05 03 2014 sore

Page 1

www.harianjambi.com @harianjambi HarianJambi Telp : (0741) 5912188 (0741) 5912199 info@harianjambi.com

RABU 05 MARET 2014

U N T U K

Eceran: Rp. 2.000,Langganan: Rp. 50.000,-

P E R U B A H A N

ALL ENGLAND, Tak Hanya Musuh di Lapangan

Hasil Rekaman CCTV Buram

Hal TOP SPORT, 9

Hal TANAH PILIH, 3

KASUS PRAMUKA

Tersangka Sadin Akan Dipanggil M RIZCHO ASRYADI/HARIAN JAMBI

GAGAL MENDARAT: Pesawat Garuda Indonesia yang sempat gagal mendarat di Bandara Sultan Thaha Jambi, Rabu (5/3) tadi. Hal ini diakibatkan gangguan jarak pandang.

Garuda Gagal Mendarat Gar Dialihkan ke Palembang, akibat Gangguan Jarak Pandang Kabut asap yang menebal membuat aktivitas penerbangan terganggu. Ini juga terjadi di Bandara Sultan Thaha Jambi. Sekitar pukul 07.00 pagi tadi (5/3), satu pesawat Garuda Indonesia gagal mendarat dan dialihkan ke Palembang. FADLAN MA ARIF, Jambi MANAJER Operasional Bandara Sultan Thaha Jambi Alzog

P Budhi membenarkan bahwa telah terjadi gangguan pener-

bangan yang diakibatkan kabut asap. “Jarak pandang kurang dari satu kilometer, maka tidak kita izinkan untuk melakukan pendaratan pesawat,” ujar Alzog, Rabu (5/3) pagi. Pesawat yang mengalami gagal pendaratan adalah pesawat Garuda Indonesia. Menurut Alzog, pesawat Garuda yang terbang dari Jakarta pada pukul 06.00 seharusnya sudah tiba di Jambi pada pukul 07.00. Ketika

pesawat sudah mau mendarat (landing), ternyata jarak pandang untuk melakukan pendaratan itu tidak cukup, oleh karena itu penerbangan dialihkan ke bandara Palembang. “Pesawat sempat mutar-mutar di atas bandara ini, dan sudah mau sampai. Namun karena alasan jarak pandang, maka pesawat memutuskan melakukan pendaratan ke bandara baca Garuda hal 4

JAMBI – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jambi hingga kini terus kebut mendalami kasus Kwartir Daerah (Kwartir) Pramuka Jambi. Hal ini setelah Ketua Kwarda Pramuka Provinsi Jambi Syahrasaddin ditetapkan menjadi tersangka. Diketahui, dari beberapa catatan Harian Jambi ada beberapa saksi yang telah dipanggil oleh penyidik Kejati Jambi. Misalnya, mantan Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jambi Erwan Malik, Staf Ahli Gubernur Jambi Id-

DOK/HARIAN JAMBI

Syahrasaddin ham Khalid, mantan Kepala Dinas Peternakan Provinsi Jambi Sepdinal, Staf Inspe baca Tersangka hal 4

PENGUMUMAN Kami memberitahukan kepada pembaca setia Harian Jambi, terhitung mulai Selasa, 4 Maret 2014 Harian Jambi edisi Sore tampil 12 halaman dengan rubrik terbaru. Sementara, untuk edisi Pagi tetap tampil 20 halaman. REDAKSI

SELAMAT SORE PENCUCIAN UANG

Polisi Kirim Surat Panggilan Kedua

Eddies Adelia

JAKARTA - Penyidik Polda Metro Jaya mengirimkan surat panggilan kedua terhadap aktris sekaligus tersangka tindak pidana pencucian uang (TPPU) Eddies Adelia untuk menjalani pemer-

iksaan. “Surat panggilan kedua sudah dibuat dan akan dilayangkan hari ini,” kata Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Rikwanto, Rabu (5/3) pagi. Kombes Rikwanto mengharapkan Eddies kooperatif memenuhi panggilan penyidik kepolisian untuk menjalani

pemeriksaan sebagai tersangka TPPU. Eddies seharusnya menjalani pemeriksaan sebagai tersangka pada Jumat (28/2), namun berhalangan hadir alasan sakit dengan mengirimkan surat keterangan dari dokter. Kemudian, aktris berkerudung tersebut kembali absen memenuhi panggilan penyidik

Polda Metro Jaya tanpa memberikan alasan pada Senin (3/3). Pihak Polda Metro Jaya telah menetapkan Eddies Adelia sebagai tersangka TPPU karena diduga menerima aliran dana sebesar Rp1 miliar dari suaminya Ferry Ludwankara Setiawan yang disinyalir merupakan hasil baca Merasa hal 4

Nasib Pedagang Kaki Lima (PKL) di Kota Jambi

Bersaing dengan Konsep Bisnis Kapitalis Hadirnya Alfamart dan Indomaret yang semakin berkembang hampir di setiap sudut kota, menjadikan pedagang kaki lima (PKL) merasa terancam. Hal ini pun menjadikannya merubah pola pikir dengan menerapkan konsep bisnis kapitalis.

Edisi Khusus

Hal 13-19

ANDRI MUSTARI, Jambi HAL ini disampaikan pengamat ekonomi, Pantun Bukit. Ia mengatakan bahwa secara dunia bisnis, persaingan dari setiap pebisnis adalah sebuah hal yang lumrah. Namun, persaingan ini seyogianya tidak

BACA BESOK

lagi menjadi sebuah ketakutan yang berlebihan oleh para toko-toko kecil, terutama PKL untuk bersaing dengan minimarket, terutama Indomaret dan Alfamart yang semakin menyebar.

“Salah satu cara menghadapi persaingan dengan minimarket, para pemilik toko yang kecil harus menghilangkan konsep bisnis kapitalis, yang mengharapkan keuntun baca Bersaing hal 4

Hukum dan Kekuasan

H

UKUM dan kekuasaan merupakan dua hal yang berbeda namun saling mempengaruhi satu sama lain. Hukum adalah suatu sistem aturan-aturan tentang perilaku manusia. Sehingga hukum tidak merujuk pada satu aturan tunggal, tapi bisa disebut sebagai kesatuan aturan yang membentuk sebuah sistem. Sedangkan kekuasaan adalah kemampuan seseorang atau suatu kelompok untuk mempengaruhi perilaku seseorang atau kelompok lain, sesuai dengan keinginan perilaku. Bisa dibayangkan dampak apabila hukum dan kekuasaan saling berpengaruh. Di satu sisi kekuasaan tanpa ada sistem aturan maka akan terjadi kompetisi seperti halnya yang terjadi di alam. Siapa yang kuat, maka dialah yang menang dan berhak melakukan apapun kepada siapa saja. Sedangkan hukum tanpa ada kekuasaan di belakangnya, maka hukum tersebut akan mandul dan tidak bisa diterima dengan baik oleh masyarakat. Hal ini karena masyarakat tidak memiliki ikatan kewajiban dengan si pengeluar kebijakan. Sehingga masyarakat berhak melakukan hal-hal yang di luar hukum yang telah dibuat dan di sisi lain pihak yang mengeluarkan hukum tidak bisa melakukan paksaan ke masyarakat untuk mematuhi hukum. Dari dasar pemikiran di atas maka bisa disimpulkan bahwa antara hukum dan kekuasaan saling berhubungan dalam bentuk saling berpengaruh satu sama lain. Kekuasaan perlu sebuah kemasan yang bisa memperebutkan dan mempertahankan kekuasaan yaitu politik. Yang menjadi permasalahan adalah mana yang menjadi hal yang mempengaruhi atau yang dipengaruhi. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, bahwa tidak bisa satu hal saja yang mempengaruhi hal yang dipengaruhi. Antara hukum dan kekuasaan saling berpengaruh satu sama lain atau bisa disebut saling melengkapi. Sehingga di satu sisi hukum yang dipengaruhi oleh kekuasaan begitu sebaliknya. Namun tetap tidak dapat dipungkiri bahwa proporsi dari kekuasaan dalam mempengaruhi hukum lebih berperan atau menyentuh ke ranah substansial dalam artian hukum dijadikan kendaraan untuk melegalkan kebijakan-kebijakan dari yang berkuasa. Sedangkan hukum dalam mempengaruhi kekuasaan hanya menyentuh ke ranah-ranah formil yang berarti hanya mengatur bagaimana cara membagai dan menyelenggarakan kekuasaan seperti yang ada dalam konstitusi. (*)


KIM KARDASHIAN

Ditolak Masuk ke Pesta Oscar Vanity Fair JAKARTA - Kim Kardashian harus menahan malu di depan umum, Minggu malam lalu. Alasannya, ia datang ke acara pesta Oscar yang digelar oleh Vanity Fair, namun tidak diizinkan masuk. Pesta tersebut memang bukan pesta biasa yang bisa dihadiri oleh semua selebriti. Hanya yang mendapat undangan saja yang bisa bergabung dalam kemeriahan pesta. Kim K adalah salah satu selebriti yang ternyata tidak diundang. “Kim memang berharap bisa mendapat undangan masuk ke pesta Vanity Fair,” ujar salah seorang sumber, seperti dilansir Showbiz Spy, Rabu (5/3). Pesta Oscar Vanity Fair bisa dibilang sebagai pesta yang paling ditunggu-tunggu oleh para bintang Hollywood. Kim secara langsung menghubungi pembawa acara pesta, Graydon Carter, dan bertanya soal undangan untuknya. “Semua orang tahu, undangan pesta Vanity Fair hanya diberikan untuk tamu-tamu undangan kelas A, artinya, tidak ada bintang reality show di pesta ini,” tambah sumber tersebut. Tidak dapat hadir di pesta itu, beruntung tunangan Kanye West itu punya jadwal lain. Ia dan anggota keluarganya pun datang ke pesta AIDS Foundation yang diselenggarakan Elton John.(dtk/via)

ACHA SEPTRIASA

Undur Tanggal Pernikahan JAKARTA - Sebelumnya, Acha Septriasa memang sudah mengumumkan secara mengenai rencana pernikahannya. Namun ternyata, ada satu hal penting yang membuat jadwal pernikahannya harus diundur. Apa itu? “Pernikahannya mundur bukan karena film, tapi karena abang (panggilan calon suaminya) lagi sakit. Sekarang sih sudah sehat,” jawab Acha mengenai rencanya bersama sang kekasih, Ditto, saat ditemui di kawasan Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (4/2). Sutradara ‘Firasatku’ di film omnibus ‘Aku Cinta Kamu’ akinkan, bahwa sampai itu tetap meyakinkan, nya masih dipersiapsaat ini semuanya eluarga. Termasuk kan oleh dua keluarga. gunakan konsep rencana menggunakan adat. a anak kesay“Kita berdua angan. Abang anak lakilaki pertama dan saya anak ertama. Sepperempuan pertama. ertinya, akan menggunakan adat dan budaya,” pungkas Acha.. -lagi Namun, lagi-lagi hun aktris 24 tahun itu masih saja tutup mulut gmengenai tanggal pasti kabarr bahagia tersebut. “Aku belum bisa ngomong banyak kalau masalah itu pokoknya Inhun sya Allah tahun eberapa ini,” ujarnya beberapa Acha Septriasa k/via) waktu lalu.(dtk/via)

SELEBRIT ELEBRITAS AS BIOSKOP HARI INI

TEATER 2

TEATER 1

RABU, 05 Maret 2014 Edisi Sore

2

TEATER 3

12:30

TEATER 4 12:40

12:00

14:45

12:20

14:50

14:20

17:00

15:30

17:10

16:30

19:20

18:10

19:25

19:10

21:40

20:50

21:35

21:15

WTC Batanghari

Mabuk-mabukan di Pesta Vanity Fair JAKARTA - Selena Gomez bersenang-senang di after-party Oscar yang digelar Vanity Fair. Ditemani sahabatnya, Vanessa Hudgens, Selena mabuk-mabukan di pesta. Seperti dilansir RadarOnline, Rabu (5/3), seorang saksi mata mengungkapkan Selena menenggak beberapa gelas sampanye dan minuman lain di pesta tersebut.

“Aku lihat, Selena terus-terusan minum sepanjang pesta,” ujar sumber itu. Bahkan, saking mabuknya, mantan kekasih Justin Bieber itu tersandung dan nyaris terjatuh ketika berjalan dengan sepatu hak tinggi. “Ia pun nyaris roboh karena tersandung,” ucap sang sumber. Pada Januari lalu, Selena sempat menjalani rehabilitasi di Arizona se-

lama dua minggu. m Sayya, tid ti d a k d i k e t a angnya, enap pa ia masuk hui kenapa pusat rehabilitasi amun n diduitu, namun rena a kega karena biasaannya menenggak alkohol. via)) (dtk/via)

JUSTIN BIEBER

Justin Bieber

Polisi Rilis 18 Foto Tato JAKARTA - Sebelumnya diberitakan Justin Bieber tertangkap polisi daerah Miami karena menyetir sambil mabuk. Dan, pada hari Selasa (4/3) polisi merilis foto-foto tato yang ada di tubuh sang penyanyi pop. Seperti dilansir dari Radar Online, Rabu (5/3) foto-foto tersebut diambil saat polisi sedang mencatat kesaksian Justin. Mereka merilis 18 buah tato yang ada di seluruh tubuh penyanyi berusia 20 tahun itu.

Tato yang terdapat pada tubuh Justin salah satunya berupa kalimat yang diambil dari kitab Injil bertuliskan, “Your word is a lamp for my feet, a light on my path.” Tak hanya itu, beberapa gambar lain seperti kunci nada G di belakang telinga kirinya, serta gambar Yesus yang dilukiskan pada kaki kiri sang pelantun hits ‘Baby’. Saat tertangkap polisi, Justin terlihat menggunakan celana baggy

hitam, jaket hitam dan berwa arsepatu berwarnye. Tak T na oranye. lama setelah yar uang uang membayar n sebe esar jaminan sebesar 00, JusJ US$2,500, era diterdiitertin segera n kem mbali bangkan kembali Angeeles. ke Los Angeles. ia) (dtk/via)

KATY PERRY

Buka Suara Soal Ciumannya dengan Miley Cyrus JAKARTA - Bukan Miley Cyrus namanya kalau tidak bikin berita. Pada tur ‘Bangerz’ bulan Februari 2014 lalu di Los Angeles, pelantun hits ‘Wrecking Ball’ itu mencium Katy Perry. Berikut komentar Katy tentang kejadian tersebut. Dalam sebuah wawancara di acara ‘Sunrise’ Katy Perry datang untuk mempromosikan tur yang akan diselenggarakannya. Pada kesempatan tersebut, sang pelantun tembang ‘Roar’ menceritakan sedikit tentang ciumannya dengan Miley Cyrus. “Aku hanya berjalan untuk memberikannya sebuah kecupan pertemanan, kau tahu, seperti yang selalu dilakukan para wanita. Lalu (Miley) mencoba untuk menggerakkan kepalanya dan mencoba untuk

Katy Perry

lebih jauh dan aku pun menarik diri,” katanya menerangkan seperti dilansir dari E! News, Rabu (5/3) Dalam wawancara tersebut, Katy juga membahas soal persiapannya dalam melakukan tur. Ia mengaku tak lagi konsumsi sembarang makanan untuk menjaga stamina. “Saat ini aku sudah mengurangi alkohol, makanan berlemak. Aku pulang ke rumah dan makan makanan vegetarian. Aku hampir 30 tahun, badanku tak sebugar dulu,” jelas Katy.(dtk/via)

Selena Gomez


Cuaca

RABU, 05 Maret 2014 Edisi Sore

Hari Ini

05 Mar 2014 Jambi

3

BERAWAN SUMBER: BMKG JAMBI

Hasil Rekaman CCTV Buram

INSPIRING WORDS Kemajuan meruerupakan kata yang ang merdu. Tetapi pi perubahanlah penggeraknya dan n perubahan mempunyai banyak ak musuh. Robert F. Kennedy

Aksi Pembobolan ATM Belum Terungkap

JADWAL SHALAT SUBUH DZUHUR ASHAR

MAGRIB

ISYA

18 : 18

19 : 32

BUAH BIBIR

Hingga saat ini pihak Kepolisian Sektor Jambi Luar Kota (Jaluko), belum berhasil mengungkap kasus percobaan pembobolan ATM milik Bank BNI di Desa Mendalo Darat yang terjadi pada Rabu (19/2).

