Edisi Senin 28 Mei 2018 | Suara NTB

Page 1

HARIAN UNTUK UMUM TERBIT SEJAK 1 MARET 2004 LANGGANAN LOMBOK Rp.85.000 SUMBAWA Rp.90.000 ECERAN Rp 5.000

SENIN, 28 MEI 2018

SUARA NTB Pengemban Pengamal Pancasila

(Suara NTB/ist)

KAMPANYE - Tuan Guru Bajang (TGB) diapit pasangan calon Gubernur NTB - Wakil Gubernur NTB, Zul-Rohmi dan pasangan calon Bupati Lombok Timur -Wakil Bupati Lombok Timur, Fiddin dalam kampanye di Lombok Timur beberapa waktu lalu.

ZUL-ROHMI

Wujudkan Pemerintahan Terbuka Menuju

NTB Gemilang

Pemerintah Provinsi (Pemprov) NTB telah menjelma menjadi pemerintahan modern. 10 Tahun kepemimpinan TGB telah merubah wajah suram NTB menjadi ceria, optimis dan penuh harapan. The Sounding Government dan The Open Government menjadi perangkat khas mewujudkan pemerintahan modern Provinsi NTB. IKHTIAR itu tidaklah berhenti. Kini ZUL ROHMI hadir melanjutkan untuk membawa NTB lebih gemilang. ‘’Pemerintah yang baik itu adalah pemerintah yang banyak mendengar keinginan, kebutuhan, keluh kesah dan harapan rakyatnya secara langsung, itulah The Sounding Government. Makanya, saya dan Dr. Rohmi mendatangi langsung ke hampir seluruh pelosok NTB menikmati keramahan warga, menelusuri alam, hutan, mengarungi sungai dan lautan. Dan yang terpenting menyelami pikiran, asa, kebutuhan dan harapan indah mereka tentang NTB di masa depan”, ujar calon Gubernur NTB, Dr. H.Zulkieflimansyah –Doktor Zul— berkisah perjalanannya menyapa langsung warga NTB. NTB Gemilang adalah ikhtiar membangun NTB yang berkelanjutan. Pembangunan yang berkelanjutan dicirikan oleh adanya pemerintahan yang terbuka. Pemerintahan terbuka hanya akan terwujud jikalau komitmen pemimpinnya kuat menghujam akarnya ke bumi dan menjulang ke angkasa mengorbit menuju kegemilangan. Potret NTB hari ini adalah buah dari ikhtiar tiada henti selama hampir 10 Tahun TGB memimpin NTB. Hari ini, serasa tiada lagi khalayak Indonesia dan dunia memandang NTB sebelah mata. Hari ini semua mata tertuju bahkan terpana membandingkan betapa perubahan itu telah nyata terjadi dan akhirnya memberikan kebanggaan dan menumbuhkan kepercayaan diri rakyat NTB ber Indonesia. Perangkat kedua dari ciri pemerintahan modern itu adalah hadirnya pemerintahan terbuka (open government). Ikhtiar TGB selama ini telah menyemai keterbukaan dengan sangat baik. Dr. Hj. Rohmi Djalillah menyebutkan dengan tegas bahwa pengelolaan keuangan berpredikat WTP beruntun yang diraih, MDGs lima tahun berturut-turut, TOP Mover Pertumbuhan IPM Nasional, Pelayanan Publik Terbaik Nasional dan Keterbukaan Informasi Publik Terbaik Nasional cukuplah menjadi bukti bahwa pengelolaan daerah ini telah mencerminkan implementasi pemerintahan terbuka. Sungguh, sangat disayangkan apabila ikhtiar ini tidak berlanjut dan berhenti di tengah jalan. Zul-Rohmi hadir untuk melanjutkan dan mewujudkannya terus menuju NTB Lebih Gemilang. Sebagai salah satu kandidat kontestasi Pemilukada Tahun 2018 ini, Zul-Rohmi sepakat dan bersungguh-sungguh menunjukan integritasnya dalam pembangunan keterbukaan informasi publik di Nusa Tenggara Barat. Bukan hanya sekadar penandatanganan Pakta Integritas semata. Visi, Misi dan Program Unggulan Zul-Rohmi akan terwujud dengan penerapan pemerintahan terbuka, di mana pemerintah dan rakyat bahu membahu men-

jalankan hak dan kewajibannya sesuai amanah Undang-undang Nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik. Tujuan mulia undang-undang ini, diantaranya jaminan hak informasi rakyat, mendorong partisipasi masyarakat, mendorong penyelenggaraan negara yang baik, mengembangkan IPTEK dan mencerdaskan kehidupan bangsa serta meningkatkan kualitas pengelolaan dan pelayanan informasi. Hal ini menjadi selaras dan sejalan dengan kesungguhan Zul-Rohmi mewujudkan pemerintahan yang terbuka dan pemerintahan yang banyak mendengar. Provinsi NTB adalah bagian integral dari NKRI. Kebijakan Negara Indonesia yang telah mengikrarkan diri dan menjadi salah satu perintis gerakan global Open Government Partnership (OGP) pada 20 September 2011 di Bulgaria. Kemudian diluncurkannya gerakan OGP Indonesia pada Januari 2012 adalah sebuah keniscayaan bagi Provinsi Nusa Tenggara Barat. Sebagai bagian dari Open Government Indonesia(OGI) yang menyebutkan bahwa keterbukaan informasi adalah dasar pemerintah yang modern dan merupakan kunci untuk membuka potensi negara Indonesia di bidang ekonomi, layanan publik dan inovasi menuju negara yang progresif, adil dan sejahtera. Maka, sistem ini mendorong pemerintah daerah untuk memiliki peran serta yang lebih aktif dalam pembangunan daerah mewujudkan kesejahteraan rakyatnya. Tangga tertinggi dari keterbukaan informasi diwakili oleh Gerakan OGP yakni ditandai dengan keterbukaan informasi yang berdampak langsung pada peningkatan kesejahteraan. Perspektif keterbukaan informasi jenis ini mengandalkan badan publik khususnya pemerintah daerah untuk memiliki kesadaran penuh membuka informasi publik secara proaktif tanpa harus terlebih dahulu diminta oleh warga masyarakat. Komitmen Zul-Rohmi sangatlah jelas dalam konteks kesejahteraan. Hadirnya pemimpin Muda, Cerdas dan Visioner adalah kebutuhan sekaligus jawaban bagi kebutuhan NTB masa depan. Lihatlah, tantangan dihadapan kita. Globalisasi yang serba cepat ini tidak bisa disikapi dengan lambat, tanpa pengetahuan apalagi kekurangan jaringan global. Proyek besar yang akan berkorelasi langsung dengan ikhtiar pengentasan kemiskinan, mengatasi pengangguran, mengurangi kesenjangan seperti Global Hub, KEK Mandalika, Smelter, Samota dan begitu banyak potensi SDA lainnya yang terhampar di NTB, harus mampu dikelola secara cepat, tepat dan tepat manfaat. Oleh karenanya, sentuhan progresif kedua doktor ini (Zul-Rohmi) menjadi jawaban dan pilihan tepat warga NTB. Dr. Zul menegaskan bahwa Zul-

Rohmi sangat siap untuk mewujudkan pemerintahan terbuka dan mensejahterahkan rakyat NTB. Pemerintahan terbuka menjadi sangat penting untuk diikhtiarkan terus menerus dan tiada henti. Karenanya, penguatan implementasi keterbukaan informasi publik akan menjadi prioritas dan digalakkan. Seperti penguatan fasilitasi Komisi Informasi NTB sebagai lembaga negara yang diberikan amanah menjalankan undang-undang KIP, Penguatan PPID Utama dan PPID OPD Provinsi Nusa Tenggara Barat untuk membenahi sumberdayanya dalam peningkatan kualitas pelayanan informasi publik sesuai undang-undang dan Peraturan Komisi Informasi. Begitu pula mengajak pemerintah kabupaten/kota untuk menunjukkan komitmen yang tinggi sebagai badan publik seraya secara paralel melakukan pembinaan, sosialisasi dan edukasi kepada para pengguna informasi sehingga memperoleh hak atas informasi publik secara konstitusional, benar, santun dan beradab. Zul-Rohmi memahami dan memastikan bahwa pemerintahan terbuka adalah perwujudan pemenuhan hak azasi rakyat NTB dalam memperoleh informasi yang benar, valid dan akurat dari seluruh badan publik di Provinsi Nusa Tenggara Barat. Penghidmatan ini sekaligus menegaskan bahwa ZulRohmi sangat memahami bahwa Undang-Undang Dasar 1945 memuat hak-hak dan kewajiban-kewajiaban dasar warga negara. Terdapat 46 hak dan kewajiban warga negara berdasarkan UUD 1945. Secara lebih khusus pada Pasal 28F UUD 1945 – Hak warga negara untuk berkomunikasi. Warga negara berhak untuk berkomunikasi satu sama lain dengan berbagai moda dan bertukar informasi. Pasal 28F UUD 1945 – Hak warga negara atas informasi. Untuk mengembangkan pribadi dan lingkungan sosialnya, warga negara berhak untuk memperoleh, menyimpan, mengolah dan menyampaikan informasi melalui berbagai saluran yang tersedia. Secara lebih tegas hak dalam Pasal 14 Undangundang Nomor 39 Tahun 1999 dinyatakan bahwa (1) Setiap orang berhak untuk berkomunikasi dan memperoleh informasi yang diperlukan untuk mengembangkan pribadi dan lingkungan sosialnya. (2) Setiap orang berhak untuk mencari, memperoleh, memiliki, menyimpan, mengolah, dan menyampaikan informasi dengan menggunakan segala jenis sarana yang tersedia. Ciri pemerintahan terbuka adalah tumbuhnya kepercayaan masyarakat kepada pemerintahnya dan lahirnya keikutsertaan rakyat dalam pembangunan. Karenanya, Zul-Rohmi sangat memahami bahwa kunci mewujudkan NTB Gemilang pun selaras dengan pemaknaan di atas. Yaitu Mewujudkan Pemerintahan Terbuka (Open Government). Pemerintahan terbuka akan menumbuhkan kepercayaan (trust) rakyat dan rakyat yang percaya akan secara sadar dan ikhlas hadir secara kolektif membangun NTB dengan partisipasinya (Partisipation). Mari Bersama Zul-Rohmi mewujudkan NTB Gemilang. (*)

16 HALAMAN NOMOR 68 TAHUN KE 14 Online :http://www.suarantb.com E-mail: suarantbnews@gmail.com

TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0370) 639543 Facsimile: (0370) 628257


Senin, 28 Mei 2018

SUARA NTB

Halaman 2

KPU Tetapkan 34 Balon Anggota DPD Masuk Penelitian Faktual Mataram (Suara NTB) KPU NTB menetapkan 34 orang bakal calon anggota DPD RI dari dapil NTB lolos penelitian administrasi. Selanjutnya mereka akan menjalani tahapan penelitian vaktual syarat dukungan yang sudah diserahkan. Demikian disampaikan oleh komisioner KPU Bidang Hukum, Ilyas Sarbini, yang dikonfirmasi wartawan, Minggu (27/5) kemarin usai menggelar rapat pleno di KPU. “Ya sekarang ini sudah sampai ke tahapan hasil penelitian administrasi dan dilanjutkan ke penelitian faktual,” katanya. Dikatakan Ilyas, dari total 38 orang balon anggota DPD yang menyerahkan daftar dukungannya, empat orang dinyatakan gugur. Sehingga hanya 34 orang yang lolos ketahap selanjutnya yakni penelitian faktual yang akan dilaksanakan mulai tanggal 30 Maret - 19 Juni. “Ada empat yang kami nyatakan gugur, sehingga tersisa 34 orang dari 38 orang yang mendaftar. Kemudian ini yang kami turunkan ke kabupaten/kota untuk kami ambil

(Suara NTB/ndi)

PLENO - Rapat Pleno KPU tetapkan sampel penelitian faktual bakal calon anggota DPD RI dapil NTB. sampelnya,” ujarnya. Pada saat penelitian faktual nanti, jika masih belum memenuhi syarat, balon anggota DPD ini tidak langsung digugurkan, namun masih diberikan kesempatan masa perbaikan. “Jadi tidak langsung dinyatakan gugur, tetapi boleh melengkapi kakurangannya,” jelas Ilyas. Sehingga dengan demikian para balon anggota DPD ini bisa langsung

mendaftarkan diri sebagai calon pada masa pendaftaran tanggal 9 Juli mendatang dengan hasil penelitian faktual tersebut. “Jadi apapun hasil penelitian faktual itu, apakah dia sudah memenuhi syarat atau tidak tetap bida digunakan untuk mendaftar sebagai calon. Karena kekurangannya itu nanti diberikan perbaikan,” pungkasnya. (ndi)

Garuda Indonesia dan Pelni Perluas Jangkauan Layanan Pengiriman Kargo Jakarta (Suara NTB) – PT. Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) bersinergi bersama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk memperluas jangkauan layanan pengiriman kargo antar perseroan. Kerja sama keduanya ditandai dengan penandatanganan perjanjian kerja sama (PKS) antara PT Pelni dan Garuda Indonesia selaku induk usaha, diikuti oleh penandatanganan antara anak usaha keduanya, PT Sarana Bandar Logistik dan PT Aero Jasa Cargo, di Jakarta, Kamis (24/5). Pada kesempatan tersebut, Direktur Usaha Angkutan Barang PT Pelni, Harry Boediarto menjelaskan bahwa dengan kerja sama sinergi BUMN ini akan semakin memperkuat brand PT Pelni sebagai perusahaan one stop service di layanan logistik. Penandatanganan PKS dilakukan antara Direktur UAB PT Pelni Harry Boediarto dengan Direktur Kargo Garuda In-

donesia Sigit Muhartono, disaksikan oleh Direktur Utama PT Pelni Insan Purwarisya L Tobing dan Direktur Utama Garuda Indonesia Pahala N Mansury. Sementara di level anak usaha, PKS ditandatangani oleh Direktur PT Sarana Bandar Logistik Sutrisno dan Direktur PT Aero Jasa Cargo Febiantori. “Dengan menggandeng Garuda Indonesia sebagai “National Flag Carrier” yang melayani transportasi udara ke berbagai wilayah di Indonesia, bisnis Pelni di bidang layanan logistik akan semakin kompetitif dan tangguh. Dengan begini, layanan logistik Pelni dapat melayani pengiriman barang dan kargo menjangkau lebih banyak kota di Indonesia,” tutur Harry Boediarto. Sementara itu, Direktur Kargo & Niaga Internasional Garuda Indonesia Sigit Muhartono menyambut baik adanya kerjasama yang dijajaki bersama dengan PT Pelni. Sigit mengungkapkan, “Sejalan dengan program pemerintahan untuk mewu-

judkan sinergi BUMN, melalui kerjasama ini Garuda Indonesia dan PT Pelni bersepakat untuk bersama-sama menjalankan layanan outlet GA-Pelni yang tentunya kami harapkan dapat semakin menambah value layanan kedua perseroan”. Kerjasama yang dijalin bersama PT Pelni tersebut merupakan bagian dari ekspansi perseroan dalam memperluas jaringan kargo tersebut sejalan dengan upaya perseroan dalam menargetkan capaian pendapatan bisnis kargo yang salah satunya akan diutilisasikan melalui strategi maksimalisasi jaringan distribusi kargo perusahaan. Lebih lanjut kerjasama ini nantinya akan meliputi kerjasama layanan Outlet kargo yang akan bertempat dilokasi Pelni dan Surya Bandar Logistik dan akan mempergunakan jaringan layanan truking Aero Jasa Cargo dan Surya Bandar Logistik. (*)

Warga Asrama Raba Bima Berbagi Takjil Mataram (Suara NTB) Indahnya Berbagi di bulan suci Ramadhan. Itulah ungkapan yang bisa disematkan kepada warga Asrama Kodim 1608/Bima yang terletak di Kecamatan Raba Kota Bima. Kemarin sore menjelang berbuka puasa, Dandim 1608/Bima Letkol Inf Bambang Kurnia Eka P memimpin langsung warga Asrama Kodim 1608/Bima berbagi takjil berupa makanan dan minuman untuk berbuka puasa bagi pengguna jalan di depan Asrama. Dandim 1608/Bima Letkol Inf Bambang Kurnia Eka P disela-sela kesibukannya mengucapkan terimakasih kepada anggotanya yang menempati perumahan Kodim di Kelurahan Raba. “Terimakasih kepada ibu-ibu Persit yang sudah memasak dan menyiapkan makanan dan minuman untuk takjil,” kata Bambang. Dilanjutkannya, bagi-bagi takjil ini sebagai wujud kepedulian Warga Kodim kepada masyarakat yang sedang menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan khususnya kepada warga sekitar asrama mau-

(Suara NTB/ist)

Kodim Bima saat bagi bagi takjil pun masyarakat yang melintasi jalan depan asrama Kodim. “Bagi-bagi takjil ini akan terus dilaksanakan selama bulan Ramadhan dan untuk menyemarakkan bulan suci Ramadhan pada malam hari, akan dilaksanakan tadarusan bersama di Masjid Asrama Kodim dengan harapan hubungan masyarakat den-

gan warga asrama Kodim tetap terjalin dengan baik”, jelasnya. Bambang juga berharap semoga kegiatan seperti ini akan menambah kebersamaan dan kepedulian antar sesama sehingga dapat meminimalisir permasalahan yang ada di wilayah teritorial Kodim 1608/Bima. (ars/*)


SUARA NTB

HARIAN UNTUK UMUM TERBIT SEJAK 1 MARET 2004 LANGGANAN LOMBOK Rp.85.000 SUMBAWA Rp.90.000 ECERAN Rp 5.000

SENIN, 28 MEI 2018

Pengemban Pengamal Pancasila

16 HALAMAN NOMOR 71 TAHUN KE 14 Online :http://www.suarantb.com E-mail: suarantbnews@gmail.com

TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0370) 639543 Facsimile: (0370) 628257

CALON INDEPENDEN, NON PARTAI DAN NON BLOK Ali BD: Ramadhan, Bulan Penuh Kesejukan Iman BULAN Ramadhan adalah bulan yang penuh dengan kesejukan iman. Inilah yang dirasakan Ali BD saat bersafari ke beberapa tempat di Lombok Timur. Ramadhan sejuk karena keimanan dari masyarakat. Melihat antusias-

me masyarakat menjalankan ibadah selama bulan Ramadhan, Ali BD mengaku sangat puas. Masjid-masjid dimakmurkan oleh warga. ‘’Saya puas melihat antusiasme masyarakat memakmurkan masjid,’’ Bersambung ke hal 11

Ali BD di Mata Ulama & Sahabat

TGH. Ahyani Muktar: Ringan Tangan dan Rendah Hati

Dugaan Pungli Disdik Kota Mataram

Penyelidikan Berlanjut ke Sertifikasi Guru TK Mataram (Suara NTB) Kejaksaan Negeri Mataram membuka peluang memperluas penyelidikan dugaan pungli di lingkup Disdik Kota Mataram. Selain dugaan pungli di SD dan SMP, indikasi yang sama juga terjadi pada proses sertifikasi guru di tingkat Taman Kanak - kanak (TK) ‘’Jika ada bukti kuat, tidak menutup peluang itu kita usut,’’ ujar Kasi Intel Kejari Mataram, Agus Taufikurrahman, SH kepada Suara NTB akhir pekan kemarin. Namun sementara ini, pihaknya masih fokus pada penyidikan dugaan pungli tingkat

TO K O H Akan Turunkan JPN PEMPROV NTB memberikan tenggat waktu sampai 60 hari kepada enam OPD (Organisasi Perangkat Daerah) untuk mengembalikan kelebihan pembayaran atas pelaksanaan 30 proyek yang belum sesuai kontrak sesuai temuan BPK RI. Jika lewat 60 hari, maka Pemprov akan menurunkan tim Jaksa Pengacara Negara (JPN) melakukan penagihan. ‘’Sudah ada komitmen melakukan pengembalian selama 60 hari. Kalau tidak, kita turunkan tim JPN,’’ Bersambung ke hal 11

SD dan SMP se Kota Mataram. Karena pertimbangan kasus ini sudah menetapkan Sud, Kadis Pendidikan Kota Mataram sebagai tersangka. Modusnya, diduga guru TK yang menerima sertifikasi diminta mengeluarkan iuran. Iuran itu diperuntukan opera-

sional Pusat Kegiatan Guru (PKG) di kecamatan. Pungutan yang ditarik tergantung status kepegawaian guru TK. Yang berstatus Pegawai Negeri Sipil mengeluarkan Rp 175 ribu. Non PNS ditarik antara Rp 75 ribu - Rp 100 ribu. Bersambung ke hal 11

(Suara NTB/ist)

TGH. Ahyani Muktar menganggap Dr. H. Moch Ali Bin Dachlan alias Ali BD alias Amaq Asrul sebagai sosok pemimpin yang baik. Sebagai orang yang juga dikenal kaya, Ali BD sangat rendah hati dan terbilang ringan tangan. Gemar sekali membantu. Tertuang dalam buku TGH. Abdul Latief HR berjudul Ali BD di Mata Ulama dan Sahabat, Bersambung ke hal 11

Jadi Temuan BPK, Pemprov Kejar PT.AP I Soal Kontribusi Aset LIA Mataram (Suara NTB) Pemprov NTB mengatakan akan mengejar PT. Angkasa Pura I terkait dengan pembayaran kontribusi aset milik daerah atau investasi non permanen di Lombok International Airport (LIA). Sejak LIA beroperasi, Pemprov belum mendapatkan sepeser rupiah pun dana kontribusi investasi non permanen tersebut. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) NTB, Drs. H. Supran, MM mengatakan, pembayaran dana kontribusi itu masih menunggu dari PT. AP I. Ia menye-

butkan, besaran dana kontribusi penggunaan aset Pemprov di LIA sejak bandara itu beroperasi hingga 2017 sebesar Rp40 miliar. Supran mengatakan, besaran kontribusi ini berdasarkan hasil appraisal. Ia mengaku, beberapa kali Pemprov sudah menyurati PT. AP I soal pembayaran kontribusi tetap ini. Bahkan Pemprov bersama dengan pimpinan DPRD NTB pernah ke Jakarta membahas persoalan ini. Pada saat itu, PT. AP I mengatakan akan segera memrosesnya. Bersambung ke hal 11

Tidak Terbit Berkaitan dengan Peringatan Hari Raya Waisak 2562, Hari Raya Galungan dan Hari Lahir Pancasila, SUARA NTB tidak terbit pada Selasa (29/5) sampai Jumat (1/6). Kami akan terbit kembali Sabtu (2/6). Untuk itu kepada pembaca dan relasi iklan harap maklum. Terima Kasih Penerbit

Jadwal Imsakiyah Ramadhan 1439 H/2018 M 04:52 Ibnu Salim (Suara NTB/dok)

(Suara NTB/Ist)

TERBAIK ASIA: Bupati Dompu, Drs. H. Bambang M. Yasin saat menerima penghargaan sebagai Pemimpin Terbaik Asia dari Asia Global Council yang bekerjasama dengan Seven7Media di The Westin Kuala Lumpur Malaysia, Jumat (25/5) malam.

