LANGGANAN & PENGADUAN (0761) 64637, HP +62 823 8440 9900 ECERAN Rp4.500, LANGGANAN Rp120.000/bulan (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)
17 JANUARI 1991-2017
RABU l 20 DESEMBER 2017 l 1 RABIUL AKHIR 1439
BUNGA DAN FATHUR RAHMAN Z FACE BOY AND GIRL 2017 PEKANBARU (RP)- Grand final Z Face Boy and Girl tahun 2017 sukses menyita perhatian pengunjung. Kegiatan yang dilakukan di Mall Ciputra Seraya Jalan Riau tepatnya di Pintu Timur ini dimulai pada pukul 19.30 WIB.
ZETIZEN RIAU POS
FOTO BERSAMA: General Manager Bisnis Riau Pos Ahmad Dardiri (dua kanan belakang), General Manager Operasional Riau Pos M Nazir Fahmi (tiga kiri belakang) Pemred Riau Pos Muhammad Hapiz (kiri belakang) berfoto bersama pemenang dan finalis Z Face Boy and Girl, Selasa malam (19/12/2017).
l TERBIT 32 HALAMAN
ď Ž Baca Bunga Halaman 11
14 Desa di Kampar Terisolir Laporan SARIDAL MAIJIR, Bangkinang
SEDIKIT ada 14 desa di Kecamatan Kampar Kiri dan Kampar Kiri Hulu Kabupaten Kampar ikut terdampak akibat banjir yang melanda tiga desa sejak Senin hingga Selasa (18-19/12). Air Sungai Lipai meluap dan merendam belasan rumah warga di tiga desa tersebut yakni Desa Deras Tajak, Desa Tanjung Karang, dan Desa Batu Sasak. Ketinggian air mencapai 40 centimeter. Akibat banjir tersebut, dua titik jalan rusak parah. Tepatnya di Jalan Lipatkain-Limapuluh Kota. “Dua titik yang rusak parah terdapat di Km 9 dan Km 10,â€? kata Kalaksa BPBD Kampar Santoso melalui Kepala Pusdalops PB, Candra, Selasa malam (19/12). Dari informasi yang diterima dari warga, kata dia, rusaknya jalan membuat 16 desa tidak bisa dilalui. Sehingga menjadi terisolir. Desa ini berada di dua kecamatan, yakni Kecamatan Kampar Kiri, dan Kecamatan Kampar Kiri Hulu. ď Ž Baca 14 Desa Halaman 2
SARIDAL MAIJIR RIAUPOS
Â
‚ ƒ„ ‚
 Â? Â? Â?Â? Â? Â? Â? Â? Â?   Â
SARIDAL MAIJIR RIAUPOS
JALAN BERLUMPUR: Sebuah truk bermuatan sawit melintasi Jalan Lipatkain-Limapuluh Kota yang rusak parah dan berlumpur akibat terdampak banjir pada Senin malam (18/12/2017). Foto kanan, sebuah truk terguling di badan jalan, karena tergelincir saat melintas.
Â
Â
Â? Â?
Â? Â?
� €
� € …�†‡� ˆ �‰†Š ‹ �†‰†Š
SUBUH ZUHUR ASAR 04.45 12.11 15.36 MAGRIB ISYA 18.14 19.28 Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, PangkalanÂkerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.
