Pontianak Post

Page 13

Pontianak Post

komunikasi bisnis

Rabu 4 Juli 2012

PROGRAM Studi Pendidikan Geografi STKIP-PGRI Pontianak, mungkin bisa menjadi andalan bagi lulusan Ilmu Pengetahuan Sosial SMA/MA maupun sekolah sederajatn lainnya. Bagaimana tidak, Prodi Pendidikan Geografi ini pertama dan hanya dimiliki STKIP-PGRI Pontianak. Sementara untuk tenaga keguruan di program studi baru, sedikit terserap di sekolah-sekolah yang ada di Kalbar. Ketua Prodi Pendidikan Geografi Dra Hj Uray Titin Hiswari MSi diwakili Sekpro Pendidikan Geografi STKIP Pontianak Suherdiyanto MPd mengatakan, ilmu Geografi adalah ilmu penuh tantangan, dimana mahasiswa dituntut untuk mengamati, meneliti dan menganalisa segala kekayaan bumi dan manfaat yang terkandung didalamnya.Sepertimaterial-material yang terdapat di bumi seperti; tanah, batu-batuan, air, udara serta kekayaan hasil bumi lainnya. Suherdiyanto mengungkapkan, cakupan ilmu geografi juga sangat luas dibandingkan ilmu fisika. Sebab, mahasiswa Geografi juga diajarkan bagaimana membuat dan membaca peta ataupun globe, membuat dan mengaplikasikan sistim perangkat lunak basis Spatial, dan bagaimana membuat informasi statistic. Ia juga mengatakan, mahasiswa Geografi juga harus dapat memahami bagaimana prosedur dalam membuat dan mecanangkan tata ruang kota maupun kawasan hijau Indonesia.

Prodi Geografi Jadi Pilihan Lulusan IPS Bergabunglah di STKIP-PGRI Pontianak Pendaftaraan 19 Maret- 25 September

GEDUNG: Gedung Rektorat STKIP-PGRI Pontianak.

“Peluang kerja mahasiswa Geografi juga masih luas, dimana guru Bidang Studi Geografi baik di tingkat SMPSMA masih sangat sedikit. Selain itu, peluang bekerja di instansi pemerintah maupun swasta yang membidangi perencanaan dan tata ruang kota, masih sangat luas bagi mahasiswa Prodi Geografi,” terangnya. Bagi lulusan SMA/MA/SMK maupun Diploma yang berminat masuk dan menjadi bagian Prodi Georafi STKIP-PGRI Pontianak, dapat mendaftar mulai 19 Maret-

25 September 2012 dibuka setiap Senin-Sabtu pukul 07.00 pagi-17.00 sore. Pendaftaran dilakukan dengan mendatangi Rektorat STKIP PGRI Pontianak, di Bagian Administrasi Akademik (BAA) atau melalui online dengan mendownload website: www. spmb.stkipptk.ac.id serta peserta SPMB wajib mengikuti tes tertulis 29 Agustus, tes wawancara 30-31 Agustus, ujian tes praktik PTIK dan bahasa Inggris 1-2 September serta tes fisik Prodi Penjaskes 1-5 September 2012.(d3/biz)

Mengapa Pilih STMIK Pontianak?

STMIK Pontianak merupakan sekolah tinggi yang pertama dan terpercaya di Kalbar. Semua program studi sudah terakreditasi oleh BAN-PT dalam menghasilkan Ahli Madya (A.Md) dan Sarjana Komputer (S.Kom). Karena itu, STMIK Pontianak sangat mengutamakan kepada kualitas lulusan dan bukan sekadar kuantitas lulusan. Terbukti semua lulusan STMIK Pontianak dapat diterima dengan baik dalam semua segmen masyarakat. Seperti instansi pemerintahan (PNS), BUMN, LSM, kepolisian, perbankan, perusahaan swasta, wirausahawan, guru sekolah, hingga jadi dosen di sejumlah perguruan tinggi untuk bidang sejenis dan bidang lainnya. STMIK Pontianak telah melaksanakan 15 kali acara wisuda dengan jumlah keseluruhan 2.020 lulusan. Setiap lulusan dihasilkan selain memiliki keahlian di bidang teknologi informasi, juga memiliki jiwa kewirausahawan di bidang ICT (technopreneurship) yang dapat dibanggakan tak hanya dalam negeri tapi juga di luar negeri. Ini mengindikasikan minat masyarakat sangat

