Banjarmasin Post Jumat, 19 Desember 2014

Page 1

Banjarmasin Post

32

JUMAT

19 DESEMBER 2014/ 29 SAFAR 1436 H

RP 3.000

HALAMAN

NO. 151764 TH XLIII/ ISSN 0215-2987

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

BANJARMASIN POST GROUP/DONNY SOPHANDI

Jaksa Curigai

■ Ajukan IMB Tak Sesuai Tata Ruang BANJARMASIN, BPOST Melonjaknya harga lahan sejumlah kawasan di Banjarmasin membuat warga setempat yang memilikinya tergiur segera menjualnya. Tak heran banyak ‘orang luar ’ yang memiliki lahan tersebut, terutama di kawasan Benua Anyar, Lingkar Dalam Utara serta kawasan Lingkar Selatan (Jalan Gubernur Soebardjo). Di sisi lain, berdasar hasil penelusuran yang dilakukan BPost, tidak sedikit pembeli yang memanfaatkan lahan tersebut di luar peruntukan sesuai tata ruang kota. Misalnya ada pemilik lahan yang hendak membangun gudang di tengah kota. Padahal Pemko Banjarmasin hanya mengizinkan kawasan pergudangan berada Lingkar Selatan. Saat dikonfirmasi, kemarin, Kepala Badan Pelayanan Perizinan Terpadu dan Penanaman Modal (BP2TM) Banjarmasin, Muhammad Ikhsan Alhak mengakui kerap terjadinya pelanggaran dalam pengajuan IMB (izin

Kemungkinan baru pada 2016 sudah diberlakukan penetapan NJOP yang baru secara bertahap THALMI HASANI Kepala DPPAD Banjarbaru

mendirikan bangunan). Ikhsan mengaku akan langsung menolak jika dalam pengajuan IMB ada yang menyalahi tata ruang kota. “Kami akan tinjau lokasinya, peruntukannya untuk apa, apa itu untuk pergudangan, apa itu perumahan atau lainnya. Jika menyalahi tata ruang, pasti kami tolak. Jika ada yang melanggar, sesuai Perda Nomor 5 Tahun 2013, bisa dikenai denda Rp 1 miliar,” Hal 22 kol 1-3

Bupati Pulangpisau ■ Diduga Sebagai Pejabat Pemilik ‘Rekening Gendut’ PULANGPISAU, BPOST - Kepala daerah yang dicurigai memiliki ‘rekening gendut’ dari transaksi mencurigakan, mulai agak terungkap. Salah satunya adalah Bupati Pulangpisau, Kalteng. Berdasar laporan hasil analisis (LHA) dari Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) kepada Kejaksaan Agung (Kejagung), terdapat rekening beberapa kepala daerah yang isinya diduga hasil transaksi mencurigakan. Menurut Kejagung, rekening yang dicurigai itu milik seorang gubernur, dua mantan gubernur, empat bupati, dan seorang mantan bupati. Kebanyakan mereka berada di luar Jawa. “Salah satu yang aktif (masih menjabat) adalah bupati Pulangpisau, Kalteng. Tahapnya sudah penyelidikan,” ujar Jaksa Agung Muda Pidana Khusus (JAM Pidsus) Kejagung, Widyo Pramono di Jakarta, kemarin. Dalam pernyataannya, Widyo tidak hanya menyebut bupati Pulangpisau. Dia juga menyebut gubernur aktif Sulawesi Tenggara (Nur Alam) dan mantan bupati di Klungkung, Bali. Widyo memang tidak menyebut nama, tetapi jika mengacu pada pernyataan Widyo bahwa rekening yang dicurigai itu milik pe-

PUNK BPOST GROUP/A

Pekan Pelanggan BPost

18

TRIBUN KOTA Kampus Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unlam, geger. Seorang mahasiswa ditemukan terkapar dalam kondisi penuh darah di dalam toilet. Dia diduga hendak bunuh diri melalui cara menyayat urat nadi di tangan kiri

Selengkapnya

SI PALUii

Mati Lamas BINI Palui diundang ka Balai Desa gasan mahadiri pangarahan wan caramah tentang KB. Karna kabalujuran bini Hal 22 kol 1-3

- Ada kakanakan mahirup lem, Lak-ai + Parlu ditakuni amun ada batukar, Nang-ai Anang Gayam

04:39

12:08

15:32

18:17

19:30

MEREKA DISEBUT ■ Gubernur Sulawesi Tenggara ■ Bupati Pulangpisau ■ Mantan Gubernur DKI Jakarta ■ Mantan Bupati Klungkung

laporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Tetapi ada yang juga khawatir, jika ‘sasaran tembak’ Widyo adalah Edy. Sayangnya, hingga malam tadi,

BANJARMASIN, BPOST - Kamis (18/12) siang di kawasan taman siring Jalan Pierre Tendean, Banjarmasin. Seorang bocah berjalan agak sempoyongan. Tangannya bergantian memegang plastik putih yang di dalamnya terisi kaleng lem. Dia kemudian duduk di bawah kerindangan pohon. Tidak peduli dengan keramaian di sekitar, bocah itu beberapa kali mendekatkan Hal 22 kol 1-5