Dianugerahi Pemimpin Terbaik Asia

HBY Anugerahkan untuk Masyarakat Dompu Dompu (Suara NTB) Kabupaten Dompu merupakan salah satu daerah di Provinsi NTB yang tertinggal dengan angka kemiskinan hingga 19,90 persen di tahun 2010 menjadi 13,43 persen di tahun 2017. Program jagung yang menjadi bagian dari program unggulan Sapi, Jagung dan rumput laut (Terpijar) berhasil menjadi daya ungkit bagi kemajuan berbagai sektor di Dompu. Keberhasilan ini tidak lepas dari kepemimpinan Drs. H. Bambang M. Yasin dengan komitmen memajukan daerah kelahirannya. Kesuksesan pemerintah daerah (Pemda) Dompu ini dicatat Asia Global Council yang bekerjasama dengan Bersambung ke hal 11

Menteri Dalam Negeri RI, Tjahyo Kumolo menyerahkan penghargaan UHC Award di Hotel Grand Mercure Kemayoran Jakarta, Rabu (23/5) sore kepada HBY.

05:02

12:15

15:35

18:06

19:19


SUARA NTB Senin, 28 Mei 2018

SUARA MATARAM

Halaman 4

Bentuk Kelompok Usaha Bersama UNTUK memberikan kemudahan bagi para pelaku usaha, pihak kelurahan Bintaro membentuk kelompok usaha bersama (KUBE). Lurah Bintaro, L. Issugiono, menerangkan pembentukan KUBE ini berdasar atas masuknya proposal yang masuk di kelurahan dan akan direalisasikan segera. “Di sini mungkin dapatnya yang itu, tidak tahu lainnya dapat apa,” jelasnya. Bantuan itu diberikan oleh pemerintah provinsi melalui pemerintah kota kepada pelaku usaha. Mengingat kelurahan Bintaro selama ini dikenal sebagai sentra perikanan utama di kota Mataram, otomatis jumlah pelaku usahanya (Suara NTB/uul) cukup banyak. Is menL. Issugiono erangkan sebelumnya sudah ada kelompok KUBE yang terbentuk dan mereka rata-rata sudah mendapatkan bantuan. “Kelompok ini baru kita bentuk dengan anggota yang belum tergabung dalam kelompok sebelumnya,” sebutnya. Para anggotanya sendiri merupakan pelaku usaha seperti pemindang ikan ataupun pedagang bakulan. Apalagi ratarata warga di Bintaro berprofesi sebagai nelayan sehingga banyak istri nelayan tersebut berprofesi sebagai pemindang ikan yang tentunya banyak membutuhkan bantuan. Is mengatakan setelah kelompok KUBE terbentuk, barulah akan dilakukan survei. “Anggotanya sudah ada, strukturnya juga sudah ada. Tinggal jalan saja,” terangnya. Pembentukan KUBE ini nantinya akan memudahkan masyarakat mendapatkan bantuan dari pemerintah dan bisa digunakan untuk kelangsungan usaha mereka. “Kami berharap bantuan yang diterima bisa digunakan sebaik-baiknya,” kata Is. Para anggota bisa menggunakan bantuan tersebut sesuai peruntukannya dan tidak lari dari tanggung jawab setelah menerima bantuan. (uul)

(Suara NTB/cem)

PASAR RAKYAT - Para ibu rumah tangga menyerbu daging di salah satu stand di pasar rakyat yang digelar Dinas Perdagangan Kota Mataram di Kelurahan Pagutan Barat. Meskipun demikian,pasar rakyat belum signifikan menekan harga kebutuhan pokok di pasar.

Pasar Rakyat Tak Berpengaruh Tekan Lonjakan Harga Mataram (Suara NTB) Kegiatan pasar rakyat yang digelar oleh Dinas Perdagangan, dengan melibatkan distributor di enam kecamatan di Kota Mataram, hingga Sabtu, belum signifikan menekan lonjakan harga kebutuhan pokok selama Ramadhan. Padahal pasar rakyat yang digelar tersebut dihajatkan untuk menstabilkan harga. Seperti harga daging tembus Rp130 ribu - Rp150 ribu/kg. Padahal normalnya Rp100 ribu/kg. Ayam boiler sebelumya Rp28.000 - Rp30.000/kg. Saat ini, mencapai Rp38.000Rp40.000/kg. Hal sama juga terjadi pada komoditi sayur.

Bawang merah juga merangkak naik Rp40.000 - Rp50.000/kg dari sebelumnya Rp30.000/kg. Beras relatif stabil di harga Rp9.000 - Rp9.500/kg. Menanggapi hal tersebut, Kepala Dinas Perdagangan Kota Mataram,Lalu Alwan

Basri mengatakan, dari kegiatan pasar rakyat ini diharapkan bisa menstabilkan harga. Pihaknya akan mengevaluasi pelaksanaannya. Jika dianggap efektif akan dilanjutkan ke tempat lain. “Ini kan kita keroyokan dengan Provin-

Mengasah Anak Berempati Beri Teguran Keras Lewat Program Air Kehidupan

ANGGOTA Komisi II DPRD Kota Mataram, Herman, AMd., menyayangkan adanya dugaan penyalahgunaan tapping box yang dipasang Pemkot Mataram di sejumlah hotel di Mataram. ‘’Itu sudah jelas penyalahgunaan. Kasi teguran yang keras, SP (surat peringatan). Kalau sekali dua kali, panggil,’’ sarannya saat menjawab Suara NTB di Mataram pekan kemarin. Dalam mengambil tindakan tegas, BKD (Badan Keuangan Daerah) diharapkan berkoordinasi dengan DPMPTSP (Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu). ‘’Bisa saja izin operasionalnya jangan diperpanjang,’’ cetusnya. Ini, lanjut Herman, merupakan upaya-upaya menegakkan aturan. ‘’Harus seperti itu. Karena payung hukumnya sudah ada,’’ tegasnya. Herman tidak menyangkal terkadang pemerintah terkesan tutup mata dalam menyikapi pelanggaran yang dilakukan oleh pengusaha. Karena, masih ada mindset bahwa pemerintah takut ditinggalkan oleh investor. ‘’Nah ini yang salah. Jangan seolah-olah kita takut sama investor,’’ sesalnya. Namun, dia yakin investor tidak akan kabur lantaran ketegasan pemerintah. Karena ketegasan ini semata-mata ingin memberikan kepastian hukum kepada para pengusaha. Politisi Gerindra ini menyarankan dilakukannya penyempurnaan teknologi terkait tapping box. ‘’Kalau tapping box memang tidak efektif ya harus penyempurnaan teknologi. Ada itu yang lebih riil time. Memang kalau tapping box kan, kalau tidak dicek bisa saja dimanipulasi atau dimatikan,’’ katanya. Hal ini sudah diterapkan oleh beberapa daerah di Bali. ‘’Jadi tiap hotel maupun rumah makan diberikan alat seperti mesin kasir. Secara sistem dia lebih kuat,’’ pungkasnya. Ini, kata Herman perlu juga dicontoh oleh Pemkot Mataram supaya potensi PAD (Pendapatan Asli Daerah) terus meningkat. Dikatakan anggota Dewan dari dapil Sandubaya ini, bahwa teknologi terus berkembang. Tapping box bisa saja dimanipulasi, tapi tentu ada teknologi yang lebih sempurna. (fit)

Herman (Suara NTB/fit)

Mataram (Suara NTB) – TK Islam Terpadu (IT)-Kelompok Bermain (KB) IT Andalusia Islamic Pre School mengasah rasa empati anak melalui program air kehidupan dengan pengadaan tandon air bersih di daerah Longserang, Lombok Barat, Sabtu (26/5). Anak-anak dibiasaka mengisi kencleng sedekah harian. Kebiasaan itu menjadi kesadaran bagi anak-anak. Kepala TK IT-KB IT Andalusia, Choirina Dwi Nafisah, S.Pd.I., mengatakan, pihaknya bersinergi bersama LAZ Dasi NTB dengan menyediakan kencleng sedekah harian. “Anak-anak dibiasakan mengisi kencleng sedekah,” ujarnya. Kebiasaan ini bahkan telah menjadi kesadaran bagi anakanak. Choirina mengatakan, bahkan anak yang mengingatkan orang tuanya untuk membawa sedekah agar dimasukkan ke dalam kencleng sedekah di Andalusia Islamic Pre School. “Kencleng ini disimpan sampai dengan akhir tahun pelajaran,” katanya. Selain itu anak-anak juga telah melaksanakan kegiatan market day berupa pembuatan abon dan pembuatan salad buah serta garage sale. Hasil penjualan itu semua diakumulasikan untuk program air kehidupan. Choirina berharap dari sejak

(Suara NTB/ist)

AIR KEHIDUPAN - Guru dan peserta didik KBIT dan TKIT Andalusia berfoto bersama di bawah tandon air bersih di daerah Longserang, Lombok Barat, Sabtu (26/5). Tandon itu merupakan bagian dari program air kehidupan yang dilaksanakan KBIT dan TKIT Andalusia. usia dini anak-anak sudah mendapatkan stimulus dan pembiasaan untuk bersedekah dan berempati. “Sehingga saat usianya beranjak kelak, kebiasaan ini menjadi hal yang sangat biasa dan ringan dilakukan oleh anak-anak alumni TKIT dan KBIT Andalusia,” harapnya. Kegiatan itu sendiri sudah disosialiasikan sejak awal

tahun pelajaran. Choirina mengatakan, kegiatan itu terlasakan atas kerjasama yang luar biasa dari orang tua peserta didik. “Hari ini (kemarin lusa) kegiatan tersebut bisa dilaksanakan dengan lancar dan Insyaa Allah Berkah untuk semua keluarga besar TKIT dan KBIT Andalusia,” pungkasnya. (ron)

si dan Dinas Ketahanan Pangan,” kata Alwan. Dijelaskan, pasar rakyat dimaksudkan agar masyarakat mendapat harga standar dengan kualitas terjamin. Artinya, masyarakat tidak perlu mengeluarkan ongkos besar. Pemerintah turun langsung ke lokasi tertentu. Pasar murah digelar di enam kecamatan. Bahkan, Pemprov NTB juga menggelar hal sama di dua lokasi. “Kita harapkan bisa menekan harga secara lang-

sung. Beras tidak pasar murah saja. Bulog menggelar operasi pasar di pasar tradisional,” pungkasnya. Ditambahkan Alwan, kebijakan untuk menekan harga dimaksimalkan selama bulan Ramadhan. Distributor diminta menjual barang dengan harga eceran tertinggi. Yang paling penting kata dia, masyarakat tidak panik membeli kebutuhan. Stok dan harga kebutuhan stabil. Satgas pangan tetap mengecek stok di distributor. (cem)

Pembangunan Gedung Rehabilitasi Medik RSUD Kota Mataram Segera Dilelang Mataram (Suara NTB) Manajemen Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Mataram segera melelang proyek pembangunan gedung rehabilitasi medik senilai Rp 18 miliar. Pengerjaan konstruksi gedung tiga lantai tersebut diharapkan bias dimulai bulan Juli 2018 mendatang. Tender rehabilitasi medik kasusnya sama dengan gedung kantor Badan Keuangan Daerah. Tim Pengawal dan Pengaman dan Pembangunan Pemerintah Daerah (TP4D) meminta dilakukan penghapusan aset. Penghapusan aset oleh Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) diakui Direktur RSUD, dr. H. Lalu Herman Mahaputra dikonfirmasi pekan kemarin, telah selesai. Pihaknya tengah merampungkan persiapan dokumen. Hanya saja, terkendala di detail engineering design (DED). Tapi akan dicoba dikomunikasikan dengan Departemen Keuangan. Direktur RSUD memastikan pekan ini dijawdalkan akan diserahkan Bagian Layanan Pengadaan Setda Kota Mataram. “Insya Allah, minggu - minggu ini akan kita serahkan dokumennya ke ULP,” katanya. Lelang pembangunan rehabilitasi medik se-

nilai Rp 18 miliar ditambahnya, berpengaruh terhadap serapan keuangan. Sejumlah paket tidak bisa dieksekusi karena terkendala petunjuk pelaksanaan dan petunjuk teknis pencairan anggaran. “Itu sebabnya realisasi keuangan kita rendah,” sebutnya. Diprediksi rehabilitasj medik paling telat Juni sudah dilelang, sehingga pekerjaan bisa dimulai oleh rekanan pada bulan Juli. Waktu pengerjaan sekitar empat atau lima bulan ini dipastikan tidak terjadi keterlambatan. Konstruksi pekerjaan berbeda dengan pembangunan fisik Graha Mentaram. Rehabilitasi medik pondasinya menggunakan sistem baru. Paling lambat bulan Oktober gedung tiga lantai sudah selesai dikerjakan. “Kalau pekerjaan on the track. Ndak sampai Oktober sudah selesai,” tandasnya. Selain itu, RSUD juga memiliki pekerjaan fisik lainnya. Yaitu, lanjutan pembangunan gedung UGD nilainya sekitar Rp 1,8 miliar. Bangunan lima lantai dengan alokasi anggaran Rp 20 miliar hanya mampu menyelesaikan tiga lantai saja. Akibat ada perubahan anggaran tersedia hanya mampu menyelesaikan sampai lantai tiga saja. (cem)

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 prioritas yang ada. Artinya, mulai diupayakan bersentu- sebelumnya. kita semua ini Pengembangan Daerah Mataram (Suara NTB) – 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Program penanggulan- sasaran penanggulangan ke- han bersama, dikeroyok bersa- sambil berjalan, sambil bela- (Bappeda) NTB mencatat 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 jar, sambil melihat kelemahan- intervensi berbagai progan kemiskinan dengan miskinan yakni masyarakat ma,” ujarnya. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Eka mengatakan program nya. Insya Allah 2019, semua gram yang dilakukan selasistem keroyokan baru yang masuk basis data terpadu 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 ma lima tahun terakhir, dimulai Pemprov NTB (BDT). Jika sasarannya sudah perbaikan rumah tidak layak sudah overlay,” imbuhnya. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Pemprov NTB mengakui sejak 2013-2017 mampu pada 2018 ini. Sistem ker- ditentukan, maka masyarakat huni harus diintervensi juga 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 oyokan itupun masih belum miskin tersebut diintervensi mengenai air bersih dan jamban terjadi perlambatan penu- menurunkan angka ke12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 maksimal dilaksanakan dengan tujuh program prioritas keluarga. Sehingga, tiga SKPD runan kemiskinan selama miskinan sebesar 0,55 per12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 harus ikut mengeroyok, yakni Di- lima tahun terakhir. Pemprov sen per tahun. Rata-rata lantaran perencanaan pro- yang ada. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Dengan cara seperti ini, nas Perumahan dan Permuki- mengatakan perlambatan ini penurunan angka kemiskigram, baik pusat dan daer12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 maka masyarakat miskin da- man (Perkim), Dinas PUPR dan akibat kemiskinan yang tersi- nan ini diklaim berada di ah dilakukan 2017 lalu. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Staf Ahli Gubernur telah pat keluar dari kemiskinan. Dinas Kesehatan (Dikes). Begi- sa merupakan kategori sangat atas rata-rata nasional 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 melakukan evaluasi ter- Untuk itu, SKPD terkait dim- tu juga program lainnya, harus miskin dan bersifat multidi- yang hanya sebesar 0,34 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 hadap tujuh program prior- inta melihat sasaran program- masuk kepada rumah tangga mensi. Kemiskinan yang ada persen per tahun. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 merupakan kategori sangat sasaran yang miskin tersebut. Selain itu, rata-rata itas penanggulangan ke- nya masing-masing. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 “Kalau program 2018 me- miskin dan multidimensi. Se- penurunan kemiskinan 0,99 “Kalau yang tahun ini masih miskinan yang dilakukan 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 tahun ini. Di mana, Pemprov jalan sendiri-sendiri. Tahun mang ndak banyak overlay satu hingga membutuhkan per- persen per tahun selama 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 telah menetapkan 100 desa depan kita harapkan, fokus se- sama lain. Karena memang per- lakuan khusus untuk mengen- periode 2008-2017. Persen12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 miskin yang dikeroyok ber- mua ke sasaran. Kalau ada or- encanaan. Perencanaan punya taskan 13 persen penduduk tase penurunan kemiskinan 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 ang miskin, rumah tidak layak juknis sendiri-sendiri. Dananya miskin yang berada dalam ini diklaim jauh lebih tinggi sama-sama lintas SKPD. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 jika dibandingkan dengan “Itu yang dibiayai oleh diintervensi, air bersih disiap- rata-rata kemiskinan itu dari kerak kemiskinan. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 pusat. Jadi ada juknis-juknis kan, jambannya harus beres rata-rata nasional pada peprovinsi dan kabupaten/ Sesuai RPJMD NTB 201312345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 kota. Untuk tujuh program juga. Sehingga tiga program ynag harus diikuti. Nah, kita 2018, angka kemiskinan ditar- riode yang sama 0,65 pers12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 yang diprovinsi agak luwes. getkan turun sebesar 2 persen per en per tahun. prioritas. Kalau dulu kita tak yang sudah masuk,” katanya. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Hal yang sama dikatakan Yang dana pusat yang belum tahun. Saat ini, angka kemiskiSelama periode 2013pernah menanyakan siapa 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 sasaran atau orangnya. Staf Ahli Gubernur Bidang Ke- bisa,” paparnya. nan NTB sebesar 15,05 persen, 2017, rata-rata penurunan 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Mantan Kepala Dikes NTB masih belum mencapai target kemiskinan NTB sebesar Sekarang ini itulah yang coba masyarakatan, dr. Nurhandini 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 difasilitasi oleh staf ahli itu,” Eka Dewi, Sp.A. Eka mengata- ini mengatakan pada tahun RPJMD sebesar 13,25 persen 0,55 persen per tahun juga 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 kata Staf Ahli Gubernur, Ir. kan progran penanggulangan ke- 2018 ini program penanggulan- pada 2017. Tahun sebelumnya, masih tinggi dibandingkan 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Hj. Hartina, MM ketika miskinan yang terpadu dan ter- gan kemiskinan masih berada angka kemiskinan juga tak men- dengan rata-rata nasional 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 dikonfirmasi Suara NTB di integrasi baru tahun ini dimu- di bawah 50 persen yang ter- capai target RPJMD sebesar sebesar 0,34 persen per 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 lai. Tahun depan, program pen- padu dan terintegrasi satu den- 14,25 persen. Angka kemiskinan tahun. Sehingga NTB Mataram, pekan kemarin. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 Program penanggulangan angguangan kemiskinan benar- gan lainnya, terutama pada 100 di NTB pada 2016 masih berada dikategorikan sebagai 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 desa yang telah ditetapkan. salah satu provinsi yang kemiskinan dicoba agar be- benar dikeroyok lintas SKPD. pada angka 16,02 persen. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 “Belum bisa 50 persen. Kare“Tahun ini mungkin tak nar-benar terpadu dan terinBadan Perencanaan Pem- progresif dalam penurunan 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 tegrasi dari ketujuh program bisa overlay semua. Tapi sudah na ini berjalan dari tahun-tahun bangunan Penelitian dan angka kemiskinan. (nas) 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012

