Pontiank Post

Page 1

Pontianak Post Sabtu 19 Desember 2009 M / 2 Muharram 1431 H

Eceran Rp. 2.500

pertama dan terutama di kalimantan barat

Bentrok Italia dengan Inggris di 16 Besar NYON – Babak 16 besar Liga Champions 2009–2010 menghadirkan duel Italia dengan Inggris. Dua klub raksasa Italia asal Kota Milan, AC Milan dan Inter Milan, akan bentrok dengan

dua klub papan atas Inggris, Manchester United (MU) dan Chelsea. Itu diketahui seiring dengan hasil drawing di Nyon, Swiss, kemarin (18/12). Milan menantang MU, u Ke Halaman 7 kolom 1

Selebritas

Istimewa

fedrik tarigan/indopos

PENGHARGAAN: Almarhum Sophan Sophian meraih Life Achievement yang diterima Widyawati.

Akting Bagian Kehidupan MENJEJAKAN kaki di panggung musik membuat Kiki Amalia semakin sibuk, hingga kini dunia akting yang pernah ditekuninya jadi terlantarkan. Namun bagi Kiki, akting masih jadi bagian kehidupannya, yang tak akan pernah ditinggalkan. Ditanya soal kegiatannya di dunia akting, Kiki mengaku belum bisa membagi waktu di antara karir musik dan akting. “Mungkin karena sekarang masih sibuk dengan dunia baru aku yaitu nyanyi, aku tentunya belum bisa bagi waktu untuk akting,” terang Kiki yang dijumpai di Jl Tebet Barat, Jaksel, Kamis (10/12). Meski sedikit terlantar, akting tak akan ditinggalkannya, bagi Kiki seni peran sudah jadi bagian hidupnya. “Namun aku gak mau ninggalin dunia akting yang bisa dibilang telah membesarkan nama aku. Karena acting is my life juga,” tegasnya. (kpl/ato/erl)

Nasional

MENGGUNAKAN HELM: Dua pelaku perampokan Toko Emas Cahaya Ketapang terekam CCTV saat melakukan aksinya. Pelaku menggunakan helm tertutup.

Perampok Satu Komplotan?

Jarah Toko Emas Ketapang dan Bank di Pontianak PONTIANAK--Aksi perampokan Bank Kalbar cabang Pembantu Pasar Dahlia pada Rabu (16/12) lalu benar-benar membuat polisi terperangah. Kejadian yang begitu cepat bak seperti film. Menggunakan senjata api, menyandera korban dan menbawa kabur uang Rp270 juta. Aksi serupa tak jauh berbeda dengan perampokan Toko Cahaya Emas milik Halim Budiman alias A u Ke Halaman 7 kolom 1

Desak Wapres Lepas Jabatan Dua Petugas Pansus Imbau Haji Meninggal Boediono Nonaktif Beberapa Jam

Rambat/Cenderawasih Pos

DIPULANGKAN: Jenazah Kelly Kwalik dikirim ke Timika dengan menggunakan pesawat setelah otopsi di RS Bhayangkar Furia, Kotaraja.

JAKARTA – Pansus angket kasus Bank Century meminta Boediono mau memenuhi imbauan agar nonaktif dari jabatannya sebagai wakil presiden (Wapres). Pertimbangan utama rekomendasi nonaktif itu hanya ditujukan untuk menghindarkan adanya hambatan psikologis pansus saat memeriksa. ’’Malahan, beliau akan men-

Pastikan Jasad Kelly Tanpa Hasil DNA

dirinya itu bukan sebagai presiden, tapi warga negara biasa yang melapor,’’ ungkapnya. Model yang sama, tegas Bambang, bisa dipraktikkan Boediono. Dari kantor Wapres sampai ruang tunggu tempat pemeriksaan pansus di gedung DPR, semua protokoler tetap melekat. Namun, saat hendak memulai pemeriksaan, Boediono bisa mengumumkan bahwa sejak saat itu dirinya adalah warga negara biasa. ’’Semua protokol dan jabatan Wapres lepas, selanjutnya siap

Boediono

KOPENHAGEN--Imbauan dari Pansus Bank Century DPR agar Wapres Boediono dan Menkeu Sri Mulyani Indrawati nonaktif dari jabatannya tidak dilaksanakan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Di sela kesibukannya mengikuti KTT Perubahan Iklim di Kopenhagen, Denmark, tadi malam WIB, SBY menggelar jumpa pers

Jamaah Wafat 275 Orang

menanggapi rekomendasi Pansus. “Baik wakil presiden maupun menteri keuangan, tidak perlu berstatus nonaktif, tidak perlu berhenti atau diberhentikan,” kata Presiden dalam jumpa pers yang disiarkan langsung oleh TV One dan Metro TV tadi malam. SBY meminta Wapres dan Menkeu tetap menjalankan tugas dengan baik, baik sebagai pejabat pemerintahan, maupun dalam pemeriksaan Pansus Bank Century. SBY mengatakan, dalam pasal 7 UUD 1945, tidak dikenal istilah

MAKKAH – Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Daerah Kerja Makkah berduka. Dua petugas jamaah, Abdurrofik, 35, dan Triyono, 34, meninggal dunia di sela menunaikan tugas melayani jamaah di Tanah Suci. Abdurrofik yang petugas bagian pelaksana perlengkapan itu mengembuskan napas terakhir di halaman belakang Kantor Daker Makkah. Itu terjadi saat jam istirahat bermain voli. Sebelumnya, Triyono, petugas bagian bengkel, meninggal akibat stroke sehari menjelang pelaksanaan wukuf 26 November lalu. Menurut keterangan beberapa rekannya, Abdurrofik seperti biasa membantu di bagian mesin fotokopi. Jamaah yang mulai bergerak ke Madinah membuat intensitas pekerjaan petugas haji menurun. Maka, sore itu mereka memutuskan untuk bermain bola voli di halaman belakang yang biasanya difungsikan sebagai lapangan parkir. Abdurrofik bermain pada set pertama. Namun, pada set kedua, dia memilih menjadi wasit, bergantian dengan rekan yang lain. Saat tengah memimpin pertandingan rekan-rekannya itulah, bapak satu anak yang telah lebih dari lima tahun tinggal di Makkah tersebut roboh. Tubuhnya ditahan oleh Kafrawi, salah seorang petugas PPIH yang berdiri tak jauh darinya, agar tak terjerembab ke tanah. Rekan-rekan yang lain segera memanggil dr Raymond

u Ke Halaman 7 kolom 5

u Ke Halaman 7 kolom 5

u Ke Halaman 7 kolom 1

Presiden SBY Tolak Boediono Nonaktif

JAKARTA--Polisi akhirnya yakin salah satu panglima Organisasi Papua Merdeka telah tewas. Namun kepastian itu tidak didasari hasil tes DNA. Sebab, keluarga menolak diambil sampel untuk pembanding. “Polri sulit (tes DNA), tapi sudah diambil sidik jari, ontologi, juga pembandingan tidak ada dan dari CD Kapolres di sana yang mengenali jenazah itu identik dengan Kelly,” ujar Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri di Mabes Polri kemarin. Meski hari libur, Kapolri tetap ke Mabes untuk memantau persiapan Polri dalam mengamankan perayaan Natal dan Tahun Baru. Yang dimaksud CD adalah rekaman saat Kelly bertemu dengan sejumlah pejabat keamanan di Papua di sebuah tempat yang dirahasiakan. Menurut Kapolri, keluarga menolak melakukan tes DNA lantaran berbenturan dengan adat istiadat. “Makanya kita mendekati saksi-saksi. Dibantu dengan u Ke Halaman 7 kolom 5

dapat simpati publik karena ingin menunjukkan dirinya bersih,’’ kata Bambang Soesatyo, anggota pansus dari Partai Golkar. Dia menyatakan, Boediono tak perlu nonaktif selama dua bulan, namun cukup nonaktif selama pemeriksaan pansus terhadap dirinya berjalan. Artinya, nonaktif hanya beberapa jam. Menurut Bambang, hal itu pernah dipraktikkan Presiden SBY saat melaporkan pencemaran nama baik yang dilakukan Zaenal Ma’arif ke Polda Jaya. ’’Waktu itu, presiden kan sempat menyatakan, langkah

Hari ini 68 Tahun Silam; 2.500 Warga Pontianak Tewas Dibombardir Pesawat Tempur Jepang 11.42

15.07 17.46

19:00 04.14

Sorak Kegembiraan Menjadi Petaka Warga Kota Tak banyak yang mengingat peristiwa penting apa yang terjadi hari ini, 19 Desember, 68 tahun silam. Sedikitnya 2.500 warga Kota Pontianak tewas setelah invasi pertama Jepang terhadap Belanda. Berikut catatan saksi sejarah yang saat itu masih duduk dibangku HCS, Marius AP, kini menjadi Pimpinan Umum Koran berbahasa Mandarin Kun Dian Ri Bao dan wartawan senior Pontianak Post. MARIUS AP, Pontianak

Online: http://www.pontianakpost.com/

Marius AP/Pontianak Post

Kenangan: Gedung HCS yang terkena bom pesawat tempur Jepang di Jalan Kampung Bali, 68 tahun silam. Sekarang bernama Jalan Sisingamangaraja. Tampak kini menjadi deretan pertokoan.

HARI JUMAT, 19 Desember 1943. Jam saat itu menunjukkan pukul 11.45. Tiba-tiba angkasa

Kota Pontianak dipenuhi pesawat tempur. Serombongan pesawat berjumlah 9 unit terbang

rendah di atas kota. Awalnya warga masih mengira pesawat milik Kerajaan Belanda, yang

*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000

sedang latihan. Karena formasi terbangnya 3-3-3 berbentuk u Ke Halaman 7 kolom 1

Jawa Pos Group Media


POLITIK

2

Pontianak Post

PKS Tak Ubah Karakter

POLITIKUS

Pilih Netral HATTA Radjasa dan Drajad Wibowo telah mendeklarasikan diri sebagai calon Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN). Keduanya bakal bersaing pada Kongres PAN yang digelar pada 8 — 10 Januari mendatang di Batam. Lantas, siapakan calon yang bakal didukung oleh Ketua Umum PAN saat ini, Sutrisno Bachir? Ditemui di sela-sela acara perayaan tahun baru Hijriyah sekaligus Soetrisno Bachir Deklarasi Drajad Wibowo senagai calon Ketua Umum PAN di Monumen Jogja Kembali, Jogjakarta, Jumat (18/12), Sutrisno Bachir menegaskan bahwa tidak akan berpihak pada salah satu calon. Politisi PAN asal Pekalongan ini berharap pertarungan memperebutkan kursi Ketua Umum PAN di Batam nanti bisa berjalan secara fair. Mas Tris, demikian Sutrisno Bachir biasa dipanggil oleh kolega dekatnya, menegaskan bahwa dia berada pada posisi netral. “Saya netral, silakan bertarung secara sehat,” ucapnya singkat. Sementara itu pada deklarasi Drajad Wibowo sebagai calon ketua umum PAN, sejumlah DPD PAN sudah secara tegas memberi dukungan pada mantan anggota Komisi Keuangan dan Perbankan DPR itu. Bahkan kalangan dekat Amien Rais, juga masuk dalam barisan pendukung Drajad. Seperti Hanafi Rais misalnya, putra Amien Rais ini bahkan yang memimpin deklarasi pencalonan Drajad. Demikian pula dengan adik kandung Amien Rais, Aisyah dan Rozak Rais. Aisyah Rais yang menjadi Ketua DPD Sleman, Yogyakarta, mengatakan bahwa lima DPD se-Provinsi DIY secara bulat mendukung Dradjad. “Lima DPD dan DPW (Yogyakarta) insyaallah mendukung Mas Drajad. Kami tidak ada kata lain, kami sudah saresehan dengan Mas Dradjad dan yakin,” ujar adik kandung Amien Rais ini. Sedangkan sekretaris DPW NTB, M Sulton secara tegas menyatakan bahwa seluruh pimpinan DPD se-NTB mendukung Dradjad. “Ketua DPD di NTB kebanyak anak muda, kami mendukung kaum muda, kami mendukung saudaraku DW,” ujar Sultan. Sementara itu, Ketua DPD PAN Padang Panjang Suir Syam menilai Dradjad sebagai reinkarnasi dari Amien Rais. “Amien Rais muda terlahir kembali dalam diri Mas Dradjad. Kami sudah nyatakan tekad dan tanda tangan dukungan,” ujar Wali Kota Padang Panjang ini. Tak ketinggalan, sekretaris DPD PAN Boalemo, Gorontalo,Arifin juga menyatakan, salah satu alasan mengapa forum DPD se-Gorontalo mendukung Dradjad. Pasalnya mereka tak sudi lagi partai yang dibidani Amien Rais itu menjadi pengekor Partai Demokrat. (har/jpnn)

Sabtu 19 Desember 2009

Mustafa Ramli/Jawa Pos

PANSUS CENTURY: Ketua PPATK, Yunus Husein, saat dimintai keterangan soal aliran dana Bank Century, oleh Pansus Century DPR-RI, pada 17 Desember lalu di DPR-RI, di Jakarta. Rapat Pansus dengan PPATK, banyak anggota Pansus Hak Angket Century mempertanyakan aliran dana Bank Century.

Amien Rais Jr Pimpin Deklarasi Drajad Wibowo YOGYAKARTA – Setelah melakukan serangkaian safari politik ke berbagai daerah untuk menggalang dukungan, politisi Partai Amanat Nasional (PAN) Dradjad H Wibowo akhirnya secara resmi mendeklarasikan diri sebagai calon ketua umum PAN periode 2010 — 2015. Dradjad mendeklarasikan dirinya di Yogyakarta, Jumat (18/12), bertepatan dengan jatuhnya hari pertama dalam kalender hijriyah. Deklarasi digelar di Monumen Jogja Kembali (Monjali) di kawasan Jogja Utara. Acara deklarasi dipimpin oleh Hanafi Rais, putra Ketua Majelis Pertimbangan Partai (MPP) PAN, Amien Rais. Saat berpidato pada deklarasi tersebut, Hanafi mengaku prihatin melihat sikap politik PAN, dua bulan terakhir, yang terlihat gamang dalam melakukan penyikapan isu nasional seperti skandal Bank Century. Karenanya, Hanafi menegaskan bahwa dalam Kongres PAN di Batam nanti, harus terpilih sosok yang mampu membawa PAN kembali menjadi partai reformis. “Kongres besok harus mencari sosok yang bisa menyelamatkan Indonesia dan itu sudah ada di tengah kita, ada kader Amien Rais yang jelas loyalitas-

nya, integritasnya, dan sikap kritisnya, yaitu saudaraku Dradjad Wibowo,” ucap Hanafi yang disambut teriakan lantang dan tepuk gemuruh pendukung Drajad dari berbarai daerah, termasuk para pimpinan dewan pimpinan daerah (DPD) PAN se-Indonesia. Hadir pula dalam deklarasi itu adalah Ketua Umum PAN Sutrisno Bachir. Hanafi yakin, di bawah kepemimpinan Dradjad, PAN akan semakin independen dan tidak berada di bawah bayang-bayang kekuasaan. Oleh karena itu, Hanafi meminta kepada seluruh pimpinan DPD yang hadir berikrar dan berikhtiar memenangkan Dradjad Wibowo sebagai ketua umum PAN 2010 — 2015. “Saya yakin PAN tidak akan jadi partai gurem di bawah kepemimpinan Dradjad Wibowo. Hanya dialah yang bisa mewujudkan visi selamatkan Indonesia. Hari ini kita punya satu tujuan tunggal yaitu memenangkan Dradjad Wibowo menjadi ketum PAN, malaikat mencatat ikrar kita di tgl 1 Muharram ini,” tegasnya. Lantas siapakan calon yang didukung Amien Rais, apakah Hatta Radjasa atau Drajad Wibowo? Hanafi secara tegas menjawab, “Disini ada Aisyah Rais dan Rozak Rais (adik-adik kandung Amien

Rais — red). Ada juga saya yang sudah jelas anak kandung Amien Rais, jadi sudah jelas Imam kita Amien Rais mendukung siapa?” Sebelum deklarasi, sejumlah pengurus DPD diberi kesempatan menyampaikan testimoni. Setelah menyampaikan testimoni, para pimpinan DPD se-Indonesia membubuhkan tanda tangan dukungan di atas selembar kain putih sebagai pertanda kemurnian perjuangan. Dradjad Wibowo tampak terharu melihat komitmen dan dukungan pimpinan DPD se-Indonesia tersebut. Dalam pidatonya, ekonom yang gigih membongkar skandal Bank Century itu mengaku tidak akan mundur selangkah pun untuk memenangkan pertarungan merebut ketua umum PAN. Para pimpinan DPD yang hadir dalam acara deklarasi tersebut adalah sebelas DPD se-Jawa Barat, 5 DPD se-DIY, 30 DPD se-Jawa Tengah, 34 DPD se-Jawa Timur, dan sejumlah perwakilan dari DPD se-DKI, Banten, Sumatera Barat, NTB, Gorontalo, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Utara, dan Sulawesi Tengah. Sedangkan dari jajaran DPP PAN tampak Ketua Umum PAN Sutrisno Bachir. (har/jpnn)

PONTIANAK - Anggota Majelis Syuro Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Tifatul Sembiring meminta para kader dan pengurus untuk tidak mengubah identitas, karakter, dan originalitas partai. Hal ini perlu dilakukan untuk meraih kemenangan dalam pemilihan umum (pemilu) dan pemilihan presiden (pilpres) 2014. “Kesederhanaan, kerendahan hati, bersih, antikorupsi, peduli, perhatian, Tifatul Sembiring dan profesionalitas, harus dikembangkan terus. Kita jangan jungkir balik,” katanya, dalam taushiyah-nya pada acara silaturahmi dan malam ramah tamah dengan pengurus dan kader PKS Kalbar di Hotel Mahkota, Kamis (17/12) malam. Menteri Komunikasi dan Informatika ini hadir di Pontianak usai meresmikan pengoperasian Universal Service Obligation Telokomsel di Desa Kaliau, Kecamatan Sajingan Besar, Kabupaten Sambas. Menurut dia, saat ini PKS menjadi pusat perhatian masyarakat Indonesia dan menaruh kepercayaan agar partai ini terus besar. “Masyarakat menaruh harapan besar kepada PKS. Karena itu identitas dan originalitas kita jangan berubah,” katanya. Kepercayaan ini dibuktikan dari hasil pemilu 2009, di mana PKS berada diurutan keempat, dengan perolehan 8.206.955 (7,88 persen) suara dan 59 kursi (10,54 persen) di Senayan. Untuk meraih kemenangan di pemilu dan pilpres 2014, Tifatul mengajak kader dan pengurus partai sudah mulai bergerak dan melakukan konsolidasi dari sekarang. “Kita harus satu visi dan pandangan serta searah. Harus dicreate dari sekarang,” ujarnya. Dalam tausiyahnya itu, mantan Presiden PKS ini juga tampil santai dan selalu menghadirkan lelucon segar. Ini yang membuat para undangan tetap semangat mendengarkan lebih dari satu jam pidatonya. Tifatul juga kerap menyelipkan pantun atau gurindam dalam taushiyah-nya tersebut. Arif Joni Prasetyo, sekretaris Umum Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS Kalbar, optimis jika partai ini semakin besar di provinsi ini. Dalam pemilu lalu, PKS berhasil mendapat 25 kursi parlemen yang terdiri dari 20 kursi DPRD kabupaten/kota, 4 kursi Parlemen Kalbar, dan 1 kursi DPR RI. Perolehan kursi ini meningkat dari Pemilu 2004, di mana PKS hanya mendapat 14 kursi parlemen yang terdiri 12 kursi DPRD kabupaten/kota dan dua kursi di Parlemen Kalbar.(zan)


Pontianak Post

NASIONAL

Sabtu 19 Desember 2009

3

Kapolri Komitmen Usus Kasus Century

MA Tolak KY Periksa Hakim Agung JAKARTA--Perseteruan antara Mahkamah Agung (MA) dan Komisi Yudisial (KY) terulang kembali. Ketua MA Harifin Tumpa kemarin menolak upaya KY memeriksa Ketua Muda Pidana Khusus MA Djoko Sarwoko. KY memanggil Djoko untuk diperiksa terkait putusan perkara perdata Marubeni Corporation versus PT Sweet Indo Lampung (Sugar Group Company). Harifin menegaskan, MA menolak rencana pemeriksaan Djoko Sarwoko karena KY berusaha menguji putusan yang diambil hakim saat menyidangkan satu perkara. MA bersikeras bahwa KY tidak berwenang menguji teknis yudisial yang menjadi hak kekuasaan kehakiman. ’’Kalau ia (KY) mau memeriksa putusan, kami (Mahkamah Agung) akan terus menolak,” ujar Harifin di sela-sela peletakan batu pertama pembangunan Masjid Al-Mahkamah di gedung Mahkamah Agung kemarin (18/12). Hakim agung asal Makassar itu menegaskan, dasar pertimbangan hakim memutus satu perkara termasuk teknis yuridis, yang kewenangan untuk mengujinya hanya dimiliki lembaga peradilan. Sementara itu, kewenangan KY hanya sebatas memeriksa pelaksanaan kode etik dan perilaku hakim, seperti memeriksa dugaan seorang hakim menerima uang dari pihak beperkara. ’’Sepanjang ada dugaan pelanggaran kode etik, dalam arti menerima sesuatu dari orang lain, silakan (diperiksa),” katanya. Dalam kasus Djoko Sarwoko, Harifin menegaskan bahwa putusan majelis hakim yang dipimpin Djoko Sarwoko diambil secara objektif, tanpa pengaruh pihak lain. Putusan tersebut juga sudah diuji dalam upaya hukum yang lebih tinggi dan tidak ditemukan kesalahan hakim dalam menerapkan hukum. Karena MA sudah menyatakan tidak ada kesalahan hakim dalam menerapkan hukum, KY tidak berhak menguji putusan itu. ’’Tidak ada persoalan dalam penerapan hukum. Hakim juga mengambil putusan tanpa pengaruh siapa pun. Karena itu, putusan tersebut tidak bisa diuji lagi. Putusan hakim hanya bisa dikoreksi melalui upaya hukum yang lebih tinggi (banding dan kasasi),’’ tegas Harifin. Kuasa hukum PT Sweet Indo Lampung Albert Nadeak melaporkan Djoko Sarwoko ke Komisi Yudisial karena memenangkan Marubeni Corporation dalam permohonan sela terkait klausul kewenangan pengadilan. KY lantas memanggil Djoko Sarwoko pada 15 Desember lalu. Pemeriksaan tersebut batal karena Djoko mengirimkan surat yang menyatakan dia tidak bisa menghadiri pemeriksaan dengan alasan ada acara yang tidak bisa ditinggalkan. Karena Djoko tidak bersedia menghadiri pemeriksaan, KY lantas mengagendakan pemeriksaan dilakukan pada 12 Januari 2010 mendatang. Penjadwalan ulang itu dilakukan karena KY tidak memiliki kewenangan paksa untuk menghadirkan hakim guna menjalani pemeriksaan. Perseteruan tersebut merupakan konflik lanjutan setelah dua lembaga itu bersilang pendapat tentang kewenangan pengawasan kekuasaan kehakiman. Puncaknya, 31 hakim agung melakukan uji materi UU 22/2004 tentang Komisi Yudisial yang menghasilkan dihapuskannya sejumlah kewenangan KY. (noe/iro)

Siap Bekerjasama KPK dan Kejagung

RAKA DENNY/JAWAPOS

ANTIKORUPSI: Pameran Seni Rupa Antikorupsi di Jakarta, Jumat (18/12). Pameran dalam rangka memperingati Hari Antikorupsi se dunia ini mendapat perhatian pengunjung.

JAKARTA--Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri menegaskan komitmen polisi dalam pengusut pelanggaran pidana dalam kasus Bank Century. Batalnya pertemuan Kamis lalu (17/12) bukan karena polisi tidak serius. Tapi, itu terjadi karena Kapolri ada acara yang tidak bisa ditinggalkan. ’’Insya Allah, minggu depan kita jadwalkan,’’ ujar Kapolri di Mabes Polri kemarin ( 18/12). Meski tanggal merah, Kapolri tetap memantau mabes terkait persiapan pengamanan hari raya Natal dan tahun baru. Mengapa kemarin tak datang? ’’Ada acara yang tidak bisa ditinggalkan,’’ katanya tanpa merinci acara apa. Kapolri mungkin baru bisa bertemu dengan KPK dan Kejagung sekitar beberapa hari menjelang Natal. ’’Tanggal 21 saya ada acara di Surabaya,’’ ungkapnya. Sebenarnya Kamis lalu ( 17/12) ada rencana bagi-bagi tugas dalam penanganan skandal dana talangan Rp 6,7 triliun di gedung KPK. Selain penanganan Century, pertemuan tiga lembaga penegak hukum (KPK, Polri, dan Kejagung) itu mempunyai arti penting bagi masyarakat. Rapat itu menjadi penanda bahwa ketiganya telah ’’berdamai’’ pascakasus Bibit-Chandra beberapa waktu lalu. Tapi, setelah ditunggu dua jam, dua petinggi penegak hukum itu menyatakan absen karena ada acara mendadak. Padahal, Jampidsus Marwan Effendy sampai lebih awal ke gedung KPK. Sumber di KPK menyebutkan bahwa kabar pembatalan Kapolri dan Jakgung

tersebut datang pada menit-menit akhir. Sedianya rapat itu berlangsung mulai pukul 17.00. Rencananya, pertemuan bakal membahas banyak hal. Yang paling pokok terkait penanganan Century dan sinergi ketiganya dalam penegakan hukum. Khusus soal Century, mereka bakal membagi tugas penanganan perkara. Sebab, menurut temuan KPK, tindak pidana yang terjadi dalam penanganan Century terbagi dalam tiga tindak pidana: korupsi, perbankan, dan pencucian uang. Karena itu, KPK hanya menangani yang masuk ranah korupsi. Polisi selama ini masih dalam posisi menyidik pidana pencucian uang yang dilakukan Robert Tantular dan kawankawan. Polisi sudah mengirim penyidik ke beberapa negara (Jersey dan Hongkong) untuk mengecek ulang aset Bank Century yang ditilap. Kabareskrim Komjen Pol Ito Sumardi menyatakan saat ini tim tersebut masih bekerja. ’’Saya belum mendapatkan laporan perkembangannya,’’ kata Ito saat pertemuan dengan BPK beberapa waktu lalu. Menurut Ito, saat ini polisi fokus pada pidana pencucian uang. ’’Belum ke yang lain-lain,’’ ujar mantan koordinator staf ahli Kapolri itu. Secara terpisah, aktivis Transparency International Indonesia (TII) Teten Masduki mendesak KPK mempercepat pengusutan kasus Bank Century. Jika tidak, KPK akan mendapatkan tekanan dari kekuatan politik tertentu. ’’Dalam beberapa kasus, KPK hati-hati. Kasus sederhana saja perlu beberapa tahun. Namun, ini kan kondisinya lain. Kalau KPK tidak di depan, KPK akan didikte kekuatan politik,’’ kata Teten (rdl/git)

Ragukan Saksi Antasari, Jaksa Pelajari UU ITE JAKARTA – Sidang kasus pembunuhan Nasrudin Zulkarnaen (17/12) memperlihatkan teknologi memungkinkan seseorang mengirim SMS tanpa diketahui si pemilik nomor pengirim. Namun, jaksa penuntut umum tidak mudah terpengaruh oleh

keterangan dari saksi ahli yang dihadirkan penasihat Antasari Azhar itu. Bahkan, jaksa menyatakan akan mempelajari hal tersebut karena merupakan sesuatu hal yang baru diketahui. Misalnya, terkait UU Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE). ’’(Praktik)

seperti itu (tindak) pidana atau tidak? Kita harus belajar juga,’’ kata jakasa penuntut umum (JPU) Cirus Sinaga. Dalam persidangan Kamis lalu, tim jaksa juga belum mengajukan pertanyaan kepada ahli Agung Harsoyo danAldoAgusdian yang dihadirkan dari Institut Teknologi Bandung (ITB). ’’Kita tidak perlu curiga, tidak mau ngarangngarang,’’ terang jaksa pada JAM Pidum Kejagung itu. Secara terpisah, kuasa hukum Antasari berkeyakinan bahwa keterang ahli ITB tersebut semakin menunjukkan adanya konspirasi dalam kasus pembunuhan Nasrudin. ’’Kami berharap, nanti bisa dibuka sehingga tahu siapa dan dari mana SMS itu dikirim,’’ kata Maqdir Ismail, salah seorang kuasa hukum Antasari, ketika dihubungi. Dia mencontohkan, saat rekaman pembicaraan Antasari dengan Rani Juliani di Hotel Gran Mahakam diputar, terdapat suara orang lain yang masuk pembicaraan. ’’Seolah-olah ada laporan dari almarhum (Nasrudin) ke orang itu,’’ terang Maqdir. Terkait tindak pidana dalam praktik pengiriman SMS seperti yang diperagakan saksi ahli, Maqdir belum berani memastikan terkait UU ITE. ’’Tapi, secara pidana

Sidang: Antasari saat menghadiri sidang di PN Tangerang.

umum, itu ada kebohongan. Nah, orang yang mengirim (SMS) itu harus mempertanggungjawabkan,’’ urai pengacara senior itu. Maqdir mengatakan, pihaknya masih akan menghadirkan beberapa orang saksi ad charge (saksi meringankan) lagi. Di antaranya adalah ahli hukum pidana. ’’Ini menyangkut pembujukan dalam kasus pembunuhan Nasrudin,’’ katanya. Seperti diberitakan, dalam lanjutan sidang Antasari (17/12), tim kuasa hukum menghadirkan saksi ahli dari ITB, Agung Harsoyo dan Aldo Agusdian, untuk membuktikan siapa pengirim SMS bernada ancaman ke Nasrudin. Menurut jaksa, SMS yang berbunyi, Maaf Mas, masalah

ini yang tahu hanya kita berdua. Kalau sampai ter-blow up, tahu konsekuensinya, dikirim oleh Antasari. Namun, pihak Antasari membantah. Dalam keterangannya, saksi ahli berpendapat, seseorang bisa mengirim SMS menggunakan nomor orang lain tanpa diketahui si pemilik tersebut. Ada enam kemungkinan cara pengiriman SMS tersebut. Saat sidang, ahli mempraktikkan dengan cara menggunakan server. Meski demikian, jaksa tetap yakin, SMS tersebut dikirim Antasari. Alasannya, ada keterangan saksi yang mendukung. Di antaranya, saksi Etza Imelda Fitri dan Jeffry Lumempouw. (fal/iro)

Korpri Tindak Keras PNS Malas Bentuk Kotak Pos Pengaduan JAKARTA – Citra pegawai negeri sipil (PNS) yang suka bolos dan telat ngantor membuat Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) bertindak. Ketua Umum Korpri Diah Anggraeni segera membentuk kotak pos pengaduan agar PNS bandel mendapat teguran keras. ’’Kami tidak bisa mendiamkannya terus-terusan. Kebiasaan buruk itu akan memperburuk citra PNS. Korpri harus merancang sistem reward and punishment untuk mereka,’’ kata Diah di Jakarta kemarin (18/12).

Salah satunya, lanjut Diah, adalah membuat kotak pos pengaduan di setiap daerah. Masyarakat yang kecewa dengan kinerja PNS bisa menuliskannya dan mengirim ke kotak pos tersebut. ’’Mereka yang kedapatan sering datang telat dan malas mengerjakan tugas-tugas bisa dilaporkan,’’ kata Diah yang baru terpilih menggantikan Progo Nurdjaman November lalu itu. Laporan tersebut merupakan bentuk pengawasan masyarakat terhadap kinerja PNS. Laporan itu akan diteruskan Korpri ke pimpinan instansi yang bersangkutan. Melalui pimpinan instansi tersebut, PNS yang bersangkutan bakal dikenai

sanksi disiplin. ’’Korpri tidak bisa memberi hukuman. Tapi, kami berwenang memberikan laporan kepada kepala dinas atau instansi yang bersangkutan,’’ katanya. Selain menindak mereka yang berkinerja rendah, Korpri akan memberikan award untuk PNS teladan. Diah yang juga Sekjen Departemen Dalam Negeri (Depdagri) itu menambahkan, Korpri sangat prihatin terhadap citra PNS yang dinilai bekerja asal-asalan dan hanya menunggu gaji bulanan. Apalagi, ada idiom bahwa PNS itu ’’datang telat, pulang cepat’’. ’’Itu tidak bisa diterima,’’ tegasnya. (aga/iro)

PBB Sebut Perlindungan TKI Lemah JAKARTA – Derita yang dialami tenaga kerja Indonesia (TKI) yang mengadu nasib di mancanegara mendapat perhatian serius Organisasi Buruh Internasional (ILO). Lembaga di bawah PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa) itu prihatin atas banyaknya TKI yang mendapat pelayanan tidak manusiawi di negara penempatan. Tiap tahun, jumlah TKI yang dikirim ke luar negeri mencapai 750 ribu orang. Di antara jumlah tersebut, 75–80 persen bekerja sebagai pembantu rumah tangga (PRT). ’’Yang kita lihat selama ini, di luar kontribusi yang besar,

perlindungan dan akses TKI masih lemah. Itu berarti mereka tidak mendapat pelayanan. Indonesia melanggar komitmen internasional untuk memberikan hak yang layak untuk pekerja,’’ tegas wakil ILO di Jakarta Lotte Ketjer. Sebelumnya, LSM Migrant Care memaparkan, angka kematian TKI sepanjang 2009 menyentuh 1.018 jiwa. Angka itu merupakan yang tertinggi selama satu dekade terakhir. ’’Sebanyak 63 persennya, yakni 683 orang, meninggal di Malaysia,’’ kata Direktur Eksekutif Migrant Care

Anis Hidayah. Selain harus meregang nyawa, banyak TKI yang menjadi korban kekerasan dan penyiksaan. Angka kekerasan terhadap TKI mencapai 2.878 orang dalam setahun. Menurut Anis, datadata itu menunjukkan terjadinya penurunan martabat bangsa Indonesia di hadapan bangsa lain yang mengeksploitasi pekerja dari tanah air. ’’Kita harus malu dan berdiri bersama untuk membela hak mereka. Para TKI itu adalah pahlawan devisa. Tapi, pemerintah seakan tutup mata,’’ kritik dia. (aga/oki)


PONTIANAK bisnis

cmyk

4

LOKOMOTIF KEMAJUAN EKONOMI KALBAR

IHSG

Jumat 18/12-09

2519.1 2486.44

SAHAM

INDEKS SEKTORAL BEI

Jumat 18/12-09

2494.74 2506.39 2509.58 0.51

10/12 11/12 14/12 15/12 18/12

AGRI 1785.5 MINING 2152.68 BASIC-IND 268.77 MISC-IND 598.88 CONSUMER 654.62

-1.36 -1.81 -0.20 1.18 -2.21

PROPERTY INFRASTRUC FINANCE TRADE MANUFACTUR

144.28 744.74 296.4 267.77 520.31

Pontianak Post

-1.97 0.36 -0.32 0.47 -0.52

Top Volume Stock Price BNBR 87 BBTN 840 ASRI 105 BUMI 2250 NIKL 290 ELTY 192

% -1.13 5.00 -2.77 -4.25 7.40 -6.34

Top Frequent Stock Price BBTN 840 BUMI 2250 COWL 380 NIKL 290 PGAS 3775 BNBR 87

l

Sabtu 19 Desember 2009

INDEKS & VALAS % 5.00 -4.25 -9.52 7.40 -3.82 -1.13

Top Value Stock Price BUMI 2250 BBTN 840 TLKM 10100 PGAS 3775 UNTR 15850 ASII 35000

% -4.25 5.00 2.53 -3.82 0.95 1.44

Valas USD AUD EUR JPY SGD

Jual 8.985 8.064 13.004 100.00 6.422

Beli

9.985 8.967 14.456 111.00 7.144

Index DOW JONES NASDAQ HANG SENG NIKKEI STI

Nilai 10308.26 2180.05 21175.88 10142.05 2802.59

(+/-) -1.27 0.00 -0.80 -0.21 -0.38

Sumber: etrading 18/12/2009 20:20 wib

Harga Rumah Subsidi Naik

Ponsel

Besaran Kenaikan Ditentukan Daerah +

Telkomsel Luncurkan Nokia Messaging TELKOMSEL dan Nokia akan resmi memasarkan program Nokia Messaging mulai 26 Desember, khusus bagi para pengguna telepon seluler (ponsel) merek Nokia di Indonesia. Vice President Product Lifecycle Management Telkomsel Rachel Goh mengatakan, selain mudah di set-up, Nokia Messaging juga memudahkan penggunaan layanan push email yang memungkinkan para pengguna menggunakan sepuluh email account mereka pada satu perangkat ponsel. Telkomsel mengklaim sebagai pihak pertama yang meluncurkan layanan yang memungkinkan para pengguna menikmati akses mudah ke fasilitas mobile email melalui ponsel Nokia mereka. ’’Sebagai penyedia mobile lifestyle & solusi, kami menawarkan solusi mobile email yang inovatif,’’ ujarnya di Jakarta, kemarin. Sementara itu, General ManagerNokia Indonesia Bob McDougall mengungkapkan, dengan menawarkan set-up dan akses yang mudah ke beberapa email account serta Instant Messaging dalam satu perangkat, Nokia Messaging memiliki potensi untuk menjadi sama populernya dengan pesan singkat alias short messaging services (SMS). “Kami senang mengumumkan Nokia Messaging bekerjasama dengan Telkomsel, yang akan bergabung dengan operator-operator terkemuka lainnya di kawasan Pasifik dan Asia Tenggara dalam menawarkan layanan yang inovatif ini ke pelanggan mereka,” tandasnya. Nokia Messaging mendukung semua solusi email konsumen terkemuka seperti Gmail, Windows Live Hotmail dan Yahoo! Mail serta beberapa penyedia layanan email lokal. Pengguna dapat membaca, mengirim, meneruskan (smart forward), menjawab email, men-download, membaca serta melampirkan beberapa file langsung melalui ponsel mereka. Teknologi push email menjamin pengiriman email secara cepat ke ponsel segera setelah email tersebut masuk ke email server. Nokia Messaging memungkinkan pengguna memanfaatkan account IM Anda agar pengguna dapat dengan mudah chatting dengan teman-teman. Menurut Bob, layanan Nokia Messaging dapat digunakan pada ponsel Nokia dengan pilihan yang luas, antara lain Nokia E71, Nokia E63 dan Nokia E52. Layanan ini juga sudah tersedia pada Nokia E72 dan Nokia E75.(dew)

+

FOTO JPNN

PERNAK-PERNIK NATAL: Menjelang Hari Raya Natal pusat perbelanjaan banyak menyajikan pernak-pernik Natal seperti pohon cemara, boneka salju, hingga Santa Klaus.

Toyota Perkuat Pasar Kendaraan Komersial JAKARTA - Presiden Direktur PT Toyota Astra Motor (TAM) Johnny Darmawan mengatakan, kolaborasi antara Hino dan Toyota dalam produksi truk ringan di Indonesia merupakan strategi global Toyota untuk memperkuat segmen kendaraan niaga. “Ini merupakan strategi Toyota Group secara global, di mana produksi truk Toyota Dyna kini ditangani pabrik Hino yang juga merupakan anak perusahaan Toyota Group. Dalam Toyota Group, Hino diakui mempunyai kompetensi lebih pada kendaraan komersial,” katanya di Jakarta, Jumat (18/12), ketika dimintai tanggapan tentang kolaborasi Toyota-Hino di Indonesia. Sesuai dengan strategi Toyota Group dalam hal mengoptiomalkan kompetensi para anak perusahaannya, serta untuk meningkatkan penguasaan di pasar kendaraan komersial, khususnya di pasar truk ringan (dua ton), kata Johnny, Toyota mengalihkan produksi truk Toyota Dyna ke pabrik PT Hino Motors Manufacturing Indonesia (HMMI) di Purwakarta. Kerja sama tersebuti ditandai dengan diperluasnya pabrik HMMI di Purwakarta dari kapasitas 10.000 unit per tahun menjadi 35.000 unit per tahun. Perlua-

san ini membutuhkan investasi sekitar US$33 juta yang diresmikan Wakil Presiden Boediono, Kamis (17/12). Johnny menjelaskan sebelum kolaborasi produksi truk Dyna di Indonesia ditangani PT Sugity Creative Indonesia. Dalam pengalihan produksi itu, Toyota mengeluarkan investasi tambahan sebesar US$17 juta untuk menaikkan kuantitas produksi pabrik hingga mencapai 30.000 unit per tahun. Ia berharap, kolaborasi Toyota-Hino (Dyna-Dutro) ini bisa mengulang sukses strategi yang sama dari Toyota Group, seperti sinergi Toyota dengan Daihatsu dalam bentuk kendaraan serbaguna (MPV) kecil Avanza-Xenia dan kendaraan sport (SUV) Rush-Terios. Dua produk tersebut kini mampu menguasai pasar di kelasnya masing-masing. Bahkan, lanjut dia, sejak kemunculannya, Avanza mampu bertahan sebagai kendaraan terlaris di Indonesia dengan penjualan mencapai lebih dari 100 ribu unit tahun ini. Pada tahun ini (Januari-November), penjualan truk Toyota Dyna sudah mencapai 7,501 unit atau menguasai 16,8persen pasar. Sedangkan penjualan Hino Dutro 4,144 unit dengan pangsa pasar 9,3 persen pasar truk dua ton.

Di samping itu, Johnny mengharapkan kolaborasi Toyota-Hino bisa menjadi awal dari langkah untuk menjadikan Indonesia sebagai basis produksi truk ringan. Dengan pemulihan ekonomi yang mulai terlihat, baik di pasar global maupun nasional, ia optimistis pasar kendaraan komersial akan mulai ikut membaik. “Melihat data yang dipublikasi pemerintah bahwa pertumbuhan ekonomi tahun depan (2010) bisa naik menjadi 5,5 - 6,5 persen, kami yakin pasar kendaraan komersial akan meningkat lebih cepat,” kata Johnny. Sama halnya dengan kolaborasi dengan Daihatsu, kerjasama dengan Hino ini diakuinya terjadi karena Hino maupun Daihatsu tergabung dalam Toyota Group, di mana Toyota memegang 50,11 persen kepemilikan Hino Motors, dan di Daihatsu Motors Company (DMC), Toyota menguasai 51,19 persen saham. Sementara itu Managing Director TMC Mitsuhiro Sonoda kemarin mengatakan sebenarnya kerja sama produksi Toyota dan Hino sebenarnya sudah dilakukan di beberapa negara untuk produksi bersama suku cadang maupun secara utuh (kendaraan).(jpnn)

JAKARTA - Kementerian Negara Perumahan Rakyat (Kemenpera) akan melakukan koreksi terhadap harga jual rumah sederhana sehat (RSh) bersubsidi yang ditetapkan Rp 55 juta per unit saat ini. Harga rumah RSH nantinya akan disesuaikan berdasar daerah masing-masing. Diprediksi, mekanisme baru ini akan meningkatkan plafon harga. “Harga jual rumah ke depan akan kami sesuaikan dengan Indeks Kemahalan Konstruksi (IKK) masingmasing daerah yang dikeluarkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS),” ujar Menteri Negara Perumahan Rakyat, Suharso Monoarfa di kantornya di Jakarta kemarin. Rumah sederhana sehat tipe 36 saat ini harga jualnya tidak boleh lebih dari Rp55 juta per unit. Harga yang dipatok pemerintah tersebut berlaku di daerah manapun. Dengan memasukkan indeks kemahalan konstruksi, lanjut Suharso, diharapkan harga RSh dapat disesuaikan dengan kondisi di masing-masing daerah. Oleh karena itu, Suharso mengakui bahwa kemungkinan harga jual rumah sederhana sehat akan naik. “Kalau saat ini harga RSh dipatok Rp55 juta, maka tidak tertutup kemungkinan harganya akan disesuaikan,” tukasnya. Menurut dia, harga tanah serta bahan-bahan bangunan antara satu daerah dengan daerah lainnya terdapat perbedaan yang cukup signifikan. Oleh karena itu, tentunya harga jual rumah tidak seharusnya disamakan. Adanya IKK, kata Menpera, akan dijadikan sebagai dasar berapa sebenarnya harga jual rumah yang bisa dijangkau oleh masyarakat. “Harga tanah dan bahan bangunan di Papua dan pulau Jawa tentunya berbeda,” lanjutnya. Dia tidak bersedia menyebut apakah harga rumah akan menjadi lebih murah atau menjadi lebih mahal. Sebab menurut dia, tidak menutup kemungkinan harga tanah dan bahan bangunan di Papua lebih mahal dibandingkan dengan yang ada di pulau Jawa. Pihaknya berharap, dengan begitu harga rumah bisa sesuai dengan kondisi masyarakat yang bersangkutan. “Dengan begitu, kita berharap akan bisa mengurangi defisit perumahan,” ungkapnya. Sementara itu, Suharso juga menginginkan agar suku bunga kredit perumahan rakyat dapat turun menjadi single digit atau dibawah 10 persen. Dengan turunnya suku bunga tersebut diharapkan harga perumahan dapat lebih terjangkau khususnya bagi masyarakat berpenghasilan menegah kebawah. “Kita akan berupaya untuk berkoordinasi dengan pihakpihak terkait agar suku bunga pinjaman dari dunia perbankan dapat diturunkan,” tegasnya. Dia menambahkan, sektor perumahan dan pemukiman seharusnya dapat berkontribusi lebih besar terhadap pertumbuhan ekonomi. Pada 2008, kontribusi sektor perumahan dan pemukiman mencapai Rp137 triliun terhadap Pendapatan Domestik Bruto (PDB). “Saat ini kontribusi sektor perumahan dan permukiman masih rendah karena perumahan masih dilihat sebagai consumer good, bukan investment good,” jelasnya.(wir/kim)

+

+

cmyk


Pontianak Post l Sabtu 19 Desember 2009 JAKARTA - Maraknya acara musik live di televisi membuat nama dara cantik ini ikut melejit. Lewat acara musik Playlist, Cathy Sharon berhasil menjadi salah seorang presenter acara musik yang patut diperhitungkan. Menjalani syuting live yang berlangsung hampir setiap hari tidak menjadi masalah. Pasalnya, Cathy sangat menikmati pekerjaannya tersebut. “Nge-host itu kayak bermain, tapi dibayar. Jadi, serasa nggak kerja,” ujarnya ketika ditemui di Studio Penta, SCTV, kemarin (17/12). Presenter berdarah Prancis itu menyatakan enjoy dengan pekerjaannya kini. Mantan VJ MTV tersebut tidak pernah bosan. Setiap hari dia bisa bertemu banyak orang. Apalagi, acara musik yang dia bawakan cukup variatif. “Di sini kan nggak cuma acara musik, tapi ada juga infotainment, games interaktif, dan talk show. Jadi, selalu seru kayaknya,” papar kakak kandung artis Julie Estelle tersebut. Karena itu, pemilik nama lengkap Catherine Sharon Gasnier tersebut selalu berupaya untuk update berita terkini, khususnya musik dan gosip artis. Untuk musik, Cathy sering berdiskusi dengan para musisi yang kebetulan menjadi bintang tamu. Dia juga rajin browsing di internet. Soal gosip, dara kelahiran 8 Oktober 1982 itu sering mengobrol dengan rekan-rekan wartawan serta melihat televisi. “Jadi, pas tementemen wartawan ngeliput di sini (Studio Penta), aku kadang tanyatanya sama mereka soal gosip terpanas,” ujarnya. Ke depan, Cathy sudah punya program baru yang

&

show

dipandunya. Yakni, sebuah tayangan reality show tentang penurunan berat badan secara sehat bertajuk Bye Bye Big. Dia terpilih membawakan acara tersebut berkat kegemarannya berolahraga di tempat fitness. “Kebetulan Mas Jeremy Thomas, produser acara ini, sering ngelihat aku nge-gym, terus dia tertarik deh,” imbuhnya. Jika di Playlist dia membawakan acara dengan santai, di Bye Bye Big Cathy dituntut untuk lebih formal. “Ada dokter dan ahli gizi. Jadi, aku juga harus lebih formal ngebawainnya. Tapi, aku jadi lebih pinter loh,” ujarnya lantas tersenyum. (ken/ayi)

Selebritas

Cathy Sharon

Bermain yang Dibayar

Jane Shalimar

5

Katon-Nugie

Gaya Hidup Cinta Lingkungan JAKARTA - Tidak sedikit selebriti yang mulai menaruh kepedulian besar akan kelestarian bumi dan isinya. Di antaranya, musisi kakak beradik, Katon Bagaskara dan Nugie. Dua suporter kehormatan WWF Indonesia itu meluncurkan klip video lagu Jika Bumi Bisa Bicara (JB3) Rabu (16/12) di Kafe Pisa kawasan Menteng. Dalam klip video berdurasi 4 menit 38 detik itu, Katon dan Nugie berduet membawakan lagu yang diakui sebagai ciptaan keduanya. Selain itu, klip video tersebut didukung penampilan para suporter kehormatan WWF Indonesia yang lain. Misalnya, Nadine Chandrawinata, si kembar Mischa dan Marcel Chandrawinata, Davina dan kelompok musik Acapella Jamaica Caf鮠Ada juga penampilan vokalis The Dance Company, Ariyo Wahabm, serta presenter Uli Herdinansyah. Sebenarnya, lagu JB3 sendiri dirilis sejak Januari 2009 lalu lewat format ring back tone (RBT) di Lombok, NTB, sebagai salah satu upaya kampanye konser-

vasi yang dilakukan untuk WWF Indonesia. Hasil yang didapat dari RBT tersebut disumbangkan untuk konservasi. ?Lewat lagu, bahasanya lebih universal dan bisa menyentuh seluruh jaringan masyarakat. Sementara selama ini, upaya pemerintah belum sampai ke situ,? papar Katon. Sebagai suporter kehormatan WWF Indonesia, Katon dan Nugie juga sudah menjalani green life style sebagai upaya penyelamatan bumi. Katon mengungkapkan, dirinya dan keluarga kini mulai rutin bersepeda. ?Sekarang aku,

Ira (Ira Wibowo) dan anak pertamaku suka bersepeda. Bahkan, Ira itu bisa bersepeda dari Jakarta ke Bogor lho,? kata Katon. Nugie juga menaruh kepedulian terhadap lingkungan sejak 10 tahun lalu. Bagi Katon, Nugie adalah inspirator lingkungan keluarga. Tidak hanya itu, kecintaan Nugie akan alam terlihat lewat album triloginya yang bertajuk Bumi, Air, dan Udara. ?Sebenarnya sama Mas Katon, aku juga rutin naik sepeda sekarang. Sekarang kalau ke tempat syuting, aku naik sepeda,? ujarnya. (ken/ayi)

Shireen Sungkar

Karena Anak, Penjarakan Mantan Suami “Mama dan Papa Tak Lagi Berkomunikasi” Jane Shalimar dan Vebriyanto sudah lama resmi bercerai. Namun permasalahan di antara mereka belum berakhir. Keduanya masih saling ‘berperang’ lantaran merebutkan hak asuh anak semata wayang mereka. Tak kuasa menahan kerinduan yang teramat sangat terhadap sang anak, Muhammad Zarno, artis Jane Shalimar akhirnya memutuskan untuk memenjarakan sang mantan suami. Langkah ini diambil Jane lantaran tak ada itikad baik dari Vebri untuk memulangkan Zarno kepadanya. “Sudah dua bulan lebih saya nggak ketemu dengan Zarno. Saya rindu sekali, setiap malam saya biasa tidur dengan dia. Nggak tahu sudah berapa banyak airmata saya keluar karena Zarno,” ungkap

Jane saat ditemui di Polda Metro Jaya, kemarin. Kedatangan Jane bersama kuasa hukumnya, Dewi Ekuwivina ke Polda dalam rangka membuat Berita Acara Pemeriksaan (BAP) setelah melaporkan Vebri pada 3 Desember lalu. “Vebri dikenakan pasal 330 yaitu perampasan terhadap kemerdekaan seseorang artinya dia sudah menculik anak saya. Dia bisa diancam kurungan sampai 5 sampai 7 tahun penjara,” jelas Jane. Ke depannya Jane berharap kasus ini dapat segera terselesaikan. “Saya tahu siapa Vebri. Dan saya nggak mau anak saya diasuh oleh dia karena takut psikologis anak saya bisa terganggu. Apapun akan saya lakukan demi anak,” ujar Jane. (DIN)

Artis cantik Shireen Sungkar mengaku pasrah dengan perceraian kedua orang tuanya. Untuk ketiga kalinya Fanny Bauty-sang bunda- mengajukan gugatan cerai ke Mark Sungkar. Dan untuk pertama kalinya, Rabu, (16/12), sidang perdana perceraian digelar di Pengadilan Agama Jakarta Barat. Gadis kelahiran Jakarta, 28 Januari 1992 itu berharap semoga perceraian menjadi jalan terbaik bagi kedua orang tuanya. Pasalnya, sejak awal Shireen selalu berusaha agar ayah dan ibunya rukun dan tidak bercerai. ”Ya sebagai anak mendoakan aja buat orang tua. Mudah-mudahan mereka mendapatkan yang terbaik dan kebahagiaan,” ucap Shireen, saat ditemui dalam acara pemusnahan VCD bajakan, di Polda Metro Jaya belum lama ini. “Jadi aku sebagai anak, sudah pernah mencoba untuk memberikan jalan keluar. Aku

Penelope Cruz Kecanduan Burger PENELOPE Cruz punya masalah baru, bekas istri Tom Cruise ini tak bisa berhenti makan burger. Saking cintanya dengan burger, dirinya tidak bisa melakukan diet. “Aku bisa makan burger seminggu 4 kali,” ujarnya seperti dilansir Showbiz Spy. Cruz mengaku, saat ini dirinya tak bisa berhenti memakan roti berlapis daging tersebut. Bahkan, dirinya pernah mencoba

ingin pasang iklan di...

