[TRIBUNE EXPRESS LK2 FHUI EDISI (2): JULI 2022]
Karni Ilyas adalah presenter dan wartawan yang telah lama bergelut di bidang jurnalistik dan penyiaran. Beliau merupakan alumni dari Fakultas Hukum Universitas Indonesia dan presenter dari program televisi Indonesia Lawyers Club yang dalam acaranya mengangkat tema dari isu-isu hukum yang hangat dibicarakan oleh publik. Pria kelahiran 25 September 1952 ini memiliki kisah perjalanan hidup yang inspiratif dan juga memiliki sederet pencapaian yang membawa beliau mencapai karir yang cemerlang. Oleh karena itu, bagaimana perjalanan karir dari salah satu presenter hebat kepunyaan Indonesia ini?
Baca tulisan selengkapnya dalam tautan berikut bit.ly/TribuneExpressJuliEd2 atau yang terdapat di bio kami.
LK2 FHUI
Get Friends, Gain Knowledge!