Perbandingan TPE 2005 dan TPE 2020 Berikut ini adalah perbandingan antara TPE 2005 dan TPE 2020. Perbandingan ini dibuat dengan maksud agar kita semua mempunyai gambaran secara menyeluruh tentang buku TPE 2020.
Rubrik
Tata Perayaan Ekaristi (TPE) 2005: berdasarkan Ordo Missae 2002
Tata Perayaan Ekaristi (TPE) 2020: berdasarkan Ordo Missae 2008
Ritus Pembuka Salam
Ada 7 Salam (6 untuk Imam dan 1 untuk Uskup)
Ada 4 salam (3 untuk Imam dan 1 untuk Uskup) 1. Semoga rahmat Tuhan kita Yesus Kristus, cinta kasih Allah, dan persekutuan Roh Kudus bersamamu. 2. Rahmat dan damai sejahtera dari Allah Bapa dan dari Tuhan kita, Yesus Kristus, bersamamu. 3. Tuhan bersamamu. Khusus untuk Uskup: Damai bagimu
Tobat
Ada 4 cara Tobat dengan 10 pilihan: - cara 1 hanya 1 pilihan, - cara 2 ada 4 pilihan,
Ada 4 cara, masing-masing 1 pilihan: 1. I+U: Saya mengaku … I : Semoga Allah yang Mahakuasa mengasihani kita, 1