RADAR SEMARANG | Sabtu, 23 April 2011

Page 1

Radar Semarang

SABTU 23 APRIL • TAHUN 2011

2 Tewas, 4 Luka Berat

HARI INI

Semarang Atas Libur panjang selama tiga hari, mulai Jumat (22/4) hingga Minggu (24/4) besok, dimanfaatkan masyarakat untuk bepergian. Hal 2.

Semarang Bawah Sebanyak 36.000 personel Polri, Jumat (22/4) kemarin, disiagakan Polda Jateng untuk menjaga jalannya Paskah. Pemberlakuan status siaga satu ini, sebagai antisipasi kepolisian terhadap ancaman terorisme. Hal 3.

UNGARAN—Kecelakaan maut terjadi di ruas jalan SalatigaBawen, tepatnya di tikungan depan Banaran Cafe, kemarin (22/4), pukul 11.15. Truk tronton B 9735 UYT bermuatan biskuit, menabrak warung di pinggir jalan hingga berantakan. Truk pun ringsek dan terbalik di pinggir jalan. Dua orang tewas dalam kecela-

Urun Rembug

Memberdayakan Pasar Tradisional ERA Perdagangan bebas yang sarat dengan iklim kompetisi, selain menawarkan berbagai peluang, juga membawa berbagai tantangan dan persoalan. Masalah yang muncul adalah, era perdagangan bebas ini lebih didominasi oleh kekuatan konglomerasi sebagai aktor utamanya. Oleh: Sementara para pedaIr Suhariyanto gang kecil menjadi terjepit, terpinggirkan, dan semakin kehilangan segmen pasarnya. Hal itu terjadi ketika kini banyak muncul pasar modern dan minimarket-minimarket di te­ ngah permukiman masyarakat sampai di daerah pinggiran, sehingga potensi pasar lebih banyak tersedot oleh para pelaku usaha ini.

DHINAR SASONGKO/RADAR SEMARANG

Liburan Terhenti di Warung Es Degan

Ricky fitriyanto/rase

MENDERITA—Salah satu adegan visualisasi penyaliban Yesus yang digelar di Gereja Santo Athanasius Agung, Jalan Dr Wahidin kemarin.

Mantan Calon Wawali Dipolisikan BARUSARI—Seorang mantan calon wakil wali kota Semarang kemarin dilaporkan ke polisi. Terlapor berinisial Ds, warga Muktiharjo. Pelapor kasus tersebut adalah Beny Setiono, 33, warga Jalan Gemah Barat RT 8 RW 5 Gemah Pedurungan Semarang. Kepada polisi, Beny menduga Ds telah menggelapkan uang milik rekan kerjanya bernama Kasumudi dan Sugimin. Beny membeber, beberapa bulan lalu, ia mendapatkan order proyek pengadaan gedung parkir di Jalan Gajahbirowo Semarang dari Ds. Proyek senilai Rp 163 juta lebih. Baca Mantan ... hal 4

Sempat Ragu Perankan Yesus KALIWIRU—Visualisasi penya­ liban Yesus di bukit Golgota diperagakan sejumlah umat di Gereja Santo Athanasius Agung, Jalan Dr Wahidin, Jumat (22/4). Uniknya,

Dewan Siap Pasang Badan

Ono Lady Gaga nyasar Krobokan, okeh sing naksir, termasuk aki-aki..

+6285741050609 SEBAIKNYA CAGAR BUDAYA DIRENOVASI ATAU DIBAGGUN ULANG SUPAYA TIDAK ME­ MAKAN KORBAN ATAU PEMERINTAH SE­ MARANG MEMANFAATKAN GEDUNG BER­SE­ JA­RAH ITU BUAT MUSIUM ATAU LAINYA YANG PENTING TERAWAT. Baca SMS KOMENTAR ... hal 4

redaktur ISKANDAR • grafis DHANI

memamerkan kebaya-kebaya rancangannya. Sedangkan Gregorius Vici menampilkan busana santai bertema Fabulous Mixed Culture. Bagaimana dengan Ventlee dan Ave? Ya, dua perancang ini masing-masing mengusung bu­ sana bertema Galafiesta dan Serenity. Sementara Ferry Se­ tiawan hadir dengan karya bertema Swargaloka. Tema Spice Island menjadi pilihan perancang Dana Rahardja. Baca Enam ... hal 4

Dua model membawakan busana perancang yang tampil di lantai satu Mal Paragon, kemarin. Pergelaran 6 perancang Semarang, menyemarakkan HUT mal tersebut.

Warak Ngendog

Bangunan tua di Kota La­ma satu per satu ambruk. Te­ra­khir pa­da Rabu (13/4) lalu, me­ nim­pa sejumlah mobil dan mo­tor. Silakan komentari topik ini. Bagaimana sebaiknya ba­ ng­unan Kota Lama di Semarang diberdayakan. Silakan kirim SMS ke nomor HP 085.740.73.5555. Tiga SMS terpilih akan men­ da­pat voucher dari Indosat.

Baca Sempat ... hal 4

limut kain di ruang depan. Satu per satu rekan dan tetangga korban silih berganti memasuki rumah keluarga, untuk mengucapkan belasungkawa. Rencananya, jenasah korban akan dimakamkan hari ini (Sabtu, Baca Liburan ... hal 4 23/4).

RANCANGAN TERBARU

Baca Dewan ... hal 4

SILAKAN BERKOMENTAR

gal, terasa begitu nyata. Visualisasi yang berlangsung selama sekitar 2 jam, diawali dengan adegan saat Yesus berdoa.

SEKAYU—Gelaran fashion show bertajuk Amazing First Anniversary kemarin digelar di Mal Paragon Jalan Pemuda dalam rangka hari jadi mal tersebut. Fashion show menampilkan enam perancang ternama Kota Atlas. Yaitu, Intan Avantie, Gregorius Vici, Ventlee, Ferry Setiawan, Ave Sanjaya, dan Dana Rahardja. Keenamnya tampil dengan tema gaun masing-masing. In­tan Avantie, misalnya, me­ ngusung tema kemilau. Ia

NGEMPLAK SIMONGAN—Kasus rebutan lahan antara Yayasan Pendidikan Kranggan selaku pengelola SMP Salomo 1 dengan Yayasan Sam Po Kong terus berlanjut. Belum lama ini, kasus tersebut dibahas Komisi D DPRD Kota Semarang. Dewan terpaksa turun tangan karena sekolah yang dihuni 197 siswa itu, terancam dieksekusi PN Semarang pada 27 April. Ketua Yayasan Pendidikan Kranggan, Ir Setyana Tjahyana mengatakan, kasus ini bermula ketika Yayasan Sam Po Kong Semarang, mendapat sertifikat tanah pada 2002 lalu.

cah nggambus

visualisasi tersebut ditambahi unsur teatrikal sehingga terlihat lebih menyentuh. Peristiwa penderitaan Yesus Kristus yang disiksa, disalib, hingga mening-

SUASANA duka tadi malam menyelimuti rumah korban tewas kecelakaan di Jalan Mangga Dalam No 8, Kelurahan Srondol Wetan, Kecamatan Banyumanik. Jenasah Eko Yania Sariyanto dan Beta Tri Kusriyanti, masih berada di rumah duka, terbujur berse-

Enam Perancang Pamerkan Karya

PENDIDIKAN

Kartinian, warga joget Briptu Norman, Ibu Kartini soko India ketoke ki...

Baca 2 Tewas ... hal 4

NYUNGSEP—Truk bermuatan biskuit yang menabrak warung sehingga mengakibatkan pasutri tewas dan empat lainnya luka berat.

Baca Memberdayakan ... hal 7

KASUS

kaan tunggal itu. Yaitu, Eko Yania Sariyanto, 26, dan istrinya Beta Tri Kusriyantini, 31. Pasangan suami istri (pasutri) itu tercatat warga Jalan Mangga Dalam No 8 Srondol Wetan Kota Semarang. Keduanya meninggal dalam perjalanan ke Rumah Sakit Kensaras, karena mengalami luka parah di bagian kepala.

foto-foto: RICKY FITRIYANTO/RADAR SEMARANG

Jembatan Kalipancur Kini Jadi Terminal Dadakan

Angkot Bagi 2 Trayek, Antre Lama Tunggu Penumpang Penutupan Jembatan Kalipancur akibat pengerjaan perbaikan jembatan, membuat susah warga beraktivitas. Awak angkot pun terpaksa melayani dua “trayek” pendek. Seperti apa? BUDI SETYAWAN UJUNG Jembatan Kalipancur kini jadi “terminal” pemberhentian, pasca-penutupan jembatan tersebut karena perbaikan. Semua penumpang yang akan menuju Manyaran maupun sebaliknya, Gunungpati, diturunkan di ujung Jembatan Kalipancur.

Para penumpang selanjutnya berjalan kaki, melintasi jembatan, untuk kemudian naik angkutan yang sudah menunggu di ujung jembatan seberang. Pantauan Radar Semarang pada Jumat (22/4) kemarin, angkutan yang ngetem di antaranya angkot jurusan Karangayu-Gunungpati (R5) dan angkutan Johar, KarangayuManyaran, Kalipancur. Angkutan-angkutan itu ngetem hingga berjam-jam untuk mendapatkan penumpang, akibat sepinya penumpang. Kondisi ini dikeluhkan sejumlah penumpang. “Biasanya Gunungpati sampai Manyaran cuma Rp 2.500. Tapi sekarang Rp 4.000. Karena naik dua kali, dari Gunungpati sampai Kalipancur, saya harus bayar Rp 2.000, terus lanjut ke Manyaran, tambah lagi Rp 2 ribu,” keluh Maesaroh, 46,

warga Gunungpati yang hendak ke Gunungpati. Selain ongkosnya naik dua kali lipat, ia juga mengeluhkan lamanya angkot beroperasi. Sebab semua angkutan ngetem lama untuk menunggu penuhnya penumpang. “Jadi waktunya habis, hanya untuk naik angkot saja,” keluh Maesaroh. Wasis, 46, salah satu awak angkutan Gunungpati-Karangayu mengaku para awak angkutan sengaja menaikkan tarif karena pendapatan yang minim sejak jembatan ditutup. “Ya untuk menutup setoran. Kalau nggak gitu, kita nggak dapat pemasukan,” ucapnya. Wasis mengaku, sejak jembatan tidak bisa dilewati, dalam sehari, ia hanya bisa mendapatkan penghasilan bersih maksimal Rp 40 ribu. Baca Angkot ... hal 4

BUDI SETYAWAN/RADAR SEMARANG

NGETEM DI UJUNG JEMBATAN—Angkot yang ngetem di ujung Jem­ batan Kalipancur. Mereka menaik-turunkan di ujung jembatan. e-mail: editor@radarsemarang.com


2

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

APRIL 2011

SEMARANG - SAMPIT KM. Kirana I

Kamis 28 April

KM. Kirana III

Jumat 22 April

06.00

SEMARANG - KUMAI 06.00

SEMARANG - PONTIANAK KM. Satya Kencana II

Jumat 22 April

19.00

SEMARANG - KETAPANG KM. Satya Kencana I

Rabu 27 April

05.00

Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah, untuk informasi lebih lanjut hubungi: Jl. Raden Patah 203-B Semarang, Telp. 024-3584600, Fax. 024-3569982, Layanan SMS 0813 2500 5700 Ketik: Jadwal (pelabuhan asal) (pelabuhan tujuan), contoh: Jadwal Semarang Pontianak atau website: dluonline.co.id

SADENG

Bagikan Nutrisi Tambahan untuk Anak-Anak KEGIATAN bakti sosial yang digelar di RS Permata Sari Jalan Bukit Manyaran 1 Semarang pada Rabu (27/4) mendatang akan bermanfaat bagi masyarakat. Sebab, berbagai acara yang berhubungan dengan kesehatan akan dilaksanakan. Yakni, operasi bibir sumbing, operasi katarak, pengobatan gratis dan pemberian nutrisi tambahan untuk anak-anak. Bakti sosial dini digelar untuk memperingati HUT ke-464 Kota Semarang dan HUT ke-11 Radar Semarang. “Bakti sosial ini dilaksanakan atas kerja sama Radar Semarang, RS Permata Sari dan Pemerintah Kota Semarang,” jelas ketua panitia Pratono. Dijelaskan lebih lanjut, Ketua Tim Penggerak PKK Kota Semarang Ny Hermin Soemarmo direncanakan akan hadir dalam kegiatan yang didukung oleh RS Panti Wilasa Citarum, Persatuan Dokter Spesialis Mata Indonesia (Perdami), PT Pertamina, PT Kalbe Farma, dan Tolak Angin Sido Muncul ini. Istri Wali Kota Soemarmo akan memberikan nutrisi tambahan pada anak-anak. “Jadi masyarakat di sekitar RS Permata Sari yang memiliki anak, kami harapkan bisa hadir pada pukul 08.00 untuk mendapatkan nutrisi tambahan secara gratis,” tambahnya. (ton/ce1)

Naik 25 Persen, Bangku KA Ludes JANGLI—Libur panjang selama tiga hari, mulai Jumat (22/4) hingga Minggu (24/4) besok, dimanfaatkan masyarakat untuk bepergian. Hal itu terlihat dari lonjakan penumpang Kereta Api (KA) di wilayah Daop IV. Jumlah penumpang mengalami kenaikan hingga 25 persen. Bahkan, sebagian besar KA tidak menyisakan tempat duduk hingga akhir masa liburan besok. Jika pada hari biasa jumlah penumpang KA (per hari) hanya 4.300 penumpang, mulai Jumat kemarin penumpang mencapai kurang lebih 6.100 orang. Sebagian besar tiket KA ludes terjual. Beberapa KA yang tidak menyisakan tempat duduk hingga akhir pekan besok, di antaranya KA Muria, KA Sindoro, dan KA Harina. Humas KA Daop IV Sapto Hartoyo mengatakan, untuk mengantisipasi libur panjang hingga tiga hari ini, pihaknya telah menyiapkan gerbong tambahan untuk semua jenis KA. Namun antisipasi itu tetap belum cukup melayani semua calon penumpang yang ingin berpergian menggunakan KA.

“Padahal, kita sudah menambah satu sampai dua gerbong untuk semua KA, tapi tetap saja banyak yang penuh. Memang kalau libur panjang begini penumpang selalu meningkat. Itu berlaku di semua wilayah, karena saya melakukan koordinasi di Bandung, ternyata di sana juga penuh, khususnya untuk tujuan Surabaya,” kata Sapto, (22/4) kemarin. Sapto menambahkan, puncak penumpang terjadi pada akhir pekan besok. Banyak penumpang yang sudah melakukan waiting list. Kebanyakan tujuan Jakarta. Untuk mengantisipasi puncak arus penumpang pada Minggu besok, pihaknya masih akan menambah gerbong cadangan lagi. “Biasanya, kita ada cadangan untuk hari H (puncaknya), tapi itu tidak bisa dijagakan, penambahan biasanya hanya satu gerbong untuk meladeni calon penumpang yang tidak waiting list,” tandasnya. Dani Isnanto, 27, warga Ungaran, mengaku beruntung bisa mendapat tiket untuk tujuan Jakarta. Sebelumnya, ia sudah memprediksi bakal minim tiket ketika datang ke Stasiun

JOMBLANG

Parkir 2 Jam, Motor Dicuri LAGI, kasus pencurian kendaraan motor terjadi di Kota Semarang. Kali ini korbannya Herbud Nugroho, 26, warga Cinde Selatan III RT 7 RW 8, Jomblang, Candisari. Sepeda motor Yamaha Vega H-3601-ZZ yang diparkir di teras rumahnya, raib dicuri. Motor tersebut hilang berselang dua jam, setelah korban memarkir kendaraannya. Korban menceritakan, Rabu (20/4) pukul 01.30, ia pulang ke rumah. Motornya parkir di teras rumah bersama tiga motor lain. Korban tidak langsung tidur. Dia duduk di teras rumah sembari bermain laptop. Sekitar pukul 02.00, Herbud mengantuk dan tidur di sofa ruang tamu. Pintu rumah dibiarkan terbuka. Sedangkan pintu pagar tertutup, tetapi tidak dikunci. Dini hari itu, masih banyak pemuda yang duduk-duduk di depan rumah. Pencurian diketahui pukul 03.30 ketika adiknya berniat pinjam motor Vega. Saat hendak digunakan, motor sudah raib. ”Adik saya tanya motor parkir di sebelah mana, kok tidak ada,” katanya. Korban penasaran dengan pertanyaan itu. Herbud bangun dan ke teras, ternyata motor yang ia parkir memang sudah tidak ada, sementara kunci masih di tangan. Dia yang sadar motor telah hilang, lari ke luar, tetapi tidak ada seorang pun. Kasus ini ditangani Satuan Reskrim Polsek Gajahmungkur. (zal/isk/ce1)

NgeSMSaN RUBRIK ini menampung saran, keluhan dan uneg-uneg warga tentang permasalahan kota dan pelayanan publik. Kiriman melalui SMS ke:

081 325 262 560

Tidak adil pembangunan yang diutamakan simpanglima, pahlawan, pemuda. Coba walikota dan gubenur, lihat bangetayu wetan, ngeneess bos puluhan tahun jalan tidak pernah diperbaiki. +628164888973 AS & sekutunya memang dasarnya sebagai NEGARA PENJAJAH SEKALIGUS PENJAHAT PERANG. Negara Libya lagi konflik internal ehh...dia yang sibuk mencampuri urusan dalam negeri Libya, hanya karena merasa sebagai Negara paling ”Sok.” +628122570852 Mall yang memiliki konsep green atau hijau alam dapat dibangun di Indonesia. +6285727793181 Pemkot Semarang bukannya tidak punya mata dan telinga terhadap kesemrawutan sepanjang Jl. Sekayu Raya. Dengan membiarkannya, warga Kel. Sekayu jadi tidak betah tinggal, dan menjual murah tanah/rumahnya. Itulah keinginan para kapitalis serakah, yang dilibatkan/diundang Pemkot Semarang dalam pembangunan (?). +628122578706 PAK WALI, KAPAN KALI SEMARANG DIKERUK? +6281228311333 Mohon segera dibebaskan ABK Sinar Kudus yang disandra oleh perompak Somalia di laut arab kasihan mereka dan keluarganya yang tiap hari dilanda rasa gelisah, Indonesia khan negara kuat dengan bala tentaranya di darat ada KOPASSUS, di laut ada MARINIR, dan di Udara ada KOPASKHA masak gitu aja ga mampu. Terima Kasih. — Kawulo Alit — +622470199119 Penguatan nilai tukar rupiah dengan US dolar belum bisa dijadikan landasan kemajuan ekonomi Indonesia. Karena sifatnya masih sementara. Kemajuan ekonomi bila tidak berjalan bersama kemakmuran rakyat timbulnya kesenjangan social seperti keadaan sekarang. Kemakmuran rakyat menyeluruh adalah bukti nyata kemajuan ekonomi sebuah bangsa. +6281229360717 TOLONG DEPHUB DEKAT PASAR BANDUNGAN PERTIGAAN ALFAMART KASIH RAMBU-RAMBU, BANYAK YANG KESASAR KE KAMPUNG. +6285747752004 Buat Polisi, perempatan di depan Hotel Telomoyo Gajahmada kenapa tidak pernah ada yang mengatur ya... semerawut, gimana tuch...apa harus menunggu kejadian kecelakaan dulu baru dijaga? +6285226550095 Kepada Kapolda Jateng, tolong berantas balapan motor liar, di Kota Semarang, karena sangat mengganggu penguna jalan, terima ksih. +6281273938979

www.radarsemarang.com Graha Pena lt. IV Jl. Perintis Kemerdekaan 77 Semarang Telp/Fax: (024) 7462255, 7462288, 7462140

JOHN WAHIDI/RADAR SEMARANG

MERIAH—Anak-anak mengikuti lomba mencari telur rebus di Waster Blaster kemarin.

