Tips agar barang dagangan diminati banyak orang

Page 1

TIPS AGAR BARANG DAGANGAN DIMINATI BANYAK ORANG Pada era digital ini, banyak bisnis offline yang saat ini dionlinekan. Hal ini berarti menandakan jika persaingan bisnis online begitu ketat. Jika kita mencari tentang produk apa saja di mesin pencarian, pasti akan kita temukan banyak toko online yang bert ebaran. Apalagi jika kita mengetikan kata kunci produk yang sedang trend, jauh lebih banyak penjualnya. Tidak hanya took online saja yang meledak di era digital ini, bahkan penjual yang tidak bisa membuat tokoonline pun bisa jualan, baik melalui marketplace seperti tokopedia dan bukalapak, atau melalui instagram, facebook dan hampir semua aplikasi, marketplace, forum dipenuhi dengan jualan.

Tips

Khusus

Jualan

Online

agar

Produk

Diminati

oleh

Pembeli

Namun,yang perlu digarisbawahi adalah berjualan online membutuhkan tips khusus agar produk yang dijual mudah dan cepat laku. Kan banyak orang yang berjualan hanya coba-coba dan bahkan yang lebih parah ada yang menjadi tukang tipu. Apakah Anda yang baru saja terjun didunia online ingin produknya langsung laris manis. :) Salah satu tips nya ada di Tips Jualan Online Laris. Setelah Anda membaca tips tersebut, Wiyoko akan beberkan tips-tips lainnya mengenai jualan online langung laku. 1. Riset Produk apakah yang mudah dijual online Sebelum Anda memutuskan untuk berjualan online, Anda harus menganalisi produk apa yang mudah dijual dionline? Sebagai pemula, Anda bisa mencoba memilih produk dengan cara melihat diri Anda sendiri. Apa yang sering Anda butuhkan dan apa yang sering Anda beli. Mudah kan? 2. Pahami kenapa Orang Harus Membeli Orang membeli pasti memiliki alasan, kita pun juga demikian, ingin beli produk ini alasannya untuk apa? Orang membeli memiliki karakter yang berbeda, ada yang membeli sesuatu karena kebutuhan, ada yang ingin membeli produk ini untuk gaya-gayaan, ada yang beli produk itu untuk kesehatan, dan sebagainya. Dari sini Anda sudah bisa lebih memilih dan memilah produk apa yang ingin dijual.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.