32
Banjarmasin Post RP 3.000
HALAMAN
SABTU
1 NOVEMBER 2014/ 8 MUHARAM 1436 H
NO. 151716 TH XLIII/ ISSN 0215-2987
DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI
Wali Kota Kaget Syahriani Ditahan ■ Pesan Berkas Dibawa ke Rumah
BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO
SUDAH DIPERBAIKI - Anggota tim razia melihat tromol yang sebelumnya dirusak, telah diperbaiki dan siap dioperasikan untuk mengolah emas hasil penambangan liar di Tahura Sultan Adam, Kamis (30/10).
Tim Disambut Hujan Batu
“
Masak mau ditahan. Orang benar, kok ditahan. Tidak mungkinlah Perkataan Syahriani sebelum diperiksa Penyidik Kejati, Jumat (31/10)
■ Razia Tambang Liar di Tahura Kembali Ricuh MARTAPURA, BPOST - Perlawanan kembali terjadi saat dilakukan razia penambangan liar di kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam, Banjar. Dua kelotok yang ditumpangi anggota tim penertiban, dilempari batu. Bahkan, salah seorang motoris, Yahya mengalami luka akibat pecahan kaca. Diduga batu yang memecahkan kaca kelotok itu ‘ditembakkan’ menggunakan ketapel dari dalam hutan. Seperti perlawanan yang dilakukan puluhan orang yang diduga warga setempat
pada dua pekan lalu, aksi pelemparan batu juga terjadi di kawasan Desa Bunglai, Aranio, Banjar. Aksi pelemparan batu terjadi saat tim datang kembali
ke lokasi pengolahan emas yang diperoleh melalui penambangan liar, Kamis (30/10). Mereka Hal 22 kol 4-7
Pasti Ada Provokasi KEMBALI adanya perlawanan dari massa yang diduga warga setempat membuat heran Kepala Seksi Perlindungan BP Tahura, Alif Winarto. Pasalnya, sejak 2010, tidak ada aksi anarkistis yang dilakukan warga saat dilakukan penertiban. Mereka selalu menjauh jika
tim penertiban datang. Alif menduga kejadian itu dikarenakan adanya peran provokator. “Cukongnya pasti ada di balik ini. Kami yakin, ada yang menyusun skenario perlawanan terhadap petugas,” ujar Alif, kema Hal 22 kol 4-7
Pedagang Telur Penyu Menghilang ■ Penangkaran Perlu Biaya Besar BANJARBARU, BPOST Penjual telur penyu di kawasan Pasar Kindai Limpuar , Gambut Kabupaten Banjar, beberapa hari ini, menghilang. Sedang pedagang di Jalan Sukamara Landasan Ulin Banjarbaru alih profesi. Puji kembali menjadi pedagang pulsa. Itu setelah dirinya ditegur petugas yang mela-
kukan razia terhadap pedagang telur penyu. “Saya langsung ditegur. Petugas menyatakan telur penyu tak boleh diperjualbelikan. Penyu termasuk satwa dilindungi. Saya baru tahu dan langsung berhenti,” ujarnya kepada BPost yang beberapa hari terakhir ini mewartakan kasus perdagangan telur pe-
nyu di Kalsel. Kasi Konservasi wilayah III Balai Konservasi Sumberdaya Alam (BKSDA) Kalsel, Nikmat Hakim, mengatakan pihaknya sudah melakukan razia di pasaran. “Sudah dilakukan razia. Namun kami tetap akan melakukan pemantapan
Eko Widiyawati
Hal 22 kol 4-7
Hal 22 kol 1-3