Tawang kemarin. “Saya sudah menduga kalau long weekend ini rawan kehabisan tiket, ternyata benar. Tadi teman saya juga tidak kebagian, beruntung saya masih dapat (tiket),” kata pria yang mengunjungi saudaranya di daerah Jakarta Timur itu. Berbeda dengan Dani, Lisa Aryanti, 31, mengaku sudah memesan tiket dua hari sebelumnya. Ia bersama orang tua berencana menghabiskan liburan ke tempat saudaranya di Jakarta. “Kalau tidak jauh-jauh hari

nanti tidak kebagian tiket. Beda kalau hari biasa, tidak usah pesan pasti ada tiket. Ini kan libur panjang, jadi pasti banyak yang pergi, khususnya dengan kereta,” ujar warga Ngaliyan itu. Meriah, Lomba Cari Telur Rebus Sementara itu, berbagai cara dilakukan untuk mengisi liburan sekolah. Salah satunya, mengikuti lomba di wahana permainan air Water Blaster di Jangli. Sebanyak 150 siswa TK dan SD mengikuti kegiatan

lomba. Selain mengikuti lomba, me reka juga rekreasi serta bermain plorotan di wahana Anakonda. Juga main ketangkasan di wahana Ninja Warior atau di 12 wahana permainan bernuansa air lainnya. Dari berbagai lomba, yang paling menarik lomba berburu telur rebus. Sebelumnya, telur sudah disembunyikan panitia di area tersebut. Setelah itu, peserta diperintahkan mencari telur tersebut. Di lomba itu, peserta diberi waktu 10 menit untuk menemukan telur. Direktur Operasional Water Blaster Sumitro mengatakan, lomba untuk menambah keceriaan anak saat merayakan liburan Paskah. ”Sehingga anak-anak melupakan kegiatan sekolah dan menjadi fresh,” katanya. Seorang peserta, Priyo, 6, mengaku senang mengikuti lomba. Selain bisa mendapatkan hadiah, juga sekaligus wisata. Selain lomba mencari telur, juga dihelat lomba lainnya. Di antaranya, lomba melukis telur serta melukis ikon Water Blaster. (zal/hid/ isk/ce1)

Tirukan Gaya Briptu Norman Kamaru Warga Sumurejo Rayakan Kartinian SUMUREJO—Warga di wilayah RT 1 RW 1 Kelurahan Sumurejo, Kecamatan Gunungpati, ini patut diacungi jempol. Mereka tak mau kalah dengan pelajar sekolah yang memperingati Hari Kartini. Warga Sumurejo juga memperingati Hari Kartini dengan menggelar berbagai lomba kreatif. Sebanyak 52 keluarga, kemarin, mengikuti lomba Kartinian di Balai RT 1 RW1. Kegiatan ini bersifat wajib bagi warga. Lomba yang dihelat, antara lain, fashion show, menyanyikan lagu Ibu Kita Kartini, lagu bebas, serta joget indah. Ibu-ibu tampak antusias mengikuti aneka lomba. Meski bukan model, gaya mereka di atas panggung tak kalah heboh. Peserta lomba fashion Kartini tampil percaya diri. Bahkan, seorang nenek berusia 80 tahun ikut andil memeriahkan acara tersebut. Ketua RT 1/RW 1 Sukisno mengatakan, yang diwajibkan ikut hanya warga yang telah berkeluarga. Selain melatih mental, juga untuk mengenang jasa Kartini. Sukisno mengaku awalnya tak mudah untuk menggerakkan warga ikut dalam semua kegiatan. Dengan pendekatan tertentu, anggota TNI ini bisa merebut hati para warganya untuk mengikuti semua lomba. Salah satu caranya, Sukisno yang juga

JOHN WAHIDI/RADAR SEMARANG

CHAIYA-CHAIYA—Ibu-ibu warga RT 1 RW 1 Kelurahan Sumurejo, Kecamatan Gunungpati, berlomba joget menirukan gerakan Briptu Norman.

pengusaha bakso Pak Gendut ini, terlibat langsung dalam semua kegiatan. “Jelas ini sulit diterapkan, kalau saya sendiri tidak ikut terjun langsung mengikuti berbagai kegiatan yang tujuannya agar warga ikut andil juga,” ungkap pria berpangkat Kopral Kepala ini. Yang juga menarik, tentu lomba jo-

get. Sebab, peserta harus menirukan gerakan Briptu Norman yang melyp-sync lagu Chaiya-Chaiya. Sukisno mengatakan, tujuan digelarnya lomba agar warganya berani tampil di depan, serta percaya diri. Soal penilaian fashion show, Sukisno mengatakan, yang dinilai keserasian busana serta

pakaian adat. Ketua Tim Penggerak PKK RT 1, Sri Yuniarti, mengatakan, dengan lomba tersebut, ia berharap warga semakin guyub-rukun dan mengimplementasikan sikap tauladan Ibu Kartini. Dikatakan, lomba serupa akan dilakukan setiap tahun. (hid/isk-100/ce1)

Tanam Asem di Stonen PETOMPOM—Aktivis prolingkungan yang tergabung dalam Lingkar Bumi, Jumat (22/4) kemarin, memperingati Hari Bumi dengan menghelat sejumlah kegiatan. Mengambil setting di kawasan Bukit Stonen, sejumlah aksi dilakukan para aktivis Lingkar Bumi. Bukit Stonen dipilih sebagai lokasi acara karena dianggap sebagai sim-

bol kelalaian pemegang modal melindungi lingkungan. Lingkar Bumi merupakan aksi gabungan dari LBH Semarang, Hysteria, Karamba Art, Molek, Teater ASA, Teaer Emka dan Lacikata. Mengawali perayaan Hari Bumi, aktivis membaca puisi yang sarat kritik pada pemerintah. Setelah itu dilakukan perform art yang menyuarakan

perlindungan lingkungan. Di pungkas acara, dilakukan penanaman pohon asem yang menjadi simbol asal-usul dari Kota Semarang. Sukarman dari LBH Semarang mengatakan, tujuan pihaknya memperingati Hari Bumi untuk mengingatkan Pemkot Semarang terkait kebijakkan perlindungan lingkungan. (mg23/isk/ce1)

EKO PRASETYO PRABOWO/RADAR SEMARANG

PENANAMAN—Penanaman Pohon Asem yang menjadi simbol asal-usul Kota Semarang

Pembaca Menulis P Usulan Pencopotan Anggota DPR SAYA merasa muak melihat anggota DPR yang sudah tidak membela rakyat lagi. Dulu, waktu kampanye, berkoar-koar ingin membela kepentingan rakyat. Namun, setelah terpilih dan duduk di kursi empuk DPR, lupa semuanya. Yang dipentingkan justru kepentingannya sendiri. DPR sepertinya sudah tidak punya hati nurani lagi. Telinganya sudah budeg, matanya picek. Diberi waktu reses, yang seharusnya digunakan untuk ngobrol sama yang dulu memilihnya, malah plesiran ke luar negeri. Saya jadi malu, apakah anggota DPR itu OKB, orang kaya baru, yang tidak pernah ke luar negeri? Aji mumpung. Memalukan, sekaligus memprihatinkan. Saya kok punya usulan. Bagaimana kalau rakyat yang dulu memilihnya, mengajukan mosi tidak percaya, melakukan pemilihan lagi untuk menarik dukungan pada calon yang dulu dipilihnya. Pastinya ini bisa, dan mekanismenya saja yang perlu dipikirkan. Sejauh ini, yang bisa memberhentikan adalah presiden. Lha, wong yang milih rakyat, tentunya yang memberhentikan juga rakyat to. Tidak ada lembaga yang bisa memberhentikan kemauan (nafsu) DPR, presiden sekalipun. Jadi, alangkah baik-

nya jika ada mekanisme pemberhentian anggota DPR yang dilakukan pemilihnya. SUSANTO SETIAJI antok_aji@rocket.com

Pencemaran Udara Makin Parah SETIAP pagi, motor, bus atau angkot saling berlomba. Saling salip untuk sampai ke tujuan masing-masing. Sayangnya, masih ada bus yang knalpotnya mengeluarkan asap hitam pekat. Sehingga, pengendara motor atau sepeda yang di belakangnya akan hitam mukanya kena asap tersebut. Apesnya, pengendara akan batuk-batuk menghirup asap hitam tersebut. Selanjutnya, yang ada adalah misuh-misuh dari pengendara sepeda serta pengendara motor, dan sopir bus tidak perduli. Lalu, siapa pihak yang paling bertanggung jawab terhadap kendaraan yang mengepulkan asap hitam tersebut? PRATONO pratono_rase@yahoo.com

Pemimpin Redaksi: Iskandar Koordinator Liputan: Arif Riyanto Redaktur: Ida Nur Layla, Pratono, Lis Retno Wibowo Asisten Redaktur: Ricky Fitriyanto Staf Redaksi: M. Rizal Kurniawan, Puji Setyo Sinaga, Baskoro Septiadi, Nur Wahidi, Nurul Yohana Pratidina Salatiga: Dhinar Sasongko Kendal: Ismu Puruhito Batang-Pekalongan: Didik Teguh Raharjo Demak: Wahib Pribadi Wonosobo: Sumali Ibnu Chamid Kabupaten Magelang: Mukhtar Lutfi Kota Magelang: Bhekti Wira Utama Temanggung: Abbaz Zahrotien Fotografer: Adityo Dwi Riyantoto Grafis: Agus AP, Sofian Hadi, Arif Sina, Sugiyanto Wiyono, Djati Prasetyo, Dhani Apriyanto Sekretaris Redaksi: Wulan Wijayanti Iklan: Tri Sutristyaningsih (Manajer), Taufiq Rikhoyadi, Eny Susilowati Keuangan: Yetty Tri Susanti (Manajer),Yuni Ekowati,Indah Fajarwati, Ida Nurafia Pemasaran: Bambang Krisnadi (Manajer), Rinto Agung Penerbit: PT Semarang Intermedia Pers General Manager: Agung Pamudjo.

REDAKTUR ISKANDAR & PRATONO • GRAFIS FALAKH

Pembaca Menulis

Pembaca Radar Semarang yang budiman, rubrik ini khusus disediakan bagi Anda yang ingin menyampaikan keluhan maupun gagasan. Kirim ke email : radar.semarang@yahoo. com editor@radarsemarang.com atau bisa difax ke 024-7462255, 7462288 (jam kerja). Sertakan fotokopi KTP data diri Anda yang masih berlaku dan ditandatangani. Terima kasih Anda tidak memberi imbalan apapun kepada wartawan yang melakukan tugas liputan. Wartawan Radar Semarang dibekali dengan kartu pers yang selalu dikenakan selama bertugas.


Semarang Semarang

Radar Semarang Radar Semarang Senin 4 April 2011

Sabtu 23 April 2011

���������

Bawah Bawah

3 3

Siaga Satu, Sebar 36.000 Personel ��������

KEPOLISIAN DAERAH JATENG KEPOLIS

MUGASARI — Sebanyak 36.000 masing. “Seluruh personel yang personel Polri, Jumat (22/4) tersebar di masing-masing Polres kemarin, disiagakan Polda Jateng disiagakan, Brimob masing-mas­ untuk menjaga jalannya Paskah. ing kompi juga disiagakan di POLRESTABES SEMARANG Pemberlakuan status siaga satu masing-masing kesatuan,” kata SPK 024-3545157, 8413284 ini, sebagai antisipasi kepolisian Kepala Bidang Humas Polda LAKA LANTAS 024-3581161 terhadap ancaman terorisme, Jateng, Kombes Pol Djihartono, POLSEK KALIBANTENG 024-7610698 sekaligus memastikan keamanan (22/4) kemarin. POLSEK TUGU 024-7611544 selama perayaan Paskah. Status Peran intelijen juga dimaksi­ POLSEK MIJEN 024-7711166 siaga juga diberlakukan untuk malkan. Tujuannya mendeteksi POLSEK NGALIYAN 024-7617969 dini kemungkinan-kemungkinan TNI. Tak hanya menggantungkan terjadinya aksi teror. Selain me­ POLSEK BANYUMANIK 024-7461314 penjagaan dari Polri dan TNI. nyiagakan seluruh personelnya, POLSEK GUNUNGPATI 024-6932110 GEDUNG BERLIAN — Jelang dan menjadikan proses tersebut anak­anak. UNjuga yangberkoordinasi dilakukan komisi E di Masyarakat juga diminta menjaga Polda dengan POLSEK SEMARANG TENGAH 024-3545175 pelaksanaan ujian nasional (UN), sebagai momok. Itu justru keamanan me­ “Orang tua seharusnya me­pihak-pihak beberapaterkait daerah,untuk tahunmeng­ lalu di di lingkungan masingPOLSEK SEMARANG SELATAN 024-8311123 KA SIAGA KA OPS

024-8413744 024-8443108

amankan tempat-tempat ibadah, masing kesatuan.” gereja terbesar di Semarang, yaitu objek wisata dan objek vital lain­ Menurut Wakapendam, penga­ Gereja Katedral. Kewaspadaan nya. “Kami juga bekerja sama manan dari TNI bersifat on aparat kepolisian dan penjaga dengan pihak-pihak lain, seperti call. Artinya, segera terjun dan gereja begitu tinggi. Setiap mobil bandara dan pelabuhan untuk membantu di lapangan ketika jemaat yang ingin melakukan meningkatkan keamanan.” dihubungi. “Untuk melakukan misa diperiksa satu per satu. Terpisah, Wakil Kepala pengamanan, Kodam berkoordi­ “Waswas juga setelah men­ Penerangan Kodam (Wakapendam) nasi dengan pihak kepolisian.” dengar di Jakarta ada ancaman IV/Diponegoro, Letkol (Inf) Zaenal Sementara itu, pantauan koran bom. Tapi saya yakin di sini tidak M mengatakan, pihaknya me­ ini kemarin, seluruh gereja di Kota ada, karena pasti polisi sudah nyiagakan seluruh personel di Semarang mendapat penjagaan melakukan sterilisasi sebe­ masing-masing kesatuan. “Semua ketat aparat keamanan. Setiap lumnya,” Xavirius Andianto, 36, personel TNI di Jawa Tengah yang personel kepolisian berjaga secara warga Pusponjolo yang saat itu dengan poin 60 ubah dan berbeda dari sudut tahungereja. sekolah,melakukan tidak lagi ditentukan tersebarmenerapkan di 4 Korem, 11 Batalyon menyebar di setiap misa bersama anak persen hasil UN dan 40 persen yang berubah, secara dan nasional oleh(zal/isk/ce1) peme­ dan 36 Kodim disiagakan di masing-lalu. Regulasi Hal itu terlihat di salah satu istrinya.

UN Tak Mutlak Penentu Kelulusan semua pihak diimbau tidak men­

mengaruhi psikologis mereka,”

tanpa ada kesan menekan siswa

tru semakin menekan pikiran

POLSEK GAJAHMUNGKUR 024-8504900 jadikan ujian tersebut sebagai ujar anggota Komisi E DPRD momok yang ditakuti para 024-76482737 siswa. Jateng, Muh Zen Adv. POLSEK TEMBALANG Sebab, hal itu dikhawatirkan Zen mengungkapkan, ba­ POLSEK PEDURUNGAN 024-6709994 akan membebani siswa dan nyak orang tua siswa yang POLSEK SEMARANG justru UTARA membuat mereka024-3545162 tidak takut anaknya gagal dalam POLSEK GENUK 024-6581470 bisa mengerjakan soal­soal UN. Karenanya, mereka mem­ dengan benar. bebani siswa dengan berbagai POLSEK SIDODADI 024-6716191 “Sikapi UN dengan wajar024-3455193 saja, bimbingan belajar yang jus­ KP3

POLRES SEMARANG SPK POLSEK UNGARAN POLSEK KLEPU POLSEK BAWEN POLSEK TUNTANG POLSEK SUMOWONO POLSEK SURUH POLSEK JAMBU POLSEK BANYUBIRU POLSEK TENGARAN POLSEK PABELAN POLSEK PRINGAPUS POLSEK BANDUNGAN

024-6922109 024-6921110 0298-592113 0298-591067 08882740195 0298-711610 0298-312351 0298-591873 0298-591881 0298-312850 0298-312850 0298-312850 0298-6920628

SPK

0298-326710

POLRES SALATIGA POLRES DEMAK SPK

Sukoharjo, soal­soal dikawal polisi dengan bersenjata leng­ kap. “Ini kan malah menakutkan. Padahal, intinya di UN ini ba­ gaimana semua pihak berlaku jujur sehingga tidak ada kecura­ ngan,” kata dia. Meski begitu, dia menyam­ but baik diubahnya sistem UN

hasil ujian sekolah sebagai syarat kelulusan siswa. “Ini setidaknya memberi penghargaan kepada guru mata pelajaran untuk ikut menentukan kelulusan siswa,” katanya. Kepala Dinas Pendidikan Jateng, Kunto Nugroho sebe­ lumnya mengatakan, tahun ini beberapa regulasi UN di­

antara lain, tidak menjadikan nilai UN sebagai satu­satunya penentu kelulusan. Namun, hasil ujian untuk beberapa mata pelajaran tersebut akan digabung dengan nilai rapor siswa untuk menentukan ke­ lulusan. Selain itu, penerapan standar kelulusan oleh masing­masing

rintah. “Dengan cara tersebut, masyarakat dapat menilai lang­ sung kualitas suatu sekolah, didasarkan atas standar kelu­ lusan yang ditetapkan. Sistem tersebut juga membuat tidak ada lagi UN ulangan bagi siswa yang dinyatakan tidak lulus.” (ric/isk/ce1)

PONDASI SHELTER PKL

Stroke Ketiga Penyebab Kematian

tRi sutRistYaNiNGsiH/RadaR sEmaRaNG

BaNjiR HadiaH—Pimpinan sido muncul, sigit Hartojo, di tengah-tengah peserta jalan sehat tolak angin.

POLRES KENDAL SPK

0291-686171

nyikapi UN sebagai sebuah proses belajar yang biasa­biasa saja. Tetap meminta anak­anak belajar, tapi jangan membebani,” ujarnya. Dikatakan, kesan UN sebagai momok yang menakutkan juga terlihat dari cara pengamanan soal­soal UN yang dinilainya berlebihan. Dari pantauan jelang

0294-381511, 382110

sebagainya.” Sejumlah Menurut Soetedjo,pekerja ada enam melaku­ indeks kebugaran kan yangpemasa­ perlu dijaga. Yaitu kebugaran fisik, ngan pon­ sosial, mental, emosi, spiritual dasi untuk atap dan lingkungan. “Di antara enam shelter PKL di itu, indeks yang rendah harus area bundaran diupayakan untuk ditingkatkan Simpang Lima, agar tidak jatuh atau tepatnya tetap dalam di kondisi sehat,” katanya. depan Living Seminar diikuti 300 peserta, Plaza. Pondasi terdiri atas lansia dan ibu­ibu yang terbuat PKK. Pembicara lainnya, dr Dani dari buis be­ Rahmawati, Endang Kustiowati ton tersebut dan Aris Catur Bintoro. Ketua ditanam dengan panitia acara, Dwi Pudjonarko, kedalaman mengatakan, tujuan seminar 2 meter dengan agar masyarakat sadar menjaga diameter 80cm. kesehatan. (mg17/isk/ce1)

BALAI KOTA — Penyakit stroke menempati urutan ke­ tiga penyebab kematian dan kecacatan di dunia. Stroke bi­ asanya menyerang orang lansia. Namun, orang muda pun bisa terkena stroke. Hal itu disampaikan dr Endang Sukowati kemarin (3/4) di Balai Kota Jalan Pemuda, dalam seminar kesehatan bertajuk Meraih Kebugaran di Usia Senja. Seminar dihelat oleh Perhimpunan Dokter Spesialis Syaraf Indonesia dan Fakultas Kedokteran Undip. Stroke, tutur Endang, bisa terjadi ketika sebagian otak mengalami kerusakan akibat

gangguan pada aliran darah yang mengaliri otak. “Aliran darah di otak kita dapat terhalang karena pembuluh­pembuluh darah me­ nyempit. Jika sampai pembuluh darah pecah, bisa menyebab­ kan stroke, pendarahan yang berakibat fatal,” tuturnya. Faktor yang bisa menyebab­ kan risiko stroke, lanjut Endang, dapat dicegah. Yaitu, dengan mengatur pola hidup sehat dan makan dari biji­bijian sehingga bisa menurunkan kolesterol. Seperti, beras merah, jagung, gandum, kacang kedelai, biji kenari, dan kacang mede. Upaya lain mencegah stroke, imbuh Endang, menambah

asupan kalium dan mengu­ rangi asupan natrium. Selain itu, disarankan mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin B6, B12, C, dan E, dan susu berprotein dan kalsium. Pembicara lainnya, dosen Neurologi FK Undip, dr Soetedjo mengatakan, gaya hidup ses­ eorang turut menentukan pola kesehatan. “Rahasianya dengan tidak menggantungkan diri pada perawatan medis dokter. Tetapi harus konsisten pada perawa­ tan diri yang sehat. Seperti makan makanan yang sehat, menjaga kesehatan, olah raga, rekreasi, tidur yang cukup dan

NUANSA kolaborasi musik yang berbeda, Sabtu (2/4) malam, berada dalam satu panggung di Stadion Diponegoro. Grup band Drive dan Ungu, berkolaborasi di lagu pamungkas Cinta Gila yang bercorak pop melayu up tempo. Aksi panggung kedua grup musik papan ini beradu di even Pro Mild Tour with Ungu dan Drive. Diawali tembang ”Tak Terbalas” yang berirama pop rock up tempo yang dibawakan oleh Anji Drive dan kawan­kawan. Drive terus menggoyang Stadion Diponegoro dengan deretan lagu­lagu bertempo

cepat, seperti Wanita Terindah dan Hari Ini Kau Yang Punya. Aksi mereka, selain bermandi­ kan cahaya, juga diikuti sajian letupan kembang api di bibir panggung. Usai dua lagu yang dibawakan secara apik oleh Drive, iringan musik medley Terlalu Manis (Slank), Janji (Gigi), Begitu Indah (Padi), Bento (Swami). Selain itu, Drive juga mem­ bawakan lagu­lagu bertempo lambat seperti lagu Melepasmu. ”Medley ini kami persembahkan untuk musik Indonesia, hidup musik Indonesia...!!! teriak Anji yang disambut gemuruh pe­

nonton. Aksi Drive ditutup dengan lagu Akulah Dia. Grup musik Ungu ADITYO DWI/RADAR SEMARANG kemudian tampil membawa­ kan aksi panggung yang cukup menggetarkan. Pasha (vokal), Enda dan Onci (gitar), Maki (bass), serta Rowman (drum) membuka aksi mereka dengan lagu bergaya new wave: Bayang Semu. Tak ketinggalan, lagu Dilema, Dirimu Satu, atau Cintailah Aku yang berirama slow bit funk juga BALAI dibawakanKOTA—Pemkot apik untuk ngatakan, para personel BPBD Qlickers (penggemar Unggu). aditYO dwi/RasE Semarang akhirnya membentuk sebagian besar diambilkan dari Seraya disambut koor pan­ mEmukau—anji drive di atas Badan Penanggulangan Bencana PNS yang sebelumnya mengisi jang penonton. (dit/isk/ce1) Panggung.

4.000 Warga Jalan Sehat Anji dan Pasha “Akur” Sepanggung Bersama Sido Muncul

INFO TELEPON DARURAT

DINAS PEMADAM KEBAKARAN 024- 7607076, 7605871 GANGGUAN PDAM 024- 8315514 GANGGUAN PLN 024- 290123 UGD RSUP DR KARIADI 024- 8413476 SEMARANG—Sedikitnya Semarang, UGD RS TUGUREJO 024- 760Setelah 5378, 760 9100 jalan sehat jumlah kelurahan. Antara lain, akan 4.000 warga Kota Semarang UGD RSUD KETILENG 024- 6711 500dilanjutkan di Bali pada Pudak Payung, Bandarharjo, dan sekitarnya, Minggu (3/5) 8 April mendatang. dan Krobokan. Juga operasi UGD RS ST. ELISABETH 024- 8310076 pagi kemarin mengikuti kegiat­ Tolak Angin­Karnaval SCTV katarak gratis bagi 40 warga UGD RS PANTIan WILASA CITARUM 024- 3542224 jalan sehat bersama Tolak di Kota Semarang dipusatkan Pekalongan. Kegiatan yang digelar PT3567128 di Simpang Lima. Sejumlah “Animo masyarakat meng­ UGD RS PANTIAngin. WILASA DR CIPTO 024Sido Muncul ini diselenggarakan penyanyi kondang dan band­ ikuti jalan sehat dan menonton UGD RS TELOGOREJO 024- 8446000 dalam rangkaian Karnaval SCTV. band ibu kota memeriahkan panggung Karnaval SCTV­Tolak NGALIYAN—Emansipasi perem­ UGD RS TENTARA Tujuannya, mendekatkan024Sido3555944 pergelaran ini. Di antaranya, Angin cukup besar.dengan Buktinya, puan kerap disalahartikan UGD RS WILLIAM BOTH 024841 1800, 841 3645 Muncul dengan masyarakat. Gigi, Mahadewi, D’Bagindas, meskitanpa diguyur hujan, masyarakat kebebasan batas. Padahal, Syahrini, J­Rock, Wali, Smash, Semarang tetap berjubel untuk Pimpinan Sido Muncul,024Sigit7462181 UGD RS BANYUMANIK yang paling utama dalam per­ Hartojo, menuturkan, jalan024sehat351T2, melihat aksi artis ibu kota. Bahkan, dan 354 lain­lain. PMI KOTA SEMARANG 5050, 1237 juangan Kartini adalah peroleh­

Emansipasi Bukan Buka-Bukaan Pemkot Bentuk BPBD

yang dihelat di Kota Semarang merupakan yang kelima, se­ lama 5 tahun berturut­turut.

