03 Des 2012

Page 1

SENIN 3 DESEMBER 2012 NOMOR 02147 TAHUN VII

Telp: (0431) 841071, Fax: (0431) 841060 www.swarakita-manado.com

TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,Luar Kota + Ongkos Kirim

Elpiji 3 kg langka

SEPAKBOLA

Masyarakat tambah menderita, pemerintah dianggap menutup mata, Pertamina malah kurangi jatah agen Sulut—Kekuatiran masyarakat akan terjadi kelangkaan Liquified Petroleum

Gas (LPG) atau biasa disebut Elpiji, jelang perayaan Natal dan Tahun Baru,

nampaknya mulai terjadi di awal bulan ini. Bagaimana tidak, kelangkaan gas Elpiji

3 kilogram (kg), terjadi beberapa hari terakhir, dimana puncaknya ditemukan Minggu (2/12) kemarin. Penelusuran Swara Kita, semua Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) atau pom bensin di Manado terjadi kekosongan gas Elpiji 3 kg tersebut. Demikian juga di pangkalan dan agen-agen yang sempat

ditemui mengaku kehabisan stok. Tak hanya sampai di situ, di kios-kios dan warung tempat berjualan eceran gas Elpiji 3 kg tersebut, juga tak tersedia. Sontak saja kondisi ini membuat masyarakat menggerutu. “Kyapa lei ni gas Elpiji so nda ada? Kong torang mo momasa pake apa? Minyak tanah lei pe

KERACUNAN

TINA TOON

Tampil hot di sampul majalah pria dewasa BELUM cukup membuat takjub lewat transformasinya dari penyanyi cilik menggemaskan menjadi wanita cantik, Tina Toon tampil seksi dalam sampul majalah pria dewasa. Tina membuktikan bahwa ia bukan lagi penyanyi imut seperti saat ia kecil dengan lagu BoloBolonya. Penyanyi satu ini berani tampil hot dengan busana dan pose seksi. Baca: Tampil ( Halaman 11 )

Baca: 34 anak ( Halaman 11 )

Baca: Elpiji ( Halaman 11 )

PILKADA

34 anak Bersehati dirumahsakitkan Manado—Kegiatan Bakti Sosial (Baksos) yang dilakukan himpunan mahasiswa yang tergabung dalam Komunitas Dinding untuk membantu para anak kurang mampu tepatnya di Pasar Bersehati Manado, Sabtu (1/ 12) pekan lalu, tidak disangka berujung derita. Pasalnya, kasus keracunan makanan terpaksa dialami 34 anak, usai menikmati hidangan berupa nasi kuning yang diberikan pihak penyelenggara kegiatan tersebut. Informasi yang berhasil dirangkum harian ini, kejadian bermula dari Komunitas Dinding yang biasanya mengadakan Baksos seminggu sekali pada setiap Sabtu di Lantai III Pasar Bersehati. Sebelum kegiatan ini berlangsung, pihak penyelenggara diberikan sumbangan dari salah satu donatur kegiatan itu dengan memberikan makanan jenis nasi kuning.

mahal. (Kenapa gas Elpiji ini sudah tidak ada? Terus kami harus memasak pakai apa? Ditambah lagi minyak tanah mahal harganya),” keluh sejumlah ibu rumah tangga, yang kebetulan bersua harian ini di beberapa agen penjualan gas Elpiji di Manado, sore kemarin.

Pemerintah SVR-JWS disindir dalam debat

PENCANANGAN Safari Natal 2012 oleh Gubernur Sulut SH Sarundajang, Walikota Manado GSV Lumentut, Wawali Manando Harley Mangindaan, Ketua BPMS GMIM Pdt Piet M Tampi, dan Ketua BPMJ GMIM Eben Haezar Bumi Beringin Pdt JF Matulandi, dalam ibadah yang dipusatkan di GMIM Eben Haezar Bumi Beringin Manado, Sabtu (1/12) malam.(foto: ist)

PENCANANGAN SAFARI NATAL 2012

Kerukunan antar umat beragama di Sulut bukan semu tetapi nyata Manado—Gema Natal Yesus Kristus kembali berkumandang. Masyarakat Sulut kembali memasuki Bulan Desem-

KILAS BALIK 2012: SITARO

ber, bulan peringatan hari kelahiran Yesus Kristus. Sebagaimana tahuntahun sebelumnya, Pemprov Sulut kembali akan

melakukan Safari Natal dengan mengunjungi Kabupaten/Kota se-Sulut untuk merayakan Natal bersama masyarakat Kristiani

setempat. Hal tersebut juga dilakukan pada Bulan Suci Ramadhan. Baca: Kerukunan ( Halaman 11 )

Langowan—Debat kandidat pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Minahasa periode 20132018 kembali digelar Minggu (2/12) kemarin. Kali ini lokasi debat dipusatkan di Aula SLA Desa Raranon Kecamatan Langowan Barat, yang dimulai Pukul 15:00 Wita. Empat pasangan calon hadir lengkap, yakni pasangan Hangky Arther Gerungan-Recky Janeman Montong (HAG-RJM), Careig Naichel RuntuDenny Jonlie Tombeng (CNR-DJT), Jantje Wowiling Sajouw-Ivan Sarundajang (JWS-Ivansa) dan Yocke Kaseger-Ferdinand Mewengkang (KAMANG). Sementara Ariane Frederik Nangoy (AFN) tampil sendiri tanpa di-dampingi pasangannya, yakni Jeffery Jani Mentu (JJM). Terlepas dari itu, debat kandiat berlangsung sukses, meski ada ketegangan sedikit antar calon saat debat. Baca: Pemerintah ( Halaman 11 )

DUNIA USAHA

Jawaban pertama atas Presiden: Pejabat pungli, lapor pada saya di 9949 J a k a r t a — P r e s i d e n rusahaan yang merasa upah buruh membaik demimpi & harapan rakyat Susilo Bambang Yudho- dipungli, bisa melaporkan ngan catatan tidak terjadi TAK terasa sudah mendekati akhir tahun 2012, dan tinggal menghitung hari akan memasuki tahun 2013, tahun dimana kepemimpinan duet Toni Supit dan Piet H Kuera (SuKur) akan mengakhiri jabatan sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro) periode 2008-2013. Oleh Stenly Gaghunting

Baca: Jawaban ( Halaman 11 )

PRESIDEN SBY.

yono (SBY) meminta pengusaha yang mendapat tekanan untuk membayar pungutan liar (pungli) kepada pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab, berani melawan dengan melaporkannya kepada pihak terkait atau langsung ke Presiden di nomor ke 9949. “Kalangan dunia usaha katanya masih ada pungli, sehingga mengganggu kemampuan peningkatan upah buruh. Pe-

langsung ke 9949 ke kantor saya, 24 jam,” kata Presiden. Kepala negara mengharapkan dengan terbukanya sumbatan ekonomi berupa berkurangnya ekonomi biaya tinggi, maka perusahaan dapat mewujudkan kesejahteraan pekerjanya. “Bila itu semua bisa dilakukan semua akan mendapatkan manfaat. Saya sudah sampaikan pada tahun mendatang

upaya pemaksaan dan sweeping, bila ini terus berlangsung perusahaan tidak akan mungkin berkembang,” kata Presiden. Pada bagian lain, Presiden mengatakan kebijakan pemerintah di bidang ketenagakerjaan sudah jelas yaitu memastikan buruh mendapatkan upah yang layak dan mendapatkan keadilan. Baca: Presiden ( Halaman 11 )

Menolak rencana kenaikan pajak yang diajukan Presiden AS

Norquist ingin benamkan pemerintahan Obama “Saya tidak ingin menghapuskan pemerintahan. Saya hanya ingin membuatnya kerdil sehingga saya bisa menyeret ke kamar mandi, lalu menenggelamkannya ke bak mandi,” demikian kutipan terkenal Grover Norquist. Kutipan ini terkenal dan tersebar luas di media AS, terutama sejak Presiden Barack Obama menang lagi pada pemilu presiden, 6 November lalu. Kutipan itu dia pertegas lagi dalam program “60 Minutes” di televisi CBS, 18 November.

SIAPA sebenarnya pria bernama lengkap Grover Glenn Norquist ini? Dia kelahiran 19 Oktober 1956, di Sharon, Pennsylvania, AS. Dia putra Warren Elliott Norquist yang pernah menjabat Wakil Presiden

Polaroid Corporation. Dia lulusan Harvard dan anggota Council on Foreign Relations yang bergengsi. Dia berani, lantang, dan tak memiliki sedikit pun rasa malu walau dikecam media massa AS. Namanya

tak terdengar hingga setahun terakhir. Namun, belakangan, bahkan Alan Simpson, mantan Senator AS dari Partai Republik, pun menyebutnya sebagai salah satu orang paling berkuasa di AS (CNN.com, 28/11).

Dialah orang yang disebutsebut berada di balik kengototan para anggota Kongres AS dari Partai Republik menolak rencana kenaikan pajak yang diajukan Presiden Obama. Baca: Norquist ( Halaman 11 )

GROVER Glenn Norquist disebut-sebut berada di balik kengototan para anggota Kongres AS dari Partai Republik menolak rencana kenaikan pajak yang diajukan Presiden Barack Obama.(foto: ist)


SENIN 3 DESEMBER 2012

WARTANAM 2012

Peringatan Hari Aids Sedunia 1 Desember 2012

Perempuan dan HIV-AIDS (3/selesai) Oleh: Jones Oroh (Pengelola Program KPAP Sulut / Ketua LSM Yayasan Harapan Sentosa)

KETUA Umum SGO Benny Mamoto dan tim kerja lokal Nobert Losa bersama warga Desa Tewasen, sesaat sebelum penanaman pohon.(foto: ist)

Giliran Tewasen dihijaukan FORUM Wartawan Deprov (Forward) Sulut bekerjasama gerakan Sulut Green and Organik (SGO) menggerakkan masyarakat untuk terus gemar menanam. Sudah banyak lokasi yang ditanami pohon jenis Jabon atau Karumama atau juga sering disebut pohon Leow dengan anggaran yang dikumpulkan Forward dan SGO. Kali ini kegiatan Wartawan Menanam (Wartanam) 2012 berlokasi di Desa Tewasen, Kecamatan Amurang Barat, Minsel, Sabtu (1/ 12) lalu, dilaman dilakukan penanaman bibit pohon Jabon atau Leow dilakukan dengan kerjasama yang baik bersama Pemkab Minsel. Sedikitnya ada 3 ribu bibit diserahkan kepada 11 kelompok tani di desa tersebut oleh Ketua Umum SGO Irjen Pol Benny Mamoto. Penanaman secara simbolis diikuti sejumlah tokoh masyarakat Desa Tewasen yang dipimpin Hukumtua setempat. “Desa Tewasen memiliki potensi kekayaan sumber daya alam tanah yang subur. Maka kemauan warga desa melengkapi lahan dengan sejumlah tanaman menguntungkan, akan semakin mempermudah Desa Tewasen dikembangkan sebagai pusat pengembangan pohon Jabon atau Leow,” ujar Mamoto. Hukumtua Desa Tewasen Tommy Samuel Lesar yang juga Ketua Asosiasi Pemerintah Desa (APDESI) Minsel memberikan apresiasi positif kepada Forward Sulut dan SGO yang terus mensosialisasikan gemar menanam untuk memulihkan fungsi hutan yang akhir-akhir ini semakin parah kerusakannya. “Terima kasih atas kepedulian Forum Wartawan Deprov Sulut dan Pak Benny Mamoto terhadap Desa Tewasen,” tukas Lesar. Sementara itu, Ketua Tim Kerja Wartanam 2012 Winsy Karwur berharap, seusai kegiatan wartanam, warga Desa Tewasen akan terus termotivasi melakukan penanaman dan memeliharan pohon yang sudah ditanam. “Menanam pohon dapat memberikan keuntungan ekonomis. Kerana pohon karumama ini dapat dipanen hingga dua kali. Menanam pohon sekarang akan memberikan keuntungan bagi anak cucu kita nanti,” tutur Karwur didampingi Ketua Forward Sulut Martino Limpong. Sebelumnya, kegiatan menanam ini sudah dilakukan di Desa Tangkuney Minsel, di Bitung dan Minut, serta di Desa Lolah II dan Tombasian Atas, Minahasa. “Sekarang kami menanam di Desa Tombasian Atas. Selanjutnya, ada program wartawan menanam di Kota Manado, Kotamobagu, Bolmong Utara serta di sejumlah tempat lainnya. Apa yang kita tanam hari ini, akan berbuah senyuman bagi anak cucu kita nanti,” ujar para wartawan Deprov Sulut.(dewe)

Makin meningkatnya jumlah kasus HIV dan AIDS pada perempuan, yang tidak berperilaku seksual berisiko tinggi namun tertular HIV dari pasangan tetapnya yang berperilaku seksual beresiko tinggi amat memprihatinkan. Situasi ini menempatkan anak pada posisi rentan terhadap HIV dan AIDS dari orang tuanya yang mengidap HIV dan AIDS dalam proses persalinan, menyusui, dan melalui media lain

seperti transfusi darah. Kerentanan perempuan terhadap HIV lebih banyak disebabkan ketimpangan gender yang berakibat pada ketidakmampuan perempuan untuk mengontrol perilaku seksual atau menyuntik narkoba dari suami atau pasangan tetapnya dan kurangnya akses untuk mendapatkan pelayanan pengobatan HIV-AIDS. Yang lebih memprihatinkan adalah penularan virus HIV ini lebih rentan terhadap perempuan khususnya remaja putri. Kerentanan perempuan dan remaja putri untuk tertular umumnya karena kurangnya pengetahuan dan informasi mereka

tentang HIV-AIDS ataupun kurangnya akses untuk mendapatkan layanan pencegahan HIV. Oleh karena itu, saat ini program-program ditujukan khususnya untuk menyasar pada penguatan hak-hak reproduksi dan penguatan posisi tawar perempuan. Perempuan berhak mendapatkan informasi dan pelayanan yang akurat mengenai hakhak yang berkaitan dengan kesehatan dan organ reproduksinya, dan perempuan diharapkan sadar serta mengerti benar akan hak-hak reproduksinya. Dalam upaya pemberdayaan perempuan untuk pencegahan penyebaran

HIV dan AIDS, perlu lebih mendorong perempuan untuk secara aktif turut serta dalam kegiatankegiatan pencegahan penyebaran bahaya HIV dan AIDS di semua tingkatan wilayah melalui berbagai kegiatan, baik secara individual maupun melalui organisasi perempuan. Kegiatankegiatan nyata untuk kemandirian perempuan meliputi bidang pendidikan, kesehatan dan ekonomi. Peningkatan keadilan dan kesetaraan gender baik dalam keluarga dan masyarakat dengan upaya melindungi hak-hak reproduksi perempuan, merevisi dan meninjau kembali segala

Penghapusan jabatan eselon III dan IV harus dikaji kembali SHS: Perlu didiskusikan & mencari solusi yang tepat Manado—Penghapusan jabatan eselon III dan IV sebagaimana tertuang dalam Rancangan Undang-Undang Aparatur Sipil Negara (RUU ASN), oleh Gubernur Sulut Dr Sinyo Harry Sarundajang (SHS) dinilai perlu mendapat pengkajian lebih mendalam lagi. Dalam rapat evaluasi dan perencanaan program Pengurus Pusat Asosiasi Ilmu Politik Indonesia (PP AIPI) pada pekan lalu di Gedung LIPI Jakarta, SHS selaku Ketua Umum PP AIPI mendesak para pengurus PP AIPI untuk bisa angkat bicara perihal penghapusan jabatan eselon tersebut. “PPAIPI harus ambil bagian untuk membahas, mendiskusikan dan mencari solusi yang tepat terkait hal tersebut,’’ ujar SHS. Dia mengatakan, sebagaimana yang dijelaskan Wakil Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Eko Prasojo, setelah RUU ASN digodok, terungkap bahwa untuk pejabat eselon IV dan III dihapus, kemudian nantinya ada lembaga khusus yang menyimpan data base seluruh aparatur negara yang layak untuk promosi jabatan. Lembaga khusus ini dinamakan Komisi Aparatur

Sipil Negara (KASN), yang ini nantinya akan menjadi ujung tombak promosi jabatan eselonisasi. Dikatakannya, para PNS yang duduk di kursi eselon ini bisa dipindah-tugaskan kemanapun di penjuru Indonesia. Jika tidak ingin dipindah, maka tidak boleh duduk sebagai pejabat eselon, baik itu eselon di daerah maupun di pusat, bisa diratotasi ke penjuru Indonesia. Menurut Prasojo, dengan cara ini, seluruh wilayah di Indonesia tidak akan kekurangan pejabat-pejabat eselon yang handal. “Sistem ini diadopsi dari luar. Tetapi proses ini masih berjalan, AIPI bisa ambil peran untuk mendiskusikannya dengan ditinjau dari semua aspek,’’ tukas SHS. Wakil Sekjen PP AIPI Drs Roy Tumiwa MPd ikut menjelaskan tentang, RUU ASN meniadakan pejabat eselon III dan IV. “RUU ini jabatan ada tiga jenis yakni jabatan administrasi, jabatan fungsional dan jabatan eksekutif senior,’’ terangnya. Dikatakannya, bahwa yang dimaksud jabatan administrasi terdiri dari pelaksana, pengawas dan administrator, sedangkan jabatan fungsional terdiri fungsional keah-

SHS saat memimpin rapat evaluasi dan perencanaan program PP AIPI.(foto: ist)

lian dan fungsional keterampilan, dimana jabatan fungsional keahlian terdiri dari ahli pertama, ahli muda, ahli madya, dan ahli utama. Sementara jabatan fungsional keterampilan terdiri dari pemula, terampil dan mahir. “Kelompok jabatan yang ketiga yang diinisiasi dalam RUU ini adalah Jabatan Eksekutif Senior (JES), adalah sekelompok jabatan tertinggi pada instansi dan perwakilan. Sedangkan Aparatur Eksekutif Senior (AES) adalah pegawai ASN yang menduduki sekelompok jabatan tertinggi pada instansi dan perwakilan melalui seleksi secara nasional yang dilakukan oleh Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) dan diangkat oleh Presiden. JES terdiri dari

pejabat struktural tertinggi, staf ahli, analis kebijakan, dan pejabat lainnya yang ditetapkan dengan peraturan pemerintah,’’ terang Kepala BKD Sulut ini. Untuk itu, lanjut Tumiwa, SHS berharap agar AIPI dapat mengambil peran dalam pelaksanaan birokrasi reformasi di Indonesia. Apalagi dengan adanya RUU ASN, yang menurut SHS harusnya bisa menciptkan birokrasi yang profesional, netral dan independen dalam menjalankan tugas kenegaraan tanpa tergantung ataupun adanya intervensi politik pemerintahan. “Penghapusan eselon III dan IV dikatakan merupakan salah satu cara pemutusan alur hirarki PNS dengan kepala daerah untuk menghindari intervensi politik. Dalam RUU ANS, pembina tertinggi berada di tangan sekretaris daerah yang dipilih berdasarkan komposisi KASN. Tapi benarkah seperti itu, menurut Pak Gubernur dalam hal inilah peran AIPI diharapkan antara lain mengkaji dari berbagai aspek pertimbangan tanpa mengedepankan kepentingan apapun,’’ tukas Tumiwa.(erer/dw)

peraturan perundangundangan yang bias gender, menghentikan berbagai praktek sosialbudaya yang berkontribusi terhadap kekerasan seksual terhadap perempuan, melindungi hak perempuan dalam memenuhi kebutuhan dasarnya, mengakses informasi dan layanan kesehatan dan mendapatkan pendidikan seluas-luasnya. Organisasiorganisasi dan lembaga yang berkompeten dan peduli perempuan baik yang melekat pada pemerintahan maupun organisasi kemasayaratan juga mestinya lebih peka dan sensitif terhadap akar permasalahan yang mendominasi kehidupan perempuan. Penjangkauan dan pemberdayaan selama ini terkesan hanya pada kalangan perempuan berprofesi sebagai ibu rumah tangga, sementara

kalangan perempuan yang berprofesi rentan terhadap eksploitasi dan intimidasi seperti pekerja pub, karaoke dan tempat hiburan malam lainnya luput dari rangkulan dan sepertinya diabaikan untuk diberdayakan. Disamping itu perempuan yang rentan terinfeksi HIV karena pekerjaan dan posisinya perlu diberikan layanan klinik VCT untuk menyelamatkan lebih banyak perempuan dari virus maut ini. Di Sulut layanan klinik VCT (Voluntary Counselling and Testing) atau tempat pemeriksaan / tes HIV dengan konseling dan sukarela ini dapat diakses di RS Prof. Kandou Malalayang, RS Prof Ratumbuysang Sario, RS Wolter Monginsidi Teling, RS Bethesda Tomohon dan RSUD Manembo-nembo Bitung.(*)

PEMILU 2014

Pekan ini verifikasi faktual 18 parpol Manado—Komisi Pemilihan Umum (KPU) segera melaksanakan keputusan Dewan Kehormatan Penyelengara Pemilihan Umum (DKPP) terkait 18 partai politi (parpol) yang tidak lolos verifikasi adminitrasi diikutsertakan dalam verifikasi faktual. Penyelenggara Pemilu tersebut hanya menjadwalkan dua hari untuk proses verifikasi faktual, 5-7 Desember 2012. Adapun prosesnya, KPU akan melaksanakan verifikasi faktual untuk tingkat Dewan Pimpinan Pusat (DPP) dan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Provinsi mulai dari 5-7 Desember mendatang. Sedangkan untuk tingkat Dewan Pimpinan Cabang (DPC) akan dilakukan 5-11 Desember 2012 mendatang. “DPC lebih panjang karena ada pemeriksaan Kartu Tanda Anggota (KTA),” ujar Ketua DPW PDS Sulut, Drs Arthur Kotambunan BSc. Sebelumnya, DKPP dalam sidang putusannya merekomendasikan agar 18 partai politik yang tidak lolos verifikasi adminitrasi diikutsertakan dalam verifikasi faktual. KPU diminta segera melaksanakan rekomendasi terse-

but. DKPP juga memerintahkan KPU agar ke-18 parpol calon peserta pemilu yang terdiri atas 12 parpol yang direkomendasikan oleh Bawaslu ditambah enam parpol yang tidak lolos verifikasi administrasi, tetap mempunyai hak konstitusional yang sama untuk diikutsertakan dalam verifikasi faktual. Adapun 18 parpol tersebut, yakni: Partai Damai Sejahtera (PDS), Partai Demokrasi Kebangsaan (PDK), Partai Kesatuan Demokrasi Indonesia (PKDI), Partai Kongres, Partai Serikat Rakyat Independen (SRI), Partai Karya Republik (Pakar), Partai Nasional Republik (Nasrep), Partai Buruh, Partai Republika Nusantara (Republikan), Partai Na-sional Indonesia Marhenis-me (PNIM), Partai Karya Peduli Bangsa (PKPB), Partai Pengusaha Pekerja Indonesia (PPPI), Partai Penegak Demokrasi Indonesia (PPDI), Partai Kebang-kitan Nasional Ulama (PKNU), Partai Republik, Partai Kedaulatan, Partai Bhinneka Indonesia (PBI), Partai Nasional Benteng Kerakyatan Indonesia (PNBKI).(dewe)

PILKADA MINAHASA

Wagub ajak GPdI Tondano suksekan Tondano—Wakil Gubernur Sulut Dr Djouhari Kansil MPd mengimbau seluruh jemaat GPdI di Wilayah Tondano untuk mendukung sekaligus menyukseskan pelaksanaan Pilkada Minahasa. “Pilkada Minahasa harus kita sukseskan, karena akan memilih calon pemimpin terbaik yang akan memimpin Minahasa selama lima tahun kedepan, dengan menjaga bersama keamanan dan ketertiban di tangah-tengah masyarakat,” himbauan Wagub pada ibadah perayaan Natal di GPdI Pusat Tondano, Sabtu (1/ 12) pekan lalu. Kansil percaya, jemaat GPdI Tondano mampu mewujudkannya, karena ditahui bersama bahwa selama ini seluruh jemaat merupakan mitra kerja yang handal dalam memelopori berbagai kebijakan dan program pemerintah, termasuk di dalamnya berperan aktif menyukseskan pesta demokrasi pemilihan umum kepala daerah yang tidak lama lagi akan dilaksanakan. Ibadah dipimpin Gbl Markus Rumampuk berlangsung khusuk. Dalam uraian khotbahnya, ia menguraikan panjang lebar tentang berita kelahiran Yesus yang telah diberitakan sedikitnya kepada enam kelompok

komunitas umat yaitu, umat berpendidikan yaitu orang-orang majus (ahli perbintangan), kemudian kepada raja/pemerintah (Raja Herodes), selanjutnya kepada gembala mewakili para pekerja, pegawai atau karyawan, kepada kelompok kaum agamawi (ahli-ahli taurat), kemudian kepada kelompok bisnismen yang mengakui Allah yaitu Yusuf dari Kirene, dan kepada kelompok masyarakat yaitu kepada seluruh penduduk Yerusalem. “Karena itu kita sebagai orang percaya dari berbagai kelompok komunitas yang ada harus menjadi garam dan terang dunia, berita kedatangan Tuhan Yesus didunia ini harus disampaikan kepada semua orang percaya,” ajak Rumampuk, sembari menyebutkan Injil Yohanes 3:16 yang berbunyi; “Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang percaya kepada-Nya tidak akan binasa melainkan beroleh hidup yang kekal”. Pada kesempatan itu Wagub menyalurkan bantuan bibit jagung dan pupuk untuk 13 lahan hektar kepada Kelompok Tani Kaum Bapa GPdI, serta bantuan uang sebesar Rp40 juta untuk rehabiitasi plafon gereja.(erer/dw)


SENIN 3 DESEMBER 2012 NOMOR 02147 TAHUN VII TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,Luar Kota + Ongkos Kirim

KAMPUNGRON KELURAHAN KAIRAGI II KECAMATAN MAPANGET

Natal bergema di Manado GSVL: Mari sambut dengan hidup baru

Siap pecat kepala lingkungan

ALFRITS Lontoh.

KELURAHAN Kairagi II Kecamatan Mapanget, saat ini baru I lingkunganya yang menerima dana bantuan dari Pemkot Manado melalui Program Berbasis Lingkungan (PBL). Kelurahan tersebut memiliki XI lingkungan, dan saat ini baru lingkungan II yang menerima

pencairan dana PBL.

