080613

Page 1

SABTU, 8 JUNI 2013 29 Rajab 1434

Harian Pagi

METRO M ME TRO TR O RIAU RIAU

Eceran: Rp 3.000.- per eksemplar Luar Kota + Ongkos Kirim

Polisi Tetapkan 33 Tersangka Terkait Penggerebekan Arena Judi di Pekanbaru

Kapolda: Aparat Terlibat harus Tanggung Jawab

PEKANBARU - Kepolisian Daerah Riau dan Kepolisian Resort Kota Pekanbaru dibantu Tim Badan Reserse Kriminal Markas Besar Kepolisian RI akhirnya menetapkan 33 tersangka dalam kasus penggerebekan arena judi terselubung di XP International Executive Club dan Planet Games (sebelumnya ditulis Spider Zone). Polisi menyatakan jumlah tersangka masih bisa bertambah.

Belanda Taklukkan Indonesia 3-0

Capek, Pemain Minta Time Out JAKARTA - Sempat bermain tanpa gol di babak pertama, gawang Tim Nasional Indonesia akhirnya tiga kali bobol di babak kedua. Timnas Belanda memenangkan laga persahabatan 3-0 lewat gol-gol dari Siem de Jong dan Arjen Robben di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (7/6) malam. Indonesia sempat mengimbangi De Oranje tanpa gol di babak pertama. Ketika itu beberapa peluang dari Robin van Persie dkk di babak pertama masih mampu dimentahkan berulang kali oleh penampilan gemilang kiper Kurnia Meiga. Sayangnya, kedudukan 0-0 di babak pertama itu tidak mampu dipertahankan pasukan Jacksen Tiago usai turun minum. Sepasang gol dari Siem de Jong dan satu gol Arjen Robben di akhir laga menunjukkan adanya perbedaan kelas di kedua tim. Jalannya Pertandingan Tak sampai satu menit sesudah kick-off, Belanda sebenarnya sudah bisa unggul lebih dulu lewat sontekan Robin van Persie memanfaatkan bola muntah dari sundulan Wesley Sneijder. Sayang, striker Manchester United itu dalam posisi off-side. Tiga menit berselang, kembali RvP mengancam gawang Kurnia Meiga lewat sepakan kaki kanannya yang masih menyamping di kanan gawang. Sepanjang babak pertama, pasukan Louis van Gaal terus menekan pertahanan Indonesia. Penguasaan bola praktis menjadi milik De Oranje. Penjaga gawang Kurnia Meiga menjadi salah satu pemain tersibuk di kotak penalti. Kiper Arema ini berulang kali memotong, melompat dan berjibaku untuk menghentikan laju bola dari Belanda. Berkumpulnya para pemain Indonesia di kotak penalti juga menjadi penyebab Van Persie dkk kesulitan membobol gawang Meiga. Sementara itu, tuan rumah Indonesia tak memiliki banyak memiliki alternatif serangan selain lewat counter

"Kita sudah tetapkan 33 tersangka, yang di antaranya adalah pengelola tempat hiburan dan juga karyawan kedua tempat hiburan malam itu," Baca.......... hal 9

Baca.......... hal 9 BEREBUT BOLA - Pesepakbola Indonesia M Roby (16) dan pesepakbola Belanda Arjen Robben (21), saling berebut bola saat laga persahabatan Indonesia vs Belanda di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (7/6) malam. (antara)

Jelang Kenaikan Harga BBM

Calon Gubernur Riau 2013-2018

MUSIK MELAYU PEMERSATU BANGSA SENI LOKAL BERKELAS GLOBAL DR.. H. INDRA N A MUCHLIS, MUC L SH,, MH, M MM, MM PhD MM PPhh KETUA UMUM PAMMI P RIAU R IAU