Selain menyuguhkan hiburan hingga kemarin, stan Sido Muncul an hakterus pendidikan bagi kaum” ujar bertabur artis, Sido Muncul dipadati pengunjung, Selain itu, emansipasi juga melakukan fogging diperempuan. se­ Sigit. (tya/isk/ce1)

Muktiharjo Kidul

JADWAL KERETA API

Daerah (BPBD) Kota. Hal itu Badan Narkotika Kota (BNK). atau kesetaraan yang dimaksud ditandai dengan pelantikan “Kebetulan BNK sudah likui­ adalah kesadaran perempuan SPORTIVO staf BPBD. dasi, jadi kami isi dengan BPBD. dalam menjalankan kewajiban Hanya saja, belum ada kepala Penempatan personel dilakukan sunnatullah-nya, yakni sebagai ibu untuk memimpin BPBD. Wali sesuai kemampuan masingdan pendidik bagi anak-anaknya. BUDI SETYAWAN/RADAR SEMARANG Kota Soemarmo mengatakan, masing personal.” Hal tersebut diungkapkan dosen BPBD nantinya bertugas mena­ IAIN Walisongo Fatimah Usman SEMINAR KARTINI—Seminar tentang perempuan yang digelar soal siapa yang akan memimpin mendatang. BPBD,pelatih masih juga menunggu ngani dan menanggulangi ben­ dipastikan absen karena akumu­ recovery, menyi­petun­ PSIS, Edy Raharto mengata­ dalam seminar tentang perempuan PMII Komisariat Walisongo kemarin. Lawan PSCS ”Ya oleh kemenangan di Jakartamaan lasi kartu kuningpendidikan dan mendapat dengan Jawa tanpaTengah. tiga kan, manajemen dansementara, pelatih juktim Gubernur cana. Untuk kantor yang dihelat PMII Komisariat hak pendidikan antara menyerahkan anak-apkan kemarin semakin meningkatkan kartu merah di lagapembantunya, sebelumnya pemain yang absen untuk tim “Sejumlah staf tersebut. ini dilantik sudah un­ menyiapkan BPBD menempati kantor bekas Walisongo di Auditorium I Kampus perempuan dengan laki-laki. anaknya kepada kepercayaan diri dan mental Cilacap saat melawan Persemalra. denganSayatuk kira dua pekan cukup un­ selama Badan libur bertanding lebih segera mengisi kekosongan, Narkotika Kota (BNK) di I IAIN Walisongo Semarang, Kamis Menurut dosen filsafat di Fakultas bahkan tidak menyusuinya anak­anak untuk memenang­ SEMARANG — PSIS akan tampil Ketiga pemain tersebut adalah tuk karena memantapkan dengan dari 2 pekan ini.Juang, SelainJalan lati­ Pemuda. selamatim 4 bulan berjalan, Gedung (21/4).kan kembali pertandingan padaUshuluddin ini, sekarang banyak air susu ibu (ASI) tapi dengan susu tidak dalam kekuatan penuh saat Gustavo Chena, penjaga gawang komposisi alternatif tersebut,” han fisik dan teknik, manaje­ badan ini (BPBD) masih kosong. Sebelumnya, Wakil Ketua DPRD “Seorang ibu melawan punya kewajiban dengan ” tandasnya. sisa laga tim­tim kuatperempuan menjamuyang PSCSjustru Cilacap, Jumat sapi, Tri Setyo, dan pemain sayap Tri kata Teguh Setyono. men juga akan menyelipinya Saatpemain ini, Kasi, Kabid,diser­ dan seksiSemarang, Djunaedi, men­ kodrati untuk kata merawat anak. rela dieksploitasi. lihat Setyo. Narasumber lain,Tri Ellen Cristiani Untuk lainnya,” pelatih SU, Edysuka(22/4) mendatang“Coba di Stadion Chena dan menda­ pengganti, denganKota uji coba dan program seksi lainnya sudah terisi. Kita desak Pemkot segera membentuk Paryono. Kalau seorang wanita tidak punya di media cetak dan elektronik, Nugroho mengatakan, kaum perem­ Jatidiri Semarang. Tiga pemain pat kartu merah saat melawan ahkan sepenuhnya pada Bonggo refreshing. Terpisah, Vice President SU,iklan-iklan, film dan sebagainya, puan tinggal menunggu pimpinannya BPBD. Kota pendidikan tinggi, bagaimana masa31kini bisa Persemalra Maret lalu,belajar semen­dariPribadi. Tapi dia mengatakan, “Untuk latihanSebab, rutin, kita se­Semarang Novel Al Bakrie mengakui, anak­banyak perempuan yang suka Kartini saja. Terkait haldigantikan itu, kami masih mempunyai tara Dicky Fajarbagaimana terkena akumu­ Chena bisa rahkan telah sepenuhnya pada Perda tim Penang­ bisa mendidik anaknya de­ngan tentang menjadiuntuk asuhannya telahsemi­ menun­rela dieksploitasi,” katanya. lasi kartuyang kuning sehingga harus ke­Indriyanto atau Khairul Anam, Yang jelas, saat bertan­Di sisi lain, menunggu keputusan daripelatih. gu­ gulangan Bencana. baik?” anak ujar Fatimah dalam pribadi selalu memakai jukkan mental yang luar biasa absen di laga selanjutnya. ding lawan PSCS nantikerap anak­anak bernur,”Dicky kata bisa walidilapis kota. Kota Atlas dilanda ben­ nar untuk memperingati Hari Ia mengaku prihatin saat ini ba­ mampuan berpikirnya setiap kalikemudian ketika berhasil melumat De Manejer (mg17/aro) tim PSIS, Teguh Basuki, sertaKota di posisi Tri masih me­ harus dalam kondisi puncak di Wali Soemarmo cana. (zal/isk/ce1) KartiniPorras tersebut. nyak ibu justru melupakan hak-hak bertindak. cs di kandang mereka, Dia juga mengatakan, emansi­ kodrati sebagai seorang perempuan. Setyono mengatakan, siap ada Deny Rumba. “Saya kira tak sisi fisik, dan siap soal teknik. Stadion Lebak Bulus lalu. mengantisipasi kondisi ini. Libur ada masalah,” lanjutnya. Selain itu, kita rencanakan pro­ pasi wanita bukan berarti buka”Awalnya, saya memang sempatSeperti mendidik anak, menyusui, tanding dalam jangka waktu yang Setelah pulang dari laga me­ gram uji coba, mungkin dengan bukaankecewa anggota tubuh di depan karena hadiah penaltipatuh kepada suami dan seba­ cukup lama, akan digunakan lawan Persemalra, skuad PSIS tim lokal saja untuk mengasah Amarildo gagalgainya. “Banyak perempuan yang pelatih untuk menyiapkan tim diliburkan selama 3 hari. Mulai feeling ball. Program refreshpublik,yang tapidilakukan menuntut persa­

BERANGKAT DATANG Puja Kesuksesan Ujian Incar Menang Lagi di Makassar di Vihara

KA

ARGO SINDORO TAWANG, 05.30 GAMBIR, 11.23 ARGO MURIA TAWANG, 16.00 GAMBIR, 21.55 BANGUN KARTA TAWANG, 21.46 SENEN, 05.42 Setiap manusia hidup,TAWANG, senantiasa punyaSENEN, motivasi untuk FAJAR UTAMA 08.00 16.45 mempertahankan kehidupannya. BerbagaiSENEN, cara ditempuh SENJA UTAMA TAWANG, 20.00 03.45 melalui pikiran, ucapan, dan perbuatan. PASAR Melaksanakan RAJAWALI TAWANG, 08.30 TURI, 13.30 ajaran luhur Sang Buddha, wajib melakukan perbuatan HARINA TAWANG, 20.35 BANDUNG, 04.24 baik serta menghindarkan perbuatan tercela. ARGO BROMO TAWANG, 12.00 GAMBIR, 18.37 Hal itu dikemukakan Pandita D. Henry Basuki, Ketua ANGGREK TAWANG, 00.00 GAMBIR, 06.31 Dayaka Sabha Vihara Candra Kinnara ketika Puja Kesuksesan ARGO di BROMO 23.03 PASAR TURI, 20.08 Ujian vihara tersebut,TAWANG, kemarin. Puja diselenggarakan untuk memenuhi kebutuhan spiritual para siswa ANGGREK TAWANG, 03.32 PASARyang TURI,akan 08.07 menempuh SEMBRANI ujian nasional. TAWANG, 23.03 JKT KOTA, 05.36 Henry menyampaikan, setiap siswa hendaknya mampu TAWANG, 02.21 PASAR TURI, me­ 07.23 nyelesaikan ujian dengan baik dan menjauhi perbuatan GUMARANG TAWANG, 22.25 JKT KOTA,tercela. 05.36 Sebab pada hakikatnya, perbuatan terpuji yang akan menda­ TAWANG, 01.01 PASAR TURI, 06.43 tangkan ketenteraman, kesejahteraan, dan kebahagiaan. KERTAJAYA PONCOL, 20.55 SENEN, 05.30 Di akhir Dhammadsana, dibacakan doa agar setiap siswa PONCOL, 23.30 tenang PASAR TURI,serta 05.20 yang menempuh ujian, jernih berpikir, batin, TAWANG JAYA 19.00 SENEN, 03.40 punya kecerdasan yang PONCOL, prima. (zal/isk/ce1) MATARMAJA PONCOL, 21.30 KOTA LAMA, 08.30 PONCOL, 01.00 SENEN, 08.00 BANYUBIRU PONCOL, 06.20 TUGU, 10.28 TUGU, 14.55 PONCOL, 18.48 KALIGUNG EMAS TEGAL, 05.20 PONCOL, 07.55 PONCOL, 16.20 TEGAL, 18.55 KALIGUNG PONCOL, 05.55 TEGAL, 08.10 EKONOMI PONCOL, 13.15 TEGAL, 15.00

Tanpa Chena, Dicky dan Tri Setyo

diselesaikan dengan baik, tapi saya sadar hal itu adalah proses bagi kita untuk bisa semakin lebih baik lagi, dan saya yakin anak­anak juga akan menampil­ kan permainan terbaik mereka di sisa pertandingan kami,” tegas Novel. Menghadapi PSM Makasar sendiri di laga selanjutnya, pelu­ DATA DIOLAH DARI STASIUN KA TAWANG DAN PONCOL ang anak­anak SU untuk mencuri JADWAL BISA BERUBAH SEWAKTU-WAKTU poin di Stadion Mattoanging bisa dibilang kembali terbuka BALAI KOTA—Ha­ lebar. Pasalnya, PSM juga memi­ bib Syech Bin Abdul liki mimpi buruk karena harus Qodir Assegaf bakal takluk 4­1 di kandang sendiri hadir memimpin atas Jakarta FC. salawat di halaman Tak hanya itu, anak­anak Balai Kota Semarang Makasar juga menelan keka­ di Jalan Pemuda pada lahan 1­0 atas Minangkabau Jumat (29/4) men­ Padang dan juga Bogor Raya. jPNN Secara mental, mereka tidak datang. suPERsuB — striker semarang utd m Yusuf saat berlaga melawan lebih baik dari SU karena baru Kegiatanjakarta yang rencananya digelar pukul FC sabtu (2/4) lalu. dia kembali diandalkan memecah kesaja mengalami tiga kali keka­ 19.00 tersebut, rangkaian buntuanmerupakan gol su saat melawan Psm (9/4) mendatang. lahan beruntun. peringatan HUT ke-464 Kota Semarang. ”Tapi bagaimanapun juga SEMARANG — Satu laga berat Setelah ini, Amarildo cs akan Tabligh akbar dan salawatan Untukmu United (SU) di peng­ kembali menghadapi laga yang mereka bermain di kandang, SemarangSemarang diharapkan dihadiri ribuan hujung putaran pertama Liga tak kalah berat, yakni versus selain itu mereka pasti memiliki BaskORO/RasE umat Islam di Kota Semarang. Primer Indonesia (LPI) ini ber­ PSM Makasar (9/4) di Stadion semangat untuk bangkit ketika disiaPkaN — tanpa dicky Selain Habib sejumlah kiai Mattoangin Makasar dan selan­ menghadapi kami besok, itu yang hasil Syech, dilewatihadir Amarildo Souza cs Fajar, pelatih hampir pasti medan da’i terkenal. Di antaranya, dengan manis. Pasukan SU Ustad ber­ jutnya melakoni laga bergengsi, harus diwaspadai penuh oleh nyiapkan RIZAL KURNIAWAN/RADAR SEMARANG Basuki untuk menjaga anak­anak,” pungkas, Novel Al Jefry Al Buchori, Ustad HM CilikJakarta Guntur menjamu hasil memukul tim kuat 1927 di mistardigelar gawangbakti Psis sosial saat melaDONORPersebaya DARAH—Menyambut hari jadi Kota Semarang ke-464, Bakrie. (bas/smu/ce1) FC 1­0 di kandang Jatidiri Semarang Bumi Al Qurthubi, Habib mereka. Lutfi, Habib Stadion wan PsCs nanti. donor darah di Balai (16/4) Kota. Kegiatan ini diikuti 297 orang.

Digelar, Pengajian Akbar Untukmu Semarang

Abdulrahman Al Khairid, Habib Mahdy redaktur isk/ismu grafis djati Al Atas, Habib Achmad Al• Aidid, dan Ustadz Munif Achmad. Juga KH Dzikron Abdullah, KH Taufiqurohman dan Ustadzah Astri Ivo dan Puput Novel. Juga Tim Rugyah Syar’iyyah Yayasan Sang Pemburu. Acara ini akan disiarkan langsung secara nasional melalui TVRI, juga stasiun TV Cakra dan TV B serta TV One. Menurut Wali Kota Soemarmo HS, Hari Jadi Kota Semarang adalah milik seluruh warga Kota Atlas. Karena itu, kehadiran warga di setiap acara yang dihelat, di­ redaktur isk/aro • grafis djati

Tanpa Kepala

harapkan mampu meningkatkan rasa memiliki dan bangga sebagai warga Kota Semarang. “Saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh warga masyarakat, termasuk para pengusaha, dan tokoh masyarakat yang dengan ringan tangan bersama-sama me­ nyemarakkan Hari Jadi Kota Semarang,” kata Wali Kota Soemarmo. Sementara itu, Rabu (20/4) lalu, panitia hari jadi ke-464 juga menggelar bakti sosial berupa donor darah di Balai Kota. Minat warga masyarakat yang akan mendonor­

kan darah cukup banyak. Keseluruhan ada 297 orang. Setelah melalui pemeriksaan kesehat­ an, yang bisa diambil darahnya ting­ gal 167 orang. Terdiri atas TNI, Polri, PNS, mahasiswa, karyawan, pelajar, dan masyarakat umum. Selain donor darah, hari ini (23/4) pukul 08.00 digelar bakti sosial peng­ obatan gratis di Kelurahan Tambakrejo, Kecamatan Gayamsari dan Kelurahan Tanjung Mas, Kecamatan Semarang Utara. (zal/isk/ce1)

yang mumpuni meski tanpa tiga pemain andalan tersebut. “Saya kira libur lama ini meng­ untungkan PSIS, selain kita bisa

Selasa (5/4) besok, PSIS akan kembali menjalani latihan di Semarang. Wakil General Manager

ing agar anak­anak tidak bo­ san juga kita siapkan, seperti outbond misalnya,” jelasnya. (smu/ce1)


METRO ATLAS

4

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

halaman sambungan

KILAS

Lawangsewu

Pertemuan Ilmiah Dokter Spesialis Saraf KAMIS (28/4) – Minggu (3/4), PERDOSI Cabang Semarang kerja sama dengan Bagian/SMF Ilmu Penyakit Saraf FK Undip/ RSUP dr Kariadi akan mengadakan workshop, simposium serta pameran untuk dokter umum dan spesialis yang akan diselenggarakan di Gumaya Tower Hotel Semarang. Info : dr. Rahman 08164240286 atau dr Wira 08155088148. (*)

Kajian Islamiyah Fiqih Ibadah MINGGU (24/4), bakda Ashar – Maghrib, digelar Kajian Is­la­ miyah rutin Pekan ke-4 di Masjid Asy Syifa’ kompleks RSUP dr. Kariadi Semarang. Materi: Fiqih Ibadah. Pemateri : Al-Usradz Qomar ZA, Lc, Alumnus Universitas Islam Madinah, Saudi Arabia. Terbuka untuk putra dan putri. Gratis. Info: Hasan (024) 70412901. (*)

LEMPONGSARI—Sebanyak 20 aktivis dari berbagai kala­ ngan diterjunkan ke pengguna layanan Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas). Sebab, program Jamkesmaskot dinilai belum transparan dan tak tepat sasaran. Komite Penyelidikan Pem­ be­rantasan Korupsi Kolusi Ne­potisme (KP2KKN) Jateng bersama Kemitraan Partnership akan memimpin penelitian ini pada awal Mei hingga April men­

Liquid Cafe Dance Competition Part 3 DJ Lillow DJ Gilang DJ Aesha Double Delay Band

datang. Sebelumnya, ke-20 aktivis itu dikumpulkan selama 2 hari, Jumat (22/4) dan Sabtu (23/4) di sebuah rumah makan. Mereka diberi pelatihan survei dengan metode Citizen Report Card (CRC). Anggota tim peneliti dari KP2KKN, Dwi Saputra meng­ atakan, peserta diberi pelati­ han teknik wawancara, metode penelitian, dan cara pengisian kuesioner untuk memandu sur-

Penumpang Terbebani Ongkos ■■angkot

Sambungan dari hal. 1

Semarangvaganza Strqueen Club Tema “TATOOS FREAK” DJ Roy Dj Nino FDJ Barbara DJ Tyo D’apple Dancer

20 Aktivis Pantau Jamkesmas

Padahal sebelum jembatan ditutup bisa sampai Rp 80 ribuRp 100 ribu. Untuk mendapatkan penum­ pang banyak, lanjut Wasis, ia ha­ rus mengantre dengan angkutan lain yang sudah mengantre lebih dulu. “Kalau biasanya untuk

cari penumpang tinggal jalan, sekarang dengan rute pendek dan harus ngantre.” Padahal, jumlah angkutan Gunungpati-Karangayu ada 67 angkutan. “Ya kita bagibagi. Separuh di ujung sini dan separuh di ujung jembatan sana.” Khusus bus Umbulmulyo juru­ san Gunungpati-Terboyo harus memutar melewati Sekaran. (*/ isk/ce1)

Cara Kekeluargaan Sudah Ditempuh

E-Plaza DJ Alfi DeLovely Club 123 Java Beat Band DJ Duty

■■mantan

sms sambungan +6285727310718 Rubuhkan saja mumpung korban belum banyak, jadikan sebagai sport center. Jadikan Semarang lumbung atlet berkelas internasional. +6285640945349 Buat strategi komunikasi yang bagus untuk mengundang investor. Jadikan Kota Lama menjadi obyek wisata. Biar rakyat saja yang menjadi manajemennya. History dan benefit pun akan diperoleh secara bersama yang langsung dirasakan rakyat tanpa perantara Pemda. +6285641216669 Dari pada dongkrok, lumutan, menakutkan dan membahayakan orang di sekitarnya lebh baik Pemkot Semarang membeli & merenovasinya kemudian memanfaatkannya untuk sarana perkantoran. +6285760807807 Ini sebenarnya momentum yang pas untuk menumbuhkan se­ mangat perjuangan warga Semarang, di saat ”car free day” sedang naik daun, program pmerintah ”Semarang Setara” juga sedang berjalan, ditambah pula sebentar lagi HUT kota Semarang yang ke-464, mari kita sebagai warga Semaran jangan hanya bisa menyalahkan tapi juga ikut serta ambil bagian. +6285725786962 Bangunan tua tetap dilestarikan. Bangunan tua tetap dija­ga. Bangunan tua yang roboh, sebaiknya dibangun kembali. Ba­ ngunan tua warisan budaya jaman dahulu. Dhany. +6285742426507 Kepada yth Bapak Wali Kota Semarang, bangunlah kembali gedung tua yang penuh sejarah itu seperti dulu kala. +6285742426507 Kota Semarang penuh dengan sejarah banyak gedung-gedung tua peninggalan Belanda. Kini yang tersisa hanya runtuhan semata tak terlihat gedung tua yang bersejarah.