Baca: Siap ( Halaman 4 ) WALIKOTA Manado GS Vicky Lumentut dan Wawali Manado Harley Mangindaan melakukan pemasangan lilin disaksikan Gubernur Sulut SH Sarundajang pada Safari Natal Pemprov Sulut dan Pemkot Manado, di GMIM Eben Haezer Bumi Beringin Manado, Sabtu (1/12) akhir lalu.(foto: dewa/sk)

JAGARON LINGKUNGAN IV KELURAHAN PANIKI BAWAH

Setiap malam jaga poskamling UNTUK mengantisipasi gangguan keama-nan di wilayah lingkungannya, kegiatan jaga poskamling serta ronda malam setiap hari terus dilakukan Kepala Lingkungan IV Kelurahan Paniki Bawah, Sosten Laloman SOSTEN Laloman. bersama warganya. “Kegiatan ini setiap malam terus kami lakukan dari pukul 8 malam sampai 6 pagi, dan memang ada 4 warga yang bersedia digaji untuk menjaga setiap malam. Baca: Setiap ( Halaman 4 )

HUT PIKAT KE-95

Wawali resmikan monumen Maria Walanda Maramis DALAM rangka HUT ke-95 Percintaan Ibu Kepada Anak Temurunnya (PIKAT), monumen pahlawan Nasional, Maria Josephine Catherine Maramis atau yang lebih dikenal Maria Walanda Maramis, adalah seorang Pahlawan Nasional Indonesia karena usahanya untuk mengembangkan keadaan wanita di Indonesia pada permulaan abad ke-20. Baca: Wawali ( Halaman 4 )

IZIN TUPD

Manado—Gaung perayaan Natal Tuhan Yesus Kristus sudah menggema di seluruh penjuru dunia, termasuk di Manado. Contoh Tuhan Yesus yang datang dengan kesederhanaan, diharapkan menjadi salah satu dalam menyambut kedatangan Sang Juru Selamat umat manusia. Seperti halnya dalam pembukaan dan sekaligus pencanangan Safari Natal Pemprov Sulut dan Pemkot Manado, di GMIM Eben Haezer Bumi Beringin Manado, Sabtu (1/

12) akhir lalu. Walikota Manado GS Vicky Lumentut dalam kesempatan itu mengajak jemaat agar menyelami keagungan Kasih Yesus Kristus yang telah membawa misi pertobatan dan pembaharuan. “Kita harus merespons serta sambut dengan hidup baru yaitu mengintrospeksi dan mengoreksi diri sehingga menjadi pribadipribadi baru yang membawa terang dan damai bagi banyak orang,” tegasnya GSVL yang juga adalah Ketua DPD Partai

Demokrat Sulut. Dalam menyambut perayaan setahun sekali ini, suasana aman dan kenyamanan daerah Toar Lumimuut wajib dipertahankan. “Mari kita jaga bersama dan keamanan kota Manado agar dalam memasuki perayaan natal serta tahun anugerah 2013 tetap aman dan nyaman. Terima kasih atas dukungan dan peran serta masyarakat dan jemaat sehingga kota Manado bersih, sehat, rukun dan damai. Tahun 2013, penghargaan Adipura Kota Besar kita tingkatkan menjadi Adipura Kencana,” harapnya. Baca: Natal ( Halaman 4 )

PAWAI NATAL

Assa: Tidak patuh, disegel sementara Wawali lepas pawai Pra-Natal BAMAG Manado— Penyegelan sementara akan diberlakukan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Manado, bagi pelaku usaha yang beroperasi tanpa Tanda Daftar Usaha Pariwisata (TDUP). Ini menyusul, masih banyaknya pelaku usaha termasuk hotel, SPA dan Pub yang ternyata tidak mengantongi TUPD. “Kami akan melakukan penindakan penyegelan usaha sementara karena sebelumnya telah dilakukan sosialisasi untuk mengurus izin operasi TUPD,” terang Kadisparbud Mana-

PETTER Assa.

do Petter Assa, Sabtu (1/12) lalu. Dalam penindakan, lanjut Assa, pihaknya telah

me-lakukan inspeksi mendadak (sidak) dan mendapati hotel Divina yang mengubah usaha dari tempat penginapan menjadi hotel tidak ada TUPD. Begitu juga Kowloon Cafe dan Cendana Spa. “Tempat usaha tersebut telah kami segel sementara dan diberikan waktu untuk menyelesaikan semua kewajiban paling lambat 7 hari. Jika kesempatan tersebut tidak ada inisiatif dari pelaku usaha, kami akan melakukan penutupan atau dilarang beroperasi,” kata Assa.(teem)

Manado—Wakil Walikota Manado, Harley Mangindaan, Sabtu (1/12) pekan lalu, melepas pawai perayaan pra-Natal Badan Musyawah Antar Gereja (BAMAG) Kota Manado. Pawai yang diikuti ribuan peserta dilepas dari lapangan Sparta Tikala dan finish di lapangan MTC Mega Mas. Ai sapaan akrab Mangindaan mengajak, kegiatan tersebut sebagai bentuk untuk hidup harmonis sesama umat beragama. Baca: Wawali ( Halaman 4 )

GSVL lantik BKPRMI Sulut Manado—Walikota Manado GS Vicky Lumentut secara langsung melantik Dewan Pengurus Wilayah Badan Kerukunan Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Sulut periode 2012-2016, Sabtu (1/12) lalu. Kegiatan yang dilak-

sanakan di Islamic Centre Ahmad Yani Manado tersebut, berlangsung cukup hikmat dan lancar. GSVL dalam kegiatan tersebut mengharapkan organisasi BKPRMI Sulut dapat turut serta mendukung berbagai program pembangunan Kota Manado. Baca: GSVL ( Halaman 4 )

BANTUAN

Desember, 857 pemuka agama terima bantuan

WALIKOTA Manado GS Vicky Lumentut bersama dengan pengurus (BKPRMI) Sulut dan Ketua Umum DPP BKPRMI DR Ali Mochtar Ngabalin MA, saat foto bersama usai pelantikan.(foto:hmpm)

PANTAUAN

Pohon kering ancam pengguna jalan Manado—Pohon besar yang sudah kering di ruas jala raya Tomohon atau berada tepat di wilayah Kelurahan Winagun I Kecamatan Malalayang, saat ini mengancam pengguna

WAWALI Manado Harley Mangindaan memasang obor perayaan pra-Natal, badan musyawah antar gereja Manado.(foto:tonny/sk)

jalan. Pasalnya, pohon tersebut saat ini sudah melintang di ruas jalan dan bisa mengancam terjadinya kecelakaan kepada pengedara kendaraan apabila pohon tersebut patah.

Hal ini tentunya diharapkan kepada pemerintah setempat, bisa memberi tahu kepada pemilik lahan agar mereka bisa memotong pohon tersebut. Karena disaat cuaca buruk seperti saat ini, pohon tersebut muda patah di tiup angin.(try21)

Manado—Pemkot Manado memastikan akan menyerahkan bantuan senilai Rp5,1 miliar bagi 857 pemuka agama Manado pada Desember 2012 ini. Kepala Bagian Kesejahteraan Sosial Manado, Hanny Solang menjelaskan, Sabtu (1/12) pekan lalu, penyerahan bantuan akan dilakukan bertepatan syukuran 2 tahun kepemimpinan Walikota Manado, GS Vicky Lumentut dan Wakil Walikota, Harley Mangindaan. “Pada syukuran itu diserahkan secara simbolis, namun selebihnya diserahkan melalui transfer ke rekening bank masinmasing pemuka agama tanpa ada potongan,” terang Solang. Dilain tempat, Kasubbag Keagamaan Manado, Em-

my Situmorang Milos menjelaskan, tentunya pemberian bantuan ke pemuka agama telah melalui proses dan sesuai dengan pengajuan dari masing-masing pemohon ke Pemkot Manado. “Jelasnya tetap melalui verifikasi dan memenuhi persyaratan mengacuh Permenkeu Nomor 32/2012. Setiap pemuka agama akan meneima Rp500 ribu/bulan, jadi ditotal menjadi Rp6 juta dalam setahun. Namun karena baru bisa tersalurkan di akhir tahun ini, jadi totalnya Rp5.142.000.000,” beber Milos. Diketahui, jumlah pemuka agama Islam yang mendapatkan bantuan sebanyak 177 orang, Katolik 31 orang, Kristen Protestan 636 orang, Budha TITD 6 orang, dan vihara Hindu 2 orang.(teem)

Ahmad Pongagu, penjual bensin eceran

Berharap keuntungan terus bertambah Untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga, banyak cara yang ditempuh para pengusaha kecil guna mendapatkan keuntungan lebih di tengah-tengah kerasnya persaingan saat ini. Salah satunya adalah dengan menjual bensi eceran.

HAL itulah yang dilakukan oleh Ahmad Pongagu warga Kelurahan Sindulang. Dirinya dimana sebelumnya menjalankan profesi sebagai buruh bangunan yang dirasanya tak kunjung mendatangkan hasil yang lumayan, memaksa pria ini untuk beralih usaha sebagai penjual bensin eceran di kawasan Pasar 45 Manado. Baca: Berharap ( Halaman 4 )

AHMAD Pongagu, penjual bensin eceran.


SENIN 3 DESEMBER 2012

SYUKUR HUT KGPM

GSVL hadir tiga kali dengan status berbeda

WALIKOTA Manado GS Vicky Lumentut bersama Anggota Dekot Manado Royke Anter saat mencicipi masakan jemaat KGPM Sidang “Mesias” Ranomut, Minggu (2/12) kemarin.(foto:dewa/sk) SIAPA yang mengira kehadiran Walikota Manado GS Vicky Lumentut, di ibadah syukur HUT ke-50 jemaat Kerapatan Gereja Protestan Minahasa (KGPM) Sidang “Mesias” Ranomuut sesuatu yang spesial, Minggu (2/ 12) kemarin. Ternyata sudah 3 kali pria bersahaja ini berkunjung ke gereja tersebut, dengan tiga status yang berbeda. Pertama waktu masih menjadi Sekkot Manado dan meresmikan pembangunan pastori gereja. Kedua saat mencalonkan diri sebagai walikota serta Minggu (2/12) kemarin dengan status sebagai Walikota Manado. “Ini yang tidak bisa kami ungkapkan dengan kata-kata. 3 kali pak walikota bersama kami. Sungguh luar biasa kesempatan yang diberikan Tuhan untuk kami sebagai jemaat,” ujar Badan Pimpinan Sidang, Pnt Bert Maneking. Tak sampai disitu, GSVL juga memberikan bantuan bagi jemaat yang sementara melakukan pembangunan gedung Gereja dengan mengajukan proposal, Pemkot Manado menyiapkan dana bentuan sebesar Rp50 juta. “Tidak hanya datang dengan tangan kosong, tapi membawa berkat dan kado Natal bagi jemaat,” tutur Maneking. GSVL, dalam kesempatan itu mengucapkan terima kasih kepada jemaat KGPM yang telah membantu kegiatan pemerintah seperti bedah rumah, dan kegiatan sosial lainnya. Disamping itu, jemaat juga sudah berperan aktif menciptakan lingkungan kota Manado yang aman dan nyaman. “Itu sejalan dengan cita-cita kita bersama yakni menciptakan Manado yang aman dan nyaman. Saya harapkan pula menjaga lingkungan bersih semata-mata bukan karena meraih Adipura, dan itu bukan sasaran utamanya. Tujuan yang kita kedepan adalah Manado bersih dan menyenangkan,” kata GSVL. Ibadah pengucapan syukur dan HUT jemaat ini dipimpin oleh Ketua Majelis Gembala KGPM, Pdt Joppy Laloan, dan hadir pula Ketua Umum Pucuk Pimpinan KGPM Pdt Teddy Batasina STh, dan sejumlah pejabat Pemkot Manado serta Anggota Dekot Manado Royke Anter.(dede)

APBD 2013

Angaran terbesar diserap infrastuktur Manado—Melewati pembahasan yang alot ditingkatan Badan Anggaran (Banggar) dan Komisi bersama Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), akhirnya APBD 2013 Kota Manado disahkan pada pukul 12.15 Wita, Sabtu (1/ 12) lalu. Keputusan ini diketuk oleh Ketua Dekot Manado Drs Danny RWF Sondakh yang disaksikan para Anggota Dekot Manado serta para pejabat jajaran Pemkot Manado. Menariknya, rencana Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Manado tahun anggaran 2013 sebelum diketuk yang mencapai Rp1,6 triliun, lebih banyak dialihkan pada infrastuktur sesuai hasil Reses. “Anggaran yang tidak mendesak, dipangkas dan

dialihkan pada pembangunan infrastuktur,” tegas Wakil Ketua Dekot Manado, Mor Bastiaan kepada Swara Kita, Minggu (2/12) kemarin. Seperti diketahui, total APBD 2013 mencapai Rp1,6 triliun yang bersumber dari Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang ditargetkan Rp181 miliar, dana perimbangan Rp755 miliar dan lain pendapatan daerah yang sah sebesar Rp62 miliar, ditambah dengan sumber pendapatan lainnya. Meski setuju dan mengsahkan APBD 2013, Dekot Manado tetap memberikan masukan kontruktif dalam APBD. Misalnya, Komisi A menyarankan agar infrastruktur pada 2 kecamatan yang baru dimekarkan mendapat perhatian. Kemudian

Komisi B mendukung sikap tegas pemerintah terhadap wajib pajak yang menunggak pembayaran pajak. Sementara Komisi C menyarankan agar anggaran pemeliharaan jalan perlu ditingkatkan. Sedangkan Komisi D mengapresiasi program pelayanan kesehatan gratis 2013 bagi warga kota Manado, dan rencana pengadaan Bus sekolah dari Tongkaina ke Tuminting atau pusat kota Manado serta memotong anggaran studi banding atau Kunjungan Kerja (Kunker) sebesar kurang lebih Rp4 miliar bagi Dekot Manado. Walikota Manado GS Vicky Lumentut dalam sambutannya memberikan apresiasi bagi Dekot Manado yang telah membahas APBD dan memberikan bobot lebih dalam APBD 2013. “Terima

kepada anggota dekot yang telah memberi saran dan kritik konstruktif sehingga memberi bobot dalam penyusunan APBD tahun 2013 ini. Tidak ada pemikiran yang terangkat tanpa makna, tiada waktu yang terbuang dengan percuma dan tiada tenaga yang tercurah tanpa manfaat. Kerja keras yang telah dilakukan itu saya kira tidak akan berlalu sia-sia, tapi akan memberi makna untuk mewujudkan Manado yang semakin sejahtera,” tegas GSVL. Lanjut GSVL, hasil Reses kedepannya akan menjadi perhatian lebih dari Pemkot Manado. “Karenanya setiap Lurah dan Camat ketika ada Musrembang di wilayahnya juga menghadirkan anggota Dekot Manado. Sebaliknya

kategori kota sedang dan 1 kali untuk kategori kota besar. Sementra itu, dalam pelaksanaan ibadah Safari Natal tersebut dipimpin oleh ketua BPS GMIM Pdt Piet M Tampi STh MSi dimana dalam khotbahnya yang diambil dari Mazmur 85: 8-14 mengatakan bahwa umat percaya saat ini masih cenderung

WALIKOTA Manado GS Vicky Lumentut bersama Pimpinan Dekot Manado saat mensahkan APBD 2013 melakukan penandatanganan berita acara APBD 2013.(foto:dewa/sk) dalam pelaksanaan Reses, Lurah dan Camat wajib hadir agar hasil Musrembang dan Reses dapat dikawal untuk direalisasikan dalam APBD,” tegasnya. Pelaksanaan Paripurna itu dihadiri juga oleh Wakil Walikota Manado Harley Ai Mangindaan, Sekkot Manado Haevrey Sendoh serta para pejabat dilingkungan Pemkot Manado. Paripurna itu

didahulukan dengan pembacaan laporan fraksifraksi kemudian dilanjutkan sambutan Walikota Manado. Agenda penting itu akhirnya ditutup dengan penandatanganan berita acara, yang dilakukan oleh Ketua Dekot Manado dan Walikota Manado disaksikan oleh Wakil Ketua Dekot Manado Mor Bastiaan dan James Karinda.(dede)

bergumul dengan berbagai persoalan hidup yang memprihatikan dan menyedihkan. Dikatakannya, peristiwa Natal adalah untuk memberitahukan suatu keadaan baru kepada manusia bahwa keadilan Tuhan telah dihadirkan di bumi. Dan menurutnya, inti dari pembacaan ini mengandung 4 makna penting yaitu Kasih,

Kesetian, Keadilan dan Damai. Dalam keempat hal ini saling terikat satu sama lain. “Kasih menjadi tidak tulus dan mudah hilang jika kesetiaan diabaikan. Damai akan sulit dan tidak akan tercapai jika keadilan diabaikan. Manusia yang memiliki keempat hal ini akan hidup terbuka dan setia kepada Allah, namun dalam perbuatan yang

tidak berkenan kepada Tuhan, kita sering berlindung dalam ungkapan bahwa kita ini hanya manusia biasa,” jelas Tampi. Turut hadir dalam kegiatan ini Wakil Walikota Manado, Harley Ai Mangindaan, Sekkot Manado Haevrey Sendoh serta sejumlah pejabat di jajaran Pemkot Manado dan Provinsi.(dede)

Samua Basudara,” terang Ai. Pdt Johan Manimpiring menambahkan, bahwa

manusia harus rela berkorban, hidup pada jalan yang benar, jangan menuju pada jalan sesat.

kritik konstruktif, bahkan tindakan yang konkrit guna mendukung keberhasilan pembangunan di daerah Sulut dan Kota Manado pada khususnya. “Mari kita bersama membangun daerah bersama yang kita cintai ini. kerukunan dan keamanan yang menjadi ciri khas daerah ini dapat juga terus kita pertahankan bersama,” kuncinya. Untuk diketahui, ketua terpilih BKPRMI periode 2012-2016 dinakohdai

oleh Mohammad Usman dan dalam kegiatan tersebut dihadiri pula Ketua Umum DPP BKPRMI DR Ali Mochtar Ngabalin MA, Gubernur Sulut yang diwakili oleh Drs Hi Anwar Panawar, Kementerian Agama Kota Manado Drs Hi Ulyas Taha, Imam Mesjid Raya Ahmad Yani, Anggota DPR RI Aditya Moha dan Anggota Dekot Manado Kota Manado Bobby Daud.(dede)

“Hiduplah menuju jalan yang disiapkan oleh Kristus dan menabur kasih dan menuai kedamaian dan kerukunan,” ujar Manampiring. Dalam kegiatan tersebut ikut dihadiri pengurus Badan Kerja Sama Antar Umat Beragama (BKSAUA) dan Badan Musyawarah Antar Agama

(BAMAG) dan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), Kepala Kantor Kementerian Agama Manado, Ulyas Taha. Setelah peserta pawai pra natal tba di MTC Mega Mas langsung dilanjutkan dengan ibadah bersama dan diadakan pemasangan obor Natal oleh Wawali.(teem)

Natal ... dari Halaman 3 Senada dengan itu, Gubernur Sulut SH Sarundajang dalam sambutannya mengajak agar prilaku yang berdasarkan Kasih dapat ditanamkan dalam kehidupan berjemaat dan bermasyarakat. “Jalinan hubungan yang baik untuk menghasilkan harmoni kehidupan yang rukun dan damai di tengah masyarakat

yang majemuk, wajib dipraktekkan. Kalau perlu laporkan ke aparat keamanan jika ada orang yang mencurigakan,” tuturnya. Disamping itu, Sarundajang memuji keberhasilan Manado dibawa kepemimpinan GSVL dan jajarannya yang mampu meraih 5 kali piala Adipura secara berturut-turut untuk

Wawali ... dari Halaman 3 “Ini adalah salah satu bentuk kesadaran umat beragama untuk hidup harmonis baik intern, umat

beragama maupun dengan umat beragama lainnya. Dan pawai ini adalah salah satu bentuk nyata Torang

GSVL ... dari Halaman 3 “Sebab keberhasilan pembangunan bukanlah hasil kerja pribadi atau golongan tertentu, tetapi sangat tergantung pada kerja keras dan kerjasama semua pihak,” tegasnya.

Untuk itu GSVL mengajak BKPRMI dapat menjalin kerjasama yang erat dengan semua pihak, serta dapat memberikan kontribusi baik berupa sumbang saran, pemikiran

Setiap ... dari Halaman 3 Apalagi ini sudah masuk pada awal Desember dan sudah banyak yang melakukan kegiatan Natal sehingga keamanan wilayah harus lebih di tingkatkan terutama ronda malam,” ujar Laloman kepada Swara Kita. Lanjut dikatakan Laloman, setiap keluarga yang ada di lingkunganya saat ini harus di kenakan pungutan biyaya untuk membayar gaji ke 4 warga yang

bergantian menjaga keamanan lingkungan. “Pungutan Rp30 ribu setiap kepala keluarga saya lakukan karena memang sudah menjadi putusan hasil rapat di lingkungan. Selama kegiatan ronda malam ini dilakukan, lingkungan IV ini terbukti aman dan nyaman karena tidak pernah ada permasalahan sampai ke kepolisian,” tutupnya,(try21)

Siap ... dari Halaman 3 Lurah Kairagi II Kecamatan Mapanget, Alfrits Lontoh mengatakan, Sabtu (2/12) kemarin, Kepala Lingkungan 11 mulai bergerak mengadakan pengerjaan karena tela menerima pencairan dana PBL. “Sabtu ini (pekan kemarin,red) Lingkungan II langsung action, karena memang baru lingkungan itu yang menrima pencairan. Saya juga sangat mengharapkan kepada warga masyarakat yang ada di kelurahan, agar bisa terlibat serta bisa memberikan swadaya,” tegas Lontoh kepada Swara Kita. Lanjut dikatakanya, kepala lingkungan yang akan menerima bantuan dana PBL akan terus diawasinya bersama pokja kelurahan.

“Ini memang sudah sesuai dengan keputusan rapat yang kita adakan, bahwa kepala lingkungan yang mengelola dana harus bertanggung jawab,” ungkapnya. Lontoh pun menambahkan, dirinya akan memberikan sanksi apabila ada kepala lingkungan yang menyalahgunakan dana PBL. “Apabila ada kedapatan, saya siap memecat kepala lingkungan dan langsung diganti karena ini memang sudah sesuai komitmen yang kita buat bersama. Tapi, saya yakin kepala-kepala lingkungan yang ada di kelurahan ini tidak berani berbuat hal-hal yang merugikan warga masyarakatnya,” kuncinya.(try21)

monument Maria Walanda Maramis diresmikan Wakil Walikota Manado, Harley Mangindaan. Ai sapaan akrab Mangindaan dalam sambutannya mengatakan, semangat kebersamaan PIKAT terus melanjutkan cita-cita ibu Maria Walanda Maramis dengan membangun keluarga sejahtera yang beriman kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, ditandai dengan pembangunan monument pahlawan kita, Maria Walanda Maramis. “Apa yang telah

diperjuangkan tentunya menjadi kewajiban dan tugas kita untuk melanjutkannya. Ini tugas yang mulia yang tentunya begitu berdampak besar dan positif bagi pembangunan di kota Manado. Kita pun harus bangga memiliki sosok pahlawan Maria Walanda Maramis,” tegasAi sapaan akrab Mangindaan. Sebelum penandatanganan plakat monument Walanda Maramis, Ai memimpin hening cipta yang ikut dihadiri sejumlahpejabatPemprovSulut dan warga masyarakat.(teem)

Wawali ... dari Halaman 3 Mengenang sosok yang dianggap sebagai pendobrak adat, pejuang kemajuan dan

emansipasi perempuan di dunia politik dan pendidikan, Minggu (1/12) kemarin,


SENIN 3 DESEMBER 2012

Hari ini, Cimmy dipastikan terima vonis RON-CRIME

Motif pembunuhan Ryo bakal diungkap tuntas MOTIF pembunuhan wartawan Harian Metro, Aryono ‘Ryo’ Linggotu, apakah itu terkait dengan profesi korban atau murni tindak criminal, dipastikan akan diungkap tuntas oleh pihak Kepolisian. Bahkan, Kapolda Sulut, Brigjen Pol Dicky Atotoy, berjanji akan mengusut kasus pembunuhan ‘Ryo’ ini dengan serius. “Motifnya akan diusut apakah ada keterkaitan dengan profesi korban,” kata Atotoy. Menurut Atotoy, memang sejauh ini kasus itu masih kriminal murni yaitu salah sasaran. Namun itu masih akan terus diungkap dengan memeriksa saksi-saksi yang mengetahui terjadinya kasus termasuk rekan korban dan tersangka. Sekedar diinformasikan, Kasat Reskrim Polresta Manado Kompol Nanang Nugraha sebelumnya mengatakan, memang ada kecurigaan pada kasus itu karena beberapa kejanggalan. Namun itu masih diselidiki apakah ada motif lain dibalik pembunuhan Ryo. “Kami memang mencurigai ada kejanggalan. Tapi itu pasti akan diungkap tuntas. Untuk itu, sejumlah saksi akan diperiksa intensif untuk mengungkap kasus ini,” tukas Nanang. Diketahui, Ryo tewas setelah dihujani 14 tikaman, pada Minggu (25/11) lalu. Beberapa jam kemudian, kerja keras Tim Resmob Polresta berhasil menangkap pelaku utama yakni JK alias Jimmy. Dari pengakuan tersangka, dia sendiri yang menghabisis nyawa Ryo dengan melepaskan belasan tikaman. Tersangka mengaku salah sasaran karena sedang mencari orang yang melempar rumah duka saat sedang ada acara.(try16)

Akibat bawang, Yunus disidang LELAKI yang berprofesi sebagai pengantar barang (Kanvas, red) berinisial YI alias Yunus (47) warga Kelurahan Bitung Karangria, Lingkungan II, Kecamatan Tuminting, akhirnya harus berurusan dengan Pengadilan Negeri Manado. Pasalnya, Yunus diduga telah menipu saksi korban Yasin Muhammad, atas pengambilan barang berupa bawang merah dan putih, yang jika diuangkan mencapai Rp33.804.000. Sidang kasus ini sendiri digelar di PN Manado, pada pekan lalu. Jaksa Pununtut Umum (JPU) Berti Wongkar SH, menghadirkan dua orang saksi, yakni saksi pelapor Yasim Muhammad dan Utan Pakaya pekerja penimbang barang. “Setiap kali pengambilan barang, saya merasa ibah. Sebelumnya memang Yunus pernah mengambil barang akan tetapi belum juga terbayarkan. Dan kembali datang lagi untuk pengambilan barang berupa bawang merah dan bawang putih. Kembali saya ibah dan memberikan barang tersebut,” ujar saksi pelapor di hadapan Hakim Ketua Willem Rompies SH. Menurut saksi, setiap kali ditanya kenapa belum juga melunasi barang tersebut, dijawab terdakwa bahwa dirinya selaku pengantar barang dengan sistem barang dititipkan di warung/toko jika laku baru dapat pembayaran. Dan pihak toko/warung menurutnya belum juga memberikan uang tersebut. Kejadian kasus ini sendiri terjadi pada 14 September 2010, 21 September 2010 dan pada 27 September 2010, di Kelurahan Calaca Lingkungan I, Kecamatan Wenang. Dengan maksud menguntungkan diri sendiri, memakai nama palsu dengan tipu mulsihat, terdakwa mendatangi saksi korban Yasin dan meminta agar memberikan barang berupa bawang merah dan bawang putih ribuan kilogram yang diambil bertahap, yang menyebabkan kerugian sebesar Rp33.804.000. Di mana setiap kali saksi melakukan penagihan, terdakwa selalu menundanya. Pengambilan tersebut pada tanggal 14 September, terdakwa membujuk korban memberikan barang berupa bawang merah sebanyak 347 kilogram dengan total harga Rp3,470.000,- dan Bawang Merah 296 kilogram dengan total Rp9 juta. 21 September 2010, datang lagi pada saksi korban, padahal terdakwa belum melunasi pengambilan barang sebelumnya. Tapi saksi korban memberikan kembali Bawang Merah 272 kilogram jika diuangkan Rp2,7 Jutaan dan Bawang Putih 589 kilogram jika diuangkan sejumlah Rp11 Jutaan. 27 September, saksi korban masih tergerak lagi untuk memberikan bawang merah sebanyak 419 kilogram jika diuangkan Rp5 jutaan. Oleh JPU, terdakwa dijerat Pasal 378 dan 372 KUHP.(try18)

Terkait dugaan Tipikor dana TPAPD Bolmong Tahun Anggaran 2010 Manado—Senin (3/12) hari ini, dipastikan mantan Kepala Bagian (Kabag) Pemdes Bolmong CCPW SSTTP alias Cimmy yang adalah terdakwa atas dugaan kasus TPAPD Bolmong 2010, akan menerima vonis. Hal tersebut dikatakan Humas Pengadilan Negeri (PN) Manado, Novrry T Oroh SH “Cimmy besok (hari ini, red) dipastikan akan dibacakan amar putusannya. Di mana pada pekan lalu sempat ditunda karena Majelis Hakim masih memusyawarahkannya sehingga belum jadi dibacakan. Dan dipastikan sudah akan dibacakan

besok (hari ini, red),” ujar Oroh yang juga merupakan salah satu hakim anggota, ketika dikonfirmasi wartawan, Minggu (2/12) kemarin. Diketahui dalam tuntutan tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) Lukman Effendy SH dan Budi Kristiarso SH, Cimmy dituntut dengan 3,6 tahun penjara dan diwajibkan membayar denda Rp50 juta. Jika tidak dibayar diganti penjara 6 bulan, dan harus membayar uang mengganti atas kerugian negara sebesar Rp3.455. 425.000 atau menjalani hukuman satu tahun. Sementara dalam pembelaan melalui Penasihat

Hukum (PH) Reinhard Mamalu SH, terdakwa meminta keringanan hukuman. Oleh JPU, Cimmy dijerat dengan Pasal 3 ayat (1) huruf C dan huruf e Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2003 tentang perubahan UU Nomor 15 Tahun 2002 tentang tindak pidana pencucian uang dan melanggar Pasal 3 UU Nomor 8 tentang pencegahan dan pemberantasan tindak pidana pencucian uang, sedangkan Pasal 2 ayat (1) jo Pasal 18 ayat (1), (2) dan ayat (3) UU No 31/1999 tentang pemberantasan Tipikor jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP.(try18)

PENGADILAN Tipikor pada Pengadilan Negeri Manado, dipastikan pada Senin (3/12) hari ini, akan memberikan putusan terhadap terdakwa Cimmy.(foto: dok/sk)

Cimmy: Saya siap menerima hukuman Manado—Mantan Kabag Pemdes, terdakwa kasus TPAPD Bolmong CCPW SSTTP alias Cimmy, mengaku siap menerima vonis Majelis Hakim. “Saya siap menerima putusan yang akan dijatuhkan pada saya,” ujar Cimmy, yang di dampingi Penasihat Hukumnya (PH) Reinhard Mamalu SH, ketika dimintai keterangan sejumlah wartawan, di Pengadilan Negeri (PN) Manado, pekan lalu. Soal kerugian negara Rp 3.455.425.000, menurutnya, itu sebenarnya digunakan untuk kepentingan dinas, dan lainnya dan diri-

nya memang tidak memiliki catatan keuangan. Ditambahkan Cimmy, mengenai kerugian Negara, diakuinya digunakan untuk kepentingan dinas. “Jika dirinci, uang-uang tersebut untuk membayar hutang-hutang kantor, untuk dana insedentil yang tidak teranggarkan bersifat force majeur, untuk dana taktis perjalanan dan untuk operasional bagian apabila ada kebijakan kantor dinas dan lainnya,” papar Cimmy. Ditambahkan Cimmy, dirinya menjabat Kabag Pemdes pada 18 Agustus 2010, serah terima jabaan

dari pejabat lama Murid Potabuga tertanggal 19 Agustus 2010 dengan posisi dana TPAPD Triwulan III 2010 Rp1.969.700.000,dari total Rp2.969.700.000,selisih Rp1 M. Di mana sesuai keterangan Mursid dipinjam oleh bagian Pemdes Setda Bolmong BAPPEDA (S Makalalag, red) sehingga dana pembayaran triwulan III berkurang. “Maka untuk menutupinya, saya mengambil dana dari TPAPD triwulan IV 2010 dan terus berlanjut seperti hal tersebut. Istilahnya gali lobang tutup lobang,” beber Cimmy.

