Harian Bhirawa Edisi 19 Mei 2014

Page 1

Harian Bhirawa Ditunjuk kembali sebagai sarana pengumuman iklan tender/lelang pemerintah di seluruh Jawa Timur berdasarkan SK Gubernur No.188/343/ KPTS/013/2011

HARIAN

Sejarah perjuangan bangsa Indonesia juga menorehkan kaum muda sebagai motor utama,’’

IKLAN/ LANGGANAN

031-5615454

Baca Hal 4

Harga Langganan Rp 55.000/bulan Eceran Rp 3.000

Ketua DPD KNPI Kab Sidoarjo Ari Suryono SSos

Senin Pon, 19 MEI 2014

http://www.harianbhirawa.co.id

19 MEI 2014

Risma dan Wisnu Nguleg Rujak Bareng

AGENDA HARI INI

 Gubernur H Soekarwo - 07.00

Di Ruang Kerja

 Wagub H Saifullah Yusuf

- 07.00

Pemkot, Bhirawa Festival Rujak Uleg kembali digelar di Kota Surabaya. Ribuan warga menghadiri event tahunan yang digelar oleh Pemkot Surabaya ini. Wali Kota Tri Rismaharini yang ikut menguleg rujak dengan Wawali Wisnu Sakti Buana mengaku bangga dengan warga Surabaya yang berbondong-bondong

Di Ruang Kerja

 Sekdaprov H Akhmad Sukardi - 08.30

Menghadiri Seminar HUT BPKP di Jakarta

Komisi B Sesalkan Penutupan Dua Pabrik SKT di Jatim

datang ke Festival Rujak Uleg di Kembang Jepun, Minggu (18/5). “Nantinya Rujak Uleg akan dipatenkan sebagai ikon Kota Surabaya”, kata Risma. Festival Rujak Uleg ini memang event tahunan setiap Surabaya merayakan ulang tahunnya. Tak

 ke halaman 11

Imbas Aksesi FCTC dan Turunnya Pangsa Pasar SKT

DPRD Jatim, Bhirawa Ditutupnya paksa dua perusahaan milik PT HM Sampoerna di Jatim masing-masing di Lumajang dan Jember untuk Sigaret Kretek Tangan (SKT) karena terus menurun pangsa pasarnya akibat tekanan asing lewat wacana aksesi FCTC (Framework Convention on Tobacco Control ) sangat disesalkan Komisi B DPRD Jatim. SKT merupakan tinggalan budaya bangsa yang harus tetap dilestarikan keberadaannya. Ketua Komisi B DPRD Jatim Agus Dono menegaskan sejak awal pihaknya sudah memprediksikan akan banya pabrik rokok yang akan rontok akibat kebijakan pusat yang mengikuti aksesi FCTC. Dalam wacana tersebut, seluruh pabrik rokok dilarang menggunakan tembakau lokal dengan alasan mengandung tar tinggi. Padahal sejujurnya banyak teknologi canggih yang bisa mengubah tar tinggi menjadi rendah. ‘’Jujur di Indonesia banyak orang pintar, mengapa kita menggunakan mereka untuk menciptakan teknologi yang mengatur tar tinggi menjadi rendah. Karena itu saya sejak awal minta kepada Presiden SBY untuk tidak menandatangani aksesi FCTC karena bisa membunuh ratusan ribu petani dan tenaga kerja. Dan itu sudah terbukti dengan PT HM Sampoerna yang telah menutup usaha SKTnya di Lumajang dan Jember,’’tegas politisi asal Partai Demokrat, Minggu (18/5). Namun terlepas dari itu, pihaknya berterimakasih kepada PT HM Sampoerna yang telah menyumbang investasi besar di Jatim lewat cukai. Termasuk memberikan pelatihan pada karyawan yang terkena PHK. Dengan begitu mereka masih memiliki harapan kerja ke depannya. Apalagi ini

 ke halaman 11

Pasien Keluhkan Tarif Layanan Umum di RSUD Bangil Pasuruan, Bhirawa Sejumlah pasien di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil, Kabupaten Pasuruan mengeluhkan kenaikan tarif layanan umum yang sudah mulai diberlakukan sejak Jumat (16/5). Menurut mereka, beberapa fasilitas atau pelayanan di RSUD tersebut masih kurang memadai. Hal itu sebagaimana diungkapkan oleh Dewi, seorang ibu dari salah satu pasien. Ia mengeluhkan, kalau sirkulasi udara yang ada di dalam ruangan RSUD itu kurang bagus. Sebab ia sendiri merasakan kondisi gerah dan kepanasan saat menemani anaknya yang sedang dirawat di dalam ruangan tersebut. “Di dalam ruangan udah seperti di-oven saja, kondisi panas dan pengap banget yang saya rasakan,” ujar ibu yang memiliki dua anak in,” katanya kemarin. Dijelaskannya, anaknya bernama Galih itu dirawat di Kelas II ruangan mawar 2. Di dalam sebuah kamar yang berukuran sekitar 10 meter x 5 meter itu diisi oleh lima orang pasien dengan satu pendingin atau AC. Dewi juga mengeluhkan kalau fasilitas bagi pasien di RSUD itu masih kurang memadai. Dirinya

