Soal dan kunci jawaban TryOut

Page 47

Langkah-langkah pembuatan sabun mandi memakai blender 1. Campur seluruh bahan yang telah disiapkan. 2. Tambahkan pengharum dan campuran bahan. 3. Siapkan cetakan sesuai keinginan. 4. Pasang blender dan seluruh perlengkapannya. 5. Timbang bahan-bahan yang diperlukan. 6. Setelah mengental sabun siap dicetak. Urutan yang logis pembuatan sabun memakai blender adalah … . A. (1), (2), (3), (4), (5), (6) B. (2), (4), (1), (3), (5), (6) C. (3), (1), (5), (4), (2), (6) D. (3), (4), (5), (1), (2), (6) E. (4), (3), (1), (2), (5), (6) 36. Cermatilah penggalan biografi di di bawah

ini !

Panglima besar Sudirman bersama TNI dengan semangat heroisme pantang menyerah kepada Belanda yang menduduki kembali Indonesia pada bulan Desember 1948. Siapakah Sudirman ? Ia lahir di Purbolinggo, Jawa Tengah tahun 1916. Diambil sebagai anak angkat oleh saudara ibunya yang menjadi pejabat tinggi di kantor kehakiman Cilacap. Ia sejak kecil hidup dalam suasana relegius. Sudirman kecil sering tirakat yakni mengurangi makan dan tidur untuk meningkatkan mutu kejiwaan. Malam-malam ia sering dilihat ayahnya sedang salat tahajud. Pernyataan yang sesuai dengan biografi di atas adalah … . A. Sudirman sejak kecil hidup dalam suasana agama. B. Sudirman diasuh oleh ibu kandungnya. C. Ayah Sudirman sering melaksanakan salat tahajud. D. Sudirman mengurangi makan dan tidur untuk beribadah. E. Ibu Sudirman pejabat tinggi di kantor kehakiman Cilacap. 37. Cermatilah isi matriks berikut! Kenaikan Harga Telur, Beras, dan Terigu Telur Beras Terigu Januari 800 300 400 Februari 1.000 300 600 Maret 900 500 700 April 10 600 600 Mei 1.100 500 600 Juni 1.200 500 500 Pernyataan yang sesuai dengan matriks tersebut adalah ... . A. Kenaikan harga terendah tiga bahan pokok terjadi bulan Maret. B. Kenaikan harga beras dan terigu pada bulan April berbeda. C. Kenaikan telur pada bulan Mei dan Juni tidak berbeda. D. Komoditas yang mengalami perubahan harga tiap bulan adalah telur. E. Bahan pokok yang mengalami kenaikan harga tertinggi adalah beras. 38. Bacalah paragraf berikut! Perajin kain songket tradisional Minangkabau, Sumatera Barat, bertahan dengan motif kuno berusia ratusan tahun. Perajin memunculkan kembali motif kuno dari songket tua yang tersimpan. Untuk menjaga keaslian produksi, TRY OUT AKBAR KABAR SUMATERA, 31 MARET 2013 / SMK TEKNIK

perajin menggunakan alat songket bukan mesin. Tanggapan logis terhadap paragraf di atas adalah … A. Perajin kain songket tradisional Minangkabau bertahan pada motif kuno. B. Motif kuno yang dipertahankan perajin berusia ratusan tahun. C. Jenis songket tua yang tersiompan kembali dimunculkan. D. Untuk menjaga keaslian produksi, penggunaan alat songket perlu dipertahankan. E. Mesin tidak cocok untuk para perajin kain songket. 39. Cermatilah iklan lowongan pekerjaan berikut ! Sebuah bank swasta nasional membutuhkan beberapa karyawan dengan persyaratan sebagai berikut : (1) Pria, umur maksimal 27 tahun dan belum menikah. (2) Sarjana/Sarjana Muda/dll., jurusan Ekonomi, Perbankan, Akuntansi, lulusan unifersitas atau akademi negeri/disamakan. (3) Indeks prestasi minimal 2,75. (4) Mengusai bahasa Inggris dan Mandarin. (5) Bersedia ditempatkan di Surabaya dan sekitarnya. Lamaran ditujukan langsung ke Kotak Pos 056 Kks. Jakarta Selatan paling lambat 20 Oktober 1999. Pelamar yang memenuhi persyaratan akan dipanggil lewat pos. Kata yang tidak baku dalam iklan tersebut adalah … A. perbankan, bank swasta B. indeks prestasi, minimal C. unifersitas, academi D. nasional, akutansi E. bahasa Inggris, bahasa Mandarin 40. Bacalah paragraf berikut! Pakaian Rico kotor setelah jatuh dari sepeda motor. Ia baru saja pulang dari rumah temannya untuk melayat. Nenek Anita, teman Rico, wafat karena sakit lever. Kata yang berkonotasi tersebut adalah ... A. kotor B. jatuh C. rumah

positif

dalam

paragraf

D. nenek E. wafat

41. Bacalah kalimat di berikut dengan cermat! “Berbagai kebijakan untuk meningkatkan kinerja Usaha Mikro Kecil dan Menengah akan direncanakan oleh pemerintah pada tahun 2009”. Kedaulatan Rakyat, 18 Januari 2009 Makna kata kinerja dalam kalimat di atas adalah ... A. Pekerjaan yang terlihat. B. Bekerja keras. C. Kerja dengan benar. D. Prestasi yang diperlihatkan. E. Pekerjaan yang layak. 42. Bacalah kalimat di bawah ini dengan cermat ! Istri pak lurah mengadakan pelatihan merangkai bunga di kantor kelurahan. Kata yang mengalami perubahan makna amelioratif dalam kalimat di atas adalah … . A. istri D. kantor B. lurah E. kelurahan ©PRIMAGAMA – 5


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.