Ditambahkannya, pada 9 September 2010, Mursid meminjam Rp115 juta, 27 September 2010 Ikram Lasinggiru meminjam Rp250 juta dan bulan September 2010, Edi Gimon SIP Rp105 juta. Kemudian pada Triwulan I 2011 ada juga peminjaman dan pembayaran hutang, 23 Februri 2011, Iswan Gonibala Rp200 juta, 14 dan 18 Maret 2011 bayar hutang pada Hasma Sugeha total Rp100 juta. “Dan beberapa yang tidak ada catatannya untuk keperluan hutang dan biaya kantor,” tandas Cimmy.(try18)

SI JAGO MERAH

Rumah warga Paniki terbakar, kerugian mencapai Rp300 juta Manado—Warga di Kelurahan Paniki II, Lingkungan I, Kecamatan Mapanget, sempat dibuat heboh dengan musibah kebakaran yang melanda salah satu rumah yaitu milik Keluarga Kelung Massie. Kejadian yang terjadi Sabtu (01/12) lalu, sekitar pukul 09.00 Wita itu, bermula dari saksi Kevin Mangadil (11) bersama adiknya Deren Mangadil (7) sedang asyik nonton TV. Tiba-tiba ke 2 saksi ini berteriak karena melihat percikan api dari dalam kamar tengah rumah dan sesudah itu muncul kepulan asap. “Saat sedang menonton kami dikagetkan dengan percikan api, yang langsung berubah jadi nyala api, dan kami

langsung berteriak minta air,” tutur Kevin. Namun teriakan dari ke 2 saksi tidak dihiraukan oleh nenek mereka yakni Alice Kelung. Pasalnya, Alice mengira ke cucunya ini hanya main-main. Selang beberapa menit, karena sumber api telah menimbulkan asap, barulah ibu dari ke 2 saksi Ida Massie (30-an) mencium bau tersebut dan langsung mendatangi ke 2 saksi, dan menemukan kalau ruang kamar tengah mulai terbakar. “Mencium bau asap, saya langsung merasa curiga dan segera menghampiri ke 2 anak saya ternyata api telah membesar,” terang Ida. Melihat api yang mulai membesar, Ida secepatnya

menggendong 2 anaknya itu keluar dan memanggil Alice Kelung ibunya keluar dari dalam rumah serta membawa surat-surat penting di mana sempat diambilnya dari dalam lemari pakaian. Api yang terus merembet ke seluruh bagian rumah, membuat rumah tersebut dengan cepatnya terlalap oleh api sehingga mengakibatkan rumah itu rata tanah, sebelum 3 unit mobil Pemadam Kebakaran (Damkar) datang memadamkannya dan dapat menjinakan api sekitar pukul 09.45 Wita. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, tetapi kerugian yang dialami pemilik rumah diperkirakan mencapai Rp300 juta.

Pihak Kepolisian Sektor Wanea, dibantu petugas Polresta Manado, setelah kejadian itu segera mendatangi Tempat Kejadian Perkara (TKP) untuk melakukan identifikasi. Dari hasil identifikasi diduga kuat api berasal dari arus pendek listrik. Kapolresta Manado Kombes Pol Drs Amran Ampulembang MSi, melalui Kasubag Humas AKP Ruswan Buntuan ketika dikonfirmasi terkait kebakaran ini dirinya membenarkannya. “Dari hasil identifikasi sementara oleh petugas kami, diduga pemicu kebakaran adalah arus pendek listrik. Namun olah TKP masih akan dilakukan,” papar Ruswan.(try16)

BAWA SAJAM & MIRAS

13 pemuda digiring ke Polresta Manado Manado—Petugas Sabhara Kepolisian Resort Kota (Polresta) Manado melalui Satuan Unit Rayon Citra Land, Sabtu (01/12) lalu, sekitar pukul 06.00 Wita, mengamankan sekelompok pemuda yang kedapatan membawa Senjata Tajam (Sajam) dan Minuman Keras (Miras). Diamankannya ke 13 pemuda tersebut bermula dari petugas yang pada saat itu sedang melakukan operasi di wilayah Kelurahan Karombasan Selatan, tepatnya di ruas Jalan Raya Tomohon. Kemudian anggota rayon Citra Land berpas-pasan dengan ken-

daraan roda 4 yang dikemudikan dengan kecepatan tinggi. Merasa curiga petugas membuntuti kendaraan yang datang dari arah Pineleng menuju ke arah pusat Kota Manado tersebut. Sementara dalam pengejaran, tiba-tiba mobil itu berhenti di RS Bhayangkara, dan ternyata di dalam mobil terdapat sekelompok anak muda berjumlah 13 orang hendak membawa teman mereka yang mengalami kecelakaan. Saat diperiksa oleh petugas, di dalam mobil mereka ditemukan sebilah pisau

badik berukuran panjang kira-kira 50 cm dan 1 botol Miras jenis captikus yang dikemas dalam botol minuman air mineral. Namun saat petugas menemukan pisau dan Miras tersebut, salah satu pemuda yakni Raimond (20-an) langsung melarikan diri. Dan diduga pisau yang didapat petugas, adalah milik Raimond. Dengan temuan itu ke 13 teman Raimond segera digiring petugas ke Mapolresta Manado. Di hadapan petugas saat dimintai keterangan, ke 13 pemuda ini mengaku hanya terlibat Miras, sehingga petugas

hanya memberikan pembinaan. Untuk penemuan Sajam, lelaki Raimond yang diketahui warga Karombasan Selatan, masih diburu petugas. Kapolresta Manado melalui Kanit Rayon Iptu Christian Siregar ketika dikonfirmasi dengan penemuan ini, membenarkannya. “Dari penemuan ini, ke13 pemuda tersebut hanya diberikan pembinaan. Sedangkan untuk penemuan Sajam, untuk sementara pemiliknya yang diduga Raimond sementara dalam pengejaran petugas,” tutur Christian.(try16)

HANYUT DI SELOKAN

Bocah Teling Atas ditemukan tewas Manado—Curah hujan yang mulai menunjukan intesitasnya memasuki bulan Desember ini, ternyata harus memakan korban dengan tewasnya seorang bocah warga Teling Atas, Lingkungan I, Januar Darawis (2). Tewasnya bocah malang ini bermula Sabtu (01/12) lalu, sekitar pukul 11.50 Wita, di mana korban bersama ke 2 temannya Anggraini Budiman (12) dan Faradila Sou (9) yang juga dijadikan saksi, sebelum kejadian sedang asyik main hujan, dan korban pada saat itu berada di pinggiran selokan. Tanpa diduga, tiba-tiba korban meloncat ke selokan dan langsung terbawa arus air. “Pada waktu kami bermain di dekat selokan, tiba-tiba saja Januar langsung meloncat ke dalam selokan,” tutur saksi Anggraini. Ketika korban telah meloncat, seketika itu juga badan korban langsung dibawa arus air di mana pada saat itu lagi deras-derasnya karena didahului hujan yang cukup keras. Maka tubuh korban terbawa air dan tidak dapat diselamatkan lagi. Orang tua korban beserta keluarga dan warga sekitar, setelah mengetahui korban telah hanyut di selokan yang berukuran kira-kira lebar 1 meter, segera melakukan pencarian. Namun pencarian yang dilakukan sampai malam hari tubuh korban belum juga diketemukan. Keesokan harinya baru-

lah salah satu warga di Kelurahan Sindulang I, Lingkungan IV, Aminah Rapih (34) sekitar pukul 06.00 Wita, saat dirinya baru saja bangun tidur, ia melihat ada sesosok tubuh kecil telah mengapung kaku di pinggiran sungai (Kuala Jengki, red). “Saya terkejut saat melihat tubuh kecil, mengapung di atas air,” tutur Aminah. Melihat hal itu ibu rumah tangga ini segera melaporkannya ke pihak Kepolisian Air (Polair). Oleh petugas dan bekerjsama dengan warga di wilayah itu, langsung mengangkat sesosok tubuh yang mengapung di atas air dan ternyata sesosok tubuh itu telah menjadi mayat. Setelah diketahui sudah tidak bernyawa, dari Polair segera meneruskannya ke Polresta Manado. Menerima kabar tersebut, tim identifikasi dengan kesigapannya langsung menuju ke tempat penemuan mayat tersebut. Dari petugas identifikasi Polresta maka terungkap kalau jenazah itu adalah bocah yang dikabarkan menghilang pada Sabtu (01/11) lalu, yakni Januar Darawis. Mendapati dalam keadaan meregang nyawa petugas langsung memberitahukan kepada orang tua korban dan kemudian korban dibawa ke RSU Kandouw untuk diotopsi. Kapolresta Manado Kombes Pol Drs Amran Ampulembang MSi, melalui Kasubag Humas AKP Ruswan Buntuan ketika dikonfirmasi terkait penemuan mayat tersebut membenarkannya.(try16)


SENIN 3 DESEMBER 2012

PILKADA MINAHASA

HAG-RJM akan tata pasar tradisional di Minahasa GUNA untuk mewujudkan masyarakat Minahasa yang maju, damai, berbudaya dan sejahtera, berbagai program unggulan ditawarkan oleh pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Minahasa, Hangky Arther Gerungan (HAG) dan Recky Janeman Montong (RJM), dalam pelaksanaan kampanye yang bergulir saat ini. Dari berbagai program-program yang ditawarkan oleh pasangan calon yang diusung oleh Partai Gerindra, PDS, PPRN dan Barnas ini, penataan pasar tradisional adalah salah-satunya yang nantinya akan dilakukan HAG-RJM, jika masyarakat Minahasa, mempercayakan mereka memimpim Minahasa pada 12 Desember 2012 mendatang. Penataan pasar-pasar tradisional di seluruh Kabupaten Minahasa ini, disampaikan oleh HAG, dalam kunjungan dipasar Langowan, Sabtu (1/ 12) pekan lalu, dalam pelaksanaan kampanye terbatas di wilayah Langowan. “Menurut kami, penataan pasar-pasar tradisional itu sangat perlu dilakukan. Untuk itu, bila masyarakat mempercayakan saya (HAG, red) bersama RJM, maka salah satu bentuk Restorasi yang akan dilakukan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dalam hal ini para pedagang adalah penataan pasar tradisional,” ungkap HAG yang didampingi istri tercinta, Ibu Meita Gerungan Walla dan anak tercinta, Melisa Gerungan. Dari pantauan yang dilakukan oleh wartawan Koran ini di lapangan, dalam kunjungan HAG di pasar Langowan, yang memakan waktu hampir selama 4 jam itu. HAG bersama rombongan menyalami, hampir sebagian besar pedagang dan ribuan warga yang ada di pasar Langowan. Tak hanya itu, HAG bersama Ibu Meita Gerungan Walla, juga sempat menghibur masyarakat dan para pedagang dengan salah satu lagu daerah. Sementara itu, usai melakukan kunjungan di pasar Langowan, HAG selanjutnya kunjugannya di beberapa desa yang ada di Kecamatan Langowan Timur, Langowan Barat dan Langowan Utara, untuk menyampaikan visi dan misi mereka kepada masyarakat. Sedangkan RJM sendiri, memilih wilayah Kecamatan Langowan Selatan dan beberapa desa di Langowan raya, untuk melakukan kampanye terbatas dan berdialog bersama masyarakat.(piladtorial/erka)

Kamang dan HAG-RJM berani kampanye terbuka PUTARAN pertama kampanye terbuka yang diberikan kesempatan oleh KPUD Minahasa ternyata dari kelima pasangan diantaranya Arriane Frederik Nangoy-Jeffery Jani Mentu (AFN-JJM), Hangky Arther Gerungan- Recky Janeman Montong (HAG-RJM), Careign Naichel RuntuDenny Jonlie Tombeng (CNR-DJT), Jantje Wowiling Sajouw-Ivan Sarundajang (JWS-Ivansa) dan pasangan Yocke Kaseger-Ferdinand Mewengkang (Kamang), hanya dua pasangan saja HAG-RJM dan Kamang yang melakukan kampanye terbuka dengan menghadirkan ribuan pendukungnya, meskipun diterpa dengan cuaca yang tidak menguntungkan. Salah satu tim sukses HAG-RJM, Tito Sumampouw mengatakan bahwa memang mereka telah siap untuk kampanye terbuka untuk wilayah Tondano, dan itupun kita lakukan karena begitu besar keinginan masa kampanye HAG untuk dikumpulkan. “Kita tetap bersemangat biarpun cuaca kurang mendukung. Dan animo masyarakat yang mencintai HAG RJM sangat besar, dan nantinya pada kampanye dalam pekan berjalan ini kita akan tampil beda lagi. Dan puluhan ribuan masa pendukung HAG-RJM akan diikatkan dalam satu ikrar memenangkan pasangan nomor dua ini, dengan semangat optimis kita pasti menang,” ujar Sumampouw. Demikian juga dengan penyampaian sekretaris tim pemenang Yocke Kaseger-Ferdinand Mewengkang (Kamang), Stenly Mewengkang. Menurutnya di putaran pertama kampanye terbuka ini Kamang tampil elegan buktinya di tiga lokasi yang dikunjungi dapat terlaksana dengan baik. Bahkan kekaguman masyarakat akan cara menyapa Kamang kepada masyarakat dengan menggunakan helikopter pribadi yang dimulai dari Tanahwangko, Langowan dan selesai di Tondano. “Masa Kamang sangat ril dan benar-benar nyata. Buktinya ketika berada di lapangan Sam Ratulangi, ribuan masa terlihat banyak meskipun sempat diguyur hujan deras, tetapi semangat mereka untuk semangat Kamang membangun Minahasa jauh lebih baik. Dan Kamang siap untuk tampil all out pada kampanye terbuka putaran kedua nanti,” ujar Mewengkang kepada Swara Kita Minggu (3/11) kemarin. Sementara itu untuk ketiga pasangan calon, AFNJJM, CNR-DJT dan JWS-Ivansa terlihat hanya melakukan kampanye terbatas yang diselenggarakan di aula yang menampung tidak lebih dari 300 orang. Berdasarkan pantauan harian ini, AFN-JJM hanya melakukan Road Show dan mengunjungi beberapa posko kampanye, demikian juga dengan CNR-DJT dan JWS-Ivansa melakukan kampanye di BPU dan di Aula khusus. Mungkin saja di putaran kedua ini mereka akan menampilkan kampanye terbuka dengan mengundang seluruh pendukungnya? Kita lihat saja nanti.(erka)

SHS-SVR tetap berkampanye? KPU: Pengawasan harus optimalkan Tondano—Kampanye di Minahasa memang bisa dikatakan adalah masa kampanye yang paling panas. Kehadiran dan campur tangan secara terselubung oleh para petinggi partai, sebut saja Ketua PG Sulut Drs Stevanus Vreeke Runtu sebagai Bupati Minahasa dan Gubernur Sulut DR Sinyo Harry Sarundajang, semakin memecahkan perhatian warga Minahasa dengan kondisi yang dibuat tidak menentu. Pasalnya, pascaditolaknya cuti kampanye untuk SVR, permainan cantik kedua tokoh yang memiliki massa ini mulai bermain di belakang layar. Artinya secara juridis, mereka tidak bisa berkampanye. Akan tetapi secara defacto, mereka bermain di belakang layar dengan target bisa memenangkan anak mereka. SVR mencalonkan anaknya Careig Naichel Runtu (CNR) sebagai Calon Bupati Minahasa, sementara

SHS sendiri menjagokan anaknya Ivan Sarundajang sebagai Calon Wakil Bupati Minahasa. “Perang” pun telah dilakukan secara elegan dan professional dimana SVR memainkan gayanya serta kampanyenya yang membawa panji Bupati Minahasa, sementara SHS pun mengandalkan kekuatan timnya sebagai Gubernur Sulut. Secara kasat mata, SHS bisa masuk ke wilayah Minahasa dengan membawa panji Pemprov Sulut, sementara SVR pun tidak bisa menolaknya. Akan tetapi sikap kontemporer ini tetap tercatat sebagai referensi dari Panwas dan KPU Minahasa untuk mengawasi segala lekuk persoalan yang bisa mengancam keindepensiannya tupoksi lembaga penyelenggara Pemilu ini. “KPU Minahasa tetap berharap ada peran dari semua lembaga penyelenggara Pilkada Minahasa yang sudah ada di setiap desa dan kelurahan

SH Sarundajang.

VREEKE Runtu.

dan kecamatan, untuk dapat melakukan tugas mereka secara profesionalisme. Dan pengawasanyapun harus optimal,” ujar Komisioner KPU Minahasa, Decky Paseki SH MH kepada Swara Kita, Minggu (3/11) kemarin. Lebih lanjut dikatakan Paseki, bahwa kalau ada temuan permasalahan disana pasti akan ditindaklanjuti oleh KPU yang tidak akan memandang siapa dibalik semua itu. “Kalau ada masalah, akan kita proses sesuai dengan tugas dan wewenang yang diberikan dan yang telah melekat sepenuhnya,” ujar Paseki. Sementara itu, menurut Bupati Minahasa Drs

Stevanus Vreeke Runtu bahwa memang proyek dari Pemprov Sulut banyak yang dilaksanakan di Minahasa, tetapi domainnya adalah tugas dari Pemkab Minahasa. Pekerjaan yang dimaksud dalam program tersebut adalah proses pengaspalan dan pengerasan jalan di Minahasa. “Ini bukan jadi rahasia umum lagi, tetapi kita menilai bahwa perhatian Pemprov terhadap Minahasa sangat baik. Namun kenapa baru saat ini perhatian dilebihkan ke Minahasa. Selanjutnya juga kenapa tugas dari Pemkab Minahasa yang diambil, bukan tugas dari Pemprov Sulut saja,” ujar Bupati Minahasa, Drs Stevanus Vreeke Runtu.(erka)

Erupsi Lokon terus terjadi

aktivitas yang ditunjukkan saat ini, masih berpeluang untuk adanya erupsi dalam waktu dekat ini. Namun, kapan itu akan terjadi belum bisa dipastikan,” kata Kepala Pos Pemantauan Gunung Api Lokon dan Mahawu, Farid Bina, Minggu (2/12) kemarin. Ditambahkannya, sampai saat ini Gunung Lokon terus mengalami gempa tremor vulkanik dan diikuti hembusan yang disertai abu vulkanik. “Sejak subuh tadi hingga sampai sekarang (kemarin,red), Gunung Lokon terus menerus memuntahkan abu vulkanik. Terhitung sudah 12 jam mengeluarkan abu vulkanik,” jelas Bina seraya mengharapkan agar warga tetap waspada dan terus memperhatikan peringatan yang dikeluarkan terlebih pada radius bahaya 2,5 kilometer dari kawah Tompaluan.(gebe)

BENCANA

ERUPSI Lokon terus terjadi sejak pertengahan bulan November lalu.(foto:ist)

To m o h o n — G u n u n g teraktif di Sulut, pada Sabtu (1/12) lalu, sekitar pukul 16.11 Wita, kembali memuntahkan abu vulkanik setinggi 2.500 meter. Gunung Lokon kembali mengalami peningkatan kegempaan sejak pukul 22.30 Wita dan 03.34 Wita pada Minggu (2/ 12) kemarin.

Bahkan Gunung Lokon mengalami erupsi dengan memuntahkan avu vulkanik setinggi 600 meter ke udara dari kawah Tompaluan. Namun, diperkirakan masih akan mengalami erupsi susulan. Pasalnya, pada alat seismograf masih terekam adanya kegempaan vulkanik maupun tektonik yang

didominasi dengan gempa tremor vulkanik mencapai 47 milimeter. “Jika dilihat dari

JALUR EVAKUASI

Pemkot andalkan dana pemprov Tomohon—Pembangunan jalan atau jalur evakuasi jika Gunung Lokon meletus yang menghubungkan Kelurahan Kinilow dan Desa Kali, sampai saat ini belum ditindaklanjuti oleh Pemkot Tomohon. Padahal sebelumnya, Pemkot Tomohon menjanjikan jika jalur itu akan diaspal pada tahun ini. Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Tomohon,

Enos Pontororing mengatakan, pengaspalan sudah dilakukan. Hanya saja, jarak jalan yang diaspal tidak sampai di perbatasan antara Tomohon dan Minahasa. “Ada pengaspalan, tapi tidak terlalu jauh,” katanya. Ditambahkan Enos, untuk menyelesaikan jalan tersebut, Pemkot Tomohon akan menyurati Pemprov Sulut agar bisa membantu dalam penyediaan anggaran di tahun depan untuk biaya pengerjaan jalan itu. “Kita akan minta bantuan ke Pemprov Sulut untuk membangun jalan itu,” tambah Enos. Sebelumnya, Walikota Tomohon Jimmy F Eman SE Se mengatakan, untuk memperpendek jarak tempuh dan waktu dari Tomohon ke Manado, Pemkot Tomohon akan membuka ruas jalan Kinilow-Kali.(gebe)

APBD 2013

Eman: Tertuju pada 10 prioritas pembangunan Tomohon—Sabtu (1/12) akhir pekan lalu, bertempat di ruang rapat Dekot Tomohon, dilaksanakan Rapat Paripurna dalam rangka Penandatangan Nota Kesepakatan KUA dan PPAS APBD TA 2013 Kota Tomohon. Rapat paripurna ini dipimpin oleh Ketua Dekot Tomohon Andy R Sengkey SE, Wakil Ketua Marthen M Manopo SH dan Dra Voni Paat. Setelah penandatangan Nota Kesepakatan, dilanjutkan dengan sambutan Walikota Tomohon Jimmy F Eman SE Ak dimana dirinya berterima kasih dan penghargaan kepada segenap anggota Dekot Tomohon atas support dan kerjasamanya dalam menjalankan pemerintahan di Kota Tomohon ini dan berharap kepada anggota Dewan yang terhormat untuk tetap senantiasa berkolaborasi dan bersinergi dengan pemerintah kota dalam mengupayakan kemajuan bersama yang saling menguntungkan semua pihak serta tetap mengedepankan kepentingan umum dan kesejahteraan masyarakat. Walikota memberikan gambaran umum pendapatan yang ditargetkan tahun 2013 meliputi PAD sebesar Rp11.500.975.000, dana peri m b a n g a n Rp396.674.986.000, lainlain pendapatan daerah yang sah sebesar Rp9.225.550.150. Sedangkan pembiayaan diasumsikan sebesar Rp26.425.926.365. “Prioritas pembangunan daerah tahun 2013 masih diarahkan untuk melanjutkan dan menyempurnakan programprogram pembangunan yang telah dicapai pada tahuntahun sebelumnya dengan mewujudkan 10 prioritas pembangunan yaitu pemantapan birokrasi dan tata kelola, infrastruktur, lingkungan hidup, penanggulangan bencana, pertanian dan ketahanan pangan, pendidikan

dan agama, kesehatan, pariwi-sata dan kebudayaan, mendorong iklim investasi dan usaha, penang-gulangan kemiskinan dan ekonomi kerakyatan,” jelas Eman. Dan untuk mencapai prioritas-prioritas pembangunan tersebut dilaksanakan program dan kegiatan berdasarkan urusan wajib dan urusan pilihan yang menjadi kewenangan daerah yang mana dapat disampaikan bahwa plafon anggaran sementara belanja langsung sebesar Rp238.226.449.485 atau 54,8%, sedangkan belanja tidak langsung sebesar Rp200.900.998.030 atau 45,2%. “Secara garis besar kebijakan Pemerintah Kota Tomohon pada tahun 2013 untuk memenuhi antara lain belanja langsung yang intinya untuk pelayanan publik, belanja pegawai seperti mengantisipasi kenaikan gaji dan peningkatan kesejahteraan PNS lingkup Pemkot Tomohon seperti tambahan penghasilan dengan pertimbangan beban kerja, belanja hibah, belanja bantuan sosial dan belanja tidak terduga,” tambah Eman. Ketua Dekot Tomohon, Andy R Sengkey SE menambahkan bahwa patut di berikan apresiasi kepada Walikota dan seluruh jajaran Pemerintah Kota Tomohon karena telah mengikuti sesuai amanat Permendagri tentang pedoman penyusunan APBD 2013 dimana unsur belanja modal sebesar 29,1% dan merupakan capaian tertinggi dibanding Pemerintah Kabupaten/Kota se-Sulawesi Utara. Hadir juga dalam acara terebut Sekretaris Derah Kota Tomohon DR Arnold Poli SH MAP, Sekwan Tomohon Drs O D S Mandagi, para Asisten, Kepala Dinas, Kepala Badan, Kepala Kantor, Kepala Bagian Setda Kota Tomohon, Para Camat dan Lurah se Kota Tomohon.(gebe)

KELANGKAAN ELPIJI

Pemkot akui kebutuhan gas belum terpenuhi To m o h o n — P e m k o t Tomohon akan terus berupaya untuk memenuhi kebutuhan gas elpiji ukuran 3 Kg terutama menjelang hari raya besar keagamaan perayaan Natal 2012 dan memasuki Tahun Baru 2013. Sejauh ini, pasokan gas elpiji dari Pertamina memang belum memenuhi jumlah kebutuhan masyarakat, baik yang digunakan oleh keluarga maupun oleh usaha kecil menengah. Berdasarkan data yang ada, pasokan Pertamina lewat 2 agen yang ada di Kota Tomohon berkisar 2.240 hingga 2.800 tabung setiap harinya dan belum mampu memenuhi jumlah kebutuhan masyarakat yang berada di kisaran 140.000 tabung per bulan,” jelas Kabag Ekonomi, Max Mentu SIP. Upaya Pemkot Tomohon dalam menambah jumlah pasokan yaitu dengan melakukan kerja sama dengan Pertamina guna melaksanakan operasi pasar dengan tambahan pasokan kurang lebih 560 tabung di setiap pelaksanaan operasi pasar. “Jadi operasi pasar tidak diambil dari jumlah kuota tetap pasokan, dengan harga sesuai dengan harga eceran tertinggi (HET) di Kota Tomohon sebesar

Rp15.450/tabung. Sampai dengan hari ini (Sabtu,red), operasi pasar sudah menjangkau 4 kecamatan, tinggal Kecamatan Tomohon Timur. Pemkot Tomohon berharap dan terus berupaya agar operasi pasar tetap berlanjut demi terjaganya ketersediaan gas elpiji 3 Kg, terutama menjelang Natal dan Tahun Baru. Operasi pasar yang dilakukan selain memenuhi kebutuhan juga dimaksudkan untuk menjaga stabilatas harga sesuai HET,” kata Mentu. Mentu mengatakan, Pemkot Tomohon juga telah mengirim surat resmi kepada Pertamina untuk dapat menambah jatah pasokan sesuai dengan jumlah kebutuhan masyarakat. Apabila itu terpenuhi, maka dapat dipastikan tidak akan ada terjadi kelangkaan gas elpiji. Sekarang ini sedang dilaksanakan sidak ke pangkalanpangkalan elpiji untuk mendata ketersediaan elpiji sekaligus juga mengawasi harga jual gas elpiji di tiap pangkalan. Bilamana ada pangkalan yang menjual gas elpiji dengan harga diatas HET, maka Pemkot Tomohon akan mengambil langkah tegas dan tidak akan segan-segan untuk menindak sesuai dengan ketentuan yang berlaku.(gebe)


SENIN 3 DESEMBER 2012

Hari ini T2 terima bantuan dari YPBSU BUPATI Minahasa Tenggara (Mitra) Telly Tjanggulung (T2), Senin (3/12) hari ini, diundang di kantor Gubernur Sulut, untuk menerima proyek bantuan dari Yayasan Pembangunan Berkelanjutan Sulawesi Utara (YPBSU) yang telah selesai dikerjakan tahun 2010 sampai dengan 2011. Hal ini diungkapkan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Mitra Ir Dwigth Moody Rondonuwu MT. “Nantinya akan diserahkan langsung Ketua YPBSU DR Indroyono, yang juga Sesmenko Kesra RI,” ungkapnya, melalui pesan singkat blackberry masangger (bbm), kepada Swara Kita, Sabtu (1/12) akhir pekan lalu. Dikatakannya lagi, selain itu Bupati juga akan menerima dana bantuan untuk tahun anggaran 20132014, guna kegiatan pembangunan dan kemasyarakatan di Mitra. “Informasi dari Asisten pribadi Bupati T2, beliau sudah menerima undangan dan siap hadir. Dimana juga, turut diundang kepala Bappeda Mitra, SKPD terkait, Camat, Kumtua di Kecamatan Ratatotok,” kata Rondonuwu, sembari menambahkan, atas undangan tersebut, Bupati sangat berterima kasih dan mengapresiasi pihak YPBSU serta Kemenko Kesra, yang sangat peduli pada Kabupaten Mitra, untuk bersama-sama memajukan dan mensejahterakan masyarakt Mitra. Dijelaskan Rondonuwu, dana bantuan itu berupa paket-paket kegiatan program pembangunan yang sudah tertuang dalam Road Map bantuan dana YPBSU, untuk Kabupaten Mitra 2013-1014. Seperti bantuan pembangunan Infrastruktur, berupa pembangunan sarana dan prasarana desa, termasuk kantor, balai desa, pemberdayaan ekonomi rakyat, bantuan pendidikan, serta kesehatan.(esel)

