Kamis, 5 Juli 2018

Page 1

KAMIS 5 JULI 2018

Hotline: 0711-372323

Nomor 4491 Tahun Ke-14 Terbit 20 Halaman

beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi

Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000

Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel

Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

facebook.com/beritapagi.co.id

Dari 5 Daerah, 4 Menangkan Dodi Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Sumatera Selatan nomor urut 4, Dodi Reza Alex Noerdin-Giri Ramanda N Kiemas, berhasil mengalahkan ketiga kandidat lainnya di empat daerah, Muaraenim, Musirawas, Musirawas Utara, dan Penukal Abab Lematang Ilir.

Palembang, BP Rapat pleno terbuka rekapitulasi perhitungan suara Pilkada serentak gubernur-wakil Gubernur, bupati-wakil bupati yang dilaksanakan Komisi Pemilihan Umum Daerah Muaraenim, Rabu (4/7), di gedung kesenian puteri dayang rindu, paslon nomor urut 4 Dodi-Giri

menang dengan jumlah 107.976 suara. Bahkan perolehan suara Dodi-Giri jauh melebihi suara paslon nomor urut 1, Herman Deru – Mawardi Yahya, yang unggul hitung cepat versi lembaga survei. Herman Deru– Mawardi memperoleh 88.002 suara.

SEJAUH ini sudah ada tiga laporan politik uang yang diduga terjadi di tiga daerah di Sumsel dalam gelaran Pilkada serentak pada 27 Juni lalu. Akan tetapi saat ini laporan tersebut masih dikaji oleh penyidik Sentra Gakkumdu masingmasing daerah hingga kemudian akan dilimpahkan ke kepolisian.

ke halaman 11 kol 3

ke halaman 11 kol 3

Tindaklanjuti Politik Uang

Uruguay vs Prancis

Pincang, SFC Ogah Hadapi Negara Keduanya Remehkan PS Tira Moskow, BP Antoine Griezmann mesti menepikan rasa sentimennya saat Prancis berhadapan dengan Uruguay di perempatfinal. Bagi Griezmann, Uruguay bagai negara keduanya. Griezmann akan memimpin lini serang Prancis saat melawan Uruguay akan digelar Jumat (6/7) malam WIB. Les Bleus memiliki rekor tak cukup bagus melawan wakil Amerika Selatan itu dengan sekali menang, dua kali kalah, dan empat kali seri dengan laga terakhir berkesudahan 0-1 untuk kemenangan Uruguay di uji coba 2013. Laga emosional boleh jadi akan dirasakan Griezmann nantinya. Pasalnya, striker berusia 27 tahun ini punya hubungan kental dengan Uruguay, hubu-

JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.08 15.32 18.06 19.21 SUBUH (6/7): 04.46

HotNews... Ketahuan Mobilnya Murah, Pacar Putus SEORANG perempuan di Cina memutuskan pacarnya karena merasa ditipu dengan mobil yang dibawa sang pacar. Dalam sebuah pengakuan di media sosial Weibo, perempuan yang tidak menyebutkan identitasnya itu awalnya bertemu dengan pacarnya dua pekan lalu di sebuah pesta. Dilansir Oddity Central pada Senin (2/7), saat berkenalan, pria yang juga tidak disebutkan namanya itu disebut sebagai pribadi yang tidak banyak bicara namun ramah. Si pria kemudian menawarkan memberi tumpangan kepada perempuan itu karena mereka kebetulan tinggal di kawasan yang sama. Dia kaget begitu mengetahui mobil yang ditawarkan adalah Porsche Cayenne yang berharga hingga 220.000 dolar AS, atau Rp3,1 miliar. ke halaman 11 kol 1