Sambungan dari hal. 1

Beny menyanggupi mengerjakan proyek tersebut. “Karena saya kenal dengan dia (Ds) akhirnya saya menyanggupi,” ujar Beny. Setelah pengerjaan gedung selesai, Ds diduga tak mem­ bayar uang proyek senilai Rp 163 juta. Padahal, Beny meng­ klaim, ia dan dua rekannya sangat membutuhkan uang tersebut, untuk perputaran

proyek lainnya. Saat meminta uang pembayaran, Ds hanya berjanji segera membayar. Yang terjadi, empat bulan se­telah teken kontrak, tidak ada pembayaran sepeser pun oleh Ds. Karena itu, Beny dan rekan-rekannya melapor ke Polrestabes. “Kita sudah berupaya semaksi­ mal mungkin untuk menyelesaikan secara kekeluargaan. Tapi sampai sekarang tidak ada realisasinya.” (tah/jpnn/isk/ce1)

Hari Ini Pamerkan Kebaya Extra Large ■■enam

Sambungan dari hal. 1

Lenggak-lenggok model yang membawakan busana para per­ ancang kondang Semarang, membuat ratusan pasang mata pengunjung Paragon terpesona. “Bagus-bagus ya rancangan­ nya,” tutur Rachma, 34, pengun­ jung Paragon warga Ungaran, Kabupaten Semarang. Ferry Setiawan ditemui koran ini mengatakan, busana-busana yang ditampilkan, merupa­ kan koleksi kebaya terbaru di 2011. “Saya ambil tema Swargaloka, karena kebaya yang saya tampil­

kan menggunakan kain tradi­ sional seperti troso, batik, lurik dan tenun.” Tujuannya, kata Ferry, agar tampak elegan. Pergelaran juga akan berlanjut hingga hari ini (Sabtu, 23/4). Sedikit memberi bocoran, Ferry berjanji akan menampilkan tiga kebaya extra large. “Jadi kebaya ini lebih diperuntukkan bagi para wanita yang memiliki ukuran tubuh agak large,” katanya. Tampak hadir di fashion show, Ketua PKK Kota Semarang, Ny Hermin Soemarmo. Ia memin­ ta para perancang mengang­ kat batik Semarangan dalam busana rancangannya. (mg17/ isk/ce1)

Anak Korban Masih Kritis di RS ■■2 tewas

Sambungan dari hal. 1

Saat truk menabrak warung, keduanya sedang jajan es kelapa muda di warung tersebut, ber­ sama anak semata wayang mereka, Sahira Anisa, 9. Sahira mengalami luka di sekujur badan. Ia dirawat di RS Kensaras, Klepu. Korban lain yang menderita luka adalah Sumiyati, 36, warga Pologiri Bawen (pemilik warung); Sri Wahyuni, 31, warga Kalialang RT 4/RW1 Sukorejo Gunungpati Semarang dan anaknya Dela

Yunita, 10. Korban dirawat di rumah sakit. Sopir truk, Kasnari, warga Ba­ badan RT 6/RW 1 Kelurahan Su­kotani, Cimanggis Depok, ki­ni sudah ditahan di Polres Se­marang. Kapolres Semarang AKBP Ha­riyanta melalui Kasubag Hu­mas AKP I Nyoman Suasma menjelaskan, pihaknya sudah memeriksa sopir truk. I Nyoman mengatakan, kecelakaan terja­di karena truk menghindari sepeda motor yang mendadak memo­ tong jalan. Diduga kaget, sopir hilang

kendali. Kasnari membanting setir ke arah kiri dan menabrak dua motor Yamaha Vega nopol H 5043 ZY dan Honda H 3568 NZ yang diduga milik korban. Setelah menabrak motor, laju truk belum berhenti. Truk malah menyeruduk warung es kela­ pa muda. Di warung tersebut, kor­ban sedang jajan. ”Warung langsung rata dengan tanah. Kor­ ban di dalam tak bisa apa-apa. Akhirnya, truk terbalik karena di belakang warung medannya curam,” kata AKP I Nyoman. Keterangan saksi mata, Wah­

yono, 35, warga Dawung Bawen me­nyebut, luka korban me­ ninggal sangat parah, karena kepalanya hancur. Kecelakaan menyebabkan kemacetan sepa­ njang 2 kilometer. Pantauan di lokasi, satu mobil derek diturunkan untuk meng­ e­vakuasi badan truk. Hingga pukul 15.00 kemarin, truk masih kesulitan diangkat karena kondisi jalan licin usai diguyur hujan deras. Namun tak lama kemu­ dian, mobil berhasil diderek dan lalu lintas kembali lancar. (nag/isk/ce1)

Dulu Berperan Lawan Yesus ■■sempat

Sambungan dari hal. 1

Kemudian dua tokoh yang ber­ beda, yaitu setan dan malaikat, bergantian membisiki Yesus. Adegan lantas beralih pada peristiwa pengkhianatan Yudas yang sangat tragis. Sebab, Yudas yang menjadi orang paling dekat, justru menghantar Sang Juru Selamat ke penyaliban. Yesus kemudian digiring ke pemimpin religius dan politik. Rakyat pun dihasut. Sehingga Yesus justru dihina dan diejek oleh umatnya sendiri. Digambarkan, Yesus yang ber­ suara keras dan selalu mem­ bela yang lemah, membu­at para pemimpin jengah. Pilatus diminta untuk menghukum

salib. Namun, dia lepas ta­ ngan dengan mengatakan ha­nya bisa menyiksa, tidak bi­sa membunuh. Adegan dilanjutkan dengan di­giringnya Yesus ke bukit Gol­ gota sambil memanggul salib. Di sepanjang perjalanan, tubuh­nya terus dicambuki dan ditendang. “Bunuh dia, hukum dia,” teriak para umat. Setelah Yesus di­ salib, barulah para umat sadar jika Yesus benar-benar putra Allah. Romo Paroki Gereja Santo At­hanasius Agung, Dominicus Donny Widiyarso PR mengata­ kan, tahun ini prosesi jalan salib diganti dengan visualisasi yang menggambarkan peristiwa sengsara Yesus. “Tujuannya membantu umat mengenal,

melihat kembali, dan terlibat di dalamnya,” ujarnya. Dalam drama tersebut, pi­ hak­nya mencoba mengolabo­ rasikan peristiwa masa lalu dan berbagai kejadian yang terjadi saat ini. Dia mencontohkan, ditam­ bahkannya tokoh setan dan malaikat, sosok Pilatus yang digambarkan sebagai pemimpin namun gemar cuci tangan, serta sosok Yudas yang men­ jual segala sesuatu demi uang. “Semua karakter dalam tokoh tersebut akan tetap ada sampai sekarang,” katanya. Tampil memerankan Yesus ke­marin adalah Karel Victorio Wi­dya Nugroho. Dia mengaku vi­sualisasi kali ini paling be­ rat. Sebab, penyiksaan Yesus

di­gambarkan nyaris secara ri­ il. “Ini visualisasi yang paling parah, tapi untungnya saya tidak merasakan sakit karena sudah pasrah,” ujar pria yang tahun lalu memerankan tentara penyiksa Yesus tersebut. Karel mengatakan, memeran­ kan Yesus sungguh berat. “Hing­g a pukul 3 pagi, saya masih ragu memerankan Yesus. Akhirnya, saya menyen­ diri di ruangan dan berdoa. Dari situ, hati saya mantap,” ungkapnya. Dia mengaku takjub bisa me­ me­rankan Yesus dengan baik. “Ini mengagumkan. Orang se­perti saya yang sehari-hari ban­del, susah diatur, sekarang bi­sa memerankan Juru Selamat,” ujarnya. (ric/isk/ce1) redaktur ISKANDAR • grafis DHANI

veyor menjalankan tugas. Dijelaskan, berdasarkan ha­ sil validasi 2009, warga tidak mampu di Kota Semarang ber­ jumlah 398.009 jiwa. Sebanyak 306.700 jiwa terdata masuk layanan Jamkesmas. Sisanya, 91.309 jiwa dilayani dengan Jamkesmaskot yang dibiayai APBD Kota Semarang.

Namun belum seluruh ma­ syarakat miskin dan tidak mampu memiliki kesempatan untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. Terbukti, kata Dwi, masih ba­ nyak masyarakat yang menga­ jukan Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM). “Ini ironi ka­ rena angka kemiskinan di Kota

Semarang bisa jadi lebih tinggi dari yang tercatat.” Selain itu, ungkapnya, masih banyak ditemukan keluhan terkait diskriminasi pelayanan, peng­ guna Jamkesmas/Jamkesmaskot yang masih dikenakan biaya, dan dipersulit penggunaannya. ”Makanya penelitian ini pen­ ting.” (zal/isk/ce1)

SAMBUNGAN BERITA

Dimakamkan Hari Ini ■■liburan

Sambungan dari hal. 1

Meski begitu, pihak keluarga belum memutuskan akan di­ makamkan di mana. Sejumlah tetangga korban juga tampak sibuk menata kursi dan mendi­ rikan tenda lelayu. Ketika koran ini mencoba berbincang seputar meninggalnya korban, baik keluarga maupun tetangga korban, tak berkenan. Dengan alasan masih dalam suasa­ na duka, mereka tak mengizinkan koran ini. “Saya mohon, jangan dulu. Ini masih dalam suasana duka, semua masih bingung. Saya mohon tolong dihormati,” ujar seorang kerabat yang juga warga se­tempat. Informasi yang diperoleh koran ini, pasutri Eko-Beta, merupakan karyawan sebuah pabrik garmen di kawasan Ungaran, Kabupaten Semarang. Keduanya dikenal sosok yang ramah. Sebelum kecelakaan menimpa mereka, rencananya Eko-Beta akan mengisi liburan bersama

RIZAL KURNIAWAN/RADAR SEMARANG

BELUM DIMAKAMKAN—Rumah korban di Srondol Wetan tadi malam didatangi warga untuk bertakziah.

anaknya, Sahira Anisa. Namun belum sampai ke objek wisata yang dituju, kedua pasutri ini sudah tewas terhantam truk, saat keduanya istirahat di wa­ rung es degan tepi jalan, untuk beristirahat. Di tempat kerjanya, Eko dike­

nal sosok yang ramah dan suka membantu rekannya. “Beliau orangnya guyub, ramah. Kami juga tidak menduga kalau dia pergi dengan musibah seperti ini. Kabarnya anaknya masih kritis,” ucap seorang tetangga korban. (zal/isk/ce1)

Eksekusi Dilakukan 27 April ■■DEWAN

Sambungan dari hal. 1

Padahal, sejak berdiri pada 1967, pihaknya mendapat hak menyewa selamanya lahan di Jalan Simongan 127 Semarang dari pihak yayasan Sam Po Kong. ”Di atas lahan tersebut, kita dirikan sekolah mulai TK, SD dan SMP. Dengan alasan ser­ tifikat itu, pihak Sam Po Kong mengajukan gugatan ke PN Semarang,” katanya. Saat ini, lanjut Setyana, ada putusan dari PN Semarang yang berketetapan hukum tetap. Putusan PN Semarang tertang­ gal 25 November 2009 berno­ mor 274/Pdt.G/2008/PN.Smg jo putusan PT Jateng tanggal 18 Agustus 2010 nomor 231/ Pdt/2010/PT.smg.

”Malah saat ini sudah ada per­ mohonan eksekusi nomor 33/ AHT.Eks/2010/2010/PN.Smg,” katanya. Dia berharap dewan membantu persoalan tersebut, sehingga proses belajar tetap bisa berlangsung. Menanggapi masalah ini, anggota Komisi D DPRD Kota Semarang, M Rukiyanto menya­ takan, siap pasang badan jika pihak PN akan mengeksekusi. ”Sesuai informasi, eksekusi akan dilakukan tanggal 27 April. Kalau memang akan dieksekusi, saya akan pasang badan menghadapi eksekusi itu,” ujar Rukiyanto. Dia beralasan, eksekusi itu akan mengganggu proses be­ lajar-mengajar siswa. Sebab di bawah pengelolaan Yayasan Kranggan, ada TK, SD dan SMP Salomo 1, yang memiliki ratu­

san siswa. Jika hendak dieksekusi, lan­ jut Rukiyanto, bisa dilakukan setelah semua anak didik lulus dari sekolah tersebut. ”Kalau sekarang dilakukan (eksekusi) sungguh sebuah ironi buat dunia pendidikan,” katanya. Dia menambahkan, para siswa yang belajar di sekolah terse­ but, 90 persen termasuk siswa miskin. Sehingga harus tetap bisa sekolah. Rukiyanto meminta pihak pengadilan menunda eksekusi. Selain pertimbangan nasib anak didik, juga ada upaya hukum berupa peninjauan kembali dari pihak Yayasan Pendidikan Kranggan. Dengan adanya PK, lanjut Rukiyanto, masih ada proses hukum yang harus di­ laksanakan, sehingga harus dihormati. (zal/isk/ce1)


5

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

Busana mempelai muslimah juga harus dapat memperkuat kesan anggun, elegan dan mewah” SUPRIYANI

Manager Unit KM Al-Fath Semarang

Iga Bakar Mas Giri Bercita Rasa Sate QUEST HOTEL

Teh Klasik Gula Batu SEMARANG– Lobby Bar Quest Hotel Semarang yang berada di Jalan Plampitan melanjutkan promo Tea Garden di sepanjang bulan April 2011 ini. Menurut Public Relations Officer, Nunik Triyana, teh klasik yang khas ini disajikan dalam sebuah poci (cangkir dari tanah liat) dilengkapi dengan gula batu yang sangat baik bagi kesehatan. “Teh merupakan salah satu minuman yang memiliki banyak khasiat. Di beberapa daerah, teh menjadi minuman yang digemari. Apalagi di sore hari selepas beraktivitas, banyak orang menyediakan waktu khusus untuk minum teh,” tuturnya. Ditambahkan Nunik, gula batu memiliki khasiat yang sangat baik bagi tubuh. Lantaran kadar manisnya yang rendah dan mudah larut, menjadikan gula batu salah satu alternative pemanis rasa. (ida)

DAFAM HOTEL

Gelar Promo Paskah SEMARANG—Hotel Dafam Semarang yang beralamat di Jalan Gajah Mada Semarang ini kembali menyediakan promo menarik di sepanjang bulan April 2011 ini. Bertepatan dengan Hari Paskah, menghadirkan promo EASTER BRUNCH yang bertempat di Charlotte Restaurant. Promo ini akan berlangsung pada Hari Sabtu, 23 April 2011, mulai pukul 10.00 – 12.00. ”Pengunjung dapat menikmati juga sajian menu All You Can Eat mulai dari Appetizer, Salad, Soup, Main Course, dan Dessert ala taste international yang telah disesuaikan dengan lidah orang Indonesia. Acara ini dimeriahkan pula oleh hiburan Badut dan Sulap, Melukis Telur, serta Games dan Doorprise yang menarik bagi putra –putri pengunjung,” PR Executive Dafam Hotel, Namira Fanessa. (ida)

REDAKTUR IDA NUR LAYLA • GRAFIS FALAKH

SEMARANG—Ingin memanjakan lidah dengan menu berbahan dasar daging sapi? Bisa menuju restoran yang terletak di Jalan Pemuda Semarang. Restoran yang sudah memiliki cabang hampir di seluruh Indonesia ini, menyuguhkan iga bakar yang diolah dari daging sapi lokal. Adalah Restoran Iga Bakar Mas Giri. Iga bakar yang disajikan bersama sup sebagai pelengkap ini, menawarkan rasa yang khas. Selain memiliki tekstur daging yang empuk, juga dibumbui hampir mirip sate. Jadi rasa yang disuguhkan sudah pasti tidak asing bagi lidah masyarakat pada umumnya, berasa sate. ”Meski kami sudah memiliki cabang di berbagai kota di Indonesia seperti Menado, Medan, Jambi, Bandung, Purwokerto, dan Malang, kami mencoba mempertahankan rasa yang sama hampir di semua daerah,” ungkap Sugiri pemilik Iga Bakar Mas Giri. Sedangkan untuk sup pendamping iga bakar, Sugiri mengaku, membuatnya dari kaldu daging sapi yang direbus dengan 20 macam rempah-rempah. ”Dengan

IGA BAKAR RASA SATE begitu kami berhasil mendapatkan rasa yang gurih,” ungkapnya. Harga yang ditawarkan untuk seporsi iga bakar, kata Sugiri, cukup terjangkau

hanya berkisar Rp 22 ribu. ”Kami berharap bisa dinikmati semua kalangan, jadi kami tidak mematok harga yang tinggi,” jelasnya.

Tak sekadar rasa, Restoran Iga Bakar Mas Giri yang buka mulai 09.00-23.00 juga menyuguhkan interior alam yang khas dengan memilih perabot meja dan kursi dari kayu. “Kami sengaja mendesain restoran agar nyaman bagi pengunjung. Makanya kualitas pelayanan dan kebersihan selalu kami jaga,” tandasnya. Restoran menyasar semua kalangan. Mulai dari karyawan hingga keluarga. Tak hanya menyuguhkan menu iga bakar, namun menambahkan beberapa menu unggulan lain, seperti iga penyet, bakso urat iga, sate lontong iga, paket ayam bakar, tongseng iga dan lainnya. ”Tersedia juga aneka minuman andalan, seperti sup buah, es campur dan es rujak,” jelasnya. Sementara itu, bagi perusahaan yang ingin melakukan meeting atau acara kantor lainnya, restoran ini menyediakan kapasitas sekitar 150 orang. Sedangkan pelanggan yang tidak ingin susah payah datang ke restoran, bisa memesan lewat telepon atau dengan sistem delivery order. ”Kami akan mengantar tanpa ada tambahan biaya, minimal pemesanan Rp 50 ribu,” jelasnya. (eny/ida)

Glamour Lewat Aplikasi Bordir dan Payet SEMARANG—Mening katnya permintaan pasar, inovasi jilbab terus dilakukan Al-Fath melalui anak perusahaan Margaria Group, D’zia. Kali ini meluncurkan jilbab glamour yang dikhususkan untuk acara resmi seperti upacara pernikahan. Menurut Manager Unit KM AlFath Semarang, Supriyani, jilbab ini menonjolkan sisi elegan dan glamour melalui bordir, renda dan payet koral yang tertata apik serta cantik pada kain tile. “Mempelai wanita diibaratkan sebagai ratu dalam sehari. Artinya busana

mempelai muslimah juga harus dapat memperkuat kesan anggun, elegan dan mewah sehingga kecantikan yang terpancar adalah kecantikan yang glamour nan anggun yang akan menjadi pusat perhatian dari para tamu undangan,” tutur Yani-sapaan akrab Supriyani. Terkait dengan warna, imbuhnya, yang digunakan hanya warna soft dan netral, agar terhindar dari kesan yang terlalu mencolok dan kurang pas apabila dikenakan oleh mempelai yang harus selalu memancarkan keanggunan. “Kami

selalu memperhatikan detail produk untuk menambah keanggunan para pemakai,” tandasnya. Selain menyediakan produk unggulan dari D’zia, kata Yani, AlFath yang memposisikan sebagai trend setter kebutuhan keluarga muslim dan perlengkapan ibadah di Jogjakarta, Solo, Semarang dan Jakarta juga melengkapi produk unggulannya dengan mengeluarkan koleksi terbaru Busana Muslim Spesial Renda. “Ini sebagai wujud dari kepekaan kami terhadap trend serta kebutuhan pecinta busana muslim,” tuturnya. (ida)

IDA/RASE

INOVASI TERBARU—Al-Fath kembali menampilkan produk inovatif yang menjawab kebutuhan konsumen dalam berbusana muslim nan anggun.


IKLAN BARIS

6

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

kecil dan laris JENIS IKLAN

TARIF IKLAN

HARGA/MMK

2011

Display Umum BW Display umum FC Display Umum FC Belakang Display Umum FC Depan Display Sosial (Duka cita)

22.000,00 35.000,00 42.000,00 46.000,00 15.000,00

ANEKA KEBUTUHAN SEMARANG ALAT BERAT FORKLIFT SPARE PART & SERVICE FORKLIFT. CV.Pandu Daya Sempurna, Solo (02717006317/Fax: 0271-8202290) Dapatkan Special Price & Genuine Part. Free Charge utk Pengecekan Unit dan Ongkos Kirim. Kredit Pembayaran 1 Bln. Ready Stok All Item 6-24.03/22.04RSO

ALAT KESEHATAN JUAL BELI BARU BEKAS Alat Fitnes.Pekunden Utara Hub:024-70226360/081229390672

SERVICE PANGGILAN SAHABAT SERVISE;Mperbaiki Printer Kmpt,M.Cuci dll: 024-6722799 / 74011945 085727411558. Terima Kos Putri.