Ketegasan Pertamina dipertanyakan KELANGKAAN Liquified Petroleum Gas (LPG) yang dirasakan warga Minut akhiri-akhir ini, mendapat perhatian berbagai kalangan. Salah satunya, datang dari personil Komisi B Dekab Minut Joseph Dengah. Dikatakan Dengah, kalau Pertamina sebagai penyuplai yang menjadi penyebab utama terjadinya kelangkaan LPG. Ini dikarenakan, pertamina dalam penyalurannya ke agen tidak dilakukan secara merata. Salah satunya, ada agen yang hanya mendapat jatah satu trek ada yang tiga. “Sebaiknya Pertamina jangan menganaktirikan agen-agen yang ada, hal inilah yang jadi penyebab utama kelangkaan, karena pemberian stok tidak secara merata,” tutur Dengah, Minggu (2/ 12) kemarin. Ditambahkan Dengah, seharusnya Pertamina ikut bertanggung jawab atas kelangkaan LPG yang mulai meresahkan, bukannya hanya diam dan menyampingkan aspirasi masyarakat. “Jika ada langkah tegas dari Pertamina, berupa pengawasan lapangan dan pengendalian stok LPG. Maka tentu kelangkaan ini tidak akan terjadi dan masyarakat tidak disusahkan, apa lagi menjelang hari Natal, yang sebentar lagi akan dirayakan,” tandas Dengah, sembari berjanji akan turun langsung meninjau persoalan ini dengan turun lapangan, sekaligus meminta penjelasan Pertamina.(eres)

Kompleks Kantor Lurah Uwuran I jadi pasar KABAR adanya dugaan pungutan liar (Pungli) berhembus, kali ini bukan dilakukan oleh petugas pasar namuan diduga dilakukan oleh kelurahan Uwuran I Kecamatan Amurang. Hal ini dibuktikan, kompleks kantor kelurahan Uwuran I kini di jadikan pasar untuk berjualan, para pedagang bukan lagi memadati pasar namun berjualan di depan kantor lurah, parahnya lagi memakai badan jalan. Dari informasi yang hasil dirampung di lapangan menyebutkan, puluhan pedagang yang biasanya berjualan di pasar kini sudah tidak lagi. Mereka berjualan di konpleks kantor lurah yang berdekatan dengan pasar tradisional Amurang, namun yang memiriskan Kelurahan Uwuran I tidak melarang, melainkan diduga menarik retribusi dari puluhan pedagang yang berjualan di badan jalan tersebut. Namun kegiatan penarikan retribusi bukan masuk ke KAS daerah namun diduga masuk ke kantong pribadi. Kegiatan illegal tersebut harus dihentikan oleh Pemkab Minsel, karena selain melanggar aturan, kantor kelurahan bukan untuk dijadikan pasar namun kantor pelayanan kepada masyarakat. “Itu kegiatan melanggar aturan yang harus dihentikan, yang menarik retribusi bukan kantor lurah tapi pengurus pasar, itupun harus dikuatkan lewat Perda. Saya minta Pemkab segera bertindak cepat bahkan tegas,” tutur Reza Ngion warga Amurang. Lurah Uwuran I Nietje Durand ketikan dikonfirmasi di kantornya akhir pekan lalu tidak berhasil, lewat telepon genggamnya pribadi tidak tersambung alias tak aktif.(esem)

T2 bentuk tim independen? PG Mitra nyaris pecah Ratahan—Kegiatan orientasi fungsionaris Partai Golkar (PG) tingkat kabupaten yang dilaksanakan PG Mitra yang dihadiri langsung Wakil Ketua DPD I Ruben Saerang serta Firasat Mokodompit di Ratahan Sabtu (1/ 12) akhir pekan lalu hampir menimbulkan perpecahan. Hal ini setelah dalam sesi dialog yang dipandu Donny Rompis, bahwa ada sejumlah kader PG Mitra yang sudah masuk tim independen pemenangan Telly Tjanggulung yang adalah Ketua PG Mitra menuju Bupati Mitra 2013-

2018 nanti. “Kami mempertanyakan kepada pengurus DPD II PG Mitra, tentang legalitas tim independen yang dibentuk Ketua PG Mitra yang sudah melibatkan pengurus PG Mitra sendiri,” ujar salah satu kader saat itu. Wakil Ketua DPD I PG Sulut Ruben Saerang yang hadir pada saat itu langsung menjawab, bahwa tidak ada dalam aturan Partai Golkar adanya legalitas untuk tim independen dalam partai sendiri. “Tidak ada dalam aturan itu,” singkatnya. Sementara itu, Sekretaris

DPD II PG Mitra Tonny Lasut Am Tm saat di konfirmasi tentang hal ini enggan menjawab lebih. “Tadi sudah dijelaskan oleh Wakil Ketua (Ruben Saerang) bahwa dalam Partai Golkar tidak dibenarkan adanya tim independen,” ujar Lasut yang juga Ketua Dekab Mitra. Ketua PG Mitra Telly Tjanggulung saat dikonfirmasi soal kebenaran tentang adanya tim independen yang dibentuknya serta telah merekrut sebagian pengurus PG Mitra hanya menjawab agar masalah ini jangan di besarbesarkan. “Masalah ini tak usah dibesarbesarkan yah,” ujarnya.(try19)

KEGIATAN orientasi fungsionaris Partai Golkar.(foto: devon/sk)

MUSDA 3 KNPI MINSEL

APBD

Hari ini, pendaftaran bakal calon ketua resmi dibuka Amurang—Meski pelaksanaan Musyawarah (Musda) Komisi Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) DPD 2 Minsel belum ditetapkan, namun pendaftaran bakal calon ketua DPD 2 KNPI Minsel, Senin (3/12) (hari ini, red) resmi dibuka panitia pelaksanaan Musda. Sebagaimana rilis yang dikirim oleh sekertaris

panitia Musda DPD 2 KNPI Minsel Henly Barthen Tuela kepada Swara Kita, Minggu (2/12) kemarin. Dikatakan, pendaftaran bakal calon ketua KNPI Minsel periode 2012-2015 resmi dibuka besok tanggal 3 Desember 2012. Tahapan Musda 3 KNPI Minsel sudah mulai dilakukan. “Tahapan Musda sudah dimulai dengan pendaftaran

bakal calon, yakni dimulai dengan pendaftaran tanggal 3-10 Desember 2012, dan untuk calon yang akan mendaftar bisa langsung ke sekretariat pengurus DPD 2 KNPI Minsel di kompleks kantor Bupati Minsel,” ungkapnya. Lebih lanjut dikatakan Tuela, bahwa dalam pendaftaran tersebut para bakal calon diberikan

FASILITAS

KPPT butuh kantor memadai kantor baru yang memadai, untuk menunjang kinerja kami. Harapan kami ini kiranya dapat menjadi perhatian Bupati Drs Sompie Singal MBA, mengingat keberadaan kantor KPPT sangat vital dan perlu tempat khusus yang menunjang kinerja,” tutur salah satu pegawai KPPT yang namanya enggan dikorankan. Sementara itu, Kepala KPPT Minut Drs Marthen Sumampouw mengatakan, memang akan kebutuhan kantor memadai sangat dibutuhkan, karena selama ini tempat yang digunakan

bukan kepemilikan penuh Pemkab Minut, melainkan masih dalam kondisi disewa. “Walau demikian kondisinya, namun itu tidak mempengaruhi kinerja kami dalam memberikan pelayanan pada masyarakat, walau tempat tersebut masih berstatus disewa,” terang Sumampouw, Minggu (2/12). Dari informasi, pihak KPPT pernah memasukkan usulan untuk pengadaan kantor baru ke pihak Bappelitbang. Akan tetapi entah mengapa, pihak Bappelitbang tidak pernah memberi respon positif.(eres)

Lagi, paripurna batal

Yang tertinggal hanya 5 orang plus pimpinan dan 1 wakil ketua yang ada sementara bupati serta pejabat serta TAPD sudah duduk untuk memulai persidangan yang sudah di mulai pada pukul 22.30 Wita. Ketua Dekab Mitra Tonny Lasut AmTm saat itu langsung membubarkan tamu yang hadir pada saat itu sembari menyatakan akan menempuh jalur untuk berkonsultasi ke provinsi. “Jika menempuh mekanisme persidangan nanti akan memakan waktu 32 hari sedangkan jika dihitung hal itu sudah masuk tanggal 2 Januari 2013,” ujar Lasut. Lasut juga menyatakan bahwa peristiwa ini sudah mempermalukan intitusi Dekab Mitra.(try19)

Airmadidi—Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu (KPPT), keberadaannya sangat vital. Mengingat instansi ini merupakan salah satu bagian penting dalam struktur pembangunan, terutama dalam permasalahan pemberian izin usaha. Hanya saja, untuk KPPT Minut kantor yang saat ini ditempati, sepertinya sudah tak memadai lagi. Bahkan dari keterangan sejumlah pegawai yang ada, kebutuhan akan adanya kantor yang memadai sangat diperlukan. “Sudah lama kita mengharapkan adanya bangunan

LPJ APBD Ratahan—Rencana sidang paripurna dalam rangka pengesahan ranca-ngan peraturan daerah tentang laporan pertanggung ja-waban (LPJ) pelaksanaan APBD Kabupaten Mitra tahun 2011 menjadi Perda, serta penyampaian rancangan peraturan daerah tentang APBD tahun 2013 dan pengantar nota kauangan oleh Bupati Mitra Jumat (30/ 11) pekan lalu, berubah petaka bagi masyarakat kabupaten pemulihan ini. Hal ini beralasan sebab semua rencana anggaran pembangunan untuk daerah ini bakal hanya sampai rencana. Penyebabnya adalah Pemkab (TAPD) dan Dekab (Tim

Banggar), keduanya saling menyalahkan soal waktu pelaksanaan sidang paripurna. Kenyataannya, jadwal yang sudah direncananakan dimulai pukul 14.00 Wita diundur menjadi pukul 17.00 Wita sambil menunggu Bupati yang lagi mengikuti acara di wilayah Tombatu. Acara kemudian berubah menjadi pukul 18.00 Wita. Anggota Dekab yang berjumlah 18 orang dari 25 yang hadir akhirnya sudah menandatangi daftar absen kehadiran. Namun hingga pukul 18.00 Wita Bupati juga belum hadir dan membuat 13 orang dari 18 orang wakil rakyat itu langsung pulang.

kesempatan untuk mengambil formulir dan membayar uang partisipasi. “Dibuka pukul 1 siang sampai 5 sore. Untuk tanggal 10 sendiri merupakan batas waktu penyerahan formulir, karena sesuai hasil keputusan rapat tanggal 10 juga merupakan jadwal pemaparan visi dan misi para bakal calon,” jelasnya. Ketua DPD 2 KNPI Minsel Ir Petrus Ulaan kembali menegaskan bahwa DPD 2 tidak mendukung salah satu calon. “Kami memberikan kesempatan kepada para pemuda yang punya komitmen dan kemauan untuk memajukan KNPI Minsel sebagai wadah pemersatu pemuda di Minsel,” tegas Ulaan. Sementara itu, namanama calon yang bakal maju dalam kursi ketua DPD 2 KNPI Minsel yang mulai berhembus yakni Tertius Ulaan, Arther Sumual, Donny Wungow SH, dan beberapa nama lainnya.(esem)

Aktifis Pemuda Minut minta transparansi Airmadidi—Saat ini banyak oknum pejabatpejabat Minut hobby dengan plesir, bahkan dengan bangga dan puas menghamburkan uang rakyat hingga puluhan milyar, dengan berbagai alasan studi banding dan pelatihan. Hal ini mendapat perhatian serius para aktivis Minut, salah sarunya dari Aktivis Pemuda Minut William Luntungan. Dimana menurut Luntungan, kebiasaan buruk yang ditunjukkan oknum pejabat Minut sudah sangat sulit disembuhkan, terutama dengan gaya parlente menghamburkan uang rakyat. “Jika ditanya para oknum pejabat selalu mengatakan, keberangkatan mereka sudah ditata dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD). Padahal jika anggaran tersebut ditata dan diberikan ke masyarakat

yang membutuhkan, tentu dapat meningkatkan kesejahteraan mereka, bukan malah sebaliknya,” sembur Luntungan, Minggu (2/12) kemarin. Ditambahkan Luntungan, selain sudah tidak mempunyai rasa malu, para oknum pejabat Minut juga tidak transparansi dalam masalah anggaran APBD. Dan ini sepertinya sudah dirahasiakan bagaikan peta harta karun. “Kenapa pejabat kita tidak bisa mencontohi sikap yang ditunjukkan Jokowi, dimana Jokowi dengan lantang membeberkan transpalansi APBD tanpa ada yang ditutupi, hanya sekedar untuk memperkaya diri sendiri,” tegas Luntungan, sembari menantang, apakah pejabat-pejabat Minut mampu mengikuti transpalansi untuk anggaran negara, seperti yang dilakukan Jokowi.(eres)


SENIN 3 DESEMBER 2012

KEGIATAN FKPA Sulut di TWA Batuputih yang berhasil mengumpulkan 300 orang peserta.(foto: epang/sk)

FKPA dapat format pertemuan baru TEMU kangen Pencinta Alam dan Pengiat Alam bebas yang dilaksanakan di Taman Wisata Alam Batuputih mulai 1-2 Desember 2012 akhir pekan lalu dihadiri oleh 305 peserta dari berbagai macam organisasi pencinta dan pengiat alam bebas di Sulut. Seragkaian acara juga dilakukan pada pertemuan itu selain acara pra Natal dari Forum Komunikasi Pencinta Alam (FKPA) Sulut ada juga Diskusi pencinta alam, Evaluasi program FKPA lewat pemaparan pada LCD, sertaAdvokasi lingkungan dari Berty Pesik, Pemaparan Bank Sampah dari Dinas kebersihan Kota Bitung ditutup dengan pemaparan soal Kawasan Konservasi Sumber daya Alam oleh Kepala BKSDA Sulut Ir Sudyono. “Semoga ini menjadi format pertemuan dari FKPAsebab dengan begini akan ada banyak pengetahuan yang didaptkan para pencinta alam dan Pengiat alam Bebas,” kata ketua FKPA Sulut Fanny Luntungan. Sementara itu dalam pembahasan mengenai Bank Sampah para pencinta alam memberikan masukan akan adanya Plast Tax untuk konsumen plastic di Sulawesi Utara, baru memanfaatkan media Informasi dan telekomunikasi untuk sosialiasi pengangan Bank Sampah. “Kami baru sekarang mengetahui jika keuntungan di Bank Sampah Bitung sudah mencapai Rp 20 juta dan hal ini yang harus diungkapkan kepada warga sulut agar sampah tidak dimusuhi lagi,” kata Angky salah satu peserta. Tak hanya itu terungkap juga pada Pemaparan dari pihak BKSDA kalau sebenarnya ada banyak tugas dan Pokok dari BKSDA yang melibatkan mitra kerja dari pencinta alam. “Selama ini kami baru tau jika salah satu tugas pokok dari BKSDA adalah membekali generasi muda pencinta alam dan kami selama ini tidak pernah dilibatkan semoga dengan pertemuan ini, pihak BKSDAbisa mempergunakan kami sebagai mitra kerja untuk pelestarian Lingkungan,” kata Olivia Moniaga bendahara FKPA. Menanggapi itu, Ir Sudiyono berjanji akan terus melakukan koordinasi dengan pihak pencinta alam dan dapat dilibatkan dalam semua kegiatan dari BKSDA. “Kalau memang bisa kita akan mempermuda pencinta alam untuk masuk dalam kawasan konservasi meski banyak sekali batasan mengenai Penghasilan Negara bukan pajak,” kata Sudiyono. Bahkan Sudiyono sendiri berjanji akan memberikan kesempatan kepada warga pencinta alam untuk mengikuti kursus kader konservasi. Sementara itu puncak acara yang ditunggu-tunggu mengenai pelepasan 4 ekor Penyu belum jadi dilaksanakan karena menurut Sudiyono ada baiknya penyu itu dilepas saat kedatangan menteri Kehutanan. “Nanti dilepas saat peresmian gedung MangalaAgni di Batuputih ini karena ada menteri yang mau datang,” katanya.(wepe)

Sambut Natal, hindari budaya pesta pora SAAT ini umat Kristiani mulai disibukkan dengan berbagai kegiatan-kegiatan peribadatan dalam rangkah menyambut hari raya Natal yang jatuh pada tanggal 25 Desember. Sehingga hal tersebut mendapat perhatian pemerintah daerah lebih khusus Bupati Toni Supit SE MM dengan menghimbau masyarakat agar menghindari budaya pesta pora Menurut Supit, perayaan Natal bukanlah kegiatan tahunan semata namun lebih memberikan pengenalan akan Sang Juruslamat dalam kehidupan setiap pribadi umat-Nya. “Maka sangatlah tidak berkenan apabila merayakan Natal dengan pesta pora dan kemabukkan. Jadi hindarilah budaya pesta poran dan kemabukkan, namun sambutlah hari Natal dengan kegiatan-kegiatan yang bermakna,” himbau Supit. Secara terpisah, Wakil Ketua Komisi Pelayanan Kategorial (Kompelka) Pemuda Sinode GMIST, Pnt Eka P Dalughu SE pada Swara Kita Minggu (2/12) kemarin, turut mendukung himbauan serta arahan pimpinan daerah tersebut dan berharap pemuda gereja tidak mewarnai perayaan natal dengan kemabukkan, yang notabene akan memicu aksi kekerasan apabila telah mengkonsumsi minuman keras secara berlebihan. “Jadilah pemuda gereja sebagai obor pembangunan, menerangi setiap jalan yang gelap menuju terang yang ajaib. Pemuda gereja diharapkan mampu membawa pesan keselamatan bagi sesama dengan mengandalkan Tuhan dan menjadi contoh yang baik bagi pemuda lainnya,” tandas Dalughu.(esge)

”Mafia” Jamkesda berkeliaran di RSUD Telah banyak makan korban Bitung—Program Pemerintah Kota (Pemkot) Bitung akan bebas biaya kesehatan di RSUD Manembo-nembo tercoreng. Bagaimana tidak, salah seorang pasien meninggal asal Lembeh Utara pemilik kartu Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda) yang sempat dirawat di ruang ICU harus ditagih dana sebesar Rp300 ribu. Lebih ironisnya lagi pembayaran itu bukan untuk obat namun untuk dana Monitor sebesar Rp100 ribu dan Rp200 ribu adalah dana untuk perawatan kelas khusus seperti yang tertulis pada kwitansi tertanggal (30/ 11) itu. Tak hanya itu saja pada kwitansi yang diberikan itu tulisan nama petugas dibuat samar. “Memang kami sempat beradu argumentasi dengan penjaga ruang ICU itu, tapi dia tetap ngotot untuk membayar uang monitor serta dana kamar kelas khusus dan karena orang tua kami ini sudah meninggal maka kami tidak

mempersoalkan itu karena sibuk menangani kematian,” kata Shermanus. Sementara itu, Kepala RSUD Manembo-nembo Bitung Dr Jeanete Watuna saat dikonfirmasi mengatakan jika pihaknya tidak pernah mengistruksikan penagihan dalam bentuk apapun pada pasien Jamkesda. “Ini memang satu kesalahan dan kami tidak akan mentolerir temuan itu,” kata Watuna. Watuna sendiri mengungkapkan jika kesalahan ada pada pihak kepala ruangan yang tidak menjaga dengan baik kelakuan dari bawahannya. “Ini juga harusnya menjadi tanggungjawab dari kepala ruangan yang tidak mengawasi baik prilaku stafnya,” jelas Watuna sambil mengemukakan jika pegawai yang melakukan pungli tersebut diduga adalah Rudi Hartono. “Kami sudah panggil staf yang melakukan pungli itu dan saat ini masih dalam pengawasan,” jelas

DUGAAN PENIPUAN

Lahindo jadi kuasa hukum Berty

NOTA penerimaan uang sebesar Rp300 ribu yang diberikan petugas kamar ICU kepada pasien Jamkesda yang dinilai oleh Direktur RSUD adalah pungli.(foto: epang/sk)

Watuna sembari menyebutkan jika persoalan ini memang banyak kali terjadi namun baru sekarang ada

bukti jelas. “Tapi kami telah menganti dana itu kepada pihak keluarga,” katanya.(wepe)

PDAM SITIM

Baru empat kelurahan dialiri air bersih Ulu Siau—Kecamatan Siau Timur (Sitim) merupakan salah satu wilayah yang padat pemukiman dengan jumlah penduduk puluhan ribu jiwa atau sekitar 30 persen dari total penduduk di kabupaten Sitaro. Namun demikian, sebagai pusat kantor Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) saat ini atau masih cabang sejak dipegang kabupaten induk lalu, baru sekitar 25 persen warga masyarakat di wilayah itu mengkonsumsi air bersih pengelolaan perusahaan daerah. Dari data yang berhasil dirangkum harian ini, Minggu (2/12) kemarin, baru empat kelurahan yang dialiri

sarana air bersih dari keseluruhan kampung/ keluraha di Sitim yakni Kelurahan Akesimbeka, Kelurahan Bahu, Kelurahan Tarorane dan Kelurahan Tatehadeng yang sebagian besar juga belum tersentuh penyaluran air bersih dari PDAM. Menyikapi hal itu, sejumlah kalangan dan tokoh masyarakat menilai sangatlah ironis apabila sebuah wilayah yang dianggap sebagai pusat perekonomian di kabupaten penghasil komoditi pala sebagian masyarakatnya masih mengkonsumsi air hujan, padahal masih ada sumber mata air yang belum terjamah di Sitim. “Ada dua sumber mata air

yang belum terjamah saat ini yakni di Kampung Karalung, dimana apabila dibangun akan menjangkau hampir wilayah-wilayah yang dianggap sulit untuk mengalirkan air dari Akesimbeka, dan bukan itu saja untuk mengaliri air dari Karalung akan lebih mudah karena bisa menggunakan gravitasi bumi tanpa pompa,” tukas Janes R Kiwol SPd, salah satu tokoh masyarakat Kampung Dame. Sebelumnya, Direktur PDAM Sitaro Ir Herry Taniowas menuturkan, sebagaimana pihaknya berupaya semaksimal mungkin dalam peningkatan pelayanan kepada masyarakat terkait pelayanan

air bersih. Namun disisi lain, dirinya berharap adanya saling pengertian satu dengan lain, mengingat jajarannya belum sebulan mengelolah PDAM sejak diserahkan oleh kabupaten induk. “Begitu banyak rencana dan rancangan yang telah disusun termasuk perluasan pelayanan, bahkan ada miliaran anggaran yang akan digelontorkan untuk pembangunan sarana penyaluran air bersih dari pemerintah pusat yang nantinya akan diserahkan kepada perusahaan lewat pemerintah daerah yang merupakan sisa anggaran lebih dari dana hibah, dan kami akan berusaha optimal,” ujar Taniowas.(esge)

BBM

APMS Siau pastikan stok hari raya aman Ulu Siau—Menghadapi hari raya Natal dan Tahun Baru, dipastikan kebutuhan masyarakat terhadap Bahan Bakar Minyak (BBM) dalam menunjang kegiatan rumah tangga hingga aktifitas transportrasi akan mengalami peningkatan yang signifikan, sehingga membutuhkan persediaan BBM yang cukup dari pihak agen. Menurut Eli Tahulending, Koordinator Agen Premium

Minyak Solar (APMS) Siau, pada harian ini Minggu (2/ 12) sore kemarin, warga masyarakat atau konsumen tidak perlu kwatir akan ketersediaan stok BBM di agen, tentunya dengan harapan agar seluruh elemen masyarakat secara bersamasama mengawasi proses penyaluran. “Untuk stok kami pastikan aman terkendali, sebab biasanya aka nada penambahan kuota khusus hari

raya. Selain itu, akan ada operasi pasar murah khusus kerosin yang langsung dikoordinir oleh pemerintah daerah lewat instansi terkait,” kata Tahulending. Sementara itu, Bupati Toni Supit SE MM lewat Kepala Bagian Humas, Protokuler dan Persandian Setda Sitaro, James Marthin SPd sangat berharap ketersediaan BBM dalam menghadapi hari raya bulan ini akan tetap tersedia serta penyalurannya

terkendali, mengingat begitu banyak kebutuhan masyarakat apalagi pada saat hari raya. “Tentunya ini juga menjadi perhatian bagi instansiinstansi terkait yang membidangi masalah BBM yakni bagian administrasi perekonomian agar lebih giat dalam melakukan pemantauan dilapangan, dan yang terutama layani masyarakat itu yang terpenting,” katanya.(esge)

TRANSPORTASI

Pelayaran Tahuna-Manado butuh tambahan armada Ta h u n a — Ti n g g i n y a aktifitas warga Sangihe yang menggunakan transportasi laut untuk dari Tahuna-Manado dan sebaliknya, setidaknya menjadi perhatian serius dari pemerintah. Apalagi menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru hamper dipastikan peningkatan penumpang akan terjadi, sehingga upaya penambahan armada kapal penumpang

harus sudah dipikirkan oleh pemerintah dari sekarang. “Jangan nanti tiba saatnya pemerintah melalui instnasi teknis terkait harus kelabakan untuk melayani meningkatnya penambahan penumpang,” ujar Relief Damasar saah satu warga Tahuna. Demikian juga dikatakan oleh Fendy Kamurahan yan g

memintah penambahan armada untuk melayani penumpang ini sudah harus dilakukan mulai dari sekarang. “Minimal pertengahan bulan desember, armada tambahan tersebut sudah ada dan dioperasikan dengan jadwal yang teratur. Jangan menjelang akhir tahun justru banyak penumpang yang terbengkalai di pelabuhan manado ketika mudik ke Tahuna dans ejumlah pulau lainnya,” jelas Kamurahan. Disisi lain Kamurahan memintah pihak perusahaan penyedia jasa kapal penumpang agar tidak juga memaksakan

diri untuk mengangkut penumpang yang melebihi kapasitas muat kapal yang ada. “dari pengalaman yang ada, terkadang pihak perusahaan sudah tidak memperhatikan lagi keselamatan pelayaran, dan pihak terkaity juga terkesan cuek dengan keadaan ini. Ingat keselamatan pelayaran lebih penting ketimbang dengan keuntungan perusahaan penyedia jasa transportasi laut ini,” imbuh kamurahan yang memintah perhatian Pemkab Sangihe harus lebnih baik di tahun ini terhadap kenyamanan masyarakatnya sendiri dalam pelayaran.(esde)

Bitung—Nasib sial dialami oleh BL alias Berty oknum ketua salah satu LSM di kota Bitung yang juga adalah Sekretris DPD Organda Bitung kini ditahan oleh pihak kepolisian Kota Bitung. Pasalnya, belum sempat berlama-lama di rumah, BL yang baru saja tiba dari Jakarta langsung digelandang ke Mapolres Bitung untuk menjalani sejumlah pemeriksaan terkait dugaan penipuan yang dilakukannya kepada YK alias Yohan. Menariknya, pada pemeriksaan di pihak kepolisian BL didampingi oleh kuasa hukumnya yang juga adalah mantan Wakil Walikota Bitung Robert Lahindo. Dari keterangan yang didapat di meja kepolisian, tersangkutnya BL dalam kasus ini dikarenakan BL diduga tidak menganti dana sebesar Rp 15 juta milik dari

YK yang dipakainya untuk urusan jual beli mobil. Sementara itu, Piet Manusama salah seorang rekan BL yang menghubungi Swara Kita membenarkan jika BL sudah ditahan dan sebagai pengacaranya adalah Lahindo. “Saya sendiri dari polres dan sempat menemui BL serta pengacaranya Robert Lahindo, namun dari hasil pemeriksaan terungkap jika dalam minggu ini BL siap menganti dana yang dipinjam itu,” kata Manusama. Pihak Polresta Bitung melalui Kapolres Bitung AKBP Satake Bayu saat dikonfrimasi membenarkan penahanan BL tersebut berhubungan dengan dugaan kasus penipuan. “Benar kami memang menahan BL terkait kasus penipuan dan BL sendiri didampingi oleh Robert Lahindo sebagai pengacara,” katanya singkat.(wepe)

