wj19februari2017

Page 1

Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

19 Februari 2017

1


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

Minggu ke-03

RENUNGAN

HOAX “Hoax” Terus Tebar Benih Konflik dan Literasi Rendah Ladang “Hoax”, itu adalah headline suratkabar Kompas dua hari berturut-turut, tanggal 6 dan 7 Februari 2017 yang lalu. Sedemikian seriusnya masalah hoax sehingga suratkabar beroplah terbesar ini sampai mengangkatnya sebagai headline dua hari berturut-turut. Menurut Google Translate kata hoax diterjemahkan berita palsu, lebih tepat mungkin berita bohong. Sebetulnya berita palsu atau berita bohong sudah ada sejak lama, bahkan Tuhan sendiri dalam sepuluh firmanNya melarang manusia untuk bersaksi dusta. Dengan kemajuan teknologi informasi saat ini, penyebaran hoax menjadi semakin mudah dan merajalela. Media sosial menjadi sarana yang paling sering dipakai dalam penyebaran berita-berita yang seringkali menyesatkan ini, dan yang sangat memprihatinkan adalah bahwa hoax mengakibatkan terjadinya perselisihan bahkan benturan di antara kelompok masyarakat. Pemerintah menyadari seriusnya penyebaran informasi palsu yang apabila dibiarkan dapat mengancam persatuan bangsa. Instansi terkait telah dan akan terus berusaha untuk mengatasi hal ini, bahkan komunitas Masyarakat Indonesia Anti Hoax telah terbentuk. Gereja dan anggotanya sebagai bagian dari masyarakat tentu sedikit banyak terkena imbasnya. Berapa kali dalam sehari kita menerima hoax lewat gadget kita? Berbagai macam jenis hoax kita terima hampir tiap hari, dari halhal yang ringan seperti anjuran untuk mengkonsumsi makanan atau sayuran dan buah-buahan tertentu yang dapat menyembuhkan 1001 macam penyakit serta menurunkan berat badan dalam waktu singkat; berita gosip murahan sampai hal-hal yang “berat” & “serius” terkait politik dan ekonomi. Bagaimana respon kita terhadapnya? Segera delete atau clear chat, atau malah save, share dan forward sebanyak-banyaknya kepada nama-nama yang ada di daftar contact atau group? Berapa banyak group yang ada di ponsel pintar kita?

2


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

Berapa nama yang ada pada setiap group? Sedemikian mudahnya hoax menyebar, bisa puluhan bahkan ratusan yang dalam sekejap hinggap pada ponsel masing-masing, dan kita bisa menjadi “agen” atau “distributor” hoax. Begitu cepat dan gesitnya jari jemari kita beraksi sebelum membaca tuntas, dan otak belum mencerna setiap pesan yang diterima. Pada masa menjelang Pilkada yang lalu, gelombang hoax makin menjadi-jadi, bahkan bukan lagi berita palsu atau berita bohong, tapi fitnah dan ujaran kebencian (hate speech) menerjang para kandidat, sangat memprihatinkan. Wabah virus hoax sepertinya sudah mendunia, di Prancis yang pada waktu dekat akan menyelenggarakan Pemilu juga mengalami hal yang sama. Sebuah perusahaan media sosial ternama bekerjasama dengan sejumlah media arus utama berusaha mencegah publikasi berita-berita bohong. Bagaimana dengan kita sebagai komunitas orang percaya menghadapi hal ini? Sebetulnya tidaklah terlalu sulit, cukup dengan membaca dengan seksama berita atau pesan yang muncul di ponsel atau perangkat gadget yang lain, dengan kesadaran dan pemahaman yang baik, kita dapat memilah mana yang benar dan mana yang hoax. Jangan terburu-buru meneruskan kepada teman atau grup, lebih baik segera hapus saja apabila kita yakin atas informasi yang tidak benar. Sebagai umat Tuhan selayaknya kita bertindak dan berbuat sesuai firmanNya: Janganlah engkau pergi kian ke mari menyebarkan fitnah di antara orang-orang sebangsamu; janganlah engkau mengancam hidup sesamamu manusia; Akulah TUHAN (Imamat 19 : 16). Baiklah kita menggunakan alat komunikasi dengan sebagaimana mestinya. Memang sering tidak bisa dihindari kita menerima pesan-pesan yang bermuatan kebohongan, namun janganlah kita tanpa memahami secara utuh dan tanpa verifikasi, dengan mudahnya menyebarkan informasi tidak benar tersebut. Tentunya kita tidak ingin menjadi sumber berita yang tidak bisa dipertanggung-jawabkan apalagi dalam komunitas gereja kita sendiri. “Karena itu buanglah dusta dan berkatalah benar seorang kepada yang lain, karena kita adalah sesama anggota.” (Efesus 4 : 25). Oleh karenanya kita harus cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati, dan ingat: Jangan mau dibohongi pakai………..hoax