trie diana/bhirawa

Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini didampingi Wawali Wisnu Sakti Buana nguleg rujak bersama di Jalan Kembang Jepun, Minggu (18/5). Tamu kehormatan dari negara sahabat ikut meramaikan festival rujak uleg yang dihadiri ribuan warga.

Kepala Inspektorat Jatim Diduga Selewengkan Honor DL Bawahan Pemprov, Bhirawa Memprihatinkan. Itu kata yang pas untuk menggambarkan kinerja Inspektorat Provinsi Jatim. Salah satu SKPD (Satuan Kerja Perangkat Daerah) di lingkungan Pemprov Jatim yang bertugas memeriksa SKPD lain atau PNS yang dianggap memiliki kesalahan, justru di dalamnya banyak penyimpangan. Yang lebih memilukan lagi, penyelewengan tersebut diduga dilakukan Kepala Inspektorat Provinsi Jatim Bambang Sadono, dengan cara menggunakan honor Dinas Luar (DL) anak buahnya untuk kepentingan pribadi. Praktik semacam ini kabarnya telah berlangsung lama, sejak Bambang Sadono menjabat sebagai Sekretaris SKPD. Bahkan, Bhirawa juga mendapatkan tanda bukti setoran pemotongan pada

2012 lalu. Bukti potongan ini berlaku sejak 2011 hingga pertengahan 2013. Sejak pertengahan 2013 hingga kini bukti potongan sudah tidak dikeluarkan lagi, meski potongan honor masih tetap berlanjut. Dari informasi yang berhasil digali di Inspektorat Provinsi Jatim, awal mula terjadi pemotongan honor DL yang beru-

 ke halaman 11

Angka Kelulusan UN SMA/MA Jatim Jeblok Tahun Ini 1.615 Peserta UN Tidak Lulus

Dindik Jatim, Bhirawa Target prestasi Ujian Nasional (UN) Jatim jenjang SMA, MA, SMK dan Paket C akhirnya gagal dicapai. Keinginan hasil UN SMA/ MA minimal sama atau lebih baik dari tahun lalu ternyata meleset. Ini dapat dilihat dari tingkat kelulusan yang melorot dari angka 99,93% pada 2013 lalu menjadi 99,91% pada tahun ini. Secara menyeluruh, dari jum-

 ke halaman 11

Berantas Buta Aksara MEMILIKI cara kepemimpinan yang tegas serta penuh dengan sifat pengayom, Bupati Kabupaten Probolinggo Hj P Tantriana Sari SE mendorong warganya yang masih mengalami buta aksara untuk dapat membaca dan menulis. Hal ini merupakan komitmennya untuk menekan pemberantasan buta aksara di daerahnya yang cukup tinggi hingga kini. “Untuk Kabupaten Probolinggo, masyarakat yang mengalami buta aksara memang masih tinggi. Namun di saat yang sama telah mengalami penurunan yang

 ke halaman 11

Hj P Tantriana Sari SE

Sentil..  Seleksi odong-odong ala Timsel KPUD Sidoarjo  Hasilnya juga odong-odong  Anies Baswedan pantas dampingi Jokowi  Dibandingkan anak Ketua Umum  Polres Bojonegoro petakan titik rawan kekisruhan  Dan diantisipasi sejak dini

Bambang Sadono

 ke halaman 11

trie diana/bhirawa

Kepala Dinas Pendidikan Jatim Dr Harun MSi bersama Rektor Unesa Prof Dr Muchlas Samani MPd, Karo Ops Polda Jatim Kombes Pol Mamboyng dan Kakanwil Kemenag Jatim Drs Mahfud Shodar ketika membacakan rekapitulasi peserta dan kelulusan UN tingkat SMA/MA tahun ajaran 2013/2014 di Kantor Pendidikan Jatim,Minggu (18/5).

