HaluanKepri 10Nop10

Page 9

CMYK

BATAM

Rabu, 10 November 2010

Sosok

Nurul Pengusaha Salon

Ciptakan Tenaga Terampil NURUL merupakan salah satu trainer reflexology berlisensi di Batam. Dengan keahlian dan peluang yang dimilikinya, ia bertekad akan memberikannya kepada siapa saja yang ingin memiliki keterampilan.

Pembahasan UMK Tak Mungkin 5 Kali

Bipartit Belum Sepakati KHL

hal.10

Sewa rumah dan harga sembako masih menjadi indikator perbedaan penetapan angka KHL. Pengusaha sepertinya belum sepakat dengan usulan yang sudah disepakati pekerja soal sewah rumah, yakni Rp236 ribu perbulan. Anggota Dewan Pengupahan Kota Batam dari Serikat Pekerja Metal Indonesia (SPMI) Batam, Untung Wardani mengatakan, pembahasan

UMK kali keempat ini memang belum mengusulkan angka UMK. "Ada perbedaan pandangan terhadap besarnya KHL. Angka KHL sementara baru Rp1.288.960 dan pekerja menginginkan UMK di atas itu, karena situasi ekonomi lebih baik dan produktivitas perusahaan juga berjalan baik. Kita mengBipartit Belum

hal.10

HK/CECEP

TARI MELAYU — Sejumlah penari Melayu menampilkan kebolehannya di pagelaran Kenduri Seni Melayu di gedung SPC, Batam Centre, Selasa (9/10).

IKLAN

CMYK

9

BA TAM CENTRE — Unsur tripartit yang terdiri Pemko BAT Batam, pengusaha, dan pekerja menggelar pertemuan keempat pembahasan upah minimum kota (UMK) di Kantor Walikota Batam, Selasa (9/11). Dalam pertemuan itu, pekerja dan pengusaha (bipartit) masih beda pendapat tentang angka kebutuhan hidup layak (KHL) yang akan dijadikan acuan penetapan UMK.

Itu jugalah yang membuat Nurul, pemilik Indnature Family Spa & Kids Salon ini membuka training dan pe-

Ciptakan Tenaga

www.haluankepri.com


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.