Pnt. Eko Setiawan 3


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

KEBAKTIAN MINGGU, 19 Februari 2017 Minggu VII Sesudah Epifani Kebaktian Umum I

Waktu Pk.07.00

Liturgos: - Pnt. Tonny Leonarto Lektor: -Lolita K. -Jeaneth E. - Pnt. Ertien M. Sugiono Umum II

Pk.09.30

Liturgos: - Pnt. Ellis Dermawan Lektor: -Tini Hartono -Jeaneth E. - Pnt. Stellawati Jahja Umum III Liturgos: - Pnt. Lily Inawati Lektor: -Marcelia S. -Agus - Pnt. Daniel W. Phan Pos Pelayanan Bumi Cimacan

Pk.18.00

Pelayan Firman, Penatua & Penyambut Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pnt. Suwanto Karta * Pnt. Evan Saputra ** Pnt. Hendrik Hermawan *** Pnt. Sintha Selamihardja # K Pnt. Lyana Herawaty # K Pnt. Julianita Gunawan # A Pnt. Indra Irawan # A Bpk. Fandy S. Ibu Lie Lianawati Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pnt. Gretty Tanidi * Pnt. David Mesakh ** Pnt. Sim Meilyana *** Pnt. Hendra Effendy # K Pnt. Susanto S. # K Pnt. Husni Susanto # A Pnt. Janto Jabanto # A Bpk. Hardi S. Ibu Ruth Sally Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pnt. Hardijanto Widjaja * Pnt. Suharjanto Nicolaus ** Pnt. Yudha Eko Yossandy *** Pnt. Suharjanto Nicolaus # K Pnt. Kristiana Wahjudi # K Bpk. Prajitna Ibu Sandra

Pk.10.00 Pdt. Youberth Koroh (Gereja Kristus Bogor) Pnt. Susanti Widjaja Pnt. Wiriadi Widjaja Bpk. Peter W. N.

Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian Melepas Keinginan Membalas

Pengisi Pujian

Pengiring Pujian

Shaloom

Priscilia Dianawati p

Imamat 19: 1-2,9-18 Mazmur 119: 33-40 1 Korintus 3: 10-11, 16-23. Matius 5: 38-48

Haleluya

p

p

KJ 17: 1,3,7 KJ 45: 1-4 KJ 13: 1-4 KJ 36: 1-4 KJ 466a: 1-6 PKJ 218

Philadelphia

Melepas Keinginan Membalas

*** Pembawa Alkitab (K) Ruang Kebaktian

4

Madeline Tioria p

Solo

Keterangan: * Pujian Pembuka ** Pengakuan Iman Rasuli/Persembahan

Priscilia Dianawati

# Penyambut Umat (A) Aula

Junaedi GKI Cianjur


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

KEBAKTIAN MINGGU KOMISI-KOMISI 19 Februari 2017 Pelayan Firman & Penatua

Tema

Kebaktian

Waktu

Remaja

Pk.07.30

Pdt. Danny Purnama (GKI Citra 1) Pnt. Ricky Sutanto

Bukti Cinta Nyata

Peranan

Pk.07.30

Bpk. Judha Sinulingga (Penabur) Pnt. Rina

Pemuda

Pk.09.30

Pdt. Danny Purnama Pnt. Nani Elisa Chandra

PPengisi PPujian

Pengiring Pujian

SDK 1

Daniella Tasya

Kisah Kasih di Sekolah

SMAK 3

Marcellinus

Left Style vs Life Style

Mazmur

Hansel Addison

KOMISI ANAK: SEKOLAH MINGGU Sekolah Minggu

Tema

Waktu

Samanhudi

Pk. 07.00 Pk. 09.30 Pk. 18.00

Pintu Besi

Pk. 09.00

Pembangunan

Pk. 09.00

Kelas Balita : Yesus Memberi Makan Lima Ribu Orang Kelas Kecil : Keluarga Yesus di Nazaret Kelas Besar : Yohanes Pembaptis Memperkenalkan Yesus

UCAPAN SELAMAT DATANG Dengan penuh syukur kami menyambut kedatangan Saudara-Saudari di GKI Samanhudi. Bagi Saudara-Saudari yang baru pertama kali datang, kami berharap persekutuan dan pelayanan GKI Samanhudi dapat meneguhkan iman, pengharapan dan kasih kita. Kami menantikan kesediaan Saudara-Saudari untuk ikut ambil bagian dalam kebersamaan di GKI Samanhudi. Kami pun dengan sukacita akan memberi informasi dan pelayanan lebih lanjut bagi Saudara-Saudari yang membutuhkan, dengan menghubungi penatua atau tata usaha gereja. Tuhan Yesus memberkati. Salam kami, Majelis Jemaat GKI Samanhudi

