4. Konsep menciptakan dan memulai usaha baru Mewujudkan ide bisnis adalah sikap yang berani dalam mengambil resiko, menjalan bisnis penuh dengan resiko, rintangan dan hambatan yang menghadang. Bagi Pelaku bisnis mendapatkan ide sudah pasti menjadi sebuah peluang. Peluang yang harus diwujudkan dengan segala perhitungan dan nalurinya. Tujuan dalam bisnis adalah mendapatkan uang dari keuntung dalam bisnis. Nanum tidak jarang juga pebisnis terjebak untuk menaikkan harga barangnya setinggi mungkin. Alasan Mencari Peluang bisnis bagi Pelaku bisnis berpendapat bawha memiliki bisnis / usaha sendiri adalah suatu kebahagian dan keuntungan tersendiri. Berbagai, alasan yang beraneka ragam, namun setidaknya dapat disimpulkan sebagai berikut :
Kemerdekaan dalam usaha
Kemandirian dalam usaha
Memiliki usaha sendiri
Pengembangan pribadi
Kebebasan Keuangan
Penghasilan ekstra
Memiliki banyak waktu luang
Membantu orang lain
Kenal banyak orang
Meninggalkan warisan
Telah kita ketahui bahwa mewujudkan memiliki bisnis sendiri bukanlah hal yang mudah apalagi untuk mencapai sukses berbinis memang hal yang tidak ringan dan sangat berat.Tujuan dan langkah bisnis tersebut dapat terstruktur dengan bagus untuk menunjang pengembangan bisnis yang direalisasikan. Menciptakan visi dan misi juga hal yang menentukan, karena akan memperjelas tujuan dan langkah-langkah yang akan di jalankan dalam merealisasikan bisnis. Konsep dalam menciptakan dan memulai usaha baru yaitu dengan menghasilkan ide yang tidak konvesnsional dengan menggunakan teknik-teknik yang kreatif sehingga dapat menciptakan keunggulan kompetitif. Bisa juga dengan menggunakan prinsip ATM (Amati-Tiru-