Suka Baca Buku

ADRIANUS SUSANDRA, Jambi

04 : 41

12 : 11

15 : 37

SUMBER : Kementrian Agama Kantor Wilayah Provinsi Jambi

KEBANYAKAN gadis di usia 17 hingga 20 tahun lebih memilih untuk menghabiskan waktu dengan aktivitas di luar rumah. Mencari pengalaman dan ketenangan dengan dengan cara keluyuran dan kumpul bersama teman. Itu neurut hasil penelitian salah satu lembaga survei terkemuka. Namun hal tersebut berbanding terbalik dengan sosok gadis bernama lengkap Khusnul Khotimah. Jika wanita sebayanya banyak yang keluyuran mencari jati diri, ia justru menghabiskan hari dengan berkutat di depan tumpukan buku. Maklum gadis kelahiran 24 Maret 1994 ini punya hobi membaca. “Saya tidak suka ngeluyur sana-sini. Sejak SMP hingga sekarang saya suka membaca,” ujarnya. Bagi gadis yang kesehariaannya juga disibukkan dengan aktivitas kuiah dan berorganisasi, membaca buku dari berbagai jenis, adalah bagian dari hobi yang tak bisa terpisahkan. “Saya paling hobi baca buku Bang, terutama buku tentang sosial budaya. Itu menarik bagi saya,” kata Khusnul. Saa ditemui Harian Jambi di kampusnya, ia juga menjelaskan tentang sosok dirinya yang tidak mudah menyerah dalam berusaha. Baginya kegagalan dan intrik adalah dinamika kehidupan yang harus dilalui. “Jika orang berhenti berusaha karena cobaan, maka ia termasuk orang yang pesimis dan mudah putus asa,” tutupnya.(kri/ sar)

DOK/ HARIAN JAMBI

OLAH TKP: Polsek Jaluko saat melakukan olah TKP di lokasi pembobolan mesin ATM milik Bank BNI.

Perlunya Menjaga Keutuhan Bangsa but, perlu langkah nyata dari segenap pemuda bangsa ini. Hal tersebut disampaikan oleh guru besar IAIN STS Jambi, Profesor Muktar Latif, saat didaulat sebagai pembicara dalam kegiatan diskusi yang digelar oleh Komunitas Pemuda Peduli Jambi (KPPJ). Dalam acara yang bertajuk

"Membentengi Diri dalam Menjaga Keutuhan Bangsa dan Negara” Mukhtar Latif menyinggung soal komitmen masyarakat dalam menjalankan kehidupan berbangsa dan bernegara, sebagaimana yang diamanatkan dalam Pancasila dan UUD 1945. baca Perlunya, hal 4

IST/ HARIANJAMBI

Kusnul Khotimah

DISKUSI: Sejumlah pembicara dalam forum diskusi yang digelar oleh Komunitas Pemuda Peduli Jambi.

Aksi Pencurian di Kediaman Madjid Mu az

Cuma Gondol Tabung Gas tampak hanya puing-puing bangunannya saja. Peristiwa tersbut setidaknya mengingatkan kita soal rencana pengamanan khusus bagi mantan presiden RI yang

Aneh, kata tersebut pantas untuk melukiskan aksi pencurian yang terjadi di rumah mantan terpidana kasus pengadaan mobil Damkar Tebo, Madjid Mu’az. M SYUKRI, Jambi AKSI tersebut terbilang nekat. Pasalnya rumah berlantai dua yang terletak di bilangan Jalan Haji Agus Salim Kecamatan Kotabaru, berada persis di sisi jalan raya. Saat Harian Jambi menyambangi rumah mantan orang nomor satu di Tebo itu Rabu (5), pintu rumah bercat putih tampak terkunci dan tertutup rapat. Tidak ada orang di halaman ataupun teras. Namun, berdasarkan penuturan dari salah seorang warga yang berdomisili di sekitar rumah Majid Mu’az, bahwa pada Kamis malam (27/02), telah terjadi pencurian di rumah tersebut. Padahal rumah yang besar megah itu baru saja dihuni oleh sang pemilik, Majid Mu’az, pasca keluar dari Lembaga Pema-

syarakatan (Lapas) Jambi. “Rumah Pak Madjid Mu’az tu barusan kemalingan, kejadian itu sejak Kamis malam Jumat,” kata seorang warga bernama Dayat. Menariknya meski aksi pencurian itu dilakukan di rumah mantan pejabat. Menurut Dayat, pencuri hanya membawa kabur tabung gas. “Waktu itu banyak polisi datang, katonyo hanya tabung gas be yang hilang,” kata Dayat

mengisahkan. Masih brdasarkan keterangan warga setempat, kediaman Madjid Mua’az itu pada harihari biasa memang sepi. Yang bertamu pun bisa dibilang jarang. “Pintunya selalu tertutup dan tamu bapak tu jugo jarang nampak aku,” kata Dayat. Di sisi depan rumah itu, lanjut Dayat dulunya ada pos penjagaan, namun pos penjagaan rumah tersebut sudah dibongkar. Saat ini yang

masih dua orang yang dimintai keterangan," ucap Abriansyah via ponselnya. Pada berita sebelumnya, ATM bank BNI yang terletak di ruas jalan lintas Jambi Muarabulian Desa Mendalo Darat Kecamatan Jambi Luar Kota (Jaluko) dibobol kawanan pencuri. Lokasinya persis di depan toko bangunan Anugrah. Dari data sementara yang diperoleh Harian Jambi, aksi yang dilakukan pada baca Hasil, hal 4

REKAYASA CUACA

FORUM DISKUSI

JAMBI - Tak bisa dipungkiri, arus globalisasi membuat keutuhan bangsa dan rasa nasionalisme perlahan memudar. Sementara itu suhu politik jelang pemilu bulan April mendatang juga diyakini berpotensi memunculkan konflik horizontal di kalangan masyarakat. Untuk mengantisipasi persoalan terse-

KAPOLSEK Jaluko AKP Abriansyah Harahap saat dikonfirmasi Harian Jambi Rabu(5/3) tadi pagi, mengungkapkan pihaknya masih berupaya melacak siapa pelaku pembobolan ATM tersebut. Untuk melakukan penyelidikan pihaknya tengah mempelajari rekaman CCTV. "CCTV sudah kita sita. Namun, hasil rekamannya gelap. Para pelaku tidak terlihat jelas, apa lagi pelat kendaraan yang digunakan pelaku. Untuk saksi

saat ini sibuk diperbincangkan. Jadi suatu ketika tidak menutup kemungkinan juga ada pengamanan khusus bagi mantan pejabat daerah plus kediamannya.(*/sar)

Dishut Wacanakan Hujan Buatan JAMBI – Sudah tiga pekan kebakaran hutan gambut dalam kawasan Tahura di Desa Tanjung Kumpeh ilir Muarojambi, belum teratasi. Untuk itu, Dinas Kehutanan provinsi tengah mengkaji rencana untuk men-

gadakan hujan buatan. Hal ini disampaikan Dinas Kehutanan Provinsi Jambi melalui Kasi Penyidik dan Pelindungan Hutan A Bastari kepada Harian Jambi (5/3). baca Dishut, hal 4


4

RABU, 05 Maret 2014 ¦ Edisi Sore

PENEMBAKAN

WNI Tewas Ditembak Polisi Malaysia KUALA LUMPUR - Dua warga negara Indonesia ditembak mati oleh polisi Malaysia setelah mereka menyerang dan menewaskan polisi yang mencoba menahan tiga rekan wanita mereka dalam kejadian di Klang, Selangor. Seorang polisi Malaysia tewas terkena sabetan golok dalam peristiwa tersebut. Insiden tersebut berawal

ketika dua orang polisi patroli menghampiri lima orang WNI yang terdiri atas dua lelaki dan tiga perempuan di Taman Sentosa, Klang pada Selasa (4/3) pagi. Kepala Polisi Selangor Datuk Mohd Shukri Dahlan seperti dikutip media lokal di Kuala Lumpur, Rabu, mengatakan kedua tersangka yang tewas tersebut menyerang dua ang-

gota polisi yang menahan tiga rekan wanita mereka untuk pemeriksaan. Polisi yang berhasil selamat, Kopral Aidil Mustafa (29) mengatakan ia bersama rekannya Kopral Raja Aizam Raja Mohid (53) berjumpa dengan lima tersangka saat berpatroli. Namun ketika dihampiri, dua tersangka langsung menyerang mereka dan merampas

pistol Kopral Aizam yang kemudian tewas disabet parang di kepalanya. Aidil Mustafa selamat karena pistol yang diarahkan ke kepalanya oleh salah seorang tersangka tidak meletus. Kedua tersangka tewas setelah ditembak oleh Aidil Mustafa yang sempat bergumul dengan tersangka. Sementara, Kepala Polisi Negara Tan Sri Khalid

Abu Bakar memperingatkan masyarakat, terutama warga asing agar menunjukkan sikap kooperatif. Ia menilai insiden tersebut sebagai tindakan keterlaluan oleh warga asing. “Hal seperti ini tidak boleh dibiarkan. Saya beri peringatan keras pada semua pihak terutama warga asing yang menyerang anggota polisi yang tengah bertugas,”

katanya. “Perbuatan ini melampau dan keterlaluan,” katanya usai menjenguk Aidil Mustafa yang dirawat di Hospital Tuanku Ampuan Rahimah (HTAR). Tiga tersangka wanita yang melarikan diri berhasil ditahan bersama seorang lelaki tidak jauh dari lokasi kejadian ketika sedang bersembunyi. Wakil Menteri Dalam Negeri

Datuk Dr Wan Junaidi Tuanku Jaafar mengatakan Kementerian Dalam Negeri tidak akan berkompromi dengan warga asing yang mencederakan penegak hukum yang tengah bertugas. “Kita patut waspada setelah ini apabila berhadapan dengan warga asing karena mereka berani bersikap ganas hingga menyebabkan kematian anggota kita,” katanya. (ant/che)

Garuda --------------------------------------------------------------- dari hal 1 PEREKONOMIAN Palembang,” ujar Alzog. Untuk penerbangan maskapai lainnya, yakni pesawat Lion yang terbang pada pukul 06.00 dari Jakarta, Alzog mengatakan pihak Lion memang sudah hampir 2 minggu lebih tidak melakukan penerbangan ke Jambi. “Tapi hanya yang Lion pukul 06.00, untuk yang lainnya tetap berjalan seperti biasa. Mereka beralasan karena alasan teknis,” katanya. Dirinya tetap mengharapkan untuk seluruh pengelolaan bandara ke depan tetap akan memberikan pelayanan yang maksimal kepada seluruh penumpang, jangan sampai ada yang dirugikan, dan hendaknya kabut asap ini jangan sampai berlarut-larut. Alzog mengimbau kepada pihak yang melakukan pembakaran hutan untuk mengahentikan perbuatan tersebut, karena dapat merugikan banyak pihak. “Bandara itu tidak akan pernah tutup. Jadi walaupun ada kabut asap dan sebagainya, bandara tidak pernah akan tutup, akan tetapi dimungkinkan pendaratan saja yang ter-delay,” sebutnya. Lebih lanjut, Alzog mengatakan jika untuk keberangkatan saja, jarak pandang 500 meter sudah bisa melakukan penerbangan, namun untuk melakukan landing, jarak pandang harus mencapai 2.000 meter lebih, karena jarak pandang itu sangat vital statusnya. Alzog menjabarkan, bahwa satu pesawat itu sebelum melakukan penerbangan, mereka harus terlabih dahulu membuat planning, misalkan, mereka dari Jakrta mau ke Jambi. Mereka harus menyiapkan cadangan bahan bakar jika di Jambi terjadi apa-apa, oleh karena itulah biasanya jika di suatu bandara terjadi suatu masalah, maka pesawat akan

mencari bandara alternatif untuk melakukan pendaratan. Sementara, Rahmad (39) salah seorang penumpang Garuda Indonesia mengakui terjadi beberapa kali putaran di atas bandara, namun setelah itu petugas memberitahukan bahwa tidak bisa melakukan pendaratan karena kabut asap. Hal yang sama juga diungkapkan Dewi (43). “Kalau cemas sih tidak ya, karena terus diberitahu kalau cuaca tidak mungkin untuk pendaratan, pesawat mendarat di Palembang, di sana sekitar 2 jam ada menunggu cuaca normal,” sebut Dewi. Terpisah, salah satu staf BMKG Jambi Ningsih Kurnia, menjelaskan, bahwa jarak pandang tidak memenuhi persyaratan untuk melakukan pendaratan. Jarak pandang pukul 06.00: 2.000 meter, 06.30: 1.300 meter, 07.00: 1.200 meter, 07.30: 1.200 meter, 08.00: 1.200 meter. “Ini artinya tidak tidak cukup syarat untuk melakukan pendaratan,” katanya. Sementara, mulai pukul 10. 00 jarak pandang sudah berkisar 2.500 meter. Pada pukul 11.00, jarak pandang sudah mencapai 3.000 meter artinya sudah layak untuk dilakukan penerbangan, kalau titik api di wilayah timur masih ada maka potensi kabut asap masih ada, seperti di daerah Kumpeh, Tungkal Ilir, Muarasabak, Nipah Panjang, dan Kabupaten Tebo. “Kita harus mewaspadai tumbuhnya titik api karena banyak lahan kering dan gambut. Potensi tumbuhnya titik api di Jambi, untuk wilayah barat malah sudah mulai terjadi hujan,” terangnya.

11.128 HEKTARE LAHAN TERBAKAR Di sisi lain, tercatat seluas 11.128 hektare lahan hutan

dan perkebunan serta semak belukar di Provinsi Riau telah terbakar sejak empat pekan terakhir, menurut data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). “Jika dibandingkan dengan hari sebelumnya, jauh meningkat. Kemarin itu luas lahan yang terbakar sesuai dengan data yang masuk baru sekitar 10.502 hektare,” kata Agus Wibowo, Humas BNPB yang bertugas di Posko Satuan Tugas (Satgas) Penanggulangan Bencana Kabut Asap Provinsi Riau di Lapangan Udara Roesmin Nurjadin Pekanbaru. Luas lahan terbakar terbanyak menurut data tersebut berada di Kabupaten Bengkalis yakni 4.685 hektare, kemudian Meranti sebanyak 3.724 hektare. Ada juga lahan seluas 1.052 hektare di Kabupaten Siak juga terbakar, sementara di Kota Dumai sudah 794 lahan hangus. Di Kabupaten Indragiri Hilir luas lahan terbakar jumlahnya 329 hektare, dan di Pelalawan sebanyak 165 hektare, Kampar 159 hektare, Indragiri Hulu 137 hektare, serta terakhir di Rokan Hilir ada sebanyak 128 hektare hangus. Peristiwa kebakaran lahan di Riau tahun ini terjadi sejak awal Februari dan terus meluas hingga saat ini, menyebabkan ruang udara di berbagai wilayah kabupaten/kota menjadi tercemar kabut asap. Kabut asap juga menyebabkan beberapa aktivitas masyarakat seperti pendidikan, perekonomian dan lainnya menjadi terhambat. Pemerintah setempat telah menyatakan daerah ini dalam situasi tanggap darurat kebakaran lahan dan kabut asap, sekolah-sekolah telah mulai diliburkan. (*/che)

Tersangka ---------------------------------------------------------- dari hal 1 ktorat Riko. Selanjutnya, mantan Kepala Biro Keuangan Setda Provinsi Jambi M Rawi, Asisten II Setda Provinsi Jambi Havis Husaini, Kepala Inspektorat Ridham Priskap, Bendahara Pembantu Kwarda Pramuka Ahmad Ridwan, Kepala Bappeda Provinsi Jambi Ahmad Fauzi Ansori, mantan Karo Humas Provinsi Jambi Asvan Deswan, Satria Muhdi, Fahmizal, Landrianto, A Wahyudin, Budiono, dan Raden Bunyamin. Kemudian saksi lainnya yang telah diperiksa adalah Purwanto selaku Direktur CV AVJ, Yuliana selaku Di-

rektur CV Lathansa, dan Yulfadly selaku Direktur CV Novry. Pemanggilan saksi tersebut dilakukan penyidik setelah ditetapkannya Syahrasaddin sebagai tersangka pada 23 Januari 2014 lalu. Sementara, ada beberapa saksi lainnya yang juga telah dipanggil namun tidak diketahui secara pasti namanya. Lantas kapan Syahrasaddin akan dipanggil pasca dirinya ditetapkan sebagai tersangka. Dari sumber yang diterima Harian Jambi di mana kemungkinan dalam waktu dekat Syahrasaddin yang kini menjabat Sekda Provinsi Jambi akan dipanggil.