Pontianak Post Call aja...disini...

735071

KAMI SIAP DATANG Gedung GRAHAPENA Lt.2 Jl. Gajahmada No. 2Pontianak

pengen mereka semua bisa kumpul lagi,” kata kekasih Aldy Fairuz ini. Lebih lanjut Shireen mengatakan kalau komunikasi kedua orang tuanya sudah sulit diperbaiki. Dia melihat jika di rumah, Fanny dan Mark nyaris tak pernah berkomunikasi. ”Memang komunikasinya sudah nggak selancar dulu, mereka sudah jarang ketemu kalau di rumah, jadi untuk lebih dalamnya apa penyebabnya, tanya ke mereka aja,” katanya. Ketika ditanya Shireen akan ikut siapa, gadis ini tersenyum. “Aku nggak bisa ngomong. Aku nggak mau menyakitkan hati siapapun. Kita dekat sama mama dan papa. Yang pasti apapun masalahnya, Mereka selalu memperdulikan kita. Dan aku secara psikologi mungkin akan lebih tegar menghadapi cobaan ini,” pungkasnya. (FJR)

untuk tidak membeli burger dalam seminggu, namun gagal. “Aku sulit menghentikan kebiasaan makan burger, bahkan aku tidak bisa lepas dari burger walau hanya seminggu,” terang bintang film Vanilla Sky itu. “Bahkan aku pernah makan burger di karpet merah, buat aku memesan burger dengan daging double ditambah saus kentang adalah sesuatu yang memanjakan,” akunya. (SS/ CR-1-GIE)


hallo publik

6

Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

KTP ‘Ratusan Ribu” Pelayanan pembuatan KTP di kecamatan Nanga Tayap, kabupaten Ketapang sangat mengecewakan. Biaya tidak jelas dan sangat mahal Rp 35 ribu. Komputer cuma satu sehingga kami harus mengantri berhari-hari. Bahkan petugasnya tidak memiliki kepekaan sosial yang tinggi. Mohonlah diprioritaskan masyarakat yang tempat tinggalnya jauh, yang memerlukan

waktu 3 – 4 jam menuju pusat kecamatan, hanya untuk membuat satu buah KTP. Kami kadang sampai harus menginap di penginapan karena waktu pengurusan yang memakan waktu sampai beberapa hari. Mau pulang dulu sudah nanggung. Sehingga ujung-ujungnya untuk sebuah KTP, kami harus mengeluarkan biaya hingga ratusan ribu rupiah. (08565008509)

Ketemu SIM C

Balita di Bioskop

Penangkar Walet

Telah ditemukan SIM C atas Syf. Asiah dan STNK atas nama Ir. Salmah Aprilwati. Hubungi Fery, Tailor Jalan Nusa Indah 1 DV nomor 23 Pontianak, telepon (0561) 744298. (085252479535)

Mohon dengan sangat hormat kepada Managemen Ayani 21 agar diberlakukan aturan baru, tentang larangan anak dibawah umur yang ikut nonton film tidak sepantasnya. Saya sendiri yang menyaksikan dengan mata kepala sendiri, ada 3 anak – bahkan ada balita yang diajak orang tuanya nonton film laga Jepang keluaran Hollywood yang banyak dibumbui adegan sadis. Ingat moral anak bangsa kita terbentuk dari apa yang mereka lihat. (081522591417)

Sungguh prihatin, walikota dan jajarannya tidak punya kemampuan untuk menindak para penangkar walet yang berada di lingkungan pemukiman, sekalipun masyarakat sekitarnya berkali-kali mengadu dan menjerit. Ternyata para penangkar walet sama kuatnya dengan master Anggodo. (081257163975)

Biaya Tabung Gas Kami warga Komplek PAI TPI Sei Rengas berterima kasih pada pemerintah yang telah membagikan kompor dan tabung gas 3 kg secara gratis. Tapi ternyata masih ada oknum RT yang memungut uang dari warga, mulai Rp 5000 – Rp 10.000 per KK, dengan dalih untuk ongkos angkut. Padahal dari pemerintah tuh gratis, kok tega ya? Padahal kita baru saja memperingati Hari Anti Korupsi. (081257688914)

Tak Bayar SPP Kepada Walikota dan Dinas Pendidikan untuk memperhatikan siswa-siswi SMK Mandiri yang tidak mampu membayar SPP seperti yang diberitakan koran ini 12 Desember lalu. Apakah Andaanda tidak tergugah? Semoga saja ada pembaca ikut bersuara untuk membantu para siswa yang tidak mampu tersebut. (081256210000)

Hanya Dapat ‘Angin’ PDAM ini Perusahaan Daerah Angin Mungkin. Masalahnya kami di sekitar Jalan Perdamaian tidak kebagian air dari PDAM, tapi dialiri angin saja sudah hampir sebulan ini. Untungnya hari hujan terus. Atau mungkin karena kami di kabupaten, makanya tidak dipedulikan, padahal rekeningnya bukan di kabupaten? (081257031977)

Pilih Kasih Jalan Saya setuju dengan pernyataan Kepala Dinas PU Kota Pontianak, musim hujan kerusakan jalan bisa 20 persen. Tak setujunya perbaikan terkesan pilih kasih. Jeruju bagian yang masih bagus dilapisi beton, sementara pal 3 – 5 dan Saigon sudah empat bulan dibiarkan banyak lubang. Masukan lewat interaktif berbagai media dianggap angin lalu. Buktikan bahwa Anda pemimpin yang baik! (081649170456)

Laporan PLN Kepada Pimpinan PLN Kalbar, harap bantuan Anda agar kinerja petugas di Mempawah atau mungkin juga di tempat-tempat lain selalu dipantau. Banyaknya laporan dari konsumen soal gangguan listrik terkesan diabaikan dan tidak dilayani dengan cepat. Bahkan kabarnya ada oknum petugas yang mengharap imbalan dari konsumen, barulah mereka mau turun ke lapangan. Sejauh mana kebenarannya, silahkan Anda pantau. (081352028655)

jawab? Mau salahkan mobil, tapi sikon jalan yang gitu? Ujung-ujungnya pemda juga yang harus disalahkan sesuai dengan UU berlaku. (085288031117)

Koin Prita Pejabat Rumah Sakit Omni malu dengan uang receh. Saran untuk Prita, tolak saja tawaran damai dari mereka. Masyarakat Indonesia bersama Anda! (081352592753)

KONI Bengkayang

Krisis Listrik

Ada apa dengan KONI Bengkayang, kenapa tidak ada geliat kegiatan? Padahal Porprov pada bulan Juli dilaksanakan. Kalau tidak mampu, lebih baik pengurusnya segera dirombak. Ini semua demi kemajuan dunia olahraga di kabupaten Bengkayang. (085245072626)

Listrik di Kalbar tiap hari padam, dari dulu hingga sekarang. Sepertinya tidak ada solusi. Contoh di Jalan Gajahmada Pontianak, seminggu kadang tiga kali padam, belum lagi di jalan lain, apalagi di daerah pedalaman. Bisabisa tiap hari padam tanpa kita ketahui. Untuk masyarakat Kalbar saja tidak mencukupi kapasitas listriknya, apalagi untuk investor yang mau masuk ke Kalbar? Saya rasa para investor pun tidak berani masuk kesini untuk buka pabrik. Kapan Kalbar bisa maju dan berkembang? Kasihan nasib kota kite ini yang sedang krisis listrik. (08195622789)

RRI Tangkapan Kami masyarakat menginginkan RRI tangkapan atau siaran yang baik tidak encet-encet siarannya. (085285302703)

Korban Penggusuran Wahai pak presiden, kapan kami bisa hidup damai? Kami memang tidak punya tanah yang sah, tapi janganlah kami selalu digusur oleh pemerintah. (081257171745)

Jalan ‘Menganggu’ Kadis PU terhormat, tolong pinggir jalan simpang 3 – Tunang di Tebas rawan kecelakaan dengan banyaknya tikungan. Belum lagi bambu dan pepohonan yang masuk ke badan jalan sehingga mengganggu perjalanan. Mobil berhenti mendadak jika selisih sehingga kendaraan di belakang juga terkejut. Syukur-syukur bisa mengelak, tapi jika tidak, maka akan terjadi kecelakaan. Siapa mau tanggung

Air Keruh Karatan PDAM Tebas, kenapa air ledeng kok keruh seperti air karatan, apa memang air sengaja tidak diolah? Sedangkan konsumen tetap dikenakan biaya. (085252466810)

Bubbor Paddas Saya ingin menulis artikel tentang bubbor paddas, tapi mengalami kesulitan nama latin daun singkel dan daun kassum yang merupakan bumbu khas makanan Sambas. Semoga saja ada pembaca yang dpt membantu. (081352573153)


ANEKA

Pontianak Post Sabtu 19 Desember 2009

7

Sorak Kegembiraan Menjadi Petaka Warga Kota Sambungan dari halaman 1

huruf W, yang artinya Welhelmina, Ratu Belanda. Saat itu memang dunia sedang dilanda perang dunia

ke dua. Mendengar riuh suara pesawat, warga Kota Pontianak pun keluar dari rumah. Siswa yang sedang sekolah pun tidak ketinggalan keluar ruangan. Begitu pula dengan

guru-gurunya. Waktu itu saya bersama Achmad Noor (alm) dan Liaw Hwai Teng atau Arifin (bos PT Sumber Jantin, sekarang di Singapura) duduk di kelas enam

Hollandse Chinese School (HCS), tidak ketinggalan lari keluar ruangan kelas. Begitu pula bagi mereka yang bekerja di kantor ataupun di toko ataupun tempat lain. Tidak

“Lagipula, bukan DPR yang memilih wakil presiden. Pasangan SBY-Boediono dipilih lebih dari 60 persen rakyat Indonesia atau lebih dari 100 juta orang,” tambahnya. Yopie menegaskan, permintaan keterangan dari panitia khusus DPR adalah proses politik, bukan proses hukum. Kasus yang dimintai keterangan pun terkait kepentingan publik, bukan kasus yang berkaitan dengan konflik kepentingan pribadi Boediono. “Karena itu, tidak ada alasan untuk menonaktifkan diri,” katanya. Proses pemeriksaan diyakini juga tidak akan mengganggu kinerja wakil presiden. Ini terlihat dari aktivitas wakil presiden yang tidak terganggu meski tengah disorot publik. “Sejauh ini tidak ada kendala bagi wapres untuk melaksanakan tugas-tugasnya. Justru sekarang wakil presiden sedang sibuk-sibuknya melaksanakan tugas karena presiden sedang berada di luar negeri,” tuturnya. Wakil Presiden Boediono sebelumnya menyatakan kesiapan memberikan keterangan pada pansus hak angket. Meski demikian, pansus diminta berkoordinasi agar selama proses pemeriksaan tersebut, harkat dan kehormatan wakil presiden tetap terjaga. “Kalau wapres mau menghadiri undangan kawinan saja ada koordinasi, apalagi ini forum resmi,” terang Yopie. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) diminta tidak lepas tanggung jawab dalam kasus Bank Century.

SBY juga seharusnya memberi dukungan tegas terhadap dua pembantunya, yakni Wapres Beodiono dan Menkeu Sri Mulyani Indrawati, yang kini dianggap paling bertanggung jawab dalam bail out Bank Century. Ekonom Universitas Indonesia (UI) Faisal Basri mengatakan, presiden baru berbicara tentang Bank Century ketika diri dan keluarganya diusik. “Bukan presiden kalau hanya bicara jika keluarganya diganggu. Presiden itu kepala negara, bukan kepala keluarga,” kata Faisal. Faisal mengatakan, saat ini sudah saatnya untuk mengidentifikasi siapa lawan dan siapa kawan. “Dunia ini jangan kita balik-balik. Stop membalik-balik orang yang baik menjadi buruk, dan siapa yang buruk menjadi baik,” kata Faisal. Ekonom Universitas Gadjah Mada (UGM) yang juga Chief Economist Bank BNI Tony Prasetiantono mengusulkan agar presiden segera menunjuk Wakil Menkeu. Namun, Menkeu tidak perlu nonaktif. “Saran saya, presiden segera tunjuk wakil Menkeu, supaya punya waktu menghadapi kasus Century,” kata Tony. Tony mengatakan, proses politik di DPR harus tetap dilanjutkan untuk memperjelas duduk masalah kasus Bank Century ini. “Saya yakin kasus ini bakal berujung dengan happy ending. Kebijakan bail out Century sudah benar, dan bisa dipertanggungjawabkan secara profesional dan ekonomi,” kata Tony. (pri/noe/sof/iro)

Desak Wapres Lepas Jabatan Sambungan dari halaman 1

diperiksa pansus. Duduk sendiri menghadapi 30 anggota pansus yang ingin memperdalam, minta konfirmasi,’’ jelasnya. Kalau tidak dilepas (nonaktif, Red), pansus khawatir kehormatan simbol negara terganggu. ’’Saat pemeriksaan, panggilannya mungkin Saudara Boediono, bukan Bapak Wapres. Lagi pula, mana bisa kami menjamin anggota tidak emosian?’’ ungkap Bambang. Begitu pemeriksaan selesai, lanjut dia, Boediono bisa menyatakan kembali sebagai Wapres. Wakil Ketua Pansus Mahfudz Siddiq menegaskan, pansus mengeluarkan rekomendasi berbentuk imbauan nonaktif berdasar kebutuhan pansus. Sama sekali tidak ada agenda-agenda politik tertentu. ’’Kami ingin saksi bisa fokus, tidak terkendala tugastugas kenegaraannya. Apalagi, jadwal kerja pansus hanya dibatasi dua bulan,’’ terangnya. Dia juga menyampaikan bahwa rekomendasi pansus tidak bersifat perintah. Pendekatannya sebatas imbauan moral. ’’Tentu saja, kalau bisa nonaktif, jauh lebih bagus,’’ ujar Mahfudz. Kalau memilih tetap aktif, para penyelenggara negara yang terkait bailout Bank Century itu harus dipastikan tidak mengganggu kehadiran dan pemberian penjelasan terhadap pansus. ’’Harus dijamin juga mereka tidak menggunakan jabatan dan kewenangan politiknya untuk melakukan hal-hal yang bisa mengganggu kepentingan peme-

riksaan. Misalnya, menghilangkan barang bukti,’’ tegasnya. Imbauan nonaktif tersebut diputuskan pansus angket Century pada Kamis malam (17/12). Prinsipnya, keputusan itu berlaku bagi semua penyelenggara negara yang telah ditetapkan sebagai saksi yang akan diperiksa pansus berdasar laporan hasil audit investigatif BPK atas kasus Bank Century. Sebab, mereka patut diduga melanggar ketentuan perundang-undangan. Selain Boediono, Menteri Keuangan Sri Mulyani juga diminta untuk nonaktif dari jabatannya. Keputusan tersebut diambil setelah pansus mempertimbangkan sejumlah hal. Mulai soal optimalisasi tugas-tugas pansus angket sampai menyikapi suasana batin rasa keadilan masyarakat. ’’Ini juga untuk menjunjung tinggi moralitas, keteladanan, dan akuntabilitas penyelenggara negara,’’ ungkap Ketua Pansus Idrus Marham. Tolak Nonaktif Wakil Presiden Boediono menolak imbauan Pansus Hak Angket Kasus Bank Century untuk menonaktifkan diri selama menjalani pemeriksaan. Pansus dinilai tidak berhak untuk meminta wakil presiden nonaktif karena DPR bukan lembaga yang memilih presiden dan wakil presiden. “Rekomendasi pansus hanya berupa imbauan, bisa dipakai atau tidak, dan wakil presiden memilih untuk tidak mengindahkan imbauan pansus,” ujar Juru Bicara Wakil Presiden, Yopie Hidayat, ketika dihubungi kemarin (18/12).

Bentrok Italia dengan Inggris di 16 Besar Sambungan dari halaman 1

sedangkan Inter kontra The Blues, julukan Chelsea. Bentrok mereka sekaligus arena persaingan Serie A Italia lawan Premier League Inggris. Inter dan Milan saat ini menghuni dua besar klasemen sementara Serie A. Begitu pula Chelsea dan MU di Premier League. Laga nostalgia sekaligus disematkan kepada dua duel sarat gengsi itu. David Beckham menjadi sorotan saat Milan bertemu MU. Beckham yang dibesarkan MU selama satu dekade (1993–2003) akan segera berkostum Rossoneri –sebutan AC Milan– akhir bulan ini dengan status pemain pinjaman dari Los Angeles Galaxy. Megabintang Inggris berusia 34 tahun tersebut tentu tidak akan melewatkan kesempatan melawan mantan klubnya itu. Khususnya saat dirinya comeback ke Old Trafford –markas MU– dalam second leg 16 besar Maret nanti. ”Saya sudah tujuh tahun tidak merasakan atmosfer pertandingan di Old Trafford,” tutur Becks –sapaan akrab Beckham– sebelum drawing kepada Sky Sports. ”Saya melawan MU? Tentu akan menjadi laga yang hebat. Saya senang bisa terlibat dalam laga hebat,” tambahnya. Milan, sang jawara tujuh

kali Liga Champions, terakhir menghadapi Setan Merah –julukan MU– yang notabene kampiun tiga kali di semifinal Liga Champions 2006–2007. Kala itu Milan tampil lebih baik dengan kemenangan agregat 5-3. Rossoneri lalu bablas menjadi juara dengan mengalahkan klub Inggris lainnya, Liverpool. Dalam laga Inter versus Chelsea, Jose Mourinho merupakan pelaku reuni. Pelatih asal Portugal yang menangani Nerazzurri –sebutan Inter– sejak 2008 itu pernah sukses ketika mengarsiteki Chelsea (2004–2007). Tapi, reuni Mourinho sejatinya sudah berlangsung di awal musim ini. Tepatnya dalam ajang pramusim World Football Challenge di Amerika Serikat pada 23 Juli lalu. Hasilnya, Mourinho harus mengakui keunggulan mantan klubnya tersebut 0-2. Apakah itu berarti Mourinho akan kembali menelan kekalahan? Kemungkinannya tetap ada. Meski begitu, The Special One –julukan Mourinho– boleh bernapas lega seiring dengan jaminan dari pengurus Nerazzurri. Chief Executive Inter Ernesto Paolillo menegaskan, masa depan Mourinho tidak terkait dengan capaian Javier Zanetti dkk di Liga Champions. ”Hubungan dengan Mourinho sangat baik dan kami akan melanjutkan kerja sama dengannya musim

depan,” tandas Paolillo kepada Corriere dello Sport. Inter memang perkasa di Serie A dengan merebut scudetto (juara) empat kali beruntun. Tapi, di Liga Champions, jawara 1964 dan 1965 itu selalu terhenti di 16 besar dalam tiga musim terakhir. Uniknya, dua tim terakhir yang menjegal Nerazzurri adalah MU dan Liverpool. ”Selain Bayern Munchen, Inter Milan merupakan lawan tangguh yang sangat ingin kami hindari. Tapi, dalam drawing, Anda tidak bisa memilih,” terang Carlo Ancelotti, pelatih Chelsea berkebangsaan Italia. ”Saya akan berkata bahwa duel bakal berlangsung ketat sebagaimana sejarah persaingan klub Italia dan Inggris di Eropa. Di musim-musim sebelumnya saya berada di sisi Italia. Kini saya berada di sisi Inggris. Sungguh menarik!” imbuh mantan pelatih Milan itu. Dalam lima tahun terakhir, sepak terjang klub Inggris di Liga Champions menuai perhatian. Inggris selalu menempatkan wakilnya di partai puncak. Dua di antaranya membuahkan gelar. Tak hanya prestasi, klub Inggris sekaligus piawai dalam urusan mendulang uang. Chelsea, MU, dan Arsenal menahbiskan diri sebagai klub dengan pemasukan terbesar Liga Champions musim ini

sampai 16 besar. Trio Inggris itu masing-masing meraup 36 juta pounds atau setara dengan Rp 561,6 miliar (kurs 1 pounds = Rp 15.600), baik dari fee maupun hak siar televisi. Dari hasil drawing 16 besar lainnya, reuni sekaligus terjadi dalam laga Real Madrid kontra Olympique Lyon. Striker Real Karim Benzema tak lain merupakan mantan ikon Lyon. Hal yang sama terjadi pada Luca Toni saat Bayern bersua Fiorentina. Sebelum bergabung dengan Bayern dua tahun lalu, Toni merupakan bomber andalan La Viola, julukan Fiorentina. Namun, reuni Toni terancam buyar seandainya dia memilih hengkang dari Bayern di bursa transfer Januari nanti. Sementara itu, juara bertahan Barcelona mendapatkan lawan relatif ringan. Tim yang kini tengah berjuang meraih trofi di FIFA Club World Cup 2009 di Abu Dhabi itu hanya melawan VfB Stuttgart. Sedangkan kuda hitam Girondins Bordeaux akan diuji Olympiakos. Bordeaux lebih beruntung daripada Arsenal yang dihadang juara 2004 FC Porto. Sedangkan CSKA Moskow, tim yang keberadaannya di 16 besar sarat kontroversi karena kasus doping dua pemainnya, harus bersiap menghadapi perlawanan Sevilla. (dns/iro)

“Kita sedang melakukan analisa. Apakah ada kesamaan dengan peristiwa perampokan toko emas di Ketapang pada tahun lalu,” jelasnya Sunario kemarin. Menurutnya, peristiwa perampokan sudah diketahui seluruh polres jajaran Polda, Kalimantan Barat. Pihak Poltabes juga mencoba berkoordinasi dengan mereka, termasuk Polres Ketapang. Bahkan, anggota Poltabes diturunkan hingga ke daerah untuk menyelidikinya. “Lokasi tujuan penyelidikan nantilah. Sampai ada pengembangan lebih lanjut,” ungkap Sunario. Hingga saat ini polisi masih terus menyelidiki peristiwa perampokan yang berhasil membawa kabur uang Rp270 juta itu. Polisi juga sudah memeriksa seluruh saksi yang ada di lokasi kejadian. “Pimpinannya tidak diperiksa. Hanya saksi yang ada di sana,” ujar Sunario. Sunario menyatakan kejadian perampokan bank tidak memiliki keterkaitan dengan peristiwa perampokan lain di Kota Pontianak. Perampokan beberapa waktu lalu adalah kasus baru. “Semuanya masih dalam penyelidikan,” ujarnya. Sementara itu, Sekretaris Komisi A DPRD Pontianak M

Fauzie berharap aparat kepolisian dapat segera menangkap pelaku perampokan yang telah meresahkan masyarakat kota ini. “Kami memberikan apresiasi tinggi jika aparat kepolisian berhasil mengungkap dan menangkap pelakunya,” kata Fauzi. Dia khawatir, pelaku perampokan bank yang baru-baru ini terjadi merupakan sindikat yang telah terorganisir yang dalam aksinya membawa senjata api dan tak segan untuk melukai korban bahkan menghabisi nyawanya. “Mereka memiliki keahlian dalam menghilangkan jejak. Masyarakat khawatir aksi serupa terulang jika komplotan ini belum tertangkap. Tak hanya di bank, mungkin merampok rumah orang-orang berada atau toko perhiasan,” ujarnya. Fauzie juga mengimbau kepada masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaannya dan membantu aparat keamanan dalam mengungkap pelaku perampokan. “Jika mengetahui ada orang baru yang tindak tanduknya mencurigakan, segera berkoordinasi dengan RT RW setempat dan melaporkannya ke polisi,” katanya. (uni/zan)

Perampok Satu Komplotan? Sambungan dari halaman 1

Hui pada Minggu, 28 Desember 2008. Pelaku perampokan ini berjumlah empat orang dengan menggunakan helm tertutup. Tiga orang masuk melakukan aksi perampokan. Sedangkan seorang lagi standby di lokasi parkir untuk memastikan situasi aman. Dari rekaman CCTV, terungkap perampokan di Ketapang hanya berlangsung 1 menit 14 detik. Kejadiannya antara pukul 16.08 hingga 16.17 di persimpangan Jalan MerdekaDiponegoro. Berdasarkan analisa polisi, aksi itu pasti direncanakan. Sebab, perlengkapan dan waktu beraksi benar-benar sudah dipilih. Saat aksi dilakukan, waktu toko emas akan tutup. Pelaku benar-benar sudah menghitung waktu dengan tepat sehingga bisa melancarkan aksinya. Dari aksi tersebut, emas seberat 3 kg berhasil disikat, dan uang tunai Rp190 juta. Sebagian uang tunai Rp150 juta diambil dari brangkas toko. Kerugian diperkirakan mencapai Rp1 miliar. Begitu pula perampokan di Bank Kalbar Cabang Pembantu Dahlia. Pelaku menggunakan senjata api pistol. Tiga

orang masuk dengan menggunakan pistol dan memakai helm tertutup. Sedangkan satu orang standby di lokasi parkir mengamati situasi. Aksinya begitu terlatih sehingga cukup cekatan dalam membagi tugas. Pimpinan bank, teller, customer service, akuntan, satpam, cleaning service, pembersih ATM dan seorang nasabah yang semuanya berjumlah 10 orang disekap di dua ruangan terpisah. Ketiga rampok membawa pistol. Satpam yang berdiri dekat teller dan customer servis tidak dapat berbuat apa-apa. Dua orang langsung menodongnya. Baik aksi perampokan Toko Cahaya Emas Ketapang maupun Bank Kalbar cabang Pembantu Pasar Dahlia, komplotan ini cukup pandai menghilangkan jejak. Pelaku perampokan toko emas hingga kini belum terlacak setelah hampir satu tahun berlangsung. Kasat Reskrim Poltabes Pontianak, AKP Sunario dikonfirmasi Pontianak Post kemungkinan komplotan yang sama pelaku perampokan bank dan toko emas, belum dapat dipastikan. Namun, dia memastikan perampokan itu dilakukan secara terencana. Pelakunya juga terlatih.

terkecuali anak-anak, dewasa, orang tua, pria dan wanita pasti melakukan hal yang sama. Kehadiran rombongan pesawat tempur itu disambut gembira. Ada yang melambailambaikan tangan, bersoraksorak tanda senang, saat menyaksikan 9 pesawat terbang sekaligus dengan formasi yang menarik adalah hal yang mengejutkan. Warga mengira pesawatpesawat tersebut, tidak akan mencelakai mereka. Karena kita sedang dijajah pemerintah kolonial. Saat itu yang terlibat perperangan adalah Belanda (bagian dari sekutu) melawan Jepang dan sedang menginvasi wilayah Asia. Tapi tak dinyana ternyata serombongan pesawat tempur Jepang itu membawa muatan bom penuh, dalam rangkaian menaklukan Belanda di Kota Pontianak dan sekitarnya. Guna mengambil alih wilayah pendudukan yang dikuasai sekutu. Apa yang terjadi kemudian saat ditengah kegembiraan itu. Teryata maut yang ditebar. Serombongan pesawat tempur Kekasiaran Jepang jenis Mustang memuntahkan peluru dan bom. Alhasil dalam waktu singkat sekitar ribuan nyawa melayang sia-sia. Tidak hanya itu. Banyak pula rumah yang terbakar. Diperkirakan bom

itu pertama kali dijatuhkan di daerah Kampung Bali atau sekarang Jalan Sisingamangaraja. Tepatnya pada sekolah kami, HCS. Bom jatuh dikelas tiga, korban murid laki-laki sekitar 20 orang. Bersyukur saya bersama Ahmad Noor, Sumitra/Lie Sim Iew (bos CV Titipan Kilat) yang duduk dikelas enam luput dari maut. Padahal lokasinya tidak jauh. Beberapa menit kemudian bom berikutnya juga jatuh di sekitar Jalan Diponegoro, Jalan Agus Salim, Jalan Juanda, Gertak Putih (sekarang Gajahmada). Menurut saya sasaran utama pesawat tempur Jepang itu adalah pasar dan China Town. Toko-toko dan rumah yang ada dilokasi itu luluh lantak, rata dengan tanah. Kala itu penduduk Pontianak baru sekitar 30 sampai 40 ribu orang (sekarang sekitar 600 ribu). Saya memperkirakan korban yang tewas akibat pengeboman Jepang itu sekitar 2.500 jiwa atau sekitar 10 persen dari penduduk yang ada. Itu saya dapat mengutip dari keterangan Pastor A Adikardjana, salah seorang saksi. Mayat-mayat berserakan diparit-parit, jalan dan di Rumah Sakit Sungai Djawi (sekarang St Antonius) serta klinik Tiong Hwa Yang Pe So, yayasan sosial Tionghua yang disumbang oleh Marga Kwee Khai Hak/Kwee Sun Tjoa

bersaudara. Lokasi yayasan sosial tersebut sekarang jadi KFC, Jambore Photo dan Teknik Photo II Jalan Gajahmada. Peristiwa itu seperti terlupakan. Selama ini tidak ada suatu peringatan apapun dilakukan. Seperti di Tiongkok setiap tanggal 7 Juli mengenang peristiwa Lu Kew Chiaw, saat Jepang mulai menyerang Tiongkok. Begitu pula di Jepang sendiri setiap tanggal 15 Agustus mengenang jatuhnya bom Atom di Kota Hirosima dan Nagasaki. Tidak luput pula Amerika sendiri selalu mengenang serangan Jepang atas Pearl Harbor setiap tanggal 8 Desember yang menandai terlibatnya Amerika dalam perang dunia kedua. Kealfaan kita juga termasuk dalam membangun monument peringatan dan mengumpulkan tulisan buku-buku tentang sejarah daerah. Hal itu akan sangat membantu generasi muda Kalbar guna mengetahui sejarah daerah ini hingga bisa diwariskan kepada generasi berikutnya. Sehingga kita yang hidup pada masa sekarang atau berikut bisa mengetahui, belajar dan tidak melupakan bagian dari sejarah mereka sendiri. Seperti yang disampaikan Presiden pertama Indonesia Bung Karno, jangan melupakan sejarah. Karena bangsa yang besar adalah bangsa yang tahu sejarahnya dan menghargai pahlawannya.**

Presiden SBY Tolak Boediono Nonaktif Sambungan dari halaman 1

nonaktif bagi presiden maupun Wapres. Sedangkan dalam UU No 39/2008 tentang Kementrian Negara, seorang menteri hanya bisa diberhentikan sementara atau nonaktif jika berstatus terdakwa dengan ancaman hukuman pidana penjara 5 tahun atau lebih. Presiden mengatakan, Menkeu Sri Mulyani Indrawati tidak perlu nonaktif karena tidak sedang menjadi terdakwa. Menkeu saat ini diperiksa dalam konteks Pansus Bank Century. “Berbeda konteksnya,” katanya. SBY mengatakan, semua pihak sepakat agar kegiatan pemerintahan tidak tergangu. Ia juga berharap Wapres dan

Menkeu tetap bisa menjalankan tugasnya dengan baik. “Agar pemerintahan tidak terganggu. Agar pasar tidak terguncang, yang akhirnya mengakibatkan (gangguan) keberlanjutan pembangunan perekonomian kita, yang akhitnya yang menerima dampaknya tiada lain adalah rakyat kita.” SBY mengatakan, dirinya sudah berkomunikasi dengan Wapres dan Menkeu. Keduanya telah menyatakan sanggup bekerja ekstra. SBY mengingatkan, Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) Kedua sedang melaksanakan program seratus hari. “Setiap gangguan dalam program seratus hari, tentu akan berpengaruh dalam meningkatkan kesejahtreaan rakyat,” kata SBY. Presiden juga meminta

Pansus Bank Century DPR bisa menjalankan tugas dengan baik, menjelaskan duduk perkara secara obyektif, serta terbuka dan diikuti secara rasional oleh rakyat. Presiden mengatakan, keputusannya untuk tidak menonaktifkan Wapres dan Menkeu adalah demi kepastian hukum dan tegaknya konstitusi, serta kerangka kehidupan bernegara. “Kita tidak ingin memberi preseden yang tidak baik dalam menjalankan kehidupan bernegara dan pemerintahan,” kata SBY. “Saya mengajak semua pihak bekerja secara proporsional dan akuntabel, karena semua yang kita lakukan kita pertanggungjawabkan kepada rakyat Indonesia, konstitusi, dan sejarah,” tegas SBY.(sof)

Dua Petugas Haji Meninggal Sambungan dari halaman 1

Andreas SpOK yang mejanya tak jauh dari tempat mereka bermain voli. Dr Raymond sempat memberikan pernapasan buatan, namun nyawa pria kelahiran Sampang, 27 Juli 1974, itu tak tertolong. Jenazahnya kemudian dibawa ke RS Syisyah untuk dimintakan surat kematian dan dirawat sebelum dikebumikan. Menurut keterangan dr Raymond yang juga penghubung kesehatan PPIH Makkah, Abdurrofik mengalami serangan jantung. ’’Penyakit paru-paru kronis yang diidapnya memperparah serangan jantungnya,’’ ujar Raymond seperti dikutip situs DepartemenAgama (Depag) kemarin. Menurut rencana, jenazah Abdurrofik akan dikebumikan hari ini di pemakaman setempat. Dia meninggalkan seorang istri yang tinggal di kampung halamannya di Madura dan seorang anak berusia dua tahun yang tinggal bersama kedua orang tuanya di Makkah. Sementara itu, hingga kemarin (18/12), total jamaah yang meninggal dunia 275 orang. Sistem Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) Depag melaporkan, nama-nama jamaah terbaru yang meninggal adalah Serbayani Saleh, 58, asal Langsa; Djemiran

Mangunprawiro, 69, asal Sleman; Ahmad Bahri, 69, asal Surabaya; Djabare Sake, 78, asal Kolaka; dan Aswar Bahrawi, 52, asal Pamekasan. Selanjutnya, Sa’nah Amson, 66, asal Majalengka; Tudi Maksudi, 64, asal Indramayu; Marahabil Siregar, 72, asal Padang Sidempuan; Jalaliah Tomen, 46, asal Pontianak; Makripah Dasuki, 69, asal Kendal; Kuswinarsi Sunarno, 71, asal Solo; Harsini Wiryoatmojo, 79, asal Jatim; Putut Sujarwadi, 57, asal Sidoarjo; Yoso Miharjo, 76, asal Semarang; dan Amran Abdullah, 67, asal Medan. Seluruh jamaah akan dimakamkan di Pemakaman Syaraya, Makkah; Pemakaman Baqi, Madinah; dan Pemakaman Siti Hawa, Jeddah. Sementara itu, pemulangan jamaah berangsur-angsur lancar jika dibandingkan dengan saat kepulangan jamaah pada awal. Itu terkait longgarnya lalu lintas penerbangan haji di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah. Apalagi, sebagian jamaah Indonesia dipulangkan melalui Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA), Madinah. ’’Kalau biasanya jamaah menunggu empat atau lima jam untuk terbang, bahkan sejumlah penerbangan sempat mengalami

delay atau penundaan, kita berharap agar kejadian itu dapat ditekan dan akan lebih lancar. Sebab, memasuki pemulangan jamaah gelombang kedua, kepadatan penerbangan di King Abdul Aziz mulai berkurang,’’ kata Kadaker Jeddah Subhan Cholid kemarin. Pemulangan jamaah haji gelombang pertama secara resmi selesai Rabu malam, dilanjutkan gelombang kedua Kamis (17/12). Jamaah haji Indonesia diterbangkan dari dua bandara, yaitu King Abdul Aziz (KAA) dan AMAA. Dengan demikian, secara teknis, kepadatan Bandara KAA mulai berkurang. Maskapai penerbangan Saudia akan mengangkut jamaah dari Bandara AMAA tujuan Medan, Batam, Surabaya, dan Jakarta. Garuda menerbangkan jamaah tujuan Medan, Ujungpandang, Solo, Banjarmasin, Jakarta, Surabaya, Palembang, Balikpapan, Padang, dan Banda Aceh. Untuk penerbangan tujuan Banda Aceh, Garuda selesai menerbangkan 11 kloter pada 15 Desember lalu. Sedangkan penerbangan pemulangan jamah ke Medan melalui Bandara KAA sebanyak 13 kloter di antara 18 kloter selesai Kamis 17 Desember lalu. Sisanya diterbangkan melalui Madinah hingga 24 Desember. (hq/agm)

Pastikan Jasad Kelly Tanpa Hasil DNA Sambungan dari halaman 1

gambar CD, video yang ada. Karena itu (data) menjadi kualitatif,” katanya. Kapolri mengucapkan selamat pada tim yang berhasil melakukan operasi. Penangkapan Kelly Kwalik penting untuk stabilitas keamanan di Papua. Kelly yang menjadi buron selama lebih 10 tahun diduga sebagai dalang sejumlah kasus penembakan misterius yang terjadi di kawasan Papua. “Keberadaan Kelly Kwalik di wilayah tengah, artinya (penangkapan) ini sangat penting,” katanya. Penyergapan bernama sandi Operasi Kencana Lestari yang berlangsung intensif sejak Oktober 2009. Penyergapan dilakukan tim khusus di bawah koordinasi Deputi Operasi Kapolri yang terdiri dari Brimob Polri, Detasemen Khusus 88Antiteror, Badan Intelijen Keamanan Polri, dan jajaran

Polda Papua. Tim itu dibentuk setelah penembakan misterius terjadi berturut-turut pada JuliNovember 2009. Meski sulit melakukan uji DNA, polisi yakin 100 persen jenazah itu adalah Kelly Kwalik. Kini, jenazah Kelly Kwalik telah diterbangkan ke Timika melalui Bandara Sentani. Jenazah akan dikembalikan ke pihak keluarga. Terkait ancaman balas dendam dari pendukung Kelly, Kapolri yakin itu tak akan terjadi. “Insya Allah masyarakat tidak melakukan balas dendam dan ada tindakan hukum yang diambil. Harus dipahami oleh semua pihak. Kita melakukan operasi karena adanya tindakan kekerasan di sana,” kata mantan Kabareskrim itu. Secara terpisah, LSM Perhimpunan Bantuan Hukum dan Hak Asasi Manusia Indonesia (PBHI) mendesak polisi transparan menjelaskan kronologi penembakan pada masyarakat

Papua. “Jika tidak, itu justru akan menciptakan ketegangan baru bagi masyarakat,” kata Ketua Badan Pengurus PBHI Syamsuddin Rajab. PBHI selama ini dikenal getol mendampingi masyarakat Papua. Terutama advokasi masalah kekerasan dan aneka permasalahan tambang di bumi Cendrawasih itu. Menurut Syamsuddin, penembakan yang berujung kematian Kelly bisa dikatagorikan pelanggaran hak asasi manusia. “Pembuktian Kelly sebagai penjahat atau criminal juga belum dilaksanakan di pengadilan,” katanya. Seharusnya, Kelly ditangkap hidup. Dari pengakuan Kelly bisa diungkap permasalahan yang sebenarnya terjadi di Papua. “Kami menilai polisi terlalu tergesa-gesa melakukan eksekusi atau penembakan itu. Justru kalau hidup akan sangat berguna bagi penegakan hukum,” katanya.(rdl)


Pontianak Post

cmyk

8

Sabtu 19 Desember 2009

Pigura

Diprotes Majikan Malaysia

+

BANYAKNYA kasus kekerasan terhadap tenaga kerja Indonesia (TKI) di Malaysia membuat Da’i Bachtiar, duta besar (Dubes) RI untuk negeri jiran itu, bersikap keras. Berbagai cara dia laku­ kan untuk melindungi para TKI yang mencari nafkah di negeri terse­ but. Mulai pembelaan hingga membuka posko pengaduan selama 24 jam nonstop di kantor kedutaan. Tapi, gara-gara pem­ Da’i Bachtiar belaan itu, Da’i menya­ takan pernah diprotes para majikan. Mereka me­ ngeluhkan banyaknya TKI yang tidak memiliki kemampuan dan malas bekerja, sehingga majikan tak mau membayar mahal. “Saya sampaikan kepada mereka, dengan kualitas yang sama, TKI yang dikirim ke Hongkong dan Taiwan mendapatkan gaji lebih besar. Di Hongkong mencapai 1.000 ringgit dan Taiwan 800 ringgit. Ini di Malaysia yang baru 600 ringgit saja protes,” ujarnya di Jakarta. Jenderal kelahiran Indramayu, 25 April 1951, tersebut mengungkapkan, jumlah TKI yang mendapat perlakuan tidak menyenangkan di Malaysia tidak ter­ lalu banyak jika dibanding seluruh TKI yang bekerja di sana. Sebab, ada juga TKI yang mendapatkan bayaran hingga 1.000 ringgit. “Saya sangat bersyukur kalau ada yang dibayar begitu. Tapi, banyak yang dibayar lebih rendah,” keluhnya.(ded/jpnn/nw)

KPK

Bikin Komunitas Antikorupsi

+

KPK berupaya mengembangkan strategi baru agar agenda pemberantasan korupsi membuah­ kan hasil maksimal. Salah satu yang tengah dimatangkan KPK ada­ lah mengembangkan komunitas antikorupsi di berbagai daerah. Wakil Ketua KPK Chandra M Hamzah mengungkapkan, komu­ nitas itu diperlukan agar kampanye pemberan­ tasan korupsi membuah­ kan hasil optimal. “Kami Chandra M Hamzah tak mungkin bekerja sendirian,” jelasnya. Dia yakin korupsi akan terki­ kis habis apabila ada gerakan sosial yang efektif. “Mustahil (memberantas korupsi) kalau tak ada gerakan antikorupsi di masyarakat,” ujarnya. Komunitas itu, dikatakan dia, bisa dibentuk di pesantren-pesantren atau di beberapa tempat lain. Komunitas itu nanti dibina agar melawan korupsi di daerah masing-masing. “Mereka bisa berpikir apa pun caranya, agar korupsi di daerah tak terus berlangsung,” ucap pimpinan KPK termuda itu. Di samping itu, gerakan civil society harus tetap diperkuat. Gerakan antikorupsi akhir-akhir ini memang menguat. Contoh paling mencolok adalah gerakan sosial di dunia maya yang berhasil menghimpun satu juta facebooker yang mendukung penolakan penahanan Chandra-Bibit, beberapa waktu lalu. Gerakan itu dipelopori Usman Yasin. Ada lagi Gerakan Indonesia Bersih yang dipelopori beberapa tokoh antikorupsi. Gerakan sosial itu juga berhasil meraup banyak simpati publik. Unjuk rasa damai yang beberapa kali berlangsung di Bundaran Hotel Indonesia (HI) juga efektif mengampanyekan antikorupsi. Untuk mengampanyekan antikorupsi, KPK selama ini sudah merintis banyak hal. Misalnya, pendidikan antikorupsi yang mulai diajarkan di sekolah-sekolah percontohan. KPK juga mendesak agar modul pendidikan antikorupsi bisa masuk kurikulum. Kampanye KPK juga merambah anak muda, di antaranya menggan­ deng kelompok band Slank. KPK berpikir bahwa sebanyak-banyaknya memenjarakan koruptor dan seaktif-aktifnya menyuarakan pencegahan korupsi, tanpa dukungan kultural, pemberantasan korupsi sulit terwujud.(git/oki)

Kriminal anak

Hanya ke Rehabilitasi ANAK-anak yang melakukan tindak kriminal kini tak harus masuk ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Anak. Lima departemen dan Polri me­ nyepakati pelaku kriminal anak-anak harus masuk ke pusat rehabilitasi atau panti milik pemerintah. Nota kesepahaman sudah diteken Polri, Depkum HAM, Depsos, Depkes, Depdiknas, dan Depag. Namun, kesepakatan tersebut dikecualikan untuk anak yang melakukan kejahatan berat seperti pem­ bunuhan dan atau pembunuhan berencana. Mereka akan tetap dimasukan ke lapas anak. Yang dimaksud anak di sini adalah mereka yang belum berusia18 ta­ hun. Dirjen Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial Depsos MakmurSanusimengatakan,pascapendandatanganan notakesepahamanitu,anak-anakyangduluberhadapan dengan hukum akan diputuskan pengadilan untuk masuk ke pusat rehabilitasi. “Ini akan menjadi acuan bagi pengadilan untuk memutuskan perkara yang dilakukan anak-anak,” katanya di Jakarta kemarin. Kebijakan itu, kata Makmur, tinggal pelaksanaan saja. Sebab, Depsos sudah memiliki panti-panti rehabilitasi. Hanya, sebelum kesepakatan itu dibuat, panti rehabilitasi milik Depsos diisi oleh anak-anak nakal. Bukan anak-anak yang berkasus hukum. Kata Makmur, tiap provinsi memiliki pusat rehabilitasi. Depsos sendiri memiliki pusat rehabilitasi di Jakarta, Makassar, Magelang, dan Nusa Tenggara Barat (NTB). Depsos bahkan sudah menyerahkan pusat rehabilitasi untuk dikelola pemda sebanyak 25 tem­ pat. Satu panti, kata Makmur, mampu menampung 150 hingga 200 anak. “Masing-masing tempat tidak sama. Di Makassar bisa 200 anak. Begitu juga di Bambu Apus Jakarta,” katanya.(aga) cmyk

SEA Games XXV Laos Berakhir

Indonesia Siap Songsong 2011 VIENTIANE - SEA Games XXV Laos kemarin resmi ditutup di Main Stadium National Sports Complex. Even bergengsi Asia Tenggara itu akan digelar dua tahun ke depan di In­ donesia pada 2011. Kubu Indo­ nesia sudah me­nyiapkan empat kota untuk menjadi tuan rumah, yakni Ja­ karta, Bandung, Semarang, dan Palembang. Rencana di empat kota ini memang terasa merepo­ tkan, terutama bagi kontingen dan wartawan luar negeri yang akan melakukan peliputan. Mereka tentu harus mengirimkan banyak wartawan ke Indonesia. Namun Ketua Umum KON/ KOI Rita Subowo mengatakan tidak ada yang protes dalam rapat badan olahraga Asia Teng­ gara. “Memang kami dengar di luar ada yang mempertanyakan mengapa empat kota? namun dalam forum rapat tidak ada yang protes. Kalau pun ada, saya juga sudah punya alasannya,” kata Rita kemarin (18/12). Menurut dia, kesiapan Indone­ sia menjadi tuan rumah kali ini bu­ kan karena permintaan Indonesia, melainkan karena menggantikan Singapura yang tidak siap.”Meski begitu kami akan membantu transportasi mereka di SEA Ga­ mes nanti,” ungkapnya. Jika Indonesia nanti benarbenar akan melaksanakannya di empat kota, maka tergolong baru dalam sejarah penyeleng­ garaan SEA Games di empat kota. Sebab, selama ini SEA Games selalu digelar di satu kota. Ini untuk memudahkan konsolidasi setiap kontingen terhadap cabang olahraganya yang akan bertanding. Menurut Rita, selama ini pihaknya sudah merancang cabang-cabang yang akan ditan­ dingkan di empat kota tersebut. Secara kesuluruan ada 37 cabang olahraga yang akan dipertanding­ kan. Ini juga merupakan pening­ katan cabang olahraga dibanding di Laos yang hanya berjumlah 25 cabang olahraga.

rang yang cuma peringkat 22. Menurut dia, atlet-atlet ber­ prestasi tidak datang dari langit, namun merupakan hasil pem­ binaan dan persiapan yang ma­ tang. Untuk menghadapi SEA Games 2011, praktis Indonesia hanya punya waktu 1,5 tahun saja. Karena itu dibutuhkan kon­ sep pembinaan yang tepat untuk menyongsong persiapan ini. Andi juga mengumumkan bonus untuk para atlet Indonesia yang meraih emas SEA Games XXV. Untuk atlet yang meraih medali emas akan mendapat bonus dari pemerintah Rp200 juta, perak Rp50 juta, dan perunggu Rp20 juta. Sedangkan pelatih yang atletnya mendapat medali emas akan men­ dapat bonus Rp50 juta, perak Rp25 juta dan perunggu Rp15 juta. ”Jika ada warga Indonesia yang akan memberikan bonus tamba­ han kepada atlet, pemarintah akan sangat menghargainya,” jelas menteri asal Sulawesi tersebut. Bonus-bonus tersebut akan dibagikan besok (20 Desember) sepulang atlet dari Laos. ”Kami bagikan langsung agar atlet yang pulang ke daerahnya bisa mem­ bawa oleh-oleh untuk keluargan­ ya, dan yang merayakan Natal bisa merayakannya bersama keluarga,” tuturnya. (ko)

+

Daftar Bonus SEA Games SUGENG DEAS/JP

HADIRI PENUTUPAN: Menpora Andi Mallarangeng didampingi Ketua Komite Olahraga Indonesia Rita Subowo dan Gubernur Sumatera Utara Alex Nurdin saat turun dari panggung penutupan SEA Games XXV Laos di Main Stadium National Sports Complex, tadi malam (18/12).