Program Penanggulangan Kemiskinan Masih Jalan Sendiri-sendiri


SUARA NTB Senin, 28 Mei 2018

12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 Jumlahnya 5.947 Orang 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 Tanjung (Suara NTB) 12345678901234567890123456789012 Diberlakukannya UU Nomor 8 tahun 2016 tentang 12345678901234567890123456789012 Penyandang Disabilitas oleh pemerintah pusat masih 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 menjadi dilema bagi pihak ketiga sebagai pengguna 12345678901234567890123456789012 jasa tenaga kerja (TK). Pasalnya, tidak semua penyan12345678901234567890123456789012 dang disabilitas memiliki kemampuan layaknya indi12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 vidu normal. Oleh karenanya, Serikat Pekerja Seluruh 12345678901234567890123456789012 Indonesia (SPSI) berharap agar stakeholder mengawal 12345678901234567890123456789012 secara bersama penerapan UU Nomor 8 tersebut. 12345678901234567890123456789012 “Undang-Undang sudah mengatur, artinya ada kes12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 amaan hak dan kewajiban kita sebagai warga negara. 12345678901234567890123456789012 Tentunya kita tahu selama ini para penyandang cacat 12345678901234567890123456789012 atau disabilitas merasa termarjinalkan, tetapi keter12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 batasan yang mereka miliki tidak lantas dibiarkan 12345678901234567890123456789012 begitu saja, sehingga mereka tidak memiliki kesem12345678901234567890123456789012 patan untuk mendapat hak-haknya,” ungkap Ketua 12345678901234567890123456789012 SPSI Lombok Utara, Drs. Sengrajib, Sabtu (26/5). 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 Namun perlu diingat, kata dia, dalam rekrutmen itu 12345678901234567890123456789012 tidak terlepas dari standar kemampuan dan kecakapan 12345678901234567890123456789012 calon pegawai untuk memenuhi ekspektasi perusahaan. 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 Disinilah peran Pemda untuk menjamin dan menyiapkan 12345678901234567890123456789012 sarana dan prasarana yang dibutuhkan oleh penyandang 12345678901234567890123456789012 disabilitas untuk memperoleh kualifikasi pencari kerja. 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 Sengrajib yang juga Anggota Komisi III DPRD KLU 12345678901234567890123456789012 meminta, Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait 12345678901234567890123456789012 di Pemda membuat terobosan baru untuk menduku12345678901234567890123456789012 ng keberadaan penyandang disabilitas. Terutama 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 memberikan pelatihan dan pendidikan, keterampilan, 12345678901234567890123456789012 sehingga menjadi sumber daya yang siap digunakan 12345678901234567890123456789012 oleh perusahaan ataupun pemerintah. 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 “Misalnya ada sekolah (BLK) yang spesifik untuk 12345678901234567890123456789012 membantu peningkatan SDM penyandang disabili12345678901234567890123456789012 tas. Di KLU sudah ada sekolah Luar Biasa, tinggal 12345678901234567890123456789012 BLK luar biasanya yang perlu disiapkan,” imbuhnya. 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 Sebagaimana di Lombok Utara, data BPS tahun 12345678901234567890123456789012 2016 mencatat bahwa angka penyandang disabilitas 12345678901234567890123456789012 sebanyak 5.947 orang. Mengacu pada Pasal 53 UU No. 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 8/ 2016 itu, maka Pemerintah, Pemda, Badan Usaha 12345678901234567890123456789012 Milik Negara (BUMN), dan Badan Usaha Milik Daer12345678901234567890123456789012 ah wajib mempekerjakan paling sedikit 2 (dua) persen 12345678901234567890123456789012 penyandang disabilitas dari jumlah pegawai atau pe12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 kerja. Sedangkan bagi perusahaan swasta, diwajibkan 12345678901234567890123456789012 mempekerjakan paling sedikit 1 (satu) persen) pen12345678901234567890123456789012 yandang disabilitas dari jumlah pegawai yang ada. 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 “Ada persentase untuk pemerintah dan swasta. Be12345678901234567890123456789012 ratnya mungkin di pengusaha swasta, karena lemba12345678901234567890123456789012 ga profit kita tidak bisa paksakan mereka merekrut 12345678901234567890123456789012 kalau mereka tidak butuh,” ujarnya. 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 Besarnya angka penyandang disabilitas di KLU, 12345678901234567890123456789012 Sengrajib berharap ada upaya yang lebih konsern dari 12345678901234567890123456789012 Pemda di KLU untuk bekerjasama dengan stakehold12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 er. Mengingat pengawalan kepada masyarakat berke12345678901234567890123456789012 butuhan khusus ini tidak hanya materil (kursi roda), 12345678901234567890123456789012 tetapi juga dukungan moril jangka panjang. Dengan 12345678901234567890123456789012 menerima mereka berkarir, akan memberi peluang 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012 bagi mereka untuk memperoleh penghidupan yang 12345678901234567890123456789012 layak di masa depan. (ari) 12345678901234567890123456789012 12345678901234567890123456789012

SPSI Minta Penyerapan TK Disabilitas Dikawal

SUARA PULAU LOMBOK

Halaman 5

Luntur di Depan OPD

Wabup Khawatirkan Program Penanggulangan Kemiskinan Tanjung (Suara NTB) Wakil Bupati (Wabup) Kabupaten Lombok Utara (KLU), Sarifudin, SH. MH., mengaku khawatir dengan program penanggulangan kemiskinan di Lombok Utara. Pasalnya, program yang digadang-gadang bisa menurunkan kemiskinan belum berjalan optimal, di samping citra dirinya sebagai (wabup) luntur di hadapan SKPD. Salah satu yang menjadi acuannya, adalah program Wira Usaha Baru (WUB). Selain itu, tidak optimalnya penyerapan anggaran pada program rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). Dalam 2 tahun 2016-2017, program WUB mencatatkan realisasi 0 (nol) persen, sementara pada program RTLH, tahun 2016 lalu seluruh anggaran menjadi Silpa. Terakhir pada tahun 2017 kemarin, tidak seluruh warga yang mengajukan proposal disetujui. “Sebagai koordinator penanggulangan kemiskinan, saya berat di situ. Jadi saya tidak tahu apa yang harus saya lakukan. Begitu saya coba

tawarkan ide, hampir sebagian besar teman-teman SKPD kok menghindari saya,'' ujarnya belum lama ini. Selain, Sarifuddin mengaku, apa yang disampaikan tidak punya makna. Sehingga dirinya berkesimpulan sia-sia berbicara strategi penurunan angka kemiskinan walaupun semuanya ada di program pemda. Wabup mengakui, program penanggulangan kemiskinan di Lombok Utara belum mencapai target yang disepakati dengan Pemprov NTB. Dibandingkan periode pemerintahan sebelumnya, penurunan kemiskinan di pemerintahannya belum bisa mencapai angka 2 persen.

Di beberapa laporan OPD yang diungkap baik di depan Bupati dan Wabup, rata-rata laporan dinas menyejukkan. Dirinya semakin khawatir, jangan sampai laporan itu justru terbalik dengan keadaan di lapangan. “Saya melihat mereka bangga dengan laporan masing-masing, laporannya tidak keluar, Asal Bapak Senang itu, saya ndak suka begitu,” katanya. “Kita harus keluar melihat KLU, tidak harus berkutat di meja kerja saja, kita harus lihat perbandingan dengan daerah lain,” tambahnya. Predikat dan prestasi yang telah diraih oleh Lombok Utara menurut dia, bukan menjadi orientasi. Prestasi menu-

(Suara NTB/uul)

BERSIHKAN - Setiap bulan Ramadhan tiba, kolang-kaling selalu menjadi primadona masyarakat terutama dalam menyajikan takjil untuk berbuka puasa. Tentunya hal itu membawa berkah bagi para pembuat kolang-kaling, karena permintaan masyarakat akan produknya meningkat. Seperti yang dilakukan Raminah, warga Dusun Repok Tatar, Desa Lembah Sempaga, Narmada sedang membersihkan buah kolang kaling.

rutnya akan datang dengan sendirinya jika semua pihak sudah bekerja maksimal. “Walaupun kemarin kita dapat penghargaan di bidang perencanaan, ya tapi kan per-

encanaan itu, tidak semuanya berjalan. Kalau merencanakan sih bisa, tapi temuan di lapangan antara perencanaan dengan realita ternyata tidak seimbang,” ujarnya. (ari)

Tak Optimal, Bapenda Diminta Tarik Retribusi Rekreasi Wisata Tanjung (Suara NTB) Penarikan retribusi daerah dari beberapa pos pendapatan masih dipegang oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) teknis. Retribusi parkir oleh Dishub, retribusi wisata (karcis masuk) oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata. Perihal penarikan-penarikan itu, Disbudpar KLU justru menginginkan agar Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Lombok Utara berperan sebagai OPD yang berwenang penuh menarik retribusi. Kepala Disbudpar KLU, H. Muhammad, S.Pd., belum lama ini berharap agar pengambil kebijakan mengatur kembali kewenangan penarikan retribusi rekreasi dan olahraga. Mengacu pada beberapa daerah, Muhammad mempelajari sebagian besar retribusi ditarik oleh dinas teknis, yakni Bapenda. “Disbudpar cukup konsen pada persoalan pengembangan destinasi wisata dan pemasaran kawasan wisata,” katanya. Pengalaman “pahit” sebelum dirinya menjabat sebagai Kadis, setidaknya mempengaruhi psikologis staf Dispar dalam menarik retribusi. Di mana pada tahun 2016 lalu dan 2017, Staf Dispar dilaporkan ke aparat penegak hukum, karena dugaan menyalahgunakan dana retribusi. Ia tidak menginginkan, kejadian serupa terulang lagi, sehingga mempengaruhi citra dinas dan pariwisata KLU secara keseluruhan. Berdasarkan capaian tahun 2017 lalu, retribusi tempat rekreasi dan olahraga dilaporkan dalam LKPJ bupati bahwa target pada sektor ini ditahun 2017 lalu sebesar Rp1.775.000.000,00. Namun

(Suara NTB/dok)

H. Muhammad yang berhasil direalisasikan Disbudpar hanya Rp 435.106.000,00 atau 24,51 persen. Terpisah, Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda), H. Zulfadli, SE., Jumat (25/5), merespon positif wacana pengalihan penarikan retribusi rekreasi wisata dan olahraga. Hanya saja, pengalihan tersebut bergantung dari pimpinan daerah untuk mengalihkan kewenangan antarSKPD. Hal itu sebagaimana dilakukan saat melimpahkan 43 jenis izin menjadi satu pintu ke Disnaker. “Sangat siap kami lakukan, untuk melakukan pungutan retribusi itu, memang karena bidang kami sesungguhnya,” katanya. Zulfadli tak menyangkal, Disbudpar sudah pernah menyinggung pengalihan tersebut kepada Bapenda. Disbudpar merasa berat untuk melakukan pungutan retribusi, sedangkan di sisi lain harus pula memikirkan bagaimana mengembangkan objek-objek wisata agar menghasilkan PAD bagi daerah.(ari)


SUARA NTB Senin, 28 Mei 2018

SUARA PULAU LOMBOK

Halaman 6

Reses Pimpinan DPRD Lobar

Imam Kafali dan Sulhan Mukhlis Serap Berbagai Aspirasi Masyakarat Giri Menang (Suara NTB) Kalangan DPRD Lombok Barat (Lobar) menggelar kegiatan reses guna menyerap berbagai aspirasi masyarakat bawah. Hasil aspirasi ini selanjutnya dibukukan lalu diserahkan ke eksekutif untuk kebutuhan penyusunan program kerja. Dari kegiatan reses yang dilakukan Ketua DPRD Lobar Imam Kafali dan Wakil Ketua H. Sulhan Mukhlis, menyerap berbagai aspirasi masyarakat mulai dari persoalan lahan yang dipakai untuk perumahan, sertifikat tanah hingga modal usaha. Imam Kafali mengadakan reses di Desa Terong Tawah Kecamatan Labuapi. Dalam resesnya ini, Imam Kafali menerima keluhan dari warga terkait masifnya alih fungsi lahan pertanian di wilayah Desa Terong Tawah. Seperti disampaikan Parse

warga Dusun Muhajirin Desa Terong Tawah. Menurutnya lahan pertanian yang ada di wilayahnya semakin lama semakin habis dikarenakan alih fungsi lahan yang semakin masif di wilayah Desa Terong Tawah.’’ Kami mulai khawatir dengan alih fungsi lahan pertanian di wilayah kami,’’ ujarnya saat mengikuti reses Ketua DPRD Lobar Imam Kafali Satu hal yang membuat dirinya kecewa, adalah adanya laporan ke Badan Pertanahan Nasional (BPN) kalau kawasan lahan pertanian di Terong tawah ini lahan pertanian yang tidak produktif, padahal lahan pertanian di Desa Terong Tawah adalah pertanian yang sangat produktif.’’ Ini tanah pertanian kelas satu kenapa dilaporkan sebagai tanah tidak produktif,’’ ujarnya. Menanggapi ini ketua DPRD

Tuntaskan Sisa Kasus PUCUK pimpinan di Kejaksaan Negeri (Kejari) Lombok Tengah (Loteng) resmi berganti. Ely Rahmawati, S.H.M.M.M.H., ditunjuk sebagai Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Loteng yang baru menggantikan pejabat sebelumnya, Feri Mupahir S.H.M.H., yang dimutasi sebagai Kajari Klaten Jawa Tengah. Ely sebelumnya menjabat sebagai Koordinator Bidang Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejaksaan Tinggi (Kejati) NTB sekaligus Sekretaris Tim Saber Pungli NTB. “Fokus kita sekarang bagaimana bisa menuntaskan sisa tunggakan kasus yang belum selesai di masa pimpinan sebelumnya,” tegas Eli, kepada Suara NTB, (Suara NTB/kir) Ely Rahmawati usai diperkenalkan sebagai Kajari Loteng yang baru dan pelepasan Kajari Loteng lama di Pendopo Bupati Loteng, Jumat (25/ 5) malam. Saat ini ada beberapa kasus terutama kasus dugaan tindak pidana korupsi yang harus dituntaskan. Baik itu ke tahap penuntutan bagi kasus yang sudah masuk tahap penyidikan. Maupun ke tahap penyidikan bagi kasus yang masih pada tahan penyelidikan. “Apa saja kasusnya, sedang kita inventarisir,” tambahnya. Selain itu, penguatan internal Kejari Loteng juga menjadi perhatian agar soliditas internal bisa tetap kuat bahkan semakin diperkuat ke depan. Mengingat, tantangan penegakan hukum ke depan akan semakin berat dan kompleks. Itu semua bisa dilalui, kalau jajaran Kejari Loteng kompak serta solid. Sebagai lembaga penegak hukum, Kejari Loteng diharapkan bisa menjadi lembaga yang benar-benar dipercaya oleh masyarakat. Karena diakui atau tidak, dengan kepercayaan masyarakat di daerah ini terhadap kinerja Kejari Loteng sebelum sepenuhnya pulih. Akibat kasus yang menimpa pimpinan Kejari Loteng beberapa tahun yang lalu. “Bagaimana bisa membangun public trust terhadap Kejari Loteng juga adalaha target kita ke depan. Supaya masyarakat di daerah ini khususnya benar-benar percaya pada kinerja Kejari Loteng,” ujarnya. (kir)

LIA Tambah Rute Lombok-Kupang Praya (Suara NTB) Lombok International Airport (LIA) kembali menambah satu rute penerbangan baru, Lombok-Kupang. Rute tersebut dilayani maskapai di bawah bendera Lion Air Group, Wings Air. Dengan begitu, total sudah ada empat rute penerbangan baru yang dibuka di LIA tahun ini saja. Rute baru lainnya yakni Lombok-Kuala Lumpur oleh AirAsia, Lombok-Bima, Nam Air serta Lombok-Semarang oleh Lion Air, sudah lebih dulu dibuka. “Kali ini rute Lombok-Kupang resmi dibuka. Dan, merupakan rute baru ke empat yang dibuka di LIA tahun ini,” ungkap General Manager (GM) PT. Angkasa Pura (AP) I LIA, I Gusti Ngurah Ardhita, Sabtu (26/5). Penerbangan perdana sudah dilakukan pada Jumat (25/5) malam. Di mana nantinya, akan ada satu penerbangan di rute tersebut setiap hari, baik untuk kedatangan maupun keberangkatan dan masih ada kemungkinan untuk bertambah, jika memang kondisi penumpang d irute tersebut semakin banyak ke depannya. Diakuinya, penerbangan di rute ini sudah cukup lama dinanti. Sebelumnya, penerbangan ke Kupang sudah lama ada, tapi masih penerbangan transit, melalui Bali maupun Surabaya. Tapi adanya rute tersebut, maka penumpang yang hendak ke Kupang atapun sebaliknya dari Kurang ke Lombok, tidak perlu transit lagi. Adanya penerbangan langsung tersebut, diharapkan bisa mendukung pertumbuhan ekonomi antarkedua daerah. Arus ekonomi antara kedua daerah juga diharapkan bisa semakin cepat dan bisa memberikan dampak positif bagi pembangunan di dua daerah ini. Ardhita pun menegaskan, rute Lombok-Kupang bukan rute terakhir yang akan dibuka di LIA. Masih ada beberapa rute penerbangan lainnya yang berpotensi untuk dibuka, baik penerbangan domestik maupun internasional. Pembukaan rute yang banyak ini diharapkan, konektivitas antara Lombok dengan daerahdaerah lainnya di Indonesia maupun dunia semakin baik.”Setelah ini juga akan beberapa rute penerbangan baru yang siap dibuka di LIA,” janjinya. (kir)

Lobar Imam Kafali mengatakan semua aspirasi dari masyarakat akan ditampung dan dibukukan dalam laporan reses. Dalam aturan, hasil reses yang ia terima dari masyarakat berupa usulan program ini akan dibukukan dan dilakukan paripurna di tingkat DPRD Lobar.” Apa yang menjadi harapan warga masyarakat akan saya sampaikan kepada eksekutif,” ungkapnya. Hasil paripurna reses anggota DPRD selanjutnya akan diserahkan ke eksekutif untuk disusun menjadi program kerja pada tahun anggaran yang akan datang.” Mudahan tahun anggaran 2019 bisa diusulkan semua harapan warga masyarakat,” jelasnya. Dalam kesempatan ini, Imam menyerahkan bantuan bantuan berupa mesin jahit, pengeras suara, alat pertanian kepada masyarakat yang berasal dari beberapa dusun

