n an yan a n g g o m njadi ," a y ) m e d a l a m n Absan s a ya da R (Nan

"Ma s s a n uk esk m e n g a t b e ul PIK r d b e r b i d i k . S m a n f a a Remaja t da aya aga la i i m c a r a nforma engeta m s i ten hui men per t c (Ran gaulan egah ang ti Su beb a listi a Ni s," ngs ih)

ling n s a uh di a d l b tum osia s a s saya, b e r i a n di a R " tu m ban anya i. Pe mem s k u l i n ukan h a e ya b tapi jug erin mat kelas n g a n , " pa a) di la Devali y v l e (M


10

TANJUNGPINANG POS

MINGGU 1 JUNI 2014

3

TANJUNGPINANG POS

Apa Kabarmu Tepi Laut?

YULIA ANASTASYA, MAHASISWI KEDOKTERAN UNIVERSITAS ABDURRAB PEKANBARU

KULIAH KEDOKTERAN, SIAPA TAKUT?

Fondasi bangun jembatan Tepi Laut terlihat keropos dan belum ada tanda-tanda diperbaiki. Jika dibiarkan dikhawatirkan akan rubuh dan mengancam warga yang ada di sekitarnya.

YULIA Anastaysa merasa alergi jika ada orang yang menilai anak pulau minder apalagi d isebut keterbelakangan terhadap dunia pend id ikan. Buktinya, Yul ia yang menyelesaikan pend id ikan hingga SMA d i Dabok Singkep ini sudah d i akhir semester VIII, Fakultas Kedokteran Universitas Abdurrab Pekanbaru Provinsi Riau. Yul ia banyak mengetahui bagaimana kehidupan dan dunia pend id ikan d i daerah pulau. Diband ingkan perkotaan, dunia pend id ikan d i Dabok Singkep Kabupaten Lingga mengalami keterbatasan. Karena daerah pulau, jarang guru yang mau bertugas d i Kabupaten Lingga. Bahkan untuk fasil itas penunjang pend id ikan d i daerah pulau tidak selengkap d i daerah perkotaan. Namun demikian, keterbatasan pend id ikan d i daerah pulau itu pula yang menjad ikan Yul ia untuk membuktikan kepada orang banyak, bahwa anak pulau bisa mengecap pend id ikan lebih baik. Potensi anak pulau cukup besar untuk hidup lebih maju d iband ingkan pelajar yang biasa belajar dengan sarana lengkap d i perkotaan. “Selama ini, pelajar dari daerah pulau beranggapan pend id ikan lebih baik seperti kedokteran itu menjad i sebuah ketakutan. Jangan untuk mengikuti tes, mendengar kedokteran sudah minder. Tapi anggapan itu ternyata salah. Siapa takut? Buktinya, aku bisa kul iah d i kedokteran. Bagi yang baru lulus Ujian Nasional SMA, jangan takut masuk kul iah kedokteran,” sebut Yul ia d i ked iamannya, beberapa hari lalu. Masuk Fakultas Kedokteran seperti d i Universitas Abdurrab Pekanbaru (Riau) d i Jalan Riau Ujung maupun d i universitas lain memang banyak tantangan. Mulai dari seleksi administrasi berdasarkan ijazah kelulusan SMA, tes teori akademik, tes kesehatan sampai dengan menjalani orientasi pengenalan kampus. Tapi ketika tahapan demi tahapan seleksi itu d ijalani, tidak ada sul itnya. “Aku sih cita-cita dari kecil memang ingin kul iah kedokteran. Makanya apa pun rintangan

Kawasan Tepi Laut di malam hari.

Adly Bara Hanani

PROYEK lanjutan revitalisasi kawasan Tepi Laut yang hinga kini belum ada kejelasan, belum jelas kapan akan dilanjutkan. Beberapa waktu lalu Pemerintah Kota (Pemko) Tanjunginang menyatakan sudah masuk tahap tender untuk melanjutkan proyek tersebut. Kawasan Tepi Laut memang sangat ramai dikunjungi masyarakat. Banyak pedagang kaki lima menyajikan berbagai jajanan serta minuman untuk pembeli yang bersantai di kawasan ini. Tepi Laut juga menjadi ikon Tanjungpinang. Ratusan kursi plastik disediakan oleh pedagang untuk pengunjung Tepi Laut sejak siang hari. Warga yang datang untuk bersantai bisa menyaksikan pemandangan sunset di sore hari. Dengan duduk menghadap ke arah laut, menjadikan kawasan ini sangat ramai dikunjungi anak-anak muda untuk bersantai di sore hari. Sambil menikmati menu-menu pedagang yang ada seperti bakso, somay, sate, hingga minuman cendol. Namun kawasan ini terlihat tidak tertata dengan baik, sampah-sampah gelas plastik berserakan dan parkir yang tidak teratur. Bisa dibayangkan semakin tak teraturnya bila terlalu lama proyek Tepi Laut itu dulur. Sementara fisik bangunan monumen yang terlihat asal-asalan dalam pengerjaannya, pondasi yang bangunan tersebut yang berada dibibir pantai lapuk oleh air laut dan terlihat sudah keropos. Tentu, ini sangat membahayakan sekali, bila setiap sore pengunjung yang datang ramai untuk berfoto foto di jembatan monumen itu. Masyarakat Ibu Kota Provinsi Kepri, Tanjungpinang berharap agar pembangunan tepi laut segera dimulai dengan harapan tepi laut kembali tertata dengan baik dan menjadi ikon Tanjungpinang. (abh)

MINGGU 1 JUNI 2014

Pedagang kaki lima mulai menyiapkan dagangan mereka sejak sore hari.

cmyk

untuk masuk kedokteran itu aku hadapi. Ternyata masuk kedokteran itu bisa kita

lakukan,” sebut Yul ia. Selain cita-cita kul iah d i kedokteran, Yul ia lulusan SD Negeri 002 Dabok Singkep dan SMP Negeri 2 Dabok ini tertarik ingin menjad i dokter karena petugas med is d i daerah pulau masih minim. Bahkan untuk d i Kepri, tenaga med is masih d ibutuhkan dalam jumlah yang cukup banyak. Selama ini, tim med is d i Kepri masih d idominasi dari luar daerah. “Siapa lagi kalau bukan kita yang membangun daerah Kepri ini. Saya mendorong agar lulusan UN bisa membuat pil ihan yang tepat untuk masuk kul iah,” ujar Yul ia kelahiran 1 Jul i 1992, Dabok Singkep ini. Yul ia anak tunggal ini tidak membantah jika kul iah d i Fakultas Kedokteran membutuhkan biaya mahal d iband ingkan jurusan umum. Tapi perband ingan biaya kul iah itu tidak terlalu menonjol. Di sini peran pemerintah untuk membantu anak pulau

yang terkendala dengan biaya. “Ya kalau saya sampai saat ini masih bisa d italangi orang tua untuk biaya kul iah. Tapi bagi teman yang lain, mungkin ada yang sed ikit sul it untuk penyed iaan dana masuk kul iah kedokteran. Ini lah peran pemerintah,” sebut Yul ia yang masih menjalani masa cuti d i Tanjungpinang. Yul ia anak dari keturunan pasangan Tionghoa (ibu) dan Melayu (ayah) ini sudah merencanakan menyelesaikan

skripsi pada tahun 2015 mendatang. Yul ia yang selalu jawara semasa SMA ini akan menjalani pend id ikan KOAS untuk menjalani status dokter muda d i Puskesmas pembantu (Pustu). Setelah kul iah Yul ia akan mencoba menjalani uji kompetensi dokter Indonesia (UKDI). “Kalau sudah jad i dokter, saya akan kembal i ke Kepri untuk mengabd i dan membantu warga yang sakit. Terutama memperhatikan warga dari ekonomi kurang mampu,” tutur Yul ia. (yusfreyendi)