SAFARI NATAL

Bupati mulai dari Mangsel dan Tamako Tahuna—Safari Natal Bupati Sangihe Drs Hironimus R Makagansa MSi, secara resmi mulai digulir pada Sabtu (1/12) akhir pecan lalu. Dalam hari yang bersamaan tersebut Bupati bersama sejumlah pejabat teras Pemkab Sangihe memulai safari Natal dari Kecamatan Manganitu Selatan dan Kecamatan Tamako. Menurut Plt Kabag Humas pemkab Sangihe Endang Bawiling ketika dihubungi Swara Kita menyatakan dalam pelaksanaan safari Natal di dua wilayah tersebut juga dibarengi dengan penyerahan tunjangan penghasilan aparat perangkat kampong (TPAPK) dan santuan bagi hamba Tuhan yang dialokasikan oleh Pemkab Sangihe dalam setiap tahun anggaran yang ada. “Dimana

kedua lokasi safari Natal yang dilakukan Bupati pada Sabtu akhir pecan lalu tersebut di Kecamatan mangsel sendiri di jemaat GMIST baithel Lapangao, dan untuk kecamatan Tamako di jemaat KGMPI Genesaret Kalinda,” ujar Bawiling. Dalam sambutan Natal-nya lanjut Bawiling, Bupati menegaskan pada fungsi pelayanan pemerintah dan hamba Tuhan. “Baik kepada pemerintah maupun hamba Tuhan, telah dipertanggungjawabkan untuk melayani masyarakat. Dan dalam kebersamaan menyonsong natal dan Tahun Baru, menjadi harapan bersama agar masyarakat merayakannya penuh sukacita iman dan menghindari hidup boros,” jelas Makagansa dalam sambutannya tersebut.(esde)

ASPIRASI

Warga Manganitu minta camat didefinitifkan Tahuna—Keberadaan camat Manganitu Devi Rompis yang hingga sekarang masih sebagai PLt, membuat warga yang ada mendesak pemkab sangihe untuk segera melakukan perubahan terhadap status pimpinan pemerintahan mereka. Pasalnya untuk berbagai urusan pencatatan sippil, warga Kecamatan Manganitu harus rela untuk ke Tahuna guna pengurusan kepelruan mereka yang akhirnya berimbas pada konsekuensi penambahan anggaran. “Untuk mengurus kebutuhan pencatatan sipil kami harus ke Dinas Catatan Sipil dan Kependudukan, sebab Camat yang ada tidak berkompeten untuk mewakili pemerintah daerah terkait dengan keberadaan statusnya sekarang ini. Dan jelas warga Manganitu sangat dirugikan,” ujar Dikson Mananohas warga kampong Sesiwung. Bahkan lanjut sesiwung kalau memang tidak bias didefinitifkan terkait dengan kepangkatan belum meme-

nuhi syarat, baiknya camat diganti saja. “Ingat pendekatan pelayanan selalu menjadi sembayan pemerintah, nah kalu seperti kasus yang terjadi sekarang ini, apa tanggungjawab pemerintah terhadap persoalan yang dihadapi masyarakat ini terkait dengan pelayanan dan konsekuensi biaya yang dikeluarkan warga,” tegasnya Mananohas sambil menegaskan kembali, kalau memenuhi syarat silahkan did efinitifkan dan sebaliknya kalau tidak silahkan diganti saja. Sementara itu Kepala Badan Kepegawaian dan Diklat (BKDD) Sangihe Drs Christofel Hangau menyatakan keluhan warga tersebut akan segera terjawab. Dengan kenaikan pangkat untuk Camat sekarang, maka yang bersangkutan akan segera didefinitifkan. “Pendefitifpan yang bersangkutan tinggal menunggu waktu yang tepat saja, diharapkan bagi warga yang ada untuk tetap bersabar,” singkat Hangau.(esde)


SENIN 3 DESEMBER 2012

RON-TOTABUAN

RAPBD Bolmut resmi ditetapkan PEMBAHASAN Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) yang dilaksanakan sejak 28 - 30 November 2012, terdiri dari dari pembahasan Tingkat Komisi dan dilanjutkan dengan pembahasan Banggar dengan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD). Pembahasan ini bertempat di ruang komisikomisi dan di ruang sidang Dewan Kabupaten Bolmut yang dimulai pukul 09.00 Wita sampai dengan 00-00 Wita. Akan hal itu, RAPBD tersebut akhirnya resmi ditetapkan dengan estimasi total anggaran Rp397.062.887.729,43. Juru bicara Badan Anggaran Dekab Bolmut, Charles Sumaily, dalam kesempatan itu menyampaikan laporannya di hadapan Rapat Paripurna Dekab Bolmut tentang Penetapan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD Tahun Anggaran 2013. “Pembahasan Banggar Dekab terhadap Ranperda APBD Tahun Anggaran 2013 adalah merupakan pembahasan lanjutan dari pembahasan atas KUA dan PPAS Tahun Anggaran 2013 berdasarkan hasil Rapat Banggar Dekab Bolmut tanggal 26 September 2013. Ini merupakan alat kelengkapan Dewan yang tertinggi dalam menetapkan jadwal kegiatan Dekab dan sesuai Permendagri Nomor 59 Tahun 2007 tentang perubahan atas Permendagri Nomor 13 Tahun 2006 Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah,” tutur Charles. Menurutnya, mekanisme pembahasan dan pengkajian baik di tingkat Komisi-komisi bersama mitra kerja Eksekutif maupun oleh Banggar Dekab bersama Tim Anggaran Pemda Bolmut, tetap berjalan walaupun alot karena adanya persepsi yang berbeda-beda terhadap substansi peruntukan anggaran. Persepsi yang berbeda itu antara lain soal penambahan maupun pengurangan, pergeseran anggaran. “Namun pada akhirnya semuanya dapat disatukan kembali perbedaan persepsi yang dibingkai oleh rasa kebersamaan dan keterbukaan dalam suasana yang sangat familiar dengan mengedepankan kepentingan masyarakat Kabupaten Bolmut,” ujar Sumaily. Pihak Eksekutif sendiri dalam rapat Banggar terseut dikoordinasi oleh Sekretaris Daerah Recky Posumah selaku Ketua Tim Anggaran Pemda Bolmut, sedangkan Banggar Dekab di bawah koordinasi Pimpinan Dekab yang Ex Offecio Karel Bangko (Ketua), Moh I Cristoffel Buhang (Wakil Ketua), Suphan K Hassan.(try20)

Curah hujan tinggi, warga diminta waspada CURAH hujan yang cukup tinggi akhir-akhir ini melanda wilayah Bolmut. Akan hal itu, situasi ini mendapat perhatian serius Pemkab Bolaang Mongondow Utara (Bolmut). Menurut Kepala Bagian (Kaban) Bencana Alam, Erikson Tegila, perubahan perubahan cuaca akhirakhir ini harus diwaspadai oleh warga. “Bagi masyarakat yang bermukim di pinggir sungai dan daerah berbukit, agar dapat berhati-hati. Dikarenakan akhir-akhir ini curah hujan cukup tinggi,” ujar Erikson. Menurutnya, intensitas curah hujan yang tinggi ini, bisa saja menimbulkan hal-hal yang tidak kita inginkan bersama seperti banjir dan tanah longsor. “Dikhawatirkan, bisa saja akan terjadi banjir dan tanah longsor, namun yang laing berbahaya adalah banjir,” kata Erikson. Lanjutnya, Kabupaten Bolmut pernah dilanda banjir yang dikaterorikan besar pada tahun sekitar 1995 silam. Ketika itu, Bolmut belum dimekarkan dan masih dalam satu kesatuan dengan Bolaang Mongondow (Bolmong).(try20)

Pencairan dana Banpol tergantung LPJ KEPALA Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Boltim, Dra Meike Mamahit MAP menegaskan, pencairan dana bantuan politik (Banpol) tahun 2012 ini, harus memiliki Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) tahun 2011 lalu yang lengkap. “Semua Pencairan dana Banpol kepada Partai Politik (Parpol) yang memiliki perwakilan kursi di Dewan Kabupaten (Dekab) Boltim, tergantung LPJ. Jika tidak, maka DPPKAD tak akan memprosesnya,” tegas Mamahit. Menurutnya, karena LPJ tersebut akan di periksa oleh BPK, sehingga diharapkan kepada semua pengurus Parpol untuk permohanannya harus dilengkapi LPJ. “Pertanggung Jawabannya akan diperiksa oleh BPK, setelah itu dikembalikan ke Kesbangpol, kemudian masuk ke DPPKAD,” katanya. Mamahit mengatakan, dari 14 Parpol yang memiliki perwakilan di Dekab Boltim, saat ini yang lengkap administrasinya baru dua partai, dan sudah melakukan pencairan. Sementara tujuh partai yang mengajukan permohonan pencairannya belum diproses, karena masih akan diperiksa lagi oleh BPK. “Kalau tahun lalu lain mekanisme lain, maka tahun ini berbeda. Semua harus ikut mekanisme dan aturan yang berlaku. Sebab, tujuannya untuk mengejar target WDP,” terangnya.(try17)

Proyek Jalan SampanaKipan C disorot warga Sugeha: Kualitas campuran spesinya tidak sesuai

dasi atau koporan pasangan batu juga tidak sesuai dengan ukuran dalam gambar. “Wajar ada di beberapa titik drainase tersebut kondisinya ambrol/jatuh karena diakibatkan kwalitas dan konstruksinya tidak dilaksanakan sesuai petunjuk teknis yang ada,” ujar Sugeha. Lanjut Sugeha, temuan yang kedua, ukuran atau dimensi saluran air/drainase justru lebih mengecil dari ukuran sebelumnya. Semestinya, ketika ada pelebaran jalan, ukuran lebar dari drainase itu minimal sama dengan yang sebelumnya. “Tetapi lebih baik adalah harus lebih lebar dari drainase sebelumnya. Ini juga menjadi keluhan dan pertanyaan masyarakat. Kata mereka, kenapa saluran air yang lalu lebih lebar dari yang sekarang,” pungkas

pria berkumis ini, seraya menambahkan itu sesungguhnya perencanaan dari Dinas PU. Ia melanjutkan, temuan yang ke tiga, arus jalan serta sirkulasi kendaraan yang beraktifitas di ruas jalan tersebut sangat terbatas bahkan terhambat dengan pola kerja dari kontraktor yang tidak profesional, dimana pelaksanaan setiap item pekerjaan tidak terukur dan terkontrol. “Semestinya setiap item pekerjaan harus berturutan dan berkesinambungan dengan mempertimbangkan lebar badan jalan dan kondisi yang dihadapi. Bukan asal bongkar dan menggali kondisi site yang sesungguhnya belum pantas untuk dilakukan. Kalaupun dilakukan seperti itu harus dituntaskan dan dibatasi dulu mana yang menjadi skala prioritas,” tukasnya.

BPK-RI: Penggunaan keuangan di Boltim sudah mulai membaik

harapkan kepada semua pengguna keuangan di Pemkab Boltim, jangan membuat kesalahan lagi,” tegasnya. Sementara itu, Asisten III Pemkab Boltim Ir Djainudin Mokoginta berharap kesalahan di tahuntahun yang sebelum tidak akan terjadi lagi. “Mudahmudahan pemeriksaan belanja modal APBD Boltim tahun 2012 yang sedang dilakukan oleh BPK-RI di semua SKPD, hasilnya bisa memuaskan bagi Pemkab Boltim,” katanya.(try17)

ISHAK Sugeha.

Kotamobagu—Sekertaris Komisi II, Dewan Kota (Dekot) Kotamobagu, Ishak R Sugeha, menyorot pelaksanaan proyek fisik di ruas jalan Kelurahan Sampana -

Kipan C 713. Pasalnya, sesuai dengan laporan masyarakat kepada dirinya, bahwa pelaksanaan proyek tersebut asal jadi alias tidak sesuai dengan yang diharapkan. “Pertama pekerjaan pasangan batu drainase atau saluran air, kwalitas campuran spesinya tidak sesuai dengan spesifikasi kontrak yaitu SP. 1: 4 atau 1:5. Yang ada terkesan dilaksanakan sesuai keinginan kontraktor yang bersangkutan. Sehingga konstruksinya sangat labil dan mudah keropos,” kata Sugeha, saat menghubungi Swara Kita, usai mengunjungi pelaksanaan proyek jalan tersebut, Minggu (2/ 11) kemarin. Menurutnya, galian pon-

HASIL AUDIT

Tutuyan—Dadek Nandemar, salah satu pengawas dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI) mengungkapkan, penggunaan keuangan daerah di Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim), melalui APBD kini sudah mulai membaik. “Meskipun masih ada sejumlah Satuan Kerja Per-

angkat Daerah (SKPD) di jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boltim yang penggunaan keuangannya belum terarah, namun ada juga beberapa Satuan Kerja kini sudah mulai membaik dalam penggunaan keuangan atau belanja modalnya,” ungkap Nandemar, kepada Swara Kita baru-baru ini. Olehnya, BPK berharap

ke depan mana Satuan Kerja yang belum maksimal mengelola keuangannya, harus lebih baik lagi. “Jika target Wajar Dengan Pengecualian (WDP) yang ditargetkan oleh Bupati Boltim Sehan Landjar pada tahun 2013 nanti bisa tercapai, maka jangan ada penyelewangan anggaran, apalagi sampai melakukan korupsi. Untuk itu di-

HIV/AIDS

Penanganan di KK belum maksimal Kotamobagu—Memperingati hari AIDS Sedunia yang jatuh pada Sabtu 1 Desember lalu, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Kotamobagu (KK) telah mengelar sosialisasi di beberapa sekolah. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Kepala Dinkes KK, dr Salmon Helweldery MA. Sayangnya, sosialisasi yang bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran terhadap remaja atas bahaya wabah Acquired Immune Deficiency Syndrome (AIDS) di seluruh dunia yang disebabkan oleh penyebaran virus Human Immunodeficiency Virus (HIV), kurang maksimal dijalankan. “Penyuluhan ke anak-anak sekolah di KK belum berfungsi maksimal, namun instansi tehnis seperti Dinas Sosial dan Dinas Kesehatan terus melakukan sosialisasi.

PENANGANAN masalah HIV/AIDS di KK perlu mendapat perhatian serius semua pihak.(foto: dok/sk)

Di mana anggaran untuk penanganan HIV/AIDS di Dinkes sendiri sangat kecil,” keluh Helweldery, ketika dikonfirmasi Swara Kita, Sabtu (1/12). Kendala lain, kata Helweldery, di KK belum memi-

liki klinik Voluntary Consulting Test (VCT). Ini penting mengingat penyebaran penyakit HIV/AIDS yang kian meningkat sehingga uji sampel dilakukan di Manado. “Dari sampel yang di ambil

di Rumah Sakit Umum (RSU) Prof RD Kandow, Manado, warga KK sendiri ada 4 orang teridentifikasi HIV dan 7 orang positive AIDS jadi 11 orang,” kata dia. Ia memastikan dari 11 orang warga KK tersebut, masih banyak lagi warga yang terindikasi penyakit tersebut, namun sangat sulit terdeteksi karena KK belum ada VCT. “Dari jumlah 11 orang, perbandinganya kurang lebih ada sekitar 1.100-an orang lagi, namun itu baru indikasi,” paparnya. Dijelaskannya, penularan bisa terjadi lewat hubungan sex yang tidak aman, pemakaian jarum suntik narkoba atau penularan ibu ke bayi. Mereka yang mempunyai risiko tinggi terinfeksi HIV/ AIDS di antaranya pekerja sex komersial, waria, lesbian, homoseksual, dan pengguna suntik narkoba.(veem)

MASIH ADA 4 TITIK

Tapal batas selesai tahun 2013 Lolak—Sejak dimekarkannya daerah otonomi baru dari Bolaang Mongondow (Bolmong) menjadi Bolmong Selatan (Bolsel) dan Bolmong Utara (Bolmut) pada tahun 2008, serta Kota Kotamobagu dan Bolaang Mongondow Timur (Boltim) Januari 2007, hingga kini permasalahan tapal batas di antara empat daerah tersebut belum tuntas.

Bahkan hingga turunnya Dirjen Pemerintahan Umum (Dirjen Pum) Kementrian Dalam Negeri melalui Konsultan Geotrap, masalah tersebut belum juga selesai. Menurut Kepala Bagian Tata Pemerintahan (Kabag Tapem) Bolmong Jemmy Sako SH, bahwa pelacakan tapal batas yang berbatasan langsung dengan Bolmong seperti Bolmut, Bolsel dan

KK akan diselesaikan hingga tahun 2013. “Penyelesaianya akan sampai tahun 2013. Dari 36 titik koordinat baru 32 titik yang diselesaikan, sehingga masih ada 4 titik yang belum terselesaikan,” kata Sako belum lama ini, seraya menambahkan kalau itu adalah untuk menanggapi permasalahan tapal batas di tiga daerah yang berbatasan

langsung yaitu Bolsel, Bolmut dan KK. Ditambahkanya, permasalahan pencarian 4 titik tapal batas tersebut masih terkendala dengan dengan alam Bolmong yang begitu rumit sehingga pencarianya masih terhenti. Namun hal tersebut akan menjadi prioritas ditahun mendatang. “Memang yang tapal batas Bolmong, Bolsel dan KK ada masalah sedikit. Namun akan terselesaikan pada tahun 2013 mendatang,” kata Sako.(veem)

Sedangkan temuan ke empat, lanjutnya, pekerjaan yang sesungguhnya sangat di perhitungkan adalah gorong-gorong yang ada di depan Kipan. “Itu sesungguhnya harus dipertimbangkan matangmatang pelaksanaannya karena berkaitan dengan waktu dan umur beton. Sehingga pelaksanaannya betul-betul terukur sehingga tidak menjadikan penyebab arus kendaraan di ruas jalan itu tidak berjalan seperti kondisi yang ada sekarang,” pungkas politisi Partai Demokrat ini. Sugeha menegaskan, pekerjaan dengan nilai kontrak miliaran rupiah tersebut, apabila dilihat kondisi fisiknya, maka dipastikan tidak akan selesai pada akhir tahun ini. “Kepada kontraktor saya tegaskan bahwa konsekwensi resiko pekerjaan akibat tidak dapat menyelesaikan pekerjaan

sudah pasti dan di depan mata. Kepada Kadis PU, PPK dan PPTK serta konsultan pengawas, jangan bersikap subjektif terhadap kondisi fisik proyek ini, tetapi harus bersikap objektif,” tegas sugeha. Kata Sugeha, semua pekerjaan yang tidak benar dan tidak layak dibayar, harus menjadi resiko kontraktor yang bersangkutan. Termasuk kondisi pekerjaan yang harus di bongkar karena menyalahi aturan teknis. “Hal ini harus menjadi peringatan kepada semua kontraktor yang masih sedang melaksanakan pekerjaan sementara waktu kontrak sudah akan berakhir. Kami Komisi II akan turun dan memantau secara langsung semua pekerjaan yang sedang dilaksanakan tahun 2012 ini. Mana yang layak di bayar dan mana yang tidak layak di bayar,” tutupnya.(veem)

BOLMUT

Konstalasi politik makin memanas Boroko—Pascadiketuknya penetapan APBD 2013 pada pekan lalu, membuat konstalasi politik di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) semakin memanas. Hasil pantauan, para bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Bolmut, yang pada sebelumnya masih malu-malu untuk melakukan sosialisasi secara terang-terangan, kini dipastikan akan mulai muncul kepermukaan untuk menjual kualitas dan kuantitasnya. “Dipastikan mulai besok (hari ini, red) para bakal calon bupati dan wakil bupati mulai action kepada masyarakat Bolmut,” kata Gandi Goma SH, salah satu pemerhati Bolmut. Menurutnya, dari tiga calon bupati Bolmut, yang sudah mengkristal yakni Karel Bangko SH dan Drs Depri Pontoh serta Drs Hamdan Datunsolng, dikabarkan telah siap dengan gebrakan-gebrakan politik yang diperkirakan bisa saja merubah poling suara politik yang tengah berjalan saat ini di Bolmut. “Saat ini, dikabarkan para calon Bupati dan wakil Bupati, tengah siap dengan baliho-balihonya dan stiker serta lagu-lagu kampanyenya yang telah siap juga untuk diedarkan,” ucap Goma. Goma juga menambahkan, memang hal terse-

H Datunsolang.

but sudah seharusnya dilakukan para kandidat bakal calon bupati dan wakil bupati, dengan maksud keluar ke permukaan. “Sebab melihat sejak diketuknya gong KPU tanda Pilkada di Bolmut telah dimulai, para kandidat calon bupati dan wakil bupati tak berani keluar untuk bersosialisasi secara terang-terangan. Jadi, sudah selayaknya lah para calon bupati dan wakil bupati Bolmut untuk memberanikan diri terang-terangan kepada masyarakat,” tambahnya. Sementara itu, tak hentihentinya HD sapaan akrab- Hamdan Datunsolang, mengimbau kepada seluruh bakal calon bupati dan wakil bupati Bolmut yang akan bertarung nanti dipilkada 2013, untuk saling menghargai sesama kandidat. “Marilah kita sukseskan Pilkada 2013, dengan menjalin tali persaudaraan antara antar sesama kandidat yang akan bertarung nanti,” harap Datunsolang.(try20)


SENIN 3 DESEMBER 2012

REKA MAU MEREKA KETAWA ASYIK

Dua laki-laki dan istri mereka PADA saat pesta ada 2 laki-laki sedang asyik membicarakan tentang selingkuhan mereka. Pada saat sedang enak-enaknya ngobrol, tiba-tiba wajah orang yang pertama menjadi pucat melihat 2 wanita sedang asyik mengobrol, lalu dia berbisik pada temannya, “Hei, jangan kesana, disana ada istriku bersama pacar gelapku.” Setelah beberapa saat temannya berbisik “Kau tahu, aku juga mau bi-lang begitu”.(*)

Tiga orang pemabuk dan kereta api TIGA orang pemabuk tiba di stasiun kereta api beberapa saat sebelum kereta berangkat. Karena melihat ketiga pemabuk itu sempoyongan seperti tidak mampu naik kereta api, maka kepala stasiun yang baik hati membantu mereka naik. Ia sudah membantu dua orang naik kereta sebelum kereta berangkat, dan meminta maaf kepada seorang pemabuk lagi yang terpaksa tertinggal kereta api tadi. “Maaf tuan”, katanya. “Sebetulnya saya sangat ingin membantu Anda naik kereta”, kata kepala stasiun. “Tidak apa-apa”, jawab sang pemabuk yang tertinggal. “Teman saya akan lebih menyesal lagi. Mereka sebetulnya hanya mengantar saya ke stasiun.”(*)

Strategi masuk sekolah favorit Ujian en kelulusan udah diambang mata. Nggak salah donk kalo kita mulai memilih sekolah. Stt... banyak hal yang harus diperhatikan untuk menetukan sekolah yang tepat. Denger dech pengalaman teman-teman kita berikut!(fine)

Siapa itu Thomas Alfa Edison? BU guru: “Andi..! coba kamu jawab, siapa itu Thomas Alfa Edison..?” Andi: “Tidak tau bu guru…”. Bu guru: “Kalo James Watt, siapa dia..?” Andi: “Ndak tau juga bu guru..” Bu guru: “Andi! Bagaimana sih kamu ini? ditanya ini itu pasti jawab tidak tau… Tidak pernah belajar ya?” Andi: “Belajar kok bu guru… Lah coba Andi tanya, bu guru tau ndak siapa Arifin Widodo..?” Bu guru: “Tidak tau…” Andi: “Kalau Bambang Setiono Ibu tau?” Bu guru: “Tidak tau… Emang siapa mereka itu..?” Andi: “Yaa itulah Bu…, kita khan pasti punya kenalan sendiri-sendiri..”(*)

MIRNA BIAYA menjadi faktor kunci. Sayang banget kan kalo harus putus sekolah karena biaya yang nggak mencukupi? Kalo pengen masuk sekolah kejuruan, pilihlah jurusan yang menjanjikan masa depan. Ingat, pilih jurusannya en bukan sekolahnya. Karena sekolah kejuruan yang favorit belum tentu jurusannya bagus en sebaliknya.(*)

SHORT COURSE

15 dosen Unima “terbang” ke AS

MENJAGA rambut tetap sehat setelah berenang rupanya nggak sesulit yang kamu bayangin guys! Di dalam kolam renang, banyak zat-zat yang bisa merusak rambut dan kulit kepala kamu. Salah satunya adalah klorin. Zat ini bisa merusak batang rambut sehingga menjadi bercabang serta membuat kulit kepala menjadi kering. Hal ini tentu membuat kamu jadi sebal, kan? Klorin ternyata cukup mudah ditanggulangi.

Salah satunya adalah, dengan mengaplikasikan kondisioner yang kadar kelembabannya cukup tinggi. Kondisioner ini bertujuan untuk mencegah rambut menyerap air yang mengandung unsur klorin tersebut. Setelah berenang, segera bilas rambut kamu dengan air bersih dari shower minimal lima menit hingga sisasisa kondisioner hilang. Lalu gunakan shampoo dengan tekstur yang lembut dan mengandung ekstrak buah-buahan seperti lemon, tomat atau alpukat. Buah-buahan dipercaya bisa menghentikan efek klorin pada rambut. Bisa juga menggunakan shampo dengan bahan thiosulfate yang menetralkan zat klorin pada rambut, seperti yang digunakan para atlit renang. Jadi, tak perlu khawatir lagi dengan kerusakan rambut saat berenang dan setelah berenang.(perm)

pula oleh para praja yang tergabung dalam Pasukan Pengibar Bendera IPDN di Gedung Graha Wiyata IPDN. “IPDN menerima kunjungan rombongan pemuda-pemudi Provinsi Sulut yang tergabung dalam Paskira dan Sistel. Kunjungan ini selain untuk studi banding, juga untuk mengetahui pelatihan yang diterapkan di IPDN khususnya mengenai pasukan pengibar bendera merah putih bagi Praja IPDN secara keseluruhan termasuk pembinaan mentalnya. Diharapkan dengan adanya kunjungan ini akan memberikan manfaat yang sebesar-besarnya bagi kedua belah pihak,” ujar Kompol Niko Pangemanan. Sementara itu, Kabag Pengasuhan Syamsu Khoirudin SSTP MSi mengaku bangga dengan kecerdasan para siswa Sulut yang mampu melontarkan pertanyaan bermutu dengan sangat baik. “Saya berharap kedepan akan ada dari siswa yang hadir saat ini masuk ke IPDN. Karena sejauh ini prestasi Praja asal Sulut sangat baik,” puji Khoirudin.(emem)

KURIKULUM PENDIDIKAN 2013

Diknas Sulut dukung dilakukan pengembangan

Selain memberangkatkan lima belas dosen Unima, PPs UNM juga memberikan kesempatan kepada dua professor UNM dan satu profesor Unima untuk “terbang” bersama ke AS. “Sengaja kami mengikutkan profesor, agar para mahasiswa dapat mendapatkan bimbingan langsung terkait disiplin ilmu mereka,” ungkap Jasruddin. Tujuan lainnya, masih menurut Jasruddin agar para professor tersebut juga dapat merasakan pengalaman luar negeri. Salah satu dosen, Verry Paat mengungkapkan dirinya sangat beruntung dapat

merasakan pengalaman keluar negeri. Menurutnya, momentum tersebut harus bisa dimaksimalkan. Apalagi lanjut Verry program short course tersebut akan banyak membantu dirinya meraih gelar doktornya dengan predikat plus. “Predikat plus karena ada perbedaan yang sangat mencolok dengan sejumlah doktor lain yaitu pernah merasakan short course keluar negeri,” terangnya. Very mengungkapkan, sejauh ini persiapan yang dilakukan pihaknya hanya berupa memperdalam pengetahuan bahasa Inggris.(komc)

ASAL LOE TAU AJA

Setelah berenang...

PADA suatu malam Jum’at Kliwon, seorang penjaga kuburan melihat ada seorang wanita sedang mainin HP di atas salah satu kuburan. Penjaga kuburanpun menegur: “Mbak ngapain malam-malam gini mainin hape di atas kuburan?” Si cewek menjawab “Iya pak, abis dibawah sinyalnya lemah…”(*)

SERSAN membuat sebuah pengumuman pagi untuk sekelompok tamtama pendatang baru di kamp pelatihan: “Hari ini, saya memiliki beberapa kabar baik dan kabar buruk. Pertama, yang baik. Kopral Jono akan menjadi pematok kecepatan pada lari pagi kita.” Satu peleton itu sangat gembira, karena Kopral Jono memiliki kelebihan berat badan dan sangat lambat. Tapi kemudian sersan melanjutkan pernyataannya: “Sekarang untuk berita buruk: pada lari pagi kita kali ini Kopral Jono akan mengemudi truk.”(*)

datang. Untuk persiapan keberangkatan mereka, Jasruddin menambahkan pihak PPs UNM telah melakukan persiapan sedini mungkin. Di antaranya memberikan stimulan kepada masing-masing mahasiswa untuk dapat beradaptasi dengan negara tujuan mereka. “Salah satu bentuk stimulan yang kami berikan adalah berupa pengenalan budaya, tradisi, kondisi cuaca dan pemberian kursus bahasa Inggris singkat. Mereka akan di-training oleh staf international office kami, “ ujar Jasruddin.

