MEMORANDUM EDISI 4 MEI 2023

Page 1

AKBP Achiruddin Hasibuan didampingi provos sebelum sidang kode etik profesi.

Terbukti

Melanggar, AKBP Achiruddin Dipecat

Medan, Memorandum

AKBP Achiruddin Hasibuan dijatuhi sanksi pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH) alias dipecat dari anggota Polri melalui sidang etik di Mapolda Sumut, Rabu (3/5) dalam sidang pelanggaran kode etik Polri yang dipimpin Kombespol Dudung Adijono.

Keberanian Kombespol Dudung memberi sanksi berat kepada Achiruddin menuai apresiasi dari banyak pihak.

Pada sidang itu, Kombespol Dudung tidak sendirian. Dia didampingi dua anggota sidang yakni Kombespol Wahyu Kuncoro dan AKBP Budi Saragih memberikan putusan dalam pemecatan AKBP Achiruddin secara PTDH.

Juragan Lele

Yolla Tree su-

PROSTITUSI PASCA-LEBARAN KEMBALI MENGGELIAT

Surabaya, Memorandum Praktik prostitusi terselubung di metropolis seakan abadi. Pasca-Lebaran, eksistensinya terus ada dan tersebar di beberapa sudut kota dan semakin marak. Modus operandinya pun beragam cara.

Misalnya, di kawasan eks Dolly. Ada germo yang standby di Jalan Putat Jaya Lebar. Bila ada orang yang melintas dipanggil. Kemudian ditunjukkan foto perempuan melalui gawai. Bila cocok, maka akan diantarkan dan siap untuk dieksekusi. Selain itu, bisnis esek-esek juga merebak di kawasan Jalan Sememi Jaya I dan II. Ada belasan rumah bordil eks lokalisasi Moroseneng yang masih aktif. Dari luar terlihat tutup, namun sejatinya ada pekerja seks komersial (PSK) yang siap melayani pria hidung belang di dalam wisma. Dan yang menjadi perbincangan hangat ialah prostitusi terselubung di kawasan kaki Jembatan Suramadu. Para kupu-kupu malam itu menyambi sebagai pengaduk kopi dan berkedok warung kopi (warkop). Setelah jam kerja, mereka bisa di-booking

Salah satu pegawai warkop berpenampilan seksi di kaki Jembatan Suramadu.

dah

malang

melintang di dunia model.

Kini ia bisa jadi juragan kos-kosan dan ikan lele.

Kepada de-

tikcom, Yolla Tree

menceritakan

mulai berkarier

sebagai model

seksi sejak

2017. Setelah

lulus seko-

lah, wanita

berdarah Jawa

itu sempat

belajar ma-

keup terlebih

dahulu sebelum

akhirnya ikut

acara model.

Lalu Yolla Tree

makin populer sete-

lah masuk Miss Popular.

Perempuan kelahiran

Jombang, 3 Mei 1998

itu pun bicara seputar

apa yang membuatnya disorot dan banyak job di dunia model.

“Aku jadi model karena

aku suka dunia entertainment

 Bersambung ke halaman 2

- Meng, Cak Imin bersama SBY dan AHY bahas isu kebangsaan.

- Bahas doang? Kapan cari dan temukan solusinya?

Si Mameng (Tukang rumpi)

dan dibawa ke hotel kelas melati atau indekos tidak jauh dari lokasi untuk dinikmati.

dibawakehotelkelasmelatiatauindekostidak  Bersambung ke halaman 2

Terjunkan Personel Makbar

Fenomena Gunung Es

MARAKNYA kembali prostitusi pasca Lebaran menjadi permasalahan yang harus dihadapi pemkot. Secara sosial, memang sulit menghindari fenomena ini. Layaknya fenomena gunung es, di mana penyebaran HIV yang tampak

sedikit tetapi malah sebaliknya.

Seperti yang dikatakan pakar sosiologi Universitas Trunojoyo Madura (UTM) Dr Iskandar

Dzulkarnain SThI MSi. Bahwa, ia berpendapat prostitusi itu telah ada sejak manusia kali pertama

PEMKOT Surabaya mempunyai strategi khusus untuk mengantisipasi penduduk luar kota, khususnya wanita yang menjadi PSK secara terselubung, terutama di eks lokalisasi-lokalisasi di Surabaya seperti Dolly dan Moroseneng. Seperti yang dikatakan Kasatpol PP Surabaya Eddy Christijanto. Bahwa pihaknya melakukan strategi undercover. Terkait teknis, Eddy tak menyebutkannya. Yang pasti mempersiapkan personel untuk melakukan pengamanan

Sinergi SKH Memorandum Bersama Polres Pelabuhan Tanjung Perak

Perkuat Kolaborasi Layanan Masyarakat

Surabaya, Memorandum Kunjungan Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP Herlina SIK MH ke kantor Surat Kabar Harian (SKH) Memorandum mendapat sambutan hangat, Rabu (3/5). Pemimpin Redaksi SKH Memorandum Arief Sosiawan tampak berbalas sapa dengan polwan berpangkat dua melati itu. Mereka berdua lalu menuju ruang rapat redaksi. Disusul kemudian Direktur Utama SKH Memorandum Choirul Shodiq, Pimpinan Perusahaan Yoyok Khayatullah, Manajer Iklan Ahmad

Sampai kini perempuan sepuh itu masih bertahan tinggal di Pacet, Mojokerto. Ia hidup dari uang pensiun dan berkebun. “Ibu tinggal bersama keponakan beliau yang tidak kawin-kawin hingga sekarang.”

Kurangnya komunikasi dengan ibu, juga tidak adanya perhatian dari ayah yang terburu meninggal saat suami Lilis, sebut saja

KAMIS KLIWON, 4 MEI 2023 PENERBIT: PT. Memorandum Sejahtera  SIUPP: No. 098/SK/Menpen SIUPP/A6/1986  PELAYANAN IKLAN-PEMASARAN: 031-8275390  REDAKSI: 031-8275390  FAX: 031-8291078  LAYANAN PENGADUAN KORAN & IKLAN: 081-2325-2205
Yolla Tree
Udin, masih duduk
bangku  Bersambung ke halaman 2  Bersambung ke halaman 2
di
MEMORANDUMTV SAKSIKAN TAYANGAN POLISI KITA, DUNIA KRIMINAL, DAN KOTA KITA DI memorandum.co.id memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi memorandumredaksi@gmail.com HARGA Rp 5.000, Bersambung ke halaman 2 Saat Istri Oleng dan Ingin Mencampakkan Lelaki Pilihan (2) Bak Disekap, Tidak Boleh Pegang Kunci Pintu Rumah
BERKEDOK WARKOP Sucahyo Tri Budiono
Iskandar Dzulkarnain
 Bersambung ke halaman 2
 Bersambung ke halaman 2 Para pimpinan SKH Memorandum bersama Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP Herlina.

Legislatif Soroti Sarana Prasarana Pantai Lombang

Banyak Gazebo yang Rusak

Sumenep, Memorandum

Anggota Komisi II DPRD Sumenep Masdawi menyoroti Pemerintah Kabupaten Sumenep yang dianggap tidak serius mengelola pantai Lombang. Karena akses jalan menuju destinasi wisata itu rusak bertahun-tahun.

“Sudah sekitar 25 tahun jalan masuk menuju Pantai Lombang dibiarkan rusak parah. Padahal destinasi wisata yang dikelola Pemkab itu rutin menyumbang PAD (pendapatan asli daerah) setiap tahun,” ungkap Masdawi.

Politisi Partai Demokrat itu mengatakan, sarana prasarana Pantai Lombang tidak hanya akses jalannya yang rusak, fasilitas penunjang wisata lainnya juga tidak banyak perubahan.

Bahkan sejumlah gazebo yang dibangun nyaris roboh.

Masdawi berharap kondisi itu harusnya menjadi catatan pemerintah daerah atau dinas terkait. Ia meminta pengembangan Pantai Lombang harus berbanding lurus dengan penarikan PAD. “Pemerintah daerah mestinya punya rasa malu pada wisatawan, tiket masuknya Rp 15 ribu tapi fasilitas wisata dan jalannya seperti itu,” keluh dia.

Basarnas, BPBD, dan Polairud Bergerak Cepat Sisir Pantai Sreseh

Nelayan Mandangin Hilang

Sampang, Memorandum Kabar hilangnya nelayan Pulau Mandangin di perairan Sampang membuat Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) bergerak cepat. Bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Polisi Air dan Udara (Polairud), mereka melakukan pencarian di sepanjang pesisir Pantai Sreseh, Selasa.

“Total ada 13 personel yang melakukan pencarian nelayan hilang,” kata Kasatpolairud Sampang Iptu Catur Rahardjo, seperti dilansir kantor berita Antara

Nelayan yang hilang itu bernama Ikhsan (63) asal Desa Pulau Mandangin, Kecamatan Sampang pada 30 Mei 2023.

Diduga korban tercebur ke laut, karena hanya ada perahu di sekitar tempat ia menangkap ikan, sedangkan mesin perahu dalam kondisi menyala.

“Warga yang menemukan itu, langsung melaporkan ke aparat desa Pulau Mandangin dan oleh aparat desa dilanjutkan ke Polairud dan BPBD Sampang,” ujar dia.

Karena itu, kata Catur, keesokan harinya, polisi bersama BPBD Pemkab Sampang langsung melakukan pencarian di sekitar lokasi kejadian akan tetapi tidak membuahkan hasil.

“Hari ini kita lanjutkan lagi, dengan melakukan penelusuran di sekitar Pantai Sreseh,” katanya.

Pada pencarian hari kedua ini, petugas fokus pada lokasi terakhir perahu milik korban ditemukan, tepatnya di posisi koordinat 07° 18′ 092″ S – 113° 5′ 667″ E ke arah barat sampai perairan Kabupaten Bangkalan.

“Selain dari Basarnas, pada pencarian hari kedua ini kami juga dibantu oleh para nelayan dari Pulau Mandangin dan nelayan Kecamatan Sreseh,” katanya.

Pencarian mulai pukul 08.00 WIB sampai dengan 15.00 WIB dengan menggunakan Kapal Polisi KP.X-1046 dan perahu karet Basarnas.

Jumlah perahu nelayan di Pulau Mandangin yang ikut membantu mencari  sebanyak empat armada, ditambah dua armada dari nelayan Sreseh.(ant/ono)

Legislator yang rumahnya dekat dengan objek wisata itu mengaku sengaja kritis menyikapi Pantai Lombang, karena berharap tetap menjadi destinasi wisata primadona di Sumenep.

“Selama ini Pantai Lombang sudah menjadi ikon wisata Sumenep. Ke depan harus ada sentuhan pengem-

bangan agar tidak kalah bersaing dengan objek wisata lain di Madura,” tandas Masdawi. (aan/ono)

Polres Sumenep Sanksi Emak-Emak Konvoi

Sumenep, Memorandum  Dianggap mengganggu dan berbahaya Satuan Polisi Lalu Lintas (Satlantas) Polres Sumenep melakukan tindakan tegas yakni memberikan sanksi tilang kepada pelaku konvoi tersebut.

Sebelumnya video emak-emak melakukan konvoi mengendarai sepeda motor tanpa memakai helm di jalan raya Sumenep-Pamekasan, diduga kuat berlokasi di Desa Nambakor, Kecamatan Saronggi viral di media sosial (medsos).

Semenjak viral melalui akun instagram @video_medsos mendapatkan 442 komentar di kolom komentar.

dinilai membahayakan dan memberikan contoh yang tidak baik, pelaku konvoi mendapatkan sanksi tegas dari Satlantas Polres Sumenep. “Anggota kami langsung gerak cepat mengatasi video viral di   medsos,” terang Kasat Lantas Polres Sumenep, AKP Alimuddin Nasution, Rabu (3/5).  Sambungnya, tindakan itu dilakukan untuk memberikan tindakan tegas

berupa sangsi tilang terhadap aksi gerombolan emak-emak di jalan raya tanpa memakai helm itu.

Tindakan pelaku yang viral di medsos merupakan perbuatan tidak terpuji berkendara tanpa memakai helm di jalan raya. Kasatlantas langsung memerintahkan anak buahnya melakukan pencarian dan langsung ditilang.  Karena indentitas berupa plat nomor telah dikantongi oleh jajaran Satlantas Polres Sumenep dengan cepat menangkap mereka. Ditambahkan, konvoi emak-emak ber-

SDG Gelar Pesta Musik Tong-Tong

Sampang, Memorandum

Pesta musik tong-tong digelar Sukarelawan Santri Dukung Ganjar (SDG) Jawa Timur di Kabupaten Sumenep. Digelarnya acara ini sebagai media untuk membantu mensosialisasikan sosok bakal calon Presiden RI 2024 Ganjar Pranowo kepada para santri dan warga di kabupaten paling timur di Pulau Madura itu.

Dilansir kantor berita Antara, Koordinator Wilayah (Korwil) SDG Jatim Hurriyahi, pesta rakyat itu digelar di Desa Sema’an, Kecamatan Dasuk, Kabupaten Sumenep pada 1 Mei 2023, dan dihadiri warga dari daratan dan kepulauan Sumenep.

“Melalui kegiatan ini, kami ingin mengembangkan musik tradisional Madura dengan mengikutsertakan para santri di Kabupaten Sumenep. Kegiatan SDG ini juga untuk menanamkan nilai-nilai budaya kesenian yang ada di lapisan masyarakat Kabupaten Sumenep,” katanya dalam keterangan tertulis yang diterima di Pamekasan, Jawa Timur, Selasa malam.

Menurut Hurriyahi, melalui ke-

giatan itu, pihaknya juga ingin agar para pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) untuk berpartisipasi dalam pesta tersebut.

“Dengan begitu, pendapat pelaku UMKM yang hadir bisa meningkat. Kami ingin meningkatkan pendapatan UMKM di wilayah ini,” ujarnya.

Peserta parade musik tong-tong bernama Ali Ridha tampak sangat antusias mengikuti kegiatan tersebut karena menurut pria berusia 23 tahun itu, parade musik itu sangat baik untuk meningkatkan kreativitas para santri, selain semakin mengenal sosok bakal calon Presiden RI 2024 Ganjar Pranowo.

Pria yang juga personel musik

Putra Saghereh ini berharap musik tradisional khas Madura ini bisa terus berkembang, dan dia juga berharap grup musiknya bisa masuk industri musik dan rekaman.

“Musik tradisional di Madura bisa lebih maju. Saya berharap grup musik semakin berkembang dan bisa recording,” ujarnya. Wawan, peserta lainnya, me-

kostum atasan putih dengan jilbab kuning yang viral di medsos sangat tidak pantas dilakukan. “Itu latah, dan kita akan segera lakukan tindakan penilangan terhadap emak-emak yang viral di media sosial,” tambahnnya. Untuk diketahui, komunitas emak-emak melakukan konvoi mengendarai motor matic jenis Honda PCX di jalan raya nasional Sumenep-Pamekasan. Mereka saat konvoi memakai jilbab kuning viral di media sosial Instagram dengan akun @video_medsos.(uri/ono)

nyambut positif parade musik tersebut karena menurut personel grup musik Tong-Tong Tinkerbell itu, dengan adanya pesta rakyat ini, masyarakat memiliki hiburan setelah Ramadhan

1444 Hijriah.. “Menurut saya parade ini cukup positif dan menghibur masyarakat setempat. Ada hiburan setelah Ramadhan,” kata santri Ponpes Nurul Muchlisin ini.

Pria 24 tahun ini menyatakan parade musik ini mewadahi kreativitas santri dalam bermusik sekaligus bisa mengenalkan lebih luas musik tradisional di Kabupaten Sumenep,  juga diharapkan kegiatan ini bisa terus berlangsung setiap tahun Grup musik tong-tong yang meramaikan pesta rakyat ini di antaranya, Laskar Madhure, Semaan Dasuk, Lanceng Kermata, Saronggi, Tinkerbell, Putra Sagara, Karaton Agung, Bagaspati, Karang Dhua Sumenep, dan Pandian Sumenep Para peserta yang merupakan santri ini kemudian menerima penghargaan berupa piagam dari sukarelawan SDG Jawa Timur.(ant/ono)

MADURA
HALAMAN 3 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
WAKABIRO:
Lukman REPORTER: Syamsul Arief, Syamsuri, Ainul Anwar. HP: 085333446262, 08113406262.
MADURA
KAMIS
KLIWON, 4 MEI 2023 BIRO MADURA RAYA MELIPUTI: Bangkalan, Sampang, Pamekasan, dan Sumenep.
KABIRO: Herry Sunaryo.
Sujak
Santri Dukung Ganjar (SDG) menggelar pesta musik tong-tong. Beberapa sarana, dan prasarana di Pantai Lombang Sumenep banyak yang rusak.
d m t m
Emak-emak yang viral di medsos diamankan oleh Satlantas Polres Sumenep. Petugas gabungan melakukan pencarian nelayan Mandangin yang hilang.

TULUNGAGUNG-TRENGGALEK

Apresiasi Kinerja

Kapolres Tulungagung dan

Dandim 0807 Berangkatkan

Umrah Dua Anggota

Tulungagung, Memorandum

Silaturahmi mempererat sinergitas TNI-Polri kembali digelar oleh Polres Tulungagung dan Kodim 0807/Tulungagung. Kapolres Tulungagung AKBP Eko Hartanto mengatakan, selama ini sinergitas TNI dan Polri di Kabupaten Tulungagung sudah dilakukan.

Namun hal itu perlu tetap dilakukan, sehingga agenda-agenda nasional dan daerah bisa berlangsung dengan baik. Seperti Pemilu 2024, serta bisa meningkatkan perekonomian secara inklusif. “Menjaga dan mengawal kondusifitas kamtibmas wilayah hukum Kabupaten Tulungagung adalah harga mati,” ujarnya, kemarin.

Bertempat di Ruang SAR Mapolres Tulungagung, dalam kesempatan itu, TNI dan Polri memberikan kejutan dengan menghadiahkan umrah kepada Aiptu Mansur, Kasium Polsek Kalidawir Polres Tulungagung, dan Pelda Sukaryono Babinsa Koramil Ngunut Kodim 0807/Tulungagung.

AKBP Eko mengajak anggotanya untuk tidak mudah terprovokasi dengan hoaks yang gampang sekali muncul di era sekarang. Menurutnya, cek dan ricek sangat diperlukan sebelum membagikan informasi. “Kalau kita terprovokasi dan terpecah belah

maka benteng negara tidak ada lagi, maka hancurlah negara ini,” ucapnya. Sementara Dandim 0807/Tulungagung, Letkol Czi Nooris Agus Rinanto menyebutkan, TNI-Polri harus selalu solid dan bersinergi. Menurutnya, sinergitas harus menjadi agenda

rutin. Dan pihaknya mengaku siap selalu bersinergi dengan Polres Tulungagung untuk menciptakan situasi kamtibmas aman kondusif. “Kami siap bersama Polri untuk ikut mengamankan hajat politik di tahun depan,” tuturnya. (fir/mad/yok)

Ratusan Nakes P3K 2022 Terima

Petikan SK Pengangkatan

Tulungagung, Memorandum

Ratusan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K)

Tenaga Kesehatan (Nakes) di Pemkab Tulungagung bisa tersenyum lega, setelah menerima Petikan SK Pengangkatan, Rabu (3/5) siang.

Bertempat di ruang Praja

Mukti Pemkab Tulungagung, penyerahan Petikan SK Pengangkatan ini dilakukan langsung oleh Bupati Tulungagung Maryoto Birowo, didampingi Wakil Bupati Gatut Sunu Wibowo, Sekda Kabupaten Tulungagung Sukaji, dan Kaban BKPSDM Tulungagung Soeroto.

Di hadapan ratusan P3K yang hadir, Bupati Maryoto Birowo

mengajak para penerima SK untuk bersyukur dengan pengangkatan ini. “Kita ingatkan agar tetap bersyukur atas pengangkatan ini, terutama setelah mendapatkan SK,” ujarnya.

Selanjutnya, Bupati Maryoto mengajak ratusan P3K Nakes yang menerima SK untuk segera bekerja sesuai dengan perintah dan penempatan yang ada. Sehingga bisa segera memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Sementara itu Kaban BKPSDM Kabupaten Tulungagung, Soeroto mengatakan, total kali ini ada 105 P3K Nakes yang mendapatkan SK. Mereka terdiri dari 1 orang laborat kesehatan, 8 orang P3K di dinas

TKI Sudan Asal Magetan Dipulangkan

kesehatan, dan 96 P3K di sejumlah puskesmas. Soeroto menyebut, sebenarnya ada 106 Nakes yang lolos seleksi dan bisa diangkat. Namun satu Nakes mengundurkan diri karena ikut suaminya ke luar kota. “Ada satu yang mengundurkan diri, sehingga tidak bisa meneruskan menjadi P3K,” ucapnya. Pada penerimaan P3K tahun 2022 yang lalu, pihaknya membuka 138 formasi Nakes di Pemkab Tulungagung. Namun ada 32 formasi yang tidak terisi. Formasi itu tidak terisi karena beberapa hal. Mulai dari tidak ada peminatnya, kemudian ada juga yang mendaftar tetapi gagal lolos seleksi. (fir/mad/yok)

Sembunyi di Asrama

Selama Kontak Senjata

Magetan, Memorandum Guntoro (57), Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Republik Sudan akhirnya dievakuasi pasca-pecah bentrokan berdarah di benua Afrika tersebut. Warga Desa Patihan RT/RW 6/1, Kecamatan Karangrejo itu menuturkan, saat terjadi konflik bersenjata dirinya tengah bekerja di sebuah percetakan buku salah satu kota di Sudan, tepatnya 5 April 2023.

