Medan 24-31 C
Berastagi 19-29 C
R. Prapat 24-320C
Parapat 19-29 0C
P. Siantar 17-270C
Sibolga 21-30 C
0
0
0
Hujan guntur
Berawan
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Prakiraan Cuaca Kamis
BMKG Polonia
KAMIS, Wage, 6 Januari 2011/1 Safar 1432 H
http://epaper.waspadamedan.com
No: 23378 Tahun Ke-64
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017
Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12)
Harga Eceran: Rp2.500,-
Harga Cabai Bertahan Rp50 Ribu/Kg
Pemprovsu Optimis Bandara K. Namu Tuntas
MEDAN (Waspada):Walaupun aktivitas para pedagang khususnya jenis sayur mayur hasil produksi pertanian dari berbagai daerah sentra produksi di Sumatera Utara (Sumut) mulai pulih usai libur akhir tahun, harga jual cabai merah dan cabai rawit masih tinggi, Rabu (5/1). Harga cabai merah di Pusat Pasar Medan bertahan di angka Rp50.000 per kg walaupun beberapa hari lalu diperjualbelikan di level Rp60.000. Bagi sebagian masyarakat harga jual tersebut dianggap terlalu tinggi. Sementara itu harga cabai rawit yang sebelumnya dijual Rp65 ribu per kg menjadi Rp60 ribu per kg, demikian juga cabai hijau yang menjadi alternatif sebagian ibu rumah tangga untuk menyiasati mahalnya harga cabai, dijual Rp30 ribu per kg. Saut Sembiring, pedagang sayur mayur di Jalan Bulan Medan, mengatakan aktivitas para pedagang sayur mayur mulai pulih setelah sebagian besar tidak beraktivitas terkait libur akhir tahun, sebagian besar para pedagang pemasok asal Tanah Karo yang setiap hari ke Medan juga sudah mulai beraktivitas. Mahalnya harga cabai merah dan cabai rawit asal pulau Jawa yang sering dipasok ke Medan menyebabkan harga jual cabai merah dan cabai rawit lokal di Medan, bertahan tinggi, sebutnya.
MEDAN (Waspada): Pemprovsu optimistis proyek Bandara Kuala Namu tuntas 2012. Saat ini progress pembangunannya terus mengalami peningkatan. “Kami juga terus mendorong pembebasan lahan akses Bandara Kualanamu. Target kami paling lambat Juni 2011 termasuk pembebasan jalan tol tuntas. Kita juga siapkan anggaran di APBD Sumut 2011 untuk pembebasan tanah Rp30 miliar,” ujar Kepala Badan Perencana Pembangunan Daerah (Bappeda) Pemprovsu, Ir Riadil Akhir Lubis ketika dihubungi Rabu (5/1). Dikatakannya, proses pembangunan proyek Bandara Internasional Kualanamu terus dipercepat pengerjaannya. Hingga Januari 2011, proses pekerjaan diharapkan bisa melebihi target yang ditetapkan. Dari target ditetapkan selesai 70% bisa diselesaikan 71%. Pengerjaan Bandara saat ini difokuskan pada sektor publik. Khusus untuk sektor ini hingga pekerjaan rampung masih dibutuhkan sebesar Rp1 triliun lagi dari rencana anggaran Rp3,3 triliun. “Sekarang ini, anggaran yang tersedia Rp300 miliar. Di APBNP kami akan usulkan Rp200 miliar lagi,” ujar Riadil. Dengan anggaran Rp500 miliar pada 2011 ini, maka progress pembangunan sektor publik ditarget bisa mencapai 85%. Sisanya, 15% lagi dapat dituntaskan pada 2012. Sementara untuk penyelesaian tersisa di
Lanjut ke hal A2 kol. 2
MAKET BANDARA: Inilah maket bandara pengganti Bandara Polonia Medan yang berlokasi di Kuala Namu, Deli Serdang.