JUST FOR U

Ngapain mainin HP malem-malem gini?

Pengumuman lari pagi tentara

Manado—Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) sebagai salah satu Lembaga Pendidikan Tinggi Kedinasan dalam lingkungan Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia, yang bertujuan mempersiapkan kader pemerintah, baik di tingkat daerah maupun di tingkat pusat, rupanya menarik minat generasi muda Sulut yang tergabung dalam Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) dan Siswa Teladan (Sistel) Tingkat SD, SMP, dan SMA/K tahun 2012. Buktinya, para pelajar berprestasi ini sangat antusias menanyakan seluk beluk IPDN, termasuk cara pendaftaran untuk menjadi praja, ketika melakukan studi banding ke IPDN 28 November pekan lalu, di Jatinangor. Rombongan ini dipimpin oleh Kompol Niko Pangemanan sebagai Instruktur Paskibra Sulut, sedangkan dari pihak IPDN diterima oleh Kepala Biro Administrasi Perencanaan dan Akademik Drs Arief M Edie MSi, dan Kabag Pengasuhan Syamsu Khoirudin SSTP MSi serta dihadiri

JALAN untuk mendapatkan informasi itu banyak sekali. Bisa lewat brosur, spanduk, iklan radio atau telepon ke sekolah. Atau bisa juga lewat alumni yang sekolah di sekolah favorit tadi. So, jangan bosan cari tau, informasi yang banyak akan memberi banyak pilihan kepada kita dalam menentukan sekolah yang dipilih.

Manado—Lima belas dosen Universitas Negeri Manado (Unima) “terbang” ke Amerika Serikat (AS), mengikuti program short course di Northern Illinois University. Lima belas dosen tersebut merupakan mahasiswa Program doktor Pascasarjana (PPs) UNM yang mengikuti program sandwich like like. Dalam siaran pers Jumat (30/11), Direktur PPs UNM, Jasruddin mengungkapkan ke lima belas dosen tersebut rencananya dijadwalkan berangkat pada Februari 2013 men-

Paskibra-Sistel Sulut tertarik masuk IPDN

ROMBONGAN Paskibra dan Sistel Sulut ke IPDN.(foto: ist)

RAY

Ujian susulan 4 mahasiswa ADA 4 orang mahasiswa yang kebetulan telat ikut ujian semester karena bangun kesiangan. Mereka lantas menyusun strategi untuk kompak kasih alasan yang sama agar dosen mereka berbaik hati memberi ujian susulan. Mahasiswa A: pak, maaf kami telat ikut ujian semester mahasiswa B: iya pak. Kami berempat naik angkot yg sama dan ban angkotnya meletus. Mahasiswa C: iya kami kasihan sama supirnya. Jadinya kami bantu dia pasang ban baru. mahasiswa D: oleh karena itu kami mohon kebaikan hati bapak untuk kami mengikuti ujian susulan. Sang dosen berpikir sejenak dan akhirnya memperbolehkan mereka ikut ujian susulan. Keesokan hari ujian susulan dilaksanakan, tapi keempat mahasiswa diminta mengerjakan ujian di 4 ruangan yg berbeda. “Ah, mungkin biar tidak menyontek,” pikir para mahasiswa. Ternyata ujiannya cuma ada 2 soal. Dengan ketentuan mereka baru diperbolehkan melihat dan mengerjakan soal kedua setelah selesai mengerjakan soal pertama. Soal pertama sangat mudah dengan bobot nilai 10. Keempat mahasiswa mengerjakan dengan senyum senyum. Giliran membaca soal kedua dengan bobot nilai 90. Keringat dingin pun mulai bercucuran. Di soal kedua tertulis: “Kemarin, ban angkot sebelah mana yang meletus?”(*)

STUDI BANDING

Ternyata ada es di Merkurius

PARA ilmuwan NASA mengaku telah menemukan bahwa ada sejumlah besar es di kutub utara Merkurius, planet terdekat dengan matahari. Hal itu diungkapkan oleh satelit pengorbit Merkurius milik NASA, Messenger, dan menjadi subyek dari tiga jurnal ilmiah yang dirilis di jurnal Science pada Kamis (29/11). Es itu berada di kawasan kutub utara Merkurius yang selama ini selalu tertutup kabut. Es juga diduga berada di kutub selatan Merkurius meski hingga kini belum ada cukup data untuk membukti-

kan hal itu. Messenger berada lebih dekat ke kutub utara Merkurius ketimbang ke kutup selatan. “Secara keseluruhan ada antara 100 miliar dan 1 triliun metrik ton es,” ujar David Lawrence dari Laboratorium FisikaTerapan di Johns Hopkins University. “Yang belum jelas adalah seberapa dalam lapisan es tersebut.” Selama dua dekade, data radar dari Bumi menunjukkan ada es di kutub Merkurius. Namun, hal itu baru dipastikan setelah NASA meluncurkan Messenger, satelit pertama yang mengorbit di Merkurius.(miol)

Manado—Rencana Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) RI untuk melakukan pengembangan kurikulum pendidikan tahun 2013, mendapat dukungan Dinas Pendidikan Nasional (Diknas) Sulut. “Umumnya, baik pemerintah di daerah, DPR RI, tim pengembang kurikulum dan guru-guru, setuju dilaksanakan pengembangan ini. Kami telah menyutujui untuk pelaksanaan kurikulum ini pada bulan Juni 2013 tapi dengan memperhatikan catatan-catatan terkait perbaikan yang perlu dilakukan,” ujar Kadis Diknas Sulut Drs Star Wowor MSi menjawab pertanyaan wartawan, usai dirinya menghadiri rapat pembahasan pengembangan kurikulum bersama dengan Mendikbud Muhammad Nuh di Jakarta, Sabtu (1/11) malam. Dijelaskan Wowor, dalam pertemuan tersebut, Mendikbud menyampaikan presentasi terkait rancangan kurikulum yang baru, kemudian diikuti dengar argumen serta pembahasan baik dari kelompok birokrat dan DPR RI, tim pengembang kurikulum dan kelompok guruguru. Menurut Wowor, seluruh unsur tadi tetap akan melakukan kajian/uji publik hingga 23 Desember 2012. “Beberapa argumen yang menguat seperti pendidikan Sains di tingkat SD, dimana guru-guru berharap agar Sains tetap menjadi mata pelajaran sendiri pada tingkatan kelas permulaan. Ada juga kritik soal rencana penambahan jumlah jam pada pendidikan agama dan PPKn menjadi 4 sampai 6 jam per minggu, dimana sebelumnya hanya 2 jam per minggu. Ini dinilai apakah pengaruhnya akan sangat besar pada perilaku siswa yang lebih baik. Pemerintah diminta jangan ikut campur, tapi beri kesempatan bagi keluarga untuk menanamkan nilai-nilai agama. Yang terpenting kultur dan budaya sekolah. Diingatkan juga agar konsep ini bagus tapi jangan implementasinya tidak jalan, sehingga menyebabkan konsep menjadi rusak. Saya sendiri bicara soal transisi,

karena bulan Juli akan mulai jalan untuk beberapa sekolah di Indonesia sehingga sekolahsekolah tersebut nanti akan mengahdapi dua kurikulum. Sangat diharapkan agar guruguru dilatih managemen agar tidak terbeban dengan dua kurikulum,” papar Wowor. Meski begitu, kontroversi terhadap perubahan kurikulum ini terus bermunculan. Banyak pihak menanyakan alasan digantinya Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) menjadi Kurikulum 2013 dengan standar isi yang jauh berbeda, khususnya untuk pendidikan tingkat dasar. Direktur Pembinaan Sekolah Dasar (SD) Ditjen Dikdas Kemendikbud Ibrahim Bafadal mengatakan bahwa perubahan ini juga melihat kondisi yang ada selama beberapa tahun ini. KTSP yang memberi keleluasaan terhadap guru membuat kurikulum secara mandiri untuk masing-masing sekolah ternyata tak berjalan mulus. “Tidak semua guru memiliki dan dibekali profesionalisme untuk membuat kurikulum. Yang terjadi, jadinya hanya mengadopsi saja. Untuk itu, kurikulum yang baru ini dibuat dan dirancang oleh pemerintah, terutama untuk bagian yang sangat inti. Dengan demikian, pihak sekolah dan guru tinggal mengaplikasikan saja pola yang sudah dimasukkan dalam struktur kurikulum untuk masing-masing jenjang tersebut,” kata Ibrahim. Ia mengakui bahwa untuk tingkat SD terjadi perubahan yang cukup besar mengingat basis tematik integratif yang dianut saat ini. Mata pelajaran yang dulu ada 10 bidang dikurangi menjadi tersisa enam mata pelajaran saja dengan pembagian empat mata pelajaran utama dan dua mata pelajaran muatan lokal. “Jadi untuk pendidikan dasar, kami ambil yang sangat inti, seperti PPKn, Agama, Bahasa Indonesia, dan Matematika,” ungkap Ibrahim yang yakin dengan revisi ini, pendidikan di Indonesia akan menghasilkan generasi yang jauh lebih baik lagi dan siap menjawab tantangan ke depan.(emem/ komc)


SENIN 3 DESEMBER 2012

Kerukunan ... dari Halaman 1 Dimana Pemprov Sulut di bawah pimpinan Gubernur Dr Sinyo Harry Sarundajang (SHS) atau Wakil Gubernur Dr Djouhari Kansil MPd bersafari ke Kabupaten/Kota se-Sulut untuk mengunjungi dan menyatu dengan Umat Muslim melakukan buka puasa bersama. Hal ini merupakan wujud dan implementasi kerukunan umat beragama yang selama ini menjadi ikon Sulut. Lebih dari itu, Gubernur SHS selalu menyampaikan bahwa kerukunan antar umat beragama di Sulut bukan kerukunan semu tetapi benar-benar didasarkan pada kesadaran bahwa kebaragaman masyarakat Sulut dari sisi agama dan kepercayaan adalah anugerah Tuhan yang harus disyukuri dan diberdayakan untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat Sulut. Seperti pada Sabtu (1/12) akhir pekan lalu, mengambil tempat di GMIM Eben Haezar Bumi Beringin Manado, Pemprov Sulut dan Pemkot Manado dalam suasana akrab dan rukun, menyatu dalam ibadah perayaan menyambut Natal Yesus Kristus yang diselenggarakan jemaat setempat. Momentum ini juga dijadikan tanda awal bagi penyelenggaraan ibadah-ibadah menyambut Natal Yesus Kristus yang akan dilakukan seluruh umat Kristen di seluruh Sulut, sekaligus pencanangan kegiatan Safari Natal yang akan dilakukan, baik oleh Pemprov Sulut maupun Pemkot Manado. Ibadah malam itu dipimpin Ketua Badan Pekerja Majelis Sinode (BPMS) GMIM Pdt Piet M Tampi STh MSi, dan dihadiri Gubernur SHS, dan Ketua Tim Penggerak PKK Sulut Deitje

Sarundajang-Laoh Tambuwun, Walikota Manado Dr GS Vicky Lumentut (GSVL), Wakil Walikota Harley Mangindaan SE MM, Wakil Ketua TP PKK Sulut Mieke KansilTatengkeng, Unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompimda) Sulut dan Manado. Hadir juga tokohtokoh lintas agama yang tergabung dalam Forum Koordinasi Umat Bergama (FKUB) dan Badan Kerjasama Antar Umat Beragama (BKSAUA) Sulut dan Manado, nampak hadir juga dan mengikuti ibadah Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Sulut Drs Sya’ban Mauluddin MpdI, dan tentunya jemaat setempat yang dikoordiner Ketua BPMJ GMIM Eben Haezar Bumi Beringin Pdt Janni Ferry Matulandi STh. Gubernur kemudian mengajak seluruh masyarakat Sulut untuk menyambut dan merayakan Natal dengan penuh sukacita iman, dengan mengedepankan kesederhanaan sebagaimana diteladankan melalui peristiwa kelahiran Yesus Kristus. “Saya mengajak masyarakat untuk tetap menjaga suasana keamanan dan ketertiban yang selama ini telah terbina,” ucapnya. Gubernur juga mengutip pengarahan akhir tahun yang disampaikan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam pertemuan dengan Gubernur dan Bupati/Walikota se-Indonesia pekan lalu di Jakarta, yang meminta pemerintah provinsi dan kabupaten/kota untuk tetap mewaspadai gangguan kondisi keamanan yang dapat disebabkan oleh konflik sosial,

Tampil ... dari Halaman 1 Dalam gambar yang diunggah oleh akun @Liputan9 tersebut, Tina mengenakan kimono merah dengan bagian atas sedikit terbuka sehingga pundak dan sedikit bagian dadanya terekspos. Tak hanya itu, Tina juga berani memperlihatkan salah satu pahanya dengan belahan kimono lebar sampai atas. Pose seksinya ini terdapat di majalah Popular nomor 299 edisi Desember 2012. Penampilannya dalam sampul tersebut sukses menggambarkan judul artikel dalam majalah tersebut, “Its Tina! Grows Up and Transformed”.(kplc)

Norquist ... dari Halaman 1 Mereka tetap ngotot menolak meski kenaikan pajak itu hanya akan diterapkan kepada dua persen penduduk AS yang sangat kaya. Para ekonom sekaliber Joseph E Stiglitz—peraih Hadiah Nobel Ekonomi 2001— juga menegaskan perlunya kenaikan pajak untuk mengurangi utang yang sudah begitu tinggi. SUMPAH POLITIK Belakangan ketahuan, kengototan itu adalah konsekuensi dari sumpah yang pernah mereka tanda tangani. Sebanyak 238 anggota DPR AS dan 41 senator terungkap telah meneken sebuah sumpah, yang intinya harus menolak setiap upaya untuk menaikkan pajak di AS. Di tingkat negara bagian, sebanyak 13 gubernur dan 1.244 anggota dewan legislatif tingkat negara bagian di AS telah meneken sumpah serupa. Sebagian besar adalah para politisi dari Partai Republik. Hanya ada tiga anggota Kongres dari Demokrat yang meneken sumpah serupa. Berikut kalimat sumpah yang pernah dinyatakan salah satu anggota Kongres, Diane White, seperti dikutip di situs majalah Time, 28 November: “Saya, Diane White, menyatakan kepada para pembayar pajak dari distrik ke6 Negara Bagian Tennessee dan kepada rakyat Amerika bahwa saya akan menentang setiap upaya untuk menaikkan pajak pendapatan perseorangan dan badan usaha.” Ketua DPR AS John Boehner dan Senator John McCain, dua pentolan republiken, juga turut meneken sumpah serupa, sebagaimana tercatat di situs American for Tax Reform (ATR), badan yang didirikan Norquist. Sumpah ini diawasi ATR dari waktu ke waktu. “Sumpah ini seperti sumpah darah, dan ibarat perjanjian yang tak bisa diubah antara anggota Kongres AS dan konstituen bahwa mereka tak akan pernah mendukung setiap undang-undang yang bertujuan menaikkan pajak,” kata Norquist kepada CNN. Tak semua anggota Kongres dari Partai Republik mau meneken sumpah itu, terutama keluarga Bush. “Saya disodori tiga kali sumpah itu. Saya tak mau prinsip saya diwakilkan kepada orang lain,” kata Jeb Bush, mantan Gubernur Florida yang juga adik George W Bush. Akan tetapi, 96 persen anggota Kongres dari Republik meneken sumpah itu. Mereka diduga takut tidak mendapatkan sumbangan dana dari ATR untuk keperluan kampanye dan pemenangan pemilu. Norquist mengatakan, setiap penandatangan yang melanggar sumpah itu akan menemui ajal kariernya. “Kami akan membuat iklan untuk menentang keterpilihan setiap caleg yang melanggar sumpah dalam pemilu berikutnya,” katanya. Ketika George HW Bush kalah dari Bill Clinton pada pilpres 1992, Norquist mengatakan itu sebagai akibat Bush tak mau meneken sumpah itu. Simpson menyebut Norquist sebagai orang egomaniak dan megalomaniak paling berkuasa di AS. “Dia harus mendapatkan apa yang dia inginkan,” katanya. Dari mana Norquist mendapat kekuasaan begitu besar? Ini dimulai ketika Reagan pada tahun 1986 meminta peran Norquist untuk mengampanyekan penolakan kenaikan pajak. Peran itu berlanjut sampai ke era George W Bush, yang tahun 2003 melahirkan UU keringanan pajak dengan dalih untuk mendorong pertumbuhan ekonomi. Kekuatan ATR dan Norquist sepertinya kebablasan. Dia terkenal dekat dengan para penjudi, penipu, dan pelaku kejahatan kerah putih, seperti Jack Abramoff. Mereka tak hanya menolak kenaikan pajak, tetapi juga menolak setiap rencana pemerintah memberi perhatian kepada kelompok warga lanjut usia atau miskin “Kita harus membuat pemerintahan berperan sekecil mungkin dan warga kurang mampu bisa mempunyai inisiatif mengatasi masalahnya,” kata Norquist. Kenyataannya, ATR dan Norquist sibuk membela korporasi besar. Dukungan kepada ATR juga datang dari korporasi besar, seperti Kraft, (ABC News, 26/11). Mereka, menurut Simpson, adalah orang-orang yang rela negara masuk “neraka”, bahkan bangkrut total, asalkan pajak tidak dinaikkan.(komc)

Elpiji ... dari Halaman 1 ketidakharmonisan, ancaman teroris, dan kekerasan. Pada bagian lain Gubernur mengungkapkan bahwa tingkat kesejahteraan masyarakat Sulut termasuk Manado semakin meningkat. APBD Sulut dan Kabupaten/Kota mengalami peningkatan untuk tahun 2013. “Tentunya kenaikan ini akan semakin menstimulir roda perekonomian daerah,” ujarnya. Gubernur juga meminta aparat keamanan untuk lebih meningkatkan operasi dan mengamankan daerah ini termasuk dari gangguan keamanan yang disebabkan oleh minuman keras (miras). “Aparat diminta untuk bertindak tegas terhadap penyalahgunaan minuman keras yang dapat mengganggu suasana damai menyambut Natal 2013 ini. Tindak tegas siapapun atau kelompok manapun yang mengkonsumsi Miras secara berlebihan dan melakukan tindakan mengganggu kamtibmas,” tukas Gubernur.(erer/dw)

Sayangnya, Kepala Bagian Ekonomi Pemkot Manado, Pingkan Singal SE berujar, hingga saat ini belum ada laporan kepada dirinya terkait kelangkaan Elpiji 3 kg. “Kami belum menerima laporan tentang kelangkaan elpiji 3 kg, tetapi tetap akan ditindaklanjuti, sebab menjelang Natal konsumsi masyarakat dipastikan bertambah,” singkatnya. Tak hanya di Manado, kelangkaan gas Elpiji 3 kg juga terjadi di Tomohon. Dan rupanya, pasokan gas ke Tomohon sudah dikurangi oleh PT Pertamina sehingga menyebabkan terjadinya lonjakan harga yang sudah tidak sesuai Harga Eceran Tertinggi (HET) hingga di tingkat pengecer. Hal ini pun diakui salah satu agen Elpiji 3 Kg di Tomohon. “Memang jatah agen sudah dikurangi oleh Pertamina. Ini yang menyebabkan kelangkaan gas di Tomohon selama beberapa bulan terakhir ini,”

ujar sumber resmi yang tak mau diberitakan namanya. Menurutnya, pengurangan jatah ini sudah dilakukan sejak bulan Mei 2012 lalu. Oleh Pertamina sendiri malah memberlakukan jatahan atau kitir seperti yang diberlakukan pada minyak tanah bersubsidi. “Kalau dulu kita bisa mengambil sesuai kemauan agen, sekarang malah sudah dibatasi oleh Pertamina. Mungkin pembatasan ini karena Pertamina menduga ada permainan atau oplosan dari tabung ukurang 3 Kg ke 12 Kg,” katanya. Tak pelak, beberapa pemilik pangkalan Elpiji di Tomohon mengaku jika kelangkaan Elpiji selama beberapa bulan terakhir ini, mereka menjadi sasaran kemarahan warga, yang menilai jika kelangkaan elpiji ukuran 3 Kg dikarenakan pangkalan yang menahan stok. “Kami sebagai pangkalan sering dimarahi

warga jika Elpiji 3 kg sudah sangat sulit didapat. Padahal kami saja sudah sangat sulit untuk mendapatkan pasokan gas dari agen Elpiji,” aku Joni Timbulen, salah seorang pemilik pangkalan Elpiji di Kelurahan Matani. Adanya pembatasan pasokan Elpiji dari Pertamina, diakui Timbulen, sudah sangat merugikan pihak pangkalan dalan menjalankan usaha. Bahkan, mereka pun mendapatkan imbas pengurangan jatah dari pihak agen elpiji. “Jika dulu bisa membeli 40 tabung ke agen, sekarang dijatah untuk 1 minggu hanya 70 tabung. Bahkan, jika dulu kami harus menjual ke pe dagang pengecer, tapi sekarang hanya dikhususkan kepada warga di sekitar pangkalan,” tambah Timbulen. Kabag Ekonomi Pemkot Tomohon Max Mentu mengakui jika jatah Elpiji 3 Kg bagi agen sudah dikurangi. Untuk itu, pihaknya sudah

34 anak ... dari Halaman 1 Setelah tiba pada acara kudapan, pihak penyelenggara yang didominasi mahasiswa dan mahasiswi dari beberapa universitas di Manado dan Minahasa tersebut, memberikan makanan itu kepada anak-anak yang mengikuti kegiatan sebanyak 34 anak berusia 5 sampai 17 tahun, sekitar pukul 15.00 Wita. Sayangnya, selang 3 jam kemudian sementara kegiatan dilangsungkan, tiba-tiba 34 anak ini mengeluhkan kalau mereka merasa kepala pusing dan ada yang telah muntah-muntah. Melihat kejadian tersebut, beberapa mahasiswa segera

membawa anak-anak itu ke RS Siti Maryam Tuminting, dibantu pihak Kepolisian Sektor (Polsek) Wenang yang dihubungi. Menurut pengakuan Jenly Bonde (21), salah satu mahasiswa yang menjadi kordinator penyelenggara, sejak mereka menggelar kegiatan baksos dari 2009, belum pernah diperhadapkan dengan persoalan seperti ini. “Sejak 3 tahun terakhir ini setiap dilangsungkannya acara tersebut, baru kali ini pihak kami mendapat kejadian seperti ini,” katanya. Dari peristiwa tersebut, Polsek Wenang langsung

melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP), dan meyelidiki bahwa nasi kuning tersebut yang menjadi peraciknya adalah perempuan Lince alias Ho (39) warga Kelurahan Islam Lingkungan V Kecamatan Tuminting. Setelah diketahui petugas Polsek Wenang, Ho segera dipanggil untuk memberikan keterangan Mapolsek Wenang. Dalam keterangannya yang digali dari petugas, peracik makanan tersebut menerangkan bahwa, dirinya tidak menduga kalau makanan yang diraciknya akan menyebabkan

keracunan, sebab selama ia menjalani pekerjaannya sebagai penjual nasi kuning baru kali ini mengalami kejadian yang menyebabkan anak-anak keracuanan. Kapolsek Wenang Kompol AV Mountung menjelaskan, untuk sementara dari pihak peracik makanan telah diamankan, karena sedang diambil keterangan. Dari beberapa mahasiswa yang menyelenggarakan kegiatan itu juga ikut diperiksa. “Para korban keracunan telah berada di RS Siti Marayam untuk diberikan perawatan insentif,” tutur Mountung.(try16/dw)

SMP dan SMA/SMK turut meningkatkan partisipasi pendidikan yang menunjukan kesadaran masyarakat untuk memperoleh pendidikan cukup tinggi, sehingga target Angka Partisipasi Murni (APM) dan Angka Partisipasi Kasar (APK) pada semua jenjang pendidikan di daerah ini terealisasi dengan baik, apalagi ditunjang dengan tersedianya beasiswa bagi yang berprestasi dan kurang mampu. Sasaran lain yakni menurunkan angka putus sekolah, dimana dicapai melalui program peningkatan kwalitas pelayanan peserta didik serta peningkatan dan pemberdayaan pendidikan non-formal informal melalui paket belajar yang operasionalnya didukung pendataan, peningkatan paket belajar dan motivasi masyarakat, dan hasilnya cukup baik yang mana dari seluruh indikator kinerja jumlah putus sekolah target yang berhasil dicapai berada dikisaran 65 persen teralisasi. Sementara di sektor kesehatan, tentunya biaya pengobatan murah tetap menjadi bagian masyarakat kepulauan pada tahun ini, bahkan pemerintah daerah giat-giatnya melakukan kegiatan kesehatan murah disejumlah kecamatan dan kampung yang juga memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN). Dan selebihnya, untuk mengoptimalkan berbagai pelayanan kesehatan perlunya kegiatan sosialisasi secara rutin tentang hidup sehat, mendorong partisipasi masyarakat untuk membangun peduli tentang masalah kesehatan, mendekatkan pelayanan kesehatan bagi warga dengan menempatkan petugas disetiap kampung serta membangun sarana prasarana yang memadai. Selain kedua sektor yang merupakan pelayanan yang paling mendasar diatas, yakni sarana prasarana infrastruktur yang membuat hampir 85 persen wilayah Sitaro dibangun sarana jalan dan jembatan, yang dihubungkan dengan jalan lingkar yang tahun pembangunnya diperkirakan sekitar 70 persen, dan beberapa jalan produksi menjadi bagian masyarakat. Tentu saja, ketersediaan infrastruktur turut memiliki

efek domino terhadap peningkatan sektor perkebunan dan pertanian yang merupakan prime mover yakni komoditi pala serta sektor perikanan yang tahun ini oleh Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) memastikan wilayah perairan Sitaro menjadi sasaran kapal tangkap ikan untuk mengais hasil sumber daya laut di daerah bagian utara Sulut ini. Lebih jauh melangkah, ibarat mimpi yang tidak pernah terbayangkan bisa terjadi dimana upaya pemerintah daerah dan masyarakat Sitaro sejak tahun 1983 segera terwujud dimana tepatnya tahun ini sejumlah tim Direktorat Perhubungan Udara Kementrian Perhubungan RI melakukan survey terkait kesiapan lahan rencana pembangunan Bandar Udara (Bandara) Siau yang semakin menunjukan titik terang, dan pembangunan bandara merupakan salah satu bagian dari sekian “megaproyek” yang akan dan sementara dibangun saat ini termasuk Boulevard Ulu Part II. Dari sekian gambaran kemajuan dan p e r k e m b a n g a n pembangunan tidak lepas dari ancaman bencana alam, sebagaimana karakteristik daerah yang rawan bencana banjir, longsor, puting beliung terutama Gunung Api (Gapi) Karangetang yang apinya tetap abadi, yang pada bulan September mengeluarkan lava dan membuat ratusan warga yang bermukim di dua kelurahan yakni warga Bolo Kelurahan Tarorane dan Kola-Kola Kelurahan Bebali Kecamatan Siau Timu (Sitim) harus dievakuasi dan tinggal di pengungsian sementara hampir sebulan. Sehingga berbagai usaha dilakukan pemerintah daerah menyediakan sarana penunjang kegiatan penanggulangan dan antisipasi bencana. Sekilas membaca catatan ini, tentunya ada kesimpulan yang bisa ditarik, dimana tahun 2012 merupakan jawaban pertama atas mimpi dan harapan masyarakat Sitaro menuju kemajuan, yang jawaban keduanya akan dijawab pada tahun 2013 mendatang. Kiranya semua aspirasi rakyat Sitaro akan terjawab di tahun-tahun berikutnya.(*/dw)