Rentetan tembakan terdengar keras dari berbagai arah di area tempatnya bekerja. “Itu masih pagi hari sudah terjadi konflik, akhirnya perusahaan menyuruh tutup

dan saya kembali ke mess bersama teman-teman yang lain karena takut terjadi sesuatu,” ungkap bapak dua anak itu, Rabu (3/5). Selama kontak senjata berlang-

sung dirinya hanya berdiam diri di asrama karena di luar suasana sangat mencekam. Kemudian pada 23 April mendapat kabar ada informasi penjemputan pulang untuk Warga Negara Indonesia (WNI) di Sudan. “Kami sempat menginap semalam di asrama haji dan Senin paginya dipulangkan ke wilayah masing-masing,” beber Guntoro yang mengaku sudah 6 tahun sebagai TKI di Sudan. Guntoro mengaku sangat berterima kasih kepada Pemerintah

Indonesia yang telah menjemputnya pulang dari Sudan yang saat ini tengah terjadi konflik bersenjata, termasuk Pemkab Magetan yang mengantarkan sampai rumah dari Surabaya. “Saya berterimakasih kepada pemerintah Indonesia dan BPBD Magetan yang telah melakukan penjemputan,” katanya. Sementara itu, Kepala Seksi (Kasi) Kedaruratan dan Logistik BPBD Magetan, Eka Wahyudi memastikan hanya ada satu WNI dari Magetan yang dijemput pada 1 Mei

di UPT Asrama Haji Emberkasi Surabaya. “Sampai disini sekitar jam tiga, Selasa kemarin,” katanya.

Dijelaskan Eka Wahyudi, kelompok terbang (kloter) 1 WNI dari Sudan asal Jatim berjumlah 32 orang dan kloter 2 berjumlah 31 orang, warga Magetan tergabung di kloter 2. “Dari Magetan hanya satu orang yang kita jemput,” pungkasnya. (rik/yok)

Guntoro, TKI asal Magetan yang dipulangkan dari Sudan.

Disambut Bupati dan Kepala Dinas PPKBPP Perlindungan Anak Magetan

Magetan, Memorandum Kampung Keluarga Berencana (KB) “Mawar” Desa Bedagung, Kecamatan Panekan, menerima kunjungan lapangan Tim Penilaian Lomba Kampung

Keluarga Berkualitas (LKKB)

Provinsi Jawa Timur, Rabu (3/5).

LKKB digelar Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Jawa Timur dalam rangka memperingati Hari Keluarga ke-30 tahun 2023. “Salah satunya melaksanakan lomba yang namanya kampung keluarga berkualitas,” kata Maria Ernawati, Kepala Perwakilan (Kaper)

BKKBN Jatim, Rabu (3/5).

Kunjungan lapangan itu sendiri merupakan tindak lanjut atas diraihnya Kampung KB

Desa Bedagung Kecamatan Panekan yang menjadi nominator

Kampung Keluarga Berkualitas tingkat Provinsi Jawa Timur. Kaper BKKBN Jatim me-

lihat langsung kinerja Kampung KB Desa Bedagung yang masuk Nominator Kampung

Keluarga Berkualitas tersebut. “Banyak sekali, mulai peran aktif masyarakat, bagaimana

perencanaan dari tim pokja itu untuk ada satu upaya solutif dari permasalahan yang ada di

desa, itu juga menjadi poin dan ada beberapa kegiatan yang kreativitas dan inovatif dalam

rangka untuk kesejahteraan keluarga itu juga bisa,” jelas Maria Ernawati.

Bupati Magetan Suprawoto yang ikut menyambut Kaper BKKBN Jatim bersama Tim penilaian Lomba Kampung Keluarga Berkualitas (LKKB) Provinsi Jawa Timur di Desa Bedagung berharap, kinerja cemerlang ini akan tetap berlanjut meskipun perlombaan telah usai. “Kita jangan berhenti dalam penilaian, substansi dari kampung berkualitas ini adalah menjadikan generasi yang akan datang ini generasi yang berkualitas,” ungkap Bupati Magetan. Sementara itu, Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan

Anak (PPKB PP dan PA) Kabupaten Magetan Furiana Kartini mengatakan, pihaknya telah memasukkan 24 kampung KB yang ada di Magetan untuk

berpartisipasi dalam Lomba Kampung Keluarga Berkualitas. “Memang kita semuanya memasukkan 24 kampung KB yang ada di Magetan, dan semuanya dinilai dari website, jadi provinsi sudah menilai langsung secara objektif, selain penilaian lewat website kita juga ada profil yang tetap kita kirimkan,” jelasnya.

Furiana Kartini memastikan ke depan pihaknya akan fokus untuk menambah jumlah Kampung KB di Kabupaten Magetan. “Nantinya sesuai dengan Inpres yang ada bahwasanya seluruh desa dan kelurahan harus menjadi kampung berkualitas, makanya di tahun 2023 ini kita menambah 168 kampung KB, sehingga nantinya di tahun 2024 kita tinggal sedikit dari 235 desa/kelurahan nantinya tinggal 25,” pungkas Kepala Dinas PPKB PP dan PA Kabupaten Magetan. (rik/adv/yok)

HALAMAN 6 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
MAGETAN
KAMIS KLIWON, 4 MEI 2023
Kabiro: Noorbiyanto (Norik). Wartawan: Septian Bayu. Pemasaran atau iklan: Khoirul Anwar. Alamat: Jl, Thamrin,Nomor 17, Magetan. No.Hp: 081-335-326-942.
iklan: M Anwar. Alamat: Perum BMW Arjuna A2 Sumbergempol-Tulungagung. No.Hp: 085 232 260 560
Kabiro: Ahmad Rifai. Wartawan: Firman. Imansyah, Sholikin. Pemasaran atau AKBP Eko Hartanto memberikan hadiah umrah kepada Pelda Sukaryono. Letkol Czi Nooris Agus Rinanto memberikan hadiah umrah kepada Aiptu Mansur. Bupati Maryoto Birowo didampingi Wabup Gatut Sunu menyerahkan SK P3K.
Bupati
Titik Suprawoto, Kepala Dinas PPKBPP dan PA Magetan Furiana
ni menyambut Kepala Perwakilan BKKBN Jawa Timur
Magetan Suprawoto bersama Ketua Penggerak PKK Magetan
Karti-
Maria
Ernawati. Kepala Perwakilan BKKBN Jawa Timur Maria Ernawati memberikan sambutan dalam kunjungan di Kampung KB Desa Bedagung, Kecamatan Panekan. Tim Penilai LKKB Jatim Kunjungi Kampung KB Desa Bedagung

HALAMAN

kediri-Jatim. No.Hp:081335773232

Kabiro:Andhi Montera. Alamat:komplek Taman Bunga Residency Blok 2 Gor JayaBaya Kota

KAMIS KLIWON , 4 MEI 2023

Dinilai Terbukti Lakukan KDRT

Ferry Irawan Dituntut 1,5 Tahun

Kediri, Memorandum

Terdakwa Raden Ferry Irawan Kusuma dituntut 1 tahun enam bulan oleh jaksa penuntut umum (JPU) atas kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terhadap Venna Melinda. Tuntutan itu dibacakan dalam sidang tuntutan yang dipimpin Majelis Hakim Boedi Harjanto di Pengadilan Negeri (PN) Kota Kediri, Rabu (3/5).

Dua JPU dari Kejari Kota Kediri, Yuni Priono dan Maria Febriana secara bergantian membacakan berkas tuntutan. “Tedakwa dituntut pidana penjara selama 1 tahun 6 bulan dikurangi dengan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dengan perintah agar terdakwa tetap ditahan,” jelas Yuni Priyono. Menurut JPU, terdakwa terbukti

bersalah sesuai surat dakwaan Pasal

44 Ayat 1 dan Pasal 45 Ayat 1 Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam

Rumah Tangga. “Barang bukti berupa

29 dokumen tetap terlampir dalam berkas perkara dan 3 barang bukti akan dimusnahkan serta membayar biaya perkara Rp 5 ribu,” katanya. Tuntutan JPU itu atas beberapa

Kepercayaan Polri Meningkat

Tuai Apresiasi dari Ketua PCNU

Kediri, Memorandum Hasil survei tingkat kepercayaan publik terhadap Polri mengalami kenaikan dengan menunjukkan angka 73,2 persen. Hal itu berdasarkan hasil survei terbaru dari Indikator Politik Indonesia yang sebelumnya menunjukan angka 70,8 persen.

Ketua PCNU Kota

Kediri KH Abu Bakar Abdul Jalil sangat mengapresiasi hasil itu. Gus Ab panggilan akrabnya, menyebutkan bahwa kenaikan tingkat kepercayaan publik terhadap institusi kepolisian itu merupakan hal wajar.

“Karena kinerja polisi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat juga tampak lebih optimal dan nyata,” katanya, Rabu (3/5).

Dia mencontohkan, selama ramadan hingga Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah, kegiatan Polri khususnya yang dilakukan Polres

Kediri Kota banyak berwujud aksi sosial. Mulai dari mengawal dan menjaga arus mudik dan balik terlihat nyata dan tidak ada hambatan sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman. “Polisi selalu hadir di tengah masyarakat dalam kondisi apapun,

itu yang kami lihat di lapangan selama ini,” ungkapnya. Selain itu, juga atas pengawalan kepolisian yang bersinergi dengan TNI dan stakeholder lain, lebaran pun berlangsung aman dan terkendali.

“Terima kasih karena pengawalan pengamanan hari raya yang luar biasa. Mudah-mudahkan amal baik polisi diridhoi oleh Allah SWT,” pungkas Gus Ab. (mon/epe)

pertimbangan. Yang memberatkan, terdakwa pernah dihukum dan akibat perbuatannya korban menderita baik psikis maupun fisik. Sedangkan yang meringankan, terdakwa bersikap sopan dan mengikuti persidangan dengan tertib sehingga memperlancar jalannya proses persidangan.

Usai persidangan, penasehat hukum Ferry Irawan, Febi Fani Rahmat Gunadi menilai tuntutan itu terlalu berlebihan dan memberatkan. Sebab, menurut tim penasehat hukum, fakta di persidangan terungkap jika ada saksi dokter yang menyatakan luka yang dialami Venna Melinda tidak terlalu berat.

“Sejak awal tim penasehat hukum

berpendapat lebih tepat terdakwa dijerat Undang-Undang Penghapusan KDRT Pasal 44 Ayat 4 bukan Ayat

1. Kami akan melakukan pembelaan pledoi,” ungkapnya.

Selanjutnya, majelis hakim menunda persidangan pekan depan dengan dan melanjutkan pada 9 Mei 2023, dengan agenda pledoi.

Ferry Irawan Kusuma kesandung KDRT dengan pasangan sesama artis Venna Melinda yang baru dinikahi beberapa bulan sebelumnya. Kejadian itu berlangsung di dalam kamar nomor 511 Hotel Grand Surya. Dalam materi dakwaan, kekerasan itu menjadi dasar Venna Melinda melapor ke polisi. (mon/epe)

Undian Kenyang Berhadiah, Apresiasi untuk Ketaatan Wajib Pajak

Kediri,Memorandum

Memasuki tahun ketiga, Badan Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Kota Kediri kembali mengadakan undian kenyang berhadiah sebagai upaya dalam memicu tumbuhnya perekonomian daerah.

“Program kegiatan yang menggandeng lebih dari dua ratus restoran di Kota Kediri ini merupakan salah satu upaya percepatan pemulihan ekonomi Kota Kediri pasca pandemi Covid-19,” jelas Kepala BPPKAD Sugeng Wahyu Purba Kelana, Rabu (3/5).

“Program ini bermula saat terjadinya pandemi banyak restoran yang mengalami guncangan secara ekonomi. Supaya perekonomian bangkit dan omzet mereka naik, maka Pemkot Kediri melalui BPPKAD memberikan suatu program kegiatan pemulihan ekonomi akhirnya dibentuklah program undian kenyang berhadiah,” jelasnya.

Menurut Sugeng, program ini menarik animo tinggi pengusaha restoran. Sehingga undian itu kembali digelar tahun ini. Di samping mampu menaikkan omset penjualan makanan, program yang berlangsung sejak 17 April hingga 17 Juni itu juga

berdampak positif bagi Pemkot Kediri melalui peningkatan pajak daerah dari restoran. “Kalau pajak meningkat maka pembangunan di Kota Kediri menjadi lebih baik karena pajak yang dikumpulkan melalui BPPKAD arahnya untuk pembangunan,” kata Sugeng.

Adapun syarat dan ketentuan sebagai berikut, minimal pembelian dalam satu struk yakni Rp 20 ribu, periode pembelian (17 April-17 Juni), satu struk pembelian satu nomor undian, satu nomor handphone bisa untuk beberapa struk dengan nomor struk yang berbeda, pemenang diumumkan Juli 2023 dengan wajib menunjukkan struk dan kartu identitas asli.

“Cara pengirimannya bisa dilakukan dengan scan kode QR di pamflet setiap restoran yang ikut berpartisipasi. Kemudian ikuti prosedur-prosedurnya. Selain itu sudah kita buatkan link untuk upload struk pembelian secara online,” ujarnya.

Sejumlah hadiah disediakan. Di antarannya TV 32 inchi, mesin cuci, lemari es, dan ponsel pintar. “Restorannya pasti terdaftar, warga mana pun boleh asal makan di restoran yang berpartisipasi dalam program ini,” tutupnya.(mon/epe)

BOJONEGORO-TUBAN

Kabiro: Sutopo, S. H. I Telepon: 082244621416

BK: Video Viral Open BO Korban Medsos

Bojonegoro, Memorandum

Video viral yang disebut-sebut anggota DPRD Kabupaten Bojonegoro berinisial ADP beberapa hari lalu, dinyatakan menjadi korban media sosial (medsos). Pernyataan itu usai hasil rapat internal badan kehormatan (BK), Rabu (3/5).

“Dari hasil analisa kita, ADP ini adalah korban dari unggahan medsos, dan kami tidak bisa memberi sanksi,” ungkap juru bicara BK DPRD Bojonegoro Sudiono.

Adapun dasar atau alasan dari keputusan tersebut, Sudiono menjelaskan bahwa akun tersebut tidak jelas dan sudah tidak aktif. Kemudian video viral tersebut juga telah menghapus dan diganti dengan video klarifikasi dan menyampaikan permohonan maaf.

“Dan kemarin si korban juga saya tanya kira-kira ada upaya untuk laporan ke aparat penegak hukum (APH), itu kita kembalikan kepada korban, ternyata dia (ADP) juga tidak mau lapor,” tambahnya.

Proses pencarian Suprami di waduk dilakukan hingga malam.

Dilaporkan Tenggelam

Ternyata Ngedrop di Rumah Warga

Bojonegoro, Memorandum Suprami (50), penjual jamu asal Desa Sumuragung, Kecamatan Baureno dikabarkan tenggelam di waduk Sumberagung. Namun, usai dilakukan pencarian oleh BPBD Bojonegoro, ternyata perempuan tersebut ditemukan ngedrop di salah satu rumah warga kemarin. Kepala Pelaksana BPBD Bojonegoro Ardhian Orianto mengungkapkan, keluarga melaporkan bahwa Suparmi hilang dan diduga tenggelam di waduk sekitar Desa Sumberagung, Kecamatan Kepohbaru karena jadi rute berjualan. “Tadi malam dilaporkan sekitar pukul 00.20 WIB, BPBD Bojonegoro langsung terjun melakukan assesment,” ungkap Ardhian. Suparmi ditemukan di dalam rumah warga Sumberagung. Diduga, sakit lambung dan vertigonya kambuh. Sehingga korban menumpang istirahat di rumah warga. Lebih lanjut, untuk saat ini, korban telah dilarikan ke Rumah Sakit Babat, Lamongan guna mendapatkan perawatan dan dilakukan pengecekan kesehatan oleh medis. (top/epe)

Alih-alih mencari kebenaran dan pelaku dari pemilik akun yang mengunggah video viral yang membuat gaduh tersebut BK justru mengembalikan persoalan itu kepada ADP dan Fraksi PKB.

“Jadi tugas BK selain mengingatkan juga menegur kedisip-

linan dari anggota. Sedangkan di medsos tersebut, kalau itu benar adanya ini kan kita tidak menyelidikinya sampai ke sana. Jadi kita kembalikan ke si korban (ADP),” tandasnya. “Kalau untuk meneliti keaslian foto yang ada di video itu bukan ranah dari BK, itu ranahnya aparat penegak hukum. Jadi kami tidak menanggapi itu asli atau palsu,” sambungnya. Karena itu, Sudiono mene-

gaskan, BK tidak memberikan sanksi namun berharap persoalan video viral tersebut segera dituntaskan. “Harapan kami dari viralnya video tersebut tidak menambah pekerjaan lagi buat anggota BK. Jadi kita selesaikan di rapat internal ini,” pungkasnya. Sebagai informasi,

kan, BK tidak memrikan rharap eo gera dituntaskan. arapan kami dari alnya video terset kerjaan buat anggokita selesaikan rapat internal ini,” ngkasnya. Sebagaiinformasi

Bojonegoro, Memorandum Menjelang penerimaan siswa baru tahun ajaran 2023/2024 yang tinggal hitungan bulan, Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky memastikan tidak akan menutup atau menggabung sekolah yang sepi peminat. Pada tahun ajaran sebelumnya, terdapat satu SDN yang hanya mendapatkan satu siswa. Bahkan, jumlah seluruh siswa di SDN tersebut hanya mencapai 17 anak. Hal ini, tentu menjadi atensi serius Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban.

beredar sebuah video di sejumlah akun medsos yang menunjukkan pria diduga anggota DPRD Kabupaten Bojonegoro

sebelumnya beredar sebuah memangku perempuan dengan

perempuan pakaian seksi dalam kamar hotel. Dalam narasinya, disebutkan aksi itu hasil open BO, istilah untuk memesan perempuan dari aplikasi online e (top/epe)

“Saya akan mengambil kebijakan tidak mungkin itu saya tutup, kita akan berusaha terus memperbaiki setiap tahunnya. Saya juga tidak akan berpikir untuk merger,” ujarnya, Rabu (3/5).

Untuk meminimalisir kejadian itu terulang, bupati sudah menginstruksikan dinas pendidikan (disdik) mengkaji system penerimaan siswa baru, terkait dengan sistem zonasi. Pasalnya dengan begitu, akan terjadi pemerataan jumlah siswa di setiap sekolah.

Disamping itu, pemkab juga akan melibatkan pemerintah desa (pemdes), untuk memonitor sekolah di semua jenjang pendidikan. “Akan kita kaji berkaitan dengan zonasi, untuk beberapa yang sudah kita tentukan. Untuk meminimalkan sekolah yang capaiannya hanya satu atau dua murid,” sambungnya.

Dengan begitu, Mas Lindra sapaan akrabnya, berharap sekolah yang rombongan belajar (rombel) minim, tercukupi tahun ini. (top/epe)

KEDIRI
7
Ferry Irawan berkonsultasi dengan kuasa hukumnya usai sidang tuntutan di PN Kota Kediri.
Ketua PCNU Kota Kediri KH Abu Bakar Abdul
Jalil.
Aditya Halindra Faridzky
Meski Sepi Peminat, Bupati Tak Akan Merger Sekolah
FOTO-FOTO: ILUSTRASI memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
Juru bicara BK DPRD Bojonegoro Sudiono.

Buntut Bayi Meninggal Usai Dengar Suara Petasan

Tak Ada Iktikad Baik, Penyulut Dipolisikan

Nufus (22) bibi korban mengungkapkan, kejadian nahas itu tepat di momen lebaran 1 Syawal 1444 Hijriah, Sabtu (22/3). Sekira pukul 19.00, tetangga korban berinisial T yang hanya berjarak 2 rumah menyalakan petasan atau mercon udara berukuran cukup besar. Bahkan abu mercon itu hingga masuk ke rumah korban.