besar mendapatkan pendidikan di STMIK Pontianak, karena tak sekadar menghasilkan Software Engineer saja, akan tetapi lebih kepada menghasilkan seorang knowledge Engineer yang memiliki keahlian dalam bidang Technopreneurship. STMIK Pontianak menyelenggarakan 3 program studi yaitu: Manajemen Informatika (D3) “Terakreditasi” No. 022/BAN-PT/Ak-XI/Dpl-III/XI/2011 dengan 2 peminatan keahlian, yaitu Multimedia dan Web Mobile Programming. Sistem Informasi (S1) “Terakreditasi” No. 032/BANPT/Ak-X/S1/I/2008 dengan 2 peminatan keahlian yaitu E-Business dan Corporate Information Systems. Teknik Informatika (S1) “Terakreditasi” No. 029/BANPT/AK-XI/S1/XI/2008 dengan 2 peminatan keahlian yaitu Software Engineering dan Artificial Intelligence (+Robotics). STMIK Pontianak telah mengembangkan teknologi elearning melalui komunitas forum mahasiswa berbasis intranet, fasilitas e-book, teknologi jaringan Inherent, kemudahan pertukaran file/data, hotspot, dan STMIK e-learning. Di samping itu, sudah menerapkan metode Student-Centered Learning. Secara rutin memberikan berbagai pelatihan bidang software, hardware dan networking terkini. STMIK Pontianak memberi kemudahan akses informasi akademik menggunakan layanan m-Campus, melalui aplikasi mobile client (handphone) dengan sistem GPRS. STMIK Pontianak menyediakan fasilitas ruang kuliah full AC, praktik bebas setiap hari, OHP dan LCD Proyektor setiap ruang kuliah, Lab. Komputer berbasis internet, praktik Robotika dan penggunaan Wi-Fi gratis. STMIK Pontianak memiliki perpustakaan. STMIK Pontianak juga memberikan berbagai jenis beasiswa pendidikan bagi mahasiswa berprestasi. Pendaftaran mulai 21 Mei. Informasi dan pendaftaran mahasiswa baru hubungi STMIK Pontianak, Jl. Merdeka No. 372, telpon (0561) 735555 Pontianak atau kunjungi website:www.stmikpontianak.ac.id.(d2/biz)

Mempersiapkan Tenaga Kerja Berkualitas di Bidang Sekretaris dan Manajemen

Wisuda ASMI Pontianak XIV

1. Jurusan Manajemen (DllI) 1a. Jurusan Manajemen Perkantoran, konsentrasi PERHOTELAN, BISNIS

Semakin bertambahnya hotelhotel di Pontianak dan Kalbar, membuat lulusan spesialisasi PERHOTELAN, BISNIS akan semakin

Ijin Penyelenggaraan : SK Dirjen Dikti Depdiknas No 4871/D/T/K-IX-2010 & 4872/D/ T/K-IX-2010 & 4873/D/T/K-IX-2010, dan SK Mendikbud No III/D/O/93 & 65/D/O/94

dicari. *Prospek Karir Lulusan Hotel, restoran, perkantoran 1b. Jurusan Manajemen Keuangan, Konsentrasi Syariah. * Prospek Karir Lulusan Manajer/adm. keuangan di perusahaan swasta/ pemerintah, account executive dan lain-lain. 2. Jurusan Sekretari (DIII) * Prospek Karir Lulusan Sekretaris profesional, staf PR/ humas perusahaan, costumer relation bank dan lain-lain.