BAHAN BANGUNAN UD.HARI JATI KOTA Menerima Pesanan Kusen/Pintu Jati Kalimantan Garansi 25Th Jl. Wolter monginsidi no.10.Beli BongkaranRumah Gudang/Rumah Tua/Jati/Kalimantan Tlp:02470595302/085225444038 6-15.04/14.05 LVA

MULYA ALUMUNIUM Service & PsgBaru,Ku senAlmnm,FoldingGate,RollingDoor,Etalase TendaKrey,Pintu Exona,dll:02470119232 12.04/11.05 LVA

R E N OV- BA N G U N BA RU - D E SA I N * Murah&GaransiHub:024-70213375/08985871997 Website:www.karia-design.com 3-7.04/5.05 LVA

TRUSSINDO STEEL RANGKA ATAP BAJA Ringan Kwalitas Utama.Bergaransi. CV.Graha Paramitha (024)70221188 3-6.04/4.05 LVA

DEFRIANA JAYA SPESIALIS: ROLLING DOOR FoldingGate,Canopy,Pagar,Tenda Awwing’s. Hub:024-70394919 3-2.04/1.05 LVA

HARGA PROMO Sunlouvre/ Atap Alumunium Buka tutup. T:024-70994340

3-2.04/1.05 LVA

ADMS Pkt Foto+VideoShooting =575Rb Hsl OK Grsi Uang Kmbli. Swkn Pryktr Laptop VCD/DVD(024)70157212-08164240503 3-27.03/25.04 LVA

TOUR TOUR TAMAN NASIONAL KARIMUNJAWA Jepara-Jateng. Hub: Menjangan Resort (Kampoeng Bule) di P.Menjangan Kecil www. menjanganresortkarimunjawa.com 081215765008, 085643765800 5-13.04/12.05 RS

PT.Bedahulu Bali Wst: Mlyni Tour ke slrh Indo/LN.SpcTourBaliMurah,Fas.Terjmn:Agun g:081326433939,Ozy:085640007673 3-8.04/7.05 LVA

TIKET WISATA KARYA TRAVEL Smg-Blora-Surabaya-Jakarta PP, Mobil L300, AC, Re-cleaning Seat Hub: Jl. Karang Wulan Sari No.12 Smg Telp. 3550956/ 3556297/ 70778388/0296-5107800. Terima Paket. 5-14.03/12.04 RS

Bursa Tiket Murah Online AGENRESMI Indraprasta 358 4141, 0888 259 9393 Pandanaran 844 2468, 085 29088 3939 Ungaran 692 40 40, 0888 644 5933 MEGA WISATA 07.00-21.00 Diantar Gratis

GRAND OPENING 1Aprl Istana Kerudung Alex Collection Jl.KH Wahid Hasyim 118 Dpn Hotel Semesta T:024-70257247/70442787

GENSET Deutz AG (Germany)Mercedes Benz MTU Terbaik di Kelasnya Dg Bahan Bakar Paling Hemat u/Industri, Harga Lbh Menarik dr Penawaran yg Anda terima.Triana Bintang 024-3519324 /3541080 trianabintang.com

6-18.03/20.04 RS

BU/BANK/BPR Anda Bermasalah Dengan KK/KTA Pusing Di Kejar Colektor, Mau Bayar Sesuai Dgn Kemampuan Hub: Caca 024-70292109/Sela 024-70175241/ Vira. 085229338344/Dea 024-70173966 5-17.04/16.05 KTN

BU CEPAT LANGSUNG CAIR BW RODA 2/4 Yg Masih Kredit Bs Dijaminkan Hub:024 8313941/70294977/91099698 5-14.04/13.05 LVA

PERLU DANA CEPAT? Jaminan BPKB Mtr/ Mbl. Lsg Cair. Dicari Agen, Komisi Besar Hub: 740 52 182/740.715.46 3-10.04/9.05 RS

BTH DANA EKSPRES? Jaminan BPKB 1 Hr LANGSUNG CAIR. Plafon Tinggi Tnp Potongan H:024-70322029/085727235812 3-2.04/1.05 OHP

5-20.03/18.04 GTM

Triana Rental Power (Rental Genset) Genset Diatas Th.2002 & dari Germany (Heavy Duty) Pengiriman & Prwtn Free. Operator B’pglmn. Pilihan Stock Byk. Datang &Lihat Sendiri. Hub:024-6581760 / 6585224 5-20.03/18.04 GTM

PENDIDIKAN KRSS SPA Level2 Disc.25% Kls baru Bl.April Mei U/Spa&Kecntkn Tbh.Lls Lsg Disalurkan Krj Py Keahlian.LKP MIZU:8453164 ( Desy) 3-8.04/7.05 LVA

PMB KULIAH SORE UNIV SEMARANG USM Semester Gasal Thn Akademik 2011/2012 Gel.1Dibuka tgl 4 April s.d Tgl 5 Juni 2011 Biaya Kuliah Bisa Diangsur 395 Rb/Bln Bebas Biaya Uang Gedung(Paket Bersih) Tempat Daftar Jl Soekarno-Hatta Smg Info 24 Jam Tlp.(024) 70209997 Permintaan Brosur ketik: Nama +Alamat lengkap + Kode Pos ke:085226177733 Website:www.kuliahsore.com 10-2.04/1.05 LVA

PENGOBATAN

ELEKTRONIK DIBELI HRG TINGGI TV, Tape, Amplifr, Spker, PS.Tiap Hari. diJemput T: 024-70634306 2-3.04/2.05 RS

PARABOLA PSG BARU/SOLUSI PARABOLA FREE Chnl Langg,CCTV,PABX.Jl.Majapahit 116A(Smpg KnanMakro) 024-70781717/0818451717 3-21.04/20.05 LVA

TELEPON INTERNET MURAH 50Rb/Bln,Unlimited (Tnp Batas Kuota)30Hrx24Jam.Minat Hub:024-70254900/76488101 3-19.04/18.05 LVA

HOTEL

NEW EXCLUSIVE MASSAGE PLUS Call: Amanda 085225606281. Khusus Panggilan Hotel

EBEN HAEZER GUEST HOUSE.Pusat Kota Jl. Veteran 48 Smg (024) 8455215 Fas AC, Air Panas, Breakfast, TVKabel 3-3.04/2.05 LVA

JASA

10-5.04/3.05 RS

OBAT KUAT ALAT BANTU P/W. Hub: “HAWAI” Jl.Smg-Solo Dp. GP Bawen. “MACHO” Jl.Setiabudi Srondol Spg Kubota Hp:081229249500/ 024-70755853. Sda: VGR USA, Levitra, Liyanzan, Cialis, Pergsng *Vakum+Oil(big Long) SPray TL, V6tian *Pns/Vgn elektrik kdm lele, penggeli, Peninggi, Pmth muka/Bdn, Cream pydara mntk. Pmrh bibir, Perntk bl, pelgsng, Penggmk bdn. 24Jam via SMS -085726993366 Antar Gratis

3-7.04/5.04 RS

3-2.04/30.04 RS

10-6.04/5.05 RZG

RS

DIBELI SEGALA BARANG RUSAK GENSET,AC,BOX ES,TV,Fotocopy Hub:Gang Belakang 128A.T:3548978

RKB24-25.03

ELEKTRONIK

3-18.03/16.04 LVA

USTAD JUFRI. Membantu Masalah2 Berat / Ringan. Hutang2 Berbulan2 tidak selesai. Tdk salah disini! telp Lsg 0878 7320 1478 3-22.03/21.04 RS

KAMBING: u/ Aqiqoh, Nyewu dll. Bisa motong & Masak. Murah. Hub: Muslih Telp: 8446561-70878580. Diantar 3-23.03/21.04 RS

INFO KOS PUTRI Juga Jual Mcm2 Minyak Pusaka asal ARAB SAUDI (Asli & Langka) Hub: 08156505974

KOMPUTER NATACOM Jl. Sunan, Kudus 38 T. (0291) 437741. Pusat penjualan komputer & Cctv Kamera keamanan berkualitas, dengan pelayanan purna jual terbaik, jujur & bertanggung jawab. RK5B10-11.03

XGAMESPATI: Jl. Taman Pahlawan 23 A Puri Pati, Jual Komputer gaming. Sedia: Game2 Favorit & Populer, servis komputer, Laptop, kursus teknisi Komputer. Hub: 085727673070.

3-18.03/16.04 RS

RK5B1-2.03

AIR MINUM BEROKSIGEN ”PENTA” -Air Mineral+Oksigen(Rp3000/Galon) -Air RO + Oksigen(Rp5000/Galon) -Air Bio Hexagonal + Oksigen(Rp8000/ Galon) Pesan& Antar: 024-70531063/08995679980 Jl.Sukun I No.18 Banyumanik Smg

KOMPUTER MMT Hot Promo mulai 16 rb/ m, hanya di Bubble Digital Printing Kds. bs ditunggu, Order now Hub: 0291 - 441340/ 441334. (blkg KFC Rmyn, eks tko kaset Warna Agung) Jl Gatot Subroto No 3 RK5B30-28.02

JASA 25.03/23.04LVA

J l . M u ra h Kw l t s B g s . S a bu n c a i r Alat2 Dapur (RUTANIO Bns spon) 08180580589,081225107107, 085878270044, 02935559955 3-30.03/28.04 RS

VIDEO SHOOTING BM PRODUCTION Video Shooting, Jl. Kauman 507 Srobyong Mlonggo RT.02/ 02 Jepara. T: Dono 085290262808 RK3B17-18.03

RUPA-RUPA

e-mail : iklan@radarsemarang.com

Hotline iklan:

024 746 22 55, 746 21 34

BURSA OTOMOTIF SEMARANG MOBIL DIJUAL DAIHATSU GRANDMAX PU PROMO 100% New Unit Ready DP Mulai 7Jtan.Free Serv 1Th,Kir Anti krt,KcFilm,Alam_ASTRA:024-70077175 3-20.04/19.05 LVA

XENIA DP.13Jtn/Ang 2Jtn,TeriosDP.20 Jtn/Ang 3Jtn,PU DP.9Jtn/Ang 2Jtn, Luxio/MB DP10Jtn*70357828/08562704340 3-24.03/22.04 LVA

D I S C . G E D E 2 A N , R e a d y A l l Ty p e , X e n i a T D P M u l a i 13JtanAngs2Jtan,FreeGPS Srvc1Th:ALAM 02470077175/085866855265 3-5.03/3.04 LVAA

KIA READY NEW PICANTO COSMO,TRAVELLO Pregio DP 13Jt/Angs 2,3Jt.Hub: Gosta 081229292237/70385932 3-26.03/24.04 MDS

SUZUKI MOBIL BARU DP MURAH.APV 10Jt, Karimun 10Jt, Splash 10Jt, Swift 15Jt,PU3Jt Pros Cpt Bns++ 024-70019901/082137990011 3-14.04/13.05 ACN

KLINIK SEHAT IBU HARINI Mendeteksi : & Obat Macam2 Penyakit Hub:Prm Gemah Permai G.II/12.T:024-76725648

Ingin punya Mac tapi murah? Kami siap membantu Anda merakit PC menjadi Mac dengan Snow Leopard Original. Hubungi 024-70666686.

Refleksi Kaki Tradisional, totok wjh, akupressure, Ear Candle, Keseleo, bekam, rayi & balita. Jl. Sosrokartono Dpn Masjid As Syuhada Kaliputu Kds. Hub: Ahmad 081510141000.

100%new,APV DP.11Jt,SWIFT DP 14Jt,XOVER DP.18Jt,G.Vit DP.30Jt,Splash DP10Jt Estilo DP.10Jt,PU.DP 6Jt:081215557055

3-2.04/1.05 LVA

RS

K5B24-29.02

Suzuki DP MURAH:APV 6jtan;Swift 7Jtn;Estilo 8jtn;Splash 5Jtn;PU3jtn;SX4 11Jtn; GV 8Jtn.Bisa Nego. Cepat Hub: 024-70268871/081390555657

10-1.04/31.04 RS

Diskon Awal Tahun s/d 20%*. Rumah Kerudung Zoya. Syarat & Ketentuan berlaku. Datang langsung ZOYA Kudus. Jl. HOS Cokroaminoto 379 AA (Dpn RS. Aisyiyah) Kudus. T: 081575476476

PAKET IKLAN BARIS

4 RADAR

RK6B28-26.02

RM. ECOROSO Jl. Dr. Lukmonohadi 66 Kds, T: 3332466. Menu Selera Pedas: Kepiting, Cumi, Udang, Special Menu: Garang Asem Iga Sapi. Trm Pesanan Catering. Bawa iklan ini Diskon 10%.

RADAR SEMARANG RADAR SOLO RADAR KUDUS RADAR MAGELANG Rp.

RK5B1-3.03

KELAS BARU: Musik Wonderland (Usia 3 Th), Junior Music Course (4 - 5 Th), Junior Step Fundamental Course (6 - 8 Th). Daftar duluan Yuuuuuk ??? Hub: Harapan Musik Square: Jl. KH Wahid Hasyim 17 Kudus. T: 0291 - 432033.

Hanya

20.000

RK6B3-28.02

BARIS

LEBIH HEMAT

024 746 22 55 085 627 048 99 PENGOBATAN PENIS LOYO,DIABETES? SRG SAKIT? Minum MADU KLANCENG Liar Dr Gn.Muria. Rutin Tiap Hr 1Mg Lsg Pulih (DIJAMIN) Pesan hub/Sms: 085727118686 (Bp.Ali)

3-22.03/20.04 LVA

RUPA-RUPA WELTTECH Kami Sedia Kain Spunbond (Foring) & Tas (Murah) Hub: Vonny 082142490038/08121719992/031-5450410 SBY 3-22.04/28.04 RS

MENERIMA SGL MCM KERTAS BEKAS Dos,Koran,Arsip dll.Jl.Pusponjolo barat 2/8 Smg Tlp:024-70041050 3-7.04/5.05 LVA

ACCU MOBIL Anda Telpon Kami Antar 70309696-08122912629 Smg Ind E2/12A Trm Pmbyran Credit Kard/Visa Master 3-1.04/30.04 LVA

RMH/GDG ANDA BANYAK TIKUS??? Usir dgn Kayu Pengusir Tikus..!! 3 Hari Tikus Hilang/Pergi (Garansi) 20Rb/Btg. Psn/SMS ke: 085865081586(Bp.Basuki)

Pendidikan Privat 10 Jam, bisa baca Quran & Qobul Hajat dengan Metode ALMASYHUROH Plus Kitab Sabdowali. Pendaftaran di: 081904641217. Gus AL. Melayani Anggota seluruh Jawa. RK5B10-11.03

JANGKAUAN LEBIH LUAS LEBIH TEPAT SASARAN

3-31.03/29.04 RS

SERVICE PANGGILAN GAMA Ph8415788-8415784 Sony-SmsungSharp-LG.LCD-TV-DVDCmpo-Fax-P.BolaCam-Orgn-AC-Klks-Fan-M.Cc-W.Htr-P.Air

11.03/15.04 LVA

2-14.04 /13.05 TA

CENTRAL OBAT KUAT & COSMETIC. Vibrator P/W, Obat Kuat Perkasa & Thn lama,Viagra,Cialis.Levitra,Nangen, Srigala,Spray dll. Cobra Oil & Cream Pydr Montok Sexi (vacum) Peningi Bdn,Pelangsing, Penggemuk Bdn, Pemutih Wjh/Bdn, Cream P.Bks Luka/Jerawat, K.Berduri, Reng cincin. B.Full Body,Perangsang dll.Hub:SING CHI Jl.Gajah Raya 17 (Spg Utr Radio POP) Smg T:70182113/ 081325403001 Antar Gratis

IMPOTENSI & EJAKULASI DINI,Ggl Dlm Hub.SuamiIstri.KrngKrs,Pngbtn Dokter Pglmn Klinik HARMONI: 8316841/70171799

“SUPER FATLOSS” Pelangsing Alami Super Cepat. Riset Terbaru Super Pelangsing. Trnkan Berat Bdn 4-8Kg dlm relatif singkat Tbh Jadi Langsing. BUKTIKAN! Fungsinya mengencangkan Kulit, Mengurangi Nafsu Makan, Lemak Yg Ada di dalam Tbh dijadikan Energi. Jadi Tdk Ada Efek Samping (HERBAL) HP : 024-70555996/ 082133588582 GAGAL/PALSU Kembalikan Dijamin 100% PATEN

KONSULTASI BINGUNG MAU MENGURUS PERCERAIAN, Hak asuh anak, harta gono-gini, dll. di Pengadilan?? Hub: 0878.3105.7788

BU/BANK/BPR BTH UANG CEPAT!!!! pinjaman max 90% dr hrg mtr angs blnn/musiman. Cair tnp ada Ptgn. KUdUs: 085226263568/441647-9 DEmAk: 0291 - 681878 / 681876 PATI: 0295 - 384281 / 385001. JUWANA: 0295 - 473916/ 473642

2-20.04/19.05 RS

GROW UP Peninggi Badan USA Super menambh Tinggi Badan 5-8cm/Bln Aman Pesan Antar Hub:024-70395333

Neraca, R/L atau prospektus lengkap Minimal 3 x 270 mm Minimal 3 x 270 mm Minimal 2 baris, maksimal 10 baris

RUPA-RUPA

OBAT KUAT & ALAT BANTU Viagra, Cialis, Procomil Spray, Oil & Vacum Penis, Cream & Vacum Payudara, Condom Duri, Pnis/Vgina Getar/ Getar Goyang/Manual, Boneka Full Body,dll/ BARANG DIJAMIN ORIGINAL Hub: Lie-Do Jl.Raya Kaligawe ( Pas Lampu Merah Genuk) HP.081390885514, 081390893222 10-12.04/11.05 RZG

KETERANGAN

JASA PEMBONGKARAN bangunan: gedung bertingkat, rumah kuno, jembatan dll. Profesional dan berpengalaman. Hub: Bp. Tyas. 081394222793, 085740113289

5-30.03/28.04GTM

MESIN

18.000,00 21.000,00 21.000,00 33.000,00 13. 500,00

PENGOBATAN

10-6.04/4.05 RZG

SHOOTING ABADIKAN SETIAP MOMEN BERHARGA ANDA Dg Foto,Dokumentasi yg Unik & Menarik Hub:024-70336617/087766331107

HARGA/MMK

Kolom Laporan Keuangan Advertorial BW Advertorial FC Iklan Baris, 36 karakter/baris

“MASSAGE PLUS NEW EXCLUSIVE” Panggilan Hotel. Hub:Ayu 082133526111

CENTRAL OBAT SEKTOYS & OBAT SEK. Vacum+Oil Bsr pjg pnis, pnis getar, pns gtr gyg. p.mutiara p.ikat pinggang p.telur,p. maju mundur,cndom duri, Vgn getar,Vgn gtr goyg getr,prgsang Wanita, p.manual. Obat Sek Viagra USA, Cialis, levitra, procomil spray. Hub: KOING Jl.Raya Jend Sudirman (60m timur Damatex / Timatex) SALATIGA. HP.081339655225.kunjungi web kami di www.alongshop.isgreat.org

2-000RS

BATIK NAGA MAS Jl.Sebandaran 18 Telp 3517773 Semarang. Batik Tulis, Kemeja, busana muslim, bed cover,sprei, blus fashion, bahan hem & blus terbaru. Cocok buat kantor, seragam, acara keluarga, dll

Mak. 350 mmk lebih dari 350 mmk, Rp. 50.000,-/mmk Iklan Duka Cita dan ucapan syukur

3-2.04/3.05 LVA

BUTIK

3-26.03/24.04 LVA

JENIS IKLAN

SERVICE BERGARANSI…AC,Kulkas,Mesin Cuci (Terima Jual Beli) Hubungi:024-70602750/70038225

3-12.04/11.05 LVA

3-25.03/23.04 LVA

KETERANGAN Minimal 1 kolom x 50 mm, halaman dalam

Refleksi Kaki Tradisional, totok wjh, akupressure, Ear Candle, Keseleo, bekam, rayi & balita. Jl. Sosrokartono Dpn Masjid As Syuhada Kaliputu Kds. Hub: Ahmad 081510141000. K5B24-29.02

BISNIS anda ingin mendunia?? miliki WEBSITE mrh Rp.350rb (.com)ter-link lebih 7rb-an member, Hub(Kds): 08122823646, (Jpr) 085640775019, (Rbg) 08122544250. www.tokogiga.com. RK7B1-4.03

Mau kumpul nongkrong bareng temen2, buruan ke KEDAI GREZZ..!! Buka Jam 9 pagi - 5 sore. Maw meeting ultah arisan isa juga loh...Ruko Muriaku No. 2 . depan kampus UMK.

KUDUS BU/BANK/BPR

RK5B5-3.03

Perlu Dana Cepat ??? Jaminan BPKB Mobil/ Motor, Syarat: Mudah, Langsung cair, Terima utuh, Diskon Angsuran. Hub: LINDA/ NISA: 081226136060/ 081228452445. RK5B6-5.04

BPR HARTHA MURIATAMA Kds Kredit mulai 0% s/d 18%, Jangka wkt s/d 4 Thn. Jl. Tjng krng No.2 Jati Kds. T: (0291) 434477, Proses Mudah & Cpt ! Irfan 085727586795, Lina 085726915202 RK5B22-28.02

Totok Wjh & Tbh, Kami Beda dg yg lain. Buktikan!!! Mmbntk kontur wajah ramping, kencang, putih, halus, mengecilkan/ mengisi Pipi, mancungkan hidung, membentuk rahang, pelangsingan & sedot lemak alami tanpa Obat & alat, aman utk Kesehatan. Salon YENNY. Hub: 08122878311 / 08886586087. www.totokwajah.com email: salonyenny@yahoo.com RK10B19-20.03

YEGE STEAK KEBOEN Jl.Diponegoro 42 Sltg. Aneka steak,steamboat,dimsum & Wdg Uwuh, juminten, jaguar. Buka 12.00-02.00. Hub 08122910423.

RK5B9-10.03

4-21.03/19.04 SLTG

BPR WELERI MAKMUR Kudus, Ruko Bitingan No. 5 Jl. A. Yani, Telah dibuka Tabungan Masyarakat berhadiah. Hadiah lebih banyak & menarik. hanya 150 rb/ bln. Daftar segera !!! Hub. Ari/ Erin Telp. (0291) 446141/ 42.

TELAH DIBUKA WAHYU BAKERY & CAKE di Salatiga.Sedia aneka roti.Buruan promo diskon.Melayani pesanan,siap antar gratis. Jl.Osamaliki No.72 Telp 0298-7168800

TAUFIQ RC:Xenia,Avanza,yaris,Luxio Inova,Bs Stir Sndiri,Bs Blnan (Murah) Hub:024-70244165/081325764929

Spesialis Pria Perkasa, bsr, pjg, kuat, thn lama, tlmbt bln, pydr, problem pribadi/ Klrg. Blkg GOR Puri Dpn Balok an Pati. Hubungi: Ibu Yulia/ 081326273456.

RK5B3-4.03

RK5B20-19.01

RAGAM PROPERTI

RUMAH DIJUAL

ARSITEK

TANAH DIJUAL

RANGKA BAJA RINGAN Zincalum Anti Karat, Anti Rayap, Kokoh, Awet. BAJA S.A TRUSS Siap bantu Anda: berkwalitas, bergaransi. MLYN: PLAFOND GYPSUM. T: 0291 4250977/ 085640968267 / 082133549230

Dijual Tanah/ Kavling, siap bangun. Kavling di Jl. Ganesha Kudus (129 m2, 134 m2, 139 m2, 144 m2, 150 m2, 242 m2). Hub: 085640212635.

RK5B9-10.03

Jual Rumah 185 Jt Nego, Jl. Ganesha 2 B Purwosari Kudus. Hub: 08156572678.

4-12.04/11.05 RS

RUKAN DIKONTRAK DIKONTRAKKAN RUANGAN KANTOR. Tgh Kota Strategis, Bbs banjir.Telp 3 Line Fasilitas lengkp. Hub: 081325798 111 3-7.04/21.04 RS

SEMARANG ARSITEK/PROPERTI JASA DESAIN RUMAH & INTERIOR Tiga Dimensi 600Rb Hub:024-70147193/081229229680 3-9.04/8.05 LVA

JASA BORONG BANGUN RUMAH ALLIN,1,6Jt/m2,Lt Granit,Atap Baja R i n ga n G e n te n g Ke ra m i k , Ku s e n Alumunium,Cat Dulux.Bs Bantu Urus Sumber Pembiayaan Kredit di Bank.Desain Gratis Hub:024-70092678/081229229680

LOSMEN DIJUAL

RUMAH DIKONTRAK

Jual LOSMEN 30KT Telp. HM 1,8 Ha. Harga 1,8M Jl.Pantura Maribaya Tegal Serius Hub: 081904816717

DIKONTR RUMAH 2Kt,1Km Jl.Intan V/394,Fas 3Kt,2Km,Tlp,Artetis,900W Hub:024-70996748/081325740871

3-15.04/14.05 SLTG

3-28.03/26.04 LVA

KONTRAKTOR BAJA SAKTI ABADI Konstruksi Baja & Kontraktor mngrjkn: GdG, Pabrik, Rmh, JMBTN & RNGK Baja Ringan, Bergaransi T: 0291- 3313356 /081326481077. RK5B7-8.03

RUMAH DIJUAL

Dijual Tanah Rumah, L: + 88 m (Full Bangunan), Lokasi: Perum PEPABRI Blok C No. 7 Bae (Depan Masjid). Hub: 081325658985. RK4B19-20.03

RUMAH DIJUAL

TANAH DIJUAL DIJUAL TANAH di Ngesrep III. Cocok u/ Kos2-an & Perumahn. LT.1000 m2 Hub: 081280216295/085865440730

3-16.0422.04 RS

3-20.04/26.04 RS

Dijual:1. Ruko 2 Lantai Crhrist John Net) Jl. Tanjung No. 2 I Kudus. 2. Ruko 1 Lantai Jl. Tanjung No. 2 J Kudus. Hub: 08122535925. RK5B15-16.03

Dijual Tanah & Bangunan, sangat strategis, Jl. Jend. Sudirman 219, L: 494 m3 Ha, hrg 3.5 Jt/ m2. Fasilitas: PAM, Telpon, Listrik. Hub: (0291) 441094, 085742176461.

