Surya Edisi 23 Januari 2011

Page 1

Udang Mabuk NO. 163 TAHUN XXV TERBIT 20 HALAMAN LANGGANAN/PENGADUAN: (031) 8479555

Rp 1.000

ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL. RAYA RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA 60293 TELEPON (031) 8419000 www.surya.co.id

23 JANUARI 2011

Hari Raya Imlek identik dengan jamuan makan bersama anggota keluarga, kerabat, atau relasi. Tak heran, beragam menu spesial bakal menghiasi meja makan untuk memeriahkan saat istimewa tersebut. —baca halaman...13

Pembunuh 2 Mahasiswa Tewas di Penjara ► Benturkan Kepala di Lantai

► Setelah Divonis Seumur Hidup

sidoarjo - surya Kisah hidup Dimas Nusantoro, 30, terdakwa kasus pembunuhan dua mahasiswa UPN ‘Veteran’ Surabaya, Rizal Abdul Syukur Latief dan Fahmi Abdul Syukur Latief, berakhir tragis. surya/ahmad zaimul haq

Dimas yang dua hari sebelumnya divonis hukuman seumur hidup oleh majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya ini, ditemukan tak bernyawa di Blok E (Poliklinik), Rutan Medaeng, Sabtu (22/1) sekitar pukul 11.50 WIB. Diduga, penyebab kematiannya adalah bunuh diri dengan mem22 JANUARI 2010 :

TRAGEDI KEMATIAN

DILAMAR JADI

ISTRI KEDUA TEWAS DI RUTAN - Jenazah Dimas Nusantoro saat dibawa keluar dari Rutan Medaeng, Sabtu (22/1). Foto kiri: Dimas semasa jalani sidang, Kamis (20/1).

LOKASI KORBAN

Maudy Koesnaedi JADI BERITA

� Pukul 09.00 – 10.00 WIB : Dibezuk keluarganya di ruang bezuk. � Pukul 10.00 WIB : Dimas makan, tapi beberapakali muntah.

DIMAS NUSANTORO

benturkan kepalanya di lantai. Dimas ditemukan pertama kali oleh dua tahanan pendamping (tamping) dalam kondisi telungkup dengan luka cukup dalam, di dahi sebelah kiri selebar 3 cm. “Saat itu dia masih hidup, tapi cukup banyak darah yang tercecer di lantai akibat lukanya itu,” terang Suwanto, Kasi Pelayanan Tahanan Rutan Medaeng. Dua tamping ini lalu berusaha mengangkat Dimas dengan mendudukkannya di tempat tidur. Namun karena saat itu kondisinya cukup lemah. ■ KE HALAMAN 11 � Pukul 11.30 WIB : Ditemukan sekarat di selnya oleh dua tahanan pendamping (tamping) dengan kondisi dahinya luka dan berdarah.

TKP : BLOK E (POLIKLINIK)

� Pukul 11.50 WIB : Dipastikan meninggal dunia.

JAKARTA - Surya Maksud hati ingin magang menjadi asisten produser, artis Maudy Koesnaedi malah dilamar menjadi istri kedua Bung Karno. Awalnya, Maudy menawarkan diri untuk magang pada sutradara Benny Setiawan. Pemeran Zaenab dalam 'Si Doel Anak Sekolahan' itu memang punya keinginan mempelajari dunia di balik layar lebih serius setelah dia memproduseri teater. "Awalnya hanya ingin belajar, jadi saya survei ke Bandung dan mengumpulkan beberapa catatan tentang Ibu Inggit (istri Bung Karno)," kata Maudy di Jakarta seperti dikutip vivanews.com, Sabtu (22/1). Tak tahunya, Benny Setiawan dan Mizan Production yang sedang memproduksi film 'Ibu Inggit' malah menawarkan peran itu kepada Maudy. Pertimbangannya, karena Maudy sudah ■ KE HALAMAN 11

kapanlagi

Dua Anak Dititipkan, Sweeping Suporter Telan Korban, 1 Tewas 1 Kritis Korban Mata Copot Trauma SURABAYA - Surya Dian Kristiana, 29, warga Jl Manukan Lor Gang VIII Surabaya masih dirawat di RSU Dr Soetomo. Ibu dua anak ini sering histeris akibat penyiksaan yang dilakukan suaminya, Bobby Rulian Iskandar (37), hingga bola matanya sebelah kiri sampai copot. “Dia masih sering histeris dan trauma. Kadang saat tidur dia

terbangun separti kaget. Namun kondisi kesehatannya sudah mulai membaik,” kata Doni Kristiwan, kakak Dian, ditemui di ruang perawatan, Sabtu (22/1). Hingga kemarin, dokter jaga melarang siapapun menemani Dian, kecuali keluarga dekat. Surya yang ingin melihat kondisi terakhir Dian, juga dilarang. ■ KE HALAMAN 11

QR CODE 110123

LAMONGAN - Surya Keberangkatan suporter Persebaya 1927 ke Tangerang, Sabtu (22/1), untuk menyaksikan kesebelasannya dalam pertandingan Liga Primer Indonesia (LPI) melawan Tangerang Wolves FC, diwarnai jatuhnya korban jiwa. Ketika rombongan suporter bonek menumpang KA Kertajaya, terjadi peristiwa penganiayaan terhadap dua suporter LA

Mania yang diduga dilakukan oknum suporter bonek, Sabtu (22/1) petang. Dua suporter LA Mania yang menjadi korban adalah Gilang (24), asal Perumda Deket, dan Teguh Karimbo (29), warga Dapur Lor, Kelurahan Sidokumpul, Lamongan. Gilang tewas dan mayatnya ditemukan di depan lokasi pabrik pengelintingan ■ KE HALAMAN 11

Tiket Rp 1 Juta, Antre Sampai Pingsan DEMI JUSTIN Warga berdesakan untuk membeli tiket konser Justin Bieber di Plaza EX Jakarta, Sabtu (22/1). Konser Justin Bieber, penyanyi muda pelantun Baby akan diadakan, 23 April 2011 di Sentul International Convention Center (SICC), Bogor.

Anugerah E-Mail dari Amerika JANET E STEELE, jsteele@gwu.edu

Hai, Dari semua kosa kata bahasa Indonesia yang saya pelajari, kata favorit saya adalah ‘anugerah’. Pertama saya dengar dan bertanya tentang kata itu, ada teman yang menerjemahkan anugerah sebagai “a beautiful gift from God”.

D

alam hidup saya ada banyak anugerah, mulai dengan ayah dan ibu yang sangat penuh kasih. Ketika saya dengar tentang orang yang punya hubungan yang sulit bersama orang tua mereka, saya merasa sedih. Walaupun ayah dan ibu berasal dari angkatan yang tidak “berteman” dengan anak-anaknya seperti saat ini, saya selalu bisa berbicara bersama mereka mengenai apa saja. Ayah dan ibu sudah meninggal dunia, tetapi saya berpikir mengenai mereka setiap hari. Saya juga bisa menduga reaksi mereka terhadap ■ KE HALAMAN 11

antara/yudhi mahatma

► Remaja sampai Ibu-ibu Berebut Tiket Justin Bieber jakarta - Surya Kalau ada pertanyaan, mana yang lebih penting, antara ujian sekolah atau nonton konser Justin Bieber? Barangkali jawaban dari Anda para orangtua bisa ditebak. Tapi bagaimana kalau pertanyaan itu dilemparkan kepada putra putri Anda, mungkin bisa beragam ja-

wabannya. Inilah fenomena sosial yang tampak di depan kita. Pesona vokalis belia Justin Bieber begitu kuat dirasakan remaja putri di Indonesia. Belum datang saja, ia sudah membuat heboh penyuka musiknya yang rela membolos sekolah demi mendapatkan tiket konser pelantun

"Baby" itu. Prili, remaja 14 tahun ini, misalnya. Ia mengaku sudah mulai antre sejak pukul 08.00 WIB, Sabtu (22/1), atau satu jam sebelum loket dibuka di EX Plaza, Thamrin, Jakarta Pusat. Bersama beberapa

Hukumnya Haram Kehilangan Poin ► Madrid Ambisi Jaga Rekor madrid - Surya Berstatus sebagai tim pengejar Barcelona di puncak klasemen, Real Madrid seharusnya terus berlari kencang jika tidak ingin ketinggalan. Tetapi, syarat penting itu dilupakan Madrid di pekan lalu saat hanya bermain 1-1 dengan tim juru kunci, Almeria. Imbasnya, Madrid yang ada di posisi dua dengan 48 poin, kini tertinggal empat poin dari Barcelona. Karenanya, menghadapi Real Mallorca di Santiago Bernabeu pada pekan ke-19 Primera Spanyol, Senin (24/1) dini hari waktu Indonesia, Madrid dilarang kehilangan poin. Los Blancos—julukan Madrid, harus mengawali putaran dua dengan laju kencang. “Saya tahu kami kini tertinggal empat poin dan situasinya kini menjadi lebih sulit. Tetapi, masih ada banyak waktu untuk mengejar Barcelona,” tegas Jose Mourinho, pelatih Madrid. “Hasil imbang melawan Almeria memang mengecewakan. Tetapi kami belum kehilangan harapan,” sambung Kaka, gelandang Madrid. Di atas kertas, dengan rekor sempurna di kandang, 90-0, Mallorca yang kini ada di posisi sembilan, seharusnya bukanlah klub yang bisa mendatangkan masalah bagi ■ KE HALAMAN 11

■ KE HALAMAN 11

Cristiano Ronaldo justjared.buzznet.com


2 Nasional-Internasional Paloh Deklarasikan Nasdem NTB MATARAM - SURYA Ketua Umum Pengurus Pusat Nasional Demokrasi (Nasdem) Surya Paloh mendeklarasikan Dewan Pertimbangan Wilayah, Dewan Pakar Wilayah dan Pengurus Wilayah Nasdem Nusa Tenggara Barat (NTB), di Mataram, Sabtu (22/1). Kepengurusan Nasdem NTB terdiri, mantan Gubernur NTB Lalu Azhar selaku Ketua Dewan Pertimbangan Wilayah dan Aguspian Wahab (mantan Rektor Universitas Muhammadiyah Mataram dua periode) sebagai sekretaris, yang dibantu belasan orang anggota. Dalam kesempatan itu, Surya Paloh mengajak seluruh elemen masyarakat untuk mengadakan gerakan perubahan menuju Indonesia yang lebih maju. Dia menekankan pentingnya nilai-nilai kejujuran karena sifat-sifat kebohongan akan membuat bangsa ini semakin melemah. "Manusia Indonesia harus berani berkata yang salah itu salah dan benar itu benar. Nasional Demokrat merupakan organisasi massa yang menjunjung tinggi semangat persatuan dan kesatuan," ujarnya bersemangat. ■ ant

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Keluhan Presiden SBY Wajar

►DPR Evaluasi Gaji Presiden antara/ahmad subaidi

NASDEM NTB - Ketua Umum Nasional Demokrat (Nasdem), Surya Paloh (4-kanan) didampingi Ketua Dewan Pertimbangan Nasional Demokrat, Sri Sultan Hamengku Buwono X (2-kiri) dan sejumlah pengurus mengangkat tangan bersama saat Deklarasi Nasional Demokrat NTB di Mataram, NTB, Sabtu (22/1).

lintas nusantara Gempa Beruntun Guncang Aceh BANDARLAMPUNG - Gempa bumi kembali menggoyang Sinabang, Nanggroe Aceh Darussalam (NAD). Gempa pertama berkekuatan 5,3 skala Richter (SR) pada pukul 14.34 WIB dan empat menit kemudian terjadi gempa susulan berkekuatan 5,4 SR, Sabtu (22/1). Menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut tidak berpotensi memicu tsunami. Pusat gempa pertama berkekuatan 5,3 SR terletak di 101 kilometer sebelah barat laut Sinabang dengan kedalaman 20 kilometer. Sedangkan episentrum gempa kedua yang berkekuatan 5,4 SR berada di 81 kilometer sebelah barat laut Sinabang dengan kedalaman 10 kilometer. Sepekan sebelumnya, Sabtu (15/1), gempa beruntun sebanyak empat kali juga menggoyang Sinabang. Gempa terakhir mengguncang pukul 23.26 WIB dengan kekuatan 5,4 SR. Tiga hari kemudian, Selasa (18/1), gempa 5,7 SR juga mengguncang Sinabang, pukul 18.33 WIB. Pusat gempa terjadi di 2.47 lintang utara dan 96.29 bujur timur dengan kedalaman cuma 10 kilometer dari dasar laut. Hingga kemarin malam belum ada laporan soal kerugian akibat gempa tersebut. ■ ti/ant/kompas.com

globust

Obama Perampok KETENARAN Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama telah mendunia. Saking terkenalnya, seorang perampok memilih mengenakan topeng karet bergambar Obama untuk merampok sejumlah bank di Austria. Pihak kepolisian Austria menduga, “Obama" telah beraksi dalam enam perampokan sejak 2008. Yang baru terjadi, pekan lalu di sebuah bank di dusun kecil di Handenberg. Obama palsu ini masuk ke dalam bank sebelum tutup pukul enam sore, Ia mengancam pegawai bank dengan senjata api. Awalnya perampok ini melarikan diri dengan berjalan kaki sembari membawa uang hasil rampokannya. Namun sejumlah saksi menuturkan, ia kabur dengan mobil bernomor polisi Salzburg. Tidak diketahui berapa uang hasil rampokannya, namun polisi yakin ia menggondol 10.000 Euro. ■ tel/tis

Satgas PMH Mendadak Dipanggil SBY JAKARTA - SURYA Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mendadak memanggil seluruh anggota Satgas Pemberantasan Mafia Hukum (PMH). Selain itu SBY juga memanggil Menteri Keuangan Agus Martowardoyo dan Menkopolhukum Djoko Suyanto. Informasi ini diperoleh dari orang dalam istana, Sabtu (22/1). "Sore ini (kemarin, Red), Pak SBY memanggil Satgas. Menkeu dan Menkopolhukam juga dipanggil. Kami tak tahu agenda yang dibicarakan dalam pertemuan tertutup itu," ujar sumber yang tak mau disebut namanya. Informasi lain menyebutkan, seluruh anggota Satgas, Menkeu dan Menkopolhukam sudah berada di kediaman pribadi Presiden SBY di Puri Cikeas, Bogor, pukul 16.00 WIB. Pemanggilan mendadak ini diduga terkait isu yang kini sedang heboh, yakni pengakuan mantan pegawai pajak, Gayus Tambunan, yang secara vulgar menyebut Denny Indrayana dan Satgas ikut merekayasa kasusnya.

ist

Denny Indrayana Gayus yang baru saja divonis 7 tahun penjara oleh Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, antara lain mengaku, ia dan istrinya dipaksa Satgas untuk mengakui telah bertemu dengan Aburizal Bakrie di Bali. Sementara itu, Juru Bicara Kepresidenan Julian Aldrin Pasha kembali menegaskan, SBY masih mempercayai kinerja Satgas, setelah tim bentukannya itu melaporkan hasil kerja mereka terkait kasus Gayus

Tambunan. "Presiden telah menerima laporan Satgas yang intinya sama dengan yang disampaikan kepada publik beberapa hari yang lalu," jelas Julian. Menurut Julian, Presiden menilai Satgas telah bekerja secara profesional sesuai dengan mandat yang diberikan. "Presiden percaya kinerja Satgas yang bekerja secara profesional," ujarnya. Di sisi lain, pengamat politik LSI Burhanudin Muhtadi menilai, pernyataan Gayus dipakai untuk menghantam Satgas supaya bubar. "Saya melihat ada motif terselubung dibalik itu. Jangan jadikan pengakuan Gayus menjadi satu-satunya alasan untuk membuat satgas bubar," jelas Burhanudin. Menurutnya Satgas tidak perlu dibubarkan, tetapi cukup dievaluasi saja, pasalnya Satgas masih memiliki waktu sampai Desember 2011 menjalankan fungsinya. "Sekedar untuk mengevaluasi satgas perlu, karena satgas belum menyelesaikan tugasnya," terangnya. ■ tribunnews/ant

JAKARTA - SURYA SEJUMLAH anggota DPR menilai wajar 'keluhan' Presiden Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) terkait gajinya yang tidak naik selama tujuh tahun. Bahkan keluhan tersebut akan dijadikan bahan evaluasi DPR. Ketua Fraksi Golkar DPR RI Setya Novanto mengatakan, lontaran presiden soal gaji itu akan dijadikan masukan sebagai bahan evaluasi di DPR. "Ini akan menjadi perhatian kami di DPR untuk mengevaluasi dan tentunya akan kami sampaikan kepada komisi yang bersangkutan untuk menindaklanjutinya," kata Setya Novanto, Sabtu (22/1). Anggota Fraksi PDI Perjuangan (FPDI-P) Maruarar Sirait juga menilai wajar keluhan SBY. Menurutnya, bagaimana pun Presiden SBY juga manusia biasa. "Saya kira kalau sudah tujuh tahun nggak naik, ya wajar kalau curhat begitu ya. Presiden kan juga manusia," tukas Maruarar. Pria yang akrab disapa Ara itu mengatakan, sebagai pribadi, SBY juga mengalami dampak inflasi. Dengan gaji sama seperti tujuh tahun yang lalu, mungkin saja sudah tidak cukup lagi untuk mencukupi kebutuhan pribadi dan keluarga. Bukankah ada dana taktis untuk Presiden sebesar Rp 2 miliar/bulan? "Ya, benar. Tapi kan itu tidak bisa dipakai untuk

keperluan pribadinya. Jadi boleh lah dipertimbangkan untuk naik gaji karena sudah tujuh tahun nggak naik," lanjutnya. Sementara itu, sejumlah pengamat menilai keluhan SBY tersebut sebagai sikap yang aneh. Bahkan, SBY dianggap kurang sensitif atas nasib rakyat. Pengamat politik LIPI, Ikrar Nusa Bakti menyatakan, sikap pemimpin negara yang seperti itu dinilainya tidak pantas karena bisa menjadi contoh yang tidak baik bagi masyarakat. Sedangkan Pakar Komunikasi Politik Tjipta Lesmana menganggap, keluhan Presiden SBY tersebut menunjukkan dia tidak sensitif atas nasib masyarakat Indonesia. "Di tengah-tengah masyarakat yang makin terhimpit begini kok SBY bisa-bisanya bicara soal gaji," ujar Tjipta Lesmana. Bahkan pernyataan tersebut dapat dilihat sebagai satu permintaan SBY untuk meminta kenaikan gaji di depan khalayak. Secara implisit mengandung arti seperti itu, kapan dinaikan sementara legislatif dan PNS sudah naik," terangnya. ■ viv/kompas.com/ti

Oknum TNI Penganiaya Dituntut Ringan JAKARTA - SURYA Tiga oknum anggota TNI yang melakukan penganiayaan berat terhadap warga sipil Papua, Tunaliwor Kiwo, hanya dituntut dengan hukuman ringan. Mungkin bagi yang sudah menonton video penyiksaan warga Papua di Youtube, di mana Tunaliwor dalam video tersebut dibakar kemaluannya oleh oknum TNI, adalah tindakan yang biadab dan melanggar HAM. Namun nyatanya, tiga anggota TNI dari Batalyon 753 Nabire yang melakukan penyiksaan tersebut hanya dituntut dengan hukuman ringan, Serka Dua Irwan Riskianto dituntut 9 bulan, Prajurit Satu Thamrin Makangiri

10 bulan, dan prajurit satu Yakson Agu 12 bulan. "Tuntutan ini menunjukan penegakan hukum di Indonesia khususnya di Tanah Papua belum benar-benar ditegakan bagi aparat keamanan/ militer," kata Markus Haluk, Sekjen Dewan Pimpinan Pusat Asosiasi Mahasiswa Pegunungan Tengah Papua se-Indonesia di Kontras, Jakarta, Sabtu (22/1/2011). Ia menjelaskan banyak fakta ketidakadilan selama proses persidangan di pengadilan militer III/19 Jayapura. "Saksi korban pun tidak dihadirkan dalam proses persidangan. Disamping itu, proses hukum sesungguhnya

disidangkan di pengadilan HAM bukan di pengadilan militer sebab korbannya masyarakat sipil," jelasnya. Staf Divisi Advokasi HAM Kontras Chrisbiantoro menambahkan, proses hukum di Pengadilan Militer hendaknya dihentikan sampai pengungkapan hasil tim pencari fakta tuntas. Tunaliwor Kiwo mengalami penyiksaan lebih dari 32 bentuk, mulai dari diseret, ditendang, dibakar kemaluannya, dicukur rambut hingga berdarah, sampai pada rencana pembunuhan. Kejadian tersebut terjadi di Puncak Jaya pada 30 Juni - 2 Juli 2010. ■ tribunnews/kompas. com

antara/yudhi mahatma

HAM PAPUA - Sekjen DPP Asosiasi Mahasiswa Papua Markus Haluk (kanan) berorasi menuntut penyelesaian kasus pelanggaran HAM oleh tiga oknum TNI terhadap warga Papua, Jakarta, Sabtu (22/1).

PM Tunisia Mundur Setelah Pemilu TUNIS - SURYA Perdana Menteri Tunisia Mohammed Ghannouchi berjanji akan mundur setelah menyelenggarakan pemilu, menyusul tergulingnya penguasa kawakan Zine El Abidine Ben Ali. "Setelah transisi itu, saya akan pensiun dari kehidupan politik," kata Ghannouchi dalam wawancara dengan televisi Tunisia, Sabtu (22/1). Ia berjanji akan melaksanakan pemilu yang transparan dan demokratis, untuk pertama kalinya semenjak merdeka dari Prancis tahun 1956. "Semua undangundang yang tidak demokratis akan dicabut dalam transisi ke demokrasi,” lanjutnya. Ghannouchi mengemukakan hal itu bebarengan dengan protes keras demonstran yang

menyerukan agar semua tokoh pemerintah lama disingkirkan, termasuk dirinya. Sebelumnya, dalam sebuah wawancara dengan radio Prancis, Ghannouchi mengatakan, ia terkesan jika negara itu diperintah istri Ben Ali, Leila. Namun ia menandaskan, bila hal itu tidak akan terulang lagi. “Kami telah berubah 180 derajat. Kami cukup mampu dan orang-orang kompeten akan mengurus negara ini,” tegasnya. Ben Ali meletakkan tampuk jabatannya sebagai presiden dan kabur ke Arab Saudi, akhir pekan lalu. Ben Ali telah berkuasa selama 23 tahun. Adanya pemberontakan rakyat atas banyaknya pengangguran, korupsi dan kemiskinan, membuatnya digulingkan secara paksa.

Namun para demonstran terus memaksa Ghannouchi untuk ikut mengundurkan diri. Mengingat ia merupakan salah satu tokoh rezim lama di bawah kepemimpinan Ben Ali. "Anda mencuri kekayaan negara tetapi anda tidak akan dapat mencuri revolusi 'Pemerintah mundur'. Kami akan tetap setia pada darah para syuhada," teriak para demonstran yang bergerak di tengah kota Tunis. Ghannouchi sendiri berjanji akan menyelenggarakan pemilihan anggota parlemen dan presiden dalam waktu enam bulan. Namun hingga saat ini belum ditetapkan tanggal pelaksanaannya, Sementara konstitusi negara itu menetapkan pemilu itu harus diselenggarakan dalam kurang dari dua bulan. ■ ant

HARIAN PAGI

Direktur Utama Rusdi Amral Pemimpin Redaksi Sunarko Redaktur Pelaksana Farhan Effendi Wakil Redaktur Pelaksana Adi Sasono, M Taufiq Zuhdi Sekretaris Redaksi P Sujarwanto

Staf Redaksi: Alfred Lande, Satwika Rumeksa, Tri Yulianto, D Wahjoe Harjanto, Trihatmaningsih, Sigit Sugiharto, Tri Dayaning Reviati, Eko Supriyanto, Hariyanto, Tri Mulyono, Tutug Pamorkaton, Wahyudi Hari Widodo, Endah Imawati, Kistyarini, M Rudy Hartono, Ahmad Pramudito, Anas Miftahudin, Joko Hari Nugroho, Wiwit Purwanto, Suyanto, Deddy Sukma, Habiburrohman, Didik Sutrisno, Titis Jatipermata, Fatkhul Alami, Doso Priyanto, Ravianto, Dyan Rekohadi, Sri Handi Lestari, Yudie Thirzano, Marta Nurfaidah, Dwi Pramesti, Sugiharto, Musahadah, Mujib Anwar, Hadi Santoso, Sudharma Wahyu Adiwijaya, Iksan Fauzi, Ahmad Zaimul Haq; Ilustrator: Rendra Kurniawan, Akhmad Yusuf Marzuki; Perwajahan: Teguh Wahyudi, Edy Minto Prasaro, Agus Susanto, Haryoto. Direktur: Stella Soedibjo; Wakil Direktur: Sunarko; General Manager Bisnis: Stella Soedibjo, Wakil General Manager Bisnis: Wachid Mukaidori ; Manager Iklan: Prasetyo ; Manager Busdev: Tantowi Jauhari ; Marcomm: Rachmad Hariyanto; Biro/Perwakilan: Malang: Hesti Kristanti, Wahyu Nurdiyanto, Eko Nurcahyo, Sylvianita Widyawati, Aji Bramastra, Alamat: Jl Sultan Agung No. 4, Malang. Telepon: (0341) 360201 Fax: (0341) 360204. Iklan: fax (0341) 360204, Sirkulasi (0341) 360203, Kediri: Didik Mashudi, Amru Muis, Alamat: Jl Banjaran Gg I/ 131, Kediri, Tlp (0354) 686933, Pasuruan: Jl Dr Wahidin Selatan 180 Pasuruan. Telepon/fax: (0343) 412411, Gresik: Adi Agus Santoso, Mojokerto: Imam Hidayat, Jakarta: Yuli Ahmada, Alamat: Jl Palmerah Selatan 12 Tlp (021) 5483008, Fax: (021) 5495360 Kantor Pusat: Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya 60293 Telepon: (031) 8419000, Fax Redaksi: (031) 8414024 Alamat Surat: PO BOX 11 SBS 60400 Surabaya Penerbit: PT Antar Surya Jaya, Surat Izin Usaha Penerbitan Pers: SK Menpen No.202/SK/ MENPEN/ SIUPP/A.7/1986 Tanggal 28 Juni 1986. Percetakan: PT Antar Surya Jaya. Isi di luar tanggung jawab percetakan. Tarif Iklan: Iklan taktis min 2 baris–mak 10 baris (1 baris Rp 25.000); Iklan display/umum (hitam putih) Rp 28.000/mmk, Iklan display/umum (warna) Rp 35.000/mmk; Iklan duka cita Rp 4.000/mmk; Iklan mendesak/duka cita untuk dimuat besok dapat diterima sampai pukul 18.00 WIB. Bagian Iklan: Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya 60293, Telepon: (031) 841 9000, Fax: (031) 8470000 dan (031) 8470500. Manager Iklan Jakarta: Christina MS Indiarti; Alamat: Gedung Iklan Kompas Gramedia, Jl Palmerah Selatan No.15 Jakarta. Telepon (021) 53679599 Ext.6009, Fax (021) 53699150. Bagian Sirkulasi (Langganan): Gedung Kompas Gramedia Lt. 4 & 5 Jl. Jemur Sari No. 64 Surabaya, Telepon: (031) 8479555 (Pelanggan/Pengaduan), (031) 8483939, 8483500 (Bagian Sirkulasi) Fax: (031)8479595 - 8478753. Harga Langganan Rp 29.000/bulan, E-Mail Pengaduan: pengaduan@suryagroups.com, Rekening: BCA Cabang Darmo, Rek 088-3990380; Bank BNI Cabang Pemuda, Rek. 0290-11969-3 (untuk iklan); Bank Mandiri Cabang Rungkut, Rek 141-00-1071877-3 (untuk sirkulasi) atas nama PT Antar Surya Media. Surya Online: http://www.surya.co.id E-Mail: redaksi@surya.co.id

SEMUA WARTAWAN SURYA DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER. Setiap artikel/tulisan/foto atau materi apa pun yang telah dimuat di Harian Surya dapat diumumkan/dialihwujudkan kembali dalam format digital maupun nondigital yang tetap merupakan bagian dari Harian Surya.


3 Surabaya

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Kejari Minta BPKP Audit Kasus Bopda

► Perwali Jadi Kendala

SURABAYA - SURYA PENYIDIK Kejaksaan Negeri (Kejari) Surabaya belum lama ini mengajukan audit ke Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) terkait kasus dugaan korupsi dana hibah Bopda di SMA Kartika IV-3 Surabaya. surya/ahmad zaimul haq

DANCE ANAK - Grup dance IPH East memeriahkan final lomba dance pelajar antar SD dalam acara Kidz Education Expo (Kido ke-7) di Convention Hall Tunjungan Plaza, Sabtu (22/1).

