Buku Bunga Rampai 20 Tahun DPKLTS

Page 143

22

MICROGREEN SI MUNGIL YANG KAYA MANFAAT Wayan Dirgayusa

Ketua Pelaksana Harian DPKLTS

K

ekayaan dan kelimpahan keanekaragaman hayati merupakan

berkah yang berperan penting dalam menyokong keberlanjutan kehidupan, dan membuka peluang sangat luas dalam upaya pemanfaatan, termasuk peluang pengembangan sistem pangan dan peradaban kuliner.

Keanekaan pangan suatu daerah boleh jadi menjadi cerminan kelimpahan sumberdaya hayati, dan dari perspektif sosio-budaya, hal ini merupakan dinamika sistem pengetahuan yang berkaitan dengan perkembangan khazanah kuliner, sebagai contoh adalah microgreen. Tulisan berikut ini mengupas tentang microgreen, di antaranya adalah apa itu microgreen, manfaat, teknik budidaya, membangun kewirausahaan, dan masukan bagi perbaikan kebijakan.

Apa Itu Microgreen?

Microgreen adalah tanaman yang berumur sangat muda, biasanya jenis-jenis sayuran, namun ada pula beberapa jenis bunga juga ditanam sebagai microgreen, yang sering disebut microherbal, dan ini berbeda dengan edible flower (bunga yang dapat dikonsumsi).

Bunga Rampai - 20 TAHUN DPKLTS - 10 September 2021 133


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Buku Bunga Rampai 20 Tahun DPKLTS by DPKLTS Indonesia - Issuu