5


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

KEBAKTIAN MINGGU, 26 Februari 2017 Minggu Transfigurasi Kebaktian Umum I

Waktu Pk.07.00

Liturgos: - Pnt. Eko Setiawan Lektor: -Tjen Tjen -Deviana - Pnt. Suwanto Karta

Umum II

Pk.09.30

Liturgos: - Pnt. Rosy Chandra Lektor: -Desy K. -Deviana - Pnt. Willy Darmawan

Umum III Liturgos: - Pnt. Susanti Widjaja Lektor: -Merri -Maria Audrey - Pnt. Kristiana Wahjudi Pos Pelayanan Bumi Cimacan

Pk.18.00

Pelayan Firman, Penatua & Penyambut Pdt. Omo Hasim (GKI Cikarang) Pnt. John Lie * Pnt. Robert Nelson ** Pnt. Inge Sutisna *** Pnt. Rudiyanto Kartawinata # K Pnt. Ertien M. Sugiono # K Pnt. Muliawan Gunadi K. # A Pnt. Clara Christian # A Bpk. Wandy D. Bpk. Purwono Pdt. Omo Hasim Pnt. Janto Jabanto * Pnt. Yuli Sulistyaningsih ** Pnt. Eduardo Leonard L. ** Pnt. Tjhin Valentine *** Pnt. Sugianto Suparman # K Pnt. Bina Wati Karta # K Pnt. Wiriadi Widjaja # A Pnt. David Mesakh # A Bpk. Pranajaya S. Sdr. Evan Vihant Karta

Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian Kemuliaan Tuhan Memulihkan Kehidupan

Pengiring Pujian

Imanuel

Noah Revevalin p

Keluaran 24:12-18 Mazmur 2 2 Petrus 1:16-21 Matius 17: 1-9

Imanuel

p

Maranatha

Kemuliaan Tuhan Memulihkan Kehidupan

*** Pembawa Alkitab (K) Ruang Kebaktian

6

Kevin Darmawan p

PS. Efrata GKI Layur

Keterangan: * Pujian Pembuka ** Pengakuan Iman Rasuli/Persembahan

Noah Revevalin p

KJ 242: 1-4 PKJ 2 KJ 23: 1-3 NKB 119: 1-3 KJ 367: 1,3,5,6 KJ 436: 1-3

Pdt. Omo Hasim Pnt. Monita Gautama * Pnt. Doris Setiawaty ** Pnt. Jamy Kumalasari *** Pnt. Budiarto Rusli # K Pnt. Yudha Eko Yossandy # K Bpk. Herry M. Ibu Marini

Pk.10.00 Pdt. Yedi Otniel Liline (GKI Sunter Mas) Pnt. Lily Inawati Pnt. Tonny Leonarto Bpk. Daniel Dwisaptono

Pengisi Pujian

# Penyambut Umat (A) Aula

GKI Layur


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

KEBAKTIAN MINGGU KOMISI-KOMISI 26 Februari 2017 Pelayan Firman & Penatua

Tema

PPengisi PPujian

Pengiring Pujian

Kebaktian

Waktu

Remaja

Pk.07.30

Pdt. Febe Oriana H. (GKI Gunung Sahari) Pnt. Daniel W. Phan

Cinta Diri

Bimus

Gracia A. & Elicia

Peranan

Pk.07.30

Ibu Dian Manuella (Penabur) Pnt. Ruddy Koesnadi

Cinta Diri

SMPK 3

Samuel Simon

Pemuda

Pk.09.30

Pdt. Thomas Rahardjo (GKP Kramat) Pnt. Ellis Dermawan

I C(see-calledcommited to) Love

SMAK 2

Nadya Darmawan

KOMISI ANAK: SEKOLAH MINGGU Sekolah Minggu

Waktu

Samanhudi

Pk. 07.00 Pk. 09.30 Pk. 18.00

Pintu Besi

Pk. 09.00

Pembangunan

Pk. 09.00

Tema Kelas Balita : Yesus Berjalan di atas Air Kelas Kecil : Di Pesta Perkawinan Kelas Besar : Yesus Melawan Iblis

POKOK DOA PEKAN INI   

Kehidupan dan pelayanan GKI Samanhudi Kedamaian & keamanan kota Jakarta, bangsa negara Indonesia dan dunia Persiapan Rapat Kerja (Raker) Majelis Jemaat

BACAAN ALKITAB PEKAN INI Berdasarkan Buku Renungan Wasiat, Vol. 50/No. 1-2, Januari-Februari 2017

Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu

20 Februari 2017 21 Februari 2017 22 Februari 2017 23 Februari 2017 24 Februari 2017 25 Februari 2017

Roma 12: 9-21 Mazmur 119: 57-64 Amsal 3: 27-35 Keluaran 6: 1-8 Ibrani 11: 23-28 Markus 9: 9-13

7


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

PERIBADAHAN AGENDA PENDETA DAN PENATUA Pertukaran Pelayan Firman Klasis Jakarta Utara 19 Februari 2017 Pdt. Frida Situmorang Pdt. Semuel Akihary Pnt. Maria Sindhu

: Ke GKI Sumbawa Dua (Remaja-Pemuda) : Ke GKI Muara Karang (Pemuda) : Ke GKI Seroja (Remaja-Pemuda)

Pertukaran Pelayanan Konsistorium GKI SW JABAR 26 Februari 2017 Pdt. Semuel Akihary Pnt. Maria Sindhu Pdt. Lucia D. Widjaja Pdt. Frida Situmorang

: Ke GKI Perniagaan : Ke GKI Nurdin : Ke GKI Kayu Putih : Ke GKI Buaran

Pertukaran Penatua Klasis Jakarta Utara 26 Februari 2017 Pnt. Setiadi Kun Hendrawan dan Pnt. Carolina N. Angka melayani ke GKI Seroja sedangkan Pnt. Yuli Sulistyaningsih (Ketua Umum) dan Pnt. Eduardo Leonard Laseduw (Bidang Kesaksian Pelayanan) dari GKI Seroja akan melayani di GKI Samanhudi.

POS PELAYANAN GKI SAMANHUDI DI BUMI CIMACAN GKI Samanhudi mengadakan Kebaktian Minggu pk. 10.00 di Club House Bumi Cimacan. Kami mengundang Saudara-Saudari yang berada di sekitar Puncak, untuk beribadah dan bersekutu bersama-sama.

Laporan Kebaktian Pos Pelayanan Cimacan 12 Februari 2017 Jumlah Kehadiran Laki-laki 15

Perempuan 19

Anak 1

(Rupiah)

Persembahan Persembahan Kebaktian Umum Persembahan Syukur (2 Amplop) Jumlah Persembahan

8

1.139.000,00 500.000,00 1.639.000,00


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

SAKRAMEN BAPTIS ANAK Pada Minggu, 05 Maret 2017, dalam Kebaktian ke. II, Pk. 09.30 akan dilaksanakan Sakramen Baptis Anak, dilayani oleh Pdt. Iwan Tri Wakhyudi. Di bawah ini nama-nama anak yang akan dibaptis:

NO.

NAMA AYAH BUNDA

NAMA ANAK

TEMPAT TGL LAHIR

Gio Sebastian Tanoewidjaja

Agustine Sutjiadi Pnt. David Mesakh Melissa Andriana

Jakarta, 18-03-2013 Jakarta, 18-12-2016 Jakarta, 29-01-2016 Jakarta, 12-02-2016

Hans Massimo Sinaga

Donny Ubana Sinaga Greta Melionne S.

Jakarta, 07-07-2016

1

Clarine Gracia

2

Rafael Owen Ng

3

George Alexander

4 5

Ng Cuen Rani Ekawati Pnt. Tonny Leonarto

ANAK KE 1 2 2 1 1

DATA KEHADIRAN UMAT 12 FEBRUARI 2017 ANGGOTA

KETERANGAN Keb. Umum 1 Keb. Umum 2 Keb. Umum 3 Total

Pria 97 181 61 339

Wanita 134 283 67 484

SIMPATISAN Total 231 464 128 823

Pria Wanita 30 46 87 107 60 67 177 220

JUMLAH

Total 76 194 127 397

307 658 255 1.220

DATA KEHADIRAN KOMISI KETERANGAN

TANGGAL

PRIA

WANITA

JUMLAH

Komisi Remaja + TR

12 Februari 2017

41

41

82

Peranan

12 Februari 2017

15

8

23

Pemuda Persekutuan Lansia

12 Februari 2017

23

24

47

14 Februari 2017

31

81

112

9


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

ANGGARAN PASKAH 2017 NO 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

KETERANGAN

ANGGARAN

Acara Perlengkapan Dekorasi Publikasi & Dokumentasi Konsumsi Komisi Anak Komisi Remaja Peranan Pramuka Rhemata

Rp 5.900.000,00 Rp 8.000.000,00 Rp20.000.000,00 Rp 705.000,00 Rp20.898.000,00 Rp22.196.000,00 Rp 7.640.000,00 Rp 1.812.000,00 Rp 4.000.000,00 Rp 500.000,00

