299 HARI LAGI
CONTACT PERSON
IKLAN : 0852-68365300 PEMASARAN : 0812-7384213 SMS/WA PEMBACA : 0821-75422878
e-mail: plg.ekspres02@gmail.com website: www.palpres.com
ECER AN Rp2000,-
SELASA, 24 OKTOBER 2017 / 4 SAFAR 1439
5 Hari, SMH Latihan Bersama Roesmin Nurjadin
PALEMBANG, PE â Lima hari ini, atmosfer Bumi Sriwijaya bakal berseliweran sejumlah pesawat tempur milik Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara (TNI AU). Menyusul latihan tempur yang digelar Pangkalan TNI AU (Lanud) Sri Muly-
ono Herlambang (SMH) Palembang bersama Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru dipusatkan di Lanud SMH Palembang. Letkol Pnb Easter Hariyanto, Komandan Lanud SMH Palembang mengatakan, latihan ini merupakan kegiatan rutin yang dila-
kukan untuk mengasah serta meningkatkan kemampuan para penerbangnya. âTak hanya para penerbangnya yang diuji tingkat kemampuannya, tetapi melalui latihan ini juga dilihat tingkat kesiapan para ground Bersambung ke HAL 7
PERSIAPAN |
Krew Skadron Udara 12 Pekanbaru tengah melakukan persiapan di sela latihan tempur bersama yang dimulai kemarin di Lanud Sri Mulyono Herlambang Palembang. FOTO ALHADI FARID/ PALPRES
Penikam Kadir Tinggalkan Sandal Hotel
Cabut IMB Hotel Ibis!
Sengketa âmautâ parkir sekitar Transmart PCC
Rekomendasi DPRD dan OPD usai sidak
PALEMBANG, PE - Pasca tewasnya Abdul Kadir Zailani alias Mat Kadir (37), juru parkir di Jalan Kapten A Rivai, Lorong Nilam, di belakang Transmart Palembang City Center (PCC) berhasil diAS tangkap aparat T I L A N Kepolisian KRIMI Sektor (Polsek) Ilir Barat (IB) I, Ahad (23/10) sekitar pukul 23.00 atau sembilan jam sejak peristiwa berdarah tersebut terjadi. Pelaku Mul Saputra (38) berhasil diamankan saat sedang berjalan di kawasan Pasar 26 Ilir, Kecamatan Bukit Kecil.
PALEMBANG, PE â Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palembang bersama dinas terkait seperti Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP), Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR), Dinas Perhubungan (Dishub) dan Dinas Kebersihan Lingkungan Hidup (KLH) Kota Palembang lagi-lagi dikecewakan atas hasil inspeksi mendadak (sidak) untuk kesekian kalinya ke lokasi pembangunan Hotel Ibis, eks Bioskop Sanggar, Jalan Letkol Iskandar, Palembang, Senin (23/10). Berdasarkan pantauan Palembang Ekspres yang turut dalam sidak tersebut, masih banyak pelanggaran yang dilakukan oleh
TORY S R E V CO
Bersambung ke HAL 7
FOTO DIAN CAHYANI FITRI / PALPRES
PROGRESS | Jajaran Komisi I, II dan III DPRD Kota Palembang bersama dinas terkait melakukan sidak progress pembangunan Hotel Ibis yang sebelumnya sempat disetop sementara, Senin (23/10).
Alex: Kami Dipilih Karena Kami Siap
PRESENTASI
Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin menjadi pusat perhatian para tim penilai usai sesi presentasi dalam rangka penilaian dan penghargaan pemerintah daerah inovatif IGA tahun 2017 di Acacia Hotel and Resort Jakarta, Senin (23/10).
Paparan Alex Pukau Tim Penilai IGA 2017 JAKARTA, PE - Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), Ir H Alex Noerdin MM mendapatkan atensi luar biasa dari sejumlah tim penilai saat melakukan presentasi sebagai kepala daerah dalam rangka penilaian dan penghargaan pemerintah daerah inovatif (Innovative Government Award, disingkat IGA) tahun 2017 di Acacia Hotel and Resort Jakarta, Senin (23/10). Bersambung ke HAL 7 FOTO HUMAS PEMPROV SUMSEL FOR PALPRES
Bersambung ke HAL 7
Keren, Polantas Bertanjak dan Selempang Promoter PALEMBANG, PE â Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Kepolisian Resor Kota (Polresta) Palembang seakan tiada henti mengajak masyarakat agar termotivasi untuk menumbuhkan rasa nasonialisme dan mematuhi aturan lalu-lintas di Kota Palembang. Misalnya, sejak tiga hari lalu, Jumat (20/10) hingga kemarin, Satlantas Polresta Palembang membuat inovasi baru dengan
menyuguhkan pemandangan yang berbeda di ruas jalan Simpang Empat Charitas Palembang, âUntuk menyongsong Asian Games 2018, kita sengaja membuat inovasi seperti hari ini (kemarin, Red),â ujar Kasat Lantas Polresta Palembang, Kompol Yudha Widyatama didampingi Kanit Regident, Iptu Ricky Mozam, Senin (23/10). Bersambung ke HAL 7
Ishak Mekki Hadiri Pemakaman Ibunda Ridho PALEMBANG, PE â Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Selatan (Sumsel), Ir H Ishak Mekki MM menghadiri sekaligus melepas keberangkatan almarhumah Hj Rodiah binti Djafri menuju pemakaman umum Kamboja Palembang,
Sabtu (21/10). Almarhumah Rodiah adalah ibunda kandung dari anggota yang juga Ketua Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumsel, MF Rdho yang wafat pada Jumat (20/10) sore. Bersambung ke HAL 7
PEMAKAMAN | Wagub Sumsel, H Ishak Mekki memberi sambutan FOTO TIM FOR PALPRES
melepas kepergian almarhumah Hj Rodiah, orang tua kandung dari MF Ridho, anggota DPRD Sumsel menuju pemakaman umum Kamboja Palembang, Sabtu (21/10).
FOTO IST
PROMOTER | Seorang Polantas Polresta Palembang mengenakan tan-
jak dan selempang bertulis PROMOTER saat mengatur lalu-lintas di Simpang Empat Charitas, Senin (23/10).