Diego Costa Telah Kembali sama timnas Spanyol awal OkADA pemandangan berbeda tober 2014 lalu. Saat itu ia kembali di markas latihan Chelsea di Cobke Stamford Bridge dengan memham London, menjelang persiabawa cedera harmstring dan papan menghadapi laga melawan ngkal paha. Queens Park Rangers, di pekan ke-10 Premier Kondisi Costa bahkan Live on League, Sabtu (1/11). sempat memburuk setelah ia juga terserang virus, Berdasarkan fotodan terpaksa dilarikan ke foto yang dirilis Daily rumah sakit. Kondisi yang Mail, Diego Costa sudialami Costa itu sontak dah mulai kembali membuat pelatih Chelsea, mengikuti latihan Jose Mourinho berang, bersama rekan-reSabtu (1/11) kan setim. Penye- Pukul 23.00 Wita dan menyalahkan pelatih timnas Spanyol, Vicente rang Spanyol keladel Bosque. hiran Brasil itu bahkan sudah berlatih menggunakan bola “Tanpa komplikasi lebih jauh, dan melakukan sprint. Diego Costa dan Ramires akan bugar ketika menghadapi QPR Sebelumnya Costa absen memperkuat Chelsea setelah ia kembali dari misi ber Hal 22 kol 4-7
BANJARBARU, BPOST - Seperti hari-hari sebelumnya, Jumat (31/10) sekitar pukul 08.00 Wita, Sekdako Banjarbaru H Syahriani tiba di kantor. Dia langsung masuk ke ruang kerja. Selama dua jam dia berada di sana sebelum keluar sembari berpesan kepada stafnya agar berkas-berkas kerja dibawakan ke rumahnya. Setelah itu, Syahriani pergi. Stafnya tidak tahu tujuan kepergian pria itu. Ternyata, Syahriani menuju ke kantor Kejati Kalsel di Banjarmasin. Pakaian yang dikenakannya pun tidak berganti, tetap kemeja batik warna cokelat. Sekitar pukul 11.00 Wita, dia sampai dan langsung menjalani pemeriksaan kesehatan di poliklinik setempat. Setelah itu Syahriani diperiksa penyidik selama sekitar 20 menit. Begitu pemeriksaan kelar, orang ‘nomor tiga’ di Banjarbaru itu langsung dibawa ke Lapas Teluk Dalam. Dia, ditahan! “Bapak memang masuk kerja. Semuanya normal, biasa saja. Setelah menyelesaikan beberapa tanda tangan administrasi, Bapak pergi tapi tidak menyebut tujuannya. Cuma pesan berkas tugas kantor dibawa ke rumahnya,” ucap seorang staf. Tak hanya stafnya, penahanan Syahriani juga mengejutkan Wali Kota Banjarbaru, H Ruzaidin Noor. “Pak Sekda tadi (kemarin) masuk kantor. Kebetulan saya menghadiri undangan sertijab Danlanud. Penahanan Pak Sekda ini benarbenar mengejutkan karena tak ada sama sekali pemberitahuan baik secara lisan maupun resmi dari Kejati,” ujar dia. Menyinggung langkah yang akan dilakukan se-
BANJARMASIN POST GROUP/KURNIAWAN/NURKHOLIS HUDA GRAFIS: RIZA
SI PALUii
Lungur Sakapalaan PARAK sabulanan ini Palui kada cangul bakakawanan. Jangan duduk di gardu runda atawa di warung acil
Park Meylia Song Asalkan hukuman pidananya sebanding tida masalah. Hangan sampai 3-4 bulan ke depan malah dibebasin, minimal 10 tahunlah. Ntar tambah sakit hati rakyat
Hal 22 kol 1-3
- Urang numur tiga di Banjarbaru ditahan, Lak-ai + Tarasai jadi urang numur uncit, Nang-ai Anang Gayam
04:40
12:07
Nana Diana Mantaap. Teruskan penegakan keadilan, jangan bimbang, jangan ragu apalagi takut selama itu benar
15:25
18:14
19:24
Komentar lain di hal 4 banjarmasinpost.co.id
KLIK Apakah Kejati Kalsel akan menahan tersangka lain dalam kasus lahan bandara?
0111/B01