Pinang Metropolis 2

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

MINGGU 1 JUNI 2014

TANJUNGPINANG POS

Didukung Dahlan, JK Yakin Dulang Suara

JAKARTA - Calon wakil presiden dari koalisi yang dipimpin Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Jusuf Kalla, mengatakan dukungan Menteri Badan Usaha Milik Negara Dahlan Iskan kepada kubunya akan membawa dampak besar. Menurut dia, dukungan tersebut ikut menyedot dukungan masyarakat. "Pasti mendulang suara," kata Kalla setelah menjadi saksi nikah

anggota Dewan Pertimbangan Presiden Bidang Hubungan antar Agama, Ma'aruf Amin, di Masjid Sunda Kelapa, Jakarta Pusat, Sabtu, 31 Mei 2014. Kalla mengatakan, elektabilitas Dahlan sangat tinggi. Dahlan, katanya, juga tercatat sebagai pemenang konvensi calon presiden Partai Demokrat. Kalla mengatakan akan berkomunikasi lebih intensif dengan Dahlan untuk

DEWASA ini, makin banyak orang tua membekali anak dengan smartphone atau ponsel cerdas. Namun tak seharusnya orang tua membiarkan begitu saja buah hatinya menggunakan smartphone. Ponsel cerdas masa kini, adalah komputer mini yang bisa melakukan banyak hal. Smartphone terhubung ke internet, mampu mengunduh bermacam aplikasi’ Karenanya, anak-anak terutama yang masih belia, butuh bimbingan dan pengawasan saat memakai smartphone. Berikut beberapa tips dari Monica Vila, pengarang panduan Smartphone Generation, seperti dikutip dari Mirror.

Tes.............................................................. dari halaman 1 sudah siap," tandasnya. Untuk Kabupaten dan Kota di Kepri ada sekitar 7000 kuota CPNS yang diajukan ke pemerintah pusat. Hanya saja, Kepri juga belum mendapatkan jawaban berapa kuota yang disetujui dalam penerimaan CPNS tahun ini. Seperti halnya Kabupaten Bintan yang mengajukan kuota CPNS lebih dari 1.000, demikian juga Pemko Batam yang mengajukan 1200 CPNS. Sama halnya dengan Tanjungpinang yang mengajukan kuota 1000 CPNS pada 2014 ini, termasuk juga Karimun. Masing-masing Kabupaten dan kota yang ada di kepri ini selain sudah mengajukan permohonan kuota CPNS ke pemerintah pusat serta menyampaikan persyaratan diantaranya analisa jabatan, juag sudah menganggarkan biaya CPNS di 2014 ini. Hingga setelah, kuota disetujui, masing-masing kabupaten dan kota langsung bisa membuka pendaftaran CPNS karena biayanya sudah tersedia. ''Bila pemerintah pusat menetapkan CPNS digelar pada Juni, Pemerintah Pemkab Bintan sudah siap. Kita butuhkan guru kimia minimal satu sekolah harus ada satu guru kimia atau fisika," Kata Lamidi Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bintan, beberapa waktu lalu. Berbeda dengan lowongan khusus untuk CPNS di Pemprov Kepri. Meski Pemprov Kepri sudah mengajukan permohonan kuota CPNS 2014,

namun Pemprov Kepri dan DPRD Kepri tidak menganggarkan dana untuk rekrutan CPNS. Kalau saja pemerintah mengabulkan kuota CPNS yang diajukan Pemprov Kepri dipastikan Pemprov Kepri tidak akan bisa melakukan rekrutmen pada Juni ini. Pasalnya, pemprov Kepri bersama DPRD Kepri baru merencanakan anggaran untuk CPNS akan dianggarkan pada APBDP yang diperkirakan akan disahkan pada Oktober mendatang. Ini, berarti, kemungkinan CPNS untuk Pemprov Kepri baru bisa digelar pada akhir tahun 2014. Untuk anggaran CPNS di pemerintah Provinsi Kepri yang sudah dianggarkan baru untuk anggaran pengadaan sistem CAT. Sedangkan untuk biara proses pendaftaran hingga pelaksanaan tes sekitar Rp1,5 miliar tdiak disetujui DPRD. ”Kita sudah mengajukan keseluruhan, namun hanya dikabulkan sebagian. Sisanya pada APBD Perubahan. Artinya, potensi kita melakukan rekrutmen CPNS itu akan dilaksanakan pada akhir tahun setelah APBDP disahkan,’’ ujar Kepala BKD dan Diklat Pemprov Kepri Abdul Malik beberapa waktu lalu. Sedangkan untuk perangkat Computer Assisted Test yang diwajibkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB), beberapa daerah di Kepri mulai menyiapkan perangkatnya. Seperti

halnya yang dilakukan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Tanjungpinang yang sudah menyiapkan 50 unit komputer. Kepala BKD Kota Tanjungpinang, Raja Khairani, mengakui adanya aturan penggunaan sistem Computer Assisted Test itu. Menurutnya, dengan sistem ini peserta tes langsung terhubung ke panitai di kemenpan hingga nilai peserta bisa langsung diketahui setelah mengikuti tes. ''Perbedaan mendasar dengan sistem CAT ini pelamar tinggal menjawab soal di komputer bukan seperti 2 tahun sebelumnya masih menggunakan LJK,'' kata Raja Khairani. Meski tahun ini diperkirakan kuota CPNS di kabupaten, kota dan provinsi Kepri sangat banyak, namun animo yang mendaftar juga sangat tinggi. Apalagi beebrapa pemerintah daerah juag membuka lowongan untuk lulusan SMA hingga tidak hanya sarjana saja yang memiliki kesempatan untuk masuk CPNS. Tingginya, animo warga untuk mengikuti CPNS juga terlihat dari tingginya pengajuan pembuatan kartu kuning di setiap kantor dinas Tenaga Kerja di Kabupaten dan Kota. Bahkan beberapa dari warga yang baru membuat kartu kuning pada Pebruari lalu, kembali mengajukan permohonan pembuatan kartu kuning belakangan ini. Pasalnya, masa berlaku kartu kuning itu hanya untuk waktu tiga bulan saja.***

Kasus.......................................................... dari halaman 1 banyak menganggur. "Di PN Tanjungpinang, Hakim Adhoc ada 9 orang. Rata-rata hakim ilmuan. Hakim yang dijaring dan sangat paham di kelautan. Pada 2013 lalu, perkara perikanan cukup banyak, yakni ada 31 perkara. Tapi, pada 2014 cuma ada 2," kata Parulian dengan heran. Parulian mengaku heran dengan banyaknya kasus yang berhasil diungkap oleh Polair, TNI AL serta oleh PNS Kementerian Perikanan. Namun, sangat sedikit perkara yang sampai ke persidangan. Parulian menggambarkan,

bentuk kasus yang bisa masuk kepada ranah perikanan itu diantaranya pencurian harta karun di bawah laut yang baru saja terungkap di Mapur, Bintan. Lalu, tentang pemusnahan ikan yang baru-baru ini terjadi. Selain itu juga, Parulian mengatakan, setiap ada kasus pengerusakan terumbu karang dan hayati bawah laut bisa menjadi objek perkara untuk di sidang di Pengadilan Perikanan. "Penyidik perikanan itu ada 3. Pertama, TNI AL, Penyidik Pegawai Negeri Sipil dari Kementrian Perikanan, dan yang

ketiga itu dari Polisi Air dan Udara (Polairut). Tapi, lihat saja sampai Juni 2014 ini laporan yang masuk baru 2 perkara." ulang Parulian. Menurut Parulian, pembagian tugas itu menjadi sangat jelas. Kejaksaan juga bila bertindak membuat laporan kepengadilan, akan sangat tergantung dari limpahan 3 penyidik yang disebutkannya tadi. Selain itu, diberitahukannya, Pengadilan Perikanan Indonesia baru terdapat 7 pengadilan. Di antaranya, di Tanjungpinang, Ranai, Medan, Pontianak, Bitung di Sulawesi Sela-

tan, dan di Maluku Tenggara. "Tak mungkin hakim Ad Hoc yang sudah ditugaskan di Tanjungpinang akan beralasan tugas di luar, kecuali ada SK pemindahan. Makanya saya anggap mereka yang ditugaskan di sini jadi menganggur," jelasnya. Menurutnya, 2 pekan lalu, Patrulian sempat bertemu dengan Dirjen di Kementrian dan Kelautan yang menyebutkan turunnya jumlah penanganan kasus kelautan karena biaya operasional menurun, jadi berpengaruh kepada kinerja pelaksana.(cr20)

