

Seminar Graphic Design Training
untuk meningkatkan skill editing Keluarga Mahasiswa Geografi UNNES GradienT 2.0
Penerimaan Mahasiswa
Baru Geografi UNNES 2024/2025
Melalui tiga jalur yaitu SNBP, SNBT
dan Mandiri
Kabinet Ira Nawasena Hima Geografi 2024/2025
Launching Fungsionaris Hima Geografi 2024/2025
PLG 2024
Pengenalan Lingkungan Geografi adalah ospek jurusan Geografi yang manjadi serangkaian pengenalan kegeografian.
Biro Komunikasi dan Informasi merupakan salah
satu Biro yang ada di Himpunan Mahasiswa
Geografi UNNES Biro ini bertugas sebagai media informasi dan komunikasi, baik internal maupun eksternal
Penanggung Jawab
Pimpinan Redaksi
Editor & Layouter
Tim Redaksi
: Jasmine Putri Subekti
: Putri Dwi Nuring Utami
: Jasmine Putri Subekti
Nurul Ismawati
: Putri Dwi Nuring Utami
M Rifqi Robbani
Nurul Ismawati
Indra Aditiawan
Jasmine Putri Subekti
Citra Fahrabylla
Ani Trikhasari
Dinda Egyta
Pada tanggal 21 Maret 2024. HIMA GEOGRAFI 2024/2025 Kabinet Ira Nawasena resmi melakukan Launching Fungsionaris pada platform instagram Pengenalan fungsionaris ini bertujuanuntukmemperkenalkankepengurusanHIMAGeografipadaperiodebarubeserta biro dan deparatemennya kepada Keluarga Mahasiswa Geografi UNNES. Pada Hima Geografi 2024/2025 mengusung nama baru yakni Kabinet Ira Nawasena. Apa itu Ira Nawasena?
Ira Nawasena adalah Pergerakan menuju masa depan yang cerah dengan arti ini membawa harapan sekaligus doa untuk HIMA GEOGRAFI kedepannya. Pergerakan disini bisa diartikan sebagai kita bergerak di segala bidang mahasiswa baik akademik maupun non akademik yang tetap dengan tujuan kebermanfaatan bagi Keluarga Mahasiswa Geografi.Yangmemilikinilaiintegritas,aspiratif,intelektual,progresifdankekeluargaan HimaGeografi2024/2025KabinetIraNawasenainidiketuaiolehKresnaFebriCahyanadan ArinaSofiyaturRohmahsebagaiwakilnya,sertamemiliki56anggotayangterbagimenjadi Pengurus Harian, 2 Biro dan 5 Departemen. Yang terdiri dari Pengurus Harian yang terdiri dari Ketua, Wakil Ketua, Sekretaris dan Bendahara. Kemudian ada Biro Komunikasi dan Informasi,BiroRumahTanggadanKewirausahaan.Sertaterdapat5departemenlagiyaitu Departemen Sosial dan Lingkungan, Departemen Keilmuan dan Penelitian, Departemen Bakat dan Minat, Departemen Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa dan Depertemen PengembanganOrganisasi.
Pengurus Harian gung jawab terhadap seluruh kegiatan kil Ketua HIMA yang anisasi serta mewakili ir,Sekretarsisbertugas istarasi HIMA Geografi ganHIMA
BiroKomunikasidanInformasiadalahbiroyangbertujuanuntukmenjadimedia informasi dan komunikasi baik internal maupun eksternal guna membentuk mahasiswa geografi yang memiliki wawasan secara global, berpikir kritis dan inovatif
Kewiraus m fasilitas ternal menyediakan kebutuha
Departemen A adalah Departemen yang bertujuan untuk menumbuhkan nilai-nilaisosialdankonservasilingkunganolehmahasiswadalamkehidupan bermasyarakat.
