Harian Bhirawa Ditunjuk kembali sebagai sarana pengumuman iklan tender/lelang pemerintah di seluruh Jawa Timur berdasarkan SK Gubernur No.188/343/ KPTS/013/2011
HARIAN Saya terus memberikan imbauan dalam berbagai kesempatan agar masyarakat tidak memilih yang memberi uang,’’
IKLAN/ LANGGANAN
031-5615454
Baca Hal 7
Harga Langganan Rp 55.000/bulan Eceran Rp 3.000
Bupati Lumajang Dr Sjahrazad Masdar
Kamis Legi, 13 MARET 2014
http://www.harianbhirawa.co.id
13 MARET 2014
AGENDA HARI INI
Gubernur H Soekarwo 07.00
Mendampingi Kunjungan Presiden SBY di Jatim
Wagub H Saifullah Yusuf 18.30
Seminar Nasional ILC di Gedung Srijaya Jalan Mayjen Sungkono Surabaya.
Presiden SBY Tinjau Gelar Kekuatan TNI AL
Kormatim, Bhirawa Kedatangan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam gelar Alat Utama Sitem Pertahanan (Alutsista) TNI AL di Dermaga Kormatim Ujung Surabaya, Rabu (12/3) mendapat antusias tinggi dari para prajurit TNI AL. Tak hanya menghadiri acara
tersebut, Presiden SBY juga meninjau kekuatan Alutsista TNI AL. Didampingi Menteri Pertahanan (Menhan) Purnomo Yusgiantoro, selain melakukan peninjauan pada acara Alutsista, Presiden SBY juga melihat Alutsista baru dari hasil pengadaan program pembangunan
kekuatan matra laut periode Perencanaan Strategi (Renstra) tahun anggaran 2005-2009 dan 2010-2014. Dalam acara itu, Presiden SBY menerima laporan dari Menhan terkait status pembangunan kekua-
ke halaman 11
Sekdaprov Achmad Sukardi 08.00 10.00
Rakor Asistensi Tim Terpadu Penanganan Gangguan Keamanan Dalam Negeri di Bappeda Jatim. Rakor Persiapan Pileg di Hotel Utami Sidoarjo.
Demokrat Pastikan SBY Kampanye di Tulungagung Tulungagung, Bhirawa Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang juga Ketua Umum DPP Partai Demokrat dipastikan bakal menjadi juru kampanye di Kota Marmer Tulungagung. Dia rencananya akan berkampanye untuk Partai Demokrat di Stadion Rejoagung. Ketua DPC Partai Demokrat Tulungagung Goldy Trimo mengungkapkan kepastian SBY menjadi jurkam di Tulungagung. “Beliau (SBY) direncanakan kampanye di Stadion Rejoagung pada 18 Maret 2014,” ujarnya, Rabu (12/3). Trimo mengakui jika kemarin telah bertemu dengan Kapolres Tulungagung AKBP Whisnu Hermawan Februanto MH. Pertemuan tersebut terkait kedatangan Presiden SBY. “Sesuai informasi yang kami terima, Presiden SBY datang ke Tulungagung dari arah barat. Kemudian tiba di Tulungagung sekitar pukul 13.00. Setelah itu ke Malang dan Sidoarjo,” paparnya. Soal lokasi Stadion Rejoagung yang tidak tercatat dalam tempat yang telah ditetapkan KPU
ke halaman 11
trie diana/bhirawa
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bersama Ny Ani Yudhoyono dan pejabat lainnya saat meninjau berbagai Alutsista TNI AL di Dermaga Kormatim Ujung Surabaya, Rabu (12/3).
LPMP - Dindik Jatim Bersitegang Berebut Peran dalam Ujian Nasional
nurkholis/bhirawa
Warga saat melintas di depan kantor Dinas Koperasi dan UKM Sampang, Rabu (12/3).
