Poster Penghematan Energi

Page 1

Penghematan energi listrik Mencabut perangkat elektronik apabila tidak digunakan Mengurangi penggunaan alat elektronik Menjemur baju di bawah terik matahari Menggunakan lampu hemat energi Memanfaatkan energi terbarukan

Penghematan energi air Menutup keran air apabila sudah tidak digunakan Hindari menyiram tanaman dengan alat penyemprot Memilih menggunakan shower daripada gayung saat mandi Tidak membuang sampah atau limbah dekat dengan sumber air Melakukan penghijauan agar ketersediaan air dapat terjaga

Penghematan energi bahan bakar fosil Mengurangi penggunaan plastik Melakukan daur ulang (3R) Memilih untuk berjalan kaki atau bersepeda untuk bepergian ke tempat yang jaraknya dekat Memilih menggunakan kendaraan umum daripada pribadi Menggunakan alat transportasi yang hemat konsumsi BBM Menggunakan sumber energi alternatif untuk menggantikan sumber energi fosil

KKN-PPM UGM NOGOSARI DESA POTRONAYAN 2022


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.