“Setelah mendengar suara mercon itu, keponakan saya kaget hingga mata sebelah kanan langsung nutup tidak bisa dibuka. Bahkan lidahnya juga langsung kaku terbalik menutup rongga mulut hingga tidak bisa diberi

asi,” cerita Nufus di rumahnya. Melihat kondisi korban yang kian mengkhawatirkan, keluarga akhirnya membawa HDN ke klinik, bidan hingga rumah sakit. Puncaknya, Rabu (26/4) siang, bayi perempuan itu harus dirujuk ke rumah sakit yang memiliki fentilator di Lamongan. HDN langsung masuk ruang ICU dengan kondisi koma. “Berdasarkan CT scan terjadi pecah pembuluh darah di bagian otak. Awalnya dokter menduga karena benturan. Namun setelah kami jelaskan, kemungkinan besar pecah

Pendapatan Daerah Triwulan I Lampaui Target

Gresik, Memorandum

Realisasi pendapatan daerah Kabupaten Gresik pada triwulan I cukup menggembirakan. Hingga 31 Maret, pendapatan yang masuk tercatat mencapai Rp 782 miliar atau 20,19 persen dari target APBD 2023. Capaian itu melampaui target yang diproyeksikan pemkab.

Kinerja pendapatan daerah yang apik itu terdongkrak oleh pendapatan transfer senilai Rp 523,8 miliar atau 23 persen dari target keseluruhan. Ditambah pemasukan dari sektor Pendapatan

Asli Daerah (PAD) sebesar Rp 258,6 miliar dari target Rp 1,6 triliun.

Kepala Badan Pendapatan, Pengolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD)

Gresik Reza Pahlevi mengatakan, untuk sektor PAD, kinerja paling menonjol adalah pajak daerah, senilai Rp 211,9 miliar.

Sementara dari retribusi daerah baru menyumbang Rp 16,3 miliar. Kemudian PAD lain-lain yang sah Rp 30,3 miliar.

“Alhamdulillah untuk target pendapatan daerah triwulan I terpenuhi, melebihi target malahan,” katanya kemarin.

Ia merinci, proyeksi pemasukan daerah selama satu tahun sudah dipetakan. Triwulan I target 15 persen, Triwulan II 40 Persen, Triwulan III 70

Persen dan Triwulan 4 100 persen.

Meski kinerja pendapatan daerah cukup bagus di tengah ancaman krisis

fiskal, namun anggota badan anggaran (banggar) DPRD Gresik tetap menyoroti beberapa hal. Antara lain jumlah kas di Kas Daerah yang hanya Rp 179,8 miliar.

“Padahal banyak pengeluaran yang harus dibiayai,” kata anggota Banggar DPRD Gresik, Abdullah Hamdi. Seperti proyek infrastruktur, baik di dinas pekerjaan umum dan tata ruang (DPUTR) maupun dinas cipta karya, perumahan dan kawasan permukiman (DCK-PKP). “Saat ini proyek-proyek yang nilainya besar-besar sudah proses kontrak, lelangnya sudah selesai, sementara kasnya mengkhawatirkan,” sebutnya. (and/har/epe)

Penindakan Pelanggar Lalu Lintas Meningkat

Gresik, Memorandum

Kamseltibcarlantas selama Operasi

Ketupat Semeru (18 April-1 Mei), berjalan aman dan kondusif. Arus mudik-balik lebaran lancar. Kendati demikian, Satlantas Polres Gresik mencatat angka penindakan pelanggar lalu lintas yang naik signifikan. Hampir seribu tilang dikeluarkan. Selama operasi, satlantas melayangkan surat tilang kepada 836 pelanggar lalu lintas. Termasuk 5.070 teguran kepada pengendara. Angka tersebut naik signifikan di banding tahun sebelumnya. “Dibandingkan tahun sebelumnya, jumlah pelanggaran naik hingga 161 persen,” ujar KBO Satlantas Polres Gresik Iptu Ali Fauzi kemarin. Kabar baiknya, banyaknya penindakan yang dilakukan petugas mampu secara efektif menekan kejadian dan fatalitas kecelakaan. Selama pelaksanaan operasi tidak ada korban jiwa akibat

kecelakaan lalu lintas. “Hanya korban luka dan material. Mayoritas masih didominasi kelengahan pengendara saat mengemudi,” ujarnya. Hal itu tidak terlepas dari kerja keras ratusan personel gabungan. Hasilnya, grafik kecelakaan juga menurun dibandingkan hari-hari biasanya. Baik dari segi jumlah kejadian maupun tingkat fatalitas kecelakaannya. “Semoga tren positif terus dipertahankan. Termasuk meningkatkan kesadaran berlalu lintas kepada masyarakat,” bebernya.

Untuk diketahui, dalam Operasi Ketupat Semeru 2023, Polres Gresik mendirikan 5 pos pengamanan dan 1 pos pelayanan. Pos-pos itu dibangun di titik rawan gangguan kamseltibcarlantas untuk memastikan masyarakat bisa mudik dengan aman dan berkesan. Ratusan personel gabungan dikerahkan. (and/har/epe)

pembuluh darah itu akibat kaget yang dialami korban. Akhirnya keponakan saya meninggal Kamis (27/4),” imbuh Nufus.

Kepergian HDN pun menjadi duka mendalam bagi pasangan Nur Hasim dan Nur Faiza. Keduanya lemas dan terus menangis. Ditambah

lagi, hingga kemarin tidak ada iktikad baik dari T untuk meminta maaf. “Hingga hari ini belum minta maaf secara tulus ke rumah. Sudah lapor ke Polsek Benjeng, tapi kayaknya proses di polres,” tandasnya. Nufus sudah menyerahkan semua berkas dan bukti kepada polisi untuk menjadi pelengkap laporan. Salah satunya hasil CT scan rumah sakit yang menyatakan adanya pembulu otak yang pecah. “Sudah kita serahkan semuanya. Tinggal menunggu proses pemanggilan saja. Senin (8/5) kami akan memberikan keterangan,” tutur Nufus.

T sebenarnya sudah sempat datang ke rumah keluarga korban. Waktu itu, pria yang sudah menjadi seorang kakek itu mengaku sungkan sehingga tidak langsung meminta maaf. Baru ketika Pemkab Gresik

datang ke rumah korban, dia bersama istrinya datang untuk menyampaikan permintaan maaf dan belasungkawa. Kasatreskrim Polres Gresik Iptu Aldhino Prima Wirhdan membenarkan hal itu. Pihaknya masih  mempelajari laporan dari keluarga bayi tersebut. “Sudah dilimpahkan oleh polsek, namun kami akan lakukan pemeriksaan dan penyelidikan dulu. Sebab dari penuturan pihak keluarga itu kan awalnya kaget setelah dengar suara mercon,” kata Aldhino. Untuk itu, lanjut Aldhino, pihaknya akan melakukan penyelidikan terhadap keluarga bayi dan penyulut petasan. Termasuk pihak Rumah Sakit Muhammadiyah Lamongan. “Mohon waktu, kami masih melakukan penyelidikan,” tandas lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) 2015 tersebut. (and/har/epe)

Danpusterad Apresiasi Pemkab Tangani Stunting

Gresik, Memorandum Kinerja Pemkab Gresik bersama berbagai pihak dalam intervensi penurunan angka stunting membuahkan hasil signifikan. Bahkan, saat ini angka kasus stunting di Kabupaten Gresik tinggal menyisakan 10 persen. Angka tersebut sudah melampaui target nasional yakni 14 persen. Kasus stunting di Kota Pudak terus menurun dibanding empat tahun ke belakang. Bahkan sempat menyentuh angka 25 persen.

Program intervensi yang dilakukan dengan menggandeng semua pihak itu suksesl membuat angka stunting terjun bebas.

Penurunan stunting tersebut diapresiasi Komandan Pusat Teritorial Angkatan Darat (Danpusterad) Letjen TNI Teguh Muji Angkasa. “Kami mengapresiasi Pemerintah Daerah Gresik yang ikut berpartisipasi mendukung program pemerintah pusat berkaitan dengan masalah stunting,” ujarnya, Rabu (3/5).

Mantan danjen Kopasus itu me-

REI Gresik Sambut Positif Kenaikan NJOP

Gresik, Memorandum Kebijakan pemerintah daerah menaikkan atau melakukan penyesuaian nilai jual objek pajak (NJOP) disambut positif pengembang perumahan. Ketua Real Estate Indonesia (REI)

Gresik Widodo Feriyanto menilai, kebijakan itu diharapkan dapat memberikan kepastian besaran nilai jual.

“Saya kira kenaikan atau lebih tepatnya penyesuaian NJOP ini adalah sebuah keniscayaan yang harus dilakukan. Karena selama ini acuan penentuannya masih kurang mampu memenuhi rasa kepuasan kami, khususnya pelaku perumahan. Penentuan nilainya seringkali menimbulkan protes,” ucap Widodo Feriyanto, Rabu (3/5).

Sebagai pengembang perumahan, pihaknya kerap menerima protes yang kebanyakan tentang nilai atau harga jual yang dirasa terlalu tinggi bahkan melampaui nilai pasar sebenarnya. Oleh karena itu, kebijakan Pemkab Gresik yang menaikan NJOP mulai tahun ini disambut positif. Tentu dengan sejumlah catatan.

“Kami berpendapat silakan saja disesuaikam NJOP ini. Namun nilainya harus benar-benar memenuhi nilai keadilan dan kepastian nilai. Sudah tidak ada lagi transaksional perihal nilai. Maksimalkan data bidang tanah yang dimiliki BPN untuk menentukan zonasi nilai. Misal, bidang tanah yang langsung berada di tepi jalan tentu nilai NJOP-nya harus berbeda dengan yang terhalang oleh bidang tanahnya orang lain,” tandasnya. Sebelumnya, Bupati Fandi Akhmad Yani mengatakan pihaknya segera melakukan penye-

suaian NJOP tanah dan bangunan di sejumlah klaster. Pembahasan sudah dilakukan bersama Kadin, Apindo, REI, dan stakeholder terkait. Menurutnya, sudah belasan tahun NJOP di Kota Pudak tidak ada penyesuaian. Hasil pembahasan, disepakati beberapa kategori wilayah yang NJOP-nya dinaikkan. Terutama lahan industri yang diproyeksikan sebagai kawasan pengembangan ekonomi. Lalu kawasan perumahan, pertanian dan perikanan. Besaran kenaikan NJOP di setiap klaster berbeda. “Untuk permukiman tidak dipukul rata seluruh perumahan, hanya perumahan yang berklaster. Karena tidak semua penduduk perumahan ekonominya tinggi. Begitu juga segmentasi

perumahan tidak sama, jadi hanya perumahan tertentu yang dihuni kalangan ekonomi ke atas,” jelasnya.

Wakil Ketua DPRD Gresik Mujid Riduan menjabarkan, kenaikan NJOP terbesar adalah daerah industri. Naik mencapai 100 persen dibanding sebelumnya. Selanjutnya, kawasan perdagangan dan jasa naik 75 persen, daerah pertanian dan perikanan 50 persen.

Menurutnya, kebijakan tersebut berlaku mulai tahun ini. Penyesuaian NJOP memang boleh dilakukan pemerintah daerah, kurun waktu tiga tahun. “Kebijakan tersebut sudah mulai disosialisasikan, dan SPPT-nya tahun ini sudah beredar sesuai NJOP baru,” ujar Mujid. (and/har/epe)

ngatakan, menangani stunting tidak dapat dilakukan seorang kepala daerah saja. Harus melibatkan semua unsur.

“Munculnya stunting terjadi karena asupan gizi yang kurang saat ibu hamil. Bila dibiarkan, dikhawatirkan berhubungan dengan tingkat intelektual masa pertumbuhan. Untuk itu, pemberian nutrisi yang baik bisa mencegah terjadinya stunting,” imbuhnya.

Sementara itu, Bupati Fandi Akhmad Yani menjelaskan, penurunan

kasus stunting menjadi isu nasional. Oleh karena itu, pihaknya berusaha mendorong sinergitas seluruh stakeholder dan elemen masyarakat dalam upaya menekan angka stunting di wilayahnya.

Caranya, membagikan 20.306 nutrisi kepada ibu hamil. Selain memberi nutrisi, lanjut dia, edukasi pencegahan pernikahan dini terus digalakkan serta mengajak masyarakat yang punya rejeki lebih bisa menjadi orang tua asuh bagi keluarga tidak mampu. (and/har/epe)

KEPALA
Bunder Asri (GBA) Jalan Emerald VI No 3 Gresik. TELP: 031.3959494- 085.311.868.686 KAMIS KLIWON,
HALAMAN 8 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
BIRO: Supardi (Hardy). GRESIK: Andika Pratama, Hardy. BOJONEGORO: Sutopo Iklan: Memet HK. ALAMAT: Perum Graha
4 MEI 2023 GRESIK-LAMONGAN
Ilustrasi kawasan perumahan di Gresik. Keluarga korban balita yang meninggal diduga akibat dampak bunyi petasan masih merasakan duka kendati kejadian itu sudah berlangsung beberapa hari lalu.
Gresik, Memorandum
Kerabat HDN, bayi yang baru berusia 38 hari, warga Desa Jatirembe, Kecamatan Benjeng resmi melaporkan penyulut petasan ke polisi. Sebab, akibat suara keras itu HDN refleks kaget hingga meninggal.
Reza Pahlevi Bupati Fandi Akhmad Yani mendampingi Letjen TNI Teguh Muji Angkasa dalam program intervensi stunting di WEP Jalan Jaksa Agung Suprapto.

Tidak Siap Hadapi Banjir

Normalisasi Sungai Seharusnya

Dilakukan Lebih Intens

Surabaya, Memorandum

Sulit Surut di Tambak

Lumpang

Jelang Hari Jadi Kota Surabaya (HJKS) ke-730, salah satu kota tertua di Indonesia ini masih dihantui banjir. Meski Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) sudah melakukan berbagai upaya, termasuk pembuatan gorong-gorong di 2022, Metropolis belum bebas dari banjir. Lalu apa solusi terbaik yang harus dilakukan Pemkot? wasan di o f Re gi ona l Pl anni ng ogi Semb er

Pengamat transportasi dan tata kota Ir Putu Rudy Setyawan mengatakan, perubahan iklim cuaca, dan siklus curah hujan 50 tahunan membuat banyak kota di Indonesia tidak siap. Termasuk Kota Surabaya yang tidak siap menghadapi siklus 50 tahunan. Belakangan guyuran hujan deras membuat

Posnu Jatim Dorong Bawaslu

Dalami Dugaan Pelanggaran

Pemilu di May Day

Surabaya, Memorandum Poros Sahabat Nusantara (Posnu) Jawa Timur mendesak Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) segera mendalami dugaan pelanggaran pemilu, saat perayaan Hari Buruh Internasional (May Day) 2023.

Ketua Bidang Demokrasi dan Kepemiluan Jawa

Timur, Imam Almusbiqi menjelaskan, PKPU nomor 23 Tahun 2018 dalam pasal 25 ayat 1 dijelaskan bahwa partai politik yang telah ditetapkan sebagai peserta pemilu dilarang melakukan kampanye sebelum dimulainya masa kampanye. “Kemudian pada ayat 2 juga dijelaskan bahwa partai politik sebagaimana dimaksud pada ayat dapat

melakukan sosialisasi dan pendidikan politik di internal Partai Politik,” tegas Imam Almusbiq. Lanjut Imam Almusbiq, harusnya Partai Buruh memperhatikan aturan PKPU. Pada perayaan hari buruh, Partai Buruh ikut melakukan aksi May Day. “Jika melakukan sosialisasi, dan pendidikan politik, maka dilakukan di internal partai politik,” terang dia. Pelaksanaan pemasangan bendera partai politik peserta pemilu dan nomor urutnya. Melakukan pertemuan terbatas, memberitahukan secara tertulis kepada KPU dan Bawaslu paling lambat 1 hari sebelum kegiatan dilaksanakan. Sebelumnya peringat-

an Hari Buruh Internasional 2023, peserta aksi unjuk rasa terpantau mengenakan atribut dan mengibarkan bendera partai politik (parpol).

Ketua Bawaslu Surabaya Muhammad Agil Akbar menyampaikan, pihaknya masih melakukan kajian hasil pengawasan. “Kami akan plenokan terlebih dahulu dengan pimpinan yang lain,” kata Muham-

mad Agil Akbar. Sebelumnya, Bawaslu Surabaya telah mengimbau kepada seluruh peserta Pemilu se-Surabaya dan semua pihak yang hendak memperingati Hari Buruh agar tidak melakukan kegiatan kampanye Pemilu 2024. Bawaslu meminta agar momentum tersebut dimaksimalkan untuk memperjuangkan kepentingan para buruh. (day/ono)

Wali Kota Ajak Warga Muhammadiyah Bentuk Kampung Madani

Saatnya Umat Muslim Jadi Kekuatan Besar

Surabaya, Memorandum

Warga Muhammadiyah bersilaturahmi dengan Wali Kota Surabaya

Eri Cahyadi, Rabu (3/5). Eri didampingi Ketua TP PKK Surabaya Rini

Indriyani Eri Cahyadi menyambut dengan hangat silaturahmi yang dihelat di ruang sidang Wali Kota itu.

Dari release yang diterima Memorandum, hadir dalam pertemuan itu, Seluruh Pimpinan Daerah

Muhammadiyah Surabaya, Seluruh Pimpinan Daerah Aisyiah dan Ketua Sekretaris Angkatan Muda Muhammadiyah Surabaya.

Pada kesempatan itu, Wali Kota

Eri mengajak umat muslim terutama warga Muhammadiyah untuk menjadi kekuatan besar dan cara bergandeng tangan untuk menolong dan menyejahterakan warga Surabaya. Makanya, ia pun meminta mereka untuk membentuk Kampung Madani di kelurahan-kelurahan Surabaya.

“Ini waktunya umat muslim menjadi kekuatan besar. Kalau bisa nanti ada 2 atau 3 kelurahan di Surabaya yang menjadi Kampung Madani dan kelurahan itu dipegang oleh Muhammadiyah,” kata Wali Kota Eri. Di Kampung Madani itu, nanti seluruh elemen di Muhammadiyah Surabaya turun memberikan pendampingan. Dari Pimpinan Daerah

Muhammadiyah Surabaya turun, Aisyiah turun, dan dari pemuda Muhammadiyahnya turun juga di kelurahan itu. “Mereka diberi pendampingan sehingga di Kampung Madani itu tidak ada yang zakat di luar wilayah kelurahan itu, dan semua warganya terus didorong menjadi pemberi zakat, bukan lagi penerima zakat,” katanya. Selain itu, ketika zakatnya sudah bisa dikumpulkan menjadi satu kesatuan, maka bisa juga membuat dapur umum untuk membantu

warga miskin dan juga bisa membantu bayi stunting di kelurahan itu. Menurut Wali Kota Eri, kalau ini bisa terbentuk, tentu ini akan sesuai dengan pemikiran Ketua Umum Persyarikatan Muhammadiyah Prof Haedar Nashir yang menyebutnya ukhuwah islamiyah.

“Jadi, nanti program-program njenengan semuanya yang dari sisi Muhammadiyah, bisa kita barengkan dengan program-program

Bersambung ke halaman 10

akukan Pemkot?

beberapa kawasan Surabaya banjir. Pria yang juga bekerja di Department of Regional and Urban Planning Institut Teknologi Sepuluh November

Bersambung ke halaman 10

Ir Putu SetyawanRudy

HUJAN lebat dengan intensitas tinggi membuat beberapa titik di Kota Surabaya mengalami banjir dengan ketinggian berviarasi, mulai 30 sampai 60 cm. Ketua LPMK Asemrowo, Widodo menyebut, genangan banjir sering terjadi di Kelurahan Asemrowo, RT 8/RW 8. “Saat terjadi air pasang surutnya susah. Sempat ada wacana dari dinas dipasang pompa air tapi sampai saat ini belum terrealisasi. Saya berharap dari

Bersambung ke halaman 10

KAMIS KLIWON

dilakukan Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menjadi kunci keberhasilan PLN.

PLN Kembali Cetak Kinerja Keuangan

Terbaik Sepanjang Sejarah

Jakarta, Memorandum PT PLN (Persero) kembali mencetak rekor kinerja keuangan terbaik sepanjang sejarah melalui capaian laba bersih tahun 2022 di tengah situasi pemulihan pascapandemi Covid-19, tekanan ekonomi global, dan fluktuasi nilai tukar rupiah.

Di bawah kepemimpinan Direktur Utama

Darmawan Prasodjo, PLN berhasil melewati masa sulit yang saat itu diprediksi banyak korporasi bertumbangan. Transformasi yang dilakukan PLN menjadi kunci keberhasilan perusahaan.

Melalui Transformasi, PLN mengubah paradigma dan cara kerja menjadi lebih lincah dan produktif sehingga tidak hanya mampu meningkatkan pendapatan namun juga di saat bersamaan berhasil melakukan efisiensi operasional maupun keuangan perusahaan.