Paling Efektif Tekan AS lewat PBB
Airlangga Formatur Tunggal, Kursi Sekjen Menghangat JAKARTA (RP) - Munaslub Partai Golkar, Selasa (19/12) menyepakati beberapa poin krusial. Di antaranya, masa jabatan Airlangga Hartarto hanya menyisakan kepengurusan 2014-2019. Namun,
masa jabatan itu bisa diperpanjang sampai 2020 jika diperlukan. Airlangga juga diberi mandat menjadi formatur tunggal untuk revitalisasi kepengurusan. �Rencana awalnya adalah membentuk tim formatur. Tapi hampir 80 persen meminta itu (Airlangga menjadi formatur tunggal, red),� kata Ketua Steering Committee Munaslub Ibnu Munzir. Dengan posisi itu, Airlangga memiliki kewenangan penuh untuk merumuskan struktur dan nama yang masuk di kepengurusan DPP Partai Golkar. Posisi Airlangga se-
JAKARTA (RP) - Boikot produk Amerika Serikat yang mengemuka karena kebijakan Presiden Donald Trum dianggap Wakil Presiden Jusuf Kalla berlebihan. Dia menuturkan cara untuk menekan Amerika Serikat paling efektif adalah melalui Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB). ď Ž Baca Paling Halaman 3
bagai formatur tunggal disebut-sebut menjadi ancaman bagi Idrus Marham yang hampir dua periode menduduki kursi Sekjen. Merespons hal tersebut, Idrus menyatakan kesiapan jika memang tidak lagi menjabat posisi sekjen. �Semua bisa diganti, termasuk Sekjen. Tidak ada masalah. Tentu ada parameter-parameter. Tidak ada satu pun di antaranya yang tidak memungkinkan diganti,� ujar Idrus di sela-sela Munaslub Partai Golkar di Jakarta kemarin. Airlangga, kata Idrus, sebagai ketua umum memiliki hak prerogatif untuk menetapkan hal itu. Idrus mengaku sejak dulu berprinsip bahwa masuk partai harus bisa mengabdi di mana pun posisinya. Karena itu, dia tidak ingin mengejar jabatan apa pun di Partai Golkar. �Golkar sebagai partai modern, setiap peran berkaitan. Di mana pun kita siap,� ucap dia. Rencananya, Munaslub Golkar memutuskan nama Sekjen pada hari terakhir, yakni Rabuini (20/12). Beberapa nama kandidat sudah muncul. Antara lain Ketua Steering Committee Munaslub
AIRLANGGA HARTARTO
ď Ž Baca Airlangga Halaman 2
CHANDRA SATWIKA / JAWA POS
BERJALAN : Ketua DPR RI nonaktif, Setya Novanto berjalan menuruni anak tangga seusai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK, Jakarta, Selasa (19/12/2017). Setnov kembali diperiksa penyidik terkait kasus KTP-el dengan tersangka Anang.
Respon Setnov Cukup Baik JAKARTA (RP) – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak menyiapkan sesuatu yang spesial untuk menghadapi sidang lanjutan Setya Novanto (Setnov), Rabu ini (20/12). Itu menyusul persidangan di Pengadilan Tipikor Jakarta tersebut hanya pembacaan eksepsi (keberatan) dari pihak terdakwa. ď Ž Baca Respon Halaman 11
Dinamika dan Romantika di Sempadan Negeri (3)
Gula Malaysia Terasa Lebih Manis  MUHAMMAD AMIN/RIAU POS
BARANG BEKAS: Seorang pengunjung melihatlihat kondisi pakaian bekas di Pasar Sandang Pangan Selatpanjang, Kamis (14/12/2017).
ď Ž REDAKTUR: MUSLIM NURDIN
Â? Â? Â? Â? Â€‚ €Â?Â?
Di sempadan negeri, barang-barang impor ilegal berserakan. Dulu, tak ada batas negara di Selat Melaka, karena sesama Melayu Indonesia-Malaysia-Singapura adalah saudara. Mereka berdagang antara sesama saudara, bahkan keluarga. Perdagangan lintas batas benar-benar bebas. Saling tukar komoditas sudah biasa. Tapi kini tentu berbeda. Pengawasan sudah sangat ketat, di Indonesia ataupun di negeri jiran. Tapi kalau urusan perut, aturan dan batas kerap diterabas.
Laporan MUHAMMAD AMIN, Selatpanjang
ď Ž Baca Gula Halaman 3 ď Ž TATA LETAK: MEGA