Bagikan Bonus Besok Kontingen Indonesia kemarin (18/12) berbunga-bunga. Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Andi Mallarangeng dan Ketua Umum KON/KOI Rita Subowo saat menuju posko Indonesia bisa tersenyum lepas. Bahkan kepada wartawan keduanya mengaku bisa lega sekarang setelah Merah Putih tidak terkejar lagi oleh Malaysia, dan Filipina. ”Posisi kita sudah pasti tiga be­ sar dengan 43 emas, 53 perak dan 74 perunggu. Ini tentu melegakan. Sebab Bapak Presiden (Susilo Bambang Yudhono, Red) selalu berpesan agar Indonesia mening­ katkan peringkat di SEA Games

Laos. Dan, kita bersyukur karena kita bisa naik ke posisi ketiga dari posisi keempat dalam SEA Gam­ se 2007,” kata Andi yang kemarin berjaket merah putih. Meski secara peringkat Indo­ nesia mampu memenuhi target, namun Andi memberikan catatan kepada KONI dan PB (pengurus besar) tidak bisa berleha-leha. Sebab, medali emas Indonesia beda tipis dengan Malaysia dan Filipina. (Lihat klasemen medali). ”Sebelum ke SEA Games Laos, PB-PB memprediksi atletnya bisa meraih 60 — 62 emas, namun KONI punya prediksi bahwa Indonesia hanya bisa meraih 40 — 58 emas. Perkiraan KONI

sudah betul, prediksi mereka betul di level bawah,” ujarnya. Kondisi ini tidak bisa diabaikan. ”Banyak pekerjaan rumah sepu­ lang dari SEA Games ini. Caborcabor yang yang tidak mendapat emas harus introspeksi diri dan melakukan evaluasi. Pengurus yang tidak aktif harus tahu diri. Sebab ke depan banyak tugas yang harus dikerjakan,” ungkapnya. Pada 2011 Indonesia sebagai tuan rumah, dan sasaran utama Indonesia adalah menjadi juara umum. Sebagai negara besar sepantasnya Indonesia sebagai juara umum di Asia Tenggara, dan sepantas-pantasnya masuk 10 besar Asian Games. Bukan seperti seka­

Atlet: Medali Emas: Medali Perak: Medali Perunggu:

Rp 200 juta Rp 50 juta Rp 20 juta

Pelatih: Medali Emas: Medali Perak: Medali Perunggu:

Rp 50 juta Rp 25 juta Rp 15 juta

Daftar Cabor di Empat Kota DKI Jakarta: Sepak bola, bulu tangkis,tenis, futsal, basket, judo, kempo, balap sepeda, dan tenis meja. Palembang: Sepak bola, senam, panjat tebing, wushu, atletik, renang, gulat, angkat besi, angkat berat, dan binaraga. Bandung: Taekwondo, karate, renang, balap sepeda, bisbol, sofbol, voli indoor, bowling, berkuda, catur, cano, rowing, dan perahu tradisional. Semarang: Sepak takraw, menembak, sepatu roda,, bilyar & snooker, tinju, dan ski air.

Januari, Pengiriman TKI ke Malaysia Dibuka JAKARTA — Upaya peme­ rintah untuk merealisasikan nota kesepahaman Tenaga Kerja In­ donesia (TKI) dengan Malaysia tinggal selangkah lagi. Departemen Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Depnakertrans) menargetkan awal Januari 2010 nota itu sudah diteken pihak Indonesia dan Malaysia. “Urusan dengan Malaysia sudah

sampai ke persetujuan. Semoga awal Januari sudah disepakati. Mulai dari paspor, perlindungan, hari libur satu hari, dan biaya pemberangkatan ke Malaysia,” kata Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menaker­ trans) Muhaimin Iskandar di Jakarta, kemarin. Menurut Muhaimin Iskan­ dar, setelah nota dengan Malaysia itu rampung, pemerintah bakal mem­

buka kembali pintu bagi TKI yang ingin bekerja ke Malaysia. Sayang, kataMuhaimin,saatinimasihbanyak pengiriman TKI ilegal ke Malaysia. Itu biasanya dilakukan para pengerah Jasa TKI nakal. “Masih ditemukan beberapa yang melanggar. Akan kita tindak. Dep­ nakertrans selama ini bersikap tegas kepada siapa pun yang mengirimkan

TKI tanpa proses dan prosedur sesuai undang-undang yang kita miliki,” te­ gas Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) tersebut. Kata Muhaimin, TKI di Malay­ sia mengalami banyak persoalan. Karena itu, 26 Juli lalu pemerintah mengeluarkan moratorium atau penghentian sementara pengiri­ man TKI ke negeri jiran tersebut.

Pengiriman baru dibuka apabila sudah ada nota kesepahaman baru dengan pemerintah Malaysia. Nota tersebut meliputi beberapa isu pokok. Yakni, paspor dipegang TKI, biaya penempatan, dan pembentukan joint task force (satuan tugas). Setiap ada masalah baru yang dihadapi, akan menjadi bagian dari penyempurnaan nota kesepahaman.(aga)

1 Muharram 1431 H, 208 Tahun Khaul Sang Pendiri Pontianak

+

Bangun Spirit Sultan Abdurrahman di Pemerintahan Istana Kadriah Kesultanan Pontianak masih tampak kokoh bangunannya. Bangunan yang berdiri di Muara tanjung Sungai Kapuas dan Sungai Landak ini merupakan kebanggaan sejarah masyarakat Pontianak. Jumat kemarin (18/12) bertepatan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1431 H, istana disesaki seluruh kerabat Istana dan masyarakat sekitar. SUTAMI Pontianak

TANGGAL 1 Muharram tak hanya menjadi peringatan Tahun Baru Islam bagi umat Islam di Pontianak. Ada momentum ber­ sejarah lain bagi seluruh keluarga besar Istana Kadriah Kesultanan Pontianak. Bahkan masyarakat di kota yang berdiri sejak 1771 ini. Karena 1 Muharram berte­ patan dengan tanggal wafatnya Sultan Syarif Abdurrahman Al-qadrie, sang pendiri Kesul­ tanan Pontianak. Sultan yang pengangkatannya dihadiri oleh seluruh raja dari wilayah Bor­

MUJADI/PONTIANAK POST

KHAUL: Khaul di Istana Kadriah Kesultanan Pontianak kemarin (18/12), dihadiri Dirjen Bantuan dan Jaminan Sosial. Usai acara pokok dilanjutkan penyerahan bingkisan.

neo Barat pada 8 Sya’ban 1192 ini meninggal pada tahun 1223 H, tepat 1 Muharram. Terhitung 208 tahun yang lalu sang pendiri Kesultanan Pontianak mangkat di Bumi Khatulistiwa. Syarif SelamatYusufAl-Qadrie, ketua penyelenggara peringatan 1 Muharram Istana Kadriah menga­ takan bahwa khaul seperti ini telah digelar sejak 1968. Peringatan 1 Muharram tidak hanya milik keluarga besar Istana, tetapi ke­ lompok majelis taklim, kelompok zikir shalawat, serta masyarakat

Pontianak. Mereka turut larut dalam rangkaian kegiatan. Ritual tahunan istana yang bertepatan dengan Tahun Baru Islam merupa­ kan khaul, istilah peringatan bagi wafatnya Sultan Syarif Abdurah­ man Al-Qadrie. Karena 1 Muharram jatuh pada Jumat, maka beberapa rangkaian kegiatan pekan Muharram yang menjadi langganan setiap tahun­ nya tidak dilaksanakan. ”Bila Pekan Muharram dilaksanakan, acara ritual khataman Al-Qur’an, khitanan massal, tadarusan, dan

ziarah ke makam Sultan yang diperingati wafatnya,” kata ke­ rabat Istana yang akrab disapa Om Simon ini. Nuansa melayu sangat kental terasa di Istana Kadriah Kesulta­ nan Pontianak pada 1 Muharram 1431 H ini. Seluruh keluarga besar Istana berpakaian khas Melayu. Kerabat istana dari pihak laki-laki dengan teluk belanga disertai kopiah hitam di kepala, menjadi identitas tersendiri. Di­ tambah dengan iringan lantunan alat musik sanenan, semakin menambah kekayaan khasanah acara tersebut. Om Simon mengatakan bahwa pihak istana selalu mengundang pejabat untuk hadir. Namun dikarenakan aktivitas pejabat yang padat, mereka terkadang tidak hadir. ”Meski peringatan 1 Muharram tahun ini tidak dihadiri oleh pimpinan kepala daerah, tetapi ada pejabat pusat yang datang, yakni Toto Utomo Budi Santoso salah satu Dirjen (di) Depsos,” katanya. Di Puncak acara, ratusan tamu yang hadir membaca tahlil bersama. Kemudian dilanjutkan makan ala saprahan. Saprahan merupakan tradisi peninggalan leluhur bagi masyarakat Me­

layu. Hidangan disuguhkan dan disantap dengan berkelompok. Anggota kelompok dalam setiap saprah berjumlah enam orang. Menjadi tontonan budaya yang jarang terlihat. ”Mudah-mudahan Departemen Sosial menjadi mediator permasa­ lahan ini. Karena masalah cagar budaya tidak langsung di bawah tanggung jawab Depsos. Namun akan tetap dijembatani ke pemerin­ tah pusat. Spirit Sultan pertama dalam membangun Kota Pon­ tianak mesti ditonjolkan. Karena Depsos juga pernah membangun cagar budaya Istana Pagaruyung di Sumatera Barat,” kata Dirjen Kesejahteraan dan Jaminan So­ sial Depsos RI, Toto Utomo Budi Santoso yang diwawancarai Pontianak Post saat menghadiri acara peringatan 1 Muharram di Istana Kadriah, ketika ditanya perhatian Depsos terhadap pelestarian cagar budaya. Asisten II Sekretariat Daerah Pemerintah Kota Pontianak Raza­ ni mengatakan bahwa Peringatan 1 Muharam di Istana Kadriah merupakan khasanah budaya. Pemkot sangat memberikan apresiasi, sehingga perlu terus dilestarikan. ”Ini bisa dijadikan wisata sejarah,” katanya.(*)


LFP

9

Pontianak Post l Sabtu 19 Desember 2009

Estudiantes v Barcelona

LAWAN KUTUKAN

Enzo Perez, Estudiantes

Zlatan Ibrahimovic, Barcelona ABU DHABI - Barcelona pernah menikmati sejumlah gelar di berbagai ajang. Namun, ada satu trofi prestisius yang hingga kini belum mampir ke Nou Camp (markas Barcelona) Yakni, gelar di pentas Piala DuniaAntarklub. Di ajang ini, Barcelona sebetulnya punya kesempatan untuk menjadi jawara. Yang pertama pada 1992 silam, saat even masih bernama Piala Toyota. Sayangnya, mereka harus kalah 1-2 dari Sao Paulo. Kesempatan kedua datang pada 2006 lalu. Barcelona yang masih diperkuat

Rileks karena Bukan Favorit

SELAIN Juan Sebastian Veron dan Mauro Boselli, ada sosok lain yang punya pengaruh besar bagi permainan Estudiantes. Dia adalah Rodrigo Braga. Kolaborasinya di lini tengah bersama Veron telah membuahkan trofi Libertadores. Brana juga menjadi penentu kemenangan bagi Estudiantes saat menjuarai Liga Apertura pada 2006. Nah, apa ambisi Brana menghadapi partai puncak Piala Dunia Antarklub 2009 ? Bagaimana pula peluangnya menembus skuad Argentina di Piala Dunia 2010 nanti. Berikut petikan wawancaranya. Bagaimana peluang Estudiantes di Piala Dunia Antarklub 2009? Kami punya peluang, Barcelona juga punya peluang. Kita lihat saja bagaimana pertandingan berjalan. Selama pertadingan belum berakhir, kita belum bisa mengatakan tim mana yang menang. Pendukung Barcelona lebih banyak. Penonton di sini (Abu Dhabi) juga lebih memfavoritkan mereka. Apakah Anda merasa tertekan ?

Juan Sebastian Veron

Kami telah terbiasa bermain di bawah tekanan penonton. Itu seharusnya bukan lagi menjadi hambatan. Yang lebih penting tetap fokus pada pertandingan, bukan hal lain. Kalau lawan lebih favorit, justru itu bisa memberikan tekanan kepada mereka dan kami bisa rileks.. Apa pendapat Anda tentang permainan Barcelona? Hebat. Mereka bermain dengan cara yang mengagumkan. Tapi, selalu ada

titik lemah dalam setiap tim. Kalau kami mengikuti pola bermain mereka, maka akan sulit untuk mengatasi mereka. Estudiantes harus tetap dengan gaya Estudiantes. Kami banyak menyaksikan pertandingan yang dilaksanakan Barcelona melalui rekaman. Banyak hal yang kami pelajari. Saya yakin akan ada laga menarik saat kami bertemu dengan mereka. Soal Piala Dunia 2010, bagaimana peluang Argentina dan juga peluang Anda masuk skuad? Sangat menyenangkan bila bisa membela timnas. Tapi, banyak pemain hebat di Argentina. Semuanya tergantung Maradona.Argentina selalu punya tradisi hebat selama ikut Piala Dunia. Argentina berada satu grup dengan Korea Selatan di Piala Dunia 2010. Setelah bermain melawan Pohang (Steelers), bagaimana penilaian Anda soal pemain Korea? Mereka bermain penuh semangat dan tidak menyerah dalam kondisi apapun. Tidak mudah menaklukkan mereka. (ham/bas)

pemain terbaik saat itu, Ronaldinho bertemu Internacional di final. Namun, Barca kembali harus pulang dengan tangan hampa setelah kalah 0-1. Nah, apakah kutukan gelar itu masih berlanjut tahun ini - Ekspektasi Barcelonistas (pendukung Barca) agar timnya bisa naik podium juara memang sangat tinggi. Sebab, Carles Puyol dkk sedang dalam puncak permainannya. Namun, ekspektasi itu bisa meleset. Sebab, di final yang berlangsung di Zayed Sports City Stadium dini hari nanti (tayangan langsung TV One pukul 02.30 WIB), mereka harus menghadapi Estudiantes. Jawara Libertadores itu punya potensi untuk menggagalkan mimpi Josep Guardiola dan pasukannya untuk menutup perjalanan 2009 dengan raihan gelar. “Tahun yang luar biasa akan kami

lewati. Sebelumnya kami harus menyelesaikan satu tugas lagi, yakni menjuarai ajang ini. Kami sudah tiba pada laga paling penting di akhir tahun ini,” papar Lionel Messi, striker Barca dalam sesi jumpa pers Zayed Sport City Stadium, kemarin. Pengamat dan bursa taruhan memang lebih mengunggulkan Blaugrana (julukan Barcelona). Namun, Guardiola mengingatkan agar pasukannya tidak merasa superior.. “Merasa hebat adalah kesalahan terbesar dari sebuah tim,” ujar Guardiola. Saat menghadapi Estudiantes nanti, Barca tidak bisa memainkanAndres Iniesta. Gelandang lainnya Seydou Keita juga belum 100 persen fit. “Bukan masalah bagi kami jika Iniesta tidak main, masih ada pemain lain yang siap menggantikan posisinya,” kata pelatih berusia 38 tahun itu. Dengan menggunakan tiga peny-

erang di depan, Guardiola masih bisa memainkan Messi, Zlatan Ibrahimovic, dan Pedro Rodriguez. “Thierry Henri tidak berada dalam kondisi terbaik. Jika memungkinkan kami akan memainkan dia. Kita lihat nanti,” ucap Guardiola. Di kubu Estudiantes, beredar kabar kalau tim besutan Alejandro Sabella itu akan memainkan tiga bek tengah dan dua bek sayap untuk meredam daya serang Barca. Estudiantes juga punya basis dukungan. Setidaknya sekitar tiga ribu suporter El Leon (julukan Estudiantes) akan memberikan dukungan langsung di stadion. “Pengalaman saat bermain di Piala Dunia Antarklub sebelumnya memberikan banyak bantuan kepada saya pada even kali ini,” ucap Boselli, striker Estudiantes yang pada 2007 lalu tampil membela Boca Juniors di ajang Piala Dunia Antarklub. (ham/bas)

Pohang Steelers v Atlante

Jadi Ajang Pelampiasan ABU DHABI - Pohang Steelers begitu kecewa atas kekalahan di semifinal lawan wakil Amerika Latin (CONMEBOL) Estudiantes. Klub asal Korea Selatan itu menilai, kemenangan Estudiantes berbau kontroversi. ”Ya, saat melawan Estudiantes, mereka haruskehilangan Shin Hwa-Yong (Kiper), Hwang Jae-won, dan Kim Jae-Yong. Ketiganya diganjar kartu merah oleh Roberto Rosetti, wasit yang memimpin laga tersebut. Kekecewaan akibat kekalahan berbau kontroversi itu, masih terasa jelang laga perebutan tempat ketiga lawan Atlante FC malam nanti. Karena itu, para pengawa Pohang bertekad untuk menjadikan laga di Zayed Sports City itu sebagai ajang pelampiasan. ”Mereka pemain penting dalam tim kami. Tentu saja sangat berpengaruh jika kehilangan begitu banyak pemain. Namun, the show must go on. Kami sudah siap dengan tantangan berikutnya, apapun yang terjadi nanti,” kata Sergio Farias, pelatih Pohang. Meski banyak pilar yang harus absen, Farias yakin anak asuhnya bisa tampil bagus seperti lawan Estudiantes. Mereka juga tidak ingin pulang dengan kepala tertunduk. Selain itu, ada misi lain yang diemban Pohang, yakni membawa Denilson sebagai top scorer pada Piala Dunia Antarklub 2009. Saat ini, striker asal Brazil itu masih memimpin dalam daftar pencetak gol terbanyak sementara

Kim Taesu, Pohang Steelers FC

dengan tiga gol. ”Saya selalu menginginkannya. Apalagi saya bermain di UEA, saya punya banyak kenangan di sini. Saya juga ingin meninggalkan kesan yang bagus ketika bermain di Piala Dunia Antarklub. Pencetak gol terbanyak mungkin bisa membuat klub kami ikut bangga,” kata Denilson. Saat ini, pesaing terdekatnya adalah Leandro Benitez, gelandang Estudiantes. Selain itu ada Jason Hyne dari Auckland City, tapi Auckland sudah tidak bertanding lagi. Dengan begitu, hanya Benitez yang menjadi pesaingnya utamanya dengan koleksi dua gol. Namun, Pohang dan Denilson boleh punya ambisi. Tapi,Atlante juga tak mau

AFP PHOTO/AHMAD AL-RUBAYE

pulang dengan tangan hampa.. Atlante telah menunjukkan kalau mereka adalah tim yang berbahaya. Buktinya, sempat unggul atas Barcelona sebelum akhirnya kalah 1-3. ”Kami sudah lupakan kekalahan dari Barcelona. Mereka lebih baik dari kami. Kali ini, kami akan hadapi tim asal Korea Selatan, mereka selalu bekerja keras, kami harus berhati-hati,” papar Santiago Solari, gelandang Atlante. Keuntungan bagi Atlante, mereka sama sekali tidak kekurangan pemain, karena semuanya berada dalam kondisi fit dan tidak ada yang terkena hukuman. Berbeda dengan Pohang yang harus kehilangan tiga pemain penting. (ham/bas)


Total football

10 Liverpool 1 : 0 Stoke 0:1 Tottenham 1/4 : 0 Man United 1 : 0 Sunderland 0 : 1 Hull City 0 : 1 3/4

Klasemen Sementara 1. Chelsea 17 13 2. Man United 17 12 3. Arsenal 16 10 4. Aston Villa 17 9 5. Tottenham 17 9 6. Liverpool 17 8 7. Birmingham 17 8 8. Man City 16 6 9. Fulham 16 6 10. Sunderland 17 6 11. Stoke City 16 5 12. Blackburn 17 5 13. Burnley 17 5 14. Wigan 17 5 15. Everton 16 4 16. Hull City 17 4 17. Bolton 16 4 18. Wolverhampton 17 4 19. West Ham 17 3 20. Portsmouth 17 3

1 1 2 5 3 3 3 8 5 3 6 4 4 3 5 5 4 4 5 2

3 4 4 3 5 6 6 2 5 8 5 8 8 9 7 8 8 9 9 12

Sabtu 19 Desember 2009

Gunners Mencari Konsistensi

Bursa Asian Handicap Portsmouth v Aston Villa v Blackburn v Fulham v Man City v Arsenal v

Pontianak Post

42-14 37-14 41-20 28-14 38-22 34-23 18-17 29-24 20-17 22-24 15-19 17-30 21-35 20-38 22-30 17-34 23-33 15-31 25-34 15-26

LONDON - Arsenal belum konsistensi musim ini. Tampil perkasa mengalahkan Liverpool 2-1 di Anfield pekan lalu (16/12), Arsenal hanya draw 1-1 lawan Burnley tiga hari kemudian (16/12). Efeknya, The Gunners - julukan Arsenal mulai ketinggalan kereta dalam persaingan juara Premier League musim ini. Skuad Arsene Wenger kini tertinggal delapan poin (32-40) dengan pimpinan klasemen Chelsea dan lima poin dengan Manchester United. Hanya, Arsenal memainkan satu laga lebih sedikit (15-16) dengan dua rivalnya itu. ”Sesuatu yang mengecewakan melihat kami tak bisa mengambil langkah maju dan kehilangan poin disaat kami ingin mendekati dan menyamai Chelsea. Ini membuat frustrasi,” tutur Wenger sebagaimana dikutip Sky Sports. Karenanya, Wenger tak ingin timnya kembali menyia-nyiakan laga lawan Hull City di Emirates dini hari nanti (siaran langsung TV One pukul 00.30 WIB). “Liga ini (Premier League, Red) sangat ketat. Kami harus lebih fokus dan konsisten di laga berikutnya,” tambah si Frenchman. Tantangan Arsenal bertambah seiring bakal absennya Cesc Fa-

40 37 32 32 30 27 27 26 23 21 21 19 19 18 17 17 16 16 14 11

Latih Panser hingga Euro 2012 BERLIN - Pelatih Jerman Joachim Loew bisa tenang menghadapi Piala Dunia 2010. Jabatannya tetap aman terlepas hasil apa pun yang dicapai Jerman di Afrika Selatan. Itu seiring diperpanjangnya kontrak Loew hingga Euro 2012. Kepastian itu diumumkan Federasi SepakBolaJerman(DFB) kemarin (18/12). Sebagaimana diungkapkan Presiden DFB Theo Zwanzinger, kesepakatan pihaknya dengan Joachim Loew der trainer (pelatih) 48 tahun sudah dilakukan dua hari sebelumnya (16/12). Hanya, teken kontrak baru diresmikan Januari nanti.“Pada intinya, kami dan Joachim Loew mencapai kesempatan untuk terus bersama-sama melanjutkan kerjasama,” tutur Zwanziger sebagaimana dilansirAFP.Zwanzinger menambahkan bahwa tak hanya Loew yang diperpanjang kontraknya. Selain Loew, ikut dipertahankan hingga 2012 adalah manajer tim Oliver Bierhoff, asisten pelatih Hans-Dieter Elick, pelatih kiper Andreas Koepke, dan kepala pemantau bakat Urs Siegenthaler. Loew menangani Jerman seusai Piala Dunia 2006. Pelatih dandy itu menggantikan posisi Juergen Klinsmann. Di Piala Dunia 2010, Jerman berada di grup D bersama Serbia, Ghana, dan Australia. (dns/aww)

AFP PHOTO/ PAUL ELLISFOR

WASPADA : Pemain Arsenal William Galas (10) mewaspadai pemain depan Liverpool Fernando Torres menanduk bola ke gawang Arsenal pada pertemuan kedua tim beberapa waktu lalu.

bregas. Kapten tim Arsenal itu mengalami masalah hamstring. Tapi, Wenger tidak terlalu risau karena pemeriksaan awal menyebut Fabregas diprediksi tidak absen lama, melainkan sepuluh hari. Wenger semula sempat waswas Fabregas bakal mengikuti jejak Gael Clichy, Robin van Persie, dan Nicklas Bentdner. Ketiganya tidak akan main sampai tahun depan, Van Persie bahkan baru April bisa merumput. Sebelum Arsenal, United tampil lebih dulu malam nanti. Sang juara bertahan bakal away ke Craven Cottage, kandang Fulham (siaran langsung ESPN pukul 22.00 WIB). Setan Merah - julukan United - mengincar tiga poin demi menjaga persaingan dengan Chelsea yang baru turun keesokan harinya. Klub sekota United, Manchester City, juga tampil di jam yang sama. Setelah kalah 0-3 dari Tottenham Hotspur (16/12), City akan diuji Sunderland di City of Manchester (siaran langsung TV One pukul 22.00 WIB). Laga itu masih menyorot jabatan pelatih City Mark Hughes. Hughes masih dalam ancaman pemecatan setelah manajemen City mendekati pelatih Rusia berkebangsaan Belanda Guus Hiddink. Agen Hiddink, CeesVan Nieuwenhuizen, mengaku telah melakukan pembicaraan Chief Executive Garry Cook. “Selain City, tawaran lain datang dari Juventus. Guus terikat kontrak di Rusia sampai pertengahan tahun depan dan sudah ditawari perpanjangan kontrak dua tahun. (dns)

Kini Setenar Denilson Lainnya ADA banyak nama Denilson di Brazil. Namun, hanya beberapa nama saja yang dikenal publik. Pertama adalah Denilson de Oliveira Araujo yang pernah tercatat sebagai pemain termahal, ketika direkrut Real Betis dengan nilai transfer senilai USD 32juta pada 1998 lalu. Berikutnya adalah Denilson Pereira Neves, gelandang muda yang kini membela Arsenal. Nah, untuk Denilson Martins Nascimento, belum banyak yang tahu kiprahnya. Bahkan,

publik Brazil sendiri juga tak mengenalnya. Maklum, meski pernah membela Feyenoord dan Paris Saint Germain (PSG), tapi dia tak pernah masuk skuad selecao (julukan timnas Brazil). Selain itu, dia juga lebih banyak bermain bersama klub-klub Asia. Ini yang membuat Denilson menjadi asing di negeri sendiri. Tapi, tiga gol yang dilesakkan selama berlangsungnya FIFA Club World Cup 2009 mengubah segalanya. Namanya kini sama tenarnya dengan Denilson lainnya. “Sebelum

tampil di turnamen ini, tak ada orang Brazil yang mengenali saya,” kata Denilson seperti dikutip situs resmi FIFA. “Di Asia, saya cukup ternama karena saya memang sukses di sana. Tapi, orang Brazil kan tidak pernah memantau sepak bola Asia. Nah, even ini (FIFA Club World Cup 2009) mengubah segalanya,” timpalnya. Denilson tahu kalau namanya kini menjadi perbincangan publik di negaranya, karena dia rajin memantau berita di televisi Brazil, internet dan koran. “Saya senang dengan atensi yang saya terima di tanah air (Brazil). Terutama dari keluarga dan teman-teman. Keluargaku di sana sangat bangga,” ujarnya. Denilson ingin namanya semakin terpatri di benak publik Brazil. Karena itu, dia akan berusaha mewujudkan ambisi menjadi top scorer. “Saya akan berusaha mencetak satu atau dua gol ke gawang Atlante. (dns/bas)

Denilson Martins Nascimento

Agenda Piala Dunia Antar Klub 2009 Minggu 20 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Barcelona v Estudiantes (Siaran Langsung TV One pukul 02.30 WIB) Premier League Inggris Sabtu 19 Desember 2009 Portsmouth v Liverpool (Siaran Langsung ESPN pukul 19.40 WIB) Aston Villa v Stoke City Blackburn Rovers v Tottenham Hotspur Fulham v Manchester United (Siaran Langsung ESPN pukul 22.00 WIB) Manchester City v Sunderland (Siaran Langsung TV One/Star Sports pukul 22.00 WIB) Minggu 20 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Arsenal v Hull City (Siaran Langsung TV One pukul 00.00 WIB) Minggu 20 Desember 2009 Wolverhampton Wanderers v Burnley (Siaran Langsung ESPN pukul 20.25 WIB) Everton v Birmingham City (Siaran Langsung Star Sports pukul 22.00 WIB) West Ham United v Chelsea (Siaran LangsunG ESPN pukul 23.00 WIB) Selasa 22 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Wigan Athletic v Bolton Wanderers Liga Primera Spanyol Sabtu 19 Desember 2009 Athletic Bilbao v Osasuna Minggu 20 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Sevilla v Getafe Real Madrid v Real Zaragoza Minggu 20 Desember 2009 Malaga v Real Mallorca Espanyol v Almeria Real Valladolid v Sporting Gijon Villarreal v Racing Santander Senin 21 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Tenerife v Atletico Madrid Deportivo Coruna v Valencia Serie A Italia Sabtu 19 Desember 2009 Bologna v Atalanta Bergamo Minggu 20 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Fiorentina v AC Milan (Siaran Langsung RCTI pukul 02.30 WIB) Minggu 20 Desember 2009 AS Roma v Parma Genoa v Bari Juventus v Catania Livorno v Sampdoria

Napoli v Chievo Verona (Siaran Langsung Vision 1 pukul 20.30 WIB) Palermo v Siena Udinese v Cagliari Senin 21 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Inter Milan v Lazio (Siaran Langsung RCTI pukul 02.30 WIB) Bundesliga Jerman Sabtu 19 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Schalke 04 v Mainz Sabtu 19 Desember 2009 Bayer L v Borussia M Bayern Munich v Hertha Berlin Borussia D v Freiburg Eintracht F v VfL Wolfsburg Hanover 96 v VfL Bochum VfB Stuttgart v Hoffenheim Minggu 20 Desember 2009 Hamburg SV v Werder Bremen FC Koln v Nurnberg Ligue 1 Prancis Minggu 20 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Boulogne-sur-Mer v Sochaux Girondins Bordeaux v FC Lorient Grenoble v Nice Montpellier HSC v AS Nancy Stade Rennes v Paris St Germain Valenciennes v Racing Lens St Etienne v Olympique Marseille Minggu 20 Desember 2009 Auxerre v Toulouse Lille v Le Mans Senin 21 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Monaco v Olympique Lyon Eredivisie Belanda Sabtu 19 Desember 2009 (Dini Hari WIB) Heracles Almelo v VVV-Venlo Minggu 20 Desember 2009 (Dini Hari WIB) AZ Alkmaar v ADO Den Haag Feyenoord v Willem II Tilburg RKC Waalwijk v Sparta Rotterdam Minggu 20 Desember 2009 NEC Nijmegen v Vitesse Arnhem Groningen v Heerenveen Utrecht v Twente Enschede NAC Breda v Ajax Amsterdam


Pontianak Post l Sabtu 19 Desember 2009

worlD soccer

11

Cukup Beckham dan Adiyiah

Fiorentina v AC Milan

Gong Tutup Tahun Ronaldinho, AC Milan

FLORENCE - Tren positif AC Milan di Serie A Italia tersendat pekan lalu. Kekalahan 0-2 dari Palermo (13/12) menghentikan sepuluh laga tidak terkalahkan Milan. Rossoneri - sebutan Milan - bertekad membayarnya saat menantang Fiorentina di Artemio Franchi dini hari nanti (siaran langsung RCTI pukul 02.30 WIB). Tugas berat bagi Milan karena selain away, Fiorentina merupakan lawan seimbang. Di ajang Liga Champions musim ini, Fiorentina bahkan meraih hasil lebih bagus dari Milan. La Viola - julukan Fiorentina - berstatus juara grup, sedangkan Milan hanya runner-up. Dalam drawing 16 besar kemarin WIB (18/12), Fiorentina akan menghadapi Bayern Munchen, sedangkan Milan bertemu Manchester United.

Alberto Gilardino, Fiorentina

Tapi, meski beda pencapaian di Eropa, tuan rumah dalam situasi yang sama dengan Milan di Serie A. La Viola baru saja kalah di laga terakhirnya di Serie A. Yakni diperdaya Chievo 1-2 (13/12). ”Fiorentina memang tim tangguh. Tapi, kami sangat yakin dan ingin pulang dengan tiga poin sekaligus memberikan hasil positif di pengujung tahun,” tutur Ronaldinho kepada Sky Italia. Ya, akhir pekan ini menjadi laga pemungkas Serie A di 2009. Panggung kompetisi paling elite di Italia itu dibuka kembali 6 Januari 2010. ”Apapun akan kami perjuangkan demi tiga poin. Sebab, tiga poin sangat penting dalam upaya kami mengejar Inter Milan,” tambah Ronnie (sapaan akrab Ronaldinho). Milan saat ini tertinggal lima

poin (31-36) dari Inter setelah memainkan 16 laga. Inter sendiri baru turun menjamu tim sekarat Lazio Senin dini hari WIB (21/12). Karena itu, apabila Milan gagal meraih poin penuh, tim asuhan Leonardo itu berpotensi tertinggal delapan poin dari rival sekotnya itu. ”AC Milan pasti sangat berambisi meraih tiga poin. Masalahnya, kami memiliki tekad serupa,” tutur striker Fiorentina Alberto Gilardino di La Gazzetta dello Sport. Gila - sapaan akrab Gilardino berpotensi merepotkan pertahanan Milan. Memori sebagai pemain yang pernah disia-siakan Milan (2005-2008) tentu menaikkan spirit pemain 27 tahun itu. Gila juga menjanjikan selebrasi khusus apabila sukses membobol gawang mantan klubnya itu. ”Akan sangat fantastis bisa menc-

etak gol ke gawang mantan klub. Saya tidak sabar melakukannya,” terang Gila yang mengemas 44 gol selama membela Milan itu. Misi Gila bakal menjadi lebih ringan apabila Adrian Mutu yang menjadi tandem serasinya bisa dimainkan sejak awal. Mutu sudah pulih dari cedera, tapi ada sinyal allenatore Fiorentina Cesare Prandelli baru memainkan striker Rumania itu di babak kedua. Di saat lini depan Fiorentina mendapat suntikan kekuatan, lini belakang Milan justru mengkhawatirkan. Cederanya Thiago Silva terbukti membuat lubang di jantung pertahanan Rossoneri sebagaimana saat dikalahkan Palermo. Alessandro Nesta pun harus siap kerja sendirian karena baik Giuseppe Favalli maupun Kakha Kaladze yang menjadi tandemnya sudah sangat lemah dalam

AC MILAN hampir pasti pasif di bursa transfer musim dingin Januari nanti. Itu mengacu pernyataan Wakil Presiden Milan Adriano Galliani kemarin (18/12). Galliani menyebut tambahan amunisi baru Rossoneri hanya David Beckham dan Dominic Adiyiah. Beckham digaet dari LosAngeles Galaxy dengan status pinjaman. Deal megabintang 34 tahun Inggris itu sudah tersebar ke publik sejak tiga bulan lalu. Sedangkan deal Adiyiah masih menunggu tes medis. Hanya, Milan dan klubAdiyiah, Fredrikstad (Norwegia), sudah sepakat perihal fee striker 20 tahun Ghana yang bersinar di PIala Dunia U-20 Oktober lalu. Selain menghemat dana, kedatangan dua pemain kombinasi tua-muda itu dirasa Milan sudah memenuhi kebutuhan tim sekarang. “Dua pemain itu sudah cukup menambah kekuatan kami musim ini,” ucap Galliani kepada Football Italia. Galliani sekaligus menepis kabar Rossoneri tertarik dengan Goran Pandev, striker Lazio asal Makedonia. “Kami telah memiliki stok lini depan yang cukup,” katanya. Ditambah Adiyiah, Rossoneri akan memiliki lima striker. Yakni Alexandre Pato, Marco Borriello, Filippo Inzaghi, dan Klaas-Jan Huntelaar. Itu belum termasuk Ronaldinho kendati posisi familiernya adalah penyerang sayap. Kendati pasif Januari nanti, lain halnya di akhir musim nanti. Galliani menjanjikan Milan siap mendatangkan striker baru musim panas nanti. Galliani bahkan memberi bocoran striker itu mempunyai karakter yang mirip-mirip dengan Pato dan Ronaldinho. “Benar. Saya berani berkata bahwa bakal ada pemain depan dengan tipe seperti Pato dan Ronaldinho yang akan datang. Bukan Januari, melainkan baru Juni nanti,” janji Galliani. (dns)

kecepatan dan body charge. (dns) Perkiraan Pemain Fiorentina (4-2-3-1) 1-Frey (g); 29-De Silvestri, 3-Dainelli, 2-Kroldrup, 23Pasqual; 18-Montolivo, 4-Donadel, 15-Zanetti; 24Santana, 20-Jorgensen, 6-Vargas; 11-Gilardino Cadangan : 35-Avramov, 8-Jovetic, 10-Mutu, 14-Natali, 19-Gobbi, 25-Comotto, Pelatih : Cesare Prandelli AC Milan (4-2-1-3) 1-Dida, 77-Antonini, 13-Nesta, 4-Kaladze, 15-Zambrotta ; 21-Pirlo, 23-Ambrosini ; 10Seedorf ; 7-Pato, 22-Borriello, 80-Ronaldinho Cadangan : 30-Storari, 19Favalli, 18-Jankulovsky, 20-Abate, 16-Flamini, 49-Di Gennaro, 11-Hutelaar Pelatih : Leonardo David Beckham

REUTERS/Alessandro Garofalo


cmyk

12

METRO SPORT

Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

93 Pemanjat Dinding Beraksi PONTIANAK - Sekertaris KONI Kalbar, Firdaus Zarin mengharapkan lomba panjat tebing yang digulirkan Sakawana mampu membangkitkan dan menggairahkan semangat berprestasi bagi para atlet panjat tebing Kalbar. Terlebih pada Juli 2010 mendatang Kalbar akan menggelar pekan olahraga propinsi. “Tentunya ini menjadi ajang pemanasan bagi para atlet yang tampil dalam porprov nanti,” ujar dia saat membuka kompetisi panjat tebing Jum’at (18/12) di Area Wall Climbing STAIN Pontianak. Kegiatan yang digelar hingga Minggu (20/12) itu diikuti 93 pemanjat profesional dan pemula. Untuk kategori umum putra,

tampil 42 peserta, umum putri 9 peserta, pelajar putra 36 orang dan pelajar putri 11 orang. Juga digelar lomba hunting foto yang diikuti oleh sekitar 20 fotografer. Firdaus juga mengharapkan agar Pengprov Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Kalbar lebih proafktif dalam memajukan prestasi panjat tebing daerah ini. “Pada porprov yang akan datang, minimal harus ada empat pengcab yang ikut serta. Sebab, sesuai ketentuan yang berlaku jika hanya ada tiga pengcab, maka untuk cabor yang bersangkutan ditiadakan kejuaraannya,” ujar dia. Sementara, Ketua STAIN Pontianak, Hamka Siregar menyambut baik keg-

iatan tersebut. Dia tak menduga jika kejuaraan yang digelar di kampusnya itu diikuti 93 pemanjat dinding dari seluruh Kalbar. “Saya kira kegiatan ini hanya lingkup mahasiswa ternyata luar biasa. Atlet panjat tebing seluruh Kalbar tampil,” katanya seraya berharap kegiatan ini bisa diagendakan oleh Sakawana dan STAIN Pontianak. Ajang kemarin dibuka secara simbolis oleh Sekretaris KONI, Firdaus Zarin, dengan menyematkan plakat ke dinding panjat tebing. Juga ditanamankan sebatang pohon sebagai aksi global warming di lingkungan wall climbing oleh Ketua STAIN Hamka Siregar.(bdi)

Rakerprov IMI

Budianto/Pontianak Post

PANJAT TEBING: Sekretaris KONI, Firdaus Zarin, menyematkan plakat ke dinding panjat tebing sekaligus membuka kompetisi panjat tebing Sakawana di Area Wall Climbing STAIN Pontianak, Jum’at (18/12).

PONTIANAK - Pagi ini, Sabtu (19/12), Pengprov IMI Kalbar menggelar rapat kerja provinsi (rakerprov)di Hotel KINI Pontianak. Agenda tahunan dari setiap pengprov tersebut digelar dengan tujuan untuk mengevaluasi kinerja pengurus, klub-klub yang bernaung di IMI serta membahas program kerja IMI Kalbar tahun 2010 mendatang. Pada Jum’at (18/12) kemarin digelar rapat intern panitia di Kantor IMI Kalbar, Jalan Veteran. Selain membahas tentang materi yang akan direkomendasikan dalam rakerprov, juga diseleksi insan otomotif Kalbar penerima IMI Award 2009. “Ada sekitar 20 kategori penerima IMI Award 2009,” ujar M Syafrani SH Ketua Harian Pengprov IMI Kalbar.(bdi)

+

+

+

+

cmyk


cmyk

Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

Resep

Ayam Panggang Yoghurt Bahan-bahan: 3 potong dada ayam fillet

Cara membuat: sambil sesekali dibalik-balik agar bumbu meresap. 3. Panggang ayam hingga ma­ tang, angkat. 4. Hidangkan.

13

Menyiapkan Kue-kue Natal yang Cantik Kecuali nastar, kaastengels dan fruitcake mungkin Anda ingin menyajikan kue-kue yang sedikit berbeda untuk hari Natal. Bagaimana memilih jenis kue yang tahan lama? Apakah harus disiapkan dan dibuat sendiri? Bagaimana mengemas agar cantik memikat? Coba simak info berikut ini!

Saus perendam, blender: 300 cc yoghurt 1 buah bawang bombay 3 sendok makan air jeruk lemon 3 cm jahe 1 buah cabai hijau besar, buang biji 1/2 sendok teh jinten bubuk 1 sendok teh kunyit bubuk 3 butir kepulaga, haluskan 1 sendok teh garam 1/4 sendok teh cabai bubuk 1. Letakkan dada ayam di wa­d­ ah datar, tuang semua bahan saus perendam, ratakan. 2. Tutup dan simpan dalam le­ ma­ri pendingin selama 5 jam

Wisata Kuliner

Kue Kering Jenis kue-kue klasik seperti nastar, putri salju, kaastengels mungkin sudah biasa Anda siapkan untuk suguhan Natal atau bingkisan bagi kerabat. Tak ada salahnya Anda mencoba membuat jenis kue yang lain seperti kue jahe, kue rempah, kue kacang atau ginger bread. Biasanya kuekue kering dengan rempah sangat disukai

kemasan kotak berhias ornamen Natal sebagai pembungkus. Kertas dan pita warna-warni bisa Anda pakai sebagai tambahan sentuhan. Pastikan kue kering dikemas dalam wadah kedap udara agar tidak mudah melempem saat disimpan beberapa hari.

mengingat bulan Desember biasanya udara dingin. Dengan kue-kue baru ini penerima bingkisan akan menemukan cita rasa baru dari kue kiriman Anda. Untuk Anak-Anak Jangan lupakan tamu-tamu kecil Anda yang datang berkunjung. Jika cukup waktu Anda bisa membuat Ginger Bread House dengan sentuhan warna-warna menarik. Cobalah gunakan permen warna-warni, atau glazuur berwarna-warni, aneka hiasan kue yang berwarna perak dan emas sebagai sentuhan baru. Buat kue jahe dalam bentuk orang, cemara, santa klaus atau yang lain, hias dengan gula warna-warni dan bungkus dengan plastik transparan sebagai hadiah tamu keil Anda.