BEKERJA DAN MEMBANGUN UNTUK RAKYAT RIAU

PEKANBARU - Rencana kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi pada bulan ini memberikan dampak negatif di daerah. Selain kelangkaan BBM, imbasnya juga pada harga sembilan bahan pokok (sembako) yang mulai melambung. Kenaikan harga sembako salah satunya terjadi di Kabupaten Indragiri Hilir, Riau. Pantaun Metro Riau di Pasar Tembilahan, Jumat (7/6), harga sembako seperti cabe merah yang biasanya Rp25 ribu per kilogram sekarang naik menjadi Rp30 ribu per Kg. Selain itu, bawang putih dari Rp18 ribu per Kg kini Rp20 ribu per Kg. Kemudian, harga gula pasir yang sebelumnya Rp12 ribu per Kg kini mencapai Rp14 ribu per Kg. Kenaikan harga ini pun mulai membuat warga gelisah. Salah seorang pedagang di Pasar Terapung, David (30), mengatakan kenaikan harga sembako ini akibat adanya rencana kenaikan harga BBM. "Beberapa bahan kebutuhan se-

Layanan: 0761-7865002 Fax: 0761-7865004

Kaca Mobil Dipecah, Rp84 Juta Raib

Duh, Banyak y Maling Gentayangan di Pekanbaru JUFRIYAN kaget tak kepalang saat mendapati kaca mobil sedan dengan nomor polisi BM 208 ET miliknya pecah. Pria 32 tahun warga Jalan Hangtuah, Kota Pekanbaru, Riau itu pun lemas ketika mengetahui uang Rp84 juta yang ia tinggal di dalam mobilnya raib. Duh, masih banyak maling di Kota Bertuah ini. PEDAGANG sayuran di Pasar Senapelan Pekanbaru. (yudi) hari-hari memang sudah mulai naik. Memang belum semuanya naik, tapi sudah berdampak pada sepinya pembeli," keluhnya. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Riau, Zulkarnain meminta Disperindag kabupaten/kota mengantisipasi kenaikan harga sembako ini. "Kita juga melakukan upaya pengendalian jika harga bahan pokok merangkak naik. Salah

e-paper: www.metroriau.com

satunya dengan melakukan operasi pasar," katanya. Menjelang kenaikan harga BBM, Disperindag Riau ingin harga sembako tidak mengalami kenaikan besar karena dampaknya memberatkan masyarakat. "Setiap hari ada petugas Disperindag khusus memantau harga bahan pokok di pasar. Jika kenaikan harga bahan pokok mulai tidak terk-

Peristiwa ini terjadi pada Jumat (7/6) sekitar pukul 09.30 WIB di Jalan Setiabudi, Pekanbaru. Saat itu, Jufriyan memarkirkan mobil yang berisi duit puluhan juta dan ia sarapan di sebuah

身稳口稳, 到处安稳。 Shenwen kou wen, Dao chuan wen. Jika Badan dan Mulut bisa bersikap stabil, Kemanapun ia pergi bisa aman dan selamat.

website: www.halloriau.com

kedai kopi. Uang yang hilang tersebut, baru saja diambil tunai dari bank. Bandit yang diduga mengendarai sepeda motor ini diduga sudah lihai menjalankan aksinya. Pasalnya, korbannya hanya sebentar duduk di kedai kopi, namun uangnya sudah raib. Tidak terima dengan kejadian ini Jufriyan pun langsung lapor polisi. Pihak kepolisian yang mengetahui kejadian tersebut langsung mendatangi lokasi kejadian dan melakukan olah tempat kejadian perkara. Tim Identifikasi Kepolisan Resort Kota PekanBaca.......... hal 9

KURS TRANSAKSI BI (RABU, 5 JUNI 2013)

USD A AUD SGD HKD JPY J MYR EUR CNY

9,839.00 9,350.99 7,918.71 1,267.50 102.0114 3,191.37 13,038.64 1,596.72 Sumber Sumbe er Bankk Indonesia Indon In

email: metroriau.redaksi@gmail.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.