Hasilnya pada laporan keuangan 2022 (audited), PLN mencatatkan laba bersih sebesar Rp14,4 triliun. Angka tersebut lebih tinggi 124% dibandingkan target yang ditetapkan Pemerintah sebesar Rp 6,4 triliun.

“Capaian ini bukan sekadar angka. Di balik itu semua, ada kerja keras, dedikasi, dan loyalitas seluruh insan PLN yang melakukan transformasi dengan fondasi digitalisasi. Menata seluruh proses bisnis yang berserak menjadi unified, yang terfragmentasi menjadi streamlined. Mengubah kultur organisasi dari bureaucratic like menjadi business like. Mengubah sistem pelayanan pelanggan yang sebelumnya lambat, tidak responsif menjadi cepat dan sangat memuaskan,” ucap Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo. PLN mengapresiasi dan berterima kasih kepada Pemerintah, sebab kinerja positif ini tidak lepas dari dukungan Pemerintah, khususnya Kementerian BUMN, Kementerian ESDM, dan Kementerian Keuangan.

“Kami sangat berterima kasih kepada Kementerian BUMN, Kementerian ESDM, dan Kementerian Keuangan. Selain dukungan luar biasa yang diberikan kepada kami, Pemerintah juga berhasil menciptakan iklim investasi yang kondusif dan mampu mengupayakan daya beli masyarakat terjaga, sehingga konsumsi listrik meningkat,” tutur Darmawan.

Pencapaian ini ditorehkan PLN dalam situasi turbulensi ekonomi global dan nilai tukar rupiah mengalami fluktuasi yang sangat tajam. PLN berhasil meningkatkan penjualan listrik sebesar 6,3% dari 257,6 Terrawatt hour (TWh) pada tahun 2021, menjadi 273,8 TWh pada tahun 2022. Hal ini berdampak pada meningkatnya pendapatan penjualan tenaga listrik 7,7% dari Rp288,9 triliun pada tahun 2021, menjadi Rp311,1 triliun pada tahun 2022.

Keberhasilan ini juga diraih PLN berkat upaya efisiensi melalui transformasi digital secara end to end. Mulai dari digitalisasi sistem pembangkit, transmisi, distribusi, pengadaan, pengendalian sistem keuangan, hingga sistem monitoring aset, hasilnya proses bisnis lebih efektif dan tepat sasaran.

Berkat seluruh upaya ini, layanan PLN yang sebelumnya banyak dikeluhkan, kini diapresiasi oleh pelanggan, baik secara langsung maupun disampaikan melalui aplikasi PLN Mobile. Bahkan, PLN juga mendapat pengakuan dari para stakeholder berupa lebih dari 300 penghargaan yang diterima sepanjang 2022.

“Sebagai jantungnya perekonomian Indonesia, PLN berkomitmen untuk terus meningkatkan kinerjanya demi menghadirkan listrik andal, terjangkau, dan berkelanjutan. Kami juga terus mengakselerasi transisi energi demi mencapai kemandirian dan kedaulatan energi nasional,” pungkas Darmawan. (day/ono)

KOTA SURABAYA HALAMAN 9 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi KAMIS KLIWON, 4 MEI 2023
KOTA SU
Transformasi yang WalI Kota Eri Cahyadi didampingi Ketua TP PKK Surabaya Rini Indriyani menerima cendera mata dari warga Muhammadiyah.
FOTO-FOTO: ILUSTRASI
Peserta unras mengibarkan bendera parpol peserta Pemilu 2024 di Jalan Basuki Rachmat. Kawasan Mayjend Sungkono yang belum lepas dari banjir ketika hujan deras turun di Metropolis. Tambak Lumpang yang posisinya dekat dengan laut sulit surut ketika banjir datang.

Bergabung Koalisi Besar KIB-KKIR

Golkar dan PKB Rayu SBY

Jakarta, Memorandum

Golkar dan PKB menginisiasikan menjadi partai inti atau penggerak koalisi besar atau gabungan dari Koalisi Indonesia Besar (KIB) dan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR).

Ketum PKB Muhaimin Iskandar

atau Cak Imin berencana mengajak

Partai Demokrat bergabung dalam pertemuan dengan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Hal ini disampaikan Cak Imin usai bertemu tertutup dengan Ketum

Golkar Airlangga Hartarto di Resto Plataran Senayan, Jakarta, Rabu (3/5), siang seperti ditulis Detiknews, Rabu (3/5) pukul 18.14 WIB. Cak Imin mengatakan tak mau

berkoalisi hanya dengan satu partai, misalnya dengan Golkar. “Kan kita tak ingin koalisi ini hanya dua ya. Jadi koalisi itu semakin banyak partai semakin bagus,” kata Cak Imin.

Cak Imin pun menyampaikan soal pembicaraan yang dibahas dalam pertemuannya dengan SBY di kediamannya di bilangan Cikeas. Ia menjelaskan, tak menutup kemungkinan mengajak Partai Demokrat bergabung ke koalisi besar gabungan KIB-KKIR

Saatnya Umat Muslim Jadi Kekuatan Besar

pemkot, sehingga sinergi hingga ke tingkat bawah itu diharapkan bisa mengentas kemiskinan, menekan angka stunting, dan bisa menyejahterakan warga Surabaya,” tegasnya.

Wali Kota Eri juga menegaskan bahwa dalam rangka mensukseskan Kampung Madani ini, pemkot akan bersiner-

gi juga dengan dua organisasi masyarakat (ormas) besar di Indonesia dan Surabaya, yaitu Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama (NU). Jika kedua ormas ini sudah hadir dan turun mendukung, maka dia yakin bisa merubah warga Surabaya, baik secara lahirnya maupun batinnya. “Dengan adanya pertemuan

Tidak Siap Hadapi Banjir

(ITS) menambahkan, banjir terjadi karena instalasi saluran air di Kota Surabaya tidak mampu menampung curah hujan. Padahal, infrastruktur draninase yang dibangun Kota Surabaya untuk menghadapi banjir 50 tahunan. “Perubahan iklim, curah hujan yang tinggi juga menjadi penyebabnya,” kata Ir Putu Rudy Setyawan, Selasa (3/5).

Rudi menyebutkan, normalisasi sungai harus intens dilakukan. Selain itu, perawatan drainase dengan melakukan pengerukan sendimen dan membongkar sampah penyumbat drainase harus dilakukan kontinyu. “ Hal terbaik yang harus dilakukan adalah pembersihan sendimen dan sampah yang menghambat saluran air. Itu

yang harus dilakukan secara kontinyu, dan didahulukan,” tegas Ir Putu Rudy Setyawan. Dosen ITS ini melihat, upaya Pemkot Surabaya melebihi dari asumsi menghadapi banjir. Sementara, untuk menghadapi banjir 50 tahunan, membutuhkan anggaran yang jauh lebih besar. “Pengerukan sendimentasi sangat penting untuk mempertahankan kapasitan saluran air,” kata dia.

Kondisi yang sama juga terjadi pada sejumlah kota di tanah air. Semua kota tidak siap,” tegas dia.

Kata Putu Rudy Setyawan, menghadapi curah hujan tinggi, diperlukan konstruksi masterplan yang lebih siap. Contoh terakhir adalah hujan deras menerjang Surabaya beberapa

Sulit Surut di Tambak Lumpang

dinas itu menindaklanjuti rumah pompa,” kata Widodo kepada Memorandum, Rabu (3/5).

Menurutnya, hal ini sangat meresahkan warga sebab, air meluap ke jalan hingga pembatas sungai. “Pembatas sungainya tidak nampak dan riskan jika warga melewati jalan,” imbuh Widodo.

Untuk program normalisasi dan pengerukan di sungai Tambak Lumpang kecil kemungkinan diberlakukan karena di wilayah Sukomanunggal berdiri rumah-rumah di bantaran. “Sulit untuk menormalisasi memakai alat berat. Yang kami lakukan saat ini di wilayah Asemrowo itu sebatas kerja bakti membersihkan saluran permukaan saja,” tandas Ketua LPMK Asemrowo ini.

Menurut dia, upaya dari pemkot belum terrealisasi. Di wilayahnya juga warga mengusulkan pembangunan jembatan kayu yang agak riskan untuk dilewati. Namun saat ini warga

yang tengah digodok.

“Paling penting apakah pilihan masing-masing di grup koalisi ini sudah final. Apakah Pak SBY di sana final? Kalau belum final bisa kita ajak ke sini,” ujar Cak Imin. Diketahui, Golkar dan PKB siap menjadi partai inti di koalisi besar gabungan dari Koalisi Indonesia Besar (KIB) dan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR). Ketum Partai Golkar Airlangga Hartarto bertekad partainya dan PKB akan menjadi motor penggerak bagi koalisi tersebut.

“Kedua tim ini akan duduk meneruskan langkah-langkah teknis. Nah kami merasa tadi malam bertemu Bapak Presiden dan 6 partai lain terkait

dengan visi pembangunan ke depan diingatkan Bapak Presiden bahwa 13 tahun ke depan adalah masa persimpangan jalan antara Indonesia jadi negara maju atau berada dalam jebakan negara berpendapatan menengah,” kata Airlangga dalam konferensi pers usai pertemuan dengan Cak Imin.

“Oleh karena itu, ini direspons dengan pertemuan PKB dan Golkar bahwa kita siap untuk menjadi inti daripada menjaga pembangunan ke depan dan juga untuk melakukan komunikasi-komunikasi politik terhadap partai-partai yang ingin melanjutkan program ke depan agar kita tidak jatuh menjadi negara berpendapatan rendah,” lanjutnya.(*/asw/ono)

Kan kita tak ingin koalisi ini hanya dua ya. Jadi koalisi itu semakin banyak partai semakin bagus.

Muhaimin Iskandar Ketum PKB

Bacaleg PKS Siap

Aspirasi Wong Cilik

Surabaya, Memorandum

Bakal calon legislatif (bacaleg) muda PKS asal Lamongan, Mu’isyul Haq, mengaku mantap maju dalam Pemilu 2024. Lulusan pendidikan Bahasa Jerman Unesa ini akan bertarung dalam perebutan kursi DPRD Jatim dapil 13 Gresik-Lamongan. Mengawali langkah politiknya, pria yang karib disapa Mas Mu’is akan turun ke masyarakat. Menjumpai wong cilik. Bahkan dirinya pun mulai membuka ruang aspirasi bagi masyarakat Jatim. “Saya memiliki grup WhatsApp namanya Aspirasi Lamongan-Gresik untuk Jawa Timur. Itu menjadi wadah saya untuk lebih dekat dengan masyarakat. Jadi ketika ada persoalan dari masyarakat, maka saya turun langsung untuk menso-

Sambungan dari halaman 9

lusikan,” ucapnya, Rabu (3/5).

Mu’is pun tak menutup diri apabila menerima aspirasi dari masyarakat selain Gresik-Lamongan. Terlebih dirinya sering berkelana di wilayah Jatim bertemu masyarakat yang membutuhkan bantuan.

“Bagi masyarakat di luar Lamongan dan Gresik tetap bisa menghubungi saya di nomor WhatsApp 0812-17648451,” beber owner Kinetic International Language.

Menurut Mu’is, terjun ke dunia politik pilihan yang tepat. Sebab akan membuka ruang aspirasi seluas-luasnya. Dia bisa semakin masif membantu masyarakat. Juga bisa lebih cepat mencarikan solusi lantaran terhubung langsung dengan eksekutif.

“Niat saya terjun ke dunia politik ini untuk dakwah. DPRD Jatim menjadi wadah untuk membantu masyarakat selebar-lebarnya,” tuntasnya. (bin/ono)

masih menunggu gerak dari pihak pemerintah. “Genangan banjir dan wilayah yang lembap memicu berbagai macam penyakit. Ini demam berdarah berkembang juga. Sempat ada warga yang panas dingin. Harapan saya Pemkot segera merealisasikan usulan warga terkait pembangunan saluran air, jembatan, pavingisasi, dan rumah pompanya. Mungkin sebagai solusi adanya genangan atau antisipasi banjir supaya dapat dibuang secepatnya ke laut,” kata Widodo. Di sisi lain, Ketua Komisi

C DPRD Surabaya, Baktiono menyebut Walikota Eri-Armuji sangat konsen terhadap penanggulangan banjir. Sehingga nanti keluhan-keluhan masyarakat itu akan berkurang karena wilayah dan daerahnya benar-benar diperhatikan. “Anggarannya itu hampir satu triliun, 700 milyar sekian. Lalu, dalam penanggulangan banjir

ini, saya semakin yakin bahwa Kampung Madani di Surabaya bisa kita ciptakan, sehingga Surabaya ini bisa menjadi kota yang baldatun toyyibatun warobbun ghafur,” tegasnya. Sementara itu, Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kota Surabaya M Ridlwan menyampaikan terimakasih

lalu membuat banjir di kawasan Mayjen Sungkono. Bahkan akses di Jalan Jarak menuju Dukuh Kupang juga tidak luput banjir, Jumat (28/4) lalu.

Hujan deras sekitar pukul

13.00 membuat banjir setinggi

30 cm-60cm setelah dikabarkan ada tanggul jebol. Banjir di Jalan Mayjen Sungkono itu merendam beberapa kawasan hingga sekitar 14.30. Akibatnya, kemacetan sempat dialami sejumlah pengendara.

Di bagian lain, Kepala DSDABM Kota Surabaya Lilik Arijanto mengatakan, ia bersama jajarannya sudah berupaya maksimal untuk mengatasi genangan dan banjir ketika hujan turun. Ia mengakui bahwa, ketika hujan deras masih ditemukan sejumlah genangan

Pemerintah Provinsi harus turut memperhatikan karena ibukotanya di Kota Surabaya. Seluruh dinas-dinasnya berkantor di Surabaya. Pemprov Jatim tidak boleh tinggal diam dan hanya jadi penonton,” ujarnya saat diwawancarai melalui telepon. Baktiono mengatakan kota dan kabupaten di luar Surabaya yang dataran tinggi saat ini hujan hampir bersamaan. Disaat hujan di Mojokerto, Jombang, Nganjuk, Prigen, Pasurusan dan sekitarnya arus airnya itu menuju Surabaya ke Sungai Brantas. “Kali Brantas itu bukan air dari kota Surabaya saja. Itu air buangan dari daerah-daerah lain. Makanya, untuk merekayasa arus air ini harus berupaya bersama-sama. Pemprov harus menghimbau kota dan kabupaten di luar Surabaya agar daerahnya tidak semua dijadikan perumahan dan hunian. Dibutuhkan hutan-hutan yang bisa menyangga air resapan. Biar

karena silaturahminya sudah disambut dengan baik oleh Wali Kota Eri beserta Ketua TP PKK Surabaya. Ia juga memastikan akan siap berkolaborasi dan bersinergi dengan Wali Kota Eri dan Pemkot Surabaya.

“Kami siap mendukung semua program Pak Eri dan Pemkot Surabaya,” pungkasnya. (rio/ono)

Sambungan dari halaman 9

di beberapa tempat.

Namun, ia menjamin, maksimal 30 menit genangan itu langsung surut. “Tapi kami juga tetap tidak ingin ada genangan meskipun itu hanya 30 menit, makanya kami terus melakukan perbaikan-perbaikan,” katanya.

Untuk itu, pihaknya akan selalu melakukan kroscek di sepanjang saluran saluran yang ada ketika hujan deras turun. Harapannya, bisa diketahui saluran mana yang sudah harus diperbaiki dan yang masih kokoh.  “Kami lihat dulu, sebisa mungkin setiap hari, kami telisik mana saja tanggul-tanggul yang mulai kritis. Kita amati terus (tanggul) yang ada, selanjutnya kami perkuat sekalian untuk ke depannya,” ujar Lilik. (day/rio/alf/x1/ono)

Sambungan dari halaman 9

tidak langsung turun. Prigen, Tretes, Nganjuk dan sekitarnya sana itu banjir bandang larinya kemana kalau tidak ke Surabaya,” kata pria asal Surabaya ini.

Ia melanjutkan pembangunan box culvert, saluran air, dan resapan menjadi fokus Pemkot saat ini. Pemerintah juga berkonsentrasi di kampung-kampung yang salurannya kecil dan belum punya saluran kita upayakan.

“Makanya sekarang pengembang-pengembang itu kita minta memperbesar saluran. Karena yang dulunya banyak tanah, tambak dan sawah berubah fungai menjadi hunian. Ruang terbuka hijau harus ditambah dan saluran harus diperbesar. Dengan upaya ini diharapkan arus air sebelum ke hilir atau ke laut bisa tertampng lebih dahulu di box culvert yang akan diintregasikan ke seluruh saluran yang ada di Surabaya,” pungkas Baktiono. (day/rio/alf/x1/ono)

KOTA SURABAYA HALAMAN 10 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
KLIWON, 4 MEI 2023
KAMIS
PENGUMUMAN LELANG ULANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 UU Hak Tanggungan No 4 Th. 1996, serta menunjuk pengumuman lelang terakhir yang terbit di koran Memorandum tanggal 16 Maret Nama Debitur No 1. Batas akhir penawaran lelang/ Pembukaan penawaran dan penetapan pemenang lelang Obyek Lelang 39 ( Tiga puluh sembilan (Nilai Limit Rp. 14.000.000.000,-/ Jaminan Rp. 5.000.000.000,-) Timur. Timur. Timur. Timur. Timur. Timur. KETERANGAN: Cara penawaran lelang Closed Bidding (dengan mengakses url http://www.lelang.go.id/), tata cara mengikuti lelang E-Auction dapat dilihat pada menu ”Tata Cara dan Prosedur” dan ”Panduan Penggunaan” pada domain tersebut. Pelunasan lelang 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang Bea lelang pembeli 2% (dua persen) dari harga lelang (harga terbentuk) Jl. Jend. Basuki Rachmad 122 Surabaya Telp. 031-5324230 / 081231148351 atau KPKNL Jember, Jl. Slamet Riyadi No.344 A Jember Telp. (0331) 428758 Surabaya, 04 Mei 2023 ttd. P.T. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.
Kawal
Bacaleg PKS Jatim Mu’isyul Haq.

Tersangka Pengeroyokan Cemandi, Sedati Dilimpahkan ke Kejari Sidoarjo

Sidoarjo, Memorandum

Perkara pengeroyokan hingga korban tewas di Jalan Mbah Kasiron, Desa Cemandi, Kecamatan Sedati, Jumat (30/12), mulai disidangkan.

Ada dua tersangka yang sudah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Sidoarjo yakni Bahrul Maghfiroh (23) dan Warno (22). Sedangkan pria berinisial DB (26), diduga otak perkara tersebut, tidak ada dalam daftar pelimpahan.

Kasi Pidum Kejaksaan Negeri Sidoarjo Hafidi membenarkan jika tahap pelimpahan dari kepolisian terkait perkara pengeroyokan hingga korban meninggal berinisial AJ (25), sudah diterima pihak Kejari Sidoarjo dan perkara tersebut akan segera disidangkan.

“Hari ini jadwal sidang pertama seharusnya digelar, tapi karena JPU belum bisa

menghadirkan kedua tersangka, akhirnya sidang ditunda Minggu depan,” ungkapnya, Selasa (2/5).

Lanjut Hafidi, berkas pengeroyokan tersebut sudah lengkap, pada 2 April lalu sudah memasuki tahap P21 dan pada 10 April memasuki tahap dua. Untuk pelimpahan berkas dari Kejaksaan ke

Pengadilan Negeri Sidoarjo pada 26 April. “Tersangka yang kami terima dari pelimpahan itu hanya dua orang yaitu Bahrul Maghfiroh dan Warno,” ungkapnya. Perlu diketahui bahwa perkara pengeroyokan hingga korban tewas itu dirilis di Polresta Sidoarjo pada Rabu (25/1). Saat rilis tersebut ada

3 orang berbaju oranye yang dihadirkan petugas. Dalam rilis dijelaskan bahwa perkara pengeroyokan hingga korban tewas di Cemandi, Sedati, Sidoarjo

itu, pihak Satreskrim Polresta Sidoarjo menetapkan

3 tersangka yakni DB (tak ada dalam daftar pelimpahan), Bahrul Maghfiroh dan Warno.

Tersangka Ketiga Diserahkan Terpisah

BERKAS perkara pengeroyokan hingga korban tewas di Jalan Mbah Kasiron, Desa Cemandi, Kecamatan Sedati pada Jumat (30/12), sudah diserahkan ke JPU Kejari Sidoarjo. Sempat menjadi pertanyaan dan diberitakan media, berkas tiga tersangka pengeroyokan diserahkan tidak bersamaan di kejari.

Perlu diketahui ada dua tersangka yang sudah dilimpahkan ke Kejari Sidoarjo yakni Bahrul Maghfiroh (23) dan Warno (22), Selasa (2/5). Sedangkan tersangka DB (26), otak perkara tersebut tidak ada dalam daftar pelimpahan, dan baru diserahkan pada Rabu (3/5).

