Pengguna Jalan Terganggu

Page 1

BERITA BEKASI Harian Umum

Harga Eceran

Rp. 3.000,-

Langganan Rp. 70.000,-/bulan 16 Halaman

Memberi Nilai Lebih

ONLINE : WWW.TVBERITA.COM 021-8833-9602

SELASA,821 APRIL 2015 KAMIS, JANUARI 2015

Pengguna Jalan beritabekasiredaksi@gmail.com

Jadwal Sholat untuk Bekasi, GMT +7 Tgl

April 2015

Shubuh

21

Dzuhur

Ashr

11:53

15:13

04:36

Maghrib 18:52

Isya 19:01

KEMANUSIAAN Nemi: KDRT Terjadi Akibat Faktor Ekonomi KOSASI/BERITA BEKASI

KOMPAK. Nemi Suryani (kiri) saat berfoto bersama dengan Lurah Jakasetia, Mariana dalam suatu acara.

Proyek Galian PDAM Tirta Bhagasasi Hantam Badan Jalan Dewi Sartika

PROYEK galian PDAM Titar Bhagasasi di sepanjang jalan Dewi Sartika sangat mengganggu aktivitas warga. Pasalnya, kemacetan lalu lintas tidak bisa dihindari.

7

PRAKIRAAN CUACA BEKASI 21 APRIL 2015

Berawan

SIANG

MALAM

Ti

31°

RealFeel® 42° Presipitasi 63%

Re

25°

RealFeel® 28° Presipitasi 25%

Sumber: accuweather

BEKASI SELA­ TAN, BERITA BEKASI-Terkait dengan la­­rangan penjualan mi­­numan beralkohol di minimarket yang ber­­laku mulai Kamis (16/4) lalu, Pemerin­ tah Kota Bekasi me­ mastikan 95 persen toko modern di Kota Be­ kasi tidak lagi men­­jual minuman keras (miras). Kepala Bidang Perdagangan, Dinas Per­ dagangan, Perindustrian dan Koperasi (Disperin­ d ag­ k op) Kota Bekasi, Herbert S Pan­j aitan mengatakan, sejauh ini minimarket ya­ n g ada di kota Bekasi HALAMAN su­d ah bebas dari miras.

KOSASI/BERITA BEKASI

MACET. Proyek galian milik PDAM Tirta Bhagasasi di Jalan Dewi Sartika setiap hari mengakibatkan kemacetan lalu lintas. Sebab, proyek tersebut memakan badan dan bahu jalan.

Alfamart Latih Pedagang Warung Kelontong SITI AISYAHRA/BERITA BEKASI

PASAR 95 Persen Toko Modern Tidak Menjual Miras

7

SIRAM TAMAN. Walikota Bekasi, Rahmat Effendi (kedua kiri) menyiram tanam yang dibangun oleh PT Sumber Alfaria Trijaya di Kecamatan Bekasi Barat.

BEKASI BARAT, BERITA BEKASI– PT Sumber Alfaria Trijaya,Tbk yang le­­bih dikenal Minimarket Alfamart, me­ ngajak para pedagang warung ke­ lon­ tong mengikuti kegiatan pelatihan ma­ nagemen ritel modern. Pelatihan yang dibuka oleh Walikota Bekasi, Rahmat Effendi, bertempat di aula kantor Kecamatan Bekasi Barat itu, diikuti 100 peserta. Pada kesempatan itu, Walikota Be­ kasi, Rahmat Effendi berterimakasih ke­­­ pada PT Sumber Alfaria Trijaya su­dah telah membantu dan memberikan pe­ latihan kepada masyarakat Kota Be­kasi. Di­harapkan, bisa bisa ber­manfaat bagi masyarakat. “Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi me­mang membatasi mini market di wi­ layah Kota Bekasi. Namun demikian,

Penerapan GCG Dalam Pelayanan Menjadi Modal Awal Menarik Minat Masyarakat

BPR DPM Kredit Mandiri Berhasil Buka 10 Cabang ASYKUR HULU/BERITA BEKASI

Oleh: ASYKUR HULU SETIAP bank mempunyai cara tersendiri untuk menya­ lurkan kredit pembiayaan ke­ pada para nasabah. Salah sa­ tunya dengan memberikan in­formasi yang jelas dan be­ nar kepada nasabah. Trik ini tentunya menjadi ciri khas Bank Pengkreditan Rakyat (BPR) DPM Kredit Man­ diri dalam memberikan kre­­dit. Terbukti, ada 10 kantor cabang menandakan keber­ hasilan BPR DPM Kredit Man­ diri berhasil dekat dengan ma­ syarakat. Branch Manager BPR DPM Kredit Mandiri Bekasi, E

www.koranberita.co

Terganggu

JAKASETIA, BERITA BEKASI-Hari ini, tepat­ nya tanggal 21 April menjadi moment spesial ba­ gi kaum wanita. Bukan saja di Indonesia tapi mo­ mentumnya menggema di Kota Bekasi. Namun, sorotan mengenai seringnya “Kartini” mendapatkan perlakuan tidak manusiawi, se­ perti kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) ma­sih saja membayang-bayangi kaum wanita. Ka­sus KDRT berbanding lurus dengan kondisi ekonomi dalam keluarga. HALAMAN Demikian dikatakan,

Badai petir

koranberitabekasi

Sukrisno Yudistiro mengata­ kan, ada banyak cara untuk menyalurkan kredit. “Penjelasan secara detail merupakan mekanisme per­ mohonan dan sampai pen­

cairan kredit terkadang terlu­ pakan karena fokus mencari target nasabah,” kata Sukris­ no kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Di BPR DPM Kredit Man­

FOTO BERSAMA. Branch Manager BPR DPM Kredit Mandiri Bekasi, E Sukrisno Yudistiro tampak kompak dengan karyawan saat berfoto bersama.

diri, kata Sukrisno, nasabah ya­ ng memohon kredit akan di­ berikan pemahaman dan penjelasan supaya apa yang diinginkannya sesuai. Nasabah betul-betul ditun­

tun agar kedepannya bisa me­ lakukan diantisipasi dan me­ ngerti isi permohonannya serta kewenangan yang akan diambil oleh management. “Kami lebih banyak ber­ main disektor mikro karena pe­­ luang besar dan mereka sangat membutuhkan dana karena perbankan umum su­ lit memberikan akses pem­ biayaan karena terkendala per­syaratan yang lebih detail,” ka­ta Sukrisno kepada BERITA BE­KASI. Nasabah yang datang ke BPR DPM Kredit Mandiri, jelas­ nya, akan mendapatkan pelayanan satu pintu. HALAMAN

7

Alamat Redaksi: Jl. KH. Noer Alie, Ruko Sentra Niaga Kali Mas, Blok A No. 19 Kali Malang Tambun Bekasi

DEWI SARTIKA, BERITA BEKASI-Pelaksanaan galian juga minim dengan rambu keselamatan. Bahkan papan proyek juga tak ditemukan di sekitar proyek. Salah seorang pelaksana, Nano, men­ gatakan, dia sudah wa­ nti-wanti terkait safety. "Ka­ lau masalah teknis, bu­kan tanggungjawab sa­ya karena disana ada ko­ordinatornya," kata KALAU Na­ no kepada BERITA masalah BE­KASI, Senin (20/4). teknis, bukan Nano mengaku rambu akan dipasang setelah tanggungdi­ gali terlebih dahulu. jawab saya karena disana "Tapi kalau galiannya su­ ada koordina- dah dilakukan, nanti saya te­ gur koordinator teknis tornya agar segera memberikan rambu keselamatan," ungkap Nano. Kondisi dilapangan yang berantakan tersisa bekas tanah galian, ditambah lagi dengan proyek pekerjaan galian memakan area luas. Hal itu berakibat kemacetan para pengguna jalan HALAMAN Dewi Sartika.

7

PT Sumber Alfaria Trijaya selalu tertib dalam proses perizinannya,” kata Rah­ mat kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Diakuinya, PT Sumber Alfamart Tri­ jaya juga sudah memberikan dana CSR (corporate sosial responsibility) untuk penataan taman kantor Ke­ ca­ matan Bekasi Barat. Diharapkan, penataan taman ya­ ng dibiayai oleh PT Sumber Alfaria Tri­ jaya ini bisa diikuti oleh perusahaanperusahaan lainnya. Sehingga Kota Bekasi dapat lebih indah dan asri. “Saya berterima kasih kepada Alfa­ mart bisa membantu warga Kota Be­ kasi. Selain memberikan pelatihan ma­ nagement ritel, Alfamart juga telah HALAMAN

7


BERITA KITA

SELASA, 21 April 2015

2

Negara Tanpa Presiden

Penuis : Munir A.s

NOMOR TELEPON PENTING

BEBERAPA waktu lalu PT Pertamina (Persero) beralibi bahwa kenaikan harga premium atau BBM jenis RON 88 adalah domain pemerintah, dalam hal ini Kementerian ESDM. Tak mau dituding dan diludahi rakyat, Kementerian ESDM pun menampik bahwa Pertamina malah mengusulkan BBM naik Rp 8.200/liter karena harga keekonomian di pasar kian terkerek (mahal).

KABUPATEN BEKASI No.

Nama

Telepon

1.

Kantor Pemkab Bekasi

021-89970375

2.

Kejaksaan Negeri Cikarang

021-89970242

3.

BPS Kab. Bekasi

021-89902728

4.

Kantor Depag Kab. Bekasi

021-8842914

5.

Kantor Jamsostek Cikarang

021-89113872 - 75

6.

Kantor Samsat Cikarang

021-89109170

7.

BPPD Bidang Penanaman Modal

021-89970140

8.

RSUD Kab. Bekasi

021-8830152

9.

Polres Kab. Bekasi

021-89113533

10.

Damkar Kab. Bekasi

021-88336732 – 332

11.

Damkar Lippo Cikarang

021-8972113

12.

Damkar Jababeka

021-8934900

13.

PDAM Kab. Bekasi

021-8921938

14.

PLN Cikarang

021-89108282

KOTA BEKASI No.

Nama

Telepon

1.

Pemkot Bekasi

021-889 633 72

2.

Kejaksaan Negeri Bekasi

021-8841450, 021-8842782

3.

BPJS Kota Bekasi

021-8847071 Hotline : 0812 8582705

4.

Kantor Depag Kota Bekasi

021-88954572

5.

Jamsostek Kota Bekasi

021-8843909

6.

Penanaman Modal Kota Bekasi

021-88855450

7.

RSUD Kota Bekasi

021-8827617

8.

Polres Metro Bekasi

021-8841110

9.

Damkar Kota Bekasi

021-88338389

10.

PDAM Kota Bekasi

021-884 1901

11.

PLN Kota Bekasi

021-8812222

12.

Kodim 0507 Kota Bekasi

021-844 1002

13.

Derek Kota Bekasi

021-8841110

14.

Posko Banjir Kota Bekasi

021-884 4232, 021-884 4233

15.

PMI Kota Bekasi

021-8817243

SMS PEMBACA

Pertamina dan Kementerian ESDM seperti kucing dan tikus, saling uber, saling menggigit. Pa­ dahal pertamina itu BUMN; yang mestinya lingkage dengan kedau­ latan negara karena semua atau 51% sahamnya adalah berasal dari kekayaan negara yang dipisahkan. Pertamina mengusulkan harga BBM premium Rp 8.200 dan pemerintah me­ nekannya menjadi Rp 7.300/ liter, maka selisihnya itu sub­ sidi APBN (uang rakyat), terkecuali selisih tersebut tak mau ditanggung pe­ merintah, maka Pertamina harus berputar otak, me­ nutup selisih antara harga keekonomian di pasar dan harga yang diinginkan peme­ rintah. Pertamina pun tak mau rugi secara korporasi. Siapa kor­ bannya? Coba Anda bayangkan, bo­ broknya sistem perminyakan kita, di mana antara operator dan regulator saling menekan. Lain hal bila pemerintah tegas, mencari formula harga yang tepat dan ber­ pihak kepada rakyat agar harga BBM tak memusingkan dan konsisten, agar iklim industri dalam negeri tak ikut panas-dingin

mengikuti kebijakan pemerintah yang serbalabil, dan juga tak menekan daya beli masyarakat akibat

inflasi. Alih-alih mencari formula har­ ga, kini pemerintah, dan juga pertamina akan menghapus BBM jenis premium dengan dalih BBM jenis RON 88 yang menjadi bahan Premium sulit ditemu­ kan di pasar. Dengan beralih 100% ke Pertamax atau ke Pertalite, maka 100% subsi­ di untuk rakyat dicabut; yang kemudian di-eufemisme-kan dengan pengalihan subsidi ke pendidikan, dan infrastruktur. Hasilnya? Apakah pendidikan kita sudah murah, gratis, dan berkualitas? Saya bahkan tak menemukan lingkage konsep­ si Pemerintahan Jokowi antara pe­ngalihan subsidi BBM dan pe­ ningkatan Human Development Idex (HDI) di Indonesia. Yang saya lihat, pemerintah hanya keu­ keuh melonggarkan fiskal pada APBN demi tol laut dan zona ekonomi maritim yang ilutif itu. Saya jadi ingat MP3EI dan zona ekonomi maritim Jokowi, dua-­ duanya 11-12, tak ada payung hukum (undang­ -undang), dan

hanya menjadi arwah gentayang­ an pembangunan. Jadi penghapusan subsidi itu untuk ego negara an sich; bukan orientasi kerakyatan! Di satu sisi, jeratan inflasi akibat kenaikan premium ataupun penghapusan BBM Premium kian mencekik rakyat. Yang miskin tambah mis­ kin, yang nyaris miskin terperosok jadi orang miskin baru. Di tengah-tengah situasi itu, Presiden hanya bisa tampil sebagai lubang sirkula­

si, antara kepentingan korporasi Pertamina dan pencitraan peme­ rintah. Maka beberapa waktu lalu, kenaikan harga BBM dilakukan diam-diam dengan mengirim su­ lat elektronik (email) ke beberapa media kolaborator pemerintah, adalah bentuk terkikisnya kekuat­ an presiden sebagai kepala ne­ gara. Tidak punya sikap apalagi ideologi untuk membela rakyat. Kebijakan dan politik BBM kita seperti ada dalam ­ruang hampa, tanpa se­ buah kekuatan besar berna­ ma nega­ ra yang tampil gagah membela rakyat­ nya. Se­ perti ne­ gara tanpa presiden. S e ­ buah negara penuh ilusi, harapan untuk rakyat dibungkus imajinasi. Presiden tak berdiri dengan ka­ kinya, dan tak memegang de­ ngan tangan­ nya. Rakyat bersandar pada kekuasaan yang getas dan pseu­ do. Presiden tak berdaya dengan hegemoni kekuat­ an lain yang hadir dalam bentuk imper­ sonal, tapi mengatur, memerintah, bahkan bisa mencekoki, kare­ na Presiden hanyalah petugas partai. (*)

INGIN menyampaikan kritik dan saran tentang lingkungan sekitar anda? Kirimkan SMS de­ ngan format SMS#NamaAnda#IsiPesan, kemudian kirim ke 0821-21644-222.

Ketidakadilan, Luka bagi Rakyat

Penulis : Susana Indraningrum Civic Education and Law 2013 Yogyakarta State University MIRIS memang saat tahu apa yang terjadi pada hukum di Indonesia ini bukanlah se­ kedar mimpi buruk yang hanya

terlewatkan ketika kita bangun tidur, namun merupakan mimpi buruk yang nyata bagi rakyat yang terus-menerus ditindas secara perlahan-lahan. Hukum yang seharusnya menjanji­ kan rasa keadilan bagi rakyat menjadi bayang-bayang semu yang menghantui rakyat. Alihalih Hukum di Indonesia yang sama-sama tajam keatas dan kebawah yang mencerminkan kesamaan hak bagi siapapun di­ mata hukum justru tumpul kea­ tas dan tajam kebawah, bukan­ nya mengadili orang besar yang jelas salah malah menindas rakyat yang berusaha mencari keadilan. Bagaimana Indonesia akan disebut sebagai Negara Hukum jika keadaan hukumnya demikian. Hal ini semakin diperjelas dengan banyaknya kasus hu­ kum di Indonesia yang seakan­ -akan menjadi hal yang mudah ditakhlukkan bagi orang-orang besar yang terkesan menye­ pelekan kasus yang tengah dihadapi dan seakan mampu memprediksikan hukuman dari

akibat perbuatannya. Hal ini sangat disayangkan, hukum yang kini dengan mudah dibeli de­ ngan uang dan kedudukan­ lah yang menyebabkan rakyat menderita. Bagaimana akan mewujudkan cita-cita dan tu­ juan bangsa Indonesia untuk menciptakan keadilan pada negaranya ? jika oknum yang bertanggung jawab saja jus­ tru menggagalkannya. Oknum atau aparat negara dengan mudah mengkhianati rakyat karena iming-iming materi, sehingga hukum di Indonesia ini terlihat mudah untuk dibeli. Banyak ka­ sus hukum seperti ini yang bisa kita amati agar kita bisa lebih jeli dan mengkritisi keadaan ini. Korupsi me­rupakan salah satu contoh kasus yang sering kita dengar, mereka para tersangka korupsi tanpa rasa penyesalan justru berusaha meringankan beban hukuman dengan uang maupun kedudukan mereka, yang harusnya menjadi tang­ gungan atas perbuatannya karena mencuri hak rakyat. Se­ hingga hukuman yang didapat

tidak sebanding dengan per­ buatan korupsi yang dilakukan. Sedangkan kita dapat melihat beberapa kasus belakangan ini, yang menimpa seorang nenek yang harus merasakan dingin­ nya lantai bui lebih lama diban­ dingkan koruptor karena men­ curi sesuatu dengan harga yang tak sebanding dengan apa yang telah dicuri oleh para koruptor. Ketidakadilan dimata hu­ kum tersebut menjadi sayatan luka yang dalam bagi rakyat. Harapan menerima persa­ maan dimata hukum kandas sudah selama masih terjadi ke­ timpangan dalam mena­ ngani masalah-masalah hukum. Rakyat tidak akan bisa menci­ cipi indahnya keadilan sela­ ma diskriminasi hukum terus melukai kepercayaan rakyat. Bagaimanapun sebagai aparat negara berwenang yang telah diberi kepercayaan oleh rakyat harus melaksanakan tugas­ nya de­ ngan baik agar dapat tercapai keadilan yang seadil-­ adilnya. Barulah Indonesia pa­ tut disebut Negara Hukum. (*)

Lemahnya Indonesia Melawan Asing

Penulis : Ajeng Oktaviani

Pendidikan Kewarganegaraan FIS UNY Yogyakarta INDONESIA adalah negara yang kaya raya. Potensi kekayaan alamnya sangat luar biasa, baik sumber daya alam hayati maupun non hayati. Baik yang berada di dalam bumi maupun yang berada di luar bumi. Mulai dari kekayaan yang ada di darat maupun dilaut banyak sekali yang belum terjamah oleh kita. Namun de­ mikian yang terpenting adalah mengelola kekayaan alam untuk meningkatkan ke­ sejahteraan masyarakat Indonesia. Pasal­ nya, kekayaan alam tersebut merupakan hak seluruh rakyat Indonesia. Sehingga jangan sampai bangsa asing yang me­ nikmati kekayaan alam Indonesia, namun rakyat Indonesia tidak sejahtera. Pada dasarnya negara Indonesia te­ lah mengatur semua apa yang dimiliki In­ donesia ke dalam suatu undang-undang yang sejatinya untuk melindungi semua apa yang negara Indonesia miliki. Contoh saja Undang-Undang Dasar 1945 Pasal 33 yang berbunyi sebagai berikut: 1. Perekonomian disusun sebagai usa­ ha bersama berdasar atas asas kekeluar­ gaan.

Harian Umum

BERITA BEKASI Memberi Nilai Lebih

2. Cabang-cabang produksi yang pen­ ting bagi negara dan yang menguasai hajat hidup orang banyak dikuasai oleh negara. 3. Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung didalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar­-besar kemakmuran rakyat. Apakah Undang-Undang diatas masih berfungsi? Menurut saya tidak, karena jika dilihat dari dasar kekayaan dan kemakmu­ ran rakyat, rakyat Indonesia masih sangat jauh dari kata makmur. Bahkan tidak heran jika Indonesia saja masih memiliki hutang yang jumlahnya besar dengan negara lain dan lembaga-lembaga Internasional lainnya. Yang menjadi pertanyaan saya disini adalah, Bukankah negara memiliki kekayaan alam yang sangat besar jum­ lahnya, dan kemanakah kekayaan alam tersebut? Ternyata nyaris semua kekayaan alam yang seharusnya dikuasai negara dan untuk kemakmuran rakyat tersebut dikuasai oleh asing, swasta dan per­ orangan. Parahnya Indonesia hanya mendapat tidak ada setengahnya dari kekayaan alam yang sejatinya milik kita. Salah satu contohnya adalah PT Free­ port yang menguasai emas dan tem­ baga di Papua. Hasil tambang tersebut dikuasai oleh PT Freeport sampai nyaris habis. Indonesia hanya memperoleh 10 persen dari hasil. Sedangkan untuk kon­ trak sendiri akan berakhir ditahun 2020. Selain PT Freeport juga ada per­usahaan air mineral milik asing yang menanam­ kan modalnya di Indonesia, dan marak beredar air mineral dalam kemasan yang dijual di masyarakat. Hampir sebagian air mineral yang kita minum merupakan produk olahan asing. Jika dipikir-pikir ke­ napa Indonesia tidak me­ ngolah sendiri saja air yang sejatinya milik Indonesia, dan jika dilihat dan ditelusuri lebih dalam lagi masih banyak rakyat Indonesia yang kekurangan air bersih. Pemerintah seharusnya lebih tegas dalam hal seperti itu, perlu adanya peraturan yang mengatur tentang hal tersebut. Memberikan solusi bagaima­ na caranya negara Indonesia tidak di­ rugikan oleh bangsa asing lain yang menanamkan modalnya di Indonesia. Selain itu juga peningkatan sumber daya manusia dirasa penting agar apa yang Indonesia miliki bisa diolah sendiri untuk kebutuhan rakyatnya. (*)

PEMIMPIN UMUM/PENANGGUNG JAWAB : Lassarus Samosir | PEMIMPIN PERUSAHAAN : Asep Toha | REDAKTUR : Saparuddin, Jacksond Sitorus, Kamser Silitonga | Dewan Redaksi : Lassarus Samosir, Asep Toha, Saparuddin, Jacksond Sitorus, Kamser Silitonga | PRACETAK : Sucipto, Fakhrian Maulud R, Adhe Hikmah, Ricky Taufiq | SIRKULASI :­ Nurdin (Koordinator), Adul, Dika | IKLAN : Ilham Ardiansyah, Putri Prasklin, Tika | WARTAWAN : KOTA BEKASI : Siti ­Aisyahra M, Adi Talor, Asykur Hulu | KABUPATEN BEKASI : Gilang Bayu Nugraha, Kosasi, Priska, Jujun Junaedi | SEKRETARIS REDAKSI : Rini Suhermini | KEUANGAN : Yeni Handayani | LEGAL : Yono Kurniawan & Partner | ALAMAT REDAKSI/IKLAN : Jln. K.H Noer Alie, Ruko Sentra Niaga Kalimas Blok A No. 19. Kalimalang Bekasi Telp.Fax : 021-8833-9602 E-mail : beritabekasiredaksi@gmail.com PENERBIT : PT. Jembatan Mediatama Bekasi, KOMISARIS : H. Ishaq Robin, Direktur Utama : Lassarus Samosir, Direktur : Asep Toha PERCETAKAN : Temprina Media Grafika

SEMUA WARTAWAN BERITA BEKASI SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL ATAU SURAT TUGAS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA IMBALAN APAPUN DARI NARASUMBER.


