HARIAN
andalas L U G A S
D A N
C E R D A S
Selasa, 1 November 2016 | No: 32135/Tahun XI | E-Mail:andalas.redaksi@gmail.com | Harga Eceran Rp2.500; Langganan+ongkos kirim Rp90.000; Luar Kota: Rp3.000
PAPARAN Kapoldasu Irjen Pol Rycko Amelza Dahniel (kedua dari kanan) didampingi Wali Kota Medan Dzulmi Eldin, Wakasatgas Brigjen Pol Heri Nahak, Direktur Reskrimsus Poldasu Kombes Pol Toga H Panjaitan dan Kabid Humas Kombes Pol Rina Sari Ginting memaparkan penangkapan 3 pengurus Koperasi TKBM Upaya Karya Belawan, Senin (31/10).
foto detik.com
Presiden Joko Widodo dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto kompak menunggang kuda di Hambalang, Bogor.
Saat Heboh Demo 4 November
Jokowi dan Prabowo Justru Kompak Tunggangi Kuda Bogor-andalas Saat masyarakat dihebohkan dengan rencana demo Ahok 4 November mendatang, Presiden Joko Widodo dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto justru menggelar pertemuan yang sangat akrab di kediaman Prabowo di Hambalang, Jawa Barat. Bahkan, usai melakukan pertemuan, Jokowi terlihat memakai topi ala 'cowboy' berwarna krem dan sepatu berkuda. Ternyata topi dan sepatu yang dipakai itu dipersiapkan untuk Jokowi menaiki salah satu kuda milik Prabowo Subianto.
andalas|ist
PERAS PENGUSAHA RP 330 JUTA
3 PENGURUS KOPERASI TKBM BELAWAN KENA OTT Medan-andalas Tim Gabungan Satuan Tugas Khusus (Satgasus) Mabes Polri dan Poldasu melakukan operasi tangkap tangan (OTT) tiga pengurus Koperasi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Upaya Karya Pelabuhan Belawan. Dari tangan para tersangka disita barang bukti uang tunai diduga hasil pungli dan pemerasan sebesar Rp 330 juta.
Berdasarkan informasi dihimpun, ketiga orang yang ditangkap yaitu FHS (Bendahara Koperasi TKBM Upaya Karya), AN (Kepala Bidang Keuangan Koperasi TKBM Upaya Karya), dan HR (kasir di Koperasi TKBM Upaya Karya). Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Utara (?Kapoldasu)
Irjen Pol Rycko Amelza Dahniel didampingi Wakasatgas Brigjen Pol Heri Nahak, Direktur Reskrimsus Kombes Pol Toga H Panjaitan dan Kabid Humas Kombes Pol Rina Sari Ginting mengatakan, pengungkapan OTT ini merupakan hasil penyelidikan bersama selama dua minggu. “Para tersangka terlibat dalam
yang berlaku, pihaknya menetapkan UMP tahun 2017 yang harus dipedomani, bagi perusahaan juga bagi seluruh serikat pekerja di Sumut. “Saya berharap apa yang sudah menjadi kesepakatan antara serikat kerja dan pengusaha ini bisa dipatuhi, demi menjaga kondusifitas. Ini suda disepakati dewan pengupahan daerah, mudah-mudahan bisa diterima semua pihak,” katanya. Jika dibanding tahun lalu, UMP Sumatera Utara naik 8,25 persen dari angka UMP 2016 sebesar Rp 1.811.875. Dijelasakan Gubsu, sejak dua tahun terakhir penghitungan Upah Minimum Regional memakai instrumen yang lebih sederhana. Dulu UMP ditetapkan mengggunakan lebih dari 50 indikator KHL (Kebutuhan Hidup Layak). “Jadi sangat rumit sekali dan kenaikannya • LANJUT KE HAL. 15
• LANJUT KE HAL. 15
Jelang Aksi 4 November
Poldasu Kerahkan Seluruh Kekuatan
tindakan pemerasan dengan modus meminta sejumlah uang kepada pemilik barang untuk melakukan proses bongkar muat,” kata Kapoldasu. Padahal, sambung Kapoldasu, pada praktiknya tenaga kerja bongkar muatnya tidak ada. Apa• LANJUT KE HAL. 15
UMP Sumut 2017 Ditetapkan Rp 1.961.354,69 Medan-andalas Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) HT Erry Nuradi mengeluarkan Surat Keputusan (SK) penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) Sumatera Utara (Sumut) tahun 2017 sebesar Rp 1.961.354,69. Surat Keputusan Gubsu tetang UMP 2017 yang ditetapkan tanggal 28 Oktober 2016 tersebut menjadi acuan dalam penetapan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) tahun 2017. Erry Nuradi meminta seluruh Pemerintah Kabupaten/ Kota se Sumatera Utara menjadikan UMP tahun 2017 sebagai acuan penyusunan UMK yang harus ditetapkan paling lama tanggal 22 November 2016. Kepada para pengusaha , Erry juga mengingatkan untuk menindaklanjutinya dengan menaati hasil ketetapan UMP maupun UMK yang berlaku. Dia mengatakan, sesuai dengan aturan dan ketentuan