Ginger Bread House

Kemasan Kecuali karton atau plastik kue kemasan biasa, bisa Anda manfaatkan

Cake Kecuali kue kering, Anda mungkin menyiapkan Aneka cake. Fruitcake bisa Anda siapkan beberapa hari sebelumnya. Jika bisa gunakan resep fruitcake yang lebih ringan, tidak terlalu buah kering dan memakai putih telur sehingga rasanya lebih ringan. Cake cokelat, bolu gulung, aneka pie manis, atau cake keju lainnya bisa juga menjadi alternatif.(*/dtf)

+

+

+

+

cmyk


14

Pontianak Post Sabtu 19 Desember 2009

Support Climbing Aman & Fun G

Alat-alat yang digunakan saat climbing

Pakai Helm juga loh!

uys, kalo di luar sana banyak orang yang menghindari bahaya dan resiko, orang-orang seperti ini nggak akan kita temukan di edisi zona-x kali ini. Coz, today kita akan membahas mengenai sebuah komunitas yang mengandalkan kecintaan pada alam, dan keberanian untuk menghadapi bahaya. Yup, komunitas ini dinamakan Sakawana. Sebuah komunitas yang berkecimpung di bidang cinta alam ini terdiri dari para muda-mudi yang hobby memacu adrenalin dengan melakukan berbagai kegiatan yang berhubungan dengan kegiatan cinta alam.

Well, salah satu kegiatan yang sangat menarik dari organisasi ini adalah climbing. Tak hanya rock climbing ataupun yang biasa dikenal dengan panjat tebing, organisasi ini juga sering mengadakan kegiatan bagi para climber yang ada di wilayah Kalimantan Barat. Yan Andria yang merupakan ketua dari Sakawana menjelaskan bahwa organisasi ini terbentuk pada 4 Maret 2005, dan dipelopori oleh beberapa jurnalis di Kalimantan Barat. ”Namun, semenjak menjalankan kegiatan, organisasi ini juga terbuka bagi anak-anak muda, baik itu pelajar, maupun mahasiswa,” lanjutnya.

G

uys, apakah kamu tertarik untuk menjadi seorang climber?? Wait! Jangan asal manjat loh! Sebelumnya, kamu harus tau dulu beberapa alat yang kudu digunakan ketika akan melakukan climbing.Take a look yah!

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Tali. Fungsi utama tali adalah untuk melindungi climber dari kemungkinan jatuh sampai menyentuh tanah (freefall). Berbagai jenis tali yang digunakan dalam climbing antara lain: tali serat alam, hawser laid, dan core and sheat rope. Webbing (tali pita) dan Sling. Seringkali kita menyebut webbing sebagai sling atau sebaliknya. Webbing memiliki bentuk seperti pita, dan ada dua macam. Pertama lebar 25 mm dan berbentuk tubular, dan yang kedua memiliki lebar 50 mm dan berbentuk pipih, yang biasa digunakan untuk macam-macam body slings. Carabiners (snapring, snapling, cincin kait). Secara prinsip, carabiner digunakan untuk menghubungkan tali dengan runners (titik pengaman), sehingga carabiner dibuat kuat untuk menahan bobot climber yang terjatuh. Carabiner yang terbuat dari campuran alumunium (Alloy) ini sangat ringan dan cukup kuat, terutama yang berbentuk D. Carabiner yang terbuat dari baja mempunyai kekuatan yang sangat tinggi sampai 10.000 pounds tetapi relatif berat bila dibawa dalam jumlah banyak untuk suatu pendakian. Harnes. Harnes adalah alat sabuk pengaman yang diikatkan di pinggang dengan dua ikatan lainnya untuk bagian paha. Harnes digunakan sebagai penghubung yang kuat antara pemanjat dengan pembelay memalui tali kernmantel. Ada 3 macam harness, yakni harnes dada, harnes duduk, dan harnes badan. Helm. Bagian tubuh yang paling lemah adalah kepala, sehingga perlu mengenakan helm untuk melindungi dari benturan saat climber terjatuh. Meskipun helm agak mengganggu, tetapi kita akan terhindar dari kemungkinan terluka atau keadaan fatal. Sepatu. Sepatu sangat berpengaruh pada kegiatan climbing, ini pun tergantung pada medan yang akan dilalui. Untuk medan yang licin dipakai sepatu yang bersol tipis dan rata. Sedangkan untuk medan yang berpasir atau medan basah dipakai yang bersol tebal dan bergerigi. Sepatu panjat biasa dibuat tinggi, untuk melindungi mata kaki.

Well, masih banyak alat-alat lain yang digunakan oleh seorang climber dalam melakukan pemanjatan atau pendakian. Alat-alat ini sangat penting agar para climber tetap save di setiap kegiatan climbing. (bbsb)

DINDING PANJAT: Disinilah para climber unjuk kebolehan memanjat hingga mencapai puncak

MENANTANG: Sekali mencoba, aktivitas wall climbing ini bisa bikin ketagihan. Mampu memacu adrenalin

Dimulai dari keteguhan untuk terus menghargai kekayaan alam dan juga melestarikannya, para muda-mudi di Kalimantan Barat mulai banyak bergabung di organisasi ini. Kini, sudah ada 125 orang yang bergabung di organisasi Sakawana. ”Untungnya kita bekerja sama dengan Federasi Panjat Tebing Indonesia untuk Kalimantan Barat. So, mereka yang melatih dan membantu kita dalam membuat kegiatan untuk para climber di Kalimantan Barat,” jelasnya. Untuk ikut sebagai anggota komunitas ini, para anggota membatasi umur minimal yaitu 16 tahun. Selain itu, tentunya calon anggota harus memiliki kemauan untuk belajar, dan juga kesiapan mental dan nyali untuk belajar menjadi seorang climber. Salah satu kegiatan yang dibuat oleh Sakawana adalah Kompetisi Panjat Dinding Sakawana se-Kalimantan Barat yang dilaksanakan kemarin,

18 Desember 2009 di STAIN Pontianak. Sebanyak 93 climber di wilayah Kalimantan Barat uji keahlian dalam memanjat dalam waktu 6 menit. ”Kompetisi panjat dinding ini berfungsi sebagai proses pengenalan para climber terhadap rasa cinta pada alam, sebelum nantinya berhadapan langsung dengan keadaan tebing alam sesungguhnya. Kegiatan cinta alam itu kan bukan hanya terfokus pada kegiatan penjelajahan saja, melainkan juga kegiatan lain seperti panjat tebing alam, dan lain sebagainya,” jelasnya. Dengan adanya komunitas ini, diharapkan Sakawana bisa ikut ambil andil dalam mengenalkan kegiatan rock climbing dan wall climbing di masyarakat. Kita ingin menanamkan bahwa sebenarnya kegiatan ini adalah kegiatan yang aman dan menyenangkan jika dilakukan dengan prosedur yang benar,” terangnya. (dit)

Kalahkan Rasa Takut Dalam Diri

C

Nggak semua orang bisa menjadi seorang climbing. Dibutuhkan keberanian, tekad, kemampuan serta keyakinan untuk berhasil menyelesaikan panjatan hingga puncak dinding. Well, tampaknya hal-hal di atas telah berhasil dimiliki oleh cowok yang satu ini. Gimana sih caranya agar sukses menjadi seorang climber? Yuk kita liat penjelasannya!

By : Aditya Galih Mastika

Thoriq Rohasyim Climber

owok manis kelahiran sil menjadi juara 2 pada Boulder 31 Desember 1991 ini Pelajar se-Kalimantan Barat mulai mengenal dunia yang digelar di PCC beberapa climbing sejak ia duduk di waktu yang lalu. ”Ini adalah kelas X. ”Waktu awal masuk permulaan. Ke depannya, aku SMA, aku pernah ikut praktek pengen terus belajar supaya wall climbing di sekolah. bisa menjadi climber yang Aku tertarik, dan nyoba untuk handal,” ungkapnya. Bagi doski, climdaftarin diri. Setelah bing bukan hanya coba, ternyata aku jadi SOSOK media baginya untuk kegandrungan climbing sampe sekarang,” menyalurkan hobby, cuapnya. melainkan juga sarana Kesukaannya terhadap du- melatih diri agar lebih bisa mennia climbing ternyata terus gontrol diri sendiri. ”Dengan berkembang. Setelah beberapa memanjat, kita belajar jadi kali mengikuti kompetisi panjat orang yang optimis dan juga dinding, akhirnya doski berha- bisa mengalahkan rasa takut

yang ada di dalam diri kita. Kalo kita sukses memanjat sampe puncak, pasti akan ada kepuasan dan kebanggan tersendiri,” lanjut cowok yang duduk di kelas XII SMAN 4 Pontianak ini. Doski berpesan, agar semua climber selalu yakin dan juga rajin berlatih agar semakin ahli dalam memanjat. ”Selain rajin berlatih, para climber juga butuh media berupa kompetisi yang diadakan secara rutin. Dengan ini, kita semakin termotivasi untuk berlatih giat agar bisa meraih prestasi dalam dunia climbing,” tutupnya. (**)


Pontianak Post Sabtu 19 Desember 2009

SOSOK MANCA

Tertimpa Skandal Sex SKANDAL seks menimpa orang nomor satu di Paraguay. Presiden Fernando Lugo akhirnya memutuskan menerima tuntutan tes DNA dari seorang wanita yang mengklaim bahwa anaknya merupakan hasil hubungan dengan sang presiden. O k t o b e r , Hortensia DaFernando Lugo miana Moran, 40 mengajukan tuntutan formal kepada hakim untuk meminta Lugo agar bersedia melakukan tes garis ayah, demi memastikan bahwa dirinya adalah bapak biologis dari putranya Juan Pablo, 2. Moran, seorang aktifis keagamaan mengungkapkan, pernah menjalin hubungan dengan mantan uskup Katolik Roma tersebut pada 2006. Saat itu keduanya bekerjasama untuk mempersiapkan kampanye presiden 2008. Lugo mundur dari keuskupan sejak 2004 untuk mengejar karir politiknya. “Kami sudah menyerahkan semuanya pada proses hukum dan siap kapan saja ketika hakim meminta sampel organ Presiden (untuk kepentingan tes DNA),” ujar pengacara Lugo, Marcos Farina, dalam sebuah wawancara radio. Menurutnya keputusan untuk menerima permintaan tes DNA merupakan jawaban dari tuntutan masyarakat yang menginginkan klarifikasi terkait isu tersebut. “Jika hasil tes pertama positif dan cocok dengan hasil tes kedua, Presiden tidak akan mampu berkelit dari tuntutan hukum dan harus mengakui bocah tersebut sebagai putranya,” tambah Farina seperti dilansior Associated Press. April lalu, Lugo terbukti sebagai ayah dari putra Viviana Carrillo, 26, yang juga mengajukan gugatan hukum. (cak)

INTERNASIONAL

15

Rudal Iran Jangkau Israel Eropa Bagai Kebakaran Jenggot TEHERAN — Kesuksesan Iran menguji coba Sajjil-2 mengundang reaksi Eropa. Sejumlah negara di Benua Biru langsung

berteriak bahwa Teheran harus diberi peringatan. “Ini adalah persoalan serius untuk komunitas inetrnasional dan menuntut kita bergerak lebih jauh untuk (menerapkan) sanksi (lebih terhadap Iran),” ujar PM Inggris Gordon Brown seperti dilaporkan

BBC belum lama ini. Brown bahkan menyempatkan waktunya membicarakan langkah Iran tersebut dengan Sekjen PBB Ban Ki-moon di KTT Perubahan Iklim di Kopenhagen. “Saya berbicara dan dia (Ban Ki-moon) juga memperhatikan isu uji coba misil Iran ini,”

REUTERS/Shannon Stapleton

JUMPA PERS: Attorney Robert M Morgenthau, kepala distrik Manhattan berbicara selama jumpa pers yang mengumumkan pemecahan pemeriksaan bersama dengan Pengadilan AS, termasuk pelanggaran sanksi Iran, menurut dokumen pengadilan AS berbaris pada 16 Desember lalu.

tutur Brown seperti disampaikan kantor Downing Street di London kepada AFP. Iran kembali melakukan uji coba misil. Kali ini yang diluncurkan adalah pengembangan dari misil jarak menengah, Sajjil-2. Pemerintahan Iran menyatakan misil berkecepatan tinggi itu mampu menempuh jarak 2 ribu kilometer. Jarak tersebut diyakini dapat mencapai Israel, sebagian besar negara Arab dan sebagian negara Eropa termasuk Turki. “Uji coba misil yang kami saksikan sekarang ini adalah salah satu kemampuan pertahanan kami seiring dengan peningkatan kekuatan pasukan bersenjata (pemerintahan Iran),” tutur Menteri Pertahanan Iran Ahmad Vahidi yang dikutip oleh Fars seperti dilansir AFP kemarin (16/12). Misil itu diperkirakan dapat mencapai wilayah tenggara Eropa dengan tingkat ketelitian yang lebih baik daripada model Sajjil-2 sebelumnya.Vahidi dengan bangga mengatakan misil tingkat dua itu semakin memperkuat pertahanan negeri yang dipimpin oleh Mahmoud Ahmadinejad tersebut. Meskipun begitu, Vahidi menegaskan bahwa misil tersebut tak akan digunakan untuk tujuan penyerangan. “Misil ini hanya untuk pertahanan, perdamaian, stabilitas, dan (menciptakan) ketenangan di kawasan dan tak akan digunakan untuk menyerang negara mana

pun,” aku Vahidi kepada AFP. Berdasarkan pengakuan Vahidi, misil itu tak akan bisa dihancurkan karena berkecepatan tinggi. Serta, memiliki kemampuan anti-radar. Bahan bakar yang dipakai adalah berbahan padat. Bahan bakar tipe ini dipakai karena dapat digunakan untuk peluncuran dalam waktu singkat daripada bahan bakar cair. “Misil itu (Sajjil-2) mencapai target yang ditetapkan,” lansir sebuah stasiun televisi Iran tanpa menjelaskan lebih lanjut mengenai hasil peluncurannya misil Sajjil-2. Akhir September lalu Iran telah melakukan uji coba misil Sajjil-2 versi sebelumnya dan Shahab-3. Serta meluncurkan beberapa misil jarak pendek-Zelzal ( 400 kilometer), Fateh (170 kilometer), dan Tondar (150 kilometer)- sebagai bagian dari latihan militer. Peluncuran tersebut dilakukan hanya seminggu setelah Iran mengumumkan keberadaan fasilitas nuklirnya di pegunungan dekat kota Qom kepada dunia internasional dalam KTT internasional PBB. Iran terus mengembangkan kemampuan misilnya beberapa tahun terakhir, meski berada di bawah tekanan sanksi PBB terkait pengayaan uranium. Selasa lalu House of representative AS menyetujui pemberlakuan Undang-Undang sanksi terhadap Iran. Tujuannya tentu untuk menekan Iran agar segera membekukan program uraniumnya. (war/ami)

Laredo, Kota Besar di Negara Bagian Texas

Terancam Jadi Kota Tanpa Toko Buku Satu-satunya toko buku di Kota Laredo, Texas, akan ditutup bulan depan. Keputusan itu bakal membuat Laredo menjadi kota terbesar di AS yang tak mempunyai toko buku. B Dalton sejatinya bukan tempat yang sangat nyaman untuk sekadar dikunjungi. Tak ada bar ataupun kafe seperti kebanyakan fasilitas yang dimiliki toko buku di Amerika Serikat. Namun, bagi warga Laredo, B Dalton yang menyediakan ribuan judul karya tulis fiksi maupun non fiksi itu harus dipertahankan. Bukan saja karena jika sampai ditutup warga kota harus bersusah payah menempuh 241 kilometer untuk sampai ke toko buku terdekat dengan Laredo, yaitu di San Antonio. Tapi, juga karena penutupan toko itu akan semakin menjauhkan masyarakat sekitar dari budaya akademis. Padahal, tingkat buta huruf penduduk Laredo terbilang cukup tinggi dibandingkan dengan kota-kota lain. Para analis dan asosiasi penerbitan tidak bisa menyebutkan satu

ISTIMEWA

TANPA TOKO BUKU: Bayangkan kota sebesar ini tak memiliki satu toko buku di tengah hiruk pikuknya masyarakat di sana.

pun kota di Amerika yang tidak mempunyai toko buku. Walhasil situasi kota berpenduduk seperempat juta jiwa itu menjadi kurang kondusif. Para pelajar mengajukan penangguhan terhadap keputusan penutupan Toko Buku B Dalton. Mereka bahkan menulis surat kepada induk perusahaan B Dalton, Barnes & Noble, memohon agar toko buku tersebut tidak ditutup. “Tanpa toko buku ini, hidupku akan menyedihkan dan sangat membosankan,” tulis

seorang murid SD kelas lima, Bryanna Salinas. Dan, jika akhirnya benar-benar menjadi kota tanpa satupun toko buku, Laredo akan masuk dalam kumpulan kota-kota kecil sekelilingnya yang terisolasi dengan keterbelakangan. Laredo dikelilingi kota-kota yang warganya bermata pencarian sebagai peternak dan petani. Masyarakat khawatir dengan ditutupnya toko buku tersebut akan memberikan sinyal bahwa buku dan membaca tidak lagi

menjadi prioritas di Laredo. “Perusahaan-perusahaan di Amerika menganggap Laredo masih sangat terbelakang,” ujar penulis yang paling produktif di Laredo dan seorang professor di Texas A&M University International, Jerry Thompson. Penulis yang sudah menelurkan 20 buku tersebut menambahkan, sejumlah pihak menyatakan penutupan toko buku itu akan merendahkan reputasi Kota Laredo. Orang luar, bahkan sebagian

orang Texas, tidak bisa membedakan antara “los dos Laredos” (Laredos) kota yang relatif tenang dan damai dengan Nuevo Laredo, kota di perbatasan Meksiko, yang dikenal kisruh karena kekerasan akibat penumpasan geng narkoba. Hampir separuh dari populasi di Webb County, dimana Laredo menjadi salah satu kota di dalamnya, mempunyai tingkat akademis rendah. Data tersebut hasil sensus pusat statistik untuk pendidikan nasional. Tak lebih dari 1, di antaranya 5 warga kota, yang mampu mengenyam pendidikan tinggi. Selain itu 30 persen dari penduduknya hidup di bawah garis kemiskinan, sesuai dengan sensus tahun 2000. Sejak rencana penutupan tersebut diumumkan, pecinta buku di Laredo berkumpul di toko kecil yang terletak di antara City Trendz, toko Hip Hop bawah tanah nomor wahid kota tersebut dan tempat penyewaan gokart dalam ruangan itu untuk memborong buku-buku favorit mereka.(cak/ami)

PENETAPAN HARGA TANDAN BUAH SEGAR (TBS) Hasil Rapat Tim Pengkajian dan Kesepakatan Penetapan Harga TBS Kelapa Sawit Produksi Petani Kalbar Bulan Desember 2009

PATOKAN HARGA / KG TBS KELAPA SAWIT PRODUKSI PETANI KALBAR SBB : • • • • • • • •

UMUR UMUR UMUR UMUR UMUR UMUR UMUR UMUR

TANAMAN TANAMAN TANAMAN TANAMAN TANAMAN TANAMAN TANAMAN TANAMAN

3 TAHUN 4 TAHUN 5 TAHUN 6 TAHUN 7 TAHUN 8 TAHUN 9 TAHUN 10 S/D 20 TAHUN

RP. 834.10,RP. 898.04,RP. 963.94,RP. 997.60,RP. 1.031.72,RP. 1.065.37,RP. 1.099.49,RP. 1.134.10,-

Harga Kernel/Kg : Rp. 2.216.54,- (tidak termasuk PPN) Indeks “K” : 85.68 %

Harga CPO/ Kg Rp. 5,707,36 (tidak termasuk PPN)

TIM PENETAPAN HARGA PEMDA TINGKAT I KALBAR

HARGA KOMODITI DAN PAKAN TERNAK DI PONTIANAK MINGGU KE 4 BULAN NOVEMBER 2009 Komoditi Doc Broiler FS/Ekor Broiler Hidup/kg Ayam Buras hidup/kg Daging Sapi/Kg Daging Babi/Kg Karkas Kambing/Kg Telur Ayam Ras/Kg

ALAT VITAL GELAR Pengobatan Hj. MA IROT Ditangani Langsung Cucu Asli MAK IROT - MBA AJIS

Mengatasi Pria & Wanita

PRIA : • Menambah ukuran Alat Vital, Besar Panjang • Kuat, Keras, Tahan Lama • Impoten Total Normal Kembali • Lemah Syawat (Ejakulasi Dini) • Kencing Manis • Mani Encer WANITA : • Mengencangkan menambah besar MAHAR Payudara Rp. 350.000 • Mengobati Mandul, Takpunya Keturunan • Penglaris Pastikan Anda berobat pada Ahlinya TANPA EFEK SAMPING, Permanen, Semua Agama, Usia, Bukan Bahaya Kimia. Menggunakan Ramuan TRADISIONAL disertai Penerapian yang unik dan ditambah DOA.

MELAYANI PASANG SUSUK PUTAR GILING Hubungi : HOTEL JERUJU BARU Jl. Kom Yos Sudarso Gg jambu mente No 1 B Depan Hotel Jeruju

HP. 081257222726, 081345642992 0561 7182194

Jam: 08.00 WIB s/d 21.00 WIB (Malam) Bisa dibuktikan di tempat

Komoditi

Harga Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.

5.800,16.000,35.000,70.000,45.000,60.000,13.500,-

Harga

Pakan Petelur Stater/Kg Pakan Petelur Grower/Kg Pakan Layer/Kg Pakan Pedaging Starter/ kg Pakan Pedaging Finisher/kg Kulit Sapi / Kg Kulit Kambing / Lembar

Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.

5.700,5.600,4.100,5.800,5.700,7.500,25.000,-

PERKEMBANGAN HARGA RATA-RATA BEBERAPA BAHAN POKOK PENTING DI KOTA PONTIANAK NAMA BARANG

NO.

SATUAN

HARGA

KG KG KG LITER KG KG KG KG KG KLG 400 GR/KTK KG 250 GR/BKS KG KG BKS KG KG KG KG KG KG LITER KG KG KG

6.150 6.675 10.250 12.250 8.000 70.500 20.000 31.750 16.040 7.825 24.925 4.025 900 7.125 8.500 1.175 27.000 11.250 46.250 13.750 12.250 2.375 3.000 29.350 35.000 15.500

KET.

BAHAN KEBUTUHAN POKOK 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26

Beras Lokal/Kampung Beras IR64 Gula Pasir Minyak Goreng Bimoli Minyak Goreng Curah Daging Sapi Murni Daging Ayam Ras Daging Ayam Kampung Telur Ayam Ras Susu Kental Manis Putih Cap Bendera Susu Bubuk Putih Cap Bendera Jagung Pipilan Kering Garam Beryodium Tepung Terigu Segitiga Biru Kacang Kedelai Mie Instan (Indomi Rasa Kaldu Ayam) Cabe Merah Besar (Biasa) Bawang Merah Ikan Asin Teri Kacang Hijau Kacang Tanah Ketelah Pohon Minyak Tanah Telur Ayam Kampung Cabe Keriting Bawang Putih

BANK (Rp) Bank Panin Bank Muamalat Bank Centradana Kapuas BPR Lokadana

DEPOSITO RUPIAH / DOLLAR AS

Luar Negeri Kualitas A

Sumber Data : Dinas Perindag Prop. Kalbar

1 bulan (%) 8,00

3 bulan(%) 8,00

6 bulan (%) 8,00

12 bulan (%) 8,00

-8.25 7,5%

-8.25 8.5%

-8.25 9,5%

-8.25 10,5% * (Nisbah utk Nasabah)


TOTAL SPORT

16 20

Heat Kembali Pecundangi Magic MIAMI - Dalam beberapa tahun terakhir, Orlando Magic memiliki rekor positif saat berhadapan dengan Miami Heat. Sejak 2006, Magic menang 12 kali dalam 13 laga terakhir menghadapi. Tapi, sepanjang 2009, dominasi tersebut seperti luntur. Heat mengakhiri paceklik kemenangan atas Magic pada musim lalu, tepatnya Januari 2009. Musim ini saja, Heat sudah menang dua kali atas Magic. Yang pertama terjadi pada 25 November lalu dan yang terbaru terjadi kemarin (18/12) WIB. Dominasi Magic atas Heat dalam beberapa tahun terakhir sama sulit terlihat dalam laga kemarin yang berlangsung di kandang Heat, AmericanAirlines Arena. Guard Dwyane Wade menciptakan 25 poin dan tujuh assist, sementara Michael beasley menambah 22 poin untuk membuat Heat memegang kendali dan menang dengan 104-86. “Saya kira, jika kami terus bermain dengan fokus dan energi yang sama seperti di laga ini, maka kami akan menjadi tim yang sulit dikalahkan,” tutur Beasley. Pendapat senada diungkapkan oleh pelatih Heat Erik Spoelstra. Mereka langsung fokus di awal laga, dan terbukti dengan keunggulan 33-18 di kuarter pertama. Hal yang sama mereka ulangi di awal babak kedua. Heat memasuki kuarter terakhir dengan keunggulan 89-60.

Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009 Triyaningsih, Anak Ajaib di SEA Games XXV

Butuh Setahun untuk Bujuk Jadi Pelari Triyaningsih boleh dibilang ratu Asia Tenggara di lari jarak menengah. Dia melumat habis lomba 5.000 meter dan 10.000 meter SEA Games XXV, Laos. Bahkan kalau PB PASI mengizinkan mengikuti maraton, mungkin saja Triyaningsih bisa menjuarainya. KHOLILI INDRO, Vientiane

REUTERS/Hans Deryk

PENJELASAN : Pelatih kepala Miami Heat Erik Spoelstra (tengah) mendengarkan official tim, Michael Smith (kiri) yang menjelaskan technical foul yang dilakukan pemain Heat, Dwyane Wade (kanan) .

Keunggulan yang jauh membuat Spoelstra tak ragu untuk mengistirahatkan Wade di sepanjang kuarter keempat. Langkah yang sama juga dilakukan oleh Spoelstra dalam tiga laga terakhir. Itu tak lepas dari cedera pergelangan tangan yang diderita Wade. Hasilnya, dalam dua laga terakhir mereka tetap mendapatkan kemenangan. “Kami telah menjalani pekan yang baik untuk mendapatkan peningkatan. Itu menjadi satu paket

dalam pengembangan tim ini,” ujar Spoelstra. “Di NBA, kadangkala diperlukan langkah yang besar untuk menghadapi kesulitan, Ada banyak hal untuk itu,” lanjutnya. Dari kubu Magic, mesin poin mereka Dwight Howard hanya mampu menghasilkan 17 poin dengan tambahan 14 rebound. J. J. Redick meraih 13 poin dan Mickael Pietrus mendonasikan 12 poin untuk Magic. Sementara Vince Carter yang tak mencetak

poin di 21 menit awal, mengakhiri laga dengan sepuluh poin. Pelatih Magic, menuding skema pertahanan mereka tak cukup kuat untuk membendung para pemain Heat yang tampil agresif sejak awal. “Kami perlu mengawali laga dengan banyak energi dan fokus. Kami tak melakukannya malam ini. Saya benci mengatakannya, tapi sebelum pertandingan saya seperti sudah melihat hal itu,” ujar Van Gundy.(ady/diq)

BERBADAN kecil , 144 cm, tak menghalangi laju lari Triyaningsih untuk memenangi lomba jarak menengah. Tarikan kaki pelari yang kini berusia 22 tahun itu sangat terengginas menjejak lintasan, sehingga membuat lawan-lawannya ketinggalan jauh. Itu terjadi saat dia memenangi lomba lari 5000 meter dan 10.000 meter SEA Games XXV. Kekuatannya merolling kaki dan nafas secara stabil adalah keunggulannya. Dibandingkan dengan pelari-pelari yang tinggi, semestinya Triyaningsih kalah, karena ayunan kakinya lebih pendek. Namun Tri-sapaan akrabnya-bisa mengatasinya. ”Kuncinya di rolling speed kaki dan nafas,” katanya membuka rahasianya. Dua hal itu memang menjadi senjata pelari jarak jauh. Kemampuan menjaga ritme dari awal hingga akhir lomba bisa menjadi sesuatu yang sulit. Hanya pelari-pelari tertentu yang bisa melakukannya. Banyak pelari yang pada awalnya mampu berlari kencang, namun mendekati finis lemas. Tri mampu melakukan rolling tersebut secara sempurna. Dia mampu berlari stabil dari awal hingga akhir. Bahkan, kalau lawannya bagus, dia masih sanggup untuk meningkatkannya. Seperti dalam lari 5.000 m. Karena lawannya ketinggalan jauh, Tri tidak bisa memecahkan rekor, sedangkan di lari 10.000 m dia bisa me-

BIODATA: Nama Lahir Orang Tua Pelatih Klub Saudara Lari Andalan

: Triyaningsih : Semarang, 15 Mei 1987 : Saderi-Ngatriyatini : Alwi Mugiyanto : Lokomotif (PT KAI) : 3 dari empat bersaudara. : 5000m,10.000m, marathon.

mecahkan rekornas dan SEA Games. ”Saya menemukannya ketika dia masih berusia 16 tahun di Semarang. Saya membujuknya selama setahun untuk berlatih atletik,” kata Alwi Mugianto, pelatih klub Lokomotif yang kini juga pelatih PAL (Program Atlet Andalan). Tri yang suka menari itu, lanjut Alwi, agak berat meninggalkan tari, karena kegiatan itu sangat disukainya. Namun Alwi tidak menyerah. Pendekatan sering dilakukan, baik secara personal maupun dengan keluarganya. Maklum Tri punya kakak, Ruwiyati yang juga pelari top nasional di jarak menengah dan jauh yang kini sudah pensiun. ”Saya butuh enam tahun untuk memolesnya,” jelas pelatih yang suka merokok ini. ”Tri ini anak ajaib lho. Semestinya waktu itu yang dilihat adalah catatan waktu dia. Bukan di mana dia berlatih. Di daerah dan Jakarta kan sama saja, asal dia terus dipantau,” kata Djoko Pramono, deputi I kontingen Indonesia. PB PASI mulai meliriknya pada SEA Games 2007. Tri diikutkan dan ternyata mampu meraih medali emas. “Anak ini kalau berlatih luar biasa. Dia sanggup untuk mengikuti tiga lomba sekaligus. Coba kalau lari maraton ditempatkan di lomba terakhir SEA Games ini, Tri pasti diizinkan oleh PASI untuk mengikutinya,” jelasnya. Persoalannya, panitia mungkin tahu kemampuan Tri, sehingga sengaja menempatkan lari marathon di antara lari 5000 m dan 10.000. “Ini tak lazim menempatkan maraton di tengah dua nomor itu. Di mana-mana, maraton ditempatkan di akhir.” Tri sendiri menganggap hal itu sebagai pengalaman dan tantangan.Masa lalu yang tidak perlu diungkapkan, karena untuk membuat orang yakin itu tidak gampang. Perlu ada catatan prestasi yang lebih meyakinkan. Yang dia pikirkan saat ini adalah tantangan ke depan. Dengan catatan waktu SEA Games kemarin di nomor 10.000 m 32: 49,47 menit dia optimistis bisa bersaing di Asia. Yang paling dekat adalah Asian Games yang akan digeber di Guangzhou, Tiongkok, pada 2010. “Saya harus berlatih lebih keras, karena bersaing di Asia tentu lebih berat,” katanya. Tri juga mengakui, kepindahannya dari menari ke atletik adalah termotivasi prestasi kakaknya, Ruwiyati.”Kakak saya menjadi motivator saya. Dia pemegang rekor nasional marathon, dan SEA Games,” ucap dia. (diq).

Klasemen Akhir Medali 1. Thailand 2. Vietnam 3. Indonesia 4. Malaysia 5. Filipina 6. Singapura 7. Laos 8. Myanmar 9. Kambodia 10. Brunei 11. Timor Leste

Total

86 83 43 40 38 33 33 12 3 1 0

83 75 53 40 35 30 25 22 10 1 0

97 57 74 59 51 35 52 37 27 8 3

266 215 170 139 124 98 110 71 40 10 3

372 374 500 1246

SEAGames XXV Laos

Perolehan Medali Indonesia 1. Atletik 2. Angkat Besi 3. Bulu Tangkis 4. Selam 5. Karate 6. Balap Sepeda 7. Panahan 8. Wushu 9. Gulat 10. Pencak Silat 11. Renang 12. Taekwondo 13. Loncat Indah 14. Tenis 15. Judo 16. Menembak 17. Voli Pantai 18. Voli Indoor 19. Tinju 20. Bilyar & Snooker 21. Sepak Takraw 22. Golf 23. Tenis Meja 24. Polo Air

7 5 4 3 3 3 3 2 2 2 2 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0

43 53 4 170

Jumlah Total

7 1 2 5 3 1 1 6 4 3 3 3 3 2 1 1 1 0 3 3 0 0 0 0

7 1 2 6 6 1 1 3 6 3 2 6 1 3 6 3 0 1 6 2 5 1 1 1

21 7 8 14 12 5 5 11 12 8 7 10 5 6 8 5 2 2 9 5 5 1 1 1


metropolis Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

17

Semua jadi Korban

Bawa Damai Sejati

BESOK (19/12) masyarakat Madura korban kerusuhan Sambas akan bertemu dengan masyarakat Melayu Sambas di Singkawang. Pertemuan dijembatani oleh Forum Mediasi Konflik Kalbar. Pertemuan tersebut mendapat apresiasi

FORUM Komunikasi Masyarakat Pantai Utara mendukung adanya rekonsiliasi antara etnis Melayu Sambas dan Madura. Ketua FKMPU HM Syafiun berharap, rekonsiliasi ini dapat membawa kedamaian sejati di Kalbar. Dia berharap, gagasan

dari Fauzie, tokoh Madura di Pontianak. ”Kedua belah pihak pasti memiliki itikad baik,’’ kata Fauzie, kemarin (15/12). ”Karena demi menciptakan suasana perdamaian pascakerusuhan,” u Ke Halaman 23 kolom 5

Fauzie

HM Syafiun

rekonsiliasi ini dapat tersosialisasi hingga tingkatan paling bawah. “Sosialisasi ini sangat penting sampai pada tingkatan masyarakat paling bawah, tidak hanya pada tingkat atas saja. Walaupun kami tidak ikut terlibat dalam tahapan u Ke Halaman 23 kolom 1

Drive Thru Diluncurkan Awal Januari PONTIANAK - Dinas Pendapatan Daerah Kalimantan Barat akan meluncurkan layanan Drive Thru awal Januari tahun depan. “Ini masuk dalam program kerja 100 hari SBY,” kata Kepala Dispenda Kalbar Darwin Muhammad, Kamis (17/12). Drive Thru merupakan pelayanan cepat bagi pemilik kendaraan roda empat untuk pengurusan STNK, pembayaran pajak dan jasa raharja. Pelayanan cepat Darwin Muhammad sistem drive thru ini, pemilik kendaraan tidak perlu turun dari mobil, tetapi cukup membayarnya melalui loket yang telah disediakan. Dalam kurun waktu 5-10 menit, membayar pajak kendaraan dan pengesahan STNK selesai. Bangunan drive thru yang terletak di halaman Kantor Dispenda Kalbar Jalan Adi Sucipto Pontianak, telah selesai dikerjakan. Pelayanan drive thru tersebut terdiri dari dua loket, yaitu loket pendaftaran dan loket pembayaran/penyerahan dokumen wajib pajak. Darwin menjelaskan pemilik kendaraan hanya perlu membawa KTP, BPKB, STNK, dan notice Pajak asli. Dokumen tersebut setelah dicek kelengkapannya lalu dipersilakan menuju loket pembayaran dan pengesahan/ penyerahan. u Ke Halaman 23 kolom 1

Dompet Simpatik

Pemisahan Lala & Lulu Bayi kembar siam Zakiah Nurmala dan Zakiah Nadiwa atau Lala dan Lulu (5,5) akan menjalani operasi pemisahan. Biaya pemisahan membutuhkan dana yang cukup besar. kami mengundang Anda berpartisipasi melalui program dompet simpatik. Bantuan dapat disampaikan langsung ke ruang redaksi (lantai 5) Gedung Graha Pena Pontianak Jalan Gajah Mada No 2-4 setiap jam kerja pukul 08.00 – 16.00, sumbangan juga bisa disalurkan via Bank Kalbar di nomor rekening 1025574916 a.n Pontianak Post. Sumbangan Rabu (16/12) Rp 22,820,000 Sumbangan Kamis (17/112) 1.Hamba Allah Rp 200,000 2.RH Rp 100,000 Jumlah Rp 300,000 Total Rp 23,120,000

Bekelit

BEARING/PONTIANAKPOST

MUDIK: Jelang Natal dan tahun baru, arus penumpang di Pelabuhan Dwikora Pontianak mulai menunjukan grafik kenaikan. Liburan pergantian tahun dimanfaatkan warga untuk mudik.

Pemkot Siap Ladeni Pengelola PONTIANAK - Walikota Pontianak Sutarmidji mendukung upaya pengelola Pontianak Convention Pada 1 Januari Center untuk menempuh jalur hukum atas pencabutan izin kelola terhadap tetap ambil alih. aset daerah itu. Silakan ke jalur “Pada 1 Januari tetap ambil alih. Silakan ke jalur hukum. Bagus itu. hukum. Bagus Akan saya beberkan semuanya,” ujar itu. Akan saya Sutarmidji, belum lama ini. beberkan seSeharusnya, kata Sutarmidji, pemkot bisa saja menggugat pengelola. muanya” Sutarmidji Karena ada item perjanjian yang tidak dipenuhi. Pengelola juga tidak bisa beri keringanan lagi kepada pengelola. mencari investor selama empat tahun. Sebelumnya, pemkot juga beberapa kali Mereka hanya mampu memfungsikan memberikan peringatan kepada pengelola hall saja sehingga pemkot tidak mem- untuk melakukan kewajibannya.

“Tetapi mereka tidak mampu untuk melakukan hal itu. Malah mereka sendiri yang menyampaikan surat ketidakmampuan itu. Jadi, pemkot pun akan segera mengambil alih awal bulan depan karena mereka tidak mematuhi kewajibannya kepada pemerintah,” kata Sutarmidji. Melihat persitegangan pemkot dengan pengelola PCC, DPRD Kota Pontianak berharap persoalan tersebut bisa dikomunikasikan dengan baik. Ketua Komisi A, Adriansyah mengatakan pihaknya bersedia menjadi mediator antara kedua belah pihak, karena masalah pengambilalihan PCC

nikasi yang baik dengan Taman Kanak-Kanak,” katanya. Saat ini di Pontianak terdapat sekitar 120 PAUD, dengan jumlah siswa mencapai 3.655 orang. Wakil Wali Kota Pontianak, Paryadi mengatakan PAUD tersebar pada seluruh kecamatan di Pontianak. Paling banyak di Pontianak Timur, yakni sebanyak 29 PAUD. Disusul dengan Pontianak Kota

PONTIANAK - Sepekan menjelang Natal, Ayani Megamal ramai pengunjung dari berbagai daerah. Hujan tak menghalangi pengunjung dalam maupun luar kota. Suryadi, penanggung jawab keamanan, membenarkan akan situasi mal yang kian ramai. Untuk itu dari pengamanan perketat, tenaga dan sistemnya menjadi lebih esktra dari hari biasanya. Namun Suryadi menjamin dari tahun ke tahun situasi terkendali dengan baik. “Sampai saat ini pengunjung dapat bekerja sama dengan baik, setiap pintu masuk kita lakukan pemeriksaan, khususnya pada pengunjung yang membawa tas besar. Pengamanan ini dilakukan demi kenyamanan pengunjung juga.” “Kalau saya pantau kebanyakan pengunjung memburu diskon akhir tahun, jadi ratarata toko yang berdiskon besar-besaran yang sesak pengunjung. Selain itu juga karena ada film baru, kebanyakan pengunjung ke bioskop.

u Ke Halaman 23 kolom 5

u Ke Halaman 23 kolom 1

u Ke Halaman 23 kolom 5

PAUD Bukan Syarat Masuk SD PONTIANAK – Anggota DPD asal Kalimantan Barat Sri Kadarwati menilai ada persaingan tidak sehat antara pendidikan anak usia dini dengan taman kanak-kanak. “Perkembangan PAUD di sini sudah bagus. Animo masyarakat untuk mendirikan PAUD cukup besar. Namun saya sayangkan ada persaingan tidak sehat dengan TK. Ini yang harus diubah,” ujar Sri Kadarwati

Sri di Pontianak, belum lama ini. Menurut Sri, perkembangan PAUD di kota khatulistiwa ini sebagai salah satu bentuk keberhasilan rencana strategis nasional. Selama ini, PAUD diidentikan dengan masyarakat kelas bawah. Padahal PAUD tak hanya untuk masyarakat kurang mampu saja. Sekarang ini, banyak PAUD yang dibangun dengan bagus. “Diharapkan PAUD ini terus berkembang dan menjalin komu-

Warga Serbu Mal

Jelang Natal 2009, Balut Aksi Sosial dalam Bazar Murah

Ajak Sesama Kristiani Ikut Berkati Pontianak Aksi sosial sudah menjadi hal yang lumrah dalam setiap momen, termasuk Natal. Tapi menggabungkan aksi sosial dalam bazaar murah dan pameran masih jarang dilakukan. Inilah yang dilakukan Pslam 21 Successful Community Pontianak. MADE FRANS Pontianak

Ilustrasi kekes

SATU minggu lagi, umat Kristiani di dunia bakal merayakan hari Natal. Peringatan kelahiran Yesus Kristus itu selalu mendorong umat Kristiani untuk menuai

BEARING/PONTIANAKPOST

SOSIAL:Guna membantu warga yang kurang mampu menyambut Natal, Pslam 21 Successful Community Pontianak menggelar bazar yang dibarengi dengan pameran dan aksi sosial.

kebaikan sesuai Firman Tuhan. Bazar murah yang digelar di halaman gedung Mazmur 21 menjadi salah satu, rangkaian kegiatan aksi sosial dalam menyambut Natal. Natal tidak selalu diperingati dengan beribadah, tapi juga ikut berbuat bagi semasa manusia. “Ide bazar ini muncul dari gembala sidang kami, memberkati Pontianak dengan mengajak jemaat dan mitra dari Mazmur 21,” kata Dedi Krisdianto, sekretaris panitia pelaksana bazar murah, Jumat (18/12). Kata memberkati yang digunakan bermakna luas, setiap orang diajak berbagi. Ketua panitia bazar murah Jonathan Herianto menimpali, pada akhir tahun biasanya harga berbagai kebutuhan pokok, seperti sembako cenderung naik. Terkait dengan stok di pasaran. u Ke Halaman 23 kolom 1


METROPOLITAN

22

Poktan Protes Kades

LENSA

Natal, Sembako Mencukupi KEPALA Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kalimantan Barat A Manaf Mustafa men­ gatakan bahwa menjelang hari besar keagamaan (Natal dan Tahun Baru) stok produksi bidang pe­ ternakan di provinsi ini dalam keadaan aman. Karena itu, masyarakat tidak perlu mengkha­ watirkannya. “Stok telur, daging sapi, daging babi, dan daging ayam cukup,” katanya ketika dijumpai di Gedung DPRD, be­ A Manaf Mustafa lum lama ini. Menurut Manaf, saat ini produksi telur di Kalbar sudah stabil yakni mencapai 80 ton per hari. Sementara, keperluan rata-rata masyarakat hanya 80 persen dari produksi tersebut. Stok sapi juga masih men­ cukupi. “Kalau babi, kita memang tidak pernah ada masalah. Di Singkawang saja, stok yang ada sekitar tujuh ribu ekor dan itu cukup untuk keper­ luan Natal serta Tahun Baru,” ujarnya. Mengenai harga telur yang naik sampai 23 persen dari bulan lalu (data Disperindag Kalbar), dia menilai bahwa kenaikan harga tersebut masih dapat dimaklumi. (rnl)

Pontianak Post19 Desember Rabu 3 Juni 2008 Pontianak Post Sabtu 2009

Perampasan Lahan Secara Sepihak

MUJADI/PONTIANAK POST

KEAKRABAN: Menikmati sajian gaya seprahan, merupakan salah satu cara menjalin keakraban. Saat acara khaul di Istana Kadriah Kesultanan Pontianak, Jumat (18/12), budaya makan bersama tersebut tetap dipertahankan.