Bahan ......................................................... dari halaman 1 belakangan ia menyadari kalau yang ia pelajari selama ini bisa menghasilkan uang yang tdiak sedikit. Kini rutinitas sehari-harinya selalu membuat bunga dengan berbagai jenis bahan baku. Terlebih lagi semakin lama semakin banyak orang yang mengenal usahanya hingga orderanpun semakin hari terus bertambah. ‘’Kadang banyak yang pesan untuk pameran atau bazar. Selain itu, biasanya menjelang lebaran juag banyak yang menari berbagai jenis bunga hiasan,’’ terangnya. Menurutnya, menjelang lebaran, orderan yang datang terkadang nilainya mencapai jutaan hingga ia juga kalang kabut untuk memenuhi order yang ia dapat. Meski sehari-hari diseibukkan dengan usaha kreatifnya

membuat dan memasarkan bunga, namun di lingkungan tempat tinggalnya, ia dikenal sebagai wanita yang aktif di berbagai organisasi. Reni, dikenal cukup aktif di berbagai organisasi seperti majelis taklim dan organisasi keagamaan lainnya. Untuk, organisasi barang daur ulang ini, ia dipercaya menjadi ketua kerajinan tangan. Bahkan menurutnya, ada bunga yang ia buat bisa dijadikan pewangi ruangan, seperti bunga sabun. Hanya saja, untuk membuat bunga sabun memerlukan kesabaran dan kreativitas yang tinggi. Tidak semua orang punya kemampuan untuk membuat bunga sabun seperti hal yang dilakukan Reni. Bunga yang terbuat dari sabun ini caranya sedikit sulit. ‘’Kita memerlukan daya hay-

TANJUNGPINANG POS Diterbitkan Oleh: PT Batam Intermedia Pers Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009 Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IX Tanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

Chairman Chief Executive Officer Presiden Komisaris Wakil Presiden Komisaris Komisaris Direktur

: : : : : :

Rida K Liamsi. Makmur. Socrates. Asnida Syukur. Hasan Aspahani. Candra Ibrahim.

al yang tinggi untuk mengolah sabun menjadi bunga mawar atau bunga lainnya. Kesulitan dalam membuat bunga sabun adalah tangan menjadi lembab, jari-jari mengkerut dan mengelupas,’’ sebutnya. Dalam membuat bunga stoking kendala tidak terlalu rumit seperti halnya membuat bunga sabun. Karena kemampuannya yang baik dalam membuat berbagai jenis bunga, hingga berbagai jenis barang bekas yang biasanya dibuang, namun jika sudah sampai ke tangan Reni, barang-barang itu bagai bsia disulap menjadi bunga yang indah dan bernilai tinggi. ‘’Kain perca juga bisa dibuat bunga beragam jenisnya. Bentuknya tergantung imajinasi pembuatnya,’’ jelasnya. Saat ditanya tentang harga-

harga barang yang ia tawarkan, reni mengaku harganya berpariasi. Ada yang hitungan ribuan, ada juga yang dijual puluhan ribu rupiah, bahkan ada bebrapa diantaranya yang dijual sampai Rp150 ribu. Diakuinya, dalam mengembangkan usaha yang ia rintis itu mengalami kesulitan dalam modal. Karena ia harus menyisihkan uang belanja harian untuk mengembangkan usaha ini. Padahal membuat keterampilan ini memerlukan biaya yang tidak sedikit. Semenjak 2006 sampai sekarang ia tak pernah mendapatkan bantuan dana dari pemerintah seperti dana UKM atau KUBE. Reni berharap dengan adanya usaha kecil-kecilan ia bisa mendapat bantuan dari pemerintah untuk mengembangkan usaha kerajinan tangan ini.***

Pimpinan Umum/GM/Penjab Wakil GM/Pimpinan Perusahaan Wakil Pimpinan Perusahaan Pemimpin Redaksi Wakil Pemimpin Redaksi

: Usep RS. : : : :

Arga Permadi. M Nur Hakim. Arham. Sigik Rahmat.

Dewan Redaksi : Usep RS (Ketua), Arham, Sigik Rahmat, Zakmi, Abdul Rasyid Daulay. Ombudsman : Sutan J Siregar SH.

Smartwatch G Watch

LG Segera Luncurkan Smartwatch G Watch F-INDRA/TANJUNGPINANG POS

BANGUN: Lahan bekas kebakaran yang terjadi di sekitar pelantar KUD, tampak mulai dibangun kembali oleh pemilik lahan.

Siswa ...................................dari halaman 1 membeberkan nominal hadiah yang akan diberikan ke para siswa berprestasi itu. Untuk pelajar di Tanjungpinang, pelajar SMK siswa

yang meraih nilai tertinggi Agustina SMKN 1 Tanjungpinang, dengan nilai 37,00. Sedangkan untuk SMA Rani Luthfiany Putri dari SMAN

1 Tanjungpinang dengan nilai 55,10 serta Selly yang juga dari SMAN 1 Tanjungpinang dengan perolehan nilai 54,20. (dlp)

Proyek .................................dari halaman 1 der proyek pembangunan dan pengaspalan jalan di Kepri oleh satu perusahaan proyek. Padahal, perusahaan tersebut didapati tidak memiliki peralatan seadanya dan tidak bersertifikasi kalibrasi Asphalt Mixing Plant (unit produksi campuran beraspal). "Sejak proyek dilelang sudah terlihat persaingan tidak sehat antara perusahaan peserta lelang. Pememang lelang ditentukan oleh Pejabat Pengguna Anggaran atau Kuasa Pengguna Anggaran," ujarnya. Berdasarkan pantauan KCW, sejumlah jalan mulai dari jalan kriteria jalan nasional hingga provinsi mengalami kerusakan di Kepri. Padahal, jalan tersebut masih dalam pengerjaan, bahkan ada yang baru selesai dibangun. Dinilai dari cara pengaspalan dan kualitas jalan-jalan tersebut, ada indikasi mengarah ke korupsi dan nepotisme. Teknis-teknis pengerjaan jalan tidak sesuai standar yang diterapkan Binamarga. "Jalan dengan kualitas aspal yang bagus itu mengacu kepada kalibrasi AMP," ucapnya. Namun, pembangunan jalan di Kepri bisa disebut tak sesuai dengan standar yang ditetapkan. Ada beberapa jalan yang dibangun tidak sesuai dengan spesifikasi seperti yang ada di dalam kontrak perjanjian. "Pengaspalannya dilakukan asal jadi. Jalan yang dibangun itu sudah bergelombang sebelum lima tahun," ungkap Laode. Kualitas aspal yang buruk disertai dengan pekerjaan yang asal jadi membuat jalan yang tersebut hancur dan tak dapat dilewati. Lubang-lubang yang muncul di sepanjang jalan di Tanjungpinang seperti inilah yang menjadi salah satu pemicu kecelakaan lalu lintas. Pantauan Tanjungpinang Pos, jalan berlubang ditemui di