Jokowi terlihat menunggangi kuda berwarna putih dan Prabowo yang berada di sebelahnya menunggangi kuda berwarna coklat. Keduanya lalu menunggangi kuda ke arah wartawan yang telah lama menunggu pernyataan dari keduanya. Saat di atas kuda tersebut, Jokowi lalu bercanda dan menginginkan pertanyaan dari wartawan dilontarkan saat dia masih berada di atas kuda. "Sudah dari sini saja wawancaranya," kata Jokowi
Medan-andalas Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Poldasu) mengaku siap untuk mengawal rencana aksi unjukrasa besar-besaran pada 4 November mendatang. Selain meningkatkan seluruh kekuatan personel, sistem pemolisian dan patroli juga diberlakukan karena aksi tersebut bertepatan dengan hari kerja. "Kita kawal dong. Kita tingkatkan sistem pemolisian dan kita lihat dari analisa intelijen lalu kita melakukan pengamanan preemtif, preventif dan patroli penjagaan," ujar Kabid Humas
Poldasu Kombes Pol Rina Sari Ginting, Senin (31/10). Kata dia, untuk wilayah Sumut yang bakal menjadi titik konsentrasi pengamanan ada di wilayah hukum Polrestabes Medan, Polres Belawan, Polres Batu Bara dan Polres Langkat. "Kalau untuk jumlah personelnya saya belum tau, karena saya belum lihat data. Yang pasti tidak ada siaga 1 di 4 November," tandas Rina. Ditegaskannya, tidak ada status siaga satu di Poldasu pada • LANJUT KE HAL. 15
Unik Tapi Nyata
Penyanyi Ini Meninggal Saat Nanyikan Lagu Rhoma Irama
andalas|ist
Gubsu HT Erry Nuradi (tengah) dan Ketua DPRD Sumut Wagirin Arman (keempat dari kiri) diabadikan bersama unsur pimpinan dewan dan Forkopimda, usai syukuran di rumah dinas ketua dewan, Senin (31/10).
DPRD Sumut Ajak Pemprovsu Tingkatkan Sinergi
Medan-andalas Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumatera Utara (Sumut) H Wagirin Arman SSos mengajak Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu) meningkatkan si-
nergitas antara legislatif dengan eksekutif, dalam upaya meningkatkan percepatan realisasi program pembangunan demi kepentingan rakyat Sumatera Utara. Ajakan itu disampaikan Wagirin pada acara syukuran pe-
lantikan dirinya sebagai Ketua DPRD Sumut di rumah dinas ketua dewan, Jalan AH Nasution Medan, Senin (31/10). Hadir dalam acara ini Gubsu • LANJUT KE HAL. 15
BNN Ungkap Modus Baru Penyeleundupan Narkoba
Sabu 85 Kg Dimasukkan ke Drum dan Dicemplungkan ke Laut Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sumut mengungkap peredaran sabu seberat 85 kilogram di Kabupaten Labuhan Batu, Rabu (26/10) lalu. Uniknya, untuk mengelabui petugas, sabu bernilai puluhan miliar tersebut dimasukkan ke dalam tong yang biasa digunakan sebagai wadah tangkapan ikan
K andalas|dedi aprizal
Gubsu Tengku Erry Nuradi didampingi Kapolda Sumut Irjen Rycko Amelza Dahniel, Kepala BNNP Sumut Brigjen Andi, dan Kabid Humas Kombes Rina Sari memaparkan tangkapan narkoba selama Oktober di Polda Sumut, Senin (31/10) pagi.
epala BNNP Sumut Brigjen Andi Loedianto, mengatakan para pengedar narkoba tersebut sengaja memasukkan sabu ke tong agar petugas kepolisian tidak menganggapnya sebagai narkoba. "Mereka sengaja memasukkan sabu ke dalam tong sehingga diaggap pelampung keramba ikan," kata Andi di Aula Tribrata Mapoldasu pada Press Release tangkapan sabu bersama Kepala Kepolisian
Daerah Sumatera Utara (Kapoldasu) Irjen Rycko Amelza Dahniel, dan Gubernur Sumatera Utara (Gubsu)Tengku Erry Nuradi, Senin (31/10). Andi mengatakan, para petugas BNN berhasil mengamankan sabu tersebut setelah manguntit pemiliknya saat hendak meninggalkan lokasi menggunakan kendaraan roda empat. "Di dalam mobil kita berhasil • LANJUT KE HAL. 15
SEORANG lelaki tiba-tiba saja jatuh dan dinyatakan meninggal dunia saat bernyanyi dangdut di atas panggung. Kejadian mengejutkan ini terekam oleh kamera video kala itu. Sungguh tak disangka, saat semua orang sedang berjoget menikmati alunan musik yang
dinyanyikan, tiba-tiba saja sang penyanyi itu tumbang. Ada sejumlah pemain musik lainnya yang juga berdiri di atas panggung yang sama dengan pria tersebut. Dalam video itu, terdengar pria yang belum diketahui • LANJUT KE HAL. 15
KURS RUPIAH TERHADAP MATA UANG ASING SENIN, 31 OKTOBER 2016 Mata Uang Jual Beli AUD 9.973 9.868 CNY 1.932 1.913 EUR 14.303 14.156 GBP 15.974 15.808 HKD 1.691 1.674
Mata Uang Beli Jual 123 124 JPY 3.127 3.092 MYR 9.409 9.312 SGD 13.113 12.983 USD Sumber: BANK INDONESIA