Tunggakan Dana Bergulir Dinas Koperasi Sampang Rp 6 M Sampang,Bhirawa Sejak 2012 hingga tutup anggaran pada 2013, penyaluran dana bergulir di Dinas Koperasi dan UKM Sampang menyisakan masalah. Tunggakan nasabah cukup besar, mencapai Rp 6 miliar. Angka tersebut diprediksikan terus membengkak seiring masih adanya dana bergulir yang disalurkan pada 2014. Sekretaris Dinas Koperasi dan UKM Sampang Aries Wibawa mengatakan tunggakan dana bergulir tersebut dipengaruhi beberapa faktor. Di antaranya nasabah yang meminjam dana itu usahanya gulung tikar, saat ditagih oleh petugas, nasabah sering kali tidak ada di tempat. “Sudah ada tindakan untuk penagihan, tapi kerap nyantol di lapangan,” katanya, Rabu (12/3). Berdasarkan data di Dinas Koperasi dan UKM Sampang, hingga kini total penerima dana ber-
ke halaman 11
Setara Formal POLEMIK dicoretnya 15 siswa SMK Putra Bangsa Kota Mojokerto untuk mengikuti Ujian Nasional (UN) tahun ini memantik keprihatinan banyak pihak. Kabar gembiranya, masih terbuka peluang bagi siswa yang gagal melaju ke UN dengan mengikuti Ujian Nasional Pendidikan Kesetaraan (UNPK). Dan peserta pendidikan non formal tak dapat lagi dipandang sebelah mata. Sebab, legalitas ijazah baik kejar paket A, B, maupun C sejatinya telah setara dengan pendidikan formal. I n i berlaku baik untuk melanjutkan ke pendidik an tinggi, melamar pekerjaan, maupun mencalonkan diri menjadi kepala daerah. Kabid Pendidikan Non Formal dan Informal (PNFI) Dinas Pendidikan
ke halaman 11
Dindik Jatim, Bhirawa Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP) Jatim bersikukuh tak mau kehilangan peran dalam Ujian Nasional (UN) 2014. Tak urung, hal ini pun memantik ketegangan di antara dua lembaga pemerintah di Jatim yang membidangi pendidikan, yakni Dinas Pendidikan (Dindik) Jatim dan LPMP Jatim. Ketegangan tampak saat sosialisasi UN 2014 oleh Badan Standardisasi Nasional Pendidikan
ke halaman 11 trie diana/bhirawa
Kepala Dindik Jatim Dr Harun MSi memberikan sambutan dan pengarahan dalam acara rapat sosialisasi persiapan Ujian Nasional (UN) di Kantor Dinas Pendidikan Jatim Jalan Gentengkali Surabaya, Rabu (12/3).
Pemprov – Kadin Perancis Sepakati MoU Ekonomi Pemprov, Bhirawa Pemprov Jatim terus mengembangkan bidang ekonomi ke penjuru dunia. Terbaru, pemprov menjalin kerjasama (MoU/memorandum of understanding) dengan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Perancis wilayah utara. Penandatanganan itu dilakukan antara Wakil Gubernur Jatim Drs H Saifullah Yusuf dan Wakil Ketua Kadin Senior Perancis Wilayah Utara Jean-Marc Puissesseau di Gedung Negara Grahadi, Rabu (12/3). Penandatanganan kesepakatan itu juga ditandatangani Duta Besar Perancis untuk Indonesia Corrine Breuze, dan Asisten II Bidang Ekonomi dan Pembangunan Sekdaprov Jatim Hadi Prasetya. Kesepakatan kerjasama itu
ke halaman 11
Menjelang pileg, parpol deklarasi damai Bertarung intelek saja, adu visi dan misi
Akbar Tandjung siap jadi cawapres Ada parpol yang meminang gak?