Harun, Kepala Dinas Pendidikan Jatim

Bos Geng yang Hobi Burung dan Ikan Koi Sebagai Kepala Dinas Pendidikan Jatim, Harun dan jajarannya saat ini mencurahkan seluruh konsentrasi dan pikirannya demi masa depan pendidikan di Jatim. Namun, di tengah-tengah kesibukannya, ternyata ia masih bisa berbagi dengan burung dan ikan koi kesayangannya. FAIQ NURAINI SURABAYA

S

UASANA damai dan sejuk terasa saat berkunjung ke rumahnya di Jl Imam Bonjol Surabaya. Suara kicau burung yang menggoda, serta kolam ikan koi yang memukau, langsung menyapa suasana di areal rumah ini. Seakan semua dihantarkan pada miniatur alam yang sesungguhnya. Gemercik air yang didesain menyatu dengan alam semakin membuat suasana terasa hidup. Ditambah bonsai yang ditata dengan indah dan memesona. “Kebetulan saya sangat senang dan menyayangi burung dan ikan. Sementara Ibu (istrinya, Erna Mustika Diana) menyayangi bunga dan tanaman. Jadi klop. Ikan koi menjadi pilihan saya karena menurut filosofinya, ikan ini bisa membawa hoki atau keberuntungan. Tapi saya lebih percaya kebesaran Allah," ucap Harun. Pria berusia 55 tahun ini memang sangat menggandrungi burung dan ikan koi. Jauh sebelum menjadi pejabat di lingkungan Pemprov Jatim, ia rela berburu

tif pada guru. Padahal selama ini para guru tak pernah merasakan dana tersebut. Untuk melegalkan tindakan itu, mereka membuat laporan palsu. Terkait keterlibatan dinas pendidikan, hingga kemarin Danang masih mengumpulkan alat bukti. Diakuinya, untuk menjerat tersangka di atasnya, pihaknya terkendala Peraturan Wali Kota (Perwali) tentang Bopda yang tidak spesifik dan rinci. Misalnya, untuk verifikasi itu parameternya apa, pengawasannya bagaimana, dan siapa yang

1.659 Mahasiswa Perangi KB Alami

DR HARUN

Lahir : Surabaya, Maret 1955 Pendidikan : SDN Ambengan 1 SMPN 1 Surabaya SMAN 6 Surabaya S1 Ekonomi Universitas Brawijaya Malang S2 dan S3 di Surabaya Istri : Erna Diana Mustika surya/ahmad zaimul haq

burung dan ikan koi hingga ke luar kota. Sebuah hobi yang menurutnya bisa menyatukan diri dengan kekuasaan Tuhan. "Lebih dari sekadar gambaran kedamaian yang kami rasakan di rumah ini. Pagi seperti ini, kami dan keluarga bisa santai dengan melihat ikan koi ditemani kicau burung. Kami merasa sangat damai di rumah ini. Sepulang kantor, saat libur, atau membaca buku," ungkap lelaki yang juga hobi jalan pagi ini. Bahkan, sembilan burungnya berhasil menjadi juara tingkat nasional maupun regional. Belasan piala kejuaran kicau burung menumpuk di rumahnya. Di antara burung yang dimilikinya jenis cucak ijo yang

Kasi Pidana Khusus Kejari Surabaya Danang Suryo Wibowo mengungkapkan hasil audit akan digunakan untuk memastikan kerugian negara yang dilakukan dua tersangka, Kepala SMA Kartika IV-3 Soeparno dan Ketua Komite Sekolah Rudi Karijanto. Dari hasil perhitungan penyidik diperkirakan ada dana sekitar Rp 500 juta dari total dana Rp 1,175 miliar yang diselewengkan. Di antaranya dengan melakukan beberapa kegiatan fiktif, seperti pemberian insen-

bertanggungjawab teknisnya, belum diatur di Perwali. “Di Perwali hanya mnengatur secara umum sehingga dalam praktiknya tak ada pegangan pasti dan hanya secara kebiasaan. Jadi untuk meminta tanggungjawab dinas pendidikan tak bisa karena tidak jelas tanggungjawabnya di mana,” tukasnya. Terpisah, kuasa hukum terdakwa Rommel Limbong memastikan penggunaan dana yang diterima itu sudah sesuai dan benar peruntukannya dan tidak digunakaan untuk kepentingan tersangka. Ini berdasarkan data dan keterangan yang dihimpunnya. “Kalau ada pihak lain yang memandang dari sudut pandang berbeda, butuh pembuktian di pengadilan. Tapi sesungguhknya bukti awal sudah kami serahkan ke kejaksaan,” ujarnya. Terkait dugaan merugikan keuangan negara, menurutnya tidak fair kalau belum dilakukan audit BPKP. “Kami sangat menghormati kalau kejaksaan meminta audit BPKP,” tukasnya. ■ uus

disayanginya. Burung ini selalu memenangi setiap lomba. Tapi jangan heran, Harun semasa kecil dikenal mbethik alias nakal. Hingga SMA, ia jago trek-trekan di jalan. Meski sosoknya kecil, namun ia memiliki keberanian yang tak tertandingi. Dia dikenal kepala geng Surabaya di era 1967-an. Selalu menang balapan liar. “Kami adu nyali dengan melepas rem menuruni Tretes (kawasan Prigen, Pasuruan) dengan kecepatan tinggi,” kenangnya. Meski nakal, namun prestasi akademiknya cukup bagus. Ia juga menceritakan semasa SMP, dirinya merasa percaya diri karena kakaknya duduk

di kelas tiga dan adiknya di kelas satu. Tetapi mereka jago kelas. “Kalau saya tak bisa di kelas, dipanggilkan kakak saya. Saya memang dikenal nakal,” ucapnya sambil tertawa kecil. Harun mengaku sangat bersyukur dengan kehidupan yang dijalaninya saat ini. Hidup adalah bagaimana menjalaninya apa adanya. Menjalankan sesuai norma dan kaidah yang ada. Diberi amanah untuk menjabat adalah kepercayaan yang harus diterima. “Biarkan orang lain yang menilai diri kita. Jangan menilai diri sendiri di hadapan siapa pun. Orang akan dihargai karena karyanya. Bicaralah dengan karya. Ini profesional,” pesannya. ■

SURABAYA - SURYA Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) tak sanggup memerangi keluarga berencana (KB) alami. Yakni pasangan usia subur (PUS) yang tak ingin punya anak, tapi tidak memakai alat kontrasepsi atau unmet need KB. Mereka lebih memilih KB alamiah dengan cara KB kalender, memakai jamu dan ramuan, atau berhubungan tapi dikeluarkan di luar. Jumlah unmeet

need KB ini di Jatim hingga tahun kemarin 7,8 juta PUS. Karena jumlahnya jutaan, BKKBN tak sanggup memeranginya dan memilih menggandeng 1.659 mahasiswa Unair. Ribuan mahasiswa ini akan diliibatkan dalam kuliah kerja Nyata-belajar bersama masyarakat (KKN-BBM) untuk memeranginya. Diakui Kepala BKKBN Jatim Muhammad Is, pihaknya perlu mendompleng Unair untuk menekan terjadinya ledakan

penduduk. “Jamu atau ramuan tradisional misalnya, ini sangat berbahaya dan membahayakan keselamatan ibu,” ungkap Is usai mencanangkan KKN-BBM di kampus Unair, Sabtu (22/1). Pencanangan juga dihadiri Ketua BKKBN Pusat Soegiri Syarief. Para mahasiswa ini diterjunkan di Bojonegoro, Sidoarjo, Sampang, dan Kota Surabaya. Kegiatan ini digelar 25 Januari hingga 19 februari. ■ fai

lintas kota 46 Imigran Ditahan SIDOARJO - Sebanyak 46 imigran gelap diamankan polisi. Mereka tertangkap saat berada di pantai Desa Tambak Oso, Waru, Sidoarjo. Imigran asal Afganistan dan Iran ini diduga hendak menuju Australia. Kini mereka ditampung di rumah detensi imigrasi (Rudenim) Bangil Pasuruan, dan sebagian diinapkan di Hotel Tilamas Juanda. Mereka disebut-sebut melarikan diri dari rumah karantina di Puncak Bogor. Diduga mereka hendak ke Australia menggunakan kapal. “Kami belum tahu kenapa mereka kabur dari Bogor,” ujar Muhammad Desri, Kasi Penindakan Keimigrasian Kantor Imigrasi Kelas I Surabaya, Sabtu (22/1). ■ ain

Door Prize:

2 Seped a Motor 10 Sepe , TV 29 in da United, ch, L HP dan emari Es, pulu door pri han ze menarik lainnya.

Parikesit Terbakar SURABAYA - Toko Simpan Pinjam Parikesit di Pasar Blauran, pukul 22.30 WIB, terbakar. Menurut keterangan saksi mata, Rafi (26) sebelum melihat ada kepulan asap yang keluar dari Toko Parikesit, lampu tiba-tiba padam. “Langsung mas, saya teriak ada kebakaran,” ucapnya, di Pasar Blauran, Jumat (21/1). Kebakaran ini hanya melanda toko miliki Tan Sie Ing. Sedangkan kerugian akibat terbakar ini, menurut keterangan polisi dari Polsekta Sawahan, sekitar Rp 1 Juta. “Bangunannya tidak apa-apa,” kata AKP Gatot, Kanit Reskrim Polsekta Sawahan. Ia menuturkan, api cepat dipadamkan karena penjaga segera menghubungi petugas PMK. ■ k4

Kupon Terbatas

sponsor hubungi: Rachmad Hariyanto, 0819.3839.3836


5 Malang lintas malang

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Janda Hakim Kemalingan 1 Ons Emas

► Digarong Siang Bolong

MALANG - SURYA MALING perhiasan terus menghantui warga Kota Malang. Kali ini, 100 gram perhiasan emas, dibawa lari dari rumah Ny Siti Purnami (57), janda mendiang hakim Pengadilan Negeri Malang era 1975-1985. surya/hayu yudha prabowo

MENCARI KEADILAN - Indra Azwan, yang kehilangan anaknya akibat ditabrak anggota Polisi 14 tahun silam, menceritakan lika-liku proses hukum yang dilaluinya, Sabtu (22/1).

Satgas Sebut Dugaan Mafia Denpom MALANG - Sejumlah pihak mulai buka suara terkait perjuangan Indra Azwan, warga Kota Malang yang mencari keadilan atas peristiwa tabrak mati yang dialami anaknya. Salah satu anggota Satgas Pemberantasan Mafia Hukum, Tri Atmojo, menyebut soal dugaan adanya permainan mafia hukum di pengadilan militer. “Saat kasus ini disidangkan di Denpom V Brawijaya, memang ada dugaan soal praktek mafia hukum di tempat itu,” kata Tri, dalam acara bertajuk ‘Bedah Kasus 14 Tahun Mencari Keadilan’, yang digelar di Universitas Brawijaya, Sabtu (22/1). Dugaan ke arah itu memang ada, mengingat sejumlah kejanggalan yang ada dalam persidangan itu. Apalagi, Joko Sumantri, perwira polisi yang menabrak mati Rifki Andika, anak Indra, pernah mengaku dijadikan ‘mesin ATM’, saat proses persidangan berjalan. Tim Satgas sendiri menurut Tri, belum berhenti dalam perannya mencari tahu kebenaran kasus ini. Pihaknya juga sudah mengirimkan berbagai pertanyaan ke pihak Denpom V Brawijaya, terkait proses sidang yang dianggap janggal oleh Indra Azwan. Sementara itu, dua anggota Komisi III DPR RI, Gayus Lambun dan Nurdiman Munir, juga bersuara keras saat menjadi pembicara dalam seminar ini. Keduanya berharap Satgas Mafia Hukum dalam mengurus kasus ini, tak terseret kepentingan politik, dan elemen penegak hukum, termasuk diantaranya Polri harus bekerja profesional. ■ ab

Gagal Nyolong Karena Kunci Rahasia MALANG - Jangan remehkan peran kunci rahasia di motor anda. Terkadang, kunci berupa saklar pemutus arus listrik otomatis tersebut, kerap menggagalkan aksi maling motor. Sugianto (29), mungkin jadi salah satu pelaku curanmor yang merasakan hal itu. Warga Jl Panglima Sudirman Desa Kemantren, Jabung, tersebut, akhirnya ditangkap anggota Polsekta Lowokwaru Kota Malang, setelah gagal mencuri motor yang dilengkapi saklar rahasia. Kapolsek Lowokwaru, AKP David Subagio mengatakan, pihaknya menangkap Sugianto, 20 Januari 2011 lalu. “Tersangka sedang berusaha menghidupkan motor tersebut. Namun karena kesulitan menjinakkan saklar rahasia, akhirnya terpergok dua anggota kami yang sedang patroli,” kata AKP David, Sabtu (22/1). Sementara sepeda motor itu adalah milik Yahya Agus Puji Widodo (46), warga Jl Tapak Siring, Kota Malang. Saat itu, Yahya sedang berkunjung ke rumah temannya di kawasan Jl Ikan Tombro, dan motor bernopol N 4001 BQ miliknya, diparkir begitu saja di tepi jalan. “Tersangka berusaha mencuri motor itu dengan menggunakan kunci T. Kunci tersebut kami temukan dalam saku celananya,” beber Kapolsek. Sugianto sebenarnya tidak seorang diri saat berusaha mencuri motor itu. Dia melakukan dengan kawannya, yang berhasil lolos dari kejaran polisi. ■ ab

Sama seperti peristiwa pembobolan rumah disertai pencurian emas yang terjadi sebelumnya, peristiwa yang terjadi di rumah Ny Siti Purnami, Jl Veteran Dalam 11, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang tersebut, terjadi,

Jumat (21/1), di siang bolong. Ny Siti mengatakan, pencuri kemungkinan beraksi dalam rentang waktu dua setengah jam. “Karena saat itulah rumah saya kosong. Pembantu saya pulang 10.30 WIB, sementara saya pulang

mengajar baru pukul 13.00 WIB,” kata Siti yang juga dikenal sebagai guru bahasa daerah di MIN 1 Kota Malang ini, Sabtu (22/1). Dari peristiwa ini, Siti kehilangan perhiasan emas yang sudah puluhan tahun disimpannya sebagai investasi. Ia menaksir, ada lebih dari 100 gram perhiasan emas yang hilang. Itu belum termasuk uang tunai Rp 3,5 juta yang ia letakkan bersama perhiasan tersebut. Cara maling itu beraksi juga membuat Siti heran. Ia menyimpulkan, si pencuri sebagai seseorang yang tenang dan rapi. “Sebelum masuk kamar, saya sama sekali tak curiga ada maling yang beraksi di rumah saya. Semuanya, masih dalam keada-

an rapi. Tidak ada satupun pintu yang dirusak, kecuali pintu lemari saya,” ujarnya. Dua kaca nako jendela kamar Siti, memang ditemukan dalam kondisi copot. Namun, baik Siti dan polisi meragukan kalau pencuri masuk ke rumah melalui jendela ini. Selain karena dua kaca itu ditemukan dalam kondisi tertata rapi di dalam kamar, polisi yang melakukan olah tempat kejadian perkara juga menilai, bahwa congkelan kaca nako itu dilakukan dari dalam. Mengingat kondisi tersebut, Siti lebih meyakini, kalau pelaku tahu kebiasaan orang rumah yang biasa menyembunyikan kunci rumah di tempat tertentu.

Rumah luas yang sudah ditinggali Siti selama puluhan tahun itu, memang sepi. Menurut Siti, selain dia, hanya keponakannya, Aniswatun (25), dan pembantu rumah tangga bernama Siati (68), yang mengetahui letak kunci tersebut. “Tapi tidak mungkin juga kalau keduanya. Pembantu saya itu sudah mengabdi bersama saya puluhan tahun, dan orangnya jujur,” tukas Siti. Apapun itu, peristiwa ini dipastikan semakin menambah pekerjaan rumah kepolisian Kota Malang. Sebelumnya, beberapa kasus pembobolan rumah disertai pencurian emas, belum juga berhasil dipecahkan. ■ ab

MCW Laporkan Pungli Sertifikasi ke Kejari

surya/hayu yudha prabowo

SAMBUT IMLEK - Seorang pekerja sedang membenahi aliran listrik pada lampion yang baru dipasang di Klenteng Eng An Kiong Kota Malang, Sabtu (22/1). Jelang pergantian tahun Cina atau Imlek 2562, Klenteng Eng An Kiong mulai berbenah menyambut kedatangan umatnya untuk melakukan sembahyang tahun baru.

Puskesmas Dapat BOK Rp 70 Juta MALANG - SURYA Seluruh Puskesmas di Kabupaten Malang akan mendapat bantuan operasional kesehatan (BOK) dari pemerintah melalui Kementerian Kesehatan senilai Rp 70 juta per tahun. Bantuan ini diberikan untuk membantu pemerintah kabupaten melaksanakan pelayanan sesuai standar pelayanan minimal kesehatan. “Untuk bantuan tahun ini, masih belum dikucurkan dan belum ada petunjuk teknisnya,” jelas dr M Fauzi, Kadinkes Kabupaten Malang, Sabtu (22/1). Fauzi mengatakan, jumlah Rp 70 juta muncul setelah Kementrian Kesehatan melakukan penelitian akan ke-

butuhan akan dana kesehatan di Kabupaten Malang dan daerah lainnya. “Dari 39 Puskesmas di Kabupaten Malang, yang menjadi uji coba adalah tujuh Puskesmas, antara lain Puskesmas Dau, Bantur, Jabung dan Singosari dengan diberi alokasi dana Rp 100 juta pada 2010,” katanya. Ternyata, rata-rata Puskesmas yang menjadi uji coba tidak bisa menghabiskan anggaran itu. Ia mencontohkan Puskesmas Bantur yang menyisakan anggaran Rp 30 juta. Tidak terserapnya BOK itu karena sudah ada peruntukannya pada anggaran itu. “Kurang maksimalnya penyerapan anggaran karena sudah

ada pos anggaran lain untuk pasien sakit. Sehingga setelah masa uji coba itu, didapatkan data setiap Puskesmas hanya mampu menyerap Rp 70 juta,” ujar Fauzi. Fauzi menyebut, setidaknya ada empat peruntukan dana BOK, yaitu untuk investigasi penyakit menular seperti TBC, HIV/AIDS, malaria dan diare. Selain itu untuk manajemen puskesmas, pencapaian program imunisasi dan monitoring pertumbuhan gizi, promotif dan preventif penyuluhan. "Sisa dana yang tidak terserap dikembalikan lagi ke kas negara dan sudah diserahkan Desember 2010,” ungkapnya. ■ vie

MALANG - SURYA Bupati Malang Rendra Kresna akan memanggil pihak yang diduga terlibat dugaan pungli pada redistribusi tanah objek landreform eks perkebunan Sumbul di Desa Klampok, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, Rabu (26/1) mendatang. Pihak yang akan dipertemukan adalah panitia desa, Camat Singosari hingga Kantor Pertanahan Kabupaten Malang, serta warga yang menjadi korban pungli. Kasus dugaan pungli mencuat setelah 17 warga yang diadvokasi oleh Malang Corruption Watch (MCW) melaporkan harus membayar antara Rp 1,8 juta hingga Rp 7 juta untuk proses sertifikasi lahan eks perkebunan Sumbul. Menurut Rendra, pertemuan ini dilakukan agar permasalahan ini bisa diketahui titik persoalan sebenarnya. Sebab, lanjutnya, biaya untuk redistribusi itu tidak ada atau gratis. Namun untuk masalah administrasi untuk keperluan sertifikasi seperti biaya ukur per bidang Rp 160.000 dan materai sepertinya tetap ada. “Namun kalau sampai melebihi biayanya ya bisa dipidanakan,” kata Rendra, Sabtu (22/1). Dengan kejadian seperti ini juga menjadi peringatan untuk proses redistribusi pada objek landreform lainnya. Ia menyebutkan soal lahan di Sumber Perkul yang ada di Kecamatan Gedangan yang kini juga dalam proses untuk diredistribusi. Sementara itu, Zia Ulhaq, Koordinator Badan Pekerja

Malang Corruption Watch (MCW) menyatakan perhatian bupati terhadap kasus ini diharapkan menjadi entry point bagi rencana redistribusi lahan berikutnya dan menghindari tidak terjadi kasus serupa. “Sebab potensial bisa terjadi dengan dimanfaatkan oleh oknum-oknum tertentu yang bermain,” kata Zia. Atas hal ini, pihaknya sudah menyiapkan sejumlah bahan untuk dilimpahkan ke Kejari Kepanjen. “Tinggal menunggu waktunya saya laporan ini. Semua bahan sudah siap, termasuk bukti-bukti rekaman suara,” ujarnya. ■ vie


6 Jawa Timur

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Motor Tertua Indonesia

lintas jatim Kumpul Kebo Pakai Akte Nikah Palsu PONOROGO - Pasangan kumpul kebo yang mengontrak rumah di Desa Gupolo, Kec Babadan, Kab Ponorogo, ditangkap polisi, Jumat (21/1) malam, dengan tuduhan menggunakan akte nikah palsu. Mereka adalah Setyo Budiono (48) dan Munirah (26). Pasangan ini tertangkap setelah polisi menemukan sepeda motor yang ditinggalkan pemiliknya di depan Puskesmas. Saat mengambil motor, Setyo Budiono ternyata tak bisa menunjukkan identitas (KTP). Yang ada hanya akte nikah palsu. Dalam akte tertulis nama Setyo Budiono alias Budi Bin Radimo (48), warga RT 24, RW 08, Desa Penambangan, Kec Semanding, dan Munirah (26), warga Desa Tanggulangin, Kec Montong, Kab Tuban. "Setelah dicek ke daerah asal masing-masing, keduanya bukan pasangan suami istri," ujar Kapolsek Babadan AKP Ngadiman, Sabtu (22/1). Pasangan ini ditahan dengan barang bukti akte nikah berwarna cokelat. "Tersangka mengatakan akte ini dibuat di Lamongan. Kami masih akan menyelidiki kasus ini," tegasnya. Sementara tersangka Setyo Budiono mengaku, memakai akte palsu itu untuk mengontrak rumah agar dipercaya perangkat desa dan warga sekitar. "Yang membuatkan orang Lamongan," ungkapnya. ■ wan

DPC PKB Pasuruan Dikukuhkan PASURUAN - Pengukuhan DPC PKB Kab Pasuruan periode 2010-2015 dilangsungkan bersamaan dengan haul Gus Dur pertama, Sabtu (22/1). Pengukuhan oleh DPW PKB Jatim ini dihadiri puluhan ulama, termasuk kyai khos dan Pengasuh Ponpes Sidogiri KH Nawawi Abd Jalil, yang menundukung partai dideklarasikan Gus Dur ini. "Kehadiran para ulama NU termasuk para pengasuh pondok pesantren, seperti KH Nawai Abd Jalil dari Ponpes Sidogiri saat ini, menunjukkan ulama tetap mendukung PKB. Dengan dukungan ulama, DPC PKB 2010-2015 ini siap memenangkan Pilbup 2013 serta mendominasi kembali legislatif 2014,” tegas M Irsyad Yusuf, Ketua DPC PKB Kab Pasuruan yang juga Ketua DPRD Kab Pasuruan dengan semangat. Pengukuhan Kepengurusan PKB Kab Pasuruan periode 2010-2015 ini dilakukan oleh Sekretaris DPW PKB Jatim M Khoirudin Abbas. Bahkan disampaikan dengan islahnya DPP PKB, para pengurus PKB di semua tingkatan harus bertekad untuk segera bangkit. Dalam kepengurusan DPC PKB Kab Pasuruan 2010-2015 ini, semua pihak yang saat konferensi bersaing, seperti Yusuf Danial dan M Irsyad Yusuf yang berebut kursi ketua, ternyata juga tetap diakomodir. Yusuf Danial menjadi Wakil Ketua I dan Joko Cahyono masuk sebagai Wakil Ketua II. Posisi sekretaris ditempati Sudiono Fauzan. ■ kur

surya/agus purwoko

MOTOR UAP - Sepeda motor bertenaga uap milik JC Potter yang kini disimpan di Museum Mpu Tantular ini dihadirkan di Museum Kota Probolinggo, tempat berlangsungnya perayaan ultah ke-3 klub motor kuno Bajak Laut, Sabtu (22/1).

Siswi SMP Lawan Jambret

►Tancap Gas, Jambak Pelaku

SAMPANG - SURYA KEBERANIAN dua siswi SMP ini sepertinya layak diacungi jempol dua. Bayangkan, saat dijambret dua pemuda, mereka tak menyerah. Sebaliknya, malah tancap gas memburu pelaku sampai salah satu berhasil diringkus. Peristiwa itu terjadi, Jumat (21/1) malam, saat dua siswi SMP 1 Sampang, yakni Legisa Sapta Ningrum (16) dan Lidia Purnama Sari (14), keduanya warga Jl Panglima, Kel Dalpenang, Kec Kota Sampang, sedang jalan-jalan dengan mengendarai motor berboncengan. Saat berada di depan Masjid Dua’ Phote Jl Jamaluddin, Kel Gunung Sekar, Kec Kota Sampang, tiba-tiba mereka dipepet dua pemuda yang juga mengendarai sepeda motor berboncengan. Dalam sekejap, kedua pemuda,

surya/abd syukur

PENGUKUHAN - Kepengurusan DPC PKB Kab Pasuruan 2010-2015 dikukuhkan, Sabtu (22/1).

