SENIN, 5 NOVEMBER 2012 20 Dzulhijjah1433 H Langganan: Rp 75.000.- per bulan Luar Kota + Ongkos Kirim
Ronaldo dan Messi tak Cetak Gol KIPRAH Barcelona dan Real Madrid di jornada 10 La Liga Primera menyembulkan catatan menarik. Ada Tito Vilanova dan Jose Mourinho yang "beradu" catatan positif, sampai Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo yang kompak tidak mencetak gol. Dalam laga Minggu (4/11) dinihari WIB
Cristiano Ronaldo
kemarin, Barca dan Madrid yang bermain di kandang meraih hasil sempurna. Blaugrana membenamkan Celta Vigo dengan skor 3-1 di Camp Nou, sedangkan Los Blancos menang 4-0 atas Real Zaragoza di Santiago Bernabeu. Dari kedua laga itu ada beberapa catatan menarik tentang Vilanova, Mourinho, Messi dan Ronaldo.
Situs resmi Barca menyebut Vilanova tercatat sebagai pelatih pertama yang membawa klub Catalan tersebut meraih sembilan kemenangan dalam 10 laga pertama La Liga. Selain itu, sebagaimana disebut Infostrada Live, dengan catatan 9-1-0 (9 kali menang, 1 kali imbang, 0 kekalahan) dalam 10 laga, entrenador Barca itu melewati cata-
tan Bobby Robson (8-2-0) dan Mourinho (8-2-0) sebagai pelatih dengan debut terbaik La Liga. Melalui kemenangan atas Celta itu, Vilanova berhasil membuat Barca menyamai perolehan poin Los Blancos dalam 10 laga di musim 19681969 dan 1991/1992, yakni Baca....................... hal 5
Lionel Messi
Dahlan Siap Buka-bukaan Oknum DPR Peras BUMN akan Dicopot JAKARTA - Bola panas yang digelindingkan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Dahlan Iskan, seputar politisi Senayan yang doyan meminta upeti dari BUMN semakin panas dan meruncing. Perseteruan antara DPR RI dengan Dahlan Iskan diperkirakan bakal mencapai puncaknya hari ini, Senin (5/11), ketika Dahlan memenuhi panggilan Badan Kehormatan (BK) DPR RI. "Saya akan memenuhi panggilan BK DPR Senin besok (hari ini, red). Jika mereka meminta saya menyebutkan nama-nama pelakunya (anggota DPR yang meminta upeti dari BUMN, red) maka akan saya sebutkan. Saya siap buka-bukaan,� ujar Dahlan Iskan seusai memberi orasi ilmiah di Universitas Merdeka, Madium, Jawa Timur, Minggu (4/11). Dahlan mengaku tidak takut bila pernyataannya nanti bakal membuat dirinya terjungkal dari kursi kabinet Indonesia Bersatu Jilid II pimpinan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Boediono. "Saya tidak takut. Bahkan, setelah dari DPR saya akan langsung ke KPK untuk menyampaikan kasus ini," tantang Dahlan. Dahlan menyebutkan, banyak cara dilakukan oknum anggota DPR meminta upeti dari sejumlah BUMN yang dipimpinnya. Di antaranya, melalui telepon, pesan singkat, dan juga permintaan untuk bertemu. "Dari semua cara tersebut intinya adalah meminta bagian
Golkar: Dahlan Seperti Wartawan Bodrex
Hari Ini, Dahlan Temui BK DPR
dan bahkan memintanya dengan jelas," tutur Dahlan Iskan. Ia menyatakan cukup banyak BUMN menjadi sasaran pemerasan oknum anggota DPR tersebut. Hanya saja, dirinya masih enggan menyebutnya dan menunggu perkembangan dari pemanggilan dirinya oleh BK DPR mengenai kasus itu. "Yang pasti saya siap untuk memenuhi panggilan DPR tersebut," akuinya. Disinggung beredarnya inisial sekitar 18 inisial nama dari anggota DPR dari 7 partai melalui SMS di masyarakat yang me-