, Kelulusan UN Jatim jenjang SMA, MA SMK dan Paket C Tahun 2014 Jenjang SMA/MA SMK Paket C

Peserta (Siswa) 2014 2013 220.740 229.164 176.633 185.628 23.393 26.317

Tidak Lulus (Siswa) 2014 (%) 2013 (%) 195 (0,09) 154 (0,07) 61 (0,033) 408 (0,23) 3.199 (12,23) 1.359 (5,81)

Jadi Partai Pendukung KarSa, PKS dan PAN Terapkan Koalisi Kritis DPRD Jatim, Bhirawa Meski dalam KarSa (Soekarwo-Saifullah Yusuf) jilid II, PKS dan PAN resmi mengusung pasangan asal Partai Demokrat (PD) ini, namun tidak serta merta kedua partai ini tidak mengkritisi kinerja KarSa. Sebaliknya, mereka akan berkoalisi kritis dalam pemerintahan KarSa, apalagi dalam Pileg 2014 KarSa tak lagi jadi pemenang. Ketua DPW PKS Jatim Hammy Wahjunianto menegaskan meski dalam Pilgub 2013, PKS maju sebagai partai pengusung tapi tidak berarti PKS diam saja ketika melihat kinerja KarSa jilid II tidak sesuai visi dan misi saat maju Pilgub. Sebaliknya PKS akan mengritisi seluruh kinerja KarSa jika dianggap melenceng dengan janjinya di masyarakat. “Kami akan terus mengkritisi kinerja KarSa lewat fraksi yang ada di DPRD Jatim. Walaupun kita tidak mengenal oposisi di Jatim, tapi kita akan terus berupaya menyikapi permasalahan jika dipandang program kerakyatan yang diluncurkan pasanggan KarSa sudah melenceng,”tegas Hammy

 ke halaman 11

Hari Ini 633 Ribu Siswa Ikuti US SD Pengawasan Hanya Silang Antar Satuan Pendidikan

Dindik Jatim, Bhirawa Untuk pertama kalinya Ujian Sekolah (US) jenjang Sekolah Dasar (SD) digelar Senin (19/5) hari ini. Pada hari pertama ini, sebanyak 633.692 peserta dari siswa kelas VI akan mengikuti ujian dengan mata pelajaran Bahasa Indonesia. Kepala Dinas Pendidikan (Dindik) Jatim Dr Harun MSi mengatakan, semua persiapan telah dilakukan untuk menggelar ujian. Dia optimistis, meski baru pertama kalinya US digelar oleh provinsi, pelaksanaan akan berjalan dengan baik. “Semua soal telah kita distribusikan baik di daerah remote (terpencil) maupun non remote,” tutur Harun, Minggu (18/5).

 ke halaman 11

Sumber : Dinas Pendidikan Jatim

Kampoeng Ilmu di Jalan Semarang

Semangat Belajar di Tengah Kebisingan Kota Banyak warga Surabaya yang tidak tahu kalau Surabaya punya Kampoeng Ilmu. Bahkan tempat itu sekarang sudah diproklamirkan sebagai tempat wisata ilmu. Kalau orang asli Kota Pahlawan pasti kenal dengan Jalan Semarang. Tak hanya dikenal sebagai sentra buku dan majalah bekas, di situlah Kampoeng Ilmu itu berada. Gegeh, Kota Surabaya Jalan Semarang tampak bising. Suara gergaji mesin campur bising kemacetan. Bus kota jurusan Purabaya- Perak dan angkot menurunkan penumpang sembarangan. Pangkalan taksipun bikin ruwet kawasan sekitarnya. Pertokoan di seberang yang didominasi bengkel, menambah kebisingan kawasan itu. Jalan Semarang sejak dulu juga dikenal masyarakat sebagai bursa buku dan majalah bekas. Jalan ini terletak tidak jauh dari Stasiun Pasar

Turi. Banyak cendekiawan berburu buku-buku lama bermutu di tempat ini. Sepanjang Jalan Semarang terdapat puluhan stan berderet. Tempat yang selalu ramai ini sekarang direlokasi ke sebuah tempat khusus di Jl Semarang 37. Namanya Kampoeng Ilmu. Meski sekitar Jalan Semarang bising, namun siswa-siswi yang masih duduk di bangku SD ini, tak terusik. Mereka asyik mengikuti bimbingan dari Unesa saat memberikan materi kepada siswa yang mengikuti bimbingan  ke halaman 11 Mahasiswa belajar di Kampoeng Ilmu Jalan Semarang, Minggu (18/5).


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Harian Bhirawa Edisi 19 Mei 2014 by Harian Bhirawa - Issuu