Majalah geologi populer Buletin Geologi Tata Lingkungan (BGTL), dipublikasi oleh Pusat Air Tanah dan Geologi Lingkungan, Badan Geologi KESDM.
Terbit tiga edisi setiap tahun, mengetengahkan artikel kebumian, laporan penelitian populer, dan tulisan populer seputar geologi lingkungan, air tanah dan geologi teknik.
Penanggung Jawab Kepala Pusat Air Tanah dan Geologi Tata Lingkungan Rudy Suhendar. Ketua Dewan Redaksi Oki Oktariadi. Anggota Dewan Redaksi Dita Arif Yuwana, Andhy Darmadi Sipayung, T Bachtiar, Deni Sugandi, Ronald Agusta. Ketua Dewan Penerbit Adang Setiawan. Anggota Dewan Penerbit Sri Yuliani Hartati, Tursanti Dewi. Penata Letak Ayi Sacadipura. Ilustrator Dedi Umbara. Editor Bahasa CN. Annisa dan Atep Kurnia. Sekretariat Turinah, Ellia Kurnia MY.
Sekretariat Redaksi:
Pusat Air Tanah dan Geologi Tata Lingkungan (Centre of Groundwater and Environmental Geology) Jalan Diponegoro 57 Bandung 40122. Telp. 022-7274676, 022-7274677 Faks. 022-7206167. Email: jlbg_geo@yahoo.com
Re