Waspada/Surya Efendi
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Lift DPRDSU Anjlok, 2 Pingsan MEDAN (Waspada): Lift di gedung baru DPRD Sumut, Rabu (5/1) sore, terlepas atau anjlok dari lantai IV ke lantai III. Empat anggota DPRD Sumut sempat terjebak dalam lift selama 20 menit. Dua di antaranya pingsan.
Keempat anggota dewan tersebut, Biller Pasaribu dan Hj Syafrida Fitrie dari Fraksi Partai Golkar, Nurhasanah dari Fraksi Partai Demokrat dan Hj Rahmiana Delima Pulungan dari Fraksi PPRN. Mereka baru
dapat dikeluarkan setelah pintu lift dibuka paksa. Begitu keluar Syafrida Fitrie dan Nurhasanah tampak lemas dan sempat pingsan akibat kekurangan oksigen dan harus mendapat pertolongan setelah
berhasil dikeluarkan dari lift. Menurut Nurhasanah, awalnya mereka dari lantai I hendak naik ke lantai IV usai mengikuti rapat badan legislatif DPRD Sumut. Namun ternyata sampai lantai IV lift tersebut
berguncang sangat keras dan pintunya tidak terbuka. Setelah itu, lift berguncang lagi dan jatuh ke lantai III. Keempat anggota dewan itu langsung histeris dan berteriak minta tolong. Tombol alarm di
MTQ Tingkat Remaja Waspada Ditutup
MEDAN (Waspada): Kejaksaan Negeri (Kejari) Langkat, Rabu (5/1) menahan mantan Ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kab.Langkat Sutomo terkait dugaan korupsi dana APBD untuk penyelanggaraan Pilkada Bupati Langkat Tahun 2008 senilai Rp500 juta. Selain Sutomo, tim Pidana Khusus (Pidsus) juga menahan Kepala Sub Bagian (Kasubag) Hukum KPUD Langkat Mirzal. Keduanya dibawa dari Kejari Stabat sekira pukul 18:00 dengan mengendarai mobil tahanan BK 8373 P menuju LP Tanjungpura
Waspada/Surya Efendi
BANTUAN KURSI RODA: Walikota Binjai HM Idaham (paling kanan), Pemimpin Umum Harian Waspada dr Hj Rayati Syafrin (no.3 dari kanan), Dr HT Murad El Fuad (no.2 dari kiri), Parlindungan Purba (no.3 dari kiri), Hendra DS (no.2 dari kanan) diabadikan usai menyerahkan secara simbolis bantuan 2 kursi roda kepada 2 penderita cacat dalam acara Pengobatan gratis Sehat Bersama Waspada di Lapangan Merdeka Binjai, Rabu (5/1).
Sehat Bersama Waspada Di Binjai Meriah BINJAI (Waspada): Sehat BersamaWaspada berlangsung meriah di Lapangan Merdeka Binjai, Rabu (5/1). Ratusan masyarakat prasejahtera mendapatkan pelayanan kesehatan dan pengobatan gratis hingga sore. Kegiatan juga dirangkai dengan
pencanangan program Jaminan kesehatan daerah (Jamkesda) Kota Binjai tahun 2011. Masyarakat prasejahtera Binjai yang terdata sebagai peserta Jamkesda dapat berobat ke seluruh rumah sakit swasta di Binjai secara gratis, dengan
Abad Kebangkitan Oleh H Ameer Hamzah Setiap seratus tahun akan lahir seorang mujaddid yang akan memperbaharui agama ini dari kejumudan dan keterbelakangan (Dr. M Yusuf Qardhawy)
Lanjut ke hal A2 kol. 6
persyaratan membawa Surat Keterangan Tanda Miskin (SKTM) dari kelurahan masingmasing dan membawa KTP. Program Jamkesda merupakan program pembantu Pemerintah pusat melalui Jamkesmas. Walikota Binjai HM Idaham
SH MSi dalam sambutannya mengucapkan selamat HUT yang ke-64 Harian Waspada, semoga tetap menjadi harian terdepan dalam menyampaikan informasi yang akurat kepada