BERITA KOTA perizinan

Kabid Wasdal Ambil Alih Ijin Yayasan

SELASA, 21 April 2015

SIDANG LANJUTAN HINA POLISI “ANJING”

3

Hari Ini, Saksi Meringankan Didengar Keterangannya

ROMOKOSASIH/BERITA BEKASI

Demang Toto Subroto (kanan) RAWALUMBU, BERITA BEKASI- Permohonan pengajuan ijin mendirikan bangunan (IMB) gedung B yang dilakukan Yayasan BKM kepada pemerintah Kota Bekasi diambil alih Kepala Bidang Wasdal Dinas Tata Kota ( Distako) Nurdin Manurung. Rupanya pengambilalihan dalam mengurus IMB sepengetahuan pihak Yayasan Bina Karya Mandiri (BKM). Menurut Toto Subroto dari pihak Yayasan BKM, pengajuan permohonan itu sebelumnya telah dipercayakan kepada Ir. Aswin. Namun pengurusan yang dilakukannya cukup lama, bahkan belum selesai hingga kini. "Alasannyabelum selesai pengurusan IMB karena dirinya juga dijanjikan seseorang, karena ini pun sesunggunya bukan saya yang mengerjakannya tapi saya oper orang lain lagi," terang Toto Subroto mengungkap pengakuan Ir Aswin. Hingga lima bulan kata Toto, IMB yang diurus Ir Aswin jalan tempat yang membuat perseteruan dengan warga memuncak. "Jelas ini salah Aswin makanya dari Nurdin Manurung langsung inisiatif ambil alih kendali terkait dengan IMB dari tangan Ir Aswin," papar Toto. Toto juga mengatakan bahwa sesungguhnya dari bulan Oktober Ir Aswin yang berkantor di Lantai 8 Pemkot yang diberi kepercayaan mengurus surat Yayasan BKM namun tidak jalan. "Aswin itu bukan orang Distako makanya kagak selesai-selesai juga Sekarang semua perijinan ditangani Nurdin Manurung daripada menunggu yang tak jelas, apalagi tuntutan warga semakin menggebu-gebu mengajukan tuntutan hukum," ujar Toto. Terkait perijinan, Toto mengatakan bahwa 5 RT sudah membubhkan tandatangan. "Sebanyak 5 RT kecuali RT 03 sudah setuju bangunan karena buat sekolah, makanya saya bilang ada yang jadi backing memusuhi Kami dari pihak Yayasan BKM dengan warga," sambung Toto. Dari data yang lontarkan Toto bahwa jumlah satu RT berjumlah kisan 30 orang. Maka jika 5 RT sudah sekitar 150 warga setuju pembangunan Gedung "B".(kos/par)

pembangunan Dewan Dorong Revitalisasi Pasar Family Dijalankan BEKASI TIMUR, BERITA BEKASI- Wakil Ketua Komisi B DPRD Kota Bekasi, Maryadi berharap revitalisasi Pasar Family Harapan Indah bisa dilaksanakan oleh Pemkot Bekasi. Menurutnya, sudah jadi komitmen dari Komisi B DPRD Kota Bekasi untuk mendorong terwujudnya revitalisasi pasar di Kota Bekasi oleh pihak pemerintah. “Komisi B tetap konsisten mendorong revitalisasi pasar dijalankan Pemkot Bekasi, termasuk pasar family.Kita tidak mau kejadian Pasar Pondokgede dan Pasar Baru Bekasi berulang,” ujar politisi Golkar tersebut, Senin (20/4). Meskipun pada tahun 2012 silam telah muncul pemenang lelang revitalisasi Pasar Family yakni PT Hasanah Damai Putra (HDP), akan tetapi Dewan berharap revitalisasi bisa dijalankan oleh Pemkot Bekasi. Karenanya saat ini kata Maryadi, dewan tengah melakukan pembahasan berkaitan dengan program revitalisasi tersebut dengan pihak terkait macam Dinas Perekonomian Rakyat (Dispera), Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD), Bagian Hukum Pemkot Bekasi dan PT Hasanah Damai Putra. Khusus untuk Bagian Hukum Pemkot Bekasi, dewan kata Maryadi ingin berkonsultasi apakah tender revitalisasi yang sudah dimenangkan oleh HDP bisa dibatalkan atau tidak. “Kita sedang kaji apakah bisa atau tidak jika tender dibatalkan. Harapanya jika hal itu bisa, maka kami mendorong pembatalan. Karena kami ingin revitalisasi dikelola oleh Pemkot Bekasi,” kata dia. Berkenan dengan pembahasan, Senin (20/4) Komisi B DPRD Kota Bekasi mengagendakan rapat pembahasan. Sayang pihak HDP dan Bagian Hukum tidak bisa hadir. Akibatnya rapat pun urung dilangsungkan.(net/par)

SUASANA sidang penghinaan yang dilakukan Uba simpatisan ISIS beberapa waktu lalu. ROMOKOSASIH/BERITA BEKASI

BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI- Peristiwa yang diduga dilakukan tergugat Syamsudin Uba simpatisan anggota Isis Pekayon Jaya, Bekasi Selatan, Kota Bekasi itu terjadi di Pospol Kemang Pratama, pada 30 Agustus 2014. Dalam laporannya, Aiptu Agustin anggota Polantas Polresta setempat mengaku, dihina dengan kata-kata kasar oleh tergugat Syamsudin Uba yang disaksikan Brigadir Haronituah dan Sigit petugas Lalin dari Dinas Perhubungan Kota Bekasi. Peristiwa penghinaan itu sendiri bermula ketika, penggugat yang tengah bertugas menangkap Deddy Hermanto seorang pengendara roda dua karena tidak dilengkapi helm serta ti-

SAKSI meringankan tergugat yang diduga simpatisan anggota Islamic State of Iraq and Sham (ISIS) dijadwalkan akan dihadirkan dalam sidang lanjutan penghinaan terhadap anggota polisi dari Polresta Bekasi Kota dengan mengaluarkan kata-kata kasar yakni, Anjing, hari ini, Selasa (21/4). dak dilengkapi surat kendaraan. “Karena tidak lengkap surat saat berkendara dan tidak menggunakan helm maka pengendara itu kita tangkap,” ujar Aiptu Agustin kepada BERITA BEKASI. Usai penilangan lanjut Agustin, persoalan itu telah selesai. Namun tanpa disangka penggugat, setengah jam kemudian tergugat Syamsudin Uba yang mengaku simpatisan ISIS dengan tiba-tiba masuk ke Pospol

Kemang. “Tanpa basa basi dia (Syamsudin Uba, red) mendorong pintu kantor polisi dan dengan emosi luar biasa dan tanpa etika serta sopan santun, penggugat melontarkan katakata yang tidak pantas. “Kamu itu polisi anjing, polisi anjing dan kamu polisi korupsi,” tutur Aiptu Agustin menirukan ucapan Syamsudin Uba. Sementara itu saat persidangan sebelumnya, Syamsudin Uba dihadapan Majelis Ha-

Gerakan K-3 “Go Green” UPTD KIR Dishub BEKASI TIMUR, BERITA BEKASI- Penghijauan yang dilakukan unit pelaksana technis dinas (UPTD) pengujian kendaraan roda empat (KIR) Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi terus dilakukan. Kegiatan itu, bertujuan selain membuat lingkungan asri juga guna membuat rasa nyaman bagi pemohon pengujian. “Konsep lingkungan “Go Green” menjadi komitmen UPTD KIR Dishub Bulak Kapal hingga terlihat lebih asri,” kata Kadek pelaksana adminitrasi UPTD KIR kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Menurutnya, gerakan K-3 (Kebersihan, Ketertiban dan Kenyamanan) rutin dilakukan. Bahkan setiap hari Jumat mulai pukul jam 06.00 WIB para pegawai sudah berkumpul di halaman untuk melakukan kebersihan. Pelaksanaan kegiatan K-3 kata dia, biasanya dilakukan usai senam. “Kami setiap hari Jumat pagi diawali kegiatan senam pagi massal, baru kemudian dilanjutkan dengan bersihbersih dan bebenah lingkungan agar terlihat asri,” terang Kadek.

Kegiatan yang kontinue dilakukan, lanjut Kadek, adalah penanaman pohon salah satunya. “Selain itu juga ada aktivitas lingkungan seperti pengadaan tong tempat sampah yang dicat hijau dahulu supaya senada dengan nuansa hijau lingkungan kantor halaman Dishub,” papar Kadek. Gerakan K-3 ternyata disambut antusias para aparatur di lingkungan Kir. “Respon positif dari aparatur membuat semangat tersendiri dan juga rasa kebersamaan,” tan-

das KAdek. Terkait dengan support, menurut Kadek pria asli Bali ini mengatakan support di luar dugaan. “Support diberikan dengan beberapa karyawan justru membawakan bibit tanaman yang hendak disemai yang akhirnya di lingkungan kerja boleh dikatakan t e -

berupa stnk dan bpkb motor,” ucap Dimas, Senin (20/4). Selanjutnya dia menjelaskan, operasi Cipkon karena maraknya pencurian bermotor, Senjata Tajam (Sajam) dan Narkoba. “Jadi kami sudah beberapa malam ini melakukan cipkon dan tadi malam (Minggu 19/4) kami pusatkan di Pulau Ribung, kelurahan Jakasetia,” ucap Dimas kepada wartawan, Senin (20/4). Sebelumnya operasi cipkon dilakukan di Kayuringin,Margamulya dan beberapa titik lainnya. “Dalam operasi ini kami memberikan himbauan kepada masyarakat agar tertib administrasi terkait surat-surat kendaraan motor,” tandasnya. (net/par)

Ilustrasi

duh,” tambah Kadek. Pantauan BERITA BEKASI di lapangan, terlihat suasana lingkungan yang terlihat asri. Beberapa karyawan justru saat jam istirahat ada pula yang menikmati waktu di bawah pohon yang rindang.(kos/par)

“Go Green” konsep kembali kepada asri lingkungan kini diterapkan UPTD Kir Dinas Perhubungan di Bulak Kapal Kota Bekasi.

Operasi Cipkon, Puluhan Sepeda Motor Diamankan BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI- operasi Cipta Kondisi (Cipkon), Polisi Sektor Bekasi Selatan berhasil amankan 20 motor tanpa surat kendaraan, Senin (20/4). Dalam operasi kata Kanit Reskrim Polsek Bekasi Sela­ tan, Iptu Dimas Satya Wicaksono, pihaknya memberikan himbauan kepada masyarakat agar tertib admnistrasi terkait surat-surat kendaraan bermotor. Dari 20 motor yang diamankan, 18 diantaranya berhasil meyakinkan polisi bahwa motor lengkap administrasi dan diijinkan dibawa pulang. “Sampai pagi tadi baru 18 kendaraan yang sudah diambil dengan menyerahkan bukti

kim berkilah bahwa dirinya tidak mengatakan polisi anjing. “Saya hanya bilang kamu itu perempuan cerewet,” tuturnya berkilah. Bantahan juga dilontarkan tergugat Syamsudin Uba di depan Hakim Ketua Ucu Jaya Sanjaya SH, MH dan hakim anggota Kurnia Yani Darmono & Pasti tarigan SH terkait tuduhan bahwa tergugat merupakan penggemar berat ISIS. Menurut Jaksa Penuntut Umum, Narto saat dikonfirma-

si mengatakan bahwa tidak apa apa terdakwa berusaha membantah atau berkilah. Terkait terdakwa berkilah, kata dia, adalah hak dia tetapi kita berdasarkan alat bukti yang sah, termasuk pernyataan saksi-saksi. “Sahsah saja terdakwa tidak mengaku yang kita bawa adalah pembuktian. Yang jelas, tidak ada masalah jika sekiranya si terdakwa tidak mengaku perbuatannya dan pastinya ada resiko,” tukasnya. Pantauan BERITA BEKASI dalam setiap persidangan kasus penghinaan terus dipadati pengunjung. Antisipasi dilakukan dari aparat kepolisian dalam melakukan langkah pengamanan akan kemungkinan terburuk. (kos/par)

NET/BERITA BEKASI


4

BERITA BOLA

SELASA, 21 April 2015

jadwal bola live RABU, 22 APRIL 2015

01:45 Liga Champions Eropa Barcelona vs Paris-Saint Germain SCTV 01:45 Liga Champions Eropa Bayern Munchen vs Porto Nex Entertainment * Jadwal dapat berubah sewaktu waktu sesuai dengan kebijakan masing-masing channel TV

sorot Jangan Pembekuan Dengan Politik

NET/BERITA BEKASI

Dito Arief, mantan CEO Persema Malang BERITA BEKASI- Sebuah tanggapan dilontarkan Dito Arief terkait tidak diakuinya PSSI oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga. Menurut mantan CEO Persema Malang ini, pembekuan PSSI bukanlah masalah politik yang harus diselesaikan secara politik juga. "Sepakbola bukan perkara dukung mendukung Koalisi Merah Putih atau Koalisi Indonesia Hebat, melainkan dukung mendukung terciptanya sepakbola Indonesia yang berprestasi, kompetisi fair yang dikelola oleh federasi dan operator liga secara profesional dan akuntabel," papar Dito. "Sepakbola bukan sekadar menang atau kalah, benar atau salah, melainkan bagaimana menempatkan nilai-nilai universal sportivitas, equality dan fairplay sebagai landasan utama," sambung aktivis salah satu partai politik ini. Sebelumnya, terhitung Jumat (17/04) lalu, Kemenpora menegaskan tak mengakui seluruh kegiatan PSSI. Keputusan ini dituangkan melalui surat bernomor 01307 yang ditandatangani langsung Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi. Dalam surat tersebut, dijelaskan bahwa Kemenpora akan membentuk tim transisi usai pembekuan tersebut. Selain dukungan, pembekuan PSSI ini juga mengundang sejumlah suara sumbang. Bahkan ada yang mengaitkan hal ini sebagai upaya pemerintah menyingkirkan orang-orang yang berasal dari parpol oposisi dari PSSI. PSSI sendiri juga menempuh sejumlah langkah politis. Selain mengadu ke Wakil Presiden Jusuf Kalla, mereka juga mengadu ke Komisi X DPR-RI. Bahkan, Komisi X sudah menebar ancaman bakal memanggil Kemenpora dan mengevaluasi keberadaan Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI). Menurut Dito, politisasi adalah hal yang membuat sepakbola Indonesia jalan di tempat. Pasalnya, sistem organisasi dan pembinaan yang dilakukan PSSI cenderung menggunakan pendekatan politik dan kepentingan. "Dimulai hegemoni Nurdin Halid, Ketum PSSI yang juga pesakitan kasus korupsi, munculnya dualisme liga, dualisme federasi hingga akhirnya terjadi "kudeta kembali" PSSI oleh orang-orang lama yang berkolaborasi dengan kepentingan politik," tukasnya. Lebih lanjut, Dito mengajak agar masyarakat terus kritis terhadap pemerintahan Jokowi-JK. Namun, dia menegaskan, akan terus mendukung hal baik yang dilakukan pemerintah, termasuk pembekuan PSSI oleh Kemenpora. "Mari dukung pembekuan PSSI, dukung tata kelola sepakbola Indonesia yang lebih baik untuk membentuk federasi baru, bersih dari mafia sepakbola. Jangan terpancing isu, opini dan dagelan yang sengaja dibentuk seolah-olah sanksi FIFA adalah kiamat bagi sepakbola Indonesia," tandasnya. (net/ast)

sosok Andik Vermansah Jadi Bintang Cover FourFourTwo BERITA BEKASI- Pemain Selangor FA, Andik Vermansah menjadi model untuk sampul salah satu majalah sepakbola kenamaan dunia, FourFourTwo. Andik menjadi cover untuk majalah khusus edisi Malaysia dan Singapura. Dalam cover itu, tergambar sosok Andik yang mengenakan t-shirt bergambar Selangor FA. Tangan kanannya memegang sebuah bola berwarna putih dengan motif biru. Sampulnya yang berwarna kuning, dipadu dengan goresan warna merah. Judulnya menarik "Andik Vermansah: The Selangor star on his tough upbringing, Beckham & Bambang". "Wawancaranya dilakukan Minggu kemarin. Mereka lebih banyak tanya tentang pribadi dan karierku," ucap Andik, Senin (20/4) sore. Andik mengatakan bahwa ia tidak mendapat pertanyaan soal sepakbola Indonesia yang sedang carut marut. "Kalau itu sih, enggak. Kalau soal Timnas, iya," ungkap mantan pemain sekaligus ikon Persebaya 1927 ini. Rencananya majalah ini akan terbit dalam pekan ini. (net/ast)

Dampak PSSI Dibekukan Seluruh Kegiatan Sepakbola di Indonesia Berhenti Total

KEPUTUSAN Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) yang membekukan PSSI dinilai memiliki maksud baik namun caranya yang keliru. Karena dengan membekukan PSSI otomatis seluruh kegiatan federasi tertinggi sepakbola di Indonesia itu berhenti total. BERITA BEKASI- Praktisi sepakbola Jawa Timur, Maulana Syahiduzzaman mengatakan, dengan dibekukannya PSSI maka seluruh kegiatan PSSI adalah ilegal. "Sebenarnya maksudnya baik yakni untuk memperbaiki sepakbola Indonesia namun langkah yang ditempuh keliru," kata Maulana yang juga Pengurus PSSI Jombang itu, Senin (20/4). Imbas pembekuan PSSI ini, akan menuai masalah baru bagi sepakbola Indonesia. Timnas Indonesia yang akan ikut serta dalam SEA Games 2015 di Singapura terancam gagal bertanding. Jika PSSI dibekukan maka otomatis kegiatan tersebut ilegal dalam kacamatan Pemerintah. "Bukan menyelesaikan masalah tapi akan membuat masalah baru," pungkasnya. Sejumlah negara sudah siap untuk menyingsing SEA Games 2015 sementara Indonesia masih

NET/BERITA BEKASI

Efek ke Timnas jika PSSI dibekukan Menpora, seluruh kegiatan terhenti. berkutat dalam konflik internal. Ia menyakini, jika ini dibiarkan maka prestasi Indonesia dalam SEA Games nanti bakal jeblok. Maulana menjelaskan, sebenarnya yang bermasalah adalah dua klub yakni Persebaya dan Arema. Seharusnya, Menpora memanggil PT Liga Indonesia yang merupakan penyelenggara liga. Bukan dengan cara mem-

bekukan PSSI. Imbasnya, semua kegiatan PSSI akan menjadi ilegal. Demikian juga dengan agenda PSSI dalam pencarian bakat pemain sepakbola. "Berimbas pada klub-klub sepakbola lainnya. Padahal kan masalahnya hanyalah dua klub yakni, Persebaya dan Arema Cronus," imbuhnya. Seperti diketahui Menpora

Imam Nahrawai membekukan PSSI pada Jumat 17 April 2015 atau sehari sebelum Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI. Namun pengumuman pembekukan itu dilakukan saat KLB berjalan atau pada Sabtu 18 April 2015. Keputusan itu dipicu dengan tidak digubrisnya tiga kali surat peringatan Menpora kepada federasi sepakbola Indonesia

itu. Dalam kacamata Menpora, PSSI secara sah dan meyakinkan telah terbukti mengabaikan serta tidak mematuhi kebijakan pemerintah. Selanjutnya, pemerintah mengambil sejumlah langkah-langkah. Salah satunya adalah Pemerintah membentuk tim transisi. Dan untuk urusan Liga diambil alib oleh KONI dan KOI. (net/ast)

Tim Transisi, Tak Ada Agenda Balas Dendam BERITA BEKASI- Sebagai kelanjutan dari keputusan membekukan PSSI, Kementrian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) akan membentuk Tim Transisi hari ini. Dipastikan di tim tersebut tak ada agenda balas dendam atau lainnya, melainkan hanya untuk membentuk kepengurusan PSSI yang lebih sehat. Akhir pekan kemarin Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi, akhirnya memutuskan untuk membekukan PSSI setelah tiga kali surat teguran tak direspons oleh asosiasi sepakbola tertinggi Tanah Air, terkait permasalahan Arema Cronus dan Persebaya Surabaya. Meski baru saja membentuk kepengurusan baru pasca Kongres Luar Biasa Sabtu lalu, PSSI dipastikan tak akan bisa menjalankan aktivitasnya. Untuk itu demi mengurus kompetisi

NET/BERITA BEKASI

Deputi V Bidang Harmonisasi dan Kemitraan Menpora, Gatot S. Dewa Broto dan tim nasional, dibentuklah tim transisi oleh Menpora. Tim tersebut akan dibentuk, Senin (20/4), yang mana selanjutnya nama-nama anggota Tim

Transisi akan diserahkan kepada Imam. "Hari ini kami akan membentuk Tim Transisi, dan nanti tinggal tergantung persetujuan dari

Menpora siapa-siapa beliau-beliau yang akan duduk di Tim Transisi ini," tutur Deputi V Bidang Harmonisasi dan Kemitraan Menpora, Gatot S. Dewa Broto. Keputusan Menpora untuk membentuk Tim Transisi ini juga mengundang pro dan kontra di mana ada segelintir orang yang meragukan kapabilitas tim tersebut plus kekhawatiran akan adanya agenda balas dendam kepada (pengurus lama) PSSI, dari mereka yang nantinya dipilih masuk ke dalam tim. Kekhawatiran ini muncul boleh jadi terkait konflik masa lalu antara PSSI dengan Indonesian Premier League (IPL) yang sempat membelah organisasi itu menjadi dua. "Jadi kemarin PSSI kepengurusan terdahulu perlu juga untuk merasa kami tidak ingin membuat siapa yang duduk di situ (Tim

Suporter Persib Dukung Pembekuan PSSI

Transisi) adalah orang-orang yang mau "balas dendam" dan lain sebagainya. Jadi karena ini menyangkut kepercayaan dari publik itu sendiri, dan publik pun juga berhak untuk mengkritisi seandainya mungkin si A, si B, si C pernah punya masalah tertentu yang dalam tanda petik itu akan menggangu fungsi kredibilitas dari tim transisi," sambung Gatot. Setelah terbentuk nantinya Tim Transisi akan langsung bekerja mengingat roda kompetisi tengah berhenti menyusul keputusan PSSI menunda Liga Indonesia, plus persiapa timnas U-23 menuju SEA Games 2015. "Apa yang akan dilakukan oleh Tim Transisi itu minimal adalah menyelenggarakan roda kompetisi dan persiapan-persiapan seperti persiapan SEA Games," pungkasnya. (net/ast)

Hendri Satrio : Apresiasi Keberanian Menpora

NET/BERITA BEKASI

TEPAT. Hendri Satrio, sikap tegas Menpora dalam menyelesaikan kusutnya sepakbola di dalam negeri sudah tepat.

DUKUNG. Suporter Persib mendukung Kemenpora atas pembekuan PSSI. BERITA BEKASI- Pembekuan PSSI oleh pemerintah tentu ada konsekuensinya. Namun bagi suporter Persib Bandung, hal tersebut dipandang sebuah langkah yang positif untuk ke depannya. Demikian pernyataan akun twitter kelompok suporter Persib, Viking Persib Club, tadi malam, menanggapi keputusan Menpora Imam Nahrawi untuk "tidak mengakui semua aktivitas PSSI". "Mengenai pembekuan PSSI oleh Menpora, ini merupakan merupakan hal positif," demikian akun @officialvpc memulai kicauan-

nya. "Tapi kita juga berharap hal ini tidak akan memperburuk dunia persepakbolaan Indonesia." "Mengenai pembekuan PSSI ini, pemerintah telah memikirkannya dengan matang, kekhawatiran kita hanyalah sanksi FIFA." Selanjutnya Viking menekankan pentingnya langkah-langkah setelah pembekuan ini. Seperti diketahui, Menpora akan membentuk tim transisi untuk mengambil alih kepengerusan PSSI saat ini. "Pengawalan pemerintah terhadap sepakbola setelah pembekuan ini jadi semakin krusial." "Sepakbola seharusnya tidak ditunggangi kepentingan tertentu (politisasi) "Football, for me, for you and for us" "Sepakbola adalah hal penting

NET/BERITA BEKASI

untuk bangsa Indonesia. Pemerintah seharusnya menangkap oknum-oknum yang merusak persepakbolaan ini." Sementara itu, dirijen bobotoh, Yana Umar, juga telah menyatakan dukungannya atas tindakan Menpora. Dikutip Tempo ia mengatakan bahwa sepakbola Indonesia memang belum benar. "Kalau disanksi FIFA, ya sudah, terima saja," ujarnya. Bahwa Persib juga akan terkena imbas, karena saat ini bersama Persipura Jayapura sedang mengikuti kompetisi Piala AFC, Yana memilih menerima konsekuensi tersebut. "Ya itu sudah menjadi risiko bergabung dengan sepakbola Indonesia dan PSSI, mending dibenahi sekarang daripada mengacau terus," cetusnya. (net/ast)

BERITA BEKASI- Keputusan Menpora Imam Nahrawi yang membekukan PSSI hingga kini masih ramai diperbincangkan. Ada yang mengapresiasi dia karena sudah bikin sebuah gebrakan. "Saya kira sikap tegas Menpora dalam menyelesaikan kusutnya sepakbola di dalam negeri sudah tepat, dan layak mendapat apresiasi," tutur pengamat komunikasi politik dari Universitas Paramadina, Hendri Satrio, Senin (20/4). Hendri mengingatkan, di awal masa kerjanya pemerintahan Joko Widodo ditantang untuk memberantas mafia-mafia yang banyak bergentayangan di berbagai sektor di negeri ini, mulai dari mafia hukum, mafia migas, mafia ikan, dan lain-lain. "PSSI menurut saya memang tidak berhasil memberantas mafia sepakbola. Dan

Pak Imam melakukan sebuah keberanian yang selama ini tak pernah dituntaskan oleh seorang menpora, setiap kali ada polemik di tubuh PSSI," ujar Hendri yang juga juru bicara Kelompok Diskusi dan Kajian Opini Publik (kedaiKOPI) tersebut. Ia lalu menyebut kejadian di awal 2011, ketika menpora saat itu, Andi Mallarangeng, menjatuhkan mosi tidak percaya kepada PSSI, yang kala itu masih dipimpin Nurdin Halid. Pernyataan Andi itu kemudian memunculkan dibentuknya Komite Normalisasi. "Bedanya Pak Andi waktu itu hanya melontarkan secara lisan, sedangkan Pak Imam berbentuk SK (Surat Keputusan). Masalah itu tidak tuntas karena kemudian Pak Andi terseret kasus (korupsi)," papar Hendri. "Walaupun tidak boleh hanya sampai di sini, tapi ini menurut saya sebuah gebrakan dari Pak Imam Nahrawi. Dia telah menunjukkan bahwa negara harus hadir buat masyarakat, yaitu di sektor olahraga. Semoga sepakbola kita menjadi lebih baik." Pembekuan PSSI oleh Menpora ini, kata Hendri, sama seperti hasil polling yang dibuat kedaiKOPI pada 8-12 April lalu, dalam situsnya uneg2politik.com. Dari polling tersebut, mayoritas netizen berharap menpora menindak tegas PSSI tanpa takut sanksi FIFA, serta membentuk organisasi baru. (net/ast)


