2017 12 09

Page 1

LANGGANAN & PENGADUAN (0761) 64637, HP +62 823 8440 9900 ECERAN Rp4.500, LANGGANAN Rp120.000/bulan (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)

SABTU z 9 DESEMBER 2017 z 20 RABIUL AWAL 1439

z TERBIT 28 HALAMAN

RTH TUNJUK AJAR Dibangun dengan anggaran

Rp

8

miliar

Kerugian akibat korupsi

Rp

1,23 miliar

Melibatkan 18 tersangka (13 ASN, 2 kontraktor, 3 konsultan pengawas)

3 Bentuk Melawan Korupsi Pengaturan tender 1 dan rekayasa dokumen pengadaan. Di sini selain disangkakan korupsi, penyidik juga akan menjerat dengan Pasal 9 UU 20/2001 tentang pegawai negeri yang memalsukan buku daftar dan surat-surat. Ditemukan bukti proyek langsung dan tidak langsung yang membuktikan peran dari pemangku kepentingan yang harusnya melakukan pengawasan namun tidak dilakukan. Ditemukan bukti proyek ini ada yang langsung dikerjakan pihak dinas.

HENNY ELYATI/RIAU POS

2

3

PEKANBARU (RP) - Hari ini, 9 Desember, adalah Hari Anti Korupsi Internasional (HAKI). Hari ini juga, persis setahun lalu, prasasti Tugu Integrasi dibangun di Riau. Tepatnya di taman Ruang Terbuka Hijau (RTH) Tunjuk Ajar Jalan Ahmad Yani, Pekanbaru. Masyarakat Riau berkumpul, menyaksikan tugu ini diresmikan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo. Riau, saat itu mendapat kehormatan ditunjuk sebagai tuan rumah tempat peringatan Baca Noda Halaman 8

Kasus Korupsi Selama 2017 1 Filosofi Tugu Integritas

2

TIGA TIANG (NAGA) MENJULANG KE LANGIT. Tiga tiang yang menopang sikap hidup integritas Melayu, yakni, agama, budaya dan alam Melayu.

SUBUH ZUHUR ASAR 04.39 12.05 15.30 MAGRIB ISYA 18.07 19.22 Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, Pangkalankerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.

Noda di Tugu Anti Korupsi Ganti jelah name tugu tu Cik...

29 kasus tahap penuntutan.

3

KERIS SEBATANG BERSULUR KAIN CINDAI KUNING KEBESARAN Artinya, satu kata dengan tekad, satu perbuatan, satu kelakuan, satu amanah dijaga, satu petuah membawa rahmat.

OMBAK BERKEJAR, BONO MENGGULUNG. Menggambarkan aral cobaan yang dihadapi.

40 Kasus.

19 tahap perlengkapan dan pemberkasan.

4

Target akhir tahun 37 perkara sampai tahap penuntutan.

Foto bersama: Jajaran manajemen Agung Toyota dan Toyota Astra Motor foto bersama di samping All New Rush saat launching di SKA Co Ex, Jumat (8/13/2017).

Toyota Launching All New Rush Hadir Menjawab Tantangan Urban Cruiser PEKANBARU (RP) - Melalui Authorized Dealer Agung Toyota, PT ToyotaAstra Motor meluncurkan All New Rush dengan penampilan sama sekali baru, namun tetap mempertahankan

Jumat (812). Hadir dalam launching ini Area Manager Toyota Asta Motor (TAM) Diky Zulkarnain, Baca Toyota Halaman 8

TIAP ORANG DISUNAT

Rp1,85 J Kasatpol PP Kampar Tersangka Dijerat Pasal Korupsi Laporan M ALI NURMAN, Pekanbaru

ANC AMAN Presiden Joko Widodo untuk menindak pungutan liar (pungli) di Indonesia meski hanya seribu rupiah tampaknya dianggap angin lalu oleh Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kampar Muhammad Jamil. Tanpa sungkan, dia seenaknya memotong uang honor kegiatan pengamanan Pekan Olahraga Provinsi (Porporv) Riau di Kabupaten Kampar. Dari tiap Baca Kasatpol Halaman 11

DEFIZAL /RIAU POS

PAKAI ROMPI: Kasatpol PP Kampar Muhammad Jamil (dua kiri) bersama anggotanya memakai rompi oranye setelah ditetapkan jadi tersangka dalam OTT Tipikor Pemotongan Dana Honor Pam Porprov Riau saat keluar dari ruang pemeriksaan Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Riau, Jumat (8/12/2017).

Kopi Liberika Jadi Primadona Pekan Rantau Melayu

CF1/MIRSHAL/RIAU POS

SUMBER:OLAHAN BERITA/FOTO:AKHWAN/ GRAFIS:ADRI/ANAS

NIKMATI KOPI: Gubri H Arsyadjuliandi Rachman menikmati kopi liberika khas Kepulauan Meranti pada Pekan Rantau Melayu 2017 di Hotel Sri Indrayani, Pekanbaru, Jumat (8/12/2017).

PEKANBARU (RP) - Kenikmatan kopi liberika menjadikannya primadona di Pekan Rantau Melayu. Bahkan Gubernur Riau (Gubri) H Arsyadjuliandi Rachman ikut mencicipi kekhasan kopi asli Riau usai membuka membuka iven ini, Jumat (8/12). Iven yang berlangsung hingga besok ini digelar di halaman Hotel Sri Indrayani Pekanbaru dan diikuti lebih dari 20 UKM dari 12 kabupaten/kota di Riau. Menurut Gubri, kenikmatan kopi liberika harus benar-benar diperkenalkan ke seluruh lapisan Baca Kopi Halaman 2

Leani Ratri Oktila, Atlet Paraliympic asal Kampar (Bagian 1)

Dulu Raket Mainan, Kini Bisa Keliling Dunia Tangan dan kaki patah di saat bersiap mengikuti ajang lomba badminton paling bergengsi di Indonesia, tidak membuat Ratri putus asa. Ia yakin ia bisa menjadi yang lebih membanggakan meski keadaan jauh berbeda.

HORMAT BENDERA: Leani Ratri Oktila (kiri) bersama rekannya hormat bendera usai berjaya di ASEAN Paragames 2017 di Malaysia.

Laporan KUNNI MASROHANTI, Kampar

LEANI RATRI OKTILA FOR RIAU POS REDAKTUR: EDWAR YAMAN

DNA sebagai kendaraan Real SUV yang telah malang melintang di pasar mobil nasional sejak 2006 lalu. Di Pekanbaru, launching All New Rush ini dilaksanakan di SKA Co Ex,

USAI latihan untuk persiapan Pekan Olahraga (PON) di Pekanbaru, Ratri langsung pulang untuk ganti baju karena basah oleh keringat. Ia menggunakan sepeda motor. Dalam perjalanan, sepeda motor Ratri adu kamb-

ing dengan mobil di depan Batalyon, Kecamatan Salo, Kampar. Ratri tak sadarkan diri. Parah. Tangan kanan dan kaki kirinya patah. Tidak bisa bergerak. Ratri yang biasanya melompat-lompat menyambut dan menghempaskan bola, terbaring. Pasrah. Bahkan ketika ayah kandung yang juga pelatihnya, F Mujiran tidak membawanya ke rumah sakit, dia hanya Baca Dulu Halaman 8 TATA LETAK: MEGA


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.