JUAL KIOS di Pasar Pabelan Blok A No.19. Ukuran 3,5x7m. Halaman Luas, Bisa parkir mobil Hub: 085641204486

RK5B28-26.02

3-26.03/24.04 SLTG

RMH T66/120=160Jt UM Rp.0 Angs 1,6Jt/ Bl T.36/120=130Jt UM Rp.0 Angs 1,3Jt/Bl Lok dkt SPBU Mijen T:02470147193

KUDUS ARSITEK

6-1.04/30.04 LVA

3-15.04/14.05 LVA

Perencanaan, Pelaksanaan bangunan baru/ renovasi,interior,cost & fee/borongan.Ada tukang. (024)33188500/081390188400

JUAL RMH LT:489 LB:450 Jl.Utama & Strtgs. Bs u/ Ktr/Usaha di Jl.Sriwijaya No.84-86 Sg Hub: 08118881750 (TP)

PRIMA SAKTI JAYA Arsitek & Kontraktor Mlyn Bangunan: RUMAH, RUKO, MALL, KTR, GUDANG, PABRIKdll. T: 0291- 3313350 /08164242667.

3-29.03/27.04 RS

3-14.04/13.05 AND

RK5B11-12.03

RK4B18-19.03

RK5B22-23.03

TOYOTA: Surya Indah Motor Avanza DP: 18 Jutaan,Angs:3Jutaan,InovaDP:28Jutaan,Angs: 5 Jutaan, Rush DP:24 Jutaan,Angs:4 Jutaan.T: WAWAN 081326520899/ 0291 - 3367200. RK5B6-7.03

Paket HEBAT SUZUKI R-4 PU DP 3 Jt an, APV + Estillo + Splash + Swift DP 10 Jt, SX-4 DP 14 Jtan, Grd Vtr DP 8 Jtan. Dptkn Bonus menarik. Hub: Wisnu 081809523051 RK2B22-21.02

SUZUKI RMJ KDS: New PU DP 10 Jtan, APV+ESTILO+ SPLASH+SWIFT + SX-4 dpt SMASH TITAN.GRD VTR 20 Jtan + Bs Nego. Hub: ADIT 081321576302/ 085656594675. RK5B6-7.03

HONDA KUDUS JAYA: PAKET + BONUS. JAZZ RS DP 34jtn + Kaca V-Kool, FREED DP 34 Jtan + Kaca V-Kool, CITY DP 40 Jtan + Kaca V-Kool, CRV DP 54 Jtan + Kaca V-Kool, CIVIC DP 53 jtan + Kaca V-Kool. Hub: YUSUF 081325138262. RK6B25-23.02

3-16.04/15.05 LVA

POMI RC: Xenia, Luxio,Inova, Livina 2010 Avanza, APV 2011. Dgn/Tnp Sopir. Hub: 024-70638459 /085741067999 3-9.04/8.05 RS

ALKO (024) 70704772/081326062777 Pick Up,Estilo,Avanza,Inova Harian/Bulanan.Driver/Non Driver 3-5.04/3.05 LVA

RK5B12-13.03

NEW2011TruckIsuzuELFEuroFacelift(WAJAH BARU) 125 PS, Paket Bunga 0%.Sedia:Paket Panther PU, SMART, LV, LS. Info lanjut Hub Imam: 0291-3333077 / 08122834528 RK5B1-2.03

SALATIGA MOBIL / MOTOR DIJUAL

AGUNG RC;AVZ, INV,FREED (U/Pengantin/ Umum) AC,TV,DVD dgn/Tanpa Sopir.Dlm/L. Kota Hr/Bln.70600074/08180580574

Dijual LX Th 88 biru muda, Supra Fit ‘07 H-B, Yamaha Mio ‘08. Semua Harga Nego. Hub: 085642646650/058727353066

2-27.03/25.04 LVA

3-26.03/24.04 SLTG

PELUANG KERJA SEMARANG PELUANG KERJA PERUSH JASA PENGEBORAN MINYAK di Kanada, Australia membthkan Segera 125 Org Crew Drilling-Rig Non Pglmn u/ posisi: 1. Motorman/Opertr Mesin Gj 1500/1800 USD. 2) Roughneck/Operator Lantai Gj 1500-1800USD, 3) Derricman/ Oprtr Menara Gj 1500-1800USD. Proses Cpt, bisa Ptg Gaji. Hub: PT.B.J.A 021-34232567, 31761119,08176888029. Ibu Lala/Bp.Wahyu No.SMS . Butuh Sponsor GRATIS DAPAT UANG SAKU 3Jt Pemula Hongkong Gaji Full 5Jt/Bln Singapura SGD $450(3Jt)Taiwan 4,7Jt Resmi Disnakertrans.Proses Cepat Aman.Diasuransikan.Hub:Segera T:081225700022/081901291868 6-20.04/19.05 LVA

TEH SEKAR MELATI Bth Krywn. Ada Gaji+Komisi Min1-3Jt/Bln.Ada Mes+Mkn Jl.Ksatrian K-49 Jtnglh Smg:0248508584

PELUANG USAHA Usaha Sampingan,Cari Distributor,Atw Eceran mdl Kecil Penghasilan Lumayan Perhari:170Rb.penghemat Listrik,Pengaman Motor Rahasia Cukup Disentuh JariTgn Anda.Nono Oil &Herbal utk Lemah Syahwat &EdiTansil Hub:082136806354.No. SMS 6-5.04/3.05 LVA

JOIN ORIFLAME KOSMETIK Hanya 39.900. Hub: 085740827468 2-00 RS

DENGAN MODAL USAHA 100 JUTA Profit 1 s/d 10Jt perhari(LEGAL) Hub: Taty 087736277798 3-00RS

KUDUS PELUANG KERJA Dibthkn sgr: Krywn/ Ti, 30 Org, Llsn SMU/ K sdrjt, 10 Org, Diploma, Sarjana semua Jurusan utk Posisi: ADM, Gdg, Rcpt, Suv, Mngr, Ka Cab, max 27 Th, Antar lmrn lgsg ke: HRD RPM Jl. Ronggolawe 16 A (Dpn PO Nusantara/ Matahari) Kudus. T: 0291 - 438922 / 087834247300.

5-20.04/19.05 LVA

RK9B12-13.03

PERUSH MULTI NATIONAL Butuh Staf Ktr, Teknisi, Produksi, QC. P/W, 17-58th, SMP, SMU/K-S1. Peng/Non, GP 1,2Jt, Tunjangan. Langsung Interview, Jl.Raya Bandungrejo No.2 Mranggen Smg. Tlp: 085 695 781 452 Ibu Citra

Dibthkn sgr: utk Posisi: 1. Personalia (3 Org), 2. Gudang (3 Org), 3. Receptionist (3 Org), 4. ADM (3 Org), 5. SPV (11 Org), 6. Ass Mngr (3 Org), 7. Branch Mngr (2 Org). Llsn SMU/ K sdrjt (1,2,3,4), DIII, S1 (5,6,7), max 29 Th, Segera Bawa Lamaran Anda ke: HRD GLOBAL EXPANSINDO & Co, Jl. Hos Cokroaminoto 62 Mlati Lor Kudus (Samping Rocket Chicken) Jam 09.30 - 15.30 WIB.

KOREA BTH TNG KERJA 8300 ORG,RESMI. Min SLTP 18-39Th,Bljr Bhs Korea-Jpg, Menjamin Lulus Tes Klt,Biaya Murah. Jepang Bth Tng Magang/Krj Resmi,Min SLTA 20-26 Th Proses Cpt. BiayaMurah. LPK INCHEON MRANGGEN. 024-76728644 DIBTHKAN TENTOR u/ SD,SMP,SMA. Hub: BIMBEL LUNAR 085716635542/085876784823.

RK10B11-12.03

MAGELANG PELUANG USAHA CARA CPT & MUDAH dpt 89jt/bln.tnp ada yg dirugikan,smua pst sukses.komisi dikrm harian.daftar gratis via sms, ckp deposit 1x 60rb utk isi pulsa HP anda.info:08562874850/ www.arisanpulsa.com(id:vcr5487)

3-8.04/22.04 RS RK3B19-20.03

JUAL CPT Smg Indh (Tgh Kota) Clust Bali D18/16 Lt/b: 90/102,KT2+1,2200W,2AC,C anpy,Bbs Bjr 270Jt.024-7623143

Rumah Type 24, harga mulai 50 Jt, Lokasi banyak, bisa milih. Dijamin paling murah. eMH@Property. 087733686188.

RK5B6-7.03

JATI INDAH MOTOR T: 445646/ 3379669: Jazz ‘04,’07, Vios ‘04, CRV ‘02, Stream ‘04, Swift ‘08, Kredit, Tunai, TT

ISUZU ZIRANG KUDUS. Promo Spesial Isuzu Panther DP 10%, Izusu ELF (Facelift) NIK 2011, Tnp Uang muka atau Bunga 0%. Hubungi: NAWAWI...354 HP: 081226738203 / 085876768169.

6-9.04/8.05 LVA RK4B5-6.03

TOYOTA KUDUS. PAKET HEBOH!! Avanza DP 18 jt an atau Angsuran 3 Jt an. READY Innova , Yaris, Fortuner, Cash Back Menarik. Info lanjut Hub : ARIE 081229719020

3-16.04/15.05 LVA

6-13.04/12.05 DD

CENTURY21 STAR* 024-70852708*Hardi 08122502121*Condotel & Apartement, MT.Haryono/Mtrm Smg*Lok Plg Strgs

5-20.04/19.05 LVA

KUDUS MOBIL DIJUAL

ALYA RC:MURAH Harian/Bulanan/kontrakSopir/Non;Xenia,Avanza,GranMax. Bagus T:024-701000956/08122845423

4-8.03/6.04 SLTG

PATI PENGOBATAN

Butuh Uang Jaminkan BPKB Kendaraan Anda Roda 2 dan Roda 4, Bunga mulai 0.6%, Proses mudah langsung cair. Utuh Tnp Potongan. Hub: 081390777712

4-1.04/30.04 RS

4-17.03/15.04 RS

MOBIL DISEWA

10-21.04/20.05 RS

SALATIGA BOGA/RESTORAN

Buka segera TABUR PRIORITAS DOUBLE HADIAH, Bunga 6.5% pa. Nikmati KREDIT CATUR, dg Bunga Meriah. Hub: BPR CATUR Telp: 446279 / 446280 / 3315600 / 3431677.

RK6B14-15.03

3-8.04/7.05 LVA

MOBIL VARIASI TV7”OTMTS+DVDMP4+USB+MMC=2,2 Pkt SQFullAudio=1,7;TV7,5”Sunvisor=1,2 TV AVT+GPS+Bluetooth.KcFilm, Alarm S.Jok,C/Lock,Spoiler,VMC Kelud Ry 68B. T:8500768 Jl.SetiaBudi 36B T:7474773

MAGELANG RUMAH DIJUAL DIJUAL TNH+BANG : LT10x70,LB300m, Lok Strategis (Dkt Prumhn Prayudan) Mertoyudan MGL.Nego. HUB:0858785938 MGL

SALATIGA RUMAH/RUKO DIJUAL

BUTUH TKW. Tujuan: Singapore, Hongkong, Macau, Taiwan & China. Proses Cepat. Ada U.Saku Hub: 0858.6506.4226/Gratis 3-2.04/1.05 MDS

PJTKI RESMI BTH CPT 45TKW PRT Tujua nSingapura,Hongkong,Taiwan,Macau.Gratis Dpt Uang Saku 3Jt Hub:081225068788 3-1.04/30.04 LVA

PELUANG USAHA PKT AIR MINUM ISI ULANG Dr15Jt Lgkp UV+OZ,RO HrgGrosir+Mewah+Istmw+Lgkp Garansi.Hub:024-70261700/0817242226

MGL

BUTUH PINJAMAN 10jt Selama 6bln Jaminan Tanah 140m.Belum Sertifikat Dkt Masjid.Bagi Hasil Nego 081328482340 RDRMGL

JELANG NATAL&TH Baru Bth Cpt Tng Part/Full Time,P/W Max 45th,Smu/K. Income 500-600/Mg.Krm Data/Hub Siti Sun 081804271972 MGL

BISNIS komoditi online dgn modal kecil untung besar tiap saat bs ambil. hub: 082135113779

3-19.04/18.05 LVA

MGL

SMART PRO- INVEST Dlm 9 Bln Hasil 157Jt, Modal 63Rb/Bln.Dijamin Jujur & Anti Bangkrut. 081905187660/0811298808

BISNIS komoditi online dgn modal kecil untung besar tiap saat bs ambil. hub: 082135113779

3-12.04/11.05 AND

MGL


PANTURA

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

RAZIA

Obrak-Abrik Sarang Anak Punk BATANG—Petugas Polsek Batang kemarin mengobrakabrik sarang anak-anak punk di belakang Stasiun Kereta Api Batang. Polisi membakar baju-baju kumal, kardus bekas dan barang-barang milik anak punk. Sementara belasan anak punk berlarian kocar-kacir. “Kami bakar pakaian gombal dan kardus bekas agar belakang stasiun tak kotor. Selain itu biar tak ditempati anakanak punk lagi. Soalnya mereka sudah meresahkan warga dan penumpang kereta api,” jelas Kapolsek Batang, AKP Kukuh Wiyono, Jumat siang. Warga menyambut gembira tindakan polisi. Sebab, selama ini kawasan belakang perkantoran milik jawatan kereta api itu sering dijadikan sarang anak-anak punk. Warga sekitar juga mengaku kerap diganggu dan dipalak. “Yang menyedihkan, ada beberapa pelajar yang masih berseragam malah bolos sekolah. Ikut bergabung kongkow bersama mereka dan ikut mabuk mabukan,” ujar seorang ibu warga setempat. Sementara itu, di Kota Pekalongan petugas Satpol PP juga terus menerus merazia gerombolan anak-anak punk. Ini lantaran keberadaan anak-anak punk membawa pengaruh negatif pada para pelajar. Sesuai data Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Pekalongan, pada 2010 lalu jumlah warga penyandang masalah kesejahterana sosial mencapai 300-an orang. Sementara hingga April 2011 ini telah terjaring sekitar 42 orang penyandang masalah kesejahterana sosial. Kabid Sosial Dinsosnakertrans, Ujang Sutarno mengatakan bahwa penyandang sosial tersebut di antaranya terdiri dari pengemis, gelandangan, anak terlantar, anak jalanan dan PSK. Dan 90 persen di antaranya berusia remaja, sedang 10 persennya anak anak dan warga lanjut usia. “Kami dan Satpol PP selalu rutin melakukan razia. Setiap bulannya lebih dari 25 penyandang sosial terjaring. Sementara anak-anak punk, gelandangan pengemis yang terjaring langsung kirim ke Rumah Perlindungan Sosial Berbasis Masyarakat (RPSBM) di Kuripan Kidul untuk mendapat pembinaan,” kata Ujang. (dik/ida)

7

Ansor Tolak PLTN Muria DEMAK—Gerakan Pemuda (GP) Ansor Demak menolak rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) di semenanjung Muria. Mereka menilai PLTN lebih banyak madharatnya (sisi negatifnya) ketimbang manfaatnya. Menurut Ketua GP Ansor, Masykuri Sayung, kasus meledaknya reaktor nuklir di Fukushima Jepang akibat gempa bumi menunjukkan bahwa risiko pembangunan PLTN di

Indonesia tetap rawan bagi masyarakat. “Sebab, Indonesia merupakan negara kepulauan yang kerap dilanda gempa bumi dan tsunami,” ujar Masykuri. Gerakan penolakan terhadap PLTN ini juga dilakukan di daerah lain. Kemarin jajaran pengurus Ansor Demak turut bergabung dengan Ansor Jepara. Bahkan di Kabupaten Jepara, Ansor menggelar istighotsah sekaligus menyerukan penolakan bersama atas rencana pemerintah yang tetap

ngotot mendirikan PLTN. Acara dihadiri langsung Ketua GP Ansor pusat, Nusron Wahid. “Penolakan terhadap PLTN menemui momentumnya kembali setelah terjadi musibah di Jepang,” ujar Masykuri. Dia menambahkan, Demak sebagai tetangga Jepara juga turut was-was jika PLTN didirikan pemerintah. “Kami khawatir risiko radiasi bahan radioaktif yang ditimbulkan terjadi seperti di Jepang atau Chernobyl. Karena itu, sebelum direalisasi-

WAHIB PRIBADI/RASE

Masykuri Sayung

Persis Empang, Warga Blokir Jalan

INFRASTRUKTUR

Urung Usulkan Bandara DEMAK—DPRD Demak mengurungkan niatnya untuk mengusulkan pemindahan Bandara A Yani ke Demak. Pasalnya, Pemprov Jateng maupun pemerintah pusat telah mengisyaratkan sinyal kuat bahwa bandara tersebut tidak akan dipindah atau direlokasi ke daerah penyangga Kota Semarang. “Kami tidak akan mengajukan bandara itu ke Demak. Karena melihat perkembangannya, tidak mungkin usulan itu diloloskan,” terang Ketua DPRD Demak, Mukhlasin Daenuri saat memimpin rapat Pansus di ruang pimpinan. Anggota Pansus DPRD Demak, Ida Nur Sa’adah menambahkan bahwa pemindahan bandara tidak direncanakan oleh Pemprov maupun pemerintah pusat. “Jadi, tidak akan ada pemindahan bandara, termasuk di Demak,” ujar Ida. Sementara itu, terkait pembangunan terminal induk Demak, Bupati Tafta Zani menegaskan akan direalisasikan tahun ini. Jauh hari, lahan calon terminal telah dipersiapkan di Desa Jogoloyo, Kecamatan Wonosalam. “Dalam jangka panjang, pembangunan terminal di tepi jalur lingkar selatan Kota Demak ini dapat mendorong pertumbuhan ekonomi warga,” ungkapnya. Seperti diketahui, terminal Demak letaknya cukup strategis. Jika telah dibangun nanti, tempat pemberhentian bus antar kota antar provinsi ini dapat berfungsi sebagai pemecah kepadatan yang setiap hari terjadi di Terminal Terboyo Semarang. “Jadi, terminal akan kami bangun tahun ini,” jelas Bupati Tafta. (hib/ida)

kan, Ansor dengan tegas menolak PLTN tersebut,” katanya. Menurutnya, pemerintah harus mencari solusi lain dalam menangani isu krisis energi. “Saya kira banyak sumber energi lain yang bisa dijadikan pemecah masalah. Janganlah pemerintah memaksakan kehendak terkait PLTN ini. Hargai pendapat masyarakat. Sebab, faktanya Indonesia rawan terjadi gempa bumi sehingga cukup mengkhawatirkan kalau ada PLTN,” jelasnya. (hib/ida)

ITSNA/RADAR PEKALONGAN/JPNN

MENGGANGGU—Sebuah kapal besar tampak kesulitan saat hendak melintas di samping kapal Juwana yang dibiarkan teronggok.