sejumlah titik. Jalan yang sudah rusak atau berlubang di sepanjang Jalan DI Panjaitan di dua jalur (saat ini dalam proses pengaspalan di Batu 8). Jalan dengan lubang yang melebar ditemukan di Jalan Ketapang hanya disemen sementara. Titik lainnya ditemukan di jalanan sepanjang Pulau Dompak dan Jalan Daeng Celak. Jalanan ini rusak karena dilalui kendaraan berbobot lebih dari delapan ton. Kepala Bidang Perhubungan Darat Dinas Perhubungan Kota Tanjungpinang Nanang Herry saat dijumpai beberapa waktu lalu mengatakan, masalah jalan berlubang merupakan kajian lintas instansi. Penyelenggaraan pengaspalan jalan dilakukan oleh Dinas Pekerjaan Umum. Dalam hal ini, pihak kepolisian juga sebagai pengusul mengenai jalan mana saja yang harus diperbaiki atau ditambal. Hal ini terkait dengan keselamatan pengendara berlalu lintas. "Yang menjadi faktor penghambat lambatnya penambalan jalan mungkin karena masalah anggaran. Jadi, instansi terkait tidak biasa menambal jalan langsung ketika ada laporan mengenai jalan yang berlubang," ujarnya. Di samping itu, Dinas PU Kota Tanjungpinang juga harus berkoordinasi dengan Dinas PU Provinsi Kepri. Untuk menanggulangi jalan berlubang, biasanya, Dinas PU melakukan semenisasi untuk penambalan sementara. Perlu untuk diketahui, sambung Nanang, jalan raya di Tanjungpinang terbagi dalam dua bagian yaitu jalan milik Provinsi Kepri dan jalan milik Pemko Kota Tanjungpinang. Ketetapan ini berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum 31 Desember 2009. Jalan yang diurus oleh instansi di Provinsi Kepri seperti Jalan Merdeka, Jalan Ketapang, Jalan Bakar Batu, Jalan Brigjen Katamso, Jalan MT

Haryono, Jalan Simpang Senggarang, Jalan Tanjung Sebauk, Jalan Sei Carang, Jalan DI Panjaitan, Jalan SM Amin, Jalan Diponegoro, Jalan Sunaryo, Jalan Tugu Pahlawan, Jalan DR Sutomo, Jalan Ir Sutami, Jalan Tengku Umar-Teratai, Jalan Adi Sucipto-hingga batas Kota di Batu 15 arah Kijang, Jalan Simpag Batu 8 hingga Tugu Obor (Batu 13), Jalan RE Martadinata, dan Jalan Hang Tuah. Sedangkan jalan yang diurus oleh Pemko Tanjungpinang antara lain, Jalan Hang Tuah, Jalan H Agus Salim, Jalan Usman Harun, Jalan Yos Soedarso, Jalan Wiratno, Jalan Basuki Rahmat, Jalan Ahmad Yani, Jalan Raja Ali Haji, Jalan DI Panjaitan, Jalan Simpang Adi Sucipto (Jalan Tanjungpinang-Tanjunguban Lama) hingga ke batas Kota (Batu 15), Jalan Raja Haji Fisabilillah sampai Simpang Dompak Lama, dan Jalan Simpang Dompak Lama hingga Simpang Wacopek. (sur)

DIVISI PRODUKSI Redaktur Pelaksana: Zakmi. Ass. Redaktur Pelaksana: Martunas Situmeang. Koordinator Liputan: Abdul Rasyid Daulay (Pjs). Redaktur: Slamet Nofasusanto. Asisten Redaktur: Martua P Butarbutar, Abas, Febrima Surya. Reporter: Taufik A Habu, Roni, Tengku Irwansyah, Yusfreyendi, Adly Hanani (Fotografer), Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba, Jendaras Karloan, Aldi Nugroho. Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Heru Irawan (Kadep), Rijon Sitohang (Kabag), Fauziahmadrisa, Syafrul Amri, Matthew Karjono, Jaringan/ IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHA Umum, Adm, & Keuangan: Ari Istanti (Manager), Dahlia (Pjs. Kabag). Iklan : M Nur Hakim (Manager). Pemasaran & EO: Mider Sinaga (Manager), Fanri Pardede (Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), Tengku Irwansyah (Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni (Anambas), Aldi Nugroho (Natuna).

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

LOWONGAN KERJA Perusahaan yang bergerak dibidang konsultan dan teknik bangunan membeutuhkan karyawan yang Memiliki Rasa Tanggung Jawab, Kejujuran, Mampu Bekerja keras, dan bersemangat untuk posisi : 1. ENGINEER syarat : Pendidikan Min S1 Teknik Sipil Menguasai Komputer & AutoCad Umur maksimal 35 tahun Siap ditempatkan di Pulau-pulau 2 INSPEKTOR, DRAFTER & ESTIMATOR Syarat : Pendidikan Min STM bangunan/gambar bangunan/ D3 Teknik Sipil Menguasai Komputer Umur Maksimal 30 tahun Siap ditempatkan di Pulau-pulau Surat Lamaran. Curriculul Viate, fotocopy Ijazah serta No.HP ditijukan ke :

PT. MULTI FORMA RIAU KONSULTAN Jl. R.H. Fisabilillah/ Bt. 8 atas (Ruko diseberang kios buah-buahan) Tanjungpinang No. Telp : 0771 - 701 1088 CP : Santi (0852 6417 2975 Email : sd.shanshan@yahoo.com

Tarif Iklan Halaman Muka (FC) Rp. 30.000,-/mm kolom. Halaman Muka ( BW) Rp. 25.000,-/ mm kolom. Halaman Dalam,- (FC) Rp. 25.000,-/ mm kolom. Halaman Dalam ( BW) Rp. 15.000,-/ mm kolom. Iklan Umum/Display (BW) Rp. 15.000,-/mm kolom. Iklan Ucapan Selamat (FC) Rp. 7.000,-/mm kolom. Iklan Ucapan Selamat (BW) Rp. 3.500,-/ mm kolom. Iklan Dukacita Rp 3.500,-/mm kolom. Sport Color Rp 7.000,-/mm kolom. Advertorial Rp. 5.000,-/ mm kolom.

SETELAH sukses meluncurkan smartphone LG G3, dikabarkan LG juga akan merilis smartwatch terbarunya minggu depan. Perangkat wearable tersebut telah resmi di konfirmasi bahwa LG akan mendukung jam tangan pintar tersebut dengan sistem Android Google Wear. Informasi yang berkembang, LG G Watch akan muncul pada awal Juni ini dalam jumpa pers di New York. Bahkan, seperti

dikutip Technologytell, Rabu (28/5), sebuah toko ritel di Inggris telah memasang gambar produk LG G Watch dengan embel embel “akan muncul segera” (produk smartwatch itu). Hal ini dimungkinkan bahwa device tersebut akan segera melucur untuk mendampingi handset cerdas LG G3 yang juga akan diperkenalkan di New York awal Juni nanti secara

SUPER TRUSS RANGKA BAJA RINGAN ZINCALUME SOLUSI ATAP RUMAH ANDA

HUB

Tg Pinang : Batam :

: ABENG

0812 7745 4454 / 0819 9131 1555 Jln A. Yani (Simpang KUANTAN No. 1) Batu 5 Atas (100m Samping Kiri KODIM)