Jawaban ... dari Halaman 1 Bisa dikata tahun 2012 merupakan tahun yang dipenuhi dengan berbagai kegiatan kemasyarakatan dan juga menjadi ajang menarik simpatik masyarakat dari sejumlah bakal calon yang menyatakan siap untuk maju dalam perhelatan pesta demokrasi yakni Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Sitaro 2012. Tentu saja, para bakal calon dengan terangterangan makin berani dan tidak malu-malu menampilkan diri dengan latar belakang kemampuan yang mereka anggap mampu bersaing dalam percaturan politik di daerah Karangetang, Mandolokang, Kolo-Kolo. Seperti halnya figur-figur yang dihembushembuskan akan bertarung baik papan satu maupun papan dua terus diapungkan. Bahkan semakin terang lagi terpancar wajah-wajah para bakal calon di setiap baliho yang terpampang di sudut-sudut jalan baik pusat kota bahkan pelosok pedesaan menghiasi pinggiran jalan yang sesungguhnya baliho bukan referensi utama rakyat menilai kemampuan serta ketertarikan dan juga popularitas dari kandidat namun lebih menitikberatkan pada perkenalan dan penekanan bagi masyarakat agar memilih. Meskipun tinggal sedikit lagi waktu Sitaro Memilih 2013 dengan berbagai persiapan serta tahapan yang dilakukan Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD), namun suhu politik terlihat adem ayem seakan diantara calon saling menunggu, bak peperangan siapa terlebih dahulu mengeluarkan tembakan, maka lawan akan membalas, atau dikata tahun ini kondisi politik masih diwarnai dengan peperangan baliho. Intinya, sebagian besar masyarakat Sitaro melihat program dengan disertai bukti nyata, dan sejatinya bukanlah obral janji. Sedangkan untuk sektor pemerintahan sendiri, tahun ini membawa daerah ini satu tingkat lebih maju keterbukaan dalam kerjasama baik secara lokal, nasional dan international dengan dilaksanakannya ivent penting yang mana Sitaro menjadi bagian dari ivent

besar seperti Pacific Partnership 2012. Bukan itu saja, penerapan Good Governance dan Clean Government sebagaimana terjemahannya sebagai tata kepemerintahan yang baik dan bersih dalam mewujudkan pemerintahan yang transparan, partisipatif dan akuntabel, sehingga dapat tercipta suatu birokrasi pemerintahan yang benarbenar baik. Upaya tersebut terus dibuktikan pemerintah daerah diantaranya melaksanakan studi banding pelatihan pengelolaan Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) di Desa Badung Kecamatan Kuta Selatan Provinsi Bali, khusus para Camat dan Kapitalau se-Sitaro yang akhirnya saat ini membawa perubahan kearah yang lebih baik terhadap proses pengelolaan desa yang dimana daerah yang berjuluk 47 pulau ini disebut sebagai daerah pertama di Provinsi Sulut yang pengelolaan desa menggunakan sistem APBDes. Tidak hanya sampai disitu saja, perubahan pengelolaan keuangan daerah yang sebelumnya mendapat Opini Tidak Wajar (2011) yang oleh BPK-P RI untuk tahun 2012 diberikan opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP) . Sebagaimana dari hasil pengukuran pencapaian sasaran strategis melalui Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) 2011 terdapat beberapa hal yang menjadi catatan bagi pemerintah daerah untuk lebih meningkatkan kinerja dalam penyelenggaraan pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan dengan faktor penetapan outcome atau sektor publik, dimana Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) masih minim atau belum melibatkan masyarakat dan seluruh pemangku kepentingan dan masih menetapkan sendiri-sendiri sehingga output dan outcome yang dihasilkan tidak mampu menjawab kebutuhan masyarakat karena output yang dihasilkan hanya oleh satu pemangku kepentingan. Dengan program pendidikan berbasis masyarakat serta membebaskan biaya pendidikan dari tingkat SD,

melayangkan surat ke Pertamina karena saat ini warga akan disibukkan dengan perayaan Natal,” kata Mentu. Dikatakannya, berdasarkan data tahun 2012 ini, kepala keluarga (KK) di Tomohon berjumlah 27.328. Dari total tersebut, 90% diantaranya sudah menjalan program pemerintah pusat yakni konversi minyak tanah ke gas elpiji. “Setelah melakukan pendataan, 99% warga Tomohon telah menggunakan gas hingga di pinggiran Tomohon. Jadi seharusnya ini menjadi perhatian serius pihak Pertamina, dan jangan sampai ada unsur kesengajaan mempermainkan warga Tomohon dengan membatasi atau memperlambat penyuplaian gas tersebut,” kata Mentu, seraya menambahkan jika untuk usulan penambahan tabung gas Elpiji 3 kg bagi

warga Tomohon, telah dikoordinasikan dengan pihak Kementrian ESDM dan peluang untuk dapat sudah ada dimana akan dimasukkan dalam APBN 2013 mendatang. Sementara itu, jawaban yang disampaikan PT Pertamina tidak memuaskan dan menanggap persoalan ini hanya sepele. Pasalnya, menurut Sales Area Manager Elpiji PT Pertamina Manado, Mahfud, sampai saat ini pasokan Pertamina tetap lancar dan belum menemui kendala apapun. “Pasokan elpiji 3 kg tetap lancar dan tidak terkendala, mungkin kelangkaan di sejumlah titik di Manado disebabkan terlambatnya distribusi karena cuaca,” kata Mahfud. Untuk kategori bahan bakar jenis elpiji, kata Mahfud pasokannya sesuai permintaan yang ada.(dewe/gebe)

Pemerintah ... dari Halaman 1 Dalam pelaksanaan debat kandidat, para calon yang hadir terlihat lebih santai dalam menyampaikan visi dan misi mereka, serta serangkaian pertanyaan yang mengangkat mengenai masalah pendidikan, pembangunan dan seputaran ekonomi kerakyatan. Hanya saja, perlahan-lahan sindiran pun mulai tertuju pada kurang efektifnya Pemkab Minahasa dalam menjalankan tugas tentang keberpihakan terhadap pendidikan, menjadi topik yang menarik. Tentunya, pada posisi ini beberapa kandidat menyorot kinerja Pemkab Minahasa periode 2008-2012, yang tak lain dipimpin Bupati Stefanus Vreeke Runtu dan Wakil Bupati Jantje Wowiling Sajouw (JWS). Kritikan ini dimulai dari AFN, yang menyentil berbagai program SVRJWS yang dinilai tidak maksimal. “Setidaknya apa yang belum dikerjakan dengan sempurna, telah terangkat di tengah masyarakat. Bahwa pemerintah belum secara sepenuhnya memperhatikan masalah pendidikan di Minahasa ini,” tukas AFN. Dikatakannya, banyak sekali pekerjaan rumah yang memang tidak dapat dilakukan dengan penuh tanggung jawab, salah satunya dia menyrot mengenai pembayaran tunjangan makan minum dan sertifikasi para guru yang sering terlambat. “Proses ini justru dapat mempengaruhi sistem pendidikan yang dijalani para guru di sekolah-sekolah yang ada,” ujar AFN, yang juga sempat menjadi rival SVR-JWS pada Pilkada 2007 silam. Demikian juga dengan penegasan pasangan HAGRJM, yang secara jor-joran menyampaikan kebulatan tekad untuk mengangkat Minahasa dari segi pendidikan, yang tidak pernah lepas dari peran guru, dimana selama di beberapa tahun terakhir ini seolah terabaikan. “Kalau memang

persoalan ini tidak dapat dijalankan secara benar, itu berarti ada permasalahan yang mengakar di sana. Adapula perihal yang harus diselesaikan secara benar dan dapat dipertanggungjawabkan,” ujar HAG. Dia dan RJM tetap berharap ini akan memberikan nilai tambah kedepan sebagai calon yang siap membawa perubahan untuk Minahasa. “Semua masalah yang melilit di Minahasa sangat mudah untuk dipecahkan asalkan ada ketulusan dan kebulatan tekat untuk membawa Minahasa jauh lebih baik. Tidak ada korupsi dan harus benar-benar tulus iklas membawa Minahasa ini sebagai daerah yang maju dan makmur,” tukas HAG. Setidaknya pembahasan yang disampaikan ke publik ini adalah tamparan keras untuk Pemkab Minahasa saat ini yang sudah bukan rahasia umum lagi ketika mereka tertindih dengan beragam persoalan yang mengarah pada kurang efektifnya proses pendidikan yang ada saat ini. “Tidak ada pilih kasih dan tebang pilih dalam mengangkat Minahasa ke depan, siapa yang berbobot dan mampu menjalankan tugasnya, itu yang kita pakai,” ucapnya. Ditambahkan HAG, dirinya melihat dari segi ketulusannya untuk membangun Minahasa bukan dilihat dari keahliannya yang tidak dibarengi dengan semangat budaya Minahasa yang mandiri dan berpikir sejahtera. “Di lapangan banyak sekali laporan yang diterima para guru bahwa mereka tidak mendapatkan kesejahteraan dengan sebagaimana mestinya, tanpa penjelasan yang tepat,” aku HAG. Dalam acara tersebut dihadiri sejumlah pejabat Pemkab Minahasa, anggota Dekab Minahasa dan masyarakat Langowan dan sekitarnya.(erka/dw)

Presiden ... dari Halaman 1 “Khusus untuk mengatasi masalah perburuhan, posisi pemerintah jelas atas masalah ini, upah dan kesejahteraan buruh memang harus semakin meningkat dan makin layak, itu kewajiban moral kita, era buruh murah dan tidak dapatkan keadilan sudah usai,” kata Presiden. Kepala Negara menegaskan semua pihak baik perwakilan pengusaha maupun buruh harus duduk bersama dan membicarakan masalah upah dan juga ketenagakerjaan. “Semua silakan dibicarakan dengan baik utamanya bipartit, serikat pekerja dan asosiasi pengusaha,” kata Presiden. Dia meminta kepada kalangan pengusaha untuk memenuhi permintaan buruh terkait pengupahan sepanjang permintaan buruh wajar dan sesuai dengan kondisi sebenarnya perusahaan. Di lain pihak, kata Presiden, buruh juga harus menunjukkan etos kerja yang baik. “Tuntutan buruh

yang masuk akal dan kemampuan perusahaan harus dipenuhi. Buruh juga perlu menjaga disiplin dan produktivitasnya, dan tidak melakukan sweeping atau menganggu pekerjaan di perusahaan. Itu tidak dibenarkan, dan Polri memiliki tugas dan tanggung jawab mencegah pemaksaan seperti itu,” tegas Presiden. Kepala Negara meminta bila ada perusahaan yang mengalami kesulitan hendaknya bisa meminta bantuan pemerintah sehingga bisa bersamasama memecahkan masalah tersebut. “Bila ada perusahaan yang mengalami kesulitan, lakukan pembicaraan dengan jajaran pemerintah, pemerintah juga harus mau tanggapi untuk dapatkan solusi yang baik dan adil bagi buruh, bagi perusahaan sehingga menguntungkan kedua pihak,” kata Presiden. “Ekonomi nasional terus bergerak untuk kepentingan semua,” tambahnya.(spem)


SENIN 3 DESEMBER 2012

TENAGA KERJA

Menakertrans galau banyak sarjana nganggur MENTERI Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin Iskandar merasa risau saat menemukan fakta bahwa pengangguran intelektual di Indonesia makin bertambah banyak dari tahun ke tahun. Kesempatan kerja yang tersedia tak mampu diserap para alumni diploma/universitas sehingga malah menambah panjang angka pengangguran intelektual. Berdasarkan Data BPS Agustus 2012, dari jumlah penduduk Indonesia yang bekerja sebanyak 110,8 juta orang, ternyata masih didominasi lulusan pendidikan Sekolah dasar sebanyak 53.88 juta (48,63%) dan lulusan SMP sebanyak 20,22 juta (18,25%) Sedangkan lulusan unversitas yang sudah bekerja hanya mencapai 6,98 juta orang (6,30%) dan lulusan pendidikan Diploma hanya 2,97 juta orang (2,68%). “Paradigma dan kurikulum kurikulum pendidikan tinggi mesti dirombak total. Mereka harus memiliki perencanaan untuk mengarahkan produktivitas sumber daya manusia sehingga lulusannya siap bekerja dan menjadi tenaga kerja andal” kata Menakertrans Muhaimin Iskandar dalam siaran persnya. Muhaimin mengatakan sesama ini paradigma dan kurikulum pendidikan tingkat tinggi hanya mengejar jumlah kelulusan yang banyak, namun mengabaikan kualitas para alumninya yang tidak siap bersaing dalam mencari pekerjaan. “Link and match antara dunia pendidikan dan dunia kerja belum berjalan optimal. Lembagalembaga pendidikan seolah menerapkan ditarget cepat lulus dan mendapat gelar sarjana, tanpa membekali alumninya dengan keterampilan kerja,” kata Muhaimin. Bila fenomena seperti ini terus berlangsung, kata Muhaimin, Indonesia bakal dipenuhi oleh para penggangguran intelektual yang penyerapan kerjanya rendah karena lapangan kerja yang tersedia tak mampu menampung lulusan perguruan tinggi yang minim keahlian dan keterampilan kerja. “Ke depannya, sejak awal perguruan tinggi harus mampu mendesain profesi bagi para alumninya. Sejak semester pertama mahasiswa di masing-masing PTS harus mampu mengukur profesi sehingga setelah tamat mereka sudah langsung siap bekerja,” kata Muhaimin.(miol)

PLKA tambahan kurang mulus Disperindag alasan peserta sibuk Natalan Manado—Pasar Lelang Komoditi Agro (PLKA) tambahan yang digelar oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Sulut berlangsung sepi alias minim peserta. Pasalnya, program yang “mengkonsumsi” dana APBD Sulut yang digelar di Hotel Sahid Kawanua Manado, Jumat (30/11) lalu hanya diikuti

oleh belasan peserta. Kepala Bidang Perdagangan Dalam Negeri (Kabid PDN) Disperindag Sulut, Febby Karambut saat dikonfirmasi membenarkan hal tersebut. “Ini disebabkan banyak peserta yang sibuk mengurus persiapan perayaan Natal,” singkatnya. Lain halnya dengan pernyataan Kadisperindag

Sulut, Drs Sanny Parengkuan MAP yang mengatakan memang kegiatan PLKA ke-10 ini pesertanya hanya dibatasi. “Peserta dalam PLKA ke-10 ini memang terbatas namun tidak menutup kemungkinan bagi petani dan pembeli yang akan datang karena PLKA tambahan ini merupakan anggaran dari APBD dan bukan anggaran APBN,” kata Parengkuan. Menurutnya, memang pesertanya tidak seperti kegiatan-kegiatan sebelumnya, namun transaksi yang

dihasilkan sebesar Rp10,6 miliar hampir sama dengan PLKA sebelumnya. “Dalam PLKA tambahan ini, ada 10 komoditi yang ditransaksikan yakni, jagung, ikan, beras, dan telur itik, dengan total transaksi Rp10,6 miliar,” bebernya. Ditambahkannya, kedepan pihaknya berharap kegiatan PLKA ini akan dimanfaatkan oleh petani yang ada di Sulut karena akan memberikan banyak manfaat baik proses penjualan dan pasar yang memang sudah sangat jelas.(haer)

Lembaga pangan harus di bawah kendali Presiden Jakarta—Presiden harus membentuk Badan Kemandirian Pangan mengingat lembaga ini tidak dapat diintervensi instansi lainnya seperti Menko Perekonomian. Lembaga pemerintah ini nantinya menangani bidang pangan yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada presiden, dan bertugas melaksanakan tugas pemerintah bidang pangan. “Bulog tidak akan mampu menangani hal tersebut jika hanya sebatas Perum,” kata Wakil Ketua Komisi IV DPR Herman Khaeron di Jakarta, Minggu (2/12). Untuk itu, Komisi IV memberikan mandat penuh kepada pemerintah, terutama Presiden membentuk lembaga pangan

PERBANKAN

BNI tetap konsisten bantu warga miskin Manado—PT Bank Negara Indonesia (BNI) tetap konsisten membantu warga miskin. Buktinya, bekerjasama dengan Real Estate Indonesia (REI) Sulut, salah satu bank pemerintah tersebut melakukan bedah rumah masyarakat kurang mampu di Kelurahan Bunaken, Kecamatan Bunaken, Kota Manado . Head of Consumer Ritel, BNI Manado, Indomora Harahap mengatakan BNI bersama REI Sulut sepakat untuk mensupport kebutuhan dan perumahan bagi masyarakat Sulut sesuai dengan program pemerintah. “BNI dan REI Sulut melakukan program bedah

rumah dengan nilai total Rp100 juta bagi masyarakat kurang mampu di Kelurahan Bunaken Kecamatan Bunaken, Kota Manado,” kata Indomora. Dikatakan Indomora, program bedah rumah merupakan salah satu wujud nyata yang langsung dapat dirasakan masyarakat Sulut. Sementara itu, Business Performance Group, BNI Manado, Daes Luriatmoko mengatakan pelaksanaan program bedah rumah merupakan program bina lingkungan PT BNI (Persero) Tbk yang fokus pada perbaikan rumah yang benar-benar membutuhkan perbaikan dalam hal atap, dinding, lantai,

REI Sulut sepakat untuk mensupport kebutuhan dan perumahan bagi masyarakat sesuai dengan program pemerintah.(foto:ist)

MCK dan air bersih. “Kami berharap kepada pemilik rumah yang telah dibedah agar dapat merawat dan menjaga

rumah yang telah apik dan layak untuk dihuni serta dapat memberikan manfaat khusus bagi yang beragama Kristen

dalam menyambut Natal dan Tahun Baru sehingga dapat menjalankan ibadah dengan damai,” jelas Daes.(haer)

tersebut. Namun Herman menegaskan, lembaga tersebut sifatnya struktural, bukan fungsional, sebab jika fungsional, maka lembaga itu tidak bertanggung jawab ke presiden, tapi ke kementerian yang membawahi lembaga itu. “Kami inginkan badan struktural yang melaporkan langsung ke presiden. Jadi presiden tidak kami berikan ‘cek kosong’, tapi sudah diberikan pilihan,” katanya. Potensi anggaran untuk berjalannya lembaga tersebut cukup besar, lanjut dia, misalnya, jika pemerintah mengambil pilihan peleburan BKP sebagai regulator dan Bulog sebagai operator, maka potensi anggarannya cukup besar. BKP setiap tahun mendapat anggaran sebanyak Rp650 miliar, sedangkan Bulog memiliki omset sebesar Rp24 triliun. “Jadi dari sisi anggaran tidak akan sulit. Sudah ada energi untuk bekerja,” tegasnya. Sementara itu Staf Ahli Dewan Pengawas Bulog, Edi Santosa mengatakan jika pemerintah menjadikan Bulog sebagai lembaga stabilisator, maka pemerintah harus memperkuat posisi kelembagaan Bulog. Caranya, menurut dia, pemerintah harus menempatkan Bulog sebagai operator pemerintah yang lebih dinamis dan memperkuat dukungan regulasi untuk penguatan peran dan fungsi Bulog. “Bulog juga harus mendapat dukungan anggaran yang memadai,” katanya.(miol)


SENIN 3 DESEMBER 2012

SWARA KAMI

SWARA ANDA

Istilah politik ciptaan negara JURANG yang memisah sebuah kisah harapan yang tumbuh dari dasar hati, semoga demokrasi boleh punya arti, ternyata hanya jerit yang menggemakan keraguan. Buram cermin kebodohan yang ditularkan sistem sudahlah menjadi sungai darah anak bangsa yang setiap ketika boleh mengalir membasahi persada. Kita berada di titik gamang, damai dan sejahtera mulai diteriakkan. Program-program yang seharusnya sudah dilakukan kembali diungkap seperti kerja diri sendiri padahal semua itu adalh amanat negara yang harus diteruskan di tataran implementasi Hari yang lalu, kita punya beberapa catatan penting yang layak dijadikan acuan bagi pembangunan di daerah ini. Elite pernah menyatakan atas nama rakyat, bahwa mereka tidak mengizinkan pertambangan tak ramah lingkungan hidup. Bukan sekali hal ini diungkap, tegas, demi membela apa yang masih tersisa, dan bagi keberlanjutan yang berkeadilan. Sayang cerita ini hanyalah syair miris yang sebentar lagi dilupakan. Dan kuasa berteriak seperti orang gila menawarkan terminology asing yang bertahta dalam hati yang gagal menyiarahi pusara kemiskinan, selain datang dengan penawaran baru untuk melupakan janji di hati yang abai dan munafik. Senyumanmu sederet luka. Ketika rakyat hanya obrol semu yang terlantar di persimpangan sistem. Kebanggaan punya pemimpin yang selalu diberitakan sebagai hasilpilihan nurani rakyat, ternyata hanya simbol-simbol penindasan negara dalam bentuk pembodohan yang berlanjut dengan penyogokan program tidak kelar. Kini kita bersua dengan fakta lama. Bendera-bendera politik berkibar, merenggut tatapan hati yang buta dan tuli terhadap realita. Nama dan alamat boleh berganti, tapi, peran mendustai masih saja terus dipelihara dan tumbuh bersama keraguan. Seperti kejadian lampau, di saat banyak fakta diabaikan. “Suara korban memiliki kuasa mewartakan kabar gembira kehidupan. Air mata korban hendaknya mempengaruhi politik negara dan agama demi peradaban yang lebih manusiawi. Prihatin karena negara justru semakin mengabaikan kasus mereka. Negara menempatkan korban sebagai catatan kaki sejarah Indonesia menjelang era reformasi. Ia bahkan menjegal usaha paguyuban korban dan keluarga korban untuk meraih keadilan di ruang hukum terhadap kasus tragedi ini.” Ini sulaman kalimat yang ditera seorang penulis tentang realita yang menderas hingga hari ini di negeri bernama Indonesia. Padahal reformasi sudah lewat sekian lama, dan masa kebangkitan di negeri ini akan genap berusia satu abad pada tahun ini. Mengapa wajah negeri masih kusam? Mampirlah sebentar di rumah rakyat, ruang yang penuh persoalan dan pergumulan. Tenda-tenda pengungsian salah satunya. Anak-anak lupa sekolah, beras dan minyak kurang, cabe mahal dan istri tetangga, suami gadungan juga barang seludupan. Tiket gratis dan show miskin yang didiskusikan stasiun-stasiun TV. Ketik reg spasi masuk spasi tertipu tarif murah. Suara tangisan terisak dipojok, pinjaman yang belum terbayar, salah sasaran, razia KTP, tertembak, konsolidasi partai, kawin cerai, tertawa, marah-marah. Kerusuhan, penjarah, definisi perkosaan, agama, ras, merupakan istilah-istilah politik ciptaan negara yang menggagahi kemanusiaan dan memojokkan mereka di hadapan publik. Jangan sampai semua terbakar dan lenyap bersama asap. Issue kenaikan harga gulipat pesan demokratisasi yang jadi basi. Stok kurang dan bermain dengan kepentingan mereka yang punya modal besar selalu membuat miskin kian bertambah panjang barisannya. Daftar korban membengkak, pasien negara satu-satu ditelantarkan, daerah tujuan banding untuk mendalami soal juga bertambah dikonspirasi pembakaran keringat rakyat yang dikemas sebagai tugas-tugas. Tapi efisiensi belum jadi kiat, cuma niat yang diucap berkali-kali dalam setiap doa kampanyekampanye “penyesatan rakyat” yang terus digumuli dalam pidato tentang dosa-dosa rakyat yang tak mengindahkan pesan-pesan elite yang sementara berkuasa. Kini pejabat lebih senang cari perhatian. Bergulirlah untuk rolling yang kadang tak beralasan. Ini mungkin sedikit bagi suatu yang terlihat sebagai gejala alam, cuaca dengan lima perubahan, entah apa itu? Apakah cuma warga yang terancam? Sudah jelas demikian, karena dana sehat bagi kaum miskin seringkali hanya cerita pelipur lara. Ada yang ke pusat untuk ketemu para petinggi. Ada yang mendaftar sebagai calon elite. Kabar di tengah tentang kekayaan yang bikin iri hati makin subur di bumi ini, kemudian ketimpangan yang sudah jelas-jelas dimungkinkan sistem yang tak berpihak pada rakyat. Katanya ada proyek yang sudah dan akan menyerap tenaga kerja. Wah, yang ini mungkin saja ada imbasnya bagi mereka yang lagi menjadi daftar tunggu pencari lowongan kerja. Semoga ada lowongan! Kita juga punya keresahan yang sama, ketika jarijari gurita sental kuasa itu masih terus menggapai segala relung dan membuat luka di bagian-bagian tubuh negara. Petaka lingkungan yang berkepanjangan, kepedulian yang semakin mengular meneriakkan kemarahan pada bumi yang terus dibajak keserakahan. Limbah di sini, lumpur di sana, banjir dan anyir. Di sini segala perkara pernah jadi soal, namun rasa keadilan rakyat itu sudah dibohongi. Mengapa kita tak membuka mata hati pada realita itu? Tanya kita masih akan berlanjut lagi. Redaksi REDAKSI menerima tulisan dalam bentuk opini, cerita, puisi atau apa saja. Redaksi berhak mengedit tulisan tanpa mengurangi makna yang dikandung tulisan itu. Kirimkan tulisan anda ke: redaksi@swarakita-manado.com atau langsung di antar ke redaksi d/a: Mega Smart VIII No.7 Kawasan Mega Mas Boulevard Manado Telp: 0431 841060, Fax: 0431 841071

Hak publik atas informasi cuma khotbah elite

Menghukum SBY (6) Oleh Subagyo

Tetapi jika perbuatanperbuatan Presiden dalam rangka kebijakan yang melanggar undang-undang, merugikan keuangan negara, dan bersifat memperkaya diri atau pihak lain, maka

menurut saya Presiden juga dapat dipidana, memenuhi unsur tindak pidana korupsi menurut UU No. 31/1999 jo. UU No. 20/2001. Menggunakan kekuasaan yang melanggar undang-

undang dan merugikan negara adalah penyalahgunaan kekuasaan (abuse of power). Jika Presiden diputus korupsi oleh pengadilan maka dapat dijadikan dasar memecatnya melalui Mahkamah Konstitusi, diajukan oleh DPR dan dihentikan jabatannya oleh MPR (pasal 7A dan 7B UUD 1945).

Prinsip equality before the law (persamaan di muka hukum) harus ditegakkan. Jangan hanya orang kecil pencuri ayam saja yang dihajar polisi lantas dihukum, tapi Presiden yang seenakanya sendiri melanggar undang-undang, memperkaya diri sendiri atau pihak lain, dan merugikan negara haruslah juga

dihukum penjara. Dasar berpikirnya adalah: perbuatan melanggar hukum oleh presiden harus ditanggungnya sebagai pribadi sebab norma jabatan presiden (konstitusi dan undang-undang) tidak menghendaki atau melarang ia melanggar hukum. (bersambung)

Seleksi CPNS dan materialisme individual (6/selesai) Oleh Sarah Serena SH Advokat dan Konsultan Hukum Sedangkan bagi mereka yang tidak mampu, terpaksa harus membakar diri “di tengah terik matahari” hanya agar bisa bertahan hidup untuk hari ini dan esok lusa. Demikian pulanya halnya dengan agunan bank, pedagang kecil yang membutuhkan modal untuk dagangannya tidak bisa meminjam ke

bank karena persoalan persyaratan, sementara pegawai pemerintah begitu mudahnya meminjam ke bank hanya dengan meng-andalkan “surat pengang-katannya”. Kegilaan terhadap materialisme tanpa sadar justru memperbesar kemiskinan masyarakat Indonesia itu sendiri. Para pedagang dan

petani peggarap yang berharap nasib mereka akan berubah bila anaknya bersekolah tinggi, terpaksa gigit jari tatkala dibenturkan oleh fakta yang menuntut adanya modal dan koneksi untuk memperoleh “peker-jaan”, terutama “di peme-rintahan”. Hal ini menjadi faktor tingginya pengang-guran “intelektual”. Para sarjana pengangguran, yang tidak mempunyai “modal” atau “koneksi” untuk memperoleh pekerjaan yang sela-ma

ini mereka idamkan. Walaupun sebenarnya secara “kualitas ilmu” mereka lebih layak, namun karena “kuantitas materi” mereka nihil, akhirnya jadilah mereka “para pecundang intelektual”. Inikah gambaran pemuda Indonesia di masa depan. Pemuda yang hidup dalam dunia materialistis. Dimana segala sesuatunya diukur dengan “uang” termasuk “mencari pekerjaan”. Bila demikian, jangan lah kita heran bila negara kita akan kembali

terpuruk kehidupannya, karena mereka mereka yang ahli dalam bidangnya kalah dengan “uang”. Lambat laun, situasi ini akan mematikan semangat mereka yang kelas menengah kebawah untuk “perubahan nasib”. Sebab mereka tahu, bagi mereka meraih impian, sama saja dengan “menunggu durian jatuh”, hanya keajaiban yang bisa mewujdukan cita mereka. Laksana “si pungguk merindukan bulan”.(*)

Hatta tak pernah kembali sebagai Dwi Tunggal (11) Oleh: In Nugroho Budisantoso Mahasiswa Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara – Jakarta http://ylanggeng.multiply.com/

HUBUNGAN DWITUNGGAL SEMAKIN RENGGANG Masa-masa Dwitunggal sebagai simbol itu sering dilukiskan Hatta sebagai masa di mana dirinya dan

Soekarno mulai berselisih faham. Kondisi ini ada kaitannya dengan kedekatan baru Soekarno dengan PKI yang sangat memusuhi Hatta. Dikatakan oleh Hatta di kemudian hari bahwa “sejak kita meninggalkan UUD 1945

berganti dengan UUD 1950, arti dan kedudukan Dwitunggal mulai berubah dan makin berkurang. Hal itu digunakan sebaikbaiknya oleh PKI dalam taktik dan perjuangan politiknya, sehingga proses merosotnya daya ikat dan kegunaan Dwitunggal itu makin cepat dan bahkan antara kami berdua sering timbul berbagai salah

pengertian. Akibatnya tercermin pula dalam berbagai urusan kenegaraan yang kalau dulu diatasi dengan kewibawaan dan kenegarawanan yang terletak dalam lembaga Dwitunggal itu, lamalama menjadi masalahmasalah yang tidak teratasi, atau diatasi dengan cara-cara yang menimbulkan keretakan-keretakan

baru yang makin berlarutlarut.” Perselisihan faham antara Soekarno dan Hatta sebenarnya mulai bersemi sejak 1949 di mana di bawah Konstitusi RIS Hatta sebagai perdana menteri mempunyai kedudukan kepemimpinan yang lebih kuat dibandingkan Soekarno. (bersambung)

Jangan jadi tawanan masa lalu (5) Oleh Maria Hartiningsih & B. Josie H. Susilo Takenfrom: sastrapembebasan Seperti dikemukakan Agung Putri, ”Rekonsiliasi penuh dengan negosiasi politik. Pun pengakuan dan keadilan, seperti disyaratkan dalam keadaban dan public apology.”

