MEDIA KALIMANTAN SENIN 13 FEBRUARI 2017

Page 1

media kalimantan online

Untuk Masyarakat Banua

Instagram: @media kalimantan

www.mediakalimantan.co.id B8 Hansamu-Aaron Diduetkan?

SENIN, 13 FEBRUARI 2017/16 JUMADIL AWWAL 1438 H

A8 Harus Ada Daerah Resapan Air JADWAL SHALAT

Dzuhur 12:37

Ashar 15:56

Maghrib 18:44

Isya 19:55

Subuh 05:11

Syuruk 06:26

epaper klik: issuu.com/ e-mediakalimantan

@MK untuk Banua

NOMOR 2749/VII/2017/24 HALAMAN RP 2.500,-

C1 Ada Kecurangan di TPS, Unggah di Youtube

HUBUNGI KAMI

REDAKSI 0811 5041 555

SIRKULASI 0811 5041 666

IKLAN 0811 5041 777

Yakin Mampu Lebih Baik “Jika kita memang harus kalah, jangan lebih dari sehari. Rebut kemenangan itu hari ini... Semangat pagi!”

Coach Jacko: Kekompakan Sriwijaya Tak Seperti Musim Lalu

Mch Shigit ScopyYanto

TIM kesayangan urang Banua Barito Putera siap melakoni laga kedua pada ajang Piala Presiden 2017 menghadapi Sriwijaya FC. Pertandingan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pukul 16.00 Wita sore nanti. Seperti laga perdana 7 Februari lalu, laga kedua PS Barito Putera ini juga kemba-

Instagram: @scopyyanto Kirimkan Quote Anda dengan memposting di Instagram Anda, tautkan ke @mediakalimantan dan beri hastag #quotemediakalimantan

SENIN

13 FEBRUARI 2017 PUKUL 16.00 WITA LIVE ON

SRIWIJAYA FC

VS BARITO PUTERA

li akan disiarkan live melalui stasiun televisi Indosiar. Terkait pertandingan ini, tim pelatih Barito Putera yang dikepalai Jacksen F Tiago mengaku sudah menyiapkan anak asuhnya sebaik mungkin. Dalam sesi latihan bebe-

rapa hari terakhir, tim pelatih banyak melakukan pembenahan, baik dari segi aspek pemahaman, organisasi permainan, hingga taktik dalam menyerang dan bertahan. Bersambung ke A6

DAUS/MK

TERUS LATIHAN: Rizky Rizaldi Pora dkk terus menyiapkan diri untuk menghadapi laga-laga di Piala Presiden. Sore hari ini, Barito Putera akan menghadapi Sriwijaya FC.

15 Februari

Libur Nasional?

I nspirasi

Sekdaprov Kalsel:

Kita Tunggu Informasi Resminya Dulu

NET

MENGINSPIRASI: Herayati bersama ayahnya, Sawiri.

Anak Tukang Becak Raih IP 4,0 di ITB KETERBATASAN ekonomi tak membuat Herayati patah arang untuk mengenyam pendidikan tinggi. Buktinya, remaja berusia 22 tahun ini bisa berkuliah di perguruan tinggi ternama ITB dengan prestasi yang dimilikinya. Dan hebatnya, di kuliahnya yang saat ini berada di semester 5, Hera sukses menyantolkan angka 4,0 di indeks prestasinya atau Ipnya. Ayah Herayati, Sawiri yang sehari-harinya bekerja sebagai tukang becak, tentunya kesulitan untuk membiayai kuliah anaknya. Namun, berkat prestasi Hera, ia bisa mendapat beasiswa berkuliah di ITB. Semenjak tercatat sebagai mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) ITB pada 2014 lalu, Hera terus menunjukkan

“Sampai hari Jum’at, kami Pemprov Kalsel belum menerima edaran atau arahan terkait Kepres tersebut secara resmi. Sehingga untuk sementara, kita belum bisa memberikan kepastian atau informasi lebih jauh. Kita tunggu informasi resminya dulu. Mudah-mudahan besok Senin (hari ini, red), sudah ada,” ungkap Sekdaprov Kalsel, H Abdul Haris Makkie.

Harga Sembako Kalsel Sulit Stabil DAUS/MK

BANJARMASIN, MK- Sebagai daerah yang kebutuhan sembakonya sangat tergantung dari Pulau Jawa, Kalsel dinilai sulit mendorong agar harga sembakonya senantiasa stabil di pasaran. Menurut Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kalsel Birhasani, jika distribusinya terganggu sedikit saja, misalnya karena gelombang laut Jawa yang tinggi ber-

minggu-minggu, pasti mau tak mau harga sembako di Kalsel mengalami gelojak. "Itulah risikonya jika di Kalsel tak memiliki produksi sendiri untuk memenuhi kebutuhan pokok masyarakatnya. Karena itu, saat ini kita mulai memikirkan sejumlah terobosan agar ke depan ketergantungan tersebut mulai dikurangi," jelasnya.