Belum Ditarik, Ganggu Lalulintas Kapal Kapal Juwana Rusak BATANG—Hingga saat ini, kapal milik warga Juwana yang dibiarkan teronggok di alur Kali Sambong sebelah selatan Jembatan Seturi, belum ditarik. Kondisi ini mengganggu lalu lintas kapal lain, mengingat kapal itu berada tepat di tengah alur sungai. ”Pemilik kapal sama sekali tidak melakukan pengecekan terhadap keadaan ataupun nasib kapal tersebut. Tidak ada yang mengurusi dan hanya diikat dengan pohon yang berada di tepi sungai agar tidak tenggelam. Padahal kondisinya saat ini semakin parah,” tutur Pengatur Kapal TPI Batang, Bahar, Kamis (21/4). Meski begitu, pihaknya tidak bisa berbuat apa-apa. Lantaran tidak ada informasi dari pemiliknya, apakah kapal itu akan diperbaiki atau dijual. “Karena ter-

halang kapal tersebut, kapal besar yang akan melintas sedikit kesulitan. Nakhkoda kapal besar yang mau lewat harus bersabar untuk memutar posisi kapalnya,” jelas Bahar. Dengan dibiarkan teronggok dan terus kemasukan air, pihaknya mengkhawatirkan kapal tersebut akan tenggelam. Bila hal itu terjadi, akan semakin mengganggu lalu lintas kapal. Bahkan bisa membahayakan kapal-kapal lain yang melintas. ”Bukannya kami tidak mau mengambil tindakan. Tapi karena dari pihak pemilik belum memberikan kepastian. Karena itu, pihak pengaturan kapal ataupun nelayan yang lainnya juga belum bisa melakukan apaapa. Untuk itu, kami berharap kapal-kapal tamu tidak meninggalkan kapal di sembarang tempat, karena bisa mengganggu kegiatan kapal-kapal lainnya,” pungkas Bahar. (ap8/jpnn/ida)

BATANG—Puluhan warga dari tiga desa di Kecamatan Warungasem nekat memblokir jalur alternatif Batang menuju Kota Pekalongan dengan menumbangkan pohon mangga, pohon nangka dan pohon pisang ke tengah jalan pada Jumat (22/4) dini hari. Akibatnya, pengguna jalan yang hendak menuju Pasar Warungasem maupun ke Pasar Grogolan Pekalongan terhambat. Aksi puluhan warga Desa Danjiran, Desa Masin dan Desa Cepagan itu bentuk dari kejengkelan warga karena sudah berbulanbulan kondisi jalan Raya Warungasem rusak parah. Sedikitnya, jalan yang rusak penuh lubang itu sepanjang 5 kilometer. Bahkan, jika hujan turun, jalan itu lebih mirip empang kolam ikan. Lantaran kesal, warga pun menutup jalan dengan meletakkan batang dan daun pisang serta cabang cabang pohon lainnya di empat lokasi. Antara lain, di lubang-lubang jalan yang melintasi Desa Banjiran depan MWC NU, di jalan dekat Kantor Penyamak Kulit Masin (PKM), di dekat pertigaan Desa Cepagan dan di jalan menuju Pesaren, dekat SMPN I Warungasem. Akibatnya, angkutan jurusan Bandar Pekalongan maupun bus tak bisa melintas. Namun, puluhan awak angkutan bisa memahami aksi warga ini. Bahkan, para awak angkutan memilih memarkir kendaraannya, tak jadi mencari penumpang. Untung saja, aksi ini dilakukan saat hari libur. Meski begitu, banyak juga para pedagang Pasar Warungasem dan warga yang hendak melintas terganggu. Tak lama berselang, Camat Warungasem Wilopo bersama Kades Banjiran, Kades Pesaren dan Kades Cepagan serta perangkat desa dan empat anggota Polsek Warungasem mendatangi warga. “Begitu mendapat laporan, saya langsung temui warga bersama kades,” kata Camat Warungasem Wilopo AP. Dia menerangkan, sebenarnya warga tak bermaksud memblokir. Hanya butuh perhatian dari dinas terkait agar jalan yang rusak segera diperbaiki. “Alhamdulillah warga bisa mengerti. Lalu kami meminta kesadaran warga agar batang pohon yang menghalangi jalan disingkirkan bersama-sama. Sebab, jika dibiarkan, ini merugikan warga sendiri,” terang Wilopo. Camat Warungasem juga langsung menelpon pejabat dinas terkait agar segera memperbaiki kerusakan jalan Warungasem itu. (dik/ida)

Minimarket Harus Bermitra dengan Penjual Pasar Tradisional ■ MEMPERDAYAKAN sambungan dari hal.1

Faktor inilah yang banyak dikeluhkan para pedagang di pasar-pasar tradisional dan kios-kios kecil yang semakin menurun minat pengunjung dan pendapatannya. Pasar tradisional dan kioskios kecil, tentu tidak dapat bersaing seimbang dengan pasar modern dan minimarket. Utamanya dalam hal pelayanan dan kenyamanan. Dari segi modal, jaringan dan kelengkapan barang dagangan keberadaan pasar tradisional, tentu sangat lemah jika dibanding dengan pasar modern yang didukung oleh manajemen yang profesional. Juga jaringan luas serta kekuatan konglomerasi modal yang sangat kuat. Kenyataan itulah yang menjadi ancaman serius keberadaan pasar tradisional dan kios-kios kecil yang selama ini menjadi tumpuan hidup dan pusat transaksi ekonomi masyarakat di level bawah. Pasar tradisional telah berabad-abad menjadi tempat yang efektif untuk belanja kebutuhan rumah tangga serta jual beli (memasarkan) produk-produk pertanian, perkebunan, peternakan dan perikanan. Sehingga terbukti mampu menjadi soko guru perekonomian rakyat. Faktor tersebut yang membuat pasar tradisional menjadi sangat penting untuk diproteksi, direvitalisasi, dikembangkan, serta dilestarikan eksistensi dan fungsinya. Perkembangan pasar-pasar modern yang sangat pesat, memang tidak bisa dihindari di era perdagangan bebas (global). Tapi yang dibutuhkan ada-

lah komitmen dan regulasi untuk melestarikan dan memberdayakan fungsi serta keberadaan pasar-pasar tradisional, khususnya di wilayah Kota Semarang. Demi kepentingan itu, diperlukan kebijakan pemerintah yang mengatur pendirian pasarpasar modern yang tidak boleh berdekatan dengan pasar-pasar tradisional. Atau tempat-tempat perdagangan masyarakat yang telah lama ada dan berdiri. Pasar modern juga tidak boleh terlalu masuk ke wilayah “pinggiran” karena bisa menggusur aktivitas ekonomi masyarakatnya yang telah lama menjadikan kios-kios kecil di rumahnya sebagai mata pencarian terpentingnya. Pasar modern dan minimarket hendaknya didirikan di permukiman-permukiman yang relatif baru atau di tengah perkotaan yang sarat dengan kompetisi dan keramaian. Hal ini dilakukan agar keberadaan pasar modern (minimarket) tidak merebut konsumen dan mematikan pasar tradisional dan kios-kios kecil yang terlebih dulu ada. Upaya lain yang bisa ditempuh demi memberdayakan pasar tradisional adalah memperbaiki infrastruktur serta membuat bersih pasar-pasar tradisional. Langkah ini perlu dilakukan agar pasar tradisional tidak lagi terkesan kumuh, berbau dan becek jika musim hujan sehingga sangat mengganggu “kenyamanan” masyarakat dalam menjalankan transaksi jual beli. Langkah itu juga perlu didukung dengan kebijakan Pemkot yang bekerja samanya dengan pihak bank untuk menyediakan “kredit” permodalan secara lunak, cepat, dan mudah kepada para pedagang pasar tradisional dan pemilik kios-kios kecil yang

sering kekurangan modal. Hal ini sangat penting diwujudkan karena secara faktual banyak pedagang pasar tradisional dan para pemilik kios kecil yang selama ini menggantungkan permodalan dari bank titil dan rentenir yang bunganya sangat besar atau rata-rata di atas 10 persen. Kenyataan itu terjadi karena mayoritas pedagang tradisional sangat terbatas akses dan pengetahuannya untuk mendapatkan permodalan. Keterbatasan inilah yang akhirnya banyak pedagang yang tergantung dengan bank titil dan para rentenir walaupun keuntungan usahanya harus dibagi dua, dimana

para pedagang justru sering mendapat bagian lebih kecil. Itulah kondisi yang banyak dialami pedagang pasar tradisional sehingga tidak boleh dibiarkan. Beban kehidupannya semakin bertambah berat karena segmen dan wilayah perdagangannya direbut pasar modern dan minimarket-minimarket. Dalam konteks inilah pasar tradisional harus dilindungi dan diberdayakan karena kemampuan pertahanannya memang sangat lemah, di tengah gempuran para pemodal besar yang sangat kuat dan sangat piawai menguasai pasar. Dukungan dan kebijakan lain yang perlu dilakukan peme-

rintah daerah adalah mengajak kembali kepada masyarakat untuk berbelanja ke pasar tradisional demi terus menggerakkan roda ekonomi rakyat. Walau bagaimanapun pasar tradisional masih memiliki “keunggulan” yang tidak dimiliki pasar modern, di mana unsur kekeluargaan masih dominan, lebih murah serta proses “tawar menawar” dalam jual beli masih tetap berlaku. Selain itu, pemerintah daerah juga dapat menggandeng para pengusaha, terutama para pemilik dan pengelola pasar modern dan minimarket untuk menjadikan pasar tradisional dan pemilik kios kecil sebagai

REDAKTUR IDA NUR LAYLA • GRAFIS FALAKH

“mitra” usaha, bukan “lawan” usahanya. Dengan cara ini, maka para pemilik modal besar dapat memberikan bantuan permodalan, kerja sama distribusi dan penjualan serta penyuluhan manajemen usaha dan pemasarannya melalui program CSR yang ada di tiap-tip perusahaan. Kebijakan dan berbagai upaya tersebut menjadi ikhtiar nyata untuk semakin memberdayakan pasar tradisional agar keberadaannya lebih berfungsi optimal untuk memertahankan dan lebih mengangkat kesejahteraan masyarakat secara nyata dan lebih merata.

Tanpa komitmen dan upaya serius untuk melindungi dan memberdayakan pasar tradisional itu, niscaya kondisi perekonomian masyarakat di level bawah menjadi semakin terpuruk karena potensinya terus diserap habis oleh para pemilik modal besar melalui jaringan perdagangannya yang menggurita sehingga hanya semakin menambah pundi-pundi kekayaan beberapa gelintir konglomerat di negeri ini saja. (*/isk/ce1) Penulis adalah Ketua DPC Partai Gerakan Indonesia Raya (GERINDRA) Kota Semarang.


SALATIGA-UNGARAN

8

Sabtu 23 April 2011

Kejari Sebar Foto BG

LEGISLATIF

Kunker, Dewan Plesir ke Malaysia UNGARAN—DPRD Kabupaten Semarang dinilai menghambur-hamburkan APBD, terkait agenda kunjungan kerja (kunker) ke Pontianak, Kalimantan Barat yang dilanjutkan dengan acara jalan-jalan ke Malaysia. Hal itu dilakukan oleh Komisi B. Koordinator Gerakan Masyarakat Pegiat Antikorupsi (Gempar) Jateng Widjayanto kemarin menyatakan, pihaknya sangat menyayangkan sikap anggota Komisi B yang tidak memiliki kepekaan, walaupun acara jalan-jalan tersebut dilaksanakan usai jadwal kunker. “Ini cerminan sikap wakil rakyat yang tidak memiliki kepekaan sosial. Seharusnya usai jadwal kunker mereka langsung pulang, dengan demikian sisa perjalanan dinas dapat dikembalikan ke kas daerah sebagai bentuk upaya efisiensi APBD,” tandas Widjayanto. Dijelaskan, agenda kunker terkait studi banding bidang pertanian dijadwalkan pada tanggal 19 hingga 22 April 2011. Namun demikian agenda tersebut berhasil diselesaikan pada Rabu (20/4). Widjayanto menyayangkan, sisa waktu yang ada justru dimanfaatkan oleh sebagian anggota Komisi B yang membidangi keuangan dan perekonomian tersebut untuk menyeberang ke Malaysia dengan tujuan Kuching. Menurutnya, disinyalir anggaran yang digunakan para anggota dewan dalam rangka jalan-jalan ke negeri Jiran tersebut menggunakan fasilitas APBD. Dan perpanjangan masa kunker tersebut dimaksudkan agar uang saku anggota dewan tetap utuh atau bahkan meningkat. Diungkapkan pula, sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) no11 tahun 2011 tentang Perjalanan Dinas, setiap kunjungan anggota dewan ke luar negeri harus melalui izin terlebih dulu. “Saya mempertanyakan apakan anggota dewan yang nglencer ke Kuching itu sudah memiliki izin dari Mendagri?” tukasnya. Data yang diperoleh koran ini, anggota Komisi B yang berangkat jalan-jalan ke Malaysia adalah Ketua Komisi, Achsin Ma’ruf, Asof, Asfaryanti Ratnaningsih, Sudarjak Agus Kasworo, Gunung Imam Soebagijono, Rohprihati, Soleha Kurniawati, dan Joko Sriyono yang juga sebagai Ketua Badan Kehormatan DPRD Kabupaten Semarang. Rombongan bersama Distanbunhut dan Dinas Koperasi melakukan perjalanan ke Negeri Jiran melalui jalur laut pada Rabu malam. Tiga anggota Komisi B lainnya yakni The Hok Hiong, Wening Tyas, dan Budi Hartini Muhtarom memilih tidak ikut berangkat ke Malaysia dan tetap di Pontianak. ”Saya memilih tidak ikut ke Malaysia karena kondisi badan saya sudah capek, sekaligus mengntisipasi terjadinya polemik,” terang The Hok Hiong saat dikonfirmasi. Sementara itu Ketua Komisi B Achsin Ma’ruf saat dikonfirmasi membantah dirinya bersama beberapa anggota komisi lainnya nglencer ke Malaysia. “Saya masih di Mempawah Kabupaten Pontianak,” singkatnya. (nag/ric)

Radar Semarang

UNGARAN—Kejaksaan Negeri Ambarawa akan segera melakukan penyebaran foto Bambang Guritno alias BG, mantan Bupati Semarang terpidana kasus korupsi buku ajar APBD tahun 2004 senilai Rp 3,3 miliar. Kajari Ambarawa Reskiana Ramayanti kemarin menyatakan, penyebaran foto tersebut dimaksudkan untuk mempersempit gerak persembunyian BG yang seharusnya sudah menjalani eksekusi penahanan atas putusan kasasi Mahkamah Agung (MA). Hal ini juga telah diperkuat putusan banding Pengadilan Tinggi (PT) Jateng, dengan vonis hukuman penjara selama 1 tahun, subsider 1 bulan dan denda Rp 50 juta. “Penyebaran foto terpidana BG akan kami laksanakan secepatnya, dengan tujuan untuk mempersempit gerak persembunyian yang bersangkutan,” jelas Reskiana. Penyebaran, lanjut dia, akan dilakukan pada lokasi dan kotakota yang diperkirakan menjadi tempat persembunyian BG. Diantaranya meliputi wilayah Jogjakarta, Surabaya, Jakarta dan Kabupaten Semarang. Diharapkan dengan langkah tersebut terpidana BG bisa segera ditemukan atau dengan sukarela menyerahkan diri ke Kejari Ambarawa untuk menjalani eksekusi hukumannya. Upaya pengejaran terhadap BG, menurut Kajari, sudah dilaksanakan secara maksimal. Yakni dengan penugasan staf Kejari

DHINAR SASONGKO/RASE

MENARIK—Belasan model memperagakan keindahan pakaian yang dikenakannya dalam Pungkursari Fashion Carnival yang dilaksanakan kemarin siang.

Meriah, Pungkursari Fashion Carnival SALATIGA—Remaja Pungkursari, Kelurahan Salatiga Kecamatan Sidorejo menggelar carnival dalam rangka peringatan Hari Kartini, kemarin siang. Mereka menggelar peragaan busana serta parade keliling kampung. Kegiatan ini banyak menarik perhatian masyarakat. Peragaan busana diikuti belasan anak dan remaja setempat. Sementara para pemuda membuat pakaian layaknya festival tahunan Jember Carnival di Jawa Timur. Berbagai model kreasi pakaian mengundang kagum masyarakat yang menyaksikannya. “Memang cukup berat jika digunakan.

Tetapi kita enjoy aja karena ini untuk memperingati Hari Kartini,” terang Mirza Ramadhan, ketua panitia saat ditemui wartawan, kemarin siang. Dalam membuat desain, mereka mendapatkan bantuan dari teman-teman Satya Wacana Carnival. Catwalk yang digunakan untuk berlenggak lenggok adalah ruas jalan kampung dengan panjang sekitar 50 meter. Setelah bolak – balik berjalan, para model berjalan bersama – sama keliling kampung dengan menyusuri jalan Jendral Sudirman dan Pemotongan. Panitia menyediakan hadiah berupa piala kepada para peserta lomba. (sas/ric)

untuk mencari informasi serta memantau tempat yang dicurigai sebagai persembunyian. Bahkan pihak kejaksaan juga telah menjalin koordinasi dan kerja sama dengan banyak pihak, yang diantaranya melibatkan pihak kepolisian. Namun sejauh ini belum menemukan titik terang tentang keberadaan terpidana. “Kami sudah maksimal mengupayakan penangkapan terhadap terpidana, diantaranya menjalin kerja sama dengan banyak pihak termasuk kepolisian dan rekan media, tapi belum ada hasilnya,” tandas Reskiana. Diungkapkan pula, pihaknya juga akan mengajak pengacara BG untuk bisa bekerja sama dalam kaidah penegakan hukum. Dalam hal ini diharapkan pengacara bersedia membujuk kliennya untuk segera menyerahkan diri dan menjalani eksekusi hukum atas vonis yang telah ditetapkan PT. “Saat ini sedang kami upayakan bekerja sama dengan pengacaranya untuk memberi informasi atau membujuk kliennya. Saya harap pengacara BG bersedia bekerjasama demi penegakan hukum,” ungkapnya. Sementara Sekretaris KP2KKN Jateng Eko Haryanto mengatakan, ia melihat ada keanehan bila Kejari tidak tahu keberadaan BG. ”Ini cukup aneh, masak mencari seorang BG saja tidak bisa, saya yakin Kejari aslinya tahu namun berpura-pura tidak tahu,” katanya. (nag/ric)

POLITIKA DUKUNGAN

Pasangan PoRos Didoakan Kyai SALATIGA—Sekitar seratusan kiai dan tokoh agama se Kota Salatiga mendoakan pasangan cawali-cawawali H Bambang Soetopo– Rosa Darwanti (PoRoS) agar sukses dalam Pemilukada 2011 mendatang. Doa dilakukan di rumah Bambang Soetopo, Selasa (19/4) malam. Acara doa dan tahlil dipimpin KH Makmun Al Hafidz (Pengasuh Pengajian Attohiriyah) diikuti para kiai diantaranya KH Tamam Qaolany (Pengasuh Lembaga Islam Sultan Fattah), KH Sonwasi Ridwan (Suriyah NU Salatiga), KH Abda’ Abdul Malik (Pimpinan Pesantren Mubtadi’ien), KH Zumri (Pengasuh pesantren Al Falah). Calon Walikota Bambang Soetopo mengatakan, para kiai diundang untuk mengirim doa dan tahlil bagi ayahnya almarhum Soelaiman dan keluarganya yang sudah meninggal. Sekaligus dirinya minta doa restu dari para kiai untuk maju ke Pemilukada bersama Cawali Rosa Darwanti (istri Walikota John M Manoppo). Dalam dialog yang dilaksanakan usai doa, ada kiai yang menanyakan keseriusan Soetopo maju bersama Rosa. Sebab sebelumnya tersiar kabar, jika pengusaha SPBU yang juga Ketua Kadin itu mundur dari pencalonan. Atas pertanyaan itu, Soetopo menandaskan dirinya sangat serius maju ke pemilukada, sebelumnya banyak hal yang merasa ragu untuk maju. Pertama soal kesehatan dan keluarga, serta ada pihak lain mengganjal dalam pemilu kada, karena parpol besar memilih calon lain. Namun dalam detik - detik terakhir pendaftaran di KPU 17 Maret 2011 pukul 22.30, kata Soetopo, dirinya terdorong tetap maju ke Pemilukada dengan diusung oleh PKPI dan PPRN. ‘’Soal kesehatan dan keluarga sudah tidak ada masalah, saya mendaftar ke KPU juga diantar istri dan anak saya,’’ ungkapnya. (sct/sas/ric)

KAMPANYE

Kesehatan Prioritas BaSis SALATIGA—Kampanye di hari pertama yang dijadwalkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Salatiga diperuntukan bagi pasangan calon Bambang Supriyanto dan Adriana Susi Yudhawari (BaSis) dimanfaatkan dengan bersih-bersih Kota Salatiga Jum’at kemarin (22/4). Selain bersih-bersih juga digelar pengobatan gratis secara massal. Ratusan warga pun tak ingin menyia-nyiakan kesempatan tersebut dan turut berdatangan. Kegiatan itu digelar BaSis dalam rangka di hari pertama kampanye, sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat sekitar. ”Ini merupakan wujud kepedulian kami untuk membantu masyarakat, agar mudah mendapatkan pelayanan kesehatan,” kata Bambang didampingi Adriana Susi. Sementara lokasi yang jadi sasaran kemarin di antaranya; Margosari, Patimura, Prasasti Plumpungan, Bugel, Sarirejo, Kipenjawi, Diponegoro, Makam Rono Sentiko, Diponegoro, Pahlawan, Muwardi. (nag/ric)

YaRis siapkan Baksos SALATIGA—Pasangan calon Walikota Yuliyanto dan calon Wakil Walikota Muh Haris (YaRis) mempersiapkan bakti sosial untuk mengisi putaran pertama kampanye yang jatuh 24 April besok. Selain baksos, pasangan nomor urut tiga ini juga akan mengadakan kampanye dialogis di sepuluh titik. “Kita siap untuk mengadakan bakti sosial di kelurahan Dukuh dan Ringinawe. Selain itu juga kampanye dialogis,” terang Budi Santoso, anggota tim sukses YaRis saat dihubungi wartawan, kemarin siang. Menurut Budi, kampanye dialogis dilakukan dengan tujuan untuk melakukan konsolidasi kader serta simpatisan. Kegiatan dilakukan dengan menggunakan juru kampanye lokal. Kegiatan lain yang dilaksanakan adalah program turun ke bawah (turba). Dalam program ini, pasangan Yuliyanto – Muh Haris menyapa langsung masyarakat, utamanya kaum

DHINAR SASONGKO/RASE

PEDULI—Calon Wakil Walikota Salatuga Muh Haris saat menyambangi masyarakat kecil dan menyerahkan bantuan.

dhuafa, dan yatim piatu. Tidak ketinggalan bersilaturahmi dengan tokoh masyarakat. Mantan anggota DPRD Kota Salatiga ini menjelaskan, program turba saat ini sudah mencapai 75 persen wilayah di Salatiga. Dan sambutan masyarakat dalam program ini ternyata sangat menggembirakan. “Respon masyarakat sangat luar biasa dan ini semakin memantapkan keyakinan kita untuk memenangkan Pemilukada kali ini,” ujar dia. Disinggung mengenai target perolehan suara, Budi meyakini bisa meraup hingga 60 persen suara sah dalam pemilukada 8 Mei mendatang. Calon Walikota Yuliyanto merupakan tokoh masyarakat yang dikenal sebagai anggota DPRD dari Partai Indonesia Sejahtera (PIS) dan pengusaha. Sementara Calon Wakil Walikota Muh Haris adalah Wakil Ketua Komisi B DPRD Jateng dari PKS. (sct/sas/ric)

PoRos Siapkan Kampanye Dialogis SALATIGA—Memasuki masa kampanye putaran pertama 25 April lusa, pasangan calon Walikota H. Bambang Soetopo dan Calon Wakil Walikota Rosa Darwanti (PoRos) menyiapkan kampanye dialogis. Kampanye yang akan dilakukan di tiap kecamatan ini ditujukan untuk lebih memberikan pemahaman kepada masyarakat. “Dengan kampanye dialogis, masyarakat akan lebih memahami tentang visi misi hingga program kerja PoRos. Dan ini juga bertujuan agar masyarakat lebih mantab memilih pasangan nomor empat ini,” terang Eko Niryogo, tim sukses PoRos kepada war-

tawan, kemarin siang. Disinggung mengenai target perolehan suara kedepan, Eko mengaku sangat optimistis bisa mengungguli tiga kandidat lainnya. “Kita sangat optimistis menang bahkan sampai 150 persen. Dan suara yang kita rengkuh nantinya mencapai 52 persen karena tim sudah mengantongi 67 ribu konstituen,” ujar Eko mantap. Hingga saat ini, dukungan kepada pasangan PoRos memang terus mengalir. Mulai dari para kyai, tokoh gereja, hingga para pemuda, yang diantaranya yang terkumpul dalam tim Rajawali. Sosok Calon Walikota H

Bambang S oetopo sudah sangat dikenal masyarakat Salatiga. Pria berkumis ini merupakan tokoh masyarakat d a n Ke t u a Ka d i n s e t e m pat. Berbagai kiprah positif Bambang Soetopo dalam pembangunan masyarakat sudah tidak bisa dipungkiri lagi. Demikian halnya dengan calon Wakil Walikota Rosa Darwanti. Ia merupakan istri dari Walikota Salatiga saat ini John Manoppo. Otomatis, ia sudah memahami tentang pemerintahan. Terlebih, perempuan ini merupakan politisi senior dan kini juga duduk sebagai anggota DPRD Salatiga. (sct/sas/ric)

DHINAR SASONGKO/RASE

KOMPAK—Pasangan calon Walikota H. Bambang Soetopo dan calon Wakil Walikota Rosa Darwanti (PoRos) pada suatu acara.

