CREATIVE BRIEF NIKE - BY VIOLET PROJECT

Page 1

NIKE CREATIVE
V
V I O L E T
BRIEF
I O L E T P R O J E C T

MEET OUR TEAM

PAGE 01 V I O L E T

BACKGROUND

Nike, Inc, sebelumnya (1964–78) Blue Ribbon Sports, perusahaan pakaian olahraga Amerika yang berkantor pusat di Beaverton, Oregon Didirikan pada tahun 1964 sebagai Blue Ribbon Sports oleh Bill Bowerman, a track-and-field coach di University of Oregon, dan mantan muridnya Phil Knight Mereka membuka gerai ritel pertama mereka pada tahun 1966 dan meluncurkan Nike merek sepatu pada tahun 1972. Perusahaan ini berganti nama menjadi Nike, Inc, pada tahun 1978 dan go public dua tahun kemudian Pada awal abad ke21, Nike memiliki gerai ritel dan distributor di lebih dari 170 negara, dan logonya tanda centang melengkung yang disebut “swoosh” diakui di seluruh dunia.

PAGE 02
V I O L E T
PAGE 03 V I O L E T Nike adalah brand yang sangat besar didunia Kebanyakan orang sudah tau apa itu Nike dan bagaimana kualitas produknya RECOGNIZEABLENAME P R O D U C T B R I E F Orang yang menggunakan Nike peduli dengan fashionnya mereka dan trendy Sepatu dengan logo "swoosh"nya ini agresif meningkatkan ke trendy-an mereka. FASHIONABLE Sepatu Nike memiliki berbagai macam model dari High, Mid, Low Top version. Lalu dengan mengunjungi website Nike, customers bisa mendesign bebas seperti warna dan materialnya CUSTOMIZABLE High-quality material yang digunakan disepatu Nike tidak mudah rusak dalam waktu yang lama Tentu merupakan sebuah investasi yang bagus DURABLE

S.W.O.T ANALYSIS

S

Nike adalah salah satu merek yang paling dikenal di dunia karena namanya saja yang mudah diingat, mudah diucapkan, dan sangat unik Simbol swoosh-nya mudah dikenali oleh semua orang. Menurut Interbrand, Nike memiliki nilai merek sebesar $42,5 Miliar

Sektor ritel Nike membuat Nike lemah karena sensitivitasnya terhadap harga 65% produk Nike dijual langsung ke grosir atau pengecer Dengan pengecer yang melayani sebagai pelanggan inti mereka, Nike tidak melawan mereka struktur harga apa pun

Nike telah memperluas jangkauannya dalam teknologi yang berhubungan dengan kebugaran dan kesehatan Produk seperti teknologi wearable yang memantau aktivitas fisik, merupakan langkah awal dalam membangun produk teknologi inovatif Menggabungkan teknologi dengan pakaian atletik terbukti bermanfaat karena merupakan aspek industri mode yang masih belum banyak dieksplorasi

Produk palsu dapat mempengaruhi pendapatan dan reputasi Nike secara signifikan Perusahaan melakukan transaksi secara global dan risiko produk palsu menjadi lebih tinggi Produk dengan harga murah tersebut terbuat dari bahan berkualitas rendah namun tetap memiliki label Nike

PAGE 04 V I O L E T
W O
T
StrongBrand Awareness and BrandValue Retailers Havea StrongerHold Innovative Products Fake Products
PAGE 05 P E V I O L E T RESEARCH P.E.S.T Kebijakan Export & Import Business Permit T S Harga Stabil Desain Menarik Marketplace Varian Produk Banyak Improve Product Technology Trend Yang Berubah Komunitas solid #TeamNike POLITICAL ECONOMIC SOCIOCULTURAL TECHNOLOGIC

COMPETITOR ANALYSIS

ADIDAS

Adidas sebelumnya dikenal sebagai Dassler Brother Shoes adalah desainer, produsen dan pemasar sepatu, pakaian dan aksesoris Pada tahun 2005, Adidas mengakuisisi Reebok seharga $3,8 miliar. Setelah pengambilalihan kedua perusahaan Reebok dan Adidas memiliki posisi yang kuat untuk bersaing dengan Nike di Amerika Utara Grup Adidas terdiri dari tiga anak perusahaan yaitu Reebok, Runtastic, dan TaylorMade. Adidas adalah pesaing kuat Nike dan pembuat sepatu terbesar kedua di dunia Valuasi merek Adidas adalah $ 14,3 miliar dan pendapatan sebesar 21,218 miliar (Euro)

PAGE 06
V I O L E T
PERSONA V I O L E T PAGE 07 Name : Elia Angelina Surianto Age : 21 y o Education : Interior Design Location : Singapore PERSONALITY INTROVERT PASSIVE ANALYTICAL EXTROVERT ACTIVE CREATIVE MEDIA INTEREST PSYCHOGRAPHIC Mahasiswi dari keluarga menengah atas yang aktif mengikuti trend fashion, khususnya sepatu HOBBY Drawing
PERSONA V I O L E T PAGE 08 Name : Gabrielle Putri Sitta Age : 20 y o Education : Indonesian Literature Location : Indonesia PERSONALITY INTROVERT PASSIVE ANALYTICAL EXTROVERT ACTIVE CREATIVE P M aktif bersosialisasi juga suka m baru dan menantang HOBBY Reading novels and fiction book MEDIA INTEREST

MARKETING OBJECTIVE

AWARENESS. Menggunakan berbagai taktik komunikasi pemasaran yang dapat melayani pasar sasaran organisasi, yang memiliki kebangsaan, jenis kelamin, budaya, dan usia yang berbeda untuk meningkatkan kesadaran pelanggan agar konsumen dapat mengingat produk Nike. Untuk memungkinkan ini, Nike memperkenalkan produk terbarunya melalui grup komunikasi pemasaran mereka yang dapat memperkuat "posisi, dan pesan utama tentang merk Nike", dengan berbagai bentuk alat bantu visual dan iklan tempat pembelian. Sehubungan dengan itu, Nike terus berupaya untuk menerapkan taktik pemasaran yang sesuai dengan masyarakat yang tinggal di benua atau negara tersebut.

