kamis, 29 MARET 2018 11 rajab 1439
BANGUN NEGERI BIJAKKAN BANGSA
l langganan & pengaduan (0761) 64637, HP +62 823 8440 9900 l ECERAN rp4.500 l LANGGANAN Rp120.000/bulan (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)
28 HALAMAN
DEFIZAL/Riau Pos
DEMONSTRASI: Mahasiswa dari perguruan tinggi se-Riau yang tergabung dalam Aliansi Riau Menggugat melakukan demonstrasi menuntut harga pertalite diturunkan dan kuota premium ditambah di Kantor Pertamina Cabang Pekanbaru, Jalan Sisingamangaraja, Rabu (28/3/2018).
Janjikan Kuota Premium Ditambah Laporan TIM RIAU POS, Pekanbaru Kantor Branch Marketing PT Pertamina Riau disegel. Sejumlah spanduk dibentangkan di depan kantor yang berada di Jalan Sisingamangaraja, Pekanbaru itu. Pintu depan dililit dengan rantai. Digembok. Di halamannya berdiri patung jelangkung. Inilah buntut aksi yang dilakukan ribuan mahasiswa di kantor itu Rabu (28/3) petang. Peserta aksi tergabung dari berbagai perguruan tinggi di Riau yang dinamai dengan Aliansi Riau Menggugat. Aksi ini dimulai sejak pukul
DEFIZAL/Riau Pos
SEGEL KANTOR: Mahasiswa menyegel Kantor Pertamina Cabang Pekanbaru di Jalan Sisingamangaraja, Rabu (28/3/2018).
ď Ž Baca Janjikan Halaman 11
TUNTUTAN MAHASISWA Mendesak agar kuota premium ditambah, harga pertalite diturunkan. Menghadirkan Direktur Utama PT Pertamina ke Riau bertemu dengan mahasiswa dan masyarakat. Diberi tenggat waktu paling lama tujuh hari.
JANJI PERTAMINA Tiga hari ke depan harga pertalite diturunkan.
Mendatangkan Dirut Pertamina ke Riau tujuh hari mendatang. SUMBER:OLAHAN BERITA
Subuh Zuhur ASAR 04.59 12.19 15.23 Magrib ISYA 18.23 19.32 Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, PangkalanÂkerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.
Kompetisi Fotografi BRK Dimulai
Rp30 Triliun Batal Masuk Dumai Keluhkan RTRW, Wako Curhat ke Jokowi
JAKARTA (RP) – Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Riau dan Kota Dumai yang belum selesai jadi penghambat investasi. Ini jadi curahan hati (curhat) Wali
Kota (Wako) Dumai Zulkifli AS kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam forum Rapat Kerja Pemerintah di JI-Expo Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (28/3).
Satu persoalan yang di sebut Zulkifli adalah Peraturan Pemerintah (PP) Tahun 2012 tentang Analisis Dampak Lingkungan (Amdal) yang dalam salah satu pasalnya
PEKANBARU (RP) – Bank Riau Kepri (BRK) bersama Riau Pos dan Batam Pos kembali menggelar Color of Bank Riau Kepri Photography Competition. Yakni lomba fotografi sempena HUT ke-52 BRK yang dimulai, Rabu (28/3). Direktur Utama BRK Irvandi Gustari mengatakan, pihaknya sengaja menggelar kompetisi ini bagi masyarakat Riau yang juga nasabah BRK
Belajar Bertahan di Era Disruption dari Nasi Padang
ď Ž Baca Belajar Halaman 2
Tidak Terbit Diberitahukan kepada pembaca, pelanggan dan relasi iklan, sehubungan hari libur nasional,
Riau Pos tidak terbit Jumat (30/3/2018) dan kembali terbit, Sabtu (31/3/2018). Demikian agar bisa dimaklumi. Wassalam. Redaksi
ď Ž redaktur: edwar yaman
ď Ž Baca Rp30 Triliun Halaman 11
7,5 Kg Sabu Dibungkus Kemasan Teh Cina
ď Ž Baca Kompetisi Halaman 2
Bicara tentang nasi padang, tentunya tidak sebatas rendang dan cincang daging saja yang bisa diungkap kelezatannya. Tidak banyak yang paham, ada filosofi di balik resep nasi padang yang sudah dicicipi oleh seantero nusantara tersebut. Memang
menyatakan dokumen amdal baru bisa diterbitkan kalau sudah ada RTRW. “Khusus di Kota Dumai dan
DEFIZAL / Riau Pos
EKSPOSE: Direktur Reserse Narkoba Polda Riau Kombes Pol Haryono didampingi Wadir AKBP Andri Sudarmani (kanan) dan Kabid Humas Kombes Pol Guntur Aryo Tejo (kiri) memperlihatkan barang bukti 7,5 kg sabu dan 5.000 butir ekstasi beserta tersangka saat ekspose di Polda Riau, Rabu (28/3/2018).
PEKANBARU (RP) - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Riau kembali mengungkap peredaran narkotika di Bumi Lancang Kuning. 7,5 kg sabu yang dibungkus dalam kemasan teh asal Cina merek Guanyinwang dan 5.000 butir pil ekstasi berhasil diamankan dalam dua kasus berbeda. Direktur Reserse Narkoba Polda Riau, Kombes Pol Haryono mengatakan, kasus pertama diamankan 2,5 kg sabu di Jalan Lintas Duri-Kandis km 85 pada Kamis (22/3). Sehari sesudahnya juga diamankan 5 kg sabu dalam kemasan yang sama dan 5.000 butir pil ekstasi. ď Ž Baca 7,5 Kg Halaman 11
Belum Ada Rencana Perpanjangan SPT JAKARTA (RP) – Kendati Kala itu, pelaporan membeludak terutama karena tenggat penyerahan surat bersamaan dengan tengpemberitahuan (SPT) tahunan pajak penghasilan gat amnesti pajak. Robert (PPh) orang pribadi (OP) melanjutkan, jumlah SPT jatuh pada long weekend, Dityang masuk ke kantor pajak jen Pajak belum merencanameningkat jika dibandingkan memperpanjang masa kan tahun lalu. pelaporan. Batas maksimal ’’Kesadaran masyarakat pelaporan tetap 31 Maret. kelihatannya meningkat. ’’Hari Sabtu kami buka. Kami harapkan overall Tapi pakai e-filing hari Jumat Robert tahun ini kepatuhan pe tetap bisa,’’ kata Dirjen Pajak Pakpahan nyampaian meningkat Robert Pakpahan di Jakarta, sampai ke level 80 persen,’’ Rabu (28/3). katanya. Perpanjangan tenggat pelaporan Robert optimistis target tersebut bisa SPT pernah dilakukan tahun lalu. ď Ž Baca Belum Halaman 2 Yakni diperlonggar hingga 27 April. ď Ž tata letak: mega