BERITA BOLA lensa Duo Milan Krisis, Legenda Ukraina Buka Suara

BERITA BEKASI- Penampilan kurang impresif dua tim asal Kota Milan, Inter Milan dan AC Milan membuat mantan pemain Il Diavolo Rosso, Andriy Shevchenko angkat bicara. Menurut pemain yang pernah membela Chelsea tersebut, kedua tim sedang mengalami transisi. “Saya pikir ini hanya masalah waktu transisi saja. Ini adalah kota besar, saya harap tim dapat kembali ke masa jaya mereka seperti dulu,” jelas pria asal Ukraina itu melansir Forza Italian Football, Senin (20/4/). Dirinya juga sempat menyinggung soal penjualan AC Milan yang belakangan ini santer terdengar. Kabarnya Silvio Berlusconi siap untuk melepas sebagian besar sahamnya dari klub asal kota mode itu. “Untuk saya, Milain adalah Berlusconi. Saya harap masih ada antusiasme dan sumber daya untuk berinvestasi demi tim. Tapi jika tidak, maka dia bisa mengambil keputusan terbaik untuk klub,” tambahnya. Sebagai informasi tambahan, Shevchenko meraih masa jaya dalam kariernya ketika dirinya berseragam AC Milan. Bersama Rossoneri, Sheva – sapaan Shevchenko – telah memenangkan lima gelar yaitu Serie A 2003-04, Coppa Italia 2003, Supercoppa Italiana 2004, Liga Champions 2003, dan UEFA Super Cup 2003. (net ast) Andriy Shevchenko

SELASA, 21 April 2015

5

Catatan Leg Kedua Liga Champions Eropa Delapan Tim Akan Saling Bunuh Demi Masuk Semifinal

klasemen liga LIGA Inggris MN

M

S

K

Poin

1

No

Chelsea

Klub

32

23

7

2

76

2

Arsenal

32

20

6

6

66

3

Man United

33

19

8

6

65

4

Manchester City

33

19

7

7

64

5

Liverpool

32

17

6

9

57

6

Tottenham

33

17

6

10

57

7

Southampton

33

17

5

11

56

8

Swansea City

33

13

8

12

47

9

Stoke City

33

13

7

13

46

10

West Ham

33

11

10

12

43

11

Crystal Palace

33

11

9

13

42

12

Everton

33

10

11

12

41

13

West Brom

33

9

9

15

36

14

Newcastle

33

9

8

16

35

15

Aston Villa

33

8

8

17

32

16

Sunderland

32

5

14

13

29

17

Hull City

32

6

10

16

28

18

Leicester City

32

7

7

18

28

19

QPR

33

7

5

21

26

20

Burnley

33

5

11

17

26

LIGA Italia No

Klub

MN

M

S

K

Poin

1

Juventus

31

22

7

2

73

2

Lazio

31

18

4

9

58

3

AS Roma

31

15

13

3

58

4

Napoli

31

15

8

8

53

5

Sampdoria

31

12

14

5

50

6

Fiorentina

30

13

10

7

49

7

Genoa

31

11

11

9

44 44

8

Torino

31

11

11

9

9

AC Milan

31

10

13

43

41

10

Inter Milan

31

10

12

9

42

11

Palermo

31

10

11

10

41

12

Sassuolo

31

8

12

11

36

13

Chievo

31

9

9

13

36

14

Udinese

31

8

11

12

35

15

Empoli

31

6

16

9

34

16

Verona

30

8

9

13

33

17

Atalanta

31

6

12

13

30

18

Cesena

31

4

11

16

23

19

Cagliari

31

4

9

18

21

20

Parma

31

5

5

21

17

LIGA spanyol No

Klub

MN

M

S

K

Poin

1

Barcelona

32

25

3

4

78

2

Real Madrid

32

25

1

6

76

3

Atletico Madrid

32

21

6

5

69

4

Valencia

32

19

8

5

65

5

Sevilla

32

19

6

7

63

6

Villarreal

32

14

10

8

52

7

Malaga

32

13

7

12

46

8

Athletic Bilbao

32

12

7

13

43

9

Espanyol

32

11

9

12

42

10

Celta Vigo

32

11

9

12

42

11

Rayo Vallecano

32

13

21

7

41

12

Real Sociedad

31

9

11

11

38

13

Getafe

32

10

6

16

36

14

Eibar

32

8

7

17

31

15

Elche

31

8

7

16

31

16

Levante

32

7

8

17

29

17

Almeria

32

7

7

18

28

18

Deportivo

32

6

10

16

28

19

Granada

32

4

13

15

25

20

Cordoba

32

3

11

18

20

SENGIT. Saat pertandingan sengit antara Real Madrid vs Atletico Madrid pada Kamis (23/4).

LEG KEDUA perempatfinal Liga Champions 2014-2015 akan digelar pada tengah pekan ini. Delapan tim akan saling bunuh demi empat kursi di semifinal. BERITA BEKASI- Tujuh dari delapan perempatfinalis meraih hasil yang positif di liga domestik masing-masing. Hanya AS Monaco -lawan Juventus di perempatfinal- yang kurang maksimal karena bermain 1-1 melawan Stade Rennais FC. Euforia tengah berkembang di Spanyol, sebab Lionel Messi menyentuh angka 400 gol untuk Barcelona dan Cristiano Ronaldo mencetak golnya yang ke-50 untuk Real Madrid pada musim ini. Sementara itu, Paris SaintGermain (PSG) kembali men-

duduki posisi puncak klasemen sementara Ligue 1. Tentu, hal tersebut adalah modal penting demi mengejar ketertinggalan agregat 3-1 dari Barcelona. Beberapa catatan jelang leg kedua perempatfinal, menurut UEFA.com, Senin (20/4/2015) diantaranya, Bayern Munich (1) vs. Porto (3) (Rabu 22 April 2015) Bayern Munich unggul 12 poin dengan rival terdekatnya di Bundesliga, usai menang 2-0 atas TSG 1899 Hoffenheim. Tendangan melengkung Sebas-

tian Rode dan gol telat Andreas Beck mengembalikan Die Roten ke tren positif. FC Porto masih tertinggal tiga poin dari pemuncak klasemen sementara Portuguese Liga, Benfica, walaupun menang 1-0 dari A. Académica de Coimbra. Porto baru bisa mencetak gol melalui Hernâni di 12 menit jelang laga usai. Sementara pada Barcelona (3) vs. PSG (1) (Rabu 22 April 2015), Barcelona belum terbendung di La Liga, setelah memenangi partai sulit melawan Valencia dengan skor 2-0. Dalam laga di Camp Nou, Messi mengukir catatan golnya yang ke-400 untuk Blaugrana. PSG mengalahkan OGC Nice dengan skor 3-1, dan ucapan terima kasih patut diberikan

untuk Javier Pastore yang mencetak dua gol. Les Parisiens pun mengklaim posisi puncak klasemen sementara Ligue 1 dari Olympique Lyonnais, yang di laga lain bermain imbang. Pada AS Monaco (0) vs. Juventus (1) (Kamis 23 April 2015), Monaco kehilangan poin penuh karena bermain imbang dengan Rennais, dan masih harus mengejar PSG dan Lyon di Ligue 1. Kontra Rennais, pasukan Leonardo Jardim ini kehilangan konsentrasi dengan kebobolan di menit akhir pertandingan. Juventus semakin dekat dengan gelar juara Serie A yang keempat secara beruntun. Akhir pekan lalu, Bianconeri dengan perkasa mengalahkan rival terdekat yakni Lazio dengan skor 2-0. Carlos Tevez pun mengu-

Misi Bayern Balikkan Keadaan di Allianz Arena

BERITA BEKASI- Kekalahan di leg pertama membuat Bayern Munich dihadapkan pada tugas sulit ketika gantian menjamu Porto di leg kedua. Josep Guardiola optimistis Bayern tak akan menyia-nyiakan laga kandang ini. Dengan kekalahan 1-3 di Dragao, Bayern kini butuh kemenangan setidaknya 2-0 di Allianz Arena supaya bisa lolos. Statistik InfostradaLive mengemukakan bahwa Bayern cuma punya peluang kurang dari 25 persen dan belum pernah bisa membalikkan keadaan sejak menghadapi Arsenal pada

2000. "Dalam 90 menit segalanya mungkin. Tentu saja kami tertinggal tapi pertandingan besok adalah tentang tampil di atas lapangan," kata pelatih Bayern itu yang dilansir Uefa.com. "Kami cuma selangkah lagi dalam mempertahankan titel juara, besok kami berada satu langkah dari semifinal Liga Champions." "Saya sepenuhnya yakin bahwa para pemain saya akan memanfaatkan kesempatan ini besok, dan sebagai manajer saya merasa itu sudah cukup."

telak 1-4 dari tim tuan rumah. Bukannya menunjukkan kekecewaan setelah timnya kalah, Hart malah mencari masalah. Masih memakai tracksuit Clitheroe, striker berusia 24 tahun itu mendatangi bangku cadangan tim tandang. Dia kemudian berhubungan intim dengan seorang suporter wanita berambut pirang yang identitasnya belum diketahui. Sial buat Hart, ada orang lain yang melihat adegan seksnya dengan si suporter tersebut dan

kemudian merekamnya dengan ponsel. Cerita selanjutnya tentu gampang ditebak. Video seks Hart dengan cepat menyebar di media sosial. Dalam hitungan jam, rekan-rekan setim Hart dan pihak klub sudah mengetahuinya. Clitheroe menganggap perbuatan Hart itu telah mencoreng citra klub. Mereka pun langsung memutus kontrak si pemain. "Setiap pemain, saat memakai tracksuit Clitheroe, merepresentasikan klub," ujar bos Clitheroe, Anne Barker, seperti di-

David Silva Tak Alami Retak Tulang Pipi

Die Roten masih belum dapat memainkan sejumlah pemain kuncinya. Arjen Robben, Franck Ribery, David Alaba, masih belum berada dalam ruang perawatan. Kekalahan dari Porto menimbulkan isu disharmoni di tubuh Bayern menyusul mundurnya tim medis klub, yang kabarnya disalahkan atas kekalahan dari Porto. "Beberapa bulan terakhir ini menjadi periode yang paling menantang dalam karier saya sebagai manajer. Saya sudah belajar banyak tentang gairah sepakbola," imbuh eks pelatih Barcelona itu. (net/ast)

Bercinta dengan Suporter Wanita di Bench, Pemain Ini Dipecat BERITA BEKASI- Jason Hart kehilangan pekerjaan gara-gara perbuatan tak senonoh yang dilakukannya. Pesepakbola semi profesional di Inggris itu dipecat klubnya setelah kedapatan bercinta dengan suporter wanita di bench. Hart melakukan hal itu tak lama setelah klubnya, Clitheroe, melakoni laga tandang melawan Mossley AFC di kompetisi Evo-Stik Division 1 North (kasta kedelapan dalam tingkatan Liga Inggris), Sabtu (18/4) lalu. Pada laga itu, Clitheroe kalah

kuhkan diri sebagai top skor sementara. Untuk Real Madrid (0) vs Atletico Madrid (0) (Kamis 23 April 2015), Real Madrid terus menempel ketat Barcelona di La Liga setelah menang 3-1 atas Malaga. Sementara itu, Ronaldo mencetak golnya yang ke-50 untuk Madrid musim ini. Sejatinya CR7 berkesempatan menambah rekening gol andai eksekusi penalti tidak digagalkan tiang gawang. Atletico Madrid memiliki modal yang positif untuk melawat ke Santiago Bernabeu, usai membekuk Deportivo La Coruna dengan skor 2-1. El Atleti akan mengandalkan Antoine Griezmann yang sedang on fire lantaran mencetak dua gol pada akhir pekan lalu. (net/ast)

kutip Mirror. "Kami mengharapkan level tertentu dari perilaku dan kedisiplinan pemain. Dan perbuatan itu tak mencerminkannya," kata Barker. Hart, ayah dua anak, mengaku menyesali perbuatannya tersebut. "Saya sepenuhnya menyesal. Saya baru saja minum. Saya jauh dari siapapun dan saya pikir tak terlihat," katanya. (net/ ast)

DIBOPONG. David Silva dibopong setelah terkena sikut pemain West Ham United pada laga di Etihad Stadium, Minggu (19/4) BERITA BEKASI- Manchester City bisa bernapas lega terkait kondisi David Silva. Setelah terkena sikut pemain West Ham United, Silva dinyatakan tak mengalami retak tulang pipi. Tulang pipi Silva dikhawatirkan mengalami keretakan setelah kepala si pemain terkena sikut Cheikhou Kouyate pada laga di Etihad Stadium, Minggu (19/4). Silva sempat dirawat selama sekitar 10 menit di atas lapangan sebelum ditarik keluar pada laga yang dimenangi City dengan skor 2-0 itu. Silva langsung dibawa ke rumah sakit untuk diperiksa lebih lanjut. Selain khawatir dengan tulang pipi gelandang serang asal Spanyol itu, City juga sempat was-was soal kondisi tulang selangka si pemain. Namun, tes awal menunjukkan hasil positif. Silva tak mengalami cedera serius dan tak ada retak di pipinya. Dia pun sudah meninggalkan rumah sakit pada Minggu malam. (net/ast)


6

BERITA PONDOK GEDE

SELASA, 21 April 2015

narkotika Petugas Rehabilitasi Tingkatkan Modalitas TC

PONDOK GEDE, BERITA BEKASI-Indonesia merupakan salah satu negara di Asia yang memiliki permasalahan penyalahgunaan narkotika pada tingkat yang cukup memprihatikan. BNN melalui Direktorat Penguatan Lembaga Rehabilitasi Instansi Pemerintah Deputi Bidang Rehabilitasi melaksanakan kegiatan Peningkatan kemampuan petugas pelaksana rehabilitasi melalui modalitas Therapeutic Community (TC) di Rio City Hotel, kemarin. Kegiatan yang berlangsung selama empat hari ini diikuti 40 orang petugas rehabilitasi yang berasal dari instansi yang mendukung kegiatan rehabilitasi narkoba. Saat ini Indonesia dalam keadaan “Darurat Narkoba”, angka kematian akibat penyalahgunaan narkotika sebesar 12.044 orang per tahun atau sekitar 33 orang per hari, serta jumlah kerugian akibat penyalahgunaan narkotika mencapai Rp63,1 triliun. Untuk itu, Presiden Republik Indonesia telah mengamanatkan kepada BNN serta instansi terkait lainnya di bidang rehabilitasi agra melaksanakan Gerakan Rehabilitasi 100.000 Pecandu dan Korban Penyalahgunaan Narkotika ke dalam Lembaga Rehabilitasi. Dalam rangka mendukung program tersebut diperlukan upaPeningkatan kemamya persiapan yang puan petugas bagi sungguh-sungguh, instansi pemerintah baik dari segi yang digunakan sefasilitas maupun SDM, salah sa­ bagai tempat rehabilitunya adalah de­ tasi melalui modalitas ngan meningkatTC sebagai salah satu kan kemampuan metode memulihkan petugas instansi pecandu dan korban pemerintah yang penyalahgunaan digunakan senarkotika sangat bagai tempat rediperlukan mengingat habilitasi se­h ingga minimnya dan belum dapat memberikan meratanya petuga srelayanan rehabi­ litasi kepada pehabilitasi yang kompeten dan berkualitas candu dan korban pe­n yalahgunaan nardi Indonesia kotika secara maksimal dan sesuai standar yang telah ditentukan. “Peningkatan kemampuan petugas bagi instansi pemerintah yang digunakan sebagai tempat rehabilitasi melalui modalitas TC sebagai salah satu metode memulihkan pecandu dan korban penyalahgunaan narkotika sangat diperlukan meng­ ingat minimnya dan belum meratanya petuga srehabilitasi yang kompeten dan berkualitas di Indonesia,” jelas Ida Oetari Poernamasasi, Direktur PLRIP BNN, selaku narasumber dalam kegiatan tersebut. Drs. M. Siswandi Hari, SH, M.Si, Kepala BNNP Sumsel yang turut hadir dalam acara itu mengatakan bahwa salah satu upaya mendukung program tersebut adalah dengan memanfaatkan lembaga non rehabilitasi di lingkungan lembaga/instansi pemerintah de­ ngan mendayagunakan fasilitas layanan ke­ sehatan dan layanan sosia luntuk rawat jalan dan rawat inap bagi pecandu dan korban pe­ nyalahgunaan narkotika. “Di Sumsel sendiri saat ini ada 4 Lapas, 1 Rindam, dan 1 SPN yang akan dijadikan tempat rehabilitasi rawat inap dalam mendukung program tersebut,” katanya. (jek)

ADI TOTALOR/BERITA BEKASI

TANPA IZIN. Bagunan gudang pabrik yang berada di Jalan Raya Wibawa Mukti, RT 01, RW 11, Kelurahan Jatiluhur, ditengarai belum memiliki izin lingkungan RT dan RW setempat.

Ilegal, Tak Miliki Izin Lingkungan

Bangunan Gudang Pabrik Dikeluhkan Warga RW 11 Jatiluhur BANGUNAN gudang pabrik seluas 500 me­ ter di Jalan Raya Wibawa Mukti, RT 01, RW 11, Kelurah­an Jatiluhur, disesalkan warga ke­ beradaannya. Pasalnya, sejak dimulai pemba­ ngunan Februari 2014 lalu, belum mempunyai izin lingkungan. JATI ASIH, BERITA BEKASI-Kekecewaan juga diakui oleh Ketua RW 11, Asap Syafe’i ketika hendak ingin bertemu de­ ngan pemilik bangunan tersebut, dijegal oleh salah satu

mandor bangunan yang menjadi kepercayaan pelaksanaan pembangunan pabrik tersebut. "Saya kecewa dengan pe­ rilaku salah satu mandor ba­ ngunan. Waktu saya tanya buat

apa bangunan ini, langsung digubris dengan perkataan tidak menyenangkan, buat apa emang nanya - nanya?," ucap Asap Syafe’i seperti yang diucapkan mandor itu, kepada BERITA BEKASI di kantor Seketariat RW 11, Senin (20/4). Dikatakannya, sebagai Ke­ tua RW dirinya merasa tidak dihormati, padahal jika nantinya ada suatu masalah pada per­ usahaan itu, pasti yang lebih dahulu dirinya yang akan di­ langgil oleh dinas terkait. "Sudah enggak ada izin

lingkungan, bangunnya juga enggak ada permisi dulu," ke­ salnya. Menurutnya, pembangunan pabrik itu berarti ilegal, alias bodong. Oleh sebab itu dia berharap kepada dinas terkait untuk segera memberikan pe­ ringatan. "Saya harapkan kepada dinas terkait agar segera memberikan peringatan keras, untuk tidak semena - mena dan agar lengkapi izinnya. Kalau memang tetap membandel, bongkar aja, buat apa harus takut,"

ungkapnya. Masih di tempat sama, Jenong, warga setempat menambahkan, seharus­nya pemilik bangunan gudang pabrik itu menghargai seorang Ketua RW, sebab nantinya kalau ada suatu kejadian pada gudang pabrik tersebut, pasti akan melibatkan ketua RW maupun RT. "Kalau ada suatu kejadian seperti kebakaran dan perambokan, baru inget sama kepala lingkungan. Pengusaha macam apa itu," tandasnya. (adi/jek)

Spanduk Liar Marak di Jalan Raya Pondok Gede PONDOK GEDE, BERITA BEKASI-Spanduk tidak memiliki izin yang dipa­ sang sepanjang Jalan Raya Pondok Gede, Kota Bekasi terlihat masih marak terpampang pada jalur jalan penghubung. Padahal spanduk tersebut dinilai merusak pemandangan estetika kota. Kasi Trantib Kecamatan Pondok Gede, Dery kepada BERITA BEKASI me­ ngatakan, tak sedikit warga mengeluhkan keberadaan spanduk liar tersebut. "Sudah enggak berizin, memasangnya semaunya aja sembarang tempat. Sebagai penegak perda kami tiap hari lakukan penertiban," kata Dery di ruang kerjanya, Senin (20/4) kemarin. Dery menyesalkan pihak

advertising yang tetap membandel bikin jengkel. Namun sebagai tugas penertiban bersama personil Satpol PP Kecamatan Pondok Gede penertiban terus dilakukan sebagai pekerjaan rutin. "Jujur kami merasa capek dan kesel ulah mereka, setiap dibersihkan, tetap aja dipasang kembali spanduknya. Kan bisa pasang di media massa. Kayak di koran BERITA BEKASI, lebih elegan dan bermartabat da­ ripada pasang spanduk liar," ujarnya. Masih kata Dery, dari personil Satpol PP walaupun masih kurang, namun sementara ini sudah dapat mengkaver pekerjaan dalam penegakan Perda. Akan tetapi untuk ma­salah ken­daraan

yang menjadi persoal­an sekarang ini. "Kendaraan Satpol PP Kecamatan Pondok Gede lagi rusak, kepingin ya ada kendaraan operasional yang baru," pintanya. Untuk diberikan jera ter­ hadap pihak advertising yang masih membandel, lanjut Dery, kepada Pemkot Bekasi untuk segera melayangkan surat ke pengembang yang telah melanggar aturan memasang spanduk tanpa izin dan sembarang­ an, biar mereka jera, dan tidak akan memasang lagi karena takut dengan sanksi yang berat. "Spanduk liar itu berbagai ukuran, buat tertib dan bayar izinnya, bikin surat sanksi aja biar jera," pungkasnya. (adi/jek)

ADI TOTALOR/BERITA BEKASI

SPANDUK LIAR. Sejumlah spanduk liar terlihat berserakan dipasang di sepanjang Jalan Raya Pondok Gede sehingga terlihat kumuh dan semraut.

Katarak Hingga Kelenjar Getah Bening

Arijal Sulaiman Meminta Bantuan Pemkot Bekasi

ADI TOTALOR/BERITA BEKASI

WARGA MISKIN. Arijal Sulaiman, warga miskin yang tinggal di RT 02, RW 04 Kelurahan Jatiluhur, Jati Asih, Kota Bekasi ini selain terkena penyakit katarak juga terkena penyakit kelenjar getah bening pada leher yang sudah cukup lama. Akibat keterbatasan biaya, penyakitnya dibiarkan hingga sudah 6 tahun dideritanya.

JATI ASIH, BERITA BEKASI-Ironis. Nasib warga miskin RT 02, RW 04 yang memiliki nama Arijal Sulai­man (23), Kelurahan Jatiluhur, Jati Asih, Kota Bekasi ini, selain terkena penyakit katarak yang sudah dua tahun, juga mengalami penyakit kelenjar getah bening di lehernya yang sudah enam tahun diidapnya. Penyakitnya itu tertulis pada selembar kertas dari dokter spesialis penyakit dalam, Rumah Sakit Asrama Haji, ketika waktu itu Arijal Sulaiman belum terkena penyakit katarak. "Dari keterangan dokter spesialis penyakit dalam, saya divonis me­ngalami penyakit kelenjar getah be­ ning di leher, harus dilakukan operasi, disebabkan akan menjalar pada kekebalan tubuh nantinya jika tidak segera dilakukan operasi tersebut," kata Arijal saat disambangi BERITA BEKASI, di rumahnya, Senin (20/4). Dikatakannya, disebabkan biaya tidak ada, membuat penyakitnya tersebut hingga sekarang belum juga diope­rasi. "Lagi - lagi kendala uang tidak ada, sampai sekarang masih terasa sakit, lemas dan gemetar," ujarnya. Berbagai cara telah dilakukan oleh orang tuanya, Yani (40) dari kerja kuli cuci pakaian sambil ngepel dan memasak, yang penghasilnya tak sebe­rapa itu ditabung buat biaya operasi pe­nyakit kelenjar getah bening pada anak sulungnya ini. "Saya kuli cuci pakaian, ngepel dan masak buat ngumpulin uang operasi. Yah upahnya hanya sebesar Rp.500 ribu satu bulan, buat makan empat orang anak saja masih kurang. Niat nabung buat operasi selalu enggak tercapai. Maklum bapaknya Arijal Su-

laiman sudah meninggal lima tahun lalu. Jadi saya sekarang jadi penompang hidup sehari - hari," ucap Yani dengan mata berkaca-kaca. Masih kata Yani, merenungi masa lalu seandai suaminya masih hidup walaupun hanya sebagai kuli buruh kasar mungkin tidak seberat ini cobaan yang dihadapi­ nya. "coba kalau bapaknya masih hidup, enggak kayak begini cobaan saya hadapi," ujarnya meratapi cobaan yang dihadapinya. Menurutnya, berbagai cobaan ba­ nyak dihadapi oleh keluarga saya, dari suami meninggal akibat jatuh dari lantai dua saat bekerja, sekarang anak terkena penyakit yang tiada hentinya. "Ya Allah hentikanlah cobaan ini dan berikanlah kemudahan dan kesehatan pada keluargaku," doanya kala itu. Seperti berita yang dilansir di sejumlah media massa bahwa Pemerintah Kota Bekasi merupakan daerah yang sudah mulai memperhatikan kesejahte­ raan masyarakatnya. Sesuai de­ngan visi dan misinya, sehat, sejahtera dan ikhsan. Apakah ke­sejahteraan ini sudah me­rata dirasakan Ibu Yani? "Saya rasa belum me­ rata, mung­ kin bukan pada ke­luarga saya saja, masih banyak masyarakat dipelosok - ­pelosok membutuhkan uluran tangan pemerintah. Saya mohon Walikota Bekasi, liat kewarga ­pelosok - pelosok, pasti banyak

yang butuh uluran tangan bapak?," timpal Yani, juga menderu - deru isak tangisnya, meminta Walikota Bekasi, Rahmat Effendi peduli. (adi/jek)


SAMBUNGAN prestasi Juara Lomba Kinerja Kelurahan Diberi Penghargaan

SELASA 21 April 2015

Sambungan hal 1

Sambungan hal 1

Nemi: KDRT Terjadi.....