Lanjut ke hal A2 kol. 6
MEDAN (Waspada): Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Medan, Rabu (5/1), resmi menyomasiWalikota Medan terkait kasus dugaan penyimpangan pengumuman seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemko Medan 2010. “Hari ini (Rabu-red) tim Advokasi LBH Medan sebagai penerima kuasa dari 17 peserta yang dirugikan panitia CPNS menyerahkan surat somasi bernomor 007/LBH/SI/2011 ke Pemko Medan,” kata Direktur LBH Medan Nuriyono kepada Waspada. Nuriyono didampingiWakil
Sukinem Doakan Waspada
LENTERA
ABAD ke 15 hijrah adalah abad kebangkitan Islam. Kita sudah melangkah selama 32 tahun dalam abad baru ini. Sementara tahun Masehi juga sudah memasuki abad
“Benar hari ini (Rabu-red), tim Pidsus menahan kedua mantan pejabat itu, “ kata Kasi Penerangan Hukum/Humas Kejatisu Edi Irsan Kurniawan Tarigan kepada Waspada. Menurut juru bicara Kepala Kejaksaan Tinggi Sumut (Kejatisu) Sution Usman Adji itu, sebelum ditahan keduanya diperiksa secara marathon oleh tim Pidsus Kejari Langkat sejak pagi hingga menjelang magrib. “Memang jauh hari sebelum ditahan, keduanya sudah
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Kasus CPNS, LBH Somasi Walikota Medan
Hari Ini Musywil Muhammadiyah
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Lanjut ke hal A2 kol. 1
Kejari Tahan Mantan Ketua KPUD Langkat
MEDAN (Waspada) : Walikota Medan Drs H Rahudman MM diwakili Kepala Kementrian Agama Kota Medan Drs Abd Rahim,M.Hum meminta pelaksanaan MTQ yang digelar Harian Waspada dilanjutkan lagi tahun mendatang dengan memperbanyak even lomba. Hal itu dikatakan Rahudman saat menutup kegiatan MTQ tingkat remaja bekerjasama dengan Kementrian Agama Kota Medan dilaksanakan selama dua hari 4 - 5 Januari 2011. Hadir Pimpinan Umum Harian Waspada Dr Hj Rayati Syafrin diwakili Drs Erwan Efendi, Ketua panitia pelaksana Drs Hazrat Ibrahim, Sekretaris Siti Anum Purba SAg, serta undangan lainnya. Dikatakan Walikota, pelaksanaan ini memberikan kontribusi positif bagi pengembangan kemampuan membaca Al-Qur’an bagi generasi Islam khususnya di Medan. Karena itu, diharapkan para pemenang akan mendapatkan pembinaan secara khusus untuk ditempa menjadi qori yang handal dan bisa bersaing dengan qori dan qoriah skala nasional dan internasional. Lanjut ke hal A2 kol. 6
MEDAN (Waspada): 13 Nama berpeluang menjadi pimpinan Pengurus Wilayah Muhammadiyah Sumut periode 2010 – 2015. Ke -13 nama tersebut mencuat pasca penetapan 39 nama dalam Muspim Rabu (5/1) malam di Asrama Haji Medan. Ke-13 nama tersebut yakni, Hasyimsyah Nasution, Shohibul Anshor, Ibrahim Gultom, Agussani, Bahril Datuk, Asadinata, Askolan Lubis, Kemal Fauzi, Hasrat Samosir, Tagor Lubis, Syahrul Jalal, M. Natsir Isfa, Mario atau Ottoman. Dari nama-nama ini, Hasyimsyah yang saat ini menjabat Koordinator BidangTarjih PWM Sumut diisukan paling diunggulkan menjadi Ketua di PWM Sumut periode 2010 - 2015. Saat dihubungi Waspada via telefon, Rabu (5/1) sore, Hasyimsyah mengaku sudah mendengar mencuatnya namanama itu termasuk namanya menjadi calon kuat Ketua PWM.
