HARIAN UMUM
CIANJUR EKSPRES Weekend Koran Pertama dan Utama di Cianjur
SABTU 2 APRIL TAHUN 2016
HARGA Rp
2.000
Cianjur Menuju Cyber City Hotspot Gratis Dipasang di 3 Taman dan 20 Kecamatan
FOTO-FOTO: IKBAL SELAMET/CIANJUR EKSPRES
GRATIS: Warga Cianjur bisa mengakses internet gratis dengan fasilitas hotspot yang dipasang pemerintah di beberapa fasilitas publik.
JL RAYA BANDUNG - Juni mendatang Pemerintah Kabupaten Cianjur bakal memasang fasilitas hotspot gratis di Taman Joglo, Alun-alun Cianjur, dan Taman Prawatasari. Pengguna internet yang sedang kehabisan kuota atau ingin menghemat paket data bisa menggunakan fasilitas tersebut. Selain di tiga ruang terbuka hijau (RTH) tersebut, jaringan hotspot gratis juga akan dipasang di 20 kecamatan. Tentu lokasinya pun tidak di kantor kecamatan, melainkan di titik berkumpul warga, baik anak-anak, remaja, dewasa, hingga orangtua di kecamatan yang akan dipasang jaringan internet. Kepala Bidang Komunikasi dan Informatika Dishubkominfo Kabupaten Cianjur, Sukastono, menjelaskan, pengadaan fasilitas publik berupa jaringan internet itu sudah diwacanakan sejak beberapa bulan lalu. Namun baru Februari lalu, wacana itu mulai dijalankan dengan menjalin komunikasi dengan PT Telkom Cabang Cianjur. “Pembicaraan awal sudah dilakukan, rencananya di awal April kami akan berkomunikasi sekaligua membahas MoU (kesepakatan, red),” ujar dia kepada Cianjur Ekspres, kemarin (1/3). Menurutnya, wacana itu dibuat berdasarkan rencana dari Bupati Cianjur terpilih yang ingin bersambung ke halaman 7
TIK Kawal Internet Sehat INTERNET sehat, program itulah yang selalu disosialisasikan dan dikenalkan kepada warga Cianjur, dengan harapan pengguna layanan internet di Kota Santri bisa bijak dalam menggunakan internet. Bukan untuk hal negatif seperti mengakses situs pornografi namun untuk mencari ilmu dengan mudah. Adalah Relawan Teknologi Informatika dan Komunikasi (TIK) Cianjur yang menjadi pelopor serta mitra Telkom dan Pemkab Cianjur dalam menyosialisasi-
kan internet sehat. Kelompok relawan ini hanya terdiri dari 20 orang, namun peran mereka cukup besar untuk menghindarkan warga dari sisi gelap internet. "Relawan TIK ini dibentuk sejak 2012 lalu dan sifatnya sukarela. Meski demikian kami terus bergerak dalam mengajak pengguna internet di Cianjur agar menggunakan akses internet ke arah positif," ujar Ketua Relawan TIK Cianjur, Mario Devys, saat ditemui, belum lama ini.
Trio Eks Arema Akan Menggila BANDUNG - Pelatih Persib Bandung, Dejan Antonic memboyong semua pasukannya ke Jakarta guna menghadapi partai final turnamen Torabika Bhayangkara Cup 2016 kontra Arema Cronus, Minggu (3/4) malam di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). Partai ini jadi spesial bagi tiga pemain Persib yang pernah membela Arema, Samsul Arif, Purwaka Yudhi, dan Hermawan. Mengenai tiga pemain itu, pelatih Persib, Dejan Antonic berharap trio eks Arema itu bisa memberikan kemampuan yang lebih dibandingkan saat membela Arema. “Saya percaya mereka kalau dimainkan akan ada semangat besar karena melawan mantan timnya. Lihat saja nanti,” ujar Dejan. Dejan mengakui, eks Arema di Persib, khususnya Samsul Arif dan Purwaka Yudhi tampil apik selama turnamen. Samsul menjadi pencetak gol terbanyak Persib Bandung saat ini. Sementara, Purwaka semakin mantap berduet dengan Vladimir Vujovic. Pelatih asal Serbia ini mengaku laga final yang dihadapi anak asuhnya cukup berat, namun ia yakin semua pemain, termasuk
bersambung ke halaman 7
ILUSTRASI
Longsor Deui , Jalur Cugenang Buka-tutup CUGENANG - Separuh Jalan Raya Cugenang di Kampung Pos Desa Cijedil Kecamatan Cugenang kembali tertutup longsor, sekitar pukul 16.15 Wib kemarin (1/4). Akibatnya lalu lintas Cianjur-Cipanas dan sebaliknya tersendat. Pantauan Cianjur Ekspres, kemacetan mengular sekitar satu kilometer dari kedua arah dari lokasi kejadian sampai
Ada waktu dua hari, yakni Sabtu dan Minggu. Waktu ini rentan digunakan hal yang tidak baik.