WAKIL Sekretaris Jenderal DPP Partai Golkar, Lalu Mara Satriawangsa, mencibir Dahlan Iskan seperti "wartawan bodrex" yang sengaja menghembuskan isu pemerasan anggota DPR ke BUMN untuk menaikkan posisi tawarnya. Lalu Mara S "Saya melihat langkah Menteri Dahlan hanya untuk memperoleh posisi tawar kepada DPR, lebih dari itu tidak. Dan ini tak baik mengingat damage has been done yang menerpa anggota dewan yang terhormat," kata Lalu Mara Satriawangsa, Minggu (4/11). Orang dekat Ketum Partai Golkar Aburizal Bakrie ini mencibir Dahlan, bila hanya melakukan wacana soal adanya oknum anggota DPR yang melakukan pemerasan terhadap BUMN, tanpa melaporkannya kepada pihak berwajib termasuk KPK. "Menteri Dahlan tak ubahnya seperti wartawan bodrex. Punya data tapi tak menulis tapi digunakan ke hal-hal lain," jelas Mara. Juru bicara keluarga Bakrie ini menyarankan Dahlan mendorong jajarannya melaporkan hal itu kepada aparat hukum. "Bukan menggunakan media sebagai pengadil. Dan itu tidak dibenarkan. Jadi kita lihat bila masalah ini tak dilaporkan Menteri Dahlan, maka publik akan menilai bahwa Menteri Dahlan hanya menggunakan media untuk menaikkan posisi tawarnya," jelas Mara.
Baca................ hal 5
Baca....................... hal 5 PEMERAS BUMN - Menteri BUMN, Dahlan Iskan, memberi keterangan kepada sejumlah wartawan usai memberi orasi ilmiah di Universitas Merdeka, Madium, Jawa Timur, Minggu (4/11). Dahlan Iskan siap memberikan nama-nama oknum anggota DPR yang memeras BUMN kepada Badan Kehormatan DPR, hari ini, Senin (5/11). (antara)
Masih Ada Guru Berijazah SMP
1.700 Ruang SD di Riau Rusak Berat PEKANBARU - Dinas Pendidikan Provinsi Riau mendata sebanyak sebanyak 1.700 ruang kelas dari 420 Sekolah Dasar (SD) yang tersebar di sejumlah wilayah Provinsi Riau mengalami kerusakan parah dan harus sepecatnya direhabilitasi. "Sesuai dengan data Dinas Pendidikan (Disdik) Riau, yakni ada sebanyak 420 SD yang harus direhabilitasi. Dari sekolah-sekolah tersebut, terdapat 1.700 ruang kelas yang ter-
golong mengalami rusak berat dan perlu direhabilitasi," kata Kepala Bidang (Kabid) Pendidikan Dasar dan Pendidikan Luar Sekolah pada Disdik Riau, Sri Petri Haryanti, di Pekanbaru, Minggu (4/11). Dia mengatakan, pihaknya juga telah menyiapkan dana bantuan untuk rehabilitasi sejumlah sekolah tersebut. "Bantuan rehabilitasi ruang kelas rusak berat dilakukan secara bertahap kepada SD dari setiap ka-
bupaten/kota se Riau," katanya. Sri menjelaskan, sosialiasi rehabilitasi tersebut disalurkan pada SD negeri maupun swasta yang benar-benar memiliki ruang kelas rusak berat. Dengan demikian, sekolah memiliki pemahaman atas petunjuk pelaksanaan rehabiltasi kelas yang mengalami rusak berat tersebut. "Baik itu tahap perenBaca....................... hal 5
30 Jamaah Sakit Dipulangkan
Lagi, Dua Jamaah Riau Meninggal