Pacaran Diputus, Mencuri Laptop KEDIRI - Gara-gara diputus pacar, Widodo (38), warga Pace, Kab Nganjuk malah nekat mencuri laptop milik Devi (25), mahasiswi salah satu PTS di Kota Kediri yang pernah menjadi pacarnya. Pelaku dengan leluasa masuk kamar kos mantan pacarnya karena punya kunci duplikat. Namun kejahatan Widodo terkuak karena ada saksi mata yang mengetahui pelaku masuk kamar korban. Tersangka yang juga penjual mi ayam itu dibekuk polisi di kios tempat jualan di kawasan Pasar Grogol, Kab Kediri. Kini tersangka meringkuk di sel tahanan Mapolsek Mojoroto. Kasubag Humas Polres Kediri Kota AKP Surono menjelaskan, dari tangan tersangka diamankan barang bukti laptop milik korban yang ditemukan di rumah pelaku. "Tersangka kami jerat Pasal 362 KUHP tentang pencurian dengan ancaman hukuman empat tahun penjara," jelasnya, Sabtu (22/1). Dijelaskan Surono, sebelumnya Widodo memang pernah berpacaran dengan korban sehingga dengan mudah pelaku mendapatkan kunci duplikat kamar kos. Malahan saat apel di tempat kos Novi di Jl Penanggungan, pelaku sering membawa mobil milik temannya. Namun, hubungan itu sudah lama putus. ■ dim

Polisi Sita 7.600 L Solar Bersubsidi SUMENEP - Anggota Satreskrim Polres Sumenep menyita 38 drum berisi 7.600 liter solar bersubsidi, karena pemiliknya tidak mengantongi dokumen/izin kepemilikan yang sah. Kabag Ops Polres Sumenep Kompol Edy Purwanto, Sabtu (22/1), menjelaskan, sebanyak 38 drum solar (masingmasing drum berisi 200 liter) itu disita dari Heni Suhartini (35) dan Ahmad Jumahri (41), warga Dusun Panjurangan, Desa/ Kec Dungkek. "Kami menyita 38 drum solar bersubsidi itu, karena pemiliknya tidak mengantongi izin untuk memiliki dan atau menyimpan BBM bersubsidi dalam jumlah banyak," ujar Edy. Dari 38 drum solar itu, sebanyak 25 drum milik Heni dan 13 drum milik Ahmad. Selain itu, polisi juga menyita 22 jerigen berisi bensin bersubsidi, masing-masing jerigen berisi 30 liter dari tangan Heni. Hasil pemeriksaan menyebutkan kedua tersangka mendapat pasokan solar dan bensin dalam jumlah besar itu dari H Moh Jazuli (40), warga Desa Belluk Raja, Kec Ambunten, pemilik SPBN (Stasiun Pengisian Bahan Bakar untuk Nelayan). "Jazuli yang mengantarkan sendiri BBM itu kepada Heni dan Ahmad. Transaksi jual beli BBM bersubsidi dalam jumlah besar itu tanpa dilengkapi izin," kata Edy. Para tersangka, tambah Edy, bisa dijerat dijerat Pasal 55 Sub 53 Huruf c dan UU 22/ 2001 tentang Minyak dan Gas dengan ancaman hukuman di atas 5 tahun penjara. ■ riv/ant

yakni Rosidi (20) dan Muzamil (20), warga Kampung Karang Gayam, Desa Tambaan, Kec Camplong, Sampang, jadi beringas. Rosidi yang dijok belakang sepeda motor yang dikendarai Muzamil, merampas ponsel yang dipegang Legisa. Begitu ponsel kena, dua penjambret tancap gas. Merasa dikerjai penjambret, dua siswi SMP ini tidak keder. Mereka malah tancap gas juga memburu dua penjahat. Di Jl Bahagia, Kel Rongtengah, sekitar satu kilometer dari lokasi kejadian, Legisa berhasil menjambak

rambut Rosidi. Begitu kuatnya jambakan gadis ini, Rosidi terjatuh dari sepeda motor. Rosidi berusaha bangkit dan mencoba kabur. Namun, Legisa dengan cepat turun dari motor dan menjambak pemuda berandalan ini. Melihat ini, puluhan warga di sekitar kejadian berdatangan. Saat itulah Muzamil kabur dengan motornya. Rosidi nyaris saja dihakimi warga. Untungnya polisi segera tiba di lokasi kejadian. Polisi segera membawa pelaku ke Mapolres Sampang. Demikian pula dua siswi 'jagoan' itu dimintai keterangan di Mapolres. Saat di Mapolres, Legisa benarbenar menunjukkan sifatnya yang pemberani. Ia sempat gemas dan menempeleng pelaku. Kepada petugas, Rosidi mengaku menjambret bersama tiga rekannya dengan berganti-ganti pasangan. Selain dengan Muzamil, ia juga kerap menjambret bersama Achmadi (20) dan Rido’l (20), teman sedesa. Berdasar informasi dari Rosidi, polisi memburu tiga pela-

ku lainnya. Saat kabur dari lokasi kejadian, Muzamil dikejar polisi hingga berhasil diringkus. Demikian pula Achmadi dan Rido’I diburu hingga terjatuh dari sepeda motor. "Mereka terluka di kepala dan lengan tangan kanan," ungkap Kabag Ops Polres Sampang H Danuri, Sabtu (22/1). Menurut Danuri, komplotan jambret diketuai Rosidi sudah beberapa menjambret di berbagai tempat. Saat beroperasi, Rosidi didampingi Muzamil atau Achmadi. Sedangkan Rido’I hanya ikut menikmati hasil jarahan. Rosidi mengaku pernah menjambret di Jl Jamaluddin dua kali dan di Jl Mangkubumi satu kali. Achmadi juga mengaku terlibat dalam operasi di dua jalan ini. "Hasilnya kami buat senangsenang," aku Muzamil. Dari tangan mereka, polisi menyita ponsel Nexian milik korban. Kasus ini ditangani Unit PPA Polres. Pelaku akan dijerat Pasal 365 Ayat (1) dan (2) KUHP dengan ancaman hukuman maksimal 12 tahun penjara. ■ st33

PROBOLINGGO - SURYA Cikal bakal permotoran di Indonesia, ternyata berawal dari Probolinggo. Hal ini terungkap saat peringatan 117 tahun masuknya motor ke Indonesia dan ulang tahun club motor kuno, Bajak Laut ke-3, Sabtu (22/1). Acara ini berlangsung di museum Kota Probolinggo (dulu Graha Bina Harja atau Panti Budaya). Selain mendatangkan 200an lebih club motor gede dan kuno se-Jawa Bali, NTT, dan sebagian Sumatra ini, acara juga diisi pameran motor kuno. Dari sederetan motor yang dipajang di serambi gedung, ada motor yang usianya ratusan tahun. Konon, motor yang bercat hitam itu disebutkan sebagai motor tertua dan motor yang pertama kali ada atau masuk ke Indonesia. Motor bertenaga uap ini milik John C Potter, warga Inggris. John C Potter yang kesehariannya bekerja sebagai masinis di Pabrik Gula (PG) Oemboel Kota Probolinggo ini, sengaja mendatangkan motor itu dari pabriknya di Hildebrand und Wolfmüller, di Muenchen, Jerman 1893. Karena bertenaga uap, motor yang model dan bentuknya seperti sepeda pancal ini berbahan bakar air. Sepeda motor itu, hadir di Indonesia sejak 1893 atau 117 tahun yang lalu, saat penjajahan Belanda. Ban belakang digerakkan dengan gardan, tanpa persneling. Tak ada aki maupun koil serta kabel listrik, dengan mesin dua silinder horizontal dan empat buah ketel. Untuk menghidupkan mesin, perlu waktu sekitar 20 menit. Motor ini ditemukan pada 1932 dalam kondisi mesinnya mati di garasi rumah John C Potter. Motor yang disimpan di Museum Mpu Tantular, Surabaya itu dihadirkan ke Kota Probolinggo. “Ini kami pinjam dari Museum Mpu Tantular. Kemarin (Jumat, Red) datang dan besok (hari ini, Red), harus sudah dikembalikan,” ujar Zaldi Irawan, ketua panitia. ■ st35

Ranu Grati Tewaskan Dua Pemuda Limbah Medis RSUD Cemari Udara PASURUAN - SURYA Dua pemuda bersaudara, paman dan keponakan, Hariyanto (25) dan Budiono (27), warga Dusun/Desa Sumber Dawe Sari, Kec Grati, Kab Pasuruan, ditemukan tewas tengelam di Danau Ranu, Kec Grati, Kab Pasuruan, Sabtu (22/1). Sebelumnya, mereka sempat dinyatakan hilang selama sehari. Menurut Sugeng (50), saksi mata, kedua korban pertama kali ditemukan petugas Danau Ranu bernama Yakin (50) sekitar pukul 05.30 WIB. Jenazah mereka mengambang di tengah danau, sekitar 50 meter dari tepi danau, dengan posisi telentang. Wajah mereka berdarah. Korban dievakuasi ke Puskesmas Grati. Miskadi (40), kerabat korban, mengatakan, Kamis (19/1), sekitar pukul 20.00 WIB, Hariyanto dan Budiono berpamitan hendak pergi mencari ikan di Danau Ranu. Mereka berangkat bersama tetangga, Sugianto. Satu jam kemudian, Sugianto pulang sendirian. “Sekitar pukul 21.00 WIB,

surya/abd syukur

TELAN KORBAN - Danau (Ranu) Grati, Pasuruan yang tenang telah menewaskan dua pemuda yang sedang memancing, Kamis (20/1). Sugianto ngantuk dan pamit pulang lebih dulu,” kata Miskadi. Karena dua korban tak kunjung pulang hingga Jumat (21/1) sore, pihak keluarga panik. Pencarian dilakukan terus mengelilingi danau, namun tak ada hasil. Baru kemarin pagi mereka menemukan kedua korban mengapung di permukaan air. Pihak kepolisian menganggap

kejadian itu murni kecelakaan. Meski demikian, polisi masih terus mencari keterangan dari sejumlah saksi, terutama Sugianto, yang berangkat memancing bersama para korban. “Selain itu kami juga masih menunggu hasil pemeriksaan dan visum dokter,” tandas Aiptu Samsudin, Kasi Humas Polsek Grati. ■ kur

JOMBANG - SURYA Warga seputar RSUD Jombang mengeluhkan bau pembakaran limbah medis. Kendati hanya berasap tipis, namun baunya sangat menyengat hidung. “Baunya ya seperti ini. Sengak dan menyengat hidung. Ini sangat mengganggu aktivitas sehari-hari warga,” kata Ny Puji, warga Kel Kepanjen, yang rumahnya berada sekitar 50 meter belakang RSUD, Sabtu (22/1). Menurut Ny Puji, gangguan bau seperti itu sudah sekitar 3-4 bulan dialami warga. Yakni setiap pagi, saat RSUD membakar limbah medis. “Warga pernah memprotes agar sistem pengolahan limbah medis di RSUD diperbaiki sehingga tidak mengganggu warga. Tapi, tetap saja tidak ada perubahan,” imbuh Ny Puji. Hal senada diungkapkan Yunus, warga lainnya. "Setiap pagi kami dipaksa menghirup bau sengak dan asap dari sisa pem-

bakaran tumor, daging bekas operasi, dan sebagainya. Siapa menjamin, asap dan udara yang tercemar itu tidak membawa penyakit?” kata Yunus. Wakil Direktur RSUD drg Subandriyah saat dikonfirmasi menyatakan, bau menyengat itu keluar dari incinerator, mesin pembakar limbah medis bersuhu lebih dari 800 derajat Celcius, yang perlu diremajakan. “Sudah kami perbaiki sampai ongkosnya Rp 50 juta, tapi kinerjanya tetap tidak bisa maksimal. Memang sudah waktunya ganti,” imbuh Subandriyah. Tapi, untuk mengganti alat itu juga tidak gampang, karena harganya Rp 2 miliar. “Kalau soal dana, pada 2011 ini sebenarnya kami mampu. Tapi, dananya kemudian tersedot untuk program bantuan bagi masyarakat miskin. Tahun ini saja, program ini dianggarkan Rp 9 miliar. Jadi terpaksa baru 2012 kami bisa beli incinerator,” kata Subandriyah. ■ uto

Jalur Alternatif Madiun-Ngawi, Dua Tahun Rusak Berat MADIUN - SURYA Puluhan warga Desa Pacinan, Kec Balerejo, Kab Madiun, menanami jalur alternatif Madiun-Ngawi dengan pohon pisang, Sabtu (22/1). Ini karena ruas jalan sepanjang sekitar 4 kilometer yang membelah Desa/Kec Balerejo dan Desa Muneng, Kec Pilangkenceng, Madiun, ini sudah dua tahun dibiarkan rusak berat. Kondisi jalan itu bolongbolong. Lubang jalan bahkan mencapai diameter 1-2 meter dengan kedalaman 25 - 30 centimeter. Para pengguna jalan harus ekstrahati-hati saat melintasi jalur ini. Jika tidak, pasti akan mengalami

kecelakaan, sebagaimana kerap terjadi di jalan ini. Supardi (45), warga setempat, mengatakan, para pengendara yang datang dari arah berlawanan selalu memilih badan jalan yang aman dilalui. Akibatnya, tabrakan sering terjadi. Edy Pranyoto (42), warga lainnya, mengatakan, jalur ini, selain menjadi jalur alternatif Madiun-Ngawi, juga akses utama warga Kec Balerejo dan Pilangkenceng, Madiun, serta Kec Karangjati, Ngawi. Suyono (51), sopir truk, mengatakan, jalan rusak ini merugikan para pengendara. "Onderdil kendaraan cepat rusak gara-gara jalan rusak

ini. Ini merupakan jalan paling cepat menuju Madiun maupun Ngawi," ungkapnya. Kabid Pemeliharaan Jalan dan Jembatan, Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Cipta Karya Pemkab Madiun Widodo menyatakan, sudah dianggarkan dana untuk perbaikan jalan rusak ini pada tahun anggaran 2011. Meski demikian, masih menunggu mekanisme dan prosedur. "Kami meminta masyarakat bersabar dulu. Kami sedang mengusahakan perbaikan itu pada 2011 ini," tandas Widodo tanpa menyebut besar dana yang akan dianggarkan. ■ wan

surya/sudarmawan

JALAN PISANG - Warga menanami jalur alternatif Madiun-Ngawi, di ruas Balerejo-Muneng, ini dengan pohon pisang, Sabtu (22/1).


8

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Tuntaskan Dendam

data & agenda PREMIERSHIP Minggu (23/1)

Blackburn

vs West Bromwich 0 : ¼

Selasa (25/1) Bolton

vs Chelsea

Minggu (23/1)

vs Atletico Madrid ¼ : 0

tvone, Pkl 23.00 WIB

Senin (24/1) Almeria

vs

Real Osasuna 0 : ¼

Getafe

vs

Espanyol

0:¼

Real Zaragoza

vs

Deportivo

0:½

Real Madrid

vs

Real Mallorca 0 : 2

tvone, Pkl 01.00 WIB Villarreal

vs

Real Sociedad 0 : 1

tvone, Pkl 03.00 WIB

Selasa (25/1) Athletic Bilbao

vs

vs Pemenang 27 ( A) vs Pemenang 28 (B)

JUARA KETIGA 28/01 Kalah A

vs

1:0

LA LIGA SPANYOL Sporting Gijon

SEMIFINAL 25/01 Uzbekistan 25/01 Jepang

Hercules

0:¾

tvone, Pkl 03.00 WIB

Kalah B

FINAL 29/01 Pemenang A vs Pemenang B

► Pertemuan ke-17 Taufik Vs Chong Wei

LIGA PRIMER INDONESIA Sabtu (22/1)

KUALA LUMPUR - SURYA LAGI-LAGI bentrok Taufik Hidayat meladeni Lee Chong Wei, tak terhindarkan. Mereka akan bentrok di final Malaysia Terbuka Super Series di Stadium Putra Bukit Jalil, Malaysia, Minggu (23/1). Ini sesuai skenario, karena keduanya memang diunggulkan. Taufik Hidayat sebagai unggulan kedua, sedang Lee Chong Wei, unggulan pertama.

Persema 2 vs PSM Makassar 1 Batavia Union vs Solo FC Bintang Medan 1 vs Aceh United 0 Cendrawasih Papua vs Real Mataram Bandung FC 0 vs Persibo 1 Minggu (23/1)

SERIE A ITALIA Minggu (23/1)

Chievo

vs

Genoa

0:0

Udinese

vs

Inter Milan

¼:0

Bari

vs

Napoli

½:0

Bologna

vs

Lazio

0:0

Fiorentina

vs

Lecce

0:1

Sampdoria

vs

Juventus

0:0

Senin (24/1) AC Milan

Minangkabau FC vs Jakarta 1928 Bogor Raya FC vs Semarang United Bali Devata vs Manado United Tangerang Wolves vs Persebaya 1927 Indosiar, Pkl 15.30 WIB

Sabtu (22/1)

Persijap

vs

Cesena

vs

Pelita Jaya

0:1½

Minggu (23/1)

Indosiar, Pkl 02.45 WIB

PUTARAN FINAL PIALA ASIA GRUP A: CHINA, KUWAIT, QATAR, UZBEKISTAN 07/01/ 2011 QATAR

-UZBEKISTAN

Persisam

vs

Bontang FC

antv, Pkl 15.30 WIB Persib

0-2

vs

Arema

antv, Pkl 19.00 WIB

08/01/2011

KUWAIT -CHINA

2-0

12/01/2011

UZBEKISTAN -KUWAIT

2-1

1.Persipura

9

8

1

0

30-5 25

0-2

2.Semen Padang

10 6

3

1

15-6 21

-KUWAIT

3-0

3.Arema

10 5

3

2

18-7 18

-UZBEKISTAN

2-2

4.Persija

10 5

2

3

13-8 17

5.PSPS

10 4

2

4

11-14 14

6.Persiwa

10 4

2

4

13-17 14

7.Sriwijaya

8

4

1

3

12-12 13

8.Persela

11

3 4

4

7-11 13

9.Deltras

11 4

1

6

15-20 13

10.Persiba

11 3

3

5

14-17 12

11.Persijap

9

3

2

4

12-16 11

12.Persisam

7

3

1

3

8-8

13.Pelita Jaya

9

2

1

6

12-16 7

14.Persib

8

2

1

5

9-15 7

15.Bontang FC

7

0

1

6

7-24 1

12/01/ 2011 CHINA 16/01/2011

-QATAR

QATAR

16/01/ 2011 CHINA

1. Uzbekistan 2. Qatar 3. China 4. Kuwait

3 3 3 3

2 2 1 0

1 0 1 0

0 1 1 3

6-3 5-2 4-4 1-7

7* 6* 4 0

GRUP B : JEPANG, JORDANIA, ARAB SAUDI, SYRIA 09/01/2011

JEPANG

09/01/2011

ARAB SAUDI -SYRIA

13/01/2011

JORDANIA -ARAB SAUDI 1-0

13/01/2011

SYRIA

-JEPANG

1-2

17/01/2011

ARAB SAUDI -JEPANG

0-5

17/01/2011

JORDANIA -SYRIA

2-1

1. Jepang 2. Jordania 3. Syria 4. Arab Saudi

3 3 3 3

-JORDANIA

2 2 1 0

1 1 0 0

1-1 1-2

0 8-1 7 * 0 4-2 7 * 2 4-5 3 3 1-8 0

GRUP C : AUSTRALIA, BAHRAIN, INDIA, KORSEL 10/01/2011

INDIA

-AUSTRALIA

4-0

10/01/2011

KORSEL

-BAHRAIN

2-1

14/01/2011

AUSTRALIA -KORSEl

1-1

14/01/2011

BAHRAIN

-INDIA

5-2

18/01/2011

KORSEL

-INDIA

18/01/2011

AUSTRALIA -BAHRAIN

1. Australia 2. Korsel 3. Bahrain 4. India

3 3 3 3

2 2 1 0

1 1 0 0

0 0 2 3

4-1

6-1 7-3 6-5 3-13

1-0

7* 7* 3 0

GROUP D : KORUT, IRAN, IRAK, UEA 11/01/2011

KORUT

-UEA

11/01/2011

IRAK

-IRAN

1-2

15/01/2011

IRAN

-KORUT

1-0

15/01/2011

UEA

-IRAK

0-1

19/01/2011

IRAK

-KORUT

1-0

-IRAN

0-3

19/01/2011 UEA

1.Iran 3300 2.Irak 3201 3.Korea Utara 3012 4.Uni Emirat Arab 3 0 1 2 * Lolos ke Perempat Final

Bagi kedua tim, duel di final nanti merupakan pertemuan ke-17. Pada 16 pertemuan sebelumnya, Taufik kalah 6-10. Bahkan, pada tujuh pertemuan terakhir, Taufik yang kini menempati peringkat dua dunia itu hanya menang sekali, enam pertandingan lainnya dimenangi Lee Chong Wei. Kemenangan terakhir Taufik atas pebulu tangkis nomor satu dunia dari Malaysia itu terjadi di perempat final Kejuaraan Dunia 2010 di Prancis, 27 Agustus 2010 lalu. Saat itu Taufik menang, 21-15, 11-21, 21-12. Namun pada pertemuan terakhir, yakni Hongkong Terbuka Super Series 2010, 12 Desember lalu, Taufik tak berdaya dan menyerah, 19-21, 9-21.

LIGA SUPER INDONESIA

6-1 3-2 0-2 0-4

0-0

9* 6* 1 1

PEREMPAT FINAL 21/01/2011 Jepang vs Qatar 21/01/2011 Uzbekistan vs Jordania 22/01/2011 Australia vs Irak 22/01/2011 Iran vs Korsel

3-2 2-1 (27) (28)

KESEMPATAN - Pebulu tangkis Indonesia, Taufik Hidayat memiliki kesempatan memperkecil rekor pertemuan dengan Lee Chong Wei, asalkan dia mampu memenangi laga final Malaysia Terbuka Super Series, Minggu (23/1).

10

TENIS AUSTRALIA TERBUKA Sabtu (22/1)

Putaran Ketiga Tunggal Putra Robin Soderling (4-Swedia) vs Jan Hernych (Rep Cheko) 6-3, 6-1, 6-4. Milos Raonic (Kanada) vs Mikhail Youzhny (10-Rusia) 6-4, 7-5, 4-6, 6-4. David Ferrer (7-Spanyol) vs Richard Berankis (Lithuania) 6-2, 6-2, 6-1. Alexandr Dolgopolov (Ukraina) vs Jo-Wilfried Tsonga (13-Prancis) 36, 6-3, 3-6, 6-1, 6-1. Andy Murray (5-Inggris) vs Guillermo Garcia-Lopez (32- Spanyol) 6-1, 6-1, 62. Marin Cilic (15-Kroasia) vs John Isner (20-AS) 4-6, 6-2, 6-7 (5), 7-6 (2), 9-7. Tunggal Putri Vera Zvonareva (2-Rusia) vs Lucie Safarova (31Rep Cheko) 6-3, 7-6 (9). Agnieszka Radwanska (12-Polandia) vs Simona Halep (Rumania)6-1, 6-2. Iveta Benesova (Rep Cheko) vs Anastasia Pavlyuchenkova (16-Rusia) 6-3, 1-6, 7-5. Peng Shuai (China) vs Ayumi Morita (Jepang) 6-1, 3-6, 6-3. Kim Clijsters (3-Belgia) vs Alize Cornet (Prancis) 7-6 (3), 6-3. Flavia Pennetta (22-Italia) vs Shahar Peer (10-Israel) 3-6, 7-6 (3), 6-4. Ekaterina Makarova (Rusia) vs Nadia Petrova (13Rusia) 6-2, 3-6, 8-6. Petra Kvitova (25-Rep Cheko) vs Sam Stosur (5-Australia) 7-6 (5), 6-3.

Taufik Taufik Taufik Taufik Taufik Taufik

21-19, 21-9 15-21, 21-11, 12-21. 21-19, 21-8 21-18, 22-20 21-9, 21-14. 21-23, 21-12, 21-19.

Laga Obat Frustasi Bagi Evander Holyfield VIRGINIA - SURYA Petinju kelas berat legendaris, Evander Holyfield ternyata masanya belum habis. Setelah batal melawan mantan juara IBF, Francois Botha, petinju yang kupingnya cuil karena digigit Mike Tyson itu akan naik ring di kelas berat WBO, melawan petinju yang jauh lebih muda usianya, Sherman

Williams, di White Sulphur, The Greenbrier Hotel and Casino, West Virginia, Minggu (23/1) pagi. Bagi Holyfield, pertarungan ini merupakan pertarungan pengobat luka, karena hampir saja bulan ini dia tidak bertanding. ”Ini pertandingan sangat sulit. Ini merupakan pertandingan saya setelah lima atau enam

bulan lalu. Tapi saya sangat berterima kasih kepada Sherman, yang telah membuat saya tidak frustasi,” kata Holyfield. Menurut petinju yang telah 54 kali naik ring itu, dia telah melakukan persiapan matang untuk pertandingan ini, sejak tiga bulan lalu. Petinju berusia 48 itu mengaku sempat frustasi karena

Holifield vs Sherman RCTI Minggu (23/1), pkl. 09.00 WIB

sempat mengalami pembatalan. Pertarungan ini juga menjadi pemanasan bagi Holyfield yang 5 Maret mendatang, direncanakan bertarung melawan Brian Neilsen. Karena pengalaman Holyfield, banyak pihak yang memprediksikan ia akan menang mudah atas Williams. Namun perlu di-

ingat, Williams merupakan salah satu tinju berbakat. Pada sepuluh pertandingan terakhir, petinju yang sudah melakoni 34 pertandingan itu, berhasil memenangkan sembilan pertarungan, dia hanya mengalami satu kali kekalahan pada Oktober 2009 lalu dari Manuel Charr. ■ ap/k3

Vera Zvonareva Raih Tiket 16 Besar

Sabtu (22/1)

74 72 91 59 86 88 110 92 97 112 ap

Vera Zvonareva

lintas arena PSN Merasa Dirugikan SURABAYA - Tim balap sepeda Polygon Sweet Nice (PSN) Surabaya menyesalkan keputusan PB Ikatan Sepeda Sport Indonesia (ISSI) yang tidak memberi rekomendasi menjadi klub kontinental. Gara-gara itu, PSN akhirnya batal turun di balapan Le Tour de Langkawi, 23 Januari - 1 Februari. Direktur klub PSN, Sastra Harijanto Tjondrokusumo menjelaskan, pihaknya sudah memenuhi semua persyaratan yang diminta PB ISSI. "Semua kelengkapan surat-surat sudah kami kirim, tetapi PB ISSI menganggap data tersebut masih kurang lengkap," kata Harijanto, kemarin. Guna mengikuti balapan yang menjadi kalender resmi UCI (Persatuan Balap Sepeda Internasional), setiap klub harus menjadi tim kontinental. "Sebenarnya yang berhak menentukan sah dan tidaknya sebuah tim menjadi kontinental adalah UCI. Tapi yang terjadi sekarang, PB ISSI menganggap persyaratan kami tidak lengkap," tambah Harijanto. Ia menambahkan, masalah ini mendapat perhatian khusus dari UCI. Bahkan, President UCI Pat Mc Quaid telah mengirimkan surat elektronik kepada PB ISSI dan KONI/ KOI untuk segera menyelesaikan masalah tersebut. Harijanto sudah menunjukkan semua data kelengkapan yang diminta PB ISSI. ■ fat

Head to Head (6 Terakhir) 12-12-10 Chong Wei vs 27-8-10 Chong Wei vs 27-6-10 Chong Wei vs 22-8-09 Chong Wei vs 21-6-09 Chong Wei vs 13-3-09 Chong Wei vs

ap

BOLA BASKET NBA NEW JERSEY 89 vs Detroit ORLANDO 112 vs Toronto Phoenix 109 vs WASHINGTON New Orleans 100 vs ATLANTA BOSTON 110 vs Utah Milwaukee 102 vs CLEVELAND MEMPHIS 115 vs Houston SAN ANTONIO 101 vs NY Knicks LA Lakers 107 vs DENVER GOLDEN STATE 119 vs Sacramento Perpanjangan waktu *Ditulis huruf besar tuan rumah

Pertemuan hari ini tentu menjadi kesempatan emas bagi juara dunia 2005 dan pemenang medali emas Olimpiade 2004 itu untuk menuntaskan dendam. "Siapapun lawan saya di final, saya siap melakukan yang terbaik sekaligus merebut kemenangan," kata Taufik. Taufik melaju ke final setelah menyingkirkan juniornya, Simon Santoso di semifinal, 21-15, 21-19 dalam waktu 49 menit. Sedang Lee Chong Wei yang mendapat dukungan penuh penonton karena main di kandang sendiri, memupus ambisi unggulan ketiga dari China, Chen Long, 21-9, 21-9 dalam waktu 39 menit. Dalam pertandingan semifinal itu, set pertama Taufik men-

dominasi permainan dengan melakukan banyak tekanan. Namun demikian Simon sebagai junior juga kerap memberikan perlawanan terutama pada set kedua sehingga perolehan angka keduanya saling berkejaran. "Set kedua saya terlalu terburuburu ingin segera menuntaskan pertandingan. Namun itu justru memberi peluang bagi Simon untuk mengembangkan permainan," ujarnya. Dimata Taufik, Simon memiliki potensi besar sebagai pemain hebat karena mempunyai teknik bermain yang baik serta masih muda sehingga kemampuannya masih dapat dikembangkan. "Saya senang melihat dia bisa tampil di semifinal. Mudah-mudahan kelak dia bisa menggantikan saya," harap Taufik. Sayang sukses Taufik gagal diikuti ganda putra, Mohammad Ahsan/Bona Septano. Ahsan/ Bona yang diunggulkan di posisi keenam, kandas di semifinal setelah dikalahkan unggulan kelima dari China, Chai Biao/Guo Zhendong, 15-21, 14-21. Di final Chai Biao/Guo Zhendong bertemu ganda Denmark, Mads Conrads-Petersen/Jonas Ramussen yang menyingkirkan pasangan Jepang, Naoki Kawamae/Shoji Sato, 21-17, 22-20. Meski dipastikan tidak meraih gelar di tunggal putra, China sudah pasti merebut tiga gelar yakni tunggal putri, ganda putri dan ganda campuran. Ini karena pada final di tiga nomor tersebut semuanya dikuasai China. ■ es

JAKARTA BALI MATARAM AMBON JOGYA BALIKPAPAN BANJARMASIN BATAM MEDAN PONTIANAK

MELBOURNE - SURYA Meski finalis Grand Slam Australia Terbuka tahun lalu, Justine Henin sudah terlempar dari persaingan tahun ini, namun Grand Slam pembuka musim ini masih memiliki daya tarik, setelah beberapa unggulan putri berhasil melaju ke babak 16 besar. Unggulan kedua tunggal putri, Vera Zvonareva melaju ke babak 16 besar, setelah petenis asal Rusia itu, sukses menyudahi perlawanan petenis Rep Cheko, Lucie Safarova di babak ketiga, Sabtu (22/1), 6-3, 7-6, (11/9). Kemenangan ini membuat Zvonareva semakin percaya diri menatap juara, setelah tahun lalu gagal melaju ke final di Wimbledon dan Amerika Terbu-

ka. ”Saya berpikir, mungkin ini waktunya untuk berhenti, tapi saya berhasil melewatinya. Saya yakin ini akan menjadi jalan ke arah yang lebih baik,” kata Zvonareva. Kemenangan Zvonareva tidak didapat dengan mudah. Meski di awal set pertama dan kedua Zvonareva berhasil melakukan break terhadap Safarova, sehingga terkesan Zvonareva bisa menang dengan mudah. Ternyata di akhir set kedua, Safarova bisa bangkit dan memberikan perlawanan ketat. Namun, Zvonareva tampil lebih tenang sehingga berhasil memenangkan pertandingan. ”Dia (Safarova) bermain dengan baik, sehingga kami menjalani set kedua dengan

sangat panjang. Pertandingan ini telah memberikan pelajaran bagi saya untuk menghadapi pertandingan selanjutnya,” katanya. Keberhasilan Zvonareva melaju ke babak keempat, diikuti unggulan ketiga Kim Clijsters. Petenis Belgia yang diunggulkan merebut trofi itu, melaju ke babak 16 besar setelah menang 7-6 (7/3), 6-3 atas petenis Perancis, Alize Cornet. Sama halnya dengan Zvonareva, Clijsters juga harus melalui tiebreak di set pertama. ”Saya sangat bahagia dan beruntung bisa melewati tiebreak di set pertama, sehingga di set selanjutnya saya bisa bermain lebih baik,” kata juara AS Terbuka itu. ■ ap/k3

