2017 01 01

Page 1

LANGGANAN & PENGADUAN (0761) 64637, HP +62 823 8440 9900 ECERAN Rp4.500, LANGGANAN Rp120.000/bulan (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)

l TERBIT 32 HALAMAN

AHAD

l 1 JANUARI 2017 l 2 RABIUL AKHIR 1438

MERIAH Sambut

2017

PEKANBARU (RP) - Gelapnya suasana kawasan Stadion Utama Riau tak menyurutkan langkah kaki masyarakat untuk menyambut malam pergantian tahun, Sabtu (31/12). Sejakpukul 21.30 WIB kendaraan masuk ke Jalan Naga Sakti lokasi Main Stadion Utama Riau, Kecamatan Tampan sudah padat merayap, bahujalansepanjang jalur dua hingga gerbang keluar sudah penuh oleh ď Ž Baca Meriah Halaman 3

MHD AKHWAN/RIAUPOS

KEMBANG API: Pesta Kembang api di Jalan HR Soebrantas pada malam pergantian tahun ke tahun 2017, foto diambil dari puncak gedung graha pena riau, Ahad (1/1/2017).

Ketua DPRD Bengkalis Ditahan Jika tidak ada halangan tersangka berikut barang bukti akan segera diserahkan ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Riau pada Selasa mendatang n ZULKARNAIN ADINEGARA Kapolda Riau

SUBUH 04.52

Laporan AFIAT ANANDA, Pekanbaru

SETELAH melalui proses yang cukup panjang, Kepolisian Daerah (Polda) Riau akhirnya resmi menahan Ketua DPRD Kabupaten Bengkalis HW. Penahanan terhadap dirinya dilakukan Polisi dengan dijemput paksa. Lantaran yang bersangkutan selalu mangkir setelah 2 kali dilayang-

kan surat panggilan. Hal tersebut disampaikan oleh Kapolda Riau Irjen Pol Zulkarnain Adinegara dalam sebuah ekpose di Mapolda Riau, Sabtu (31/12). “Yang bersangkutan sudah ditahan,� kata Kepala Polda Riau Inspektur Jenderal Zulkarnain, Sabtu, 31 Desember 2016. Zulkarnain mengatakan penahanan Heru dilakukan setelah berkas perkaranya dinyatakan

lengkap atau P21 oleh Kejaksaan Tinggi Riau. Selanjutnya, kata Zulkarnain, tersangka beserta barang bukti akan segera dilimpahkan ke kejaksaan sebelum proses peradilan. “Selasa pekan depan berkasnya akan dilimpahkan,� ujarnya. Kasus dugaan korupsi bansos Bengkalis bergulir sejak 2012. Anggaran bansos senilai Rp 272 miliar disalurkan kepada 2.000

lembaga sosial dan organisasi kemasyarakatan, yang diduga fiktif karena tidak jelas jenis kegiatan dan tujuan sosialnya. Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan menemukan adanya indikasi korupsi duit negara Rp 29 miliar dalam penyaluran dana bansos itu. Dalam kasus ini, penyidik Polda Riau meminta keterangan ď Ž Baca Narkoba Halaman 11

ZUHUR ASAR 12.17 15.43 MAGRIB ISYA 18.20

19.34

Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, Pangkalan­kerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.

Tulisan Pemenang “Merangkai Titik�

Kenangan Berharga Bersama Papa BERAWAL dari peristiwa Mei ’98, impian saya untuk meneruskan kuliah di Jerman harus berakhir. Ruko tempat kami tinggal tak luput dari amukan massa. Mereka ď Ž Baca Kenangan Halaman 2

Mencicili OPD GELOMBANG pelantikan pejabat daerah terjadi lagi. Hari Jumat lalu, Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, resmi melantik 43 pejabat tinggi pratama di lingkungan Pemerintah Provinsi Riau, sejalan dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) baru untuk tahun 2017. Sehingga terdapat sembilan OPD, kini TAUFIK IKRAM JAMIL belum memiliki pucuk pimpinan tertinggi. “Masih mencicil ya?â€? tulis kawan saya Abdul Wawah melalui pesan pendek telepon ď Ž Baca Mencicili Halaman 2