LUDES - Enam rumah petak dan satu ruko di Sorek Satu Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan nyaris rata dengan tanah setelah ludes terbakar, Sabtu (3/11) dini hari WIB. Tak ada korban jiwa dalam kejadian itu. (andy)
Empat Petak Rumah dan Satu Gudang Ludes
Si Jago Merah Mengamuk di Sorek
MOTORS AUTHORIZED DEALER PENJUALAN PEN PE EN MITSUBISHI • BENGKEL • SUKU CADANG
PT. SUKA FAJAR
Jl. Soekarno Hatta Kav. 140 Pekanbaru Telp.(0761) 572544 (Hunting) Fax (0761) 572816 Hotline Service: (0761) 572812 Nomor telephone yang dapat dihubungi : 0761-35321, 0762-322481, 0765-595463
S H O W R O O M
M I N G G U
T E T A P
Layanan: 0761-7865002 Fax: 0761-7865004
B U K A
PELALAWAN - Setelah dua pekan lalu, api menghanguskan pasar Sorek Satu Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan, Sabtu (3/11) dini hari lalu, giliran enam rumah petak dan satu gudang ludes terbakar dan nyaris rata dengan tanah. Keenam rumah petak dan gudang itu milik Rizal Elok Saiyo. Setelah satu jam api berkobar, satu unit mobil pemadam kebakaran milik PT Arara Abadi dan dua unit milik Pemkab Pelalawan tiba di lokasi. Uni Net, istri Rizal Elok Saiyo, mengatakan rumah-rumah petak ditempati karyawannya. Sedang di dalam gudang berisi barang-barang kebutu-
e-paper: www.metroriau.com
han harian. "Kami tak tahu api berasal dari mana," katanya. Net bersyukur api cepat dikuasai setelah petugas pemadam datang. Bila tidak, ruko-ruko lainnya yang berdempetan dengan gudangnya pasti ikut ludes terbakar. "Untunglah tak ada korban. Semua karyawan saya selamat. Sejauh ini, kerugian diperkirakan ratusan juta rupiah," lanjutnya. Ahmadi, pemilik ruko disebelah ruko Rizal, menceritakan api terlihat pertama kali dari sebuah rumah petak yang ditempati karyawan Rizal sekitar pukul 01.00 WIB. Lalu, api menyambar ke rumah Baca....................... hal 5
website: www.halloriau.com
PEKANBARU Dua orang jamaah haji asal Riau kembali dikabarkan meninggal dunia di tanah suci. Keduanya adalah Hj Harun Binti Arsap (69) dan Hj Sarifah Binti Hasin (74). Kedua jamaah dari Kloter 9 asal Kabupaten Indragiri Hilir itu meninggal karena sakit saluran pernafasan. "Keduanya telah dimakamkan di pemakaman umum Soraya, sekitar 20 kilometer sebelah Utara Mekkah," kata Kasi Penyuluhan Haji dan Umroh Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Riau, Elwizar, Minggu (4/11). Dengan meninggalnya kedua jamaah itu, lanjut El-
wizar, jumlah jamaah haji asal Riau yang meninggal menjelang kepulangan ke tanah air menjadi tujuh orang. Penyebabnya sama-sama karena infeksi saluran pernafasan dan usia lanjut. Penyebab lainnya, kata Elwizar, jumlah dan kualitas tenaga medis yang merawat jamaah haji yang sakit sangat minim dan tidak berstandar internasional. "Menteri Kesehatan mengakui petugas yang merawat jamaah masih kurang dan tidak berstandar internasional," terangnnya. Secara umum, Elwizar menyatakan kondisi kesBaca....................... hal 5
KURS TRANSAKSI BI (JUMAT, 2 NOVEMBER 2012)
USD AUD SGD HKD JPY MYR EUR CNY
9.636,00 10.089,86 7.865,48 1.242,84 124,30 3.149,02 12.471,87 1.519,63
Sumber: Bank Indonesia
email: metroriau.redaksi@gmail.com