PRESIDEN ISIS INSYAF

Page 1

INILAH GRUP : INILAH KORAN  PORTAL NEWS : INILAH.COM  INILAHKORAN.COM YANGMUDA.COM  JAKARTAPRESS.COM  MAJALAH: INILAH REVIEW

Telinga, Mata, dan Hati Rakyat REDAKSI /IKLAN/SIRKULASI: JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TELP 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI) FAX 022-6127769 HARGA LANGGANAN RP55.000/BULAN

EDISI 260/TAHUN III/2014 JUMAT, 15 AGUSTUS 2014

e

Email redaksijabar@inilah.com

Website www.inilahkoran.com

e-Paper www.inilah.com/ikoran

Facebook inilahkoran jabar

Twitter @inilahkoran

PRESIDEN ISIS INSYAF

Oleh: KH.Abdullah Gymnastiar

Getaran Allah di Padang Arafah

SEMEN PADANG VS PERSIB BANDUNG

ALHAMDULILLAH. Puji dan syukur hanya milik Allah. Semoga kita termasuk orangorang yang hatinya selalu terpaut kepada Allah yang Maha menatap dan Maha mendengar. Shalawat dan salam semoga tetap tercurah kepada Rasulullah Saw. Inilah saat yang paling dirindukan oleh orangorang beriman. Saat diundang ke tanah di mana Allah menghadapkan hamba-hamba-Nya kepada para malaikat di hari Arafah. Pada saat inilah Allah menjanjikan pembebasan dari api jahanam. Dibukanya lembaran-lembaran baru yang putih bersih. Begitu banyak orang bersimpuh di hadapan Allah. Diseluruh pelosok negeri. Mereka mungkin siang malam bersandar kepada Allah, senantiasa memuja-Nya. Tapi, sampai sekarang mereka belum pernah merasakan nikmatnya jamuan Allah di Arafah. Inilah saatnya kita harus merasa malu. Karena, lebih banyak orang yang sejatinya lebih berhak wukuf di Arafah dibanding kita.

PERSIB BERTEKAD RAIH POIN PENUH INILAH, Bandung – Laga itu masih membekas dalam ingatan Djadjang Nurdjaman. Bermain di kandang sendiri Februari lalu, Persib Bandung takluk 1-2 dari Semen Padang (SP). Maka, bara pun menyala. Pelatih Persib itu bertekad membalas-

kan dendam. Hari ini, Jumat (15/8), waktu yang dinantikan tiba. Persib bertandang ke kandang SP, Stadion H Agus Salim. Memetik poin penuh pun seolah jadi harga mati.

» Bersambung ke Hal A7

HEAD TO HEAD SEMEN PADANG VS PERSIB 16 Feb 2014 Persib 1-2 Semen Padang 05 Mar 2011 Semen Padang 1- 1 Persib 09 Feb 2011 Persib 1-1 Semen Padang 12 Aug 2007 Semen Padang 1-1 Persib 21 Apr 2007 Persib 3-0 Semen Padang 14 Jun 2006 Semen Padang 0-1 Persib 14 Mar 2006 Persib 1-0 Semen Padang 5 Pertandingan Terakhir Semen Padang: 10 Aug 2014 Semen Padang 2-1 PBR 11 Jun 2014 Sriwijaya 1-1 Semen Padang 07 Jun 2014 Persita 2-4 Semen Padang 30 Mei 2014 Semen Padang 3-0 Persijap 25 Mei 2014 Semen Padang 3-0 Persik Kediri 5 Pertandingan Terakhir Persib: 10 Aug 2014 Persija 0-0 Persib 10 Jun 2014 Persib 3-1 Barito Putera 29 Mei 2014 Persib 4-1 Gresik United 25 Mei 2014 Arema 2-2 Persib 20 Mei 2014 Persib 2-2 Pelita Bandung

» Bersambung ke Hal A7

BOLAMANIA

C

INILAH SPORT

WAZZA BAHAYA TAK ada lagi keinginan hengkang di hati Wayne Rooney. Yang ada, kini dia punya tanggung jawab besar bersama skuat Manchester United. » BACA HAL C1

C

Line Chat inilahkoran

RP 2.000

SECTION A

MENGAKU Presiden ISIS Regional Indonesia, Chep Hernawan Insyaf. Dia pun menjamin gerakan tersebut tak ada lagi di Indonesia.

P

ulang dari Cilacap, Chep Hernawan berbalut gusar. Pikirannya tertuju pada peristiwa di depan SPBU Cilopadang Desa Cilopadang, Kecamatan Majenang. Bersama enam rekannya, Chep terpaksa berurusan dengan polisi lantaran terlibat gerakan Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Memang, Chep dkk akhirnya bebas lantaran tak ada pasal yang menjerat mereka. Sejak saat itu, Chep mulai menata ulang garis hidupnya. Malam dalam gelisah, Ketua Umum DPP Gerakan Reformis Islam (Garis) akhirnya mengambil keputusan bulat. Tanpa tekanan dari siapa pun, Presiden ISIS Regional Indonesia itu mengaku insyaf. Dengan sukarela, dia pun menanggalkan berbagai atribut berbau ISIS. Pernyataan insyaf tersebut dia tulis dalam selembar kertas, lantas dibacakan di Aula Ma-

Oleh: Benny Bastiandy

polres Cianjur, Kamis (14/8). “Hasil saya bertanya kepada Allah SWT, akhirnya diambil keputusan untuk menanggalkan segala bentuk yang berkaitan dengan ISIS. Ternyata banyak madharatnya ketimbang manfaatnya,” kata Chep kepada wartawan seusai membacakan pernyataan.