(Suara NTB/ist)

Ketua DPRD Lobar Imam Kafali saat turun reses ke masyarakat. di Terong Tawah dan Desa Bajur. Sementara itu, Wakil Ketua DPRD Lobar H. Sulhan Muhklis menggelar reses di lima tempat di wilayah Labuapi dan Kediri. Sulhan turun ke pengusaha kecil seperti pengusaha katering, bakulan,

(Suara NTB/ist)

peternak dan las. Secara umum mereka butuh bantuan stimulan untuk menambah produksi. Ia berharap dengan bantuan yang diberikan mampu membantu mereka. “Kami harapkan bantuan itu bisa membantu mereka tambah

Wakil Ketua DPRD Lobar H. Sulhan Mukhlis saat turun ke masyarakat, khususnya peternak kambing. produksi,” ujarnya. Selain turun memberikan bantuan kepada masyarakat, resesnya juga dimanfaatkan

untuk memberikan pendidikan politik bagi kaum difabel. Ia bekerjasama dengan KNPI untuk menggelar sosialisasi. (her/*)

Sejumlah Kades di Lobar Diminta Kembalikan Kerugian Daerah Giri Menang (Suara NTB) Sejumlah kepala desa (kades) di Lombok Barat (Lobar) diminta menindaklanjuti temuan hasil audit BPK, BPKP dan Inspektorat, baik bersifat administratif dan kerugian negara. Pasalnya, hasil audit yang dilakukan Inspektorat terhadap 25 persen atau sekitar 29 desa dari 119 desa di Lobar terdapat temuan di sejumlah desa baik yang bersifat administratif dan kerugian negara. Inspektur pada Inspektorat Lobar, H. Rahmad Agus Hidayat menyatakan, untuk audit dana desa (DD) dilakukan oleh beberapa lembaga antara lain BPK, BPKP dan Inspektorat. Audit yang dilakukan atas pertanggungjawaban pelaksanaan DD. ‘’Mengacu tahun-tahun sebelumnya, pelaksanaan audit DD ini bersamaan dengan audit laporan

pertanggungjawaban keuangan pemda, karena melekat di APBD,’’ ujarnya belum lama ini. Namun mulai tahun ini, sesuai dengan ketentuan BPK melakukan audit kinerja atas penggunaan dana desa, namun belum diketahui di mana daerah yang menjadi sasaran sampel pertama kali. Begitu pula di Inspektorat melakukan audit regul-

er terhadap 25 persen desa yang ada di Lobar atau 29 desa dari jumlah desa 119 yang ada. Pihaknya sudah melihat sejauh mana kepatuhan dari desa dalam pertanggungjawaban dalam penggunaan DD tersebut. Diakuinya, temuan dari audit yang dilakukan sejumlah lembaga ini ditemukan kelemahan administrasi dan kerugian negara di

sejumlah desa. Ia tak menyebut berapa desa yang desa yang menjadi lokasi temuan, termasuk nilai kerugian. Untuk penyelesaian pun sebatas pengembalian kerugian tidak sampai ke ranah hukum. Untuk langkah pencegahan temuan kerugian dan administrasi, pihak BPKP melakukan berbagai upaya melalui pencerahan laporan siskeudes kerjasama dengan Dinas PMD. Pihak Inspektorat juga melakukan upaya pembenahan melalui sistem siskeudes. Selain itu pihaknya melakukan upaya program desa tepat berkinerja dengan membuka pelayanan konsultasi dan pembinaan kepada desa. Pihak desa bisa mengundang

pihak Inspektorat sebagai narasumber. Kemudian pihaknya membuka pelayanan jemput bola jika desa mau datang konsultasi. Ia menambahkan ada usulan dari desa agar pelaksanaan audit oleh sejumlah lembaga agar satu sistem. PihakBPKpusatpunmenjawab bahwa siapapun yang mengaudit sistemnya sama naik oleh BPK, BPKP dan Inspektorat. Sementara itu, kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) L. Edi Sadikin mengatakan, ada temuan di desa, namun sudah ditindaklanjuti. Pihaknya hanya sifatnya diberitahu terkait temuan itu. “Itu sudah semua ditindaklanjuti,” ujarnya. (her)

Lonjakan Harga Sembako Masih Normal Praya (Suara NTB) Kenaikan harga kebutuhan pokok di Kabupaten Lombok Tengah (Loteng) memasuki bulan puasa tahun ini dinilai masih pada taraf normal. Dengan kata lain, meski ada terjadi kenaikan harga. Namun masih pada tingkat kewajaran, karena kenaikan harga kebutuhan pokok, sangat tergantung mekanisme pasar. Pelaksana Harian (Plh) Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Diperindag) Loteng, Ir. Nasrun, Jumat (25/5), mengatakan, sejauh ada beberapa kebutuhan pokok yang mengalami kenaikan harga, misalnya beras sekitar Rp500 per kilogram. Tetapi kenaikan ini masih di bawah harga eceran tertinggi. “Hanya kenaikan harga daging ayam kampung yang cukup signifikan. Dari harga Rp 45 ribu kg, naik sekitar Rp20 ribu menjadi Rp 65 ribu per kg. Kemudian ada gula dan tepung. Tapi semuanya masih di ambang toleransi,’’ ujarnya. Meski demikian, pemerintah daerah bukan berarti berdiam diri. Pengawasan dan pemantauan setiap hari terus dilakukan untuk memastikan harga kebutuhan pokok tidak sampai bergejolak. Koordinasi dan komunikasi dengan pemerintah provinsi juga terus dilakukan guna memastikan kesiapan program-program yang akan dilakukan, jika terjadi lonjakan harga kebutuhan pokok cukup tinggi. (kir)

(Suara NTB/ist)

Siswa SMPN 2 Kuripan memperoleh nilai tertinggi di UNBK Matematika.

Siswa SMPN 2 Kuripan Raih Nilai 100 di UNBK Matematika Giri Menang (Suara NTB) Meski sejumlah siswa SMP sederajat di beberapa daerah sempat mengeluhkan sulitnya mengerjakan soal Matematika yang tersaji pada Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) 2017/2018, pada kenyataannya beberapa di antara mereka sukses mendapat nilai sempurna. Seperti siswa di SMPN 2 Kuripan yang berhasil meraih poin 100 pada Mapel Matematika atas nama Serly Agustina. Kepala SMPN 2 Kuripan Darsiah mengatakan dari sebanyak 138 siswa kelas XII yang mengikuti UNBK, jumlah tertinggi dengan nilai diraih atas nama Hamdani, yakni 334, 5. Untuk mata uji Bahasa Indonesia nilai 86, IPA 87, Bahasa Inggris 70 dan satu orang

siswa di antaranya meraih nilai 100 untuk mata uji Matematika.” Patut kita syukuri nilai sempurna diperoleh sekolah kita, di satu sisi prestasi ini harus dipertahankan” katanya saat menggelar rapat kelulusan bersama para guru beberapa waktu lalu Menurut dia, keberhasilan sekolahnya mempertahankan prestasi terbaik untuk mata uji Matematika berkat komunikasi yang baik dan lancar antara orang tua siswa dengan para guru di sekolah. Ia mengatakan, keberhasilan tersebut atas kerja keras para siswa mengikuti jam tambahan pelajaran dan mengikuti ujicoba berkali-kali yang dilaksanakan oleh pihak sekolah. Selain itu, ada upaya khusus lainnya yang dilakukan oleh para guru. (her)


SUARA PULAU SUMBAWA

SUARA NTB Senin, 28 Mei 2018

Halaman 7

Kerjasama Program Bidang Pembinaan Ketenagaan Dinas Dikbud Sumbawa dengan Harian Suara NTB

Ribuan Guru di Sumbawa Terima Tunjangan Sertifikasi Tahun 2018

(Suara NTB/arn)

Sutan Syahril

Sumbawa Besa (Suara NTB) Tunjangan untuk sertifikasi guru Triwulan pertama tahun 2018 telah dibayarkan. Khusus di Kabupaten Sumbawa, terdapat sebanyak 2.304 guru yang telah diterbitkan SK-nya. Sebagaimana disampaikan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kabupaten Sumbawa melalui Kasi Pembinaan Pendidik Pendidikan Dasar Bidang Pembinaan Ketenagaan, Sutan Syahril S.sos, pembayaran tunjangan

sertifikasi untuk Triwulan Satu (TW I) dari bulan Januari, Februari dan Maret dilakukan secara bertahap. Guru yang memiliki golongan tertinggi jadi prioritas terlebih dahulu untuk dibayarkan. Bahkan, tunjangan sertifikasi mereka sudah ditransfer langsung ke rekening masing-masing. Dari 2304 guru yang telah diterbitkan SK, 2.038 diantaranya sudah dibayarkan sertifikasinya. Sisanya sebanyak 266 guru yang adalah guru golongan III A ke bawah akan

rencananya dibayarkan Senin (28/5) hari ini. Setelah sempat tertunda karena verifikasi data kehadiran. “Senin tuntas semua pembayaran sertifikasi bagi guru yang telah diterbitkan SK nya,” tukas Sutan Syahril. Sebenarnya, pihak Dikbud ingin melakukan pembayaran tunjangan sertifikasi secara serentak. Tetapi mengingat keterbatasan personil, data guru-guru ini harus diverifikasi berdasarkan golongan. Sehingga pembayaran tunjangan

ini mesti dilakukan secara bertahap. Mana data-data guru yang sudah lengkap, langsung dibayarkan. “Kita kerja marathon. Ini saja masih ada 34 Pengawas Pendidikan Dasar (SD/SMP), yang belum ada SK nya,”sebut Sutan. Terkait program sertifikasi guru tahun 2018, Syahril meminta kepada semua guru calon peserta Pendidikan Profesi Guru (PPG) dalam jabatan, diminta untuk segera membuka laman Sergur.id. Sebab di laman tersebut,

sudah ditetapkan namanama calon peserta PPG tahun 2018. Setelah memastikan namanya tertera di laman tersebut, guru bersangkutan diminta untuk melakukan registrasi. Sebelum ditetapkan sebagai peserta final dengan status akhir sebagai mahasiswa PPG dalam jabatan. Setelah itu, guru diminta untuk mencetak format F1 dan pakta integritas sebagai bukti mahasiswa registrasi PPL dalam jabatan tahun 2018, untuk dibawa saat melapor-

kan diri. Untuk pelaksanaan PPG dalam jabatan dijelaskan Sutan Syahril, tahun ini dilaksanakan sebanyak dua tahap. Tahap pertama berupa registrasi dilakukan dari tanggal 18—22 Mei. Sedabgkan tahap dua dilaksanakan 25—29 Juni. “Kepada guru calon sertifikasi tahun 2018, kami minta sering seringlah mengunjungi laman Sergur.id, sebab pengumuman tentang sertifikasi ini tidak disampaikan kepada dinas,” pungkasnya. (arn/*)

Lidah Pasir, Destinasi Wisata Baru di Gili Balu’ Taliwang (Suara NTB) Daya tarik baru untuk tujuan berwisata kembali ditemukan di gugusan Gili Balu’ kecamatan Poto Tano. Kali ini bukan dari pesona 8 pulaunya, melainkan dari sebuah daratan pasir atau biasa dikenal sebagai “lidah pasir” yang mulai ramai dikunjungi warga setempat. Keunikan dari daratan pasir yang posisinya berada di segitiga perairan antara pulau Kenawa, Panjang dan pulau Kalong ini yaitu keberadaannya tidak setiap waktu bisa ditemui. Ya, daratan pasir ini terbentuk oleh pengaruh arus pantai yang membawa sedimen pasir berkumpul di posisi tertentu. Terbentuk dari material sedimen pasir membuat sifatnya daratannya tidak permanen karena akan tenggelam di waktu pasang datang dan baru terlihat kembali ketika air surut. Itu pun waktunya tidak berlangsung lama. Kabid Perikanan Tangkap Dinas Kelautan Perikanan (DKP) KSB, Noto Karyono, SPi., MSi mengatakan, keberadaan lidah pasir di gugusan Gili Balu’ sebenarnya sudah lama. Masyarakat setempat menyebut lokasi tersebut sebagai Takat Batang. “Nah sekarang oleh warga Tano menjadi tenar karena mulai dikunjungi sebab seperti tujuan wisata yang di televisi,” jelasnya. Menurutnya, lidah pasir di Takat Batang itu memang sangat berpotensi menjadi tujuan wisata baru di Gili Balu’. Banyak keunikan yang disajikan oleh daratan semi permanen itu, karena sifatnya timbul tenggelam akibat pengaruh pasang surut air laut. “Keunikannya banyak mulai dari karakternya yang buat penasaran pengunjung sampai dengan banyak biota laut yang bisa kita lihat langsung di sana,” urainya. Noto menyebutkan, lidah pasir ini tidak setiap waktu dapat dikunjungi karena keberadaannya sangat dipengaruhi pasang surut air laut. Setiap bulannya lidah pasir Takat Bantang hanya terlihat selama 7 hari dengan perhitungan bulan atas. Oleh masyarakat nelayan setempat, daratan pasir itu hanya timbul pada perhitungan bulan 1, 2, 14, 15, 16, 29 dan 30. “Uniknya lagi setiap timbul selalu ada perubahan pada bentuknya tergantung arus yang datang. Dan luasnya bisa mencapai 30 sampai 40 hektar sehingga bisa menampung banyak wisatawan walau hanya bisa dinikmati dalam waktu singkat,” sebut Noto. Dengan mulai berkembangnya informasi atas keberadaan wisata bahari kawasan Balu Balu’. Noto mengatakan, daftar kunjungan wisata ke gugusan 8 pulau itu semakin ramai. Dari data yang dimilikinya tak kurang antara 200-300 orang per minggu datang berkunjung. “Paling banyak kalau akhir pekan. Makanya saya semakin yakin kalau lidah pasir Takat Batang ini mulai ditahu masyarakat pasti kunjungan akan lebih banyak lagi ke Gili Balu,” klaimnya. Selanjutnya ia menyampaikan kehadiran lidah pasir Takat Batang itu harus segera bisa dikelola dengan baik. Sebag sebagai destinasi baru akan dapat memberikan dampak perekonomian bagi masyarakat dan daerah. “Harapan kami dinas teknis sudah lihat fenomena ini dan bisa segera mengambil langkah strategis bagaimana cara mengelola potensi baru Gili Balu’ itu,” imbuhnya. (bug)

(Suara NTB/ist)

KEINDAHAN - Sejumlah pengunjung menikmati keindahan yang disuguhkan lidah pasir takat batang di Gili Balu’, Sumbawa Barat.

(Suara NTB/ils)

ANTREAN - Kondisi di Pelabuhan Poto Tano di mana antrean kendaraan terlihat semakin panjang akibat perbaikan dermaga.

ASDP Dinilai Salah Pilih Momen Perbaiki Dermaga Taliwang (Suara NTB) DPD KNPI Kabupaten Sumbawa Barat, menuding management PT ASDP Poto Tano-Kayangan, salah momen terkait perbaikan dermaga dua di pelabuhan tersebut. Hal ini tentu sangat beralasan karena mobilisasi angkutan barang dan jasa menjadi terganggu. Bahkan tidak sedikit juga komoditas pertanian yang rusak akibat lambatnya pengiriman ke daerah tujuan karena harus tertahan di dermaga berjam-jam dan berhari-hari. “Kami anggap management PT ASDP salah momen, melakukan perbaikan terhadap dermaga dua yang saat ini masih terus dikebut penyelesaiannya. Bisa saja mereka melakukan perbaikan dermaga sebelum terjadi kepadatan, seperti yang terjadi saat ini. Akibat dari kondisi ini, arus mobilisasi barang jasa sangat terganggu karena satu dermaga saja yang digunakan dan masyarakat sangat terganggu,” ungkap ketua DPD KNPI KSB, Trisman ST., MM kepada Suara NTB, Sabtu (26/5) kemarin. Dikatakannya, memang permakluman dan permintaan maaf dari management PT ASDP terkait perbaikan dermaga ini sudah diketahui masyarakat. Tapi yang menjadi masalah, waktu perbaikan dari dermaga ini. Terutama

bagi pengemudi truk yang membawa sembako, hal ini tentu sangat beralasan karena mereka hanya diberikan waktu sampai tanggal 6 Juni untuk bisa membawa barang ini ke lokasi tujuan. Jika melewati tanggal tersebut, maka truk besar tidak akan di izinkan untuk menyeberang. Selain itu, masalah orang sakit yang seharusnya bisa segera dirujuk ke Mataram segera kini harus menunggu dua sampai tiga jam di dalam laut karena antrian padat kendaraan yang berada di pelabuhan. Untuk itu pihaknya meminta kepada PT ASDP Poto Tano-Kayangan, untuk bisa melakukan evaluasi total kaitannya dengan pelayanan yang ada. Sehingga di tahuntahun berikutnya tidak terjadi lagi yang seperti ini karena masyarakat yang akan rugi nantinya. “Sah-sah saja mereka memperbaiki dermaga ini karena sudah seharusnya dirawat dan di jaga. Tetapi harus dilihat kondisinya j a n g a n

Dukcapil Sumbawa Optimis Tuntaskan Perekaman E-KTP Sebelum Pilgub Sumbawa Besar (Suara NTB) Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Sumbawa optimis dapat menuntaskan sisa masyararakat pemilih di Sumbawa yang belum melakukan KTP elektronik (E-KTP) sebelum Pilgub 2018. Mengingat diperkirakan kini tinggal sekitar 2000 pemilih yang belum perekaman. Sebagaimana disampaikan disampaikan Kepala Disdukcapil Sumbawa, Ir. Zulkifli, verifikasi data oleh KPU sebelumnya ditemukan sekitar

10 ribu masyarakat yang belum merekam. Sisa itulah yang kemudian dikejar oleh Disdukcapil dengan langsung jemput bola mendatangi warga tersebut. “Kita buat undangan kepada 10 ribu orang itu, agar bisa dilayani langsung di wilayah masing masing. Kita susun jadwalnya bersama Kecamatan. Lalu tim kami turun ke 24 kecamatan sejak April lalu,” jelasnya. Kini diperkirakannya hanya

8000 warga yang datang memenuhi undangan. Sehingga masih ada tersisa sekitar 2000 pemilih yang belum melalukan perekaman. “Inilah yang kami kejar terus. Kami optimis bisa dituntaskan sebelum Piilgub,” tegasnya, seraya berharap kepada masyarakat, sisa yang belum melakukan perekaman bisa langsung datang ke Disdukcapil. Untuk diterbitkan Surat Keterangan (Suket) agar tetap bisa menggunakan hak pilihnya nanti. (arn)

KPU Sumbawa Mulai Terima Logistik Pilkada Sumbawa Besar (Suara NTB) Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sumbawa mulai menerima kebutuhan logistik untuk Pilkada NTB. Setelah beberapa logistik diterima dua minggu yang lalu, kini logistik lain kembali diterima pada Jumat (25/5) malam lalu. Seperti sampul model C, formulir model C, form C plano, tanda pengenal KPPS, daftar pasangan calon, tinta sidik jari dan dan plastik besar. Ketua KPU Sumbawa, Syukri Rahmat, S.Ag kepada wartawan, Sabtu (26/5) lalu menyampaikan, pihaknya sudah menerima persiapan logistik sejak dua

minggu yang lalu. Logistik tersebut berupa bantal, paku, bolpoin dan gembok. Kemudian tahap kedua pihaknya menerima pada Jumat (25/5) malam pihaknya kembali menerima sejumlah logistik lainnya. “Sudah dua tahapan pendistribusian logistik dari provinsi,” ujarnya. Dijelaskannya, saat ini pihaknya tinggal menunggu pendistribusian surat suara. Sementara kotak suara dan bilik suara yang sudah tersedia di pihaknya masih cukup dan layak untuk digunakan. Setelah surat suara tiba, pihaknya akan menyortir agar segera didistribusikan ke kecamatan dan TPS.