KEADABAN PUBLIK Antitesis dari keadaban (civility), seperti dijelaskan Karlina, bukan militer, melainkan kekerasan yang menjadi penanda utama

ketakberadaban. Secara kultural, yang disebut ketakberadaban dalam konteks bernegara adalah ketiadaan polity atau ketatanegaraan. Tanpa polity, tanpa konstitusi, tanpa penegakan hukum, yang terbentuk adalah belantara tempat penyamun seenaknya membunuh dan

merampok. Padahal, komunitas politik terbentuk dari upaya manusia untuk hidup dalam keadaban publik, karena itu hakikat politik pada dasarnya adalah untuk kebaikan. Bicara tentang konstitusi bukan semata-mata berbicara tentang undangundang qua undang-

undang atau hukum qua hukum. ”Sama halnya dengan keadilan,” tutur Karlina. ”Bicara keadilan bukanlah semata-mata demi keadilan itu sendiri. Memang keadilan pada dirinya sendiri merupakan keutamaan. (bersambung)

SAYA cuma ingin mengulang lagi apa yang sudah pernah saya sampaikan di kolom ini beberapa waktu lalu, dan juga “mungkin” sudah pernah disinggung oleh pembaca yang lain, yaitu tentang transparansi yang juga hal ini sudah jadi semacam kampanye pemerintah, namun di tingkatan implementasi belum dikerjakan. Karena selama ini sangat sulit bagi masyarakat untuk mengakses informasi-informasi yang mereka butuhkan. Padahal setahu saya ada hak publik atas informasi yang secara konsitusional telah mendapatkan pengakuan dalam Pasal 28 F Amandemen Kedua UUD 1945, serta pasal 20 dan 21 Ketetapan (TAP) MPR Nomor XVII/MPR/1998. Sebelumnya juga, beberapa undang-undang sektoral juga mengakui hak publik atas informasi. Semuanya kalau tidak salah ada 17 undang-undang sektoral yang telah menegaskan hak publik atas informasi. Juga sudah ada pengakuan normatif tentang perlunya perlindungan hak tersebut juga terdapat dalam UndangUndang Nomor 25 Tahun 1999 tentang Program Pembangunan Nasional (Propenas).. UndangUndang Propenas merupakan pedoman penyelenggara negara dalam melaksanakan pembangunan lima tahun. Undang-undang ini secara eksplisit memberikan mandat kepada pemerintah dan DPR untuk menyusun undang-undang tentang Kebebasan dan Transparansi Informasi. Ini menjadi penting, karena pembahasan tentang otonomisasi dan pemerintahan desa menyangkut persoalan yang sudah sering terjadi di desa-desa, masih jadi persoalan karena tidak adanya informasi yang transparan dari pemerintah. Dan persoalan ini juga jadi di banyak tempat, apalagi di kampung-kampung yang oleh pemerintah menganggap bahwa masyarakat adalah manusia-manusia yang tak mengerti apa-apa. Kiranya transparansi itu bukan cuma khotbah para elite, tapi boleh jadi implementasi yang dapat dijadikan acuan bagi semua program dan proyek pemerintah dan lembaga-lembaga yang datang ke basis implementasi. V.J.E Minahasa

KOMISARIS UTAMA: Ina Eryana. KOMISARIS: Christianus H. DIREKTUR UTAMA: Meilany Mongilala. DIREKTUR: Hendra Zoenardjy. WAKIL DIREKTUR: Michael Towoliu. PEMIMPIN REDAKSI: Hendra Zoenardjy. WAKIL PEMIMPIN REDAKSI: Donny Wungow. REDAKTUR PELAKSANA: Glenly Bagawie. KOORDINATOR LIPUTAN: MUSYAWARAH REDAKSI: Hendra Zoenardjy, Michael Towoliu, Ronald Rompas, Donny Wungow, Glenly Bagawie. REDAKTUR: Glenly Bagawie, Tonny Mait, Finda Muhtar. REPORTER: Deddy Wakkary, Hanny Rais, Robby Liando. BIRO-BIRO: Glenly Bagawie (TOMOHON), Rommy Kaunang (MINAHASA), Rusdianto Rantesalu (MINUT), Servi Maradia (MINSEL), Stenly Lumempouw (MITRA), Wolter Pangalila (BITUNG), Sam Daleda (SANGIHE-TALAUD), Stenly Gaghunting (SITARO), Verdynan Manoppo (KOTAMOBAGU-BOLMONG), Faruk Langaru (BOLTIM-BOLSEL), Kurniawan Golonda (BOLMUT). KONTRIBUTOR: Syaiful W Harahap (KHUSUS KESEHATAN). FOTOGRAFER: Bobby Rambing, KOORDINATOR ARTISTIK: Fadjrin Haryanto. STAF ARTISTIK: Richard Tamara, Vecky Sentinuwo, Bobby Rambing, Alphen Mamentu. SEKRETARIS REDAKSI: Angelia Natasia Herline. MANAGER IKLAN: Herry Bagau, KOORDINATOR IKLAN: Stembri F Legi. STAF IKLAN: Denny Moningka, Hervy Sumarandak, Malik Thaib, Romel Najoan,Denny Sumolang, Didik Agusprianto. ADMINISTRASI IKLAN: Nancy Bertha. MANAGER PEMASARAN: Noldy Poluan. STAF PEMASARAN: Meisisco Gaghana. DISTRIBUSI: Jendra (Minahasa, Tondano, Tomohon), Sterfi Lumangkun (Bitung), Alfrits Samolah (Minahasa), Marchel Wowor, Denny Poluan, Steven Manengkey (Manado). PACKING: Samiun Hulantu. KOLEKTOR PEMASARAN: Reinold Welong, ADMINISTRASI: Lisa Wuisan. STAF UMUM: Deydi Mokoginta. SEKRETARIS/BENDAHARA PERUSAHAAN: Nancy Bertha. PENERBIT : PT. Sulut Lestari Press, PERCETAKAN: PT. Manado Media Grafika (Isi di luar tanggung jawab percetakan) HARGA Langganan: Rp. 45.000,-/bulan (luar kota tambah ongkos kirim) TARIF Iklan: Rp. 6000/mm kolom (BW), Rp.12000/mm Kolom (FC), ALAMAT: Mega Smart VIII No.7 Kawasan Mega Mas Boulevard Manado, Telp (0431) 841060, Fax: (0431) 841071 PERCETAKAN: Jl. AA Maramis, Kairagi, Manado. Telp (0431) 812777


SENIN 3 DESEMBER 2012

HOT NEWS

Alexa Key kaget dilamar pengusaha TAK bisa dipungkiti kalau begitu banyak pria yang jatuh hati terhadap wajah cantik Alexa Key. Bahkan, seorang pengusaha nekat pergi ke Bali hanya untuk melamar pelantun Aku Kangen Aku Rindu tersebut. Namun, lamaran itu ditolak lantaran Alexa masih berusia 17 tahun saat itu. “Saya dan ibu saya kaget. Dia datang ke Bali hanya untuk melamar saya saat saya usai mengisi acara,” ujar Alexa kepada VIVAlife. Menurut Alexa, sang ibunda lah yang menolak lamaran tersebut. Alasannya, Alexa belum cukup umur dan masih harus sekolah. Meski demikian, pengusaha tersebut bersikukuh ingin menikahi Alexa saat usianya sudah menginjak kepala dua nanti. “Tapi, ibu saya tetap menolaknya,” ucap penyanyi kelahiran Denpasar ini. Alexa mengaku masih berteman baik dengan pengusaha tersebut hingga saat ini. Ia pun tak memungkiri seandainya suatu saat berjodoh dengan pria itu. “Kalau memang jodoh, nggak ke mana kok,” katanya.(vvnc)

Lindsay Lohan miras sudah hal yang biasa URUSAN mabuk, sudah menjadi hal yang biasa bagi Lindsay Lohan. Pasalnya, penyanyi cantik ini untuk Minuman Keras (Miras), sudah masuk dalam taraf mengkhawatirkan. Kabarnya, aktris 26 tahun ini biasa menghabiskan dua liter vodka setiap hari. Masa sih? Seperti dilaporkan Daily Mail, Lindsay mengalami depresi berat saat ini. Akibatnya, dia terus-menerus mengonsumsi minuman keras selama dua bulan terakhir. Salah satu sumber mengungkapkan pada TMZ bahwa Lindsay mengalami masalah keuangan yang sulit diselesaikan. Selain itu, dia juga dibuat pusing oleh berbagai kasus hukum yang dihadapinya. Puncaknya, dia pun terlibat perkelahian pada dengan Tiffany Mitchell pada Kamis (29/11) lalu. Dia diduga mabuk berat karena minuman keras yang dikonsumsinya tanpa henti sehari sebelumnya. Perkelahian di klub malam Avenue diduga terjadi karena kata kasar Lindsay yang menyebut korban ‘wanita gypsy’. Gara-gara perkelahian itu, Lindsay sempat ditahan selama kurang lebih tujuh jam.(kplc)

Kim Kardashian AKTRIS bertubuh aduhai, Kim Kardashian, kembali menuai kecaman dari warga Bahrain. Situasi ini bahkan diiringi dengan aksi protes dan demo. Padahal, kedatangan pacar Kanye West itu

untuk meresmikan pembukaan gerai Million of Milshake. Sebelumnya, kedatangan Kim ke wilayah Timur Tengah memang telah menuai kontroversi. Anggota parlemen menolak

kedatangannya karena dianggap sebagai wanita dengan reputasi terburuk, seperti yang dilansir Al-arabiya. Larangan tersebut berhasil digagalkan karena adanya dukungan dari para fans

Kim. Aksi demo memanas saat pembukaan gerai di Bahrain. Para pengunjuk rasa berteriak “Alllah Maha Besar” untuk menolak kedatangan Kim di Riffa. Namun, aksi ini

LEONARDO DICAPRIO

Kim juga menuliskan “Bahrain adalah tempat tercantik di bumi”. Kalimat itu pun langsung di retweet oleh Menteri Luar Negeri, seperti yang dilansir The H o l l y w o o d Gossip.(vvnc)

JESSICA BIEL

Rp2,7 M buat pesta HUT ke-38 AKTOR Leonardo DiCaprio menghabiskan lebih dari Rp2,7 miliar untuk pesta sampanye, saat merayakan HUT 38. Wow! Mengutip femalefirst, Minggu (2/12), aktor Wolf Of Wall Street merayakan HUT 38 di The Darby, New York, AS. Ia menghabiskan lebih dari Rp2,7 miliar untuk membayar sampanye, yang disajikan untuk tamu undangan. Sumber kepada majalah

berhasil ditenangkan oleh petugas keamanan dengan semproton gas air mata. Saat itu, Kim datang terlambat sehingga tidak melihat aksi tersebut. Sebelum aksi tersebut, di jejaring sosialnya,

In Touch Weekly mengatakan, “Ia menghabiskan lebih dari Rp2,7 miliar untuk Armand de Brignac. Lebih dari 18 minuman yang dihabiskan.” Pesta mahal tersebut dihadiri para bintang Hollywood ternama. Sebut saja, Beyonce Knowles dan suaminya Jay-Z, Robert De Niro dan Cameron Diaz, Mark Ruffalo, Emma Watson, Chris Rock dan Miranda Kerr. Namun tak hanya pesta minuman, Leonado juga menggalang dana bagi Palang Merah. Tujuannya membantu korban Badai Sandy. Total terkumpul lebih dari Rp450 juta untuk Palang Merah Amerika, dan sisa sumbangan lainnya untuk badan amalnya, Leonardo D i C a p r i o Foundation.(inic)

Bahagia jadi istri Justin Timberlake

AKTRIS cantik Jessica Biel mengaku sangat senang telah menikah. Ia merasakan kebahagiaan menjadi istri Justin Timberlake. Mengutip showbizspy, Jessica yang menikah dengan Justin pada 19 Oktober 2012 ini mengatakan, ia dan suaminya bahagia setelah menikah.

“Itu terasa luar biasa. Rasanya seperti Anda memiliki mitra yang akan selalu berbagi dengan Anda, menerangi dan mewarnai hidup Anda,” katanya. “Sesuatu yang sulit digambarkan dan diungkapkan dengan k a t a - k a t a , ” imbuhnya.(ini)


SENIN 3 DESEMBER 2012

Awal tahun, Rossi & Lorenzo ke Indonesia DUA pembalap MotoGP, Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi akan menyambangi Indonesia. Kedua pembalap asal tim Yamaha tersebut dijadwalkan ke Indonesia pada bulan Januari, tahun depan. “Rencananya pada bulan depan Rossi dan Lorenzo akan ke Indonesia untuk

jumpa fans,” ungkap General Manager Promotion and Communication PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Eko Prabowo, kepada wartawan. Musim balapan MotoGP 2013-2014 sendiri memang belum digulirkan, oleh karena itu Yamaha In-

TENIS

Sharapova & Ivanovic tumbang di Milan ANA Ivanovic dan Maria Sharapova sukses meraih hasil kemenangan saat menghadapi Roberta Vinci dan Sara Errani dalam sebuah turnamen persahabatan, akhir pekan ini. Akan tetapi Ivanovic dan Sharapova secara mengejutkan harus takluk dari dua petenis asal Italia itu di nomor ganda. Pada pertandingan yang dihelat di kota Milan itu, Ivanovic memperlihatkan penampilan memukau. Petenis cantik yang menumbangkan Vinci pada Agustus lalu melalui double bagel 6-0, 6-0 itu memukul bola di antara dua kakinya sembari membelakangi net. “Ini sangat menyenangkan. Saya tidak banyak bermain di turnamen eksebisi seperti ini, dan ini membuat perubahan besar untuk keseriusan turnamen. Saya sangat menikmatinya,” kata Ivanovic. Kemudian giliran Sharapova yang membawa tim Rusia unggul 2-0 dalam pertandingan lainnya. Sharapova meraih kemenangan 6-2 atas Errani. Petenis nomor dua Rusia itu memecah kesunyian dan membuat para penonton yang hadir terus berteriak ‘Come on Sara’. “Jelas tujuan utama adalah untuk mendapatkan posisi teratas, dan itu yang selalu diinginkan setiap orang dan mempertahankannya. Ini (kemenangan) merupakan satu cara untuk meraih peringkat pertama,” kata Sharapova. Dipermalukan di sektor tunggal, Vinci dan Errani yang merupakan peringkat atas di sektor ganda membalas di sektor ganda dengan meraih kemenangan 6-4 dan mengubah papan skor menjadi 2-1.(okez)

Barca ... dari Halaman 16 Tendangan keras tak terhenti tersebut menutup babak pertama dengan keunggulan tiga gol tanpa balas oleh tuan rumah Barcelona atas Los Leones. Di babak kedua Barca belum mengurangi intensitas serangan ke pertahanan tim tamu. Hingga pada menit ke-57 mereka berhasil memperbesar keunggulan menjadi 4-0 melalui gol Fabregas. Penetrasi Andres Iniesta di depan kotak penalti membuat lini belakang Bilbao tidak memperhatikan posisi Fabregas yang tak terkawal. Iniesta kemudian mengirim bola kepada Fabregas, yang dengan tenang melepas tembakan dari jarak dekat. Delapan menit kemudian Bilbao membalas. Ibai Gomez yang menerima umpan dari Ander Iturraspe melepas tembakan keras kaki kiri dari dalam kotak penalti, yang gagal dihentikan Victor Valdes. Skor 4-1 masih untuk tuan rumah Barcelona. Namun Messi kembali membuat mental Bilbao runtuh, ketika ia mencetak gol keduanya di pertandingan tersebut. Lima menit usai gol Bilbao, La Pulga mendapat umpan dari Pedro, dan melesakkan bola ke pojok kanan atas gawang tim tamu. Barca lima, Bilbao satu. Hingga peluit panjang berbunyi, baik Bilbao maupun Barca tidak berhasil menambah perolehan gol. Tiga poin tersebut mengukuhkan Barca di peringkat satu klasemen sementara La Liga dengan poin 40.(blnt)

Hamil ... dari Halaman 16 Senang sekali bertemu dengan Anda. Saya harap kalian suka koleksi-koleksi terbaru ini,” tutur Coleen. Dalam acara tersebut, Coleen juga meladeni fans yang meminta tanda tangan dan berfoto bersama. Sejumlah penggemar sangat antusias merespons koleksi terbaru wanita 26 tahun ini lewat jejaring sosial Twitter.(incm)

donesia berniat untuk mendatangkan keduanya. Untuk Lorenzo sendiri sebelumnya telah ke Indonesia usai memenangi gelar juara dunia musim ini, beberapa bulan lalu. Yamaha sendiri memang tak menampik pengaruh kedua jawara MotoGP tersebut terhadap penjualan di tanah air. Terlebih, dengan kembalinya Rossi sang jawara dunia MotoGP tujuh kali ke Yamaha usai membela Ducati selama dua musim. “Bohong bila prestasi juara dunia MotoGP tidak

akan berpengaruh pada penjualan sepeda motor di Tanah Air. Image MotoGP masih sangat penting untuk marketing. Kembalinya Rossi sendiri memang ia cinta dengan Yamaha,” ujar Eko Prabowo. Belum dijelaskan kegiatan apa saja yang bakal dilakukan kedua pembalap tersebut selama di Indonesia. “Yang jelas tagline Semakin Di Depan masih akan menempel di Yamaha M1 pada MotoGP musim 2013,” pungkasnya.(okez)

Dua pembalap MotoGP, Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi akan menyambangi Indonesia.

MOTOGP

Ducati fokus sasis dan swingarm

PEMBALAP Ducati Nicky Hayden melalukan tes terakhir untuk mengumpulkan data sebanyak mungkin menghadapi musim 2013. Kali ini Ducati terpaksa hanya mengandalkan Hayden untuk mencari bahan masukan pengembangan Desmosedici 2013. Pasalnya, rekan satu timnya, Andrea Dovizioso, mengalami cedera leher. “Banyak hal yang tidak berjalan secara lancar, tetapi tes harus tetap berjalan untuk mengubah menjadi sesuai rencana,”ujar Hayden, seperti dilansir Crash.net. Dalam dua hari pertama dalam tes ini, Hayden mengawali tes dalam cuaca yang cukup cerah meski dingin. Setelah pada Rabu

menjalani program tes secara penuh, pada Kamis, Hayden mengukir catatan terbaiknya, walalu insiden kecil sempat mengganggu. Di hari terakhir, Hayden harus menghadapi angin dan hujan, namun dia tetap merampungkan tes untuk mencari perbandingan yang tepat antara penggunaan ban keras dan lunak. Secara keseluruhan Hayden mencatat waktu terbaiknya 1menit 40.099 detik, lebih lambat dari catatan waktu yang ditorehkannya pada catatan resmi pada 2010 yaitu 1 menit 39.731 detik. Catatan itu membuatnya hanya kalah dari catatan the best WSBK lap of the week dan hampir sedetik lebih cepat dari catatan waktu pembalap Pramac Ducati Andrea Iannone.

“Beberapa hal tidak berjalan mulus sesuai harapan, tapi tes ini cukup berguna. Di hari pertama, kami harus berjuang untuk meningkatkan kecepatan, tapi kami mendapatkan sesuatu pada tes kemarin. Kami bisa mengevaluasi frame baru dan bagian swingarm, dan sejumlah kecil settingan baru,” kata Hayden. Pada tes Jumat, cuaca di Jerez juga tidak mendukung.Sebab itu dia berharap cuaca cukup cerah hari ini supaya bisa melahap trek dan menguji sejumlah settingan untuk meningkatkan kecepatan. Dan yang tak kalah penting membawa data-data penting untuk pengembangan tim. “Terima kasih untuk semuanya yang bekerja keras sepanjang tahun ini. Sekarang kita mempersiapkan untuk tes di Sepang pada Februari nanti,” ujarnya. Tes Ducati kali ini memang difokuskan untuk menguji sasis dan swingarm yang akan digunakan pada GP13. Tes ini merupakan lanjutan tes sebelumnya yang dilakukan di Valencia. “Sekarang kami tinggal mengerjakannya di pabrik sepanjang musim dingin untuk memberikan paket yang kompetitif kepada pembalap kami di tes Februari di Sepang,” ujar manajer tim Vittoriano Guareschi.(okez)

FORMULA 1

Webber tolak jadi pembalap kedua

PEMBALAP Red Bull Mark Webber harus rela melihat rekan setimnya Sebastian Vettel meraih gelar juara dunia yang ketiga secara berturutturut. Namun, Webber enggan menganggap dirinya sebagai pembalap kedua di Red Bull. Musim ini pembalap asal Australia tersebut hanya menempati peringkat keenam. Webber masih akan jadi rekan setim Vettel musim depan. Webber menegaskan dia bukanlah pembalap pendukung Vettel.

Apalagi Red Bull tidak pernah menerapkan team order layaknya yang dilakukan Ferrari terhadap Felipe Massa. Meski demikian, Webber mengakui superioritas rekannya asal Jerman tersebut. Untuk bisa menyaingi Vettel, Webber sadar harus lebih konsisten. “Dengan performa Vettel yang sekarang, jelas dia selangkah di depan yang lain, bukan hanya di tim kami. Dengan tiga titel juara dunia secara beruntun, maka semua pembalap harus mengejar

dan mengalahkannya,” kata Webber seperti dikutip dari Reuters. “Saya tidak pergi membalap dengan pikiran bahwa saya harus memainkan peran tertentu. Saya membalap untuk diri saya sendiri, mendapat hasil sebaik mungkin dan untuk melakukannya, saya harus menjadi bagian dari tim,” ujar Webber. “Jadi, tidak, saya sama sekali tidak membalap dengan pikiran sebagai pembalap pendukung,” ujar pria berusia 36 tahun itu.(okez)

Indonesia Tersingkir dari Piala AFF 2012 PUPUS sudah impian Indonesia menjuarai Piala AFF 2012. Skuad “Garuda” gagal melangkah ke babak semifinal setelah menelan kekalahan 0-2 dari Malaysia pada matchday ketiga babak penyisihan Grup B di Stadion Bukit Jalil, Sabtu (1/12). Ini merupakan kali kedua Indonesia gagal melangkah ke semifinal sejak Piala AFF digelar 1996. Sebelumnya, Indonesia pernah bernasib serupa pada PialaAFF 2007. Adapun kemenangan membuat Malaysia lolos ke babak semifinal sebagai runnerup bersama juara Grup B, Singapura. “The Lions” memastikan lolos setelah

menaklukkan Laos dengan skor 4-3. Hanya membutuhkan hasil seri pada pertandingan ini, Pelatih Nilmaizar menghadirkan kejutan dari formasi timnya. Nil memainkan Samsul Arif untuk pertama kalinya. Bomber Persibo Bojonegoro tersebut berduet dengan Irfan Bachdim. Perubahan juga terjadi di lini belakang. Nil menggeser Raphael Maitimo sebagai bek tengah untuk menggantikan posisi Wahyu yang harus absen karena akumulasi kartu kuning. Hadirnya Samsul membuat lini depan skuad “Garuda” semakin tajam. Laga baru dua menit, Vendry Mofu nyaris mencetak gol dengan melepaskan tembakan keras

SUPORTER Timnas Indonesia terdiam saat menyaksikan tim kebanggaan mereka dikalahkan Timnas Malaysia dalam laga penyisihan Piala AFF 2012.

dari luar kotak penalti. Sayang, tembakan gelandang Semen Padang tersebut masih bisa diamankan oleh kiper Malaysia, Khairul Fahmi Che Mat. Tak berselang lama, giliran Samsul yang mengancam

gawang Malaysia. Sial, tembakannya masih gagal mengenai sasaran. Indonesia memiliki peluang cukup emas pada menit ke-17. Vendry memberikan umpan terobosan yang berhasil

dikuasai Irfan. Begitu menguasai bola, Irfan melepaskan tembakan ke sisi kanan gawang, tetapi masih diblok dengan baik oleh Fahrizal. Malaysia bukan tanpa ancaman. Pada menit ke-22 sempat terjadi kemelut di lini pertahanan Indonesia, tetapi masih bisa diantisipasi dengan baik oleh barisan pertahanan Indonesia. Malaysia pun berhasil unggul terlebih dulu pada menit ke-26. Umpan silang Mahali Jasuli berhasil dikonversi Mohd Azamuddin Md Akil menjadi gol. Berselang tiga menit kemudian, gawang Wahyu Tri Nugroho kembali kebobolan oleh tembakan keras yang dilepaskan Mahali Jasuli. Ter-

tinggal 0-2, Nil langsung memainkan Andik. Beberapa kali aksi dari gelandang lincah Persebaya Surabaya ini merepotkan pertahanan Malaysia. Sayang, usaha Indonesia memperkecil ketertinggalan tak membuahkan hasil hingga turun minum. Selepas jeda, Indonesia kembali mengambil inisiatif serangan. Nilmaizar pun kembali melakukan perubahan dengan memasukkanTonny Cussel untuk menggantikan Okto pada menit ke-57 serta memainkan Jhonny van Beukering pada menit ke-63. Sayang, segala upaya Irfan Bachdim dan kawan-kawan tak membuahkan hasil, dan Indonesia dipastikan takluk 0-2.(komc)


SENIN 3 DESEMBER 2012 NOMOR 02147 TAHUN VII

TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,Luar Kota + Ongkos Kirim

Telp: (0431) 841071, Fax: (0431) 841060 www.swarakita-manado.com

SPORTAINMENT

Barca makin kokoh

COLEEN ROONEY

Hamil Muda

MESKI saat ini sedang hamil muda, istri Wayne Rooney, Coleen Rooney, tak mengurangi kesibukannya. Sebagaimana dilansir Daily Mail, Coleen baru saja merilis rancangan terbarunya berupa sprei di Trafford Centre, Manchester, Kamis 29 November 2012. Ibu dari Kai itu terlihat anggun berbalut gaun biru selutut dengan ornamen brokat hitam di bagian atas dan lengan. Kecantikan Coleen tetap terpancar meski memoles wajahnya dengan sapuan make-up sederhana. Wanita yang sedang hamil 3 bulan ini juga hanya menggunakan aksesoris berupa anting kecil. Ia pun menata rapi rambut panjangnya dengan diikat. “Terima kasih untuk semuanya yang sudah datang melihat saya di acara peluncuran sprei BHS di Trafford Centre, hari ini. Baca: Hamil ( Halaman 15 )

SUMBANGAN dua gol Lionel Messi terus perkokoh Barcelona di puncak klasemen La Liga sekaligus membuat dirinya kian dekati rekor gol Gerd Muller.

BARCELONA FC mempertegas posisi mereka di puncak klasemen La Liga, usai berhasil melumat Athletic Bilbao dengan skor 5-1 di Camp Nou, (2/12). Dua gol Lionel Messi ditambah tiga gol dari Gerard Pique, Adriano dan Cesc Fabregas hanya mampu dibalas dengan sebiji gol Bilbao yang

dicetak oleh Ibai Gomez. Raihan tersebut membuat La Pulga kian dekati rekor gol Gerd Muller. Barca mengawali laga di depan pendukungnya dengan kepercayaan diri tinggi. Pasalnya sang rival terdekat, Atletico Madrid masih akan menghadapi derby berat kontra Real Madrid di pertandingan selanjutnya.

Di awal babak pertama Blaugrana tampil tak seagresif biasanya. Tidak banyak peluang yang dihasilkan skuad besutan Tito Vilanova. Mereka masih bersabar menanti celah di pertahanan Bilbao. Di pertengahan babak pertama, tepatnya pada menit ke-22 tuan rumah

berhasil memecah kebuntuan. Pique yang berdiri bebas sukses memanfaatkan bola rebound hasil kemelut di mulut gawang Gorka Iraizoz dan membawa Barca unggul 1-0. Barca tidak butuh waktu lama untuk menggandakan skor menjadi 2-0. Di menit ke-25, Messi yang menda-

pat umpan dari Xavi mengecoh lini belakang Bilbao dan menyontek bola melewati kiper Iraizoz. Sempat dihalau defender Bilbao, namun bola tetap masuk ke gawang tim tamu. Unggul dua gol tidak membuat Barca mengendurkan serangan. Setidaknya dua peluang Fabregas dan Messi masih mampu

membuat Bilbao kerepotan mengamankan gawangnya. Di penghujung babak pertama Barca menambah keunggulan menjadi 3-0, melalui gol Adriano. Kombinasi apik dari lini tengah diakhiri umpan terobosan Fabregas kepada Adriano yang melakukan overlap ke kotak penalti. Baca: Barca ( Halaman 15 )


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.