Pelindo III kerjasama dengan KPK Bagus, pelabuhan sarang korupsi juga
Jakarta , Bhirawa Nama kader Partai Demokrat (PD) yang juga Gubernur Jatim Soekarwo menjadi satu-satunya kader Demokrat yang masuk dalam survei indeks kepemimpinan dan dinamika capres-cawapres 2014 dari Laboratorium Psikologi Politik Universitas Indonesia (UI) dan Indo Barometer. Menurut Direktur Indo Barometer Muhammad Qodari, kenapa nama Gubernur Jatim Soekarwo masuk dalam survei ini karena Gubernur Jatim tersebut menjadi salah satu gubernur yang kerap menjadi pembicaraan media massa atau sudah di-
ke halaman 11
Daftar Rute Sejumlah KA Ekonomi yang Mendapatkan Diskon KA Jarak Jauh Nama KA
Tujuan
Harga Setelah Diskon (Rp)
Logawa Kertajaya
Purwokerto-Jember (670 km) Surabaya Pasar Turi-Tanjung Priok (728 km) Kediri-Tanjung Priok ( 752 km) Kediri-Kiara Condong Bandung (636 km) Surabaya Gubeng-Kiara Condong Bandung (691 km) Lempuyangan-Banyuwangi ( 614 km)
50.000
Brantas Kahuripan Pasundan
Sri Tanjung Gaya Baru Malam Selatan Surabaya Gubeng-Jakarta Kota (827 km) Matarmaja Malang-Pasar Senen ( 881 km)
KA Jarak Sedang
50.000 55.000 50.000 55.000 50.000 55.000 65.000
Nama KA
Tujuan
Harga Setelah Diskon (Rp)
Tawang Alun
Banyuwangi-Malang ( 314 km)
30.000
Tiket KA Turun, Cash Back Diberikan Setelah Perjalanan Surabaya, Bhirawa Penurunan tarif kereta api kelas ekonomi pada 1 April mendatang akan diikuti dengan pengembalian uang bagi pelanggan yang terlanjur memesan tiket dengan tarif lama. Namun demikian, tidak semua pelanggan bisa menerima pengembalian uang tersebut. Wakil Gubernur Jatim Drs H Saifullah Yusuf menyaksikan Duta Besar Humas PT Kereta Api Indonesia (KAI) Perancis untuk Indonesia Corrine Breuze membubuhkan tanda tangan di buku tamu saat berkunjung ke Gedung Negara Grahadi, Rabu (12/3).
ke halaman 11
Penghargaan Lomba Sinergitas Kecamatan Tingkat Provinsi 2014
Kecamatan Panji, Meniti Juara dari Bawah dan Mampu Kalahkan Wakil Surabaya Raut wajah Nugroho, Camat Panji, Kabupaten Situbondo siang itu terlihat sumringah. Meski baru saja menempuh perjalanan jauh dari Situbondo ke Surabaya, tak terbersit sedikitpun ekspresi lelah yang menghampirinya. Zainal Ibad, Kota Surabaya
Nashor
Sentil..
yang berlangsung di Kantor Dindik Jatim, Rabu (12/3). Dalam kesempatan tersebut, perwakilan LPMP
Jatim menegaskan bahwa institusinya tetap akan menerjunkan tim ke bawah untuk memantau dan mengawasi pelaksanaan UN 2014. Padahal, sebelumnya Kepala Dindik Jatim Dr Harun MSi telah menyatakan, peran LPMP dalam UN 2014 telah dicabut secara mendadak oleh Badan Standardisasi Nasional Pendidikan (BSNP). “Pimpinan kami berpesan, LPMP akan tetap turun ke lapangan untuk memantau dan mengawasi UN sesuai ketentuan yang ada di dalam Prosedur Operasional Standar (POS) dan tupoksi LPMP,” tegas Perwakilan LPMP Toni Satria Dugananda. Menurut Toni, LPMP akan menerjunkan tim pemantau UN
Soekarwo Layak Dipertimbangkan Jadi Capres Demokrat
Hari itu, Senin (10/3), merupakan hari spesial bagi Nugroho. Betapa tidak, setelah bertahun-tahun mengabdi sebagai camat, jerih payahnya menuai hasil yang sangat membanggakan dengan meraih juara pertama lomba Sinergitas Kecamatan Tingkat Provinsi Jatim Tahun 2014 yang diselenggarakan Pemprov Jatim. Tak sia-sia dari tahun ke tahun ia selalu membuat gebrakan program baru yang akhirnya membawanya juara hingga tingkat provinsi. Bagi Nugroho, ini adalah mimpi yang menjadi kenyataan yang sudah
diimpikannya sejak lama. Membuat kecamatan yang dipimpinnya menjadi yang terbaik di provinsi ini. Diakui Nugroho, kecamatan yang dipimpinnya sudah melalui tahapan-tahapan penilaian yang cukup ketat, mulai dari seleksi tingkat kabupaten hingga provinsi. Namun semuanya dilalui dengan penuh semangat hingga akhirnya bisa memperoleh penghargaan tertinggi di tingkat provinsi. “Kecamatan saya meniti juara
ke halaman 11
Suasana pengumuman pemenang lomba Sinergitas Kecamatan Tingkat Provinsi Jatim 2014 yang dibacakan Kepala Biro Administrasi Pemerintahan Umum Setdaprov Jatim Suprianto di kantor Gubernur Jatim.