95 Persen Toko..... Hal tersebut dikarenakan pihaknya telah membatasi penjualan minuman beralkohol di toko modern sejak tahun 2009. “Kita sudah lakukan pembatasan penjualan minuman beralkohol sejak 2009, menyusul terbitnya Perda No 17 tahun 2009 tentang Pengawasan dan Pengendalian Peredaraan Miras,” kata Herbert kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Dikatakan, peraturan yang dikeluar­ kan Kementerian Perdagangan tentang pembatasan penjualan miuman ber­

alkohol semakin memperkuat peraturan yang telah ada di Kota Bekasi. Sebelumnya Kementerian Perdaga­ ngan melalui Peraturan Menteri Perd­ agangan No 6 tahun 2015 tentang Pe­ ngendalian dan Pengawasan Terhadap Pengadaan, Peredaran, dan Penjualan Minuman Beralkohol membatasi penjua­ lan di minimarket. “Produk bir dan sejenisnya terhitung, Kamis (16/4) hanya akan dijual di su­ permarket dan hipermarket dengan per­ syaratan khusus,” ungkapnya.(nko/sir)

Sambungan hal 1 NET/BERITA BEKASI

WAKIL Walikota Bekasi, Ahmad Syaikhu memberikan sejumlah penghargaan kepada pemenang Lomba Kinerja Kelurahan tahun 2015.

BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Senin (20/4), Wakil Walikota Bekasi, H Ahmad Syaikhu memimpin apel pagi aparatur Pemerintah Kota Bekasi di Plasa Kantor Walikota Bekasi. Disela-sela apel tersebut, ia memberikan sejumlah penghargaan kepada pemenang Lom­ ba Kinerja Kelurahan tahun 2015 sekaligus melepas kontingen Cheerleader pelajar SMP 1 Kota Bekasi yang akan berlaga di Championship antar-Benua Asia di Jepang pada bulan Mei mendatang. Saat pemberian penghargaan tersebut, Ahmad Syaikhu didampingi Sekda Kota Be­ kasi Rayendra Sukarmadji, Asda I Bidang Pe­ merintahan Makbullah, dan Kabag Bina Pe­ merintahan Asep Gunawan. Juara 1 lomba kinerja Kelurahan tahun 2015 diberikan kepada Kelurahan Duren Jaya Ke­ camatan Bekasi Timur. Sementara juara II lomba Kinerja Kelurahan diraih Kelurahan Cikiwul Kecamatan Bantar Gebang dan Juara III Kelurahan Sepanjang Jaya Kecamatan Rawalumbu. Dan untuk juara Harapan diberikan kepada Kelurahan Kali Baru kecamatan Medan Satria. “Atas nama Pemerintah Kota Bekasi, saya ucapkan selamat kepada para juara lomba kinerja kelurahan. (net/sir)

infrastruktur Pemkot akan Menambah Blok Lapas Bulak Kapal BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Pe­ merintah Kota (Pemkot) Bekasi, akan me­nambah blok penjara baru di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Bulak Kapal mulai tahun 2015. “Kami berencana membangun dua lantai lagi hunian bagi para narapidana di Lapas ini pada 2015,” kata Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi di Bekasi. Menurutnya, bangunan itu rencananya diperuntukan bagi tahanan anak di bawah 17 tahun yang tersangkut masalah hukum. “Kita akan dorong adanya ruang tahanan khusus anak-anak di bawah 17 tahun,” katanya. Menurut Rahmat, kapasitas tampung lapas saat ini sudah tidak lagi memadai, sebab dari daya tampung iedal 420 orang, namun saat ini diisi 1.858 orang. Rahmat mengaku telah mengunjungi lapas tersebut untuk meninjau langsung situasi para narapidana yang berada di sana. “Warga Binaan yang saat ini berada di Lapas tidak hanya dari Kota Bekasi saja, melainkan dari Kabupaten Bekasi juga banyak berada di Lapas ini,” jelasnya. Menurut dia, lingkungan Lapas Bulak Kapal keadaanya terlihat rapi, namun tidak terawat di bagian ruangan penjara tempat para narapidana berada. “Sejak lama pembangunan ruangan khusus (penjara) anak selalu tertunda, semoga saja di waktu ini ada kesempatan membenahi kembali hingga tuntas,” ungkapnya.(net/sir)

Pengguna Jalan Terganggu..... Terkait dengan surat ijin pekerjaan galian, Nano sama sekali tidak dibeka­ li itu. “Saya hanya diperbantukan untuk melakukan pengawasan saja, tapi saya bukan orangnya kontraktor PT MMS,” terang Nano mengelak. Keterangan yang diperoleh Mukhsin, mandor dari PT MMS mengatakan bah­ wa dirinya akan menanyakan masalah

surat rekomendasi dari PU. “Semuanya yang melakukan perijinan bukan saya tapi ada bagian tersendiri,” ujar Mukhsin. Sementara itu saat koordinator peker­ jaan menjelaskan keberdaan penanggu­ ngjawab pekerjaan ternyata tidak ada di lokasi. Dia yang disebut sebagai sang penanggunjawab sedang berada di Ci­ karang.(kos/sir)

Nemi Suryani Alie, Ketua Keluarga Berencana (KB) Kelurahan Jaka Setia, Kecamatan Bekasi Selatan kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). “Sesungguhnya KDRT bisa dian­ tisipasi dengan komunikasi intens dalam keluarga tetapi justru permasalahannya menjadi runcing manakala berbicara ekonomi keluarga,” ujar Nemi. Bentuk kekerasan sering dominan dialami oleh wanita, kata Nemi, akibat minimnya pemahaman mengenai KD­ RT. “Anggapan program KB tidak diper­ bolehkan dalam agama masih kental,” jelasnya. Hal ini tentunya menjadi kewajiban semua pihak memberikan pemahaman untuk mengembalikan tujuan Keluarga Berencana dengan sosialisasi tujuan­ nya. Nemi mengaku, masyarakat harus diayomi agar terhindar KDRT. “Keluarga bermasalah selalu saya coba datangi dan diajak bicara baik-baik bersama mencari solusi. Kami tak pernah meminta datang

suami isteri bermasalah ke rumah saya tetapi justru saya sabangi di rumahnya, kita nasehati suami isteri dengan diselingi guyonan supaya suasan tidak tegang,” papar Nemi. Nemi yang juga isteri Ketua RT 02/18, Kampung Ceger, Kelurahan Jaka Setia ini juga memberikan pemahaman lain terkait KDRT. “Pengertian KDRT juga berkaitan dengan kesejahteraan keluarga seperti pemenuhan kebutuhan dasar bagi ana dan isteri. Karena anak bukan hanya sekedar membuat, dikandung lantas dilahirkan tetapi harus dipenuhi hak dia dalam kehidupan keluarga,” ujarnya. Satu impian Nemi adalah bahwa sebagai pasangan dalam rumah tangga maka suami pun harus memahami kondisi isteri. “Manakala ekonomi yang pas-pasan maka secara realistis memiliki keturunan semestinya sesuai dengan ukuran pendapatan agar kesejahteraan keluarga pun tercapai,” ungkapnya. (kos/sir)

Sambungan hal 1

Penerapan GCG Dalam.....

Sambungan hal 1

Alfamart Latih Pedagang..... membuktikan keseriusannya mem­ ban­tu para pedagang warung kelompok,” ujarnya. Coorpoorate Affairs Director Alfamart, Solihin mengatakan, pelatihan ini merupakan bagian dari visi perusahaan menjadi jaringan distribusi ritel yang ber­ orientasi pada pemberdayaan pe­ ngusaha kecil. “Kami ingin menambah wawasan pedagang kecil untuk menjalankan bisnis ritel. Bukan saatnya bersaing de­ n­ gan mereka, karena kami harus tum­­ buh bersama dan bersinergi untuk menghadapi tantangan yang lebih be­ sar,” kata Solihin. Tidak hanya itu. Sejumlah materi yang diberikan kepada peserta pelatihan manajemen ritel modern tersebut an­ tara lain, manajemen cash flow, cara mengelola persediaan atau stok barang untuk mempelajari selera konsumen, cara men-display barang dan membaca kode kadaluwarsa, hingga cara ber­ hadapan dengan konsumen. “Kebanyakan pedagang warung ma­ sih menjalankan bisnisnya dengan cara tradisional. Ini menjadi salah satu faktor, bisnis mereka cenderung lambat. Kami harap, para pedagang memahami tentang manajemen ritel modern,” jelas­ nya.

Selain memberi pelatihan tersebut, kata Solihin, pihaknya memiliki tanggung jawab sosialisasi untuk pedagang warung binaan juga diwujudkan melalui program Outlet Binaan Alfamart Alfamidi (OBA). Warung milik pedagang akan di­ percaya oleh tim Alfamart, selain itu pe­ dagang binaan bisa mendapatkan po­tongan harga ketika berbelanja di Al­ famart. “Mereka bisa pesan antar ba­ rang secara gratis dan mendapat pen­ dampingan dari Member Relations Officer. Pelatihan dan peresmian pem­ bangunan taman, yang merupakan ba­ gian dari Alfamart Clean and Green ini adalah yang kedua kalinya setelah wilayah Jakarta Barat,” tuturnya. Camat Bekasi Barat, Tajudin me­ nyampaikan rasa terimakasihnya juga ke Alfamart yang sudah memberikan ban­ tuan pelatihan management ritel secara gratis. “Sebagai pemimpin di Kecamatan Be­ kasi Barat, kami sangat berterima kasih kepada perusahaan yang masih ber­ kenan memberikan bantuan dalam segi pelatihan management ritel kepada warga kami, sehingga warga pun bisa menambah ilmu dan wawasannya mem­ buka bisnis,” jelasnya.(ais/sir)

Sehingga, management akan diap­ li­ kasikan oleh karyawan dilapangan dalam mengedukasi masyarakat. “Kebijakan dari atas hingga ke ba­ wah harus satu, bila tidak maka akan mengecewakan nasabah,” jelasnya. Diakuinya, hal seperti ini selalu ditekankan kepada nasabah dalam mem­berikan pelayanan. “Kami melayani untuk jangka panjang bukan jangka pen­ dek yang mengutamakan benefit se­ mata,” ujarnya. “Keberadaan kami seutuhnya untuk membantu pemerintah meningkatkan ekonomi kaum lemah terutama mereka yang mempunyai usaha kecil ataupun masyarakat kelas bawah. Keuntungan pula membatu mereka adalah mereka lebih mudah diarahkan dibandingkan mereka yang sudah class atas,” ucap­ nya. Begitu pula dengan penanganan bila ada nasabah yang macet maka lebih mengedepankan komunikasi secara kekeluargaan. Karena kebanyakan na­ sabah me­ rupakan masyarakat me­ nengah kecil dan ke bawah maka tidak serta merta melakukan pemaksaan. Solidaritas yang selalu dilakukan agar permasalahan nasabah bisa di­ selesaikan bersama. “Pelayanan yang ka­mi diterapkan ditahun ini mengadopsi pada nilai-nilai yang tertera pada good

corporate governance. Ini sebagai langkah untuk lebih serius memberikan kepuasaan pelayanana kepada na­ sabah,” tuturnya. Per Maret 2015, kata Sukrisno, pe­ nyaluran kredit sudah mencapai Rp 100 miliar. Usaha mikro masih men­ dominasi pembiayaan yakni, sekitar 7080 persen dengan rata-rata nasabahnya merupakan pedagang dan pengusaha kecil. Sisanya merupakan pembiayaan di­ sektor kecil untuk kredit konsumtif seperti pembiayaan pendidikan, renovasi rumah serta para pengusaha kecil juga. Plafon kredit bisa sampai Rp 1 miliar dengan bunga normal 1,7 persen berlaku pada semua pemohon kredit. Tidak bermain pada bunga walaupun nilai pinjaman makin kecil seperti yang dilakukan oleh kompetiter lain. “Ini menjadi bagian dari service agar masyarakat semakin puas dan betah untuk datang ke kami,” tandasnya. Yang perlu untuk diingat pula, tambah Sukrisno, bahwa apa yang dilakukan saat ini tidak terlepas pula untuk mem­ bantu masyarakat kecil. “Secara tidak langsung apa yang se­ lama ini dilakukan membantu pe­ me­ rintah menanggulangi angka ke­ miskinan. Ini karya yang bisa diperbuat untuk mensejahterakan masyarakat,” ungkapnya.(*/sir)

Pasar Kranji Targetkan PAD Rp 2,4 Miliar Akan Diawali dengan Kebersihan dan Keindahan

PASAR Kranji Baru berupaya mengurangi volume sampah pasar. Sebab, petugas kebersihan bisa mengangkut sampah antara 4 - 5 rit per hari.

narkoba Pemilik Ganja 4 Kg Ditangkap Polisi BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Satuan Narkoba Polresta Bekasi Kota, Jawa Barat, me­ nangkap seorang buruh pabrik bernama Jamhari alias Tole atas kepemilikan 4 kilogram ganja. “Tersangka kita tangkap pada Kamis (16/4) sekitar pukul 10.00 WIB di Jalan Bintara XIII RT07/13, Kelurahan Bintara, Kecamatan Bekasi Barat, Kota Bekasi,” kata Kasubag Humas Polresta Bekasi Kota AKP Siswo. Menurutnya, barang bukti yang didapat dari tangan tersangka berupa ganja seberat 1 kilogram dalam kemasan satu bungkus kertas koran di lokasi penangkapan. “Setelah dilakukan interogasi terhadap ters­ angka, yang bersangkutan mengakui bahwa ma­ sih menyimpan ganja lainnya di kontrakannya Jalan Raya Pondok Kelapa, Gang Swakarsa I nomor 67, Kelurahan Pondok Kelapa, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur,” katanya. Tim pun langsung meluncur ke kontrakan tersangka dan mendapati barang bukti lainnya berupa tiga kilogram ganja dalam kemasan. Ganja itu terbungkus dalam satu kemasan koran ukuran besar, enam bungkus kertas koran ukuran sedang, tiga bungkus kecil tertutup lakban. “Tersangka mengakui narkotika tersebut didapat dari rekannya bernama Alim yang kini masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) ke­ polisian,” jelasnya. Tersangka mengaku memperoleh ganja kering tersebut Senin (13/4) sekitar pukul 14.00 WIB di daerah Babelan, Kabupaten Bekasi se­banyak total 4 kilogram. “Selain menangkap Jamhari, polisi ju­ga me­nangkap rekannya yang berperan sebagai per­ antara bernama Syarip Hidayat pada Kamis (16/4) pukul 11.00 WIB di kontrakan Jamhari,” ujarnya. Dari tangan Syarip, polisi menyita satu bungkus plastik kecil berisi ganja. “Tersangka masih da­ lam pemeriksaan intensif kepolisian untuk pe­ ngem­ bangan kasus,” ungkapnya.(net/sir)

7

KEPALA Unit Pasar Kranji Baru Juhasan Ps optimis bisa mencapai target PAD Rp 2,4 miliar

GUN/BERITA BEKASI

BEKASI BARAT, BERITA BEKASI-Kepala Unit Pasar Kranji, Juhasan mengatakan, pihaknya akan berupaya mengurangi sampah tersebut 3 rit pem­ buangan setiap hari. “Memang sebelumnya dilingkungan rumah kom­ pos terlihat kumuh, kini sudah terlihat bersih dan di aktifkan kembali secara teratur pengelolaan rumah kompos,” kata Juhasan kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Dikatakan, retribusi pasar Kranji mengalami pe­ ningkatan yaitu, sekitar Rp 7 juta per hari. Se­belum­ nya, hanya sekitar Rp 5,8 juta perhari. “Ada peningkatan sekitar Rp 2 juta per hari. Kami pasti sanggup memenuhi target PAD (Pendapatan Asli Daerah) Pasar Kranji di tahun ini, ADA peningkatan karena acuan dari sekitar Rp 2 juta retribusi harian,” per hari. Kami ka­ta Juhasan. pasti sanggup Menurutnya, memenuhi target pasar Kranji memi­ PAD (Pendapatan liki target PAD ta­ hun 2015 sebesar Asli Daerah) Pasar Rp 2,4 miliar. “Kita Kranji di tahun ini, Optimis bisa men­ karena acuan dari capai target PAD retribusi harian. sebesar Rp 2,4 mi­ liar, karena acuan retribusi hariannya yang sudah meningkat dari sebe­ lumnya,” ujarnya. Dijelaskan, program yang sudah dicanangkan sebelumnya mulai dari pasar Bantargebang, dan kini dicanangkan kembali yang diawalin dengan ke­bersihan, tata tertib, ataupun retribusi untuk me­ menuhi target PAD. Namun dari itu semua itu, dia harus tetap mem­ pertahankan program tersebut agar berjalan dengan baik dan jangan sampai terhenti. “Program yang sudah dicangkan sebelumnya, kita canangkan lagi, dalam segi kebersihan, tata tertib, dan retribusi untuk memenuhi PAD,” katanya. Selain itu, baru 15 hari sepemimpinan Kepala Unit pasar Kranji yang baru, sudah ada perbaikan. Dan pasar Kranji mendapatkan Juara ke-2 lomba K3 dalam rangka Hut Kota Bekasi beberapa waktu lalu, dalam tingkat Kebersihan pasar tradisional.(gun/sir)


BERITA PENDIDIKAN

Harga Eceran

Rp. 3.000,-

Langganan Rp. 70.000,-/bulan 16 Halaman

021-8833-9602

SELASA, 21 APRIL 2015 beritabekasiredaksi@gmail.com

kampus Manfaat Melanjutkan Sekolah S-2 TAMBUN, BERITA BEKASI-Setelah lulus sarjana, terdapat beberapa pilihan apakah akan melanjutkan S-2 atau tidak. Namun, ternyata terdapat beberapa manfaat jika kita melanjutkan sekolah ke tahap yang lebih tinggi lagi, seperti melanjutkan ke tahap S-2. Dikutip dari Top Universities pada Senin (20/4), berikut beberapa manfaat melanjutkan sekolah ke jenjang S-2. 1. Meningkatkan prospek karier lulusan Seseorang dengan gelar pascasarjana akan lebih menonjol dibandingkan dengan lulusan sarjana. Hal ini karena lulusan pascasarjana mempunyai pengetahuan yang lebih banyak dibandingkan dengan lulusan sarjana. Dengan potensi ini, kemungkinan untuk mendapatkan gaji yang lebih tinggi cukup besar. Kamu juga dinilai lebih profesional saat sudah melanjutkan sekolah S-2. Saat harus bersaing dengan lulusan sarjana, tentu kamu akan lebih dipertimbangkan untuk posisi yang lebih tinggi. 2. Jika sudah bekerja, karier kamu akan naik tingkat Kamu akan memperoleh promosi lebih cepat saat lulus pada jenjang pascasarjana. Kemampuan kamu sudah tidak bisa dianggap remeh lagi. Dengan cara ini, bagi kamu yang sudah bekerja dapat menunjukkan kepada bos bahwa kamu sangat serius terhadap kemajuan karier tersebut. 3. Investasi pengembangan diri sendiri Ini adalah manfaat tidak bisa diremehkan. Dengan gelar pascasarjana, kamu dapat mengembangkan keterampilan yang akan mendukung dalam kehidupan sehari-hari, seperti manajemen waktu, meneliti, presentasi dan keterampilan menulis. Namun, hal ini tergantung pada bidang keahlian kamu. Kamu dapat bekerja sama dengan orang-orang yang juga memiliki latar belakang pendidikan yang sama. (net/jek)

ujian 13 Siswa SMA di Bekasi Ikut UN Susulan BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Senin (20/4) kemarin, belasan siswa SMA/sederajat di Kota Bekasi mengikuti ujian nasional (UN) susulan. Dinas Pendidikan Kota Bekasi mencatat, ada 13 siswa peserta UN susulan tersebut. Sekretaris Dinas Pendidikan Kota Bekasi, Dedi Junaedi, menjelaskan, ke-13 siswa tersebut adalah dua siswa SMK, 10 siswa SMA dan satu siswa MA. Jumlah ini lebih sedikit dari masa UN susulan tahun lalu. “Mereka izin sakit saat UN utama, 13-15 April sehingga kami adakan ujian susulan bagi mereka pada hari ini,” kata Dedi. Dedi menerangkan, dalam ujian susulan siswa akan mengulang mata pelajaran yang belum diambil selama UN utama. Soal lembar ujian sendiri akan diberikan langsung dari Pemprov Jawa Barat. UN susulan juga akan dihelat selama tiga hari, sama dengan UN utama. “Namun, para siswa akan mendapatkan soal yang berbeda dengan soal UN utama meski mata pelajarannya sama,” ujarnya. Sementara itu, pengumuman kelulusan siswa dijadwalkan pada 16 Mei. Pengumuman kelulusan tidak lagi dilakukan melalui surat pos tetapi dilakukan langsung oleh sekolah. Dinas Pendidikan Kota Bekasi sendiri telah memberikan surat edaran khusus terkait kegiatan pascapengumuman kelulusan sekolah. “Salah satunya, dalam suasana perpisahan itu, perlunya diisi dengan program edukasi,” imbuh Dedi. (net/jek)

koranberitabekasi

www.koranberita.co

Bertanding di Negeri Sakura Pemkot Bekasi Lepas Tim Chiliders SMPN 1 Kota Bekasi

Sebanyak 15 orang anggota 'Tim Chiliders' Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 1 Bekasi Senin (20/4) kemarin, dilepas ke Negeri Sakura mewakili Kota Bekasi dalam perlombaan Championship Internasional di apel pagi Kota Bekasi ditanggapi baik oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi. BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Kepala Sekolah SMPN 1 Kota Bekasi, Eni Holidah mengatakan, keberangkatan siswa ke Jepang diawali dari keberhasilan siswa dalam berlomba Chiliders, dan keberangkatan tersebut telah direstui oleh Pemkot Bekasi. Sedangkan untuk perlombaan tersebut dilaksanakan selama enam hari. "Lombanya dua hari, persiapannya dua hari, dua harinya lagi untuk jalan-jalan," jelasnya kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Dalam perlombaan tersebut, kata Eni, siswa didampingi oleh dua pelatih, dan orang tua wali murid. Ia mengungkapkan, untuk perlombaan akan dimulai pada 9-10 Mei mendatang, un-

INDRA GUNAWAN/BERITA BEKASI

FOTO BERSAMA. Tim Chiliders SMPN 1 Kota Bekasi berfoto bersama Wakil Wali Kota Ahmad Syaikhu Usai Apel Pagi, Senin (20/4). tuk tanggal 7-8 jadwal keberangkatan dan pengecekan lokasi. Sementara Wakil Wali Kota Bekasi Ahmad Syaikhu menyambut baik dan berharap Tim Chileders yang akan berangkat ke Jepang, bisa membawa harum

Kota Bekasi ke negeri Sakura. "SMPN 1 Bekasi ini bisa menampilkan yang terbaik. Sehingga, keberangkatannya ini membawa prestasi untuk mengharumkan Kota Bekasi," katanya meng-support.

Ia mengucapkan, selamat bertanding kepada Tim Chiliders, Pemkot Bekasi juga akan mengiringi do'a saat tampil di championship internasional, bisa tampil prima dan tampil juara. "Tentu saya atas nama Pem-

kot Bekasi mengucapkan selamat bertanding, juga mengiringi dengan do'a, mudah-mudahan saat tampil di championship internasional ini, akan bisa tampil prima dan mampu meraih juara," tutupnya. (gun/jek)

Pengawasan Peredaran Makanan di Sekolah Diperketat BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Pemerintah Kota Bekasi, Jawa Barat, mengintensifkan pengawasan terhadap peredaran makanan berbahaya bagi kesehatan di sejumlah sekolah pascaterungkapnya industri bumbu makanan kedaluwarsa oleh kepolisian. “Kami mengagendakan kegiatan razia makanan di sekolahsekolah sebagai tindak lanjut atas temuan bumbu kadarluarsa oleh kepolisian,” kata Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Koperasi Kota Bekasi Aceng Solahudin di Bekasi, Senin (20/4). Menurut dia, pihaknya telah membentuk tim pengawas makanan untuk memastikan

NET/BERITA BEKASI

Ilustrasi

keamanan jajanan bagi siswa. Pihaknya bekerja sama dengan Badan Pengawasan Makanan segera terjun ke lapangan untuk mengambil sampel jajanan sekolah. “Kita akan mengambil sampelnya, lalu kita uji laboratorium untuk memastikan apakah makanan itu sehat atau tidak,” ujarnya. Menurut dia, razia tersebut tidak hanya dilakukan di sekolah, tapi juga di pasar tradisional dan supermarket. “Sebenarnya razia makanan kadaluarsa rutin kita gelar setiap tahun, tapi karena ini ada temuan kepolisian, maka akan dilakukan pengecekan lebih intensif lagi,” katanya. Sebelumnya diberitakan, Polresta Bekasi Kota menyita

1,7 ton bumbu racik kadaluarsa yang diproduksi secara rumahan di RT 2/RW3 Kelurahan Margamulya, Kecamatan Bekasi Utara, Selasa (14/4). Tersangka pemasok bumbu makanan tabur tersebut, Caswati, mengaku telah memasok hasil produksinya ke sejumlah konsumen sejak 2010. “Menurut pengakuan tersangka, hasil produksinya sudah dipasarkan sejak lima tahun lalu ke sejumlah lokasi,” kata Kasubag Humas Polresta Bekasi Kota AKP Siswo. Menurut dia, bumbu tabur tidak layak konsumsi itu dipasarkan tersangka ke sejumlah warung dan pedagang makanan di sekolah. (net/jek)

Sambut Kartini, Ciptakan Keharmonisan Guru dan Siswa BEKASI TIMUR, BERITA BEKASI-Untuk memperingati hari Kartini, SMP Negeri1 Kota Bekasi mengadakan acara lomba Fashion Show dan menghias tumpeng yang meliputi hasil kreatifitas siswa dalam berpakaian adat. Selain mengadakan Fasion Show, sepasang siswa dan siswi pun diuji mental melalui pertanyaan seputar kebudayaan di depan banyak orang, yang diberikan tim juri. Kepala SMP Negeri 1 Kota Bekasi, Hj.Eni Holidah menyampaikan, sebelum memasuki UN bulan mei mendatang, dan selesainya pra UN yang dilaksanakan siswa kelas 9. Seluruh siswa sangat senang dengan acara ini yang diselenggarakan Organiasi Siswa intra Sekolah (OSIS).