Hal 22 kol 4-7

Puluhan Miliar yang Mencurigakan WAKIL Ketua Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Agus Santoso mengaku menyerahkan 10 laporan ‘rekening gendut’ milik kepala daerah kepada Kejaksaan Agung (Kejagung). Rekening itu diduga memuat hasil transaksi mencurigakan. Namun, Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Tony T Spontana mengatakan lembaganya hanya menerima delapan laporan hasil analisis

■ Anak-anak Berani ‘Ngelem’ di Tempat Umum

(LHA) berupa ‘rekening gendut’ dari PPATK. Anehnya, saat disinggung perbedaan jumlah itu, Agus Hal 22 kol 5-7

.co.id banjarmasinpost

KLIK ndagri Bahas Hari ini KPK-Me ut’ g ‘Rekenin Gend

ASYIK ‘NGELEM’ Perilaku berbahaya yang dilakukan seorang bocah berusia 10 tahun yang mengisap aroma lem di kawasan taman siring Jalan Pierre Tendean, Banjarmasin, Kamis (18/12). Kini, tidak sedikit anak-anak yang kecanduan ‘ngelem’.

Nikita Kapok Berpakaian Transparan

ARTIS Nikita Mirzani mengaku kapok berbusana tembus pandang atau transparan. Gara-gara mengenakan pakaian seksi saat menjalani persidangan perceraiannya dengan sang suami Sajad Ukra, di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, Senin (1/12) lalu, Nikita terkena ‘semprit’ Komisi Yudisial (KY).

2 Meminimalisir Musibah

BANYAK orang mengira berterima kasih kepada manusia cukup dengan mengatakan terima kasih, dan bersyukur kepada Allah SWT cukup dengan mengatakan Alhamdulillah lewat lidah. Tidak cukup demikian, karena terima kasih dan syukur, adalah KH Husin puji-pujian di lidah kepada sang Naparin pemberi; plus pengakuan di hati akan anugerah si pemberi, dan penggunaan anugerah itu lewat anggota untuk hal-hal yang dikehendaki oleh pemberi. (Syekh Afif Abdul Fattah Thobbarah, Ruh ad-Din Al-Islaami, hal 193). Hal 22 kol 4-7

jabat aktif, maka bisa saja mengarah kepada bupati yang saat ini menjabat, Edy Pratowo. Berdasar pantauan BPost, pernyataan Widyo itu sudah menyebar di kalangan pejabat Pulangpisau. Mereka rata-rata mengaku bingung terhadap pernyataan yang tidak secara tegas menyebut nama orang yang dimaksud itu. Sebagian pejabat beranggapan bupati yang dimaksud Widyo adalah bupati lama, yang konon pernah di-

Paru-paru Mereka Bisa Rusak

BPOST GR OUP/DH ONNY SO PHANDI

Melanggar, Denda Rp 1 Miliar!

Kamis (18/12), Nikita dipanggil KY untuk mempertanggungjawabkan tindakannya yang dianggap melecehkan pengadilan. Dia datang didampingi sang pengacaranya, Irwan Sya’ban. Berbeda dengan penampilan di persidangan yang mengundang kritik dari pakar hukum dan masyarakat, kemarin Nikita

Nikita Mirzani

berpakaian sopan. Perempuan kelahiran 17 Maret 1986 itu mengenakan baju terusan sebetis dengan lengan pendek berwarna putih bercorak keabu-abuan dengan ikat pinggang kecil berwarna hijau. Nikita terlihat fresh dengan potongan rambut pendek dicat warna blonde serta sedikit di-curly (ke-

riting). Kepada pers usai menjalani pemeriksaan, Nikita mengaku kapok berpakaian seksi saat datang di pengadilan. Dia mengatakan saat kejadian, tidak mempersiapkan pakaian untuk mengikuti sidang perceraiannya dengan pria asal Hal 22 kol 6-7

WARTA KOTA/NUR ICHSAN

■ KETIKA PENYANDERAAN MURID SD TERJADI

Rani Terus Lafalkan Alfatihah

SURYA/MOCHAMAD SUGIONO

RANI dicium ayahnya saat menjalani perawatan setelah dibebaskan dari penyanderaan, kemarin. Selama tiga jam dia disandera dan lehernya ditempeli pisau oleh Fuad Ahmad, termasuk saat berada di dalam markas Kodim.

TINDAKAN nekat Fuad Ahmad tidak hanya membuat geger Gresik, Jatim tetapi juga Indonesia. Hampir semua media, termasuk BPost mewartakan tindakan sadisnya menyandera bahkan melukai murid SDN Tlogopatut II, Gresik, Zahriani Putri Agustin (Rani), Rabu (17/11). Akibat aksinya, pria asal Lombok Barat, NTB itu tewas ditembak oleh personel Polres setempat. Rani berhasil diselamatkan, meski leher dan bahunya luka akibat sayatan

pisau yang dilakukan Fuad. Penyanderaan selama tiga jam itu bisa berakhir ‘happy ending’ berkat keberanian bocah perempuan itu. Meski takut, Rani tetap tenang. Dia juga tidak merontaronta, menangis atau berteriak-teriak. Sikap itu membantu personel Kodim dan Polres untuk membebaskannya. Bahkan, kepada pers setelah lepas dari penyanderaan, bocah kelahiran 10 Januari Hal 22 kol 1-3


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.