28 Halaman
SELASA
RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 152 TH XLVI/ISSN 0215-2987
3 JANUARI 2017 4 RABIUL AKHIR 1438 H
CARI KORBAN Sejumlah personel Basarnas mencari korban Kapal Zahro Express yang terbakar di Perairan Teluk Jakarta, Senin (2/1). Basarnas juga mengerahkan 15 penyelam.
Menhub Copot Syahbandar MENTERI Perhubungan Budi Karya Sumadi mencopot Syahbandar Pelabuhan Muara Angke, Jakarta, Deddy Junaedi. Ini sebagai buntut terbakarnya kapal wisata Zahro Express yang menewaskan 23 penumpang, Minggu (1/1) pagi. Deddy diketahui menandatangani sertifikat kelaikan kapal Zahro Express pada Desember 2016.
Halaman
16
ANTARA/WAHYU PUTRO A
4 Peluru Bersarang di Tubuh Bekantan SEEKOR bekantan tersesat kembali ditemukan di Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST), Senin (2/1) siang. Kali ini di Desa Tembok Bahalang, Kecamatan Batangalai Selatan, tepatnya di sawah belakang rumah satu warga bernama Sahminan. Hewan langka berhidung besar tersebut ditemukan dalam kondisi luka akibat tembakan.
Nelayan Terus Cari Pelancong Samber Gelap
Halaman
TIM gabungan Satpolair, Basarnas, TNI AL dan BPBD masih mencari lima pelancong dan seorang motoris speedboat tujuan Pulau Samber Gelap yang hilang di perairan Selat Makassar, Kecamatan Pulau Sebuku. Selain tim gabungan, pencarian juga dibantu seki-
11
tar 25 nelayan Pulau Haur. Bahkan pencarian dilakukan sampai ke perairan Pulau Kerayaan, Kecamatan Pulaulaut Selatan. Hj Siti Patimah, warga Pingaran Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar, berharap anaknya, H Alan, ditemukan dalam keadaan selamat.
Halaman
13
Siswa Bingung Hadapi Perubahan UN Peserta Boleh Pilih Pelajaran yang Diujikan BANJARBARU, BPOSTApril 2017, M Iqbal akan mengikuti Ujian Nasional (UN). Namun di tengah persiapannya menghadapi ujian tersebut, siswa kelas 12 SMAN 4 Banjarbaru ini mengalami kebingungan. Itu karena sistemnya berubah. Ada mata pelajaran yang bisa dipilih untuk ujian. Setelah usulannya agar UN dihentikan sementara ditolak Presiden Joko Widodo, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhajir Effendy membuat keputusan baru. Jumlah mata pelajaran pada UN 2017 dikurangi dari enam menjadi tiga.
Selain tiga mata pelajaran wajib yang akan diujikan yaitu Matematika, Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, para siswa SMA bisa memilih satu mata pelajaran sesuai permintaan untuk diujikan. Oleh karena banyak perubahan, Iqbal jadi bingung. “Karena saya jurusan IPS, saya pilih Geografi saja nanti. Alasannya karena suka Geografi,” ujar warga Jalan A Yani Kilometer 19 Gang Sejahtera Kecamatan Gambut Kabupaten Banjar. Kepala SMAN 1 Banjarbaru Eko Sanyoto mengatakan sistem UN kali ini memang perlu lebih banyak sosialisasi. “Sedang untuk sarana seperti komputer yang akan digunakan pada UN berbasis komputer, di sekolah kami cukup saja,” ujarnya. SMAN 1 Banjarbaru juga akan menggelar kembali bimbingan setelah liburan tahun baru. Sedang Kepala SMAN 3 Banjarbaru Saryono mengatakan siswa tidak perlu z Hal 15 kol 4 4-7 -7
Rakhmad Nur Ilmi Benahi sistem pendidikan kita. Sarana prasarana masih banyak yg belum standar. Harusnya UN dihentikan dulu sesuai dengan yg diinginkan menteri. Tapi karena ditolak ya beginilah hasilnya. Pastikan dulu semua sekolah sudan sesuai dengan SNP. Baru standar penilaian diterapkan
HAL 15
Ujian Nasional
Halaman 18 Bagaimana kondisi sekolah lain? KLIK! BANJARMASINPOST.CO.ID
Mata Pelajaran UN SMP IPA Matematika Bahasa Inggris Bahasa Indonesia
Mata Pelajaran UN SMK Matematika Bahasa Inggris Bahasa Indonesia Teori Kejuruan
Penjamin Mutu Ikut Awasi
UN UN SMA/Madrasah SMP/MTs Aliyah 10-13 April 2017 UN SMA/Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK) 3-6 April 2017
MULAI 2017 juga diberlakukan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) untuk beberapa mata pelajaran di luar mata pelajaran Ujian Nasional (UN). USBN diterapkan pada sejumlah mata pelajaran secara bertahap. Pada USBN ada beberapa soal esai (uraian). Pemerintah z Hal 15 kol 1-3
News Analysis
Mata Pelajaran UN SMA Matematika Bahasa Inggris Bahasa Indonesia Mapel pilihan sesuai jurusan (1 mapel)
Musthava El Backry Kami ne napa leh.. ujar sidin keytu.. umpat.ae jua. Kd kawa jua bakaras karas. Cuma dcariakan nang terbaik gasan kualitas pendidikan dnegara ini.