“Karena mereka setiap tahun dapat mengingat perjuangan Ibu Kartini. Selain itu, seluruh siswa SMPN 1 dapat menunjang kreatifitas karyanya sendiri secara rutin tiap tahun, sekaligus dapat mengangkat budaya Kota Bekasi, siswa perempuannya memakai kebaya encim, dan laki-lakinya menggunakan adat berbeda-beda,” ungkap Hj.eni Holidah kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Antusias seluruh siswa SMPN 1 Kota Bekasi ini terbukti, kata Ida sapaan akrapnya, dengan beberapa pemenang dari berbagai lomba. Kegiatan rutin tersebut katanya hanya untuk pariasi saja, bukan hanya untuk sekedar hura-hura. “Inti dari memperingati hari Kartini ini, agar anak bisa mengenal jati dirinya,

AIS/BERITA BEKASI

LOMBA. Dalam rangka memperingati hari Kartini, SMP Negeri1 Kota Bekasi menggelar lomba fashion show. siap menjadi pelajar yang baik, siap berkopetensi sehingga tercipta siswa yang cerdas. Yang jelas, dilaksa-

nakannya melaksanakan hari kartini ini juga, agar terciptanya ajang silaturahmi dan menjaga keharmonisan

Alamat Redaksi: Jl. KH. Noer Alie, Ruko Sentra Niaga Kali Mas, Blok A No.19 Kali Malang Bekasi

antara Kepala sekolah, guru dan siswa,” paparnya Thesalonica salah satu Kelas 8 yang ikut berparsitipasi memperingati hari Kartini, sangat menghargai perjuangan sosok pahlawan perempuan, yang memperjuangkan pendidikan hingga saat ini, pendidikan bisa digapai semua masyarakat hingga jenjang perguruan tinggi. “Sebagai wanita, dan generasi muda. Kita sangat menghargai perjuangan Ibu Kartini, Jaman dulu Seorang Ibu Kartini, ingin belajar saja susah. Sekarang kita sangat bersyukur, karena dijaman modern ini, fasilitas di sekolah sudah lengkap, ruangan be AC, perlengkapan komputer sudah tersedia. Maka dari itu, kita harus mensyukuri dan mengenang perjuangan Kartini.” (ais/jek)


BERITA CIKARANG Memberi Nilai Lebih

Harga Eceran

Rp. 3.000,-

Langganan Rp. 70.000,-/bulan 16 Halaman

SELASA, 21 APRIL 2015

021-8833-9602 beritabekasiredaksi@gmail.com

Panti Pijat Resahkan Warga TAMBUN UTARA, BERITA BE­ KASI-Warga Desa Setia Mekar, Kecamatan Tambun Utara mulai resah de­ngan menjamurnya panti pijat di wila­yah tersebut. Di kecamatan ini, ku­rang lebih ada 15 - 20 lokasi pijat plus-plus. Berdasarkan informasi yang di-

himpun BERITA BEKASI, rata-rata panti pijat plus-plus tersebut memasang tarif sebesar Rp 100 ribu, sedangkan untuk pelayanan luar biasa (seks,red) tarifnya se­ besar Rp 250 ribu. Salah satu warga sekitar, Ardi Supratman (23) mengatakan, be­

Jadwal Sholat untuk Cikarang, GMT +7

april 2015 Tgl

Shubuh

Dzuhur

21

04:36

11:52

Ashr

Maghrib

Isya

17:51

19:01

15:13

PEMILIHAN Dudu Siap Menangkan Pilkades CIKARANG TIMUR, BERITA BEKASI-Dudu, bakal calon kepala desa (Balon Kades) Tanjung Baru, Kecamatan Cikarang Timur akan berupaya melakukan perubahan di desanya, jika pada pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) nanti dia terpilih. Pria kelahiran Bekasi ini berjanji akan meninjau kembali peraturan desa yang dinilai memberat­ kan masyarakat. "Inilah salah sa­tu isi visi misi dan program kerANGKA ja nanti," kata Dudu kepada BE­ pengangguran juga RITA BEKASI, Senin (19/4). Dikatakan, misi yang akan akan saya dia wujudkan antara lain meruminimalisir bah sistem pembangunan dari sentrali­sasi menuju desentralisasi. Bersama BPD akan mengadakan peninjauan kembali terhadap peraturan desa yang mem­ beratkan masyarakat. Selain itu, kata dia, profesionalitas, transparansi pelayanan, kesejahteraan masyarakat, kemananan, kesehatan serta insfrastruktur jalan akan ditingkatkan. "Angka pengangguran juga akan saya minimalisir," katanya. Dalam upaya peningkatan produktivitas ma­ syarakat, kata Dudu, pihaknya akan melakukan langkah–langkah seperti membentuk, melatih, dan mengusahakan modal bagi kelompok usaha produktif. Termasuk membentuk dan mengembangkan kelompok usaha tani, menjadikan petani lebih produktif, yang memiliki nilai ekonomi tinggi se­ hingga bisa menjadi desa minapolitan. “Termasuk pula pelayanan satu pintu untuk HALAMAN 15

Dudu

PRAKIRAAN CUACA BEKASI 21 APRIL 2015

Badai petir

Berawan

SIANG

MALAM

Ti

30°

RealFeel® 40° Presipitasi 65%

Re

25°

RealFeel® 29° Presipitasi 25%

lakang­an ini panti pijat tumbuh su­ bur di Tam­bun Utara dengan mo­ dus pijat alternatif, kebugaran dan refleksi. "Namun, saat berada dalam ka­mar, para pemijat menawarkan pijat plu-plus kepada pelanggannya," kata Ar­ di kepada BERITA

BEKASI, Senin (20/4). Dia mengetahui kegia­ tan panti pijat tersebut, karena suatu ketika dia pernah memasuki salah satu panti pijat dengan maksud untuk me­mijat. Sesaat setelah dia berada dalam ru­angan tertutup, salah se­­orang wa­nita pela­yannnya menawarkan

www.koranberita.co

NAMUN, saat berada dalam kamar, para pemijat menawarkan pijat plu-plus kepada pe­langgannya.

HALAMAN 15

Pedagang Ontrog Dishub Organda Desak Pemkab Terbitkan Regulasi tentang Kelas Jalan DENGAN ditutupnya beberapa putaran jalan oleh Dinas Perhubungan, pengguna jalan dan pengendara merasa kecewa karena harus memutar jalan lebih jauh. CIKARANG UTARA, BERITA BEKA­ SI-Bukan hanya para pengguna jalan yang kecewa atas kebijakan Dinas Perhubungan ini. Tetapi sejumlah pedagang Pasar Lemah Abang, juga mengaku kesel. Akibatnya, para pedagang tersebut melakukan aksi unjuk rasa di depan kantor Dinas Perhubungan, Kabupaten Bekasi, Senin (20/4). Salah seorang pedagang ayam potong, Tati (34) dalam orasinya mengatakan, penutupan putaran jalan ini sangat merugikan pedagang. Menurutnya, omset para pedagang menurun drastis setelah putaran jalan (turnaround) ditutup dengan beton pembatas (barrier). "Kalau ditutup, orang jadi tidak bisa menyebrang ke pasar Lemahabang. Pem­beli lebih memili berbelanja ke pa­ sar Cikarang. Pendapatan kita yang biasa­ nya Rp 5 juta per hari, menurun men­jadi Rp 1 - 2 juta per hari," kata Tati. Para pedagang memberikan waktu bagi Dinas Perhubungan HALAMAN 15 untuk berkoordinasi

ASEP SAEPULLAH/BERITA BEKASI

UNJUK RASA. Ratusan pedagang Pasar Lemah Abang mendatangi Kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Bekasi menggunakan mobil bak terbuka untuk melakukan aksi unjuk rasa.

Akibat Industri Pembangunan Bekasi Utara Tertinggal BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Sejarahwan Bekasi menilai peradaban Bekasi sebelum tahun 1970-an, sesungguhnya ada di Utara jauh sebelum adanya kawasan industri. "Peradaban Bekasi itu adanya di Utara, lem­baga-lembaga pendidikan itu ada di Utara, orang mencari kerja itu di Utara sebagai pe­ tani," kata Sejarahwan Bekasi, Ali Anwar kepa­ da BERITA BEKASI, Senin (20/4). Dulu, kata Ali, di Selatan itu cenderung per­ kebunan. Karena di Selatan kehidupan se­dikit,

walaupun lahannya luas, tapi pe­ kerjanya sedikit. Sedangkan di Utara itu banyak penduduk, kalau mengacu pada HALAMAN 15

Ali Anwar Sejarahwan Bekasi

Kasus Korupsi Dana PNPM Segera Disidangkan CIKARANG PUSAT, BERITA BEKASI-Kejaksaan Negeri (Kejari) Cikarang memastikan sidang kasus penyalahgunaan anggaran pada kegiatan program PNPM Mandiri Pedesaan di Unit Pengelola Kegiatan (UPK) Kecamatan Setu, selama tahun anggaran 2009 - 2013 lalu dalam waktu dekat akan di­ sidangkan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Bandung. “Kasus korupsi PNPM Mandiri Pe­ de­saan kemungkinan besar bisa di sidangkan dalam waktu dekat,” kata Kepala Kejari Cikarang, Raden HALAMAN 15 Mohammad Teguh Darmawan kepada

Sumber: accuweather

Pernah Merajai Dunia Otomotif, Vespa Tetap Dicari Costumer

Penjualan Setiap Bulan Selalu Meningkat Oleh: ASYKUR HULU BERBAGAI macam mo­ del kendaraan roda dua tidak membuat keberadaan motor cadul Vespa ketinggalan pa­ sar. Kehadiran Piaggio Vespa terbaru malah membuat pasar otomotif roda dua makin ramai. Sebagai motor jadul yang pernah menguasai pasar otomotif di Indonesia, Piaggio Vespa malam mencuri per­ hatian. Kepala Cabang Vespa Piaggio Bekasi, Ridwan menjelaskan, pasar motor Vespa tidak akan pernah sepi. "Ada banyak hal yang menyebabkan penggila Vespa akan selalu mencari dan

koranberitabekasi

ASYKUR HULU/BERITA BEKASI

KEPALA Cabang Dealer Piaggiao Vespa Bekasi, Ridwan terlihat kompak dengan kepala bengkelnya bersantai di salah satu unit vespa. berusaha untuk memilikinya," kata Ridwan kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Penjualannya memang

ti­ dak sekencang motor Jepang dengan model yang banyak dan harga yang le­ bih mudah untuk terjangkau.

Perbandinga­nya memang jauh namun dari sisi penjualan, maka kenaikan terjadi setiap bulan. Ini menandakan bahwa Vespa tetap dicari oleh penggemarnya. Kehadiran Piaggio Vespa memang lebih menyentuh kalangan menengah karena harganya agak sedikit mahal sekelah motor gede yang mempunyai mesin dua tak. Namun harga itu sesuai dengan apa yang dimilikinya saat ini. Modelnya dimodif le­ bih mewah dengan tambahan interior yang mengutamakan lifestyle. Setiap bulan penjualan HALAMAN 15

Alamat Redaksi: Jln. KH Noer Alie, Ruko Sentra Niaga Kali Mas, Blok A No. 19 Kali Malang Tambun Bekasi


10

BERITA CIKARANG PUSAT

SELASA, 21 April 2015

Camat Kritik Pelanggaran

Tata Ruang Dinas Terkait Dinilai Tidak Paham

SESUAI tata ruang yang sudah ditetapkan oleh Pemerintah Kabupaten Bekasi, Wilayah Cikarang Timur tidak diperkenankan berdiri perusahaan selain pergudangan. CIKARANG TIMUR, BE­ RITA BEKASI-Namun dalam kenyataannya, disinyalir saat ini justru telah banyak per­ usahaan yang berproduksi berdiri di wilayah tersebut. Hal ini juga diakui oleh Camat Cikarang Timur, Joko Jatmiko, ketika disambangi dikatornya, Senin (20/4). Menurut Joko, seharusnya dinas terkait dapat mengawasi hal ini dan tidak mem­ biarkan hal itu terjadi. Karena aturan­ nya sudah jelas bahwa wilayahnya Cikarang Timur hanya diperbolehkan berdiri kawasan pergudangan. Tidak boleh ada perusahaan yang berproduksi berdiri di sana. Lebih jauh Joko mengatakan, terkait soal banyaknya perusahaan yang berdiri di Cikarang Timur, seharusnya yang paling tahu adalah pihak

Bapeda dan BPMPPT. "Kalau pun kita menjadi tahu, itu hanya sebatas pelayanan dan memberikan koreksi atau rekomendasi kepada pemohon. Bahwa ketika per­ syaratan permohonan sudah dimasukan oleh pemohon yang akan mendirikan perusahaan, baru kita rekomendasikan untuk diurus kepada pihak yang lebih tinggi. Kalau perizinan dari pihak kecamatan jelas kita bilang tidak bisa," jelasnya. Lebih lanjut dia mengatakan, karena perizinannya bukan dari pihaknya, maka pihak kecamatan hanya merekomendasikan agar perusahaan segera mengurus kepada pihak Bapeda atau BPMPPT. Disebutkan, jika camat memberikan rekomendasi, itu artinya bahwa rekomendasi tersebut menjadi garansi

perekonomian Hadapi MEA, IKM Butuh Perlindungan CIKARANG PUSAT, BERITA BEKASI-DPRD Kabupaten Bekasi mendorong pemerintah daerah untuk melakukan proteksi terhadap Industri Kecil Menengah (IKM), menyusul diterapkannya Ma­ syarakat Ekonomi Asean (MEA) pada akhir tahun 2015 mendatang. Anggota Badan Anggaran DPRD Kabupaten Bekasi, Zaenudin kepada BERITA BEKASI me­ ngatakan, dari pembahasan APBD 2015, badan ang­ garan sepakat agar Disperindag mempersiapkan masyarakat khususnya Industri Kecil Menengah agar terproteksi, jangan sampai semuanya tergusur. Pihaknya juga akan mempersiapkan, anggar­ an agar Disperindag memberikan pelatihan bagi pengusaha lokal untuk menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean. Selain itu, kebijakan juga perlu dibuat pemerintah daerah, agar pengusaha kecil menengah yang berasal dari Kabupaten Bekasi, dapat bertahan menghadapi gencarnya pengusaha Asean yang bebas masuk di tahun mendatang. Zainudin menambahkan, pihaknya juga akan memberikan anggaran yang sama pada Dispe­ rindag meski dinas tersebut sudah dipecah menjadi 3 bagian. "Berdasarkan Perda OPD yang sudah disahkan beberapa waktu lalu, Disperindagkop dan UMKM dipecah menjadi 3 dinas, hal ini untuk menyelaraskan kinerja dari dinas itu sendiri agar berjalan maksimal," kata Zaenudin kepada BERITA BRAKSI, Minggu (19/4). Namun, lanjutnya, anggaran yang diberikan ha­ nya pada bidang-bidang yang ada di dinas tersebut. "Sementara anggaran pembentukan dinas baru dari Disperindag, masih menunggu penyelarasan dari Badan Perencanaan Pembangunan Daerah," tandasnya. (gil/ser)

kesehatan RSUD Kabupaten Menjangkau Pelosok CIKARANG PUSAT, BERITA BEKASI–Peme­ rintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi akan memba­ ngun Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di wilayah Utara Bekasi. "Tahun 2016, kita akan bangun rumah sakit itu di wilayah Kecamatan Cabangbungin. Saat ini, kita masuk dalam tahap pembebasan lahan untuk RSUD tersebut," ujar Wakil Bupati Bekasi, Rohim Mintaredja, Minggu (19/4). Menurutnya, pembangunan rumah sakit tanpa kelas itu sangat dibutuhkan masyarakat di sekitar wilayah Utara Bekasi. Pasalnya, banyak warga di wiliyah itu sangat membutuhkan rumah sakit ini. "Rumah sakit yang akan kita bangun adalah type C," katanya. Dalam tahapan pembangunanya, kata dia, pihaknya sudah merampungkan Detail Enginering Design (DED) RSUD yang akan berlokasi di Cabangbungin tersebut. Sementara untuk pembebasan lahannya, akan menggunakan APBD Perubahan 2015. Untuk pembangunanya, akan menggunakan anggaran APBD 2016 mendatang. RSUD type C ini dibangun di wilayah Kampung Garon, Desa Setialaksana, Kecamatan Cabangbungin, dengan alasan wilayah ini bisa dijangkau cepat oleh wilayah lainnya. Rohim mengaku, masih sulitnya masyarakat dalam mendapatkan pelayanan kesehatan, akibat lokasi RSUD di Cibitung sangat jauh dari warga yang tinggal di Bekasi bagian utara terutama Kecamatan Cabangbungin, Muaragembong dan Sukatani. Karena itu, kata dia, untuk menjangkau ma­ syarakat yang berada di daerah terjauh dari RSUD Cibitung, pihaknya akan membangun RSUD baru. "Setelah Cabangbungin selesai dibangun, kita akan bangun rumah sakit lainnya," ungkapnya. (gil/ser)

bakal keluarnya izin. Sebab, rekomendasi itu hanya me­ nyarankan mengurus atau mengantar. Yang memberi izin tetap dinas terkait. Jadi, katanya, jika ada per­ usahaan yang berproduksi berdiri di wilayah Cikarang Timur maka itu jelas bukan atas kewenangan camat memberikan izinnya. Karena yang memberi izin itu adalah pihak BPMPPT. "Karena itu, ketika kita diminta untuk menegur dan menghentikan aktivitas per­ usahaan itu, tentu kita tidak punya hak, karena bukan dari kita izin­ nya," kilahnya. Selain itu,

pihak kecamatan tidak ada topoksi melakukan pengawasan ke perusahaan, itu adanya di Satpol PP dan dinas teknis. Tapi ketika ada pe­ ngaduan atau keberatan warga baru kita tindak lanjuti. Tapi khusus pengawasn melekat itu kepada dinas teknis," tegas­ nya. (pul/ser)

Joko Jatmiko Camat Cikarang Timur

GOR Sukamukti Tidak Dipakai Sesuai Fungsi BOJONG MANGU, BERITA BEKASI-Gedung olahraga Sukamukti yang terletak di Kampung Galang RT 02/RW 02 Desa Sukamukti, Kecamatan Bojong Mangu, hanya menjadi kadang kambing, karena warga setempat jarang sekali menggunakanya. Menurut Wawan salah satu warga Kampung Galang, gedung olahraga itu jarang dipergunakan oleh warga sebagai

sarana publik, karena warga di sana sibuk dengan pekerjanya, seperti kesawah, atau mencari pakan ternak. Jadi, katanya, warga tidak terlalu mengerti akan kegunaan gedung olah raga tersebut. Meski begitu, sambungnya, dirinya merasa bangga karena di Bojong Mangu ada GOR. "Tapi sayang fungsinya tidak dipakai sebagaimana mestinya. Hanya dijadikan tempat ternak-ternak

berkumpul bila hujan turun," katanya kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Sementara itu, menurut pantauan LSM Jaksi, Auf Pasa, GOR Sukamukti ini sudah dibangun pada tahun 2014 dari dana APBD Kabupaten Bekasi dengan anggaran Rp 1 miliar. "Kalau menurut saya pembangunan yang berasal dari Dinas Olah Raga Kabupaten Bekasi ini, kurang tepat sasaran," ujarn-

ya. Pasalnya, masyarakat pedesaan itu, tidak terlalu mengerti tentang arti pentingnya berolahraga, karena mereka sibuk dengan perkerjaan sehari-hari ke ladang. seharusnya pemerintah lebih mengutamakan apa yang sangat di butuhkan oleh masyarakat pedesaan. Masi kata Auf, dengan anggaran Rp 1 miliar, sebenarya bisa digunakan untuk pembelian bibit

atau alat-alat traktor yang lebih bermanfaat bagi para petani. "Manfaatnya bisa langsung terasa kepada warga, bukan gedung mewah yang justru hanya dijadikan kadang kambing dan sapi," ujarnya. Sementara itu, Kabit Dispora Ruminta, saat dimintai keterangnya terkait hal ini melalui telepon, tidak bersedia memberikan komentarnya. (ded/ser)

MUBAZIR. Keberadaan GOR Sukamukti ini menjadi mubazir karena tidak digunakan sebagaimana mestinya. Padahal GOR ini dibangun dengan anggaran yang cukup besar.

DEDE/BERITA BEKASI

Penetapan Tanda Gambar Pilkades Rampung SERANG BARU, BERITA BEKASI-Pengocokan tanda gambar Desa Sukasari telah dilakukan pada hari Senin (20/4) yang dilaksanakan di Kantor Desa Sukasari, Kecamatan Serang Baru, yang di hadiri oleh seluruh pendukung calon Kepala Desa Sukasari. Untuk tanda gambar Apel dengan No Urut 1 didapat oleh Muhamad soleh Hudin atau Edo. Saat dimintai keterangan oleh BERITA BEKASI, Edo mengatakan, dengan sudah ada tanda gambar pencoblosan yang sudah ditetapkan oleh panitia dengan proses pengocokan. "Saya sudah merasa lega dan dapat bersaing secara sehat, jangan sampai ada permusuhan dalam pemilihan pilkades ini," ujarnya. Lebih lanjut dikatakan, dia juga berharap pada para pendukungnya untuk selalu berada pada norma-norma aturan yang ada. "Ayo kita ciptakan suasana tenang dan

damai dalam pilkades ini,” tegasnya. Hal senada juga diungkapkan oleh calon kepala Desa Sukasari No Urut 2, Sukria, dengan tanda gambar durian. "Harapan saya setelah tanda gambar ini didapat, saya akan berusaha untuk menciptakan ketenangan dalam pilkades ini, karena saya merasa penduduk pribumi, malu kalau dalam pemilihan ini sampai terjadi hal-hal yang tidak diingikan," kata­ nya. Dia mengatakan, tujuannya menycalonkan diri menjadi kepala Desa de­ ngan harapan supaya bisa mensejahtrakan warga tanpa terkecuali, baik itu pribumi atau pendatang. "Semuanya akan saya rangkul dan saya juga sangat prihatin dengan banyakanya pengangguran di wilayah saya ini. Jadi, kalau nanti terpilih saya akan berusaha untuk menciptakan lapangan pekerjaan," tu­ tupnnya. (ded/ser)

DEDE/BERITA BEKASI

SELESAI. Para calon kades telah mendapatkan nomor utur dan tanda gambar untuk berkompetisi pada perhelatan Pilkades Desa Sukasari.


BERITA UTARA perizinan Perumahan di Kebalen Tidak Punya IMB

SELASA, 21 April 2015

Warga Sambut Baik Proyek Jitut

11

Dapat Bantuan Pemerintah Rp 100 Juta

GILANG OTORIANSYAH/BERITA BEKASI

TANPA IMB. Kasi Trantib Kelurahan Kebalen, Ganda menyatakan banyak permukiman di Kebalen berdiri tanpa IMB.

BABELAN, BERITA BEKASI- Diperkirakan hampir 40 persen permukiman di Kelurahan Kebalen, Kecamatan Babelan disinyalir belum memiliki surat izin mendirikan Pembangunan (IMB). Hal tersebut langsung diungkapkan oleh Kasi Trantib Kelurahan Kebalen, Ganda kepada BERITA BEKASI, senin (20/4). Disebutkan, bangunan rumah tinggal paling banyak yang tidak memiliki IMB dibandingkan dengan bangunan dalam bentuk kios atau ruko. "Paling banyak di Perumahan Taman Kebalen, bangunan rumahnya tidak punya IMB," Katanya. Lebih lanjut dia mengakatan, berdirinya bangunan rumah tinggal tanpa IMB diduga karena ada oknum dari develover perumahan yang menjual tanah atau bentuk fisik tanpa IMB. "Jadi warga beli dari developer perumahan atau beli tanah dari pemilik tapi tidak lengkap suratnya," terangnya. Ganda menuturkan pihak kelurahan tidak dapat berbuat banyak dengan kondisi tersebut, karena didapati bangunan yang tidak memiliki IMB tersebut sudah jadi pondasi. "Kalau sudah jadi pondasi mau bagaimana lagi? Bukan wewenang kami untuk membongkar. Itu wewenang Pemkab Bekasi," ungkapnya. Namun, lanjutnya, dia sudah melaporkan permasalahan ini kepada Pemkab Bekasi, namun belum ada tindak lanjut dari Pemkab Bekasi. "Sudah saya laporkan, tapi belum ada penanganan dari Pemkab Bekasi," katanya. Perlu diketahui di wilayah Kelurahan Kebalen terdapat 45 ribu jiwa penduduk yang berdomisili di 220 RT dan 28 RW. (oto/ser)

PETANI di Desa Sindangjaya, Kecamatan Cabangbungin bergotong royong membuat jaringan irigasi tingkat usaha tani (Jitut) di desa mereka. CABANGBUNGIN, BERITA BEKASI- Pembuatan saluran irigasi dengan cara bergotong royong itu, dilakukan sepanjang 120 meter pertitik. Panitia mengaku dalam pelaksaan proyek Jitut ini, dilakukan dengan memberdayakan masyarakat setempat yang saat ini tengah menunggu datangnya musim panen. Herdi Ketua Pelaksana proyek Jitut mengatakan, bahwa bantuan pemerintah untuk bidang pertanian di desa Sindangjaya, Kecamatan Cabangbungin mendapatkan dua titik, yaitu titik pertama di RT 12 RW 05 dan titik kedua RT 13 RW 05. Anggaran yang diterima Rp 100 juta untuk dua titik tersebut. Bantuan Jitut tersebut berupa pembenahan saluran irigasi yang masuk ke area pertanian, dengan mengambil sumber air dari Kali Ciherang sebelah hilir. “Untuk dua titik Jitut di daerah kita, dananya sebesar Rp 100 Juta. Itu batuan yang sampai ke masyrakat,” kata Herdi, Senin (20/4).

