28
SENIN
Halaman
7 NOVEMBER 2016 7 SAFAR 1438 H
RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 96 TH XLVI/ISSN 0215-2987
Setiap Malam Amrullah Dicekam Waswas Saban Tahun, Sungai Basung Meluap BANJARBARU, BPOSTIntensitas Hujan yang semakin tinggi dalam beberapa Minggu belakangan memicu kerisauan warga di Banua. Di kampung Basung Kecamatan Cempaka, Banjarbaru, misalnya, warga khawatir Sungai Basung kembali meluap dan menggenangi rumah.
Amrullah (20) warga RT1 RW1 Kampung Basung II, mengaku waswas banjir bakal menggenangi kampungnya. Hampir setiap hari lelaki yang sehari-harinya bekerja sebagai juru masak di rumah makan di kawasan Jalan Sekumpul, Martapura, itu digayuti perasaan waswas lantaran hujan yang terus turun dengan intensi-
tas cukup tinggi. Jika turun hujan lebat dalam waktu berjam-jam, pikiran Amrullah pun beralih ke rumah. “Saya anak tertua di rumah bersama mama, nenek dan tiga adik. Kalau ada banjir, saya lah yang biasanya bergerak menyelamatkan perabot rumah,” z Hal 15 kol 4-7
Maslani Muhammad Aini M SALAH MA MASALAH bencana a al a am alam seperti banjir ir dan tanah longsor sebagai damp mpak curah hujan yang dampak tinggi patut pat atut ut disikapi dan diantisipasi oleh h se s mua pisemua hak k, tterlebih erlebih daerah ah yyang a g an hak, sering m enga en g lami banjir. mengalami Lalu La l , mengapa a da d na untuk Lalu, dana hal darurat daru rura r t dan kepe pent n ingan kepentingan rakyat kurang? ra kuran ang? g?
GOERROEH TJIPTANTO Kepala (Staklim) Kelas I BMKG Kalsel
News Analysis
Desember Puncak Hujan TAKARAN curah hujan saat ini masih berada pada tingkat menengah antara 200 mm hingga 300 mm. Kondisinya terjadi hampir merata di semua wilayah Kalsel. Curah hujan kategori tinggi pada November terjadi di wilayah Tanah Laut bagian barat, seba-
gian Tapin, Kotabaru daratan bagian barat dan Hulu Sungai bagian barat. Kondisi curah hujan hingga sebulan ke depan diprediksi terus meningkat menuju puncak hujan. Seluruh z Hal 15 kol 1-3
Curah Hujan di Kalsel 200 mm hingga 300 mm.
Halaman 18
Hampir merata di semua wilayah. Deprediksi hingga sebulan ke depan hujan terus meningkat menuju puncak hujan.
Curah hujan kategori tinggi pada November terjadi di Tanahlaut bagian barat, sebagian Tapin, Kotabaru daratan bagian barat dan Hulu Sungai bagian barat.
Seluruh daerah harus waspadai kondisi banjir yang makin parah dan juga longsor.
Prediksi puncak hujan terjadi pada Desember. Takaran curah hujan tinggi 300 mm hingga 400 mm. BPOSTGROUP/FUAD
Trans-Kalimantan Terendam Banjir MELUAPNYA sungai Kahayan mengakibatkan jalur trans Kalimantan Poros Tengah tepatnya di Desa Bukitrawi, Kabupaten Pulangpisau --menghuhungkan Palangkaraya ke lima kabupaten di Kalteng serta
menghubungkan ke Provinsi Kalimantan Selatan--Minggu (6/11) terendam banjir. Akibatnya, ratusan kendaraan roda empat dan roda dua yang ingin melintas dari z Hal 15 kol 4-7
ANTRE - Ratusan kendaraan roda empat yang ingin melintas jalur Palangkaraya ke Kabupaten Gunungmas hingga ke kabupaten yang ada di DAS Barito tertahan saat di Desa Bukitrawi, Minggu (4/11). Antrean hingga mencapai lima kilometer. BANJARMASINPOST GROUP/FATURAHMAN
ANTASARI BEBAS 10 NOVEMBER PUKUL 10:10 WIB
Pesta Kambing Bakar, Undang Wapres Jusuf Kalla MANTAN Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Antasari Azhar akan menghirup udara bebas 10 November 2016 mendatang. “Bebas pada 10 November 2016 pukul 10.10 WIB,” kata pengacara Antasari, Boyamin Saiman.
SUHARHOUSEENTERTAINMENT.COM
Air Supply
Minta Menu Nasi Kari BAND Air Supply kembali manggung di Indonesia. Tepatnya di Jakarta pada 3 Desember 2016 . Namun Air Supply punya permintaan khusus dalam konser bertajuk Air Supply 40th Anniversary-Celebration of Love di The Kasablanka Hall Mall Kota Kasablanka tersebut. David Ananf, managing director Full Colour Entertainment mengatakan, band asal Australia yang digawan-
ti vokalis Russell Hitchock dan gitaris Graham Russell itu hanya meminta masakan nasi kari. “Mereka minta satu koki yang jago masak nasi kari. Mereka suka makan nasi kari,” kata David kepada awak media, Hotel Sultan, Jakarta Pusat, Kamis (3/11). Full Colour Entertainment pun mencari koki yang andal meracik nasi kari. z Hal 15 kol 4-7
Pemimpin Islam dan Demonstrasi SAYA termasuk orang yang khawatir bahwa demonstrasi 4 November 2016 lalu akan berubah menjadi kerusuhan dan tindak kekerasan. Kekhawatiran itu bertambah karena saya kebetulan sedang mengikuti sebuah konferensi di National Cheng Kung University, Taiwan. Apa yang harus saya katakan besok saat presentasi di depan para sarjana yang mayoritas orang Tionghoa, Halaman jika hal buruk itu terjadi?
6
S
egala persiapan pun sudah disiapkan secara matang. Boyamin Saiman membeberkan rangkaian acara dalam menyambut pembebasan Antasari Azhar di Lapas Kelas 1 Tangerang. “Saya hari ini bertemu pak Antasari untuk menentukan SK bebas bersyarat-
Mancium Gratis Halaman 15
nya,” ujar Boyamin kemarin. Dia pun bercengkrama dengan mantan Ketua KPK ini saat menjenguknya. Keduanya saling membicarakan perihal pembebasan. “Sebelum bebas tanggal 10, besok tanggal 7 ada z Hal 15 kol 1-3
REPUBLIKA
JELANG BEBAS - Mantan Ketua KPK Antasari Azhar memeluk kedua putrinya saat berkunjung ke Lapas Kelas II Tangerang, menjelang bebas pada 10 November mendatang.
- Cagar hujan tarus sampai Desember, Lak-ai + Basadia payung sebelum hujan, Nang-ai
04.40 12.08 15.28 18.15 19.27