Daya Beli Turun, Kondisi Pasar Flamboyan Disorot PONTIANAK — Menjelang Natal dan Tahun Baru 2010, ternyata beberapa harga kebutu­ han pokok mengalami kenaikan, seperti terlihat di pasar tradisional Flamboyan. Selain kenaikan dise­ babkan dua momentum tersebut, faktor lain juga dikarenakan curah hujan yang tinggi. Namun pada umumya sembako dan kebutuhan pokok lainya stabil. Sejumlah pedagang mengaku, menjelang Natal tahun ini harga sembako stabil, telur, beras, mi­ nyak goreng curah, dan gula, masih dengan harga biasa. Namun kenaikan ini terjadi pada beberapa jenis sayuran seperti sawi, terong, dan loba. “Sawi sekilonya yang Rp6 ribu jadi Rp7 ribu, rata-rata hanya naik seribu saja. Kenai­ kan ini karena curah hujan yang tinggi. Bibit sayur banyak yang mati terendam banjir, sawi kita ambil dari Siantan,” kata Udin, pedagang sayuran. Ali, penjual ayam juga me­ ngatakan bahwa kenaikan sudah dimulai dari tiga hari yang lalu. Ali dan pedagang ayam lainnya mengaku kenaikan ini murni ka­ rena menjelang Natal dan Tahun Baru. “Ayam saat ini naik seribu, rencananya besok sampai hari

Natal naik lagi kira-kira menjadi Rp24 ribu,” ungkapnya. Menurut Ali, tahun ini terjadi penurunan pembeli sebesar 30 persen. Dia menambahkan bahwa hal ini disebabkan pendapatan petani yang menurun oleh kondisi cuaca yang tidak mendukung. Selain pada sayur-sayuran, bawang merah dan bawang putih juga mengalami kenaikan serupa. Bawang merah setiap kilogram­ nya mencapai Rp12 ribu, semen­ tara bawang putih Rp16 ribu. Ikan teri dan udang ebi kering juga mengalami kenaikan disebabkan cuaca. “Ikan asin, teri, dan udang ebi kering naik seribu saja, karena stok juga sedikit terganggu, ikan kering kebanyakan kita ambil dari Sungai Kakap,” kata salah satu pedagang ikan asinan. Selain faktor cuaca dan ekonomi masyarakat yang sedang sulit. Sebagian besar pedagang juga menyesalkan kondisi pasar yang belum menjadi perhatian pemer­ intah. “Hujan terus akhirnya becek tak menentu, belum lagi sampah tak beraturan, saya saja malas me­ lihat kondisi pasar seperti ini,” kata Husin yang sudah puluhan tahun berjualan di pasar Flamboyan. Sampai hari ini, telur juga

masih stabil. Setiap butirya masih berkisar Rp900, Rp1.000, dan Rp950. Cuaca yang buruk pun tak mengurangi stok ikan dan hasil laut lainya. Husin, salah satu pedagang ikan mengaku tidak ada kenaikan pada ikan sampai saat ini. “Selama masih ada ikan segar, atau tak ada ikan yang di es-kan, harga ikan tidak bisa kita naikkan, apalagi sekarang ini, pendapatan tak bisa dipastikan. Bisa balik modal saya sudah bersyukur,” ungkapnya. Kebanyakan dari pedagang berharap, kondisi Pasar Flam­ boyan segera diperbaiki. Bahkan beberapa pedagang sepakat akan berperan aktif dalam program pemerintah. Kondisi pasar yang layak diyakini para pedagang mampu membawa perubahan yang lebih baik, khususnya di sektor ekonomi. Rubi salah satu pengunjung pasar, mengaku risih dengan kondisi pasar yang kumuh. “Kalau pasarnya sehat dan bersih, kita juga tidak jijik ke pasar ini, dan yang paling pen­ ting instansi terkait harus sering mengecek harga, agar tidak tim­ pang dan pedagang tidak menjual dengan harga sesuka dia,” ujarnya. (umy)

KELOMPOK Tani Karya Kita tuduhan yang menyudutkan. Na­ dari Desa Rasau Jaya Umum, Ke­ mun ketika dikonfirmasi, ternyata camatan Rasau Jaya, Kabupaten nama pelapor yang tertera tersebut Kubu Raya, melayangkan protes mengaku tidak pernah melapor­ kepada kepala desanya. Pasalnya kan Jantje cs. Ini yang kemudian hak pakai lahan pertanian diram­ menyebabkan ibu tadi terpaksa pas secara sepihak. Padahal, lahan membuat surat bantahan. Berbagai dalih telah dikemu­ tersebut sudah diberdayakan warga kakan sang Kades untuk menafkahi akan lahan terse­ hidup mereka but. Bahkan Kades sehari-hari. Jantje Tam­ Kita diberikan tahun sempat berkata lahan te­ baritji, ketua 2004 lalu. Tujuannya bahwa lah dikembalikan kelompok tani mengatakan la­ untuk memperdaya­ ke pemilik awal. h a n p e r t a n i a n kan lahan. Rekomen­ Pa d a h a l , l a h a n tersebut awalnya kelompok mereka berdasarkan su­ dasi jelas ditandata­ dijanjikan akan dimiliki dengan rat rekomendasi ngani Kades ber­ SKT, jika memang Kepala Desa Ra­ sangkutan mampu diberdaya­ sau Jaya Umum Nomor 503/235/ JantjeTambaritji, kan atau digarap Ekon, kelompok Kelompok Tani dengan baik. Mak­ Karya Kita lum saja, selama tani Karya Kita. ini kawasan terse­ ”Kira diberikan but hanya men­ tahun 2004 lalu. jad penyumbang Tujuannya untuk memperdayakan lahan. Rekomen­ asap, ketika musim kebakaran dasi jelas ditandatangani Kades lahan tiba. Sejauh ini, apa yang dilakukan warga sepertinya akan bersangkutan,” ucapnya. Pengelolaan lahan kelompok langsung berbenturan dengan tani Karya Kita juga dilakukan aparat. Sehingga masyarakat yang terarah. Dulunya lahan direko­ umumnya masyarakat kecil dan mendasikan adalah semak belukar. tak berdaya ini, sedikit banyak Berkat kepiawaian petani, lahan juga takut. Namun karena ini tersebut berubah siap pakai. Warga adalah menyangkut nafkah hidup, secara bergotongroyong merintis masyarakat jelas terus mencari lahan sampai pembuatan drainase. jalan keluar. Di tengah kebingu­ Persoalan belakangan muncul ke­ ngan akan aparatur sekitar yang tika jerih payah petani tidak bisa menyerang mereka sendiri. “Saya dinikmati. Lahan tersebut diklaim bersama dengan dua rekan, pernah bukan lahan garapan mereka lagi. diculik ke Mempawah selama 5 Ini jelas sudah meluluhlantakkan bulan,” terang Jantje. Dengan kondisi ini, sekretaris semangat petani, agar segera ang­ kat kaki. “Bagaiman bisa seperti Karya Kita, Pianus, sangat ber­ harap kepada siapa saja agar dapat itu?” katanya protes. Dari lahan tersebut, pihaknya memecahkan masalah ini. “Kita juga diserang oknum aparat. Se­ juga tidak mengerti kenapa kita bagai ketua kelompok, dia pernah dizalimi. Padahal sudah banyak didatangi oknum sembari marah- yang dihasilkan dari lahan yang marah dan meminta mereka pergi. dulunya semak belukar ini. Bah­ Ketika itu, pihaknya hanya diam kan pada pemilihan Kades pun, membisu. ”Eh aneh, ternyata kami kita juga mendukung Beliau (sang dilaporkan ke kepolisian atas per­ kades). Namun saat ini kenapa buatan tidak menyenangkan. Jelas kita semua yang disudutkan?” ujar Pianus. kami dizalim disini,” kata dia. Hingga saat ini, para penasehat Selain itu, jajaran kelompok tani ini terus mendapat perlakukan Karya Kita, Valentinus Darus, yang sepertinya sudah direkayasa. Joni, Yakobus Kumis, Erik, dan Di mana ada laporan kejahatan Hansim, terus berjuang mencari lain yang menyebabkan Jantje dan keadilan ke mana saja. “Kami rekannya berurusan dengan polisi. semua akan menempuh elemen Seorang ibu tertera telah melapor­ yang dianggap bisa membantu, kan dia ke polisi atas berbagai termasuk Komnas HAM.” (den)


Pontianak Post

PINYUH OPINI

Sabtu Desember Rabu 319Juni 2008 2009

23 19

Pemkab Siapkan 10 Kolam Atasi Lokasi Sampah

Pigura

Dukung Warning Bupati TAHUN anggaran 2009 menyisakan beberapa hari lagi. Itu artinya, semua fisik proyek sudah harus terselesaikan hingga 100 persen. Bahkan, Bupati Pontianak saat meninjau b e b e r a p a fi s i k proyek beberapa waktu lalu mewarning pekerja agar tuntas hingga 15 Desember 2009. Jika tidak, maka Darwis SH sisa dana proyek musti dikembalikan ke kas daerah. Peringatan seperti itu suatu hal yang wajar saja diucapkan seorang Kepala Daerah. Karena pada akhirnya memang menjadi penanggungjawab semua kegiatan proyek yang ada di Kabupaten Pontianak. Apakah memungkinkan, semua fisik proyek sudah tuntas pada batas itu. Sebab, ada kegiatan proyek dikerjakan pada kondisi musim penghujan. Jika dipaksakan, kualitas proyek yang dikerjakan kurang bisa dijamin, sebut saja perbaikan kerusakan pekerjaan Jalan Simpang GOR Moton M e m pawah Ti m u r. (ham)

HAMDAN/Pontianak Post

PAWAI TABLIQH: Ketua BK DPRD Mempawah H Trisna Jaya menyerahkan tropi dan uang pembinaan kepada pemenang pawai tabligh akbar menyambut tahun baru Islam, kemarin.

Hijrah adalah Keluar dari Darul Kufur MEMPAWAH- Bupati Pontianak melihat cepatnya perjalanan waktu. Tak terasa, hari demi hari, berganti minggu hingga ke bulan terus kita lewati. Halnya tahun demi tahun pun berlalu pula. Usia kita pun semakin bertambah dengan datangnya bulan Muharram, yang menandai telah bergantinya bilangan tahun menjadi 1431 Hijriah. Kata Drs H Ria Norsan MM MH, dalam acara yasinan di rumah dinas jabatan Bupati, dalam rangka menyambut tahun baru Islam 1431 hijriah, malam Jumat kemarin. Dia melihat, begitu besarnya sambutan umat islam menyambut

datangnya tahun baru islam. Jika dibandingkan dengan pergantian tahun baru masehi yang begitu penuh semarak dilakukan masyarakat luas. Sementara tahun baru hijriah disikapi kaum muslimin dengan sangat sederhana, kalau tidak kita katakan hanya dingin-dingin saja. Memang tahun baru hijriah, sesungguhnya tidak terlalu perlu disambut dengan kemeriahan serta pora dan hura-hura yang tidak memberikan makna. ”Yang paling penting jadikan tahun baru hijriah, sebagai momentum untuk merenungkan kembali kondisi masyarakat saat ini. Karena peristiwa hijriah yang dilakukan oleh Nabi Be-

sar Muhammaad SAW, sebetulnya memang lebih mengarahkan pada momentum perubahan masyarakat ketimbang perubahan secara individual. Karena peristiwa itu sendiri lanjut Bupati merupakan hijriahnya Nabi Muhammad yang menandai perubahan masyarakat jahilliah saat itu menjadi masyarakat islam. ”Inilah sebetulnya makna terpenting dari peristiwa hijriahnya Nabi Muhammad SAW yang patut untuk kita tiru sebagai umat islam,” ajak Ria Norsan. Hijrah menurut pakar dunia islam lanjutnya lagi, didefinisikan sebagai keluar dari darul kufur menuju darul islam.(ham)

SUI PINYUH- Bupati Pontianak terlihat berang, saat meninjau lokasi Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah di Desa Sui Bakau Besar Laut (SBBL) Kecamatan Sui Pinyuh. Lokasi itu dinilai warga setempat kurang layak dan minta untuk sesegera mungkin dicarikan lokasi alternatif. Selain sudah padat ditambah lagi sampah yang dibuang berserakan di jalan serta menimbulkan bau tidak sedap. Saat meninjau lokasi pembuangan sampah hasil pengangkutan sampah dari pasar Mempawah, Pinyuh dan sekitarnya, Bupati mengakui persoalan itu semustinya mampu diatasi perangkat yang ada dibawah. “Jangan persoalan seperti ini, warga masih minta Bupati yang datang. Perangkat yang dibawah kan bisa menyelesaikannya,” jelas staf Humas Setda Kabupaten Pontianak yang ikut mendampingi kunjungan itu menginformasikan kepda Pontianak Post. TPS SBBL masih menggunakan pola dumping (pembuangan terbuka). Penggunaan pola menimbulkan pencemaran dan polusi. Ke depan direncanakan perubahan dari open dumping ke pola sanitri

lensvil (tertutup). “Sekarang sedang dilaksanakan pembersihan lahan dan pengerukan 10 kolam penyekat serta rencana pembuatan TPA seluas 13 hektar,” kata Bupati menjawab Pemandangan Umum Fraksi DPRD Kabupaten Pontianak. Seperti dijelaskan kepada sejumlah wartawan Bupati H Ria Norsan juga menyayangkan, kalau di lokasi itu ada alat yang didatangkan dari luar untuk mengolah sampah menjadi lebih efektif dan bernilai ekonomis namun belum dapat difungsikan. Padahal, harga pengadaan barang bantuan dari luar itu harganya lumayan mahal. “Kita akan cek kembali, dimana kelemahan hingga saat ini benda itu masih menjadi pajangan, karena belum pernah sama sekali difungsikan sesuai kegunaannya. Jika dibiarkan saja lama-lama bisa menjadi besi tua,” nilainya. Menurut pekerja, setiap hari puluhan meter kubik sampah diangkut dari sampah komplek pasar Mempawah dan Pinyuh. lalu dibuang di TPA SBBL. Karena sampah yang ditumpuk tidak diratakan dengan eksavator, hingga melimpah ke jalan masuk.(ham)

Dukungan Dewan Diharapkan Atasi Kekurangan Anggaran MTQ MEMPAWAH-Rapat gabungan antara panitia angaran eksekutif dan panitia anggaran legislatif dalam pembahasan Raperda APBD tahun 2010 berjalan alot hingga malam hari. Itu memang sudah menjadi keinginan kalangan dewan, agar agenda rapat

yang hanya beberapa hari itu dapat dimaksimalkan. Kendatipun rapat tersebut resmi dinyatakan tertutup untuk umum. Tidak berarti hasil pembahasan yang sempat ngotot-ngototan, baik sesama kalangan dewan maupun dengan

pihak eksekutif tak bisa diketahui publik. Terlebih pula ada dewan yang tidak masuk dalam panitia anggaran legislative melihat kecenderungan penyusunan APBD 2010 masih banyak yang kurang berpihak kepada kepentingan masyarakat.

“Saya akui, setelah membaca, meneliti secara seksama draf APBD yang diserahkan eksekutif terlihat sekali ada yang patut dipertanyakan,” tegas Alpian. Sementara itu dewan dari PKS yang sebelumnya juga sudah membaca draf APBD menghendaki pengalokasian

untuk Dinas Pertanian dan Peternakan yang sudah diplot sebaiknya tetap dipertahankan. “Saya minta dukungan kawan-kawan pan-ang legislative untuk tidak mencoret atau menghilangkan. Karena memang menyentuh keinginan para petani, “ kata Zaldy. (ham)


KOMUNIKASI BISNIS

6

Pontianak Post Sabtu 19 Desember 2009 Pontianak Post Rabu 3 Juni 2009

Advertorial

Energi Seksual Harta yang Berharga ENERGI seksual merupakan harta paling berharga bagi laki-laki, dan apabila hilang energi seksualnya maka merupakan sebuah penderitaan berat, tidak bersemangat dan merasa kurang percaya diri terhadap pasangannya maupun dikehidupan sosialnya. Namun demikian tidak ada suatu hal yang tidak ada jalan keluarnya. Asal ada kemauan semua hal tersebut dapat diatasi. Demikian halnya dengan masalah energi seksual lelaki yang terganggu. Salah satu cara jitu yang telah terbukti ampuh mengatasinya adalah beralih pada pola hidup positif, teratur dan menjadi lebih baik. Seperti berolahraga, makan teratur, mengkonsumsi formula herbal, dan rutin mengkonsumsi formula herba/Dji Wo (POM TR. 073 374 101) formula penambah stamina dan kejantanan pria. Formula alami dalam bentuk kapsul bisa meningkatkan stamina vitalitas kelelakian Anda. Formula Dji Wo aman dikonsumsi dan tidak ada efek sampingnya, karena berbahan dasar 100% alami. Formula ini mampu meningkatkan vitalitas kelelakian dan keperkasaan Anda. Dengan mengkonsumsi produk herbal Dji Wo formula alami berbentuk kapsul hasil proses mengunakan mesin higeinis, berkhasiat meningkatkan stamina vitalitas pria dewasa. Guntur (43 tahun) mengatakan, “Sebelumnya saya tak peduli gangguan pada vitalitas kelelakian yang saya alami, namun lama-kelamaan kok mengganggu, saya cepat keluar (ejakulasi dini) saat berhubungan, dan yang saya khawatirkan istri tak mencapai klimaknya. Akhirnya saya cari solusi, setelah mendapatkan informasi mengenai Dji Wo melalui media cetak, langsung saya coba minum dji wo kapsul 1 jam sebelum berhubungan. Hasilnya luar biasa, istri saya pun tersenyum simpul,” ceritanya. Dji Wo kapsul gampang didapat di apotik dan took obat di kota Anda. Pontianak; Apt Bintang dan TO Sinar Abadi Jl. Gajahmada. Apt Irma Jl. Adi Sucipto, Apt Sahabat Jl. Dr Soedarso, Apt Arwana Jl. Sui Raya. Apt Imam Bonjol Jl. Imam Bonjol, Apt Matahari, Apt Kimia Farma dan TO Murni Jl. Tanjungpura. Apt Seroja Jl. Agus Salim, Apt Assyffa Jl. KH Ahmad Dahlan, TO Fajar dan TO Hidup Segar Jl. Komyos Sudarso. TO Hidup Sehat dan TO Sehat Pasar Flamboyan. Apt Prety Jl. Tanjungraya II, Apt Anugrah Jl. Gusti Mahmud, TO Kapuas Komp. Khatulistiwa Plaza, Apt Amelia Jl. Sei Raya. Singkawang: Apt Singkawang Jl. Diponegoro. Sambas: The Santos Jl. Keramat. Ketapang: Apt Medika Jl. Merdeka. Mempawah: Apt Mempawah Jl. GM Taufik.(biz)

Sepeda Sehat, Peringati Hari Ibu DINAS Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalbar, dalam rangka Peringatan Hari Ibu (PHI) ke-81 tahun 2009 akan menggelar sepeda sehat pada Minggu (20/12/09) pukul 06.00 pagi di Pendopo Gubernuran Jalan A. Yani Pontianak. Kepala Dispora Kalbar Utin Kusumawaty mengatakan, penyelenggaraan Utin Kusumawaty sepeda sehat ini dilaksanakan dalam rangka peringatan hari Ibu ke-81 tahun 2009. Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan menjalin sarana komunikasi di antara staf/anggota pada dinas/ instansi/lembaga/organisasi dilingkungan Pemprov Kalbar serta masyarakat, sekaligus juga ikut mewujudkan keluarga sehat untuk mendukung Kalbar Sehat 2015. Dengan sepeda sehat ini, kata dia, mencoba memasyarakatkan olahraga sepeda santai serta mengimbau ibu-ibu agar dapat mensosialisasikan kegiatan bersepeda. Karena selain bebas polusi, juga lebih efektif digunakan untuk berolahraga serta menyehatkan badan. “Kita pilih kegiatan bersepeda ini karena lebih santai, nyaman dan menyehatkan,” katanya. Melalui sepeda sehat ini, lanjutnya, diharapkan dapat memotivasi masyarakat untuk menerapkan gaya hidup sehat dalam kegiatan sehari-hari. Ia mengingatkan bahwa sehat itu mahal harganya dan ibu merupakan tiang keluarga, untuk itu semua keluarga harus sehat. ”Khususnya bagi ibu-ibu, dengan kesehatan dan kebugaran para ibu dapat semakin produktif untuk berperan ganda baik di dalam rumah tangga dan masyarakat maupun di dalam dunia kerja,” imbuhnya. Selain itu, dengan sepeda sehat dalam rangka PHI ini juga diharapkan ke depan masyarakat khususnya ibu-ibu termotivasi untuk mampu mengerahkan potensinya, agar dapat aktif dan meningkatkan kiprahnya di segala bidang. Dikatakan Utin, rencananya kegiatan sepeda sehat ini akan dilepas oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kalbar Ny. Frederica Cornelis. Selain sepeda santai, juga diadakan beberapa lomba bagi staf/anggota pada dinas/instansi/lembaga/ organisasi di lingkungan Pemprov Kalbar. Diantaranya; lomba senam aerobik, lomba gala hadang, lomba terompah panjang dan lomba/ eksibisi sumpit. ”Bagi para pemenang lomba akan kita berikan hadiah menarik yang telah disiapkan dari Dispora Kalbar,” ungkapnya. Ia juga mengimbau agar masyarakat dapat turut berpartispasi dalam sepeda sehat yang digelar dalam rangka peringatan hari ibu. ”Sepeda sehat dapat diikuti seluruh masyarakat dan akan dilakukan pencabutan undian (doorprize) setelah kegiatan berlangsung,” katanya.(fen/ser)

IMI-Palapa Nikki Super Grasstrack 2009 juga dapat menikmati suasana liburan di pantai. Palapa Beach Hotel Singkawang terus berbenah dengan menambah 20 kamar, sehingga jumlah kamar menjadi 57 kamar. Fasilitas ruang rapat yang representatif juga disediakan baik untuk kapasitas sampai dengan 60 orang dapat menggunakan Randayan Meeting Room, hingga Palapa Function Hall yang bisa menampung hingga 300 orang. Berbagai kegiatan rapat, Rakerda, gathering, outbound, family day, outing, seminar, loka karya, workshop, training, sosialisasi, retreat, dan kegiatan lainnya sangat tepat diselenggarakan di Pasir Panjang. Dengan suasana alam pantai yang tenang, jauh dari hiruk

4 Siap Digelar Minggu 27 Dec’09 4 Di Taman Pasir Panjang Indah & Randayan Island PALAPA Beach Hotel dan Palapa Sport Club Singkawang setelah sukses menggelar IMI-Palapa Racing Singbebas 2009 pada 27 November 2009, kini kerja bareng dengan IMI dan rokok Nikki Super siap menggelar event balap motor grasstrack, dengan tajuk IMI-Palapa Nikki Super Grasstrack 2009, pada Minggu 27 Desember 2009. Event ini merupakan ajang balap motor Grasstrack Open se Kalimantan Barat. Ajang ini juga sangat tepat bagi para pembalap untuk beradu nyali, mental, teknik, skill dan

engine dengan memacu kuda besi di lintasan dan track-track tajam berlumpur serta super ball. Jumpingan sirkuit taman Pasir Panjang Indah Singkawang untuk menjadi jawara pada kelas-kelas yang akan diperlombakan meliputi: Kelas Bebek 2 Tak Standard Pemula 110cc. Kelas Bebek 4 Tak Tune Up Modifikasi Junior s/d 130cc. Kelas Bebek 2 Tak Tune Up Modifikasi Junior s/d 115cc. Kelas Campuran (Sport & Trail) s/d 150cc, dan Kelas Open (Bebek 2 Tak, 4 Tak, Sport & Trail)

s/d 250cc. “Ajang ini memperebutkan total hadiah uang tunai puluhan juta rupiah+trophy & voucher menginap gratis di Palapa Beach Hotel,” ungkap Wahyu Hartoko, dari Palapa Sport Club Singkawang. Informasi dan pendaftaran contact person; Shandy 085245074720. Momen liburan long weekend dan Hari Raya Natal sangat tepat untuk penyelenggaraan event, sehingga sisi hiburan olahraga dan rekreasi didapatkan, pengunjung taman Pasir Panjang Indah

pikuk perkotaan, jauh dari gangguan urusan pribadi dan keluarga, daya serap konsentrasi dan tingkat kehadiran yang baik, berbagai pilihan paket meeting disediakan dengan harga yang lebih terjangkau, kompetitif, dan menyesuaikan kebutuhan sehingga kegiatan dapat terlaksana dengan lebih efektif dan efisien. Reservasi dan informasi dapat menghubungi marketing Palapa Beach Hotel, Taman Pasir Panjang Indah & Randayan Island, Contact Person: Ari Wahyudi Hp 0813 452 54 990. telp (0562) 633402, Fax: 0562-4644656 e : herry_wahyudi@yahoo.com w w w. t o u r i s m - p a s t i k e s i n g kawang.com. (biz)

Langsing dengan F77, Perkasa dengan F27 KEGEMUKAN adalah kelebihan jaringan lemak tubuh. Penumpukan lemak biasanya terjadi di perut, pinggul, pantat dan paha. Penyebabnya bisa karena pola makan yang buruk, kurang gerak, masalah genetika dan sebagainya. Berat badan (BB) normal didasarkan pada Indeks Massa Tubuh (IMT), yaitu BB (kg) dibagi kuadrat tinggi badan (meter). Misalnya tinggi Anda 155 cm dan berat 55 kg, maka IMT Anda adalah 22,9. Kisaran normal untuk orang Asia adalah 18,5-22,9. Kegemukan mengganggu aktivitas dan mengundang berbagai penyakit. Setiap orang mendambakan

BB ideal, tapi tak semua orang bisa olahraga dan diet secara teratur. Jangan khawatir kini tersedia Formula 77 (F77), solusi cerdas mendapatkan BB ideal. F77 efektif dan aman bagi kesehatan, karena dibuat dari bahanbahan alami pilihan yang telah dikenal sejak lama dan terbukti khasiatnya dalam berbagai penelitian. Cocok untuk pria maupun wanita. Ada ibu rumah tangga yang setelah melahirkan badannya melar dan perut jadi besar, tapi setelah minum F77 tanpa terasa beratnya pun turun dan perut jadi langsing. Ada pula seorang pria yang selalu digelari gendut, tapi setelah minum

F77 gelar yang bisa dianggap ejekan itu tak lagi didengarnya.

Sedangkan untuk keperkasaan pria kini tersedia Formula 27 (F27) yang diformulasi khusus untuk pria dewasa dalam bentuk kapsul ekstrak. F27 bekerja melancarkan aliran darah, sehingga vitalitas terjaga dan ereksi bisa dipertahankan, juga meredakan pegal-pegal dan menjaga kesehatan pria. Dibuat 100% dari bahan alam dengan teknologi farmasi, sehingga aman bagi kesehatan. Formula 77 dan Formula 27 telah terdaftar pada BPOM RI No. TR 043339741 dan 043338981. F77 dan F27 dapat dibeli di apotik/ toko obat di kota Anda. Jl. Tanjungpura: Apt Utama, Apt Cipta.

HM Harjani Pimpin Gapkindo Kalbar DA L A M r a n g k a p e m i l i h a n kepengurusan Gabungan Pengusaha Konstruksi Indonesia (Gapkindo) perdana, Gapkindo menggelar Musyawarah Daerah (Musda) perdana yang dilangsungkan di Hotel Dangau Jalan Arteri Supadio pada (17/12). Dalam Musda tersebut HM Harjani SE, terpilih secara aklamasi sebagai ketua DPD Gapkindo Kalbar periode 2009-2013. Peserta Musda dihadiri 12 orang dari 6 Kab/Kota diantaranya; Kota Pontianak, Kabupaten Pontianak, Kubu Raya, Sangau, Landak dan Kapuas Hulu. Musda secara resmi memilih ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Provinsi Kalbar dan ketua DPD Kabupaten/Kota periode 2009-2013. Musda Gapkindo perdana DPD Kalbar juga dihadiri; kepolisian, asosiasi konstruksi, LPJKD, dan Stakholder terkait. Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Gapkindo DR Elias L Tobing mengatakan, musda perdana ini akan menghasilkan beberapa rumusan penting. Musda ini juga akan memilih ketua DPD Kalbar dan DPD Kabupaten/ Kota. Menurut Elias, salah satu rumusan yang kita bahas mengenai Kepres No. 81 Tahun 1983. Kepres tersebut perlu dilakukan revisi. Elias juga menambahkan, setelah terpilihnya ketua DPD Provinsi Kalbar dan DPD Kabupaten/Kota, diharapkan Gapkindo Kalbar dapat memberikan pelayanan terbaiknya

FOTO ANDREAS

SERIUS: Para pengurus Gapkindo tampak serius mendengarkan arahan dari Ketua DPP Gapkindo Elias L Tobing.

dibidang konstruksi. Para pengusaha konstruksi yang tergabung dalam Gapkindo harus lebih baik dan bertanggungjawab, dalam mengerjakan segala poyek- proyek pembangunan baik proyek swasta/pemerintah. Ketua DPD Gapkindo Kalbar terpilih HM Harjani SE mengatakan, semua pengurus Gapkindo Kab/Kota mendatang harus tertib administrasi dalam pelayanan jasa konstruksinya. Persaingan antarasosiasi konstruksi juga akan semakin ketat. Namun, pihaknya optimis dengan kepengurusan Gapkindo periode 2009-2013, akan dapat berkompetisi pada proyek-proyek besar pembangunan di Kalbar dengan mengutamakan kualitas kerja sebagai prioritas. Harjani juga menjelaskan, Gapkin-

do akan membentuk kemitraan yang sinergis dengan berbagai pihak. Salah satunya istansi Pekerjaan Umum (PU) yang merupakan regulator utama. Gapkindo juga dapat menjadi asosiasi konstruksi terdepan dalam rangka percepatan pembangunan. Usai pemilihan DPD Kalbar Harjani menambahkan, dalam Musda perdana ini juga didapatkan enam ketua DPD Gapkindo Kabupaten/ Kota. Diantaranya; Iskandaria SE (ketua DPD Kubu Raya), Anwar Ibrahim MSc (Ketua Kabupaten Pontianak), H Achmad Rochansyah SH (ketua DPD Sanggau), Sumadi (ketua DPD Kapuas Hulu), Hardianto (ketua DPD Kota Pontianak) dan Siyus SPd MM (ketua DPD Landak).(and/ser)

Gapki Sayangkan Sikap Unilever GABUNGAN Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) menyatakan penyesalannya atas sikap Unilever yang menghentikan sementara pembelian CPO (crude palm oil) kepada Sinar Mas. Menurut Gapki tindakan ini dikhawatirkan akan mempengaruhi sikap dan produsen CPO terhadap kredibilitas RSPO (Roundtable on Sustainable Palm Oil). Putusnya hubungan antara Unilever dengan PT Sinar Mas Agro Resources & Technology (Smart) Tbk tersebut didasarkan atas laporan Greenpeace

yang menyatakan bahwa pemasok minyak kelapa sawit Indonesia merusak hutan hujan tropis. Dengan dasar alasan keberlanjutan lingkungan hidup, mereka memilih untuk menangguhkan pembelian berjangka tersebut. Menurut Sekjen Gapki Joko Supriyono alasan yang diungkapkan oleh Unilever tersebut merupakan pertimbangan sepihak dan terburu-buru. “Itu tidak mencerminkan penanganan masalah secara obyektif. Lagipula, kredibilitas laporan NGO itu kan masih perlu div-

erifikasi lagi,” katanya kemarin (16/12) dalam jumpa pers di Sekretariat Gapki. Dia juga mengatakan kalau kejadian ini tidak hanya menyangkut dua perusahaan itu saja. Tetapi, juga mempengaruhi sikap industri kelapa sawit secara keseluruhan. Padahal, baik Unilever maupun PT Smart Tbk merupakan anggota RSPO. “Seharusnya kan Unilever memanfaatkan forum tersebut untuk melakukan klarifikasi dan penyelesaian tehadap klaim Greenpeace yang notabene bukan anggota RSPO. (jan)

Apt Matahari. Jl. Gajahmada: Apt Gajahmada, TO Sinar Abadi, TO Sinar Abadi Jaya, TO Sinar Abadi 2. Jl. Imam Bonjol: Apt Imam Bonjol. Jl. Adisucipto: Ap Irma. Jl. Sei Raya Dalam: Apt Amelia, Apt Sei Raya Dalam, Apt Murni. Jl. Dr Sutomo: Apt Zam-zam. Jl. M Yamin: TO Mitra Mandiri. Jl. Veteran: Apt Mega Sari Farma. Jl. Ahmad Dahlan: TO Jenaka. Pasar Cempaka Kapuas Indah: TO Timur. Jl. Jend. Urip: Apt Mitra. Jl. Cokroaminoto: Apt Merdeka Timur. Jl. KH Wahid Hasyim: Apt Vijaya. Atau informasi lebih lanjut hubungi: (0561) 7008161. (biz)

Nyeri, Rematik dan Asamurat Sembuh PENGALAMAN H. Syahjuan, warga Desa Ujung Said, Jongkong Kapuas Hulu Kalbar ini nyata bukan rekayasanya mengirim surat sebagai ungkapan terima kasih berhasil sembuh, setelah 3 tahun lebih menderita rematik. Segala obat telah dikonsumsi, hasilnya ada sedikit membaik, sampai dia memperoleh informasi Songgolangit herbal dari majalah. Awalnya tidak tertarik atas saran keluarga, akhirnya Syahjuan coba cari Songgolangit herbal meski sulit, karena letaknya terpelosok. Setelah mengkonsumsi beberapa botol, akhirnya rematik dan nyeri sendi sembuh. Sampai kini ia mengkonsumsi reutin sebagai pencegahan. Banyak warga dikampungnya sekarang mengkonsumsi Songgolangit herbal untuk penyembuhan sakit rematik, nyeri dan asamurat yang banyak diderita. Songgolangit berkasiat alami melindungi dan membebaskan tubuh dari nyeri sendi akibat rematik dan asamurat. Mengandung zat aktif yang bermanfaat diantaranya; tanin, saponin dan flavanoid yang bekerja secara simultan menghasilkan efek analgesic. Yakni meredakan sakit dan nyeri serta mempunyai efek anti inflamasi, karena mengurangi radang dan pembengkaan pada sendi, menurunkan kadar asamurat, meningkatkan metabolisme fungsi hati dan ginjal serta meningkatkan stamina tubuh. Aman untuk lambung, dan pemakaian jangka panjang terbuat dari 100% tridax procumbern. Kemasan praktis perbotol isi 30 kaplet, dengan harga terjangkau. Info lebih lanjut hubungi Yusuf 05617512569. Dicari distributor setiap kabupaten. Sudah tersedia di apotik (Apt) dan toko obat (TO). Informasi produk SMS 081331375840. Pontianak tersedia di Jl. Sungai Raya Dalam, Apt Murni dan Apt Sei Raya Dalam, Apt Amelia, Apt Arwana. Jl. Imam Bonjol Apt Imam Bonjol. Jl. Tanjungpura Apt Kimia Farma, Apt Sehat, TO Murni. Jl. Gajahmada Apt Gajah Mada, Apt Makmur 2, Apt Bintang, TO Sinar Abadi. Jl. Serayu Apt Makmur. Jl. Diponegoro Apt Abadi. Jl. Cokroaminoto Apt Merdeka Timur. Jl. Jend Urip Apt Mulya. Jl. Merdeka Barat Apt Mandiri. Jl. Komyos Sudarso TO Fajar. Jl. KH. Dahlan TO Jenaka, Apt Mandiri 2. Jl. Rais A. Rahman TO Segi Delapan. Jl. Paris II TO Paris. Jl. Tanjungraya 2 Apt Pretty. Tanjung Hulu Apt Utama Farma. Singkawang: Apt Singkawang, Apt Merdeka Jl Diponegoro, Apt Tira Farma Jl. Jend Sudirman. Mempawah: Apt Mempawah Jl. GM Taufik. Sambas: The Santos Jl. Keramat. Ketapang: Apt Medika Jl. Merdeka.(biz)

Kanker Rahim Sembuh Lewat Shinse Husein “AWAL 2003, sebenarnya aku sudah merasakan sesuatu yang tak nyaman di kandung. Selain selalu sakit setiap kali datang bulan, darah menstruasi yang keluar pun sangal banyak dan tak beraturan. Terkadang sampai 2 minggu terus menerus darahnya tak berhenti. Kalau itu masih bisa kuatasi dengan obat-obatan dari dokter kandungan. Namun 2 tahun kemudian kondisiku mendadak parah. Selain sakit luar biasa, darah yang keluarpun sangat banyak sampai-sampai aku sempat pingsan,” cerita Ny Yasna. Warga Jl. Pangeran Danau, Muara Enim Sumatra Selatan ini menjelaskan, karena penyakit yang dideritanya makin parah, pihak rumah sakit Muara Enim merujuknya ke Kota Palembang. Di sinilah kelahuan, ternyata

dia mengidap kista dan mioma yang sudah akut. Lalu dilakukan operasi. Hanya bertahan setahun, akhir 2005 kondisi Yasna lebih para dari sebelurnnya dan dilarikan ke rumah sakit. Saat itu pula diketahui ia mengidap kanker mulut rahim stadium lanjut. Bila tak segera dioperasi, akan menjalar ke bagian lain dalam tubuh. Saat ilulah dirasakannya dunia seperti kiamat. Kematian seolah sudah diambang pintu. “Saat itu pula ku coba kontak Shinse Husein di Jakarta, dan beliau mengirimkan obat yang terbuat dari sari buah pohon Shachi. Dengan obat inilah perlahan kondisiku membaik, hingga benarbenar pulih dalam waktu 6 bulan, tanpa operasi,” kata Yasna. Sejak itulah semangat hidupnya, kata Yasna, muncul kembali. “Obat pak Husein pun rutin kupesan ke

Jakarta, yakni lewat cabang utamanya Bunda Laras di Bekasi. Bulan keempat, kurasakan kondisiku benar-benar sudah membaik. Dan aku pun sudah mulai beraktivitas walau masih sebatas di lingkungan rumah. Sebulan kemudian kuperiksakan diri lagi ke Palembang, hasilnya makin baik, kankernya makin mengecil. Dan enam bulan setelah mengkonsumsi Seabuckthorn, dokter yang selama ini menanganiku benar-benar heran, atas kepulihan kondisi yang

kuidap. Kanker mulut rahim yang

semula mengkhawatirkan itu telah lenyap,” uajranya. Alamat praktik Shinse Husein: Perumahan Muara Karang blok B-4 Barat No.45 Jakarta Utara, telp (021) 6678649. Konsultasi gratis hubungi: 0816903378 dan obat bisa juga didapatkan di Sinar Mutiara Jl. Gajahmada (seberang pemadam kebakaran Budi Pekerti), telp (0561) 738566-7061088 Pontianak. Penyalur: TO Mulia Jl. A Yani Sanggau Kapuas. TO Tiara Jl. Jendral Sudirman Sintang. TO Swallow Jl. Koper Makmur Singkawang. TO Aman Jl. Mohamad Hambal Pemangkat, Singkawang. TO Ceria Jl. Pasar Baru Sei Pinyuh. TO Duri Jl. Raya Sei Duri. TO Tulus Budi Jl. A Yani Ketapang. TO Sinar Abadi Jaya Jl. Gajahmada Pontianak. Ijin praktik Depkes No. 1.3.01.3175.091.(biz)


Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

Jangan Bangga jadi Lelaki Sebelum Puaskan Istri HASIL penelitian Massachusets Male Study (MMAS) menyebutkan, 57 % pria di seluruh dunia, pada usia 40-70 tahun mengalami Disfungsi Ereksi (DE), adalah sebuah angka yang sangat pantastik. DE merupakan ketidak mampuan pria secara konsisten atau berulang dalam mencapai atau mempertahankan ereksi yang cukup dari alat kelaminnya, agar dapat melakukan hubungan intim dengan lawan jenisnya secara baik. Kapsul Epimas dapat membantu pembuluh darah pada penis menjadi lebih elastis, agar aliran darah ke penis meningkat sehingga terjadi ereksi denga kualitas yang prima. Setelah minum Kapsul Epimas akan terjadi ereksi alat kelamin pada pria secara alami, walau tanpa rangsangan seksual sekalipun.Masalah DE sangat berkaitan dengan masalah darah. Ereksi pada alat kelamin pria tidak akan tertolong, dengan sugesti atau terapi pisikis belaka, tapi sangat perlu diperhatikan tehnis mekanis terjadinya ereksi yang benar-benar alami. Kapsul Epimas sangat efektif membangkitkan keperkasaan pria, meningkatkan stamina dan mencegah pengerasan pembuluh darah pada penis. Seorang dokter di Jakarta mengatakan, bahwa indikasi pria sehat seksual adalah pria yang mampu berhubungan intim minimal dua kali dalam seminggu dengan istrinya. Perlu juga di ketahui, bahwa wanita terus menjadi wanita sampai akhir hayatnya. Namun pria hanya menjadi pria jika ia mampu menjalankan fungsinya sebagai lelaki. Bukti nyata lebih baik daripada berdebat, setelah mengkomsumsi Kapsul Epimas, rumah tangga Karman kembali harmonis dan bahagia. Kisman (36 tahun), warga Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya, mengenal Kapsul Epimas dari rekannya. Kapsul Epimas telah tersedia di apotek dan toko obat terdekat di kota Anda. Pontianak: Apt Imam Bonjol Jl. Imam Bonjol. Apt Sei Raya Dalam, Apt Murni, Apt Amelia, Toko Batara, Apt Arwana Jl. Sungai Raya Dalam. Apt Makmur 2, Apt Gajah Mada, Apt Bintang, TO Sinar Abadi I dan 2 Jl. Gajahmada. Apt Kimia Farma, Apt Cipta, Apt Sehat, TO Murni, Apt Utama Jl. Tanjungpura. Apt Merdeka Timur Jl. Cokroaminoto. Apt Mulia Jl. Urip. Apt Mandiri I dan 2 Jl. Merdeka Barat. TO Jenaka, TO S Lestari Jl. Ahmad Dahlan. TO Fajar Jl. Komyos Sudarso. Apt Kharitas Bhakti Jl. Siam. Apt Makmur Jl. Serayu. Apt Abadi Jl. Dipanegoro. Apt Mega S Farma Jl. Veteran. TO Paris Jl. Parit Husin 2. Kota Singkawang: Apt Singkawang, Apt Merdeka Jl. Dipanegoro. Mempawah: Apt Mempawa Jl. GM Taufik. Sambas: The Santos Jl. Keramat. Sanggau: Apt Yoga Jl. A Yani. Ketapang: Apt Lestari Farma Jl. Suprapto.(biz)

Migrain, Jangan Pandang Sebelah Mata SAKIT kepala sebelah atau lebih dikenal dalam bahasa medisnya migrain, telah menyerang banyak orang, terutama di kota-kota besar. Kompleksnya persoalan hidup dan pekerjaan serta pola hidup yang tidak sehat ikut memicu datangnya migrain. Karena sifatnya yang idiopatik (muncul tiba-tiba tanpa sebab yang diketahui) dan kambuhan, maka orang cenderung menganggap sepele, kemudian menyelesaikannya dengan menenggak obat anti sakit kepala. Padahal migrain sangat berkaitan dengan perubahan biokimiawi tubuh, gangguan pembuluh darah, atau kombinasi antara pelebaran pembuluh darah dan dilepaskannya zat kimia dari serat-serat menyelimuti pembuluh darah tersebut. Proses itu mengakibatkan peradangan dan nyeri luar biasa pada wanita, karena siklus hormonal migrain menyerang dalam situasi dimana siklus hormonal itu berlangsung. Bila serangan migrain terjadi penderita akan merasakan gejala mual, muntah, diare, wajah pucat, kaki dan telapak tangan dingin. Bahkan penderita migrain akan sangat sensitif terhadap cahaya dan suara. Defesiensi gizi sebenarnya penyebab terjadinya migrain. Sebut saja vitamin B-vomplek, mineral dan asam amino. Namun, dr Michael Lesser mengingatkan, nyeri kepala termasuk migrain disebabkan gluten yang banyak ditemukan dalam susu sapi, terigu dan jagung.Sebaliknya jika mengkonsumsi minuman berbahan kedelai seperti Serbuk Minuman Kedelai Natoya yang mengandung lesitin, banyak manfaat bisa diperoleh. Karena kandungan lesitin pada kedelai berfungsi untuk mengurangi kecenderungan terjadinya pengumpalan pada sel darah. Segera dapatkan Natoya di supermarket, swalayan, apotik dan toko obat ternama di kota Anda. Untuk informasi dapat menghubungi perwakilan Pontianak: (0561) 7559489 / 081522515978, Asoka Baru Swalayan, Tk A.C.I, Tk Ada Mari, MM Citra Abadi, MM Mitra Jaya, Tk Swalayan Pesona, King Mart Swalayan, MM Simpang Sepakat, MM Aman Jaya, MM Rezeki Pal, MM 818, MM Mitra Jaya, Koperasi Bank Kalbar, Garuda Mitra Swalayan, Apt Damai, Apt Imam Bonjol, Apt Irma, Apt Sahabat, Apt Mitra Setia, Apt Zam-Zam Parma, Apt Tanjung Pura, Apt Utama, Apt Cipta, Apt Pelangi, Apt Husada, Apt Seroja, Apt Anda, Apt Makmur 2.Apt Mulya, Apt Mandiri, Apt Mandiri 2, Apt Sadar, Apt Puspa, Apt Merdeka Timur, Apt Murni, Apt Serdam, TO Asia, TO Batara Serdam, TO Segi 8, TO Devin, TO Jenaka, TO Mitra Mandiri, Citra Jeruju Swalayan, Citra Niaga Swalayan, MM Makmur Kencana, MM Sim Jaya Abadi, H Mart Swalayan, TO Sumber Mandiri, TO Meriah, TO Asia Mitra Usaha, TO Seruni, TO Fajar, TO Segar Bugar, TO 168, TO Bintang Jaya. Ketapang: 081256138089. Sintang: 08125741021. Nanga Pinoh: 081345594109. Mepawah: TO Vitalitas. Terdaftar di Depkes RI PIRT 80632170106.(biz)

KOMUNIKASI BISNIS Advertorial

Yahoo Internet Café Luncurkan Program Internet Gratis * Selama Liburan Sekolah * Tersedia Internet Hotspot dan Desktop Komputer * Menu Spesial Es Krim Campina dan Jagung Bakar Easy Hot Plate * Mulai 19 Desember 2009-Januari 2010 ANDA tentu sudah mengenal Yahoo! Yang merupakan salah satu perusahaan yang menyediakan mesin pencari data di dunia internet. Selain itu Yahoo juga sangat dikenal dengan Yahoo! Messanger yang sebagai fasilitas penghubung chat online terbesar di dunia internet. Saat ini seperti yang sudah kita ketahui bahwa Yahoo sudah hadir di Kota Pontianak, dengan fasilitasnya adalah Yahoo Internet Café yang terletak di Jalan Alianyang No.97 Pontianak. Berbagai

fasilitas internet dapat Anda pergunakan di Yahoo Internet Café seperti: WiFi Broadband, desktop komputer hingga program search engine dan Yahoo Messanger yang tersedia sebagai penunjang keperluan dan aktivitas Anda untuk internet. Berkenaan dengan liburan sekolah 19 Desember 2009-20 Januari 2010, Yahoo Internet Café memberikan program pelayanan internet secara gratis kepada pengunjung Yahoo Internet Cafe di mana Anda dapat melakukan

chatting, browsing, game online dan download melalui internet yang telah disediakan di Yahoo Internet Café.Selain itu, Yahoo Internet Café juga menyediakan berbagai menu es krim spesial dari Campina serta makanan siap saji dari Easy Hot Plate, dengan harga yang sangat terjangkau. Program pelayanan Yahoo Internet Café ingin memberikan pelayanan internet yang memuaskan kepada pelanggan internet di Kota Pontianak, khususnya mengenai kecepatan akses mesin pencari

FOTO IST

LAYANI: Karyawan Yahoo Internet Café sedang menyodorkan daftar menu kepada pengunjung.

data, chatting serta download. Bagi Anda yang ingin menikmati fasilitas Yahoo Internet Café,

silakan berkunjung ke Yahoo Internet Café Jalan Alianyang No 97 Pontianak.(biz)

Midnight Sale di Matahari Jend. Urip * Diskon Time dan Shopping Rally * Buka Hingga Pukul 24.00

FOTO IST

FOTO BERSAMA: Dua karyawan berfoto bersama Sinterklas di Matahari Dept. Store Jend. Urip Pontianak.

MENYAMBUT Natal dan Tahun Baru kali ini, Matahari Dept. Store menyelenggarakan acara Late Night Shopping, yang akan berlangsung hari ini (Sabtu 19 Desember 2009). Matahari Dept. Store telah mengemas acara yang cukup meriah antara lain; diskon time yang menyuguhkan diskon plus 20% untuk barang-barang yang sudah kami berikan diskon hingga 50%. Dan juga acara Shopping Rally, yaitu sebuah acara di mana pengunjung yang berbelanja produk apa saja dengan nominal tertinggi dalam waktu telah ditentukan, dan berhak mendapatkan hadiah voucher belanja senilai Rp200.000 dan merchandise dari produk

ternama. Selain acara promosi Shopping Rally, Matahari juga mengadakan promosi kupon diskon 50.000, yang bisa Anda dapat dengan berbelanja Rp150.000 (nett setelah dipotong diskon) di Matahari Dept. Store tidak berlaku kelipatanya. Maka secara otomatis strook belanja Anda akan tercetak kupon diskon senilai Rp50.000, yang dapat Anda gunakan untuk potongan diskon pada pembelanjaan berikutnya dengan nilai belanja minimal Rp100.000, pada produkproduk bertanda khusus berwarna biru (belanja 150 ribu dapat 50 ribu) pada hari dan tanggal yang sama dengan tanggal di strook belanja Anda.

Jadi kalau Anda berbelanja ataupun sekadar jalan-jalan di Matahari Dept. Store Jend. Urip selama Desember ini, apalagi di hari Sabtu dan Minggu, Anda bisa mendapatkan banyak sekali kemeriahan Natal untuk seluruh anggota keluarga. Menyambut Natal kali ini rasanya kurang lengkap tanpa koleksi dari Matahari Dept. Store Jend. Urip Pontianak. Mulai dari koleksi sepatu, sandal, pakaian wanita dan remaja sampai ke boneka bernuansa Natal untuk buah hati Anda yang bisa juga sebagai bingkisan Natal untuk orang yang Anda kasihi. Segara saja kunjungi Mal Matahari Jend. Urip Pontianak, dan sambutlah kemeriahan Natal kali ini dengan koleksi dari Matahari Dept. Store Jend. Urip Pontianak. (biz)

Serunya Rekreasi Liburan Natal & Tahun Baru

* Di Kolam Renang J.C Oevaang Oeray LIBURAN sekolah akhir semester yang di barengi dengan menyambut Natal dan Tahun Baru telah tiba. Anak-anak menyambut dengan hati gembira serta sebagian para orangtua pun disibukan dengan kegiatan Natal yang akan tiba dalam sekejap mata. Acara silahturahmi serta rekreasi keluarga pun menjadi kewajiban dalam mengisi liburan panjang ini. Bagi keluarga Kota Pontianak kini tidak perlu lagi bingung dalam menentukan tujuan wisata atau tempat rekreasi yang pas bagi anak-anak maupun orangtua. Kolam Renang J.C Oevaang Oeray yang berlokasi strategis di kompleks GOR Pangsuma Jalan A.Yani, telah disiapkan untuk menghibur para pengunjung yang gemar berenang dan bermain air. Dengan fasilitas 4 buah kolam renang yang variatif yakni 1 buah kolam renang dewasa ukuran standard Olimpic, 2 buah kolam renang anak dengan berbagai

jenis permainan yang seru dan menarik seperti Ember Tumpah, Luncuran Balap, Luncuran Lebar serta Luncuran Spiral yang mampu membuat anak-anak maupun orang tua untuk ketagihan dan mencoba permainan ini berkalikali. Yang menjadi favorite pengunjung dan terbaru yakni 1 buah kolam renang dengan fasilitas air terjun, yang sangat memanjakan pengunjung untuk bersantai dan berefleksi di kolam ini. Wahana permainan lain yang sangat menantang serta memacu adrenalin pun dihadirkan bagi pengunjung yang senang permainan menantang. Dengan panjang Luncuran yakni 61 meter dan ketinggian 8 meter, menjadikan luncuran Giant Spiral ini menjadi luncuran tertinggi dan terpanjang se Kalbar. Pengelola juga selalu mengutamakan keamanan anak-anak maupun orangtua yang berenang di kolam renang J.C Oevaang Oeray.