0778 750 1113 / 0813 6499 6663 Perum Golden Land Blok D No. 57 Simpang Kara, Batam Center

Tg Balai Karimun, Bintan, Lingga, Anambas, Natuna. 0852 7222 9777 VIMAX PENGHANCUR LEMAK Herbal Suplemen :

GARANSI KONSTRUKSI 10 TAHUN Distributor dan Pemasangan Rangka Baja Ringan, HARGA BERSAHABAT SREAD C. TRUSS 75/65 C. TRUSS 75/80 C. TRUSS 75/100 Reng Zincalum Atap Metal Polos Cornice A Plus Casting A Plus Hollow 2x4 4m

TO

Y CK

Rp.65.000/btg Rp.75.000/btg Rp.100.000/btg Rp.30.000/btg Rp.25.000/kpg Rp.63.000/sak Rp.43.000/sak Rp10.000/btg

Alamat :

Jl. Raya Uban Km.13 No.18 -19,Tanjungpinang HP. 0822 8399 6386, 0853 7828 8837 tanjungpinang@supertruss.com

- MENGATASI VITALITAS PRIA - MENAMBAH STAMINA - MENAMBAH UKURAN P - MENYEHATKAN HUBUNGAN PASUTRI

PENGHILANG JERAWAT & FLEK HITAM Paket Spesial capsul & cream hilangkan semua jenis jerawat serius, ganas, batu, biasa, bintik, flek hitam, bekas jerawat. dalam 1 minggu jadi bersih, putih, kencang & halus alami.

PENINGGI BADAN SUPER CAPSUL ZENIT PRODUK OF USA CAPSUL DARI USA TELAH TERBUKTI MENINGGIKAN BADAN DENGAN CEPAT 1-2 BULAN BERATAMBAH 7-10 cm UNTUK SEMUA UMUR DIJAMIN BERHASIL - PENGGEMUK BADAN - PELANGSING CREAM - RAPET WANGI VIRGIN - PERONTOK BULU - PENGHILANG SELULIT - PEMBERSIH SELANGKANGAN

VACUUM + CREAM PAYUDARA 100% original import 3 kali pakai langsung terbukti besar, kencang, padat dan mengembalikan payudara kendor baik gadis atau ibu-ibu DIJAMIN BERHASIL

Capsul Penghancur lemak, Langsingkan Perut, Paha, Lengan dan Seluruh Tubuh, Dalam 1 Minggu Turun 4-6 Kg, 100% Natural, Aman Tanpa Efek Samping Untuk Pria dan Wanita. DIJAMIN

VACUUM PEMBESAR PENNY + OIL 3 Kali Pemakaian Langsung Bertambah Besar, Panjang, Kencang, Kuat & Keras. + 3-7 Cm Permanen & Istri Anda Kagum Luar Biasa Dibuatnya

OBAT PRIA PATENT - VIAGRA USA (100 Mg) Original - CIALIS ENGLAND (20 / 50 / 80 Mg) - PROCOMIL SPRAY - PLANT VIGRA - SONY (10 Tablet) Spesial Obat Kuat Semalam Suntuk, Ampuh Atasi Disfungsi Ereksi, Kencang, Kuat, Keraskan Ereksi & Tahan Lama, AMAN....

ANEKA ACCESORIES P.W - PENNY GETAR MUTIARA - PENNY MAJU MUNDUR - PENNY IKAT PINGGANG - PENNY GETAR KECIL / BESAR - ANEKA PENGGELI

- VEGY GETAR - VEGY GETAR GOYANG - BONEKA FULL BODY - ANEKA KONDOM (Lele, Badak, Roket dll)

OBAT WANITA FRIGID CAIR, SERBUK, CREAM Bangkitkan gairah seksual wanita agar lebih agresif secara spontan dan aman

global positioningnya, yang membantu melacak lokasi sang anak,” kata Monica. Akan tetapi sebaiknya, tidak serta merta Anda langsung memberi smartphone pada anak. Terlebih dahulu, lihat tanda tanda apakah mereka bisa dipercaya. Misalnya saja, lihat perilaku anak saat menggunakan internet atau main game. Apakah mereka berhenti memainkannya jika Anda meminta? Apa Anda berani menyimpulkan mereka bisa memakai smartphone dengan bijak tanpa pengawasan? Apakah mereka mampu menjaga barang mereka? Jika mereka mudah kehilangan benda kepunyaan, tidak akan lama sebelum mereka akhirnya kehilangan ponselnya. “Sebelum dibelikan gadget, pastikan mereka bertanggungjawab dengan barang kepunyaannya,” tutur Monica. Lalu saat membeli smartphone untuk anak, tak perlu langsung model terbaru, sebaiknya model lama saja. Baru jika anak sukses memakai smartphone dengan bertanggungjawab, mereka bisa dibelikan model terbaru sebagai

hadiah. “Model lama tidak hanya lebih murah tapi anak Anda juga jadi diwajibkan menjaga kepercayaan menggunakan ponsel secara bertanggungjawab agar bisa mendapat model terbaru,” kata Monica. Sebelum Anak Memakai Smartphone Membuat password adalah langkah pertama agar smartphone sedikit banyak tetap aman

KEHILANGAN KEHILANGAN STNK AN. MAGDALENA, BP4343IG,NO.RK:MH8CF48NA9J-11213C

DICARI MOTOR DICARI MOTOR JUPITER Z YAHUN 2004 - 2008 BERMINAT MENJUAL HUB : 081928530949

AHLI PIJAT & URUT TRADISIONAl PENGASIHAN, ROMBAK ALAT VITAl, PRIA & WANITA

SEMUANYA PASTI BERHASIL >>>HP : +62 852 63289540 SMS : 081991674550 Praktek : Mahakam Lantai 2 No. (SampingPolres Bt.5 Atas)

PLANT VIGRA HERBAL OBAT VITALITAS PALING DAHSYAT SAAT INI..........!!!

BB 22D1B1FC

DBUTUHKAN ADM & MRKTING, PNDDIKAN MIN.SMA/SDRJT,BRPNGPLMN DIBDG MSING2.ANTR LMRN KE TOKO SURYA BINTAN MOTOR,JL.MT.HRYONO BT.3,5 C SAMPING GERBANG BINTAN PLAZA BIMBEL SUPER KIDS JL.TAMBAK NO.1F,TLP: 0771-29936,HP:0812 704 8889. MMBTUHKAN KRYAWATI,TMTN SLTA SDRJT,LMRN DIANTR KE ALAMAT YG TERTERA DIATAS

LOWONGAN KERJA

DIJUAL

DICARI SALES/MRKTING,DRI MHSISWA SMPAI IBU RMH TNGGA YG MAU MNDPTKN PNGHSILAN LBIH PART TIME/FULL,SYRT: PNYA KNDRAAN RODA 2,ULET,MAU BKRJA KRS,HUB.081364987104/ANTR KE RUKO JLN.USMAN HARUN NO.36 BTU HITAM

DIJUAL RMH BRSRTIFIKAT 3KT + 3KM, PAM, FULL KRMIK & TRALIS,PGR,GARASI,LOKASI JL.ST.MAHMUD T.UNGGAT NO.36A HUB. 08117049295(HASYIM),082170689275(BUDHIYAH)

KINARI CATHERING : MEMBUTUHKAN KARYAWAN/I DIBIDANG CATERING. LAMARAN DIANTAR KE : RUKO INDONUSA LESTARI BLOK C-15 (DEKAT RSUP KEPRI TPI) DIBUTUHKAN 1 ORANG DRAFTER DAN ESTIMATOR. PRIA, TAMATAN STM BANGUNAN/ D3 TEKNIK SIPIL. HUBUNGI : 0 8 1 2 7 7 1 3 3 2 3 6

jikalaupun dicuri. Juga saat dipinjam teman si anak, mereka tidak terlalu leluasa memainkannya. Belikan juga casing sebagai perlindungan jika smartphone terjatuh. Selain itu, pastikan si anak selalu menaruh smartphone di tempat yang sudah ditentukan di dalam tas. Langsung tambahkan nomor nomor penting dalam daftar kontak, tentu saja termasuk nomor Anda, guru dan lainnya. (net)

1. (MerubahBurung Pipit jadiburung Garuda), besar, kuat, tahan lama & keras), perbaiki : penis bawaan lahir/suntikan colagen). mengobati :impotensi, mandul **), 2. Liong Kapsul (Mengobati : Impotensi&Ejakulasi dini, Mani Encer, Menambah kualitas sperma, menambah stamina dalam melakukan hubungan intim.) 3. (Therapi :perawan kembali, menyembuhkan semua penyakit kewanitaan,keset, lengket, legit, berdenyut2). 4. (Aura Payudara : montok, seksi, padat, kencang.)