ď Ž REDAKTUR: ERWAN SANI

MHD AKHWAN/RIAUPOS

EKSPOSE: Kapolda Riau Irjen Pol Zulkarnain (tengah) didampingi Waka Polda Riau Brigjen Pol Ermi Widyatno (kiri) Irwasda Polda Riau Kombes Pol Suwarno (kanan) saat ekspose akhir tahun 2016 di Mapolda Riau, Pekanbaru, Sabtu (31/12/2016).

Narkoba Kasus Terbesar di Riau PEKANBARU (RP) - Jelang pergantian tahun 2016 ke tahun 2017 Kepolisian Daerah (Polda) Riau melakukan sejumlah ekpose kasus yang terjadi sepanjang satu tahun. Beberapa kasus besar seperti narkotika, pencurian, kebakaran hutan dan lahan serta kecelakaan masih mendominasi. Disampaikan Kapolda Riau

Irjen Pol Zulkarnain Adinegara, ada sebanyak 10.747 kasus yang terjadi. Dengan jumlah penyelesaian tindak pidana sebanyak 7.312 kasus itu berarti masih banyak pekerjaan rumah (PR) yang harus diselesaikan Polda Riau di tahun mendatang. Ia menjelaskan, untuk kasus yang masih menjadi atensi utama

adalah narkotika. Letak geografis serta padatnya penduduk di Riau menjadi alasan kenapa peredaran Narkotika sangat mudah. Untuk itu ia sendiri berjanji tidak akan main-main soal narkoba. Mengingat barang haram tersebut dapat merusak generasi. Sehingga ď Ž Baca Narkoba Halaman 11

Penyalahgunaan Narkoba 2016

219.117,5 gram

18.609,56 gram 23.094 butir

5.914 Botol

115 butir

1.453

1.980

Polisi Tangkap Penulis Buku Jokowi Undercover JAKARTA (RP) – Bareskrim Polri menangkap penulis buku Jokowi Undercover Bambang Tri Mulyono (BTM) di Semarang pada Jumat (30/12). Isi buku itu dianggap melanggar Undang-Undang (UU) 40/2008 tentang Penghapusan Diskriminasi. Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divhumas Mabes Polri Brigjen Rikwanto menjelaskan, saat

BAMBANG TRI MULYONO

ini BTM telah ditetapkan sebagai tersangka. BTM ditahan di rumah tahanan Polda Metro

Jaya. �Sejak (Jumat, Red) kemarin sudah di sana,� ujarnya. Kasus tersebut bermula dari pembuatan buku Jokowi Undercover yang memuat tuduhan adanya pemalsuan dokumen dan data saat Jokowi mendaftar sebagai calon presiden pada 2014 di Komisi Pemilihan Umum (KPU). Namun, dari hasil pemeriksaan awal, tulisan yang dibuat BTM itu hanya berdasar sangkaan.

�Tidak ada dokumen pendukung yang mendasari penulisan tersebut,� ujar Rikwanto. Ada juga berbagai analisis dalam buku tersebut. Namun, analisis itu tidak didasari keahlian. Lagi-lagi hanya berdasar persepsi dan perkiraan penulis. �Dari pemeriksaan awal, pembuatan buku itu dengan motif menarik perhatian masyarakat,� terangnya.

Yang pasti, lanjut dia, perbuatan tersangka diduga menebarkan kebencian kepada keturunan PKI yang tidak mengetahui peristiwa G 30 S/PKI pada 1948 dan 1965. â€?Dalam buku Jokowi Undercover itu, halaman 105 juga menyatakan, Jokowi dan Jusuf Kalla sebagai pemimpin yang muncul dari dan dengan ke ď Ž Baca Polisi Halaman 11 ď Ž TATA LETAK: YAYA


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
2017 01 01 by Riau Pos - Issuu