Kasi Pidum Kejari Sidoarjo Hafidi membenarkan jika tahap pelimpahan dari kepolisian perihal perkara pengeroyokan hingga korban meninggal berinisial AJ (25), sudah diterima pihak Kejari Sidoarjo dan perkara tersebut akan segera disidangkan.

“Hari ini jadwal sidang pertama seharusnya digelar, tapi karena JPU belum bisa menghadirkan kedua terdakwa, akhirnya sidang ditunda Minggu depan,” ungkapnya, Rabu (3/5).

Lanjut Hafidi, berkas pengeroyokan tersebut sudah lengkap, pada 2 April lalu sudah memasuki tahap P21 dan pada 10 April memasuki tahap dua. Untuk pelimpahan berkas dari kejaksaan ke Pengadilan Negeri Sidoarjo pada 26 April.

“Tersangka yang kami terima dari pelimpahan itu dua orang kemarin yaitu Bahrul Maghfiroh danWarno untuk terdakwa DP baru hari ini diserahkan,” ungkapnya.

Sedangkan kronologis pengeroyokan tersebut berawal saat DB terduga otak pengeroyokan, merasa sakit hati terhadap korban lantaran korban merasa ditipu.

Selanjutnya DB mengajak kedua terdakwa untuk pesta miras, setelah pesta miras itulah ketiganya melakukan pengeroyokan terhadap korban. (aw/jok/nov)

Bentuk Transparansi, Pemdes Sumberejo Pasang Baliho APBDes

Sidoarjo, Memorandum Sesuai dengan Peraturan

Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia nomor 20 tahun 2018 tentang Pengelolaan

Keuangan Desa, Pemerintah

Desa Sumberejo, Kecamatan Wonoayu telah melakukan pemasangan baliho APBDes tahun 2023 dan realisasi anggaran tahun 2022.

Pemasangan baliho ini bertujuan agar masyarakat dapat mengetahui segala pengalokasian, penggunaan, hingga rincian anggaran kegiatan yang telah direncanakan pemerintah desa secara jujur dan transparan. Sehingga masyara-

kat Desa Sumberejo khususnya bisa ikut memantau dan mengawasi secara langsung kegiatan di desa.

Kepala Desa Sumberejo H Sahar Maulana mengatakan dengan pemasangan baliho APBDes beserta realisasi anggaran yang terpampang di dinding gedung ini, karena sangat pentingnya pemerintah desa untuk secara jujur dan transparan mempublikasikan setiap kegiatan pembangunan khususnya dalam penggunaan dan pengalokasian dana desa, serta kegiatan yang telah dilakukan pemerintah desa. Mengenai APBDes baik

pengalokasian, penggunaan hingga rincian anggaran kegiatan yang telah dilakukan dan dilaksanakan pemerintah desa, kejujuran, dan transparansi sebagai wujud pemerintah desa yang bersih, dengan kejujuran dan transparansi anggaran.

Maka dari itu masyarakat khususnya Desa Sumberejo bisa melihat dan turut serta mengawasi langsung kegiatan pembangunan yang ada di desa.

Moh Imron Hamza selaku Sekretaris Desa Sumberejo menjelaskan dengan pemasangan baliho APBDes serta baliho realisasi ini, maka pemerintah desa ingin menun-

jukkan bahwa dalam setiap pengelolaan APBDes selalu transparan dan dimusyawarahkan. Dengan demikian, masyarakat juga dapat mengetahui rincian pengelolaannya. Transparansi anggaran desa merupakan bentuk pertanggungjawaban pihak pemerintah desa untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan masyarakat tentang realisasi penggunaan anggaran. Imron menambahkan, pada dasarnya APBDes bukanlah sebuah hal yang harus ditutupi dan dirahasiakan keberadaannya, semua unsur

masyarakat berhak untuk mengetahui isi dari APBDes, dan tugas pemerintah desa adalah membuka informasi kepada masyarakat seluas-luasnya. Agar partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa turut ikut serta andil di dalamnya.

“Kami selaku Pemerintah Desa Sumberejo berharap melalui pemasangan banner atau baliho informasi transparansi dana APBDes tersebut, masyarakat dapat mengetahui, mendukung, dan ikut mengawasi program pembangunan desa tahun 2023,” tandasnya. (adv/zam/jok/nov)

“Untuk Bahrul sama Warno penetapan sidangnya pada Selasa (2/5), tersangka DP baru hari ini, Rabu (3/5) penyerahan tersangka dan barang bukti kepada JPU,” pungkas Hafidi. (yud/aw/jok/nov)

Baliho realisasi APBDes 2022 dan baliho APBDes tahun 2023 Desa Sumberejo, Kecamatan Wonoayu yang terpampang di dinding gedung desa setempat.

083831013777 EMAIL: areksidoarjo@gmail.com K SIDOARJO HALAMAN 11 KAMIS KLIWON,
memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
KEPALA BIRO: Budi Joko Santoso. WARTAWAN: Akhmad Junaidi, Ahmad Zaenal Abidin, Agus Waluyo, Yudi Irawan. PEMASARAN/IKLAN: Keristion, Suprianto, Afin Mauludin. TELEPON/SMS REDAKSI/IKLAN BIRO
SIDOARJO:
4 MEI 2023
Tiga tersangka pengeroyokan ketika dirilis di Mapolresta Sidoarjo memberikan keterangan di depan Kapolresta Kombespol Kusumo Wahyu Bintoro.
MEMORANDUM/ADV
FOTO: MEMORANDUM/AW
FOTO:

MOJOKERTO-JOMBANG

Pembobol Minimarket Jantilangkung Diringkus

Sempat Menghilang 10 Hari

Mojokerto, Memorandum

Unit Reskrim Polsek Pungging membekuk terduga pelaku pembobolan minimarket di Jantilangkung. Jejak Alfin Susanto (28), warga ber-KTP Jalan Bumi Sari Praja Timur 4/14, RT 4/RW 5, Kelurahan Lontar, Kecamatan Sambikerep, Kota Surabaya itu terungkap kendati sempat menghilang 10 hari.

Dalam aksinya, Alfin sengaja menyasar Alfa Mart yang tutup di Dusun Buri, Desa Jantilangkung pada 20 April 2023. Namun, ulah di Kamis dini hari itu dipergoki

Toni, warga setempat yang mendengar suara benturan benda keras dari dalam minimarket. Situasi itu segera dilaporkan ke Sepdianto, pegawai minimarket. Kendati sempat dipantau dari grup WhatsApp, namun pegawai minimarket itu memilih mendatangi tempat kerjanya. Benar saja, Alfa Mart kebobolan. Sayang, pelaku yang sempat diburu beramai-ramai bersama warga, ber-

Modusnya, membobol atap plafon. Setelah masuk, terduga pelaku lantas membuka paksa kunci meja kasir serta brankas di gudang. Upaya itu yang menimbulkan suara hingga diketahui warga. AKP Didit Setiawan Kapolsek Pungging

hasil menghilangkan jejak. Apes, di tempat kejadian perkara (TKP) didapati Honda Beat bernopol L 5609 JW dengan kunci kontak masih menempel. Diduga milik pelaku pembobolan. “Sedangkan dari dalam toko, ditemukan linggis dan dua tang milik pelaku. Kejadian itu segera laporkan ke Mapolsek Pungging,” terang Sepdianto. Kapolsek Pungging AKP

Didit Setiawan membenarkan penangkapan Alfin Susanto. “Modusnya, membobol atap plafon. Setelah masuk, terduga pelaku lantas membuka paksa kunci meja kasir serta brankas di gudang. Upaya itu yang menimbulkan suara hingga diketahui warga. Laporan manajemen, pelaku membawa kabur Rp 4,4 juta dari brankas dan dan Rp 97 ribu dari laci kasir,” beber kapolsek.

Setelah melalui serangkai penyelidikan, jejak Alfin terendus. Salah satunya berkat petunjuk motor yang tertinggal di TKP. “Setelah pencarian selama 10 hari, akhirnya kita tangkap pada Minggu (30/4). Sekarang tersangka sudah mendekam di sel tahanan Polsek Pungging dan kami jerat dengan Pasal

363 Ayat 1 ke 3e dan 5e KUHP

Jo pasal 53 Ayat 1 KUHP,” ujar Didit. (no/war/epe)

Bupati Ikfina Beri Penghargaan Siswa Berprestasi

Jombang, Memorandum

Pencairan dana desa (DD) tahap dua belum berjalan optimal. Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Jombang, mencatat baru 14 desa yang mencairkan DD tahap dua sebesar 40 persen. “Yang pencairan tahap satu, 302 desa sudah tersalurkan semua. Saat ini proses penyaluran tahap dua,” ujar Kepala DPMD Sholahudin Hadi Sucipto, Rabu (3/5).

Kabid Pembangunan Desa DPMD Evi Setyorini menambahkan, 84 desa masih proses di KPPN (Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara). Sebanyak 204 desa sisanya masih proses verifikasi, sebelum diajukan ke KPPN. “Syarat pengajuan tahap dua ini laporan realisasi DD tahun sebelumnya dan realisasi tahap satu,” katanya. Saat ditanya apakah ada desa yang tidak tersalur DD tahap ke dua. Evi, mengatakan sepertinya semua desa akan tersalurkan DD. Melihat tidak ada desa yang bermasalah pada realisasi DD sebelumnya. “Namun, karena penyaluran tahap dua masih minim,kami menargetkan Agustus sudah tersalurkan semua. Biasanya juga dari KPPN deadline terakhirnya sekitar Agustus,” pungkasnya. (wan/war)

Mojokerto, Memorandum Puluhan siswa-siswi berprestasi di Bumi Majapahit tampil di ajang pentas seni (pensi) pada puncak peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2023 di Pendopo Graha Maja Tama, Selasa (2/5) malam. Mulai pertunjukan seni pantomim oleh siswa SDN Jatirowo 2 Dawarblandong hingga banjari oleh siswa SMP UBQ Nurul Islam Pungging. Selain itu, terdapat pula kreativitas tari modern yang disuguhkan siswa SMPN 2 Puri, cipta dan baca puisi oleh siswa SMPN 2 Jetis, serta pertunjukan menyanyi solo oleh siswa SMPN 2 Gedeg. Dalam sambutannya, Bupati Ikfina Fahmawati sangat mengapresiasi atas penampilan pentas seni yang disuguhkan. “Malam ini luar biasa, kita bersama-sama menyaksikan anak-anak kita yang semuanya tidak ada yang tidak luar biasa semuanya luar biasa,” bebernya. Dalam peringatan hardiknas tahun ini, bupati mengatakan, sudah tiga tahun Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi mencanangkan merdeka

Dorong Optimalisasi Pengelolaan Limbah

belajar, merdeka mengajar, dan kampus merdeka. Hal tersebut, yang dapat memberikan kesempatan

Komisi C DPRD Jombang Kunker ke DLH Kabupaten Sleman

Jombang, Memorandum Komisi C DPRD Jombang kunjungan kerja (kunker) ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Sleman. Tujuannya untuk mendorong pengoptimalan pengelolaan limbah di Kota

Santri. “Kunker kami lakukan untuk mendorong adanya optimalisasi pengelolaan limbah. Karena di sana (Sleman), semua regulasi dan tahapan sudah tertata dengan baik,” papar Wakil Ketua Komisi C Miftahul Huda, Rabu (3/5).

Bukan tiba-tiba tertata apik, lanjutnya, di Kabupaten Sleman tertata dengan baik karena sudah melalui serangkaian perubahan.

Satu yang paling dominan, yakni perubahan peraturan daerah (perda). Dalam perda itu dilakukan pengelompokan sampah atau limbah. Baik itu sampah rumah tangga, hingga bahan berbahaya dan beracun (B3).

“Satu yang kami cermati, di Kabupaten Sleman dilakukan pengelompokan sampah atau limbah. Mulai dari mana yang masuk limbah

rumah tangga hingga yang masuk dalam kategori B3,” terang politisi PKB itu. Dengan klasifikasi yang dilakukan, DLH setempat tidak kesulitan melakukan penanganan. Sebagaimana yang diketahui bersama, untuk limbah rumah tangga harus dibakar menggunakan suhu hingga 1.000 derajat celcius. “Setelah ada pengelompokan limbah, penanganan lanjutan oleh DLh menjadi mudah. Inilah yang ini kami adopsi nantinya di Kabupaten Jombang,” ujarnya.

Mengusung tema ‘Kiat Pengelolaan Sampah Spesifik Dari Hulu ke Hilir’, kunker dimaksudkan untuk mengkaji penerapan evaluasi bagi fasilitas kesehat-

an (faskes). Dalam artian, setiap tiga bulan sekali DLH Kabupaten Sleman melakukan pengecekan terkait pengelolaan sampah. “Di Sleman bagi semua fasilitas kesehatan yang mengantongi izin bakal menjalani pengecekan setiap tiga bulan sekali. Evaluasi sendiri dilakukan, untuk mengetahui sejauh mana keseriusan mereka dalam mengolah sampah,” bebernya. Kondisi ini sudah tentu jauh berbeda apabila dibandingkan dengan Jombang. Satu kejadian yang cukup mendapat perhatian yakni temuan limbah medis di Mojoagung. “Harus diakui bersama jika selama ini tidak ada yang mengatur sanksi

terkait hal itu. Olehnya kami menilai jika perubahan perda harus dilakukan, demi terwujudnya sadar pengelolaan sampah,” sebutnya. Usai kunker, agenda lanjutan yang bakal dilakoni oleh wakil rakyat yakni melakukan uji sampling ke RSUD Jombang. Dalam peninjauan tersebut, Komisi C bakal melihat langsung pengelolaan sampah apakah sudah sesuai dengan ketentuan.“Agenda lanjutan usai kunker, kami bakal melakukan sampling ke RSUD Jombang. Yang ingin kami ketahui, yaitu pembakaran sampah apakah sudah menggunakan suhu sesuai dengan ketentuan yang berlaku,” pungkas Huda. (adv/wan/war/epe)

para pelajar untuk menunjukkan potensi yang dimiliki untuk diasah dan ditampilkan dalam upaya mewujudkan pelajar Pancasila. “Tentu menjadi tugas kita semuanya, bagaimana pendidikan ini kita laksanakan kalau dalam agama Islam Allah sudah berfirman di dalam Alquran bahwa kita dilarang untuk meninggalkan generasi di belakang kita dengan perasaan waswas dan bagaimana kita menyiapkan generasi akan

datang seluruh anak-anak kita kalau sewaktu-waktu kita meninggalkan mereka dengan perasaan yang tenang karena kita sudah mendidik mereka dengan sangat baik,” ujarnya. Karena ia menilai, tantangan dunia pendidikan ke depan semakin besar. Yakni bagaimana orang tua dan guru dapat menyiapkan para generasi muda untuk siap menghadapi dunia nyata maupun dunia digital. “PR kita masih banyak

dan ini tidak bisa dilaksanakan oleh dunia pendidikan saja karena pendidikan tidak hanya dibangku sekolah, hari ini anak-anak kita yang luar biasa dengan talentanya mereka menunjukkan kecerdasannya masing-masing, mereka tampil dengan kehebatannya,” ujarnya.

“Kita harus menghargai bahwa anak-anak kita punya kehebatan di bidangnya masing-masing, dan tugas kita bagaimana kita mau memfasilitasi bakat-bakat mereka

supaya terasah, memiliki nilai, dan supaya bisa menjadi pegangan bagi mereka untuk kemandirian mereka di masa yang akan datang,” tambahnya.

Bupati berharap, hardiknas kali ini menjadi momen untuk introspeksi diri dalam mendidik anak. Apalagi, Kabupaten Mojokerto ingin memiliki SDM yang sehat, cerdas, terampil, dan produktif dengan dilandasi nilai-nilai keimanan dan ketakwaan.

Pada momen itu, bupati secara simbolis menyerahkan piala para pemenang kejuaraan minat, bakat, dan kreativitas siswa tingkat SD dan SMP kabupaten. Yakni SDN Sidomulyo Bangsal juara menyanyi tunggal, SDN Menanggal juara gambar bercerita, SDN Temuireng 2 Dawarblandong juara banjari, SDN Jatirowo 2 Dawarblandong juara pantomim, SDN Dawarblandong juara kriya anyam, SDN Tambakagung Puri juara tari, SDN Kumitir Jatirejo juara OSN IPA, SDN Mojosari juara OSN Matematika.

Untuk kategori SMP, SMPN 2 Dawarblandong juara kreativitas musik tradisional, SMPN 2 Puri juara kreativitas tari, SMPN 1 Mojosari juara desain poster, SMPN 1 Mojoanyar juara gitar duet, SMP UBQ Nurul Islam juara banjari, SMPN 2 Jetis juara cipta dan baca puisi, SMPN 2 Gedeg juara menyanyi solo, SMPN 1 Jetis juara siswa berprestasi putra, dan SMP Islam Al Akbar juara siswa berprestasi putri. (war/epe)

Wali Kota Lantik Dua Pejabat Tinggi Pratama

Mojokerto, Memorandum

Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari melantik pejabat tinggi pratama, pejabat pengawas, dan pejabat administrator di Pendopo Sabha Kridatama Rumah Rakyat (2/5). Dua pejabat tinggi pratama yang dilantik itu yakni, dr Farida Mariana sebagai kepala dinas kesehatan, pengendalian penduduk, dan keluarga berencana serta Racmi Widjajati sebagai kepala dinas kepemudaan, olahraga dan pariwisata.

Kepada kepala OPD baru itu, wali kota menegaskan tiga hal. Pertama, jabatan yang diemban bukan hak ASN sebagaimana tercantum di dalam PP nomor 17 tahun 2020. “Jabatan itu bukan hak, maka tidak bisa kemudian ASN merasa golongannya sudah tinggi, pangkat sudah tinggi tetapi belum mendapat promosi. Itu kewenangan saya sebagai wali kota selaku pejabat pembina kepegawaian (PPK),” katanya. Ia menambahkan, selaku PPK memberikan

promosi jabatan pada ASN tentunya dengan memperhatikan kompetensi yang ada. Ning Ita, sapaan akrab wali kota juga menegaskan bahwa setiap ASN juga memiliki hak yang bisa dituntut oleh ASN apabila hak tersebut tidak terpenuhi. “Di dalam pasal 21 sampai dengan pasal 24 Undang-Undang Nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara juga menegaskan apa yang menjadi hak saudara-saudara para ASN. Jadi di aturan itu pun ditegaskan bahwa jabatan bukanlah hak ASN,” tegasnya.

Hal ketiga yang ditegaskan oleh Ning Ita adalah bahwa setiap ASN harus menerapkan core value BerAkhlak. Akronim dari berorientasi pada pelayanan, akuntabel,

kompeten, harmonis, loyal, adaptif, dan kolaboratif. Terkait penerapan core value itu, Ning Ita sapaan akrabnya menyampaikannya untuk mewujudkan amanah dalam Permenpan untuk mewujudkan reformasi birokrasi berdampak. “Di Pemkot Mojokerto, reformasi birokrasi (RB) yang berdampak belum terwujud sesuai amanah. Itulah kenapa saya harus keras, supaya terjadi perubahan perilaku kerja dan budaya kerjanya. Karena kunci terwujudnya RB yang berdampak harus dimulai dari kesadaran pribadi atau personal ASN,” tegasnya. (war/epe)

KABIRO MOJOKERTO-JOMBANG: M Anwar; WARTAWAN: Suparno, Ferdy Eko C, Hermawan S; HP: 082257535345. ALAMAT BIRO MOJO: Griya Permata Ijen A2/17 Magersari, Kota Mojokerto.
HALAMAN 12 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
KAMIS KLIWON, 4 MEI 2023 Kunker Komisi C DPRD Jombang ke DLH Kabupaten Sleman. Paparan penerapan perda yang diaplikasikan di Kabupaten Sleman dalam pengelompokan sampah.
Salah satu kepala OPD definitif berjabat tangan dengan Wali Kota Ika Puspitasari usai pelantikan.
Terduga
pelaku pembobol minimarket Alfin Susanto di Mapolsek Pungging.
Dua Tidak Optimal
Sholahudin Hadi Sucipto
Pencairan Dana Desa Tahap
FOTO: MEMORANDUM/WAN FOTO: MEMORANDUM/NO FOTO: MEMORANDUM/WAR FOTO: MEMORANDUM/WAR FOTO: MEMORANDUM/ADV
Bupati Ikfina Fahmawati memberikan penghargaan kepada salah satu siswa berprestasi.