Antoine Griezmann

ngan yang mulai terjalin sejak merintis karier di Real Sociedad pada 2009. Martin Lasarte, pelatih Sociedad ketika itu adalah seorang Uruguay. Selama dua musim membesut the Royals, Lasarte begitu mendukung Griezmann untuk beradaptasi dengan sepakbola Spanyol. Disebut Marca juga, di San Sebastian pula Griezmann berjumpa dengan salah satu teman dekatnya Carlos Bueno. Bueno kemudian mengenalkan Griezmann dengan minuman tradisional Amerika Latin ‘mate’. Pada 2014, kepindahan Griezmann ke Atletico merupakan rekomendasi dari Diego Godin. Keduanya kini menjadi teman akrab di dalam dan di luar

ke halaman 11 kol 1 Hamka Hamzah

Gubernur Yakin ‘World Class University’ Hadiri Wisuda Unsri Ke 136 Palembang, BP Universitas Sriwijaya salah satu universitas terbaik yang dimiliki oleh Provinsi Sumatera Selatan. Gubernur Sumsel H Alex Noerdin terus mendukung dan bertekad untuk menjadikan Unsri sebagai World Class University. “Dari dulu, sekarang, insya Allah dan seterusnya. Keinginan, cita-cita, kemauan, obsesi kita semua untuk menjadikan universitas ini menjadi World Class University tak

Palembang, BP Sriwijaya FC akan melakoni laga lanjutan Liga 1, pekan ke-14, melawan PS Tira di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Jumat (6/7). Hamka Hamzah dan kawan-kawan mengusung tiga poin, mengingat ini laga kandang. SFC pun tengah mengemban misi memperbaiki klasemen. Tim besutan Rahmad Darmawan ini sekarang masih menempati peringkat kelima dengan 19 poin. Sementara PS Tira punya motivasi yang besar karena ingin menjauh dari zona degradasi. Tim berjuluk The Army itu berada di peringkat ke-14 dengan 16 poin. PS Tira butuh kemenangan di empat laga tersisa di Liga 1. Tapi, misi itu semakin berat

akan pernah padam,” kata Gubernur Alex saat menghadiri Upacara Wisuda ke 136 Unsri, di Auditorium Unsri, Indralaya Kabupaten Ogan Ilir, Rabu (4/7). Dikatakan Alex, Unsri merupakan salah satu universitas terbaik di Indonesia. Untuk itu, ia meminta semua warga Sumsel bertekad menjadikan universitas ini menjadi World Class University mengiHUMAS PEMPROV ngat pendidikan adalah WISUDA UNSRI–Gubernur Sumsel H Alex Noerdin saat menghadiri Upacara Wisuda ke 136 Unsri, di Auditorium ke halaman 11 kol 3 Unsri, Indralaya Kabupaten Ogan Ilir, Rabu (4/7).

BP/MARDIANSYAH

ke halaman 11 kol 1

Masyarakat Tak Perlu Panik Jakarta, BP Pelaku usaha berpendapat dalam menghadapi pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat penting dijaga agar masyarakat tidak panik. Hariyadi Sukamdani, Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), mengatakan, kondisi rupiah yang kembali tertekan bukan berarti kondisi ekonomi sedang kritis. Hal ini disebabkan saat ini

fluktuasi nilai tukar lebih disebabkan oleh faktor eksternal. “Yang harus dikendalikan adalah jangan sampai masyarakat panik karena menurut saya ini bukan karena faktor fundamental seperti krisis 1998. Ini yang harus disadari,” katanya. Kendati demikian, bukan berarti kondisi pelemahan rupiah ini dibiarke halaman 11 kol 3

BP/HAFIDZ

FUN RUN–Gubernur Sumsel H Alex Noerdin bersama Kapolda Sumsel dan Pangdam II LAPOR – Komisioner Divisi PHL Panwaslu Muaraenim ke halaman 11 kol 1 Sriwijaya melepas ribuan peserta Fun Run Asian Games di JSC, Minggu (1/7). membuat laporan di SPKT Polda Sumsel, Minggu (1/7).


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.