LifeGuard selalu disiapkan untuk siaga serta ramah dalam melayani pengunjung yang berekreasi di tempat ini. Fasilitas lainnya se­ perti penjualan dan penyewaan perlengkapan renang yang terjangkau membuat keamanan pengunjung, atau anak-anak yang belum mahir berenang semakin terjaga. Bagi orangtua yang merencanakan untuk berekreasi seharian di kolam renang ini, tidak perlu khawatir akan kelaparan karena kafetaria dengan menu variatif dan lezat dapat menjadi pilihan. Dengan harga tiket masuk terjangkau yakni Rp15.000/orang (Senin-Jumat) dan Rp25.000 (Sabtu, Minggu & hari libur nasional), para pengunjung dapat menikmati fasilitas permainan air dan berenang sepuasnya di tempat ini. Jadi tunggu apalagi, segera ajak keluarga, kerabat maupun sahabat untuk berekreasi bersama hanya di kolam renang J.C Oevaang Oeray.(biz)

FOTO IST

GEMBIRA: Anak-anak terlihat bergembira bermain luncuran di kolam renang J.C Oevaang Oeray.

Lomba Lukis & Mewarnai Menikmati Cita Rasa Baru Kuliner di Pontianak Nasi Goreng Bakar Bertekanan di Dangau Resort * Minggu, 20 Desember 2009 Rendah Kolesterol * Tema: Dunia Laut SD di seluruh Kabupaten Kubu Raya, Kota Pontianak bahkan seluruh Kalbar. Untuk persyaratan mengikuti lomba, peserta boleh mendaftar secara perorangan atau mewakili sekolah masingmasing, biaya pendaftaran Rp10.000. Tempat pelaksanaan lomba di Hotel Dangau, panitia menyediakan hadiah uang tunai, thropy dan bingkisan menarik. Bank Kalbar yang turut mendukung acara ini meyediakan uang pembinaan bagi jura dalam bentuk voucher tabungan, masing-masing juara I berhak uang tunai senilai Rp500.000. Hal lain yang belum jelas daFOTO IST pat menghubungi pihak panitia di SANTAI: Suhardiman bersama panitia lomba sedang Dangau Resort (Hotel Dangau) santai. Jl. Arteri Supadio Kubu Raya, LOMBA mewarnai dan melukis yang akan telp (0561) 725123-7015459. Dan pada hari dilaksanakan besok, Minggu 20 Desember 2009 pelaksanaan lomba, panitia yang didukung di Dangau Resort (Hotel Dangau) telah siap penuh Pemkab Kubu Raya telah menyiapkan dilombakan. “Semua persiapan mulai lomba satu kemasan acara menarik, kolaborasi dan acara hiburan yang dikemas menarik sudah seni dan musik. Lebih menarik lagi, pihak rampung semua,” kata Suhardiman, selaku management Dangau Resort menyiapkan paket menginap special price untuk peserta owner dan juga salah satu dewan juri lomba. Selain lomba melukis dan mewarnai, para yang mengikuti lomba, atau keluarga yang peserta dan pengunjung juga dapat menyak- week end di Dangau Resort dengan tarif sikan lukisan-lukisan karya pelukis ternama Rp300.000/kamar, sudah termasuk sarapan Kalbar, di Galeri Hotel Dangau. Acara lomba pagi untuk 3 orang. Bagi sekolah yang keluar mewarnai dan melukis bertema dunia laut sebagai juara umum management Dangau yang digelar management Dangau Resort Resort juga telah menyiapkan voucher bekerja sama dengan Dinas Perikanan dan menginap gratis 1 malam. Segera daftarkan putra/i Anda. Info dan Kelautan Kubu Raya, Dinas Pariwisata Kubu Raya, Bank Kalbar serta dukungan penuh dari reservasi hubungi Dangau Resort (Hotel Dangau) Jl. Arteri Supadio, Kubu Raya, telp Pemkab Kubu Raya. Dalam lomba lukis dan mewarnai ini, pihak (0561) 725123-7015459, contact person: panitia mengundang sekolah tingkat TK dan Yanti Tan-Yuni-Viona.(biz)

MADE FRANS/PONTIANAK POST

NASI GORENG BAKAR: Nasi yang sudah digoreng diberi sentuhan akhir dengan dibakar mengunakan api bertekanan dari gas elpiji dan oksigen.

BANYAK penikmat nasi goreng takut mengkonsumsi makanan kesayangannya. Rata-rata dari mereka adalah penderita kolesterol tinggi. Sudah menjadi pengetahuan umum, nasi goreng tidak baik bagi penderita kolesterol. Kadar kolesterol dalam nasi goreng tergolong tinggi. Tapi tampaknya, itu tidak perlu lagi dikhawatirkan dengan hadirnya nasi goreng bakar yang rendah kolesterol. Kota Pontianak juga sudah memiliki

kuliner ini di Jalan Siam No.41, sejak sekitar satu minggu lalu. Kemarin (18/12), menjadi grand opening outlet franchise Nasi Goreng Bakar bertekanan asal Semarang. Kreasi kuliner ini adalah penemuan dari Mr Puencheng. Berbeda saat menyantap nasi goreng pada biasanya, minyak pada kuliner ini tidak terasa. Bahkan bibir yang memakannya pun tidak berleming dengan minyak goreng. Keunikan cara memasak nasi goreng ini menciptakan cipta rasa tersendiri. Setelah digoreng, nasi yang akan disajikan dibakar dalam kuali sekitar lima detik. Pembakaran dilakukan dengan gas yang diberi tekanan tinggi dari tabung oksigen. ”Api dari pembakaran gas dan oksigen lah yang mengurangi kadar kolestrol dalam nasi goreng. Nasi gorengnya mengunakan resep makanan terpilih dan dibakar api dari gas elpiji yang ditekan dengan gas O2. Itu membuat api yang bersih tanpa toksin,” kata Aria Batarede, tim maketing dan promosi Nasi Goreng Bakar Mr Puencheng. Outlet Nasi Goreng Bakar Mr Puencheng di Pontianak menjadi franchise ke-26. Sedangkan se-Indonesia, terdapat sekitar 30 frachise usaha kuliner ini. Keunikan kuliner satu ini yang menarik minat dari Rico Haryono, untuk membuka Outlet Franchise Nasi Goreng Bakar Mr Puencheng di Pontianak. “Unik sih ya, di Pontianak juga belum ada. Apalagi warga Pontianak rata-rata suka makan nasi goreng,” ujarnya.(mde/biz)


cmyk

22

Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

+

+

+

+

cmyk


23

Aneka

Pontianak Post l Sabtu 19 Desember 2009

Muharam Bawa Spirit Hijrah

ELANG HITAM: Tim dayung Perguruan Elang Hitam Kota Pontianak yang siap berlaga di Sambas.

MUJADI/PONTIANAK POST

Sinar Kadriah Siap Ukir Prestasi PONTIANAK - Lomba sampan yang digelar oleh Lembaga Adat Melayu Serantau di Sambas (20/12) diikuti juga oleh tim sampan Sinar Kadriah Kota Pontianak. Keberangkatan tim dilepas oleh pihak Istana Kadriah Pontianak. Syarif Slamet Yusuf Alqadrie saat melepas kontingen berpesan agar tim dayung yang dipimpin oleh Abdul Madjid Ya’kub ini, agar menjaga nama baik Pontianak dan

menjaga kekompakkan. Madjid menjelaskan bahwa seluruh awak pendayung berasal dari perguruan Elang Hitam. ”Partisipasi tim Sinar Kadriah bukan sekedar untuk menang kalah,” katanya. Tetapi keikutsertaan di even tingkat ASEAN ini merupakan mandat dari Kesultanan Kadriah dan Walikota. ”Sehingga ini menjadi spirit tersendiri,” kata Madjid yang juga Ketua Persatuan Olahraga Dayung

Tradisional Kota Pontianak. Madjid menjelaskan, selama tiga bulan persiapan secara fisik dan mental telah dilakukan. Sehingga menurutnya kedelapan pendayung yang akan berlaga telah siap secara total. ”Selain latihan kontinyu, para pendayung merupakan atlit hasil seleksi yang dilakukan oleh PODT Kota Pontianak, kata Madjid. Sebelumnya tim Dayung pimpinan Madjid ini, per-

nah mengukir prestasi dengan tampil sebagai juara II pada lomba sampan di hari jadi Pontianak 2008. ”Kepercayaan yang diberikan oleh pihak Istana, KONI Kota, dan Pemkot membuat pria yang juga merupakan ketua perguruan Elang Hitam ini akan berjuang maksimal di Sambas agar bisa memberikan yang terbaik bagi masyarakat Pontianak,” ujar Madjid. (stm)

Jangan Remehkan Tatib Parkir PONTIANAK – Jasa parkir dinilai sangat membantu warga dalam menjaga keamanan kendaraan bermotor. Goro Airyanto, area Controler Pontianak mengaku curanmor di wilayah parkir yang dipegangnya cukup tinggi. Kelalaian pemilik kendaraan adalah faktor utama. Menurutnya, masyarakat cendrung meremehkan tata tertib dalam pemarkiran. Kurangnya kesadaran untuk memberi keamanan terhadap kendaraan miliknya, adalah sikap yang memberi kesempatan besar pelaku curanmor. “Dalam sehari lebih dari

20 kunci sepeda motor yang tertinggal atau cecer. Tiket juga sering kita temukan di jalan dan ditinggal di kantong motor. Masyarakat banyak yang meremehkan tiket, padahal tiket ini sangat penting. Kalau tiket hilang lalu ditemukan pencuri, kita tidak bisa menghalangi. Asal tahu saja plang hanya bisa dibuka dengan kode nomor di tiket itu. Plang itu tidak bisa sembarangan dibuka,” kata Goro, penanggung jawab area parkir di Ayani Megamal. Selain itu, lanjut di a, masyarakat juga seharusnya kritis, jika ada kejanggalan di

tiket pakir. Kepedulian kita untuk keamanan kita bersama, kadang ada juga juru parkir yang nakal. Contohnya, tiket manual atau yang ditulis tangan, ini hanya boleh dilakukan jika komputer error atau mati lampu. Masyarakat harus aktif menanyakan penyebabnya, kalau tiket manual itu semata permainan juru parkir otomatis keberadaan kendaraan tidak masuk di sistim komputer. “Selain itu, kita juga ikut menyelamatkan uang negara karena income kita akan dipotong pajak sebesar 20 persen,

permainan tiket manual atau tiket yang dicorat-coret bisa jadi uangnya masuk kekantong juru parkir. Hal semacam itu akan langsung kita pecat. Namun untuk Ayani Megamal ini kita belum menemukan petugas yang demikian, penanggung jawab parkir disini sebanyak 90-an orang, dan kita selalu lakukan evaluasi. Masalah yang kita hadapi adalah kelalaian dan kurang kesadaran masyarakat untuk mengikuti prosedur yang ada,” lanjut Goro yang juga menangani parkir di Bandara Supadio dan RSUD Soedarso.

Dari kemarin malam pengunjung ramai, dari luar kota kebanyakan,” tambah Suryadi. Meskipun di luar kondisi cuaca hujan deras, pengunjung mal semakin ramai saja. Hal ini juga di pertegas oleh salah satu pengunjung yang kesusahan mencari tempat parkir. Selain itu Suryadi juga membenarkan bahwa tempat parkir sempat penuh beberapa kali. “Tadi parkiran penuh terutama untuk kendaraan ber-

motor. Tapi kalau saya lihat pengunjung tetap tidak mengurungkan niatnya untuk masuk ke mal, mungkin karena memang tidak ada pilihan tempat hiburan lain, apalagi sekarang ini banyal diskon dan pameran laptop.” Andi, salah satu pengunjung mal yang sedang asyik berfoto di depan pohon natal misalnya, bapak ini mengaku datang untuk membawa anaknya ke wahana bermain. “Saya hanya menemankan anak saya main, terus beli mainan. Mau kemana lagi,

mumpung liburan.” Selain Andi, Ifa dan beberapa temannya, sengaja datang ke mal untuk nonton film Sang Pemimpi. Mahasiswi ini juga tidak ingin ketinggalan memburu produk diskon. “Kalau liburan gini kita biasanya ya ke mal aja , karena tempat wisata di Pontianak juga gak ada selain mal-mal.” Tono lain lagi, kunjungannya di mal kali ini, sekedar melihat-lihat pameran laptop saja. “Saya cuma mau cuci mata saja sambil lihat-lihat laptop. Tapi kalau ada diskon

besar-besaran saya juga mau beli,” ujarnya. Natal dan Tahun Baru menjadi ajang yang spesial. Masyarakat cenderung meningkatkan minat belinya demi menghilangkan penat. Bahkan menjelang Tahun Baru dan Natal sebagian masyarakat percaya, memakai sesuatu yang baru mampu memberikan semangat baru pula. Hal ini sudah menjadi bagian yang tak lekang waktu sebagai euforia masyarakat dalam menyambut Natal dan Tahun Baru. (umy)

Drive Thru Diluncurkan Awal Januari Sambungan dari halaman 17 Menurutnya, pelayanan drive thru ini khusus melayani daftar ulang pembayaran pajak kendaraan bermotor, sumbangan wajib dana kecelakaan lalu lintas jalan dan pengesahan STNK setiap tahun untuk kendaraan yang telah terdaftar

rekonsiliasi ini, tapi kami mendukung sepenuhnya upaya ini,” katanya. Menurut Syafiun yang juga Anggota DPRD Kota Pontianak ini, momen Tahun Baru Islam 1 Muharam 1431 Hijriyah ini menjadi kesempatan yang sangat baik untuk melangkah ke arah rekonsiliasi itu. Untuk itu, pihaknya mem-

di kantor Samsat. Kendaraan itu meliputi roda empat seperti sedan, jeep, minibus, microbus dan pick up. “Pelayanan drive thru tidak melayani pendaftaran kendaraan baru, mutasi masuk, keluar, hibah, waris ataupun lelang,” terangnya. Secara rinci Darwin me-

maparkan langkah pertama yang harus dilakukan pemilik kendaraan yakni menyiapkan dokumen STNK, notice pajak, BPKB dan KTP asli, kemudian menunjukan dokumen kepada petugas di loket pendaftaran. “Petugas loket pendaftaran memeriksa kelengkapan doku-

men dan memberikan informasi besarnya pajak kendaraan bermotor dan jasa raharja yang harus dibayar oleh wajib pajak, kemudian menyerahkan kembali dokumen tersebut. Selanjutnya, mempersilakan wajib pajak menuju loket pembayaran dan pengesahan STNK selesai,” jelasnya. (zan)

“Bazar ini untuk membantu warga, setidaknya mereka masih dapat membeli sembako dengan harga normal ataupun lebih murah. Karena kita memang bekerjasama dengan suplier, jadi yang mereka jual di sini itu harga distributor,” ujarnya. Hal itu diakui, Sugianto, pemilik stan sembako pada bazar murah. Ia sama sekali

SEBAGAI bentuk kepedulian terhadap keinginan banyak peminat karya tulis, Lembaga Kajian Kebijakan Publik (LKKP) Kalbar, hari ini (Sabtu) menggelar Bimbingan Teknis “Mahir Membuat Buku dan Opini Layak Terbit”. “Kegiatan yang semula digelar tanggal 15 November ini diundur dan baru dapat dilaksanakan Sabtu ini (hari ini),” kata Rustam Halim, ketua LKPP Kalbar.

berikan dukungan penuh kepada Forum Mediasi Kalbar, MABM, PFKPM, KNPI, DAD, Majelis Ulama Kabupaten Sambas, pemerintah, aparat kepolisian dan TNI, yang ikut ambil bagian dalam proses tersebut. Rencananya, pembahasan lanjutan rekonsiliasi akan dilakukan di Singkawang hari ini (Sabtu). Pertemuan itu akan diikuti tokoh Madura dan Mel-

tidak mengambil untung dalam penjualan. “Ini murni sosial, berapa harga yang kita dapat itu yang kita pakai. Bahkan ada yang kita harus nombok, seperti gula,” katanya. Sugianto menjual tiga jenis beras, yaitu A3 hijau Rp5.700/ kg, beras payung Rp5.800/kg, dan beras kampung Rp6.000/ kg. Telur ayam yang di pasaran dijual Rp950-Rp975 per butir, dijual Sugianto seharga

Sambungan dari halaman 17 tambahnya. Politisi PKNU ini juga mengatakan, pascakerusuhan tetap terjadi proses asimilasi. Maksudnya perkawinan antara orang Melayu Sambas dengan Madura korban kerusuhan Sambas tidak tabu. Proses alamiah yang melingkupi peristiwa selalu terjadi. Fauzie juga mengharapkan pada tataran gubernur sampai bupati dapat memback up proses rekonsiliasi ini. Rekonsiliasi di Singkawang

Pelatihan ini dilakukan di Hotel 95 Jalan Imam Bonjol, Pontianak. ”Bagi para guru, pengajar, mahasiswa maupun masyarakat umum yang berminat dapat mengikuti kegiatan tersebut,” ujarnya. Menurut Rustam, kemahiran dalam membuat buku maupun opini sangat diperlukan dan harus dipraktikkan langsung, terutama bagi guru maupun pengajar. Soalnya, kegiatan ini otomatis akan menambah khasanah

pengetahuan, khususnya bagi peserta didik dan umumnya masyarakat luas. ”Saat ini memang masih minim guru yang menghasilkan karya dalam bentuk buku, termasuk juga opini di media massa,” katanya. Atas dasar itulah, dalam bimtek sehari tersebut menghadirkan instruktur yang berkompeten sehingga peserta dapat menghasilkan karya tulis, dalam bentuk buku maupun opini. (zan)

ayu Sambas. Pertemuan itu juga akan dihadiri Dirjen Kesbanglinmas Depdagri, Kapolda Kalbar, Danrem 121/ABW, Bupati Sambas, dan Walikota Singkawang. Sebelumnya pada 12 November 2009, etnis Melayu Sambas telah membuat enam poin draf kesepakatan. Draf kesepakatan itu selanjutnya akan ditawarkan kepada pihak

Madura asal Kabupaten Sambas dalam pertemuan yang akan dilakukan di Kota Singkawang nanti. Syafiun yakin, rekonsiliasi ini akan menghasilkan kesepakatan antarsemua pihak. “Saya melihat kalau kedua belah pihak saling menyikapi, artinya kalau kedua belah pihak memikirkan masa depan, maka rekonsiliasi itu akan tercapai,” ujarnya. (zan)

Rp900 per butir. Gula pasir Rp9.100/kg. Di samping itu, digunakannya halaman Graha Mazmur 21 lebih bersifat memanfaatkan fasilitas yang tersedia. “Karenanya harga stan kita tidak tinggi. Bahkan untuk yang sembako, kita berikan gratis,” kata Herianto. Bazar murah itu juga dirangkaikan dengan pameran berbagai produk. Seperti kuliner,

elektronik, fashion, fun games, properti, fotografi instan, otomotif, dan lain sebagainya. Harga produk yang mereka tawarkan pun rendah. Itu juga sebagai bentuk aksi sosial dari mereka dalam momen Natal. Konsep pameran berubah, tidak lagi profit oriented. Acara live music, perlombaan karaoke, dan mewarnai turut meramaikan kegiatan bazar murah. (*)

diharapkan Fauzie dapat menghasilkan perdamaian tanpa paksaan. Sehingga akan melahirkan perdamaian tanpa syarat. Proses rekonsiliasi sulit diwujudkan karena kedua belah pihak jika tidak ada ketemu. Tapi intinya adalah persaudaraan tetap bisa terbangun jika ada kemauan. ”Tidak mudah persoalannya memang, pemahaman harus dipupuk kepada semua pihak. Sebab baik pihak Melayu Sambas maupun Madura Sambas merupakan sama-sama korban. Hasil dari kerusuhan tidak ada yang diun-

tungkan. Justru menimbulkan putusnya tali silaturahmi dan hilangnya rasa persaudaraan. Padahal kerusuhan sosial tahun 1999 merupakan kejadian yang dipicu oleh persoalan kriminalitas,” kata Fauzie. Fauzie menyebut, terpenting adalah landasan bernegara untuk menghormati supremasi hukum harus dijunjung sebagai generasi bangsa. ”Agar tidak terulang tindakan kriminal yang menyebabkan terjadinya konflik horizontal,” tambahnya. (stm)

Pemkot Siap Ladeni Pengelola harus diselesaikan secara arif dan bijaksana. “Terlebih lagi, sebelumnya pengelola PCC meminta kami untuk menjembatani agar tercipta komunikasi bersama pemerintah, untuk mencari solusi bersama

ini,” kata Adriansyah. Jika mediasi terlaksana, rencananya akan membuka permasalahan yang ada. Komisi A akan melihat sejauh mana realisasi perjanjian antara pengelola PCC dengan Pemerintah Kota Pontianak. Menurut Adriansyah, pengelolaan PCC ini

adalah persoalan lama, yakni tertumpu pada ketidakmampuan PCC memberikan kontribusi nyata kepada pemerintah. “Jadi saya kira wajar pemerintah mengambil tindakan seperti itu. Namun, kita lihat saja nanti perjanjiannya seperti apa,” katanya. (uni)

PAUD Bukan Syarat Masuk SD Sambungan dari halaman 17

Ajak Sesama Kristiani Ikut Berkati Pontianak Sambungan dari halaman 17

dengan hentakan sejarah ini, yang senantiasa berulang di saat-saat kita memasuki tahun baru Hijriah? Apakah cukup dengan hanya mengirimkan ucapan selamat tahun baru, melalui SMS atau email? Menurut Arif Joni, beberapa langkah penting yang dapat dilakukan antara lain: Pertama, pasanglah semangat baru untuk memulai tahun baru ini dengan nilai-nilai mulai yang memancar dari relung keimanan kita yang sangat dalam. Yaitu keimanan terhadap kebenaran yang dibawa Rasulullah SAW, tanpa sedikitpun keraguan di dalamnya. Kedua, ikutilah jejak perjuangan dan pengorbanan Rasulullah beserta sahabatsahabatnya, dimana dari cer-

Hari Ini Bimtek Buat Buku

Sambungan dari halaman 17

Bawa Damai Sejati Sambungan dari halaman 17

Arif Joni Prasetyo

minan hijrah yang mereka lakukan. “Sungguh terlihat betapa mereka tidak lagi mendahulukan dunia dalam langkah hidupnya, melainkan malah mengorbankan dunia untuk kepentingan akhirat,” katanya. Ketiga, membawa spirit hijrah ini ke segala lapangan kehidupan. Dalam arti, pindah dari masa lalu yang kurang baik, penuh maksiat ke hari esok yang penuh dengan ketaatan kepada Allah. Tidak hanya dalam segi ibadah melainkan dalam segala lapangan kehidupan. Termasuk berhijrah dari kebiasaan bertindak zalim kepada kebiasaan bertindak adil dalam bermasyarakat, berbisnis dan bernegara. “Jadi kontek hijrah bisa untuk diri, keluarga dan bermasyarakat serta berbangsa dan bernegara. Dalam kontek kehidupan berbangsa dan bernegara, mari kita hijrahkan negeri ini dari budaya korupsi menuju budaya bersih. Dari kebodohan menuju kecerdasan. Dari kemiskinan menuju kesejahteraan dan seterusnya,” kata Arif yang juga Wakil Ketua DPRD Kota Pontianak dari PKS ini. (zan)

Semua jadi Korban

Warga Serbu Mal Sambungan dari halaman 17

PONTIANAK - Makna Hijrah harus selalu hidup dalam diri kita. Bukan berarti kita harus pindah tempat, melainkan makna peristiwa besar yang pernah dilakukan Rasulullah itu harus terus menjadi amalan. Karena makna hijrah yang sesungguhnya sesuai sabda Nabi adalah orang yang meninggalkan semua larangan Allah. “Pada kesempatan memulai tahun baru hijriah ini yang paling tepat adalah belajar mengamalkan makna hijrah dalam kehidupan seharihari,” kata Anggota Ikatan Dakwah Indonesia, Arif Joni Prasetyo. Umat Islam kini dihentakkan getaran sejarah masa lalu. Sejarah di saat Rasululah SAW berhijrah meninggalkan Makkah menuju Madinah. Dari hijrah Rasulullah SAW bisa membangun masyarakat baru di Madinah. Masyarakat yang terformulasikan dalam bentuk persaudaraan yang sangat kental antara orang-orang yang berhijrah dari Makkah “Muhajirin” dan penduduk kota Madinah yang membantu mereka “al anshar “. Lalu, apa yang harus kita lakukan sebagai umat Islam,

sebanyak 27 PAUD, Pontianak Utara sebanyak 24 PAUD, Pontianak Barat sebanyak 23 PAUD, dan Pontianak Selatan/ Tenggara sebanyak 17 PAUD. “Jumlah siswanya juga terus bertambah,” kata Paryadi. Akademisi Pendidikan Kota Pontianak, DR Aswandi memiliki pendapat berbeda tentang PAUD. Menurutnya, dulu keberadaan PAUD di Pontianak karena didukung istri mantan Walikota Pontianak. Hal ini

terkait dengan politik praktis. Seiring waktu, PAUD mulai berkembang. “Namun jangan menjadi bangga karena PAUD hanya sekedar pendidikan prasekolah, bukan persiapan untuk memasuki sekolah dasar,” kata Aswandi. Seharusnya, kata Aswandi, PAUD tidak boleh menjadi syarat untuk masuk SD. Karena PAUD bukanlah sekolah untuk mempersiapkan anak didik masuk ke sekolah dasar. Seharusnya pada PAUD, anak

tidak diajarkan membaca. Seperti di Finlandia, pendidikan anak usia dini di sana tidak mengajarkan membaca. Namun, ketika disurvei, Finlandia menjadi negara dengan jumlah masyarakat dan siswa terbanyak yang gemar membaca. “Seharusnya yang dibimbing saat PAUD adalah jaminan kualitasnya. Hampir 80 persen manusia yang ada sekarang merupakan cerminan dari PAUD yang diajarkan kedua orangtuanya dulu,” katanya. (uni)

Didominasi Entikong Sambungan dari halaman 24 1.902 orang. Angka itu mengalami kenaikan 35,09 persen dibandingkan bulan sebelumnya yaitu dari 1.408 orang menjadi 1.902 orang. Sedangkan wisman yang masuk melalui pintu masuk Pontianak pada September 2009 juga meningkat 347,50 persen dibandingkan bulan

sebelumnya. “Dari dua pintu masuk, pintu masuk Entikong masih tetap mendominasi wisman yang datang ke Kalbar yaitu 91,40 persen, sedangkan yang melalui pintu masuk Pontianak hanya sebesar 8,60 persen,” katanya. Menurut Iskandar, tingkat penghunian kamar hotel berbintang di Kalbar pada September

2009 mencapai rata-rata 28,84 persen atau turun sebesar 11,24 poin dibandingkan bulan sebelumnya sebesar 40,08 persen. “Rata-rata lama menginap tamu pada hotel berbintang di Kalbar pada September 2009 selama 1,76 hari, turun 0,8 hari bila dibandingkan ratarata lama menginap tamu pada Agustus 2009 yaitu selama 1,84 hari,” ungkapnya. (mnk)


metropolis Tangkap Importir Ilegal Pontianak Post

24 PARIWISATA

Didominasi Entikong JUMLAH wisatawan mancanegara yang berkunjung ke Kalimantan Barat melalui dua pintus masuk, Entikong dan Supadio, pada September 2009 mencapai 2.081 orang. Jumlah itu meningkat 43,72 persen dibandingkan Agustus 2009 sebanyak 1.448 orang. “Pintu masuk Entikong mendominasi jumlah wisman yang datang ke Kalbar, yaitu sebesar 91,40 persen, Iskandar Zulkarnain sedangkan melalui pintu masuk Supadio hanya 8,60 persen,” kata Kepala Badan Pusat Statistik Kalbar Iskandar Zulkarnain di Pontianak, kemarin. Ia menambahkan, jumlah wisman melalui pintu Entikong pada September 2009 sebanyak Ke Halaman 23 kolom 5

SHANDO SAFELA/PONTIANAK POST

ONE MAN ONE BOOK Wakil Walikota Paryadi tengah memberikan buku kepada Rumah Bambu, kemarin sore. Paryadi juga mencanangkan gerakan One Man One Book sebuah program menyumbang buku baru maupun buku bekas untuk dibaca masyarakat luas.

Sabtu 19 Desember 2009

PONTIANAK - Pemasok minuman dalam kemasan secara ilegal melalui pintu lintas batas antarnegara di Kalimantan Barat melanggar aturan hukum yang berlaku. Aparat di lapangan diminta sigap agar aktivitas ilegal itu bisa dihentikan. Praktisi Hukum dari Andel Associates, Andel mengungkapkan, aparat penegak hukum harus berani menerapkan aturan yang maksimal terhadap pemasok minuman dalam kemasan dari Malaysia tanpa membayar bea masuk. ‘’Jika tidak ada keberanian itu, aktivitas ilegal itu tak bisa dihentikan. Apalagi ada oknum aparat di lapangan yang bermain mata dengan pemasoknya. Aktivitas itu jelas telah melanggar aturan perdagangan yang berlaku,’’ katanya di Pontianak, kemarin. Selain melanggar hukum, masuknya minuman dalam kemasan secara ilegal itu telah merusak pasar lokal. Sebab dengan tidak membayar bea masuk, produk selundupan itu dijual dengan harga yang murah. ‘’Masyarakat senang saja membeli barang yang murah, tapi apakah produk itu sudah lolos uji kesehatan? Apakah sudah mengantongi sertifikasi halal? Saya kira

Ke Halaman 23 kolom 5

dua hal ini penting,’’ ungkapnya. Ferdinandus Heri, praktisi Hukum lain menambahkan, ketidaktegasan aparat di lapangan dalam menegakan aturan membuat produk-produk dari Malaysia itu bebas masuk. ‘’Ini berbahaya bagi pasar. Negara telah dirugikan. Konsumen juga tidak terjamin dalam mengkonsumsinya.’’ Heri berpendapat, ketegasan dalam penerapan hukum sangat berpengaruh untuk menekan laju impor ilegal minuman dalam kemasan dari Malaysia. ‘’Harus ada koordinasi antarinstansi terkait. Tidak bisa berjalan sendiri-sendiri.’’ Ketua Kamar Dagang Industri Kota Pontianak Syafruddin Nasution mendesak agar Balai Pengawasan Obat dan Makanan, Dinas Perindustrian dan Perdagangan, kepolisian, juga instansi terkait lainnya melakukan razia pada pusat-pusat perbelanjaan yang menjual minuman dalam kemasan tanpa dilengkapi dengan dokumen impor. ‘’Seharusnya pusat perbelanjaan juga tidak menjualnya. Jika itu dilakukan, mereka terlibat dalam aktivitas ilegal itu. Kalau mereka terlibat, aparat penegak hukum harus menindaknya,’’ kata Syafruddin. (mnk)


Sabtu 19 Desember 2009

pro-kalbar

figura

Pantau Banjir Manismata Kapolsek Manismata IPDA Asliden Sinaga tak hanya dihadapkan tantangan menjaga keamanan dan ketertiban di kecamatan yang langsung berbatasan dengan Kalimantan Tengah tersebut. Namun juga kondisi alam ikut membuat dirinya langsung memantau banjir yang melanda Manismata yang sudah terjadi sepekan terakhir ini. “Kita pun dari pihak kepolisian memantau banjir yang melanda Kecamatan Manismata terutama wilayah SuAsliden Sinaga karamai yang terendam banjir karena luapan sungai Jelai,” kata Asliden Sinaga yang baru menjabat satu bulan sebagai Kapolsek Manismata ini. Banjir yang melanda Manismata ini, kata dia, rutin tiap tahun terjadi dimusim penghujan saat ini. Bahkan akses jalan darat menuju Manismata saat ini sulit. Sehingga apabila masyarakat hendak keluar atau masuk ke Manismata terpaksa menggunakan transportasi air demi kelancaran aktivitas. Bahkan dirinya telah menginstruksikan kepala pos yang ada dimasing-masing desa untuk tetap waspada termasuk personil yang ada di kecamatan. Karena berdasarkan pantau Polsek ada beberapa wilayah yang terendam banjir seperti wilayah Terusan, Kemuning, Dibau, Kelampai. Karena wilayah tersebut berada dipinggiran sungai Jelai. Bahkan kedalaman air mencapai lutut orang dewasa.

Subhan Ketua DPD Golkar Sambas

SAMBAS-H Subhan Nur akhirnya terpilih secara aklamasi sebagai Ketua DPD partai Golkar Kabupaten Sambas masa bakti 2009–2014. Ia terpilih sesuai hasil musyawarah daerah (Musda) partai berlambang pohon beringin tersebut di Hotel Pantura Jaya, Sambas (18/12). Pembukaan musda sendiri oleh Ketua DPD Golkar Provinsi Kalimantan Barat, Morkes Effendi.

■ Ke Halaman 31 kolom 5

Fahrozi/pontianakpost

SUKSES: Pelaksanaan Musda Partai Golkar Kabupaten Sambas berlangsung sukses.

Anggaran Terancam Dipotong Pembahasan APBD KKU Keteteran

■ Ke Halaman 31 kolom 1

politika

Golkar Bakal Berkibar Struktur kabinet DPD Partai Golkar Kota Singkawang yang dipimpin Dedi Mulyadi, berdampak positif. Diyakini, struktur partai yang mengandeng semua pihak akan mampu mengembalikan kejayaan Partai Golkar di Kota Singkawang. “Kita sangat yakin sekali. Kepengurusan sekarang sangat akomodatif dan diyakini tidak akan ada konflik yang menimbulkan keretakan dan akhirnya anjloknya suara partai,” kata salah satu simpatisan Partai Dedi Mulyadi Golkar Kota Singkawang, A Razak, kepada Pontianak Post, via telpon. Menurut Razak, sejak lama mereka berkeinginan, Partai Golkar itu menghilangkan konflik yang menguras energi. “Menyelesaikan konflik saja sudah membutuhkan waktu, tenaga dan pikiran. Bayangkan kalau itu menjelang pemilihan kepala daerah, pemilu legislatif atau presiden. Tentu akan berdampak. Kalau tidak ada konflik, program kerja akan berjalan dengan baik,” kata Razak. Seharusnya, tegas Razak membandingkan, seperti yang dilakukan PDI Perjuangan. Mereka tidak lagi konflik. “Mereka mampu menyelesaikan masalah. Hal ini harus diambil pelajaran,” kata Razak yang sejak lama menjadi pemilih Partai Golkar.

■ Ke Halaman 31 kolom 5

kamtibmas

Andi Chandra/pontianakpost

SAMBANGI POLSEK: Kapolres ketika bertandang ke Polsek di lingkungan Polres Ketapang.

Tanggungjawab Bersama Semakin dekatnya pelaksanaan Pemilu Kada 2010, maka Kapolres Ketapang AKBP Badya Wijaya SH meminta masyarakat untuk menjaga kamtibmas. Ia mengatakan hal tersebut saat dialog dengan tokoh masyarakat ketika mengunjungi Mapolsek Nanga Tayap dan Sandai, Rabu (16/12) Dengan menjaga Kamtibmas, ia berharap masyarakat dan polisi terus meningkatkan kemitraan. Apalagi tak lama lagi Ketapang akan melakukan Pemilu Kada, maka menjadi tanggungjawab kita semua untuk mewujudkan kondisi Ketapang yang kondusif. “Keamanan dan kenyamanan dalam Kamtibmas tersebut dapat terwujud, seandainya seluruh pihak saling percaya,” kata AKBP Badya Wijaya SH. Kapolres Ketapang, AKBP Badya Wijaya SH menuturkan kewajiban polisi memberikan rasa aman, dan mewujudkan kepercayaan masyarakat. Dengan terwujudnya Kamtibmas, maka secara keseluruhan akan didapat rasa aman sehingga masyarakat bisa bekerja dengan tenang dan lain-lain. Ia juga berpesan agar pemuka masyarakat jangan “sungkan” untuk berkoordinasi dengan aparat ke

■ Ke Halaman 31 kolom 5

25

Pontianak Post

Fahrozi/pontianakpost

SAMBUT MERIAH: Piala lomba sampan bersama sejumlah kontingen yang tiba di Sambas, kemarin, disambut meriah. Kegiatan yang diusung LAMS ini akan dihelat, Minggu (20/12).

Lomba Sampan Nusantara LAMS 2009 Siap Digelar

Antusias Sambut Piala Bergilir SAMBAS – Lomba Sampan Nusantara LAMS 2009 semakin dekat. Jumat (18/12), piala LAMS Provinsi datang bersama dua tim; Jakarta dan Brunei Darussalam. Kedatangannya mendapatkan sambutan dari seluruh lapisan masyarakat Sambas. Penyambutan piala tersebut dilaksanakan mulai dari Tugu Rambi. Kemudian

diarak menuju Istana Sambas. Terlihat di sepanjang jalan dipenuhi warga yang ingin melihat dari dekat piala yang akan di perebutkan peserta lomba Sampan yang akan dimulai Minggu (20/12) tersebut. Terlihat pertugas kepolisian membantu melancarkan proses arak-arakan. Karena kegiatan tersebut sempat membuat kemacetan di beberapa ruas jalan. Guna

menghindari hal itu , beberapa ruas jalan memang di tutup sementara. Setelah sampai di Istana Sambas, Piala tersebut secara simbolis diserahkan ke panitia yang ada di Sambas. Kemudian peserta yang sudah datanga dibariskan untuk selanjutnya di bawa ke Home stay yang telah disediakan.

■ Ke Halaman 31 kolom 1

SUKADANA-Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Kayong Utara diperkirakan terancam molor. Hal tersebut dikarenakan perangkat DPRD Kabupaten Kayong Utara baru saja terbentuk. Padahal Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kayong Utara telah menyerahkan draf Kita berharap Rancangan APBD (RAPBD) APBD tahun anggaran 2010 untuk dibahas dan disahkan pihak Kayong Utara legislatif. Sesuai ketentuan, disahkan tepat konskuensi keterlambatan adalah dipotongnya anggaran oleh waktu sehingga pusat untuk daerah yang lambat pelaksanaan mengesahkan APBD. Sebagaimana diketahui, pembangunan DPRD Kayong Utarara baru di kabupaten resmi membentuk perangkat kelengkapan dewan pada, Sabtu berjalan (12/12). Dimana, kelengkapan sebagaimana dewan tersebut ditetapkan melalui sidang paripurna DPRD. mestinya Perangkatdewanyangterbentuk, Badan Musyawaran (Ban-Mus), Badan Anggaran (Ban-Ang), termasuk komisi-komisi. Salah satu pemuda Kayong Utara, Yuriansyah, SP mengatakan para wakil rakyat harus ekstra bekerja keras dan cepat demi kepentingan masyarakat . Salah satunya, segera membahas RAPBD tahun anggaran 2010

■ Ke Halaman 31 kolom 1

Aliansi Datangi DPRD Singkawang

Keraton Matan Tanjungpura Nobatkan Majelis Raja Benteng Budaya Masyarakat Ketapang KETAPANG—Ikatan Keluarga Besar Kerajaan Matan Tanjungpura Kabupaten Ketapang Kalimantan Barat memaklumatkan majelis raja terdiri dari Ir H Gusti Kamboja MH bergelar Pangeran Ratu Kertanegara, Gusti Fadlin S Sos bergelar Pangeran Anom Laksamana, H Uti Iwan Kusnadi BA bergelar Pangeran Adipati. Penobatan majelis raja akan dilaksanakan bersamaan dengan pengukuhan dewan mangku Kerajaan Matan Tanjungpura yang diketuai Ir H Gusti Kamboja. Penobatan majelis raja dan pengukugan dewan pemangku akan dilakukan oleh dewan sesepuh dan pemuka agama yang disaksikan para tokoh adat. Penobatan dipusatkan di Keraton Penambahan Gusti Muhammad Saunan Kerajaan Matan Tanjungpura Ketapang di jalan PNatakusuma Mulia Kerta, hari ini, Sabtu (19/12). Tujuan digelarnya penobatan majelis raja dan pengukuhan dewan pemangku ini untuk mengkekalkan marwah

■ Ke Halaman 31 kolom 1

SINGKAWANG-Aliansi LSM Perintis Kota Singkawang, Rabu (17/12), kembali mendatangi gedung DPRD Singkawang. Sebelumnya, aliansi LSM mendatangi dan diterima oleh Fraksi Partai Golkar. Kali ini, mereka diterima oleh tiga pimpinan DPRD Singkawang dan sejumlah anggota dewan. Aliansi LSM minta kepada DPRD dokumen negara berupa APBD Perubahan 2008. Sayang, kedatangan mereka belum memperoleh dokumen tersebut. Namun, akan secepatnya akan diperoleh dengan meminta kepada Sekretariat DPRD Singkawang. Salah satu anggota DPRD Singkawang, Paryanto mempersilahkan saja bila memang itu bukan rahasia negara. “Silahkan saja meminta. Pimpinan bisa memberikan surat ke sekwan untuk memberikan dokumen itu kepada mereka (aliansi LSM),” kata Paryanto.

Minta Dokumen APBD Perubahan 2008

Foto ist

DINOBATKAN: Majelis Raja Keraton Matan Tanjungpura akan dinobatkan

■ Ke Halaman 31 kolom 1

ABG Pelaku Curanmor Dibekuk

Jadi Komandan Aksi, Sering Lakukan Pencurian Komplotan pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) dibekuk petugas Polsek Manismata. Tiga pelaku yang dikomandani seorang anak baru gede berusia 18 tahun ini bersama barang bukti kejahatan diamankan petugas.

Hari Kurniatama Ketapang

DIBEKUK: Pelaku curanmor berhasil dibekuk.

hari/pontianakpost

Dari pemeriksaan sementara, ternyata sang inisiator bernama MR alias Lius berusia 18 tahun ini merupakan pelaku lama. Bahkan MR ini pernah beraksi di Kecamatan Kendawangan sebelum berulah di Kecamatan Manismata. “Baru kali inilah aksi MR terungkap karena banyak laporan dari warga bahwa MR sering melakukan pencurian seperti HP, karet dan terakhir ini sepeda motor ini,” ungkap Kapolres Ketapang AKBP Badya Wijaya SH melalui Kapolsek Manismata IPDA Asliden Sinaga kepada Pontianak Post, Kamis (17/12) kemarin di Mapolres Ketapang. Kapolsek Manismata IPDA Asliden Sinaga, mengatakan penangkapan pelaku bermula pada laporan warga Manismata Sarbiansyah (29) yang mengaku kehilangan sepeda motor yang terparkir dihalaman rumahnya sekitar pukul 21.00 wib pada Sabtu (5/12). Setelah mendapat laporan. Polisi langsung ke TKP. Penyidikan pun dilakukan secara seksama. Setelah melakukan penyidikan dan informasi valid. ■ Ke Halaman 31 kolom 1


SINGKAWANG

26

Pontianak Post

Aksi ABG Pencuri Digagalkan

Warga Merasa Terbantu Bhakti Sosial Permasis Peduli SINGKAWANG – Salah satu warga kurang mampu yang menerima paket dari Bhakti Sosial Permasis Peduli dalam Rangka Perayaan Natal 2009 dan Tahun Baru 2010 bagi warga kurang mampu dari Singkawang Bengkayang Sambas (Singbebas), digelar di SMP Barito Singkawang, Jum’at (18/12), Ernawati (34) asal Lirang Singkawang Selatan, merasa terbantu dengan hal ini. Dia mengatakan, bantuan itu akan digunakan untuk kebutuhan natal. “Cukup tidak cukup yang

penting ada. Tadi juga berdesakdesakan. Suami saya hanya bekerja menanam sayur. Saya ibu rumah tangga. Walau tidak ada duit, kami tetap menjalani natal dengan suka, berkumpul keluarga,” kata Ernawati. Anggota Dewan Penasehat Permasis, Sudjanto menjelaskan, pada 2008 ada merayakan Natal di internal Permasis. Dan pada tahun 2009 ini, momen Natal dilanjutkan dengan berbagai kegiatan sesuai dengan AD/ART. “Salah satunya membantu saudara-saudara kita di Singkawang, yang tidak beruntung,” katanya. Pada prinsipnya, natal ini bukan hanya milik satu agama saja (Kristen), melainkan milik semua. Karena di dalam anggota

Permasis, terdiri dari berbagai agama. Kita jangan mau dikotakkotakkan. Kita juga ingin membantu pemerintah,” terangnya. Wakil Ketua Dewan Pembina Permasis Fuidy Luckman menambahkan, permasis memang bertujuan untuk sosial. Tetapi, kata dia, juga untuk membantu di bidang pendidikan. “Misalnya memberikan beasiswa kepada yang berprestasi, buku, lomba yang dapat meningkatkan prestasi, dan kita juga pernah membangun kembali sekolah Muhamadiyah di Pemangkat, yang sudah tidak layak dan sudah lama. Saat kita tinjau, kita bergabung dengan organisasi lain, lalu kita bangun kembali,” katanya. (ody)

Sabtu19 Desember 2009

ody/PONTIANAK POST

Bantuan: Warga antre dengan tertib untuk menukarkan kupon dengan paket bantuan natal yang digelar Permasis kemarin.

Jalan Sehat Hijriah Menyambut tahun baru Islam, Ikatan Remaja Masjid dan Sajadah Senja menggelar jalan sehat hijriah. Hal ini dikemukakan Humas Panitia Pelaksana Awang Isman kemarin. “Kegiatan yang kami gelar ini bertujuan membangun kesehatan dan memasyarakatkan olahraga. Momen yang kami pilih peringatan tahun baru Islam,” katanya. Ia mengatakan tahun baru hen-

daknya diisi dengan perubahan sikap dan prilaku. Dikatakannya, IRM dan Sajadah Senja berusaha membangun sikap dan prilaku positif pemuda. “Biasanya tahun baru identik dengan kebut-kebutan, mabuk-mabukan serta kegiatan negatif oleh pemuda. Harapan kami, saat menyambut tahun baru masehi hal itu tidak dilakukan generasi muda,” harap Awang. (riq)

Sembunyikan Uang dalam CD SUNGAI RAYA – Ags (16) Anak Baru Gede (ABG), nekad melakukan aksi pencurian di sebuah toko milik Kubo (35) di Desa Sungai Pangkalan I Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Bengkayang, pagi kemarin (18/12). Namun, aksinya itu berhasil digagalkan oleh pemilik toko. Kubo kemudian digelandang ke Balai Desa, selanjutnya diserahkan ke pihak Kepolisian Sektor Sungai Raya, untuk diproses lebih lanjut. Demikian disampaikan Uray Tommy, pemuka masyarakat Sungai Raya Kabupaten Bengkayang kepada Pontianak Post

kemarin. Menurut Uray Tommy, kejadian bermula saat Ags berpurapura membeli rokok di warung milik Kubo di kawasan Sungai Pangkalan I. Mennurutnya, tersangka turun dari sebuah bis di kawasan Sungai Jaga, lalu berjalan kaki ke Sungai Pangkalan I. bis“Saat pemilik lengah dan masuk ke dalam rumah, pelaku memanfaatkan situasi itu. Pelaku langsung mencongkel tempat uang di toko dengan menggunakan obeng yang dibawanya. Uang Rp550 ribu berhasil diambil pelaku,” kata Tommy menjelaskan. Ia menambahkan, pemiliik toko mulai curiga. Pelaku pun ditanya. Namun, kata Tommy, awalnya pelaku tidak mengaku. “Setelah itu pemilik toko memeriksa, dan ternyata uang itu diselipkan pelaku di celana dalam (cd),” jelasnya. Kemudian, lanjut Tommy, pemilik toko menggiring pelaku ke Balai Desa Sungai Pangkalan I. Lalu, kata Tommy, Kepala Desa Sungai Pangkalan I Zulkifli, langsung menghubungi Polsek Sui Duri menggunakan telepon. “Pak Kades menelpon pihak Polsek. Dan dari Polsek langsung dipimpin oleh Kapolsek Sungai AKP E Saleh datang ke lokasi, menjemput pelaku,” jelasnya. Saat ini, sebut Tommy, pelaku sudah dibawa ke Mapolsek, untuk diproses pihak kepolisian. Berdasarkan pengakuan beberapa warga, kata Tommy, kejadian ini bukan yang pertama kali. Bahkan, tegas Tommy, uang di masjid juga pernah hilang dicuri. Diperlukan pengawasan ketat dari aparat kepolisian dan masyarakat. (ody)


Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

SINGKAWANG

27

informasi

Cegah Rentang Kendali SAJINGAN – Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Christiandy Sanjaya, mengatakan bahwa luas wilayah provinsi ini merupakan terluas ketiga di negara kesatuan Republik Indonesia, setelah Kalimantan Timur dan Tengah. Yakni mencapai 146.807 Km persegi yakni sebanding dengan 1,13 kali luas pulau jawa. Jumlah penduduk saat ini, lanjutnya, mencapai 4.319 ribu jiwa yang menempati 1782 desa, 89 kelurahan, 12 kabupaten, kota. Dengan kondisi luas wilayah dan jumlah penduduk, itu artinya wilayah seluas 1 Km persegi ditempati 29 jiwa. “Pada satu sisi, keadaan ini merupakan karunia dari Tuhan Yang Maha Esa, namun disisi lain terutama dalam upaya pemerintahan dan pembangunan menciptakan tantangan berupa masalah rentang kendali dan penyediaan infrastruktur dasa termasuk dalam bidang telekomunikasi,” tambahnya. Menurutnya, adanya keterbatasan dana jika dibandingkan dengan biaya investasi yang diperlukan untuk penyediaan infrastruktur. Serta skala prioritas penanganan program dibidang Sumber Daya Manusia (SDM). “Hal ini menyebabkan upaya penyediaan infrastruktur menjadi tertinggal yang menyebabkan banyaknya daerah yang menjadi terisolir, termasuk 86 wilayah desa yang berada di perbatasan Kalimantan Barat- Serawak,” jelasnya. Keterisoliran daerah, lanjutnya, juga mengakibatkan terjadinya kesenjangan dalam banyak bidang. Baik antar daerah maupun di bidang sosial kemasyarakatan. Salah satunya adalah di bidang informasi yang berdampak pada era informasi yang kita alami ini,” paparnya.Kesenjangan yang ada, lanjutnya, semakin lebar manakala melihat kondisi wilayah perbatasan Kalimantan Barat dengan wilayah perbatasan di Serawak. Keberadaan infrastruktur yang memadai di daerah negara tetangga menyebabkan akses masyarakat lebih dominan ke arah sana. Arus informasipun tidak menjadi tidak berimbang. “Kondisi yang seperti ini, apabila tidak ditangani dengan segera akan berdampak pada sendi-sendi kehidupan berbangsa dan bernegara, bahkan bisa menyebabkan ekses-ekses negatif yang merugikan,” katanya. Dikatakan Wagub, sudah semestinya pemerintah menetapkan kebijakan yang bisa merubah daerah perbatasan sebelumnya seakan terabaikan, menjadi beranda terdepan negara Kesatuan Republik Indonesia. (fah)

Desa Informasi: Remaja dengan baju khas Dayak menggunakan internet setelah dicanangkan bahwa desa Aruk Sajingan menjadi Desa Informasi oleh Menkominfo Tifatul Sembi ring.

