28
SENIN
Halaman
31 OKTOBER 2016 30 MUHARAM 1438 H
RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 89 TH XLVI/ISSN 0215-2987
Pemain atau Pion? PARA siswa SMA itu asyik menonton video tentang aksi anak-anak sebuah SMA di Solo yang memprotes tindak korupsi di sekolah mereka. “Apakah Anda pernah mengalami hal serupa di sekolah Anda?” ta-
nya fasilitator. Anak-anak itu hampir serentak menjawab, “Pernah!” Terus terang saya kaget. Saya mohon izin kepada fasilitator untuk berbicara. “Apakah yang Anda maksud dengan ‘pernah’
adalah, uang untuk kegiatan OSIS seringkali dipotong dari angka resmi yang tertera di atas kertas?” “Ya, betul, Pak,” kata mereka. “Tolong angkat tangan, siapa yang pernah mengalami hal serupa di sekolahnya?” pinta saya. Ternyata ada 12 dari 20 orang peserta yang mengacungkan tangan.
Pagi itu, Senin, 10 Oktober 2016. Saya diminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang bekerjasama dengan LSM Satu Nama, menjadi nara sumber pelatihan Politik Cerdas Berintegritas Halaman (PCB). Peserta dibagi dalam dua kelas.
6
Tito Tarik Ribuan
Brimob Daerah
Tujuh Ribu Personel Amankan Jakarta
AFP/ PAUL CROCK
TERGELINCIR
- Juara dunia Marc Marquez dari Repsol Honda kembali mengalami kesialan karena terjatuh di tikungan ke-11 pada balap MotoGP di Sirkuit Sepang Malaysia, Minggu (30/10). Marquez berhasil bangkit dan menempati posisi ke-11 pada balapan di trak basah akibat hujan. Juara pertama ditempati pebalap Ducati, Andrea Dovizioso disusul Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo, keduanya pebalap Moviestar Yamaha.
Rossi Kunci posisi
Runner- up
PEBALAP moviestar Yamaha Valentino Rossi akhirnya memastikan diri menempati peringkat kedua di klasemen balap MotoGP 2016, setelah dia menempati posisi kedua dio belakang juara Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso pada balapan MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang Minggu (30/10). Balapan masih menyisakan satu seri yaitu seri pamungkas di Valencia, Spanyol. Rossi mengoleksi 236 poin unggul dari rekan setimnya, Jorge Loenzo yang mengoleksi 208 poin. Pebalap repsol Honda Marc Marquez, meski gagal meraih poin di Sepang karena terjatuh di tikungan ke-11, namun tetap menjadi juara dunia MotoGP 2016. Di Australia, Marquez juga terjatuh dan gagal meraih point.
Halaman
26
JAKARTA, BPOST – Indonesia Siaga 1. Ada apa sebenarnya? Kabar yang berkembang, Mabes Polri dalam hal ini Korps Brimob melalui nota dinas kepada para pimpinan Brimob di daerah-daerah agar siaga. Nota Dinas tertanggal 28 Oktober 2016 yang ditandatangani Wadan Korps Brimob Brigjen Pol Drs Anang Revandoko itu menetapkan Siaga 1 sejak 28 Oktober. Kadivhumas Mabes Polri Irjen Boy Rafli Amar membenarkan adanya penetapan status Siaga 1. Namun, menurutnya, penetapan status siaga itu merupakan hal yang biasa saja dalam internal Brimob. Meski tanggal berakhirnya
KLIK ! banjarmasinpost.co.id
Bagaimana situasi riil di Jakarta sebenarnya?