PAGE 09 V I O L E T
PAGE 10 V I O L E T 01 02
interaksi audiens dengan konten (comment, likes, mention, reaction)
brand & membangun
audiens
impression, share, repost)
audiens
melakukan sesuatu
& sale, subscription, email sign up, e-commerce click) 03 MEDIA OBJECTIVE ENGAGEMENT AWARENESS CONVERSION
Meningkatkan
Meningkatkan kesadaran
minat
(followers,
Mendorong
untuk
(lead

P E S O

A N A L Y S I S

PAIDMEDIA

Dalam strategi promosi pada media yang ada, Nike bisa memanfaatkan layanan jasa iklan di televisi, radio, bahkan iklan-iklan yang ada di media sosial

EARNEDMEDIA

Nike bisa menggunakan para influencer maupun brand ambassador mereka untuk mempromosikan kontenkonten yang ada pada produk Nike itu sendiri.

SHAREDMEDIA

Untuk membagikan konten, Nike akan lebih efektif apabila menggunakan media yang sering digunakan oleh masyarakat khususnya konsumen mereka seperti contohnya facebook, instagram, youtube, dsb

OWNEDMEDIA

Nike bisa memanfaatkan sosial media untuk menshare konten, lalu memanfaatkan blog dan website yang mereka mliki untuk menambah minat para pengikutnya

PAGE 11 V I O L E T
PAGE 12 V I O L E T NIKE SOCIAL MEDIA NETWORKS INSTAGRAM – 196M FACEBOOK – 35M TWITTER – 8,9M LINKEDIN – 4,7M TIKTOK – 2M YOUTUBE – 1,67M PINTEREST – 828K Nike mengelola berbagai sosial media dengan followers yang sangat besar.

NIKE CONTENT PILLAR

Menjauhkankan stereotip gender dari olahraga, Menjauh dari citra wanita dengan heels dan gaun cantik, Nike menunjukkan kepada dunia bagaimana wanita dapat menaklukkan dunia olahraga, dikemas dengan inspirasi dan semangat

Sangat bergantung pada visual di Instagram mereka untuk promosi di media sosial Menempatkan mereka dengan "background" yang benarbenar menakjubkan, Nike menghadirkan koneksi global melalui produk mereka, sehingga secara halus menyatukan dunia

Memiliki anggaran yang besar telah menghasilkan keajaiban bagi Nike karena telah berhasil memiliki brand ambassador dengan beberapa nama terbesar di dunia olahraga

PAGE 13 01 02 V I O L E T
03 NIKEXWOMEN EMPOWERMENT ARTSY VISUALIZATION BRAND AMBASSADOR

CONTENT PILLAR

PILAR PRODUCT PROMOTION COMMUNITY TIPS&GIMMICK

ROLE

Mengkomunikasikan produk yang dimiliki oleh Nike baik itu produk yang akan dirilis dan produk yang sudah dirilis kepadakonsumen

Melakukan promosi produk melalui pembuatan konten diberbagaiplatform media

Melakukan kegiatan yang dapat dilakukan oleh pecinta olahraga dan urbanlifestyle

Memberikan edukasi seputar olahraga dan urban lifestyle, mengajak konsumen untuk berpartisipasi dalamkegiatan

TOPIC

Update mengenai produk yang dimilikiNike Menjelaskan kelebihan yang dimiliki masingmasing produk Nike Teaser produk baru yang akan dirilisNike

Update harga dan diskon produk Fotoproduk

Kolaborasi dengan influencer dan atlet Melakukan kegiatan berkaitan dengan olahraga dan urbanlifestyle Sharingseputar olahraga dan urbanlifestyle

Tips mix & matchfashion Tipsolahraga Challange seputar fashion danolahraga

V I O L E T PAGE 14
COMPOTITION 30% 20% 20% 30%
V I O L E T
V I O L E T
BUDGET PLAN V I O L E T NO. MEDIA JENISIKLAN WAKTU/UKURAN INTENSITAS HARGA 1 INSTAGRAM Instagram Ads Berupagambar atauvideo15-30 detik 3xseminggu 50000/hari 2 YOUTUBE YoutubeAds 30detik 1bulan 1,5juta 3 FACEBOOK FacebookAds Berupagambar atauvideo15-30 detik 2xseminggu 50000/hari 4 Televisi IklanTV Premium 15-30detik 3xseminggu (2xdaytime, 1xprime time) 15juta (daytime),50 juta(prime time)NETTV 5 Billboard Billboard Vertikal 10x5meter vertikal 1bulan 10jutaper bulan 6 MajalahFashion IklanMajalah Fashion 1halamanHVS 1edisi 21juta 7 MajalahOlahraga IklanMajalah Olaharaga 1halamanHVS 1edisi 21juta PAGE 17
KPI CONSIDERATION PER MONTH V I O L E T InstagramFeedsAds 5000/Sales InstagramStoryAds 30000/Clickstoactivation YoutubeAds 20000/Landingpageclicks FacebookAds 10.000/Banneradsclicks IklanTVPremium 20%/Engagement BillboardVertikal 20%/Engagement IklanMajalahFashion 30%/Engagement IklanMajalahOlahraga 30%/Engagement PAGE 18

THANK YOU

END V I O L E T

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.