FAHROZI/PONTIANAK POST

Tambah Guru di Perbatasan SAJINGAN – Di Kecamatan Sajin- kurang. Karena diketahui untuk pengan Gedung Sekolah Dasar yang ada gajar di sekolah-sekolah di Kecamatan berjumlah 76 lokal. Namun jumlah Sajingan hampir 50 persen dari luar pengajar dirasakan masih kurang. Kar- daerah. Sehingga keberadaan dari rumah Dinas memang ena sekarang ini jumlah sangat diperlukan. pengajar yang ada hanya Pengajar yang ada 34 orang. Standarnya unsekarang ini, lanjutnya tuk satu sekolah adalah tetap menggunakan rusepuluh. mah dinas alakadarnya. Kepala Unit Pelaksana Bahkan ada rumah diTeknis Dinas Pendidinas dua pintu ditempati kan Kecamatan Sajingan, enam pengajar. KemuPawadi mengatakan untuk dian kondisi dari rumah kondisi kerusakan gedung dinas sangatlah memprihanya 30 persen, dan masih hatinkan. layak untuk digunakan. Pawadi “Memang ada satu Namun untuk sekarang banyak meja dan kursi siswa, yang sekolah yang sudah layak untuk rumah layak di pakai hanya 45 persen dari dinasnya yaitu di SDN 13 Tanjung, namun yang lainnya masih sangat jumlah yang ada. “Ada Satu SD Negeri yang memang kurang, seperti di SDN Sungai Benbelum masuk kuota mendapatkan Dana ing,” katanya. Terkait pendidikan, untuk peminat Alokasi Khusus yakni SD negeri Batu Hitam,” tambahnya, kepada Pontianak siswa yang masuk ke sekolah menengah kejuruan semakin tahun terus ada Post, di Sajingan. Kemudian untuk rumah dinas guru peningkatan. Seperti dikatakan Kepala pengajar, lanjutnya, juga masih sangat Sekolah Kejuruan Negeri I Sajingan

Drs Ridlan, bahwa mulai ada kesadaran tentang pentingnya pendidikan. Kemudian bagaimana masyarakat juga lebih memilih untuk memasukan anaknya ke kejuruan. “Sejak berdiri, sekolah kejuruan ini mempunyai dua jurusan yakni budidaya tanaman dan Ridlan kriya kayu, sekarang ini untuk kriya kayu diganti menjadi jurusan multimedia,” ujarnya.Guna menunjang pembelajaran siwa di sekolah, lanjutnya, fasilitasnya sudah ada. Diantaranya adalah komputer, sebanyak 23 unit ditambah dengan lap top. Banyak siswa yang ada juga lulus dalam mengikuti PMDK. Sehingga siswa dapat melanjutkan sekolah di jenjang yang lebih tinggi. “Jumlah kelulusan sendiri, pada tahun 2006/07 yang mengukuti ujian sebanyak 33 siwa, dengan prosentase lulus 57,58 %, kemudian meningkat di tahun berikutnya, menjadi 63,64 % dari 33 siswa yang mengikuti ujian, kemudian di tahun 2008/09 sama dengan tahun sebelumnya dari jumlah siswa yang sama juga,” jelasnya. Jumlah siswa yang melanjutkan sekolahnya, lanjutnya, yakni dengan jalur PMDK. Pada tahun 2006/07 sebanyak tiga siswa, kemudian meningkat menjadi 11 siswa pada tahun 2007/2008, dan 13 siswa di tahun ini, bahkan ada siswa yang yang mendapatkan beasiswa perbatasan,” pungkasnya.(fah)

Upaya Penuhi Kebutuhan Dapatkan Informasi SAJINGAN – Menginjak hari ke 58 dari seratus hari program kerja Kabinet SBY jilid II. Menteri Komunikasi dan Informatilka RI, Tifatul Sembiring mencanangkan Desa Informasi, di Desa Aruk, Kecamatan Sajingan, Kamis (17/12). Tidak seperti menteri sebelumnya, Rombongan datang menggunakan pesawat terbang jenis Helikopter untuk melakukan kunjungan kerja di salah satu Kecamatan yang berbatasan langsung dengan negara tetangga ini. Menkominfo Tifatul Sembiring mengatakan bahwa Desa Informasi merupakan salah satu komitmen pemerintah guna memenuhi kebutuhan setiap masyarakat mendapatkan informasi. Dimana desa Aruk Merupakan ke 21.000 dari 25.000 desa yang memperoleh layanan akses telekomunikasi dan informatika perdesaan. “Sehingga masyarakat yang memang berada di pedesaan tetap mendapatkan informasi, karena selama ini informasi hanya mutlak didapatkan oleh mereka yang berada di kota saja, sehingga nantinya akan membuat masyarakat kaya akan pengetahuan,” ujar Tifatul, saat

memberikan sambutan di depan ratusan masyarakat Sajingan. Diharapkan, lanjutnya, masyarakat di Sajingan akan mendapatkan informasi yang lancar dan benar. Setelah menjadi desa berdering nantinya akan berlanjut menjadi desa pintar. Dengan masuknya sistem internet di desa, maka secara tidak langsung akan memberikan dampak terhadap perkembangan ekonomi. “Setelah adanya arus informasi yang mudah dan benar, dimana satu persen investasi di bidang informasi dan komunikasi, akan memberikan dampak sebesar 3-5 % ekonomi di masyarakat itu, namun jangan sampai layanan informasi yang ada di gunakan dalam hal negatif,” tambahnya. Selain mencanangkan Desa Informasi. Menteri juga meresmikan LLP TVRI, Kelompok Informasi Masyarakat, 50 set recorder, satu unit Radio Kimtas, pembangunna sarana komunikasi seluler, dan media Center.Acara juga diisi dengan ramah tamah dengan masyarakt setempat, kemudian Menkominfo juga melihat langsung bagaimana internet dan radio yang ada di operasikan.(fah)

Pawai Peringati 1 Muharram 1431 H PEMANGKAT- Dalam menyambut datangnya tahun baru Islam 1431 H. Sekitar seribu lebih warga, mulai dari anak-anak hingga orang tua, di Pemangkat mengadakan pawai akbar. Kegiatan tersebut dimulai pukul 14.00 Wib, Jum’at (18/12). Terlihat barisan pawai terlihat hingga mencapai beberapa meter, hingga menutup sebagaian jalan raya. Denga berbusa na muslim warga mencoba mempersembahkan kekhasan dalam islam. Sinar matahari yang menyengat bukan menjadi penghalang.

Syerly, Camat Pemangkat mengatakan hal ini memang menjadi rutinitas dilakukan guna menyambut hari besar dalam islam, yakni datangnya tahun baru 1 Muharram 1431 H. Warga merasa penting memperingati hari besar islam yang mulai hari itu berganti tahun. “Mengajak kepada semua unsur warga dan komponen masyarakat untuk lebih meningkatkan kepedulian terhadap hari-hari besar Islam, sehingga seluruh warga akan mendapatkan perlidungan Allah SWT,” tambahnya, kepada Pontianak Post,

Jum’at (18/12). Dengan penguatan penanaman religius untuk semua lapisan masyarakat, terutama generasi penerus, lanjutnya, dapat mencegah dari bahaya narkoba, miras, judi, dan penyakit masyarakat. Selain itu mesjid juga memiliki posisi sangat strategis dalam upaya membentuk, membina, dan mengembangkan nilai kepribadian Islam. “Dimana dengan mendekatkan diri kepada Allah, akan melindungai dan meridhoi apa yang kita lakukan,” jelasnya.(fah)

Pasang Iklan

BIRO

SINGKAWANG

(0562) 631912 08125713422


SAMBAS

28

Pontianak Post

Jawaban Bupati atas Pendapat Umum Dianggap Tidak Rasional

Terigas

Perlu Pencitraan Daerah Pemerintah daerah harus berani mengambil sikap dalam membangun pencitraan. Anggota DPRD Sambas Sufni Alantas kemarin mengatakan pencitraan nama akan memberikan dampak terhadap daerah. “Salah satunya, jeruk merupakan komoditas unggulan Kabupaten Sambas. Tetapi, nama yang melekat di mata masyarakat Indonesia adalah jeruk Pontianak,” katanya. Menurutnya, padahal seperti diketahui masyarakat Sufni Alantas Kalimantan Barat, di Kota Pontianak tidak ada tanaman jeruk. Dikatakannya, di Kota Pontianak tanaman yang dikembangkan adalah lidah buaya bukan jeruk. “Hal ini membawa dampak terhadap daerah Kabupaten Sambas. Selain tidak dikenal di mata masyarakat Indonesia, tentu saja merugikan sebuah branding daerah,” ungkap Sufni. Politikus Partai Golkar ini mengharapkan pada pertemuan formal atau informal di luar daerah harus bisa membangun pencitraan. Bukan hanya, katanya, untuk sebuah komoditas tetapi juga dibidang lain. “Salah satunya, memberikan perhatian terhadap dunia olahraga dengan memperhatikan atlet. Bayangkan saja pada pekan olahraga daerah beberapa waktu lalu, Kabupaten Sambas tidak mempunyai seragam olahraga. Apakah tidak punya dana atau terjadi persoalan apa. Persoalan ini memperlihatkan citra buruk daerah di tingkat provinsi,” tuturnya. (riq)

TORIQ/PONTIANAK POST

TUMPUKAN : Bekas galian yang berada dipinggir jalan segera diangkut supaya tidak mengganggu kelancaran lalu lintas

Sambut Tahun Baru Hijriah SAMBAS – Mengembalikan sebutan Sambas sebagai serambi Mekah hanya mimpi pemerintah daerah. Hal ini ditegaskan Penyuluh Agama Islam Departemen Agama Suadeoni kemarin ketika melihat kondisi menyambut tahun baru hijriah. “Saya sangat menyayangkan sama sekali tidak ada inisiatif pemerintah daerah dalam membangun syiar Islam. Nilai-nilai budaya Islam saja tidak dikembangkan, bagaimana bisa mewujudkan sebutan serambi Mekah,” tegasnya. Menurutnya, di Kota Singkawang, Kota Pontianak dan Kabupaten Pontianak dengan penduduk heterogen baik suku dan agama masih bisa menggelar

syiar Islam melalui pawai dan tabliq akbar. Ia menyebutkan di Kabupaten Sambas sekitar 75 persen warganya beragama Islam. “Lebih menyedihkan lagi, di rumah tahanan lebih 50 persen pelaku kejahatan beragama Islam. Mengapa banyak kaum muslimin terjebak ke arah tindak kriminal, apa yang salah,” katanya dengan nada bertanya. Suadeoni mengatakan persoalan ini harus diperhatikan pemerintah daerah bila ingin mengembalikan sebutan daerah sebagai serambi Mekah. Dikatakannya, banyak faktor melatarbelakangi umat Islam terjebak tindakan kriminal. “Bukan hanya karena alasan ekono-

mi, tetapi lebih banyak penurunan nilai moral. Menipisnya moralitas, akibat nilai-nilai keislaman kurang disyiarkan di tengah kaum muslimin,” ujarnya. Pengalaman berharga pernah dilihat, ungkap Suadeoni, di sebuah desa belasan anak muda ngumpul pada bekas gudang yang jaraknya 50 meter dari masjid. “ M e ny e d i h k a n s e k a l i , p a dahal saat itu hari jumat. Pemuda hanya nongkrong di atas motor dan tidak ke masjid,” paparnya. Aktivis Mahasiswa STAIN Nasarudin mengatakan lebih baik pemerintah Kabupaten Sambas jangan menyebut lagi daerah ini dengan sebutan serambi Mekah. (riq)

Sekretariat KPU Belum Terbangun, Masih Nyewa SAMBAS – Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sambas hingga saat ini masih menyewa kediaman warga. “Sejak tahun 2004, boleh dikatakan sekretariat KPU berjalan. Karena tidak pernah menetap pada satu bangunan,” kata anggota DPRD Sambas Mulyadi kemarin. Ia menyebutkan KPU Kabupaten Sambas telah beberapa kali menyampaikan usulan pembangunan kantor. Dikatakannya, hingga lima tahun terakhir dan telah dilaksanakan dua kali pemilihan langsung presiden gedung yang ditempati tetap menyewa. “Karena sering pindah kantor, kami

Sabtu 19 Desember 2009

khawatir dokumen mau pun arsip negara hilang. Sehingga perlu gedung permanen dalam mengamankannya,” katanya. Politikus Partai Amanat Nasional ini mengatakan pemilihan kepala daerah tinggal satu tahun lagi. Menurutnya, persoalan tidak adanya sekretariat yang representatif dapat menghambat pelaksanaan tiap tahapan. “Dalam membangun sistem demokrasi yang baik, tentu saja penyelenggara pemilu perlu diberikan sarana dan prasarana memadai. Mudah-mudahan saja, tahun 2010 telah direncanakan pembangunannya,” harap Mulyadi.

Bupati Sambas Burhanuddin A Rasyid mengatakan tahun 2010 pemerintah daerah menuntaskan pembangunan kantor pemerintah daerah yang belum punya gedung sendiri. “Kami akan mengupayakan pembangunan gedung sekretariat KPU pada tahuntahun mendatang,” ujarnya. Anggota KPU Kabupaten Sambas Ikhlas mengemukakan sekretariat mungkin sudah lima kali pindah. Dikatakannya, mulai dari Jalan Tabrani, Jalan Ahmad Marzuki, Jalan M Syafiuddin, dan terakhir di depan lapangan Gabsis eks Kantor Imigrasi Sambas.

“Kami tidak tahu setelah habis masa kontrak gedung akan menempati bangunan mana. Kami penyelenggara pemilu dan pemilu kepala daerah hanya bisa berharap ada bangunan permanen untuk sekretariat,” ujarnya. Ikhlas mengatakan ada atau tidak sekretariat, rekan-rekan KPU berusaha berkinerja maksimal. “Kalau melihat daerah lain, mungkin Sambas belum memiliki sekretariat dalam kondisi baik. Mudah-mudahan saja, pemerintah daerah dapat membangun gedung dalam waktu dekat ini,” harapnya. (riq)

SAMBAS – Jawaban Bupati Sambas atas pendapat umum anggota legislatif dinilai tidak rasional. “Saya menyayangkan jawaban tertulis yang disampaikan sama sekali tidak mencerminkan kebijakan prorakyat dan tidak rasional,” kata Suryadi Aspan kemarin. Politikus Partai Persatuan Pembangunan ini mengatakan masyarakat lima kecamatan yang sering menggunakan penyeberangan Perigi Piai-Tebas Kuala mengharapkan ada peninggian badan jalan. Dikatakannya, jalan menuju dermaga Perigi Piai sering tergenang ketika air pasang. “Diharapkan ada anggaran peninggian badan jalan sekitar 300 meter dengan tinggi 60 centimeter. Tetapi jawaban yang disampaikan tertulis oleh kepala daerah, bahwa anggaran tidak ada dan belum dialokasikan tahun 2010,” tuturnya. Suryadi menyebutkan masyarakat awam dengan pola pikir sederhana saja bisa menilai ketidakberpihakan pemerintah daerah kepada rakyatnya. Menu-

rutnya, pembelian 11 mobil dinas yang akan menghabiskan dana sekitar Rp2 miliar dan hanya dinikmati 11 pejabat dialokasikan tahun ini. “Ribuan orang melintasi jalan menuju dermaga setiap hari, tetapi tidak dianggarkan. Sedangkan keperluan 11 pejabat daerah dibiayai,” ungkapnya kesal. Ia mengatakan pemerintah daerah akan berhadapan dengan masyarakat karena aspirasi sudah tidak dipedulikan. “Kami sudah menyuarakan aspirasi. Bila tidak diakomodir, silakan berhadapan dengan masyarakat.” Jawaban Bupati Sambas disampaikan Wabup Juliarti Kamis (17/12) bahwa dana pembangunan terbatas. Kegiatan peningkatan jalan ke dermaga Perigi Piai-Tebas Kuala tidak dapat direalisasikan tahun 2010. “Sedangkan pembelian kendaraan dinas merupakan kebutuhan sarana dan prasarana aparatur. Karena tugas dan fungsi makin tinggi intensitasnya dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat,” tuturnya. (riq)

Pasang Iklan Biro SAMBAS

Hub. RABUL HP. 081345541441


Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

sosialisasi

KETAPANG 28

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KETAPANG NOMOR 18 TAHUN 2009 TENTANG PENYELENGGARAAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DI KABUPATEN KETAPANG

MASIH BANJIR: Luapan sungai pawan masih menjadikan beberapa ruas jalan menjadi terendam.

- memanggil orang untuk didengar keterangannya dan diperiksa sebagai tersangka dan/ atau saksi; - menghentikan penyidikan; - melakukan tindakan lain yang perlu untuk kelancaran penyidikan tindak pidana yang berkaitan dengan Peraturan Daerah ini menurut peraturan yang berlaku. Penyidik sebagaimana dimaksud pada ayat (1) memberitahukan dimulainya penyidikan dan/ atau menyampaikan hasil penyidikan kepada penutut umum, melalui penyidikan Pejabat Polisi Negara Republik Indonesia, sesuai dengan ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Hukum Acara Pidana yang berlaku. BAB XIII SANKSI ADMINISTRATIF Pasal 94 Setiap penduduk dikenakan sanksi administratif berupa denda apabila melampaui batas waktu pelaporan peristiwa kependudukan dalam hal : - pindah datang orang asing yang memiliki Izin Tinggal Terbatas atau orang asing yang memiliki Izin Tinggal Tetap sebagaimana dimaksud dalam Pasal 13 ayat (1) dan ayat (3); - pindah datang ke luar negeri bagi penduduk WNI sebagaimana dimaksud dalam Pasal 14 ayat (1); - pindah datang dari luar negeri bagi penduduk WNI sebagaimana dimaksud dalam Pasal 14 ayat (3); - pindah datang dari luar negeri bagi orang asing yang memiliki Izin Tinggal Terbatas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 15 ayat (1); - perubahan status Orang Asing yang memiliki Izin Tinggal Terbatas menjadi Orang Asing yang memiliki lzin Tinggal Tetap sebagaimana dimaksud dalam Pasal 16 ayat (1); - pindah ke luar negeri bagi Orang Asing yang memiliki Izin Tinggal Terbatas atau Orang Asing yang memiliki Izin Tinggal Tetap sebagaimana dimaksud dalam Pasal 17 ayat (1); - perubahan KK sebagaimana dimaksud dalam Pasal 56 ayat (2); atau - perpanjangan KTP sebagaimana dimaksud dalam Pasal 57 ayat (4). Denda administratif dikenakan pula terhadap : - penduduk WNI dan orang asing yang memiliki Izin Tinggal Tetap yang bepergian tidak membawa KTP; - penduduk orang asing yang memiliki Izin Tinggal Terbatas yang bepergian tidak membawa Surat Keterangan Tempat Tinggal. Denda administratif sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2), tercantum berikut ini : Pindah datang dalam wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia bagi orang asing yang memiliki Izin Tinggal Terbatas atau orang asing yang memiliki Izin Tinggal Tetap. Rp – (WNI), Rp 100.000,- (WNA) (bersambung)

Ale-ale

Iman dan Taqwa Pergantian tahun hijriah (1431 H) diingatkan Al-Muhamad Yani AP, ketua DPD PKS Ketapang agar kita mengambil hikmah pergantian waktu. Selain meningkatkan silaturahmi, makna hijriah ini tak hanya dilihat dari sisi sejarah dan waktu. Tetapi yang utama adalah meningkatkan keimanan dan taqwa kepada Allah SWT. “Harapan kita dengan tahun baru Hijriah ini lebih tingkatkan kualitas dalam kiprah dana ktivitas kita sehingga lebih baik lagi, baik bagi diri kita, keluarga kita, masyarakat, bangsa dan negara yang kita cintai ini,” kata legislator PKS Ketapang. Selain meningkatkan ukhuwah Islamiyah, dan memperbanyak zikir kepada Allah, maka peringatan pergantian tahun Hijriah di Ketapang ditandai juga dengan dilakukannya penobatan gelar kerajaan di Kraton Matan, pada hari ini (19/12). Bagi Heri Sas Adzahri S.Ag M.Hi, ketua DPC PKB Ketapang, mengatakan seseorang yang istimewa bukanlah orang yang selalu didepan mata atau disisi kita. Tetapi dia yang selalu setia di hati dan mengingat kita setiap bisikan do’anya. Karena itulah pada pergantian tahun hijriah ini, kita selalu membuka diri untuk saling memaafkan. Pada pergantian tahun hijriah ini, Effendi Ahmad S.Pd,I sekretaris DPC PPP Kayong Utara berharap agar apa yang telah dan yang sedang kita lakukan selalu akan mendapat ridho dari Allah SW. (ndi)

Andi Chandra/ pontianak post

PMI Salurkan Bantuan Banjir Selain itu, rencana KETAPANG – LuPMI Ketapang akan apan Sungai Pawan menyalurkan banyang menggenangi tuan mie instant ke beberapa desa, diniDesa Mayak dan lai sudah selayaknya Tanjungpura yang men-dapatkan bantuterkena dampak an. Pasalnya sejumlah luapan air Sungai desa sepanjang Sungai Pawan. Jumlah yang Pawan tersebut, seakan mereka salurbagian warganya adakan tersebut melah ekonomi lemah, mang jauh dari cuyang mengandalkan kup. Namun, harapertanian dan kebun Pitriyadi pannya bantuan itu karet. Musim penghujan seperti ini maka diantara mereka bisa meringankan beban masyarakat tersebut tak bisa melakukan aktivitas yang terkena dampak banjir. Bagi yang menyumbang mie instand satu pekerjaan. “Karena itulah bapak bapak atau doz mie instant senilai Rp 50 ribu ibu yang dermawan yang berkenan dapat disalurkan ke secretariat PMI. menyumbang mie instant dan lain- Selain itu dapat juga di secretariat lain, maka PMI siap menyalurkan- KPA (Kelompok Pencinta Alam) di nya,” kata Pitriyadi S.Hut, M.Si, Jalan S.Parman, persisnya samping Gedung Pancasila Ketapang. sekretaris PMI Ketapang.

Sampai kemarin siang sudah terkumpul 40 duz mie instant dari PMI Kalbar, 40 duz mie instant dari PMI Ketapang, dan 60 duz mie instant dari masyarakat Ketapang. Bantuan mie instant tersebut akan segera disalurkan meringankan beban masyarakat yang terkena banjir dampak luapan Sungai Pawan. Sementara itu, sudah dua pecan terakhir banjir masih menggenangi Desa Mayak, Tanjungpura dan sekitarnya. Luapan banjir ini mengulang kejadian saban tahun. Namun, dalam beberapa tahun terakhir, luapan air sungai Pawan pada musim penghujan semakin bertambah. Ironis lagi, pada musim kemarau mengalami kekeringan. Dari banyak kalangan memprediksi kondisi ini akibat alam yang tak seimbang lagi. Salah satunya, sebagai dampak pemanasan global. (ndi)

Komisi III akan Panggil PDAM KETAPANG—Komisi III DPRD Ketapang akan memanggila direksi Perusahaan Daerah Air Minum terkait pelayanan air bersih di Kabupaten Ketapang. Karena selama ini kinerja PDAM dinilai belum maksimal dan memenuhi harapan masyarakat Ketapang. Oleh sebab itu, pemanggilan ini akan membicarakan seputar masalah kinerja PDAM dan solusi yang bisa diambil demi peningkatan pelayanan PDAM kepada masyarakat. “Dalam waktu dekat kita akan memanggil direksi PDAM terkait permasalahan pelayanan air bersih ini, agar tercipta solusi sehingga pelayanan air bersih kepada masyarakat bisa terpenuhi,” ungkap Ketua Komisi III DPRD Ketapang Halipuddin S Sos kepada Pontianak Post, kemarin. Dalam rapat kerja nantinya.

DPRD Ketapang akan membicarakan soal kemampuan PDAM saat ini. Termasuk usaha PDAM Ketapang dalam melakukan pengkoneksian antara boster yang ada di Mulia Baru dan Riam Berasap. Kemudian persoalan defisit yang selalu ditanggung oleh perusahaan daerah ini. Tak hanya itu Komisi III akan meminta pihak PDAM Ketapang untuk melakukan inventarisasi pekerjaan yang selalu lemah dalam pelaksanaan sehingga menimbulkan kerugian. ”Kerugian yang menimpa PDAM Ketapang ini sedapat mungkin kita carikan solusinya jangan didiamkan, kita buat semacam bedah masalah apa yang perlu diperbaiki atau diefesiensika dengan demikian pelayanan air bersih kepada masyarakat dapat maksimal,” katanya. Bahkan persoalan ini, kata dia,

nantinya dapat melibatkan elemen masyarakat, LSM, konsumen untuk men cari penyebab masalah pelayanan air bersih ini dan kemudian mencarikan langkah-langkah solutif untuk mengatasi masalah yang menimpa PDAM. “Kita akan cari masalah apa dulu baru solusinya. Kalau memang membutuhkan anggaran untuk memperbaiki hal yang kurang dan apabila angkanya realistis bisa saja dianggarkan,” katanya. Bagaimanapun, kata dia, sebagai perusahaan daerah yang bertanggung jawab mengurus masalah air ini harus ditangani sesegera mungkin. Karena menyangkut hajat hidup orang banyak. Rapat kerja ini, tambah dia, akan melibatkan pihak PLN karena menyangkut adanya kemungkinan penambahan daya demi koneksi Riam Berasap. (har)

Kalah Saing, Alat Tangkap Tradisional Perlu Perhatian Pemerintah KAYONG UTARA–Ternyata nelayan di Kayong Utara mengarap potensi kelautan masih menggunakan peralatan yang tradisional. Kenyataan itu menjadikan mereka kalah bersaing dengan nelayan luar. Drs Ramli Harun, Camat Pulau Maya Karimata mensinyalir akibatnya nelayan KKU dapt ikan teri, sedangkan nelayan luar menikmati ikan tongkol dan tenggiri. Ia menyampaikan itu ketika Camat PMK bersama rombongan Bagian Pemerintahan Setda Kayong Utara dengan menggunakan kapal nelayan Desa Pelapis dalam sosialisasi pemekaran kecamatan. Karena itu dalam memantau keberadaan kapal luar di perairan Kayong Utara diperlukan kapal cepat. Potensi kelautan dan perikanan di Pulau Maya Karimata sebenarnya cukup besar. Tak hanya potensi kelautan, dan perikanan, namun sejumlah potensi seperti pariwisata juga ada di daerah ini. Apalagi di gugusan kepulauan Karimata mempunjyai keindahan alami.Namun sarana transportasi masih sangat terbatas. Menurut Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan KKU, Santu Simorangkir, kondisi kendaraan patroli kurang memadai menjadi alasan kuat jarang melakukan pengamanan laut gugusan pulau

Karimata, terlebih saat musim selatan, air laut dengan angin kencangnya siap membawa siapa saja menuju maut. Tapi itu bukan alasan bagi mereka untuk berupaya maksimal tetap melakukan patroli mengurangi pencurian ikan oleh nelayan-nelayan asing. Mulai menipisnya nelayan asing menjarah kawasan laut Indonesia, membawa kebahagian bagi nelayan Desa Betok Jaya. Sejak beberapa tahun terakhir, hasil tangkapan nelayan membuahkan hasil. Potensi perikanan juga menjanjikan perbaikan ekonomi mereka. Apalagi, pedagang ikan dari Bangka Belitung langsung melakukan pembelian di Desa Betok Jaya. Umumnya ikan yang punya harga nilai jual tinggi adalah kerapu. “Ikan kerapu yang dibeli mereka harganya bervariasi tergantung berat ikan, ikan kerapu ini memeang jenis ikan karang,” kata Abdul Rahman, legislator Hanura KKU belum lama ini. Untuk ikan kerapu sendiri memiliki berat 0,5-1 Kg dijual nelayan seharga Rp 120 ribu. Di atas satu kilo, pedagang membeli ikan kerapu seharga Rp 50-60 ribu. Ia menjelaskan bagaimana nelayan menangkap ikan di laut. Carany memakai bubu yang terbuat dari kawat jaring yang dibentuk persegi empat, ikan yang masuk ke bubu tidak dapat keluar. (ndi)

Bedah SKL, Tingkatkan Kualitas Kelulusan KETAPANG—Sebanyak 250 guru dan kepala sekolah setingkat SD dan SMP se-Kabupaten Ketapang worsksho bedah Standar Kompetensi Lulusan (SKL) dan kisi-kisi ujian negara (UN) untuk SD dan SMP yang diadakan kerjasama Penerbit Erlangga dan SMP Pangudi Luhur Santo Albertus di Gedung sekolah SMP Pangudi Luhur Santo Albertus, Jumat (18/12) kemarin Menurut penanggung jawab kegiatan, BR Pilipus Sukiran FIC S Sos, mengatakan tujuan workshop bedah SKL ini untuk mempersiapkan diri baik bagi gurui maupun kepala sekolah dalam menghadapi ujian nasional setiap tahunnya. Bedah SKL ini, kata dia merupakan kegiatan yang pertama kalinya di Ketapang. Sehingga diharapkan kedepannya tingkat kelulusan di Ketapang mingkat.

“Bedah SKL ini penting. karena SKL merupakan standar kompetensi nasional yang digunakan sebagai pedoman membuat kisikisi soal untuk diujikan dalam UN, selain itu untuk meningkatkan pemahaman SKL itu sendiri bagi para kepala sekolah dan gurudalam mencapai peningkatan kualitas kelulusan nantinya,” ungkap BR Pilipus Sukiran FIC S Sos yang juga Kepala sekolah SMP SMP Pangudi Luhur Santo Albertus Ketapang ini. Tak dapat dipungkiri, kata dia, tingkat kelulusan di Kabupaten Ketapang untuk tingkat SMP misalkan kurang memuaskan bila dibandingkan daerah lainya di Kalbar. Oleh sebab itu berbagai usaha kearah peningkatan kualitas lulusan menjadi prioritas. Karena standar tingkat pendidikan di Indonesia masih ditentukan kualitas tingkat kelulusan. Bagi pelaku

pendidikan di daerah, lanjut dia, tidak bisa menebak secara pasati bagaimana, apa dan bentuk soal ujian nasional (UN). Dikarenakan UN dibuar oleh pemerintah pusat. Melalui bedah SKL inilah nantinya, tambah dia, diharapkan ada peningkatkan standar kelulusan dan mendongkrak peningkatan kualitas kelulusan yang diiringi peningkatan kompetensi guru-guru SD dan SMP. Terutama kemampuan dalam memahami SKL. Dalam workshop kali ini, Erlangga mengundang pembicara tunggal Dra Kun Maryati M.Pd yang juga perencana, pembuat soal ujian nasional sekaligus anggota tim LPMP pusat. Pada kesempatan itu, nara sumber mengajak seluruh peserta yang hadir untuk dapat mengerti dan memahami SKL. Hal ini penting untuk membantu kelulusan para peserta didik. “Sehingga

hari/pontianak post

BEDAH SKL: Kegiatan bedah SKL di gedung sekolah SMP Pangudi luhur Santo Albertus, digelar, kemarin.

tujuan pemerintah menjadikan UN maupun UASBN sebagai alat ukur kualitas pendidikan nasional tercapai,” katanya. Ditambahkannya, fakta didilapangan kondisi dan permasalan SD/MI cukup kompleks dibandingkan SMP dan SMA meskipun kelulusan untuk tingkat SD/MI sudah diserahkan

masing-masing sekolah. Hal ini disebabkan persoalan pelayanan pendidikan yang belum merata dan rendahnya kompetensi guru dalam memahami SKL. Oleh sebab itu kesulitan para guru harus terus berupaya dan maksimal mungkin mengerti dan memahami SKL secepatnya diatasi. (har)

Tingkatkan Kualitas SDM Penyandang Cacat KETAPANG-BADAN Pembina Olahraga Cacat (BPOC) Kabupaten Ketapang, sudah dibentuk belum lama ini. Saat itu Pengurus BPOC Kalbar, Ibrahim Candra mengatakan penyandang cacat memiliki potensi seperti halnya warga biasa. Ia berharap BPOC dapat membina para atlit

cacat untuk menekuni kegiatan olahraga yang diharapkan dapat meningkatkan kualitas SDM para penyandang cacat. Dengan dilantiknya kepengurusan BPOC Ketapang,Yudo Sudarto SP, M.Si mene-gaskan kekurangan fisik tidak membuat para penyandang cacat berkecil

hati. “Mengapa para atlet cacat mampu membuat prestasi olahraga, sedangkan atlet normal tidak bisa berbuat lebih,” kata Yudo Sudarto, belum lama ini. Ketua harian KONI Ketapang ini menuturkan kita semua yang masih normal tidak mau berolahraga.Tetapi para penyan-

dang cacat biasanya memiliki kemampuan atau prestasi yang cukup bagus. Tetapi sayang jarang mendapatkan kesempatan. Karena itu keberadaan penyandang cacat harus diakui, karena mereka juga mempunyai andil untuk ikut serta membangun bangsa dan negara ini. (ndi)


OPINI

30

Pontianak Post

Sabtu 19 Desember 2009

Spirit Perubahan di Tahun Baru Hijrah

Editorial

Identitas dan Penyangga Kreativitas Perfilman Indonesia

KREATIVITAS perfilman Indonesia tidak mandek. Setidaknya, insan perfilman kita masih sanggup terus berkreasi di tengah sengitnya persaingan dunia hiburan, khususnya panggung layar lebar. Film adalah cermin nyata siapa kita. Kita bisa mengukur banyak indikator dari sebuah film. Tak hanya dari sisi seni, tapi juga aspek-aspek lain. Aspek bisnis, budaya, demokrasi, politik, agama, dan seterusnya. Peradaban sebuah masyarakat akan terbaca dengan gamblang melalui produk film yang dihasilkan, bagaimana sebuah film ditonton, serta bagaimana produk kesenian itu diperlakukan. Di Indonesia, film, sebagai hasil sebuah kreativitas seni, sering dibawa dalam perdebatan yang terlalu jauh. Dibedah dengan pisau politik, bahkan dihakimi dengan perspektif agama. Yang masih segar diperdebatkan adalah film 2012. Film karya sutradara Hollywood, Roland Emmerich dengan durasi dua jam lebih yang menggambarkan hancurnya bumi itu menjadi polemik setelah Majelis Ulama Indonesia mengharamkan 2012 sebagai tontonan. Penggambaran akhir dari riwayat peradaban di bumi pada film tersebut dianggap bisa membuat persepsi keliru. Uniknya, sembari kita memperdebatkan haram dan tidaknya film itu, masyarakat justru berduyun-duyun menontonnya. Itulah kita. Dunia perfilman kita memang seperti jalan di tempat. Tak mau disebut terbelakang, tapi juga susah maju. Dibanding India tentu kita kalah jauh. Bollywood adalah glamor dan semangat kreatif India yang sanggup bersaing di panggung internasional. Tak hanya film-filmnya yang moncer di panggung dunia, tapi juga aktor dan aktrisnya. Harus diakui kita belum sehebat itu. Tapi, jalan menuju ke sana tentu selalu ada dan terus terbuka. Gelaran Festival Film Indonesia 2009 yang berakhir kemarin (17/12), mengingatkan kita bahwa geliat insan film memang masih ada. Sebagian besar dari kita mungkin belum tahu seperti apa film Identitas, Tio Pakusadewo pemeran utamanya, yang memenangi FFI 2009 itu. Sebab, film karya sineas dalam negeri telah lama menjadi semacam tamu di negeri kita sendiri. Yang menarik, Identitas adalah film indie yang pertama menyabet FFI. Sebagai ajang adu kreasi di bidang perfilman, FFI pernah mencatat pamor yang luar biasa di masa lalu. Dulu, FFI selalu menjadi gelaran yang ditunggu, baik oleh insan perfilman maupun masyarakat umum sebagai penikmat film. Dengan kata lain, ajang ini memang arena terbaik untuk mencari identitas perfilman kita. Imbauan untuk mencintai -dengan cara menontonnya- film karya dalam negeri memang tak semudah yang dislogankan. Karena penonton film selalu duduk di kursi empuk independen, yang ketika berhadapan dengan layar lebar selalu berharap akan visualisasi karya yang bermutu. Penonton film adalah warga dunia. Mereka bebas memilih mana yang layak tonton dan mana yang tidak. Dalam kondisi seperti ini penonton film akan sulit berbagi tempat duduk dengan rasa nasionalisme. Bayangkan, insan perfilman kita dan FFI sebagai tolok ukur kreativitasnya, kian hari kian berat tantangannya. Menyambut tahun baru seperti sekarang ini, Hollywood telah menyiapkan film-film terbaik untuk dijadikan tontonan akhir tahun oleh keluarga dunia. (*)

gagasan

Akreditasi Soal Ujian Nasional

MENTERI Pendidikan Nasional M. Nuh mengungkapkan tiga hal untuk peningkatan kualitas unas. Pertama, soal unas yang berkaitan dengan kedalaman materi. Kedua, penyelenggaraan unas yang berkaitan dengan pengadaan, distribusi, dan pengawasan ujian. Terakhir mengenai evaluasi unas harus mencerminkan peta potensi sekolah. Untuk peta potensi sekolah, Depdiknas sebenarnya sudah melakukannya melalui Badan Akreditasi Nasional (BAN). Mengapa nilai akreditasi sekolah tidak menjadi acuan unas saja? Misalnya, dibuatlah tiga jenis soal. Sebagai contoh, soal jenis A untuk sekolah yang terakreditasi A, soal B untuk sekolah terakreditasi B, dan soal C untuk sekolah yang terakreditasi C. Saya kira, itu lebih adil dan proporsional. Karmila

Pojok Warga mulai serbu mal * Beli baju Natal.......... Tahun depan, drive thru diluncurkan * Ngurus STNK tak pakai lama.....

Pawang

Pontianak Post

Manusia diciptakan Alloh dengan kewajiban untuk beribadah. Karunia berupa rasa Iman dan taqwa kepada Allah akan bisa diraih dengan menjalankan berbagai laku kebajikan dan meninggalkan sifat keburukan. Ringan tangan, murah senyuman, rajin sembahyang, menjaga pergaulan dan makanan serta mengisi rumah dengan tasbih dan alunan Al Qur’an adalah beberapa contoh laku kebajikan yang perlu dilakukan. Sedangkan menuruti hawa nafsu, mencari musuh untuk beradu, menuruti keinginan materi dan dunia yang semu, tidak sabar atas cobaan dan terburu-buru, merupakan beberapa contoh laku keburukan yang perlu dihindarkan. Kuncinya adalah satu, hargai waktu. Allah berfirman : “Demi waktu. Sesungguhnya manusia itu benar-benar dalam kerugian, kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal saleh dan nasehat menasehati supaya mentaati kebenaran dan nasehat menasehati supaya menetapi kesabaran (Surat Al ‘Asyr). Waktu adalah hembusan nafas, ayunan kaki, detakan jantung, kedipan mata, goresan pena, wicara bibir. Sehingga ketika dalam satu kalipun hembusan nafas, satu kata mulut berbicara, satu saat mata berkedip, tidak bisa menghasilkan hal-hal yang bermanfaat, maka rugilah orang tersebut. Sebaliknya bila dalam waktu-waktu yang masih diberikan Allah kepada kita, satu kata, kata yang bijak, satu kedipan mata, kedipan yang bermanfaat, sekali tangan mengayun, sedekah yang dilakukan, maka itulah orangorang yang beruntung. Sehingga bila mari coba kita bisa menghitung, sampai seberapa jauh kita telah mengisi kehidupan kita selama ini. Dan perlu kita amalkan sebuah doa yang termaktub dalam Al Qur’an bagi orang yang mensyukuri nikmat waktu : “Ya Tuhanku, berilah aku ilham untuk mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada ibu-bapakku, serta untuk mengerjakan amal sholeh yang

Engkau ridhoi, berilah kebaikan kepadaku dengan memberi kebaikan kepada anak-cucuku. Sungguh aku bertobat kepadaMu, dan sesungguhnya aku termasuk golongan orang-orang yang berserah diri.” Al-Ahqaf (QS 46:15) Masa lalu adalah hal yang paling jauh dengan kita, karena kita tidak bisa menjangkaunya, me-replay lagi segala apa yang pernah kita lakukan di masa lalu. Syeh Hasan al-Basri mengumpamakan manusia bagaikan kumpulan hari-hari, setiap hari yang pergi, kita seperti kehilangan bagian dari diri kita. Apa yang telah pergi tidak akan pernah kembali. Kita hanya bisa mengingat bahwa pada hari ini, jam ini, di tempat ini kita telah berbuat sedemikian. Dan suatu perbuatan itu ketika tinggal kenangan pasti akan meninggalkan dua hal, apakah akan menjadi kenangan yang indah, atau menjadi trauma, kenangan yang buruk. Nah, jikalau demikian, mari kita hitung juga berapa masa lalu kita yang penuh kenangan indah dan masa lalu yang penuh dengan trauma. Berdzikir, sembahyang, beramal shaleh, bersedekah, berbuat baik kepada orang lain, pasti tidak akan menimbulkan kenangan buruk dan trauma, tapi merupakan kenangan yang begitu indah yang bahkan semuanya pasti ingin mengulangnya kembali. Sedangkan berkata kasar, berzina, melukai hati orang lain - apalagi melukai agama Allah, menyakiti hati orang tua, pasti bukan merupakan kenangan baik, tapi merupakan trauma buruk bagi si pelaku atau orang yang menerima perlakuan buruk tersebut. Jadi mengapa, kita tidak mengisi waktu-waktu kita dengan perbuatan-perbuatan yang bisa menimbulkan kenangan baik tersebut, entah itu kenangan baik bagi kita, bagi orang lain dan bagi malaikat yang mencatat amal perbuatan kita. Kita syukuri waktu bukan sekedar dengan berhamdalah, tapi dengan bermu’amalah, bukan sekedar dengan merenung tapi dengan kerja tekun, bukan sekedar dengan tidur tapi dengan

Mungkin banyak orang tak menyangka bahwa ternyata makna antara pandang dan lihat itu tak selalu sama. Memandang belum tentu berarti melihat. Untuk meyakinkan tentang hal ini, cobalah perhatikan sebuah patung atau boneka. Anda yang tinggal di Pontianak, coba saja perhatikan patung Pak Polisi yang berdiri gagah di perempatan Jalan Imam Bonjol dan Jalan Veteran. ”Pak Polisi” ini meman­dang pelanggaran ataupun kecelakaan lalu lintas yang terjadi di hadapannya, tetapi ia tak mampu berbuat apa-apa, bahkan untuk dirinya sendiri sekalipun. Ia pu­ nya ”mata” yang tidak buta, dan karena itu ia memandang, tetapi ia tak dapat melihat. Ia pun memandang ”rekan”nya Pak Polisi benaran yang sedang bertugas di depannya, dan yang dengan sigap bereaksi cepat begitu menyaksikan kejadian tersebut. Kalau rekannya itu tak bereaksi, maka tak ada bedanya si rekan itu dengan ia, sebuah patung. Melihat membutuhkan mata, memandang membutuhkan ”mata”. Tulisan ini tak akan mampu dibaca, apabila mata Anda tak difungsikan ataupun mungkin tak berfungsi untuk melihat. Mata tak mampu melihat apabila tak ada rangsangan dari

sumber cahaya yang diterima retina mata, dihantar ke pusat penglihatan pada otak untuk selanjutnya membuat Anda mampu membaca. De­ngan demikian beruntunglah Anda yang punya mata lengkap lagi normal, yang tidak hanya mampu memandang, tetapi juga mampu melihat. Dengan melihat, manusia dapat dibantu dalam berbagai hal seperti menikmati warna warni foto-foto di koran ini, menikmati pemandangan alam atau berhubungan dengan orang lain. Selanjutnya tugas Anda adalah menjaga atau merawat mata itu agar si mata tetap normal, sehat baik fisik maupun fungsinya, walaupun ia, seiring dengan perjalanan waktu/usia, akan terus menurun dikarenakan proses degenerasi sel-selnya. Siapapun dia, seharusnyalah, sebagai perwujudan dari rasa syukur, menjaga mata dan ketajaman penglihatannya, agar mata itu selalu sehat, dan berfungsi sebagaimana mestinya. Ketajaman penglihatan tentunya sangat tergantung dari kondisi mata, sehat atau tidak. Ketajaman penglihatan dikatakan normal apabila mata tanpa akomodasi dapat dengan jelas melihat gambar / tulisan pada jarak enam meter dengan sudut pandang

Oleh: Fatkhur Rohman bertafakur, tidak sekedar dengan ucapan tapi harus dibuktikan dengan perbuatan. “Dan Dia (pula) yang menjadikan malam dan siang silih berganti bagi orang yang ingin mengambil pelajaran atau orang yang ingin bersyukur. (Al Furqon, 62) Islam, Agama yang menghargai waktu Islam adalah agama yang menghargai sejarah sekaligus menginginkan ummatnya untuk belajar dari sejarah dan menghargai waktu. Mengawali tahun dengan semangat Hijriyah dan mengakhiri tahun dengan semangat berkurban. Mengawali hari dengan ibadah subuh dan mengakhiri hari juga dengan ibadah Isya’. Mengawali semua perbuatan dengan doa dan mengakhirinya juga dengan doa. Mengawali haji dengan berserah, hanya memakai ikhrom dan mengakhirinya dengan juga berserah, mencukur rambutnya, meniadakan hiasan-hiasan tubuh. Mengawali mencari harta, ikhtiar dengan tawakal, syukur dan berserah dan mengakhirinya dengan sedekah. Mengawali sholat dengan takbir memohon perlindungan dan mengakhirinya dengan bukti salam, berbagi keselamatan dengan orang lain. Semuanya tahapan ibadah tidak ada yang sia-sia, semua hari diharapkan tidak ada yang sia-sia dan semua waktu sebenarnya tidak ada yang sia-sia bagi ummat Islam. Jikalau memang demikian, maka tidak ada kata menolak untuk berbuat hak, tidak ada kata tak mungkin untuk meninggalkan yang batil, tidak ada kata akhir-akhir untuk kata berdzikir, tidak ada kata nanti dulu untuk meninggalkan bir, arak dan ciu. Alloh berfirman : “Dan janganlah kamu menjatuhkan dirimu sendiri ke dalam kebinasaan, dan berbuat baiklah, karena sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berbuat baik” (Al Baqoroh 195). Spirit Tahun Baru Hijriyah Baru saja kita memasuki bulan Muharram, bulan yang

mengawali tahun baru hijriyah kita untuk tahun 1431 H. Bulan yang tiba-tiba menghentak batin kita untuk segera mengenang peristiwa besar dalam sejarah, yaitu peristiwa hijrahnya Rasulullah SAW dari kota Makkah menuju kota Madinah. Setiap awal tahun hijriyah seperti ini kita seharusnya sebagai umat Islam segera membangun semangat baru untuk meningkatkan ketakwaan dalam diri kita. Meningkatkan ketaatan kepada Allah. Dan kita segera mengucapkan pada hari-hari yang telah lewat dari tahun 1430 H. : “selamat jalan, selamat menjadi teguran sejarah atas segala kekurangan dan kami berjanji tidak akan mengulangi kesalahan yang telah menyebabkan malapetaka dan kesengsaraan terhadap hidup kami di dunia maupun di akhirat”. Apa yang menarik dari setiap kita memasuki tahun baru adalah munculnya kesadaran baru dalam diri kita. Kesadaran akan beberapa hal. Pertama, kesadaran bahwa diakui atau tidak usia kita telah berkurang. Sementara investasi pahala untuk simpanan di akhirat masih sangat tipis, dibanding nikmat-nikmat Allah yang setiap detik selalu mengalir. Tiada putus-putusnya. Dari segi ini saja kita seharusnya merasa malu, dimana kita yang mengaku sebagai hamba Allah tetapi dalam banyak hal orientasi kita mengkonsumsi nikmat-nikmat Allah dan lupa bersyukur kepada-Nya, bahkan kita sering mengaktualisasikan diri kita sebagai hamba dunia. Kita masih saja lebih banyak sibuk menginvestasi kepentingan dunia daripada investasi untuk akhirat. Kita sibuk dengan rencana membeli HP baru, motor baru dan baju baru, tapi kadang kita tidak sadar bahwa mukena kita sudah bau, sajadah kita sudah berdebu dan masjid mushola kita sudah lama tidak disapu. Dengan datangnya tahun baru ini, semoga semangat untuk membangun kemegahan akhirat lebih kuat dari semangat untuk membangun kemegahan dunia. Kedua, pada tanggal 1 Muharram kita menyaksikan suatu

perubahan waktu yang ditandai oleh pergeseran alam, yaitu munculnya bulan sabit tahun baru di ufuk barat. Dari sini kita menyaksikan diri kita berjalan seirama dengan perjalanan segala wujud di alam ini. Allah SWT yang menciptakan semua mahluk selalu mengajarkan kita agar senantiasa memperhatikan kebesaran-Nya dengan menyaksikan ketaraturan dan kerapian ciptaan-Nya di alam semesta ini. Ketiga, bahwa tahun hijriyah berjalan seirama dengan perjalanan sejarah Rasulullah SAW. Sungguh banyak peristiwa besar dalam sejarah Islam yang hanya terekam dalam bulan-bulan hijriyah. Seperti awal turunnya Al-Quran, titik permulaan hijrah, tanggal kemenangan dalam perang Badar dan lain sebagainya. Hari-hari besar Islam seperti hari Raya Idul Fitri dan Idul Adha, sangat terkait dengan penanggalan hijriyah ini. Dari sini kita akan lebih ba­nyak belajar pada sejarah untuk membangun masa depan kita. Dalam arti kata lain kita akan menjadi pribadi yang pandai membangun masa depan dengan pijkan masa lampau yang kokoh dan benar. Dan kita dengan langkah ini tidak mengulang kesalahan dan kecelakaan masa lalu. Sebagaimana yang tersebut dalam sebuah riwayat : “Seorang mu’min tidak akan pernah terjerumus dalam jurang yang sama dua kali”. ( HR Muslim). Dengan demikian, adalah kesadaran yang benar jika dalam permulaan tahun baru hijriyah ini, kita umat Islam membangun tekad baru, untuk meningkatkan ketakwaan dan ketaatan kepada Allah, sebagaimana yang baru saja ditegaskan pada awal tulisan ini. Karena hanya dari tekad inilah segala krisis yang pernah kita lalui pada tahun-tahun sebelumnya akan bisa diatasi. Selamat memulai tahun baru hijriyah dan selamat membangun masa depan umat ini dengan ketakwaan yang hakiki. **

mampu menjaga penglihatan. Sejumlah orang yang melakukan perselingkuhan, perkosaan, atau perbuatan lain yang dilarang, awalnya berasal dari mata yang melihat lawan jenis dengan pemikiran negatif, dan tidak mampu menjaga penglihatan yang menggairahkan sehingga berkeinginan untuk mengusai si pemiliknya. Ketika penglihatan tak lagi terjaga dengan baik, bergerak kemana-mana, pikiran menjadi negatif, dan hati pun menjadi kotor, bahkan mengeras. Ketika pandangan diarahkan kemana-mana, tanpa batas, sampai ”melanggar batas”, melihat hal-hal yang terlarang dan dilarang, pikiran pun menjadi tak menentu, membuat hati membatu. Ketika membayangkan nikmatnya menjadi pejabat, mata pun tak mau merapat, lalu melihat dengan penuh siasat kepada apa yang bisa disikat, meskipun itu adalah milik rakyat, yang telah menyerahkan amanat untuk membawa manfaat. Dia yang mendapat amanat mewakili rakyat, seharusnya memiliki mata yang sehat, agar ketika diminta untuk memberikan pemandangan umum, dia pun enak dilihat berlama-lama, tidak hanya selayang pandang, bagaikan memandang layanglayang yang ”musuh” PLN itu,

karena katanya suka membuat lampu padam. Era kebebasan dalam beberapa tahun terakhir ini menjadikan upaya untuk menjaga penglihatan tidaklah mudah untuk dilakukan. Gangguan terhadap penglihatan senantiasa mengelilingi warga masyarakat di manapun berada: di rumah, di kantor, di pasar, di mal, di hotel, di jalan raya, maupun di layar kaca dan di dunia maya. Perseteruan hebat antara ”buaya” dengan ”cicak” yang menghebohkan sejagat beberapa waktu yang lalu itu, tampaknya juga berawal dari penglihatan yang tak terjaga baik, sehingga menjadi tak normal. Duit sejumlah lebih dari enam trilyun rupiah yang kini sedang menjadi bahan empuk pembicaraan masyarakat dan berita media itu pun, tampaknya juga berawal dari penglihatan yang ”menyilaukan” mata, yang tidak normal, dari sejumlah orang yang mabuk harta, dan kuasa. Hanya mereka yang menjaga penglihatanlah yang akan mampu melihat dengan normal. Siapa mereka? Mudah-mudahan saja termasuk kita, dan ini pun tergantung kita. Masih normalkah penglihatan Anda, ataukah mungkin sudah perlu berkaca mata?**

*) Penulis, mantan aktifis mahasiswa Islam Jember, sekarang Takmir Masjid Al Muhajirin Sanggau.