JUJUN JUNAEDI/BERITA BEKASI

LOKASI. Herdi Ketua pelaksana Jitut sedang menunjukan lokasi pengerjaan saluran irigasi di RT 12 RW 05 Desa Sindangjaya, Kecamatan Cabangbungin. Herdi juga menjelaskan, proyek bantuan Jitut ini merupakan pengajuan kelompok tani kepada Dinas Pertanian dan Kehutanan Kabupaten Bekasi pada anggaran Tahun 2014 dan baru cair bulan ini. Hal ini tergolong momentum yang tepat, pasalnya disaat tanaman pertanian sedang membutuhkan banyak air. Herdi juga menambahkan, panjang saluran irigasi yang didapat dari Jitut sepanjang 120 meter. Meski tidak terlalu panjang, namun keberadaan saluran ini paling tidak sudah bisa mengurangi beban petani dalam

mendapatkan air guna mengairi area pesawahannya. Sebab petani daerah ini sangat kesulitan dalam mendapatkan air, hingga harus mengeluarkan dana dengan menyewa diesel untuk melakukan pompanisasi air dari Kali Ciherang. Terkait titik-titik Jitut yang keduanya berada di RW yang sama, dia mengatakan, daerah tersebut memang dianggap sebagai area pesawahan yang paling penting. Sebab struktur tanahnya paling tinggi, sehingga sangat kesulitan dalam mengairi lahan pesawahan.

Sementara, Emin salah satu petani yang lahan sawahnya di daerah tersebut mengaku sangat senang dengan adanya batuan berupa irigasi, sebab selama ini sawahnya selalu kekurangan air. Dia mengaku, sebelum adanya saluran irigasi melalui proyek Jitut ini, sebelumnya selama tahun kemarin saja dia sudah mengalami gagal panen sampai dua kali. Karena itu dia merasa sangat terbantu dengan adanya bantuan berupa saluran irigasi tersebut. Hal itu di benarkan juga oleh

Orman selaku Ketua RW 15, bahwa dengan adanya bantuan ini dia sangatbersyukur, sebab bisa mengurangi beban petani dalam pompanisasi air, yang sebelumnya memerlukan selang sepanjang 700 meter. Tapi kini berkurang dan bisa memperlancar jalannya air masuk ke area sawah petani. Semuanya berharap dengan adanya bantuan ini, walau hanya beberapa meter saja, Namun harapan kedepannya bisa mengurangi kegagalan panen yang sudah dua kali dialami petani desa tersebut.(jun/ser)

Bupati Biarkan PT CL Melanggar

PT CL. Tampak lokasi PT. Cikarang Listrindo (CL) di Jalan Buni Bakti, Babelan.

JUJUN JUNAEDI/BERITA BEKASI

BABELAN, BERITA BEKASIPasca aksi massa pada bulan Pebruari 2015, yang melakukan protes terhadap PT CL (Cikarang Listrindo), ternyata telah berbuntut pelaporan terhadap dua orang kepala desa (Kades). Ada dugaan telah terjadi konspirasi untuk menjatuhkan kades dari kedua desa tersebut, karena Bupati Bekasi hanya bersikap diam meski tahu ada pelanggaran yang dilakukan oleh PT CL. Ajat S anggota Korps Alumni HMI (KAHMI) Kabupaten Bekasi mengatakan, seperti yang telah tersebar di media dan bahkan masyarakat pun mengetahui, pasca aksi masa yang dilakukan oleh warga tiga desa yakni Desa Buni Bakti,

Desa Kedung Pengawas dan Desa Muara Bakti, justru dua dari ketiga kades tersebut dilaporkan ke Polresta Bekasi, dengan tuduhan melanggar pasal 335 KUHP yakni perbuatan yang tidak menyenangkan dan masuk ke dalam perusahaan tanpa izin pasal 167 KUHP. Ajat menerangkan pula, bawa sebenarnya pihak CL juga memiliki segudang permasalahan, bahkan pelanggaran terhadap Perda dan SK Bupati, yakni Perda Nomor 12 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Bekasi Tahun 2011-2013, dan Surat Keputusan (SK) Bupati Bekasi terkait izin pembangunan lokasi PLTB yang dikelola oleh PT. Cikarang Listrindo, juga dinilai keluar aturan. “Sebab menurut Perda Nomor 12 Tahun 2011 tentang RTRW Kabupaten Bekasi Tahun 2011-2013, untuk lokasi proyek PLTB seharusnya dibangun di Desa Hurip

Jaya Kecamatan Babelan, bukan dekat dengan permukiman warga,” terangnya, Senin (20/4). Yang sangat ironisnya adalah tentang kades yang masyarakatnya melakukan aksi, justru dituntut oleh PT CL. “Entah apa alasannya, saya kurang mengerti apa yang ditututkannya. Menurut saya sebagai orang yang bodoh, sebuah hal yang wajar yang dilakukan oleh ketiga kades tersebut. Toh itu untuk membela masyarakatnya,” imbuhnya. Tapi,lanjut Ajat, mengapa Bupati Bekasi hanya diam saja terhadap pelanggaran yang dilakukan PT CL. Padahal sudah jelas-jelas melakukan pelanggaran hukum. “Maka akan timbul sebuah pertanyaan besar, ada apa antara Bupati dengan PT.CL?” tegasnya. Jika memang pemerintah daerah akan menegakkan hukum yang sebenar-benarnya, jangan pandang bulu. “Atau jangan-jangan Bupati menerima sesuatu dari PT.CL, hingga menutup mata tentang pelanggaran tersebut,” tudingnya. (jun/ser)

iklan Baris & Kolom UNTUK PEMASANGAN

Hubungi: 0857 33 666 931, 0813 8186 8966

MUSIK PETROF PIANO HOUSE. Sekolah Musik & Galeri Piano. Daftarkan segera putra-putri Anda! Hub (021) 883 214 16 TOKO OLAHRAGA TOKO BANDUNG SPORT. Menjual macam-macam bahan Kaos cotton, FE, Lakos, Adidas, Haiget, Diadora, Nike dan Paragon. (021) 883 688 38, 883 688 39 KONVEKSI CHIXEL KONVEKSI. Menerima pesanan kaos, jaket, switter dan seragam. Kualitas TERBAIK, Harga TERMURAH !!! 085 711 031 515 BENGKEL

BENGKEL DINAMO GRIYA TEKNIK. Melayani gulung dinamo 3/1 phase, ser generator, dc motor, dll. Perum Pesona Ciantra blok B1 No. 4 RT 01/13 Cikarang Sltn, Bpk. Mansyur 0856 9347 4335 RUMAH DIJUAL DIJUAL Rmh luas 90m, dengan tanah HUK, Batu kali, genting beton dan atap pelapon, 2 kamar, listrik 1300watt. Berlokasi Perumahan Sukaraya Indah Jln raya Sukatani Cikarang Utara. Hubungi 0878 8487 0745 DIJUAL Rumah di jln. raya narogong km 9,5 jln swadaya 2 no 72 A Luas tanah 130 m persegi luas bangunan 90 m persegi struktur bangunan batu merah. bebas banjir. tanpa perantara hubungi 0812 8204 9292 / 021 91019159


12

BERITA OLAHRAGA

SELASA, 21 April 2015

lensa Rosberg Masih Diselimuti Kekurangan BERITA BEKASI-Pembalap Mercedes, Nico Rosberg belum mampu menjadi yang tercepat pada ajang Formula One (F1), meski tiga serie sudah digulirkan. Berbagai kelemahan menjadi faktor utama dan harus segera diperbaiki. Rosberg masih bertengger di peringkat ketiga klasemen pembalap sementara, kalah dari rekan setimnya, Lewis Hamilton, dan Sebastian Vettel (Ferrari). Ia bertekad segera meningkatkan performa guna memperbaiki perolehan poin. "Tim telah membuat awal yang luar biasa musim ini. Saya tahu, saya butuh meningkatkan (performa) sedikit lagi untuk mencapai tingkat yang lebih tinggi," kata driver 29 tahun itu seperti dirilis Crash, Kamis (16/4). Selama ini, Rosberg belum pernah menang dalam grand prix (GP) Bahrain. Dalam tiga musim terakhir, pencapaian terbaiknya hanya finis di posisi dua, saat musim 2014. Untuk itu, kemenangan pertama di Bahrain diyakini akan menjadi sangat spesial. Pembalap Jerman itu sadar kemenangan tentu tidak akan mudah begitu saja didapatkan. Peningkatan performa pembalap lain akan membuat kompetisi semakin sulit di setiap sirkuitnya. "Kompetisi memang tidak akan mudah, tapi itu membuat balapan ini terasa lebih menyenangkan. Jadi, saya sudah tidak sabar untuk bertarung dan berjuang menjadi yang teratas," tuntas Rosberg. (net/ast) Nico Rosberg

NET

SENGIT. Kemenpora Imam Nahrawi (Kiri) yang membekukan PSSI ternyata mendapat perlawanan dari pihak PSSI sendiri yang dipimpin langsung oleh Ketum terpilih, La Nyalla Matalitti (kanan).

Begini Cara Merevolusi

Mental?

sorot Mayweather Berendam di Suhu Minus

La Nyalla Akan Lapor ke Menko PMK dan DPR Terkait Pembekuan PSSI

BERITA BEKASI-Jelang pertarungan akbar melawan Manny Pacquiao, Floyd Mayweather Jr melakukan ritual unik. Petinju ber­ usia 38 tahun itu berendam di gas nitrogen dengan suhu minus 220 derajat Celsius. Tentu itu tidak berbahaya karena The Mo­ ney –julukan Mayweather– ternyata sudah beberapa kali melakukan kegiatan yang dinamakan Krio Terapi itu. Tentu ada tujuan di balik berendam di suhu yang terbilang sangat dingin tersebut. Menurut David Levi, pemilik tempat te­ rapi, Floyd hampir setiap hari datang untuk melakukan ritual tersebut. Sesi Krio sendiri berlangsung selama 90 detik hingga tiga menit. Fungsinya untuk memperkaya darah, mengusir racun dalam tubuh, dan melakukan hal menakjubkan lainnya. “Floyd datang setiap hari. Saya sering dihubunginya pada pukul 03.00 atau 04.00, dan meminta saya membuka fasilitas guna dimanfaatkannya,” jelas Levi, sebagaimana dikutip dari TMZ Sport, Senin (20/4). “Suhunya sendiri bisa mencapai minus 220 derajat Celsius. Sejatinya ia tidak menyukai terapi ini, namun ia menyadari terapi itu pen­ ting untuk kepentingan tubuhnya,” urainya. (net/ast)

LA Nyalla Matalitti menyebut Menpora Imam Nahrawi telah menyalahgunakan wewenangnya dengan membekukan PSSI. Menurutnya, bukan begitu cara untuk merevolusi mental. Dia juga akan melaporkan permasalahan ini ke Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) dan Komisi X DPR. BERIKA BEKASI-Langkah yang akan dilakukan Nyalla itu disampaikannye kepada wartawan di kantor Kemenpora, Senin (20/4, namun tak bertemu Menpora Imam Nahrawi yang sedang ada tugas lain di Palembang. “Kemenpora te­ lah melakukan abuse of power (penyalahgunaan wewenang). Ini tidak boleh,” ucap La Nyalla. “Saya dan rekan-rekan dan stakeholder di PSSI, semuanya rakyat Indonesia, yang kata­nya kita merevolusi mental: apa begini caranya merevolusi mental? Saya yakin Jokowi tidak tahu. “Untuk itu saya akan keli­ ling untuk klarifikasi siapa yang benar, siapa yang salah. Kebenaran bisa disalahkan, tapi kebenaran tak bisa dikalahkan,”

paparnya. “Saya sudah diberitahu KONI dan KOI, bahwa Bu Rita dan Pak Tono menolak untuk melaksanakan supervisi untuk kompetisi. Mereka menolak. Maka dari itu saya datang ke mereka untuk mempertegas kembali,” tambah La Nyalla. Selain itu ia juga mengatakan sudah mendapat restu dari FIFA atas terpilihnya dia sebagai ke­ tua PSSI. Pembekuan PSSI pun disebutnya diabaikan oleh FIFA. “Saya sudah dapat ucapan selamat dari FIFA. Dan mereka tidak anggap (pembekuan) itu. Saya tidak merasa ada pembekuan. Pembekuan itu ada­ nya di Kemenpora saja. Tapi di FIFA sama sekali tidak ada. Jadi, apa yang dilakukan Kemenpora ini saya katakan off-

Rio Haryanto Harumkan Indonesia di Seri Pembuka GP2 2015 NET

JUARA. Performa bagus Rio Haryanto di GP2 Bahrain berlanjut. Setelah menjadi runner-up di feature race, Rio tampil sebagai juara di sesi sprint race, di Sirkuit Sakhir. BERITA BEKASI-Peba­ lap Indonesia, Rio Haryanto, melanjutkan kisah gemilangnya dengan menjuarai Sprint Race pada GP2 Series Bahrain di Sakhir, Minggu (19/4). Sehari sebelumnya, pebalap Campos Racing tersebut finis di posisi kedua pada Feature Race. Pada Sprint Race yang berlangsung 23 putaran (124,476 km), Rio start dari posisi ketujuh. Pebalap 22 tahun tersebut melakukan start yang spektakuler dengan langsung me­ nyalip empat mobil dari sisi luar, ketika menuju tikungan pertama. Rio lalu melewati juara GP3 Series 2012, Micth Evans, dan mampu mempertahankan posisinya saat mendapat serang­ an balik. Rio lalu mendekati Julien Leal. Di tikungan lurus utama,

Rio mencoba menyalip dari sisi dalam, tetapi Leal segera menutup jalur. Dengan berani, Rio kembali berpindah ke sisi luar dan sukses memimpin ­balapan. Rio lanjut melesat di depan, sementara para rivalnya di belakang masih bergulat berebut posisi. Lap time yang dicatat Rio sangat konsisten, dan ia mempertahankan jarak sekitar tiga detik. Rio mampu menjaga

tingkat keausan ban dengan baik di bawah terik matahari. Pesaing terdekat Rio pada balapan kemarin, Stoffel Vandoorne, naik ke posisi kedua. Vandoorne sempat mengura­ ngi jarak waktu hingga sekitar dua detik, tetapi Rio langsung me­respons dan kembali menjaga keunggulan tiga detik hingga finis. Ini merupakan kemenang­an perdana Rio dalam GP2 Series. (net/ast)

Berikut 10 Besar hasil balapan Sprint Race GP2 Series Bahrain 1. Rio Haryanto Campos Racing 41:35.490s (23 lap) 2. Stoffel Vandoorne ART Grand Prix + 3.004s 3. Nathanaël Berthon Lazarus + 5.639s 4. Alexander Rossi Racing Engineering + 6.258s 5. Julián Leal Carlin + 13.945s 6. Nobuharu Matsushita ART Grand Prix + 15.923s 7. Robert Visoiu Rapax + 19.794s 8. André Negrão Arden International + 20.159s 9. Jordan King Racing Engineering + 21.101s 10. Arthur Pic Campos Racing + 25.690s

Imam

side. Dan tidak ada ceritanya PSSI hasil KLB, ketum bersama Exco-nya dibekukan, tapi Asprov-nya dirangkul untuk me­ lawan atasannya. Ini namanya memecah belah. Ini harus di­ laporkan,” ujarnya. Sampai saat ini, La Nyalla tidak menganggap ada pembekuan PSSI oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga. Oleh karena itu, ia akan melapor ke banyak pihak termasuk Menko PMK dan Komisi X DPR RI. “Yang jelas saya tetap ke sini sekalipun Kemenpora merasa sudah membekukan PSSI, dan kami juga sudah melihat suratnya dengan beberapa alasan, mulai dari SP1, SP2, dan SP3. Kami ingin dapat penjelasan langsung dari Bapak Menteri, kronologis ketiga surat teguran

BERITA BEKASI-Race penuh drama terjadi di seri ketiga MotoGP yang berlangsung di Sirkuit Rio Hondo, Argentina, Senin 20 April 2015 dini hari WIB. Valentino Rossi berhasil menjadi yang terbaik, di­ susul oleh pembalap Ducati Andrea Dovizioso, dan rider LCR Honda, Carl Crutchlow di posisi ketiga. Hasil ini memantapkan Rossi di peringkat pertama klasemen dengan 66 poin, disusul Andrea Dovizioso diposisi kedua dengan 60 poin, dan Andrea Iannone di tempat ketiga dengan 40 poin. Di bawahnya adalah rekan Rossi, Jorge Lorenzo dengan 37 poin dan Marquez mengoleksi 36 poin. Marquez sedianya memimpin perlombaan hingga lap menyisakan satu lap terakhir. Namun ketika Rossi mendekati dan menyusulnya, rider berjuluk Baby Allien itu seakan bernafsu merebut posisinya kembali. Tabrakan pun tak terhindari, Marquez terjatuh dan Rossi tak terkejar. Balapan dimulai dengan aksi pembalap Suzuki Aleix Espargaro yang merangsek

tersebut, dan terakhir soal akan terbentuknya tim transisi,” ujar­ nya. “Yang pasti kami dengan niatan baik ingin menjelaskan kepada Bapak Menpora. Kami juga ingin minta saran beliau, kalau beliau ingin beri sarang. Tapi yang jelas, PSSI hasil KLB d Surabaya kemarin sudah di­ nyatakan sah oleh FIFA. Semua dilakukan secara demokratis, transparan, fair play. “Jadi, kalau ada yang merasa ingin membentuk tim transisi, kemudian menjalankan kongres, itu saya anggap perbuatan liar, dan akan saya ajukan secara hukum. Negara kita negara hukum. Kalau semua bisa seenaknya menyelenggarakan kongres yang sesuai keinginannya, ini akan jadi ramai.”

ke posisi pertama. Namun pembalap asal Spanyol tidak bertahan lama di depan, Marquez langsung mengambil alih kembali pimpinan. Memasuki lap kedua, duo Ducati Andrea Iannone dan Andrea Dovizioso beriringan menempati posisi ketiga dan keempat. Secara perlahan, keduanya menyalip Espargaro yang berjuang keras memperta­ hankan posisinya. Pemba­ lap Movistar Yamaha, Va­ lentino Rossi, yang memulai balapan dari posisi kedelapan langsung membuntuti Lorenzo. Tidak butuh waktu lama untuk The Doctor melewati Lorenzo. Pada lap lima, pembalap yang dikenal dengan raja tikungan ini berhasil menyalip Lorenzo untuk posisi kelima. Perlahan tapi pasti Rossi mendekati rombongan tiga pembalap, Crutchlow, Dovizioso, dan Iannone. Tiga lap beruntun Rossi berhasil menyalip ketiga pembalap di depannya. Pada lap delapan Iannone berhasil disalipnya dengan mudah. Lalu pada lap sem-

La Nyalla juga mengatakan, dirinya sempat merasa akan kehilangan dukungan dalam pemilihan. Sebab, surat pembekuan Menpora tertanggal 17 April, sedangkan KLB 18 April. Dia bilang, sebelum kongres dibuka sudah terdengar isu bahwa kalau dirinya terpilih sebagai ketua umum, PSSI akan dibekukan. “Tapi Alhamdulillah, akhir­ nya para voter semua solid mendukung saya. Semua jadi terbalik. Saya sekarang se­ ngaja ke sini. Karena Menpora tidak ada, saya lanjut ke KONI, lalu ke KOI, lalu ke Bu Puan Maharani (Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan), kemudian lapor ke Komisi X DPR. Kami akan laporkan semua, dan akan kami klarifikasi,” pungkasnya. (net/ast)

bilan giliran Crutchlow yang harus merelakan posisinya direbut juara dunia MotoGP tujuh kali itu. Hingga pada lap 10, Rossi sukses me­ nyalip Dovi- sapaan Dovizioso – untuk posisi kedua. Marquez yang nyaman di posisi pertama sejak awal lap mulai lengah jelang ­akhir­balapan. Hal itu terbukti dari terus terpangkasnya jarak waktu Baby Alien dengan Rossi yang berada di tempat

kedua. Di sisa tiga lap, Rossi berhasil mendekat namun Marquez memberikan perlawanan ketat. Hingga pada lap 24 insiden terjadi. Benturan terjadi antara kedua pembalap, tapi Rossi sukses menyalip Marquez dan langsung menutup ­ ruang­Marquez untuk kembali menyalip. Namun Marquez yang tidak mau kehilangan posisi pertamanya memaksakan diri hingga bagian depan motornya menyenggol bagian belakang motor Rossi hingga akhirnya terjatuh dan tidak bisa menyelesaikan balap. (net/ast)

NET

TERBAIK. Valentino Rossi berhasil menjadi yang terbaik di seri ketiga MotoGP yang berlangsung di Sirkuit Rio Hondo, Argentina, Senin 20 April 2015 dini hari WIB.


BERITA REGIONAL KASUS Banyak PKL, PJT II akan Patok Tanggul KW 5 KARAWANG, BERITA BEKASI-Alasan masih menjamurnya para Pedagang Kaki Lima (PKL) di sepanjang bantaran irigasi Johar menuju Kodim, akhirnya Perum Jasa Tirta (PJT) II berencana akan melakukan pematokan di wilayah ditanggul KW 5 Kelurahan Karawang Wetan tersebut. “Jadi nanti kita kasih patok saja, agar pedagang tidak berjualan lagi di tanggul,” tutur Petugas Lapangan PJT II Divisi Pengelolaan Air II Pengamat Sungai dan Irigasi Karawang, Acep Hidayat, kepada KORAN BERITA (grup BERITA BEKASI), Senin (20/4). Acep mengatakan, selama ini keberadaan PKL yang berjualan di sekitar tanggul irigasi KW 5 menghalangi proses pemeliharaan. Oleh sebabnya, PJT II akan mengambil tindakan tegas dengan memasang patok agar pedagang tidak bisa lagi berjualan. “Makanya untuk menghalangi kita patok, karena pemelihran operasional dan pemeliharaan kita terganggu,” katanya. Menurutnya, keberadaan para PKL di sepanjang saluran irigasi di sepadan jalan atau di bantaran irigasi sudah memiliki izin dari PJT II. Namun untuk PKL yang berada di tanggul sama sekali belum memiliki izin. “Tapi yang sepadan jalan diperbolehkan, karena ada surat izinnya dari kita,” bebernya. Sementara itu, Lurah Karawang Wetan, Dedi Supardi menuturkan, jika pihaknya bersepakat kalau PJT II ingin menertibkan para PKL. Namun dalam hal ini menurutnya harus ada pengganti tempat berjualan bagi PKL, sehingga ada tempat relokasi untuk berjualan. “Ya kalau ingin ditata ya dengan baik para pedagang cari tempat yang baik,” katanya. Selain itu, berdasarkan informasi pihaknya, sepadan di sepanjang irigasi ini juga akan dijadikan jalur hijau. Jika memang program penataan tersebut direalisasikan, ia berharap penataan jangan setengah-setengah dan bersifat tebang pilih. “Informasi dari PJT II memang akan dipagar untuk jadi jalur hijau. Kita setuju saja, tapi harus komitmen penghijauan yang tidak bersifat tebang pilih,” tandasnya.(ian/adk/par)

SELASA, 21 April 2015

13

DPR RI: Pelabuhan Di Subang

Pemkab Sudah Menyiapkan Lahan dan Infrastruktur SUBANG, BERITA BEKASI-Komisi I DPR RI akan mendorong wilayah Subang, dijadikan wilayah pelabuhan laut bertarap internasional.

Ketua Komisi I DPR RI, Mayjen Purn Tb Hasanuddin mengatakan, kawasan Subang sangat mendukung baik secara geografis, infrastruktur yang telah ada maupun perencanaan pembangunan. “Pantainya lebih bagus dari Indramayu, kedua relatif lebih dekat (untuk) menunjang ke bandar udara di Kertajati Majalengka,” ujarnya kepada wartawan di Subang, Senin (20/4). Dikatakan, dengan keberadaan pelabuhan laut bertaraf internasional di Subang, akan lebih bersinergi antara Bandara di Kertajati Majalengka dengan pelabuhan laut. “Jangan sampai (Bandara Kertajati Majalengka) sendirian. Harus didukung oleh pelabuhan laut,” tambahnya. Dijelaskan, lokasi yang paling layak ialah Kabupaten Subang.

“Kalau ke Cirebon dirasakan tidak mungkin untuk Pelabuhan Internasional,” katanya. Dukungan lainnya ialah menyilang tol Cikampek Palimanan yang melintasi wilayah Subang ditambah dengan akan digandakan jalur kereta api oleh Presiden Joko Widodo telah dibuatkan plan. Nanti kegiatan kereta api tidak akan terbatas waktu. “Tiap hari ada kegiatan transportasi kereta api,” paparnya. Ketika ditanyakan mengenai lokasi antara Pantai Ciasem dan Pantai Patimban Pusakanagara, Hasanuddn mengatakan itu diserahkan kepada tim ahli untuk dilakukan survai. “Mengenai lokasi antara Ciasem dan Patimban itu diserahkan oleh ahlinya. Yang pasti wilayah Subang, lah,” tandasnya. Sebelumnya, Bupati Subang, Ojang Sohandi, mengatakan Pemkab Subang serius menanggapi pembangunan Pelabuhan di Wilayah Subang. Pihaknya sudah menindaklanjuti pembangunan pelabuhan yang kini sudah memasuki tahap kelima.