(Suara NTB/ind)

LOGISTIK – Petugas tengah menyortir sejumlah logistik Pilkada NTB yang didistribusikan pihak provinsi ke Kantor KPU Sumbawa.

“Sebelum didistribusikan ke TPS, kita menunggu surat suara dulu. Mudah-mudahan satu sampai dua hari kedepan sudah sampai di Sumbawa. Begitu sampai surat suara, akan kita sortir dulu, kita packing, kemudian kita distribusikan,” terangnya. Nantinya untuk pendistribusian logistik ke kecamatan, pihaknya akan mengawalinya di daerah yang sulit seperti Batu Lanteh, Ropang, Orong Telu, Sebagian wilayah Kecamatan Alas, Tarano dan daerah Kepulauan. Setelah logistik tiba di kecamatan, pihaknya berharap kepada PPK dan KPPS agar menjaga seluruh logistik supaya tidak terganggu. Karena pihaknya berharap pelaksanaan Pilkada NTB tahun 2018 ini dapat berjalan dengan aman dan lancar. “Harapan kita tentu kepada PPK agar menjaga seluruh logistik itu jangan sampai terganggu dan rusak. Penyimpanannya harus betul-betul dijaga. Dan lebih dari itu jangan sampai kotak suara yang tersegel itu tiba tiba kebuka, surat suara tercoblos atau formulirnya robek. Inilah mungkin fungsi teman-teman PPK untuk menjaga. Tentu selain itu ada aparat kepolisian yang ikut bantu menajaga,” pungkasnya. (ind)

masyarakat yang harus menjadi korban karena pelayanan yang tidak maksimal,” sesalnya. Menanggapi kritikan tersebut, Manager ASDP Poto Tano Samiun, berkilah bahwa perbaikan dermaga dua sudah seharusnya dilakukan sejak tahun 2017 lalu. Tetapi karena pemenang tender perbaikan dermaga molor, maka baru bisa dikerjakan bulan ini (Mei). Kendati demikian, pihaknya tetap menargetkan tanggal 6 Juni pekerjaan yang ada di dermaga sudah harus tuntas. Hal ini juga dilakukan supaya arus mudik dan balik lebaran tidak terganggu nantinya. Pihaknya juga meminta maaf kepada para pengguna pelabuhan Poto Tano atas

ketidaknyamanan ini. Tetapi pihak terkait tetap akan berupaya maksimal supaya pekerjaan yang ada rampung sesuai jadwal. “Di dalam jadwal kami, memang tahun 2017 sudah harus diperbaiki dermaga ini, tetapi karena ada masalah lain, pengerjaan dermaga ini molor sampai bulan Mei. Tetapi kita tetap akan berupaya maksimal supaya pekerjaan ini rampung sesuai jadwal,” sebutnya. Sementara untuk mengurai kemacetan yang saat ini sudah mencapai dua kilo, pihaknya mencoba memangkas waktu bongkar dan muat kapal. Dari jadwal rutin 40-45 menit, dengan kondisi yang seperti sekarang

dipersingkat menjadi 30-35 menit. Selain waktu pihak terkait juga memangkas jumlah kapal yang beroperasi dari 11 kapal dengan tujuh trip kini hanya delapan kapal saja. Hal ini sengaja dilakukan guna mengurangi antrian kendaraan yang akan masuk ke kapal penyeberangan. Selain itu, pola lain untuk mengurangi antrian juga tetap difikirkan sehingga tidak saling merugikan nantinya. “Pola-pola yang kita terapkan sebelumnya basih belum maksimal urai antrean kendaraan. Maka untuk itu, kami juga tengah membuat pola baru untuk mengurangijumlahantreankendaraan barang yang ada,” tandasnya. (ils)


SUARA PULAU SUMBAWA

SUARA NTB Senin, 28 Mei 2018

Halaman 8

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345

Kerjasama Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Dompu dengan Harian Suara NTB

Distribusi dan Harga Pangan Dompu Relatif Stabil Selama Puasa Dompu (Suara NTB) Puasa ramadhan tahun 2018, harga sejumlah bahan pokok relatif stabil. Kendati mengalami kenaikan beberapa komoditas, tapi masih bisa dikendalikan. Distribusi pangan untuk memenuhi kebutuhan selama puasa ramadhan juga masih aman. Plt Kepala Bidang Distribusi dan Cadangan Pangan Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Dompu, Ir. Aminullah kepada Suara NTB, Jumat (25/5) lalu mengungkapkan, alur distribusi pangan yang dicek dari portal di Karaku Desa Katua Dompu, portal di Desa Banggo Kecamatan Manggelewa, pelabuhan Soro Kempo, dan pela-

buhan Calabai Pekat masih relatif aman. Kendati data April 2018, banyak gabah kering panen (GKP) yang keluar dari Dompu yaitu sebanyak 687 ton dan yang masuk ke wilayah Dompu sebanyak 114 ton. Sementara untuk gabah kering gili (GKG) sebanyak 167 ton yang masuk dan yang keluar sebanyak 179 ton. Untuk beras jenis premium yang masuk ke Dompu sebanyak 187 ton dan tidak ada pengiriman keluar. Berbeda dengan beras medium yang tercatat sebanyak 142 ton yang masuk dan 212 ton keluar dari Dompu. “Untuk jagung pipilan yang dikirim keluar selama April sebanyak 45.635 ton,” jelasnya.

Ditambahkan Kasi Harga Pangan, Sukaemi, S.Pt untuk harga pangan di Kabupaten Dompu pada Mei 2018 ini relatif stabil. Bila dibandingkan kondisi ramadhan tahun 2017 lalu dengan saat ini, harga beras premium yang mengalami kenaikan hingga Rp1 ribu per kg. Yaitu saat ini harga beras premium Rp10.500 per kg dan dulu seharga Rp9.500 per kg. Untuk harga beras medium relatif sama Rp9 ribu per kg. Begitu juga dengan beras murah seharga Rp8.500 per kg. “Hasil survei kami, stok bahan pokok di masing – masing distribusi tercukupi minimal hingga lebaran mendatang,” katanya. Harga kebutuhan lain sep-

erti bawang merah Rp18 ribu, bawang putih Rp25 ribu, cabe rawit merah Rp35 ribu, cabe merah keriting Rp30 ribu, daging ayam ras Rp40 ribu, daging sapi di pemotong Rp95 ribu, telur ayam ras Rp24 ribu per kg, dan gula pasir Rp13 ribu. “Situasi harga ini terus kami up date hingga ke pusat dan akan menjadi rujukan bagi pemerintah, termasuk untuk operasi pasar,” jelasnya. Stok pangan persediaan pemerintah di Bulog untuk gabah 4.200 ton, dan beras termasuk untuk beras rastra 2.009,475 ton. Selain yang tersedia di Bulog, juga terdapat di penggilingan kecil dan masyarakat. Walaupun di

penggilingan jumlahnya tidak banyak dan disesuaikan dengan kapasitas gudangnya. “Stok pangan pribadi masyarakat ndak kita data, makanya yang tercantum hanya stok di Bulog dan penggilingan kecil saja,” terangnya. Kendati demikian, stok pangan masyarakat Dompu cukup memadai. Berdasarkan produksi gabah untuk bulan April 2018 sebanyak 36.994 ton atau 22.437 ton beras. Dengan jumlah penduduk Dompu sebanyak 241.888 jiwa, kebutuhan konsumsinya sebanyak 2.371 ton per bulan. Sehingga dari produksi gabah pada April, mengalami surplus hingga 20.067 ton. (ula/*)

(Suara NTB/ula)

Sukaemi, S.Pt

(Suara NTB/ula)

Ir. Aminullah

Dompu Belum Dapat Jatah Distribusi Air Bersih (Suara NTB/ula)

dr H. Syafruddin

(Suara NTB/ula)

Bangunan RSUD Dompu tampak dari depan

RSUD Siapkan SDM untuk Operasional Hemodialisa Dompu (Suara NTB) Sumber daya manusia (SDM) yang memadai menjadi kunci kesuksesan suatu program dan didukung peralatan yang memadai. Untuk mendukung pengoperasionalan hemodialisa (alat cuci darah) di RSUD Dompu tahun 2019, dalam waktu dekat pihak rumah sakit akan mengirim tim mengikuti magang/pelatihan selama 3 bulan di Jakarta. Direktur RSUD Dompu, dr. H. Syafruddin kepada Suara NTB di ruang kerjanya, Sabtu (26/5) mengungkapkan harapannya agar RSUD Dompu dapat mewujudkan hemodialisa. Untuk pulau Sumbawa, baru RSUD Sumbawa Barat yang punya hemodialisa. “Saya berharap bisa merealisasikan tahun 2019. Ketika ada hemodialisa di Dompu, paling tidak pasien sekitar Dompu bisa melakukan cuci darah di kita,” kata H. Syafruddin. Rencana menghadirkan hemodialisa di Dompu dikatakan, dr H. Syafruddin sudah diawali dengan penandatanganan MoU dengan PT Mendjangan Jakarta tahun 2017 lalu selaku pemilik alat. Untuk tenaga pengoperasionalan menjadi kewajiban pihak rumah sakit. “September (2018) ini kita akan kirim tenaga

untuk mengikuti pelatihan selama 3 bulan di Jakarta,” terangnya. Tim yang dikirim terdiri dari 1 dokter spesialis, 1 dokter umu, 2 perawat. RSUD Dompu juga akan mendapatkan dokter program wajib kerja dokter spesialis (WKDS) untuk spesialis penyakit dalam dan spesialis bedah yang baru. Sehingga keberadaan hemodialisa akan didukung dokter spesialisnya. Dengan dioperasikan hemodialisa, dr H. Syafruddin mengungkapkan, bisa membantu masyarakat. Minimal dapat mengurangi biaya hidup dan transportasi selama melakukan hemodialisa di Mataram. “Kalau pasiennya peserta BPJS, untuk cuci darahnya gratis. Tapi ada biaya lain – lain yang cukup besar. Seperti biaya hidup selama pengobatan dan transportasi ke luar daerah. Kalau kita punya alatnya, (biaya) itu bisa diminimalisir,” terangnya. Apalagi pasien cuci darah, bukan hanya sekali 3 bulan. Tapi ada juga yang sepekan sekali. Sementara untuk ruang penempatan alat, dikatakan dr H. Syafruddin, akan dipersiapkan tahun 2018 ini menunggu pihak PT Mendjangan Jakarta yang akan mendesai sesuai kebutuhan alat.

Rencananya, ruangan gizi yang ada di antara ruang ICCU dan instalasi rawat jalan akan direhab. “Kebetulan ruang Gizi sudah pindah ke bangunan baru,” terangnya. Dr. H. Syafruddin juga mengungkapkan, komitmen dan harapannya untuk menjadikan RSUD Dompu bisa berstandar pelayanan seperti RS di Kota Mataram. Sehingga masyarakat yang selama ini dirujuk ke Mataram bisa ditangani di Dompu dan meminimalisir pengeluaran yang menjadi beban masyarakat. “Komitmen kita, berusaha meningkatkan pelayanan di (RS) Mataram berada di Dompu, sehingga mengurangi beban pengeluaran (pasien),” katanya. Alat cuci darah atau hemodialisa menjadi sangat diharapkan kehadirannya di RSUD Dompu. Banyaknya kasus yang membutuhkan penanganan cuci darah, sehingga banyak warga Dompu harus dirujuk ke Mataram. Rencana mengoperasikan hemodialisa ini sudah diawali dengan penandatangan perjanjian kerja sama operasional (KSO) alat hemodialisa dan dimulainya pelayanan di RSUD Dompu dengan PT Mendjangan Jakarta tahun 2017 lalu. (ula/*)

Pemkab Bima Terima Hibah BMN Ditjen Cipta Karya Bupati Bima (Suara NTB) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bima menerima hibah menerima hibah Barang Milik Negara (BMN) dari Direktoral Jendral Cipta Karya Kementrian PUPR. Tandatangan naskah hibah dan Serah terima aset berlangsung di Pendopo Kementrian PUPR, di Jakarta Jumat (25/5). Proses penandatanganan hibah tersebut, Pemerintah Kabupaten Bima diwakilli langsung oleh Bupati Bima, Hj. Indah Dhamayanti Putri. Sedangkan dari Kementrian PUPR langsung Direktur Jenderal Cipta Karya, Sri Hartoyo. Aset dihibahkan kepada 195 penerima. Diantaranya untuk Pemerintah Provinsi diberikan kepada empat provinsi. Kemudian 39 Pemerintah Kota dan 152 Pemerintah kabupaten. Salahsatunya Kabupaten Bima. Secara umum Pemerintah Kabupaten Bima memperoleh hibah meliputi aset infrastruktur permukiman sistem penyediaan air minum, prasarana kesehatan permukiman, prasarana pengembangan permukiman, penataan bangunan dan lingkungan. “Setelah penyerahan asset ini ada dua kewajiban yang kami lakukan. Yang pertama mencatat BMN ini sebagagai Barang Milik Daerah (BMD). Kewajiban kedua memelihara, mengopreasikan dan perawatan menggunakan APBD,” kata Bupati. Bupati mengaku berkomitmen hibah BMN tersebut akan dikelola secara berkelanjutan. Memenuhi kebutuhan-kebutuhan dasar secara proprsional, berkeadilan dan merata dalam rangka mencapai pemerataan pembangunan dan pemenuhan kebutuhan perumahan dan permukiman bagi masyarakat yang berpenghasilan rendah. “Saya berharap hibah ini akan dapat memenuhi tersedianya infrastruktur, sarana dan prasarana perumahan dan permukiman maupun kebutuhan pelayanan dasar

(Suara NTB/Ist)

HIBAH - Bupati Bima, Hj. Indah Dhamayanti Putri, menandantangani naskah hibah di Kementrian PUPR, di Jakarta, Jumat (25/5).

(Suara NTB/Ist)

POSE BERSAMA - Foto bersama bebepara Kepala Daerah salahsatunya Bupati Bima (tiga dari kanan/jilbab) dengan jajaran Dirjen Cipta Karya usai tandatangah hibah BMN, Kementrian PUPR, di Jakarta (25/5). yang memadai secara kualitas dan hatan dan sarana pendukung lainnya. kuantitas bagi masyarakat pada Walaupun selama ini seluruh OPD umumnya serta dapat memberikan teknis telah berusaha secara maksiakses bagi masyarakat,” harapnya. mal dalam memenuhinya sesuai denBupati menangatakan substansi gan tingkat kemampuan daerah. “Untuk itu, diharapkan kepada hibah tersebut bersentuhan langsung dengan kebutuhan pokok masyrakat. segenap masyarakat dan jajaran Hal ini memberi gambaran bahwa pemerintah kabupaten Bima untuk daerah masih dihadapkan pada per- terus berkerja keras dalam mewusoalan ketersediaan fasilitas per- judkan kesejahteraan di daerah mukiman. Fasilitas air bersih, kese- kabupaten Bima,” katanya. (uki*)

Dompu (Suara NTB) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) NTB telah mendistribusikan air bersih ke sejumlah wilayah terdampak kekeringan, seperti Kabupaten Bima dan Lombok Timur. Sayangnya, kendati termasuk daerah terdampak bencana rutin tersebut Kabupaten Dompu justru belum mendapat bantuan air bersih ini. Hal itu diakui Kepala Pelaksana BPBD setempat, Drs. Imran M. Hasan saat dikonfirmasi, Minggu (27/5). “Kita sampai hari ini belum dapat jatah untuk bantuan air bersih itu, bahkan saya baru tahu informasinya ini,” kata dia. Tak diketahui pasti alasan BPBD NTB tidak mendistribusikan air bersih ke Dompu, terutama untuk belasan desa/kelurahan yang kini kondisi mendekati kritis. Karenanya, Imran M. Hasan menegaskan, segera mengkomunikasikan

persoalan ini ke BPBD Provinsi. Kalaupun terkendala pelaporan diakui hingga saat ini pihaknya memang belum menerima laporan tertulis dari desa/kelurahan terdampak, terlebih belum melayangkan permintaan bantuan air bersih ke provinsi. Namun, karena kekurangan air bersih ini makin hari semakin menghawatirkan dan terjadi saat Bulan Ramadhan ia berharap BPBD NTB segera bersikap dengan mendistribusikan air bersih ke wilayahnya.

“Nanti saya usahkan menyusullah laporan di bawah tangan saja. Sekarang juga kita uruskan laporannya kita jemput bola saja dulu, karena masyarakat ini sangat butuh air, apalagi ini puasa kasian kita lihat,” jelasnya. Di Dompu, lanjut Imran M Hasan bukan saja Kecamatan Pajo yang terdampak kekeringan, tetapi belasan desa/keluarhan di tiga kecamatan lainnya mengalami hal serupa. Bahkan kondisinya jauh lebih kritis seperti yang terjadi di Kelurahan Kandai I, Desa Nowa dan Sori Sakolo. Untuk itu, ketika distribusi air bersih ini betul direalisasikan BPBD NTB dipastikan tiga wilayah tersebut akan menjadi prioritas. “Beberapa desa ini akan kita prioritaskan nanti, saya coba kontak dulu teman-teman provinsi apa saja persyaratannya,” pungkas dia. (jun)


SUARA NTB

Senin, 28 Mei 2018

UKG Honorer Masih Tunggu Jadwal Pusat Mataram (Suara NTB) Jadwal Uji Kompetensi Guru (UKG) Honorer masih menunggu jadwal dari pemerintah pusat. Jadwal yang sudah direncanakan sebelumnya batal karena adanya sejumlah agenda dari pemerintah pusat, seperti UKG untuk Guru PNS. Ditargetkan UKG honorer bisa dilaksanakan bulan Mei ini. “Jadwal UKG honorer tergantung pusat. Jadi kemarin ini jadwal yang kita ajukan sudah lewat, karena agenda pusat melaksanakan itu (UKG) untuk

guru PNS,” ujar Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaa (Dikbud) NTB, Drs. H. Muh. Suruji, ditemui di kantornya akhir pekan kemarin. Suruji menekankan, pihaknya masih menunggu jadwal dari pemerintah pusat. Karena pelaksanaan UKG honorer dilaksanakan di Tempat Uji Kompetensi (TUK) yang sudah ditentukan pemerintah pusat. “Targetnya kalau bulan Mei ini Insya Allah sudah selesai. Tapi tanggalnya belum tahu,” ujarnya. Verifikasi administrasi Uji Kompetensi Guru (UKG) honorer SMA, SMK, dan SLB Negeri sebagai guru kontrak daerah telah usai. Sebanyak 5.994 guru honorer dari seki-

tar 6.300 orang dinyatakan layak secara administrasi untuk bisa mengikuti UKG. Nantinya lama mengabdi guru honorer itu menjadi salah satu bobot penilaian. Sebelumnya Kepala Bidang Pembinaan Ketenagaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) NTB, Dr. H. Aidy Furqon, S.Pd., M.Pd., mengatakan akan ada kriteria dari pusat untuk standar lulus UKG. Meski demikian, pihaknya juga akan memberi bobot bagi guru honorer yang lama mengabdi. “Kita mensyaratkan minimal mengabdi dua semester. Bagi yang satu tahun mengabdi beda bobotnya, apalagi 10 tahun juga beda bobot penilaiannya. Semakin lama mengabdi, bobot yang diberikan semakin tingi,” katanya. Pengumuman hasil verifikasi administrasi dilaksanakan 24 April lalu. Saat ini tengah dijadwalkan pelaksan-

aan UKG. Dipastikan mundur dari jadwal awal karena adanya agenda Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) yang dipusatkan di NTB. “Tahap selanjutnya melatih operator Tempat Uji Kompetensi (TUK) di 35 sekoah se-NTB melibatkan SMA, SMK, dan SMP,” ujar Aidy. Ia mengatakan, jadwal UKG pada 30 April sampai dengan 9 Mei akan dijadwalkan ulang, karena ada rangkaian Hardiknas. Selain itu pada tanggal 2 sampai dengan 12 mei ada kegiatan uji tulis nasional guru bagi yang belum sertifikasi. “Kemungkinan pemerintah pusat akan memberikan jadwal di atas tanggal 12 Mei untuk kita laksanakan UKG. (ron)