“Saksi sudah banyak yang diperiksa. Jadi secepatnya akan kita panggil,” ujar sumber yang meminta namanya tidak disebutkan. Diketahui, penyidikan kasus ini terkait dugaan penyalahgunaan dana bagi hasil pengelolaan kebun sawit antara Kwarda Pramuka Jambi dengan PT Inti Indosawit Subur (IIS), yang dalam perjanjiannya 30 persen untuk Kwarda Pramuka dan selebihnya untuk PT IIS. Kemudian dalam kasus Kwarda Pramuka jilid II ini, juga dilakukan penyidikan terkait bantuan untuk kegiatan Perkempinas tahun 2012 senilai Rp 5,4 miliar. (nui/che)

Merasa --------------------------------------------------------------- dari hal 1 tindak pidana penipuan dan penggelapan. Selama menjalani pemeriksaan, Eddies mengelak menjelaskan dan menutupi pekerjaan suaminya. Padahal, menurut Rikwanto seharusnya Eddies mencurigai dan mempertanyakan asal kiriman uang dalam jumlah besar dari suaminya. Tindakan yang dilakukan Eddies itu termasuk melanggar Pasal 5 Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2010 tentang TPPU Sebelumnya,

penyidik Polda Metro Jaya menetapkan Ferry sebagai tersangka, atas laporan Apriyadi Malik dengan Laporan Polisi Nomor: 3330/IX/ PMJ/Ditremkisus tertanggal 24 September 2013. Ferry dilaporkan atas dugaan penipuan, penggelapan dan pencucian uang dalam kerja sama distibusi batubara dengan PT PLN, yang ternyata fiktif. Petugas menangkap Ferry di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang,

Banten saat pulang dari Singapura pda 18 Oktober 2013. Ferry terancam Pasal 378 KUHP tentang Penipuan juncto Pasal 372 KUHP tentang Penggelapan dan Pasal 5 UU Nomor 8 Tahun 2010, tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) dengan ancaman hukuman diatas lima tahun penjara. Selain Ferry, polisi juga menahan Rizky Rachmad Agung Basuki sejak pertengahan Oktober 2013. (ant/che)

Dishut -------------------------------------------------------------- dari hal 3 Menurutnya tindakan ini sebagai langkah lanjutan jika penangan yang dilakukan saat ini tidak juga m e mb u a h k a n h a s i l . "Untuk penanggulangan kebakaran ini, kami lagi mengkaji tingkat kelayakan, untuk melakukan h uj a n b u a t a n , " u j a r n y a . Ia juga menambahkan, sementara waktu pihaknya

masih mengandalkan 20 personel tim Mangala Agni untuk memadamkan api. Mereka dibantu dengan peralatan pompa bertenaga tinggi. "Jika dalam berepa pekan belum bisa diatasi, maka dengan cara hujan buatan itu. Kebakaran hutan gambut masalahnya begitu ko m pleks , ka rena s ulit d ipa d a m ka n, " s ebutnya .

D ia m eng ura ika n, a kibat keba ka ra n ya ng terja d i di lokasi itu, wilayah hutan g a m but d i Pro vins i Ja m bi semakin rusak. Terlebih lagi kejadian serupa juga terja d i d i ta h un ya ng la lu . "Tahura yang belahan gambut, sekarang banyak terbakar pada umumnya yang sudah terbakar tahun la lu, " jela s nya .( dgl /sar )

Kerugian Ekonomi Rp 245,4 Triliun Akibat Konsumsi Rokok JAKARTA - Setidaknya konsumsi rokok Indonesia mencapai 302 miliar batang per tahun pada tahun 2013, sehingga angka tersebut menempatkan Indonesia menjadi negara dengan perokok terbanyak di Asia Tenggara. Konsumen rokok di Indonesia mencapai 46,16 persen. Secara keseluruhan, jumlah perokok aktif laki-laki dan perempuan naik 35 persen pada 2012 atau berkisar 61,4 juta perokok pada 2013. Berdasarkan lembar fakta dari riset Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, persentase pengeluaran rokok rumah tangga termiskin mengalahkan persentase pengeluaran kebutuhan dasar utama seperti makanan bergizi, kesehatan dan pendidikan. Data tahun 2010 menunjukkan pengeluaran rokok rumah tangga termiskin sebesar 11,91 persen. Situasi ini mengkhawatirkan karena jumlah konsumsi rokok di Indonesia terus naik setiap tahunnya. Hasil penelitian Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan tahun 2010 menunjukkan bahwa kematian akibat penyakit terkait tembakau terjadi pada 190.260 orang atau 12,7 persen dari seluruh kematian di tahun yang sama. Keganasan rokok tidak hanya berdampak pada kesehatan tetapi juga menyulut persoalan ekonomi. Kerugian ekonomi sebagai akibat dari hilangnya

waktu produktif terkait penyakit akibat dari kebiasaan merokok diperkirakan senilai Rp 105,3 triliun. Biaya rawat inap akibat penyakit terkait merokok tercatat sebesar Rp 1,85 triliun dan biaya rawat jalan sebesar Rp 0,26 triliun. Kerugian ekonomi akibat konsumsi rokok sebesar Rp 245,4 triliun, sementara penerimaan cukai hasil tembakau pada tahun 2010 sebesar Rp 56 triliun. Artinya, kerugian ekonomi akibat konsumsi rokok adalah empat kali lebih besar dari penerimaan cukai hasil tembakau. Penghitungan beban ekonomi akibat konsumsi rokok tersebut tentu saja mempertegas kerugian yang ditimbulkan oleh konsumsi rokok dari kacamata ekonomi. Untuk menekan konsumsi rokok, pemerintah terus menaikkan cukai hasil tembakau. Akan tetapi kebijakan ini nampaknya belum mampu mengendalikan konsumsi rokok, karena meskipun pendapatan negara dari cukai hasil tembakau terus bertambah tetapi penurunan konsumsi rokok tidak signifikan. “Permintaan rokok bersifat inelastis, besarnya penurunan konsumsi rokok lebih kecil daripada peningkatan harganya,” kata Kepala Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia Dr. Sonny Harry B Harmadi, dalam seminar Tobacco Excise Earmaking for

Public Health: International Experience, di Denpasar, Bali, Selasa. “Rokok bersifat adiktif. Kenaikan harga rokok tidak membuat perokok berhenti,” tambahnya. Kepala Pusat Kebijakan Pendapatan Negara, Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan Astera Primanto Bhakti mengatakan penerimaan cukai hasil tembakau terus meningkat dan melebihi target. Ia memaparkan 95,3 persen penerimaan cukai adalah dari rokok (HT). Per 13 September 2013 pendapatan cukai mencapai Rp 76,3 triliun atau 72,89 persen dari target APBN Perubahan 2013 sebesar Rp 104,7 triliun. Perolehan cukai tersebut seiring dengan kenaikan tarif cukai hasil tembakau (HT) berdasarkan PMK 179/ PMK.011/2012. Hal ini justru mengkhawatirkan karena penerimaan cukai tembakau yang selalu meningkat ini apakah memang disebabkan karena tarif cukai yang terus naik atau tidak ada penurunan konsumsi rokok yang signifikan meskipun Menurut Prima ruang untuk menaikkan cukai tembakau sebenarnya sudah terbatas karena tarif cukai sudah mendekati 57 persen sebagaimana batas maksimal yang diatur UU No. 39 tahun 2007. Artinya, konsumsi rokok masih terus bertambah. Promosi bahaya kesehatan

Kepala Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia Dr. Sonny Harry B Harmadi mengatakan konsumsi rokok sudah terlalu mengakar yang akhirnya menjadi seperti budaya. Menaikkan harga cukai tembakau memang bukan solusi mengendalikan konsumsi rokok tetapi menurut dia hal tersebut menjadi salah satu instrumen untuk menekan perokok generasi muda. Berdasarkan data 2010, maka 20 persen remaja usia 15-19 tahun atau meningkat tiga kali lipat sejak tahun 1995. “Setidaknya bisa mengurangi perokok remaja dengan harga rokok yang lebih mahal,” jelasnya. Sementara, promosi bahaya kesehatan juga harus gencar untuk mengetuk kesadaran masyarakat bahwa rokok sangat berbahaya untuk kesehatan. Promosi kesehatan tidak hanya memerlukan komitmen pemerintah pusat tetapi juga dibutuhkan peran aktif pemerintah daerah. Penyuluh Promosi Kesehatan Kementerian Kesehatan Dwi Adi Maryandi mengatakan promosi kesehatan di Indonesia masih kurang yakni hanya 0,96 persen. Ia mengatakan kenaikan harga rokok yang tidak diikuti penurunan konsumsi rokok yang signifikan menunjukkan kesadaran masyarakat akan bahaya rokok masih sangat rendah. (ant/che)

Bersaing ------------------------------------------------------------------------------------------ dari hal 1 gan sebanyak-banyaknya,” ujarnya. Lanjutnya, masyarakat yang memiliki toko harus meningkatkan pelayanan yang lebih baik dan menetapkan harga di bawah harga yang ditetapkan minimarket. Karena, harga yang dipatok oleh minimarket biasanya cenderung lebih mahal. “Karena minimarket memiliki tanggungan biaya yang harus dipenuhi kepada pemerintah daerah,” ujarnya. Pada dasarnya, berkembangnya menjamurnya minimarket seperti Alfamart dan Indomaret ini tidak memberikan dampak yang begitu signifikan terhadap pedagang-pedagang kecil. Hanya saja, pedagang kecil ini kerap takut tersaingi dan mengurangi daya beli masyarakat atas hadirnya minimarket. Seperti yang dikatakan Hendra, salah satu agen sembako di Kota Jambi. Menurutnya, perkembangan minimarket

seperti Afamart maupun Indomaret terszebut, tidak memberikan dampak negatif bagi para toko-toko sembako yang relatif kecil seperti tokotoko yang ada di pinggiran jalan Kota Jambi. “Agen sembako seperti toko saya, dengan adanya minimarket, tidak terlalu memberikan pengaruh yang besar kepada nilai penjualan toko saya,” ungkapnya. Begitu juga dengan Irfan, pemilik toko sembako yang relatif kecil di Telanaipura, yang jarak antara toko miliknya dengan Alfmart hanya berjarak 5 meter. Menurutnya, dampak adanya minimarket tersebut belum begitu terlihat. Karena, banyak masyarakat yang masih memilih toko-toko sembako yang berada di pinggiran jalan, dibandingkan harus ke minimarket. Dengan pertimbangan lebih cepat dan murah. “Toko kecil-kecilan yang

ada di pinggiran jalan masih menjadi pilihan oleh warga dibandingkan dengan minimarket, karena lebih cepat dan lebih murah,” ungkapnya. Akan tetapi, Irfan juga menyadari bahwa barang jualan yang kebanyakan dimiliki oleh toko-toko yang relatif kecil lebih terbatas dibandingkan dengan minimarket yang barang jualannya lebih lengkap. Hal inilah yang menjadi salah satu kelemahan dari toko sembako yang berada di pinggiran jalan seperti miliknya. “Toko kecil seperti punya saya ini barang jualannya terbatas dan minimarket itu barang jualannya lebih banyak. Tapi kenapa toko-toko kecil terbatas? Karena barang jualan yang kami jual adalah barang-barang yang lebih cepat terjual dan merupakan kebutuhan pokok bagi warga. Seperti rokok, gula, beras dan makanan ringan lainya,”

tambahnya. Namun Anas yang juga seorang pemilik toko yang berada di kawasan Telanaipura juga mengatakan bahwa untuk saat ini, dampak minimarket belum dirasakan oleh para toko sembako kecil. Jika dilihat dari segi harga masih relatif lebih mahal dari pada barang-barang yang berada di toko sembako yang lebih kecil. “Tapi ada juga rasa takunta, saat ini memang harga masih mahal yang diterapkan oleh minimarket, namun disaat minimarket mematokkan harga lebih murah dibandingkan dengan toko sembako yang kecil, maka hal itu menjadi sebuah kekhawatiran oleh para pemilik toko. Karena tentunya warga akan lebih memilih minimarket dibandingkan toko sembako yang relatif kecil, dengan pertimbangan barang kebutuhn yang diinginkan lebih lengkap dari pada toko yang relatif lebih kecil,” ujarnya. (*/che)

Hasil ----------------------------------------------------------------------------------------------dari hal 3 hari Rabu (19/2) tersebut dilakukan kawanan pencuri yang diduga berjumlah 5 orang. Meski berhasil merusak mesin ATM, kawanan pencuri gagal membawa kabur uang Rp 112 juta yang ada di dalam ATM. Sementara, pihak BNI sendiri mengklaim belum ada data kerugian pasti akibat aksi

tersebut. "Uang dalam brankas belum sempat dibawa pelaku, pihak bank hanya mengalami kerugian dikarenakan mesin ATM rusak, "Kata seorang karyawan BNI bernama karyawan Bank BNI Muhammad Amin. Berdasarkan keterangan saksi mata yang sempat diwawanca-

rai Harian Jambi tempo hari, pelaku yang berjumlah lima orang diketahui beraksi menggunakan senjata laras panjang dan pistol. "Kejadian sekira pukul 04.00 WIB subuh, pelaku berjumlah lima orang, pelaku saat beraksi tanpa menggunakan senjata api laras panjang dan pistol,

tidak hanya itu, pelaku sempat mengeluarkan alat untuk mengelas brankas, karena keburu mau adzan subuh pelaku langsung melarikan diri dari dalam ATM tidak berhasil membawa apa-apa," kata Raju, warga yang sempat melihat aksi tersebut lewat jendela rumahnya. (ass/sar)

Perlunya -----------------------------------------------------------------------------------------dari hal 3 “Cinta bangsa dan tanah air adalah bagian dari aktualisasi keimanan. Di samping itu melindungi tiap diri dari berbagai provokasi, hasutan, intimidasi, fitnah dan adu domba. Sebagai upaya nyata yang bisa dilakukan untuk melindungi bingkai NKRI adalah menjaga nilai agama dan adat istiadat suku/etnis masing-masing dalam wadah Pancasila,” jelasnya di hadapan para peserta. Sementara itu, dosen Fakultas Hukum Universi-

tas Jambi Pahlevi SH, yang juga menjadi pemateri dalam acara ini mengatakan, sejumlah konflik sosial yang terjadi belakangan, menjadi ancaman bagi keutuhan kehidupan berbangsa dan bernegara. Menurutnya apabila hal tersebut tidak disikapi dengan baik, akan menjadi persoalan serius, dan menjadi bom waktu yang sewaktuwaktu akan meledak. “Kemajemukan jangan dijadikan sumber perpecahan tetapi

menjadi kekuatan untuk mempertahankan keutuhan bangsa dan negara. Sehingga terbangun harmonisasi kehidupan sehari-hari, apabila tidak ada sikap toleransi dan sikap saling menghormati maka semboyan Bhinneka Tunggal Ika tidak lagi menjadi spirit kita dalam kehidupan berbangsa dan bernegara,” jelasnya. Terkait pelaksanaan Pemilu 2014 mendatang ia juga mengatakan, bahwa sumber konflik sudah pasti ada. Namun tinggal

bagaimana masyarakat bisa memahami bahwa pemilu menjadi momentum untuk membawa bangsa ini ke arah yang lebih baik. “Makanya untuk mengatasinya harus adanya rasa persatuan dan kesatuan untuk menjaga agar keutuhan NKRI tetap terjaga. Dengan menjadikan Pancasila dan UUD 1945 menjadi landasan pemikiran kita dalam bertindak semua konflik yang terjadi bisa diminimalisir,” imbuhnya.(ima/sar)


5 RABU, 05 Maret 2014 ¦ Edisi Sore EKSPOR PATUNG BALI

Jepang Serap 47,06 Persen DENPASAR - Pasar Jepang menyerap 47,06 persen hasil kerajinan patung dan cenderamata berbahan baku kayu dari Bali dari total nilai ekspor sebesar 90,61 juta dolar AS selama 2013. “Perolehan devisa tersebut meningkat 26,75 persen dibandingkan tahun sebelumnya yang tercatat 71,49 juta dolar AS,” kata Kepala Biro Humas Pemerintah Provinsi Bali I Ketut Teneng di Denpasar, Rabu. Demikian pula dari segi volume meningkat 43,25 persen dari 53,75 juta unit pada tahun 2012 menjadi 77,01 juta dolar AS pada tahun 2013. Patung hasil sentuhan seniman dan perajin Bali itu mampu memberikan kontribusi sebesar 18,84 persen dari total ekspor sebesar 486,06 juta dolar AS, meningkat tipis 0,88 persen dari tahun sebelumnya yang tercatat 481,83 juta dolar AS. Ketut Teneng menjelaskan bahwa patung dan aneka jenis hasil kerajinan dari bahan baku kayu asal Bali juga diserap oleh pasaran Amerika Serikat sebesar 26,90 persen, menyusul Singapura 0,83 persen. Selain itu juga menembus pasaran Australia 1,53 persen, Inggris 2,48 persen, Hong Kong 0,06 persen, Italia 1,05 persen, Spanyol 2,42 persen, Belanda 1,25 persen dan Prancis 1,20 persen. Sedangkan sisanya 15,20 persen hasil kerajinan skala rumah tangga itu diserap berbagai negara di belahan dunia. Ketut Teneng menambahkan, kerajinan patung yang menembus pasaran luar negeri itu sebagian besar digeluti para perajin dan seniman di daerah pedesaan gudang seni Kabupaten Gianyar. Sejumlah desa lainnya di Kabupaten Badung, Klungkung dan Tabanan juga mulai mengembangkan kerajinan patung atau kerajinan berbahan baku dari kayu, namun belum berhasil menembus pasaran ekspor, masih berorientasi pasaran lokal. Pengiriman matadagangan bernilai seni itu lewat sejumlah pelabuhan laut di Indonesia, karena Pelabuhan Benoa, Bali hanya mampu menangani 52,72 persen. Sedangkan sisanya 47,28 persen melalui pelabuhan di Jawa timur, Jawa Tengah dan DKI Jakarta.(ant/ori)