IKLAN BARIS

DIJUAL RUMAH JLN SUTAN SYAHRIR NO.21 YUDOWINANGUN, LT 420M2, HRGA 600JT NEGO, SHM. HUB 0852 7273 7257 (TANPA PERANTARA)

KURSUS KURSUS BHASA MANDARIN UTK DAERAH TNJUNGPINANG & SKITARNYA.BRMINAT? TELP/SMS KE 08126185575/ 081365309979 ATAU DI ADD PIN BB : 2694F21B

MITRA LAUNDRY

RENTAL MOBIL/ANTAR JEMPUT

BINGUNG MAU USAHA? SIBUK KRJA MAU BKIN USAHA? DICARI MITRA UTK LANDRY TNPA MODAL BAGI HASIL.HUB.081261954447

MELAYANI ANTAR JEMPUT TNJUNGPINANG & SEKITARNYA, RENTAL MOBIL, SUPIR BRPNGALAMAN.HUB:085264989945

Mampu mengeraskan otot-otot alat vital Melancarkan aliran darah disekitar alat vital Memperkuat stamina dan vitalitas Mengatasi alat vital yang susah ereksi/ sulit bangun Mengatasi alat vital yang mudah lemas ketika berhubungan Menyehatkan kelenjar prostat Menghambat penyakit kening manis Membangkitkan gairah sex dan mengilangkan penyakit dingin seks Menambah energi ekstra

VACUUM + LINTAH OIL SUDAH TERUJI & TERBUKTI 100% AMAN TANPA EFEK SAMPING

Vakum + Minyak lintah perpaduan teknologi & ramuan tradisional Papua mempu mengatasi keluhan pria dewasa. Panjang, besar & keras alat vital secara alami (PERMANEN)

AZKA

0819 9170 3888 0813 7577 5556

VITALITAS & KOSMETIK è è è è è

SPRAY TAHAN LAMA SONY MMC KONDOM DURI/ SAMBUNG ALAT BANTU P/W DEWASA VIAGRA ORIGINAL

NO.

NAMA KAPAL

1.

KM. BUKIT RAYA

2.

è è è è è

PENGGEMUK BADAN PELANGSING TUBUH VACUUM+OIL BULUS PAYUDARA PEMUTIH MUKA PERONTOK BULU USA

www.plantvigraherbal.com

Jl. Dr Sutomo No.22, Pas lampu merah Pasaraya BINTAN 21, Tanjungpinang

JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNI DI PELABUHAN KIJANG, TANJUNGPINANG DAN BATAM MEI

PIN BB. 21043C5A

VIMAX

Lebih Murah Stock harga mulai :

berbarengan. Namun belum diketahui apakah jam tangan tersebut memiliki konsep smartwatch mandiri atau bisa dikoneksikan dengan perangkat lain. Dalam waktu beberapa hari, pengguna maupun pencinta produk elektronik asal Korea Selatan ini dapat membuktikan kebenaran akan rumor yang terlanjur beredar tersebut, pada awal Juni ini. (net)

Perlukah Anak Memakai Smartphone? Smartphone mungkin akan membuat anak Anda lebih aman. Namun masalahnya apakah mereka sudah bisa dipercaya menggunakannya? “Dengan banyak orang tua bekerja, mungkin smartphone yang Anda butuhkan agar tak merasa khawatir, karena kebanyakan ada

BEAUTY, HEALTHY & VITALITY

BISMA CABANG TANJUNGPINANG

TERSEDIA :

Wangsaatmaja beberapa waktu lalui mengakui kalau pelaksanaan CPNS di Indonesia tidak bisa dilakukan serentak karena perangkat CAT yang terbatas. "Tesnya kita majukan pada uni, salah satu pertimbanganya karena sistem seleksinya bertahap dan tidak serentak," ungkap Setiawan Wangsaatmaja kepada JPNN, grup Tanjungpinang Pos, belum lama ini. Untuk pelaksanaan tes CPNS, sambungnya, setiap daerah yang mendapatkan kuota CPNS tidak mesti banyak menyediakan komputer. ''Untuk sistim CAT ini, cukup menyediakan 50 unit setiap daerah yang mendapatkan kuota CPNS,'' sebutnya. ''Dengan menggunakan 50 komputer, sambungnya, dalam sehari bisa digunakan untuk empat gelombang atau sekitar 200 pelamar. Hingga pelaksanaan tes bisa dilakukan bergiliran,'' sebutnya. Untuk instansi pemerintah pusat, akan lebih dahulu membuka dan tes CPNS yang diperkirakan akan dilakukan pada Juni ini. ''Ini karena instansi di pemerintah pusat lebih siap ketimbang daerah. Meski begitu tidak menutup kemungkinan ada juga daerah baik provinsi maupun kota yang akan dimulai tes Juni. Jadwalnya akan disesuaikan nanti, karena Panselnas harus mengatur materinya sebelum pelaksanaan tes. Jadi, materinya akan dikasih kalau instansinya

Teknologi Informasi

Tips Anak PPakai akai Smartphone dengan Smart

Dahlan, partai pimpinan Susilo Bambang Yudhoyono tersebut tidak melarang peserta konvensi mendukung salah satu pasangan calon presiden dan wakil presiden. Rencananya, Relawan Dahlan Iskan akan mendeklarasikan dukungan ke pasangan Jokowi-Kalla di Sentul International Convention Hall, Jawa Barat, hari ini. Jokowi pun direncanakan hadir dalam deklarasi tersebut.(jpnn)

memastikan dukungan pengusaha media itu. Dahlan kemarin memberi sinyal akan mendukung pasangan Joko Widodo alias Jokowi dan Jusuf Kalla. Menurut Dahlan, dia memiliki gaya kepemimpinan yang sama dengan Jokowi. Pernyataan tersebut disampaikan Dahlan lantaran Demokrat tak kunjung menetapkan sikap politik pada pemilihan presiden ini. Apalagi, kata

11

RENCANA TIBA

RENCANA BERANGKAT

2014 TUJUAN

DARI

HARI

TANGGAL

JAM

DARI

HARI

TANGGAL

JAM

LETUNG

SENIN

12 Mei 14

21.00

KIJANG

SENIN

12 Mei 14

23.00

BLINYU - TG.PRIOK (PP)

KM. KELUD

TG. BALAI

RABU

14 Mei 14

12.00

BATAM

RABU

14 Mei 14

15.00

TG.PRIOK (PP)

3.

KM. SINABUNG

TG. PRIOK

RABU

14 Mei 14

20.00

KIJANG

KAMIS

15 Mei 14

12.00

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASSAR - BAU-BAU NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

4.