artemen yang bertujuan untuk meningkatkan dan fi d b b
Departemen C adalah Departemen yang bertujuan untuk mewadahi, mengembangkan, menagpresiasi bakat dan minat serta prestasi mahasiswa dalambidangsenidanolahraga
Departemen D adalah Departemen yang bertujuan sebagai media advokasi dan partisipasi politik dalam mewu sejaht
DepartemenEadalahDepartemenyangbertujuanuntukmenciptakantata kehidupan organisasi yang sehat, dinamis, dan berkarakter serta mencetak mahasiswasebagaikaderbangsayangprogresifdankompeten
Seminar Gradient merupakan suatu
acara yang dimana bertujuan untuk meningkatkan ketereampilan design bagi mahasiswa khususnya fungsionaris Hima Geografi dan umumnya untuk seluruh Keluarga Mahasiswa Geografi. Pada tahun 2024 ini Seminar Gradient mengambil tema “Meningkatkan skill editing dengan menghasilkan konten estetik komunikasi visual menggunakan Canva”. Sub tema yang tersebut dipilih karena canva adalah aplikasi design grafis online yang mudah untuk digunakan. Di dalam tools canva juga terdapat design dan animasi yang bisa dengan mudah kita edit di dalamnya tanpaperlumendesigndariawal.
Canva sangat cocok bagi pemula karena dengan fitur drag and drop nya dapat membantu kita membuat design apapun dengan cepat. Pada acara ini dibagi menjadi dua sesi, yang pertama yaitu mendengarkan pemateri menjelaskan materi tetang basic editing menggunakan canva dan mengkomunikasikan hasil editingnya estetik dan tentunya mencapai tujuan yang ingin disampaikan, kemudian untuk sesi kedua adalah praktek editing olehparapesertaseminarGradient.
Gambar1SeminarGradient2.0 diruangAudiovisual
Seminar Kewirausahaan "Strategi Pemasaran Usaha Kecil" diadakan Sabtu, 16 November 2024, di Gedung C7 Lantai 3, FISIP UNNES. Seminar ini bertujuan memberikan wawasan strategi pemasaran efektif bagi pelaku usaha kecil, dengan narasumber Dr. Edi Kurniawan, S.Pd., M.Pd. (dosen GeografiUNNES)danownerKeypopastry,KeyladanRhivo.
Sesi pertama, Dr. Edi Kurniawan membahas Irwan Hidayat, pelopor jamu modern lewat PT Sido Muncul. Irwan menekankan pentingnya menghargaitradisisambilberinovasi.Strateginyamencakupsegmentasi pasar cermat, branding kuat, penggunaan media sosial, dan kolaborasi dengan pakar obat alam. Jargon “Orang Pintar Minum Tolak Angin” membuat produk Sido Muncul lebih dikenal. Pendekatan ini berhasil membawa jamu tradisional ke pasar modern dengan inovasi dan kualitas.
Sesi kedua, Keyla dan Rhivo membagikan perjalanan mereka membangun Keypopastry. Berawal dari modal minim dan dukungan keluarga, mereka memanfaatkan peluang di sekitar UNNES yang belum memiliki toko pastry. Dengan harga terjangkau dan fokus pada mahasiswa,merekamemasarkanprodukmelaluimediasosialdanacara kampus. Strategi ini sukses menarik perhatian konsumen dan membangunloyalitaspelanggan.
Seminar ini memberikan inspirasi dan wawasan berharga bagi peserta, terutama pelaku usaha kecil yang ingin meningkatkan strategi pemasaran mereka. Melalui pembahasan tentang inovasi Sido Muncul dan pengalaman Keypopastry, peserta diajak untuk memahami pentingnya adaptasi, kreativitas, dan pemanfaatan teknologi dalam membangunusahayangsukses.
Kegiatan Geo Berbagi ini adalah sebuah kegiatan sosial yang diadakan oleh Hima Geografi. Beberapa kegiatan yang dilakukan untuk menciptakan jiwa sosial yang tinggidenganberbagi
Bentuk kegiatannya adalah membagikan sembako pada 24
Maret 2024 dengan berkeliling di Kota Semarang. Hal ini dilakukan dengan harapan dapat meningkatkan jiwa sosial pada mahasiswa geografi secara umum danmampumembawaberkahbagi umatberagama.
Hari berikutnya yaitu tanggal 25
Maret 2024 membagikan takjil di fis dengan membawa makanan untuk berbuka puasa. Antusias dari mahasiswa sanget besar, sehingga fungsionaris yang turut serta dalam membagikantakjilinikewalahan.
Pada tanggal 6 Desember 2024 fugsionaris Hima Geografi juga membagikan Jumat berkah di masjid FIS UNNES. Dengan berkoordinasi dengan takmir masjid tersebut.
