Aplikasi VPN Terbaik dan Tercepat Untuk Android

Page 1

Aplikasi VPN Terbaik dan Tercepat Untuk Android Jika Anda sering menggunakan internet tapi ketika sedang berselancar selalu menemukan situs yang terblokir atau tidak bisa dibuka tentunya sangat menyebalkan. Untuk dapat membuka situs yang telah terblokir salah satunya Anda harus memiliki aplikasi VPN. Aplikasi VPN merupakan aplikasi yang menyediakan proxy yang biasa digunakan pada saat sedang membuka suatu situs yang terblokir oleh pemerintahan maupun oleh ISP. Kami akan memberikan informasi lengkap mengenai aplikasi VPN terbaik dan tercepat untuk android. Situs-situs yang biasa diblokir adalah kebanyakan situs yang berbau pornografi, judi, penyebar kebencian, situs unduh illegal, serta situs-situs lain yang berbau SARA. Baik pemerintah maupun ISP membolir situs-situs yang mereka anggap negatif, padahal tidak semua yang mereka blokir adalah situs negatif, justru situs yang dapat membantu kita untuk memudahkan pekerjaan. Maka dari itu, Anda perlu aplikasi VPN untuk membuka situs terblokir tersebut pada smartphone Anda. Baca lebih lengkapnya mengenai aplikasi VPN terbaik dan tercepat untuk android.

Aplikasi VPN Terbaik dan Tercepat Untuk Android Berikut ini telah kami rangkum 7 aplikasi VPN terbaik dan tercepat untuk android hanya untuk Anda. Turbo VPN – Unlimited Free VPN dan Fast Security VPN Aplikasi ini dirilis oleh Innovative Connecting pada 21 Juni 2016 dengan ukuran 10.07 MB dan memiliki rating sebesar 4.7 di google play store. VPN ini dapat Anda unduh secara gratis dengan segala pelayanan yang diberikannya. VPN ini dapat melindungi lalu lintas koneksi Anda jika sedang menggunakan jaringan WiFi secara anonim dana man serta tidak terlacak. Tidak hanya pada jaringan WiFi saja, Anda juga dapat menikmatinya secara aman pada jaringan LTE, 3G, dan semua data pada operator seluler. Hotspot Shield VPN Proxy Aplikasi yang sudah diunduh oleh 300 juta orang lebih ini menduduki peringkat teratas di Google Playstore. Selain menyediakan fitur VPN secara umum, Hotspot Shield juga menyediakan enkripsi HTTPS yang memiliki tingkat keamanan yang lebih baik dari enkripsi lainnya. SecureLine VPN SecureLine VPN ini tersedia di Google Playstore secara gratis yang dikembangkan oleh developer antivirus ternama, yaitu Avast. Salah satu fitur yang terdapat pada aplikasi ini adalah VPN Tunnel Private yang dapat mengenskripsikan data dengan menggunakan protocol IPsec. Dengan begitu, jaringan internet akan sulit untuk dibobol oleh hacker yang tidak bertanggungjawab. VPN Master


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.