Masih Normalkah Penglihatan Anda? Oleh : Abdul Hamid

lima derajat. Penglihatan, sebagaimana diketahui berhubungan dengan mata, dan mata ternyata mempunyai hubungan pula de­ ngan hati. Sehubungan dengan ini, manusia diingatkan untuk menjaga penglihatannya dengan sungguh-sungguh dari hal-hal yang terlarang baik oleh agama maupun oleh adat, antara lain dari perilaku tercela. Mereka yang kurang atau tidak mampu menjaga penglihatan dari hal-hal terlarang itu, dapat merugikan diri mereka dan orang lain. Pernahkah (ataukah mungkin sering?) Anda merasakan tidak tenang, tidak nikmat dalam bekerja atau beribadah? Kenapa hati sering merasa resah, gelisah, atau mungkin kosong alias gersang? Jika pernah, cobalah cek mata dan penglihatan Anda, siapa tahu penyebabnya adalah karena tak

Terbit 7 Kali Seminggu. Izin terbit Menteri Penerangan RI No. 028/SK/Menpen/SIUP/A7. Tanggal 3 Februari 1986. Per­setujuan Peru­bahan Nama No: 95A/Ditjend. PPG/K/1998 Tanggal 11­September 1998. Alamat Redaksi dan Tata Usaha: Jalan Gajah Mada No. 2-4 Pontianak 78121. Kotak Pos 1036. Fax. (0561) 760038/575368. Telepon Redak­si: (0561) 735070.Telepon Iklan/Pema­saran:735071. Hunting (Untuk seluruh bagian) Fax. Iklan 741873/766022. Email: redaksi @pon­tianakpost.com. PenerPERTAMA DAN TERUTAMA DI KALIMANTAN BARAT bit: PT.Akcaya Utama Press Pontianak. Pembina: Eric Samola, SH, Dahlan Iskan. Komisaris Utama: Tabrani Hadi. Direktur: Untung Sukarti. Pemimpin Re­daksi/Penang­gung Jawab: B Salman. Redaktur Pelaksana: Khairul­rahman Sidang Redaksi: Abu Sofian, Muslim Minhard, Surhan Sani, Mela Danisari, Yulfi Asmadi, Donatus Budiono, Basilius. Sekre­taris Redaksi: Silvina. Staf Redaksi: Marius AP, U Ronald, Efrizan, Aseanti Pahlevy, Deny Hamdani, Budianto, Chairunnisya, Pringgo, Pracetak/ Jawa Pos Group Artistik: Karnadi (Koordinator), Grafis: A.Riyanto, Ilustrator: Kessusanto, Sigit. Fotografer: Timbul Mudjadi, Bea­ring, Sando Shafella. Biro Singkawang: Zulkarnaen Fauzi, M Khusdarmadi, Hari Kurniathama (Jl. Gunung Raya No.15 Telepon (0562) 631912). Biro Sambas: Mursalin (Jl P Anom Telp (0562) 392683) Biro Sanggau: Anto Winarno (Jl. Sudirman No. 4 Telp. (0564) 21323). Biro Ketapang: Andi Chandra, Andre Januardi (Jl. Gajahmada No. 172. Telp. (0534) 35514). Kabupaten Pontianak: Hamdan, . Biro Sintang: Mustaan, Budiman. Pema­saran/Sirkulasi: -. Iklan: Dewiyanti.S. Percetakan: Surdi. Devisi Event: Budi Darmawan. Kombis: Nurtiman. Jakarta: Max Yusuf Alkadrie, Bank: BPD Kalbar, BEII, Bapin­do. Harga Lang­ganan per 1 Bulan dalam kota Rp 65.000,- (luar kota tambah ongkos kirim). Tarif iklan: Per mm kolom hitam putih Rp 20.000,- spot colour Rp 25.000,- full colour Rp 30.000,- Iklan baris Rp 8.000,- per baris (minimal 2 baris, mak­­si­mal 10 baris) pem­bayaran di muka. Telepon Langganan/Pengaduan: 735071. Iklan: 730251. Perwakilan Jakarta: Jl. Jeruk Purut-Al-Ma’ruf No.4 Pasar Ming­gu, Jakarta Selatan 12560. Telepon: 78840827 Fax. (021) 78840828. Percetakan: PT.Akcaya Pariwara Pontianak. Anggota SPS-SGP ISSN 0215-9767. Isi di luar tanggung jawab percetakan.


Pontianak Post

aneka

Sabtu 19 Desember 2009

Subhan Ketua DPD Golkar Sambas

Aliansi Datangi DPRD Singkawang Sambungan dari halaman 25

Begitu juga dengan politisi PPD, Awang Ischak. Menurut Awang, kalau memang ada, silahkan saja diperoleh. Pertemuan yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Singkawang, Thjai Chui Mie itu, berkembang agar DPRD membentuk panitia angket, untuk menguak tabir keluarnya Perwako Singkawang tentang APBD Perubahan 2008 tersebut. “Kita ingin dewan membentuk panitia angket. Hal ini dimaksudkan untuk menguak keluarnya Perwako Singkawang,” kata Sekjend

Aliansi LSM Perintis Singkawang, M Syaifuddin dalam pertemuan itu. Salah satu anggota aliansi LSM, Mansyur berpendapat, dengan membedah APBD Perubahan 2008 yang dikeluarkan tanpa ada persetujuan dewan tersebut, tentu bisa dilihat permasalahannya. Jangan sampai, kata Mansyur, semua pihak sudah menghakimi. “Justru kedatangan kami ingin menanyakan hal tersebut, agar informasi yang diperoleh tidak salah,” kata mantan Sekretaris KNPI Kota Singkawang ini.

David Darol juga mendesak agar masalah tersebut segera dituntaskan sesuai dengan hasil audit BPK Perwakilan Pontianak. “Hasil audit BPK itu menyalahi aturan.Yang perlu juga dipertanyakan kronologis sampai keluarnya hasil audit BPK tersebut,” kata Darol. Terpisah, Ketua LAKI Kota Singkawang, A Muin mengakui, sebenarnya tidak diterbitkannya Perwako Singkawang, tentu tidak akan menimbulkan masalah, apalagi menyangkut pengeluaran rutin. Dia mencontohkan soal pengga-

jian terhadap pegawai dan dewan. “Itu sudah tersedia dalam APBD induk. Artinya, tak ada masalah. Jangan mencari-cari alasan,” kata Muin, belum lama ini.Wakil Ketua DPRD Singkawang, Bong Cin Nen mengakui, akan menggelar pertemuan guna menindaklanjuti aspirasi yang disampaikan oleh aliansi LSM tersebut. “Kalau memang diputuskan untuk segera memanggil eksekutif, akan kita panggil secepatnya soal keluarnya Perwako Singkawang tentang pengesahan APBD Perubahan 2008,” kata Bong Cin Nen. (zrf)

waktu mengurangi intensitas perjalanan dinas yang tidak begitu penting. “Distop dulu perjalanan dinasnya, seluruh DPRD KKU fokus dulu pembahasan APBD 2010 ini,” katanya. Terpisah via telpon, Ketua DPRD KKU Ibrahim Dahlan mengaku optimis APBD 2010 ini tepat waktu dan tidak molor. “Kita upayakan sebelum tanggal 1 Januari 2009 sudah ketuk palu jadi pembangunan 2010 dapat berjalan,” katanya. Bahkan pada selasa (22/12) persiapan

pengantar nota keuangan dari Bupati KKU. Bahkan DPRD KKU akan memnfokuskan diri ke pembahasan draf APBD 2010 yang nantinya akan disampaikan. Caranya dengan tidak lagi melakukan perjalanan dinas yang tidak perlu. “Kita akan kerja keras, stop perjalanan dinas dan fokus membahas APBD,” katanya. Bahkan selaku pimpinan dirinya telah meminta Badan Anggaran untuk lebih ekstra kerja keras membahas soal anggaran. (har)

Tempat prosesi adat bepapas dipusatkan di Tugu Terigas. Di Halaman istana, terangnya akan digelar penyambutan berupa ucapan selamat datang dari panitia. Sedangkan Sabtu, (19/12) peserta lomba dari luar daerah kab sambas dan dua negara lainnya akan diperkenalkan dengan lapangan sirkuit muare ulakan. ”Technical Meeting

kita gelar di Aula Bappeda pada hari Sabtu pukul satu siang hingga selesai,” papar dia. Perlombaan dijadwakan digelar pada minggu (20/12) dimulai sekitar pukul 8 pagi. Samsul menyebutkan, pembukaan Lomba Sampan Nusantara digelar pada Sabtu Malam (19/12) di Water Front City Sambas. (fah)

sasi, Andi Yanuar sudah memiliki sejumlah program untuk membesarkan partai. “Kita sudah memiliki program kerja yang diyakini akan mampu meningkatkan simpati masyarakat,” kata Andi Yanuar, kepada Pontianak Post, kemarin.

Kata Andi, sekarang ada wakil ketua bidang pencitraan yang sangat baik untuk meningkatkan simpati masyarakat. “Kita harus bangkit bersama untuk meraih simpati dari masyarakat. Masyarakat tentu masih menaruh harapan,” katanya. (zrf)

Anggaran Terancam Dipotong Sambungan dari halaman 25

yang telah diserahkan eksekutif untuk disahkan menjadi APBD. “Kita berharap APBD Kayong Utara disahkan tepat waktu sehingga pelaksanaan pembangunan di kabupaten berjalan sebagaimana mestinya,” ungkapnya kepada Pontianak Post, kemarin. Ia sedikit menyesalkan lambatnya pembentukan perangkat kelengkapan DPRD Kayong Utara. Padahal kelengkapan dewan seperti Ban-Mus, Bang-Ang,

dan Komisi sangat perlu untuk bisa lebih maksimal bekerja demi kepentingan masyarakat KKU. Termasuk pembahasan APBD 2010. Karena tidak hanya DPRD sebelum pengesahan APBD harus mengundang rapat SKPD yang ada serta menerima aspirasi masyarakat. “Proses rapat kerja dengan SKPD tentunya memakan waktu yang tidak sedikit, jadi kita khawatirAPBD 2010 lambat disahkan,” katanya. Dia juga meminta, perjalanan kerja anggota DPRD Kayong Utara sementara

Antusias Sambut Piala Bergilir Sambungan dari halaman 25

Nampak dalam kesempatan tersebut, terlihat warga sambas mencoba mengabadikan tim-tim yang sudah datang dengan kamera hand Phone milik mereka. Diungkapkan Kabid Olahraga Dinas Pemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata, panitia telah me-

nyiapkan dan menyusun agenda tersebut. Katanya, berbagai persiapan penyambutan telah dilakukan guna memeriahkan event internasional itu. ”Kita akan menyiapkan adat budaya bepapas sebagai upacara penyambutan,danmenggelararakarakan menuju halaman istana AlWatzikoebillah Sambas,” ujar dia.

Kata Razak, Partai Golkar ini tetap ada di hati rakyat. “Apa yang diungkapkan oleh Ketua Harian DPD Partai Golkar Provinsi Kalbar, itu sangatlah baik. Harus mampu berbuat untuk menarik

simpati dan jangan sampai menyakiti hati rakyat,” ujarnya kata Razak lagi. Begitu juga dengan Herman. Salah satu simpatisan. “Semuanya digandeng. Ini yang mantap. Jangan seperti dululah,” katanya. Wakil Ketua Bidang Kaderi-

Jadi Komandan Aksi, Sering Lakukan Pencurian Sambungan dari halaman 25

Pengejaran pelaku langsung dilaksanakan pada Sabtu (12/12) menuju Dusun Sempupuan Desa Pelempangan Kecamatan Manismata menggunakan speedboat yang memakan waktu kurang lebih 2 jam-an dari ibukota kecamatan menelusuri sungai Jelai. Pencarian pelaku langsung dipimpin Kapolsek Manismata IPDA

Asliden Sinaga bersama anggota reskrim dan intel.Akhirnya sekitar pukul 11.30 wib pada hari itu MR yang sedang naik motor air bersama keluarganya diciduk. Bahkan polisi menemukan berbagai kunci motor ditas pelaku. Dari pengakuan pelaku. Ia tidak sendiri, bersama Oting (14) dan Didi (15) warga Dusun Sempupuan melakukan pencu-

rian honda Blade miliki Sarbiansyah. Berdasarkan petunjuk MR akhirnya kedua pengikuti lainya diringkus. Modus pencurian sederhana. MR dan Didi mencari kabel untuk menghubungkan kontak motor sehingga dapat berjalan tanpa ada kunci. Dan memang sewaktu kejadian motor tidak dikunci stang. Sedangkan Oting mengawasi situasi dan

kondisi diluar TKP. “Ketiga pelaku diamankan di Mapolres Ketapang. Kepada ketiganya akan dikenakan pasal 363 KUHP pencurian dengan pemberatan. Dengan ancaman hukuman kurungan diatas lima tahun,” kata yang didampingi dua anggota Polsek lainya Brigadir Ade Subarsa dan Briptu Agus Suprayitno. **

bisa saja terjadi, oleh sebab itu kepolisian meminta agar masyarakat waspada dan segera melaporkan masalah kriminal ke pihak berwajib,” tandasnya. Bahkan ia meminta perlu kerjasama semua komponen masyarakat

dalam mencegah dan mengutangi tingkat kejahatan khususnya di kecamatan Manismata. “Marilah bersama-sama menjaga kamtibmas,” himbau Kapolsek Manismata IPDAAsliden Sinaga (har).

Pantau Banjir Manismata Sambungan dari halaman 25

Sampai sejauh ini, kata dia, belum ada yang dievakuasi karena masyarakat sudah terbiasa dengan masalah tahunan tersebut. Namun ia menyarankan agar pemkab dan kecamatan setempat

memantau untuk penanggulangan banjir. Selain itu, dengan kondisi banjir saat ini. Ia meminta masyarakat waspada terhadap aksi kejahatan seperti pencurian. “Bagaimanapun kemungkinan potensi gangguan keamanan

Keraton Matan Tanjungpura Nobatkan Majelis Raja Sambungan dari halaman 25

kerajaan sebagai benteng budaya masyarakat Kabupaten Ketapang. Menurut Ketua Dewan Pemangku Kerajaan Matan Tanjungpura, Ir H Gusti Kamboja, digelarnya penobatan majelis raja ini diharapkan keraton menjadi rumah bagi semua etnis di Ketapang. Sehingga kedepannya keraton menjadi pusat kebudayaan dari berbagai etnis yang berada di Kabupaten Ketapang. “Keraton milik bersama masyarakat Ketapang demi upaya pelestarian budaya sejarah dan mencari jati diri budaya masyarakat,” ditemui di Keraton Matan Tanjungpura, Kamis (18/12) kemarin. Berdasarkan sejarah. Sejak pemerintahan swapraja kerajaan Matan tahun 1958. Bentuk majelis raja ini baru ada saat awal berdirinya Republik Indonesia pada tahun 1945 hingga 1948. yakni Majelis Pemerintahan Kerajaan Matan (MPKM) yang dijabat Uti Halil (Pangeran Mangku Negara), UtiAplah (PangeranAdipati), dan Gusti Kencana (Pangeran Anom Laksamana) yang melebur dalam keresiden Kalimantan Barat. Setelah itu majelis raja kosong. Baru pada tahun 2009 ini, majelis raja ini dibentuk kembali untuk mengembalikan marwah kerajaan. Kerajaaan Matan Tanjungpura memiliki sejarah panjang. Kerajaan Matan ini merupakan saksi bisu masyarakat dan pemerintahan ketapang. Sekaligus dinasti terakhir kerajaan Tanjungpura beragama Hindu yang pernah berdiri sejak abad 9. Baru setelah tahun 1951 raja-raja Tanjungpura memeluk agam Islam dengan nama Kerajaaan Matan yang dipimpin raja pertama bercirikan Islam yakni Pangeran Giri Kusuma. Matan yang berarti “Tanah kes-

elamatan” sebagai kerajaan tertua masa itu mengalami perpecahan. Perpecahan akibat politik kolonial sehigga terbagi menjadi Kerajaan Simpang, Indralaya, Kerajaan Martapura. Sampai akhirnya sekitar tahun 1935 Kerajaan Matan yang semula di Desa Tanjungpura dipindahkan oleh Penembahan Al-haji Muhammad Sabran di Mulia Kerta sampai sekarang. Setalah sekitar 1835 hingga 1922 berkuasa sebagai raja Matan, Al-haji Muhammad Sabran digantikan oleh Gusti Basrah yang meninggal setahun kemudian dan kepemimpinan kerajaan Matan diambil alih sang putranya Gusti Saunan yang masih belia. Karena waktu itu Gusti Saunan masih menempuh pendidikan di sekolah STOVIA atau tingkat SMA sederajat di Provinsi Banten sekarang ini. Perannya selaku raja digantikan sang paman bernama Uti Muhsin. Setalah tahun 1942 Gusti Saunan kembali memagang tapuk kepemimpinan. Pemuda cerdas ini tidak lama menjadi Raja karena ia menjadi korban kekejaman penjajah Jepang. Dan kerajaan Matan diteruskan oleh ahli waris kerajaan. Itulah sekilas perjalanan sejarah kepemimpinan sejarah Kerajaan Matan Tanjungpura. Penobatan majelis Raja disambut posif sejumlah pelaku budaya dan tokoh masyarakat. Seperti budayawan puak melayu Malik AY, menyambut positif penobatan ini. Penobatan gelar ini merupakan langkah maju puak melayu di Kalimantan Barat dan Indonesia umumnya. Penobatan ini sekaligus merupakan perekat budaya masyarakat Ketapang secara menyeluruh. Tidak hanya sekedar seremoni, namun memiliki nilai-nilai budaya yang patut dilestarikan. Bahkan dia menyebutkan prosesi ini sebuah simbol kebera-

Sambungan dari halaman 25

Calon kedua DPD Partai Golkar Kabupaten Sambas Ir H Arifidiar terpilih sebagai ketua harian DPD Partai Golkar. Proses pemilihan yang dimulai sekitar pukul 13.00 hingga pukul 17.00 Wib, pun berjalan dengan lancar. Seperti dikatakan Mayadi Satar, Ketua OC Musda, sebelumnya dua calon sama-sama mendapatkan suara yang kuat. “Tidak ada kalah dan menang, semua itu demi kemajuan partai berlambang pohon beringin di Bumi Terigas ini,” ungkapnya.

nian eksistensi budaya lama demi perkembangan budaya melayu dan masyarakat. Gelar yang melekat pada masing-masing ahli waris merupakan bukti nilai budaya dilestarikan demi terciptanya persatuan dan kesatuan. “Selaku masyarakat kita berterima kasih dengan adanya proses penobatan gelar majelis raja ini demi mengukuhkan nilai budaya lama yang diciptakan demi keteraturan sehingga tercipta persatuan dan kesatuan,” tegasnya. Tak hanya itu, Ketua Umum Dewan Adat Dayak (DAD) Kabupaten Ketapang, Martin Rantan, juga menyambut baik penobatan dan pengukuhan majelis raja dan dewan pemangku Kerajaan Matan Tanjungpura. Menurutnya ini sebuah bentuk pelestarian budaya khususnya silsilah kerajaan yang akan memperkayah khazanah budaya bangsa. “Penobatan semacam ini patut terus dipertahanakan demi memperkaya budaya Kabupaten Ketapang dan Kalbar umumnya, meskipun tidak memiliki implikasi dalam pemerintahan saat ini,” katanya. Namun setidaknya, kata dia, masyarakat Ketapang khususnya bisa menambah wawasan mengenai budaya bangsa. Ia mengharapkan prosesi melestarikan budaya dipertahankan dan nilai-nilai yang terkandung didalamnya. Hal senada diungkapkan pemuka etnis Tionghwa, Suwandi dan Yasanagari, penobatan ini tak hanya proses kerajaan. Akan tetapi nantinya merupakan salah satu budaya masyarakat Ketapang yang patut dilestarikan. Selaku warga Ketapang, kata Suwandi, dirinya bangga dengan banyaknya khazanah budaya di Ketapang. Ia berharap menjadi perekat persatuan dan kesatuan dimana etnis yang ada bisa membina persaudaraan dengan mengenal masingmasing budaya. Bahkan bisa jadi,

lanjut dia, prosesi pemberian gelar ini dapat dipublikasikan ke masyarakat luar sehingga memiliki nilai jual dengan datangnya wisatawan. “Prosesi pemberian gelar ini merupakan nilai jual bagi wisatawan untuk datang ke Ketapang selain mempertahankan nilai budaya yang ada,” ungkap pelaku seni tradisional Tionghwa Erhu ini. Terpisah, Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga, Yudo Sudarto, melihat proses penobatan majelis raja Kerajaan Matan Tanjungpura ini baik bagi perkembangan pariwisata dan kebudayaan di Kabupaten Ketapang. Selain menggali nilai-nilai budaya lama, prosesi ini merupakan wujud melestarikan budaya yang ada. Bahkan penobatan ini membuat keraton sebagai wadah belajar masyarakat untuk mengetahui jatidiri budaya itu sendiri. “Kita berharap keraton berfungsi sebagai museum dimana semua masyarakat bisa belajar menemukan jatidiri budaya demi menambah khazanah kekayaan budaya bangsa,” jelasnya. Ia membandingkan seperti halnya Keraton kesultanan Yogyakarta sebagai meseum belajar budaya. Tak hanya itu seperti halnya keratonYogyakarta. Keraton Matan Tanjungpura nantinya dapat menjadi daya tarik sendiri dengan turis baik dalam dan luar negeri dengan memberikan atraksi prosesi dan silsilah yang memiliki nilai budaya tinggi. Apalagi untuk mensukseskan Visit Kalbar Years 2010, Kabupaten Ketapang haruslah mampu menarik minat wisatawan berkunjung dengan menjual nilai-nilai budaya, sejarah budaya yang bernilai tinggi, disamping tetap mempertahankan budaya ditengah hiruk pikuk budaya modern saat ini. (har)

Sesuai ketentuan, kandidat bakal calon harus mendapatkan 30 persen suara dari quorum. Dalam putaran pertama, H Subhan mendapatkan 10 suara, kemudian Ir Arifidiar mendapatkan 9 suara, dan satu suara abstain. Selanjutnya pemilihan dilakukan dengan cara aklamasi. Dengan menetapkan H Subhan sebagai ketua DPD Golkar dan Ir Arifidiar menjadi ketua harian DPD Golkar Kabupaten Sambas. “Sehingga secara bersamasama akan memajukan partai ini,” imbuh Mayadi. “Hal itu kita lakukan karena

kesadaran bersama untuk tetap solid. Akan mengususng kemenangan partai Golkar. Serta kejayaan Kabupaten Sambas itu sendiri. Jadi tidak ada yang kalah semua menang,” tambah Mayadi. Setelah terpilih ketua DPD Golkar Sambas, lanjutnya, akan dilanjutkan dengan dibentuknya kepengurusan. Dan akan dilantik juga pada malam ini dengan surat keputusan. Sehingga ketua dan pengurus yang terpilih akan segera menyusun strategi untuk memajukan Partai Golkar Kabupaten Sambas.(fah)

Tanggungjawab Bersama Sambungan dari halaman 25

polisian dalam mewujudkan penegakan supremasi hukum. “Polisi dan masyarakat merupakan bagian mata rantai yang saling membutuhkan, dalam kerangka kemitraan,” kata Kapolres AKBP BadyaWijaya SH yang melakukan perkenalan dengan masyarakat selama dua bulan terakhir bertugas di Ketapang.

Setelah mengunjungi Mapolsek Nanga Tayap, dan dialog dengan pemuka masyarakat maupun MuspikaNangaTayap,selanjutnya Kapolres Ketapang yang didampingi jajaran Polres melanjutkan perjalanan ke Mapolsek Sandai. Kapolsek Sandai, AKP Tedi Rusman SE menyambut kedatangan rombongan Kapolres Ketapang. Di tempat ini pun dialog kem-

bali dengan pemuka masyarakat kembali dilakukan dengan penuh suasana keakraban. Sejumlah pertanyaan juga disampaikan pemuka masyarakat dalam meningkatkan kemitraan antara polisi dan masyarakat. Setelah melakukan dialog, Kapolres kembali ke Ketapang dengan menggunakan speed boat dan sampai di Ketapang pada malam hari. (ndi)

Anggaran Bakal Dipangkas Sambungan dari halaman 32

Golkar Bakal Berkibar Sambungan dari halaman 25

31

“Sebenaranya pembengkakan ada di pembiayaan panitia tinggkat bawah. Bayangkan saja honor PPK pada Pemilu sebelumnya berkisar hingga Rp. 1 juta rupiah, kita tak mungkin memangkas itu. Kalau dipangkas, siapa yang berani menjamin PPK akan bekerja dengan optimal,” terangnya.

Mengenai rencana pemotongan, diungkapkannya, sejauh ini pihak KPU memang baru mendengar selentingan rencana dari pemangkasan tersebut, “Secara resmi belum ada pemberitahuan, namun kami akan mengupayakan penyamapaian dasar besaran biaya dulu kepada para pihak terkait,” timpal pria yang akrab

disapa Ami ini. Terlebih dilanjutkannya, sesuai dengan Undang-Undang pemilu, untuk Pemilukada dan wakada tahun depan memang sepenuhnya menggunakan anggaran APBD kabupaten, “Setiap tahapan yang ada tentunya bakal menimbulkan konsekwensi pembiayaan.” Pungkas Ami. (by)

Materi Gugatan Ditolak Hakim Sambungan dari halaman 32

Tampak pula dikesempatan itu dua pihak yang bertikai cukup koperatif menjalani sidang meskipun sama-sama membawa masa, terlebih antar masa rupanya saling mengenal. Beberapa sumber Kapuas Post yang memantau sidang putusan sejak awal mengatakan H. Abu Bakar dan H. Samansyah yang merupakan salah satu kerabat H.AM. Jafari binAM Sahidin, sebelum pelaksanaan sidang juga sempat bersalaman, “Mungkin hal itu juga yang membuat ke dua kubu tenang-tenang saja,” imbuh sumber tadi seraya menolak menyebutkan identitasnya. Samansyah juga menyatakan kalau dirinya sudah mewantiwanti masa dari kubunya untuk tetap menjaga situasi kondusif, “Sebelum pelaksanaan Sidang kami sudah ingatkan kerabat kami yang mengikuti jalannya sidang jangan mudah terpancing apalagi memancing keributan,” terang Saman. Putusan Majelis Hakim yang diketuai oleh Bukti Firmansyah,

SH, MH ini kemudian menyatakan ditolaknya 12 materi gugatan penggugat. Atas putusan tersebut pihak Abu Bakar melalui Kuasa Hukumnya Didi, SH menyatakan pikir-pikir, pihak kuasa Hukum H. AM. Jafari dkk yang diwakili oleh Kaderani, SH juga demikian. Samansyah sendiri kepada harian ini mengaku kalau pihaknya masih menimbang langkah hukum selanjutnya, “Karena atas diperkarakannya beberapa kali tanah kami oleh penggugat, hal itu sudah menghambat rencana investasi kami sejak beberapa tahun terakhir,” terang Saman. Implikasi menghambat investasi tersebut, dilanjutkannya berakibat kerugian materil yang dialami pihaknya, “Sehingga saat ini kami masih berkonsultasi dengan pihak sanak saudara dan kuasa hukum untuk menentukan langkah hukum selanjutnya,” imbuhnya. Menurutnya, perkara ini bukan hanya kali ini digiring olehAbu Bakar ke meja hijau, beberapa tahun lalu diungkapkannya, bahkan sempat berakibat fatal bagi penggugat,

yakni dengan terbukti lakukan penipuandanpenyerobotanmembuat Abu Bakar sempat mengenyam dinginnya Bui beberapa bulan, “Awalnya kami juga heran, mengapa Ia masih nekad membawa bukti-bukti lama yang sebelumnya sudah dinyatakan tidak falid dan palsu dalam perkara perdata kali ini,” papar Saman. Pada dasarnya, dikatakan dia, pihaknya puas dengan putusan perkara perdata yang menolak keseluruhan materi gugatan yang diajukan Abu Bakar dkk. “Lagi pula bukti-bukti yang kami miliki sudah cukup menguatkan, bahkan saksi-saksi yang diajukan oleh penggugat ternyata juga banyak yang memperkuat bukti yang kami miliki.” pungkas tokoh yang akrab di sapa Abah ini. Kisruh tanah ini memang sudah berlansung beberapa tahun terakhir. Saat sidang lapangan perkara perdata ini beberapa bulan lalu, nyaris terjadi insiden, karena pihak tergugat sempat emosi dengan inkonsistensi pihak penggugat terkait batas tanah di dekat Depot pertamina tersebut. (by)

Milton: Harus Optimis, Vini, Vidi, Vici Sambungan dari halaman 32

Milton berpesan, dalam mengikuti pertandingan para atlit harus mengedapankan kekompakan, dispilin, semangat pantang menyerah, mengikuti pentunjuk pelatih serta berdoa apada Tuhan Yang Maha Esa. “Bila semua elemen ini di ikuti dengan baik, maka prestasi akan dating pada kita,” katanya. Dikesempatan yang sama, Syahroni, Pembina Tim Dayung Sintang mengatakan dirinya san-

gat berharap sekali tim dayung Sintang yang di wakili oleh Kelurahan Ladang, mampu meraih target yang telah di usung yakni meraih gear juara. “Karena, inilah saatnya bagi kita untuk unjuk gigi dalam hal prestasi. Terutama pada Negara-negara tetangga yang ikut dalam kejuaraan itu,”harapnya, Ia mengatakan, tim dayung Sintang sejauh ini telah melakukan persiapan yang matang sebelum keberangkatan. “Selama ini mereka menggelar latihan intensif.

Dengan kepercayaan dari pemkab Sintang yang memberikan kepercayaan pada tim dayung Kelurahan Ladang, kita sangat berharap doa restu dari masyarakat Sintang. Agar, kita mampu meraih prestasi yang maksimal dalam kejuaraan ini,” katanya. Dalam mengikuti Lomba Sampan Nusantara, Sintang menurunkan 30 orang atlit dengan dua buah perahu. Yakni Sapta Nala Melawi dan Tanjung Melawi. (zal)

Perjuangkan Aspirasi Rakyat Sambungan dari halaman 32

Mantan anggota Polri ini juga memberikan pencerahan kepada eksekutive bahwa sebagai legislator PKB dirinya tetap mendukung program pembangunan yang

digulirkan oleh Pemerintah. Karena kesemuanya itu adalah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Mengakhiri perkataanya, anggota DPRD Dapil IV ini menga-

takan bahwa untuk menciptakan keamanan yang kondusip Pemerintah harus tegas dalam penegakkan hukum, karena keamaan adalah modal dasar untuk meletakan pembangunan.(dan)

Suasana Kondusif Modal Pembangunan Sambungan dari halaman 32

Sebelumnya, untuk mendukung iklim investasi, Pemkab telah membuat kebijaksanaan pembangunan wilayah (spatial) Kabupaten Sanggau di bagi menjadi 3 Sub Wilayah Pembangunan (SWP), yaitu Sub Wilayah Pembangunan (SWP) I dengan penataan dan pengembangan Kota Sanggau dan hinterland-nya. SWP I meliputi Kecamatan Kapuas, Parindu, Bonti, Jang-

kang dan Mukok. SWP II pembangunan dan pengembangan kawasan perbatasan, khususnya Kota Entikong dan hinterlandnya. SWP II wilayahnya meliputi Kecamatan Entikong, Sekayam, Noyan, Kembayan dan Beduai). SWP III pembangunan dan pengembangan Kota Tayan dan hinterland-nya. SWP III meliputi Kecamatan Tayan Hulu, Balai, Tayan Hilir, Meliau dan Toba. Sedangkan kebjakan sektoral diarahan pada tiga program utama

pembangunan (Tri Program Utama Daerah) yaitu, peningkatan produksi pertanian dengan titik berat pada peningkatan produksi perkebunan yang mengarah pada peningkatan pendapatan masyarakat di daerah. Menunjang tersedianya bahan baku untuk industri disertai upaya-upaya untuk memenuhi kebutuhan pangan daerah sebagai usaha mendukung swasembada pangan nasional. (Anto)

Tahap I Rp400 Miliar Sambungan dari halaman 32

“Tujuh dokumnet tersebut adalah pra feasibility study, feasibility study (FS), rencana induk, rencana teknis terinci (RTT) sisi udara, RTT sisi darat, dokumen KKOP (kawasan keselamatan operasional penerbangan) dan study Amdal,” bebernya. Sampai saat ini, document sep-

erti pra FS, FS dan rencana induk telah selesai disusun. Sedangkan 4 dokumen lainnya sedang dalam proses penyusunan. “Untuk document RTT menurutnya diperlukan perencanaan dari sisi udara dan darat. Bila 7 dokument itu telah dilengkapi maka kita bisa mulai pembangunan tahap I, yang memerlukan dana sekitar Rp 400 juta,”ujarnya.

Ditambahkan Mulyadi bahwa dari tujuh dokument yang diperlukan, hanya pada pra FS dan KKOP dan Amdal saja yang menggunakan dana dari APBD Sintang. Termasuk pembebasan lahan yang kini sudah mulai dilakukan pembayarannya kepada pemilik lahan. Selebihnya pembuatan kelengkapan document di danai oleh APBD provinsi.(zal)


pro-kalbar 32

Pontianak Post pemilukada

Anggaran Bakal Dipangkas Usulan penganggaran dana Rp. 22 Milyar dari KPU untuk pelaksanaan Pemilukada dan Wakada Kabupaten Sintang pada 2010 mendatang, namun kini santer isu beredar bahwasannya anggaran yang dinilai mengirit tersebut bakal dipangkas lagi hingga hanya belasan Milyar rupiah saja. “Sebenarnya kami berhak memberikan penjelasan terkait estimasi dari besaran dana yang kami ajukan tersebut,” ujar Ketua KPU Sintang, Ade M. Iswadi SE, ditemui Ade M Iswadi disela mengkuti rapat pembahasan anggaran bersama eksekutif dan Legislatif di DPRD Sintang, Kamis (17/12). Lebih jauh, dikatakannya, anggaran sebesar Rp 22 Milyar tersebut rencananya bakal digunakan untuk membaiayai Pemilukada dan wakada hingga putaran kedua.

Sabtu 19 Desember 2009

Penarikan PAD ke Investor Tak Memungkinkan SINTANG – Menanggapi wacana kontribusi Pendapatan Asli Daerah (PAD) 32 perusahaan yang berinvestasi di Sintang, menurut beberapa pihak, hal tersebut hanya bisa di dapatkan dari bagi hasil pajak antara pusat dan daerah. Namun untuk menarik retribusi dari perusahaan itu memang tak dimungkinkan oleh undang-undang perpakjakan.

“Kalau kita tarik retribusi, ada konsekwensi pelayanan yang harus dilakukan oelh pemerintah. Jadi retribusi sifatnya adalah cost dari pelayanan tersebut,” ujar Ir Turmuji Hasma, Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Sintang, dua hari lalu. Lebih jauh dikatakannya, sejauh ini para investor sudah dikenakan banyak pajak, diantaranya pajak eksport, dan pajak bumi

dan bangunan serta pajak tenaga kerja asing. “Yang namanya pajak sesuai ketentuan, tak boleh berganda, PAD yang didapat kita dari para investor tersebut hanya dari bagi hasil pajak dari pemerintah pusat yang sebagian dikembalikan ke daerah,” terangnya. Pemerintah daerah dan masyarakat masih bisa mendapatkan kontribusi dari para investor dengan cara lain, “Kalau di pemerintahan

Materi Gugatan Ditolak Hakim

■ Ke Halaman 31 kolom 5

legislatif

Perjuangkan Aspirasi Rakyat LEGESLATOR PKB yang satu ini bersama pengurus Partai tingkat kabupaten Landak, bertekad membangun Kabupaten Landak. “Agar masyarakatnya hidup tentram damai sejahtera lahir maupun bathin,” ujar Sabirin, anggota DPRD Landak dari PKB, kemarin. Diakuinya, sebagai anggota DPRD Kabupaten Landak, yang dibesarkan oleh Partai Kebangkitan Bangsa sudah merupakan kewajiban selaku anggota Sabirin DPRD untuk memperjuangkan aspirasi masyarakat kearah pembangunan. Tentunya apa yang kita perjuangkan tidak boleh bertentangan dengan peraturan serta perundangan yang berlaku, harus sesuai dengan aturan yang ada,” bebernya.

■ Ke Halaman 31 kolom 5

Sidang Putusan Sengketa Tanah MT Haryono IZAL/kapuaspost

SPEED BOAT: Alat transportasi air speed boat ini masih menjadi alat transportasi andalam bagi masyarakat Sintang. Terutama bagi daerah yang belum tersentuh akses jalan.

Suasana Kondusif Modal Pembangunan SANGGAU - “Itu sudah merupakan ukuran yang tidak bisa ditawar-tawar lagi. Bagaimana pengusaha berani berinvestasi jika daerahnya tidak kondusif,” tegas Bupati Sanggau H Setiman H Sudinm, dalam suatu acara belum lama ini, di Sanggau. Menurutnya para investor yang datang dari luar tidak semata-mata hanya melihat Sumber Daya Alam (SDA) yang ada saja.

bandara

Tahap I Rp400 Miliar Mega proyek Pembangunan Tebelian Airport diprediksi akan memakan dana yang besar. Dalam asumsi Dinas Perhubungan Provinsi, pembangunan bandara tahap I akan memakan dana Rp400 M, dari tiga tahap pembangunan yang di rencanakan. “Menurut asumsi provinsi, tahap I sebesar Rp 400 M,” ucap Kasubid perhubungan, pekerjaan umum dan perumahan bidang fisik dan sarana Bappeda Sintang, Mulyadi ST M Eng, Simon Petrus belum lama ini. Mulyadi Dikatakan Mulyadi dalam pembangunan bandara ada sekitar 7 dokument yang diperlukan guna pelaksanaan tahapan pembanguna fisik sedang dalam proses perampungan.

■ Ke Halaman 31 kolom 5

dikenal dengan istilah bantuan pihak ketiga, misalanya dalam kegiatan tertentu, kita berafiliasi dengan mereka perusahaan investasi,” papar Turmuji. Kemungkinan kontribusi investor berupa retribusi, ditambahkannya, hanya bisa dilakukan kalau ada pelabuhan milik pemerintah yang juga digunakan oleh perusahaan yang ada untuk mendistribusikan produk mereka. (by)

Namun banyak aspek-aspek lainnya yang turut dipertimbangkan diantaranya faktor keamanan. Sebab jika suatu daerah tidak aman atau tidak kondusif, sudah pasti mereka tidak akan berani untuk berinvestasi. “Untuk itu kita berharap agar semua elemen dapat menciptakan suasana yang kondusif tersebut,” terang Setiman. Dijelaskannya, secara umum Bumi

Daranante memiliki potensi kekayaan alam yang menjanjikan. Baik dari deposit pertambangan. Sektor perkebunan, sektor pertanian, sektor peternakan dan sektor perikanan. “Semuanya itu jika diolah secara maksimal tentu akan memberikan dampak yang sangat besar bagi peerkembangan ekonomi. Ada dampak ikutan yang bisa terjadi disana,” ungkapnya. ■ Ke Halaman 31 kolom 5

SINTANG – Sidang Pembacaan putusan perkara perdata nomor 05/PDT/2009/ PN STG atas tanah di Jalan MT Haryono, depan SMU 2 Sintang, yang mengahadapkan H Abu Bakar bin H Ismail dkk melawan H AM Jafari bin AM Sahidin dkk, dipadati masa dari kedua pihak, Kamis (17/12) Tak kurang 1 SSK (Satuan Setingkat Kompi) anggota polres Sintang mengamankan sidang ini, karena khawatir ada bentrokan antar dua kubu berseberangan tersebut. Untungnya pelaksanaan sidang sendiri berlansung aman, maeskipun pihak penggugat kali ini kembali dikalahkan, dengan ditolaknya 12 materi gugatan yang sebelumnya diperkarakan.

■ Ke Halaman 31 kolom 5

Kontingen Dayung Berangkat ke Sambas

Milton: Harus Optimis, Vini, Vidi, Vici SINTANG – Bupati Sintang Drs Milton Crosby M Si melepas kontingen dayung Sintang yang akan berlaga dalam Lomba Sampan Nusantara, di Pendopo Jum`at (19/12) kemarin. Tim dayung Sintang tersebut akan berlaga di Sambas 20 Desember nanti. Lomba dayung yang di selenggaran oleh Lembaga Adat Melayu Serantau (LAMS) itu, selain di ikuti oleh sejumlah tim-tim dari Kabupaten seKalbar dan juga sejumlah provinsi di Indonesia seperti Riau. Menurut rencana, lomba tersebut akan di ikuti pula oleh Negara lain yang masih serumpun Melayu seperti Malaysia,

IZAL/KAPUASPOST

SIAP BERTARUNG: Tim Dayung Sintang bersama bupati sebelum kebarangkatan ke Sambas.

Brunai maupun Singapura. Dalam kesempatan tersebut, Bupati Sintang Drs Milton Crosby MSi, berharap atlet dayung Sintang yang akan berlaga pada Lomba Sampan Nusantara bisa memberikan prestasi yang maksimal untuk mengharumkan nama Sintang. “Buktikan bahwa potensi kita tidak kalah dengan mereka. Ini sekaligus menjadi ajang pembuktian dan eksistemsi kita di pentas Interrnasional mengingat Sintang cukup di perhitungkan dalam setiap even-event olahraga. Terapkan prinsip Vini Vidi Vici dalam mengkuti kejuraan nanti,” jelasnya.

■ Ke Halaman 31 kolom 5


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.