Gambar2pemberianhadiaholeh pemenangOlimpiade
Geography Championship atau dikenal sebagaiGeochampmerupakankegiatan yang diselenggarakan oleh HIMA
Geografi Universitas Negeri Semarang sekaligus merupakan program kerja dari Departemen Keilmuan dan Penelitian.
Ajang tersebut merupakan perlombaan tingkat siswa/i SMA dari seluruh
Indonesia serta mahasiswa/i S1/D3/D4
dari PTN seluruh Indonesia berskala nasional yang dikemas dalam acara yang bernama “Geography Championship XII 2024” dengan beberapa cabang lomba yakni
Kompetensi Sains untuk tingkat SMA, Lomba Esai untuk tingkat Siswa dan Mahasiswa, dan Lomba Poster terbuka untuk umum dalam rangka menumbuhkan sikap kritis ilmiah siswa dan mahasiswa dalam bidang Geografi, dengan tema yang diangkat yaitu “Inovasi Generasi Muda dalam Menghadapi Triple Planetary Crisis
Melalui Pendekatan Sistem Informasi
Geografis Dalam Mewujudkan
Pembangunan Berkelanjutan”.
Geography Championship bertujuan sebagai ajang pendekatan terhadap
Sistem Informasi Gegrafis (SIG) dan kreativitas dalam mengatasi masalah lingkungan, sehingga harapannya dapat lebih peduli dan aktif terhadap isu permasalahanlingkungansecaraglobal.
Ajanginiberlangsungpadatanggal12-13Oktober2024yangdilaksanakandi
Lingkungan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Gedung C7 & Audiovisual).Partisipasi peserta pada Geography Championship XII 2024 terbilangbanyak,yaitupadacabangperlombaanOlimpiadediikutisebanyak 127 Siswa/i dan pada tahap final sebanyak 47 siswa/i. Pada cabang lainnya yaitu Lomba Esai diikuti 60 peserta dengan jumlah 12 Mahasiswa/i dan 48 Siswa/i. Dan pada cabang lomba Poster diikuti sebanyak 22 peserta dengan jumlah2Mahasiswadan20Siswa.
Takhanyaperlombaansaja,GeographyChampionshipXIIturutmengadakan Seminar“NationalGeoTalk”yangdihadiriolehpemateriAgusSumartonoS.T., M.Ling sebagai Sub Koordinator Pemulihan Lingkungan dan Perubahan Iklim, Dinas Lingkungan Hidup Kota Semarang. Dan Aditya Saputra S.Si., M.Sc., Ph.D sebagaiWakilDekanAkademikFakultasGeografiUniversitasMuhammadiyah Surakarta. Tema yang dibahas pada Seminar kali ini ialah mengenai Inovasi dalam menghadapi Triple Planetary Crisis dengan pendekatan Sistem InformasiGeografisdalampembangunanBerkelanjutan.
Himpunan Mahasiswa (HIMA) Geografi Universitas Negeri Semarang (UNNES), suksesgelaracaraGeofunFestival12.0 dengan tema "Ekspresi Seni Olahraga dan Semangat Geograf Muda dalam Menggapai Harmoni Kreatifitas" yang diselenggarakan pada hari Sabtu, 23 November 2024. Kegiatan ini menjadi malam puncak dari rangkaian acara Pekan Olahraga dan Seni Geografi (PORSEGI) yang telah berlangsung sebelumnya. Bertempat di lapangan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UNNES, acara dimulai pukul 18.00 WIB dan berlangsung hingga selesai.
Ketua pelaksana acara, yaitu Sujiwo Husodo, mahasiswa program studi Ilmu Geografi angkatan 2022, memimpin kegiatan ini dengan penuh antusiasme. Geofun Festival 12.0 berhasil menarik perhatian tidak hanya dari keluarga besar mahasiswa Geografi, tetapi juga masyarakat umum dari berbagai program studi di UNNES. Hal ini sejalan dengan tujuan acara, yaitu mempererat rasa kekeluargaan di antara mahasiswa GeografiUNNES.