LOWONGAN WARUNG DAN KIOS “BERKAH” MEMBUTUHKAN RELAWAN YG IKHLAS MEMBANTU KAMI,TDK FULL TIME, BAGI YG RUMAHNYA JAUH DISIAPKAN TMPT TINGGAL,PARTISIPASI SERIUS,HUB:NENNI (085333423658)

Halaman 9

BUMD di Lobar Tak Pernah Setor Dividen Giri Menang (Suara NTB) Dua Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Lombok Barat (Lobar), PT Indotan Lombok Barat Bangkit (PT ILBB) dan Tripat menjadi salah satu temuan BPK pada LHP tahun 2016. Meskipun temuan bersifat administratif, namun temuan ini terbilang sulit ditindaklanjuti karena perlu koordinasi dengan DPRD dan Notaris. Temuan PT ILBB ini sendiri menyangkut dividen yang tak disetor. Sedangkan PT Tripat terkait MoU antara pihak ketiga dan Tripat. Disamping itu Perusda ini tak menyetor dividen ke Pemda. Menurut hasil LHP BPK tahun 2016, dua Perusda ini menjadi temuan BPK. Temuan BPK ini bersifat administratif, karena perusahaan ini tak setor dividen. Perusda PT ILBB sendiri diketahui telah lama kolaps sehingga tidak jalan. Termusuk di Tripat menjadi temuan BPK. Temuan di perusda ini menyangkut MoU di LCC. Sejauh ini, perusda ini juga belum menyetor PAD ke daerah. Sesuai arahan rekomendasi LHP tersebut, temuan BPK ini wajib diselesaikan, termasuk temuan yang beraifat administratif. Menyoal temuan ini, kalangan DPRD belum lama ini juga mempertanyakan kenapa belum pernah memberikan div-

RUPA-RUPA Toyota Lombok,dptkn program khusus bln Ramadhan:Dis pulhan jt,Dp Ringan, Grts Kaca film,Grts js service smpai 4th/50rb km,Ayo buruan, info&pmesanan hub segera Hery Toyota,081907921999085238359008,beli Toyota ingat hery,Melayani dgn pasti DIJUAL OPER KREDIT TATA SUPER ACE TH2016 TURBO DIESEL PANJANG BAK 260CM HUB. BU ELI 085333587700 DIJUAL TOKO ATAU KIOS UKURAN 8 X 4 M DI KOMPLEKS PERTOKOAN LONCENG MAS BERTAIS BERMINAT HUB. 081907815224

RUPA-RUPA URUS LAPORAN PAJAK SPT TAHUNAN, PPN, PASPORT, SIUP,NPWPHUB.082146461910 MEMBANTU LAPORAN PAJAK SPT TAHUNAN, PKP, NPWP, SIUP, PASPORT HUB. 081338344155 Toyota Lombok,dptkn program khusus bln mret dis puluhan jt Rpiah, Free angsuran-12x,grts kaca film,Grts jasa service smpai 4th/50rb km,ayo buruan,info pmsanan :081907921999 (HERY),Beli Toyota Ingat Hery,mlyani dgn pasti. LesehanTamanBangket,promo dr tgl 17maret-17april (disc 15% utk semua menu) datang ke lesehan kami JL.Saleh Sungkar 77xx Bintaro,Info pemesanan hubungi : 081917937773/081907815697 DJL TNH KEBUN L.174 LOK.DS.PENGONONGLINGSAR H.30JT/A HUB.082147897778 KRIDA TOYOTA MTR, dptkn Prgram Khusus bln Agsts,Diskon Pluhan Jt Rupiah, Prgrm DP murah,Gratis Jasa Service s/d 3th/ 50rb KM,Ayo Buruan,Info&Pmesanan Hub Hery Toyota 081907921999,Beli Toyota Ingat Hery,Melayani dgn Pasti. DAPUR BU’ANI mnydiakan ayam rumpak,ceker balado,pkt mkan siang mulai 12rb,aneka mcam sambal,u/delivery free ongkir mtrm&sktrnya,Jl.Masjid Al-Muttaqien no.26 Dasan Agung,tlp.087864657127 DIJUAL RUMAH DI BTN LINGKAR PRATAMA BLOK Y NO. 5 BERMINAT SEGERA HUBUNGI: 087865991696

RUPA-RUPA PT.KEUANGAN MENGELUARKAN DANA CEPAT 1 HARI CAIR(BUNGA 0,5%)BPKB MOBIL/SEGALA JENIS MOBIL (TRUK/TRONTON,MINIBUS,PIC UP,DLL)PROSES MUDAH,CEPAT,DAN BISA TAKE OVER/ PINDAH BANK, HUB (085100026010)(081999290387)(081239956609) KAMORRY BOUTIQUE&MAKE OVER, hrga mulai dr 70rb,Dis10% Tas&Dompet,MakeUp Wisuda 175RB,blnja datas 300RB free makeup,mjual&myewakan kebaya,buka setiap hari pukul 10.00-21.00,jl.swadaya No.15 Kekalik(Samping electra diamond store)/081916887677 DUJUAL REVO ABSOLUT CW’09 WARNA HITAM/MERAH DR HP7JT 0818543688 TP DIJUAL RUMAH FULL FURNITURELOKASISTRATEGIS,3KAMARTIDUR,2KAMARMANDI,3 AC,DAN GARASI MOBIL, HARGA590JT NEGODIKIT.JL.WARU BLOK.UB NO.15 BTN LINGKAR PRATAMA MATARAM.HUB:081349684919

iden ke Pemda. Wakil Ketua DRPD Lobar, H. Sulhan Muhklis mempertanyakan pihak PT ILBB sebab faktanya dilapangan, semenjak masuk sejak tahun 2009 lalu justru perusahaan luar negeri ini tak beraktivitas di lapangan. Hanya awalawal ketika masuk saja perusahaan ini getol melakukan eksplorasi namun setelah empat tahun terakhir justru vakum. “Pemda sendiri memiliki saham di PT ILBB sebesar 10 persen. Selama ini saham 10 persen itu tidak jelas juntrungannya, padahal setiap ahun dividen dari saham itu selalu masuk dalam neraca APBD namun tak ada dana yang masuk ke APBD,”jelas Sulhan. Sementara di lain sisi, Pihak PT Indotan Lombok Barat Bangkit (PT. ILBB) sendiri bakal diambil alih (take over) oleh investor dalam negeri. Pihak investor

SALON Yanti Salon & Spa menerima : prwtan wajah & rambut, SPA pkt I : body mssage,Body Scrub,Totok wjah =80rb, SPA pkt II : body mssage,body scrub,totok wjah,Ratus Vagina : 105rb, Jl.BungKarno,Kr.genteng, tlp. 081917913809 RAA MUSLIMAH.Salon Spa Muslimah hadir lg di Mtrm, kami cab. Baru dr Youfo Mtrm Jl.Panjitilar.Memberikan Pelayanan terbaik u/ wanita muslimah d Lombok.Terdiri dr Ptong Rmbut,Creambth,Facial,Massage,Spa, dll. Nyaman &aman terjaga, jl.Gili Asahan, perum Griya Udayana N0.3. Hub: 087765893848 TYGIA SALON.Treatment Galvanic Spa(setrika wajah):Mngncangkn Kulit,Mngurangi Kriput, flek, Komedo,Mcrhkan Kulit,Mngangkt Klopak Mata,Mulai 100Rb-150Rb,Menerima Treatment k Rmh Anda Min.2org, ,Jl.Lalu Mesir,Gg.Sowela No.1 Abian Tubuh, WA:081339123452

LOWONGAN MEVITHA SALON & SPA mmbutuhkn karyawati yg brpngalaman,jujur,disiplin, diutamakan yg blum menikah.Alamat : Jl.Kesra Raya No.17 Perumnas, Tanjung Karang Permai,HP 081907004335 DICARI PEGAWAI PEREMPUAN UNTUK JUALAN ROTI Min. 20 TH, TINGGI Min. 155 cm, DISIPLIN, RAJIN, ULET, BERMINAT LANGSUNG KE ALAMAT JL. RA KARTINI NO. 10 DEPAN PASAR CEMARE DIBUTUHKAN TENAGA AHLI UNTUK MENJAHIT SEGALA JENIS TAS (YANG SEKEDAR BISA MENJAHIT AKAN DIBIMBING LAGI) ALAMAT : JL.JENDRAL SUDIRMAN,BTN KOREM, BLOK A NO.1 ,HUB. MOH.GHAZALI, HP : 081 917 267 007 DIBUTUHKAN SEGERA ADMIN, KASIR, WAITERS, KIRIM LAMARAN LANGSUNG KE LUMBUNG RESTO EPICENTRUM MALL LT. 2

sudah mengajukan secara lisan ke Pemda terkait rencana pengambil alihan ini. Namun Pemda dalam hal ini tak mau salah langkah, sehingga masih mempelajari usulan ini sebab tak proses ini tak semudah memindahkan perusahan A ke B. Pihak Pemda sendiri sudah mencari tahu informasi terkait rencana ini sebelum menindaklanjuti. Pemda masih mencari administrasi take over perusahan, sebab prosesnya tidak sederhana sekedar pindah dari perusahaan A ke B. Apalagi PT ILBB sendiri termasuk lama di Lobar. “Pemberitahuan dari pihak investor secara lisan terkait take over PT ILBB ini sudah disampaikan bulan Februari, tapi pemda tidak mau buru-buru,’’ tukas Sekda Lobar, H.M. Taufiq. Diakui investor yang berencana mengambil alih PT ILBB sendiri dari dalam negeri. Namun pemda masih Pemda sebatas penjajakan terkait hal ini, mencari dokumen administrasi. Sebelum eksen Pemda pasti berkoordinasi dengan Dewan. Pemda tak mau buru-buru agar jangan salah langkah. Apalagi perusahaan ini sudah koleps sejak beberapa tahun. Lebih baik pelan namun jelas dan sesuai ketentuan. Beberapa Administrasi yang mesti dipastikan pemda jelas Sekda baik peralihan dokumen perusahaan, saham dan perjanjian lama seperti apa serta perjanjian baru. Sejauh ini pemberitahuan lisan sejak bulan Februari bahkan sudah menghadap ke Pjs bupati, namun dokumen resmi dari pihak perusahaan belum masuk sampai saat ini. “baru sebatas audiens sifatnya,”imbuhnya. (her)

SALON DE’gustin hair art salon and barbershop, menerima prwtan rmbut&kulit, potong rambut mulai harga 20rb, perawatn rmbut dan kulit terbaik dgn hrga trjangkau,Jl.Ismail Marzuki No.3 Hp (081237564121) SALONMUSLIMAH SYAFIRA Melayani Face Treatmen: Facial Madu, Facial Buah Alami, Facial Detok, Facial Collagen, Facial Oxigen, Facial Bady Shop, Facial Diamon+Oxigen, Facial Beauty Zen + Alat Infra Red DLL. Jl. Pendidikan no. 11 mataram Al Beauty Salon & Spa, promo : pkt full body treatment terlaris ONE DAY SPA(13 trtment) hnya 250rb free fc antiaging 135rb,pkt plangsing (fc strika wajah+akupuntur prut)hanya 175rb,smoothing spa free msker rmbt stlh 3hr, Jl.Pancaka No.5, Kr.Medain, Hp: 081907050543 RINA SALON,melayani : Rias Pngntn,kursus make-up & sanggul,ptng rmbut & kriting, Pnywaan pkaian adat ankank&dwsa, sewa mobil antik,&dekorasi.jl.jndrl sudirman Gg.Jawa No.1,RembigaMtr,087855311441(Hj.Ninik Ridwan)

JAMINKAN BPKB anda diatas tahun 2000, Pick up 2005 bisa hub : Wayan Pardha 082146884888(Telkomsel), 085606884888(indosat), 081903884888 XL (WA), Langsung Proses. PURI MAMA, Menyewakan Toyota Hiace, muat hingga 16 Orang dengan supir,penyewaan bisa disewa terpisah, bisa armadanya saja, Informasi penyewaan, Hub : 082266194177 ALLEA GALERI, galeri fashion menyediakan Kain Tenun, Kain Songket dan menerima Jahit Busana, Lokasi : Jalan Swasembada , Hp : 081907000477, WA : 08194111079, PIN BBM :d6e340dc

Penanggung Jawab: Agus Talino Redaktur Pelaksana/Wakil Penanggung Jawab : Raka Akriyani Koordinator Liputan : Fitriani Agustina, Marham, Moh. Azhar Redaktur : Fitriani Agustina, Marham, Izzul Khairi, Moh. Azhar, Haris Mahtul Staf Redaksi Mataram : Moh. Azhar, Haris Mahtul, Afandi, M. Nasir, Ahmad Bulkaini, M. Kasim, Darsono Yusin Sali, Atanasius Rony Fernandez, Linggauni, Wahyu Widiantoro, Akhmad Hiswandi Lombok Barat: M.Haeruzzubaidi. Lombok Tengah : Munakir. LombokTimur : Rusliadi, Yoni Ariadi. KLU : Johari. Sumbawa Barat : Heri Andi. Sumbawa : Arnan Jurami, Indra Jauhari. Dompu : Nasrullah. Bima : Rafiin. Tim Grafis : A.Aziz (koordinator), Mandri Wijaya, Didik Maryadi, Jamaludin, Muhammad Kasim. Kantor Redaksi : Jalan Bangau No. 15 Cakranegara Telp. (0370) 639543, Facsimile: (0370) 628257.Tarif Iklan : Iklan Baris : Rp 20.000/baris Min 2 baris max 10 baris (1 baris 30 character). Display B/W (2 kolom/lebih): Rp 30.000/mmk. Display F/C : Rp 35.000/mmk. Iklan Keluarga : Rp 20.000./mmk. Iklan Advertorial : Rp 15.000/mmk. Iklan NTB Emas (1 X 50 mmk): Rp 500.000/bulan (25 X muat). Iklan Peristiwa : Rp 350.000/kavling. Alamat Bagian Langganan/Pengaduan Langganan: Jalan Bangau No. 15 Cakranegara Telp. (0370) 639543, Facsimile: (0370) 628257. Harga Langganan: Rp 85.000 sebulan (Pulau Lombok) Rp 90.000 sebulan (Pulau Sumbawa), Pembayaran di muka. Harga eceran Rp 5.000. Terbit 6 kali se-minggu. Penerbit: PT SUARA NTB PERS. Percetakan PT Bali Post, Jalan Kepundung 67 A Denpasar.

SUARA NTB

 Wartawan SUARA NTB selalu membawa tanda pengenal, dan tidak diperkenankan menerima/meminta apa pun dari nara sumber.


Halaman 10

SUARA NTB Senin, 28 Mei 2018

Dalam hadits dari Abu Hurairah RA, ia pernah mendengar Nabi Muhammad SAW bersabda “Sesungguhnya bau busuk mulut orang yang berpuasa itu lebih harum di sisi Allah daripada kasturi,”. (Hadist Riwayat Bukhari dan Muslim)

Karakter Ihsan dan Uswah Hasanah Mukhlishin, S.Sy, MSI.

Pelaku Pariwisata Jual Paket Wisata Religi Selama Ramadhan PARA pelaku pariwisata harus membuat strategi pemasaran yang baru ketika memasuki Bulan Ramadhan. Pasalnya pada saat Ramadhan biasanya kunjungan wisatawan menurun drastis. Namun saat ini, wisatawan menjual paket wisata religi dengan Islamic Center sebagai jualan utama. “Setiap Ramadhan kita harus putar otak, bagaiamana caranya agar wisatawan datang berlibur meski sedang menjalankan ibadah puasa. Terutama wisatawan lokal ya,” kata pelaku pariwisata asal Lombok Tengah Muhammad Fauzan, di Mataram, Minggu (27/5). Ia mengatakan selama ini pihaknya kekurangan tamu

saat Ramadhan. Namun dengan adanya paket wisata religi ini, pihaknya melihat ada kemajuan. Setidaknya ada wisatawan yang tertarik untuk berkunjung. Apalagi pihaknya juga memberikan potongan harga kepada wisatawan yang datang selama Ramadhan. “Jadi kita terbantu karena di hotel-hotel juga kasih diskon. Jadi kita bisa tekan pen-

Dosen Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Mataram SAUDARA seiman, sebagaimana yang kita mafhum bersama bahwa tujuan ideal dari ibadah puasa kita hanyalah menjadikan Ramadhan sebagai bahan instrospeksi diri menuju pribadi yang diliputi nilai-nilai takwa dan ihsan. Kita berharap puasa yang kita lakukan menjadi momentum bagi seluruh manusia agar membangun karakter yang uswah hasanah, bersuri teladan yang baik, sekaligus juga menampilkan jiwa ikhsan. Selama sebulan nanti melahirkan perilaku yang takwa, yang mengedepankan serba kebaikan utama dalam kehidupan pribadi, keluarga, masyarakat, bangsa dan negara. Ramadhan juga hendaknya menjadi momentum untuk menghindari hal-hal yang mengarah pada dosa dan permusuhan, penyimpangan, penyelewangan, kekerasan, kedengkian, amarah, provokasi, teror, serta segala bentuk perilaku tindakan yang tidak berkeadaban dalam kehidupan pribadi dan sesama, serta dalam kehidupan berbangsa. Juga sekaligus menghindari hal-hal yang buruk, yang membuat bangsa ini dilanda oleh permusuhan, kedengkian, dan hal-hal buruk yang tidak menguntungkan masa depan bangsa. Hal ini sebagaimana firman Allah yang artinya : “Orang-orang yang merusak janji Allah setelah diikrarkan dengan teguh dan memutuskan apa-apa yang Allah perintahkan supaya dihubungkan dan mengadakan kerusakan di bumi, orang-orang itulah yang memperoleh kutukan dan bagi mereka tempat kediaman yang buruk (Jahannam). (QS. Ar-Ra’du : 25). Puasa Ramadhan harus dibangun dengan niat yang ikhlas, karena Allah, mengikuti sunnah Rasulullah yang maqbulah, semakin mendekatkan diri kepada Allah untuk menjadi insan yang saleh, serta berbuat ihsan dalam relasi kemanusiaan. Dalam menjalankan puasa Ramadhan, kuatkan tekad dan ihtiar untuk mewujudkan sikap takwa sebagai tujuan utama berpuasa, sehingga puasa Ramadhan tidak terhenti pada formalitas dan menunaikan rukun semata. Ramadhan menjadi proses untuk melakukan perubahan perilaku menuju perilaku kebajikan yang serba utama, yang membentuk kesalehan individu dan kesalehan kolektif. Oleh sebab itulah sikap yang paling utama yang kita pegang adalah uswah hasanah dalam bertutur kata dan menyampaikan ujaran-ujaran serta tindakan-tindakan yang membawa ketenangan, kedamaian, persaudaraan, kerukunan, kebersamaan, kasih sayang, toleransi, kesabaran dan saling memuliakan. Uswatun hasanah atau suri tauladan yang baik merupakan perwujudan dari ihsan itu sendiri yang merupakan tujuan diturunkannya Islam bagi seluruh Alam. Allah SWT menyebutkan bahwa Rasulullah sebagai uswatun hasanah sebagaimana dalam surat Al-Ahzab ayat 21. Rasulullah disebutkan sebagai suri tauladan yang baik bagi orang mengharap rahmat Allah dan keselamatan hari akhirat dan yang banyak menyebut Allah. Allah SWT befirman :”Sesungguhnya telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat/ pahala) Allah dan (kedatangan/keselamatan) hari kiamat dan yang banyak menyebut Allah.” (QS. 33:21) Oleh karenanya sebagai umat yang mengharapkan rahmat Allah dan keselamatan hari akhirat, kita tentunya perlu meneladani Rasulullah baik dari segi ucapan perbuatan dan sikap. Dengan kita belajar untuk terus meneladani Insya Allah ucapan perbuatan dan sikap semakin waktu semakin mendekati sifat nabi. Cara meneladani Rasulullah tentunya didasari pada hadits dan riwayat yang benar menggambarkan ucapan perbuatan dan sikap Rasulullah. Meneladani rasulullah dapat kita mulai dengan menjadikan Rasulullah sebagai tokoh idola atau orang sangat disukai. Sama seperti ketika kita mengidolai seorang tokoh, penyanyi atau bintang dunia, tentunya kita berusaha mencari hal-hal yang disukainya untuk kita sukai juga. Dan mau melaksanakan apa yang dimintanya. Apalagi pernyataan bahwa Rasulullah adalah suri tauladan yang baik itu datangnya dari Allah yang tentunya semakin menambah keyakinan kita. Semoga momen Ramadhan ini bisa menjadikan kita khususnya saya pribadi untuk belajar menjadikan Rasulullah sebagai uswatun hasanah.Amin.