» Bersambung ke Hal A7

Tak Semua Distrik Papua Terima Logistik Pemilu ANTARA

SPORTY

ENJOY JADI AKTRIS GEMMA Atkinson baru saja menolak tawaran berpose di majalah Playboy. Alasannya, dia ingin dikenal sebagai aktris, bukan model panas. » BACA HAL C6

C

REPUBLIK BOBOTOH

Seftia

JAGA KOMITMEN

SEBAGAI pemain profesional, Firman Utina selalu berusaha menjaga komitmennya ketika mendapat kontrak dari salah satu klub. Termasuk Persib yang memasang target juara. » BACA HAL C7

C

Fakhrurrazi

Pelatih: Djadjang Nurdjaman Formasi: 4-4-2

Yu Hyunko

Eka Ramdani

Airlangga

Ardiles M Ridwan

M Nur

Sasongko

Vujovic Osas Saha Ferdinand

MAUNG BANDUNG Pelatih: Jafri Sastra Formasi: 4-4-2

GELANDANG Persib Makan Konate bertekad menebus kekalahan pada pertemuan kedua dengan Semen Pandang. ”Mereka menang di sini, kenapa kami tak bisa menang di sana,” tegas Konate. » BACA HAL C8

LIVE

19.00 WIB

penyelenggara pemilu serta masyarakat Mapia Tengah dan Barat. Mereka sepakat mencoblos di Mapia Induk. Selain itu, ada perintah dari penyelenggara distrik atau PPD tentang pendistribusian logistik pemilu. “Itu menurut perwira pengendali yang kami tugaskan di sana,” tambahnya. Sebelumnya Tagor menjelaskan, wilayah Nabire membawahi dua kabupaten yakni Nabire dan Dogiyai. Pada 7 Juli lalu, dia telah memerintahkan Wakapolres memimpin pasukan pembawa logistik pemilu dari Nabire ke Dogiyai.

» Bersambung ke Hal A7

Ketika Adat Tergeser Perkembangan Zaman 15 AGUSTUS 2014

SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:43 12.00 15.21 17.57 19.08

16 AGUSTUS 2014 SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:43 12.00 15.21 17.57 19.08

022-6127 865

Konate

INILAH, Jakarta – Di depan majelis hakim Mahkamah Konstitusi (MK), Kapolres Nabire Ajun Komisaris Besar Tagor Hutapea menyampaikan pengakuan. Menurut dia, logistik pemilu ternyata tidak didistribusikan seluruhnya. Menurut dia, dari delapan distrik di Dogiyai, tidak seluruhnya didistribusikan. Distrik yang tidak mendapatkan logistik pemilu yakni di Mapia Barat dan Mapia Tengah. “Yang Distrik Mapia Induk, Tengah dan Barat itu kami antarkan di Mapia Induk,” ujarnya di Gedung MK, Kamis (14/8). Tagor menjelaskan keputusan tersebut sudah disepakati

Budaya

BANDUNG & SEKITARNYA

IKLAN & BERLANGGANAN

Jajang

Firman Utina Coulibaly

TEBUS KEKALAHAN

JADWAL SALAT

Jufriyanto

Hariono

Esteban

I Made

SIDANG PILPRES: Ketua MK Hamdan Zoelva (kanan) menunjukan bukti dari saksi ke kedua kuasa hukum pada sidang Pilpres.

INILAH/DANI RAHMAT NUGRAHA

KAMPUNG Mahmud Desa Mekar Rahayu Kecamatan Margaasih Kabupaten Bandung kini berubah. Karakteristik masyarakat hingga permukiman kampung yang berada di tepi Sungai Citarum itu terus bermetamorfosa, mengikuti perkembangan zaman. Era 1970-an sudah berlalu. Kampung Mahmud berubah. Dulu, kampung yang didirikan Eyang Abdul Manaf itu memiliki karakteristik unik. Tak hanya masyarakatnya, tapi permukiman, hingga mata pencaharian warga. Kala itu, warga dilarang mendirikan bangunan rumah tembok dan berkaca. Selain itu mereka juga memegang

PERBAIKI RUMAH: Sejumlah warga tampak memperbaiki rumah di Kampung Mahmud Desa Mekar Rahayu Kecamatan Margaasih Kabupaten Bandung.

teguh pantangan leluhur. Salah satunya tidak membuat sumur untuk berbagai

keperluan mencuci, makan dan minum. Untuk memenuhi

kebutuhan air bersih, mereka sepenuhnya memanfaatkan air dari aliran Sungai Citarum yang mengeliling kampung tersebut. “Di era tahun 70 an kebawah, di kampung ini semuanya rumah panggung. Kami juga tidak memiliki sumur karena ada pantangan, semua kebutuhan air dipenuhi dari Sungai Citarum. Karena kami pegang teguh amanat atau pantangan dari leluhur pendiri kampung ini,” kata Haji Nuron (59) seorang sesepuh Yayasan Situs Kampung Mahmud kepada INILAH. Zaman berkembang. Memasuki era 80-an, adat istiadat masyarakat bergeser. Ini terjadi seiring terjadinya perkawinan campur antara penduduk asli dengan

pendatang. “Dulu memang warga di sini jarang sekali menikah dengan warga luar. Memang bukan pantangan, tapi lebih leluhur di sini mewanti-wanti kami lebih selektif mencari jodoh. Salah satu tujuannya, untuk tetap menjaga atau mencari pasangan yang seiman dan se aqidah dengan kita,” ujarnya. Namun seiring waktu berjalan, kata Nuron, pantangan menikahi orang luar terus memudar. Saat ini warga bebas memilih jodohnya dari luar Kampung Mahmud. Nuron mengatakan, percampudan penduduk asli dengan pendatang sedikit besar membawa perubahan.

» Bersambung ke Hal A7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.