Akom Khawatirkan Martir KETUA DPR RI Ade Komarudin khawatir aksi unjuk rasa ‘Aksi Bela Islam di depan Istana Kepresidenan pada Jumat (4/11) mendatang. Sebab, unjuk rasa tersebut rawan didomplengi kelompok tertentu. “Saya takut ada ormas yang anggotanya diperalat kelompok-kelompok tertentu dan masuk skema sebagai martir yang bertujuan membuat negara semakin tidak z Hal 15 kol 1-3
Ganti PIN Secara Berkala ! AKSI kejahatan pada nasabah bank dengan modus skimming masih marak. Terbaru, sebanyak 327 nasabah PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Hari Siaga Amijarso, Corporate Secretary Bank BRI mengimbau nasabah agar selalu menjaga kerahasiaan PIN serta mengubah PIN secara berkala. “Kami sampaikan ke nasabah, kalau ada yang kurang jelas mengenai berbagai produk atau layanan yang diberikan Bank BRI, agar menghubungi call BRI di 14017,” pung kas Hari Siaga. Halaman 3
penetapan ini tidak ditentukan, sebagian pihak beranggapan siaga 1 itu terkait “demo Ahok” 4 November 2016. Di sisi lain, suasana politik di sejumlah daerah khususnya DKI Jakarta semakin dinamis seiring mendekatnya pilkada serentak 2017 Terkait panasnya suhu Jakarta itu pula, Kapolri Jenderal Tito Karnavian menarik satuan Brimob di berbagai daerah ke ibu kota negara tersebut, Langkah itu menyusul rencana unjuk rasa besar-besaran di Jakarta pada Jumat (4/11) mendatang. “Satuan Brimob luar wilaz Hal 15 kol 4-7
Lilis Suryani SEBENARNYA untuk yg siaga 1 sepertinya khusus di ibukota ..jika daerah2 yg ada apalgi di sini sepertinya tidak perlu. karena mulai pilkada yg telah ad tidak ada yg perlu siaga .. Haji Ciut SAYA setuju ,bagus sekali itu untuk menjaga keamananan ketertiban dalam pilkada ,harus brimob lansung yang turun Halaman 17
Erwin Kirim 100 Personel ESKALASI politik di ibu- wanto membenarkan satu kota Jakarta menjelang pe- SSK personel Brimob Polda milihan Gubernur dan wakil Kalsel di-BKO ke Jakarta. semakin meningkat. Peng- “Ia satu SSK baru bertolak, amanan terhadap pusat sebagai perkuatan saja untuk antisipasi 4 pemerintahan teNovember nanti,” rus ditingkatkan. jelasnya seraya Bahkan, satu mengatakan sisatuan setingkat aga 1 hanya di kompi (SSK) Sat Jakarta. Brimobda Polda Sekadar diKalsel dikirim ke ketahui, pengaJakarta. manan Brimob Menggunakan biasa diturunpesawat Lion Air, kan. Waktu Pilseratus personil kada pemilihan Sat Brimob beGubernur Kalsel rangkat untuk DOK BPOST beberapa wakmem-back up pengamanan ibu- BRIGJEN ERWIN tu lalu, personil Brimob dari kota atau BKO TRIWANTO Kelapa Dua dan Polda Metro Jaya. Kapolda Kalsel Brimob Polda Keberangkatan para personel polisi pengen- Jawa Tengah pun datang dali huru hara itu langsung memback up pengamanan dipimpin AKBP Sugianto Kalsel kala itu. Marweki. Kapolda Brigjen Erwin Tri- z Hal 15 kol 1-3
John Lennon
SUARA NURIYAH GETARKAN HATI PESERTA HAPLAH BANJAR
Protes Ratu Inggris
Diajak Ayah Berguru ke Banjarmasin
SEBUAH surat tulisan tangan vokalis The Beatles, John Lennon kepada Ratu Inggris telah ditemukan. Surat itu ditulis Lennon tahun 1969 untuk menjelaskan kepada Ratu mengenai keputusannya mengembalikan penghargaannya sebagai Member of The Mos Excellent Order of The British Empire (MBE). Sebagaimana diberitakan dalam NME, Lennon dan keempat kolega band The Beatles, Paul McCartney, George Harrison, dan Ringo Starr, menerima penghargaan tersebut pada 1965. Namun empat tahun setelahnya, al 15 kol 1-3 z Hal
SUARA Nuriyah (13) saat membacakan surah An-Nisa benar-benar membuat hati yang mendengarnya bergetar. Sahutan Allah.. Allah.. Allah.. langsung berkumandang saat Nuriyah berhenti menyelesaikan satu ayat surah An-Nisa yang dibacanya.
J
uara 1 MTQ tingkat nasional 2016 di Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) dan Juara 1 tingkat anak STQ 2015 di Jakarta itu turut hadir dalam gelaran Haplah Qariqariah hafidz dan Hafidzah Kabupaten Banjar yang dihelat di Kompleks Indrasari
Mancari Kapala Halaman 15
Permai 1 Desa Indrasari, Martapura. Qariah yang menjuarai golongan hafiz Alquran 5 Juz Alquran asal Kabupaten Batola yang kini duduk di Kelas II Tsanawiyah BaramBANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO
z Hal 15 kol 4-7
NURIYAH (13) saat membacakan Alquran pada gelaran Haplah Qari dan Qariah Kabupaten Banjar.
- Buhan Brimob ditarik gasan menjaga Kota Jakarta, Lak-ai + Gara-gara saikung haja, bikin repot sabanuaan, Nang-ai
04.41 12.08 15.25 18.15 19.25