geluaran dengan memberikan diskon terhadap paket wisata selama Ramadhan ini. tujuannya untuk menumbuhkan minat wisatawan untuk berkunjung,” ujarnya. Pada pertengahan Ramadhan nanti akan ada dua rombongan wisatawan yang akan datang berkunjung menggunakan biro perjalanan wisata miliknya. Selain mengajak

ramai setelah lebaran nanti. Karena ada libur setelah lebaran. Saya sudah dapat orderan juga, ramai sekali yang akan datang. Mereka banyak yang berlibur bersama keluarganya,” ujarnya. Sementara itu, pihaknya juga menjadikan beberapa masjid sebagai destinasi wisata. Termasuk masjid yang ada di Kawasan Ekonomi Khusus. Menurutnya, masjid itu sangat indah. Apalagi letaknya sangat dekat dengan Pantai Kuta, sehingga bisa mengajak wisatawan sekaligus menikmati keindahan Pantai Kuta. (lin)

Tadarus Seni Kebangsaan

Ruang bagi Kajian dan Ekspresi Seni TADARUS Seni Kebangsaan menjadi program Direktorat Kesenian Dirjen Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, sebagai upaya penguatan dan kerjasama harmonis dengan Taman Budaya NTB. Mengangkat tema “baca tindak suara rupa”, menjadi ruang bagi kajian dan ekspresi seni yang selama ini tumbuh dan berkembang di NTB. Kegiatan berlangsung di Taman Budaya NTB, mulai 22 – 31 Mei mendatang. Tadarus Seni Kebangsaan sebelumnya dibuka secara resmi oleh Kasubdit Seni Media Direktorat Kesenian Dirjen Kebudayaan Kemendikbud RI, Tubagus Sukmana. Dalam sambutannya, Tubagus Sukmana menyatakan program penguatan Taman Budaya ini selalu diselenggarakan pada setiap tahun. Ini sebagai sinergitas antara Kemendikbud RI dengan Pemerintah Provinsi NTB dalam upaya pemajuan dan pengembangan seni dan budaya. “Dari kerja sama kegiatan tersebut diharapkan keberadaan seni budaya sebagai salah satu penopang penting bagi rasa kebangsaan setiap warga negara akan selalu terjaga dengan baik,” ujarnya. Tubagus Sukmana juga menyampaikan, apresiasi atas terselenggaranya Tadarus Seni Kebangsaan. Ia menaruh harapan agar kerja sama semacam ini dapat berlangsung terus pada tahun-

kan di dalam event ini, antara lain meliputi seni tradisi, modern, kontemporer, mau-

(Suara NTB/ist)

MEMBUKA - Kepala Taman Budaya NTB, Faisal membuka kegiatan tahun selanjutnya. Sementara itu Kepala Taman Budaya NTB, Drs. Faisal menambahkan, pihaknya menyambut gembira kerja sama dengan Kemendikbud RI tersebut. Apalagi, tambahnya, kegiatan seni budaya ini bertepatan dengan momentum bulan Ramadhan, sehingga sembari menikmati sajian-sajian karya seni yang ditampilkan kita sekaligus dapat merenungkan nilai-nilai religius dan kebersihan diri. “Bulan Ramadhan, bulan suci yang penuh rahmat dan kebaikan. Di samping kewajiban menjalankan ibadah puasa, perlu juga kita mengisinya dengan berbagai kegiatan

positif,” tandasnya. Guna menambah berkah dan manfaat serta memperdalam religiusitas. “Termasuk kegiatan seni yang merupakan mata pisau kebudayaan kita,” jelasnya. Sesuai dengan nama kegiatan yang dipilih, Tadarus Seni merupakan ruang bagi kajian dan ekspresi seni yang selama ini tumbuh dan berkembang di NTB. Melalui keindahan dan kecerdasan seni, pihaknya mencoba menyegarkan kembali nilai spiritualitas dalam berbangsa dan bernegara yang dibalut oleh bhineka tunggal ika dan dalam bingkai NKRI. Beragam disiplin, warna, dan bentuk kesenian dihadir-

(Suara NTB/ist)

TARIAN - Tarian pembuka kegiatan Tadarus Seni Kebangsaan

Ramadhan, Pengiriman Barang Meningkat di Garda Ekspress MOMEN bulan puasa ternyata mendatangkan berkah terutama bagi perusahaan penyedia jasa ekpedisi. Terjadi peningkatan pengiriman barang baik berupa paket ataupun kendaraan bermotor untuk bekal lebaran nanti. “Dari hari ke hari sudah mulai ada kenaikan, mulai sejak seminggu puasa ini peningkatannya,” jelas Direktur Utama PT Garda Lintas Sarana Agus Cahyono, pada Suara NTB, Jumat (25/5). Garda Ekpress yang berlokasi di jalan Sriwijaya Nomor 24 Mataram ini merupakan salah satu perusahaan jasa ekspedisi terkemuka di NTB. Peningkatan pengiriman barang, imbuhnya, mencapai 50% dari hari-hari biasa untuk semua jenis pengiriman. Di mana Garda Ekspress setiap harinya rata-rata melayani pengiriman sampai 1,5 mobil untuk layanan reguler, sekarang pihaknya kewalahan menangani lonjakan pengiriman. “Bisa sampai 2 mobil box besar pengiriman sehingga mau tidak mau ada yang kita tunda keesokan harinya tetapi menjadi prioritas,” terangnya. Pengiriman yang paling banyak dilakukan di Garda Ekspress adalah

tamunya berkeliling Lombok, ia juga akan mengajak tamunya berkunjung ke Islamic Center. “Nanti mereka bisa shalat tarawih di sana juga. Apalagi yang jadi imam itu adalah imam besar dari Timur Tengah. Selain itu, mereka bisa melihat berbagai kegiatan yang ada di Islamic Center selama Pesona Khazanah Ramadhan berlangsung,” ujarnya. Ia berharap akan semakin banyak wisatawan yang datang dan memilih paket wisata religi, sehingga Lombok akan selalu ramai meski saat Ramadhan. “Biasanya akan

pengiriman farmasi, mebel, sandang, pangan, serta lainnya.”Banyak perusahaan farmasi sudah mulai menyetok persediaan obat menghadapi libur lebaran besok.Dari perusahaan furnitur juga banyak,” kata Agus. Pulau Sumbawa menjadi tujuan utama pengiriman barang, terutama

untuk barang dalam volume besar. Pengiriman kendaraan bermotor, tambahnya, juga sudah mulai mengalami peningkatan pengiriman karena banyak masyarakat mengirim motornya untuk digunakan saat silaturrahim lebaran nanti. “Kalauharibiasa,palingbanyakkita

terima8unitmotorsetipaharinya.Tetapi menjelang lebaran nanti, pengiriman melonjak sampai 70%,” akunya. Selama seminggu puasa ini, Garda Ekpress dalam sehari bisa mengirim sampai 15 unit sepeda motor dengan berbagai tujuan di Pulau Sumbawa. Keadaan tersebut, kata Agus, akan terus terjadi bahkan saat arus balik ditambah dengan tahun ajaran baru sehingga pihaknya memprediksi nantinya juga banyak pengiriman sepeda motor. “Mahasiswa biasanya sebelum pulang kampung kirim motornya dulu, begitu juga sebaliknya saat balik ke sini,” jelasnya. General Manager PT. Garda Lintas Sarana Helin Djuniati, S.Adm, menambahkan pemgiriman dari online shop juga mulai meningkat. “Terutama untuk pengiriman garmen ataupun kebutuhan rumah tangga lainnya juga peningkatannya lumayan hampir 30%,” terangnya. Pengiriman biasanya lebih banyak berasal dari Pulau Jawa ke NTB melalui Garda Ekpress.Peningkatan pengiriman dari online shop, tambahnya, mulai meningkat sejak tahun kemarin dan perlahan-perlahan mulai memberikan hasil yang signifikan. (uul)

pun yang bernuansa Islami. Baik seni sasrta, pertunjukan maupun seni rupa. (ars/*)


SUARA NTB

Senin, 28 Mei 2018

Halaman 11

Para Tokoh Masyarakat Pekat, Bersatu Dukung Ahyar-Mori

(Suara NTB/alfan)

SAHUR BARENG POCARI SWEAT - Suasana sahur bersama Suara NTB dan Pocari Sweat sambil nonton bareng final Liga Champions, Minggu (27/5).

Suara NTB Sahur Bareng Pocari Sweat

Sambil Nobar Final Liga Champions Mataram (Suara NTB) Suka cita pertandingan final Liga Champions 2018 menghampiri ratusan pendukung yang ikut sahur bareng Suara NTB dan Pocari Sweat, Minggu (27/5) dini hari di Cakranegara, Mataram. Mereka nonton bareng (nobar) pertandingan yang dimenangi Real Madrid itu sembari sahur yang ditenagai minuman ion pengganti cairan tubuh Pocari Sweat. Menurut Brand Communication Pocari Sweat Area Lombok, Dhina Yuskartika menjelaskan, pihaknya pada Ramadhan kali ini fokus pada kegiatan di saat sahur, sesuai

dengan produknya berupa minuman isotonik. “Sesuai dengan tagline kita di bulan puasa, jaga cairan tubuh maka kegiatan kita memang lebih banyak pada waktu sahur. Momen krusialnya itu kan pada saat sahur ini,” jelasnya. Selain momen pertandingan olahraga, ada pula kegiatan lain yang konsepnya sahur bersama. Di Mataram, bersama Suara NTB adalah kegiatan yang pertama. Kemudian nanti menyusul di empat lokasi lain sampai berakhirnya Ramadhan. “Kegiatan sahur bersama ini juga serentak di 17 kota lainnya di Indonesia. Konsepnya sama, sahur bersama

Akan Turunkan JPN Dari Hal. 1 kata Inspektur Inspektorat NTB, Ibnu Salim, SH, M. Si dikonfirmasi di Mataram, pekan kemarin. Dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas LKPD Pemprov NTB 2017, ditemukan sebanyak 30 paket proyek (pekerjaan) senilai Rp5,43 miliar belum sesuai kontrak. Selain itu, belum adanya kontribusi yang didapat Pemprov NTB atas investasi non permanen pada PT. Angkasa Pura I juga menjadi temuan. Temuan lainnya, terkait dengan pemungutan denda keterlambatan penyampaian surat pendaftaran dan pendataan kendaraan bermotor belum sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Selain itu, BPK menemukan pelaksanaan 30 paket proyek pada 6 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemprov NTB yang belum sesuai kontrak senilai Rp5,43 miliar. Serta denda keterlambatan sebesar Rp224,63 juta. Atas temuan tersebut sampai 24 Mei 2018, telah dilakukan penyetoran senilai Rp4,64 miliar.

Sehingga masih terdapat Rp790 juta yang perlu mendapatkan perhatian untuk ditindaklanjuti. Ditanya rincian nilai dari temuan ini, Ibnu mengatakan nilainya kecil-kecil. Ada temuan sebesar Rp8 juta dan Rp9 juta. Namun ia menyebutkan, beberapa OPD tersebut. Seperti Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Mutiara Sukma, Dinas PUPR, Dinas Dikbud, Dinas Koperasi dan UMKM, BPKAD. ‘’Ada beberapa saja kelebihan volume di RSJ, Dinas PUPR. Kecil-kecil nilainya Rp8 juta, Rp9 juta. Sedikit di Dikbud. Tapi sudah siap, tinggal pengembalian saja. Sisanya Rp790 juta, kurang. Karena sudah ada yang nyetor kemarin,’’ ujarnya. Ibnu mengklaim, OPD tersebut sudah komit untuk menindaklanjuti hasil temuan BPK sesuai batas waktu yang ditentukan. ‘’Kita kasih waktu dua bulan (60 hari). Temuan ini kaitannya dengan pengerjaan proyek yang molor, jadi kena denda,’’ ucapnya. (nas)

yang diawali dengan tausyiah, juga edukasi bagaimana menjaga cairan tubuh saat berpuasa,” papar Dhina. Menyambut ramadhan kali ini, Dhina mengatakan brand Pocari Sweat sudah menggelar berbagai kegiatan seperti seminar gizi untuk ibu-ibu. Yakni edukasi mengenai asupan gizi selama Ramadhan. (why)

Dompu (Suara NTB) – Para tokoh masyarakat di Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu, menegaskan pernyataan sikap untuk mendukung pasangan TGH. Ahyar Abduh dan H. Mori Hanafi, SE, M.Comm (Ahyar-Mori). Pasangan ini diyakini akan membawa perubahan bagi masyarakat di NTB. Pernyataan dukungan itu disampaikan tokoh masyarakat Kecamatan Pekat, TGH. Lalu Mukri, yang juga merupakan bagian dari masyarakat Lombok di Pekat. “Saya didaulat untuk menyampaikan isi hati kita semua. Insya Allah mudah-mudahan terwakili, baik bapak ibu sekalian yang kami hormati,” ujar TGH. Lalu Mukri. Pernyataan tersebut disampaikan dalam kegiatan silaturahim dan buka puasa bersama di Kecamatan Pekat, Sabtu (26/5). Kegiatan ini dihadiri Cawagub NTB nomor urut 2, H. Mori Hanafi. Hadir pula mantan Sekda Dompu yang juga Ketua Tim Kabupaten, Drs. Sudirman A. Majid, bersama sejumlah mantan kepala desa dan tokoh-tokoh berpengaruh di Kecamatan Pekat. Hadir pula ribuan masyarakat pendukung pasangan Ahyar-Mori dari Pekat dan berbagai daerah di Dompu. Menurut TGH. Lalu Mukri,

Seven7Media dan menganugerahkan Bupati Dompu, Drs. H. Bambang M. Yasin sebagai Pemimpin Terbaik Asia atau The Asia Best Leader 2018 pada penganugerahan penghargaan Asia Awards 2018 Govermen and Company di The Westin Kuala Lumpur Malaisia, Jumat (25/5) malam. HBY merupakan satu – satunya kepala daerah yang dianegerahi penghargaan ini se Asia. Penghargaan Asia Awards 2018 ini diadakan Asia Global Council bekerjasama Seven7Media Asia dari Negara Thailand, Singapore, Vetnam, Philipina, Myanmar, Brunei Darussalam, Camboja, Lao Por, Indonesia dan Malaysia. Pada malam penganegerahan, di hadapan forum internasional di Malaisia yang diberi kesempatan menyampaikan pidato singkat atas penghargaan tersebut menyampaikan, apresiasinya kepada Seven7Media yang telah menyampaikan informasi tentang semangat masyarakat Dompu untuk mencapai kemajuan pembangunan melalui program unggulan daerah, TERPIJAR (tebu rakyat, sapi, jagung, rumput lau) khususnya gerakan penanaman jagung. “Ini adalah untuk masyarakat Kabupaten Dompu yang men-

jadi bagian dari kemajuan pembangunan melalui program unggulan TERPIJAR, khususnya jagung,” katanya. Drs. H. Bambang M. Yasin dinilai sebagai pemimpin pemerintah daerah yang mampu memperjuangkan pertumbuhan pembangunan ekonomi rakyat melalui program unggulan yang melibatkan langsung masyarakat, sehingga dapat mengurangi angka kemiskinan di daerahnya. Terlebih program unggulan tersebut memiliki tantangan dan resiko yang besar, tapi kini menjadi semangat baru bagi masyarakat Indonesia dan berhasil memenuhi kebutuhan jagung dalam negeri. Bupati Dompu juga dinilai sebagai pemimpin yang berpikiran maju dengan ide dan gagasannya, serta memiliki kinerja yang baik, bertanggungjawab, Inovatif dan mampu mengelola menajemen pemerintahan menjadi lebih baik. Ia juga dianggap mampu mengikuti perubahan dan memiliki tanggungjawab sosial. Hal ini terbukti dari pertumbuhan ekonomi masyarakat Dompu menjadi lebih baik dengan angka kemiskinan tinggal 13,43 persen di tahun 2017, pendapatan perkapita masyarakat menjadi Rp23,74 juta, peningkatan daya beli masyarakat, peningkatan

Mataram (Suara NTB) Ditreskrimsus Polda NTB turunmengusutdugaanpemotongan jatah bibit bawang putih Sembalun, Lombok Timur. Tahapan pengecekanlapangandanpengumpulan data sudah dimulai. Penyelidikan awal itu dibenarkan Direskrimsus Polda NTB, Kombes Pol. Drs. Syamsudin Baharudin. Informasi beredar di media katanya, menjadi salah satu petunjuk awal penyelidikan. ‘’Untuk bawang putih (tim) sudah mulai turun. Ini masih penyelidikan awal,’’ katanya akhir pekan kemarin. Penyelidikan awal dimaksudnya berupa pengumpulan data (Puldata) dan pengumpulan bahan keterangan (Pulbaket). Belum ada permintaan keterangan dan pemanggilan saksi-saksi. Tapi langkah awal pengecekan lapangan dan identifikasi dokumen sudah dilakukan. ‘’Kita sudah cek lapangan. Kita udah cek situasinya. Itu yang sedang kita dalami,’’ jelasnya. Tidak menutup kemungkinan Puldata dan Pulbaket berkembang ke tingkat penyelidikan. Menurut Direskrimsus akan tergantung penyelidikan awal. Ditanya kemungkinan saksi-saksi yang akan dipanggil. ‘’Siapa- siapa dipanggil, itu nanti. Sekarang puldata dan pulbaket dulu,’’ jelasnya. Petani Sembalun sebelumnya menduga, dari 350 ton bibit bawang putih yang disebar petani, tidak semua menerima.