TOTAL

Rp92.176.000,00

BINA PRANIKAH GKI SAMANHUDI GKI Samanhudi mengadakan Bina Pranikah pada: Hari/Tanggal: Minggu, 02 & 09 April 2017 Tempat : Gedung SMUK-1 BPK Penabur, Lantai 7 Jln. Tanjung Duren Raya No.4 (Komplek UKRIDA) Jakarta Barat, Jakarta 11470. Materi : Pembahasan sie Teologi, Medis, Ekonomi, Hukum, Psychology Kontribusi : Rp300.000,- / Pasang (Tempat terbatas 40 orang) Pendaftaran Tanggal : 05, 12, 19 Maret 2017 (apabila masih ada tempat) Waktu : Setelah Kebaktian 1 dan 2. Sebelum Kebaktian 3. Tempat : Ruang Rapat Pendeta dekat Pojok Kopi. PIC : Ibu Iking, tel: 0815-85670430 Ibu Surjani, tel: 0811-8030356 Syarat Pendaftaran :  Membawa pas foto berdampingan (back ground merah) Uk. 4x6 2 lembar, dan surat keterangan dari Gereja asal jika bukan anggota Samanhudi

10


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

JADWAL KEGIATAN PASKAH Hari /Tanggal Minggu, 26 Februari 2017 Jumat, 07 April 2017 Sabtu, 08 April 2017 Senin, 10 April 2017 Selasa, 11 April 2017 Sabtu, 15 April 2017 Sabtu, 15 April 2017

Waktu Pk.12.00 Pk.19.00 Pk.18.00 Pk.19.00 Pk.19.00 Pk.15.00 Pk.18.00

Ruangan Ruang Kebaktian Ruang Kebaktian Ruang Kebaktian Ruang Kebaktian Ruang Kebaktian Ruang Kebaktian Ruang Kebaktian

Kegiatan Geladi Bersih Kebaktian Rabu Abu Geladi Kotor Paskah Subuh Geladi Kotor Paskah 2 & 3 Geladi Bersih Keb. Jumat Agung Geladi Bersih Kebaktian Malam Getsemani Geladi Bersih Paskah Subuh Geladi Bersih Paskah 2 & 3

PEMBINAAN JEMAAT KOLPORTASE GKI SAMANHUDI Majalah Inspirasi Februari 2017 Konser Natal berbahasa Arab di Jakarta. Tiap 6 menit 1 orang Kristen dibunuh karena imannya. Katolik dan Protestan sepanjang 2017 merayakan 500 tahun Reformasi Gereja. Grace Natalie, triple minoritas (perempuan, Kristen, Tionghoa) berjuang melawan diskriminasi. Tanpa banyak bicara, pendeta Ambon mendamaikan konflik Islam-Kristen. Disebut kafir, dosen STT Jakarta mengajak MUI berdiskusi. Di Majalah Inspirasi Februari 2017. Rp27.000,00. Toko Buku GKI Samanhudi.

ENGLISH BIBLE STUDY Monday, 20th February 2017, Serba Guna Room B - At 7 p.m. The topic to be discussed:

“Frenemies� Conducted by Rev. Stephen Suleeman Everyone is welcome to attend. Do come on time. English Bibles are provided.

11


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

PERSEKUTUAN KELAHIRAN Pada 05 Februari 2017, telah lahir seorang putra, diberi nama: Mikhael Gracio Kusuma. Anak kedua dari Bpk. Andreas Kusuma dan Ibu Karina Kristanti. Alamat: Jln. Rosmala, Tomang. Sukacita dan damai sejahtera dari Allah, cinta kasih Tuhan Yesus, dan persekutuan Roh Kudus, menyertai dan menaungi Mikhael dan seluruh keluarga.

KESAKSIAN DAN PELAYANAN DANA SAMARIA Umat yang tergerak hatinya untuk menolong sesama anggota jemaat yang sakit dapat memberikan persembahan melalui amplop Dana Bantuan Pengobatan Samaria (amplop ini tersedia di setiap pintu masuk GKI Samanhudi); atau mentransfernya ke rekening BII 2132433332 a.n. Gereja Kristen Indonesia Jawa Barat.

Laporan Penerimaan & Pengeluaran Dana Samaria 17 Februari 2017 Keterangan Jumlah (Rp) Total (Rp) Saldo per 10 Februari 2017

263.383.317,00

Penerimaan s.d. 17 Februari 2017 Penerimaan: Total NN Total Penerimaan: Pengeluaran: Total Pengeluaran Saldo per 17 Februari 2017

550.000,00 550.000,00 0,00 263.933.317,00

KATEGORIAL PERSEKUTUAN PRAMUKA Persekutuan Pramuka akan diadakan pada Sabtu, 25 Februari 2017 pukul 18.30 di Ruang Ibu dan Anak, dipimpin oleh Pdt. Iwan Tri Wakhyudi.