PRODUK PERIKANAN

Sulut Pacu Ekspor ke Mesir MANADO - Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Olvie Atteng mengatakan, daerah itu akan memacu ekspor produk perikanan ke Mesir selama 2014. “Pada 2013, Sulut telah mengekspor produk perikanan ke negara sahabat itu berupa ikan beku dan ikan kayu dalam jumlah cukup banyak,” kata Olvie di Manado, Rabu. Menurut Olvie, ikan beku yang diekspor ke Mesir sebanyak 1.000 kilogram (satu ton) dengan nilai 17.000 dolar Amerika Serikat (AS) dan ikan kayu sebanyak 306 ton dengan nilai 438.595 dolar AS0. “Komoditas Sulut yang diekspor ke Mesir merupakan produk perikanan dan pangan yang sangat dibutuhkan pasar, kendati situasi negara tersebut agak mencemaskan, tetapi ekspor akan tetap berlangsung,” ujarnya. Ia mengatakan komoditas unggulan Sulut yang banyak diminta masyarakat Mesir saat ini adalah produk perikanan. “Hasil perikanan merupakan kebutuhan pokok masyarakat di negara tersebut sehingga permintaan diperkirakan akan terus berlangsung sesuai kontrak yang dibuat antara pengekspor Sulut dengan pembeli di negara itu,” ungkap Olvie. Sementara itu, Kepala Bidang Perdagangan Luar Negeri Disperindag Sulut Febby Karambut mengatakan, kendati komoditas ekspor ke negara tersebut masih minim jenis, tetapi volume yang diminta cukup besar karena itu perolehan devisa cukup tinggi. “Hasil perikanan Sulut merupakan produk yang makin digemari masyarakat Mesir, karena itu tren ekspor menunjukkan peningkatan dari waktu ke waktu,” ungkapnya. Febby menambahkan Mesir merupakan salah satu negara Afrika yang sangat potensial dikembangkan menjadi negara tujuan ekspor Sulut di masa mendatang, terutama untuk komoditas produk turunan kelapa dan perikanan.(ant/ori)

Triliunan Dana Kurang Dinikmati Rakyat Otsus Papua 57,7 Triliun Selama periode 2001-2014, pemerintah pusat telah menyalurkan dana Otonomi Khusus (Otsus) senilai Rp 57,7 triliun kepada Provinsi Papua. Bagaimana efektivitasnya? DETIK, Jayapura MENURUT Rizal Djalil, Ketua VI Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), dana Otsus Papua belum efektif bagi kesejahteraan rakyat Papua. Dia menyebutkan sejumlah indikatornya. Pertama adalah Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Papua yang pada 2012 tercatat sebesar 65,86. “Ini terendah dibandingkan seluruh provinsi di Indonesia, yang punya rata-rata nasional sebesar 73,29,” kata Rizal dalam Forum Ilmiah tentang Dana Otonomi Khusus 2014 di Universitas Cendrawasih, Jayapura, Rabu (5/3). IPM di Papua, lanjut Rizal, memang semakin membaik dari tahun ke tahun. Misalnya pada

2001, IPM Papua masih 60,1. Kenaikan Dana Otsus setiap tahunnya ikut berpengaruh terhadap perbaikan IPM Papua. Namun, korelasi antara kenaikan Dana Otsus dan IPM ternyata sangat kecil. “Setiap penambahan (dana) Otsus sebesar Rp 1 juta hanya meningkatkan IPM Papua 0,000001521. Pengaruhnya sangat kecil, mendekati nol. Dengan kata lain, tambahan dana Otsus tidak signifikan terhadap peningkatan IPM,” papar Rizal. Indikator kedua adalah angka kemiskinan. Ini pun sebenarnya membaik, di mana pada 2002 angka kemiskinan di Papua masih 51,21 persen dan kemudian

DOK/HARIAN JAMBI

terus menurun hingga 30,66 persen pada 2012. Namun lagilagi, ternyata korelasi kenaikan dana Otsus dengan penurunan angka kemiskinan tidak signifikan. “Setiap tambahan Rp 1 juta dana Otsus hanya menurunkan

persentase penduduk miskin di Papua sebesar 0,00000172 atau mendekati nol. Dapat disimpulkan dana Otsus tidak berpengaruh signifikan terhadap penurunan tingkat kemiskinan di Papua,” tegas Rizal. Menurut Rizal, belum efek-

tifnya dana Otsus disebabkan belum adanya perencanaan pembangunan daerah yang spesifik mengatur grand design pelaksanaan di lapangan. “Kondisi ini mengakibatkan tidak optimalnya pemanfaatan dana Otsus di bidang pendidikan, kesehatan, dan infrastruktur,” kata Rizal. Agar dana Otsus lebih efektif Rizal mengemukakan sejumlah masukan. Pertama, mengkaji kembali undang-undang yang mengatur Otonomi Khusus Papua yang melibatkan seluruh pemangku kepentingan. Kedua, menyusun grand design program Otsus dengan jangka waktu 15 tahun. Ketiga, meningkatkan fungsi pembinaan pemerintah pusat dengan memberikan asistensi dan transfer pengetahuan di bidang keuangan, kesehatan, pendidikan, dan infrastruktur. Keempat, membentuk lembaga sosial yang bergerak di bidang percepatan pembangunan Papua. (*/ori)

JELANG PEMILU

NILAI EKSPOR

Penjualan Motor Naik

Banten Turun 11,43 Persen

PALEMBANG-PT Astra Honda Motor Area Pemasaran Sumatera Selatan (Sumsel) memperkirakan penjualan sepeda motor akan mengalami peningkatan signifikan menjelang Pemilu 2014 sejalan dengan meningkatnya aktivitas masyarakat. “Justru Pemilu 2014 yang dinantinantikan karena tingkat penjualan diperkirakan akan meningkat hingga 30 persen dari biasanya,” kata Manajer Pemasaran Area Sumatera Selatan PT Astra Honda Motor Andy Darwin di Palembang, Rabu, ketika ditanya pengaruh penyelenggaraan Pemilu terhadap penjualan kendaraan ber-

motor roda dua. Ia menyebutkan dalam dua bulan terakhir ini, sudah terasa tren peningkatan penjualan sepeda motor. Andy mengemukakan, peningkatan signifikan akan terlihat pada segmen motor dengan tingkat harga menengah (kisaran harga Rp 13 juta ke atas) berdasarkan pengalaman Pemilu 2009. “Peningkatan permintaan ini dilatari peningkatan aktivitas masyarakat menjelang pemilu terutama di kabupaten/kota. Kendaraan bermotor roda dua dipandang sebagai alat transportasi yang membuat pemakai

bergerak cepat dan lincah, menawarkan harga yang murah dan memiliki keandalan,” ujarnya. Pemilu 2014 akan dilaksanakan dua kali yaitu Pemilu Legislatif pada 9 April 2014 yang akan memilih para anggota lembaga legislatif, dan Pemilu Presiden pada 9 Juli 2014 yang akan memilih presiden dan wakil presiden. Sementara itu, terkait dengan pangsa pasar produk Honda sendiri, Andy memperkirakan akan mengalami kenaikan dari 57,7 persen menjadi 65 persen seiring dengan meningkatnya tingkat kesejahteraan masyarakat Sumsel.(ant/ori)

ANTARA FOTO

ALAMI DEFLASI : Pedagang melayani pembeli di Pasar Simpang Limun, Medan, Selasa (4/3). Menurut Badan Pusat Statistik, Kota Medan mengalami deflasi sebesar 0,59 persen dikarenakan adanya penurunan harga pada kelompok bahan makanan sebesar 2,84 persen, kelompok perumahan, air, listrik, gas dan bahan bakar sebesar 0,21 persen.

SERANG - Nilai ekspor Provinsi Banten pada Januari 2014 turun 11,43 persen dibandingkan bulan sebelumnya, yaitu dari 910,53 juta dolar AS menjadi 806,49 juta dolar AS. Penurunan nilai ekspor Banten pada Januari itu, disebabkan ekspor nonmigas yang turun 4,20 persen, dari 841,79 juta dolar AS menjadi 806,42 juta dolar AS, dan ekspor migas turun 99,89 persen, dari 68,74 juta dolar AS menjadi 0,08 juta dolar AS, kata Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Banten Syech Suhaimi, di Serang, Rabu. Dia menjelaskan, penurunan nilai ekspor migas sejalan dengan pergerakan volumenya, sedangkan penurunan nilai ekspor nonmigas berlawanan, kata Suhaimi pula. Ia mengemukakan ekspor nonmigas dalam satu bulan ke depan agak sulit diprediksi, mengingat terjadi penguatan kurs dan kecenderungan penurunan harga komoditas ini di pasar perdagangan internasional. Namun berlawanan dengan kondisi ekspor nonmigas, prakiraan untuk ekspor migas dalam satu bulan ke depan akan mengalami peningkatan sebagai konsekuensi dari perkembangan harga komoditas yang menunjukkan penurunan di pasar perdagangan internasional. Nilai ekspor nonmigas untuk sepuluh golongan barang mencapai 555,41 juta dolar AS, sedangkan untuk golongan barang lainnya sebesar 251,00 juta dolar AS, katanya pula. Nilai ekspor nonmigas terbanyak masih dari alas kaki yang mencapai 188,54 juta dolar AS, disusul plastik dan barang dari plastik serta tembaga, masing-masing 65,49 juta dolar AS dan 65,32 juta dolar AS. “Enam dari sepuluh golongan barang ekspor nonmigas utama mengalami penurunan, kecuali tembaga, mesinmesin/pesawat mekanik, mesin/peralatan listrik dan kapas),” katanya, seraya menambahkan penurunan tertinggi pada golongan plastik dan barang dari plastik dan terendah karet dan barang dari karet, masing-masing 15,94 juta dolar AS dan 4,35 juta dolar AS. Sedangkan untuk lima golongan barang yang lain dari sepuluh golongan barang tadi, meningkat kurang dari 10 juta dolar AS. Suhaimi mengatakan pula, ekspor nonmigas sepuluh golongan barang utama memberikan kontribusi 68,87 persen terhadap total ekspor nonmigas. Nilai ekspor nonmigas dua belas negara tujuan mengalami penurunan 3,72 persen, dibandingkan bulan sebelumnya dari 560,34 juta dolar AS menjadi 538,67 juta dolar AS.(ant/ori)


6 RABU, 05 MARET 2014 ¦ Edisi Sore

KPUD Bungo Tuding Dukcapil Hambat Pemilu 1300 Warga Belum Miliki NIK Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Bungo menilai Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Bungo menghambat proses Pemilu tahun 2014. Pasalnya masih banyak pemilih yang belum memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK). NICO ARDIANSYAH, Muarabungo

MENURUT data KPU, ada sekitar 1.300 pemilih yang belum memiliki NIK dan hal itu mengancam pemilih tidak bisa menggunakan hak pilih pada tanggal 9 April mendatang. "Kami sudah berulangkali berkomunikasi dengan pihak Dukcapil agar segera memperbaiki sejumlah pemilih yang belum memiliki NIK, namun

hingga kini belum ada progres dari Dukcapil akan hal tersebut," kata Ketua KPUD Bungo Dailami, yang didampingi sejumlah komisioner. Menurut Dailami, pihaknya sudah berulang kali bekoordinasi dengan Kepala Dukcapil untuk segera memperbaiki NIK pemilih yang hingga kini ada sekitar 1.300 pemilih yang be-

lum memiliki NIK. "Saya sudah empat kali bertemu dengan Kepala Dukcapil Bungo. Selain itu disetiap rapat koordinasi bersama pemerintah daerah saya sampaikan terus. Selain itu secara kelembagaan KPU kita sudah menyurati Dukcapil sampai empat kali namun sampai sekarang tidak ada progres yang nyata

membuat NIK dari kemarinkemarin mungkin sudah selesai, sekarang kita pasrah saja karena sudah berusaha agar pemilih tidak kehilangan hak pilihnya," paparnya. Ia juga menambahkan, bahwa snapshot penyempurnaan dan daftar pemilih khusus (DPK) itu paling lambat harus diserahkan tanggal 5 maret.(*/ori)

PEMBANGUNAN MASJID AGUNG

RUP SITUS SIRUP

50 M Menunggu Petunjuk BPKP

Banyak SKPD Tanjabtim Tak Paham MUARASABAK - Hingga saat ini sebanyak 14 Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) belum mengumumkan Rencana Umum Pengadaan (RUP) tahun 2014. Keterlambatan menginput pengumuman RUP pada situs Sistem Informasi Rencana Umum Pengadaan (SIRUP). Ini dikarenakan penyampaian PPAS dalam rangka perubahan APBD. Hal ini diungkapkan Asisten II Sekretariat Tanjabtim Ibnu Hayat melalui Kepala Bagian pembangunan Nusirwan kepada wartawan di ruang kerjanya kemarin (04/03). Sebagian SKPD menurutnya banyak yang belum mengetahui kegunaan program situs SIRUP yang baru baru diterapkan di jajaran Pemerintah Kabupaten Tanjab Timur. Dikatakannya, dari 43 SKPD dalam lingkup Tanjabtim termasuk kecamatan, sekitar 14 SKPD yang belum menayangkan RUP tahun 2014 pada situs SIRUP tersebut. dari 14 SKPD itu, di antaranya Kecamatan Geragai, Muarasabak Barat, Muarasabak Timur, Kualajambi, Mendahara, Mendahara Ulu dan Kecamatan Berbak. "Kemudian Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil), Dinas Kehutanan dan Perkebunan, UMKM, PDLH dan Litbangda," ujarnya. "Khususnya di Tanjabtim terbentur dengan keluarnya Surat Bupati Tanjabtim No 900/451/Umum guna menindaklanjuti Surat No 900/93/DPKAD/2014 tentang rapat koordinasi penyampaian PPAS dalam rangka perubahan APBD," terangnya. Disinggung terkait deadline waktu yang telah disampaikan kepada SKPD hingga 28 Februari harus dapat menayangkan RUP tersebut. Nusirwan memaparkan, itu sifatnya hanya imbauan. “Deadline yang telah kita tentukan kepada SKPD itu, sifatnya hanya imbauan, agar SKPD itu termotivasi atas penyusunan rencana kegiatan degan cepat dan baik. Dengan begitu, kegiatan yang direncanakan setiap SKPD dapat berjalan baik. dan, bila waktu yang telah kita berikan kepada SKPD itu tidak ada kendala atau urusan yang dapat berbenturan dengan penginputan data tersebut,” jelasnya. Lebih lanjut, pihaknya berharap, agar SKPD yang belum dapat menginput atau menayangkan RUP itu, kiranya dapat dengan segera menginput data itu melalui situs SIRUP tersebut. "Sehinga kegiatan yang telah direncanakan dapat berjalan dengan baik, sesuai dengan jangka waktu yang telah ditentukan," tandasnya. (mut/ori)

dari Dukcapil," beber Dailami. Persoalaan NIK yang sampai saat ini belum juga terselesaiakan membuat Ketua KPUD Bungo mengaku pasrah jika 1.300 pemilih yang sudah masuk DPT tidak bisa mencoblos dalam pemilu mendatang. "Urusan NIK bukan tugas KPU namun itu wewenang Dukcapil, kalau kami bisa

KONFLIK SAD Ribuan warga SAD 113 Kabupaten Batanghari melakukan aksi di depan Gedung Adat Kabupaten Batanghari beberapa waktu lalu. SAD mendirikan tenda di sekitar areal PT Asiatik Persada DOK/HARIANJAMBI

MUSIM KEMARAU

Tak Pengaruhi Petani Tanjabbar KUALATUNGKAL - Meski saat ini Tanjab Barat dilanda musim kemarau, Namun kondisi ini sepertinya tak berpengaruh para petani di Tanjab Barat untuk memulai musim panen tahap awal. Seperti bagi petani yang berada di Kecamatan Pengabuan dan Betara yang notabene merupakan salah satu lumbung padi di Tanjab Barat yang terus mengikuti program Gertak Paduka. Kadis Tanaman Pangan dan Hultikultura Tanjab Barat Ir Zaenuddin mengatakan, petani saat ini sedang menunggu masa panen, itu tidak terpengaruh dengan musim kemarau yang

saat ini melanda. "Untuk petani di wilayah Senyerang dan sekitarnya, tinggal nunggu waktu panen saja, begitu juga di Betara, untuk panen tahap 2 nanti di bulan Oktober-November, setidaknya pas musim penghujan la," terangnya. Hanya saja menurutnya, saat ini petani mengalami kerugian dalam penyemaian bibit yang rencananya dipersiapkan untuk musim tanam tahap 2. "Yang jelas, hampir 1 hamparan lebih, tetapi kita tidak bisa memastikan untuk berapa luas lahannya," lanjutnya. Dirinya hanya menyarankan,

sebaiknya untuk penyemaian benih padi ini ditunda dulu. Lantaran kondisi cuaca saat ini yang masih kemarau. "Ini kita lakukan demi menghindari kerugian lebih lanjut kalau sudah mulai ada tanda-tanda kemarau mau berakhir baru kita memulai kembali," lanjutnya. Bahkan menurutnya, pihaknya pada tahun ini akan menyiapkan lahan. "Tahun ini akan kita siapkan sekitar 300 hektare. Nanti saya berikan lokasinya secara rinci. Karena saat ini data tersebut masih di tangan Kabid yang bersangkutan," pungkasnya. (ian/ori).

