Banjarmasin Post Senin, 29 Juni 2015

Page 1

Banjarmasin Post

SENIN

28

Halaman

RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 151952 TH XLIII/ISSN 0215-2987

29 JUNI 2015 12 RAMADAN 1436 H

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

Satu Detik Era Elektronik

Elektronik memang bisa menjadi berhala. Boleh jadi, tanpa elektronik, manusia akan tobat dari ‘syirik’ elektronik

“KINI masyarakat Indonesia kembali ke Zaman Batu,” kata seorang kawan memancing tawa. Humor ini terasa segar karena berhasil memadukan dua hal yang mirip tetapi jauh berbeda, yaitu demam batu akik di abad ke-21 ini dan Zaman Batu ketika manusia mulai

menggunakan peralatan yang dibuat dari batu, kira-kira 2,5 juta tahun silam. Tetapi tunggu dulu! Jangan-jangan, ini bukan sekadar humor. Suatu hari, boleh jadi kita memang akan kembali ke Zaman Batu. Bukankah Hal 14 kol 1-3

Pembakarnya Pasti Kecele Margriet Juga Tersangka Kasus Pembunuhan JAKARTA, BPOST - Ketua Komnas Perlindungan Anak Arist Merdeka Sirait menduga ada unsur kesengajaan dalam kebakaran yang melalap kantornya, Sabtu (27/ 6) malam. Dugaan itu didasarkan pengamatan bahwa asal api justru berasal dari bagian atas kantor. Kepada pers di Jakarta, Minggu (28/6), Arist juga menegaskan penyebab kebakaran juga bukan berasal dari ledakan tabung gas karena sudah dicabut oleh seorang pegawai. Juga bukan karena arus pendek listrik karena lampu tetap menyala saat api sudah

berkobar. Selain itu api menyebar cukup lama. “Jika dari arus pendek, biasanya menyebar cukup cepat. Perlu diketahui, di sebelah kantor ada jalan kecil jadi bisa saja ada orang yang melemparkan sumber api dari sana. Untuk kepastiannya, kami sudah meminta polisi melakukan uji labfor (laboratorium forensik),” tegas Arist. Akibat kebakaran itu empat ruang di Komnas PA ludes, yakni satu ruang Sekretaris Jenderal, satu gudang penyimpanan data, dan dua ruang khusus untuk pegawai yang menginap.

Menyinggung kebakaran itu terkait kasus pembunuhan terhadap bocah berusia delapan tahun, Engeline di Denpasar, Bali, Arist menegaskan jika tujuannya membumihanguskan dokumen kasus tersebut, maka pelaku bisa dikatakan gagal. Sebab, meskipun memang ada dokumen kasus Engeline yang ikut terbakar, masih ada salinan dalam bentuk cetak dan digital. “Kebakaran ini mengindikasikan adanya teror, sabotase, dan intimidasi karena berbarengan dengan upaya Hal 14 kol 4-7

AFP PHOTO / JUAN MABROMATA

KALAHNYA RAKSASA - Pemain bertahan Brasil, Dani Alves (kaus kuning) berusaha mencegah wasit memberi kartu kuning setelah dirinya mengalami kontak badan dengan pemain Paraguay, Edgar Benitez (tengkurap) pada babak perempat final Copa America 2015 di Chile, Minggu (28/6). Pada laga ini Brasil yang merupakan raksasa sepak bola dunia gagal melaju ke semifinal karena kalah lewat adu penalti, 3-4 (1-1). Berita seputar Copa America 2015 baca halaman 25.

Rudy Bilang Lahannya Kecil Kapet Batulicin bak Hidup Segan Mati Tak Mau

GAYA PRIA METROSEKSUAL BANJARMASIN

BATULICIN, BPOST Dulu, di awal-awal berdirinya, Kawasan Perkembangan Ekonomi Terpadu (Kapet) Batulicin, Tanahbumbu (Tanbu), termasuk dalam daftar Kapet terbaik di kawasan timur Indonesia. Kini, Kapet Batulicin bak hidup segan mati tak mau. Berdasar pantauan BPost selama beberapa hari di pekan kemarin, kantor Badan Pengelola Kapet Batulicin selalu terlihat sepi, tidak ada aktivitas. Bahkan gedung megahnya digunakan oleh aktivitas Badan Penanga-

Cukup 5 Menit, Hidung

Egy Jadi Mancung SUDAH tiga bulan ini ada yang berbeda di hi- ◗ dung Egy (24). Dengan perubahan di hidung- ◗ nya, warga Banjarmasin yang bekerja sebagai pe- ◗ gawai negeri sipil (PNS) ini merasa lebih pede ◗ (percaya diri). Bagi Egy, meskipun dirinya lakilaki, urusan penampilan sangatlah penting. Laki-laki yang sangat memperhatikan penampilannya, bisa dijuluki sebagai pria metroseksual. Metroseksual adalah perpaduan kata metropolitan dan heteroseksual. Istilah ini dipopulerkan pada 1994 silam untuk merujuk kepada pria berduit --khususnya yang hidup pada

ALASAN PRIA METROSEKSUAL Kebutuhan untuk selalu tampil rapi, bersih dan dandy Menjaga kesehatan kulit, seperti kulit yang mudah berminyak Tuntutan profesi agar lebih pede dan mudah berinteraksi dengan klien Menyesuaikan diri dengan komunitas dan lingkungan tertentu

masyarakat post -industri dengan budaya kapitalis-yang memiliki perhatian lebih terhadap penampilan sebagai bentuk cinta terhadap diri sendiri.

Kembali ke Egy. Dia mengaku memiliki masalah di hidung, terutama lubangnya yang agak besar. Dia tidak pede. Karena ‘beban’ itu, Egy pernah ke Jakarta untuk memermak indra penciuman-

BAGUS DI KONSEP! Kapet diadakan sebagai bentuk upaya masyarakat di kawasan timur Indonesia untuk mengejar ketertinggalannya dari kawasan barat Indonesia. Mulai 1996, Kapet diperkenalkan menjadi model perencanaan pembangunan secara nasional. Konsepnya adalah menciptakan dan mengembangkan pusat-pusat pertumbuhan ekonomi, berupa satu kawasan andalan mewakili masing-masing provinsi

nan Bencana Daerah ( BPBD) dan Perpustakaan Daerah (Pustarda) Tanbu. Sudah matikah Kapet Batulicin? Belum. Kepala BP3MD (Badan Pelayanan Peri-

zinan dan Penanaman Modal Daerah) Tanbu, Arif Fadillah menegaskan Kapet Batulicin masih beraktivitas, terutama Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 1-7

banjarmasinpost.co.id

SI PALUii

Sudah Berubah Nama

MELALUI tanam benang filler, hidung bisa berubah secara cepat.

PENJELASAN mengenai Kapet Batulicin diberikan oleh Kepala Bappeda Kalsel, M Jasran. Dia mengungkapkan Kapet memang diadakan sebagai bentuk upaya dari 13 provinsi di kawasan timur Indonesia untuk mengejar ketertinggalan pembangunan.

BULAN puasa ini, Palui kada lagi umpat mintuhanya bajualan di pasar wadai. Inya manyasuaiakan lawan parmintaan pasar yaitu bajualan alili wan latupan.

Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 1-3

04

56

05

06

12

27

15

51

18

25

19

39

Bajual Alili - Kada ngalih lagi mamancungakan hidung, Lak ai + Daham salajur jadi Pinokio, Nang ai Anang Gayam

ISTIMEWA

2906/B01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Banjarmasin Post Senin, 29 Juni 2015 by Banjarmasin Post - Issuu