Proyek Rp 283 Juta Mubazir

Gudang Tembakau di Ngawi Mangkrak

Ngawi, Memorandum Pembangunan gudang penyimpanan tembakau di Kabupaten

Ngawi mubazir. Pasalnya, proyek senilai Rp 283 juta bersumber dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) 2022 hingga kini belum berfungsi. Gudang yang dibangun pada akhir tahun lalu tersebut terletak di Desa Sawo, Kecamatan Karangjati.

Kabid Perkebunan dan Holtikultura Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Ngawi Hendro Budi Suryawan dikonfirmasi berdalih jika gudang belum berfungsi karena tahun lalu panen tembakau dari petani sudah laku terjual.

“Memang hingga saat ini sejak selesai dibangun tahun lalu belum termanfaatkan gudang penyimpanan tembakau tersebut,” katanya, Rabu (3/5).

Pihaknya memastikan tahun ini, gudang tersebut sudah mulai diman-

faatkan sebab belum waktunya petani menanam tembakau. Hanya saja, jelas Hendro, gudang mampu menampung sekitar 50 ton hasil panen tembakau. Itupun hanya di wilayah timur, terutama sekitar Kecamatan Karangjati. Diakuinya jika tahun lalu tinggal 500 hektare dengan produktivitas hanya 752 ton. “Kami akan tetap upayakan terus memfasilitasi sarpras petani tembakau dari DBHCHT,” pungkasnya. (aa/lis)

Hari Ketiga Pendaftaran Caleg, Parpol di Madiun Masih Sibuk

Madiun, Memorandum

Tiga hari pendaftaran bakal calon legislatif (bacaleg) untuk Pemilu 2024, sejumlah partai politik (parpol) di Kabupaten Madiun belum mendaftarkan bakal calon anggota DPRD ke Komisi Pemilihan Umum (KPU). Lantaran, masih belum tuntas melengkapi dokumen persyaratan.

Seperti Bacaleg PDI Perjuangan Kabupaten Madiun, hingga Rabu (3/5), masih sibuk mendatangi Polres Madiun untuk mengurus Surat Keterangan

Catatan Kepolisian (SKCK) guna melengkapi berkas persyaratan.

“Untuk mempersiapkan itu. Kami sudah memulai melengkapi pemberkasan Silon, termasuk SKCK dan berkas lainnya,” kata Prasetyo Budi Utomo, Sekretaris DPC PDI-P Kabupaten Madiun.

Dari enam daerah pemilihan (Dapil), PDI-P mengklaim seluruh persiap-

an sudah terpenuhi. Termasuk perekrutan bakal calon yang namanya telah dikirim ke Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDI-P Jawa Timur, untuk diteruskan ke DPP. Dengan prioritas incumbent ditambah wajah-wajah baru.

“Tentunya DPP lah yang akan menentukan siapa-siapa yang direkomendasi. Kami selalu menunggu keputusan DPP dari Jakarta,” ujarnya. Untuk Pemilu 2024 nanti, PDI-P menargetkan kursi DPRD Kabupaten Madiun lebih dari 20 persen. Pun dalam rangka menjalankan Pemilu 2024 nanti, pihaknya bakal menjalankan pesta demokrasi dengan penuh kemeriahan dan murah meriah, sesuai arahan DPP. Bacaleg lain yang masih menyiapkan persyaratan, Bacaleg Partai Demokrat. Bahkan, Partai Perindo tahap konsultasi dengan petugas KPU mengenai teknis pendaftaran Bacaleg. (dry/lis)

Golkar Kabupaten Madiun

Targetkan 20 Persen Kursi DPRD

Madiun, Memorandum

Target tinggi diusung DPD Partai

Golkar Kabupaten Madiun dalam Pemilu 2024. Partai berlambang pohon beringin itu menargetkan meraih 20 persen kursi DPRD Kabupaten Madiun.

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Madiun Mujono mengatakan, bahwa saat ini ada 6 kursi Golkar di DPRD

Kabupaten Madiun, sehingga pihaknya berupaya menambah jumlah kursi di lembaga legislatif tersebut.

“Pada Pemilu 2024, kita memasang target 20 persen dari jumlah kursi yang tersedia di DPRD Kabupaten Madiun. Kita upayakan tercapai, syukur kalau bisa melebihi alhamdulillah,” kata Mujono, Selasa (2/5).

Oleh karena itu, pihaknya telah mempersiapkan para kader maju menjadi bakal calon legislatif (bacaleg) untuk memenangkan kontestasi Pemilu 2024. Dari enam dapil yang ada di Kabupaten Madiun telah terpenuhi

100 persen dengan kuota perempuan 30 persen.

“Total ada 45 bakal calon legislatif, mulai dari pengurus partai, pengusaha, purna ASN mulai dari usia muda hingga tua,” jelasnya.

Saat ini, bacaleg Partai Golkar bersiap mendaftarkan bakal calon anggota

DPRD ke Sistem Informasi Pencalonan (Silon) Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) yang dibuka mulai 1 Mei hingga 14 Mei 2023.

Di sisi lain, DPD Partai NasDem juga tengah sibuk mempersiapkan berkas persyaratan untuk pencalonan Bacaleg Pemilu 2024. Ketua DPD Partai Nasdem

Topan Devianto mengatakan kesiapan bakal calon beserta persyaratan sudah dipenuhi. Bahkan keterlibatan unsur perempuan hampir mencapai 40 persen. “Persyaratan sudah selesai tinggal melengkapi scan dan selanjutnya kita daftarkan ke KPU,” katanya. (dry/lis)

Madiun, Memorandum Hari ketiga dibukanya pendaftaran Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRD Kabupaten Madiun di KPU setempat, belum ada satupun partai politik (parpol) yang melakukan pendaftaran atau mengantarkan berkas.

“Sampai Rabu Mei 2023 ini, belum ada yang mengajukan atau mendaftar Bacaleg DPRD Kabupaten Madiun. Hanya ada beberapa partai politik yang konsultasi terkait persiapan pendaftaran,” ungkap Ketua KPU Kabupaten Madiun Ali Nur Wahyudi, Rabu (3/5).

Dari informasi yang diterima KPU, jelas Ali, masih ada beberapa Bacaleg yang masih melengkapi berkas persyaratan. Baik itu identitas diri, hingga surat keterangan sehat juga surat keterangan catatan kepolisian (SKCK).

“Menurut informasi yang kita terima, tanggal 5 Mei sudah ada partai yang mengajukan pendaftaran,” terang Ali.

KPU sendiri telah menginstruksikan kepada seluruh parpol dan bacaleg untuk segera mendaftarkan diri. Dia mewanti-wanti, jika pendaftaran mepet dan kurang berkas maka dinyatakan tidak memenuhi syarat (TMS).

“Kita terus komunikasikan di gro-

Madiun

Daftar Lebih Awal

Madiun, Memorandum Bagus Rizki Dinarwan terpilih secara aklamasi sebagai Ketua DPD Partai Golkar Kota Madiun. Penetapan ketua definitif sisa masa jabatan periode 2020-2025 ini diumumkan saat Musyawarah Daerah Luar Biasa (Musdalub) DPD Partai Golkar Kota Madiun di kantornya, Selasa (2/5). Musdalub digelar setelah ketua sebelumnya, Winarko meninggal dunia dan diganti pelaksana tugas dari DPD Golkar Jatim Ali Mufthi. Wakil Ketua DPD Golkar Jatim Heri Soegihono mengatakan, Bagus memiliki pengalaman yang luar bisa dalam dunia politik. Sebab, sebelumnya Bagus pernah menduduki kursi Ketua DPD Golkar Kabupaten Madiun dan menjadi anggota le-

up parpol, juga operator silon. Agar segera melakukan koordinasi jika ada parpol yang mengalami kesulitan dalam mengisi silon,” ujarnya. Menanggapi sepinya pendaftar bacaleg di KPU Kabupaten Madiun, hingga di hari ke tiga Kordiv Hukum

dan Penyelesaian Sengketa Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) setempat, Widodo menyatakan tidak masalah. Hal itu selama tidak melampaui batas tanggal yang ditentukan oleh KPU.

Namun, dia mengimbau kepada parpol untuk tidak menumpuk

pendaftaran di injury time atau detik terakhir ditutupnya pendaftaran.

“Inilah ruang yang disediakan oleh KPU, tolong dimanfaatkan. Imbauan kami, jangan menumpuk di injury time, walaupun ada perbaikan,” tandasnya. (rap/lis)

geslatif. Sehingga dari pengalaman-pengalaman itu, ia yakin Bagus akan membawa partai berlambang pohon beringin tersebut ke arah yang lebih baik.

“Figur mas Bagus ini kan punya pengalaman yang bagus. Beliau pernah Ketua DPD Golkar Kabupaten

Sosialisasi Perda Tentang Bangunan Gedung

Madiun, pernah juga Wakil Ketua DPRD Kabupaten Madiun. Sehingga dengan pengalaman itulah, kami yakni belau mampu memimpin DPD Golkar Kota Madiun ini lebih baik dari ketua-ketua sebelumnya,” katanya.

Dalam kesempatan itu, Heri meminta Bagus segera melakukan konsolidasi partai guna mempersiapkan perhelatan Pemilu 2024. Pun, target perolehan satu kursi disetiap dapil, harus bisa diraih DPD Golkar Kota Madiun dalam pemilihan legeslatif mendatang. “Kami menargetkan empat kursi, jadi per dapil satu kursi,” ujarnya.

Sementara itu, Ketua DPD Partai

Golkar Kota Madiun, Bagus Rizki Dinarwan mengucapkan terima kasih

Ketua DPRD Kabupaten Ngawi Ingatkan Sanksi

Ngawi, Memorandum

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)

Kabupaten Ngawi menyosialisasikan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 37 Tahun 2011 Tentang Bangunan Gedung. Kegiatan dipimpin Ketua DPRD Ngawi Heru Kusnindar yang digelar di Desa Dawung, Kecamatan Jogorogo, Ngawi, Rabu (3/5). Ketua DPRD Ngawi Heru Kusnindar mengatakan, pengaturan bangunan gedung diperlukan bertujuan untuk mewujudkan bangunan gedung yang fungsional dan sesuai dengan tata bangunan gedung yang serasi dan selaras dengan lingkungannya. Mewujudkan tertib penyelenggaraan bangunan gedung yang menjamin keandalan teknis bangunan gedung dari segi keselamatan, kesehatan, ke-

nyamanan, dan kemudahan dan mewujudkan kepastian hukum dalam penyelenggaraan bangunan gedung. “Peraturan daerah ini mengatur ketentuan tentang bangunan gedung yang meliputi fungsi dan klasifikasi, persyaratan, penyelenggaraan, tim ahli, peran masyarakat dan pembinaan dalam penyelenggaraan bangunan gedung,” katanya. Dijelaskan, setiap bangunan gedung harus didirikan pada tanah yang status kepemilikannya jelas, baik milik sendiri maupun milik pihak lain. Dalam hal tanahnya milik pihak lain, bangunan gedung hanya dapat didirikan dengan izin pemanfaatan tanah dari pemegang hak atas tanah atau pemilik tanah dalam bentuk perjanjian tertulis antara

pemegang hak atas tanah atau pemilik tanah dengan pemilik bangunan gedung. Selain itu, Perjanjian tertulis sebagaimana dimaksud pada ayat (2) memuat paling sedikit hak dan kewajiban para pihak, luas, letak, dan batas-batas tanah, serta fungsi bangunan gedung dan jangka waktu pemanfaatan tanah.

“Status kepemilikan bangunan gedung dibuktikan dengan surat bukti kepemilikan bangunan gedung yang dikeluarkan oleh pemerintah daerah, kecuali bangunan gedung fungsi khusus oleh pemerintah,” jelasnya.

Heru juga mengingatkan bahwa setiap pemilik dan/atau pengguna bangunan gedung dan/atau bangunan bukan gedung yang melanggar ketentuan Perda ini dikenakan sanksi administratif dan denda.

Untuk administratif, berupa peringatan tertulis, pembatasan kegiatan pembangunan, penghentian sementara atau tetap pada pekerjaan pelaksanaan pembangunan, penghentian sementara atau tetap pada pemanfaatan, pembekuan IMB, pencabutan IMB, pembekuan sertifikat laik fungsi, pencabutan sertifikat laik fungsi atau perintah pembongkaran. Sedangkan sebagaimana dimaksud pada ayat (1), pelanggar juga dikenai sanksi denda paling banyak 10 persen (sepuluh perseratus) dari nilai bangunan yang sedang atau telah dibangun.

“Bahkan juga dengan hukuman pidana sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku,” pungkasnya. (adv/lis)

atas dukungan dari kader Partai Golkar di Kota Madiun. Sehingga dirinya terpilih menjadi ketua untuk periode sisa waktu 2020-2025. Untuk langkah pertama, dirinya langsung dihadapkan pada pendaftaran bakal calon anggota legeslatif (bacaleg) yang telah resmi dibuka oleh KPU mulai 1 Mei hingga 14 Mei 2023. Inilah yang akan dikerjakannya, agar target 4 kursi dapat terpenuhi. “Yang pasti PR-nya Golkar di Kota Madiun ini kan baru dua kursi, sehingga minimal bisa mendapatkan satu kursi di setiap dapil. Lha ini harus kerja maraton karena per tanggal 1 kemarin sudah mulai pendaftaran. Sehingga kita ini di Partai Golkar benar-benar kerja keras agar bisa meraih target tersebut,” katanya. (mas/lis)

No. 6 Pelem Ngawi. TELP: (0351) - 4477338 MADIUN-NGAWI KAMIS KLIWON, 4
2023 HALAMAN 13 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
KEPALA
BIRO: Andhika Abdillah, SH. WARTAWAN: Aris Purniawan, Feby Dian Nurrahayu, Radifa Aliya Putri. ALAMAT:
Jl. Ronggolawe
MEI
Ketua DPD Golkar Kota Madiun Defini f Dilan k Langsung Tancap Gas Daftarkan Caleg ke KPU
Ketua DPD Golkar Kota Madiun sisa masa jabatan periode 2020-2025 Bagus Rizki Dinarwan. Bangunan gudang tembakau di Desa Sawo, Kecamatan Karangjati, yang belum dimanfaatkan untuk gudang penyimpanan tembakau.
KPU terkait teknis pendaftaran Bacaleg di kantor KPU.
KPU Kabupaten
Sarankan Parpol
Fungsionaris Partai Perindo berkonsultasi dengan petugas
Ketua DPRD Ngawi Heru Kusnindar bertemu dan berdialog dengan warga Desa Dawung, Kecamatan Jogorogo.

Terkait Pemotongan Gaji

Wabup dan Dewan Minta RSUD Srengat Evaluasi Pihak Ketiga

Blitar, Memorandum

Menindaklanjuti adanya dugaan gaji karyawan di bawah UMR dan pemotongan di RSUD Srengat, Wakil Bupati (Wabup) dan DPRD Kabupaten Blitar mendesak adanya evaluasi pihak ketiga dan kinerja manajemen rumah sakit.

Desakan ini disampaikan Wabup Blitar Rahmat Santoso ketika ditanya mengenai adanya dugaan gaji karyawan RSUD Srengat di bawah UMR dan pemotongan oleh pihak ketiga atau perusahaan penyedia jasa tenaga outsourching PT SSP dari Tulungagung.

“Saya sudah mendengar informasi ini, nanti akan saya tanyakan ke pihak RSUD Srengat,” ujar Wabup Rahmat, Selasa (2/5).

Lebih lanjut orang nomor dua di Kabupaten Blitar ini menjelaskan sebagai orang yang selama ini ikut men-

dorong kemajuan di RSUD Srengat mengaku kecewa, kalau sampai benar terjadi adanya gaji karyawan di bawah UMR dan dipotong.

“Karena semua ada aturannya, kalau tidak mematuhi aturan atau melanggar pasti ada sanksinya,” jelas Rahmat.

Oleh karena itu, pria yang juga Ketua Umum DPP Ikatan Penasihat Hukum Indonesia (IPHI) ini menegaskan agar pihak RSUD Srengat dan ketiga, agar mematuhi aturan dan perjanjian kerja yang sudah disepakati dan dibuat.

“Jangan akal-akalan melanggar aturan, karena ada sanksi hukumnya. Kalau sampai terbukti melanggar, silahkan tanggung risikonya. Baik itu pihak RSUD maupun PT-nya (pihak ketiga), karena RSUD itu instansi pelayanan kesehatan yang menjadi salah satu prioritas di Kabupaten Blitar,” tegas Rahmat.

Rahmat menambahkan perlu dilakukan evaluasi kerja sama dengan pihak ketiga dan evaluasi kinerja RSUD Srengat. “Jangan sampai RSUD yang baru berdiri sekitar 3 tahun ini, sejak awal sudah terjadi kesalahan pengelolaan dan berlanjut ke depannya,” imbuhnya.

Senada juga disampaikan Sekretaris Komisi IV DPRD Kabupaten Blitar Medi Wibawa, terkait masalah di RSUD Srengat perlu ada evaluasi terhadap pihak ketiga yang “nakal”

tidak melaksanakan perjanjian kerja sesuai kesepakatan. “Karena dampaknya tidak hanya pada pekerja saja, tapi terhadap kualitas pelayanan

RSUD Srengat dan nama Kabupaten Blitar,” kata Medi. Sesuai tupoksi dewan dalam melakukan monitoring atau penga-

wasan, Medi menandaskan pihaknya akan meminta penjelasan lebih lanjut mengenai masalah ini kepada pihak RSUD Srengat, karyawan dan pihak ketiganya.

“Jangan sampai RSUD Srengat yang semangatnya dibangun untuk memberikan pelayanan kesehatan di Blitar bagian barat, tidak bisa maksimal karena adanya masalah dari pihak ketiga sebagai penyedia jasa tenaga karyawan outsourching,” tandas politisi dari PAN ini. Kalau dari evaluasi kerja sama pihak ketiga tidak sesuai perjanjian atau menyalahi aturan, pihak RSUD Srengat harus berani mengambil tindakan tegas. “Karena selaku penanggungjawab, RSUD Srengat harus terus melakukan pengawasan termasuk pada pihak ketiga dan karyawannya,” pungkasnya. (nus/zan/lis)

Sekolah di Kota Blitar Terapkan Kurikulum Merdeka Belajar Bupati Rini Galakkan Kembali Program OVOP

Blitar, Memorandum Dalam rangka memperingati

Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2023, Pemerintah Kota Blitar bersama jajaran forkopimda melaksanakan upacara bendera di halaman Kantor Wali Kota Blitar, Selasa (2/4). Upacara tersebut diikuti oleh perwakilan ASN masing-masing

OPD, mahasiswa dan pelajar di Kota Blitar.

Wali Kota Blitar Santoso yang bertindak sebagai inspektur upacara mengatakan, sesuai arahan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nadiem Anwar Makarim, saat ini pendidikan di Indonesia telah berjalan sesuai dengan yang dicita-citakan Ki

Hajar

Dewantara.

Yaitu pendidikan yang menuntun bakat dan potensi peserta didik agar mampu mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya sebagai seorang manusia dan anggota masyarakat. Hal itu berkat penerapan Kurikulum Merdeka Bela-

jar yang sudah memasuki 24 episode. Santoso menyebut Kota Blitar secara penuh juga mendukung implementasi Kurikulum Merdeka Belajar. Bahkan sesuai data dari dinas pendidikan, 100 persen lembaga pendidikan di Kota Blitar telah menerapkan Kurikulum Merdeka Belajar. Dengan rincian 82 TK, 63 SD, dan 19 SMP. Namun demikian, melalui momen Hardiknas 2023 kali ini pihaknya mengimbau agar setiap insan

pendidikan tetap menggelorakan semangat Merdeka Belajar, sehingga kualitas pembelajaran di kalangan pelajar semakin meningkat.

“Alhamdulillah implementasi Kurikulum Merdeka Belajar di Kota Blitar sudah 100 persen,” kata Santoso. Dalam kegiatan tersebut Wali Kota Blitar juga menyerahkan penghargaan kepada para kepala sekolah TK, SD, SMP dan Guru Berprestasi. (nus/zan/lis)

Blitar, Memorandum Usai Lebaran 2023, Bupati Blitar Rini Syarifah kembali melakukan kegiatan sambang desa dalam rangka program One Village One Product (OVOP), Rabu (3/5). Kali ini Rini Syarifah mengunjungi Desa Bumirejo, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Blitar dan kegiatan dipusatkan di Taman Ayu desa setempat.

Dalam kunjungannya, bupati didampingi asisten, camat, forkopimcam dan sejumlah kepala OPD Pemkab Blitar. Tak lupa, Rini juga menyempatkan melihat berbagai produk unggulan UMKM setempat. Mulai dari produk makanan, minuman, hingga kerajinan yang ada di Desa Bumirejo.

