28
Banjarmasin Post
SENIN
12 DESEMBER 2011/ 16 MUHARAM 1433 H NO. 14486 TH XXXX/ ISSN 0215-2987
RP 3.000
HALAMAN
DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI
”
Tensi Nunun Naik Turun
Pemeriksaan sudah mengarah pada kasus. Tidak semua dia jawab
”
INA RAHMAN Pengacara Nunun
Satu Sel Bersama 32 Tahanan JAKARTA, BPOST - Setelah menjalani pemeriksaan selama lima jam pascapemulangan ke Indonesia, Nunun Nurbaeti langsung dijebloskan ke Rutan Pondok Bambu, Jakarta. Di sana, tersangka kasus dugaan suap pemilihan deputi senior gubernur Bank Indonesia (BI) menepati sel mapenaling (masa pengenalan lingkungan) Pavilium Edelweis berukuran 5,4 meter kali 4 meter bersama 32 tahanan lain. Hingga malam tadi dia belum dijenguk sang suami, mantan wakil kapolri Adang Daradjatun
Thailand
Hal 6 kol 4-5
KPK
Kita Gabung di Pages BPost Online
Singapura
AKHIRNYA buron KPK dalam kasus dugaan suap, Nunun Nurbaeti ditangkap dalam kondisi sehat.
Jakarta
Ika Ramadani TANTE nunun koq malah sehat2 aza. harusnya kan tegang setelah ketangkap.. Tapi mga aj kasus ini secepatnya kelar.
Pengguna yang Latah ERA mesin tik sudah lama lewat, diganti era komputer dan ponsel. Kini bangsa kita bahkan menempati urutan atas sebagai pengguna jasa komunikasi maya. Di tingkat dunia, kita tercatat sebagai pengguna facebook terbesar kedua, dan Mujiburrahman pengguna twitter terbesar ketiga! Tetapi tahukah Anda, para ahli komputer dan jaringan komunikasi maya yang bekerja di Yahoo, Google, Apple, Microsoft dan HawlettPackard, justru lebih berhati-hati terhadap teknologi yang mereka ciptakan. Mereka enggan menyekolahkan anakanak mereka di sekolah dasar yang menggunakan media komputer! Itulah salah satu berita utama koran International Herald Tribune, 24 Oktober 2011 silam. Sejumlah pegawai perusahaan-perusahaan teknologi canggih itu justru memasukkan anak mereka di sekolah dasar swasta bernama Waldorf School. Ada 160 buah Waldorf School di Amerika Serikat.
GRAFIS: BPOST GROUP/TEGUH
Komentar lain di halaman 4
Hal 6 kol 1-3
Pegawai Eselon IV Gelisah
Yang Pertama di Kalimantan!
Imbas Penghapusan 34 Jabatan di Pemprov
MULAI Senin, 12 Desember 2011 ini, Banjarm a s i n Post terbit dua kali sehari. Edisi pertama adalah koran yang seperti biasa menemani sarapan pagi Anda. Edisi kedua, nah ini dia: eBPOST GROUP/AYA SUGIANTO disi digital. Kami menamakannya Banjarmasin Post Digital. Sekaligus merupakan koran digital pertama di Kalimantan. Jika edisi pertama terbit dalam format cetak, maka Banjarmasin Post edisi kedua --sesuai namanya-- terbit dalam format digital. Pembaca bisa mengaksesnya lewat banjarmasinpost.co.i/digital. Edisi digital ini nyaman dibaca melalui personal computer (PC), laptop, tablet, atau smartphone. Silakan nikmati lewat iPad, iPhone, Galaxi Tab, ZTE, atau tablet lainnya.
BANJARMASIN, BPOST - Rencana penghapusan 34 jabatan eselon IV membuat sejumlah pegawai negeri sipil (PNS) Pemprov Kalsel, gelisah. Mereka khawatir kebijakan baru itu akan berdampak pada jabatan dan pendapatan mereka. Menurut sejumlah pegawai yang terancam terkena kebijakan tersebut, mereka belum menerima penjelasan yang detail mengenai rencana tersebut. Mereka hanya mengetahui kemungkinan ‘digusur’ dari tempat bekerjanya saat ini. “Dampak dan apa yang akan kami alami, belum jelas. Belum ada penjelasan secara detail. Apalagi soal pendapatan baru kami yang kemungkinan tidak lagi mendapat tunjangan jabatan karena bisa saja menjadi staf. Yang kami
sudah lebih dari tiga tahun bekerja di Pemprov Kalsel itu, mengaku tidak bisa melakukan apa-apa. “Kami hanya bisa menunggu. Semoga saja, kebijakan tersebut tidak terlalu merugikan kami,” ucapnya. Pernyataan lebih tegas dilontarkan seorang pegawai di Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Balitbangda) yang juga menolak ditulis identitasnya. “Seorang PNS itu harus loyal. Kalau memang peraturannya seperti itu , harus diterima. Namun, sebaiknya ada kebijakan dari pemprov untuk mengaturnya. Jangan sampai merugikan. Bagaimana agar kami tidak terkejut, baik soal pendapatan maupun tempat kerja baru,” katanya.