AIR adalah bagian sangat vital dalam metabolisme tubuh manusia. Fungsinya antara lain mencegah dehidrasi, menjaga kestabilan suhu tubuh dan menjaga kesehatan ginjal. Mikroorganisme mudah hidup dalam air dan turut berperan merubah sifat air tersebut. AMDK (Air Mimum Dalam Kemasan) dalam berbagai bentuk kemasan yang dijual dipasaran umumnya hanya melalui penyaringan biasa. Kondisi ini, belum tentu sehat dan bebas kuman. OSO Water hadir memenuhi keinginan Anda. Air ini sangat dianjurkan untuk dikonsumsi, karena merupakan air demineral bebas kuman dan bakteri. Kesehatan air ini bisa dilihat dari proses produksinya, sistim pembersihannya menggunakan 12 langkah, TDS yang rendah serta sistim saringannya. Proses produksinya menggunakan Reverse Osmosis. Teknologi RO ini dapat mengatur kondisi pH dan TDS, sesuai dengan kebutuhan air minum sehat berkualitas tinggi. Sedangkan sistim pembersihan 12 langkah tampak dalam masukan air baku 100 liter, yang dijual 85 liter. Reject minimal 15%. Bandingkan sistim AMDK lain, masuk 100 liter, dijual 99.9%, sedikit yang dibuang. Total Dissolved Solids (TDS) OSO Water 8-12 cukup rendah. Bandingkan produk lain umumnya diatas 100. TDS rendah baik untuk ginjal, sistim pencernaan, peredaran darah serta mengurangi terjadinya kerak. Begitupula sistim saringannya, membran 0.00015 mikron mengeliminasi bakteri dan virus. Membran ini dipatentkan oleh Dow Chemicals, USA. Dengan kualitas OSO water demikian, maka wajar air ini selalu menjadi minuman resmi berbagai even internasional dan baik untuk kesehatan. SEA Games XXVI di Palembang 2011 dan PON XVIII di Riau 2012 resmi menggunakan minuman resmi OSO Water. Untuk even bergengsi di Kal-

Kampus ASMI Indonesia Imam Bonjol, bangunan beton megah berlantai 5

Gratis satu buah HP untuk akses informasi akademik mahasiswa/i, dan lain-lain.

Beasiswa pendidikan Rp.500.000 untuk mahasiswa/i baru (selama Juli 2012)

Tes Masuk ASMI 14 Juli 2012

1. Biaya kuliah di ASMI Pontianak sangat terjangkau oleh maha siswa/I (SPP Rp. 280.000,- perbulan) 2. Semua ruang kuliah ber AC dan tidak ada ujian negara. 3. Lokasi kampus ASMI Pontianak terletak sangat strategis di tengahtangah kota dan tepi jalan protokol (Jalan Iman Bonjol No. 82-88 dan Gajahmada No. 38 Pontianak) sehingga akan sangat menghemat biaya transportasi mahasiswa selama menempuh perkuliahan di ASMI Pontianak.(d2/biz)

Sayangi Tubuh Anda Minum OSO Water

AMDK Sehat Bebas Kuman dan Bakteri

FOTO IST

MELEPAS DAHAGA: OSO Water mudah diperoleh di kawasan Stadion Sultan Syarif Abdurrahman Pontianak, setiap hari Minggu. Habis olahraga sangat baik minum air demineral ini.

bar, MTQ tingkat internasional yang akan dihelat Juli 2012 ini juga resmi menggunakan OSO Water sebagai minuman. Pendistribusian OSO Water di Kalimantan dipercayakan pada PT Cahaya Niaga Nusantara. PT CNN berpusat di Jl. H.Rais A.Rahman No. 17/321, Pontianak, telp. 0561761410 (hunting), 7070696,7070697, distributor tunggal yang terkenal dan memiliki jaringan luas. Beberapa tempat mudah untuk membeli OSO water seperti: Grand Mahkota Pontianak, Plusmart Sei.Raya, Firstmart Sepakat 2, Tk. Langgeng Rasau Jaya, Mekar Sari Alaskusuma, RM. Pengkang Jl.Raya Peniti, MM Citra Niaga Adisucipto, kantin Mujahidin, kantin Bu Djujuk, MM. Uci Paris 1, kantin Lapangan Golf, Cafe Kamboja, Tk A Hi Pasar

One Day Public Speaking Training Natural Speaker Minggu 8 Juli 2012 Hotel Orchardz, Jalan Perdana

FOTO IST

DIABADIKAN: Peserta Public Speaking Training angkatan I diabadikan.