Mengawali sambutannya, Rini tak lupa mengucapkan minal aidzin wal faidzin, mohon maaf lahir dan batin. Bupati berharap bagaimana kawasan wisata di Kabupaten Blitar terdapat sebuah tontonan atau pertunjukan seperti tari-tarian dengan ikon Blitar yang dapat menarik

wisatawan, tak terkecuali di Desa Bumirejo. “Saya berharap di Kesamben yang terdapat beberapa titik kawasan wisata, salah satunya Taman Ayu yang sungguh sangat luar biasa. Diharapkan tempat wisata ini menjadi kawasan wisata yang layak dikunjungi,” harapnya. Ia mengungkapkan, kawasan wisata di Kesamben ada beberapa

JEMBER-LUMAJANG

Tingkatkan PAD, Pemkab Lumajang Terapkan E-Pajak Pasir

Lumajang, Memorandum

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang terus

berupaya melakukan perbaikan terhadap pengelolaan tambang pasir. Melalui e-Pajak Pasir, pemerintah optimis Pendapatan Asli Daerah (PAD) akan meningkat.

“Perbaikan tata kelola pertambangan terus kita lakukan dengan segala dinamika dan problem yang terjadi. Ini sebagai langkah kami, permasalahan yang terjadi salah satunya pemalsuan berkas SKAB, ini harus kita tuntaskan,” ujar Bupati Lumajang Thoriqul Haq (Cak Thoriq) saat membuka acara Sosialisasi e-Pajak Pasir, bertempat di Panti PKK Kabupaten Lumajang, Selasa (2/5). Cak Thoriq juga menyampaikan, bahwa semua hasil evaluasi pengelolaan pajak pasir di Kabupaten Lumajang terus dilakukan perbaikan melalui e-Pajak Pasir

“Kita akan lakukan evaluasi dan perbaikan sistem penggunaan SKAB berbasis elektronik. Ini sudah menjadi pertimbangan dari sekian persoalan yang ada, ini menjadi penertiban, ini mengurangi potensi kecurangan,” kata dia. Sementara itu, Kepala Badan Pendapatan dan Retribusi Daerah Kabupaten Lumajang, Endhi Setyo Arifianto menjelaskan, penggunaan e-Pajak Pasir bertujuan untuk memudahkan para wajib pajak untuk mengontrol pembayaran pajak pasir, sekaligus mengantisipasi adanya pemalsuan SKAB.

Suasana rapat sosialisasi e-Pajak Pasir.

“Merubah konsep e-Pajak Pasir, ini dapat memudahkan wajib pajak dalam mengontrol hasil produksi dan meminimalisir pemalsuan SKAB,” jelasnya. Selain itu, dijelaskan Endhi, bahwa secara teknis, pembayaran pajak pasir melalui kartu e-Pajak Pasir tidak merubah konsep sebelumnya, hanya penggunaan me-

dianya yang berubah. Sopir yang membawa kartu e-Pajak Pasir hanya melakukan pembayaran dengan men-scan barecode yang ada di portal.

“Pembayaran menggunakan barcode, dana ini nantinya langsung masuk ke RKUD, semua riwayat pembayaran akan tercantum dan tercatat oleh sistem,” pungkasnya. (gus/lis)

Kolaborasi TNI-Polri Perkokoh Kekuatan Demi Hubungan Makin Harmonis

Lumajang, Memorandum

Kapolres Lumajang AKBP

Boy Jeckson S mengapresiasi

kekompakan dan kerja sama jajaran TNI dan Polri dalam menjaga situasi Kabupaten Lumajang tetap kondusif. Hal ini disampaikan saat memberi sambutan dalam apel bersama dan halalbihalal Polres Lumajang-Kodim 0821/Lumajang.

“Dari semua rangkaian kegiatan selama puasa hingga pasca-Lebaran, saya dapat mengatakan kita berhasil melakukan tugas pengamanan sembari memberikan rasa aman, nyaman, dan berkesan kepada masyarakat dalam melaksanakan mudik maupun balik. Pelaksanaan pengamanan di semua lokasi wisata juga berjalan baik. Hal ini tak lepas dari kolaborasi semua pihak. Semuanya bergabung, baik dari TNI, Polri, serta semua stakeholder yang ada,” kata Boy Jeckson, Rabu (3/5). Boy Jeckson juga menye-

but bahwa sinergisitas dan kolaborasi tersebut merupakan nilai warisan leluhur yang harus senantiasa dipertahankan. Terkait Kabupaten Lumajang, ia juga sudah melihat sejak awal betapa hubungan baik antara petugas kepolisian dengan personel TNI sudah terjalin erat. “Kita berdiri saat ini merupakan torehan sejarah dari para pendahulu. Bagaimana perjuangan para pahlawan

yang bahu-membahu berkorban jiwa membangun bangsa, inilah warisan yang harus kita pertahankan. Dengan semangat tersebut, saya yakin TNI-Polri bisa terus menjadi garda terdepan penjaga keutuhan kapal besar bernama Indonesia,” ucapnya. Di kesempatan sama, Dandim 0821/Lumajang Letkol Czi Gunawan Indra YT menyampaikan, hubungan baik

sesama personel TNI-Polri bisa menjadi modal menangkal segala bentuk permasalahan maupun provokasi. “Saya minta seluruh jajaran TNI maupun Polri agar bersama-sama bahu membahu membangun Lumajang yang kita cintai ini. Saya minta kita semua untuk terus memupuk kasih sayang persaudaraan di wilayah Lumajang,” ujarnya. Bila ada permasalahan di lapangan, lanjut Letkol Czi Gunawan, diharapkan semuanya bisa diselesaikan dengan cara kekeluargaan. “Sejauh ini saya mengapresiasi soliditas TNI-Polri di Lumajang dan hal tersebut bisa menjadi modal dalam menangkal segala bentuk provokasi atau isu yang bisa merugikan institusi. Saya dan Kapolres juga selalu terbuka menerima rekan-rekan sekalian untuk menyelesaikan persoalan yang ada sampai tingkat paling bawah,” imbuhnya. (gus/lis)

tempat wisata yakni Gogoniti, Taman Ayu, Hutan Pinus dan sebagainya. “Kita sangat mendukung potensi wisata yang ada di Kabupaten Blitar dengan menunjukkan seniman-seniman kita. Saya lihat UMKM di sini juga sudah bagus. Kedatangan kita di sini untuk memfasilitasi apa saja yang bisa kita fasilitasi, supaya daerah di sini bisa berkembang,” pungkasnya. (nus/zan/lis)

Tim Advokat dan Kemensos

Jemput Disabilitas Terpenjara

Jember, Memorandum

Kementerian Sosial (Kemensos) melalui Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas dan tim advokat menjemput pembebasan tervonis Sutono, penyandang disabilitas warga Desa Sukoreno, Kecamatan Kalisat, Jember.

Tim Kuasa Hukum Terdakwa Sutono, Deden Yudiansyah Wanto didampingi Rully Octavia Saputri dan Nia Puspita berucap syukur atas pembelaan terhadap kliennya, penyandang kebutuhan khusus yang didakwa kasus pencurian yang bisa bebas sehari setelah pembacaan amar putusan majelis hakim PN Jember.

“Alhamdulillah, kami tim kuasa hukum terdakwa Sutono telah berusaha dengan maksimal dan didukung teman-teman media serta dukungan dari Kementerian Sosial Direktorat Rehabilitasi Sosial RI berakhir maksimal sehari setelah vonis Sutono bisa bebas,” kata Deden, Rabu (3/5).

Untuk melaksanakan amar putusan majelis hakim PN Jember, terpidana Sutono divonis 4 bulan dan sudah dijalani.

“Maka kami, tim kuasa hukum bersama perwakilan Kementerian

Sosial Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas menjemput kepulangannya. Dalam kesempatan ini kami ucapkan terima kasih atas support dan dukungan teman-teman wartawan cetak dan elektronik serta Kementerian Sosial Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas yang mengawal proses hukum terhadap penyandang inklusi,” pungkas Deden.

Sementara, Siti Mardiyah, Pekerja Sosial Ahli Pertama Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas berucap syukur dengan kebebasan Sutono berkat upaya tim lawyer dan awak media yang mengawal proses hukum di PN Jember.

“Kehadiran kami selain memantau proses hukum terpidana dari Kementerian Sosial Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas, pasca-bebasnya Sutono akan memberikan rehabilitasi dan pelatihan kemandirian,” ungkapnya.

Mardiyah menambahkan, Sutono memiliki kreativitas seperti melukis, membuat layang-layang dan mencukur rambut yang bisa dikembangkan.

Di sisi lain, Rully Octavia Saputri, tim lawyer terdakwa menyatakan,

pihaknya bersama Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas menjemput terpidana Sutono hingga mengantarkan ke rumah untuk berkumpul dengan keluarga.

“Semua berharap Sutono ke depan menjadi insan yang lebih baik dan diterima oleh masyarakat dan tidak mengulangi perbuatannya. Ke depannya setelah menjalani rehabilitasi dan pelatihan kemandirian bisa bermanfaat bagi keluarga,” tuturnya. Sebelumnya, Ketua Majelis Hakim, Aryo Widiatmoko dalam amar putusan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jember menyatakan, terdakwa Sutono terbukti bersalah telah melakukan tindakan pencurian dan menjatuhkan hukuman pidana 4 bulan penjara sesuai dengan tuntutan JPU. Terdakwa Sutono merupakan penyandang tuna wicara dan tuna runggu.

Pembacaan vonis langsung didengar Andrian Febrianto dan Deden Yudiansyahwanto, PH terdakwa dan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Luh Putu Denny W di ruang sidang Sari PN Jember yang menyatakan diterima dan tidak banding alias inkracht (adv/edy/lis)

KAMIS KLIWON , 4 MEI 2023 HALAMAN 14 KEPALA BIRO: M
ALAMAT:
HP: 081231800884
BLITAR RAYA
YUNUS WARTAWAN: Fauzan Setyo Adi Nugroho, moch Arifin
Jalan Suryat no.5 Lingkungan Ngrebo, Kelurahan Gedog, Kecamatan Sananwetan, Kota blitar. NO.
KEPALA BIRO: EDY WINARKO WARTAWAN: Agus sucipto (Lumajang). PEMASARAN atau IKLAN: Ahmad Sidik. ALAMAT: dr Sutomo V/110, Kepatihan, Kaliwates, Jember. NO. HP: 085335103739
Wakil Bupati Blitar Rahmat Santoso. Suasana upacara Hardiknas di halaman Kantor Wali Kota Blitar. Bupati Blitar Rini Syarifah kembali melakukan kegiatan sambang desa di Desa Bumirejo, Kecamatan Kesamben.
memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
Personel TNI-Polri Lumajang kompak foto bareng usai apel bersama. Tim kuasa hukum Rully Octavia Saputri dan rekan bersama Pekerja Sosial Ahli Pertama Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas RI.

Emak-Emak Ngutil Kue di Toko Grosir

Sembunyikan BB di Pangkal Paha

Pasuruan, Memorandum

Aksi dua emak-emak ini tergolong nekat. Ummah atau Sumiati dan Misri, keduanya diduga berkomplot untuk ngutil kue di toko grosir Jalan Raya Mendalan-Winongan, Senin (1/5) siang.

Keduanya tertangkap basah oleh pegawai toko dengan bantuan kamera CCTV. Setelah melalui interogasi cukup lama karena terus berkelit, akhirnya dua emak-emak dibawa ke Polsek Winongan. Semula sang pemilik toko makanan ringan ini sudah mulai curiga dengan kedatangan dua perempuan ini. Keduanya seperti sudah lama

berkomplot untuk mengincar buruannya. Setelah diketahui mengutil dari kamera CCTV, sang pemilik dibantu pegawainya langsung berusaha memintai keterangan salah satu dari mereka. Namun mereka sempat mengelak kalau berkomplot. Ummah alias Sumiati tercatat sebagai warga Surabaya. Namun saat ini tinggal

di kontrakan Desa Gejugjati, Kecamatan Lekok. Sementara Misri adalah warga Desa Branang, Kecamatan Lekok. Namun setelah lama diinte-

rogasi, salah satu dari mereka tidak berkutik selepas ditanya pemilik toko grosir, Luluk Mukarromah dan suaminya disertai bukti kamera pengawas.

Mahasiswi UIA-Sudan Tiba di Tanah Air

Luluk Mukarromah, warga KelurahanTapaan, Kecamatan Bugul Kidul, Kota Pasuruan menyatakan sudah menaruh curiga terhadap salah seorang perempuan yang berbadan gemuk. Pasalnya beberapa bulan yang lalu, ia terlihat dalam rekaman kamera pengawas CCTV yang terpasang di sudut toko grosir tersebut.

“Saya sudah yakin kalau mereka berkomplot mencuri kue, soalnya yang gendut itu pernah mencuri kue di toko saya yang ada di Gondangwetan. Saya ada rekaman CCTV-nya,” terang Luluk Mukarromah, Rabu (3/5). Luluk juga mengatakan

Suara Tembakan Dikira Latihan

Pasuruan, Memorandum

Konflik Sudan juga sempat dirasakan Ummu Fatimah Qomariyah (20). Salah satu mahasiswa Indonesia yang sempat studi di kampus

Universitas Internasional Afrika (UIA) di Kota Khartoum, Ibu kota Sudan.

Konflik yang berkepanjangan itu mengharuskan Ummu Fatimah pulang ke Pasuruan. Mahasiswi ini tercatat sebagai warga asal Jalan Jambangan Gang II Kelurahan Purworejo, Kecamatan Purworejo, Kota Pasuruan. Ia memilih pulang untuk

sementara waktu setelah ada misi penjemputan oleh Kementerian Luar Negeri Indonesia.

Ummu Fatimah merupakan putri pasangan, Abdul Kadir (52) dan Nurul Qomariyah (50 ). Ia tercatat sebagai mahasiswi UIA sejak 2020 lalu. Ia belum tuntas menyelesaikan studinya pada jurusan Syariah dan Hukum Studi Islam. Hingga akhirnya muncul konflik perang saudara di Kota Khartoum, Sudan.

Ia pulang bersama dengan WNI lainnya. Yakni, sebanyak 273 orang perem-

puan, 240 laki-laki, dan 25 balita. Ummu sendiri masuk dalam misi penjemputan tahap pertama bersama 37 orang asal Jawa Timur. Saat ditemui di rumahnya, ia terlihat bahagia karena berhasil keluar dari zona berbahaya di Sudan. Ummu sempat bercerita tentang perang saudara yang ia lihat sendiri dari lantai III gedung asrama putri. Tembak menembak para tentara serta suara ledakan bom ia dengar terakhir pada sehari menjelang lebaran.

“Awalnya kita yang di

asrama mengira bahwa suara tembak menembak itu adalah latihan. Karena di samping kiri dan kanan serta belakang asrama itu adalah markas tentara,” jelas Ummu Fatimah Qomariyah pada awak media, Selasa (2/5). Nurul Qomariyah (50), sang ibu juga menyatakan bersyukur ketika mendengar anaknya bisa kembali ke Indonesia. Ia berterima kasih berkat bantuan pemerintah melalui Kementerian Luar Negeri yang memulangkan anaknya dari wilayah konflik perang saudara di Sudan.

“Sebelumnya saya khawatir kerena pada bulan puasa kemarin anak saya kasih kabar bahwa di kota yang ia tinggali terjadi perang saudara,” ujar Nurul Qomariyah. Senin (1/5) malam, Ummu Fatimah Qomariyah, sampai di rumahnya di Jalan Jambangan Gang II Kelurahan Purworejo. Sebelumnya ia setelah mendarat di Jakarta lalu menuju ke sekolah asalnya di SMA Muhammadiyah Boarding School. Keluarga berharap agar konflik perang saudara di negara Sudan segera berakhir dan tidak berkepan-

jika dua perempuan tersebut masuk toko yang ada di Desa Mendalan. Keduanya terlihat berputar-putar memilih barang yang akan diambilnya. Keduanya juga terlihat berbaur dengan para pembeli lainnya. Kasatreskrim Polres Pasuruan AKP Farouk Ashadi Haiti mengatakan bahwa kasus pencurian di toko grosir makanan ringan yang terjadi di Winongan tersebut sudah dalam penanganan pihaknya. “Sudah kita tangani, mereka kedapatan mencuri sekotak kue cookies yang disembunyikan di pangkal pahanya,” pungkas AKP Farouk. (kd/mh/yok)

Ponsel Pengasuh Ponpes Diembat Maling Manfaatkan Keramaian Halalbihalal

Pasuruan, Memorandum Nasib nahas menimpa Gus Huda Kholili. Pengasuh Ponpes Cangaan Bangil ini sedang apes. IPhone miliknya diembat pencuri saat mengadakan halalbihalal di pondoknya, Selasa (2/5).

Halalbihalal dengan wali santri itu digelar pagi sekira pukul 07.30. Berdasar rekaman CCTV yang dipasang di sudut arah pintu, terlihat seorang laki-laki dengan gerak gerik mencurigakan. Dari hasil rekaman kamera pengawas menyatakan laki-laki tersebut masuk saat situasi sepi. Pengasuh ponpes di Jalan Rambutan, Kelurahan Gempeng, Bangil, KH Huda Kholili merasa kehilangan sebuah iPhone 11 Pro Max yang diletakkan di meja makan. Suasana pagi itu di lingkungan pesantrennya sedang menggelar acara halalbihalal dengan wali santri. Semula handphone yang dibawanya diletakkan di meja makan, karena sedang menerima tamu wali santri.

Sekitar 1 jam kemudian, sekitar pukul 08.30, KH Huda Kholili, kembali ke meja makan hendak mengambil handphone-nya. Namun tidak ia temukan. Merasa curiga, ia melihat rekaman kamera pengawas CCTV.

jangan. Hal ini agar sang anak, Ummu Fatimah Qomariyah yang sudah masuk semester V segera bisa menyelesaikan studinya. (kd/mh/yok)

Dukung Polres Wujudkan Zona Integritas Bebas Korupsi

Pasuruan, Memorandum

Setelah Bupati Irsyad Yusuf dan Ketua MUI, apresiasi terhadap kinerja kepolisian juga disuarakan Ketua DPRD dan Kepala Kemenag. Apalagi kinerja Polres Pasuruan yang telah siap mewujudkan Zona Integritas (ZI) wilayah Bebas Korupsi, kian menguatkan apresiasi tersebut.

Ketua DPRD Kabupaten Pasuruan HM Sudiono Fauzan dan Kepala Kemenag Kabupaten Pasuruan H Syaikhul Hadi mendukung dan mendoakan Polres Pasuruan dalam mewujudkan Zona Integritas. Termasuk memberikan apresiasi kepada Kinerja Instansi Polri, Selasa (2/5).

Dalam wawancara singkat dengan tim Humas Polres, Mas Dion, sapaan Ketua

Ketua DPRD HM Sudiono Fauzan dan Kepala Kemenag H Syaikhul Hadi.

DPRD ini mengatakan sangat mendukung Polres Pasuruan menuju Zona Integritas (ZI) wilayah Bebas Korupsi. “Saya sangat mendukung sekaligus bangga terhadap kesiapan Polres Pasuruan dibawah pimpinan Kapolres Pasuruan AKBP Bayu Pratama Gubunagi menuju Zona Integritas

(ZI) wilayah Bebas Korupsi. Semoga Polres Pasuruan semakin sukses dan maju untuk ke depannya,” ungkap

Mas Dion.

Sementara itu, Kepala Kemenag Kabupaten Pasuruan H Syaikhul Hadi juga ikut memberikan selamat atas meningkatnya nilai kepercayaan publik terhadap kinerja Institusi Polri.

“Kami sangat mengapresiasi kinerja Institusi Polri saat ini yang telah meningkatkan kepercayaan publik yang sebelumnya sempat menurun. Alhamdulillah sekarang sudah mulai meningkat lagi hingga mencapai 73,2 persen,” ucapnya dalam sesi wawancara.

Dia berharap semoga

Urangagung, Kec. Candi, Kab. Sidoarjo, Provinsi Jawa timur.

Seharusnya : Nama Debitur Obyek Lelang Mochammad Ainu Rofiq atau ditulis juga M.A Rofiq

Sebidang Tanah dan Bangunan yang berdiri diatasnya, Sesuai SHM No. 142, LT. 84 m2, atas nama Mochammad Ainur Rofiq Sarjana Teknik, terletak di Desa Urangagung, Kec. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo, Provinsi Jawa timur.

Demikian ralat ini dibuat sudah diperbaiki, dan ralat ini merupakan satu kesatuan dengan pengumuman lelang.

Sidoarjo, 04 Mei 2023 PT. BRI (Persero) Tbk. Kantor Cabang Sidoarjo

ke depan, Kepolisian RI semakin maju dan profesional dalam meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat.