Sebab, lanjutnya, sejak jaman Presiden Soeharto sebenarnya sudah membebaskan tanah 8 km dari jalan Nasional ke pantai dengan lebar yang dibutuhkan dan menyiapkan lahan sekitar 4 hektar adalah untuk perkantoran. “Itu sudah lebih dari proaktif menanggapi pembangunan pelabuhan,” jelasnya Pemkab Subang, lanjut Ojang, fokus itu membangun pelabuhan yang tengah dilaksanakan di Patimban. “Kami telah berkoordinasi dengan pihak provinsi dan lainnya,” tambahnya. Dijelaskan, pelabuhan yang sekarang tengah dilaksanakan akan difungsikan sebagai penopang pelabuhan distribusi batu bara dan penopang distribusi potensi barang lainnya. “Kalau kemudian akan dijadikan pelabuhan sipil, ya syukur Alhamdulillah,” ujar Ojang. Sekarang Pemkab Subang masih menunggu keputusan Pemerintah Pusat mengenai kepastian pengalihan lokasi pelabuhan yang semula akan dibangun di Cilamaya Kabupaten Karawang. Pembatalan ini salah satunya sehubungan diwilayah tersebut terdapat pipa saluran milik Pertamina. Pemerintah Pusat kemudian memberikan alternatif lokasi yaitu wilayah Kabupaten Subang dan Kabupaten Indramayu. (zen/use/par)

Tantang Maut, Anak SD Ke Sekolah Seberangi Sungai

Ilustrasi

NET/BERITA BEKASI

PROGRAM

Dinilai tidak Menyeluruh, Kebijakan Bupati Acak-acakan PURWAKARTA, BERITA BEKASI-DPRD menilai banyak kebijakan Bupati Purwakarta, Dedi Mulyadi terkesan acak-acakan. Pasalnya, masih banyak permasalahan yang tidak terselesaikan khususnya dibidang pendidikan dan kesehatan. Anggota DPRD Purwakarta, Isep Saprudin Yahya mengatakan, masih banyak permasalahan yang sampai saat ini belum terselesaikan dengan baik. Khususnya dibidang pendidikan dan kesehatan. Kendati Pemkab sudah menanggapi beberapa tmuan tapi belum menyeluruh. “Masih ada infrastruktur sekolah yang belum diperbaiki dan itu menunjukan ketidak siapan dinas dalam menunjang kebijakan bupati,” katanya. Menurutnya, program bupati itu harus disertai dengan data yang ada. OPD harus bekerja dan bukan memberikan data yang tidak akurat terkait pembangunan apa saja yang segera dilaksanakan untuk kepentingan masyarakat. “Bukan berdasarkan suka dan tidak suka dan lebih kepada pencitraan diri saja, akibatnya program malah acak-acakan,” ujarnya. Ditegaskan, masih banyak pembangunan yang tidak merata dan tidak ada skala prioritas. Maka wajar jika banyak yang menilai program bupati acak-acakan, sebab bagus di luar rusak di dalam terbukti dengan beberapa program terlebih yang berhubungan dengan pendidikan seolah-olah banyak yang terlewatkan. “Kami menilai harusnya pembangunan itu skala prioritas dan tepat sasaran,” tegasnya. Dijelaskan, sudah ada pemberitaan di media massa tentang sekolah yang mau ambruk baru dilakukan pembanguan, itu dinas pendidikan terkesan tidak ada kerjanya. “Mereka memberikan laporan tidak akurat ke bupati, buktinya masih ada yang tidak tersentuh,” paparnya. Ia menambahkan, pihaknya merasa prihatin, sebab dibandingkan dengan program bupati untuk pembangunan Situ Buleud, pembangunan kelas dengan toiletnya itu sangaj jauh untuk anggarannya. “Kami meminta agar Bupati segera melakukan pemeriksaan kembali terkait program yang akan dilaksanakan dan harus dilihat apakah layak disegerakan atau tidak,” pungkasnya. (trg/use/par)

PURWAKARTA, BERITA BEKASI - Siswa SDN Sukamukti 2, Kecamatan Maniis, Kabupaten Purwakarta harus berjuang untuk menempuh dan mendapatkan ilmu pendidikan di sekolahnya karena para siswa harus menyeberangi sungai yang tidak memiliki jembatan. Aktivitas beresiko dan mengancam nyawa para siswa sekolah SD ini dilakukan setiap hari untuk menuntut ilmu, apalagi bila sungai curug Walanda meluap akibat hujan yang cukup tinggi kelas bahkan sering sekali mereka menghindari sungai yang sedang meluap dan mengakibatkan mereka tidak bersekolah. “Kami ingin ada jembatan, dibuat oleh bupati aga bisa menyebrang untuk pergi sekolah setiap hari,” ujar salah seorang siswa SDN Sukamukti 2, Wisnu kepada KORAN BERITA (grup BERITA BEKASI), Senin (20/4) Sementara itu, Salah seorang guru SDN Sukamukti 2, Dede Saprudin mengatakan, pada saat banjir para siswa tidak ada yang berangkat sekolah karena harus menyeberangi sungai dan menempuh resiko yang bisa mengancam nyawa mereka. “Bila banjir sekitar 50 siswa-

nya tidak akan hadir ke sekolah, kami hanya pasrah saja karena memang mengandung resiko bila mereka menyeberang sungai yang tidak memiliki jembatan tersebut,” katanya. Menurutnya, sampai saat ini memang belum ada jembatan di sungai curug Walanda, sehingga siswa yang rumahnya diseberang sungai terpaksa melewati sungai setiap hari untuk sekolah. “Kami berdoa agar tidak hujan, apalagi UN akan dilaksanakan untuk siswa kelas 6 yang tidak lama lagi, dampaknya kalau hujan dan mengakibatkan sungai curug Walanda meluap dipastikan mereka tidak akan bisa ke sekolah. Kami sedang mencari solusi untuk hal ini,” jelasnya. Ia menambahkan, sampai saat ini yang bisa pihaknya lakukan hanyalah bersama orang tua untuk bergotong royong menyeberangkan anak-anaknya yang akan bersekolah. Dengan menggunakan tambang yang dibentangkan. “Selain harus melewati sungai curug Walanda, para siswa juga berjalan kaki dari rumahnya hingga puluhan kilometer karena tidak ada kendaraan umum,” pungkasnya.(trg/use/par)

Langgar Perda, Genset Indomaret Disita

USE/BERITA BEKASI

Penyitaan genset oleh Satpol PP. KARAWANG, BERITA BEKASI-Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menyita tiga buah genset milik PT Indomarco Prismatama Cabang Purwakarta. Pasalnya perusahaan

yang membawahi Indomaret itu diduga telah melanggar Perda nomor 12 tahun 2011 tentang pajak daerah. Kasie Pengawasan Penegak Peraturan Hukum Daerah

(PPHD) Satpol PP, Asep Suryana mengatakan, pihaknya telah melakukan penyitaan terhadap tiga buah genset yang berada di tiga Indomaret yang berbeda di Karawang. “Indomaret itu

diduga telah melanggar Perda nomor 12 tahun 2011 tntang pajak daerah, jadi kami sita genset sebagai barang bukti,” katanya. Dikatakan, dalam perda nomor 12 tahun 2011 itu sudah jelas jika ada pajak penerangan jalan non PLN yang harus dibayarkan ke kas daerah. Tapi para pengusaha itu membandel dan tidak mau koferatif dengan mematuhi aturan itu. “Pengusaha sudah diberi peringatan sebelumnya, tapi masih saja membandel,” ujarnya. Oleh sebab itu, lanjutnya, pihaknya memberikan sanksi tegas dengan menyita genset milik Indomaret itu, setelah sebelumnya pihaknya meminta surat penyitaan dari pengadilan negeri Karawang. “Kami akan terus menggencarkan program ini untuk menertibkan pengusaha yang membandel dan tidak mengikuti aturan,” tandasnya. Senada, Kasatpol PP, Widjojo GS menyatakan jika pihaknya ingin mendorong peningkatan pendapatan asli daerah (PAD) dengan menegakan Perda di Karawang. Sebab masih banyak potensi PAD yang belum tergali dengan maksimal. “Kami juga sudah memiliki target operasi berikutnya untuk menertibkan pengusaha yang melanggar

Perda nomor 12 tahun 2011 itu,” katanya. Sementara itu, Kasi Pemeriksaan DPPKAD, Mustopa mengatakan, dalam Perda nomor 12 tahun 2011 itu pajak penerangan jalan merupakan pejak yang digunakan atas penggunaan tenaga listrik yang duhasilkan sendiri atau PLN. “Dalam hal ini penggunaan sendiri adalah genset,” paparnya. Dijelaskan, banyak pengusaha waralaba yang menggunakan genset seperti Indomaret dan Alfamaret tapi tidak membayar pajak. Padahal, DPPKAD sudah melayangkan surat agar pengusaha membayarkan pajaknya, tapi karena masih membandel pihaknya meminta bantuan penegak perda dalam hal ini Satpol PP. “Kami minta perda itu untuk ditegakan, sebab sosialisasi sudah kami lakukan saat pengusaha memohon perizinan di BPMPT,” jelasnya. Menurutnya, masih banyak pengusaha yang belum membayar pajak penerangan jalan non PLN itu mulai dari hotel maupun perusahaan yang berada di kawasan dan zona industri. “Kami berharap dengan adanya penegakan perda, pengusaha bisa lebih taat aturan yang ada di Karawang,” pungkasnya. (use/par)


14

SELEBRITA

SELASA, 21 April 2015

Buktikan Kemampuan Main Film Jepang

sosok Sedang Merintis Usaha Baru

Punya Keahlian Bela Diri yang Mumpuni BERITA BEKASI-Mereka yang gandrung dengan film laga Indonesia, pasti akab dengan penampilan aktor yang satu ini. Ya, pasti nama Yayan Ruhian tak asing di telinga mereka yang mencintai film action di tana air. Pemeran Mad Dog dalam THE RAID dan Prakoso dalam THE RAID 2: BERANDAL ini memang punya kemampuan silat yang luar biasa.

BERITA BEKASI-Cukup lama tidak pernah muncul lewat pemberitaan media massa, ternyata Artis Nabila Syakieb sedang punya kesibukan baru di luar aktivitasnya sebagai pesinetron. Diam-diam, artis cantik ini menjalani bisnis di bidang properti. Nabila menggandeng dua adiknya, Ali dan Ayu untuk menjadi rekan bisnisnya. Diakui bintang sinetron Cinta di Langit Taj Mahal ini, usaha barunya itu sudah berjalan sejak tiga tahun lalu. Ia pun memiliki peranan penting dalam bisnisnya ini. “Aku bukan hanya duduk di balik meja ya. Aku, Ali, dan Ayu banyak saling tukar pikiran,” ujar Nabila saat ditemui di kawasan Ciganjur, Jakarta Selatan, awal pekan ini. Bisnis ini, lanjut Nabila membuatnya bertemu banyak orang. Tugasnya adalah membantu mendongkrak penjualan. “Aku bantu di marketingnya. Banyak juga sih kontribusinya,” ujar artis berambut panjang ini. Nabila bangga bisnis yang digeluti bersama dua saudara kandungnya berjalan mulus. Ia sudah mendapat keuntungan dari usahanya itu. Meski demikian, Nabila belum berniat untuk meninggalkan dunia akting. Sejauh ini, ia masih bisa mengatasi kedua kegiatan yang dijalaninya. “Semua artis punya kerjaan lain selain entertainment. Jadi biasa saja,” pungaksnya. (net/ser)

Lebih Plong Kalau Satu Keyakinan BERITA BEKASI-Syahnaz Sadiqah mengakui hubungannya dengan pesinetron bernama Juan bukan sekadar teman. Adik Raffi Ahmad itu bersedia dijadikan pacar karena Juan telah satu keyakinan dengannya. “Dia sudah mualaf, karena aku nggak nyaman pacaran sama yang nggak se-agama,” katanya saat diwawancara di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta, Senin, (20/4). Syahnaz juga telah berkenalan dengan keluarga pesinetron 7 Manusia Harimau itu. Meski perkenalan itu berlangsung tidak secara formal,

Syahnaz mencoba jalani hubungan itu dengan serius. “Keluarga cowoknya secara formal belum tapi sudah ketemu. Insha Allah (serius) doain aja,” ujarnya. Selama ini Syahnaz telah merasa nyaman dengan Juan. Tapi hal itu bukan berarti Syahnaz akan melanjutkan hubungannya ke arah yang lebih serius dalam waktu dekat. “Baik orangnya, perhatian, menyenangkan, yang penting buat aku kalau buat pacar yang penting nyaman aja. Sekarang fokus karir dulu aja,” ujarnya. (net/ser)

Sebelum terjun di dunia seni peran, Yayan adalah seorang pesilat asal Tasikmalaya dan guru bela diri. Karena kemampuannya inilah ia kemudian ditarik untuk bermain dalam MERANTAU (2009) dan THE RAID (2012). Yayan terus mengasah bakat dan kemampuannya di bidang akting dan bela diri. Tahun ini saja ia bermain dalam dua film. Yang pertama adalah BEYOND SKYLINE yang lagi-lagi ia bintangi bersama Iko Uwais, meski Iko hanya sebagai koreografer adegan laga. Yang kedua adalah YAKUZA APOCALYPSE, di mana ia harus berakting bersama aktor dan aktris Jepang. YAKUZA APOCALYPSE adalah sebuah film fantasi yang menceritakan kisah seorang yakuza vampir dan disutradarai oleh Takashi Miike. Dilansir mxdwc.com, Yayan menjadi satu-satunya aktor Indonesia yang bermain dalam film ini. Dikisahkan, seorang yakuza kelas rendah bernama Akira Kageyama (Hayato Ichihara) tak bisa mentato tubuhnya karena masalah kulit yang dimilikinya. Suatu hari ia digigit oleh seorang vampir yang ternyata adalah bosnya sendiri. Akira kemudian akan berhadapan dengan Kyoken yang diperankan oleh Yayan Ruhian, salah satu anggota geng pembunuh internasional. Pengen tahu seperti apa penampilan Yayan di film ini? Meski jauh dari kesan sangar, eits tapi jangan ragukan kemampuan bela dirinya yang terkenal hingga kenegeri Sakura, ya. Proud of you, Mad Dog! (net/ser)

PT. BPR DPM KREDIT MANDIRI

Ruko Niaga Kalimas 2 Blok C No. 25 Jl. Inspeksi Kalimalang, Tambun - Bekasi, Telepon : 021 – 88374727, Faksimili : 021 – 88374729 Website : www.kreditmandiri.co.id

LAPORAN KEUANGAN PUBLIKASI LAPORAN NERACA PUBLIKASI Tanggal : 31 Desember 2014 POS - POS

Posisi Des 2014

Aset Kas Kas dalam Valuta Asing Surat Berharga Pendapatan Bunga yang Akan Diterima Penempatan pada Bank Lain Penyisihan Kerugian -/Jumlah Kredit yang Diberikan a. Kepada BPR b. Kepada Bank Umum c. Kepada non bank - pihak terkait d. Kepada non bank - pihak tidak terkait Jumlah Kredit yang Diberikan Penyisihan Kerugian -/Jumlah Agunan yang Diambil Alih Aset Tetap dan Inventaris a. Tanah dan gedung b. Akumulasi penyusutan dan penurunan nilai gedung -/c. Inventaris d. Akumulasi penyusutan dan penurunan nilai inventaris -/Jumlah aset tetap dan inventaris Aset Tidak Berwujud Akumulasi Amortisasi -/Aset Lain-lain Jumlah Aset

Pos-Pos

Posisi Des 2013

177.289 2.007.192 23.941.679 (94.994) 23.846.685

313.953 1.662.725 16.485.992 (50.625) 16.435.367

196.383 74.410.537 74.606.920 (597.805)

520.082 58.032.476 58.552.558 (551.341)

74.009.115

58.001.217

620.160

-

-

-

3.401.904

2.918.860

(1.608.716) 1.793.188 185.876 (183.472) 1.900.090

(1.124.997) 1.793.863 182.952 (98.140) 1.883.903

104.356.123

Posisi Des 2014

Kewajiban Kewajiban Segera Utang Bunga Utang Pajak Simpanan a. Tabungan b. Deposito Jumlah Simpanan Simpanan dari Bank Lain Pinjaman Diterima Dana Setoran Modal - Kewajiban Kewajiban Imbalan Kerja Pinjaman Subordinasi Modal Pinjaman Kewajiban Lain-lain Jumlah Kewajiban Ekuitas Modal Dasar Modal yang Belum Disetor -/Tambahan Modal Disetor (Agio Saham) Modal Sumbangan Jumlah Dana Setoran Modal - Ekuitas Laba/Rugi yang Belum Direalisasi Surplus Revaluasi Aset Tetap Saldo Laba Cadangan Umum Cadangan Tujuan Belum ditentukan tujuannya Total Jumlah Ekuitas

80.175.840 Total Kewajiban dan Ekuitas

LAPORAN LABA RUGI PUBLIKASI 31 Desember 2014

(Ribuan Rp) Posisi Des 2013

Pos-Pos Pendapatan dan Beban Operasional Pendapatan Bunga Bunga Kontraktual Amortisasi Provisi Amortisasi Biaya Transaksi -/Jumlah Pendapatan Bunga

1.556.267 359.223 963.805

1.072.329 323.876 769.110

1.860.228 64.484.395 66.344.623 17.164.638 777.523 251.143 87.417.222

1.906.955 54.415.434 56.322.389 7.984.760 433.243 59.725 66.965.432

16.000.000 11.000.000 5.000.000 -

16.000.000 11.000.000 5.000.000 -

1.000.000 10.938.901 11.938.901 16.938.901

800.000 7.410.408 8.210.408 13.210.408

Beban Penyisihan Kerugian Aset Produktif Beban Pemasaran Beban Penelitian dan Pengembangan Beban Administrasi dan Umum Beban Operasional Lainnya JUMLAH BEBAN OPERASIONAL LABA (RUGI) OPERASIONAL PENDAPATAN DAN BEBAN NON OPERASIONAL Pendapatan Non Operasional Beban Non Operasional Kerugian Penjualan Aset Lain-lain PENDAPATAN (BEBAN) NON OPERASIONAL LABARUGI LABA (RUGI) SEBELUM PAJAK PENGHASILAN TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN

104.356.123

80.175.840

LABA (RUGI) BERSIH

Posisi Des 2014

Beban Bunga Bunga Kontraktual Amortisasi Provisi, Administrasi dan Biaya Transaksi Jumlah Beban Bunga Jumlah Pendapatan Bunga - Bersih Pendapatan Operasional Lainnya JUMLAH PENDAPATAN OPERASIONAL

LAPORAN PUBLIKASI INFORMASI LAIN Tanggal : 31 Desember 2014

21.125.598 1.799.758 136.609 22.788.747

16.549.105 1.590.703 102.140 18.037.668

7.827.065 14.569 7.841.634 14.947.113 2.782.618 17.729.731

5.928.581 5.928.581 12.109.087 2.026.413 14.135.500

90.832 70.762 12.315.560 167.569 12.644.723 5.085.008

1.292.005 97.363 8.158.363 9.547.731 4.587.769

149.799 4.689 175.321 (30.211)

176.670 79.513 150.979 (53.822)

5.054.797 1.323.804

4.533.947 1.129.110

3.730.993

3.404.837

LAPORAN KOMITMEN DAN KONTINJENSI PUBLIKASI Tanggal : 31 Desember 2014 (Ribuan Rp)

KETERANGAN

L 23.941.679

1. Penempatan pada bank lain 2. Kredit yang diberikan a. Kepada BPR b. Kepada Bank Umum c. Kepada non bank - pihak terkait d. Kepada non bank - pihak tidak terkait 3. Jumlah aset produktif 4. Rasio-Rasio (%) a. NPL net b. KPMM c. LDR d. ROA e. KAP f. PPAP g. BOPO h. Cash Ratio PENGURUS BANK Dewan Komisaris : 1. TAN RUDY EDDYWIDJAJA 2. TIRTA HADI SURJANA

Dewan Direksi : 1. MELVIN WANGKAR 2. BILLY IBRAHIM

196.383 71.794.119 95.932.181

KL

-

956.291 956.291

Des-14 D

Deskripsi -

1.117.394 1.117.394

M

-

Jumlah 23.941.679

542.733 542.733

196.383 74.410.537 98.548.599 3,20 23,47 75,79 4,20 1,88 100,00 71,32 7,54

PEMILIK BANK 1. YAN PETER WANGKAR 2. TAN RUDY EDDYWIDJAJA 3. BILLY IBRAHIM 4. MICHAEL VICKY KATUUK

(87,20%) (9,50%) (2,10%) (1,20%)

Pemegang Saham Pengendali : YAN PETER WANGKAR

(Ribuan Rp) Posisi Des 2013

CATATAN 1. Informasi keuangan di atas telah disusun untuk memenuhi Peraturan Bank Indonesia 87,2% No. 8/20/PBI/2006 "tanggal 5 Oktober 2006 tentang Transparansi Kondisi Keuangan 9,5% Bank Perkreditan Rakyat dan Surat Edaran Bank Indonesia No. 8/30/DBPR tanggal 12 Desember 2006 perihal Laporan tahunan dan laporan Keuangan Publikasi BPR 2. Laporan Publikasi ini telah diaudit Kantor Akuntan Publik "Utoyo Widyasari dan Iwan" Registered Public Accountants 3. Akuntan Publik yang menandatangani laporan : Widyasari, SE, Ak,Msi,CPA

KOMITMEN 1. Fasilitas pinjaman yang diterima yang belum ditarik

Posisi Des 2014

2. Fasilitas kredit kepada nasabah yang belum ditarik 3. Penerusan kredit (channeling) 4. Lain-lain Jumlah komitmen KONTINJENSI 1. Aset produktif yang dihapus buku 2. Agunan dalam proses penyelesaian kredit 3. Pendapatan bunga dalam penyelesaian 4. Lain-lain Jumlah kontinjensi

(Ribuan Rp) Posisi Des 2013

2.999.974

1.999.974

764.222 3.764.196 1.359.954 390.197 1.750.151

771.633 2.771.607 1.473.434 240.182 1.713.616

Kantor Pusat

:

Ruko Niaga Kalimas 2 Blok C No. 25 Jl. Inspeksi Kalimalang, Tambun-Bekasi, Telp : 021–88374727, Fax : 021–88374729

Kantor Cabang Bogor

:

Jl. Raya Tajur No. 51 Bogor, Telepon : 0251 – 8330930, Faksimili : 0251 – 8383595

Kantor Cabang Karawang

:

Ruko Broadway BIII No. 3 Galuh Mas, Karawang, Telepon : 0267 – 8458450, Faksimili : 0267 – 8458451

Kantor Cabang Citeureup

:

Jl. Mayor Oking No. 5 Citeureup, Telepon : 021 – 87942007, Faksimili : 0251 – 87942005

Kantor Cabang BSD

:

BSD Ruko Versailles Blok FA No. 17 BSD, Kota Tangerang Selatan, Telepon : 021 – 5378980, Faksimili : 021 – 5378981

Kantor Kas Cikarang

:

Ruko Pasar Sentral Blok ESB No. 8 Lippo Cikarang, Bekasi, Telepon : 021 – 89920716, Faksimili : 021 – 89920716

Kantor Kas Bekasi Utara

:

Villa Mutiara Gading 2 Blok R.3 No. 74 Bekasi Utara, Telepon : 021 – 27070000, Faksimili : 021 – 88376978

Kantor Kas Sindangbarang :

Jl. Letjen. Ibrahim Adji No. 159 Loji, Bogor Barat, Telepon : 0251 – 8350035, Faksimili : 0251 – 833627

Kantor Kas Cikampek

:

Plaza Sudirman Centre Blok A 12 Jl. Raya Sudirman, Karawang, Telepon : 0264 – 8389069, Faksimili : 0267 – 8389069

Kantor Kas Cibucil

:

Jl. Simpang Tiga Cibucil RT/RW 006/002, Desa Sukamanah, Kec. Jonggol Kab Bogor, Telp.: 021-89932643

Bekasi, 21 April 2015 Direksi, PT. BPR DPM Kredit Mandiri 1. MELVIN WANGKAR 2. BILLY IBRAHIM