Sheila Marcia
TAK DINAFKAHI ARTIS Sheila Marcia mulai terbuka mengungkap penyebab keretakan rumah tangganya dengan Kiki Mirano. Pemain film Hantu Jeruk Purut ini mengatakan, suaminya itu sudah tak pernah lagi memberi nafkah kepada dirinya maupun anak-anaknya. “Dari awal menikah beberapa tahun menafkahi saya dan anak. Tapi belakangan nggak,” ujar Sheila saat ditemui di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, seperti dilansir Jawapos, (Grup JPNN), kemarin (1/4). Ka re n a t a k d i b e r i nafkah, Sheila tak t i n g g a l d i a m. D i a mencari cara agar b i sa m e ng h i d u p i a n a k n y a. S a l a h bersambung ke halaman 7
bersambung ke halaman 7
Polisi Patroli Tawuran Jelang UN
MOCH REZA FAUZIE/CIANJUR EKSPRES
RAWAN: Lokasi Kampung Pos di Jalan Raya Cugenang rawan longsor.
bersambung ke halaman 7
Desa Sukamanah. Kapolsek Cugenang, Kompol Iwan Mustawan, mengatakan, longsor disebabkan kondisi tanah yang memang sudah labil. Kepolisian pun memberlakukan sistem buka tutup karena
AKBP Asep Guntur Rahayu Kapolres Cianjur
JL KH ABDULL AH BIN NUH - Polres Cianjur bakal melakukan patroli menjelang Ujian Nasional (UN) yang akan dilaksanakan, Senin (4/4) depan. Selain itu, Polres juga akan mengamankan pendistribusian soal dan lembar jawaban hingga ke setiap sekolah. Kapolres Cianjur, AKBP Asep Guntur Rahayu, mengatakan, patroli tersebut dilakukan untuk mengantisipasi aksi tawuran pelajar atau tindakan kenakalan lainnya yang dilakukan menjelang UN. bersambung ke halaman 7
Sindir Sampir
Teras Telkom Cianjur jadi Tempat Berselancar
Akses Mudah, Murah, dan Meriah Wifi ID Corner, layanan internet yang disediakan Telkom Cianjur ini menjadi salah satu pilihan bagi pemilik laptop atau gadget dalam mengakses internet. Akses yang cepat dan murah membuat tempat dengan berbagai fasilitas penunjang jadi tujuan untuk cari referensi, sosial media, dan bermain game online. IKBAL SELAMET, Jl Ir H Juanda
SUDUT kanan Kantor Telkom Cianjur, tepatnya di samping pos jaga selalu penuh oleh siswa dan remaja. Bukan untuk mengantre daftar tunggu pemasangan internet, melainkan menggunakan fasilitas Wifi Id Corner yang disediakan
PT Telkom. Sejak pagi hari sampai menjelang magrib, meja dan kursi yang dilengkapi colokan listrik ini selalu dipadati para pemburu jaringan internet. Terlebih saat jam pulang sekolah atau jadwal kosong anak kuliah telah tiba. Laptop berbagai merek berjejer bersambung ke halaman 7
Puluhan Keluarga Terancam Longsor Aya ‘longsor’ di manamana: di gunung, di jalan, di pendopo, di gedung dewan...
IKBAL SELAMET/CIANJUR EKSPRES
ANTENG: Para remaja tampak anteng berselancar internet di fasilitas yang disediakan Telkom Cianjur.
BACA HAL 3 METROPOLIS