RANPERDA DITOLAK

Aktivitas PETI Tak Bisa Dilegalkan MERANGIN - Upaya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Merangin dalam menertibkan aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) seolah menghadapi batu karang. Pasalnya, secara mengejutkan, Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) pertambangan rakyat yang merupakan inisiatif dari Badan Legislasi (Baleg) DPRD Merangin dikabarkan ditolak oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jambi. Belum diketahui pasti penyebab penolakan tersebut. Namun, beredar kabar bahwa muatan materi yang disusun dalam Ranperda menyalahi ketentuan perundang-undangan dan sarat kepentingan kelompok dan golongan. Disebut-sebut, jika Pemprov Jambi mengakomodir Ranperda tersebut, maka aktivitas tambang rakyat yang telah legal dan diakui keberadaannya bakal melakukan pelanggaran dengan mengangkangi Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara. Lalu, di mana letak materi yang dinilai menyalahi perundang-undangan tersebut? Hingga berita ini duturunkan, Ketua Baleg DPRD Merangin Isnedi belum berhasil dikonfirmasi. Dihubungi via handphone, dari nomor yang biasa dipakai hanya terdengar nada tidak aktif. Informasi yang dihimpun,

selain Ranperda inisiatif tentang pertambangan rakyat, Pemprov Jambi juga menolak Ranperda tentang penempatan pejabat struktural di lingkungan Pemkab Merangin. Menariknya, Ketua DPRD Merangin Zainul Arfan, ketika dikonfirmasi justru mengaku belum mendapatkan laporan terkait kabar penolakan Ranperda tersebut. Zainul pun berjanji akan segera mengkonfirmasi Baleg untuk meminta kejelasan tentang penolakan Ranperda pertambangan rakyat. "Waduh, saya belum dapat laporan dari Baleg soal penolakan itu. Nanti ya, saya panggil dulu Baleg untuk memberikan kejelasan kabar penolakan itu. Sampai sekarang, saya belum tahu perkembangannya," singkat Zainul Arfan. Terpisah, pakar hukum dari Yayasan Pejuang Siliwangin, Joni Syaf mendesak Pemkab Merangin untuk segera menerbitkan Perda Pertambangan Rakyat. Menurutnya, tanpa Perda Pertambangan Rakyat, aktivitas PETI akan semakin merajalela dan Pemkab Merangin akan dirugikan. Baik secara materil dan nonmateril. "Tentu saja PETI akan semakin merajalela. Mereka -para pelaku PETI- disebut ilegal kan karena tidak mengantongi izin. Pertanyaannya, tanpa Perda Pertambangan Rakyat, ke mana

mereka akan mengurus izin?," sebut Joni. "Pertambangan itu terbagi dalam tiga cakupan wilayah. Yakni, pertambangan nasional, pertambangan khusus dan pertambangan rakyat. Karena ini pertambangan rakyat, tentu kepengurusan izinnya dilakukan di daerah, bukan di pusat," tambahnya. Dikatakan, ketiadaan Perda Pertambangan Rakyat, Pemkab Merangin tidak bisa meraup Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari aktivitas pertambangan. Selain itu, pertambangan rakyat semakin sulit untuk ditertibkan karena pemerintah daerah tidak memiliki dasar penertiban. Dijabarkannya, secara undang-undang memang telah diatur tentang pertambangan rakyat. Namun, karena dibatasi oleh cakupan wilayah, UndangUndang Minerba harus dipertegas dengan keberadaan Perda Pertambangan Rakyat. "Masyarakat itu bukan tidak mau mengikuti aturan. Mereka mau dan siap untuk dilegalkan. Tapi, mereka juga bingung, ke mana mereka harus mengurus izin pertambangan rakyat sementara Perda dan penetapan wilayah usaha pertambangannya belum ditetapkan," sebutnya. "Jadi, solusinya adalah, Pemkab Merangin harus segera menerbitkan Perda tentang pertambangan rakyat," tegasnya. (van/ori)

MUARABULIAN - Rencana pembangunan Masjid Agung yang berlokasikan di depan Pasar Keramat Tinggi Muarabulian masih menunggu petunjuk dari BPKP Provinsi Jambi. Pembangunan yang masih terlunta-lunta ini sebelumnya sudah dianggarkan oleh DPRD Kabupaten Batanghari, namun rencana itu nyaris gagal setelah lokasi yang akan dibangun belum sesuai dengan yang direncanakan. Kepala inspektorat Kabupaten Batanghari Usman mengatakan, belum ada kepastian gagal atau tidaknya rencana pembangunan masjid tersebut. Pasalnya hingga saat ini pembangunan masjid tersebut masih menunggu instruksi dari BPKP. "Kita masih menunggu hasil rekomendasi dari BPKP, masalahnya kemarin untuk pembangunan masjid ini sendiri kita konsultasikan ke pihak BPKP, ini kan bukan proyek untuk cari keuntungan,” sebutnya Rabu (5/2). Usman juga menyebutkan bahwa dari awal memang untuk pembangunan masjid ini semua instansi yang terkait melakukan konsultasi dengan BPKP. "Karena memang dari awal kita minta saran pendapat dari BPKP,” ujarnya. Di samping itu usman juga menegaskan bahwa kajian dari pada pihak aset lokasi tersebut hanya 1,4 hektare dari 3 hektare yang direncanakan baru mempunyai sertifikat. Akan tetapi sisa dari 1,4 hektare itu masih tahap penyelesaian. "Intinya pembangunan masjid dapat dilaksnakan, sepanjang persoalan sudah clear, kalau lokasi belum clear, pasti belum bisa dibangun,” tegasnya. Sementara itu Kepala Bidang Cipta Karya Dinas Pekerjaan Umum Batanghari A Somad ke-

tika dikonfirmasi mengatakan, program pembangunan Masjid Agung dan Islamic Center di Kabupaten Batanghari, bukan sebuah proyek. Karena pembangunan ini memakai probity audit yang melibatkan pihak BPKP, Ormas, tokoh ulama dan wartawan. "Dalam pembangunan Masjid Agung di Batanghari, kami melibatkan semua pihak dan tidak ada yang mengharap keuntungan seperti proyek pembangunan lainnya,” jelasnya. Ia mengatakan, sesuai dengan proses awal perencanaan, pihak Dinas Pekerjaan Umum Batanghari, secara teknis sudah siap dalam pelaksanaan pengerjaan dan siap melakukan tender, jika pihak Aset Setda Batanghari sudah menyiapkan lokasi tanah yang saat ini masih kurang. "Kita harap pihak Aset bekerja maksimal dalam pengurusan tanah. Karena Masjid Agung yang akan dibangun ini lain dari masjid yang ada di dalam Provinsi Jambi, masjid ini merupakan bangunan super mewah dan tampil beda,” tutup Somad. Dari pantauan Harian Jambi ketika melihat animasi yang ditunjukkan oleh Somad. Tergambar masjid tersebut super mewah, terlihat dari bagian depan seperti masjid mirip dengan bangunan Eropa, dari empat sisi di benteng dengan menara, satu menara di bagian depan masjid terbangun 99 meter. Selain itu masjid tersebut dikelilingi oleh bangunan ball room semacam aula megah, serta Islamic Center yang berisikan sejarah dan museum keislaman. Di depan museum didirikan lokasi manasik haji dan kolam yang menghadap ke Sungai Batanghari. masih banyak yang lain yang membuat masjid ini tampak mewah dan megah.(ofy/ori)

RUMAH PINTAR

Kurang Difungsikan B A N G K O - Keberadaan rumah pintar (Rumpin) di Kabupaten Merangin masih dirasa kurang difungsikan dengan maksimal. Pasalnya, bangunan yang didirikan pada tahun 2011 atas dasar program Indonesia Pintar yang dicetuskan oleh Ibu Negara Ani Yudhoyono hingga sekarang kurang difungsikan dan minim kegiatan. Kepala Bidang Pendidikan Anak Usia Dini Non Formal Informal (Paudni) Dinas Pendidikan (Disdik) Merangin Armiwati, mengakui kondisi tersebut. Menurutnya, tujuan utama pembangunan Rumpin adalah mewujudkan masyarakat berpengetahuan, sejahtera dan masyarakat yang beradab. “Sebenarnya program Rumpin merupakan pusat pemberdayaan masyarakat guna meningkatkan taraf hidup menuju masyarakat sejahtera. Rumpin itulah sebagai sarananya untuk mewadahi berbagai kegiatan dimulai dari pendidikan anak usia dini, remaja, kaum perempuan juga kelompok lanjut usia,” katanya. Di Merangin sendiri, lanjut-

nya, masih kurang perhatian dari pemerintah untuk meningkatkan program kegiatan. Hal itu dikarenakan kekurangan dana operasional sehingga pihak Disdik selaku pengelola tidak terlalu bisa berbuat banyak. “Visi Rumpin adalah Mewujudkan masyarakat yang sejahtera melalui pengetahuan dan keterampilan. Dan untuk mengimplementasikannya perlu dana. Sementara tiap tahun anggaran pendanaan, hanya sedikit dana yang digelontorkan untuk kegiatan Rumpin itu,” ungkapnya. Dia menjelaskan, banyak kegiatan yang bisa dilaksanakan di Rumpin seperti meningkatkan minat baca masyarakat, mengembangkan potensi anak usia dini, memberantas buta aksara, mengembangkan keterampilan masyarakat berbasis potensi lokal, mengenalkan teknologi dan informasi juga melestarikan budaya. “Tiap tahun aggaran untuk Rumpin hanya digelontorkan dana Rp 20 juta. Uang sebesar itu tidak bisa dioptimalkan untuk kegiatan. Habis untuk gaji penjaga, bayar listrik dan air tiap bulannya, itu saja,” tuturnya. (van/ori)


RABU, 05 Maret 2014 Edisi Sore

7

KPU Larang Warga Pindah Kecuali Alasan Kerja Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau tidak memperbolehkan warga untuk pindah domisili mulai 14 hari menjelang hari pemungutan suara Pemilu Legislatif 2014, karena batas akhir pemuktahiran akhir bulan ini. ANTARA, Pekanbaru

“MASYARAKAT tidak boleh lagi pindah 14 hari menjelang pemilu karena ba-

tas akhir pemutahiran DPT itu 27 Maret. Kecuali untuk warga dengan alasan kerja seperti pilot, sopir, wartawan, pengawas pemilu, dan lain-lain,” kata Ketua KPU Nurhamin di Pekanbaru, Rabu (5/3) pagi tadi. Selain alasan telah berakhirnya pemutakhiran Daftar Pemilih Tetap (DPT) dan Daftar Pemilih Khusus (DPK), kepindahan seseorang atau kelompok bisa dicurigai sebagai mobilisasi massa. Bisa saja untuk kepentingan pemilihan, seorang calon legislatif memindahkan keluarga dan kerabatnya un-

READY STOCK Pick Up GM, XENIA, TERIOS, Dll DP Mulai 12 Juta-an Hub. FITRI 0813 6616 6072. (d2k ikl, 14 Januari 2014)

TOYOTA DIJUAL TOYOTA FORTUNER TH 2008 HARGA NEGO HUB. 08192438072 (so, 01 JANUARI 2014)

MOBIL BARU DP RINGAN

READY STOCK XENIA DP 25 JTAN ANG 2.7 JTAN, PICK UP DP 11 JTAN ANG 2,7 TERIOS DP 34 JTAN, AYLA DP 22 JTAN ANG 1,9 JTAN HUB NILA 0812 7406 3978 (so, 07 Januari 2014)

MOKAS

(so, 21 Februari 2014)

RUKO/ RUMAH DIJUAL

DP RINGAN PROSES MUDAH Bertaburan hadiah untuk pembelian mobil baru merk Nissan All Variant Hubungi Josan Hp. 0853 6603 1341 atau hubungi website : www. nissanjambi.com (so, 13 Februari 2014)

PEMBELIAN Promo Diskon Mobil Baru LIVINA Dp 30 Juta-an March 20 Juta-an Juke, Extrail, Navaro Proses mudah Bunga Ringan Tenor 6 tahun Hub : Asri 0852 6673 8813 (so, 14 Desember 2013)

DIJUAL Mobil baru irit BBM dan nyaman berkendaraan, Nissan All New Grandlivina, March, Juke, X Trail, X G-Gear, Navaro, Info Hub. Fary 0813 6689 5396 (so, 14 Desember 2013)

SUZUKI PROMO MODEL BARU SUZUKI DP murah, Angsuran Ringan ERTIGA, SWIFT SX4, WAGON R, Hubungi Yeni Marketing Executive 0853 6610 0351 (so, 28 Desember 2013)

PT. JAYA INDAH MOTOR JAMBI Dapatkan Promo SUZUKI ERTIGA dan CARRY PICK-UP dengan Cash Back spesial dan Hadiah Langsung, proses mudah dan cpt 3 hari selesai Hub. MOZA 0813 6688 6099 - 0852 6611 7191 (ikl, 09 Januari 2014)

DAIHATSU INFO NEW CAR Daihatsu Terios, Xenia, Grandmax Pick Up/Minibus, Luxio, Sirion dan Ayla. Dapatkan Cash Back Menarik ....Hubungi Rahmat Astra Daihatsu HP 0812 7406 8543 Pin BB 298457F3 (so, 11 Februari 2014 )

PUTRA PRABU KUSEN menerima Pembuatan dan Jasa Pemasangan Kusen Pintu, Kusen Jendela, Ventilasi, Prabot, Dll Model : Klasik, modern, Minimalis.Alamat : Jl. KH. Ismail Malik No. 91 Villa Kenali Mayang dekat Perum Citra Land Hub : Gunawan 0823 0615 5678 (so, 08 Januari 2014)

SYFA BUSANA Menjual Pakaian Pria dan Wanita, Pakaian Olahraga, Seragam Sekolah dan Kebutuhan 2 Keluarga Anda. Jl. Juanda Mayang Hp. 0852 66663542 MAHKOTA CRAMIK Aneka macam keramik. Sedia Partai besar, kecil Kwalitet ekspor Jl. H. Juanda Mayang Jambi 0741 70 10005 so. 06 Feb 14

RIDHO MOTOR Jual Beli Motor Bekas, Tukar Tambah Alamat Mayang (Depan Jotun Mayang ) Hp 0852 6341 5866.