NB : Ramuan Obat – obatan dari pegunungan Himalaya


Dukung Gaji Mahal

Kiper Juventus Gianluigi Buffon menyebut pemain sepak bola berhak mendapatkan gaji besar meski menuai kontroversi di tengah krisis keuangan global. Buffon sendiri pernah menjadi kiper termahal di dunia saat pindah dari Parma ke Juventus pada 2001 silam dengan transfer sebesar 32,6 juta pounds (Rp 448 miliar). ■ ss/had

9

MINGGU, 23 JANUARI 2011

www.surya.co.id

MILAN DALAM TEKANAN

► Cesena Tak Mudah Dikalahkan Bahan Ejekan Pelawak PARIS - SURYA Legenda sepak bola Prancis, Zinedine Zidane, dikabarkan mengajukan tuntutan perdata kepada seorang pelawak. Zidane tidak terima dirinya dijadikan bahan candaan. Seperti dilansir FourFourTwo, komedian Prancis bernama Christophe Aleveque saat diwawancarai majalah Sportmag, menyebut nama Zidane dengan sebutan yang tidak pantas. Ceritanya, ketika itu, tema yang diangkat dalam wawancara dengan Aleveque adalah dukungan Zidane terhadap pencalonan negara Asia, Qatar menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022 mendatang. Qatar sendiri akhirnya dipilih oleh FIFA. Tidak disebutkan secara persis ejekan yang dilontarkan Aleveque terhadap pemain yang membawa Prancis memenangi Piala Dunia 1998. Tetapi, yang jelas ejekan itu memerahkan telinga Zidane sehingga mem-

buatnya lantas mengajukan gugatan. Pengacara Zidane, Alberto Brusso memastikan kliennya akan maju ke meja hijau untuk menuntut Aleveque dan Sportmag. “Mr Zinedine Zidane menganggap komentar tersebut merusak harga diri, kehormatan, integritas, serta reputasinya sebagai seorang pria dan figur publik, begitu juga keluarganya,” ujar Brusso dilansir Goal. Dalam kesempatan lain, Zidane menyatakan pujiannya terhadap gelandang Prancis yang bermain di Arsenal, Samir Nasri. Pemain mungil berusia 23 tahun itu dipujinya sebagai harapan masa depan sepak bola Prancis. Sama seperti Zidane, Nasri juga besar di Marseille. “Saya meyakini Nasri akan memiliki karier besar ke depannya. Bagi saya, dia mewakili masa depan Tim Prancis, harapan terbesar kami,” ujarnya. ■ ap/goal/ap

MILAN – SURYA TIDAK mudah memimpin klasemen. Situasi itu kini dirasakan AC Milan. Hasil imbang 4-4 melawan Udinese dan 1-1 meladeni Lecce di dua laga terakhir Serie A Italia serta menanjaknya penampilan Inter Milan sejak dilatih mantan pelatih AC Milan, Leonardo, membuat Milan kini dilanda ketegangan. Situasi itu terlihat saat kamera televisi merekam Gennaro Gattuso memarahi Alexandre Pato saat melawan Lecce pekan lalu. Di bawah tekanan, Milan harus bermain sempurna saat menjamu Cesena pada pekan ke-21 Serie A Italia, Senin (24/1) dini hari. Ya, tidak boleh ada kesalahan seperti melawan Udinese dan Lecce. Sebab, jika kembali gagal menang, posisi I’rossonerri di puncak klasemen, tidak akan bertahan lama. Milan (41 poin) kini unggul empat poin dari Napoli dan Lazio, serta enam poin dari Inter Milan yang bermain

lebih sedikit. “Nervous seharusnya tidak ada di tim kami, karena kami masih memimpin klasemen. Sangat normal ketika kami gagal menang, maka rival kami akan mengambil keuntungan. Tetapi, kami hanya perlu fokus pada diri kami tanpa perlu berpikir Inter Milan, Roma, Napoli dan Juventus,” tegas Massimiliano Allegri, Pelatih Milan dilansir Football Italia. Cedera yang menghantam sejumlah pemain kunci juga ikut memunculkan tekanan bagi Milan. Kiper utama, Christian Ab-

Nesta

Bonera

Flamini

Ambrosini

Abate

Ibrahimovic Seedorf

Gattuso

Caserta

Jmenez Bogdani

Pato

AC MILAN (4-3-1-2)

ap

Gagal Gaet Pienaar, Chelsea Bidik Sanchez LONDON - SURYA Gagal mendapatkan gelandang Afrika Selatan, Steven Pienaar yang lebih memilih ke Tottenham Hotspur, Chelsea kini mengalihkan buruan. Tim London ini dilaporkan tengah mendekati bintang Timnas Chile yang bermain di Udinese, Alexis Sanchez. Seperti dilansir Gazzetta dello Sport, Chelsea akan bertemu dengan agen Sanchez yang bernama Fernando Felicevich di London dalam waktu dekat. Fernando Felicevich sendiri merupakan sosok yang cukup dekat dengan Chelsea karena sempat menawarkan beberapa bakat sepak bola Chile guna direkrut Chelsea sepanjang tahun 2010. Kabar itu juga diperkuat pernyataan Presiden Udinese, Giampaolo Pozzo yang mengonfirmasi bahwa Chelsea telah mengajukan proposal kepada Udinese terkait ketertarikan mereka terhadap winger ber-

Colucci

Parolo Von Bergen

Giaccherini

CESENA ALEXIS SANCHEZ (kanan).

strip di atas zona degradasi, Cesena sudah membuktikan sulit dikalahkan. Cesena hanya kalah 2-3 saat meladeni Inter Milan di San Siro, Rabu (20/1) lalu. Itu menjadi pertanda, Cesena tidak akan m u d a h dikalahkan Milan seperti halnya Bari ■ ap/goal/ had

Antonini

Amelia

Pellegrino

(4-3-2-1)

Dellafiore

Antonioli

LIVE

ap

MENGGUGAT - Zinedine Zidane dan istrinya Veronique.

biati dan gelandang Kevin Prince belum jelas kapan kembali tampil. Bek Thiago Silva juga cedera saat melawan Bari di Coppa Italia (20/1). Bahkan, Andrea Pirlo yang come back di laga tersebut, juga kembali mengalami cedera. Allegri justru punya stok melimpah di lini depan. “Anda akan bisa melihat kekuatan sebenarnya Milan jika pemain yang cedera sudah kembali,” koar Allegri. Dengan pemain yang ada, mantan pelatih Cagliari ini berharap timnya bisa melanjutkan momentum bagus setelah menang meyakinkan 3-0 atas Bari. Zlatan Ibrahimovic akan kembali berduet dengan Alex Pato yang disimpan di laga itu. “Yang terpenting kami sudah kembali ke jalur kemenangan,” sambung Allegri. T e t a p i awas, meski ada di posisi 17 atau satu

Lauro

Senin (24/1)) 02.45 WIB

ANDALAN - Striker Zlatan Ibrahimovic akan kembali menjadi andalan AC Milan untuk menjebol gawang Cesena. ap

usia 22 tahun itu. Pozzo bahkan mengklaim Chelsea telah mengajukan tawaran sebesar 25 juta pounds (sekitar Rp 350 miliar) untuk pemainnya itu. Kabar tersebut ternyata dibantah manajer Chelsea, Carlo Ancelotti. Pria asal Italia ini membantah Chelsea telah melakukan pembicaraan dengan bos Udinese perihal transfer Sanchez. “Sama sekali tidak benar bahwa kami telah melakukan pembicaraan dengan bos Udinese. Saya tidak suka bicara ini,” ujar Ancelotti dilansir Sky Sports. Ancelotti mungkin masih belum mau blak-blakan perihal buruannya itu. Tetapi yang jelas, Chelsea tidak sendirian memburu pemain yang penampilannya di Piala Dunia 2010 lalu mendapat pujian dari striker legendaris Chile, Ivan Zamorano. Selain Chelsea, Sanchez juga diminati Manchester United dan Inter Milan. ■ ss/had

Si Nyonya Tua Penasaran, karena Sulit Menang di Kandang Sampdoria GENOA - SURYA Jadwal melawan Sampdoria di Marassi selalu membuat penasaran Juventus. Pasalnya, sejak kembali tampil di Serie A di musim 2007/08, setelah satu musim terdegradasi ke Serie B karena skandal Calciopoli, Juventus tidak pernah menang setiap kali tampil di markas Sampdoria. Dalam tiga lawatan ke sana, Juventus kalah sekali dan imbang dua kali. Penasaran itulah yang ingin dituntaskan Si Nyonya Tua—julukan Juventus saat meladeni Sampdoria di Luigi Ferraris pada pekan ke-21 Serie A Italia, Minggu (23/1). “Pertandingan di markas Sampdoria selalu sulit. Kami harus benar-benar fokus dan bekerja keras jika ingin meraih hasil bagus,” ujar Alessandro Del Piero, kapten Juventus dilansir AP. Kali ini seharusnya menjadi momen tepat bagi Del Piero dkk

Sampdoria vs

Juventus

Telkomvision, Minggu (23/1) Pkl 21.00 WIB

KERJA KERAS - Bintang Juventus Alessandro Del Piero akan bekerja keras untuk menaklukkan Sampdoria dalam lanjutan Serie A Italia.

PRAKIRAAN PEMAIN

Sampdoria (4-4-2) : Costa; Lucchini, Gastaldello, Ziegler, Dessena; Palombo, Mannini, Guberti, Poli; Pazzini, Macheda. Juventus (4-4-2) : Buffon; Chiellini, Traore, Sorensen, Bonucci; Aquillani, Sissoko, Pepe, Krasic; Del Piero, Amauri.

ap

untuk bisa mengukir kemenangan di Luigi Ferraris. Maklum, Juventus tengah on fire setelah menang beruntun, 2-1 atas Bari (16/1) dan 2-0 atas Catania di Coppa Italia (12/1). Del Piero yang mencetak satu gol saat menang atas Bari, akan kembali menjadi tumpuan bersama Amauri. Se-

bab, pelatih Juventus, Luigi Del Neri tengah minim stok striker setelah Vincenzo Iaquinta, Fabio Quagiarella dan juga Luca Toni cedera. Sementara gelandang asal Brasil, Felipe Melo, absen karena skorsing kartu merah. Tetapi, Sampdoria memiliki rekor bagus di kandang dengan ra-

por 4-4-1 atau hanya sekali kalah. Mereka juga sangat termotivasi setelah lolos ke perempat final Coppa Italia lewat kemenangan atas Udinese. Striker pinjaman dari Manchester United, Federico Macheda akan kembali menjadi andalan setelah mencetak gol perdananya saat melawan Udinese.

“Lolos ke perempat final seharusnya memberi kami tambahan kekuatan untuk melawan Juventus Minggu nanti. Juve tim yang solid dan tidak mengambil risiko di belakang. Tetapi kami tidak takut melawan mereka,” ujar Domenico Di Carlo, pelatih Sampdoria. ■ ap/goal/had

Menang Pertama Dalglish LONDON- SURYA Tawa Kenny Dalglish akhirnya bisa lepas. Itu setelah kemenangan yang ia tunggu-tunggu datang. Ya, untuk kali pertama dalam comeback nya sebagai manajer, pria Skotlandia yang oleh Liverpudlian dijuluki King Kenny karena jasanya membawa Liverpool memenangi sembilan gelar Liga Inggris pada era 80an, merasakan kemenangan. The Reds menang 3-0 atas tuan rumah Wolverhampton Wanderers di Mollineux Stadium pada laga lanjutan Premiership, Sabtu (22/1) malam. Bermain tanpa skipper Steven Gerrard yang masih harus melakoni skorsing kartu merah, Liverpool terbantu oleh penampilan oke Fernando Torres. Striker asal

Spanyol ini memborong dua gol kemenangan Si Merah. Gol pertama dicetak Torres di menit ke-36, setelah memaksimalkan umpan terobosan Raul Meireles. Di menit ke-50, giliran Meireles mencetak gol dengan memaksimalkan assist Torres. Umpan panjang Torres disambut tendangan voli gelandang asal Portugal ini. Torres menutup skor 3-0 lewat golnya di masa injury time. Sebelumnya, di tiga pertandingan, Dalglish hanya tersenyum kecut. Di debutnya, Liverpool dipecundangi Manchester United pada putaran III Piala FA (9/1), tiga hari kemudian, Liverpool dipecundangi tim promosi Blackpool 1-2. Dan pekan lalu, bermain 2-2 dengan Everton. ■ goal/k3

Untuk Pemesanan Luar Kota, transfer ke BRI : 0873-01-017605-53-5 Cab. Wonocolo Surabaya

Peluang Usaha ....!!

Dicarai Agen Seluruh Wilayah Jawa Timur

Modal mulai Rp. 919.000,-

Dapat Diperoleh di : Apotek 7 Jl. Raya Gedangan 49 Sidoarjo, Apotek Srijaya Jl. Mojopahit No. 212 Mojokerto, Apotek Graha Husada Jl. Gajah Mada No. 138 Mojokerto, Apotek Kimia Farma Jl. Kartini No. 150 - 152 Gresik, Apotek TAKAVI Jl. Kaliwaru I No. 9 Surabaya, Apotek JOKOTOLE Jl. Dharmawangsa No. 26 Surabaya, Apotek Bengawan Solo Jl. Tumenggung Suryo No. 36 Malang, Apotek Kimia Farma Jl. LA. Sucipto No. 148 Malang, Apotek Benowo Farma Jl. Benowo No35 A Surabaya, Apotek Prima 2 Jl. Perak Barat No.63 Surabaya


10

www.surya.co.id

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Pelampiasan Kapal Selam Kuning

► Harusnya ap

ANDALAN - Striker Atletico Madrid Diego Forlan menjadi andalan untuk membobol gawang Sporting Gijon.

Seolah Laga Terakhir GIJON - SURYA Atletico Madrid bertandang ke kandang Sporting Gijon untuk memainkan laga ke20 kompetisi La Liga Spanyol, Minggu (23/1). Bentrok di Stadion El Molinon yang berkapasitas 25.000 penonton itu adalah pertandingan perdana di putaran kedua bagi kedua tim. Atletico pun bertekad mengawali putaran kedua dengan kemenangan sehingga membuka peluang bagi anak asuh Enrique Sanchez Flores itu lolos kualifikasi Liga Champions. Dari 19 laga yang telah dijalani, Atletico masih berkutat di posisi enam klasemen dengan 30 poin. Mereka tertinggal tujuh angka dari Valencia di posisi empat. Atletico telah melupakan kepedihan setelah disingkirkan Real Madrid dari Piala Raja (Copa Del Rey) menyusul kekalahan 0-1 di leg kedua, Jumat (20/1). Atletico tersingkir dengan agregat 1-4. Pemain senior Atletico, Luis Amaranto Perea mengakui timnya terpukul setelah tersingkir dari Piala Raja. Tetapi ia menegaskan rekan-rekannya telah menguatkan mental untuk menatap impian lain. "Tersingkir dari Copa del Rey

Sporting vs

Atletico

LIVE TV One, Minggu (23/1) pkl 23.00 WIB jelas menyedihkan. Tapi kami telah menguatkan hati dan kami harus mencapai tujuan lain di La Liga, untuk menyelesaikan kompetisi dengan masuk empat besar. Kami tidak pernah menyerah untuk itu," katanya. Menang di El Molinon tidak akan mudah, karena Sporting juga sangat membutuhkan poin agar aman dari zona degradasi. Sporting kini masih bercokol di posisi 17 klasemen dengan 16 poin, hanya unggul selisih gol dari Real Zaragoza di zona merah. Anak asuh Manuel Preciado itu tentu akan melakukan segala daya mereka untuk memastikan lawan pulang dengan tangan hampa. Namun Atletico diuntungkan dengan data statistik yang menempatkan mereka selalu meraih poin di kandang Sporting sejak musim 1993/1994. Sebagai jaminan bahwa pertemuan kedua tim selalu menarik adalah lahirnya 70 gol dari 44 pertandingan kedua tim. ■ ap/atm/ono

Artinya, Real Sociedad yang bertamu ke Estadio El Madrigal, Senin (24/1) dini hari waktu Indonesia, akan menjadi pelampiasan Tim Kapal Selam Kuning—julukan Villarreal. Merujuk rekor hebat Villarreal di kandang, 9-1-0 atau menang sembilan kali, imbang sekali dan belum pernah kalah yang merupakan rekor home terbaik kedua setelah Real Madrid, 9-0-0, Sociedad seharusnya bisa dikalahkan. “Kami harus segera melupakan kegagalan di Copa del Rey (Piala Raja), masih ada dua kompetisi (Liga Spanyol dan Liga Eropa) yang harus kami maksimalkan. Kami tahu, putaran kedua liga akan lebih sulit,” tegas Joan Capdevilla, bek Villarreal dilansir Goal, Sabtu (22/1). Meski sempat terseok-seok di papan bawah di awal musim, Villarreal sukses menutup putaran pertama dengan berada di papan atas yakni posisi ketiga dengan 39 poin. Meski hampir tidak mungkin

Villarreal Menang

VILAREAL - SURYA TERSINGKIR dari Piala Raja Spanyol, Villarreal mencoba mengambil hikmah terselubung (blessing in disguise). Mereka kini bisa fokus total di La Liga Spanyol.

juara karena terpaut 13 poin dari pemuncak klasemen Barcelona, tetapi Villarreal memiliki target impian. Villarreal berpeluang mengulang sukses lolos ke Liga Champions seperti di musim 2004/05 silam. Jika terus tampil konsisten, kenangan hebat enam tahun silam, sangat mungkin diulang. Peluang itulah yang membuat Capdevilla, bek yang juga anggota Timnas Spanyol saat memenangi Piala Dunia 2010, memilih bertahan di El Madrigal (kandang Villarreal) meski dirinya mendapat tawaran bergabung dari klub besar Italia, Juventus. “Villarreal tim yang ambisius. Banyak pemain akan senang dengan proyek tim ini. Bertahan di klub ini sangat penting bagi saya,” sambung bek berusia 32 tahun ini. Tetapi awas, meski datang dengan status nonunggulan, Real Sociedad pekan lalu tampil hebat dengan menang 4-0 atas tuan rumah Getafe. Itu adalah kemenangan perdana Sociedad di tahun 2011 usai kalah beruntun, 1-2 dari Real Zaragoza (4/1) dan 2-3 dari Sevilla (9/1) di laga home. Sociedad kini ada di posisi 11. “Kami seharusnya mendapat lebih dari yang kami raih sekarang. Hasil pekan lalu sangat bagus bagi kami untuk mengawali putaran kedua dan mencoba mengamankan posisi kami,” ujar Martin Lasarte, pelatih Sociedad. ■ ap/goal/had

TERBANG TINGGI- Bintang Villarreal Joan Capdevilla bertekad membawa timnya terbang tinggi.

ap

Uzbekistan Susul Jepang ke Semifinal

100, Angka Keramat Kapten Park

DOHA - SURYA Uzbekistan menyusul Jepang ke semifinal Piala Asia 2011. Pada partai perempat final di Stadion Khalifa, Jumat atau Sabtu (22/1) dini hari WIB, Uzbekistan menundukkan Jordania, 2-1. Pertarungan kedua tim sebenarnya alot, hingga babak pertama berakhir tanpa gol. Tapi begitu memasuki babak kedua, Jordania tampak kurang konsentrasi. Sebaliknya, Uzbekistan menerapkan strategi menyerang dengan cepat. Kurang mendapat pengawalan ketat, Ulughbek Bakaev membobol gawang Jordania pada menit ke-46. Gol ini tampaknya membuat Jordania terpukul. Dua menit kemudian, kelengahan mereka kembali harus dibayar mahal. Lagi-lagi, Ulughbek Bakaev sukses membobol gawang Jordania yang dikawal Amer Sabbah. Uzbekistan pun unggul 2-0. Jordania baru tampil menggempur. Sementara, Uzbekistan mulai banyak bertahan. Meski sempat sulit dibobol, namun pada menit ke-58, Bashar Yaseen mampu memperkecil ketinggalan. Gol itu membuat Jordania semakin bersemangat. Mereka terus menggempur untuk menyamakan kedudukan. Beberapa peluang tercipta, tapi selalu gagal membuahkan gol. Selain itu, kiper pengganti Uzbekistan, Temur Juraev, juga tampil bagus. Ia beberapa kali menggagalkan serangan lawan. Skor 2-1 pun bertahan hingga akhir pertandingan dan Uzbekistan memastikan lolos ke semifinal.

DOHA - SURYA Iran tidak hanya penSaat Korea Selatan ting bagi negaranya, te(Korsel) berhadapan detapi juga sangat berharngan Iran di babak pega bagi dirinya secara rempat final Piala Asia personal. 2011, Minggu (23/1) Karena itu, Park dini hari tadi, menjadi sangat berharap agar momen spesial bagi timnya bisa berjuang bintang mereka, Park untuk bisa lolos ke baJi Sung. Di pertandingbak semifinal, bahkan an tersebut, pemain menjadi juara Piala Manchester United itu Asia di pengujung kagenap 99 pertandingan rir Timnas-nya. ”Piala memangku ban kapten Asia ini sangat spesial tim berjuluk Taeguk bagi saya,” kata Park Warriors tersebut. sebelum pertandingan Pertandingan itu tentu melawan Iran. menjadi sangat spesial Menurutnya, dia bagi Park. Jika sukses ap tidak memiliki banyak mengantarkan timnya CETAK REKOR- Kapten Korsel Park Ji Sung waktu untuk mempermelaju ke babak semi- berambisi memecahkan rekor sebagai kapten kuat Timnas. Sehingga final, pemain berusia Timnas. di Piala Asia tahun ini, 29 tahun tersebut akan ia bertekad untuk bisa mencetak rekor baru, dengan nasional, di turnamen seperti membawa trofi juara Asia ke menjadi kapten Korsel di 100 Piala Asia,” kata Park. negaranya. Sejak menjadi tuan pertandingan. Rekor keramat ini Apalagi, Park sudah mengisya- rumah Piala Asia 1960 lalu, tidak pernah terjadi sejak 1960 ratkan akan pensiun dari Timnas Korsel tidak pernah menjuarai lalu. Korea usai Piala Asia tahun ini, Piala Asia. Pada Piala Asia 2007 ”Suatu kebanggaan yang sa- agar lebih fokus membela klub- atau yang terakhir kalinya, Korngat besar, bisa melaksanakan nya, Manchester United (MU). sel hanya menduduki peringkat pertandingan ke-100 untuk tim Sehingga, pertarungan melawan ketiga. ■ afc/k3

ap

CETAK GOL- Pemain Uzbekistan Ulughbek Bakaev merayakan gol yang dicetak ke gawang Jordania. Pelatih Uzbekistan Vadim Abramov tak henti-hentinya memuji penampilan Bakev. Ia yakin Bakaev akan menuliskan dirinya dalam sejarah Uzbekistan. Padahal selama babak penyisihan grup, Bakaev lebih banyak menghuni bangku cadangan. ”Dia (Bakaev) adalah pemain besar dengan talenta yang luar biasa. Saya baru memberikannya kesempatan, ternyata dia menjawabnya dengan dua gol. Saya yakin saat ini, semua orang akan tahu nama Uzbekistan,” kata Abramov. Sementara itu, sempat leading dua kali, dan unggul jumlah pemain, Qatar ternyata harus tersingkir di perempat final Piala Asia 2011, karena gol di menit

sepak pojok Bos India Beli Racing Santander PENGUSAHA India, Ahsan Ali Syed mengungkapkan, pihaknya telah resmi membeli klub La Liga Spanyol, Racing Santander. Proses pembelian rampung setelah ada kesepakatan dari pemerintahan Cantabria (wilayah tempat Santander berada) dan Dewan Olahraga Nasional Spanyol. Kesepakatan itu diumumkan perusahaan Ahsan Ali Syed, Western Gulf Advisory Asset and Wealth Management, Jumat (21/1). guardian "Saya senang dan Ahsan Ali Syed bangga menjadi pemilik baru (Racing Santander)," kata Syed. Tak disebutkan berapa Syed membeli klub tersebut. Namun surat kabar Cantabrian, El Diario Montanes, melaporkan, akuisisi itu senilai 30 juta euro (sekitar Rp 369,7 miliar) sampai 40 juta euro (sekitar Rp 493 miliar). ■ ono/kcm

Uzbekistan

2

Jordania

1

SUSUNAN PEMAIN

Uzbekistan: Ignatiy Nesterov (Temur Juraev 62), Sakhob Jurayev, Shavkat Mulladjanov, Server Djeparov, Timur Kapadze, Odil Ahmedov, Aziz Haydarov, Jasur Hasanov (Stanislav Andreev 57), Sanjar Tursunov, Aleksandr Geynrikh (Anzur Ismailov 70), Ulughbek Bakaev Jordania: Amer Sabbah, Mohammad Aldmeiri, Monir Ahmad Al-Mutasim, Shadi Abu-Hashhash (Abdallah Salim 64), Bashar Yaseen, Suliman Al-Salman, Baha Suleiman, Amer Deeb, Hasan Abdel Mahmoud, Ahmad Alzugheir, Moayad Omar Suleiman Abukeshek (Anas Hijah 76)

akhir. Tuan rumah Qatar, yang menuai banyak kejutan di babak penyisihan setelah berstatus runner up grup A, harus tersingkir setelah takluk di tangan Jepang, 2-3, di pertarungan yang dramatis. Kekalahan ini, membubarkan ambisi Qatar untuk lolos ke semifinal Piala Asia

untuk pertama kalinya. ”Kami telah menampilkan performa terbaik. Mulai dari taktik dan psikis telah kami curahkan untuk memenangkan pertandingan ini. Ini penampilan terbaik kami, tapi lawan bermain lebih baik,” kata Bruno Metsu, pelatih Qatar. ■ afc/goal/k3


11 Sambungan Pembunuh... n

DARI HALAMAN 1

Dimas akhirnya ditidurkan, dan tidak lama setelah itu ia meninggal dunia. Hingga berita ini ditulis, polisi belum bisa memastikan penyebab kematian pria yang juga petugas asuransi itu. Kapolres Sidoarjo, AKBP M Iqbal saat ditemui di lokasi mengatakan, kematian Dimas diduga kuat akibat benda tumpul. “Apakah dia dipukul sendiri atau membenturkan sendiri, akan kita visum. Kita akan buktikan dengan investigasi secara ilmiah,” katanya. Untuk memastikan penyebab kematiannya, kata Kapolsek Waru, Kompol Agus Widodo, polisi akan memeriksa kondisi jenazah, barang bukti berupa bercak darah dibaju korban, serta saksi-saksi yang ada di sekitar tempat Dimas ditemukan meningggal. Saksi-saksi yang dimaksud adalah perawat yang bertugas di ruang perawatan Rutan Medaeng, dua orang narapidana yang saat kejadian berada di lokasi kejadian, dan petugas rutan. “Kami berharap, dari keterangan para saksi, kami bisa membongkar apa penyebab kematian Dimas,” kata Agus. Terkait dugaan Dimas mati karena penganiayaan maupun kekerasan, hal ini belum terbukti. “Karena hingga sejauh ini, selain luka sobek 3 cm di pelipis kanannya, belum ada temuan tentang bukti-bukti kekerasan di tubuh Dimas. Kami harus menunggu hasil dari Tim Forensik,” kata dia. Ketua Tim Medis Rutan Medaeng, dr Mohmmad Arifin memaparkan, kondisi Dimas memang mengalami depresi berat akibat kasus yang dihadapinya. Oleh

Dua Anak... n

DARI HALAMAN 1

Salah seorang dokter jaga menolak memberikan keterangan mengenai kondisi Dian. Ia berdalih bukan wewenangnya memberi keterangan. “Apakah bola mata keluar atau bagaimana kondisinya, jangan tanya saya,” elak dokter berkaca mata ini. Namun diakui kondisi Dian masih labil. Dian yang harus meninggalkan dua anaknya ini dinilai masih traumatik. Pihak rumah sakit sampai kemarin belum memberikan keterangan resmi mengenai kondisi Dian. Direktur RSU Dr Soetomo Slamet Riyadi Yuwono meminta Surya untuk bersabar mengenai kondisi Dian. “Dokter yang menangani kebetulan libur. Senin saja lah, semua akan dijelaskan detail,” kata Slamet, Sabtu (22/1). Di rumah sakit tersebut, Dian

Sweeping... n

DARI HALAMAN 1

rokok Mitra Produksi Sigaret II Karanglangit, dengan luka di sekujur tubuhnya. Sedangkan Teguh berhasil melompat dari KA Kertajaya dengan kondisi kritis setelah menjadi korban penganiayaan suporter di gerbong KA Kertajaya. Tubuh Teguh berguling-guling di dekat Desa Talun, Kecamatan Sukodadi. Kini Teguh yang juga Dirijen LA Mania itu dirawat di RSI Muhammadiyah Lamongan, Sabtu (22/1) petang. Kejadian ini bermula dari upaya Polres Lamongan men-sweeping bonek yang menumpang KA Kertajaya di Stasiun Lamongan, Sabtu sore. Langkah Polres dilakukan lantaran, Jumat (21/1) malam, ratusan suporter yang menumpang KA Barang 1005 melempari puluhan rumah warga di sepanjang perjalanan dari Deket hingga Babat. Selain

Tiket... n

DARI HALAMAN 1

sepupunya, remaja yang mengaku penyuka berat Bieber itu rela berdesak-desakan di tengah pengantre lain. "Ini bolos sekolah demi Justin Bieber," ujar Prili. Seperti halnya remaja putri lainnya, Prili sempat diselimuti perasaan takut akibat ricuh yang terjadi sekitar pukul 12.00 WIB. Akan tetapi, pengorbanan Prili akhirnya terbayar setelah mendapat kupon yang nanti bisa ditukar dengan tiket asli. Justin Bieber, bakal melangsungkan konsernya di Sentul Bogor, 23 April 2011 atau dua hari sebelum ujian sekolah, 25 April 2011. Namun untuk yang satu ini, ribuan remaja putri tak mau meninggalkannya. Mereka rela melakukan apa saja demi

karena itu, usai divonis Kamis lalu (20/1), dia dipindah dari Blok B ke blok E (Poliklinik). Apakah depresi ini disebabkan karena rasa bersalahnya atau tekanan dari luar (keluarga korban yang menuntut agar dia dihukum mati), Arifin enggan memastikan. Dari informasi yang diperoleh, kondisi Dimas memang terlihat labil. Sebelum kejadian tragis itu, Dimas beberapa kali terlihat trauma saat mengikuti persidangan. Setiap sehari sebelum sidang, dia selalu ke poliklinik untuk meminta surat keterangan agar dia tidak hadir di persidangan. Namun hal itu tidak dipenuhi karena kondisinya masih memungkinkan untuk mengikuti sidang. Selain depresi, Dimas juga diketahui berusaha menelantarkan diri dengan jarang makan. Hal ini mengakibatkan daya tahan tubuhnya menurun dan mengakibatkan infeksi. Karena itu, dia terlihat sangat lemah dan tidak berdaya. “Kondisi itu sudah saya sampaikan di persidangan. Saya juga sudah panggil psikiater dari RSU dr Soetomo, yakni dr Sucipto untuk memeriksa psikisnya. Namun bagaimana hasilnya, saya tidak tahu,” papar Arifin. Drg Nur Saiful, dokter Rutan Medaeng lainnya menambahkan, selain sulit makan, Dimas juga sering tidur di kamar mandi blok B. Saiful beberapa kali berusaha mendekatinya dengan menanyakan kondisinya, tapi Dimas sering tidak nyambung. “Dia cuma mengeluh sakit pusing saja,” ungkapnya. Mengenai dukungan mental dari keluarganya, meski tidak pernah muncul di persidangan, mereka sebenarnya cukup sering mengunjungi Dimas di Medaeng.