SAMBUNGAN tenaga Dinkes Berencana Rekrut Dokter Ahli Swasta CIKARANG PUSAT, BERITA BEKASI-Untuk memenuhi tenaga pro­ fesional dalam rencana pendirian dua RSUD baru sekaligus di tahun 2016 nanti, Dinas Ke­ sehatan (Dinkes) Kabu­ paten Bekasi akan me­ rekrut tenaga ahli dari luar daerah. Agar masyarakat akan terlayani secara baik dan profesional. Muharman Boestary De­mikian dikatakan, Ke­ pala Dinas Keseha­ tan Kabupaten Bekasi, Muharman Boestary ke­ pada BERITA BEKASI, Senin (20/4). "Prosesnya pengadaan lahanya sudah diker­ jakan oleh Distarkim untuk Rumah Sakit di Cabangbungin, kalau di Cibarusah sudah ada bangunan puskesmas yang akan dinaikan men­ jadi Rumah Sakit," katanya. Dikatakan, kalau sudah berdiri dan operasio­ nal maka kabupaten Bekasi akan memiliki tiga RSUD dalam rangka memberikan pelayanan se­ cara maksimal. Namun tentunya diperlukan tenaga ahli yang profesional dibidangnya sehingga pihaknya akan meminta bantuan kementrian kesehatan untuk mendatangkan tenaga ahli dari luar da­erah un­ tuk bekerja di RSUD baru tersebut. "Nanti kita bisa meminta bantuan Kementeri­ an kesehatan untuk penuhi kebutuhan pegawai di RSUD yang baru," ujarnya. Dia berharap kedepanya setelah semua RSUD yang ada operasional dan Status RSUD Cibitung juga akan naik dari Tife C ke B juga akan lebih melayani kesehatan masyarakat di kabupaten Bekasi. "Tidak bertutup kemungkinan banyak pega­ wai swasta akan diperbantukan di RSUD, seperti di RSUD Kota Bekasi juga banyak dokter swasta dengan sistem kerjasama dapat bekerja di situ, kita juga bisa seperti itu," ungkapnya.(gil/sir)

transportasi

Agustus, Commuter Line Sampai Stasiun Tambun CIKARANG PUSAT, BERITA BEKASI-PT Kereta Api In­ donesia (KAI) segera mengoper­ asikan Kereta Rel Listrik (KRL) Commuter Line hingga Stasiun Tambun. Saat ini, KRL Commu­ ter Line beroperasi dari Jakarta Kota hingga Sta­ siun Bekasi. Kepala Stasiun Bekasi, Rohman mengatakan, KRL Commuter Line akan beroperasi hingga Stasiun Tambun pada empat bulan mendatang. “Agustus pemberhentian terakhir Commuter Line di Stasiun Tambun,” kata Rohman kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). Pertimbangan pengoperasian hingga Stasiun Tambun, ka­ta Rohman, karena jumlah penum­ pang di sta­siun tersebut cukup banyak. Setiap pagi, rata-rata mencapai 1400 penumpang. Se­ lama ini mereka menggunakan KRD (Kereta Rel Diesel). Seharusnya, infrastruktur untuk Commuter Line itu hingga Cikampek. Namun, untuk semen­ tara infrastruktur yang sudah bisa digunakan hingga Stasiun Tambun. “Pembangunan Infras­ tuktur hingga Cikampek sangat lama,” ujarnya. Untuk KRL bisa masuk hingga Cikampek, kata dia, pembangunan infrastuktur double-double track (DDT) harus diselesaikan terlebih dahulu. Pembangunan fisik di bagian bawah tersebut memakan waktu cukup lama, sementara pemba­ ngunannya diprediksi baru rampung pada tahun 2018 mendatang. Tetapi kebutuhan Commuter Line sangat mendesak bagi masyarakat Bekasi. “Jadi Commuter Line harus secepatnya berope­ rasi,” ungkapnya. Rohman mencontohkan, salah satunya pem­ buatan jembatan yang memakan waktu cukup lama. Sepanjang Stasiun Bekasi hingga Stasiun Cikarang terdapat tiga sungai yang harus dibuat jembatan untuk dilintasi DDT. Diantaranya di Kali Bekasi, Tambun, dan Cika­ rang. Sementara untuk lintasannya menggunakan lintasan yang ada. Adapun infrastuktur listrik aliran atas, dari Stasiun Bekasi hingga ke Cikarang ham­ pir rampung dan mencapai 80 persen. Dengan begitu, kata dia, sudah bisa dipakai untuk kereta rel listrik. “Sementara sampai Tam­ bun dulu, untuk ke Cikarang menyusul, tergan­ tung kesiapan infrastukturnya, secepatnya bisa ke Cikampek,” ungkapnya. Rohman menambahkan, lantaran DDT belum rampung, maka dipastikan ada singgungan den­ gan kereta jarak jauh. Tapi, dengan jadwal yang ada saat ini yaitu sebelum pukul 05.00 kereta ja­ rak jauh sudah masuk ke Jakarta. Jika KRL sudah bisa beroperasi sampai ke Stasiun Tambun, diyakini bisa mengurangi ke­ padatan penumpang di Stasiun Bekasi. Sebab, para penumpang di Stasiun Bekasi bukan hanya masyarakat Bekasi saja. “Warga di Tambun dan sekitarnya lebih dekat naik KRL,” tambahnya. Selain itu, jumlah penumpang KRL di Stasi­ un Bekasi terus mengalami peningkatan. Setiap hari, sedikitnya 30 ribu orang menggunakan KRL Commuter Line. Penumpang di Stasiun Bekasi tercatat ada di urutan ketiga penumpang terbanyak. Adapun jumlah penumpang terbanyak berada di Stasiun Bogor, kemudian disusul Stasiun Tanah Abang. Padahal sebelumnya di urutan lima. “Dulu di bawah Depok dan Jakarta Kota,” paparnya. Pertambahan jumlah penumpang menjadi bukti bahwa KRL menjadi andalan masyarakat Bekasi. Sebelumnya, jumlah penumpang hanya 20-22 ribu per hari. Saban JR (45), warga asal Mangun Jaya, Tambun Selatan, sangat menyambut baik rencana itu. Selama ini, jika ke Jakarta selalu melalui Stasiun Bekasi. “Padahal rumah saya jaraknya dekat dengan Stasiun Tambun,” ka­ tanya. (gil/sir)

SELASA 21 April 2015

Sambungan hal 9

15

Sambungan hal 9

Panti Pijat Resahkan....

Pedagang Ontrog Dishub....

jasa dua alternatif pijat. Yaitu, pijat biasa dan pijat luar biasa. Dikatakan, pijat luar biasa merupakan pijat dengan pelayanan seks. “Ya pe­ layanan seks kalau yang luar biasa, tapi dipijat dahulu seluruh tubuh,” katanya. Kalau dari luar kelihatan ada plang pijat alternatif dan refleksi. Namun, dida­ lam­nya ada transaksi seksual. Sehingga, panti pijat tersebut sama saja dengan tempat maksiat.

dengan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat selama satu minggu agar beton pembatas di­ bongkar. Kepala UPTD Pasar Lemahabang, Cikarang Utara, E T Iskandar menga­ ku, hanya memfasilitasi para pedagang yang berunjuk rasa ke Kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Bekasi. Iskandar juga mengakui, omset para pedagang menurun drastis setelah ak­ ses jalan ditutup. “Mereka ingin, akses jalan menuju pasar dibuka. Dengan ak­ ses dibuka, omaet para pedagng bisa normal kembali,” kata Iskandar. Kendati demikian, kata Iskandar, Dinas Perhubungan tetap tidak akan membuka akses tersebut dengan ala­ san pedagang kaki lima (PKL) di Pasar Lemahabang belum ditertibkan. “Mereka ingin para PKL ditertibkan dulu agar pengendara roda empat bisa parkir dan lalu-lintas jadi lancar,” ka­ tanya. Dinas Perhubungan berjanji akan berkoordinasi dengan Kementerian Pe­ kerjaan Umum dan Perumahan Rak­yat, untuk menentukan sistem bu­ ka tutup. Sementara ,itu, Organda Kabupaten Bekasi mendesak Pemerintah Kabu­ paten (Pemkab) Bekasi membuat per­ aturan daerah (perda) tentang kelas jalan. Sebab, sampai saat ini Kabupat­ en Bekasi belum memiliki aturan atau

“Ini tidak sesuai dengan moto Ka­ bupaten Bekasi,” kata Ahmad syahroni (40) warga RW 16, Desa Karang Satria, Kecamatan Tambun Utara. Dia berharap Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi memperketat penga­ wasan dan penertiban agar tidak me­ njamur. “Seharusnya Satpol PP menutup lokasi panti pijat yang diduga sebagai tempat maksiat itu,” ungkapnya.(oto/sir)

Sambungan hal 9

Akibat Industri Pembangunan.... peta dari tahun 70-an sampai awal abad ke-19 itu kelihatan betul perkampungan itu ada di Utara dibandingkan di Selatan. Namun, dengan munculnya industri, kata Ali, Bekasi bagian Utara kebagian limbah perusahaan. Dampaknya sangat buruk, petani kesulitan untuk meningkat­ kan hasil pertaniannya. Selain itu, untuk mencuci mereka sudah tidak bisa lagi, karena sungai ter­ cemar limbah. Seiring dengan perkem­ bangan zaman, perhatian Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi beralih ke pusat kota. “Perhatian Pemkab Bekasi hanya ke pusat kota, yakni di Cikarang, Tam­ bun, dan Lemah Abang, dan akhirnya Wilayah Utara pun tertinggal,” bebernya. Dalam kondisi ketertinggalan ini, kata dia, ditambah perhatian yang lemah, infrastruktur yang sedikit, sumber daya manusia (SDM) yang rendah, akhirnya terjadilah kecemburuan sosial. “Jadi sangat wajar jika ada kecembu­ ruan sosial, karena peradaban itu ada di Utara kemudian beralih ke Selatan. Itu wajar jika mereka cemburu. Kalau Pem­ kab Bekasi mau mensejahterakan mas­ yarakat, sejahterahkan dulu yang paling

bawah,” ujarnya. Sebelum Indonesia merdeka, terang dia, yang disejahterakan itu adalah lev­ el atas atau Selatan. Sementara yang mayoritasnya justru diabaikan bahkan diekploitasi. “Begitu kita merdeka sudah jelas-jelas dalam Pacasila dan UUD 1945 semua itu rakyat. Jadi seharusnya pola pikirnya yang paling pertama yang diutamakan itu lapisan paling bawah,” ucapnya. Orang miskin masuk rumah sakit, gak punya duit itu yang diutamakan, orang yang sudah kaya gak perlu lah, mereka sudah bisa mandiri. Nah, orang miskin naek ojek saja susah. Termasuk infrastruktur seharusnya dibangun daerah yang terjauh dulu, jadi pada saat mereka mengirimkan hasil pertaniannya mereka tidak sulit men­ girimnya karena akses infrastruktur yang hancur, yang di kota ini kan pendatang baru. Sementara, yang di pelosok ini kan mungkin sudah 7 turunan disitu. “Dahu­ lukan yang di pelosok yang mayoritas orang pribumi asli, jangan yang di kota yang notabanenya mereka pendatang,” ungkapnya.(gun/sir)

Sambungan hal 9

Pernah Merajai Dunia.... dealer rata-rata 50 unit. Setiap da­ erah mempunyai karakter berbeda untuk melakukan penjualan. Kelebihan Vespa yang disukai oleh komunitas dan orang tertentu men­ jadi landasan yang dilakukan untuk menetrasi pasar. Apalagi produk yang dijual saat ini lebih pada premium product. Membawahi penjualan di daerah Kota dan Kabupaten Bekasi, maka sebagai dealer resmi dibawah PT Metadwigu­ na Transcop, maka showroom sudah dilengkapi dengan 3 S (Sale, Spare part dan service). Kelengkapan ini untuk memudahkan para costumer mendapatkan pelayanan atas jasa service, suku cadang ataupun menginginkan model terbaru yang di­ keluarkan. Ada juga pos satelit di pasir gom­ bong untuk daerah Kabupaten Bekasi. Costumer yang ingin melihat-lihat maka

regulasi mengenai kelas jalan. Sekretaris Organda, Kabupaten Be­ kasi, Yaya Ropandi mengatakan, Per­ da kelas jalan ini sangat diperlukan. Karena, kalau tidak ada maka akan banyak jalan yang rusak. “Di sekitar kawasan banyak ken­ daraan bertonase berat yang melewati jalan yang seharusnya diperuntukkan angkutan umum. Ini kan tidak sesuai,” kata Yaya. Dikatakan, peraturan tersebut di­ anggap perlu supaya jalan di Kabupat­ en Bekasi tidak rusak sebelum wak­ tunya. Kalau tidak, maka hal tersebut akan terus berlangsung. “Idealnya dinas terkait memahami betul kelas jalan yang ada di kabu­ paten bekasi. Wajar dong kalau jalan rusak, bukan membela pemborong tapi jalan tidak memadai untuk dilewati kendaraan berat kok dilewati,” tambah­ nya. Dia mengharapkan, supaya dinas terkait segera memiliki database jalan sesuai dengan kelasnya. Selain itu, pembuatan perda juga perlu untuk memberlakukan peraturan tegas jika ada kendaraan tidak sesuai melewati kelas jalan yang tidak diharuskan. “Database jalan itu penting, jangan sampai jalan yang baru dibangun 2 ta­ hun jalannya sudah rusak lagi karena tidak ada peraturannya,” tandas Yaya. (pul/gil)

Sambungan hal 9

Dudu Siap Menangkan.... semua, aset–aset yang dimiliki ter­ masuk BUMDes agar menguntungkan masyarakat untuk pembangunan, maka perlu sekali diadakan pembenahan sistemnya,” jelasnya. Dudu juga berjanji akan menjadi kepala desa yang merakyat, respon­

sive, cepat tanggap terhadap mas­ yarakat. Bahkan mewujudkan kehi­du­ pan masyarakat yang harmonis, adil, makmur, bahagia dan sejahtera lahir batin. “Sesuai motto saya, mengabdi dan amanah kepada rakyat,” ungkap­ nya.(pul/sir)

Sambungan hal 9

bisa datang ke sana. Bila ada yang co­ cok dan melihat langsung maka tinggal datang ke dealer. Disana sudah bisa menjadi bahan re­ ferensi kepada costumer untuk bertanya dan mengetahui lebih jauh terkait produk yang ada. Di sisi penjualan, pihaknya melaku­ kan hal yang sama dengan sama de­ ngan yang dealer pada umumnya, seperti membuka pameran, canvasing, datang ke perusahaan dengan member­ ikan harga menarik. “Termasuk bekerjasama dengan ko­ perasi perusahaan, menawarkan kepa­ da developer sebagai unit hadiah dan ber­bagai hal yang menyangkut promosi pengenalan,” ujarnya. Saat ini ada promo jasa servide sela­ ma 3 tahun untuk tipe tertentu dan po­ tongan tenor selama 3-5 bulan. Promo ini masih berlaku hingga waktu yang be­ lum ditentukan.(*/sir)

Kasus Korupsi Dana.... BERITA BEKASI, Senin (20/4). Menurutnya, pihaknya kini tinggal menunggu jadwal sidang yang ditetap­ kan Pengadilan Negeri (PN) Tipikor Jawa Barat. Hal itu menyusul kesiapan yang dilakukan pihaknya, terutama pelimpahan kasus serta pemberkasan telah dirampungkan. “Berkas udah dilimpahkan. Kami su­ dah ready, tinggal tunggu jadwal dari PN Tipikor Bandung saja,” katanya. Dia berharap, penyelesaian kasus tipikor PNPM dapat segera dilakukan. Mengingat masih banyak pekerjaan rumah lainnya yang sedang ditangani­ nya. Selain menunggu kepastian jadwal sidang, kata Teguh, kasus PNPM yang melibatkan pengurus DPC PDIP itu, pi­ haknya juga tengah dalam proses per­

sidangan kasus Genset RSUD dan ka­ sus sekolah roboh, serta penyelidikan kasus dua BUMD bermasalah. “RSUD dan sekolah roboh on progress. BUMD on the track, masih puldata pulbaket,” tandasnya. Sebelumnya diberitakan, penyi­ dik Kejari Cikarang resmi menahan dua tersangka dalam dugaan korupsi hingga miliaran rupiah, kegiatan pro­ gram PNPM Mandiri pedesaan di Unit Pengelola Kegiatan (UPK) Kecamatan Setu. Kedua tersangka tersebut, dijeblo­ skan ke penjara pada Rabu tanggal 25 Maret 2015. Kedua tersangka ada­ lah, mantan Ketua UPK PNPM Mandiri Kecamatan Setu, RU (42) dan mantan fasilitator kegiatan PNPM Mandiri Ke­ camatan Setu, Ai (38).(gil/sir)

Korban Kecelakaan Kerja dapat Bekerja Kembali Mendapat Santunan Sebesar Rp 20 Juta

SEMINAR. BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Bekasi menggelar seminar ketenagakerjaan yang melibatkan para penyandang cacat akibat kecelakaan kerja.

K Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Kabupaten Bekasi menyelenggarakan seminar jaminan kecelakan tenaga kerja return to work, di Hotel Said Lippo Cikarang, Senin (20/4). CIKARANG SELATAN, BE­ RI­TA BEKASI-Pada kesempa­ tan itu, sejumlah penyandang cacat akibat kecelakaan kerja

bisa bernafas lega karena akan mendapatkan santunan sebesar Rp 20 juta. Dalam seminar itu terung­

kap, apabila perusahaan tempat para korban kecelakaan kerja itu bekerja membayar iuran BPJS Ketenagakerjaan dengan baik, maka BPJS akan memberikan biaya santunan tambahan sebe­ sar Rp 20 juta. Program mulai disosial­ isasikan setelah adanya pro­ gram JKK-RTW (Jaminan Ker­ ja Return to Work) bagi para pekerja. “Melalui program ini, mereka

yang cacat akibat kecelakaan kerja, bisa kembali bekerja,” kata Kabid Pelayanan, BPJS Kabupaten Bekasi, Rita Da­ mayati kepada BERITA BEKASI. Dikatakan, mereka pen­ yandang cacat akan diberikan pendampingan dan pelatihan. Sehingga, mereka dapat di­ pekerjakan kembali oleh peru­ sahaan dan kerjaannya dise­ suaikan dengan bidangnya. “Saat ini, BPJS Ketenagak­

DEDE SUPRIATNA/BERITA BEKASI

erjaan Kabupaten Bekasi telah menangani 15 pasien JKKRTW. Hampir semua pasien tersebut sangat terbantu dengan program yang diberikan BPJS Ketenagakerjaan,” jelasnya. Sebelum adanya program tersebut, kata Rita, para pasien kecelakaan kerja selalu panik akan masa depan mereka untuk kembali bekerja di perusahaan. (ded/sir)


BERITA BISNIS

Harga Eceran

Rp. 3.000,-

Langganan Rp. 70.000,-/bulan 16 Halaman

021-8833-9602

SELASA, 21 APRIL 2015 beritabekasiredaksi@gmail.com

pesulap Hybrid Magicos GGP 2015 Sukses

koranberitabekasi

www.koranberita.co

Menjawab Kebutuhan Bahasa Asing Happy Learning Mandarin Center Usung Konsep Belajar dan Bermain

PRISKA/BERITA BEKASI

PESERTA. Sejumlah pesulap memeriahkan Hybrid Magicos GGP 2015.

BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Hybrid Magicos Grand Galaxy Park (GGP) Hobbycon 2015 merupakan acara sebelum penutupan dari rangkaian Hobbycon 2015 Sabtu (18/4) kemarin. Yang menampilkan Cosplay Competition, Magician sulap serta tokoh superhero seperti Power Rangers dan Superhero Indonesia yakni Wayang Bliz Ultimate. Kiki Akbari selaku Ketua Acara dari Hybrid Magicos ini mengaku sengaja ingin menampilkan hal yang tak biasa yaitu dengan menggabungkan unsur sulap dengan Cosplay dalam satu panggung. "Acara kreasi seni hobi cosplay dipadukan dengan sulap karena menampilkan make-up kostum dan trik-trik yang sama memukaunya dengan magic. Menjadi hal luar biasa jika bisa dikombinasikan," ungkapnya kepada BERITA BEKASI, Sabtu (18/4) kemarin. Acara ini diselenggarakan bertujuan untuk menjadi wadah bagi kreatifitas seni antara Cosplay dan Magician yang ada di Bekasi. Awalnya acara ini ditujukan bagi kalangan anak-anak dan remaja, namun tak menutup kemungkinan bagi orang dewasa untuk datang dan menyaksikan tokoh superhero zaman dulu. Jika para orang tua senang, hal itu menjadi salah satu poin luar biasa yang mereka usung. Acara Hybrid Magicos ini mengadakan lomba Cosplay dengan kategori kostum berbahan dasar kain dan berbahan dasar creative foam atau busa hati yang diselingi oleh penampilan sulap serta superhero lainnya seperti Power Rangers asal Jepang dan Indonesia. Tak hanya itu, acara ini juga menampilkan karakter dari serial animasi Digimon. "Kenapa kami pilih menampilkan Digimon? Karena karakternya warna warni dan biar orang-orang lebih bisa mengenal karakter itu," tambah Kiki. Kiki Akbari berencana menggelar acara ini 2-3 bulan sekali ke depannya dengan harapan dapat menampilkan penampilan memukau lainnya yang terbatas hanya pada sulap dan cosplay. "Ke depannya kami berharap bisa menampilkan hal yang magic lainnya, nggak cuma magician, tapi juga seperti dance cover, menyanyi, dan lainnya," tutupnya. (nko/jek)

Seperti pelajaran matematika atau fisika, banyak anak menganggap belajar bahasa Mandarin bikin ruwet dan membosankan. Karenanya tak sedikit anak-anak ogah belajar bahasa Mandarin. Di sisi lain, kebutuhan akan bahasa mandarin semakin meningkat seiring berkembangnya negeri China sebagai salah satu kekuatan ekonomi dunia. BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Demi menjawab kebutuhan itu, Happy Learning Mandarin Centre hadir dengan mengusung konsep belajar sambil bermain. Sherren Chen, pemilik Happy Learning Mandarin Centre, mengatakan untuk menerapkan konsep tersebut, guru-guru tak segan membujuk dan merayu anak-anak sehingga mereka semangat mengikuti proses belajar. Berdiri di Jalan Galaxy Raya No. 15 Blok C1 Bekasi, Happy Learning Centre buka sejak September 2013. Lembaga pendidikan ini mengajarkan dua macam bahasa Mandarin: Mandarin Simplified Chinese dan Mandarin Traditional Chinese. Kedua jenis bahasa itu berbeda baik tata bahasanya maupun tempat penggunaannya. Brian Xu, Chief Language Trainer Happy Learning Centre mengatakan Mandarin Simplified Chinese

banyak digunakan di negara China, Hongkong, Macau, dan Singapura. Sedangkan Mandarin Traditional Chinese umumnya digunakan di Taiwan. “Kedua bahasa itu biasanya digunakan untuk persiapan studi maupun bekerja,” tutur Brian kepada BERITA BEKASI, kemarin. Baik belajar Simplified maupun Traditional Chinese, sekali pertemuan selama 90 menit dibagi tiga sesi. Sesi pertama selama 30 menit untuk pembahasan topik materi pelajaran. Sesi kedua me- review pelajaran selama 20 menit, sesi ketiga 30 menit pelajaran melalui buku. Untuk sesi terakhir selama 10 menit diisi dengan bermain. Adapun jenis permainannya adalah yang biasa dimainkan oleh anak-anak di negeri Cina ataupun Taiwan. Brian mengatakan dari bermain siswa diharapkan mampu berkomunikasi menggunakan bahasa Mandarin. Khusus

PRISKA/BERITA BEKASI

BELAJAR. Salah satu guru pengajar Happy Learning Mandarin Center tampak sedang memberikan pelajaran kepada murid-muridnya. untuk kelas dewasa, tak ada sesi bermain. Sesi belajar hanya diisi dengan pembahasan topik pelajaran. Pengajar Happy Learning Mandarin Centre didatangkan dari Cina dan Taiwan. Dengan demikian, proses belajar berjalan lebih efektif. Sementara buku

pelajaranya berasal dari beragam universitas terkemuka di Cina dan Taiwan. “Kami satu-satunya lembaga pendidikan bahasa mandarin yang memakai tenaga pengajar ekspatriat,” tutur Sherren. Happy Learning juga bekerjasama dengan beberapa universitas terkemuka di China

dan Taiwan untuk memberikan beasiswa kepada pelajar yang ingin melanjutkan pendidikan di kedua negara tersebut. “Tahun 2014, ada enam siswa Happy Learning mendapat beasiswa ke Taiwan dan sedang bersiap menuju ke sana,” ungkap Sherren. (nko/jek)

Priscilla Beauty Center, Berikan Layanan Kecantikan BEKASI SELATAN, BERITA BEKASI-Pelaku usaha jasa kecantikan dapat dikatakan menjamur di Kota Bekasi saat ini. Salah satunya adalah Priscilla Beauty Center (PBC). Menurut owner Priscilla Beauty Center (PBC) Priscilla Yong, treatment yang paling banyak

dipilih pelanggannya adalah perawatan pada wajah. Mulai dari shading alis dan sulam alis, facelift tanpa operasi atau tanam benang. “Yang paling banyak diminati adalah shading alis. Karena, sulamnya mengikuti arah tumbuh bulu rambut pada alis,” jelasnya,

Senin (20/4). Tak hanya itu, treatmen facelift tanpa operasi atau tanam benang juga banyak diminati pelanggan setianya. Tanam benang ini berguna untuk mengencangkan dan meniruskan, serta melembabkan wajah. Tanpa bengkak dan biru. Benang yang

ditanam ini akan menjadi kolagen pada muka. “Sehingga, makin lama muka akan terlihat semakin cantik dan awet muda,” ungkapnya. Untuk awetnya benang, lanjut Priscilla, semua itu tergantung pemilihan benang. Benang memiliki beberapa

tipe. Ada benang halus yang hanya bertahan enam bulan hingga satu tahun, ada benang yang mampu bertahan hingga lima tahun. “Yang paling banyak dipakai adalah benang yang mampu bertahan satu hingga dua tahun,” tutupnya. (nko/jek)

Araceli Design, Arsitektur dan Interior BEKASI BARAT, BERITA BEKASI-Bisnis properti yang sedang menggeliat belakangan ini di Kota Bekasi. Geliat tersebut, diiringi pula dengan tumbuhnya permintaan akan desain interior. Peluang ini membawa Ricky Hartadinata membangun Araceli Design sejak tahun 2007. Menurut pria kelahiran 22 September 1984 ini, selain menangani jasa konstruksi, usahanya juga mengerjakan desain interior. “Saya mulai menggabungkan bisnis tersebut. Arsitektur dan interior memang tidak bisa dipisahkan,” jelas Ricky, saat ditemui di showroom-nya yang berada di Rukan Heliconia Blok

H02/35A, Kota Harapan Indah, Bekasi Barat. Ricky memulai bisnisnya dengan merenovasi rumah tua yang dibelinya di bilangan Kelapa Gading, Jakarta Utara dan menjualnya kembali. Hingga saat ini, pria lulusan Arsitek Untar tahun 2008 tersebut telah berhasil merampungkan sembilan proyek. Ricky mengaku, telah menangani proyek mulai dari residensial dan apartemen, komersial hingga office. Proyek-proyek yang telah ditangani itu berada tersebar dari daerah Serpong hingga Cikarang. “Masih lebih banyak residen dan apartemen yang kami ta-

ngani, perbandingannya 80 persen banding 20 persen,” tutupnya

kepada BERITA BEKASI, Senin (20/4). (nko/jek)

PRISKA/BERITA BEKASI

KANTOR. Ricky Hartadinata menunjukkan kator Araceli Design hasil karyanya.


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.