Beragam penampilan menghibur hadir mengisi malam tersebut. Di antara bintang tamu yang memeriahkan acara adalah DJ Donn by Viscosity,kelompokDanceKiss,WaroengTeaterSosial,danpenampilan khususdarikeluargamahasiswa(KM)Geografi.Selainitu,acarainijuga menampilkan Duta Geografi, dan juga penyerahan hadiah bagi para pemenang lomba PORSEGI sebagai bentuk apresiasi atas semangat kompetisi yang telah ditunjukkan. Penampilan dari bintang tamu serta anggotaKMGeografisemakinmenghidupkansuasanamalamdengan aksipanggungyangmemukau.
Tak hanya hiburan, Geofun Festival 12.0 juga menyediakan fasilitas menarik berupa photobooth yang terletak di sisi lapangan. Dengan desainyangkreatifdanestetis,areaphotoboothinimenjadisalahsatu daya tarik bagi para pengunjung untuk mengabadikan momen bersamateman,sahabat,maupunpasangan.
Secara keseluruhan, Geofun Festival 12.0 tidak hanya menjadi ajang hiburan, tetapi juga wujud nyata dari semangat kebersamaan dan kekeluargaan antar mahasiswa Geografi. Melalui acara ini, diharapkan hubunganbaikantarkeluargabesarGeografisemakineratterjalin.
Universitas Negeri Semarang (UNNES) membuka penerimaan mahasiswa baru tahun 2024 melalui tiga jalur seleksi, yaitu Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP), Seleksi Nasional Berbasis Tes (SNBT), dan Seleksi Mandiri (SM-UNNES).
SNBP merupakan seleksi berdasarkan penilaian prestasi akademik melalui nilairapordanportofolio.SNBTadalahseleksiberbasistesyangdapatdiikuti oleh lulusan SMA/MA/SMK atau sederajat tahun 2022, 2023, dan 2024.
Sementara itu, Seleksi Mandiri (SM-UNNES) adalah jalur independen yang mencakupjenjangpendidikanD3,S1,S2,S3,danProfesi.Seleksiinidilakukan melalui ujian tertulis/daring dan/atau ujian keterampilan untuk bidang seni atauolahraga.
SNBP merupakan seleksi berdasarkan penilaian prestasi akademik melalui nilairapordanportofolio.SNBTadalahseleksiberbasistesyangdapatdiikuti oleh lulusan SMA/MA/SMK atau sederajat tahun 2022, 2023, dan 2024.
Sementara itu, Seleksi Mandiri (SM-UNNES) adalah jalur independen yang mencakupjenjangpendidikanD3,S1,S2,S3,danProfesi.
Seleksi ini dilakukan melalui ujian tertulis/daring dan/atau ujian keterampilanuntukbidangseniatauolahraga.
SebagaiPerguruanTinggiNegeriBadanHukum(PTN-BH),UNNESmenyiapkan kuota penerimaan sebanyak 11.300 mahasiswa yang tersebar pada ketiga jalur tersebut. UNNES memiliki sembilan fakultas dengan bidang keilmuan yang beragam, salah satunya adalah Jurusan Geografi. Jurusan ini terdiri dariduaprogramstudi,yaituGeografidanPendidikanGeografi.
Program studi Geografi menawarkan daya tampung 45 mahasiswa melalui jalurSNBP,68mahasiswamelaluijalurSNBT,dan112mahasiswamelaluijalur Mandiri. Sedangkan program studi Pendidikan Geografi memiliki daya tampung20mahasiswapadajalurSNBP,30mahasiswapadajalurSNBT,dan 50mahasiswapadajalurMandiri.
Dengantingginyadayatampungdanberagamnyajalurpenerimaan,UNNES memberikan kesempatan luas bagi calon mahasiswa untuk bergabung dan mengembangkan potensi mereka, khususnya di bidang keilmuan yang diminati. Keberagaman jalur ini diharapkan dapat mendukung terciptanya generasi unggul dan berdaya saing di tingkat nasional maupun internasional.
Himpunan Mahasiswa Geografi FISIP UNNES telah melaksanakan kegiatan Pengenalan Lingkungan Geografi (PLG) tahun 2024 bagi mahasiswa baru Jurusan Geografi FISIP UNNES. Kegiatan PLG dilaksanakan selama empat hari, yaitu tanggal 14 dan 15 september 2024 dilaksanakan di tempat indoor dan pada tanggal 21 dan 22 september 2024. Berdasarkan laporan ketua pelaksana, Muhammad Ihsanurrohman (Geografi Angkatan 2023), Kegiatan PLG bertujuan untuk memperkenalan sesama mahasiswa baru Jurusan Geografi FakultasIlmuSosialdanIlmuPolitikUniversitasNegeriSemarang,dalam rangka mendekatkan diri dengan sesamanya, dan mengenalkan adanya lembaga- lembaga kemahasiswaan yang ada di Jurusan Geografi, serta mengenalkan jurusan secara lebih lengkap guna menumbuhkan keakraban sesama mahasiswa Jurusan Geografi FISIP UNNES,khususnyamahasiswaangkatanbarutahunajaran2024.