SETELAH sukses di Public Speaking training “Natural Speaker” angkatan I dan II, AY Edutainment akan mengadakan kembali One Dday Public Speaking Training “Natural Speaker” pada Minggu, 8 Juli 2012 di Hotel Orchadz A Yani (belakang A Yani Mega Mall Pontianak. Pandangan dalam masyarakat, bahwa kemampuan seseorang berbicara di depan umum adalah bakat bawaan dari lahir dan hanya dimiliki oleh orang-orang tertentu saja. Berbicara di depan umum/ public speaking, baik itu dalam acara pernikahan, ulang tahun, peresmian kantor, acara penghargaan, pidato sambutan, kesaksian produk/kesuksesan dan lainnya menjadi momok yang begitu menakutkan bagi sebagian besar orang, bukan hanya di Indonesia bahkan di dunia. Benarkah keahlian berbicara di depan umum/

public speaking adalah bakat? Ada ungkapan bijak mengatakan, bahwa bakat itu 1%, 99 % lainnya adalah ketekunan dan cara/metode. Public Speaking merupakan jembatan utama dalam meniti karier dalam perusahaan, kehidupan bermasyarakat yang harmonis, atau sampai menyelesaikan masalah dimanapun. Public Speaking merupakan ilmu yang paling berharga saat ini, karena dengan kemampuan Public Speaking seseorang akan mudah mencapai kesuksesan. Dengan Public Speaking impian akan mudah tercapai. Ketika kita mempunyai kemampuan yang luar biasa, orang lain tidak akan tahu jika kita tidak “menjualnya” dengan kemampuan Public Speaking. Kemampuan Public Speaking bukan hanya berbicara di depan umum seperti halnya seorang Barack Obama, tapi mencakup ber-

Kakap, Tk Ateng Psr Kakap, Cafe Arwana Kakap, Wk Erwin Kakap, wk Sari Wangi Jeruju Besar, Tk H. Baidin, Jl. Pt BPK, CV Andika Sei Ambawang, Tk Sumber Rezeki Husein Hamzah, RM Simpang Ampek Jl. Penjara, CR Jaya Jl. Mang Bungsu, RM Begadang Dua Jl.Raya Tayan-Sosok, Tk Pak Jape Bodok, RM Tiga Putri Simpang Ampar, RM Berkat Usaha Simpang Ampar, Tk Eka jl PembangunanTayan, Hotel Hujan Emas Jl.PembangunanTayan, Tk Jaya Utama Jl.Gusti Ja’farTayan, Tk Jaya Mandiri Batang Tarang, Tk Kuda Terbang Jl. Angkasa Puri, Tk Vin Vie Jl.Angkasa Puri, Tk Citra Tayan Jl.Gusti Ja’far Tayan. Tk Everlin Sanggau, Asia Baru Sanggau, Surya Gemilang Sanggau, Sinar Page Anjungan, Ayong Kumpai dan Mahkota Kayong. (a3/bn) bagai hal diantaranya adalah ketika kita melakukan presentasi. Adapun rincian Pelatihan Komunikasi/Public Speaking ini sebagai berikut: Peserta akan mempelajari & praktik langsung; cara menghadapi ketakutan berbicara di depan umum, bagaimana cara mengatasi perasaan gugup, gemetar dan blank, teknik merangkul audiens, bahasa tubuh (body language), teknik vokal, teknik presentasi. Fasilitas tersedia: Hard materi, lunch/makan siang, coffee break, sertifikat, trainer praktisi berpengalaman. Alasan-alasan kenapa memilih training Natural Speaker dari AY Edutainment: jaminan uang kembali 100%, Praktik 70 %, peserta dibatasi, penuh simulasi, suasana santai tapi berkembang, peserta diarahkan sesuai dengan bidang aktivitas/ pekerjaannya. Setiap peserta punya kesempatan praktik lebih dari 6 kali, training dibawakan oleh Luqmanulhakim “The Fresh Maker Trainer & Speaker” yang berpengalaman dalam dunia Public Speaking di dalam dan luar negeri, tingkat kepuasan tiap angkatan mendekati 100 persen. Buktikan dan bergabung dengan kami di One Day Public Speaking Training “Natural Speaker” Angkatan III pada: Minggu, 8 Juli mulai jam 09.30-17.00 WIB di Hotel Orchardz, Jalan Perdana (di belakang A Yani Mega Mall) ruang Yasmin Lantai 3 Pontianak. Untuk pendaftaran hubungi Heny, telpon 085211138010-087819128482, cp.Wiznoe telpon:087818025796. HTM Rp250.000. Khusus untuk pelajar, dosen mahasiswa & guru Rp200.000. Peserta terbatas, dan dapatkan special promo discount 10 % untuk yang mereferensikan. (d2/biz)