12


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

LAPORAN SEKOLAH MINGGU 12 FEBRUARI 2017 Guru Sekolah Minggu

Anak Sekolah Minggu Sekolah Minggu

Wanita

Pria Anggota Nonanggota

Pk. 07.00 GKI Samanhudi Pk. 09:30 GKI Samanhudi Pk.18:00 GKI Samanhudi Pk.09:00 Pembangunan Pk. 09:00 Pintu Besi

Asisten

Persembahan (Rp)

8

4

4

2

0

6

1

189.000,00

29

62

26

53

6

22

17

2.056.000,00

4

6

1

4

2

5

1

165.000,00

0

13

0

9

2

4

0

215.000,00

3

33

2

28

3

9

2

525.000,00

117

33

13

46

21

3.150.000,00

44 161

TOTAL

Pria Wanita

Anggota Nonanggota

96 129

KETRAMPILAN KOMISI DEWASA Komisi Dewasa akan mengadakan ketrampilan membuat “Kue Mangkok Ubi dan Cake Putih Telur”, yang diadakan pada: Hari/Tanggal Waktu Dipimpin Biaya

: Rabu, 08 Maret 2017. : Pk.11.30 WIB. : Ibu Theresia. : Rp15.000,00.

Pendaftaran selambatnya pada 05 Maret 2017, dengan: Ibu Vanny (0811115955), Ibu Mei Lan (087776706172).

PERSIAPAN GURU SEKOLAH MINGGU Diadakan pada Minggu 19 Februari 2017, pk. 11.30 WIB Kelas

Pemimpin

Tema

Balita

Pdt. Grace Bustami (GPIB Bethania Cililitan)

 

Yesus Berjalan di atas Air Sami yang Tidak Takut

Kecil

Pnt. Maria Sindhu

 

Di Pesta Perkawinan Keluarga Yesus yang Baru

Besar

Pdt. Em. Jonatan Subianto

 

Yesus Melawan Iblis Yesus Mengajar Nikodemus

13


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

SARANA PENUNJANG AGENDA RAPAT MAJELIS JEMAAT & PENGURUS KOMISI Rapat Pengurus Komisi/ Kelompok Kerja Hari

Tanggal

Kamis,Jumat Sabtu

23,24 Februari „17 25 Februari „17

Waktu Pk. 19.00 Pk. 08.00

Kegiatan Raker MJ

Tempat Lt. 4

Rapat Pengurus Komisi/ Kelompok Kerja Hari Selasa

Tanggal

Waktu

21 Februari „17 Pk. 19.30

Kegiatan Bimus

Tempat R Ibu & Anak

LOWONGAN PEKERJAAN PT. Indomarco Prismatama, membutuhkan tenaga Adminitrasi dengan syarat: 1. Pria/Wanita, usia Max. 25 tahun. 2. SMA/SMK/D3 Jurusan Akutansi/Management. 3. Mampu berkomunikasi dengan baik dan dapat menggunakan MS. Office dengan baik. Bagi yang berminat dapat langsung datang ke kantor pusat. Alamat: Jln. Ancol 1 No. 910 Rt 1/Rw 3, Ancol Barat, Pademangan, Jakarta Utara 14430.

MEMBUTUHKAN PEKERJAAN Vivi, usia 44 tahun, pendidikan D3 Sekretaris, Pengalaman kerja: Adminitrasi dan Sekretariat, menguasai komputer Microsoft Office dan Bahasa Inggris. Silahkan hubungi di nomor 0816-1607351, (021) 3813833.

KATA HATI

“Mengasihi bukan soal pekerjaan Besar, tetapi Allah yang besar tinggal dalam hidup kita.” Dari: Kebaktian Tematis Love Works oleh Pdt. Hdyan Tanwikara.

14


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

LAPORAN PERSEMBAHAN 12 FEBRUARI 2017 Persembahan Persepuluhan (dalam Ribuan Rp) NN NN (KL) NN (KP) NN NN 803603 / Dedy 481484 CG (KR) NN ES NN NN TG 844975 Via BCA : BJ

10 17 20 27 33 50 50 60 100 100 100 100 100 150

10,000

KKT NN NN NN Adiv P NN 906701 1611467 NN NN NN HSN BJ

150 150 150 155 200 200 300 400 400 500 500 500 500

OTVA

S.K.I 6913 Kel Jantje T YM Aries K NN 855090 865646 HP NN NN Atn-Vr TSW

560 600 642 1,000 1,002 1,100 1,150 1,350 1,730 4,700 2,000 3,000 3,000

3,200

Persembahan Bulanan (dalam Ribuan Rp) NN 749793 NN 2336 NN NN NN 019403 968372 0710539 NN 1111008 1511445 803591 NN