NISSAN

tuk menambah suara. Jelas sekali tidak boleh memindahkan warga ke daerah pemilihan yang lain, katanya. “Sengaja melakukan mobilisasi itu adalah salah besar. Bagi caleg yang memindahkan keluarganya ke dapil orang,jangan coba cara tidak baik seperti itu, masyarakat tahu dan cerdas,” tegas Nurhamin. Untuk jajaran penyelenggara pemilu, Nurhamin mengaku telah menginstruksikan untuk tidak memberikan surat pengantar H-5 dari TPS asal jika pindah dalam waktu 14 hari sebelum pemungutan suara. Kemudian juga tidak dibenarkan memilih ke TPS hanya dengan modal surat pindah. Apabila ditemukan pemindahan dengan tujuan mobilisasi massa, KPU mempersilahkan untuk menangkap yang bersangkutan. Baik itu

DIJUAL Rumah Tpe 36 Luas + 200m2 Fasilitas 2 Kamar Mandi, Halaman Lokasi Perumahan Merene Regency Harga 400 Jt Nego ditempat Hub. 0812 740 7 0708 (ikl-00150)

DIJUAL Rumah Tipe 56 Luas 586M2 (6 TMB) Fas : Listrik PLN 1300, PAM,Harga Nego Lokasi TP Sriwijaya Lrg. Kejayaan Hub. Hp 085268062225/ 08127334027 (so, 08Januari2014)

DIJUAL Ruko 2 lantai lokasi Ktr Pertamina Kenali Asam harga 295 juta hub. 082371744345

(ikl-00170)

SERBA - SERBI TELANAI REFLEXI Center bagi warga Jambi dan sekitarnya ingin memanjakan dan mengurangi rasa capek pada tubuh hub. Alamat Jl. H. Yusuf Singadikane Telanaipura info lengkap hub. 082375557898 (ikl-000120)

GAMBUS AL-FATH Musik Gambus bernuansa Islami menerima panggilan untuk acara hiburan Pernikahan dan Acara resmi lainnya. Siap main Luar Kota Jambi. Hub Haris 0853 8187 0009 Aziz 0853 66055 1193 (so, 14 Januari 2014)

INFO : Anda ingin belajar ilmu Jurnalistik dan marketing hubungi: 0812 8043 4174

(ikl-000102)

RIO DINAMO Servis Dinamo, Pompa Air, Mesin Cuci, Generator, Over Haul Genset, Dll Jl. Ir. H. Juanda Mayang Hub. 0823 7550 1811

RADJAH KOPIAH kami menjual aneka kopiah, Peci, Grosir & Eceran. JL. HJ. MANAF No. 3A Telanaipura DEPAN UNJA TELANAI JAMBI (0741) 670186 / 0812 274 91 5515 (so, 1 Februari 2014)

KONVEKSI M. TEGUH mengerjakan : Kostum Olahraga, Kemeja Sport, Seragam Perusahaan, Seragam Sekolah, Seragam Pegawai, Baju Almamater, Spanduk, Stempel, Dll dan mencari karyawan yang jujur, dan rajin Hub. 0853 7736 8259 (so,04 Desember 2013)

RIAS PENGANTIN Tersedia Pakaian Adat Jambi, Padang, Tempat Duduk Nasional Hub. Khoiriah HP. 0852 6613 7600 (so, 18 Desember 2013)

MUARA TEMBESI RAMANDA GRAFIKA Jln JambiMa. Bungo Km 2 Suka Ramai Menyediakan : ATK, Cetak Undangan, Nota, Kop Surat, Amplop, Stempel, Prasasti, Spanduk, Perlengkapan Pramuka & Olahraga, Koran Harian. Hp. 0812 7411 3650 (so, 17 Desember 2013)

si pelaku ataupun pihak yang terlibat lainnya. Nurhamin menegaskan untuk tidak ada basa-basi soal ini. Imbauan ini tidak hanya ditujukan kepada masyarakat ataupun caleg, tapi juga Partai Politik. Menurut Nurhamin Parpol sejatinya memiliki fungsi sosialisasi, perantara rakyat dengan negara, fungsi ideologi negara, dan penyelesaian konflik. “Jadi bukan kampanye-kampanye saja, juga harus menyelesaikan konflik. Jangan malah membuat konflik,” terang Nurhamin. Pemutakhiran DPT terus dilakukan KPU Kabupaten Kota hingga 27 Desember. Permasalahan ini terus berlarut-larut karena tidak sinkronnya data pemilih dan data penduduk. Riau sendiri dalam hal DPT bersama Sumatera Utara menyumbang 30 persen data invalid DPT. (*/dod)

BPKB Motor a/n Rachmat Kurniawan NO: BPKB 100712 . 000730 NO: Plat BH 2138 MD NO: Rangka Mesin: MHIKC 12197KO45250 NO: Mesin: KC 12 E - 1045538 (ikl-17Februari2014)

BPKB MOTOR a/n Rohana No. BPKB H06810633F Nopol BH 2861 GT,yang menemukan hub. 0741668431/668143 dgn Sdr. Davic (ikl-000104)

SHM No. 1455 a/n Lahmuddin alamat Kenali Asam Mayang Hp. 085220210006 (so, 28 Januari 2014)

Banyak Caleg Masih PNS Aktif SENTANI - Wakil Ketua II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Jayapura, Papua, Gideon Dodop mengatakan bahwa masih banyak calon anggota legislatif yang berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS) aktif di lingkungan pemerintah kabupaten setempat. “Dari pengamatan saya di lapangan dan dari spandukspanduk serta baliho yang dipajang, ternyata ada puluhan caleg yang masih PNS aktif maju dalam pemilihan calon anggota legislatif. Bahkan, setelah dicek ternyata memang benar ada beberapa yang masih menerima gaji dari

LOWONGAN KERJA

SAROLANGUN RM SATE KAMBING JEPARA, menyediakan Sate Kambing, Tongseng, Pecel Lele, Ayam Bakar,dll Menerima pesanan untuk pernikahan,Ultah, Arisan, Dll Jl. Lintas Sumatra Km 9, Simp Bukit Sarolangun Jambi HP. 081326501556

(so-170214)

DIBUTUHKAN Supir sales SIM A Mak. 35 thn Lamaran Antar Langsung Blok I 5 No. 9 RT. 14 Mayang Mangurai Kota Baru Hp. 081231141666 (ikl-24022014RO)

PT. CIPTA PRIMA YOGA DEALER BATTERY YUASA MEMBUTUHKAN TEKNISI MERANGKAP KEPALA GUDANG DI PRIORITASKAN PENGALAMAN TEKNISI KIRIM LAMARAN LANGSUNG KE JL. IR H. JUANDA NO. 57 B TELP. 0741 60299 (ikl-22022014)

BANGKO TOKO JAM CANTIK, menjual Jam merek ternama HP & Acecories, lengkap dan jual beli motor bekas, Pasar Bawah Bangko, Jln. Syamsudin Uban no. 5 ( Samping Kantor Pos Bangko) HP 085379819777 (so, 08 Desember 2013)

GAME CORNER Rental Playstation 2 dan 3 Alamat Simpang 4 Koni, Bangko. BISA RENTAL (so, 13 Desember2013)

TB SINGGALANG Menjual Surat Kabar Terbaru, Buku Sekolah S/D Perguruaan Tinggi dan ATK. Jl Syamsudin Uban Pasar Bawah Bangko Telp. 0746 322 076 (so, 16 Desember2013)

SERVICE ELEKTRONIK BUTUH SERVICE ELEKTRONIK TV, DVD, AMPLI, SPEAKER AKTIF, DAN MESIN CUCI. HUB. 0812 7420 6881 (ikl,22 Januari 2014)

SERVICE AC MAJU JAYA SERVICE menerima perbaikan & perawatan AC, Kulkas, Mesin Cuci, Dll Hub. 0853 8215 8585

BATANG HARI TB SANTOS Menjual koran, Tabloid, Majalah, Buku Agama, Buku TK, SD, SMP, SMA & Perguruaan Tinggi Alamat: Simp. Lampu Merah depan BBC Muara Bulian Hp. 0813 7363 9939 (so, 17 Desember 2013)

LOKET PEMBAYARAN LISTRIK DLL, REVANDO Jl Gajah Mada No. 14 RT 11 RW 03 Kelurahan Sridadi Kecamatan Muara Bulian Telp. 0823 7353 2225

pemerintah daerah,” katanya di sentani, Rabu (5/3). Pada dasarnya seorang PNS tidak dilarang jika ingin maju dalam pemilihan calon anggota legislatif, hanya saja sesuai aturan, PNS yang masih aktif tersebut haruslah mengundurkan diri,” ujarnya kepada Antara.Menurutnya, hal tersebut merupakan pilihan, apakah mau menjadi PNS ataukah caleg. Untuk itu, pihaknya menghimbau kepada pemerintah daerah, dalam hal ini adalah Bupati, Sekda dan Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Jayapura

untuk segera melakukan langkahlangkah positif, bagi PNS yang maju menjadi caleg ini. “Langkahlangkah ini penting unutk segera dilakukan, agar ada kepastian hukum dari status PNS yang maju sebagai caleg tersebut, dan secepatnya harus dilakukan sebelum tanggal 9 April yang sisa beberapa hari lagi,” urainya. Ia juga mengungkapkan bahwa ada oknum PNS Kabupaten Jayapura yang berinisial EA yang saat ini maju di salah satu partai pendatang baru yang ternyata masih aktif di Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Jayapura. (ant/dod)

(so, 22 Januari 2014)

CENTRAL OPTIKAL menyediakan sunglass, softlens, alat bantu dengar, dan kacamata berbagai macam merk bergaransi. Proses pemasangan lensa plus & minus dalam waktu 30 menit Jln. Lintas Sumatra No 49. Simp 4 Lampu Merah Sarolangun Hp. 0819 753 7942

DIJUAL ESCUDO SIDEKICK Th 2000 Hijau Metalic Pajak ,BH, Mulus, terawat AC, DVD 7”, Musik Ok harga 80 Jt nego hub. 081366559691

so. 06 Feb 14

MUARO BUNGO TB GRAND MEDIA, Penyalur Buku -buku terbitan Gramedia Pustaka Utama, Koran Harian, Majalah Dll serta ATK Jl. M Yamin SH No. 05-06 Muaro Bungo Telp/Fax 0747 322 852

DIJUAL BMW Tahun 97 Type 318i Harga 67 Juta Nego Hub : Pak Indo 0812 7338 8150

D I J U A L R u m a h Ty p e 5 4 LT 329M2,LB300M2 Fas. Lengkap, Nyaman Almt. Komplek Karya Telanai Permai Blok. D. I No. 8 Hrg 850 Jt (081320056161-082177332777-)

DIJUAL Pick-up grand Max 1.3/2012 BH harga 75 juta nego serius hub. 0811741752

DIJUAL CEPAT RUKO 1 Lt IMB, SHM, Keramik, Spec 21/2 Lantai Jl .Aurduri 1 Kampung Bugis Simp Rimbo Cp. 0852 6670 9871

DIJUAL Mobil Hyundai Gatz ‘2004 akhir,acesories lengkap warna abuabu metalik, pajak panjang peminat serius hub. 085366008833

DIJUAL O V E R CREDIT Toyota Dyna Dumbtruck Thn 2010 Ty p e 1 3 0 HT Solar sudah bayar 18x sisa 18 angsuran lagi. Kondisi siap pakai Ganti DP 50Jt Plat BH Berminat Hub. 0812 7264 7870

(so, 15 Desember 2013)

TB RIKO, Penyalur Buku-buku Umum, Agama, Kitab-kitab, Koran Harian, Majalah Dll serta ATK Jl. Dahlia. Muaro Bungo Hp. 08538188-9044 (so, 18 Desember 2013)

BUTUH DANA BUTUH DANA TUNAI: Jaminan BPKB mobil Anda, Hubungi : 0852 7394 478 (ikl, 12 Desember 2013)

PERTAMA DI JAMBI Penyertaan modal/ dana untuk proyek/usaha sistem jangka pendek dan berjangka kompetitif, jaminan BPKP, SHM dan Invoice Alat Berat CP. 0852 7394 9815, 0852 6621 5411 (ikl 26 Desember 2013)

SEI BENGKAL FHABYO TOSERBA Menyediakan barang harian lengkap, Pasar Sei Bengkal Kelurahan. Sei Bengkal Kec. Tebo Ilir 0852 6879 0647 (so, 15 Desember 2013)

TOUR & TRAVEL TIANSYAH MITRA ABADI TOUR & TRAVEL Menyediakan tiket pesawat Garuda, Sriwijaya, Citilink, Lion Air Alamat. Jl. Sunan Drajat No. 3 Kota Baru Tlp. (0741) 5915140 Hp. 0853 8141 2188, 0853 6741 3346 (so, 14 Februari 2014)

TOUR & TRAVEL Tunas Abadi menyediakan tiket pesawat maskapai Garuda,Lion,Sriwijaya,City Link 082125677820,087896725272

DIJUAL Baleno harga nego hub. 085362282129

DIJUAL CEPAT Rumah L 219 M2 ada SHM, 3 KT, 1 RT, 2 KM, 1 GARASI Listrik 1300 Air Sumur . Alamat RT 9 K.A Bawah Dkt Myang Hrg 250 jt Nego Hub. 0853 6885 9671

(ikl-Nov’13)

(so, 15 Desember 2013)

KERINCI

TOKO MAS MAHARANI Menyediakan Rupa-rupa perhiasan dari mas 24 karat.Alamat Pasar Baru Talang Banjar

BPKB MOTOR atas nama Abdul Rauf No BKPB D318 9532 No STNK 10105943 No Plat BA 6730 EW, No Rangka MH 8SD110C5J/857798 No Mesin E 402/ID/851012 HP. 0823 8141 4218

RUMAH MAKAN SARI MANGGIS, menerima Paket, Prasmanan, Resepsi, nasi Kotak, Bungkus untuk pesanan pernikahan, Ultah, Arisan dll HP : Jln. Depati Purbo No. 26 Kota Sungai Penuh HP 0811741108

(aa,21 Desember 2013)

so. 4 Februari14 NN

(so, 08 Desember 2013)

(so, 14 Januari 2014)

PESERTA PEMILU

DICARI 1 ORANG Tenaga Kerja yang biasa bekerja di Toko Bangunan. Pendidikan tidak di utamakan. Datang segera ke TOKO SUMBER JAYA Mayang depan Dealer panca motor

(ikl, 17 Januari 2014)

KEHILANGAN

ANTARA FOTO/INDRIANTO EKO SUWARSO

PENERTIBAN: Petugas Satpol PP kota Depok menertibkan spanduk dan baliho caleg di Jalan Siliwangi, Depok, Jawa Barat, Senin (3/3). Penertiban dilakukan karena sejumlah alat peraga kampanye (APK) melanggar Peraturan KPU Nomor 15/2013 tentang ketentuan pemasangan di area sarana publik, menyalahi zonasi pemasangan, tidak memiliki izin, serta merusak pohon.

DIJUAL Pick-up grand Max 1.3/2012 BH harga 75 juta nego serius hub. 0811741752

DIJUAL Grand Max 1.3 harga nego HP 0811741752

DIJUAL Nisan peminat serius hub. 0811741752


RABU, 05 Maret 2014 ¦ Edisi Sore

K

eikhlasan, ketekunan dan netralitas dalam betugas, itulah gambaran awal pembicaan saat Harian Jambi menyambangi ruang kerja Direktur Lalu Lintas Polda Jambi Kombes Pol Made Sutersen, Selasa(4/3)

kemarin. Perwira menengah, mantan Akpol tahun 1990 ini menceritakan bagaimana menjalani tugas sebagai sebagai Direktur Lalu Lintas Polda Jambi. Menjalankan amanah itu, katanya tidaklah segampang membalikkan telapak tangan, dirinya harus bekerja keras dalam mengemban tugas penting ketertiban lalu lintas. Kepada Harian Jambi, bapak memiliki empat orang anak tersebut harus bekerja keras dalam mengemban tugas penting tentang ketertiban lalu lintas. “Bekerja harus dimulai dari niat ikhlas, penuh ketekunan dan netralitas, jika itu semua dijalankan, Insya Allah akan memudahkan pekerjaan yang kita emban,“ ungkap mantan Wadir Lantas Polda Bengkulu ini. Dalam menjalankan tugas, banyak kendala yang ditemui di lapangan, namun itu bukanlah penghalang bagi ayah dari empat orang anak ini, menjadi surut dalam bertugas. Rendahnya kesadaran pemilik kendaraan merupakan tantangan dirinya untuk terus melakukan penertiban. “Untuk menertibkan lalu lintas sendiri harus dimulai dari hal yang kecil, seperti mulai dari depan kantor. Jika hal itu sudah terlaksana dengan baik angka pelanggaran lalu lintas akan menurun,” ujarnya. Kesalahan yang dilakukan anggotanya di lapangan,

juga menjadi tantangan dirinya sebagai pimpinan. Meski begitu, Made tetap mencari solusi terbaik tanpa harus menggunakan emosi. “Setiap pekerjaan yang kita emban pasti ada kendala yang ditemui, apalagi anggota yang berada di lapangan, setiap anggota yang mendapatkan kendala tidak perlu harus dimarahi, kita harus mengerti apa kendala anggota di lapangan, jangan semata-mata menyalahkan anggota. Sebagai pimpinan saya harus mencari solusi untuk memecahkan masalah yang dihadapi anggota,“ bebernya. Selain itu, kata Made, dirinya akan terus mendorong dan memacu semangat anggotanya untuk siap menjalankan tugas sebagai polisi lalu lintas. Tidak hanya itu, dirinya juga akan membuat gebrakan baru yang langsung menyentuh masyarakat. “Kita akan membuat gebrakan baru, seperti bedah rumah yang diselenggarakan oleh Direktorat Lalu Lintas, bila perlu untuk anggota lingkup lalu lintas. Tujuannya, ya biar para anggota bersemangat dalam mengemban tugas,” kata Made. Dalam menciptakan ketertiban dan kenyamanan berlalu lintas, dirinya juga akan merangkul para komunitas. Hal itu juga memacu peningkatan program lalu lintas di Provinsi Jambi. “Sekarang saya memiliki wacana akan merangkul para komunitas motor agar menjadi mitra lalu lintas dalam menggunakan kendaraan. Kegiatan tersebut sudah saya lalukan pada saat menjabat sebagai Wakil Direktur Lalu Lintas Polda Bengkulu, ke depan akan kita terapkan di Provinsi Jambi,” tukasnya. (ass/dod)

Kombes Made bersama keluarga.