Tema yang diambil pada Pengenalan Lingkungan Geografi (PLG) 2024, yaitu “Bersama Geografi Bersinergi Mengembangkan Potensi dan Membangun Jiwa Intelektual”. Hari pertama Pengenalan Lingkungan Geografi, diisi dengan kegiatan pertama yaitu, Pengenalan Jurusan Geografi dengan narasumber Ka. Prodi Pendidikan Geografi yaitu, Sriyanto, S.Pd., M.Pd. dan Ka. Prodi Geografi Dr. Rahma Hayati, S.Si., M.Si. dimoderatoriolehArinaSofiyaturRohmahdanFainayaNurAliah.Acara pengenalan Jurusan Geografi bertujuan untuk mengenalkan Jurusan Geografi kepada mahasiswa baru dan dapat menambah wawasan tentangJurusanGeografiUNNES.
Kegiatan selanjutnya adalah kegiatan Talkshow dengan tema "Reklamasi Pantai Indah Kapuk: Inovasi Tata Kota atau Krisis Ekologi?" dengan pemateri Prof. Dr. Tjaturahono Budi Sanjoto, M.Si. Kegiatan Talkshow ini bertujuan agar memicu semangat mahasiswa baru Jurusan Geografi untuk tanggap kritis dan mengenal tentang fenomena geografi yang ditemui serta memahami dampak fenomena geografiyangterjadi.
Kemudian kegiatan terakhir pada hari pertama, yaitu Seminar dengan tema "Membangun Personal Branding di Era Digital Melalui Linked In" oleh Pemateri Sindhung Wardana, S.Si., M.Si. Kegiatan Seminar ini bertujuan untuk membekali mahasiswa baru Jurusan Geografi dengan pemahaman tentang pentingnya membangun citra diri yang profesional di dunia digital. Melalui seminar ini, mahasiswa diharapkan mampu memanfaatkan LinkedIn sebagai platform untuk memperluas jaringan, serta meningkatkan peluang di dunia kerja. Kegiatan ini juga dirancang untuk membantu mahasiswa mengintegrasikan teknologi dalam membangun identitas profesional sejak dini, sehingga mereka lebihpercayadiridansiapmenghadapipersaingandieraglobal.
Pada hari kedua Pengenalan Lingkungan Geografi (PLG) 2024, kegiatan dimulaidenganpengenalanLembagaKemahasiswaan(LK)danBadan Semi Otonom (BSO) oleh Kresna Febri Cahyana selaku Ketua HIMA Geografi 2024/2025 yang mengenalkan struktur HIMA, diikuti oleh Rr. JacindaKusumaningtyassebagaiKetuaBPMG2024yangmemaparkan divisi di BPMG. Selanjutnya, mahasiswa baru Geografi 2024 diperkenalkanpadaalat-alatpraktikumolehasistenterkait,dilanjutkan dengan kegiatan papermob, serta diakhiri pembekalan untuk kegiatan outdoorPLGselamaduahari.
PLG Outdoor dilaksanakan di Kolat Rindam IV/Diponegoro Barak Militer Bantir, Losari, Kec. Sumowono, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah. Diawali dengan Day 1, yaitu kegiatan tracking, setelah itu ada Cerita TrackingbersamaDrs. SaptonoPutro, M.Si., besertadosenlainnyayang membersamai, dan para alumni Geografi UNNES. Malam harinya terdapatkegiatanpentassenikreativitasdarimahasiswabaruJurusan Geografi2024.
Hari kedua atau Day 2 PLG Outdoor, pagi hari melakukan senam bersama dilanjut dengan kegiatan Pengenalan Organisasi Eksternal Geografi,yaituKSG-SACdanIMAHAGIdankegiatanSarasehanBersama AlumniJurusanGeografiUNNES.