Bahkan sekitar satu jam sebelum ditemukan sekarat, Dimas masih dikunjungi keluarganya. Hal ini dibenarkan Saiful. Hanya saja, dia tidak mengetahui persis, siapa saja yang mengunjungi Dimas, Sabtu kemarin.

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Pendiam dan Tertutup Menjelang detik-detik kematiannya, Dimas sebenarnya mulai berperilaku normal. Dia mau makan, meski beberapa kali dimuntahkan. Namun setelah itu, aktivitasnya tidak terpantau hingga akhirnya dia ditemukan sekarat. Terkait kasus tewasnya Dimas, Arifin memastikan pihak keluarga bisa menerima. “Mereka telah membuat surat pernyataan menerima, dan bahkan tidak mau Dimas diotopsi,” ujarnya. Sementara, dari pihak keluarga Dimas enggan berkomentar banyak terkait kematian terpidana seumur hidup ini. Seorang kakak kandungnya yang tidak mau namanya diungkap menceritakan, selain sosok yang pendiam, Dimas juga dikenal sebagai sosok yang tertutup. “Kami sudah mengikhlaskannya, jadi nggak usah diungkit-ungkit lagi masalah ini,” katanya saat ditemui di kediaman Dimas, di Rungkut Asri, Surabaya. Kakak kandung Dimas ini membenarkan, jika akhir-akhir ini sebelum meninggal dunia, adiknya tersebut mengalami depresi berat. Depresi ini, kata dia, dikarenakan setiap persidangan Dimas selalu menerima teror dan hujatan dari keluarga korban pembunuhan. “Tapi sudahlah, yang lalu biarlah berlalu,” tambahnya. Sedangkan anggota keluarganya yang lain, mengaku kasus yang membelit Dimas tidak hanya membebani Dimas. Namun, semua anggota keluarga merasa

ikut menanggung beban. “Ini kan kasus pembunuhan yang sifatnya sangat sensitif, jadi kami semua merasa terbebani. Apalagi ada omongan ‘hutang nyawa dibayar nyawa’, inilah yang membuat kami tertekan,” katanya, tanpa mau menyebutkan identitasnya. Yuliana Heriantiningsih, pengacara Dimas sewaktu disidang di PN Surabaya, membenarkan sejak awal sidang hingga vonis dijatuhkan, kondisi Dimas kian lama kian memburuk. Bukan hanya tampilan fisik saja, tapi juga psikisnya. “Selain makin kurus, kondisi kejiwaan Dimas juga tampak sedang labil,” kata Yuliana yang juga ikut menghadiri pemeriksaan jenazah di RS Bhayangkara. Pertemuan Yuliana dengan Dimas untuk terakhir kalinya terjadi, Kamis (20/1), saat sidang vonis di PN Surabaya. Di pertemuan itu, aku Yuliana, tak ada sepatah kata pun yang terucap dari mulut Dimas. Ia membisu. “Bahkan saat saya tanya bagaimana kesehatannya, Dimas hanya diam seperti patung, tak ada jawaban sama sekali,” kata Yuliana. Selain itu, terang Yuliana, yang paling memprihatinkan adalah makin menurunnya kesehatan Dimas. Jika di awal sidang tubuh Dimas masih terlihat sedikit berisi, lambat laun saat sidang hampir mendekati akhir, tubuh Dimas makin terlihat kurus. Suatu kali, untuk menenangkan kondisi mentalnya saat di persidangan, Yuliana sempat menyuruh Dimas agar berdoa. “Saya sempat menyuruh Dimas menyebut nama ‘Allah’, namun ia tidak merespons sama sekali. Ia hanya membisu,” tambah Yuliana. Secara terpisah, Siti Masitah,

ibu Rizal dan Fahmi, korban pembunuhan Dimas, saat dihubungi Surya mengaku belum mendengar kabar kematian terpidana ini. Seperti diketahui, saat sidang putusan, Kamis (20/1) lalu, Siti Masitah histeris begitu majelis hakim menjatuhkan hukuman seumur hidup bagi pembunuh anaknya, Dimas Nusantoro. Perempuan berperawakan kurus ini berteriak keras meminta majelis hakim menjatuhkan hukuman mati seperti tuntutan jaksa penuntut umum (JPU) Joko Prawoto. “Pak Hakim tidak boleh seumur hidup Pak, harus mati, harus mati,” teriak Masitah sambil menangis kencang. Tuntutan Masitah ini beralasan karena yang dibunuh Dimas kedua anaknya yang tidak lama lagi menyelesaikan studinya di UPN. Selain Rizal dan Fahmi, Masitah tidak punya anak lagi. Untuk memgingatkan, Rizal dan Fahmi dibunuh 7 Agustus 2010 di tempat kosnya di Jalan Medokan Ayu MA 1 Blok G 19, Rungkut, Surabaya. Dimas membunuh keduanya secara beruntun dengan menancapkan sangkur ke tubuh korban beberapakali. Pembunuhan ini diawali dengan tindakan Dimas membunuh kelinci korban yang berak dan kencing di kamar kosnya. Akibat kejadian itu, beberapa kali korban (Rizal dan Fahmi) mengancam akan menyewa pembunuh bayaran untuk membunuh orang yang telah membunuh kelincinya. Hal ini membuat terdakwa jengkel dan emosi, ditambah dengan tuntutan pacarnya yang menuntutnya kawin. Akhirnya setelah bangun tidur, Dimas menghabisi keduanya dengan sangkurnya. n uus/k1

ditangani dokter spesialis mata. Menurut informasinya, dr Balqis yang menangani perawatan Dian. Namun Sabtu kemarin dokter ini tidak masuk. Meski tak diizinkan melihat langsung ke ruangan, namun tampak Dian sepanjang Sabtu kemarin sudah bisa berjalan. Dengan didampingi kakaknya, Doni Kristiawan, Dian minta turun dari bed perawatan. “Mulutnya masih terasa sakit, cekotcekot saat makan. Karena itu, makannya sedikit,” kata Doni. Selain harus menunggu pulihnya kondisi mata Dian, keluarga juga mengaku sedih dengan nasib dua anak Dian. Dua bocah yang masih kecil saat ini dititipkan ke keluarga Dian di Manukan Lor. Seperti diberitakan, peristiwa miris dialami Dian Kristiana, warga Jl Manukan Lor Gang VIII Surabaya. Perempuan 29 tahun itu harus kehilangan bola mata kirinya setelah dihantam mangkuk kaca berisi

kuah bakso oleh suaminya, Bobby Rulian Iskandar (37). Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) itu kini ditangani Unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Sat Reskrim Polrestabes Surabaya. “Tersangka (Bobby) sudah kami amankan,” ujar Kanit PPA AKP Herlina mendampingi Kasat Reskrim AKBP Anom Wibowo, Jumat (21/1). Peristiwa memilukan ini terjadi 10 Januari di Jl Manukan Lor Gang VIII, tempat pasangan suami istri (pasutri) tersebut tinggal. Berdasarkan informasi yang diperoleh, awalnya Bobby membantu sang istri membersihkan butiran ketan hitam di dekat pintu rumah. Ketan hitam itu merupakan bahan yang akan dipakai Dian untuk jualan bubur. Bobby saat itu baru pulang setelah mengajak dua anaknya jalan-jalan sekitar pukul 22.00 WIB. “Saya masih sempat membelikan dia (Dian) sebungkus

bakso,” kata Bobby di tahanan Mapolrestabes, Jumat (21/1). Setelah dua anaknya masuk kamar, Bobby dan Dian ngobrol santai. Kala itu, Dian duduk di lantai dekat pintu kamar sembari makan bakso oleh-oleh dari suaminya. Tiba-tiba obrolan yang awalnya santai berubah panas setelah korban membahas tepung ketan kiriman penjual langganannya. Dian menggerutu mengeluhkan kiriman tepung ketan tersebut. Untuk meredam emosi istrinya, Bobby menyuruhnya sabar. Namun Bobby mengaku istrinya malah menimpali nasihatnya dengan kalimat kasar dan menyinggung perasaannya. Apalagi Bobby selama ini menganggur. “Kalau tepung ketan ini tidak datang, apa kamu bisa ganti?” tandas Bobby menirukan kalimat kasar istrinya. Bobby tersentak karena dirinya merasa ucapan itu menyinggung-

nya sebagai pengangguran yang hanya bisa ‘bekerja’ membantu istri berjualan bubur di Pasar Manukan. Emosi Bobby makin memuncak karena Dian kemudian mengungkit masalah lama, yaitu uang Rp 20 juta yang sempat dibawa temannya. “Saya tidak bisa menahan emosi saat mendengar ucapan itu,” tutur Bobby. Seperti kesetanan, Bobby menghampiri Dian. Dia menjambak rambut istrinya hingga terjungkal. Bobby kemudian membuka paksa mulut Dian dengan jari kedua tangannya seakan hendak merobek mulutnya. Karena merasa kesakitan, Dian melakukan perlawanan dengan mendorong Bobby hingga terjungkal. Menerima perlawanan itu, emosi Bobby makin menjadi. Dia meraih mangkuk berisi kuah bakso dihantamkan ke mata istrinya sampai bola mata Dian yang sebelah kiri terlepas dari tempatnya. n fai

rumah, lima stasiun KA, yakni Stasiun Lamongan, Sumlaran, Pucuk, Gembong, dan Stasiun Babat juga menjadi sasaran pelemparan batu. Untuk mengantisipasi aksi susulan, Sabtu sore, sebanyak 50 anggota Polres dipimpin Wakpolres Lamongan Kompol Tony S menuju Stasiun Lamongan menunggu kedatangan KA Kertajaya yang informasinya ditumpangi rombongan suporter bonek, untuk dilakukan razia. Ketika KA Kertajaya berhenti di Stasiun Lamongan, anggota Polres langsung masuk ke semua gerbong KA. Sebanyak 26 bonek kemudian diamankan petugas dan dibawa ke Mapolres. Usai sweeping, KA Kertajaya kemudian berangkat meneruskan perjalanan. Saat kereta berangkat itulah, seorang suporter LA Mania ditarik ke atas KA oleh sekelompok pemuda yang diduga suporter bonek. Teguh Karimbo mengaku melihat suporter LA Mania yang

ditarik ke atas KA itu adalah Gilang. Teguh kemudian berusaha menolong Gilang dengan ikut masuk ke dalam KA Kertajaya. ”Maksud saya ingin menolong Gilang,” ujar Teguh di IRD RSI Muhammadiyah, Sabtu malam. Begitu sampai di gerbong, Teguh mengaku melihat Gilang yang berada di gerbong belakang itu dihajar sekelompok pemuda yang diduga supoter bonek. Teguh juga mengaku dihajar oleh sekelompok suporter itu setelah ketahuan hendak menolong temannya itu. Saat dihajar itu, Teguh berusaha meronta sekuat tenaga melepaskan diri. Ia kemudian melompat dari KA Kertajaya, dan jatuh di wilayah Desa Talun, Sukodadi. Ia kemudian ditolong warga dan dibawa ke RSI Muhammadiyah. Teguh mengalami luka di leher kiri dan telinga, juga di kaki dan kedua tangannya. Sementara mayat Gilang ditemukan di dekat lokasi pabrik pengelintingan rokok Mitra Pro-

duksi Sigaret II Karanglangit, 7 km dari tempat Teguh melompat dari KA. Gilang ditemukan petugas dalam keadaan tidak bernyawa dengan luka di sekujur tubuhnya. Mengetahui hal itu, sejumlah petugas Polres Lamongan sempat mengejar KA Kertajaya ke arah barat hingga wilayah Babat. Ternyata KA Kertajaya melaju lebih kencang. KA Kertajaya baru berhasil digeledah lagi saat berhenti di Stasiun Bojonegoro. Informasi yang didapat Surya dari petugas Polres Lamongan, saat di Stasiun Bojonegoro itu sekitar 41 suporter diamankan di Polres Bojonegoro, untuk mengusut jatuhnya korban dua suporter tadi. Wakapolres Lamongan Kompol Tony S di Halaman RSI Muhammadiyah mengatakan, upaya sweeping petugas untuk menghindari kemungkinan terjelek seperti yang terjadi Jumat malam, yakni pelemparan batu oleh suporter terhadap rumah

warga dan fasilitas umum.

idolanya itu. Ribuan orang memang rela mengantre hingga berjam-jam di lobi EX Plaza, untuk membeli tiket konser penyanyi muda yang sedang naik daun itu. Antrean tersebut berlangsung sejak pukul 04.00 WIB. Aksi saling dorong pun sempat terjadi dalam antrean. Akibatnya, belasan orang yang ratarata remaja putri jatuh pingsan. Sebut saja Hanggi, salah satunya. Lantaran berdesak-desakan dalam antrean ribuan orang itu, remaja 12 tahun ini pingsan. Ia harus dibawa ke pinggir untuk mendapatkan udara segar. Gara-gara pingsan tersebut, Hanggi langsung dilarang orangtuanya menonton konser Justin Bieber. Mereka takut kejadian itu terulang lagi saat hari H mendatang. "Akhirnya, Hanggi pulang sama orang tuanya. Dia nggak boleh nonton konsernya

Justin Bieber. Kan badan kecil, takut nanti pas nonton, dia pingsan lagi," ucap Prilli. Beberapa remaja putri yang mendominasi antrean kemarin juga terlihat menangis karena kesakitan terimpit badan orang di sekelilingnya. Bahkan tidak sedikit yang jatuh pingsan hingga harus mendapat perawatan medis. Panitia yang dinilai kurang sigap sempat jadi sasaran amarah pengantre. "Panitianya ini kemana? Antreannya enggak ada yang ngatur. Anak saya antre dari jam 05.00 WIB subuh belum bisa masuk juga!" kata seorang pria paruh baya yang menemani putrinya. Astrid Harahap, 39, salah satu orangtua yang ikut antre membeli tiket untuk anak-anaknya mengaku sudah antre sejak pukul 05.00 WIB. Saat itu, ia melihat antrean sudah memanjang.

"Aku antre dari jam lima pagi. Kata petugas sekuriti, antrean sudah ada dari jam empat pagi. Aku baru dapat voucher tiket sekitar jam setengah satu siang," ujar Astrid, warga Lebak Bulus, Jakarta Selatan itu. Astrid rela mengantre demi dua buah hatinya Cinta Harahap, 18, dan Meiske Sandra Harahap, 11. Kedua anaknya itu penggemar berat Justrin Bieber. Namun, anak-anaknya itu tidak bisa ikut mengantre lantaran sibuk dengan urusan sekolahnya. "Aku gantian antre sama bapaknya dari tadi pagi. Ini demi anak. Kalau aku, Justin Bieber nggak banget deh. Tapi aku nggak mau kecewain anakanakku, soalnya kan dulu juga Justin mau datang, tapi nggak jadi. Mudah-mudahan nanti Justin jadi datang," ujarnya.

Astrid membeli dua tiket kelas festival. Untuk satu tiket tersebut harganya Rp 1 juta. Sedangkan, untuk tribun satu Rp 750 ribu dan tribun 2 Rp 500 ribu. Tiket berupa voucher itu akan ditukar tiket masuk, 22 April. Marygops Studios, promotor yang mendatangkan Justin Bieber ke Jakarta mengatakan, pihaknya baru akan menjual secara online konser tiket Justin pekan depan. Sabtu kemarin, mereka baru melakukan uji pasar dengan menggelar pre-sale tiket Justin Bieber. Tak disangka, animo calon pembeli sangat besar. Untuk penjualan kemarin, panitia menyiapkan 4.0005.000 tiket. "Total tiket yang disiapkan untuk konser nanti sebanyak 10.500 tiket," kata Shaane Harjani, Managing Director Marygops Studios. n kompas.com/tribunnews

Suporter Terjatuh Sementara itu, dua suporter bonek terjatuh dari gerbong KA barang 1005 di dua tempat berbeda, yaitu di dekat Stasiun KA Kota Pekalongan dan Batang, Sabtu sekitar pukul 08.15 WIB. Suporter Persebaya yang terjatuh dari KA di dekat Stasiun Kota Pekalongan yaitu Albret Rio Perdana Putra (23). Kini korban dirawat di RSUD Kraton karena mengalami luka parah. Seorang korban lain selamat yang belum teridentifikasi itu terjatuh di areal sawah di wilayah Kabupaten Batang. Albert Rio Perdana Putra dilaporkan kondisinya kritis. "Korban dirawat di RSUD Kraton, Pekalongan, dalam kondisi tak sadarkan diri," kata kerabat korban, Hamim. Berdasarkan KTP, korban adalah warga Banyu Urip Kidul VI/66, RT 004/ RW 009, Kelurahan Banyuurip, Kecamatan Sawahan, Surabaya. n st36/ant

Dilamar... n

DARI HALAMAN 1

mengikuti dari awal proses produksi film dan dianggap mewakili peran Inggit Garnasih, istri kedua Presiden Pertama RI Soekarno. "Kalau memang harus memerankan, ya saya stop dulu jadi produser. Stop semuanya karena saya belum pernah dapat peran utama dan ini peran yang luar biasa," ujar None Jakarta 1993 ini. Jika peran istri kedua Bung Karno itu jadi dibintangi Maudy, aktris cantik ini mengaku bakal ada banyak hal yang harus dipersiapkan. "Secara fisik, harus dikurusin. Rambut juga harus diubah karena dilihat dari foto, rambutnya panjang

Anugerah... n

DARI HALAMAN 1

hampir semua perkembangan dalam hidup saya, jadi saya selalu merasakan kehadiran mereka bersama saya. Pasti anugerah kedua harus teman-teman saya. Ada Beth di Bel Air, Maryland yang bersikeras saya tinggal bersama dia dan keluarganya untuk sembilan bulan sesudah ayah saya meninggal dunia. Ada Jim dan Indira, teman lama yang tinggal di Baltimore. Saya kenal mereka sejak kuliah S-3, dan mereka selalu berterus terang kepada saya. Kalau saya melakukan sesuatu yang tidak disukai, pasti mereka akan memberitahu saya. Di Indonesia, ada banyak sahabat juga, terutama Toto dan Eko yang memiliki apartemen di Jakarta bersama saya. Toto bekas mahasiswa saya. Dia dan suaminya, Eko, membantu saya membeli apartemen sepuluh tahun yang lalu. Tanpa mereka, saya tidak bisa tinggal di Indonesia. Toto, Eko, dan anaknya Yudhis sudah menjadi keluarga alternatif saya. Yang lucu, selain Toto dan Eko, kebanyakan teman Indonesia adalah wartawan. Ada banyak dari majalah Tempo. Saya merasa sangat beruntung saya bisa mampir kantor Tempo kapan saja dan selalu bertemu teman-teman. Sama dengan Malaysiakini di Malaysia. Berapa orang Amerika punya dua kelompok teman di luar negeri seperti ini? Mungkin karena jaringan Yayasan Pantau, sebuah organisasi yang mendukung jurnalisme bermutu tinggi, saya punya banyak teman di antara media lain juga. Di Surabaya, persahabatan saya bersama Dhimam Abror mengakibatkan e-mail mingguan ini di Harian Surya. Walaupun Dhimam sudah keluar dari Surya, saya masih membayangkan saya menulis kepadanya setiap minggu. Barangkali anugerah yang paling penting dalam hidup saya adalah persahabatan dengan Jerry. Saya bertemu Jerry pada tahun 1979, ketika kami mulai program S-3 di Universitas Johns Hopkins. Untuk mendapatkan uang saku, kami bekerja di sebuah kedai namanya Grad Club, dan akhirnya menjadi dua manajer.

Hukumnya... n

DARI HALAMAN 1

Madrid. Apalagi, Mallorca juga tidak punya rekor bagus di laga away dengan statistik 2-1-6 dan hanya mencetak delapan gol serta kemasukan 20 gol. Namun, fakta bahwa pada pertemuan pertama di awal musim lalu, Madrid hanya bermain 0-0 dengan Mallorca, membuat pelatih Jose Mourinho harus memutar otak untuk mempertajam lini depannya yang minim opsi setelah ditinggal Gonzalo Higuain yang cedera. Sementara Karim Benzema yang menjadi pengganti, performanya tidak sesuai harapan. Kondisi itu membuat Mourinho bahkan harus memainkan Cristiano Ronaldo sebagai striker tunggal dengan dukungan Mesut Oezil, Kaka dan Angel Di Maria saat melawan Almeria. Pola serangan tersebut sepertinya akan tetap dipakai Mourinho saat melawan Mallorca nanti. Kaka yang masih menjalani masa rehabilitasi setelah sembuh dari cedera lutut berkepanjangan, berharap mencetak gol di Bernabeu. Dua

kalau nggak disanggul," kata artis kelahiran Jakarta, 8 April 1975 yang menikah dengan lelaki berkebangsaan Belanda Erik Meijer pada tahun 2002. Selain itu, ibu dari Eddy Maliq Meijer ini juga harus lebih fasih berbahasa Sunda. Demi peran Ibu Inggit, Maudy juga siap untuk tidak menerima pekerjaan lain saat proses syuting. "Kalau sekarang sampai Mei, saya masih mengurus teater. Setelah itu baru fokus untuk peran menjadi Ibu Inggit ini, karena rencananya syutingnya selama dua bulan," kata Maudy. Inggit Garnasih adalah istri kedua Soekarno. Kisah drama romantis itu rencananya akan diangkat ke layar lebar oleh Mizan Production. Film ini akan memasuki proses syuting pertengahan 2011. n viva

Jerry seorang gay, dan untuk 14 tahun terakhirnya, dia tinggal bersama pasangannya, David. Akan tetapi, Jerry masih sahabat saya yang paling akrab. Kami berbicara setiap hari dan dia datang ke Indonesia untuk dua minggu liburan setiap tahun. Memang Jerrylah yang memperkenalkan Indonesia kepada saya; buku saya tentang Tempo didedikasikan untuknya. Akhir-akhir ini ada sesuatu yang baru. Seperti teman di Surabaya sudah tahu, beberapa minggu yang lalu, saya bergabung dengan website dating match.com. Saya enggan pada awalnya, tetapi teman saya Matt bersikeras saya coba. Dalam empat minggu terakhir, saya “bertemu” banyak calon pacar lewat Internet. Yang lucu… laki-laki pertama yang saya bertemu adalah Michael, yang mengajar di George Washington sama dengan saya. Kebetulan sekali! Saya tidak percaya – dari ribuan laki-laki yang tinggal sekitar Washington DC, saya bertemu dengan salah satu yang berkerja di tempat kerja saya, dan yang saya sudah kenal (dari jauh) untuk mungkin 10 tahun. Michael berasal dari India, tetapi keluarganya pindah ke Melbourne ketika dia berumur 15 tahun. Dia berkuliah di Monash University, Melborne, dan mendapatkan gelar S-3 dalam Matematika. Dulu, Michael beristri perempuan Colombia, yang luar biasa cantik dan pintar. Carolina meninggal dunia satu setengah tahun yang lalu dan Michael bergabung dengan match.com mungkin tiga minggu sebelum saya. Ketika saya melihat profil dia, saya tidak mengenalnya. Apa yang saya perhatikan adalah dia seorang profesor, dan dalam profilnya dia memasang tiga foto diri duduk dalam kursi dan kamar yang sama! Bagi saya, ini lucu, dan saya menulis email pendek kepadanya bertanya di mana dia bekerja. Waktu dia membalas “George Washington University,” saya tidak percaya. Kami bertemu minggu yang lalu untuk kencan pertama, dan syukurlah kami sangat cocok. Semua teman saya sangat bergembira, terutama Jerry. Mungkin pertemuan ini adalah anugerah saya yang paling baru dan bagus. Salam hangat dan sampai minggu depan. n

pekan lalu, Kaka mencetak gol perdananya saat melawan Villarreal. “Semoga saya bisa mencetak gol lagi di Bernabeu. Saya akan berpartisipasi aktif meningkatkan performa tim apakah itu dengan mencetak gol atau memberikan assist,” ujar Kaka dilansir Goal.com. Sementara pelatih Mallorca, Michael Laudrup meyakini, timnya akan bisa meraih satu poin dengan menahan imbang Madrid seperti yang mereka lakukan saat menahan Barcelona 1-1 di Nou Camp pada 3 Oktober lalu. “Madrid akan selalu menjadi favorit di kandangnya. Tetapi kami sudah menunjukkan apa yang bisa kami lakukan,. Jika kami bisa menahan Barcelona, maka kami juga bisa menahan Madrid,” ujar Laudrup. Mantan bintang Timnas Denmark ini menyebut sudah tahu cara mengatasi Madrid. Ia menginstruksikan timnya untuk terus melakukan pressure ketat. “Kami harus mengurangi ruang gerak pemain-pemain berkualitas seperti (Cristiano) Ronaldo, (Mesut) Oezil, (Angel) di Maria, [Karim] Benzema dan Kaka,” ujarnya. n ap/goal/had


12

MINGGU, 23 JANUARI 2011

PSSI Pecat Persema-Persibo

► Saleh Mukadar Nyaris Dipukul surya/dok

DIPERCAYA - Andik Vermansyah (kiri) nampaknya akan kembali dipercaya menempati lini depan.