Salah satu bentuk terobosannya, sebut Birhasani, yaitu dengan menggandeng dinas-dinas lainnya, seperti dinas pertanian ataupun peternakan, untuk mengembangkan sentral-sentral produksi sayur mayur dan peternakan di daerah yang memungkinkan untuk dibangun.

A

nang Gondang

15 Februari Libur Nasional?

Hadangi infu rasminya dahulu ujar Pak Sekdaprov...

Sayuran dan Ikan Laut Terus Melonjak

BANJARMASIN, MK- Cuaca ekstrem yang melanda Kalsel beberapa pekan belakangan, ternyata membuat beberapa sembako mengalami kenaikan harga di pasar. Dari pantauan lapangan di Pasar Lama dan Sentral Antasari Banjarmasin, kenaikan harga terjadi pada sayur dan ikan laut. Salah satu pedagang sayur di Pasar Lama Banjarmasin, Siti Fatimah mengakui, sudah dua pekan beberapa harga sayuran mengalami kenaikan. Penyebabnya, pasokan yang tersendat karena persoalan cuaca sehingga stoknya kosong di daerah penghasil. "Naiknya Rp 5.000 - Rp 10.000/Kg. Terkhusus untuk cabe, naiknya sudah lebih dulu selama satu bulan ini

BANJARMASIN, MK- Tak stabilnya harga sembako di pasaran, membuat para pengusaha kuliner di Banua mengaku selalu dirugikan. Bahkan para pengusaha kuliner ini mengklaim, sering kali harus mengurangi persentase keuntungannya disebabkan kenaikan beberapa harga sembako secara mendadak. "Menaikkan harga jual tentu tak bisa langsung kami lakukan. Salah-salah, konsumen protes dan malah tak mau membeli dagangan kami lagi. Pilihannya ya tetap bertahan dengan harga yang ada, walau harga bahan mengalami kenaikan semua," jelas Owner Sambal ARB, Aulia Abdi kemarin. Disebutkan Aulia, opsi menaikkan harga merupakan opsi terakhir akan dipilih. Sebab, pihaknya lebih memilih bermain aman dengan mengurangi keuntungan saja,

Bersambung ke A6

Bersambung ke A6

Simpan Cokelat Valentine Pertamanya Setelah 30 VALENTINE identik dengan cokelat sebagai ungkapan cinta. Wanita ini simpan cokelat pertama Valentinenya sebagai kenangan berharga. Merk cokelat Rolo, milik Nestle, punya slogan romantis sangat terkenal yang berbunyi ‘Apakah Anda cukup mencintai seseorang hingga memberinya Rolo terakhir Anda?’ Slogan tanda cinta tersebut terbukti benar bagi Lynne Brooks (51). Sang suami Richard (52) memberi Lynne Rolo terakhirnya pada hari Valentine pertama

I

NDONESIA akan melaksanakan puncak pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak di 101 daerah pada Rabu, 15 Februari lusa. Di Kalimantan Selatan sendiri, ada dua daerah yang melaksanakan Pilkada tersebut, yaitu Kabupaten Barito Kuala (Batola) dan Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU). Bersambung ke A6

Bersambung ke A6

Pengusaha Kuliner Merasa Paling Dirugikan

Bersambung ke A6

Wartawan: Khairil Anwar/MK

Samidri, Delapan Tahun di Rumah Tak Layak Huni (Bagian 1) MEMPRIHATINKAN: Beginilah kondisi rumah keluarga Samidri di Gang Kai Balimau, Jalan Pelita, Kelurahan Tanjung Rema, Kabupaten Banjar.

Berharap Bedah Rumah dari Pemerintah “Seperti inilah kondisinya. Sudah delapan tahun kami tinggal dengan kondisi rumah yang seperti ini tanpa kemampuan untuk memperbaiki. Karena untuk kebutuhan sehari-hari saja, kami sangat kekurangan,” kata Samidri. Catatan: Rudiyanto, Martapura

J

ERAT kemiskinan masih begitu kuat membelenggu sebagian warga di Banua. Salah satunya di Kabupaten Banjar. Tak hanya warga yang berada di pelosok

Bakakiissaahh...

Bersambung ke A6

Ba Bagi B DDuit

mereka di tahun 1984.Bukan dimakan, wanita asal Gloucestershire, Inggris ini justru menyimpannya selama 33 tahun . Cerita berawal pada 14 Februari 1984 saat Richard (18) menerobos salju tebal demi memberikan hadiah Valentine untuk kekasihnya Lynne (17). Ia menaruh kartu ucapan, sebuket bunga, dan Rolo terakhirnya sebagai tanda cinta di depan pintu rumah Lynne. 33 tahun kemudian, Lynne mengatakan cokelat tua itu adalah salah satu harta mereka yang paling berharga.(dtc)

Nang Bakisah: Amang Isap

B

IBIT puhun habis, kada jadi baduit lajur pusang ai Alin dapatnya. Handak ma akal timbul tasupani. Bagus kada ta supani banar, jakanya duit pakulihan maiwaki warga Kampung Sawa nang manulungi inya mambaiki dapur kada diambil Bersambung ke A6 NET

DJOEN/MK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.