Revisi Perda 6/2008 z 34 Jabatan eselon IV hilang z Terjadi di Bappeda, Balitbangda, Inspektorat Wilayah, Badan Perpustakaan z Penempatan di Sekretariat Pemprov z Eselon Satpol PP berubah z Penambahan 2 unit kerja
ketahui, hanya akan dipindah,” ucap seorang pegawai Bappeda yang enggan disebutkan identitasnya, Minggu (11/12). Meski cemas, PNS yang
Hal 6 kol 4-7
Hermes Rp 1,8 Miliar
SI PALUii
TERSANGKA kasus suap Nunun Nurbaeti adalah kolektor tas bermerek Hermes. Tas itu termasuk tas berharga mahal. Bahkan, baru-baru ini ada tas tangan Hermes Diamond Birkin menorehkan rekor termahal. Dalam lelang di Balai Heritage Auctions, tas NET itu laku seharga 203.150 dolar AS atau Rp 1,8 miliar! Maklum saja, tas edisi khusus itu berhiaskan emas putih 18 karat dan bertatahkan berlian. “Hasil lelang ini merupakan contoh paling hebat mengenai salah satu tas paling istimewa di dunia. Pencapaian harganya juga luar biasa, sungguh melampaui perkiraan tertinggi kami,” ujar Direktur Aksesori Barang Mewah pada Heritage Auctions, Matt Rubinger. Tahun lalu, tas bermerek sama tapi tanpa perhiasan terjual dengan harga 77.000 dollar AS (Rp 700 juta) di Inggris. “Dalam lelang, kondisi tas dicatat secara rinci. Warna, berlian, dan kondisinya,” ucap Rubinger. (rtr/upi/joe)
Tagapit Batang
Hal 6 kol 1-3
- PNS Eselon IV cagar dihapus, Lak ai + Amun palayan siap dimana haja, Nang ai Anang Gayam
12:14
15:41
Perlu Uji Kompetensi PENGAMAT birokrasi pemerintahan dari Universitas Lambung Mangkurat (Unlam), Jamaluddin menilai penghapusan 34 jabatan eselon IV pada dasarnya bertujuan memaksimalkan proses
birokrasi. Diharapkan, dengan penataan itu, pegawai akan bekerja sesuai tugas dan fungsinya sebagai seorang birokrat. Hal 6 kol 6-7
Hal 6 kol 1-3
Christie Lawan Penyakit Lewat Nge-Blog
SUDAH parak sabulan ini Tulamak maninggalkan kampung. Inya tulak madam ka Batola. Disana inya cagar mangayuh mambalantik kayu, atawa manggar-
04:42
BANJARMASIN POST GROUP/APUNK
PNS Pemprov Kalsel dalam suatu acara, beberapa waktu lalu. Dalam waktu dekat akan ada perombakan organisasi dan tata kerja di pemprov.
18:24
19:38
Stroke Itu Perlahan Terusir SALAH satu penyakit yang menakutkan banyak orang, adalah stroke. Masa depan sontak terasa gelap, ketika seseorang divonis terkena penyakit tersebut. Ya, semua takut. Memang banyak obat yang ditawarkan untuk menyembuhkan seseorang dari stroke. Baik itu obat kimiawi hingga herbal, bahkan pengobatan alternatif. Lain dengan Christie Damayanti. Dia memiliki obat khusus untuk mempercepat penyembuhan dari stroke. Apa itu? Nge-Blog atau menulis di blog. Alias, menjadi blogger. Dua tahun lalu, Christie terserang penyakit stroke.
CHRISTIEDAMAYANTI.COM
CHRISTIE (duduk di kursi roda) saat keluar dari rumah sakit usai menjalani perawatan karena stroke.
Percaya atau tidak, menulis membuat dia merasa lebih cepat pulih dari penyakitnya. Semangat menulis untuk
sembuh inilah yang membuat Kompasiana memilih Christie menjadi Kompasianer of the Year 2011.
Blog portal Kompasiana adalah tempat pertama Christie menulis kesaksian hidupnya sebagai penderita stroke. Ia mulai menulis 21 November 2010. Sejak itu, penyakit yang menggerogoti tubuhnya perlahan pergi. “Sejak menulis itu, saya merasa bisa pulih lebih cepat. Saya juga tidak tahu apakah menulis mempengaruhi fungsi kerja saraf dan otak. Yang jelas saya merasa lebih baik sejak menulis,” kata Christie di sela-sela acara Kompasianival di fCONE FX Plaza Jakarta, Sabtu (10/12). Hal 6 kol 1-3
1212/B01