gedung dan beberapa anggota dewan akhirnya berhasil membuka paksa pintu lift. Kejadian itu merupakan yang kedua kalinya, karena
Dugaan Korupsi Dana Pilkada
Pemenang Dapat Pembinaan Khusus
Hasyimsyah Calon Kuat Pimpin PWM Sumut 2010-2015
dalam lift juga ternyata tidak berfungsi. “Kami langsung menekan alarm dalam lift. Rupanya alarmnya tidak berfungsi,” kata Nurhasanah. Setelah 20 menit terkurung, sejumlah petugas keamanan
Waspada/Mursal AI
ANGGOTA DPRD Medan Bahrumsyah menjenguk BAN, 2, si penderita HIV/AIDS di RSU dr. Pirngadi, Rabu (5/1).
Lagi, Balita AIDS Ditemukan Di Medan MEDAN (Waspada): Bocah 2 tahun berinisial BAN, warga Medan, ditemukan mengidap Human Immunodeficiency Virus (HIV) sebuah virus penyebab Acquired Immunodeficiency syndrome (AIDS). Balita itu harus mendapatkan Lanjut ke hal A2 kol. 3
BOLA mata, Sukinem, 70, ibu dari sepuluh orang anak yang sudah sejak lama menderita kelumpuhan akibat didera penyakit stroke itu tampak berkaca-kaca ketika Pimpinan Umum Harian Waspada, Hj Rayati Syafrin, menyerahkan bantuan kursi roda. “Alhamudulilah..., saya merasa sangat bersyukur masih ada orang yang mau memperhatikan saya,” ucap perempuan lanjut yang sudah 20 tahun menjanda karena telah ditinggal mati oleh sang suami ketika dihampiri Waspada. Dengan vokal yang sedikit tersendat, nenek dari puluhan cucu dan belasan cicit itu
Lanjut ke hal A2 kol. 2
net
PASPOR Sony Laksono yang fotonya mirip dengan Gayus Tambunan.
Kapolri : Gayus Keluar Tahanan 24 September JAKARTA( Antara): Kapolri Jend Pol Timur Pradopo mengakui pada 24 September 2010 Gayus Tambunan tidak berada di Rumah Tahanan Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok. Sebelum mengikuti rapat kabinet terbatas di Kantor Kepresidenan, Jakarta, Rabu (5/1), Kapolri mengatakan pada 24 September 2010 Gayus memang diizinkan keluar tanpa prosedur yang benar.
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Direktur LBH Medan mengatakan, mendapatkan kepastian hukum yang berkeadilan bagi korban dan menghindari persepsi negatif terhadap Pemko Medan, maka LBH mendesak Walikota Medan segera menindaklanjuti dan menuntaskan kasus ini. “Pengajuan somasi ini merupakan upaya persuasif LBH Medan dalam rangka menyelesaikan persoalan tersebut. Namun, jika dalam pengajuan ini juga tidak mendapat respon yang positif maka LBH akan mengajukan gugatan ke pengadilan, “ timpal Muslim Muis. Dijawab, atau tidak dijawab surat somasi ini, tegas Muslim, proses hukum terus berjalan. Sejauh ini Pemko, timpal Nuriyono lagi, tidak kooperatif dalam menyikapi persoalan tersebut. Namun, upaya hukum somasi merupakan tahapan yang wajib dilakukan sebelum gugatan disampaikan ke persidangan. “Kita tidak memaksa dijawab atau tidak dijawab itu hak mereka, sebagai lembaga hukum kami tetap menempuh
Lanjut ke hal A2 kol. 1
erampang Seramp ang - Kayaknya itu bukan lift tapi gerbong KA - He...he...he...