Banjarmasin Post
32
RABU
29 OKTOBER 2014/ 5 MUHARAM 1436 H
RP 3.000
HALAMAN
NO. 151713 TH XLIII/ ISSN 0215-2987
DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI
Kisruh PPP Kacaukan Paripurna JAKARTA, BPOST Mula-mula interupsi, disusul baku maki, akhirnya mengamuk. Meja dan kursi dijungkirbalikkan, sidang paripurna Dewan Perwakilan Rak-
yat (DPR) RI, Selasa (28/ 10) pun kacau balau. Para politisi dari Partai Persatuan Pemabangunan (PPP) membawa lelisruhan internal partainya ke ruang sidang di Senayan.
Tenggak Cairan Pembersih
Ketua DPR RI Setya Novanto meninggalkan ruang sidang, yang lain pun beringsut.
banjarmasinpost.co.id
KLIK
Apa yang terjadi? Simak di Halaman 18
Benarkah Tessy Sudah Lama Jadi Target?
JAKARTA, BPOST- Kabul Basuki Tessy Srimulat, diciduk Direktorat Tindak Pidana Narkotika Bareskrim Polri. Namun, ia terpaksa dirawat di rumah sakit karena meminum cairan pembersih WC saat mau diperiksa polisi.
Simak di Halaman 18
KAPANLAGI.COM
MELANGGAR UNDANG-UNDANG NOMOR 5 TAHUN 1990 PELESTARIAN PENYU - Seorang aktivis terumbu karang melihat langsung induk penyu hijau (Chelenia Mydas) yang akan bertelur di tempat pelestarian penyu di Pulau Samber Gelap, Kotabaru, Kalimantan Selatan.
Bisnis Telur Penyu Tetap Marak Sesuai UU No 5 Tahun 1990 memperjualbelikan telur penyu dikenakan sanksi hukuman 5 tahun penjara dan denda Rp 100 juta rupiah. Faktanya, penjualan telur penyu sudah berlangsung lama. Bahkan, para pedagang
BANJARMASIN, BPOST - Meski dilarang, penjualan telur penyu kian marak di Kalimantan Selatan. Para pedagang memperoleh pasokan telur penyu dari Kotabaru melalui jalur khusus. Jumlah pedagang telur penyu tersebar mulai Banjarmasin, Banjarbaru, dan Banjar. Padahal, penjualan telur penyu termasuk ilegal.
WORDPRESS.COM
Penyu Hijau (Chelenia Mydas). Hal 22 kol 4-7
Sekali Ambil 200 Butir News Analysis PAHMI ANSYARI Dekan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan
Macan Kertas! DALAM UU Nomor 5 tahun 1990 disebutkan pelaku perdagangan satwa dilindungi termasuk telur penyu bisa diancam hukuman penjara 5 Hal 22 kol 4-7
KOTABARU, khususnya Kecamatan Pulausembilan menjadi pusat telur penyu. Di kawasan Pulau Sembilan, tidak terkecuali di Pulau Samber Gelap, menjadi tempat pengambilan telur penyu untuk dijual sekaligus penangkaran tukik. Hingga kini penjualan telur penyu dari pulau-pulau di gugusan Pulau Sembilan terus berlangsung. Bahkan penjualan telur sudah berlangsung sangat lama, meski ada larangan pemerintah. Pengambilan telur penyu di Pulau Samber Gelap dilakukan pengelola yang mengklaim pulau itu miliknya, sudah terjadi sejak tahun 1950an dan masih berlangsung hingga sekarang. Hasil penjualan telur penyu oleh pemesan di Banjarmasin, selain untuk jatah hidup, juga digunakan untuk
Bertelur
Menetas
NET
NET
Hal 22 kol 4-7
Pelihara Tukik
Lepas Tukik
BPOST/AYA
NET BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO
Setop Penerimaan PNS Soeyono: Sakitnya Tuh di Sini
BANJARMASIN, BPOST - Rencana pemerintah menghentikan sementara penerimaan pegawai negeri sipil (PNS) selama lima tahun membuat pemerintahan daerah harus mengoptimalkan pegawai yang ada. Hal 22 kol 1-3
Erwan Rizaldi Setuju banar karna sdh kebanyakan PNS dibanding nang digawinya, sehingga bila gawian di kantor kdd maka PNSnya pada bajilanan ke mall
Ri Yani Si Kalo bisa jgn yg bagian kesehatan aja yg dicari kaya tahun ini. Kasian yg jurusan lain kada keterima.. Komentar lain di hal 4
GRAFIS:BPOST/RIZA
SI PALUii
BIAR tiga jam haja bamutur matan kampung, tapi Garbus wan Tulamak kada suah manjajak Banjar. Nang sudah parnah ka Banjar cuma si Palui. Itu gin bahari banar, wayah inya Hal 22 kol 1-3
- Hintalu penyu rami dijual bebas, Lak-ai + Pasti, nang bajual kada tahu aturannya, Nang-ai Anang Gayam
12:07
15:24
BANJARMASIN, BPOST Sosok anggota DPRD Kalsel H Soeyono masih menjadi sorotan tersendiri. Baru Soeyono lah anggota dewan priode 2009-2014 yang ditetapkan tersangka kasus Bansos oleh Kejati Kalsel. Selasa (28/10), Soeyono hadir di Pengadilan Negeri Banjarmasin bersama seorang
pria yang disebutnya supir. Politisi PDI Perjuangan itu sempat foto selfie seolah menandakan dirinya masih sehat. Bahkan, dia meminta wartawan mengambil gambarnya bersama saksi seorang kepala sekolah. Diminta komentar soal pe Hal 22 kol 4-7
Wakil Menlu di Mata Keluarga
Tabalik Pander
04:42
Sidang Bansos Hadirkan 8 Saksi
18:14
19:24
Minta Restu Sebelum Dilantik “INI bukan tugas mudah bagi Aman, ini tugas berat. Doakan dan restui,” ujar Abdurrahman Mohammad Fachir sebelum dilantik Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan WapreS Jusuf Kalla (JK) di Istana Presiden, Jakarta (27/10). Aman merupakan nama kecil dari mantan Duta Besar Republik Indonesia Untuk Arab Saudi dan Mesir ini. Kalimat itu dia bisikan sejenak sebelum dia dilantik sebagai Wakil Menteri Luar Negeri kepada kakak tertuanya, Hj Muzenah Fachir, Kepala SD Sabilal Muhtadin. “Bismilah saja, ikam pasti mampu, nothing to lose. Minta
sama Allah yang terbaik,” jawab Muzenah membalas bisikan AM Fachir itu. Sebagai anak ‘bungsu’ AM Fachir memang dekat dengan Muzenah. Fachir paling pertama mengabarkan terpilihnya dia sebagai wamenlu kepada Muzenah. Saat itu, Minggu (26/10), Fachir mendadak batal hadir di kegiatan pelepasan tahap akhir jamaah haji Indonesia gelombang kedua dari Makkah ke Madinah. Ternyata wamenlu kelahiran Banjarmasin, 26 November 1957 ini dihubungi PresiID.WIKEPEDIA.ORG
Hal 22 kol 1-3
FACHIR bersama Keluarga saat Idul Fitri.