PLG Outdoor di Kolat Rindam IV/Diponegoro, Bantir, memberikan berbagai manfaat bagi mahasiswa baru Geografi UNNES. Kegiatan seperti tracking, cerita inspiratif bersama dosen dan alumni, pentas seni, senam bersama, pengenalan organisasi eksternal (KSG-SAC dan IMAHAGI), serta sarasehan dengan alumni, bertujuan memperkuat wawasan, kreativitas, solidaritas, dan hubungan antargenerasi. Melalui pengalaman ini, mahasiswa tidak hanya belajar mengenal lingkungan geografi, tetapi juga membangun jaringan dan semangat kolaborasi b f t t k d
Studi Fenomena Geosfer (SFG) adalah kegiatan akademik yang melibatkan mahasiswa tahun pertama dan kedua pada semester genap untuk memberikan pengalaman langsung dalam pengambilan datadilapangan.Padatahun2024,SFG1dilaksanakanolehmahasiswa semester 2 pada 14-16 Mei dan 21-23 Mei di Yogyakarta, dengan mengunjungi berbagai lokasi untuk mengeksplor fenomena geosfer bersamadosenpembimbing.
Hari pertama, mahasiswa mengunjungi Ketep Pass dan Kinahrejo di sekitar Gunung Merapi. Tim geografi fisik mengamati kondisi geologi dan geomorfologi kawasan tersebut, sementara tim geografi sosial mempelajari dampak erupsi terhadap masyarakat serta situasi sosialekonomi di sekitarnya. Kegiatan ini memberikan pemahaman nyata tentanginteraksiantarabencanaalamdankehidupanmanusia.
Hari kedua, rombongan melanjutkan perjalanan ke Gumuk Pasir Parangkusumo, PGSP, dan Pantai Parangtritis. Tim geografi fisik mempelajari formasi sand dunes dan pola arah angin, sedangkan tim geografi sosial mendalami dinamika sosial-ekonomi masyarakat, khususnya terkait perkembangan pariwisata di kawasan pesisir. Mahasiswa melakukan observasi dan diskusi untuk menggali wawasan lebihdalam.
Hari terakhir dihabiskan dengan eksplorasi kawasan karst di Gunung Kidul, termasuk Telaga Namberan, Pantai Baron, dan Pantai Slili. Tim geografi fisik mengobservasi formasi geomorfologi khas karst dan hidrologinya,sementaratimgeografisosialmenggaliinformasibudaya dan tantangan masyarakat lokal. Tiga hari kegiatan ini menjadi pengalaman berharga yang memperluas wawasan mahasiswa dan mempererat kebersamaan melalui pembelajaran langsung di lapangan.
Lokasi yang dikunjungi oleh Mahasiswa Geograafi prodi Pendidikan Geografi danGeografisidikitberbeda,bahkansetiaprombelpunmemilikipilihanlokasi yang berbeda pula. Beberapa lokasi yang dipilih oleh Mahasiswa Geografi prodi Pendidikan Geografi yaitu Desa Panglipuran, Desa Gel-gel, Desa Kubu, CandiKuning,MuseumGeoParkdanmasihbanyaklagi.
SebagaisalahsatucontohnyaadalahpenelitiandiDesaKubudanDesaGelgel. Hasil yang didapatkan dari kedua desa dapat diketahui bahwa latar belakang ekonomi keluarga di Desa Gelgel lebih beragam serta lebih tinggi daripada Desa Kubu hal ini dipengaruhi oleh pekerjaan yang beragam di Desa Gelgel sehingga dengan adanya latar belakang ekonomi yang lebih tinggimakatingkatpendidikananakdiDesaGelgeljugalebihtinggidaripada DesaKubu,Desakubupendidikantertinggianakberadadisekolahmenengah atas, sedangkan jenjang pendidikan tertinggi anak di Desa Gelgel berada padaperguruantinggi.
Kualitas masyarakat Desa Gelgel lebih baik dibandingkan Desa Kubu, hal ini dapat dilihat di bidang pendidikan, dengan semakin banyak lulusan jenjang SMA/Sederajat dan Sarjana dapat diartikan bahwa angka kesadaran pendidikanataumelekakanpendidikandiDesaGelgeldapatdikatakantinggi dibandingkanDesaKubu.