10 10 10 20 20 20 20 20 30 30 35 50 50 50 50

WHL 019451 1111001 0710564/0810722 4923 HLS-BC56 NN 1518 / Imelda I NN 3211 NN 4340 1111012 NN 3195/4536

50 60 60 70 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100

Susno NN 481484 NN

50 50 50 50

NN 3575 5038 Kel.Gracia

150 200 200 300

3349 3919 4054 / 772919 844975 NN Herman S & Kel 648989 648889 2708/26 865647 NN 3810/11350 DMJKK 3283/3286 916939 (EDC BCA) 039960 NN

400 400 400 450 500 500 500 500 600 650 800 1,000 1,000 1,500 2,000 2,000 2,700

Aneka Persembahan Kursi : NN Syukur : Bpk. Agus / Bpk. Hamdani

300

100

15

Persembahan Komisi – komisi : Remaja, 12 Februari 2017 Peranan, 22 Januari 2017 Peranan, 29 Januari 2017

822 871 782


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

RS Kel. Almh. Ibu Julianti S

1,000 1,500

Paskah : NN

1,000

Via BCA : JSS DML FB

1,000 1,350 100

Peranan, 05 Februari 2017 Peranan, 12 Februari 2017 Pemuda, 12 Februari 2017 Anak, 05 Februari 2017 Inggris, 11 Februari 2017 Mandarin, 11 Februari 2017 Lansia, 14 Februari 2017 Kantin, 12 Februari 2017

844947 Jâ€&#x;SHS

1,122 450 1,774 3,962 145 150 950 503

250 375

Sisa Anggaran Bidang / Komisi / Panitia ( BCA ) Pengembalian Komisi – komisi : Anak, Januari 2017 Peranan, acara Fun Bike, 05 Februari 2017

4,500 1,877.3

Peranan, Januari 2017 Musik, Januari 2017

222 8,369

Persembahan uang dapat ditransfer ke: Bank Mandiri Cabang Krekot a.n. GKI Jabar Samanhudi, no. rek. 119-0002011714; BCA Cabang Asemka a.n. GKI Jabar, no. rek. 001.303.3398. Persembahan untuk pembangunan gedung: BCA Cabang Asemka a.n. GKI Jabar,no. rek. 001.303.6761

INFORMASI MESIN ELECTRONIC DATA CAPTURE (EDC) Dalam rangka memudahkan umat memberi persembahan, maka diberitahukan Majelis Jemaat GKI Samanhudi menyediakan mesin electronic data capture (EDC). Bagi umat yang berkenan memberi persembahan dapat memanfaatkan mesin EDC dimaksud. Mesin EDC ini ditempatkan di hall Gereja Lt. 2.

Warta Jemaat GKI Samanhudi ini dapat dilihat dan diunduh melalui: www.gki-samanhudi.or.id

16


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

ANEKA PELAYANAN KANTOR TU GKI SAMANHUDI Pk. 06.30-11.00 Minggu Pk. 17.00-19.30 Senin Libur Selasa – Jumat Pk. 08.00-16.00 Sabtu Pk. 08.00-13.00 PERPUSTAKAAN GKI SAMANHUDI Selasa – Jumat Pk. 08.00-16.00 Sabtu Pk. 08.00-13.00 Minggu Pk. 06.30-11.00 TOKO BUKU GKI SAMANHUDI (Di samping Perpustakaan) Minggu Pk. 07.00-12.00 KONSULTASI HUKUM Jln. Samanhudi, No. 28, Jakarta Pusat Selasa Pk. 10.00-11.00 (dengan perjanjian) POLIKLINIK GKI SAMANHUDI Jln. Kelinci, No. 34, Jakarta Pusat Senin – Sabtu Pk. 08.00-12.00

PERKUMPULAN PENGHIBURAN KEDUKAAN (PPK) TABITHA Jln. Garuda, No. 82 G-H, Kemayoran. Tel. 021-4244477,6240606, 5682290 fax 021-4246495 Senin – Jumat Pk. 08.00-17.00 Pelayanan 24 jam: Jln. Hemat I, Gang Buntu II/27, Daan Mogot, Jakarta Tel. 021-5682290; fax 021-5661946 PANTI WERDA KRISTEN HANA Jln. H. Taip, No 52, RT.08/ RW.09, Kedaung, Pamulang, Tangerang Selatan Tel. 021-7402932, 021-7442802 Fax. 021-7402932 Email: pantiwerdahana@yahoo.com & pwkhana@yahoo.co.id

17


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

KEGIATAN SEPEKAN Hari/ Tgl.