Kombes Made mendapat ucapan selamat dari Kapolda Jambi saat serah terima jabatan


RABU, 05 Maret 2014 Edisi Sore

9 LIGA CHAMPIONS

TAK HANYA

MUSUH DI LAPANGAN Cuaca Dingin Menjadi Musuh Utama Tim Merah Putih Untuk ukuran orang Eropa, cuaca 3 derajat Celcius mungkin relatif biasa. Namun berbeda buat para pebulutangkis dari Indonesia yang merupakan negara tropis. DETIKSPORT, Birmingham TIDAK hanya berjuang untuk menaklukkan lawannya di atas lapangan All England, namun para atlet Indonesia juga harus melawan cuaca dingin di Birmingham, kota tempat berlangsungnya turnamen bergengsi itu. Pada siang hari suhu di Birmingham tercatat sekitar 3 derajat Celcius, sedangkan di malam suhu bisa menyentuh nol derajat Celcius. Hawa kian terasa dingin karena Birmingham juga cukup berangin. Nah, kondisi ini tentunya berimbas ke kondisi tubuh atlet khususnya buat atlet-atlet Indonesia yang umumnya lebih terbiasa dengan suhu ratarata 30 derajat Celcius di ‘Tanah Air’. “Pada pertandingan pertama tubuh saya terasa agak kaku, jadi mengganggu pergerakan di lapangan. Mungkin karena cuaca yang dingin. Berarti saya mesti melakukan pemanasan lebih lama lagi dari biasanya,” ungkap atlet ganda campuran Indonesia Praveen Jordan dalam rilis pers PBSI. “Cuaca dingin membawa pengaruh buat saya. Engkel kaki saya terasa ngilu. Mungkin karena ini pertandingan pertama jadi tubuh juga masih beradaptasi. Ini menjadi bahan pembelajaran, selanjutnya saya mesti lebih panas sebelum memasuki lapangan pertandingan,” sambung pemain ganda putri Tiara Rosalia Nuraidah. Selain memaksimalkan pemanasan, para pemain Indonesia pun berusaha mengantisipasi dengan menjaga asupan makananan agar kondisi tubuh tetap prima. PBSI juga telah membekali mereka dengan suplemen serta vitamin yang dapat menjaga daya tahan tubuh. Para pelatih pun senantiasa mengingatkan para pemainnya agar makan tepat waktu, menggunakan jaket tebal, atau segera mengganti baju usai bertanding.(*/via)

JADWAL PERTANDINGAN RABU, 05 Maret 2014 FRIENDLY MATCH 23.55 WIB Afrika Selatan vs Brasil

KAMIS, 06 Maret 2014 FRIENDLY MATCH 02.45 WIB Rep. Irlandia vs Serbia FRIENDLY MATCH 03.00 WIB Inggris vs Denmark FRIENDLY MATCH 03.30 WIB Spanyol vs Italia KUALIFIKASI EURO U-21 01.00 WIB Inggris vs Wales

Bayern Tak Sebagus Musim Lalu LONDON - Meski Arsenal kembali kalah dari Bayern Munich, Arsene Wenger menilai klub Jerman itu tak sebagus musim lalu. Real Madrid dipuji Wenger usai tampil fenomenal di markas Schalke. Di musim 2012-13, Bayern mendominasi Eropa dengan meraih Treble di bawah asuhan Jupp Heynckes. Musim ini dilatih Josep Guardiola, Die Roten tak banyak perubahan di skuatnya dan sukses mendatangkan Mario Goetze dan Thiago Alcantara. Bayern superior dengan belum pernah kalah dalam 23 laga Bundesliga, menembus semifinal Piala Jerman. Di Liga Champions, tim Bavaria itu selangkah lagi lolos ke perempatfinal usai mengalahkan Arsenal 2-0 di laga leg I perdelapanfinal. Kendati begitu, Wenger mengira Bayern kini tidak selevel dengan Bayern-nya Heynckes. Terlebih karena duet andalannya Franck Ribery dan Arjen Robben diganggu cedera. “Musim lalu, Ribery dan Robben bermain bersama dan mereka dalam bentuk yang hebat sehingga Bayern sungguh kuat dalam penyerangan,” nilai Wenger dalam wawancaranya dengan Eurosport. p g “Musim ini mereka masih memiliki penguaaan bola yang amat tinggi tapi saan aya pikir mereka kurang saya erbahaya -- saya pikir berbahaya ita sudah melihatnya di kita markas Arsenal. Meski ami bermain dengan kami 0 orang mereka tidak 10 anyak menciptakan banyak eluang.” peluang.” Sementara itu, Madrid uga tak kalah oke dari juga ayern. Selain sukses Bayern. memuncaki La Liga dan olos ke final Copa del lolos Rey, Cristiano Ronldo dkk. dkk.belumkalah aldo belum kalah dii Eropa dan di amang lolos ke babang ak delapan besar bak sai menggilas usai chalke 6-1 di Schalke Gelsenkirchen. “Real Marid yang drid ekarang sekarang sejajar dengan iapapun. siapapun. agi saya, Bagi ni adalah ini im dengan tim keseimbangan terbaik,” sahut Arsene Wenger Wenger.(dtk/via)

LAGA PERSAHABATAN

GRAND FINAL SIRKUIT 2014

Llorente Tetap Legowo Meski Tidak Dipanggil pada Laga Persahabatan Lawan Italia

FOTO: RISCHO/HARIAN JAMBI

PESILAT: Dua Pesilat yang akan melakoni pertandingan di Grand Final Sirkuit 2014.

Kota Jambi dan Tanjabtim Juara Kategori Tunggal Kategori Beregu Atlet Kabupaten Tebo Lebih Dominan JAMBI - Di Grand Final Sirkuit tahun 2014, pesilat asal Kota Jambi Fredy berhasil keluar sebagai juara di kategori seni gerak tunggal putra dengan total perolehan nilai 439. Di urutan kedua, diraih oleh pesilat asal Kabupaten Tanjung Jabung Timur Erik Dona dengan total nilai 431, sedangkan juara ketiga diraih oleh pesilat asal Kabupaten Batanghari Faisal dengan total nilai 431. “Ketiga pesilat tersebut, pada partai final telah menunjukkan seni gerak silat

terbaik dan akhirnya mereka berhasil dan keluar sebagai juara,” kata Bunyamin yang mewakili Amirullah selaku Ketua Panitia Pelaksana Grand Final Sirkuit 2014. Dikatakannya lebih lanjut, untuk kategori seni gerak tunggal putri, yang keluar sebagai juara yakni Sarah Anggraeni pesilat asal Kabupaten Tanjung Timur dengan total nilai 440. Kemudian di urutan kedua disusul oleh pesilat asal Kabupaten Tebo Hakiki Nirmala dengan total nilai 432. Sedangkan di urutan ketiga diraih oleh pesilat asal Kota Jambi

Mesy dengan total nilai 429. “Untuk kategori seni gerak tunggal putri, yang menjadi juara adalah pesilat asal Kabupaten Tanjung Jabung Timur dengan todal nilai 440,” kata Bunyamin lagi. Sedangkan untuk kategori beregu, pesilat asal Kabupaten Tebo berhasil meraih juara pertama dengan total nilai 423, kemudian disusul oleh pesilat asal Kabupaten Bungo dengan total nilai 418 dan di urutan ketiga diraih oleh pesilat asal Kabupaten Kerinci. (iot/via)

TURIN - Fernando Llorente tak dipanggil Vicente Del Bosque untuk laga persahabatan melawan Italia. Meski tak sesuai dengan keinginannya, striker Juventus itu tetap menerima keputusan Del Bosque. Spanyol akan menjalani laga persahabatan melawan Italia di Vicente Calderon, Rabu (5/3) waktu setempat. Namun untuk laga ini, Del Bosque tak memasukkan nama Llorente ke dalam skuat La Furia Roja dan memilih untuk memanggil Diego Costa. Costa memang tengah berada dalam performa yang impresif musim ini. Striker Atletico Madrid itu sudah mengemas 21 gol di La Liga. Meski belum dilirik oleh Del Bosque, Llorente tetap menerima keputusan pelatihnya itu. Kini pesepakbola 29 tahun itu bertekad untuk menembus skuat Spanyol untuk Piala Dunia. “Aku harus menerima keputusan Del Bosque. Aku mau saja ada di dalam skuat, tapi Diego Costa sedang memiliki musim yang luar biasa,” ujar Llorente kepada Cadena Cope seperti dikutip Football Italia. “Akan sangat disayangkan jika aku tidak ke Piala Dunia, tapi masih ada waktu sebelum skuat selanjutnya diumumkan,” lanjut mantan pemain Athletic Bilbao itu. “Aku akan melakukan yang terbaik,” kata Llorente. Llorente punya 24 caps dan tujuh gol bersama Spanyol. Kali terakhir dia tampil untuk Spanyol adalah di laga persahabatan melawan Afrika Selatan pada November 2013 lalu.(dtk/via)


RABU, 05 Maret 2014 Edisi Sore

10

Rencana Swasembada Kedelai Gagal Indonesia Masih Impor Indonesia belum bisa bebas impor alias swasembada kedelai tahun ini. Meskipun proyeksi produksi kedelai bakal meningkat 100 persen dari 700.000-800.000 ton menjadi 1,5 juta ton per tahun. DETIKFINANCE, jakarta “KALAU kedelai kita memang kekurangan. Yang jelas kedelai, pasti impor meskipun target tahun ini bisa 1,5 juta ton tapi kembali kalau lahan itu tersedia,” kata Menteri Pertanian (Mentan) Suswono di kantornya, Ragunan, Jakarta, Selasa (4/3). Ia mengatakan, saat ini yang terpenting ada penambahan

lahan baru untuk kedelai dan harga kedelai lokal yang menarik. Sehingga target produksi bisa meningkat daripada tahun lalu. “Persoalannya dijanjikan transmigrasi oleh provinsi beneran riil terjadi apa nggak. Kalau itu tersedia dengan harga kedelai bagus, Insya Allah petani akan bergairah,” katanya.

DOK/ HARIAN JAMBI

KEDELAI: Stok kedelai impor di salah satu gudang milik pengusaha lokal. Hingga saat ini Indonesia belum bisa lepas dari ketergantungan impor kedelai.

Seperti diketahui, produksi kedelai Indonesia per tahunnya 700-800 ribu ton. Sedangkan kebutuhan kedelai Indonesia

per tahunnya mencapai 2,2 juta hingga 2,3 juta ton. Sisanya sebanyak 1,4 juta hingga 1,5 juta kedelai dipasok dari impor.

Importasi kedelai Indonesia terbesar berasal dari Amerika Serikat dan Brasil. Sebelumnya Direktur Budi-

daya Aneka Kacang dan Umbi Kementan Maman Suherman, kementeriannya sudah mendapatkan lahan baru untuk

memperluas areal tanam kedelai sebesar 340.000 hektar. Jumlah lahan kedelai yang dimiliki Indonesia hingga akhir tahun 2013 hanya 600.000 hektare. Penambahan areal tanam kedelai tersebar di 15 provinsi di seluruh Indonesia seperti Aceh, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Nusa Tenggara Barat, dan Nusa Tenggara Timur. Diharapkan nantinya dengan adanya tambahan lahan, maka produktivitas panen kedelai akan semakin bertambah. Rata-rata pertahun kedelai lokal yang dihasilkan adalah sebesar 700.000 ton dengan rincian rata-rata panen per hektar mencapai 1,3 ton hingga 1,5 ton. Kementan di tahun 2014 mempunyai program menggalakkan penanaman kedelai di tingkat petani untuk meningkatkan produktivitas dari 1,4 ton menjadi 1,7 ton/hektar. Salah satu caranya adalah dengan memberikan bantuan modal penanaman awal sebesar Rp 1,5 juta (di Jawa) hingga Rp 2 juta per hektar per musim tanam (di luar Jawa). Diharapkan program ini dapat menggenjot jumlah produksi kedelai setiap tahunnya.(*/sar)

HANDICRAFT

Jerman Bantu Kembangkan Desain Rotan PALU - Pusat Inovasi Rotan (Innovation Zentrum Lichtenfls-IZL) Jerman menjalin kerja sama dengan Pusat Inovasi Rotan Nasional (PIRNas) untuk membantu mengembangkan desain produk rotan Indonesia agar lebih mampu bersaing di pasar dunia. “Para ahli dari IZL Jerman akan membantu melatih para desainer rotan Indonesia agar produk kita lebih diminati pasar internasional,” kata Ketua PIRNas Prof Dr Tanra Tellu MSi di sela pembukaan workshop nasional desain rotan di Palu

Golden Hotel, Selasa malam. Tanra Tellu yang juga guru besar ekonomi Universitas Tadulako Palu itu mengemukakan bahwa PIRNas memilih bekerja sama dengan IZL karena lembaga ini telah memiliki reputasi internasional dalam bidang inovasi rotan. “Banyak pusat-pusat inovasi industri lainnya yang cukup terkenal di dunia, tetapi hanya IZL ini yang betul-betul fokus ke rotan, karena itu kita pilih IZL,” ujarnya. Selain itu, IZL juga memiliki jaringan perdagangan rotan

yang luas di dunia, sehingga lembaga ini juga membantu pengusaha rotan nasional untuk melakukan pameran dan promosi dagang di seluruh dunia. “Kita sudah melakukan tiga kali pameran produk industri rotan di Eropa dan Amerika selama 2013 hingga sekarang, dan bulan Juli akan melakukan pameran lagi di Amerika Serikat,” ujarnya. Sementara itu IZL mengaku tertarik bekerja sama dengan PIRNas karena Indonesia merupakan penghasil rotan terbesar di dunia dan PIRNas telah bekerja sama dengan Institut Teknologi Bandung

(ITB) sehingga IZL lebih yakin untuk bermitra dengan PIRNas. “Indonesia memiliki peluang yang sangat besar untuk menguasai pasar produk rotan dunia karena bahan bakunya banyak dan desain tradisional dari berbagai daerah telah berkembang cukup baik,” kata Prof Auwi Stubbe, Pimpinan IZL Jerman pada pembukaan pelatihan tersebut. Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan U M KM Su lteng Ab u b akar Almahdali berharap PIRNas memberikan kontribusi yang lebih signifikan dalam mendorong tumbuhnya industri rotan

di daerah ini. “Sulteng adalah penghasil rotan terbesar di Indonesia, yakni mencapai sekitar 60 persen dari produksi rotan tiap tahun, namun industrinya belum berkembang seperti di Jawa. Karena itu, penetapan PIRNas untuk berpusat di Sulteng diharapkan membawa manfaat besar bagi kesejahteraan masyarakat yang hidupnya terkait dengan rotan mulai dari hulu sampai hilir,” ujarnya. Pelatihan desain rotan atas kerjasama PIRNas dan IZL Jerman itu diikuti 21 desainer dari berbagai provinsi di Indonesia, akan berlangsung selama enam hari.(ant/sar)

OTOMOTIF

DOK/ HARIAN JAMBI

MAZDA: Penampakan Mazda Hazumi di ajang Geneva Motor Show.

Wajah baru Mazda 2 JENEWA - Setelah digadang-gadang, Mazda akhirnya benar-benar memperlihatkan mobil konsep terbaru mereka, Mazda Hazumi. Inilah mobil yang menurut Mazda menggabungkan berbagai keunggulan teknologi inovasi dari merek yang bermarkas di Hiroshima tersebut. Mazda mengungkapkan kalau mobil yang diperlihatkan pada ajang Geneva Motor Show yang kini tengah digelar tersebut mampu menggabungkan bahasa desain KODO — Soul of Motion, SKYACTIV technology, Mazda Proactive Safety dan in-car connectivity system terbaru Mazda yang bernama MZD Connect. Dengan Hazumi, Mazda ingin memperlihatkan pada dunia bagaimana mereka

di masa depan nanti. Jika melihat desainnya, maka Anda bisa membayangkan kalau Hazumi adalah model Mazda2 di masa depan. Memang Mazda belum mengkonfirmasi Mazda Hazumi adalah model terbaru dari Mazda2, namun seorang sumber membocorkan Mazda Motor Corporation akan menampilkan All New Mazda2. Mazda Mazda2 memiliki dimensi panjang 4.070 mm, lebar 1.730 mm, dan tinggi 1.450 mm sementara hatchback Hazumi diakui Mazda lebih panjang 157 mm, lebih lebar 35 mm dan lebih rendah 25 mm. Sementara itu hatchback Hazumi memiliki wheelbase 2.585 mm atau lebih panjang dari Mazda2 (2.490 mm). Artinya legroom-nya Hazumi lebih lega untuk penumpang.