Buru Poin Tandang TANGERANG - SURYA Setelah istirahat dua minggu, Persebaya 1927 kembali melakoni pertandingan lanjutan kompetisi Liga Primer Indonesia (LPI). Tim berjuluk Bajul Ijo itu dijadwalkan bentrok meladeni tuan rumah Tangerang Wolves FC di Stadion Benteng Tangerang, Minggu (23/1). Menghadapi laga tersebut, Persebaya cukup percaya diri. Tim yang diarsiteki Aji Santoso ini memiliki keyakinan bisa membawa pulang poin dari tuan rumah. "Syukur kalau bisa dapat poin penuh," harap Aji, Sabtu (22/1). Tim Persebaya 1927 terbang ke Tangerang, Jumat (21/1). Dalam lawatan perdana ini, Persebaya membawa 18 pemain termasuk Majkl Cvetkovski, center back kelahiran Macedonia berpaspor Australia. Bergabungnya pemain bertinggi 193 cm itu membuat lini belakang Persebaya kian kokoh. Ia bisa disandingkan dengan bek asal Brasil Otavia Dutra. Kendati begitu, lawatan ke Tangerang bukan berarti Aji Santoso terbebas dari masalah. Pelatih asal Malang itu masih dipusingkan dengan problem lini depan. Seperti saat menjamu Bandung FC, 10 Januari lalu, Persebaya masih mengandalkan duet striker lokal Made Wirahadi dan Andik Vermansyah. Penempatan Andik ini

Tangerang Wolves vs

Persebaya 1927

INDOSIAR, Minggu (23/1) pkl. 15.30 WIB sedikit dipaksakan karena posisi pemain mungil ini sebetulnya gelandang serang. ”Andik saya dorong ke depan di bawah striker. Kita masih menunggu striker asing," ujar Aji. Ditanya kekuatan tuan rumah, Aji mengaku tidak banyak mengetahui Tangerang Wolves. Ia hanya mengetahui saat Wolves bermain dengan Semarang United beberapa waktu lalu. "Kami tak miliki banyak pemahaman atas kekuatan mereka. Tapi saya kira nggak jauh beda dengan tim-tim (LPI) lainnya yang tidak memiliki masa persiapan maksimal," ucap Aji. Kubu Tangerang Wolves sudah siap meladeni Persebaya. CEO Tanggerang Wolves, Akmal Marhali mengaku, bakal berusaha menampilkan permainan terbaik. Tuan rumah bisa tampil dengan kekuatan penuh. Tiga pemain asing, yakni Viktor Hugo dan Regelio Jacob (Brasil), serta Ku Hyun Kyen (Korsel) sudah bisa merumput. "Kita akan berikan perlawanan terbaik kepada Persebaya dan berusaha memetik angka," tegas Akmal. ■ fat

TABANAN - SURYA KLUB Persema Malang dan Persibo Bojonegoro yang keluar dari Liga Super Indonesia (LSI) resmi dipecat dari keanggotaan PSSI pada kongres tahunan PSSI di Pan Pasific Nirwana, Tabanan, Bali, Sabtu (22/1). Kedua klub itu dinyatakan telah melanggar statuta PSSI, AFC dan FIFA, karena telah keluar dari kompetisi resmi dan bertanding di Liga Primer Indonesia (LPI). "Keputusan itu sebelumnya telah diputus Exco, 13 Januari lalu dan baru disahkan saat ini. Pencabutan keanggotaan akan berlaku hingga kongres berikutnya," kata Ketua Umum PSSI Nurdin Halid, kemarin. Menurut dia, sebelum disahkan kongres sebetulnya kedua tim itu telah diminta klarifikasi atau pembelaan tertulis kepada kongres. Namun hingga kongres berakhir pembelaan tertulis dari kedua klub itu tidak masuk. Ditanya status PSM yang juga menyeberang ke LPI, Nurdin menegaskan, jika statusnya masih berada dalam ranah komisi disiplin (komdis) PSSI dan sanksinya adalah turun dua tingkat dari LSI yaitu ke Divisi I. Sanksi tersebut diberikan karena PSM bertanding dalam kompetisi LPI. Namun nasib PSM terancam sama seperti Persema dan Persibo, karena kemarin sudah tampil di LPI. Hanya saja, lanjut Nurdin, sanksi belum bisa berlaku saat ini karena PSM belum menjalankan haknya, yaitu membela diri atas pengunduran dirinya pada kongres PSSI. Pembelaan bisa dilakukan pada kongres berikutnya. Selain memecat Persema dan Persibo, kongres juga memecat tiga klub lainnya yang sebelumnya mendapatkan sanksi langsung dari FIFA. Ketiga klub itu ada-

sepak pojok

antara/edoardo

SUPORTER DEMO PSSI - Suporter dari Surabaya menggelar aksi demo di depan Hotel Pan Pasific Nirwana Bali Resort Tabanan Bali, lokasi diselenggarakannya kongres PSSI, Sabtu (22/1). Mereka menuntut Nurdin Halid turun dari jabatan Ketua Umum PSSI. lah Persma Manado, Gaspa Palopo dan Persegi Gianyar. Persma mendapatkan hukum FIFA karena tidak menjalani kompetisi resmi selama tiga tahun berturut, sedangkan kedua klub lainnya karena bermasalah dengan pemain asing. Selain memecat keanggotaan lima klub tersebut pada kongres tahunan di Bali, PSSI juga telah menetapkan 23 klub yang menjadi anggota baru PSSI. Hingga saat ini tercatat lebih dari 591 klub anggota PSSI. Sementara jadwal kongres PSSI dipercepat yang mestinya berakhir, Minggu (23/1), namun sudah ditutup, Sabtu (22/1). Poin lain yang dihasilkan pada kongres itu, yakni pelaksanaan kongres PSSI empat tahunan yang mengagendakan pemilihan pengurus, termasuk ketua umum periode 2011-2015, akan digelar di Pulau Bintan, Kepulauan Riau, 19 Maret mendatang. Kongres tahunan PSSI ini dihiasi aksi keprihatinan dari suporter. Sekitar 100 suporter dari Surabaya menggelar demo di halaman hotel tempat berlangsungnya

Subangkit Tunggu Zainal

Persik Daftar ke LPI MALANG - Jumlah klub yang berlaga di Liga Primer Indonesia (LPI) dipastikan akan genap 20 klub. Ini setelah ada empat klub mengajukan diri untuk menjadi bagian di liga profesional yang diidam-idamkan masyarakat sepak bola di Indonesia. Juru Bicara LPI, Abi Hasantoso saat jumpa pers usai pertandingan Persema menjamu PSM, Sabtu (22/1) mengatakan, saat ini Panitia LPI memiliki empat klub yang baru mendaftar di LPI. Salah satu klub itu adalah Persik Kediri, sedangkan tiga klub yang lain, Abi masih merahasiakan. “Yang pasti berminat itu Persik Kediri dan sudah menyatakan sikap ketertarikan,” katanya. Selain itu, ada Persijap Jepara yang berniat menjadi bagian dari kompetisi LPI. Bahkan perwakilan dari Persijap siap bertemu dengan panitia LPI. Abi mengatakan, yang menyatakan berminat ini adalah Bupati Jepara sendiri. “Petinggi Persijap berulang kali menghubungi Panitia LPI, bahkan selama pertandingan ini mereka dua kali menghubungi saya,” katanya. Menurutnya, Persijap siap keluar dari kompetisi Liga Super Indonesia (LSI). Dengan keinginan bergabungnya Persijap berarti klub ke-20 di LPI akan diperebutkan lima klub. Namun panitia LPI belum menentukan klub mana yang akan menjadi bagian dari LPI. “Melihat antusias seperti ini, bisa jadi nanti 22 klub yang akan berlaga di LPI,” ujarnya. Saat ini, jadwal pertandingan yang dikeluarkan panitia LPI belum secara keseluruhan. Panitia LPI masih mengeluarkan jadwal seminggu sekali. “Jadwal yang dulu masih belum pasti, sebab masih menunggu klub ke-20,” katanya. Menanggapi adanya klub profesional lain di Malang, yakni Arema, Abi menilai secara legalitas Arema sudah pantas untuk berkompetisi di LPI. “Kasihan kan Arema bersaing dengan klub yang menggunakan APBD,” katanya. ■ st20

LAMONGAN - SURYA Usai mengalahkan Persijap Jepara, 1-0, 15 Januari lalu, badai cedera kini menghampiri Persela Lamongan. Selain FX Yanuar yang belum juga pulih dari cedera, jelang menghadapi Deltras Sidoarjo, Sabtu (29/1), kini pemain serba bisa, Zainal Ichwan juga dibekap cedera. ”Untuk saat ini, Zainal masih ada masalah dengan engkelnya. Dia masih saya tunggu. Tapi beruntung kami punya banyak waktu sebelum pertandingan selanjutnya,” kata Subangkit, Pelatih Persela. Zainal mengalami cedera setelah meladeni Persijap. Namun dengan waktu lebih dari dua pekan, cedera Zainal diharapkan bisa secepatnya pulih. Kondisi prima pemain memang sangat dibutuhkan bagi tim berjuluk Laskar Joko Tingkir itu. Setelah dijamu Deltras, Fabiano Beltrame dkk akan melakoni tur Kalimantan, melawan Bontang FC, 3 Februari dan Persisam Samarinda, 6 Februari, di penghujung berakhirnya putaran pertama Liga Super Indonesia. ”Kami beruntung punya waktu istirahat yang panjang sebelum melakukan tiga tan-

dang berturut-turut,” kata mantan pelatih Persema Malang itu. Selain beberapa pemainnya terkendala masalah fisik, Subangkit juga punya problem dengan buruknya Lapangan Surajaya. Rencana Subangkit yang hendak pindah ke Stadion Petrokimia Gresik juga sulit, karena Lapangan Petrokimia banyak yang menggunakan. Mengenai masalah tersebut, Asisten Manajer Persela, Yuhronur Efendi mengatakan, ada dua lapangan alternatif untuk timnya. Selain Petrokimia, manajemen juga mengincar Lapangan AAL Bumimoro Surabaya. ”Program kami memang mencantumkan Stadion Petrokimia dan Bumimoro. Kalau pakai Surajaya memang sulit, karena lapangan rusak jika hujan lebat. Kami juga khawatir jika pemain cedera jika dipaksakan,” kata Yuhronur. Jeda pertandingan Persela relatif panjang. Laga terakhir yang dilakoni Fabiano Beltrame dkk yakni melawan Persijap 15 Januari lalu. Mereka baru kembali turun dijamu Deltras, 29 Januari nanti. ■ k3

kongres, Sabtu (22/1). Dengan membawa sejumlah atribut, mereka berjalan menuju arena kongres sambil menyanyikan yel-yel hujatan yang ditujukan kepada Ketua Umum PSSI Nurdin Halid. Pengunjuk rasa juga membawa puluhan spanduk di antaranya bertuliskan "Mantan Napi Kok Pimpin PSSI? Melanggar Statuta FIFA" dan "Nurdin=Gayus". Mereka yang datang langsung dari Surabaya ini bertahan untuk masuk arena kongres. Mereka ngotot menemui para petinggi PSSI dan peserta kongres untuk menyampaikan sejumlah tuntutan. Di antaranya, mereka menolak kongres PSSI 2011 karena melanggar statuta FIFA, menolak Nurdin Halid untuk menjadi ketua umum PSSI, pengakuan terhadap Liga Primer Indonesia (LPI) demi kemajuan Indonesia, dan pelarangan penggunaan APBD dalam sepak bola Indonesia. Para pendemo akhirnya ditemui Togar Mahan Nero dan Ashar Soeryosubroto sebagai perwakilan PSSI. Saat keduanya menemui peserta aksi dan perwakilan dari

Persema, Persibo, Persekabpas dan PSID Jombang, terjadi perdebatan sengit. Dalam debat itu juga ada Komisaris Utama Persebaya 1927, Saleh Ismail Mukadar. Debat yang awalnya datar berubah meninggi setelah Togar dan Ashar ngotot, Persema sudah dicoret sehingga tidak berhak mengikuti kongres. Saleh dan Togar saling adu argumen. Tak kuat menahan emosi, Togar nyaris melayangkan pukulan ke Saleh. Beruntung, emosi tak berlanjut setelah bisa diredakan. Saleh mengaku berang dengan sikap keras kepala PSSI. "Kalau masih dikuasai orang-orang itu, PSSI bakal makin sesat. Karena itu, harus dirombak," seru Saleh. Menurut Saleh, banyak sekali kesesatan yang ditunjukkan para kroni Nurdin dkk. Mulai memblokir peserta yang kritis pada Nurdin sampai tebar janji manis pada para peserta kongres. "Mereka janjikan seluruh tim yang dukung Nurdin akan diberi promosi musim depan. Sedangkan yang ikut LSI akan diberi pembagian saham. Ini kan kacau. Buat apa kompetisi kalau begitu," ujar Saleh. ■ fat/ant

Tandang, Arema Target Menang BANDUNG - SURYA Meski bermain tanpa beberapa pemain pilarnya, Arema menargetkan menang saat melawat ke Persib Bandung, Minggu (23/1) malam. Sebab saat ini pemain Arema dalam performa prima dan kepercayaan tinggi setelah kemenangan di kandang, 3-0 atas Persiba Balikpapan (19/1). Dikutib dari harian Tribun Jabar (grup Surya), Pelatih Arema, Miroslav Janu, Sabtu (22/1) mengatakan, dirinya menargetkan 6 poin dalam lawatannya ke Bandung dan Palembang. "Kita sudah di papan atas dan harus terus mengumpulkan poin. Kita menargetkan enam poin dalam lawatan kita," jelasnya. Meskipun demikian, Janu menyebut, Persib tetaplah tim yang sulit dikalahkan jika bermain di kandang sendiri, meskipun surya/stf4 kini posisi Persib berada di papan bawah. M RIDHUAN - Memikul tugas merebut tiga Janu pun tak mempermasalahkan dengan poin dari tuan rumah Persib. absennya Christian Gonzalez. Menurutnya, tanpa bomber berbahaya peserta LPI, sedangkan Zulkifli absen akibat tersebut, serangan Persib tetap saja harus akumulasi kartu kuning. Sementara, Fakhdiwaspadai karena masih ada rudin mengalami cedera serius pada engkel Hilton Moreira, Pablo Frances kaki kirinya setelah “ditebas” dan penyerang berbahaya pemain Persiba. Pesib lainnya. "Persib akan membeDikatakan Pelatih Persib, vs Arema rikan perlawanan ketat. Tapi Daniel Roekito, ketidak hadiran bukan berarti kita tidak bisa beberapa pemain inti dari kedua ANTV, Minggu (23/1), mengalahkan mereka di kantim, menjadikan kekuatan tim pkl 19.00 WIB dang," jelasnya. tetap berimbang. "Kita tidak bisa Di pertandingan ini, Janu menurunkan Gonzalez, Arema tak bisa menurunkan dua bek tangguh- pun kehilangan Njanka. Tapi kita diuntungkan nya yaitu Pierre Njanka dan bek timnas, karena main di rumah sendiri sehingga tidak Zulkifli Syukur, serta penyerang sayap, M ada kata lain selain meraih kemenangan," kata Fakhrudin. Njanka hijrah ke salah satu tim Daniel. ■ st20/tribunjabar

Tundukkan PSM, Persema Pimpin Klasemen Sementara MALANG - SURYA Persema Malang sukses menaklukkan tamunya PSM Makassar, 2-1 (1-1) dalan lanjutan kompetisi Liga Primer Indonesia (LPI) di Stadion Gajayana Malang, Sabtu (22/1). Ini merupakan kemenangan kedua Persema. Sebelumnya tim asuhan Timo Scheunemann menang mudah 5-1 atas tuan rumah Solo FC pada partai pembuka LPI, 8 Januari lalu. Pada pertandingan kemarin, Persema sempat kedodoran di awal laga. Bahkan, mereka kecolongan lebih dulu lewat gol Stecko Mitrovic menit ke-18. Persema membalikkan keadaan melalui dua gol Irfan Bachdim menit ke-32 dan di injury time. Gol pertama lahir dari titik penalti, setelah Jacky Pasarella handsball di dalam kotak penalti. Dengan kemenangan ini, Persema berada di puncak klasemen sementara dengan enam poin. Usai pertandingan, pelatih Persema, Timo Scheunemann mengata-

surya/hayu yudha prabowo

BINTANG - Bintang Persema Malang Irfan Bachdim (kanan) melewati Goran Subhara, pemain bertahan PSM dalam laga LPI, Sabtu (22/1). kan, kemenangan ini tak lepas dari faktor keberuntungan. Ia menilai secara kualitas permainan Persema dan PSM selevel. Menurutnya, pada pertandingan yang berlangsung

dibawah guyuran hujan, keberuntunganlah yang menjadi faktor penentu kemenangan. “Saat hujan arah bola sulit diprediksi,” ujarnya. Namun, ia menilai permainan

Bima Sakti dkk memiliki kelebihan pada fisik daripada tamunya. Sebab Persema melakoni persiapan yang lebih lama dibandingkan PSM. “Faktor inilah yang dimanfaatkan Persema dengan baik,” katanya. Hal senada juga diungkapkan Asisten Pelatih PSM, Listiadi. Persema memiliki persiapan yang lebih matang dibandingkan PSM. “Persema lebih baik dalam fisik dan permainan,” katanya. Menanggapi adanya handball dalam pertandingan ini, ia menilai wasit sudah berkerja sesuai yang diimpikan masyarakat Indonesia. Wasit dapat memimpin dengan tegas, terbukti tidak ada protes yang berlebihan saat PSM dijatuhi hukuman pinalti. Pembina Persema sekaligus Wali Kota Malang, Peni Suparto mengatakan, pertandingan seperti ini yang selama ini diidam-idamkan. Tidak ada pengaturan skor, permainan wasit seperti pertandingan-pertandingan di liga sebelumnya. ■ st20

SURABAYA – PT SURAPITA UNITRANS – Jemursari (031) 8496990, Ngagel (031) 5032057, 032057, Urip Sumoharjo (031) 5343194, Mayjen Sun Sungkono (031) 5624959, Rajawali (031) 3530522, SIDOARJO – PT SURAPITA UNITRANS – Tropodo (031) 8690488, Sidoarjo (031) 8968666, KRIAN – Karunia Utama Motor (031) 8971511, GRESIK – PT SURAPITA UNITRANS (031) 3981691, MOJOKERTO – Dua Putra Motor (0321) 324682 BOJONEGORO – Seger Jaya Motor (0353) 883925, Duta Prima Motor (0353) 881464 KEDIRI – Indo Kediri Motor (0354) 686842, Centro Bike (0354) 680787 BLITAR – Surya Gemilang (0342) 811181 PARE – Pare Utama Motor (0354) 397052 TULUNGAGUNG (0355) 329814, NGUNUT – Tri Tunggal Sentosa (0355) 395288, TRENGGALEK – Surabaya Motor (0355) 792920, MADIUN – Merdeka Motor (0351) 451051, PONOROGO – Merdeka Motor (0352) 481964, NGAWI (0351) 746244, KERTOSONO – Pujangga Luhur (0358) 555425, JOMBANG – PT SURAPITA UNITRANS (0321) 875924, LAMONGAN – Gelora Motor (0322) 323305, TUBAN – Dewi Motor (0356) 322181, Seger Jaya Motor (0356)331585, MALANG – PT Surapita Unitrans Malang (0341) 325843, Mega Abadi Motorindo (0341) 836095, Sumber Makmur (0341) 827053, PASURUAN – Seger Jaya Motor (0343) 428560, Asli Motor (0343) 411989, PROBOLINGGO – Seger Jaya Motor (0335) 424591, JEMBER – PT Surapita Unitrans Jember (0331) 423322, SITUBONDO – Anthon Jaya Motor (0338) 671228, BONDOWOSO – Anthon Jaya Motor (0332) 424373, BANYUWANGI – Utama Motor (0333) 593291, SUMENEP – Asia Motor (0328) 665657, BANGKALAN – Kawasaki Bangkalan (031) 3097170, Puthree Kawasaki (085648914465)


Kenali Calamari Cumi

13

Karakter bumbu dan bahan penting dipahami sebelum membuat calamary goreng. Goreng cumi berlumur tepung bumbu selama dua menit dengan teknik deep-fries. ■ ida www.surya.co.id

MINGGU, 23 JANUARI 2011 Hari Raya Imlek identik dengan jamuan makan bersama anggota keluarga, kerabat, atau relasi. Ini saat istimewa untuk berkumpul. Tak heran, beragam menu spesial bakal menghiasi meja makan untuk memeriahkan saat istimewa tersebut.

racikan

Y surya/ahmad zaimul haq

Bermain dengan Menu Austria MENU berikut sangat dikenal di dataran Eropa meski mengalami perubahan bahan utama agar sesuai dengan lidah orang lokal. Aslinya bernama Schnitzel, makanan tradisional Austria. Di negeri asal, masakan ini memakai daging sapi yang diberi lapisan telur kocok dan tepung panir, lalu digoreng dengan gajih. Nah, Executive Chef Eko Sugeng Tip membuat Chicken Snitzel: Purwanto dari Surabaya Plaza Hotel • Daging dada ayam membuatnya dengan dapat ditipiskan dengan bahan dada ayam. “Pilih yang tepat pemukul daging yang telah dibungkus dengan adalah tidak bertuplastik. Pukul kedua sisi lang dan empuk,” irisan daging. Semakin tikata Eko. Maka, pis daging ayam, semakin namanya diganti Chicken Snitzel. cepat matangnya. • Tepung panir dapat “Bentuknya pipih diganti dengan remahan dan digoreng kering roti sisa lalu dihaluskan setelah dilumuri kocokan telur dan agar kering dan siap digunakan. tepung panir,” ujar Eko. Chicken Snitzel biasa dinikmati dengan kentang goreng dan salad sayur. Berbeda dengan Chicken Cordon Blue, bagian tengah daging ayam tanpa diselipi daging asap. Begitu pula saus. Umumnya, saus Chicken Cordon Blue mirip saus steak namun Chicken Schnitzel hanya memakai saus putih yang dibuat dari bahan mentega, bawang putih, dan air jeruk lemon.

Chicken Schnitzel Bahan 100 gram daging ayam, bagian dada 50 gram tepung panir 1 butir telur ayam, dikocok 50 gram mentega 70 gram kentang goreng atau salad kentang 50 gram sayuran 0,1 gram oregano atau peterseli cincang 1 gram lada 1 gram garam 1 gram keju parmesan

I Sheng, jadi menu wajib dalam setiap perayaan Imlek. Makanan ini memadukan berbagai bahan yang mengandung beragam makna. Resto dan kafe jauh-jauh hari sudah menyiapkan berbagai menu. Menu-menu di tempat itu bisa menjadi rujukan bagi yang ingin menyajikan Yi Sheng di rumah saat tamu berdatangan. Salah satu yang dapat menjadi rujukan adalah Tong Hai Abalone Restaurant Selain Yi Sheng di areal Golden City Mall Surabaya. Selain Yi Sheng yang sudah akrab dengan lidah masyarakat Tong Hai Abalone Restaurant juga menyajikan menu spesial yang diberi nama Udang Mabuk. Bagaimana pula rupa udang mabuk? Yang pasti merah merona lantaran kandungan Chinese Wine yang ‘diteguk’ udang sampai membuatnya lemas. Menurut Tony Low, General Manager Tong Hai Abalone Restaurant, menu istimewa –dengan bahan dasar udang serta diramu memakai bumbu khusus—ini biasa jadi hidangan pelengkap saat jamuan di perayaan Imlek. Udang yang akan dimasak disyaratkan udang hidup, dan lonjakan udang kala proses memasak jadi filosofi dinamika hidup. “Makin tinggi lompatan udang di atas nampan masak, diyakini makin tinggi pula rezeki kita,” tutur Tony. Alasan lain pemilihan udang hidup, menurut Tony, agar menghasilkan masakanan udang yang dagingnya tetap ke-

ras. Sedang jika yang dimasak udang mati, udang yang sudah dimasak hasilnya lembek. Tony dengan enteng membagi ilmu. Cara meramu Udang Mabuk ini sangat sederhana. Ambil udang windu yang masih hidup (300 gram untuk satu porsi). Kemudian siramkan tiga sendok makan sou sing chu (Chinese Wine) dan kocok sampai udangnya kira-kira agak lemas (mabuk). Setelah itu buang cairan sou sing chu. Berikutnya panaskan minyak goreng di sapo. Setelah mendidih masukkan irisan jahe (5-8 potong), dua sendok makan bawang putih cincang, lalu aduk-aduk sebentar. Selanjutnya masukkan udang tadi ke ramuan tersebut sehingga bumbu rata di sekujur tubuh udang. Lalu siramkan 3--5 sendok makan meikuilu (arak China) ke dalam sapo berisi udang dan bakar sampai setengah matang, asal udang sudah berwarna merah. Langkah terakhir adalah memasukkan daun bawang secukupnya, irisan enam cabai merah dan daun yin sui (seledri) secukupnya. Setelah diaduk sampai rata, tutup masakan ini selama 30 detik. Ada rahasia lain yang dibagikan oleh Edy Soon, Cheff Tong Hai Abalone Restaurant. “Ketika udang sudah siap disajikan, api harus segera dimatikan, biar udang tidak terlalu matang,” tutur Edy. Udang Mabuk yang berasa gurih dan manis karena udangnya masih segar itu biasanya disandingkan dengan Lau Sau Pao (bakpao kuning telur). Berbeda dengan bakpao umumnya yang berisi

Sambut Imlek

Udang Mabuk dan Bakpao Telur

surya/achmad pramudito

kacang hijau, bakpao ini berisi kuning telur. Paduan kuning telur dengan susu membuat perpaduan rasa yang kuat. Begitu bakpao putih ini dibelah,

tampak isian berwarna kuning terang. Telur untuk mengisi bakpao ini pun dipilih telur asin yang telah dibuang bagian putihnya

dan dimasak setengah matang. Hasilnya, adalah bakpao yang ketika dimakan akan terasa cairan kuning telur yang khas dan terasa nikmat. ■ pra

Makin Tinggi Melompat, Makin Tinggi Mengangkat PERAYAAN Imlek selalu penuh makna. Semua yang tersaji dan menjadi hiasan memiliki arti yang semuanya ditujukan agar makin sejahtera. Yi Sheng yang sering disebut Yu Sheng, menjadi menu utama. Makanan ini memadukan berbagai bahan yang mengandung beragam makna. Ikan misalnya, melambangkan uang/rezeki, sayuran dipotong panjang

Saus 50 gram mentega 2 siung bawang putih, cincang halus 1 sdm air jeruk lemon Cara Memasak: • Lumuri ayam dengan garam, lada dan keju parmesan. • Masukkan ayam ke dalam tepung terigu, lalu ke kocokan telur. Setelah itu, lumuri dengan tepung panir sambil ditekan-tekan. • Panaskan mentega, tumis bawang putih. Lalu, goreng ayam dengan api sedang sampai matang atau berwarna kecokelatan. • Sajikan dengan kentang, sayuran, dan saus. ■ ida

surya/pra

menyerupai mi. Sementara minyak menjadi sebuah harapan kelancaran setiap usaha yang dijalani. Untuk bungkusan berisi tepung gohyong melambangkan kantong angpao yang berlebihan. “Yang utama adalah cara makan. Makin tinggi kita mengangkat menu ini sebelum disantap, makin banyak pula rezeki yang bakal kita peroleh,” Tony Low, General Manager Tong Hai Abalone Restaurant. Jika dalam Udang Mabuk menunggu lompatan udang, cara menikmati Yu Sheng berbeda. Seluruh anggota keluarga bersama-sama mengaduk semua makanan itu dengan sumpit. Setelah itu, sumpit diangkat tinggi-tinggi sambil mengucapkan harapan akan mendapatkan kebahagiaan pada tahun yang baru. Mi biasanya menjadi menu wajib karena merupakan simbol panjang umur. Mi disajikan dalam kondisi panjang, nyaris tanpa putus. Menyantap mi ada aturan mainnya. Pertama, tidak boleh dipotong dengan sendok. Kedua, dimakan menggunakan sumpit serta diseruput sampai terpotong. Resto di area Golden City Mall Surabaya ini belakangan jadi sibuk. Tak hanya merapikan rumah makan

surya/pra

sehingga dominan berwarna merah khas Imlek, tetapi juga meramu aneka menu untuk menyambut para tamu yang akan menikmati jamuan bersama anggota keluarga atau kerabatnya. ■ pra

lang-lang Sushi Beras dan Ketan UMUMNYA, sushi dibuat dari beras Jepang atau California yang memang lengket teksturnya setelah dimasak. Jadi ketika dilapisi nori atau lembaran rumput laut kering dan beberapa jenis isian lalu digulung, beras tidak berantakan dan tetap menyatu sehingga begitu diiris sushi tetap padat. Chef Iwan Sonagar dari Restoran Nishimura Hotel Shangri-La Surabaya berbagi tips. Bagi mereka yang ingin membuat sushi dari beras lokal, sebaiknya dicampur dengan ketan. “Beras impor mahal harganya. Ini bisa diakali dengan memilih beras jenis Cianjur karena bagus saat surya/ist dicampur dengan ketan,” Iwan Sonagar ujar Iwan. Perbandingannya 4:1. Berbeda dengan memasak nasi untuk makan biasa, beras untuk sushi harus dicuci semalam sebelumnya. Cuci campuran ini lalu tiriskan, biarkan semalaman dan dimasak pagi hari. “Lebih baik jika disimpan di chiller atau pendingin. Proses masak pun menjadi lebih cepat,” kata Iwan. Ini disebabkan beras sudah bersentuhan dengan air sebelumnya. Takaran air dan beras saat masak pun perlu diperhatikan yaitu satu liter campuran beras dan ketan menggunakan satu liter air. Sedangkan, isi sushi bisa bervariasi dan sesuai selera seperti stik kepiting (kanikamaboko), omelet (tamago yaki) dan belut panggang (unagi kabayaki). ■ ida

Variasi Olahan Kentang Berkulit KENTANG sebagai bahan makanan kaya karbohidrat bisa juga diolah menjadi sajian yang bervariasi dan kaya nutrisi. Salah satunya Kentang Mustard Berbumbu yang sehat dan mudah dibuat. Kentang sangat familiar bagi dapur Indonesia. Diolah dengan selera tradisional seperti sambal goreng kentang, menjadi campuran sup, atau menjadi bahan utama perkedel, membuat kentang menjadi bahan tambahan atau pendamping nasi. Berbeda dengan budaya kuliner di Barat, kentang justru menjadi menu berat. Cukup dengan membuatnya menjadi pure (kentang yang dilembutkan dan kadang-kadang ditambah sedikit mentega dan garam), digoreng, atau dibakar.