Tema &Bacaan Alkitab

Waktu

Kegiatan

Pk.07.00 Pk.09.30 Pk.18.00 Pk.07.30 Pk.07.30 Pk.09.30 Pk.07.00 Pk.09.30 Pk.18.00 Pk.09.00 Pk.09.00 Pk.10.30 Pk.11.00 Pk.11.00 Pk.11.30 Pk.11.30 Pk.14.00 Pk.16.00

Kebaktian I Kebaktian II Kebaktian III Kebaktian Remaja Kebaktian Peranan Kebaktian Pemuda Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Pintu Besi Sekolah Minggu Pembangunan PS Philadelphia PS Anak Gloria Galilea Orchestra PS Jubilate Kolintang Anak PS Hosiana Katekisasi

Senin/ 20 Feb „17

Pk.05.00 Pk.07.00 Pk.09.30

Senam Doa Pagi Senam

Selasa/ 21 Feb‟17

Pk.07.00 Pk.09.00 Pk.10.00

Doa Pagi Katekisasi Persekutuan Lansia

Pk.12.00 Pk.17.30 Pk.19.00 Pk.19.00

PS Anugerah Kolintang Efrata 3 VG Imanuel Katekisasi

Pk.05.00 Pk.07.00 Pk.10.00

Senam Doa Pagi Persekutuan Komisi Dewasa

Pk.12.00 Pk.13.00

PS. Shaloom Kolintang Efrata I

Pk.07.00 Pk.09.30 Pk.09.30 Pk.20.00 Pk.19.00

Doa Pagi Senam Angklung Haleluya PS Mazmur PAW

Minggu/ 19 Feb„17

Rabu/ 22 Feb‟17

Kamis/ 23 Feb‟17

Allah 1

Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pdt. Danny Purnama Bpk. Judha Sinulingga Pdt. Danny Purnama Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Pdt. Frida Situmorang

Roma 12: 9-12

Ibu Silvia Nelson Bpk. Sinarman J.

Mazmur 119: 57-64 Keluarga Kristen Mengasihi Musuh (Matius 5: 43-48)

Pendalaman

Amsal 3: 27-35 Tomat atau Tobat? (Lukas 13: 1-9)

Keluaran 6: 1-8

18

Pelayan Firman/ Fasilitator

Pdt. Iwan Tri Wakhyudi Pdt. Em. Jonatan S. Pdt. Em. Jonatan S. Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Pnt. Maria Sindhu Ibu Silvia Nelson Pnt. Maria Sindhu Pdt. Winner Pananjaya (GKI Kelapa Cengkir) Komisi Musik Komisi Musik Pdt. Semuel Akihary Ibu Silvia Nelson Komisi Musik Komisi Musik LIBUR


Warta Jemaat GKI Samanhudi 19 Februari 2017___________________________

Jumat/ 24 Feb‟17

Sabtu/ 25 Feb‟17

Pk.05.00 Pk.07.00 Pk.10.00

Senam Doa Pagi PA Dewasa

Pk.11.00 Pk.19.00

Efrata 2 Maranatha

Pk.07.00 Pk.09.30

Doa Pagi Persekutuan Bahasa Inggris

Pk.09.30

Persekutuan Bahasa Mandarin

Pk.11.00 Pk.15.30

English Conversation Latihan Pramuka

Ibrani 11: 23-28 Kedewasaan Rohani (1 Korintus 3: 1-9)

Ibu Silvia Nelson Pdt. Frida Situmorang Pnt. Maria Sindhu Komisi Musik Komisi Musik

Markus 9: 9-13 Our Right Worshiping When We Are Right With God & Others (Joh 12: 1-8) Kelahiran Yohanes Pembaptis (Lukas 1: 46-80)

Pnt. Hardijanto Widjaja Pr. Mario

Pdt. Suriawan Edhi (GKI Bungur) Kakak Pembina

Pelayanan Pastoral Pendeta

“Akulah gembala yang baik, dan Aku mengenal dombadomba-Ku dan domba-domba-Ku mengenal Aku” (Yohanes 10:14)

Hari

Waktu

Pendeta Yang Melayani

Selasa

Pk.08.00-10.00

Pdt. Iwan Tri. Wakhyudi

Rabu

Pk.08.00-10.00

Pdt. Lucia D.Widjaja

Kamis

Pk.08.00-10.00

Pdt. Semuel Akihary

Jumat

Pk.10.00-12.00

Pdt. Frida Situmorang

Pelayanan Pastoral Pendeta Emeritus (Perjanjian) Pendeta Yang Melayani

Nomor Telepon

Pdt. Em. Jonatan Subianto

021-5601808,0816781596

Pdt. Em. Liely S. Setiadi

021-5686764,0816781590

Pdt. Em. Setiawan Oetama

021-4508261,0816781599

19


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.