Nantinya All New Mazda Mazda2 ini disokong mesin diesel SKYACTIV 1.5 liter empat silinder yang dipadukan dengan sistem transmisi 6 percepatan dengan syarat Euro 6. Nama Hazumi sendiri diambil dari bahasa Jepang memiliki arti lompatan atau lonjakan, dimana kata ini dipilih untuk menggambarkan gerakan dari sebuah hewan di alam bebas yang sedang melompat. Menurut Mazda, penggambaran ini disesuaikan dengan desain sebuah mobil kecil yang terlihat penuh dengan luapan energi. Tanpa adanya kompromi terhadap seluruh prinsip-pr i n s i p t e k n i k m e si n M az da, M az da Hazumi mengekspresikan bentuk yang ideal dari generasi terbaru mobil sub-compac t M az da. (d tk/sa r)


RABU, 05 Maret 2014 Edisi Sore

11

DAN ANEH DI DUNIA S

ENSASI menonton sendiri di rumah dengan menonton di bioskop, tentu berbeda. Walaupun dengan home

theater sekalipun, orangorang pada umumnya datang ke bioskop tidak semata-mata hanya untuk menonton, tetapi juga ingin menikmati pengalaman

yang berbeda. Jika biasanya nonton di bioskop identik dengan kursi nyaman, suara jernih dan keadaan yang gelap, tetapi ternyata ada beberapa bioskop unik

yang banyak diminati para turis karena ingin mencoba sensasi berbeda dalam menonton film. Berikut 5 bioskop-bioskop unik dan aneh di dunia.

3. Vintage Mobile CinemaBioskop Berjalan Bagi Anda yang lahir tahun 60-an atau Anda seorang pecinta mobil klasik, mungkin Anda sudah mendengar tentang mobil bioskop yang satu ini. Ya, inilah satu-satunya Vintage Mobil Cinema yang tersisa di Inggris. Bus berjenis Bedford SB3 ini merupakan salah satu mobil bioskop yang masih bertahan sejak dibangun pada tahun 1967 lalu. Memang umurnya sudah amat tua, tetapi bis ini telah diperbaiki dan didesain kembali khusus bagi Anda para pecinta film. Vintage Mobile Cinema

diluncurkan kementrian teknologi Inggris pada akhir tahun 1960-an. Saat itu mobil bioskop ini hanya dibuat sebanyak 7 unit, yang bertujuan untuk mempromosikan industri film pada masanya. Sungguh mengasyikkan bukan, kita bepergian ke kotakota di Inggris sambik menyaksikan film favorit kita. Namun, 6 mobile cinema yang tersisa sudah menghilang dan menyisakan satu-satunya mobil bioskop sabagai warisan transportasi Inggris.

Meski ini hanya tersisa satu unit, tetapi perangkatnya sudah sangat modern, seperti layar besar, proyektor LCD, dan pemutar blu-ray untuk menampilkan film yang akan ditonton. Tidak hanya itu, perangkat sound-nya pun sangat komplit yang berjumlah 17 speaker surround. Uniknya, van ini juga dilengkapi dengan 22 kursi lipat yang dibuat pada tahun 1930 dan juga disusun seperti bangku teater bertingkat.

4. Sol Cinema–Bioskop Bertenaga Surya Terkecil di Dunia

1. Bioskop Terapung di Atas Laut Bioskop unik pertama adalah, bioskop terapung di atas laut. Ya, jika selama ini bioskop hanya terpaku untuk berada di dalam ruangan saja, tetapi pernahkah Anda membayangkan adanya bioskop di luar ruangan? Meski dirasa sulit untuk dipercaya, tetapi bioskop outdoor ini dapat direalisasikan di Thailand. Yang lebih menakjubkan lagi, bioskop ini terapung di atas laut dengan layar proyeksi super besar yang

mengambang di atas air, dengan berlatarkan dua batu besar yang menjulang tinggi. Bioskop ini didirikan di Nai Pi Lae Laguna di pulau Kudu, Thailand. Bioskop terapung ini diciptakan oleh seorang arstitek Jerman bernama Oleh Scheeren. Ia merancang, membangun, dan menamai bioskop terapungnya itu dengan sebutan archipelagi cinema. Schren berhasil memproyeksikan sebuah layar yang terletak di antara bebatuan.

Selain itu, layar dan tempat duduk bioskop mengapung ini ditopang oleh pilar-pilar seperti rakit raksasa di atas perairan. Bahkan auditoriumnya terbuat dari kayu yang biasa digunakan para nelayan lokal. Untuk membuat rakit penangkap lobster. Untuk menonton di tempat ini, para penonton harus menaiki perahu kecil terlebih dahulu. Barulah mereka turun di auditorium mengambang, yang terdiri dari sofa-sofa super nyaman di atas sebuah

Dengan syarat, pengunjung harus mengenakan pakaian renang jika berada di Hot Tub Cinema ini. Yang menariknya lagi, di sini para pengunjung tidak hanya bisa menonton film sambil berendam air panas saja, tetapi mereka juga bisa menikmati sajian kuliner lezat, sambil menikmati indahnya pemandangan alam Kota London dari atas gedung. Untuk layanan Hot Tub Cinema ini, Asher memberlakukan harga masuk sebesar 22 poundsterling atau sekitar 339 ribu rupiah. Namun, berhubung antusias masyarakat London yang sangat besar terhadap Hot Tub Cinema, Anda harus adu cepat untuk bisa

film yang ditawarkan juga beragam. Mulai dari video klip musik, film komedi, dokumenter, dan film pendek lainnya. Menariknya, semua film yang ditawarkan oleh Sol Cinema ini memiliki tema mengenai lingkungan. Selain menawarkan filmfilm bertemakan lingkungan, sebagian besar dekorasi interiornya juga terbuat dari bahan-bahan yang didaur ulang. Sol Cinema ini sendiri diciptakan oleh Peter O’Connor dan beberapa rekan senimannya di Inggris. Mereka telah menciptakan inovasi baru yang dituangkan pada sebuah bioskop. Tenaga matahari yang diperoleh berasal dari panel surya sebesar 120

watt. Panel surya ini akan mengalirkan energi ke 4 baterai lithium-ion besar yang terpasang di karavannya. Tenaga surya dari matahari ini dapat menyediakan energi yang cukup untuk proyekor LED dalam bioskop Sol Cinema, mulai dari siang hingga malam hari. Karena bioskop ini dibangun di sebuah karavan, tentunya Sol Cinema dapat dibawa ke mana saja, dengan ditarik menggunakan mobil sesuai dengan kehendak penonton. Maka oleh sebab itu, Sol Cinema tidak memiliki lokasi yang tepat. Namun, bioskop super kecil ini dapat Anda temui di berbagai event dan festival yang sedang berlangsung di Inggris.

Laguna. Dengan konsep dan desainnya yang modern, bioskop ini menjadi salah satu tempat paling indah di bumi untuk menonton sebuah film. Festival ini juga bermaksud untuk member tahu dunia bahwa sebuah film tidak hanya berisi dialog saja, tetapi juga interaksi antara lingkungan manusia dan alam. Menarik bukan, tetapi sayang nya, setelah festival yang berlangsung selama 4 hari ini selesai, bioskop mengapung ini harus segera dibongkar.

5. Prince Charles CinemaBioskop Ninja

2. Hot Tub Cinema Menemukan kenyamanan menonton film sambil berendam di kolam plastik berisi air hangat, pasti mengasyikkan. Nah, wujudkanlah angan-angan itu saat berada di kota London. Sebab, di kota ini terletak gedung bioskop unik, yang menggantikan tempat duduk dengan bak mandi air panas di ruang terbuka. Konsep unik yan diberi nama Hot Tub Cinema ini dibuka oleh seorang pengusaha asal Inggris bernama Asher Charman. Hot Tub Cinema ini berisi 15 bak air panas yang bisa diisi oleh 4 sampai 5 orang. Dengan santai Anda bisa menyaksikan film-film lawas buatan Hollywood dengan nuansa yang berbeda.

Bioskop ini dijalankan bersumber dari energi matahari. Namun, dukungan tenaga surya bukan hanya keunikan dari Sol Cinema. Dibangun dengan menggunakan sebuah caravan kecil keluaran tahun 1960-an, menjadikan tempat ini sebagai teater bertenaga surya terkecil di dunia. Dari luar bioskop kita dapat melihat seorang penerima tamu wanita yang memakai seragam berwarna merah. Wanita itu siap melayani para pengunjung yang berdatangan. Meski Nampak kecil dari luar, tetapi percaya atau tidak, teater ini ternyata mampu menampung hingga delapan orang dewasa dan cukup untuk 12 anak-anak. Koleksi

mendapatkan tiket tersebut. Jika Anda memiliki sebuah event besar dang ingin menyewa semua bak air panas, Hot Tub Cinema juga bisa mewujudkannya. Anda tinggal reservasi dan menentukan tempat. Setelah

itu mereka akan datang lengkap dengan semua peralatan. Namun, pasti harganya juga berbeda. Untuk penyewaan, Anda harus membayar uang sebesar 200 poundsterling atau setara dengan 3,1 juta rupiah.

Di sini Anda bisa menikmati film dengan tenang tanpa adanya gangguan seperti banyaknya suara-suara berisik, suara telepon seluler, cahaya dari ponsel, atau malah beberapa pengunjung yang sibuk mondar-mandir. Sebab, untuk mencegah gangguan-gangguan itu terjadi, ada cara unik yang diterapkan di London’s Prince Charles Cinema. Cara unik nan kreatif tersebut adalah dengan adanya ninja mata-mana berpakaian hitam di dalam teater selama film diputar. Tidak seperti ninja yang ada di film-film yang melemparkan panah binatang pada setiap

orang yang dianggap sebagai musuh. Ninja pada bioskop ini adalah ninja yang memakai pakaian serba hitam yang akan menghampiri setiap pengunjung yang dianggap melanggar peraturan dan kemudian menegurnya. Pihak teater sengaja membuat pakaian hitam untuk setiap ninjanya agar para ninja dapat bersembunyi dan tidak terlihat di sudut-sudut gelap bioskop. Uniknya, para ninja yang bertugas ini sebenarnya bukan bagian atau pegawai dari pihak bioskop. Melainkan beberapa pengunjung sukarela untuk menegur siapa saja yang melanggar peraturan.

Pihak bioskop hanya memberikan tiket gratis untuk mereka. jadi, sambil berjaga, mereka juga bisa menonton film yang diputar. Menurut Gregor Lawson, si pembuat ide, sekaligus pendiri Morphsuits, awalnya ide ini sebenarnya hanyalah sebatas percobaan. Namun, karena dianggap berhasil, hingga saat ini para ninja di bioskop Prince Charles, masih sering terlihat menegur para pengunjungnya. Oleh sebab itu, bagi Anda yang menonton di bioskop ini, diharap tenang. Jika tidak, Anda akan diserbu oleh ninjaninja hitam. SUMBER// UNIKDUNIA.COM


TANAH SAKTI

RABU, 05 Maret 2014 Edisi Sore

12

RATUSAN

SISWA TERLANTAR SAPRIAL/HARIAN JAMBI

KONDISI GEDUNG: Kondisi gedung SMAN 2 Sungaipenuh, pasca terbakar Selasa malam kemarin.

Kerugian Rp 5 Miliar, Siswa Kelas 1 dan 2 Dialihkan ke SMP 3 Ratusan siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 2 Sungaipenuh terlantar pasca kebakaran yang hampir meluluhlantakkan SMA unggulan di Kota Sungaipenuh ini. Mereka terpaksa tidak bisa belajar, meski sudah mendekati ujain mid semester. SAPRIAL, Sungaipenuh

E

mi, siswi kelas 11 SMAN 2 Sungaipenuh pada harian ini mengatakan mereka baru tahu jika sekolah kesayangnya itu terbakar saat datang ke sekolah pagi ini (05/03). “Kami datang ke sekolah karena kami tidak tahu kalau sekolah kami sudah terbakar, kami tidak tahu kapan kami bisa belajar lagi,” ungkapnya. Menurut Emi, dalam waktu dekat ini seluruh sekolah akan melaksanakan ujian mid semester. “Kami Kamis depan rencananya sudah mulai mid semester,” ungkapnya.

Sementara itu, Pagaruyung, Kepala Dinas Pendidikan Kota Sungaipenuh, pada harian ini mengatakan akibat kebakaran yang melanda SMA 2 kerugian ditaksir Rp 5 miliar lebih. Dijelaskannya bahwa ruang belajar yang terbakar ada sekitar 14 lokal ditambah gedung lainnya jumlah seluruh yang terbakar 20 ruang. “Ada 14 ruang belajar yang terbakar dan gedung OSIS, ruang BP dan lainnya seluruhnya 20 ruang,” jelasnya. Pagaruyung mengatakan, proses belajar-mengajar baru akan dimulai hari Senin mendatang. “Untuk

kelas tiga belajar mulai Jumat besok, masih ada 8 ruang belajar yang tidak terbakar, dan kita akan minta izin dengan kepolisian agar gedung itu bisa digunakan, karena sekarang sekolah ini sudah dipolice line, sedangkan untuk kelas 1 dan 2 kita gunakan SMP 3 Kot0 Lebu,” ungkapnya. Terkait data siswa yang akan mengikuti Ujian Nasional dalam waktu dekat ini, Kepala Dinas mengatakan bahwa data UN tersebut sudah dikirim ke pusat, dan Daftar Nominasi Tetap (DNT) sudah keluar. “Untuk data siswa UN-nya sudah dikirim,” ungkapnya. (*/pai)

HARI PERTAMA NGANTOR

Adirozal ke Kantor Camat Zainal Abidin ke SKPD Setda Kerinci KERINCI - Hari pertama masuk kantor Bupati dan Wakil Bupati Kerinci menggelar Inspeksi Mendadak (Sidak). Bupati Kerinci melakukan sidak ke setiap kecamatan, sedangkan Wabup melakukan sidak ke SKPD dan Sekretariat Daerah (Setda) Kerinci. Wakil Bupati Kerinci Zainal Abi-

din saat sidak ke ruang kerja Sekretaris Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKA) Kerinci mengatakan, ruangan kerja itu harus betah sehingga memotivasi untuk terus hadir dan bekerja. “Ruang kerja itu harus bagus dan buat nyaman sehingga ada motivasi untuk bekerja,” jelasnya.

Dia mengatakan untuk meningkatkan kinerja pegawai dirinya ingin setiap pegawai ada catatan harian sehingga jelas apa yang dikerjakan PNS itu jelas ini bisa menjadi bahan evaluasi dan kepangkatan saat ingin naik jabatan. “Iya, kita ingin ke depan setiap pegawai itu ada catatan harian yang berisikan apa pekerjaan yang dilaksanakan setiap hari, sehingga ini bisa jadi acuan saat ingin naik pangkat,” ungkapnya.

Cek Absensi Pegewai SAPRIAL/HARIAN JAMBI

GELAR SIDAK: Wakil Bupati Kerinci Zainal Abidin, saat menggelar sidak di kantor DPPKA Kerinci.

Sementara itu, Sekretaris DPPKA Mahyudi SH menjelaskan bahwa soal absen pegawai di DPPKA yakni terdiri dua yakni pagi dan sore. “Absen itu ada dua pagi dan sore bagi yang tidak hadir selama satu bulan lebih maka tunjangan kerja daerahnya tidak dibayarkan,” jelasnya. Sementara Zainal mengatakan, bahwa intinya pembagian tugas itu harus jelas dan kalau tidak hadir maka tinggal terus kerja. Zainal minta Sekretaris DPPKA untuk mengingatkan pegawai yang sering tidak masuk. “Sekretaris untuk terus mengingatkan pegawai agar terus hadir dan bekerja dengan baik,” imbaunya. Sidak Wakil Bupati Kerinci, didampingi Asisten III Setda Kabupaten Kerinci, bersama Kabid, Kabag di lingkungan Setda Kerinci. Zainal Abidin, Wakil Bupati Kerinci mengatakan bahwa tujuan dilaksanakan sidak adalah untuk mengecek absensi harian pegawai, kerjanya seperti apa.”Hasil sementara memang masih banyak yang harus dibenahi karena untuk ke depannya, setelah dilakukan sidak ini akan dilakukan kajian evaluasi kita ke depan,” jelasnya. Terkait dengan rencana diberlakukannya buku catatan harian yang akan menjadi acuan dalam kenaikan pangkat bagi PNS, Zainal mengatakan bahwa untuk menerapkan hal itu perlu dilakukan kajian sehingga tidak mubazir,” tukasnya. (pri/pai)


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.