28
Banjarmasin Post
SELASA
3 JANUARI 2012/ 9 SAFAR 1433 H NO. 14507 TH XXXX/ ISSN 0215-2987
RP 3.000
HALAMAN
DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI
Ujang-Bambang Dikawal 15 Polisi Hari Ini Bupati Kobar Mulai Bekerja Sempat Melapor ke Gubernur Kalteng PANGKALANBUN,BPOST- Untuk pertama kalinya, Bupati Kotawaringin Barat, H Ujang Iskandar, dan wakilnya, Bambang Purwanto, tampil di depan pendukungnya di Pangkalanbun, Selasa (3/1). Seusai dilantik Mendagri Gamawan Fauzi, Jumat (30/ 12) lalu, Ujang-Bambang belum pernah ke Pangkalanbun. Pasalnya, pendukung pesaing
Ujang di Pemilukada, Sugianto, mengamuk dan membakar rumah dinas bupati dan bangunan lain. Selain itu mereka juga merusak kantor bupati.
Setelah tiga hari “menghilang” pascakerusuhan, Senin (2/1) sekitar pukul 11.00 WIB, Ujang-Bambang menghadap Gubernur Kalimantan Tengah, Agustin Teras Narang, di Kantor Gubernur Kalteng di Palangkaraya. Keduanya melapor sekaligus menyatakan sudah siap bekerja sebagai bupati-wakil bupati. Hal 6 kol 4-7
”
Mulai sekarang kami adalah milik rakyat Kobar. Kami akan merangkul semua kelompok untuk bersama-sama membangun Kobar
”
H Ujang Iskandar Bupati Kobar
Takut Berpelat Merah
BANJARMASIN POST GROUP/FATURAHMAN
Bupati Kobar, H Ujang Iskandar dan Wakilnya Bambang Purwanto memberikan keterangan pers di Kantor Gubernur, Senin (2/1).
KEAMANAN di Pangkalanbun, ibu kota Kabupaten Kotawaringin Barat, cenderung kondusif. Kendati demikian, sebagian pejabatnya masih dihantui rasa takut. Rasa takut itu terlihat dari ketidakberanian sebagian pejabat menggunakan pelat merah pada mobil dinasnya. Saat ini, Senin (2/1), mereka merasa aman kalau bermobil dinas masih pakai pelat hitam, layaknya kendaraan pribadi.
AKSI DAMAI - Mahasiswa yang tergabung dalam PMII berunjuk rasa dan melakukan teatrikal di depan kantor DPRD Kabupaten Banjar, Senin (2/1). Mereka menuntut agar DPRD juga aktif dalam masalah Pulau Larilarian. Berita terkait di halaman 27.
Hal 6 kol 4-7 BANJARMASIN POST GROUP/DONNY SOPHANDI
Herman Berani Sentil Ruslan Disdikprov Nilai Unlam Terlalu Normatif mahasiswa baru 2012 BANJARMASIN, berdasarkan pada niBPOST- Dinas Penlai ujian nasional (UN) didikan Provinsi (DisSMA. dikprov) Kalsel dan Universitas Lambung Disdikprov KalMangkurat (Unlam) sel, yang sepaham detidak sepaham dangan Mendikbud, lam menyikapi keberharap agar pihak HM Ruslan inginan Mendikbud, Unlam punya keberaM Nuh, yang akan membernian mengambil sikap untuk lakukan syarat penerimaan menjalankan kriteria nilai UN
‘Lukisan’ Cantik Bir-Vodka SETIAP satu gelas campuran bir dan Vodka ternyata ada ‘lukisan’ cantik yang tercipta secara alami. Untuk membuktikan ini, sebuah perusahaan di Amerika pun menunjukkan gambar bir, cocktail, vodka, dan minuman campuran lain, dalam perbesaran 1000 kali dengan menggunakan mikroskop. Sebuah sampel diambil dengan menggunakan pipet, yang kemudian dikristalisasi selama tiga pekan. Zat gula dan asam dalam minuman tersebut lalu membentuk kristal mengagumkan, yang setiap minuman terlihat berbeda. Krital itu merupakan kreasi yang dibuat di laboratorium Florida State University, setelah seorang ahli kimia tak sengaja mendapatkan ide untuk menjual gambar tersebut untuk kelanjutan lab. “Yang dilihat dalam perbesaran gambar merupakan pengkristalan karbohidrat yang menjadi gula dan glukosa,” kata pendiri Bevshots, Lester Hutt kepada Daily Mail. (vvn/dm)
Nunun Sulit Sembuh
Gabung di Pages BPost Online
STOK elpiji di Banjarmasin seret. Warga pun dibuat kesulitan karena harga minyak tanah juga sudah melambung tinggi.
KPK Kembali Bantarkan Penahanan sebagai syarat masuk perguruan tinggi negeri. “Ini tergantung dari kebijakan para rektor. Di Indonesia baru Universitas Negeri Padang yang sudah menjalankan kriteria nilai UN untuk syarat masuk perguruan tinggi negeri,” kata Sekretaris
“Sudah dilakukan pembantaran atas nama tersangka Nunun Nurbaeti sejak Minggu” JOHAN BUDI Juru Bicara KPK
Hal 6 kol 1-3
JAKARTA, BPOST - Setelah sempat melakukan pembataran penahanan terhadap Nunun Nurbaeti pada pertengahan Desember 2011, di awal 2011 ini Komisi Pemberatasan Korupsi (KPK) kembali melakukannya. Kondisi kesehatan tersangka kasus suap cek pelawat pemilihan Deputi Gubernur Senior
The Reds Lebih Bugar HANYA dua hari setelah menjalani tiga pertandingan sulit di periode Natal dan Tahun Baru, Manchester City kembali melakoni partai berat. The Citizens akan terlibat bigmatch melawan Liverpool dalam laga lanjutan Liga Primer Inggris di Stadion Etihad, Manchester Rabu (4/1) dini hari. Jadwal padat tentu membuat kondisi fisik pemain City tidak 100 persen bugar. Sementara di sisi lain pemain Liverpool memiliki waktu istirahat sehari lebih lama dibandingkan pemain City. Hal 6 kol 4-7
Kita
Live on Rabu (4/1) pukul 04.00 WITA
Bank Indonesia itu menjadi pertimbangan KPK mengeluarkan pembataran penahannya. Pembantaran itu dilakukan karena Nunun masih dirawat di RS Polri Kramatjati dan pemeriksaan istri Adang Darodjatun. itu pun kembali tertunda.
Say Cie’drilydrily Nua D’mauets PKAE kayu bakar ae pulang muen saraba larang (membarimaras). Komentar lain di halaman 4
Hal 6 kol 1-3
SI PALUii
Tulisan Mucai RUPANYA karna sibuk wan gawian masingmasing bubuhan Palui wan kakawalannya jarang banar batamuan. Paling saminggu sakali wayah hari parai, hanyar bubuhannya kawa takumpul. Ma Hal 6 kol 1-3
- Ujang sudah wani mangantur, Lak ai + Baiknya kada usah mambawa pulisi, Nang ai Anang Gayam
04:53
12:26
15:53
18:36
19:51
0301/B01