Gelombang I: 2, 3, 4 dan 15 Mei 2017 Gelombang II: 8, 9, 10 dan 16 Mei 2017 Lokasi ujian: Sekolah yang memiliki 20 komputer lebih dan server GRAFIS: BPOST GROUP/FUAD RIDHA
KKim im Hyun Joong
ROSSI SAMBANGI INDONESIA PADA AKHIR JANUARI
Pulang Wamil
The Doctor Senang Lorenzo Pergi
zH Hal al 15 ko kol 1-3
Pandiran
JUARA,NET
ROSSI bersama Lorenzo saat bertemu Presiden Jokowi di istana.
Waktu SALAT
di
Banjarmasin Sekitarnya Anang Gayam
- Baubah pulang ujian nasional, Lak-ai + Ini bagian dari ujian, Nang-ai
ERSIS WARMANSYAH ABBAS Dosen FKIP ULM
Belajar Saja RENCANA Kemendikbud untuk pelaksanaan Ujian Nasional (UN) 2017 dengan pola baru perlu disambut dengan “gairah baru”. Tetapi, jangan dulu dipastikan. Sebab, hal tersebut bisa saja tidak jadi. Pastikan dulu keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhajir Effendy. Jangan sampai seperti “gagasan” pembatalan UN baru-baru ini. Gagasan mendikbud dimentahkan presiden. Begitu pula, bagi siswa. Tidak usah terlalu dipikirkan. Belajar saja sebagaimana layaknya pelajar. Ada yang lez Hal 15 kol 4-7
Ralat:
PARA penggemar pembalap Valentino Rossi di Tanah Air bisa menemui idolanya di Jakarta pada akhir Januari 2017. Rossi bersama rekannya dari Movistar Yamaha, Maverick Vinales, rencananya menyapa fans setia di negeri ini.
PARA PA AR penggemar penyad artis Korea Selatnyi dan K Hyun Joong, sean, Kim bentta lagi dapat kembali bentar menyy menyaksikan pria berwajah tampa tersebut di televisi tampan dan mendengarkan me dan lagu-lagu te erbarun terbarunya. P mai drama seri Boys Pe Pemain B for Flowers Be Flo Befor tersebut akan HAIRCUT2012 12
Jadwal
Perkembangan Pencarian Speedboat yang Hilang di Kotabaru
SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA
04.55 12.29 15.55 18.38 19.53
G
M Motor Sport & After Sales PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing, Muhammad Abidin, mengatakan keduanya akan datang sebelum menjalani tes
pramusim MotoGP 2017 di Sirkuit Sepang, 30 Januari-1 Februari 2017. “Saat ini dalam tahap pembahasan menyangkut masalah z Hal 15 kol 4-7
DOMPET PEDULI GEMPA PIDIE JAYA MUSIBAH gempa bumi di kawasan Pidie Jaya, Aceh, Rabu (7/12), menghentak nurani kita semua. Membantu meringankan penderitaan para korban bencana alam tersebut, Tribun Group membuka dompet peduli gempa di
Rekening No 0004482682, Bank BNI 46 Cabang Senayan, Jakarta, atas nama PT Indopersda Primamedia (Tribun Group).
TERJADI kesalahan penulisan pada judul atas dan teks foto berita Mia Senang Bikin Susu Kedelai pada edisi Senin (2/2) halaman 1. Di sana tertera SMAN 1 Juai. Seharusnya SMAN 2 Juai. Terima kasih.
Hasil pengumpulan pe Jumlahdana Sumbangan Hasil akan dikelola danHingga dikelola disalurkan melalui Jumat (31/12) Harian Indonesia S Harian Serambi Pukul 17.00 Wita (surat kabar kaba di bawah Tribun Group). Jumlah saldo Jumlah sald Dompet Peduli Gempa Pidie Jaya Pidi J akan disampaikan secara melalui media ini. Rincian berkala Donatur, Klik Banjarmasinpost.co.id
Rp 469.044.330