KM. BUKIT RAYA

BLINYU

SABTU

17 Mei 14

07.00

KIJANG

SABTU

17 Mei 14

10.00

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN PONTIANAK - SURABAYA (PP)

5.

KM. KELUD

TG. PRIOK

SABTU

17 Mei 14

15.00

BATAM

SABTU

17 Mei 14

10.00

6.

KM.KELUD

TG. BALAI

RABU

21 Mei 14

12.00

BATAM

RABU

21 Mei 14

15.00

7.

KM.KELUD

8.

KM.BUKIT RAYA

9.

KM.KELUD

10. KM. SINABUNG 11. KM. BUKIT RAYA 12. KM. KELUD

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG. PRIOK

SABTU

24 Mei 14

15.00

BATAM

SABTU

24 Mei 14

18.00

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

LETUNG

SENIN

26 Mei 14

21.00

KIJANG

SENIN

26 Mei 14

21.00

BLINYU - TG.PRIOK (PP)

TG. BALAI

RABU

28 Mei 14

12.00

BATAM

RABU

28 Mei 14

15.00

TG.PRIOK (PP)

TG. PRIOK

KAMIS

29 Mei 14

01.00

KIJANG

KAMIS

29 Mei 14

12.00

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASSAR - BAU-BAU NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

BLINYU

SABTU

31 Mei 14

07.00

KIJANG

SABTU

31 Mei 14

10.00

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN PONTIANAK - SURABAYA (PP)

TG. PRIOK

SABTU

31 Mei 14

15.00

BATAM

SABTU

31 Mei 14

11.00

1. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN. 2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS. 3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK MENDAPATKAN DISCOUNT 20% 4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 dan Website PT.PELNI : www.pelni.co.id 5. 1 (SATU) Jam sebelum kapal tiba sudah dipelabuhan

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

16 Mei 2014


Sosok

12

Saling Lempar Masalah Setrum

MINGGU 1 JUNI 2014

BACA HAL

6

TANJUNGPINANG POS

TANJUNGPINANG POS

Minggu

1 JUNI 2014 / 3 SYAKBAN 1435 H

RP1.800

KETUA PN TANJUNGPINANG PARULIAN LUMBANTORUAN SH MH

Sempat Daftar Kuliah Kedokteran S

OSOK berwibawa. Itulah yang tergambar dari bapak tiga anak ini. Namun, bukan berarti dia tidak humoris. Parulian Lumbantoruan SH MH, itulah namanya. Kini, ia dipercaya memimpin Pengadilan Negeri Tanjungpinang. Putra bangsa kelahiran Tapanuli ini baru resmi menjabat Ketua Pengadilan Negeri akhir April lalu. Ia menggantikan Ketua PN yang lama, Prasetyo Ibnu Asmara SH MH yang saat itu pelantikan dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Tinggi Pekanbaru, Dr Nommy H T Siahaan SH MH. Jumat (30/5) lalu, Tanjungpinang Pos mendapat kesempatan berbincang santai dengan alumni Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara ini. Dalam suasana santai dan diwarnai humor, Parulian

sempat mengisahkan perjalanan karir dan kehidupannya hingga jabatan hakim disandangnya saat ini. Parulian yang kini telah menginjak usia 51 tahun, dalam perjalanan hidupnya ternyata menyimpan sebuah kenangan untuk menjadi seorang dokter. Bahkan, ia pernah memilih untuk ikut ujian memasuki jurusan kedokteran di universitas terbilang tua di Sumatera itu. “Dulu saya sekolah IPA dengan jurusan Teknik Elektro saat zaman SMA. Ketika Proyek Perintis 1 (SPMB), saya pilih, fakultas kedokteran. Selain itu baru pilihan kedua di teknik elektro dan terakhir ilmu hukum,” ungkapnya. Namun, ternyata itu hanya menjadi catatan indah dalam perjalanan hidupnya. Dan juga, menjadi bahan cerita untuk anak cucu. Sebab, ia pernah bercita-cita menjadi dokter dan mendaftar di fakultas kedokteran. Tapi, hanya sebatas terdaftar. Nyatanya, saat pengumuman hasil ujian, ia lulus dan diterima sebagai mahasiswa ilmu hukum di USU. Hingga akhirnya mengantarkannya menjadi seorang hakim. “Yah mau gimana lagi, syukuri sajalah. Ternyata di ilmu hukum karir saya lumayan,” candanya. Dalam karir sebagai hakim,

boleh dibilang ia sudah memiliki jam terbang yang sudah tak diragukan lagi. Sebelum bertugas di Tanjungpinang, Parulian juga pernah menjabat sebagai Ketua Pengadilan Negeri di daerah lain. “2001 Wakil Ketua di PN Kelas II Polewali, 2004 diangkat jadi Ketua di tempat yang sama,” ungkapnya. Parulian juga pernah menjabat Wakil Ketua di PN Kelas IB di Curup, Bengkulu pada tahun 2005. Tahun 2008 pindah ke Samarinda menjadi hakim anggota di PN Kelas IA di Samarinda. Tahun 2012 pindah lagi ke PN IA Khusus Bandung sebagai Hakim Khusus. Hingga, pada tahun 2013 Parulian mengikuti fit and proper test sebagai syarat pimpinan PN Kelas IA. “Bersyukur saat itu lulus, itu syaratnya macam-macam termasuk ya harus fit tadi. Akhirnya saya dipromosikan di Tanjungpinang sebagai Ketua PN Kelas I A,” kenangnya. Hakim Lulusan dari Ilmu Hukum USU tahun 1987 ini, kini telah mendapatkan gelar S2 dari Universitas Brawijaya, Malang dengan spesialisasi ilmu hukum per-

data. Banyak Pengalaman Ibarat pepatah, jauh berjalan banyak dilihat, lama hidup banyak dirasa. Pepatah itu menggambarkan asam garam yang dirasakan Parulian. Ya, berbagai tempat tugas sudah pernah dijalaninya. Termasuk, di daerah timur Indonesia. Ada satu pengalaman lucu yang belum terlupakan oleh Parulian ketika menjadi hakim. Yakni, saat pertama sekali bertugas sebagai hakim di tahun 1992. Saat itu, Parulian mendapatkan tugas di Nabire, Papua. Ada hal yang terkadang membuatnya tertawa sendiri bila mengingat hal itu. “Ada terdakwa, setelah dituntut

2 tahun. Mereka bukannya mengajukan pembelaan. Mereka pun tidak meminta keringanan. Malah minta ditambah,” katanya sambil guyon. Tapi, dalam pandangan Parulian, bukan hal itu tidak wajar. Memang, kehidupan di Papua saat itu masih sangat sulit. “Mereka mungkin menganggap lebih baik di dalam penjara. Saat itu orang bisa menganggap kebebasan bukan segalanya. Mau apalagi, mungkin mereka berfikir mendingan di penjara. Makan 3 kali sehari. Sarana lengkap. Sabun mereka saja dibelikan di sana (Lembaga Pemasyarakatan),” papar Parulian.Menurutnya, yang namanya pekerjaan pasti ada risikonya. Namun, dalam perjalanan karirnya sebagai hakim yang penuh dengan tantangan dan ancaman tak elak Parulian juga pernah mendapat keadaan serius. “Pengalaman diteror langsung itu gak ada. Cuma ketika tahun 2004 waktu itu bertugas di daerah konflik, Sulawesi Selatan. Karena konflik banyak bunuh-bunuhan dan bakar-bakaran. Yah, kaos,” kenangnya. Saat itu, Parulian sampai

harus dikawal. Ada pengamanan khusus oleh aparat di rumahnya. Setelah berkoordinasi dengan penegak hukum, ia pun mendapatkan ajudan beberapa orang. “Kebetulan saya sebagai Ketua Majelis (Hakim). Menurut informasi akan diberikan pengamanan terbuka dan tertutup,” terangnya. Parulian dan istrinya kini