Siswi MTs Negeri 2 Pontianak Ukir Prestasi Nasional ZULFA Nurafifah siswi Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri 2 Pontianak, akhirnya berhasil mencatatkan namanya sebagai juara III Nasional di ajang Kompetisi Sains Madrasah Tingkat Nasional, yang digelar di Hairis Hotel dan Conventions Festival Cilink Bandung, Jawa Barat pada 25-29 Juni 2012 lalu. Zulfa mewakili bidang kompetisi biologi bersaing dengan 32 provinsi se-Indonesia. “Hasil ini tentu sangat membanggakan, karena telah berhasil membawa nama baik Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Pontianak sekaligus nama baik Provinsi Kaliman-

Mengapa memilih kuliah di ASMI:

Informasi dan Pendaftaran Kampus STIE Indonesia Jalan Gajahmada No. 38 telp. 0561- 734762,739168 Pontianak Jalan Imam Bonjol No. 82-88 telp. 0561-761307,761309 Pontianak WWW.ASMI-PTK.AC.ID

13

Advertorial

tan Barat,” ungkap Kepala MTs Negeri 2 Pontianak Drs H Razali MPd, kemarin di kantornya di Jalan M Yamin Kota Baru Pontianak. Razali mengatakan, prestasi ini juga diharapkan dapat memotivasi siswa-siswi yang lain untuk terus mengukir prestasi, baik di bidang intelektual atau kurikuler maupun di bidang ekstra kurikuler. “Terima kasih kepada anaknda Zulfa Nurafifah, dan semua pendamping yang telah berjuang maksimal mengharumkan nama baik MTs Negeri 2 Pontianak di tingkat Nasional,” ungkap Razali. (d5/ser)

Motorola Defy XT535

Tangguh Melawan Air, Debu dan Goresan ADA banyak ponsel tangguh yang diciptakan sejumlah vendor untuk menghadapi medan ekstrem. Namun tidak semuanya yang benar-benar tangguh dan berani menantang air, debu, dan goresan. Tapi hal itulah yang menjadi tantangan Motorola dengan menghadirkan Defy XT535. Ponsel ini tahan air, debu, hingga goresan sehingga layak menjadi teman perjalanan dalam

berpetualang. Untuk desain, ponsel ini dirancang sederhana tapi tidak meninggalkan kesan elegan. Dengan berbahan karet, ponsel ini nyaman dipegang, apalagi digenggam. Dengan rancangan tahan percikan air, anti gores dan anti debu, maka bodinya terlihat lebih rapat. Makanya, ponsel tahan air di kedalaman maksimal satu meter selama 30 menit.

Slot kartu memori berada dalam ponsel di atas bagian baterai. Di sini juga ada penutup sehingga memungkinkan kartu memori lebih aman, terlebih lagi bila ponsel terkena air. Motorola DEFY XT535 memiliki tampilan muka layar sentuh kapasitif berukuran 3,7 inci dan resolusi 480 x 854 piksel. Dengan desain ini, ponsel tersebut masih nyaman untuk bermain game. (bs)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Pontianak Post by Pontianak Post - Issuu