Sementara dasar penerimaan bantuan adalah pendataan sebelumnya dari Kementerian Pertanian melalui Dinas Pertanian Lombok Timur. Petani mencotohkan, ada kelompok tani dalam pendataan sebelumnya menerima bantuan 40 ton bibit. Tapi saat penyerahan, yang diterima 10 ton. Dipertanyakan 30 ton lainnya. Masalah lain diungkapnya, terkait tidak meratanya bantuan. Kelompok tani pemilik lahan lebih dari satu hektar, justru menerima sedikit bantuan bibit. Sementara kelompok yang bahkan tidak memiliki lahan, tidak mendapatkan bantuan. Sehingga dia menduga dari total bantuan, sekitar 10 persen tidak sampai ke petani. Sementara berdasarkan data diperoleh Suara NTB Senin (14/5) lalu, disebutkan pemerintah memberikan anggaran sebesar Rp100 miliar dari dana APBN-P 2017 untuk penyerapan benih bawang putih lokal di Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur. Anggaran untuk menyerap benih bawang putih produksi petani Kecamatan Sembalun itu dipercayakan pemerintah kepada sebuah BUMN. Namun karena ketersediaan benih bawang putih produki petani di Kecamatan Sembalun terbatas, BUMN tersebut hanyamampumenampungsebanyak 350 ton dari kuota 1.500 ton. Dari 350 ton benih bawang putih yang berhasil diserap, BUMN itu telah menghabiskan

PDRB, dan pertumbuhan investasi. Bahkan mencatatkan Dompu dalam 5 daerah dengan pertumbuhan investasi terbaik di Indonesia tahun 2014. Sebelum mendapat penghargaan dari Asia Global Council bekerjasama Seven7Media Asia, Drs. H. Bambang M. Yasin juga mendapat penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Award dari Presiden RI yang diadakan Badan Penyelenggara Jaminan Soaial (BPJS) Kesehatan karena telah mewujudkan UHC lebih dini di tahun 2018. Penghargaan ini diserahkan oleh Menteri Dalam Negeri RI, Cahyo Kumolo di Hotel Grand Mercure Kemayoran Jakarta, Rabu (23/5) sore. Di NTB, hanya 3 daerah yang mencapai UHC lebih dini di tahun 2018 dan mendapatkan UHC Award yaitu Kabupaten Dompu, Sumbawa Barat, dan Lombok Utara. Pencapaian UHC lebih dini dari target nasional di tahun 2019 ini diraih atas kebijakan daerah menjaminkan perlindungan kesehatan bagi warga miskin di Dompu dengan mengintegrasikan kepesertaan program Jaminan Kesehatan Masyarakat Dompu (JAKKAD) ke BPJS Kesehatan. Saat ini, kepesertaan BPJS Kesehatan di Kabupaten Dompu sebanyak 96,12 % atau 207.964 jiwa dan yang belum terdaftar masih ada 8.388

jiwa. Dengan status UHC ini, pemerintah daerah (Pemda) didorong untuk ikut berkontribusi meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui kebijakan memperluas cakupan kepesertaan, kualitas pelayanan dan kepatuhan membayar iuran. Sebelum dianegerahi penghargaan Pemimpin Terbaik Asia, H. Bambang mengaku tidak pernah mengirimkan CV atau proposal sehingga dianugerahi berbagai penghargaan. ”Kita berkerja saja secara tulus ikhlas, tanpa dibumbui oleh kepentingan apapun. Insyaallah, ada mata Tuhan yang akan melihatnya,” kata H. Bambang beberapa waktu lalu. Penghargaan ini, kata H. Bambang di satu sisi menjadi kebanggan buat masyarakat Dompu dan ini menjadi bukti bahwa hasil kerja semua pihak di Dompu diapresiasi dan dihargai oleh banyak orang. Selain disyukuri, ia juga mendorong semua aparatur di lingkup pemerintah Kabupaten Dompu untuk terus berusaha mengejar ketertinggalan yang ada. Keberhasilan yang sudah ada harus dilampui agar bisa menjadi yang terdepan. “Ini (keberhasilan) harus terus menjadi inspirasi buat kita. Kita harus terus berusaha mengejar ketertinggalan – ketertinggalan,” katanya. (ula/*)

Jadi Temuan BPK, Pemprov Kejar PT.AP I Soal Kontribusi Aset LIA Dari Hal. 1 Karena uang hasil penjualan atau pemindahtanganan aset di LIA tersebut sudah dibayar 2017 lalu. Dalam klausul pemindahtangan aset tersebut, mengikat PT. AP I dengan appraisal atas kontribusi aset tersebut sejak LIA beroperasi sampai 2017. Pemprov sendiri kata Supran sudah melakukan appraisal menggunakan lembaga swasta yang diakui Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Jika PT. AP I tidak menerima hasil appraisal itu, mereka dapat melakukan appraisal sendiri menggunakan lembaga yang diakui Kemenkeu.

‘’Tapi harus secepatnya melakukan appraisal. Yang paling penting kita sudah lakukan kewajiban bahwa, ketika kita minta kontribusi itu wajib hukumnya melakukan appraisal terhadap bangunan yang kita miliki,’’ kata Supran. Apakah menggunakan metode biaya ataupun harga jual. Jika hasil appraisal yang dilakukan Pemprov dianggap belum pas, pihaknya mendesak PT. AP I segera melakukan appraisal kontribusi investasi non permanen tersebut. ‘’Kita sudah surati PT. AP I. Yang paling penting wajib hukumnya memberikan kontribusi kepada Pemda. Itulah temuan

selama ini, persatuan masyarakat dari berbagai latar belakang di Kecamatan Pekat sangatlah kuat. Masyarakat dari berbagai suku dan agama, terus menjaga semangat persatuan sejak tahun 1970 hingga sekarang. Rupanya, sejak lama pula, masyarakat di Pekat telah mendambakan pasangan yang merepresentasikan persatuan tersebut. Hal ini tampaknya terjawab dengan hadirnya pasangan Ahyar-Mori yang merupakan representasi masyarakat di Pulau Lombok dan Pulau Sumbawa. Karena itulah, dengan lantang, TGH. Lalu Mukri pun menyampaikan dukungannya untuk pasangan ini. “Saya berdiri di depan bapak/

ibu. Selaku ketua umum, ketua ikatan keluarga sasak kecamatan pekat. Sebagai ketua forum komunikasi lintas suku kecamatan pekat. Sebagai ketua umum ikatan keluarga Rarang, kecamatan pekat. Mari pada hari ini kita buktikan, kita tetap bersatu mendukung calon gubernur dan wakil gubernur nomor dua. Bapak TGH. Ahyar Abduh berpasangan dengan bapak H. Mori Hanafi. Hidup nomor 2, coblos nomor 2,” ujar TGH. Lalu Mukri. Tokoh masyarakat pekat lainnya yang juga mantan kepala desa dua periode, H. Wahab Jamal, juga berkesempatan menyampaikan pernyataan dukungannya kepada pasangan AhyarMori di Pilkada NTB 2018.

Polda NTB Mulai Turun Usut Bibit Bawang Putih Sembalun

HBY Anugerahkan untuk Masyarakat Dompu Dari Hal. 1

(Suara NTB/Tim Media Ahyar-Mori)

BERSAMA MORI - Ribuan warga dan tokoh yang hadir dalam kegiatan buka puasa bersama Calon Wakil Gubernur NTB, H. Mori Hanafi, SE, M.Comm di Pekat, Dompu, Sabtu (26/5).

BPK sebagai dasar kita mengejar kembali,’’ tandas mantan Kepala Biro Keuangan ini. Diketahui, pada tahun 2013, DJKN Bali melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) telah melakukan appraisal aset Pemprov di LIA dengan nilai wajar sebesar Rp 114 miliar lebih. Dengan rincian, apron seluas 48. 195 meter persegi dengan nilai wajarnya Rp 77, 102 miliar lebih, taxiway luasnya 13.859,34 meter persegi dengan nilai wajar Rp 29,357 miliar lebih. Kemudian service road luasnya 6.897 meter persegi dengan nilai wajar Rp 6,903 miliar lebih. Helipad luasnya 450 meter persegi dengan nilai

Rp 1,4 miliar lebih. Pelaksanaan pembangunan aset Pemprov di areal LIA didasarkan atas MoU yang ditandatangani oleh gubernur dengan Dirut PT Angkasa Pura tahun 2006. Kemudian ditindaklanjuti dengan perjanjian baru tahun 2009 antara gubernur dengan Dirut PT Angkasa Pura. Salah satu klausul dalam pasal 7 perjanjian kerjasama antara Pemprov dengan PT Angkasa Pura itu, ada kewajiban dari pihak pertama dalam hal ini Pemprov NTB untuk mendapatkan kontribusi tetap dari investasi yang ditanamkan di dalam pembangunan fasilitas LIA. (nas)

anggaran APBN-P 2017 sebesar Rp30 miliar. Sisa anggaran senilai Rp70 miliar, telah dikembalikan ke kas negara. Selanjutnya pada pertengahan Desember 2017, BUMN yang berperan sebagai penangkar benih, menyalurkan 350 ton benih bawang putih lokal kepada para petani yang ada di Kabupaten Lombok Timur. Data yang dikeluarkan Dinas Pertanian Kabupaten Lombok Timur, 350 ton dibagikan kepada 181 kelompok tani yang tersebar di 18 desa se-Kabupat-

en Lombok Timur. Dengan luasan yang berbedabeda, setiap kelompok tani mendapatkan kuota benih lokal bersama dengan paket pendukung hasil produksinya, mulai dari mulsa, pupuk NPK plus, pupuk hayati ecofert, pupuk majemuk, dan pupuk organik. Namun dalam realisasinya, benih lokal yang dibagikan oleh BUMN itu diduga tidak sesuai dengan data. Bahkan, ada beberapa kelompok tani yang namanya tercantum dalam data, tidak mendapatkan jatah tersebut. (ars)

“Saya mewakili keluarga masyarakat kecamatan pekat, mari satukan barisan kita. Mari satukan pikiran kita. Mari rapatkan barisan kita, untuk menghadapi 27 Juni nanti, kita tusuk nomor 2. Ingat, kita tusuk nomor 2,” tegas tokoh senior ini. Menurut Wahab Jamal, program yang diusung oleh pasangan Ahyar-Mori telah membawa angin segar dan membuatnya tergugah. Ia meyakini, program yang disampaikan Mori Hanafi dalam kesempatan tersebut bisa mendorong lahirnya perubahan di daerahnya. Karena itulah, demi mengubah nasib mereka, pilihan harus diberikan kepada pasangan Ahyar-Mori di Pilkada NTB 2018 mendatang. Dalam kesempatan tersebut, Mori Hanafi memang sempat membacakan sejumlah langkah atau kebijakan yang akan diambil pasangan Ahyar-Mori jika memenangkan Pilkada NTB 2018. Delapan langkah ini pun mendapatkan apresiasi dari Wahab Jamal. “Saya sudah membaca tadi, delapan langkah yang akan beliau kerjakan tadi, luar biasa saya meneteskan air mata. Delapan langkah ini, untuk menata dan membimbing kita ke depan. Kalau tidak dari sekarang kita tidak berubah, kapan lagi kita akan berubah. Sebab, Allah tidak akan mengubah nasib kita kalau kita tidak mau berubah. Karena itu, sekali lagi, mari kita dukung, coblos nomor 2,” pungkasnya. (tim)

Penyelidikan Berlanjut ke Sertifikasi Guru TK Dari Hal. 1 Keberadaan PKG ini dinilai ilegal. Sebab, sudah ada wadah guru TK yakni Ikatan Guru Taman Kanak - Kanak Indonesia. Ini juga sudah dibentuk sampai bagian kecil di gugus tempat guru berkumpul. ‘’Guru TK minta PKG dibubarkan,karena dinilai ilegal,’’ ujar sumber Suara NTB. Kalkulasi uang terkumpul dari pungutan tersebut tidak disebutkan detail. Tetapi pungutan dilakukan oknum pegawai salah satu bidang di Dikbud terhitung empat kali. Asisten I Kota Mataram yang juga Tim Saber Pungli Kota Mataram, Ir.Lalu Martawang mengakui, telah menerima laporan tersebut. Pihaknya telah mengklarifikasi langsung ke Kepala Dinas Pendidikan, H. Sudenom. Tetapi, dibantah. ‘’Info itu sudah saya cek kemarin dan dibantah oleh Kadis-

dik,’’ jawab Martawang, Sabtu (26/5) pekan kemarin. Katanya, komitmen pemberantasan pungli sangat jelas di Pemkot Mataram. Bahwa, praktik ilegal dalam seluruh pelayanan publik tidak boleh terjadi. Ditegaskan Martawang, jika itu benar terjadi, ia mempersilakan dilaporkan ke Inspektorat Kota Mataram sebagai Sekretariat Tim Saber Pungli. Pelaporannya bisa melalui SMS dan dijamin kerahasiaan pihak pelapor supaya segera ditindaklanjuti. ‘’Pihak Pemkot sudah melakukan berbagai upaya pencegahan terhadap persoalan pungli. Mestinya, semua memahami dan menyadari bahwa persoalan ini merupakan konsen kebijakan yang harus diatensi oleh semua pihak. Terutama pemberi layanan publik untuk dapat menghindari perilaku pungli,’’ tegasnya. ‘’Untuk itu, sebaiknya segera

dilaporkansajajikaisupunglitersebut. Jika benar ada sesuai mekanisme yang sudah kami siapkan. Tim Saber Pungli bisa menindaklanjutinya dan mengambil tindakan tegas,’’ tambahnya. Pengungkapan modus pungli di Disdik tidak diungkapkan oleh Martawang. Namun demikian, ia menyampaikan bahwa khusus sertifikasi guru sudah jelas nominal yang diterima oleh guru. Artinya, angka yang ditransfer bank penyalur sama. Tidak mungkin kemudian dilakukan pemotongan. H. Sudenom yang berusaha dikonfirmasi enggan bertemu. Meskipun demikian, Suara NTB berusaha meminta keterangan dengan menghubungi ke nomor teleponnya. Hingga berita ini ditulis, Kadis Pendidikan Kota Mataram ini, enggan merespons termasuk tidak menjawab pertanyaan yang dikirim lewat pesan singkat. (ars/cem)

TGH. Ahyani Muktar: Ringan Tangan dan Rendah Hati Dari Hal. 1 TGH. Ahyani Muktar sendiri menyebut, Bupati Lombok Timur yang sudah dua periode menjabat itu selalu bergandengan tangan dengan ulama. Antara ulama dengan umara (pemerintah) memang seharusnya tidak boleh berpisah. Pasalnya, jika ulama dengan umara ini berpisah maka roda pemerintahan tidak akan bisa berjalan dengan baik. Sebagai pemimpin, Ali BD bisa memegang prinsip tersebut. Bahkan selama kepemimpinan Ali BD diketahui tidak pernah berpisah dengan ulama. Ulama selalu dilibatkan dalam mengambil kebijakan-kebijakan strategisnya memimpin. “Inilah yang bagus,” ungkap TGH Ahyani Muktar dari Kediri, Lombok Barat ini.

Menurutnya, Ali BD memiliki jiwa yang besar. ‘’Ini bisa kita rasakan lewat hati, bukan hanya lewat pengelihatan,’’ urai TGH. Ahyani. Sifat ringan tangan, sambungnya memang menjadi julukan Ali BD. Kegemaran Sang Pendobrak ini membantu masyarakat sudah lama terdengar. Tuan guru yang mengaku mengenal Ali BD sejak periode pertama menjadi Bupati Lotim ini menyatakan, sifat rendah hati Papuk Abada ini sangat dirasakan masyarakat. Aktivitas pembagunan masjid dan tempat ibadah yang dilakukan masyarakat selalu dibantu. Tidak terkecuali pondokpondok pesantren. Kedermawanan Ali Dachlan ini tidak saja dikenal oleh masyarakat Lotim. Malainkan sebagian besar wilayah NTB ini mengetahuinya. “Pondok pesantren

saya juga pernah dibantu oleh beliau,” tutur TGH Ahyani. Pencalonan Ali BD sebagai Gubernur yang lahir dari rahim rakyat, maju bersama rakyat tidak lewat partai ini sangat didukung TGH Ahyani. Dikatakan, Ali BD memang pantas menjadi gubernur. Sebagai pemimpin, Ali BD dikenal juga sebagai orang yang tegas. Terbukti dari penegakan Perda Zakat yang diketahui sempat menuai protes keras di Lotim. Namun ketegasannya pada pembelaan kebenaran membuat Perda Zakat ini bisa dijalankan dengan baik. Diketahui, hanya Ali BD yang begitu besar perhatian terhadap zakat. Apa yang telah dilakukan Ali BD di Lotim telah banyak ditiru daerah lain. Bahkan diketahui, kebijakan zakatnya ini menjadi percontohan nasional. (rus)

Ali BD: Ramadhan, Bulan Penuh Kesejukan Iman Dari Hal. 1 ucapnya saat berada di tengah masyarakat Tekalok Sambelia beberapa waktu lalu. Sebagai orang nomor satu di Lotim yang kini tengah mengikuti proses kampanye menuju NTB satu, calon Gubernur Independen, Non Partai dan Non Blok ini menilai ada sebuah kegembiraan tersendiri. Dikatakan, jika dibandingkan dengan keadaan negaranegara lain seperti Timur Tengah, suasana di Lombok jauh lebih baik. Timur tengah meskipun sesama Islam tapi saling tembak dan saling bunuh. ‘’Alhamdulillah, suasana keimanan di Lombok ini sampai akhir zaman akan tetap terjaga,’’ ungkapnya. Ali BD menjadi Bupati Lotim memiliki visi agar masyarkaat Lotim sejahtera lahir batin dalam bingkai persatuan dan kesatuan dilandasi iman dan takwa. Keimanan inilah yang menjadi kunci. Soal keimaman inilah yang akan dipertanyaan malaikat di alam kubur.

Harta kekayaan tidak dibawa serta ke kubur. Bagaimanapun kaya rayanya kita. Harta tidak akan bisa menemani di alam barzah. Hanya keimanan yang bisa menyelamatkan kita. Saat sudah masuk ke liang lahat, selang beberapa tahun kemudian akan menyisakan tulang belulang. Itulah jasad manusia. Tidaklah kekal. Yang kekal adalah jiwa yang kemudian akan mengikuti tahapan selanjutnya di hari kiamat kelak. Semasa hidup didunia, pesan Tuan Guru Tekes ini, yang ingin dikejar itu adalah kesejahteraan masa mendatang. Kesejahteraan di akhirat. Selama hidup di dunia, menjadi tugas pimpinan, tugas gubernur, melarang warga negaranya menderita dan miskin. Semua memang disebut pemimpin. Ajaran Islam, menyebutkan dalam dalil kullukum raain. Artinya, kamu semua adalah pemimpin. Seluruh manusia adalah pemimpin. Adam dibuat sebagai khalifah di bumi. Semua anak adam ad-

alah pemimpin dan akan bertanggung jawab atas apa yang dipimpinnya. ‘’Kalau pemimpin desa, pemimpin daerah , gubernur itu dipilih rakyat,’’ ujarnya. Kesempatan bersilaturahmi dengan warga ini pun dimanfaatkan Ali BD untuk menyampaikan permohonan maaf. ‘’Maafkan saya lahir batin, sudah 10 tahun menjadi bupati saya masih banyak kesalahan,’’ ucapnya dengan rendah hati. Diuraikan, ingin sekali ia banyak membangun tapi keterbatasan anggaran. Masjid masih banyak yang belum bisa diberikan bantuan. Bantuanbantuan yang selama ini diberikan diakui hanya sedikit. Memang, menjadi tugas pemerintah untuk mencari uang sebanyak-banyaknya untuk kemakmuran rakyat. Sebagai pemimpin pemerintahan, tidak ada alasan untuk tidak cari uang. Selanjutnya paling penting, tidak boleh menjadi pemerintah jika menganggap diri hanya untuk gagah-gagahan dan menganggap diri penting. (rus)


BERLANGGANAN/PENGADUAN LANGGANAN HUBUNGI : 081917168822 - 081238792598

Senin, 28 Mei 2018

suarantb.com

@suarantbcom

@suarantbcom

http://facebook.com/suarantbdotcom

http://twitter.com/suarantbcom

http://instagram.com/suarantbcom

KPK Bedah Kasus Korupsi yang Ditangani APH di NTB Mataram (Suara NTB) KPK bakal menggunakan kewenangannya mensupervisi kasus-kasus korupsi yang ditangani aparat penegak hukum di NTB. Semua kasus akan digelar perkaranya secara bersamasama. Penyidik diharap lebih berani ambil keputusan tentang kelanjutan penanganan kasus. Deputi Penindakan KPK, Firli menjelaskan, sejumlah kasus yang dibahas bersama itu nantinya bakal dikupas satu per satu. “Betul itu ada permintaan Korsup. Nanti kita lihat kasus itu bagaimana penangannya. Kedua, hambatannya apa, KPK akan beri solusi,” ujarnya ditemui di Mataram, Sabtu (26/5).

Dalam hal penghentian perkara kasus-kasus yang menunggak penyelesaiannya atau sudah lama menggantung, menurutnya itu dikembalikan kepada APH yang menangani perkara tersebut. Korsup KPK untuk menguatkan APH dalam meyakini proses hukum kasus korupsi yang masing-masing sedang ditangani. “Kita tidak bicara soal itu, tetapi soal penanganan kasus pasti ada tindak lanjut dari supervisi itu,” sebut jenderal polisi bintang dua ini. Peluang KPK mengambilalih penanganan kasus di NTB pun cukup terbuka. Apabila, kata Firli, memenuhi syarat-syarat seperti belum terungkapnya pelaku uta-

ma, atau adanya indikasi keterlibatan APH lain di kasus tersebut. “Kita lihat saja hasilnya dari gelar perkara paripurna itu nanti, antara Kejagung, Kejati, Polda, dan KPK. Minggu depan tim (Korsup) yang akan ke sini,” papar mantan Kapolda NTB ini. Kapolda NTB, Brigjen Pol Achmat Juri tak menampik soal adanya tunggakan penanganan kasus korupsi. Namun, dia menyebut hal itu beralasan sebab dalam penanganan korupsi, penyidik kepolisian pun bergantung pada pihak lain. Contohnya saja keterangan dari ahli misalnya ahli pidana, ahli konstruksi, ahli administrasi, ahli bahasa, dan auditor. (why)

TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0370) 639543 Facsimile: (0370) 628257


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.