Senin, 27 Juni 2016

Page 1

SENIN 27 JUNI 2016

Hotline: 0711-372323

Nomor 3875 Tahun Ke-12 Terbit 24 Halaman

beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi

Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000

Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel

Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

JADWAL IMSAK & SHALAT UNTUK PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB

12:07

15:30

18:05

ISYA

19:20

facebook.com/beritapagi.co.id

SFC Tolak Menpora Bubarkan TSC

(28/6) – IMSAK: 04.34|SUBUH: 04.44

Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrowi berencana membubarkan kompetisi Torabika Soccer Championship (TSC) 2016. Sriwijaya FC dengan tegas menolak rencana tersebut.

SUMBER: SIHAT.KEMENAG.GO.ID

Palembang, BP Menpora geram karena ulah suporter Jakmania saat partai Persija menjamu Sriwijaya FC di Stadion Gelora Bung Karno, Jumat (24/6) malam,

berakhir kisruh. Jakmania yang mengamuk karena gol penalti Bambang Pamungkas gagal, merangsek ke lapake halaman 11 kol 6

Kesempurnaan Puasa Bersama KH Drs Hambali, MSi Kakanwil Kemenag Sumsel PEMBACA budiman, untuk kesempurnaan shaum Anda, kirimkan per tanyaan Anda seputar hukum dan tatacara pelaksanaan ibadah puasa melalui SMS ke 081383000656

Pencegah Haid Untuk Puasa Syahrini

NET

ANCAMAN MENPORA–Menpora memberikan ancaman keras akan menghentikan kompetisi Torabica Super Cup 2016 akibat kerusuhan yang dilakukan Jakmania di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta (26/6).

Griezmann Antar Prancis ke Perempatfinal Prancis 2 vs Irlandia 1 Lyon, BP Republik Irlandia 2-1. Prancis melangSempat tertinggal kah ke babak peremlebih dulu, Les Bleus patfinal Piala Eropa akhirnya menang 2016 setelah mengaberkat dua gol Antoilahkan tim kuda hitam, ne Griezmann.

Buka Bersama 5.000 Yatim SYAHRINI menggelar buka bersama anak yatim. Tak tanggung-tanggung, Syahrini mengundang lebih dari 5.000 anak yatim dari berbagai daerah. “Tahun ini sudah bertambah lagi hampir 6.000 orang. Ada yang dari Sukabumi, Bogor dan Cianjur,” ujar Syahrini, di Sentul, Bogor, Jumat, ke halaman 11 kol 1

HotNews... Sekolah Dengan Satu Guru & Satu Murid

Pertandingan baru berjalan sekitar semenit saat sebuah insiden terjadi di kotak penalti Prancis. Wasit menunjuk titik putih setelah Shane Long dijatuhkan Paul Pogba. Hadiah penalti itu tak

Palembang, BP Wakil Gubernur Sumatera Selatan H Ishak Mekki mengatakan, Sumsel dicanangkan sebagai lumbung pangan sehingga kegiatan di sektor pertanian dan pangan akan dipacu. “Biarpun memacu dengan berbagai upaya tetap memperhatikan lingkungan. Ini yang ditekankan Pandu Tani Indonesia

Palembang, BP PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divre III Palembang untuk angkutan Lebaran 2016 ini menyediakan 70.128 tempat duduk atau 2.922 tempat duduk per hari. Tiket untuk KA ekonomi Rajabasa dan Serelo telah habis untuk keberangkatan 1 hingga 10 Juli. Demikian pula ke halaman 11 kol 3 tiket untuk kelas eksekutif

(Patani). Jadi sudah ada kegiatan para kanwil Patani setiap kabupaten dan kota, bahkan ada kampung binaan memberikan contoh, bagaimana cara menanam dan cara bertani yang baik dan sebagainya,” katanya saat membuka Festival Panti Asuhan 2016 di atrium Palem-

22

disia-siakan oleh Irlandia. Robbie Brady yang maju sebagai algojo sukses mengecoh kiper Hugo Lloris. Eksekusinya berbuah gol meski sempat mengenai ke halaman 11 kol 3

dan bisnis dari H-1 sampai H+3 tidak bersisa. Manager Humas PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional III Palembang Aida Suryati mengatakan, ketersediaan tiket dari H-12 sampai H+12 Idul Fitri tiket yang terjual sudah sekitar 75 hingga 80%. Untuk mudik ke halaman 11 kol 1

Mal Membeludak, Jalan Macet Total Mencari kebutuhan Idul Fitri 1437 Hijriah, masyarakat Kota Palembang tumpah di sejumlah mal. Peningkatan kunjungan lebih dari dua kali lipat dibanding hari normal, kemacetan jalan pun tidak terhindarkan.

M BP/RENO

RAMADHAN 1437 H

Mengenai permasalahan wanita yang menggu-

Sumsel Pacu Sektor Tiket KA Untuk Pertanian dan Pangan Mudik Habis

BAGI Liu Jiankang, bersekolah di sekolah dasar Akademi Keguruan Taohuagou layaknya menjalani les privat. Bagaimana tidak, Liu Jiankang adalah satu-satunya murid di sekolah yang berdiri di kawasan pedesaan provinsi Hubei, Cina, ini. Sekolah ini dulunya sangat ramai karena memiliki 300 murid dan sekitar 30 guru. Kini, guru yang tersisa di sekolah itu hanya Liu Zhaoming. Kini, sekolah tersebut praktis hanya digunakan oleh Liu Zhaoming dan satu-satunya murid, Liu ke halaman 11 kol 1

Saya wanita yang sudah menjadi ibu dua anak, ingin berpuasa penuh, bolehkah menggunakan obat pencegah haid.

MACET–Mendekati Lebaran, sejumlah mal di Kota Palembang diserbu pengunjung hingga memacetkan jalan, Minggu (26/6).

AL Palembang Square di Kampus sudah diserbu warga sejak buka pukul 10.00. Bahkan ratusan warga sudah menongkrongi tiga pintu masuk PS sejak pagi sebelum mal itu buka. Hal serupa tampak di mal Palembang Trade Centre atau PTC. Area parkir yang luas di depan, sayap kiri, dan basement gedung mal itu kemarin dipenuhi kendaraan hingga ke halaman 11 kol 3

Barangsiapa diberi Allah harta dan tidak menunaikan zakatnya, kelak pada hari kiamat dia akan dibayang-bayangi dengan seekor ular bermata satu di tengah dan punya dua lidah yang melilitnya. Ular itu mencengkeram kedua rahangnya seraya berkata, “Aku hartamu, aku pusaka simpananmu.” HR Bukhari

ke halaman 11 kol 1


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.