1

Yang paling umum disajikan adalah kentang goreng dan kentang panggang yang disajikan lengkap dengan kulitnya. Kentang goreng kini menjadi penganan favorit yang bisa menjadi camilan dan mencampurnya dengan berbagai bumbu atau saus sambal. Kentang panggang biasanya disajikan dengan tambahan mayones. Berbeda dari kebanyakan cara pengolahan makanan berbahan utama kentang, menu ini dibuat dengan cara ditumis. Bedanya, kentang dimasak tanpa mengupas kulitnya agar diperoleh rasa yang lebih kaya, warna menarik dan gizi lengkap. Menu ini biasanya cocok dihidangkan saat makan malam bersama keluarga, atau piknik, potluck ketika berkumpul de-

2

ngan teman atau relasi hingga barbecue. Bagi mereka yang vegetarian, Kentang Mustard bisa menjadi alternatif menu yang kaya karbohidrat. Kentang yang paling bagus adalah kentang tes yang relatif lebih kering. Kadar airnya sedikit sehingga rasanya garing ketika disantap. akan tetapi pada Rahasia Dapur kali ini, kentang apa saja bisa digunakan. Pilih kentang berukuran sama atau dipotong dalam ukuran yang serupa supaya ketika dimasak akan matang bersama-sama. Jika tidak, akan ada yang matang dan ada yang masih mentah. Caranya sebagai berikut: 1. Cuci bersih kentang yang masih berkulit. Gunakan sikat

3

supaya kotoran lepas terutama yang ada di mata kentang. 2. Potong kentang menjadi beberapa irisan tanpa mengupas kulitnya. 3. Tumis kentang dengan minyak zaitun. Tuang satu sendok makan minyak zaitun ke dalam

4

penggorengan antilengket. 4. Masukkan jintan, mustard, cuka putih, berupa seledri, cabai bubuk, satu siung bawang putih digerus, garam, dan merica. Aduk hingga rata dan masak sampai matang. Sajikan hangat atau dingin. ■ all/rec/ida


Lilin Sisa Tetap Berguna

Jika hanya ada lilin sisa dengan tinggi tidak sama padahal akan ada pesta, pakai saja. Letakkan di atas piring datar. Usahakan lilin paling tinggi ada di tengah supaya lilin lain tetap tampak. Beri dedaunan untuk menutupi lelehannya. ■ end

14

www.surya.co.id

MINGGU, 23 JANUARI 2011 Ketika rutinitas terjadi, kebosanan biasanya cepat muncul. Salah satu cara mengatasinya dengan memupuk hobi. Hobi diyakini dapat menetralkan tekanan psikologis akibat pekerjaan, berjuang melawan kemacetan, lelah mengurus rumah, dan sebagainya.

ide

Sudut yang Tidak Biasa PADA dasarnya, warna apa pun dapat dipulaskan pada dinding. Akan tetapi, seperti halnya baju, ada warnawarna tertentu yang membuat mata ‘perih’ karena bertabrakan meski boleh-boleh saja memakai warna apa pun untuk dinding rumah. Akibatnya, orang enggan menggunakan warna-warni untuk melapisi dinding. Yang paling aman ialah menggunakan warna senada. Meski begitu, bagi sebagian orang, warna senada itu menimbulkan kebosanan. Apalagi jika interiornya juga senada. Ada trik sederhana memilih warna. Cara paling mudah yaitu membuat keseimbangan antara warna dinding dan furnitur. Kalau dinding berwarna cerah atau terdiri dari banyak warna, gunakan sofa atau perabot berwarna netral untuk mengimbanginya. Yang termasuk warna netral di antaranya krem atau cokelat muda. Begitu pula sebaliknya. Jika ingin ruangan lebih hidup, warna cerah dapat digunakan. Pilih warna kuat dengan corak menarik, tetapi jangan asal memilih warna kuat. Warna cerah membuat ruangan menjadi ceria. Warna kuat yang cenderung gelap menciptakan ruangan formal. Jika ingin bereksperimen dengan warna kuat tetapi tetap aman, pakai saja di satu sisi dinding. Pilih dinding yang paling sempit agar jika warna itu tidak sesuai dengan efek yang diharapkan, tidak terlalu merusak suasana. Begitu pula dengan warna pada interior. Jika ingin melakukan tabrak warna, fungsikan satu sudut sebagai pusat perhatian. Warna yang tampak kontras membuat ruangan menjadi berbeda. Memadukan hijau apel dengan merah cabai tidak masalah. Satu sudut dengan rak yang menyatu dengan warna dinding membuat bagian ruangan itu istimewa. Warna merah menyala yang bagi sebagian orang dianggap tabu untuk dilaburkan pada dinding, ternyata bisa tampil cantik dengan furnitur yang mendukung. Jika masih enggan bereksperimen dengan warna ngejreng, gunakan saja sebagai aksen. Rumah pun tampil berbeda dengan sudut yang tidak biasa. ■ end

O

RANG perlu me time, waktu untuk diri sendiri dengan melakukan apa saja yang dia suka. Waktu untuk diri sendiri itu dapat diwujudkan dengan membuat waktu dan wilayah pribadi. Misalnya, di sudut carport dengan berbagai perlengkapan bengkel yang bisa memuaskan hobi utak-atik kendaraan, sudut halaman untuk berkebun, atau lokasi lain di rumah yang merupakan ‘wilayah kerajaan’ yang tidak semua orang boleh menyentuhnya. Kebutuhan akan sudut untuk hobi itu diungkapkan Fitria Agustina. Ibu rumah tangga itu sedang menekuni hobi kerajinan tangan, menjahit, menyulam, dna merajut. Mungkin bagi banyak orang, hobi yang dilakukan Fitria biasa saja, tetapi bagi ibu dua anak itu hobi berarti melepaskan penat sekaligus dapat merasa puas. “Karena perlengkapan menjahit cukup banyak, saya memerlukan ruang khusus untuk menjahit dan melakukan hobi,” kata Fitria. Apa daya, lahan rumahnya tidak mencukupi untuk membuat ruang baru, khusus untuk hobi. Oleh karena itu dia memilih satu sudut yang dijadikan wilayah hobinya. Di sudut itu ia meletakkan mesin jahit, mesin obras, dan meja untuk memotong kain. Sebuah lemari gantung dipasang untuk menyimpan seluruh perlengkapan hobi. “Saya pilih sudut dengan jendela ke arah jalan raya. Saya membutuhkan sinar matahari untuk menyulam sekaligus supaya dapat melihat situasi di depan rumah.” Menurut Adi Sacipto, arsitek, cara yang dilakukan Fitria sederhana dan mudah ditiru. Dengan menciptakan wilayah khusus untuk hobi dan menikmatinya, paling tidak hidup menjadi lebih

Wilayah Pribadi

seimbang. Jika tidak ada ruangan, tebarkan pandangan ke penjuru rumah. Siapa tahu ada sudut atau bagian rumah yang menganggur dan bisa dimanfaatkan. “Di bawah tangga juga bisa menjadi sudut hobi, lho. Dengan penataan tepat dan cahaya cukup, ruang di bawah tangga yang biasanya hanya menjadi gudang, dapat disulap sebagai sudut hobi,” kata Adi. Misalnya di ruang tidur. Jika tidak terlalu sesak, salah satu sisi ruang tidur dapat menjadi ruang hobi. Gitar, meja untuk menulis lengkap dengan komputer, meja untuk meletakkan pernik kerajinan tangan masih bisa didapat. Agar semakin menyenangkan, berikan sentuhan warna favorit di sudut ruang hobi.

menampung seluruh perkakas. Buatkan lemari tertutup untuk perlengkapan bengkel supaya tampak rapi, kotak-kotak plastik disusun rapi untuk menyimpan berbagai jenis kancing dan benang, rak berdiri untuk menyimpan naskah novel, atau locker plastik yang tahan cuaca untuk menyimpan perlengkapan berkebun,” saran Adi. Sebaiknya, beri batas agar ruang hobi ini benar-benar berpisah dari ruang lainnya. Jika tidak bisa menggunakan sekat, pakai saja trik lawas yaitu dengan permainan warna. Warna sudut yang berbeda

Batas Wilayah Biasanya, hobi yang membutuhkan banyak perkakas membuat penampilan sudut hobi ini menjadi berantakan. Jika itu terjadi, sudut hobi yang seharusnya menyenangkan bisa berubah menjadi gudang. “Supaya tidak berantakan, buatkan rak khusus untuk

Memasang Hiasan Imlek Dr Ir Mauro Rahardjo MSc MArch & Lelyana Rahardjo Fengshui School Indonesia

Hoki, jodoh, dan rezeki Anda terkait griya kurang lancar? Konsultasikan dengan DR Mauro Rahardjo dan Lelyana Rahardjo, arsitek dan master feng shui internasional, pendiri Feng Shui School Indonesia. Kirim pertanyaan ke Harian Surya, Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya, atau faks:031-8414024, atau email ke fengshuizhou@ yahoo.com.sg

A

PAKAH pemasangan dekorasi Imlek berpengaruh dalam fengshui? Tentu saja, karena pada umumnya material dekorasi ini sifatnya aktif, bercahaya, bergoyang, atau bahkan bersuara. Cahaya, getaran, dan aura ornamen Imlek akan ikut mengaktifkan sudut tempat hiasan Imlek ini dipasang. Ada beberapa cara untuk memasang hiasan Imlek agar memberikan efek positif. Yang harus dipehartikan ialah sudut tertentu pada rumah tempat dekorasi Imlek ini akan diletakkan. Apakah itu menguntungkan atau tidak menguntungkan. Hal ini bisa diikuti dalam penjelasan berikut. Nah, sekarang, di mana

hiasan itu akan diletakkan? Energi chi yang beredar di lingkungan sangat menentukan tempat hiasan ini bisa diletakkan dan akan memberikan atau menambah keberuntungan tentunya. Secara prinsip, posisi dekorasi Imlek yang diletakkan pada sudut ruangan dengan energi chi positif akan memberikan efek positif dalam kehidupan keluarga, sedangkan jika diletakkan pada sudut dengan energi chi negatif, tentu akan menyebarkan energi chi negatif ini kemana-mana. Menurut teori Fei Xing (Flying Star FengShui), energi chi ini bergerak sesuai dengan dimensi waktu, dalam hal ini kita pergunakan dimensi

tahun dan bulan. Apabila digambarkan dalam diagram, maka distribusi energi pada bulan Februari, yaitu berlangsung antara 4 Februari 2011 – 5 Maret 2011 adalah diagram seperti terlihat pada gambar. Kombinasi dari bintangbintang menyimbulkan energienergi yang apabila diaktifkan dengan hiasan Imlek (berupa sinar, suara, gerak) maka energi pada sektor yang bersangkutan

akan hidup. Sektor-sektor yang kuat dan positif energinya akan berada di tengah, barat, timur, tenggara, barat laut dan utara. Sedang sektor yang buruk adalah timur laut, barat daya dan selatan. Karena biasanya ruang keluarga atau ruang makan berada di tengah-tengah rumah, maka penempatan hiasan Imlek pada ruang keluarga menjadi hal yang baik dilakukan. Hiasan Imlek juga bisa diletakkan di ruang

tamu apabila ruang tamu itu berada pada sektor baik tengah, barat, timur, tenggara, barat laut dan utara. Akan tetapi, jangan diletakkan di ruang tamu jika ruang tamu ada di sektor timur laut, barat daya, dan selatan. Jika sebuah ruangan berada di sektor yang jelek, tetapi ingin menempatkan hiasan Imlek di sana, maka untuk tahun ini cukup menempatkan hiasan Imlek yang tidak bersinar ataupun bersuara. ■

sudah menunjukkan fungsi ruang yang berbeda. Bisa juga menggunakan karpet sebagai pembatas psikologi. Dengan demikian, ruang hobi ini tetap privat meski sebenarnya bisa dijangkau siapa saja. Itu juga terjadi jika ingin membuat perpustakaan mini. Rak buku sudah menjadi pembatas ruangan. Suasana yang berbeda juga menjadi sekat tak kelihatan. “Dengan suasana berbeda, anak-anak tidak ada yang berani menjamah wilayah untuk melukis. Mereka bebas bermain di dekat ruang untuk melukis tetapi tidak mengganggu peralatan

sama sekali,” kata Saptono yang membuat attic sebagai tempat melukis. Ayah dua anak itu sengaja membuat ruang di bawah atap agar bau cat lukisnya tidak mengganggu. Anak-anaknya pun tahu jika sudut hobi ayahnya itu adalah wilayah yang tidak boleh diganggu. Supaya sudut hobi itu nyaman, Adi menyarankan agar menambah perabot yang mendukung. Jika senang menyulam atau merajut, sebaiknya menyiapkan kursi yang nyaman agar punggung tidak sakit karena terlalu banyak membungkuk. ■ end


15

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Difteri Berakibat Fatal

Biarkan Anak Tidur Sendiri SEBAGAI orang tua yang bekerja di luar rumah, seringkali ketika pulang membutuhkan banyak waktu untuk bermain dengan anak. Maklum, sepanjang hari komunikasi hanya berlangsung lewat telepon. Tidak jarang itu membuat waktu tidur anak menjadi lebih malam. Karena tidak bertemu sepanjang hari, tidak jarang anak ikut tidur bersama orang tua. Kebiasaan itu berlangsung terus dan tidak terasa anak sudah tumbuh besar. Sampai usia berapa anak tetap tidur bersama orang tuanya? Menurut Sylvia Rimm, direktur Family Achievement Clinic di Cleveland, anak-anak sebaiknya dibiasakan tidur terpisah dari orang tua begitu mereka bisa ditinggalkan. “Jika anak sudah bisa berkomunikasi untuk menyatakan keinginan dan bisa mengerti perintah, sebenarnya dia sudah siap untuk belajar tidur sendiri. Belajar tidur berpisah dengan orang tua akan membuat anak mandiri.” Ketika memulai mungkin agak sulit tetapi itu harus dilakukan agar anak belajar mandiri. Anak usia tiga tahun cukup fleksibel menyesuaikan diri dengan jadwal orang tua. Kebiasaan menemani anak hingga dia tertidur secara tidak sengaja mengajarkan anak untuk bergantung kepada orang tua setiap kali akan tidur. Kebiasaan tidur bersama orang tua bukan hal yang sehat bagi perkembangan emosi anak dan berpengaruh buruk bagi hubungan suami istri. Pada anak yang berusia tiga tahun, jelaskan bahwa ia sudah cukup besar untuk tidur sendiri. “Bersiap-siaplah, kemungkinan ia akan menangis atau menolak. Berikan boneka untuk dipeluk dan jelaskan bahwa Anda akan membiarkan lampu menyala jika anak menghendaki. Tegaskan bahwa ayah dan ibu tidak akan menemaninya tidur,” kata Sylvia Rimm. Dia menambahkan, “Katakan pada anak, jika ia bisa tidur dengan tenang, Anda akan membiarkan pintu kamar terbuka, tetapi jika ia menjeritjerit dan menangis maka pintu akan ditutup. Kemudian peluk dan beri senyuman, lalu tinggalkan anak.” Bagaimana jika anak turun dari tempat tidur dan mengikuti ayah atau ibunya? Sylvia menegaskan agar mengangkat anak dan mengembalikan ke tempat tidur kemudian tutuplah pintu. “Mungkin dia akan menjeritjerit saat pertama hal itu dilakukan. Jangan tanggapi. Setelah ia diam, bukalah pintu dan selimuti anak.” Tentu saja tidur bersama orang tua, menggendong anak, atau memeluk anak di tempat tidur ketika anak sakit sangat dibutuhkan. Selebihnya, ajarkan anak untuk mandiri. Di awal perpisahan itu, buat ritual menyenangkan sebelum tidur seperti bercerita, membaca dongeng, bermain musik, bermain boneka, serta berdoa. Sebaiknya tidak melakukan permainan yang membutuhkan banyak gerak agar tidur anak nyenyak. ■ end

PERTANYAAN: Saat ini di beberapa sekolah dasar di Surabaya banyak anak menderita difteri. Saya mempunyai dua anak umur 3 tahun dan 7 tahun, yang sudah bersekolah. Anak saya vaksinasinya tidak lengkap terutama si bungsu. Apakah ia masih perlu divaksinasi karena banyak orang yang tidak divaksinasi juga tidak terjangkit sakit difteri? Apakah bahaya penderita difteri? Bagaimana penanganannya? Di manakah anak yang menderita difteri bisa dirawat? Terima kasih. Ny Sari, Surabaya JAWABAN: Untuk mencegah penyakit difteri, WHO, Kementerian Kesehatan RI, dan Ikatan Doker Anak Indonesia mewajibkan memberikan vaksinasi Difteri Tetanus Pertusis (DTP) atau Difteri Tetanus (DT) pada semua anak di Indonesia, karena vaksinasi ini sangat efektif untuk mencegah timbulnya penyakit DTP. Dulu sebelum dilaksanakan program vaksinasi DTP banyak ditemukan penderita difteri. Akan tetapi, setelah dilaksanakan vaksinasi DTP di puskesmas, rumah sakit, di tempat praktik dokter maka jarang ditemukan lagi kasus penyakit difteri. Putra ibu seharusnya divaksinasi DTP lengkap yaitu tiga kali suntikan sebagai imunisasi

dasar pada usia 2–6 bulan, diulang pada usia 18 bulan—2 tahun, dan diulang kembali pada usia 5 tahun. Kemudian dilanjutkan imunisasi ulangan di sekolah SD sebagai bulan imunisasi anak sekolah (BIAS). Ulangan vaksinasi perlu dikerjakan untuk meningkatkan kadar zat kekebalan tubuh terhadap penyakit ini apalagi kalau ada kasus baru penderita difteri yang ditemukan di sekolah. Pada anak yang tidak divaksinasi tetapi tidak terkena

difteri mungkin karena faktor kekebalan tubuhnya baik, gizinya cukup, serta mungkin kuman difterinya yang jinak atau mungkin sebagai carrier (fisiknya kelihatan sehat tetapi dalam tubuhnya membawa kuman difteri) yang dibawa oleh orang dewasa maupun anak. Anak ini sangat berbahaya untuk anak yang lain karena menjadi sumber penularan. Sumber penularannya harus dicari dan diobati. Jika tidak dia dapat menularkan penyakit difteri pada orang lain. Anak di Indonesia tetap diwajibkan mendapat vaksinasi DTP lengkap. Oleh karena itu saya anjurkan ibu untuk memvaksinasikan putranya dengan lengkap. Pengobatan penyakit difteri itu dapat fatal apabila penyakitnya berat yang ditandai antara

lain adanya sumbatan saluran napas atau pembengkakan leher atau akibat racun (toksin) yang diproduksi oleh kuman difteri. Racun yang dihasilkan oleh kuman difteri dapat menyerang syaraf mata, anggota gerak, syaraf pernapasan sehingga terjadi kelumpuhan. Walaupun dilakukan tindakan operasi pembedahan, angka kematian tetap tinggi. Jadi kematian penyakit difteri bukan karena penanganannya yang lambat tetapi karena penyakit difteri sendiri tergolong penyakit berat. Di Surabaya rumah sakit yang menyediakan perawatan penderita difteri selain RSU Dr Soetomo ialah RSAL Dr Ramelan. Penyakit difteri itu merupakan penyakit infeksi yang sangat menular. Perawatannya harus di ruang isolasi supaya tidak

menularkan kepada orang lain. Penularannya melalui percikan udara yang mengandung kuman difteri, kontak langsung dengan riak saluran pernapasan penderita difteri, atau cairan luka kulit penderita difteri. Tempat lokasi infeksi difteri terutama di tenggorokan, dapat timbul infeksi di tempat lain seperti hidung, mata, telinga, alat kelamin, dan kulit. Pada kasus yang berat saat ada sumbatan saluran napas yang perlu tindakan operatif untuk membebaskan sumbatan saluran napas dengan melakukan trakeostomi (membuat lubang di saluran napas di daerah leher) yang dilakukan oleh ahli bedah atau THT yang siaga setiap saat. Hal ini sudah di siapkan oleh RSU Dr Soetomo. Demikian penjelasan dari saya. Semoga berguna. ■

MINGGU, 23 JANUARI 2011 PEMENANG TTS SURYA MINGGU, 9 JANUARI 2011

MENDATAR

MENURUN

2. Penutup karya 5. Himpunan Pengusaha Muda Indonesia 7. Segera, Cepat 10. Bidang paling diminati saat ini 12. English Premier League 13. Baik, layak, pantas 16. membubuhkan tanda tangan 17. Dewi padi 19. Membaca (Inggris) 20. Bank Tabungan Pensiunan Nasional 21. Hancur luluh berkeping-keping 22. Batu kapur 25. Tim dan konstruktor Formula 1 asal Swiss 27. Badan Kesehatan Dunia 29. Bagian dari pohon 30. Asal 32. Satuan potensial listrik 34. Tarif, dasar (Inggris) 36. Akal, taktik 37. Garam (Inggris) 40. Kebaikan, budi pekerti, kesopanan 41. Satuan hambatan listrik 42. Tahun baru China 44. Upacara wajib 47. Manajer Manchester City, Roberto... 49. Sekjen PSSI, Nugraha ... 50. Pengambil keputusan kesehatan negeri ini 51. Tenaga 52. Ibu kota Maluku

1. Menjadi (Inggris) 3. Kesempatan 4. Lembaga Dakwah Islamiyah 5. Penyaring racun dalam tubuh 6. Pahlawan Nasional 7. Lapang, lebar 8. Ukuran berat 9. Pembatas atau pemisah 11. Jenis suara tertinggi untuk laki-laki 13. Pendapatan Asli Daerah 14. Majelis Kode Etik Kedokteran 15. Sebutan gerabah di Maluku 18. Menkes saat ini, Endang ... Sedyaningsih 23. Tujuan (Inggris) 24. Hukuman, putusan hakim 26. Berat benda 27. Dewan Pertimbangan Presiden 28. Opera Van Java 30. Sekretaris Kota 31. Pergantian kabinet 33. Technical Reports 35. Bercabang dua yang saling bertentangan 38. Tidak lentur, keras dan liat 39. Persyaratan, keadaan 43. Rapat lengkap 45. Pompa (Inggris) 46. Pencipta dan pelantun lagu “Andai Aku Gayus” 48. Kata pada salib

16. Slogan 18. Sragen 19. USB 21. Perupa 22. Soka

33. Sarjana 34. Delapan 37. Antik 38. Obeng 39. Baim

1. Reshadi Ade Zein Pondok Modern Darussalam, Gontor Putri 3 Karangbanyu, Widodaren, Ngawi

2. Endang Sriningsih Jl Abimanyu No 51 Ponorogo 63416

3. Rully Hatmanta Perumnas Pondok Blok K 21 Werungotok Nganjuk 64412

Kencana

KIRIM JAWABAN melalui kartu pos ke redaksi Harian Surya Jl. Rungkut Industri III/No. 68-70, Surabaya. Kartu pos ditunggu 3 Februari 2011. Pengumuman dimuat 6 Februari 2011. Masing-masing pemenang mendapatkan hadiah Rp 100.000.