“Semoga seterusnya Polri tetap menjadi aparat penegak

hukum yang selalu dipercaya oleh masyarakat dalam memberikan perlindungan dan pengayoman terbaik dengan ikhlas sepenuh hati,” tandasnya. (mh/yok)

IKLAN PAS

Dari hasil rekaman CCTV tersebut terlihat seorang laki-laki yang tak dikenalnya tengah berada di rumahnya, dan diduga laki-laki tersebut merupakan pencuri handphone miliknya yang saat itu diletakkan di meja makan. Kasus hilangnya sebuah handphone milik Gus Huda sedang dalam penanganan kepolisian Polres Pasuruan. “Kita masih pelajari hasil rekaman CCTV yang ada. Secepatnya pelaku akan kita tangkap,” kata Kasatreskrim AKP Farouk Ashadi Haiti, Rabu (3/5). (kd/mh/yok)

KEPALA
Roni - Maskur. ALAMAT: Desa Beji RT 02 RW 03 Kec. Beji Kabupaten Pasuruan. TELP: 08123511217. KAMIS KLIWON, 4 MEI 2023 PASURUAN RAYA HALAMAN 15 memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi
BIRO: Muhammad Hidayat. WARTAWAN: Hari Mujianto. PEMASARAN/IKLAN:
KEHILANGAN KEHILANGAN Sedia Pijat - Lulur - Mandi Uap Jl. Petemon Timur 27 Surabaya 031-5465 030 0822 2833 3180 | 0811 3236 204 RUMAH PIJAT Untuk Keluarga Keluarga PRIA & WANITA 27 DIJUAL Tanah luas 1959. m2. Sertifikat a/ n sendiri. Jl Trawas Raya. harga 600 jt hub 082343100735 KEHILANGAN HILANG STNK. SPD MOTOR YAMAHA VEGA . NOPOL:W-3712DK. THN 2010. AN/ YULIANTO . DA/ GRIYA KENCANA 1 F -52 DS. MOJOSARI REJO KAB GRESIK. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA . NOPOL: W-2572-CJ. AN/ DEWI APRILIA WIJAYANTI. DA/ GRIYA KENCANA 1 F-52 DS. MOJOSARI REJO . GRESIK . HLG STNK H. SUPRA X 2022 L-6508 AAH.HTM.AN.DJOKO KARTIKO, GRIYA BENOWO INDAH BLOK B/15 RT01 RW013 PAKAL SBY. Hlg BPKB Nopol L 1068 PD Noka JM6CC1071G0109303 Nosin PE30872209 a/n PT MEGA DAYA MOTOR. Hilang stnk spd motor yamaha 54P(cast whell) L4683JK A/N: Al ta aizatin D/A: Perum ITS T-71 Hilang stnk spd motor yamaha mio L6970LF A/N: Suparni D/A: Kedung pengkol 1/53-B HILANG STNK MTR HND C100ML TH.02 L.4183.LL AN.FIRMAN HIDAYAT JL.KETINTANG BARAT 1/18 SBY STNK AG. 5123. EB. AN. MUHAMAAD. BADAR. DS. LAMONG. KEC. BADAS. KEDIRI HLG STNK YMH NMAX 2018 L-2027 DD, HTM.AN.DWI SETTYABUDI , KALIBOKOR 2/70B SBY. HILANG STNK. SPD MOTOR YAMAHA VIXION W.5017. AN/ ROSYID . DA/ JL, KONEL SUGIONO NO 9 WARU SDA. STNK Honda Supra 2008L6269 uc a/ nsulityobudhi hub085642984207 HILANG BPKB HONDA SCOOPY 2013 W 5909 VR PENI NURHAYATI 085748593884 HILANG BPKB HONDA SUPRA X 2008 W 2062 XF AHMAD HABBA BANTARA 085645380844 HILANG BPKB MOBIL SUZUKI APV 2017 W 1772 PP PEMERINTAH DESA NGABAN 081335968758 HILANG BPKB MOBILIO ABU ABU BAJA 2016 W 1516 WZ OMEGA DWI MEILANDO K 083832777790 HILANG BPKB HONDA BEAT STREET 2018 W 4137 UD RINDA MILLA SAROSA 08883538948 KEHILANGAN KEHILANGAN HILANG STNK. MOBIL TOYOTA INNOVA TAHUN 2010 WARNA ABUABU METALIK. NOPOL: W-1956-AM. AN/ HJ. SUMINI. DA/ DS. LAMPAH RT/RW 05/08 KEDAMEAN GRESIK . HILANG BPKB. MOBIL AVANZA TAHUN 2008 WARNA BIRU METALIK. NOPOL: L-1432-QL. AN/ PT BANK RAKYAT INDONESIA . DA/ GEDUNG PLAZA BRI JL BASUKI RAHMAT NO 138 SURABAYA. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2013 WARNA MERAH. NOPOL: W-3308-LR. AN/ KASDI. DA/ PERUM. BUKIT BAMBE BLOK FG 01 RT/RW 21/02 DRIYOREJO GRESIK. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2019 WARNA PUTIH BIRU. NOPOL: L-5463-NN. AN/ ANGGI VENNA MARETA . DA/ TENGGER RAYA -V /15-B BENOWO SBY HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA BEAT TAHUN 2013 WARNA BIRU PUTIH. NOPOL: L-2598-BG. AN/ RUSDIANA.DA/ LABANSARI 3 SURABAYA. STNK. AG. 5794. EU. AN. DENI. SISWANTO. DS. SUMBERBEDO. KEC. PARE. KEDIRI LOWONGAN Di Cari Segera Tukang Las bidang Advertising Hub : 0813-5827-5552 PIJAT KEBUGARAN HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2013 WARNA WHITE SILVER. NOPOL: L-5862BI. AN/ POSANTINA.DA /GRAHA KEBONSARI LVK X /12 SURABAYA. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2005 WARNA HITAM SILVER. NOPOL: L-3441MZ. AN / IMANSYAH KURNAIN .DA/ WIYUNG INDAH BLOK M-11 RT/ RW 01/06 JAJARTUNGGAL SBY. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2009 WARNA MERAH HITAM. NOPOL: L-5582-GU. AN/ PURWANTO.DA/ MENANGGAL 05 GG DURIAN 11 SURABAYA. HILANG STNK. SPD MOTOR YAMAHA TAHUN 2015 WARNA HITAM. NOPOL: L-3073-WZ. AN/ ANGGRAENI .DA/ KEBRAON INDAH PERMAI C / 56 SURABAYA. HILANG STNK. SPD MOTOR HONDA TAHUN 2015 WARNA HITAM. NOPOL: L-2876-KU. AN/ MUSLIMAN. DA /PANDEGILING TENGAH 32 TEGALSARI SURABAYA. Hilang stnk spd motor honda nf100se L5402AEJR A/N: siti rahayu D/A: Setro baru 2-A/13 HILANG STNK HONDA SUPRA 125 TR W 2512 NDR SUTRISNO 082141013209 HILANG STNK HONDA SUPRA X W 7621 NDX SUTONDO 085854320310 HILANG STNK HONDA BEAT W 3682 NCE KHURIN AINI 081553712013 HILANG BPKB HONDA VARIO 125 W 6648 VB AMIEN 089635313198 HILANG BPKB HONDA BEAT 2019 W 2930 TP AMANAH DJEMADI 08533100924 HILANG STNK HONDA VARIO W 5347 ZH SUGIYANTO. 081331030178 HILANG STNK HONDA SUPRA X W 6721 NDX SUTONDO 085854320310 HILANG STNKB NOPOL P 3850 HM NK. 2109 NS. 7590 AN. SUPRAYITNO D/A PERUM MASTRIP V/8 SUMBERSARI JEMBER HILANG STNK NOPOL P 4820 GS NK. 7394 NS. 7208 AN. RISKA RITIANA D/A DSN. KRAJAN B BANGSALSARI JEMBER HILANG STNK NOPOL P 6074 RE NK. 9291 NS. 1069 AN. SIMON D/A DUSUN DAM SAOLA MAYANG JEMBER HILANG STNKB NOPOL P 2532 NI NK. 1451 NS. 3515 AN. SANTOSO D/A DSN AJUNG WETAN AJUNG JEMBER HILANG STNK NOPOL P 5132 IG NK. 4336 NS. 0310 AN. IMAM ASNAWI D/A DSN. ROWOTENGU SEMBORO JEMBER HILANG STNKB NOPOL P 4144 GD NK. 4658 NS. 9941 AN. SIGIT YULI SETIAWAN D/A DSN. JATIAN PAKUSARI JEMBER HILANG STNKB NOPOL P 4186 HD NK. 3893 NS. 3348 AN. FANDI EKO BUDI PURNOMO D/A DUSUN SUMBERJO WULUHAN JEMBER HILANG STNK NOPOL P 3675 HU NK. 8662 NS. 0660 AN. SITI JAZIMAH D/A DSN. SEMBORO KIDUL SEMBORO JEMBER HILANG STNKB NOPOL P 2607 RG NK. 7622 NS. 8204 AN. RIEKE NUR SAFITRI D/A JL. GAJAH MADA XXVIII/80 KALIWATES JEMBER HILANG STNK NOPOL P 1839 HL NK. 0688 NS. 9505 AN. ABD. ROUF D/A JL. BRANJANGAN PATRANG JEMBER KEHILANGAN EYANG SAMBONG SINDUJOYO Turunan Pendekar Sindujoyo Kebal Bacok (langsung dites), Tumbal Usaha, Bisnis, Penglaris, Memisahkan PIL/ WIL, Pacar Lari, Susah Jodoh, Pengobatan Alternatif dll. Sedia : Bulu Perindu, Minyak Pelet, Bedak Cleopatra, Gurah Hidung dll. Pengobatan Totok Saraf Jl. Tambak Wedi Baru XVA/18A Sby Telp. 083856653068 PARANORMAL IKLAN
(closed bidding) as is E-Auction (Closed Bidding) RALAT PENGUMUMAN LELANG Sehubungan dengan pengumuman kedua lelang eksekusi hak tanggungan P.T. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Kantor Cabang Sidoarjo, yang terbit di harian Memorandum pada tanggal 03 Mei 2023 terdapat kesalahan pada penulisan sebagai berikut : Tertulis : Nama Debitur Obyek Lelang Mochammad Ainu Rofiq atau ditulis juga M.A Rofiq Sebidang Tanah dan Bangunan yang berdiri diatasnya, Sesuai SHM No. 142, LT. 84 m2, atas nama Mochammad Ainur Rofiq Sarjana Teknik, terletak di Desa
PAS
FOTO: MEMORANDUM/MH
Aksi terduga pencuri HP terekam CCTV.
MEMORANDUM/KD
Ummu Fatimah Qomariyah, mahasiswi UIA-Sudan yang dipulangkan oleh Pemerintah Indonesia.
FOTO:
FOTO: MEMORANDUM/KD FOTO: MEMORANDUM/KD
Terduga pelaku yang diamankan.

Tim Labfor Belum Temukan Penyebab Kebakaran Malang Plaza

Malang, Memorandum

Tim Fiskom Laboratorium Forensik (Labfor) Polda Jatim belum berhasil menemukan titik api pertama kebakaran. Bahkan, termasuk penyebab kebakaran

Ketua tim Labfor Polda Jatim Kombespol Joko Siswanto menerangkan, hingga hari kedua pasca-kebakaran, ada beberapa lokasi yang masih dalam kondisi panas.

“Ada dua hal yang menjadi tugas kami. Yakni mencari titik awal api kebakaran dan mencari untuk mengetahui apa penyebab kebakaran di Malang Plaza ini. Tapi masih panas,” terang Joko ditemui di lokasi, Rabu (3/5).

Ia menambahkan, untuk yang masih panas ada di daerah lantai dua dan tiga. Karena, kata dia, pihaknya akan kembali lagi keesokan harinya. “Yang pertama, adalah safety, nunggu kondisi dingin. Maka insyaAllah akan kembali lagi besok,” lanjut Joko.

Disinggung dugaan sementara penyebab kebakaran, ia belum bisa mengatakan. Termasuk barang apa saja yang diamankan. “Kita belum amankan apa apa. Karena belum

melakukan pengecekan secara keseluruhan,” pungkas Joko. Sementara itu, Kapolsek Klojen Kompol Syabain menerangkan, pihaknya masih akan terus melakukan koordinasi.

Diberitakan sebelumnya, salah satu pusat perbelanjaan di Kota Malang, Malang Plaza di Jalan KH Agus Salim, Kecamatan Klojen, Kota Malang, dilalap si jago merah, Selasa (2/5). Kebakaran hebat itu, melalap sebagian besar isi Mall tersebut. Tidak saja pakaian, namun juga dagangan lain mulai barang elektronik, gadget dan lainya. Malang Plaza, merupakan plaza di Malang yang sudah didirikan sejak puluhan tahun lalu. Bahkan, kategori plaza tertua dan melegenda di Kota Malang. Dulunya terkenal sebagai sentra fashion dan pusat perbelanjaan utama di pusat Kota. (edr/lis)

Malang, Memorandum

Wali Kota Malang Sutiaji meminta agar pemerintah memprioritaskan tenaga pengajar GTT untuk diangkat menjadi PPPK. Mengingat para GTT sudah mempunyai kompetensi. Bahkan sudah diukur kepala sekolah masing masing. Sedangkan pemerintah telah menginstruksikan untuk menghapus tenaga GTT.

Hal itu disampaikannya saat acara Halalbihalal Purnatugas dan Keluarga Besar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan di aula Disdikbud Jalan

Veteran, Kota Malang, Rabu (3/5). “PPPK itu kan kontrak, ada batas waktu. Jadi saya minta untuk GTT itu diprioritaskan. Setelah itu dianalisa berapa kebutuhannya dan sudah sesuai, kemudian ada penghentian, ya monggo,” terang Sutiaji saat ditemui. Selain itu, pihaknya juga menyampaikan terima kasih atas dedikasi para tenaga pengajar hingga paripurna. Jasanya untuk bisa dikenang dari para siswanya dan para tenaga kependidikan (tendik) lainya. Sementara itu, Kepala Dinas

Pendidikan dan Kebudayaan Kota Malang, Suwardjana menerangkan, hingga saat ini masih ada sekitar 2.000 guru yang belum diangkat PPPK.

“Yang sudah menjadi PPPK ada sekitar 900-an orang. Kebanyakan mengisi jam di sekolah dasar. Dan setiap bulannya selalu ada yang pensiun. Minimal 10 orang, baik guru maupun kepala sekolah,” terangnya.

Terkait halalbihalal dengan para purnatugas tenaga kependidikan, hal itu gagasannya yang disambut baik. Pihaknya mengundang sekitar 700

tenaga pendidikan. “Alhamdulillah, disambut para pendidik dengan senang hati. Bisa menghadirkan pak wali. Bahkan disarankan pak wali untuk digelar di MCC,” terangnya.

Ia menambahkan, dari jumlah undangan itu, 110 orang di antaranya adalah para purnatugas. Selebihnya, adalah para guru, kapala sekolah dan tenaga pendidik lainya. Melihat antusias para undangan, yang hadir dibagi dalam gelombang jam kehadiran. (edr/lis)

Malang, Memorandum Posko pendataan pemilik ruko dan penyewa Malang Plaza yang terbakar, Selasa (2/5) dini hari, terus meIakukan registrasi. Bahkan, saat ini pindah lokasi dari Mini Block Office Pemkot Malang ke depan gedung Malang Plaza, Jalan KH Agus Salim, Kota Malang, Rabu (3/5).

“Sampai saat ini, kami terus menerima laporan dari para pedagang terutama pemilik ruko Malang Plaza,” terang Kalaksa BPBD Kota Malang Prayitno, Rabu (3/5).

Prayitno menyebut, dari data

yang diperoleh oleh timnya, ada 144 pemilik ruko melaporkan ke posko yang terdampak kebakaran Malang plaza. “Data ini bisa saja bertambah, dan nanti kita update kembali jika ada yang baru,” lanjutnya.

Dari pantauan di lapangan, beberapa warga masih melihat pemadam kebakaran mendinginkan abu api di dalam Malang Plaza. Ada juga beberapa orang yang mencoba merangsek masuk untuk mengetahui bagaimana kondisi Malang Plaza pascaterbakar. Namun, police line masih terpasang. (edr/lis)

Malang, Memorandum

Tokoh Agama (Toga) dan Tokoh Masyarakat (Tomas) Malang Raya mengapresiasi kinerja Polri, khususnya Polresta Malang

Kota (Makota) dalam pelaksanaan Operasi Ketupat Semeru 2023. Hal itu, sebagaimana disampaikan KH Achmad Muchtar Ghozali, pengasuh Pondok Pesantren PPAI Darun Najah, Malang.

“Kami mewakili tokoh agama dan alim ulama juga tokoh masyarakat Malang

Malang, Memorandum

KPU Kabupaten Malang belum menerima berkas pendaftaran bakal calon legislatif (bacaleg) partai politik peserta Pemilu 2024. Padahal, tahapan pendaftaran sudah dibuka sejak 1 hingga 14 Mei nanti.

“Sampai dengan hari ini masih belum ada parpol yang melakukan pendaftaran,” terang MP Mahardika SAP, salah satu Komisioner KPU Kabupaten Malang, Rabu (3/5).

Mahardika mengatakan, biasanya parpol akan melihat yang lainnya, apakah sudah ada yang mendaftar. Tetapi biasanya mereka melakukan

Raya, mengucapkan terima kasih atas bantuan Polresta Malang Kota sudah mengamankan dan membantu pengamanan jalur mudik tahun 2023,” terangnya. Menanggapi apresiasi tersebut, Kapolresta Malang Kota Kombespol Budi Hermanto berterima kasih dengan apresiasi yang diberikan tokoh agama dan tokoh masyarakat. Pihaknya berjanji akan semakin meningkatkan kinerja demi memberikan pelayanan yang prima bagi masyarakat

Malang Raya, khususnya Kota Malang. “Kami mengucapkan terima kasih kepada segenap masyarakat dan tokoh agama serta stakeholder. Telah memberikan kepercayaan untuk bersinergi dengan kami selama pelaksanaan Operasi Ketupat Semeru 2023. Kami mengimbau masyarakat agar tetap menjaga kondusifitas dan kamtibmas,” terang Kapolresta Malang Kota.

Sebelumnya, sesuai prediksi antusi-

asme masyarakat menyambut Lebaran 2023 semakin meningkat. Sehingga Polri menyiapkan serangkaian penanganan khusus terkait arus mudik dan arus balik agar berjalan dengan tertib, aman dan nyaman.

Polresta Malang Kota telah menyediakan beberapa Pos Pengamanan, Pos Pelayanan, dan Pos Pelayanan Mobile yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat atau pemudik. (edr/lis)

pendaftaran menjelang akhir tahapan.

Sementara ini, Mahardika mengatakan banyak yang meminta surat keterangan (SK) terdaftar sebagai pemilih. SK ini juga merupakan salah satu, persyaratan yang harus dilampirkan saat mendaftarkan sebagai calon legislatif (caleg) ke KPU.

“Mereka memintanya tidak harus ke kantor KPU, akan tetapi mereka bisa minta di kantor PPS wilayah masing-masing,” kata Mahardika. Mahardika menambahkan, sampai dengan Rabu (3/5), yang minta SK ke  KPU sudah ada 15 orang.

Namun sesuai dengan laporan yang masuk dari PPS sudah banyak yang meminta.  Karena memang permohonan surat keterangan terdaftar sebagai pemilih tidak harus dikeluarkan oleh KPU, tapi bisa dikeluarkan oleh PPS. “Akan tetapi SK tersebut merupakan salah satu syarat untuk mendaftar sebagai Caleg,” imbuhnya. Meski saat ini Parpol belum ada yang mendaftar, pihak KPU tetap menunggu sampai dengan tanggal 14 Mei, sesuai dengan tahapan yang telah ditetapkan sesuai dengan Peraturan KPU. (kid/ari/lis)

KEPALA BIRO: M Ariful Huda. WARTAWAN: Edi Riawan, Mistiani, Ahmad Tauhid. PEMASARAN: Arif Suherman. TELP: 081334176539.
AREMA memorandum.co.id memorandumredaksi@gmail.com memorandum MemorandumTV & Memorandum Online memorandum memorandumonline & memorandumredaksi HALAMAN 16
KAMIS KLIWON, 4 MEI 2023
Tim Labfor Polda Jatim melakukan pengecekan di Malang Plaza.
Salim, Keca-
Klojen, Kota Malang. KPU Kabupaten Malang Belum Terima Pendaftar Bacaleg Komisioner KPU Kabupaten Malang menerima pemohon. Ratusan Pemilik Ruko Malang Plaza Lapor ke Posko Kebakaran Para korban kebakaran registrasi ke posko pendataan. Toga-Tomas Apresiasi Polresta Makota Sukses Pengamanan Lebaran KH Achmad Muchtar Ghozali, Pengasuh Pondok Pesantren PPAI Darun Najah. Disdikbud Halalbihalal Purnatugas Wali Kota Malang Sutiaji berfoto bersama pada acara halalbihalal.
di Malang Plaza, Jalan KH Agus
matan

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.