SOSOK Kubur Harapan Jadi Dokter

tinggal terpisah. Sang istri kini masih bertugas mengajar sebagai guru di SMA Negeri 5 di Bandung. “Niat untuk membawa istri ke Tanjungpinang belum ada. Usia juga sudah mau menuju pensiun. Nanti saya bawa ke sini, besok saya dapat SK pindah lagi macam mana pulak,” candanya. (indra kelana)

PEMPROV BUKA LOWONGAN DI AKHIR TAHUN

Tes CPNS Tidak Serentak ZAKMI TANJUNGPINANG

PARULIAN LUMBANTORUAN BACA HALAMAN 12

KEPRI MUDA JANGAN TAKUT DI JADI DOKTER, DOKTER SIAPA TAKUT

F-INDRA/TANJUNGPINANG POS

PELAKSANAAN perubahan sistim seleksi CPNS 2014 dari metode lembar jawab komputer (LJK) ke computer assisted test (CAT) membuat pemerintah daerah banyak yang tidak siap. Namun pemerintah pusat tetap Abdul Malik mengharuskan pelaksanaan tes CPNS wajib menggunakan CAT. Hal itulah yang membuat pelaksanaan tes CPNS 2014 ini waktunya lebih dimajukan oleh pemerintah pusat karena jadwal tes CPNS tidak bisa berlangsung serentak. Apalagi, tingkat kesiapan masing-masing pemerintah daerah berbeda-beda. Biasanya pelaksanaan tes CPNS selalu dilaksanakan antara Oktober dan November. Namun, pada 2014 ini, pelaksanaan CPNS sudah dimulai akhir Juni mendatang. Bahkan, Deputi SDM Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) Setiawan

BANGUNAN LIAR: Gedung yang berdiri di atas lahan parkir di Pasar KUD, Tanjungpinang ini tampak masih berdiri kokoh, kemarin. Pemko Tanjungpinang merencanakan akan merobohkan bangunan ini karena berdiri di lahan parkir yang ada di sekitar pasar.

BACA HALAMAN 2

Kasus Perikanan Banyak Hilang TANJUNGPINANG- Meski banyak pengungkapan kasus perikanan dan serta penangkapan penjarahan harta karun di Kepri, namun banyak kasusnya yang tidak sampai di pengadilan. Artinya, banyak perkara penjarahan ikan serta penjarahan harta karun yang tidak sempat di sidangkan. Hal itu diakui Ketua Pengadilan Negeri (PN)

Kelas IA Tanjungpinang, Parulian Lumbantoruan SH MH. Akibatnya, meski banyak penanganan perkara perikanan dan penjarahan harta karun, namun perkaranay tidak sampai ke pengadilan hingga ini membuat hakim Adhoc Pengadilan Perikanan

BACA HALAMAN 2

Siswa Berprestasi Belum Terima Penghargaan

YULIA ANASTASYA BACA HALAMAN 3

TANJUNGPINANG - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Tanjungpinang belum menyerahkan penghargaan berupa uang pembinaan kepada Siswa-siswi SMA/SMK/MA se Kota Tanjungpinang yang mendapat nilai 10 besar. Pasalnya, penyerahan akan dilakukan serentak bersamaan dengan pengumuman kelulusan siswa-siswa peraih nilai sempurna juga untuk tinggkat SMP/MTS dan SD/MIS. Kepala Disdikbud Kota Tanjungpinang, HZ Dadang AG, mengatakan, penghargaan memang belum diserahkan dalam waktu dekat ini karena menunggu kelulusan untuk tinggkat SMP seder-

HZ Dadang

F-ANDRI/TANJUNGPINANG POS

ajat dan SD. Saat ini tentu bagi mereka peraih nilai 10 yang diketahui dari seklah SMKN 1 Tanjungpinang dan 2 dari SMAN 1 Tanjungpinang harus bersabar. “Kami akan realisasikan penghargaan itu namun waktunya serentak nantinya,” ujarnya kepada Tanjungpinang Pos, Jumat (30/5). Penghargaan itu tetap diberikan sebagai bentuk apresiasi dan motivasi bagi generasi berikutnya. Motivasi itu tentunya diedukasikan kepada generasi berikutnya agar berpacu meraih penghargaan seperti mereka. Hanya saja, Dadang belum mau

BACA HALAMAN 2

GALIAN: Salah satu penyebab rusaknya jalan raya karena galian pipa PDAM, seperti yang terlihat di Batu 9, beberapa waktu lalu.

Proyek Jalan Raya Dimonopoli Kontraktor TANJUNGPINANG - Proyek jalan di Provinsi Kepulauan Riau diduga dimonopoli oleh perusahaan kontraktor tertentu. Akibatnya, pembangunan jalan terkesan asal-asalan karena perusahaan tersebut memiliki peralatan yang minim dan tak memiliki sertifikasi dalam pengaspalan jalan.

Juru Bicara dan Pengawas LSM Kepri Corruption Watch Laode Kamrudin, Rabu (21/5), mengatakan, berdasarkan data yang diporoleh dalam Pelelangan Layanan Pengadaan Secara Elektronik ditemukan indikasi monopoli ten

BACA HALAMAN 2

Menyulap Barang Bekas Menjadi Mahal

Bahan Bakunya Sampah, Laku hingga Ratusan Ribu Kemampuan mendaur ulang barang bekas yang tidak terpakai menjadi yang memiliki nilai tinggi tidaklah sulit. Dengan belajar beberapa saat saja, maka berbagai jenis barang bekas sudah bisa menjadi barang yang indah dan bernilai tinggi. YESIKA

S

EPERTI yang dilakukan Reni Aprianti, yang sudah terlanjur hobi membuat berbagai jenis bunga berbahan baku barangbarang bekas. Kini, dari hobinya itu F-YESIKA/ISTIMEWA MERANGKAI BUNGA: Reni Aprianti (kiri) saat merangkai bunga di warung bisa menghasilkan uang yang tidak sedikit, karena bunga-bunga yang Usaha Kreativitas miliknya beberapa waktu lalu.

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

cmyk

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

TANJUNGPINANG ia buat harganya bsia mencapai ratusan ribu. Reni, mengaku, ketertarikannya membuat berbagai jenis bunga itu berawal dari orangtuanya yang memang suka membuat bunga. Karena dalam sehari-harinya, ia selalu meli-

hat ibunya merangkai bunga di waktu luang, hingga lama kelamaan Reni pun bisa melakukan hal yang sama. Bunga yang ia buat beraneka ragam, tergantung bahan baku yang digunakan. ‘’Hasil yang kami buat, bisa untuk hiasan dinding dan berbagai jenis bunga,’’ ucapnya. Karena terbiasa membuat bunga daur ulang, Reni Aprianti terus mengembangkan kemampuannya dengan mempelajari membuat bunga berbahan stoking dan sisa-sisa kain perca. Hasilnya, kini ia memiliki usaha

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos

kreativitas sendiri. ‘’Bunga-bunga dan berbagai karya berbahan baku barang bekas itu yang buat saya dan ibu.’’ ucap Reni saat dijumpai di usaha kreativitas di Jalan Ganet blok I nomor 10, Tanjungpinang Timur, kemarin. Karena kemampuannya yang bagus dalam membuat bunga dari barang bekas, hingga hasil yang ia buat tampak indah serta menjadi usaha yang laris. Reni mengaku, ia termotivasi membuat bunga-bunga itu lantaran be

BACA HALAMAN 2

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.