JAWABAN TTS SURYA MINGGU, 9 JANUARI 2011

MENDATAR 2. Remunerasi 9. Fisap 11. Kelinci 12. Adopsi

13. Uang 14. Latin 16. Salaman 17. Gliserin 19. UAS

20. Tenor 22. Suplai 24. Reda 26. Anti 28. GAM

30. Tikus 31. Nasuha 32. Monalisa 35. Kelapa 36. Selain

38. Oib 40. Jaka Tarub 41. ITATS 42. Anemia 44. Ebi

45. Talas 46. Kacau balau 47. Sagu

MENURUN 1. Sinaga 3. Erosi 4. RUU 5. Songket

6. Peka 7. Animo 8. Signal 10. Pangku. 15. Lisensi

23. Pasmina 25. AKABRI 27. Isa 29. Mahapala 30. Talenta

42. Asa 43. Moa

KUPON MINGGU 23 JANUARI 2011


Laju SDHC 45Mbps Sandisk

19

SDHC Sandisk Extreme Pro 45 Mbps juara di kelasnya. Kecepatan pengunduhan data dapat dimaksimalkan hingga 60 Mbps ketika membaca data. Kartu ini tersedia dalam kapasitas 8 GB (Rp 1 juta) dan 32GB (Rp 3,1 juta). ■ nwl/ida MINGGU, 23 JANUARI 2011

www.surya.co.id

Flashdisk Shio Kelinci

Simbadda CST 5100N

Canon Legria FS305

TAHUN baru China atau Imlek dirayakan pula oleh Kingston dengan memproduksi USB flashdisk khusus. Mereka mengeluarkan Lucky Bunny atau Kelinci Keberuntungan sesuai shio tahun ini. Sejak 2008 Kingston selalu mengeluarkan flashdisk edisi Imlek sesuai dengan shio yang berlaku. Flashdisk ini berupa tubuh dan kepala kelinci animasi warna merah dengan telinga besar. Fitur SecureTraveler tertanam di dalamnya sehingga pengguna dapat membuat zona pribadi yang dilindungi password atau membuat shortcut Windows. Di dalamnya juga terdapat rekaman video ucapan selamat dari tiga gadis dalam drive Lucky Bunny. “Flashdisk ini dapat dipakai pada sistem operasi Windows, Mac dan Linux dengan garansi lima tahun,” kata Rani, staf marketing Toko Dot Comp di Plaza Marina, Surabaya. Berkapasitas 4GB, koneksi USB 2.0, dan hanya diedarkan di kawasan Asia Pasifik, satu unit alat ini dikenai sekitar Rp 100 ribu. ■ ida

BERDAYA 30 Watt, speaker portable keluaran Simbadda ini mampu memuaskan telinga para pengguna laptop di rumah. Meski hanya menggunakan laptop, suara yang dihasilkan seperti konser. Kekuatan subwoofer-nya berkisar 20-200 Hz dengan power Input AC 220V~50 Hz. Desainnya sederhana, subwoofer memanjang ke belakang dan dua speaker kanan kiri melengkung dan menipis pada bagian atas. Bentuk ini membuatnya fleksibel jika diletakkan di meja kecil, bersebelahan dengan perangkat PC, atau kedua speakernya dapat diletakkan di dinding. Desain yang ringkas ini membuat meja tidak penuh sesak. Dengan memasang speaker bersuara nyaman, pekerjaan akan menjadi lebih menyenangkan. “Hingga sekarang, tipe ini masih banyak yang mencari,” kata Anik Agustin, SPG Toko Depo Komputer Plaza Marina, Surabaya. Satu set speaker Simbadda ini dikenai harga Rp 250.000. Pembeli juga akan mendapat potongan Rp 10.000 di setiap pembelian kedua di toko ini. ■ ida

ZAMAN sekarang adalah masa orang ingin dikenal luas di dunia maya. Alat ini memudahkan keinginan mereka karena hasil rekaman video secara praktis disimpan dalam kartu memori SD atau SDHC yang tipis tersebut. Sehingga pengguna perekam video Canon Legria FS305 dapat segera mengunggah gambarnya di dunia online. Dimensinya sangat compact, 55 x 58 x 121 mm dengan berat 225 gram. Mode Video Snapshot-nya memungkinkan pengguna mengedit klip dan menambahkan musik soundtrack di dalamnya secara langsung. “Pembeli bisa memperoleh kartu memori eksternal berkapasitas 16GB gratis,” kata Fachrudin Bahtiar, staf marketing Sentra Digital di Plaza Marina, Surabaya. Satu unit Canon Legria FS305 harganya Rp 2,7 juta. ■ ida

Abadikan Momen Keluarga Situs Scam: Momok untuk Pelaku Bisnis Internet BISNIS dan peluang usaha di internet sangat menggiurkan karena menjanjikan efisiensi serta pendapatan yang tak terbatas. Internet bagaikan ladang emas bagi yang sukses, sebaliknya juga merupakan semak berduri karena penuh dengan penipuan atau praktik scam. Scam merupakan program bisnis afiliasi di internet yang tidak jujur yang biasanya menawarkan iming-iming keuntungan yang menjanjikan bagi siapa saja yang tertarik. Namun jangan harap dapat menikmati keuntungan dari bisnis yang mereka tawarkan. Bisnis afiliasi ini sering ditawarkan melalui e-mail dalam bentuk spam. Spam merupakan e-mail yang didapat dari seseorang yang tidak dikenal, dan bertujuan mempromosikan bisnis tertentu. Akhir-akhir ini e-mail spam sering memberi kabar bahwa penerima e-mail berhak atas hadiah dalam jumlah tertentu, yang pada akhirnya akan mengarahkan kepada sesuatu yang ilegal dan merugikan. Sudah banyak yang tertipu dengan bisnis ini baik waktu, tenaga, dan biaya. Walaupun demikian, tidak semua bisnis afiliasi di internet adalah scam, dan tentu saja sulit

Kamera Saku di Bawah Rp 1,5 Juta Hampir setiap bulan produsen kamera digital mengeluarkan tipe terbaru, baik itu compact atau SLR. Di antaranya, lima kamera saku berikut sudah dilengkapi dengan teknologi canggih yang dibanderol di bawah Rp 1,5 juta.

M

URAH dan berfungsi maksimal bagi penggunanya adalah tujuan orang membeli kamera digital di negeri ini. Kocek terbatas tetapi keinginan bermacammacam. Belum lagi begitu datang ke toko kamera digital, pembeli segera bingung dengan begitu banyaknya jenis kamera. “Kebanyakan pembeli membutuhkan kamera untuk acara bersama keluarga atau teman, bukan untuk profesional,” kata Andi Kurniawan, Staf Marketing Sentra Digital Plaza Marina, Surabaya. Rata-rata mereka ingin hasilnya istimewa dengan kamera yang mudah dioperasikan meski sebenarnya hasil gambar tidak begitu tajam. Berikut beberapa jenis kamera dengan harga di bawah Rp 1,5 juta.

saat untuk membiasakan dengan wajah objek foto untuk masuk frame sebelum dipotret. Sementara Smart Flash Exposure (FE) mampu membaca kondisi ruangan dan jarak tempat objek foto diambil sehingga dapat mengurangi sinar yang over saat memotret orang dalam jarak dekat dan mencegah munculnya latar belakang yang gelap dan berbayang. Kamera saku ini didesain dalam warna silver, merah, dan biru.

Casio Exilim Z-90 Rp 1,1 juta

Canon Powershot A495 Rp 750.000

menemukan program yang benar-benar jujur. Program yang jujur juga biasanya membutuhkan proses yang lama, kerja keras, serta sedikit keberuntungan supaya bisa menghasilkan sesuatu yang benar-benar bermanfaat. Bagaimana caranya menghindar dari situs scam semacam ini? Berikut ini adalah tips aman bagi yang tertarik dan suka mengikuti program afiliasi (situs duit) di internet. 1. Sebelum mendaftar di situs yang menawarkan program afiliasi yang Anda sukai, buka situs Google terlabih dahulu lalu ketik “alamat situs yang Anda sukai + scam”. Perhatikan hasil pencarian. Bila Anda menemukan isu, opini, kabar, serta reputasi yang buruk mengenai situs tersebut, sebaiknya Anda mencari situs lain saja. 2. Baca dengan teliti TOS (Term Of Service) situs tersebut, jangan sampai Anda tertipu di siang bolong oleh aturan yang tidak adil dan memberatkan. 3. Cari info pemilik situs dan reputasinya dengan menggunakan program Whois yang banyak terdapat di internet. Program yang akan curang biasanya akan menyembunyikan identitas serta pasif dalam merespons pertanyaan maupun komplain. 4. Tidak ada uang yang mudah didapat di internet dan jangan bermimpi bisa kaya mendadak dari internet. Jadi jangan terlalu mudah mengeluarkan uang untuk mengikuti program yang tidak jelas, kecuali Anda benar-benar yakin dan ada jaminan keamanan program tersebut. 5. 5. Jangan percaya e-mail spam dan promosi yang menyertainya. ■

Kamera 10 megapiksel ini memakai dua baterai AA Alkaline. Didesain dalam dimensi 93,5 x 61,7 x 30,6 mm dengan kemampuan 4X Digital Zoom. Sedangkan kecepatan rekaman film VGA mencapai 30 fps dan resolusi 640 x 480. Layar LCD-nya berukuran 2,5 inci dan berat 175 gram. Canon PowerShot A495 memiliki fitur Face Detection yang secara otomatis mendeteksi wajah dalam layar. FaceSelf-Timer menunggu beberapa

Bentuknya tipis dengan desain elegan. Tidak heran sebab kamera 12,1 MP buatan Amerika Serikat ini memakai baterai lithium yang tipis. Alat ini dilengkapi intelligent AF, fungsi baru yang mendeteksi objek fotografi sekalipun bukan manusia sehingga mampu mengatur fokus dan luas area secara otomatis. Kamera berlensa 3 x optical zoom ini memiliki mode yang mengatur warna foto. Apakah itu hitam putih, kuning, biru, merah, hijau, merah muda, ungu, atau cokelat. Bukan itu saja, pengguna dapat mengatur ketajaman (sharpness), saturation, dan kontras foto sendiri melalui layar LCD 2,7 inci-nya. Mereka yang tidak ingin kameranya menyala terus, Sleep bisa diatur. Flash kamera dapat diatur sesuai kebutuhan, baik untuk foto maupun video.

Economists with Guns PENULIS: PENERBIT:

Bradley R Simpson Gramedia Pustaka Utama

PADA masa Eisenhower, AS berupaya mengubah arah politik Indonesia dan menggulingkan Soekarno yang cenderung sosialis. CIA diam-diam menyalurkan senjata untuk para jenderal yang melancarkan serangkaian pemberontakan regional. Selama Perang Dingin, tujuan utama bantuan AS kepada Indonesia bersifat politis, memperkuat kepemimpinan militer yang antikomunis karena AS amat mengkhawatirkan maneuver Soviet. Cia terus menekan lebih jauh dengan menggelar aksi-aksi rahasia yang mendasari gerakan ‘kudeta’ militer 1965 yang didukung pemerintahan

BenQ CD C1030 Eco Rp 690.000 Kemasan kamera digital ini unik sebab berupa kotak cokelat gaya pabrikan. Berkekuatan 10 MP, kamera ramah lingkungan ini memiliki layar LCD 2,7 inci dengan resolusi 230 K piksel. Lensanya memiliki dua kemampuan zoom yaitu 3 x optical zoom dan 5 x digital zoom. Mode Smart Scene secara otomatis mendeteksi delapan tipe lokasi berbeda yaitu landscape, portrait, backlight, backlight portrait, night scene, night portrait, macro, dan sunset. Sedangkan blink detector memberi peringatan untuk mulai menekan tombol shutter. Mode fokus memungkinkan pengguna mengatur fokus apakah memusat (center) atau melebar (wide). Bukan itu saja, setting manual juga bisa dilakukan layaknya kamera SLR yaitu mode P, Av, Tv, dan M. Fungsi lainnya, kamera ini dapat merekam gambar video dengan suara di atas 30 fps. Hasil kerja kamera ini dapat disimpan dalam memori internal yang mencapai 21,1 MB atau menambah kartu SD 4 GB atau 32 GB.

Sony Cyber-shot DSC W310 Rp 1.250.000 Sony mengeluarkan kamera saku bersumber daya baterai lithium dengan

Johnson. Selain ingin menjadikan Indonesia antikomunis, pemerintahan Kennedy dan Johnson berkomitmen terhadap pembangunan ekonomi yang dikawal oleh militer. Kebijakan AS periode 1960-an ini muncul dari gagasan tentang modernisasi yang dikawal militer yang dikembangkan oleh para intelektual. Mereka meyakini bahwa militer di negara dunia ketiga layak memegang tampuk kekuasaan karena militer merupakan instrumen paling efektif untuk menjaga ketertiban dan stabilitas dan selanjutnya mendorong pembangunan serta pertumbuhan ekonomi. Berdasarkan dokumendokumen pemerintah AS yang selama ini dirahasiakan, kajian mendetail ini menghadirkan pemahaman baru mengenai banyak peristiwa yang tidak diketahui umum. Ini saatnya membuka sejarah. ■

kekuatan resolusi 12,1 MP. Lensanya mampu membesarkan objek hingga 4x, semua dapat dinikmati melalui layar LCD 2,7 inci. Sedangkan fitur iAuto, Smile Shutter, Face Detection dan SteadyShot image stabilization melengkapi hasil foto yang lebih bagus. iAuto mengurangi hasil gambar blur saat tangan fotografer goyah dan steadyshot image stabilization menstabilkan foto meski ada goncangan. Kamera ini juga dapat untuk merekam gambar video selama 30 fps dengan resolusi 640×480.

Fuji Film Finepix AV110 Rp 990.000 FujiFilm Finepix AV110 hadir dengan menggunakan sensor CCD beresolusi 12 MP pada lensa Fujinonnya. Kamera ini memiliki kemampuan melakukan pembesaran objek foto secara secara optikal hingga 3 x. Kamera ini tidak hanya dapat menangkap objek foto tetapi juga merekam video suara berkualitas High Definition (HD Movie). Mode panorama memungkinkan pengguna memadukan beberapa gambar menjadi satu. Teknologi lain yang dimiliki kamera yang masih memakai baterai AA ini adalah SR Auto, Anti-Blur dan Face Detection (AF) yang dapat menghasilkan hasil gambar foto lebih memuaskan. ■ ida

Agama Saya adalah Jurnalisme PENULIS: PENERBIT:

Andreas Harsono Kanisius

DALAM beberapa tahun ini di Indonesia mungkin ada lebih dari 1.000 penerbitan baru. Televisi dan radio berlomba-lomba membuat berita. Pemain baru juga muncul lewat internet. Lapangan kerja tercipta dengan cepat. Akan tetapi, sumber daya manusia di bidang media sangat terbatas. Lembaga pendidikan kurang siap. Ketika menjadi wartawan, imingiming mendekati kekuasaan terbuka karena mereka memiliki akses ke sana. Jika sudah begini, bagaimana mungkin wartawan bisa independen saat bekerja? Wartawan memang sulit menjadi netral tetapi mereka harus independen dari orang atau isu yang mereka liput sehingga bisa tetap kritis terhadap liputannya. Loyalitas utama wartawan adalah kepada masyarakat tempatnya berada. Wartawan bisa melayani warga sebaik-baiknya apabila mereka bersikap independen. ■


Jupe Umbar Sensualitas

Julia Perez ternyata masih doyan mengumbar sensualitas. Dalam pentas Sparkling with Jupe di sebuah tempat hiburan malam di Makasar, Kamis (20/1) malam, kekasih Gaston Castano ini bikin heboh dengan busana superketat warna hitam emas. Jupe atraktif menyapa clubbers yang memadati kafe dengan lagu Lady Gaga, Bad Romance. ■ kcm

20

www.surya.co.id

MINGGU, 23 JANUARI 2011

Anang-Syahrini Vs Raffi-Yuni Shara Nominasi Kategori Lagu Terdahsyat • Jangan Memilih – Anang & Syahrini • Ya Sudahlah (Bondan Fade 2 Black • CINTA – D’Bagindas • Baru Aku Tahu Cinta Itu Apa – Indah Dewi Pertiwi • Geregetan – Sherina • Aku Padamu ST12 • Percaya Padaku – Ungu • Rasa Ini – Vierra

kapanlagi

Nominasi Kategori Band Terdahsyat • D’Masiv • Geisha • Kotak • Nidji • ST 12 • Ungu • Vierra

PASANGAN Anang Hermansyah dan Syahrini akan bertarung ketat dengan kemesraan yang disuguhkan Raffi AhNominasi Kategori mad-Yuni Shara dalam ajang perhelatan Penyanyi Solo Terdahsyat Dahsyatnya Awards 2011. Dua pasang • Afgan penyanyi ini masuk dalam nominasi • Andien untuk kategori Penyanyi Duo/Group • Mulan Jameela Terdahsyat. • Sandhy Sondoro • Sherina Dalam kategori yang sama duet • Vidi Aldiano Anang-Syahrini juga akan bersaing dengan duet Anang-Aurel. Selain itu ada Nominasi Kategori nama Bondan & Fade 2 Black, Project Penyanyi Duo/Group Terdahsyat Pop, dan The Virgin. • Anang- Aurel Ajang penghargaan bagi insan musik • Anang-Syahrini Tanah Air ini menghadirkan 12 nomina• Bondan & Fade 2 si, yaitu kategori Lagu Terdahsyat, Band Black • Project Pop Terdahsyat, Penyanyi Solo Terdahsyat, • Raffi Ahmad & Penyanyi Duo/Group Terdahsyat, PenYuni Shara datang Baru Terdahsyat, Aksi Panggung • The Virgin Terdahsyat, Lokasi Terdahsyat, dan Host Nominasi Kategori Tamu Terdahsyat, Pendatang Baru Ada pula kategori yang dipilih juri, yaitu Terdahsyat Video Klip Terdahsyat, Peran dalam Video • Alexa Key Klip Terdahsyat, Sutradara Video Klip Ter• Armada • Calvin Jeremy dahsyat, serta Bintang Tamu Paling Rajin • D’Bagindas Tampil Terdahsyat. Puncak penghargaan • Indah Dewi Dahsyatnya Awards 2011 dengan tema Pertiwi Unlimited – Ekspresikan Kedahsyatanmu • Nikita Willy Tanpa Batas ini bakal digelar dan tayang Nominasi Aksi live di layar RCTI dari Hall D2 JIEXPO Panggung Terdahsyat Kemayoran, Jakarta, Rabu (26/1). • J-Rocks Rangkaian acara Dahsyatnya Awards • Kotak • Project Pop 2011 dimulai, Rabu (26/1) pukul 09.00 • SKJ 94 WIB. Host Dahsyat Olga Syahputra dan • SM*SH Raffi Ahmad akan berkeliling membagikan undangan kepada sahabat Dahsyat di Tangerang, Ancol dan Bogor. Acara bagi-bagi undangan, juga dimeriahkan Drive yang menghibur sahabat Dahsyat di Ancol. Layaknya penghargaan internasional, Dahsyatnya Awards 2011 juga menggelar Blue Carpet, dan ratusan bintang Tanah Air terlibat di dalamnya. Dahsyatnya Awards 2011 semakin unlimited dengan penampilan SM*SH, Anang & Aurel, Nidji, Vidi Aldiano, Andien, ST12, J-Rocks, D’Masiv, Kotak, Afgan, Sherina, D’Bagindas, Vierra, The Virgin, Lyla, dan Bondan & Fade2Black dengan kemasan yang berbeda serta belum pernah ditampilkan sebelumnya. Pentas spesial ini dipandu Raffi Ahmad, Olga Syahputra serta deretan host tamu Dahsyat antara lain Marcell Chandrawinata, Denny Cagur, Olla Ramlan, Tiffany, Jessica Jessi, Laura Basuki, dan Ade Namnung. ■ pra

Di awal tahun 2011, Cinta Laura membuat gebrakan yang diharap gaungnya bisa berskala internasional. Untuk mewujudkan niat itu, dara blasteran Jerman-Indonesia ini menggandeng Guy Sebastian, penyanyi asal Australia.

A

WAL kolaborasi ini bermula dari adanya rencanaya Guy Sebastian bersama Jay Dee, sang produser, yang mencoba menjajal pangsa pasar Asia, khususnya di Indonesia dalam bentuk musik. Keinginan itu spontan disambut Toto Wijaya, Managing PT Sony Music Indonesia. Menurut Toto, Cinta Laura merupakan artis pertama Indonesia yang bisa merambah dunia internasional. Sebelumnya, album Cinta Laura (2010), meraih sukses dengan meraih 12 platinum dan angka penjualan lebih dari 900.000 keping. “Karena itu setelah ada tawaran demikian langsung kita sambut dengan mengenalkan musik terbaru dari Cinta Laura featuring Guy Sebastian berjudul Who’s That Girl?,”jelas Toto. Toto juga mengatakan, Who’s That Girl merupakan single terbaru dan jadi single andalan saat ini di Australia. “Saya berharap bisa jadi nomor satu di Indonesia,”

cetusnya sambil menambahkan, di single ini untuk pertama kalinya Cinta Laura nge-rap. Untuk pembuatan klip, direncanakan dilakukan di Pulau Bali. “Guy sekarang tinggal di Los Angeles. Kalau Guy lagi free, rencananya kami membuat video klip di Bali,” kata Cinta, Jumat (21/1). Cinta mengaku, sangat senang jika rencana pembuatan video klip di Bali bisa terlaksana. Namun, bintang sinetron Upik Abu dan Laura ini pun tak kecewa jika rencana pembuatan video klip itu tidak terlaksana. “Guy Sebastian kan sekarang jadi artis yang super sibuk di Amerika Serikat. Kalau memang tidak bisa membuat video klip bareng, mungkin pakai green screen. Karena, waktu video klip dengan DJ Eve saja pakai green screen,” tutur gadis kelahiran, 17 Agustus 1993 ini. ■ tribunnews.com

Cinta Laura kapanlagi

Lia : Kau Tunggu Jandaku

Demi Pra-Olimpiade Konser Iron Maiden Digeser BAND heavy metal Iron Maiden dipastikan bakal hadir menghibur penggemarnya di Indonesia. Konser spesial ini dijadwalkan diadakan di Pantai Karnaval Ancol, Jakarta tanggal, 17 Februari 2011 dan di Lotus Pond, Garuda Wisnu Kencana (GWK), Jimbaran, Kuta, Bali, 20 Februari 2011. Konser di Jakarta, awalnya akan dilaksanakan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta. Namun lantaran ada pertandingan pra-Olimpiade pada saat bersamaan, maka penyelenggaraan konser musik cadas itu diminta dipindahkan ke Ancol. Konsekuensi dari pemindahan itu, menurut Tommy Pratama, promotor konser, tiket untuk kelas tribun ditiadakan. “Jadi, hanya ada kelas-kelas festival A, B, dan, C. Kelas tribun kami ganti dengan festival C, yang posisinya berada di belakang,” tutur bos Original Production ini. Tiket untuk Festival C Rp 300.000, Festival B (Rp 550.000), dan Festival A (Rp 750 ribu). Demi kenyamanan penonton, pihak Original Production akan menyediakan bus. Bus tersebut akan mengantarkan penonton dari pintu depan Ancol ke lokasi konser. Mengenai jumlah penonton, pihaknya tetap mentargetkan 50.000

ist

orang. “Karnaval Ancol bisa menampung maksimal 70.000 orang. Dengan target 50.000 orang, Karnaval Ancol cukup buat menggelar konser. Target ini juga mempertimbangkan keamanan. Untuk di Jakarta, 60 persen tiket sudah terjual,” ujar Tommy. Meski tempat konser harus dipindah, yang melegakan tentu saja para personel Iron Maiden telah menyatakan tetap sanggup hadir menyapa publik di Jakarta. Melalui surat elektroniknya, Steve Harris, pemain bas grup tersebut, mengaku tak sabar

untuk bisa tampil di hadapan para penggemar bandnya di Jakarta. “When we found out we were due to visit Indonesia for the first time, the whole band were elated and not just because i’ts a beautiful part of the world that we can’t wait to get there!” tulisnya. Sedang tiket pertunjukan di Bali, lanjut Tommy, malah sudah ludes. “Kalau Bali pasti sold out duluan. Banyak yang datang dari Malaysia, Filipina, Brazil, Spanyol, Inggris ke Bali,” kata Tommy. ■ kcm

Vidi Aldiano Berdebar Sambut Yang Kedua surya/pra

HAPPY ANNIVERSARY - Tidak Semua Laki-Laki, lagu yang dipopulerkan Basofi Soedirman jadi lagu wajib yang dinyanyikan kru Colors Pub & Restauran saat merayakan ulang tahun ke-16, Selasa (18/1). Rangkaian pesta ulang tahun berlanjut, Sabtu (29/1) dengan menampilkan The Virgin plus kolaborasi Fadli 'Padi', Ivan 'ex Boomerang', Roy 'Boomerang', dan Krisna Sadrah.

Tak Bisa Hidup Tanpamu D'Masiv Intro : C Fm/C 2x C Fm/C telah habis kata F Am G terangkai untuk membuatmu C Fm/C kembali mengingat F Am G semua apapun janjimu F D G aku mohon dengan sangat kepada mu C Fm/C F waktu bersama dengan mu Am G tak sebanding dengan C Fm/C hancur hatiku F Am G begitu membekas di hidupku F Fm G aku mohon dengan sangat ke-pada mu Reff : C Am kembalilah… wahai sayangku Dm G hanya itu yang membuat aku tenang

VIDI Aldiano mengaku sedang berdebar lantaran tak lama lagi album keduanya segera dirilis. Sayangnya, pelantun Status Palsu itu belum mau membocorkan seperti apa lagu-lagu di album keduanya. “Alhamdulillah memulai tahun ini dengan proses album kedua. Ini memang resolusi awal tahun, jadi album kedua harus jadi. Insya Allah launching bulan Februari, pas Valentine,” kata Vidi saat dijumpai Tribunnews.com di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, pekan lalu. Selain album, lelaki yang beberapa kali tampil dengan kacamata tebal itu mengaku sedang mempersiapkan konsernya bersama musisi-musisi handal. Bahkan, Vidi sudah mengantongi beberapa nama musisi yang sudah diincarnya. “Selain album juga ada konser.

Album, kuliah dan kerjaan harus berjalan, memaksimalkan waktu aja. Sudah ada musisi yang akan featuring sama aku. Mulai bulan Januari akhir, Februari sampai Maret. Musisinya sudah ada, tapi masih rahasia, biar ada kejutan,” tuturnya sambil tertawa. Konser bersama musisi terkenal sudah dirancang. Lalu, bagaimana dengan konser tunggal? “Konser tunggal kepikiran tapi belum tahu tanggalnya, konsepnya sudah ada. Sekarang lagi fokus sama musisi-musisi yang ada aja, gue featuring dulu. Lagian kalau ada konser tunggal cuma satu album rasanya tanggung,” pungkasnya. ■ pra kapanlagi

C Am kembalilah… kembali padaku Gm C F G aku takkan pernah bisa hidup… C Fm/C tanpamu

kapanlagi

Gelontor Single, Kiat Sukses D'Masiv

Int : F G D# G C Am kembalilah… wahai sayangku Dm G hanya itu yang membuat aku tenang C Am kembalilah… kembali padaku Gm C F Dm G aku takkan pernah bisa hidup… C Am kembalilah… wahai sayangku Gm C F G aku takkan pernah bisa hidup… C Fm/C dengannya F G dengannya CMaj7 dengannya

PEMAIN sinetron seri dan FTV Lia Aulia mengaku, dirinya mengalami kesulitan ketika akan memutuskan untuk melebarkan kariernya ke dunia nyanyi. Untuk mengatasinya, wanita kelahiran, 26 April 1984 ini, menjalani istikharah. Setelah menjalani shalat sunah tersebut, Lia mengaku, dirinya jadi tenang dan yakin atas dunia baru yang dimasukinya. “Alhamdulillah aku tenang, diyakinkan sama Yang Di Atas untuk menyanggupi tawaran menyanyikan single Kau Tunggu Jandaku,” lanjutnya. Single house music tersebut, menurut Lia, akan diluncurkan akhir Januari ini. “Dari kecil, basic-ku suka nyanyi, tapi fokusku ke slow pop. Sekarang, aku justru ditawari ke house music yang lagunya sudah ada dan aku tinggal nyanyi,” ceritanya lagi. Untuk promosi single pertamanya itu, termasuk melalui stasiun-stasiun radio, ia harus mengadakan perjalanan ke daerahdaerah di luar Jakarta, “Jadwal promo sudah ada. Promo ini akan masuk ke daerahdaerah. Untuk promo, nggak ada budget. Kami harus pahit-pahit dulu, tapi nanti kalau bagus kan akan bisa kami nikmati,” terangnya. Dengan mengadakan perjalanan ke luar Jakarta, sementara Lia harus meninggalkan sinetron seri. “Memang, kebetulan aku tidak ambil sinetron stripping lagi. Paling, cuma presenter sepakbola dan film aja. Tahu sendiri kan, jadwal stripping seperti apa? Makanya, sekarang ini aku mau fokus ke promo single dulu,” pungkasnya. ■ kcm

ist

LAHIR dan besar dari ajang kompetisi bertitel Wanted, D’Masiv terus merangsek di tengah pergulatan persaingan industri musik Tanah Air. Toh, grup band yang digawangi Rian (vokal), Kiki dan Rama (gitar), Rayyi (bas) dan Wahyu (drum) ini mampu membuktikan tak sekadar numpang lewat. Tahun lalu, D’Masiv meraih sukses dengan merebut tiga penghargaan sekaligus di ajang Anugerah Musik Indonesia (AMI), terbaik pada kategori band, lagu dan karya produksi terbaik single Jangan Menyerah. Yang paling gres, D’Masiv kembali jadi andalan dalam album kompilasi bertajuk Megastar 2010 produksi bersama Musica Studios, Trinity Optima dan Naga Swarasakti.

“Alhamdulillah, ini melengkapi jejak sukses dan keberuntungan sepanjang tahun lalu. Single Sudahi Perih Ini pun didapuk jadi andalan album Megastar 2010 bersama 11 band papan atas lainnya,” ujar Rian Ekki Pradipta, pentolan D’Masiv pekan lalu. Terus-terang, lanjutnya, kenyataan ini menggembirakan dan sekaligus menambah geliat optimisme D’Masiv menghadapi persaingan di industri musik nasional yang diprediksi banyak pihak makin sengit di tahun Kelinci ini. Menurut frontman band asal Ciledug, Tangerang yang terbentuk 3 Maret 2003 silam ini, guna mempertahankan eksistensi dan popularitas bandnya segera melansir single

ke-5 bertajuk Jangan Pergi. “Untuk memenangkan persaingan dengan band papan atas maupun band pendatang baru, kami siap memberondong single-single andalan baru,” tandas Rian dan empat rekannya yang juga dinobatkan sebagai band terbaik versi program Derings (TransTV). Selain mengandalkan singgel milik D’Masiv, album Megastar 2010 didukung 11 lagu hits paling dicari. Mulai dari CINTA milik band D’Bagindas, Tomat (Wali), Ku Ingin Selamanya (Ungu), Aku Padamu (ST 12), Selalu Salah (Geisha), Aishiteru (Zivilia), Demi Cinta (Kerispatih), Love ½ Mati (The Virgin), Hujan Pun Menangis (Anang). Dosakah Aku (Nidji) hingga Seandainya (Vierra). ■ pra


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.