SIAPA SOSOK YANG ANDA HARAPKAN menjadi WALI KOTA - WAKIL WALI KOTA SALATIGA 2011-2016 CALON WALI KOTA

YULIYANTO DIAH SUNARSASI BAMBANG SUPRIYANTO BAMBANG SOETOPO

REBUT AMA HADIAH UT

CALON WAKIL WALI KOTA

H. MUH HARIS TEDDY SULISTYO ADRIANA SUSI Y ROSA DARWANTI

C ALON CALON

WALI KOTA SALATIGA

P E R I O D E 2 0 11 - 2 0 1 6

P O L L I N G I N I T I DA K A DA T U J UA N P O L IT I S K E C UA L I E KO N O M I S REDAKTUR RICKY FITRIYANTO • GRAFIS FALAKH

1

UNIT SEPEDA MOTOR

KUPON POLLING CALON WALI KOTA SALATIGA Calon Wali Kota-Wakil Wali Kota Pilihanmu :

diundi April 2011

& Hadiah Bulanan, merchandise cantik dari Radar Semarang c Caranya mudah: Caran C

Issi kupon Isi ku disamping dan kirim ke: • Ra Radar Semarang Biro Salatiga (Jl. Kemiri Raya no 24 Salatiga) (Jl • Ab Ababil Agency, Jl. Wahid Hasyim 3A Kauman • Eko Agency, Jl. Tembus Tamansari • Toko Mas Harum (pasaraya II Salatiga)

Nama Pengirim :

Alamat :

No. Telepon :

No KTP/SIM :


kedu raya

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

Hukum

Jaksa Jangan Ledha-Ledhe PURWOREJO—Kejaksaan Negeri (Kejari) Purworejo kini menempati gedung baru yang sangat megah. Kantor anyar itu terletak di Jalan Ring Road Barat, tepatnya di sisi utara Monumen Jenderal A Yani. Konon kantor baru Kejari Purworejo ini yang termegah dibandingkan kantor Kejari lainnya di Jateng. Gedung berlantai dua dan dibangun di atas tanah seluas 3.808 meter persegi itu menelan biaya hingga Rp 7,1 miliar. Persemian gedung Kejari Purworejo dilakukan Kajati Jateng R Widyo Pramono dan Bupati Purworejo Mahsun Zain. Bupati Mahsun berharap dengan dibangunnya gedung yang baru nan megah itu para jaksa akan bekerja lebih profesional dan proporsional. ”Percuma jika gedungnya semegah ini bila jaksanya ledha-ledhe,” kritiknya. Mahsun mengungkapkan, di Purworejo tidak ada sorotan negatif terhadap lembaga hukum. Hal itu lebih disebabkan para penegak hukumnya profesional dan proporsional. ”Kami berharap kerjasama antara Pemkab dan Kejari dalam menyosialisasikan hukum agar masyarakat melek hukum dan tidak ada yang berani melanggarnya bisa berjalan sesuai yang sudah-sudah dan kalau perlu bisa ditingkatkan,” ujarnya. Kajati Jateng R Widyo Pramono juga berharap senada. Dengan menempati kantor baru diharapkan akan bisa dioptimalkan fungsi, sarana, dan prasarananya, sehingga dapat memberikan pelayanan penegakan hukum yang lebih baik di Purworejo. ”Dengan gedung sebagus ini, kinerja pegawai Kejari Purworejo harus lebih baik. Sebab, masyarakat akan menilai tingkat keberhasilan kejaksaan tidak dari tampilan gedungnya, tetapi sejauhmana kejaksaan mampu memberikan rasa adil kepada masyarakat, serta sejauh mana dapat menuntaskan kasus-kasus tindak pidana, khususnya kasus korupsi,” katanya. (tom/aro)

9

Warga Dua Dusun Galang Dukungan Tolak Pendirian Pabrik Kayu TEMANGGUNG—Penolakan warga Dusun Bringinan, Desa Medari, Kecamatan Ngadirejo, dan warga Dusun Karang Senen, Desa Traji, Kecamatan Parakan terkait rencana pendirian pabrik pengolahan kayu oleh PT Cahaya Mitra Albasia terus berlanjut. Usai menghadap Bupati Temanggung Hasyim Afandi pada Kamis (21/4) lalu, warga terus menyatukan pendapat mereka terkait penolakan tersebut. Untuk memperkuat keputusan, warga mengumpulkan tandatangan

sebagai petisi penolakan. Dari berita acara pertemuan warga Dusun Bringinan, sebanyak 80 kepala keluarga (KK) warga RT 01 dan RT 02 menyatakan penolakannya terkait rencana pendirian pabrik tersebut. Dalam berita acara pertemuan itu juga ditandatangani Ketua RT setempat, kepala dusun dan kepala desa. “Berita acara ini kami sampaikan kepada Ketua DPRD, Bappeda, Kadeperindagkop dan UMKM, BLH, serta pihak lain yang terkait,” kata Kades Medari Kasihanto kepada Radar Kedu. Dikatakan, pihaknya juga telah

melayangkan surat secara resmi kepada Direksi PT Cahaya Mitra Albasia terkait penolakan warganya dengan pendirian pabrik tersebut. Dalam surat tersebut, pihak desa meminta agar Direksi PT Cahaya Mitra Albasia untuk dapat menerima keberatan warga dan membatalkan rencana pendirian pabrik tersebut. “Warga kami sebanyak 80 KK menyatukan pendapat untuk tidak menyetujui rencana tersebut,” lanjutnya. Ditinjau dari segi positifnya, katanya, pendirian pabrik tersebut dapat mengurangi angka pengangguran, serta menyerap tenaga kerja yang nantinya berpengaruh

terhadap perkembangan perekonomian masyarakat. Tetapi kalau melihat dampak negatifnya, akibat asap pabrik tersebut akan menimbulkan polusi udara yang berdampak nyata terhadap kesehatan masyarakat, pencemaran air bersih, serta tanaman hasil pertanian. Sementara itu, di Dusun Karangsenen, Desa Traji, Kecamatan Parakan telah melakukan jajak pendapat/polling de­ ngan masyarakat terkait persoalan tersebut. Sebanyak 12 RT di RW IV dusun tersebut telah dimintai pendapat mereka mengenai rencana pendirian pabrik. Dari 253 KK, 80,63 persen atau sebanyak

204 KK menyatakan tidak setuju. Sementara 16,99 persen menyatakan setuju. “Sisanya sebanyak 2,38 persen memilih tidak tahu,” beber Ketua RW IV Riyanto kepada Radar Kedu. Warga Dusun Karang Senen, Desa Traji Ilyas Sapari menjelaskan, pendirian pabrik hanya memberi dampak negatif, seperti rusaknya ekosistem lingkungan hidup, mengganggu kesehatan hingga merusak tradisi kearifan lokal dari agraris ke masyarakat industrial kapitalis. ”Kami jelas menolak, dan berharap bupati tidak mengeluarkan izin pendirian perusahaan tersebut,” harapnya. (zah/aro)

PERIKANAN

Purworejo Layak Dibangun Pelabuhan Perikanan PURWOREJO—Kabupaten Purworejo layak memiliki pelabuhan perikanan. Kabupaten ini juga sudah terdaftar Direktorat Jenderal Kelautan Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil (Kp3K) Kementerian Kelautan dan Perikanan sebagai calon pelabuhan perikanan. Hal itu ditegaskan Kabid Kelautan DKPP Kabupaten Purworejo Tutur Purwanto kemarin. Berdasarkan survei dan studi kelayakan yang dilakukan Dinas Kelautan Perikanan dan Peternakan (DKPP) Purworejo bekerjasama dengan konsultan teknis menyatakan, Purworejo layak memiliki pelabuhan perikanan. ”Pelabuhan perikanan itu sangat penting sebagai sarana menggali lebih banyak lagi potensi kelautan di perairan selatan Purworejo,” kata Purwanto. Dikatakan Purwanto, berdasarkan studi kelayakan yang dilakukan pada 2010, beberapa calon lokasi pelabuhan perikanan itu, yakni muara Sungai Jali Desa Keburuhan, Kecamatan Ngombol. Kemudian, muara Sungai Bogowonto di perbatasan Purworejo dengan Kabupaten Kulonprogo dan hilir Sungai Wawar, perbatasan Kecamatan Grabag Purworejo dengan Kebumen. Menurut Purwanto, untuk muara Sungai Jali paling layak dibangun kolam tambat labuh kapal dan menjadi pelabuhan perikanan, karena lokasinya yang cukup luas dibandingkan dua muara sungai lainnya. ”Dari survei yang dilakukan, masyarakat setempat juga sudah mengaku siap jika wilayah Keburuhan menjadi pelabuhan perikanan,” jelasnya Hasil studi kelayakan tersebut, kata dia, sudah diserahkan kepada pemerintah pusat. Kini Pemkab Purworejo tinggal menunggu pernyataan kesanggupan pemerintah pusat untuk membiayai pembangunan pelabuhan perikanan tersebut. ”Jika jadi disetujui pusat, langkah selanjutnya tinggal membuat Detail Engineering Design (DED),” terangnya. Lebih lanjut Purwanto menjelaskan, pembuatan DED merupakan kewenangan Pemprov Jateng. Pemkab dalam hal ini hanya memiliki wewenang untuk melakukan kajian teknis dan studi kelayakan terkait rencana pembangunan dermaga. ”Jika DED sudah dibuat maka pembiayaan selanjutnya ada ditangan kementerian. Kami dalam membuat studi kelayakan juga bukan atas kemauan sendiri, namun Pemerintah Pusat mengetahuinya, bahkan pusat langusng mendaftarkan Purworejo sebagai calon pelabuhan perikanan,” ujarnya.(tom/aro)

JPNN

KOMODITAS EKSPOR—Purworejo memiliki potensi ikan yang tinggi, khususnya jenis Tengiri dan Bawal.

FOTO-FOTO: SUMALI IBNU CHAMID/RADAR KEDU

MENGHARUKAN—Operet proses penyaliban Yesus yang diperankan para siswa putri Sekolah Tuna Rungu dan Wicara Dena Upakara saat perayaan Paskah di Gereja Katolik Santo Paulus Wonosobo kemarin.

Dimeriahkan Operet Anak Tuna Rungu WONOSOBO—Peringatan Hari Paskah Jumat (22/4) kemarin dirayakan umat Katolik Wonosobo dengan khusyuk. Selain digelar misa, juga dimeriahkan pertunjukan operet proses penyaliban Yesus. Menariknya, drama delapan babak tersebut diperankan oleh para siswa putri Sekolah Tuna Rungu dan Wicara Dena Upakara Wonosobo. Pertunjukan drama perjalanan Yesus yang diyakini sebagai peletak ajaran kasih ini dihelat di Gereja Katolik Santo Paulus Wonosobo. Diperankan oleh 40 siswa tuna rungu dan wicara. Kendati semua pemeran mempunyai keterbatasan

pendengaran dan wicara, namun adegan demi adegan kisah perjalanan Yesus menjelang penyaliban mampu disuguhkan dengan apik. Bahkan, selama pertunjukkan tidak sedikit para jemaat yang memadati kursi di depan altar gereja menitikkan air mata. Seperti dikisahkan, pertunjukkan operet delapan babak oleh para siswa putri tuna rungu ini dimulai dari kelahiran Yesus olah Putri Maria. Kemudian beranjak dewasa Yesus sang penggembala mulai mewartakan ajaran Kasih Tuhan. Adegan teatrikal terus berjalan hingga penggambaran via dolorosa atau kisah sengsara

Yesus. Meski dengan suara terbata, para siswa tuna wicara itu mampu menuntaskan kisah Yesus hingga akhir cerita. Adegan yang mengacu pada nukilan Injil itu mengisahkan saat Yesus diadili oleh Ponsius Pilatus, didera hingga dihujat untuk disalibkan. Yesus pun akhirnya berjalan memanggul salib menuju puncak Kalvari atau Bukit Golgota. Saat dia menyerahkan nyawa kepada Bapa di surga, seluruh ruangan gereja mendadak bergetar, terdengar iringan suara bergemuruh dan pecah. Sejurus kemudian, bala tentara dan pengikut Yesus yang

Antisipasi Kerusuhan, Libatkan Brimob TEMANGGUNG—Sebanyak 800 personel gabungan TNI, Polri dan Satpol PP Kabupaten Temanggung mengamankan prosesi perayaan Paskah 2011 di semua gereja yang ada. Pengamanan dilakukan secara ketat untuk menghindari terjadinya kerusuhan atau aksi brutal yang dilakukan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggungjawab. Untuk membantu pengamanan di Temanggung, Polda Jateng juga mengirimkan pasukan Brimob yang dikerahkan khusus untuk siaga sejak Kamis (21/4) lalu. Kapolres Temanggung AKBP Kukuh Kalis Susilo mengatakan, pihaknya memberlakukan kebijakan pengamanan ketat ini lantaran di beberapa tempat belakangan terjadi kerusuhan yang bernuansa sentimen agama. Untuk itu, pihaknya telah menyiagakan pasukan lebih dini untuk mengantisipasi terjadinya kerusuhan. “Kami tidak ingin kecolongan, pengamanan di Temanggung ditingkatkan demi menjaga kondusivitas,” katanya kepada Radar Kedu. Dikatakan, seluruh personel Polres Temanggung dan Polsek terlibat pengamanan.

sebelumnya sempat ikut menghujat tersadar. Mereka menangis, tersadar tentang ajaran dan sifat keilahian Yesus. Berbadeta Tumirah, pelatih sekaligus guru Sekolah Tuna Rungu Dena Upakara mengaku mempersiapkan operet yang melibatkan 40 siswa putri ini selama satu bulan. Kendati semua siswa mempunyai keterbatasan pendengaran dan wicara, dirinya tak menemukan kesulitan. “Kami sebagai guru memahami karakter satu per satu anak didik. Termasuk kemampuannya. Sehingga saat membagi peran, kami tidak menemukan

Aset PT SSSWI Ditawar Rp 45 M Pihak Kurator Belum Melepas

ABAZ ZAHROTIEN/RADAR KEDU

KOMPAK—Pengamanan perayaan Paskah yang dilakukan tim gabungan Polri, TNI dan Satpol PP Temanggung.

Beberapa titik yang dijaga tersebut di antaranya tempat ibadah, pusat perbelanjaan, pusat keramaian, tempat wisata dan kantor pemerintah serta objek vital lain. Pasukan yang disebar untuk melakukan pengamanan selain pasukan berseragam dengan senjata lengkap, juga pasukan berpakaian preman yang berada di lapis luar wilayah pengamanan. “Protap yang kami susun adalah pengamanan berlapis, yang memungkinan ada langkah antisipasi ketika akan terjadi sesuatu,” lanjutnya.

Terpisah, Dandim 0706 Temanggung, Letkol Inf Zainuddin menambahkan, pasukan TNI akan bersiaga penuh mendampingi personel kepolisian dalam menajga stabilitas keamanan wilayah penghasil tembakau ini. Seluruh pasukan yang dimiliki oleh Kodim telah bersiaga penuh sejak Kamis (21/4) lalu yang ditempatkan di sejumlah titik dan semua tempat ibadah. “Kami akan membantu pengamanan sampai semua gereja selesai menyelenggarakan peringatan paskah ini,” tandasnya. (zah/aro)

kesulitan,” katanya. Romo Mateus Yatno Yuwono menambahkan, lewat operet penggambaran penyaliban Yesus ini, akan memudahkan bagi anak-anak dan generasi muda mencerna kisah ajaran Yesus. Sebab, dari rangkaian adegan yang berlangsung menitipkan pesan bahwa Yesus tidak hanya mewartakan namun juga memberikan teladan. “Kondisi hari ini banyak yang pandai mewartakan atau menasehati. Tapi tidak pernah memberikan teladan. Melalui operet ini diharapkan akan memberi penggambaran tentang ajaran Yesus,” ujarnya. (ali/aro)

WONOSOBO—Setelah gagal dijual melalui lelang, penjualan aset PT Surya Sindoro Sumbing Wood Industry (PT SSSWI) yang kini di bawah wewenang kurator mulai ada penawar yang berminat membeli. Namun hingga kemarin (22/4), aset belum terjual lantaran harga yang diajukan penawar terlalu rendah. Menurut Ketua Buruh Kohutindo PT SSSWI Pramono, setelah gagal dilelang selama dua kali, proses penjualan aset PT SSSWI saat ini menjadi wewenang kurator. Dalam proses penjualan pada dua hari lalu, lanjut dia, sudah ada pengusaha mengajukan penawaran untuk membeli aset perusahaan pailit tersebut. “Menurut informasi dari kurator sudah ada pihak yang menawar, namun belum dilepas,”katanya kepada Radar Kedu. Dijelaskan dia, aset perusahaan itu belum dilepas lantaran pengusaha yang mengajukan

penawaran terlalu rendah. Menurutnya, sesuai harga lelang terakhir PT SSSWI ditawarkan senilai Rp 65 miliar. Namun pengusaha yang datang dua hari lalu hanya mengajukan penawaran Rp 45 miliar. “Kemungkinan kurator akan melepas aset kalau harga sudah sesuai. Sebab, kalau terlalu rendah, dampaknya akan sangat buruk terhadap para buruh menyangkut hak pembayaran pesangon,”ujarnya. Terpisah, Wakil Ketua DPRD Abdul Arif mengatakan, hingga saat ini aset PT SSSWI belum terjual. Upaya agar aset perusahaan pengolahan kayu tersebut cepat laku terus dilakukan oleh tim penyelesaian yang terdiri atas Pemkab dan DPRD. Di antaranya dengan melakukan penawaran kepada sejumlah pengusaha, tujuannya agar hak karyawan menyangkut pesangon cepat terpenuhi. “Kewenangan penjualan aset perusahaan memang hak kurator. Namun kita berupa mencari calon pembeli agar hak karyawan cepat terpenuhi,”katanya. (ali/aro)

Pembangunan Jembatan Darurat Terkendala Cuaca Pascabanjir Bandang di Gunung Wuluh TEMANGGUNG—Banjir bandang yang menghanyutkan jembatan penghubung Dusun Gunung Wuluh, Desa Canggal, Kecamatan Candiroto dengan desa-desa lain di sekitarnya pada Kamis (21/4) lalu hingga siang kemarin masih meng­ isolasi sedikitnya 105 kepala keluarga (KK) yang menghuni dusun di lereng gunung tersebut. Jembatan bambu yang rencananya akan dibuat siang kemarin terhambat tenaga dan cuaca yang memburuk. Hujan deras acapkali membuat debit air meningkat tajam dan membahayakan apabila warga tetap

nekat membangun jembatan darurat. Aparat dari Kodim 0706 Temanggung yang sejak hari pertama membantu warga sekitar membangun jembatan bersama dengan Polres Temanggung pada Jumat kemarin disibukkan dengan pengamanan perayaan Paskah di semua gereja yang ada di Temanggung, sehingga kerja bhakti hanya dilakukan warga sekitar. “Kami sudah koordinasi dengan Kapolres, besok (hari ini,red) sampai Minggu kami akan membangun jembatan darurat di sana,” kata Dandim 0706 Temanggung Letkol Inf Zainuddin saat ditemui Radar Kedu usai salat Jumat bersama Kapolres di Masjid Watukumpul, Parakan, Temanggung kemarin.

Ia mengatakan, kendati disibukkan dengan pengamanan gereja, pihaknya masih tetap melakukan pendampingan terhadap warga yang kerja bhakti kendati dengan personil seadanya. Hal tersebut dilakukan agar masyarakat yang terisolasi tidak putus asa dengan cobaan yang dihadapinya. “Kalau ditinggal kan kasihan mereka. Tetap ada yang di sana tetapi cuma beberapa personel saja yang membantu,” lanjutnya. Ditambahkan Kapolres Temanggung AKBP Kukuh Kalis Susilo, pihaknya mengaku siap mengerahkan personel kepolisian untuk diterjunkan membantu warga membuat jembatan darurat sebelum nantinya dibuat jembatan permanen yang digunakan warga Dusun Gunung Wuluh untuk keluar dari dusunnya. “Nanti kami akan ke sana

dan membantu,” katanya. Sementara itu, informasi dari lokasi bencana menurut Kepala Dusun Gunung Wuluh Mahfud, pembangunan jembatan sementara dari bambu dan tulang besi bekas kerangka jembatan yang ambruk belum selesai dibuat. Hujan deras yang mengguyur wilayah tersebut membuat masyarakat mengalami kesulitan untuk membangun jembatan sementara, karena debit air sungai naik. Disamping itu, bahan-bahan yang tersedia untuk membuat jembatan darurat belum mencukupi. “Rencananya kami buat jembatan sementara dulu agar kami bisa keluar dari dusun ini,” ujarnya. Pembangunan jembatan darurat, lanjut dia, menjadi hal yang penting lantaran jembatan sepanjang 15 meter dengan luas redaktur aro • GRAFIS DJATI

4 meter ini merupakan satusatunya jalur. Akibat runtuhnya jembatan ini, warga sekitar harus memutari bukit kecil sejauh 5 kilometer untuk keluar dari dusun tempat mereka tinggal. Kalau tidak melalui dusun, warga harus menyeberang sungai yang cukup deras arusnya. “Desa ini kalau naik ke atas terus sampai ke puncak gunung, jalan satusatunya cuma itu, kalau tidak ya harus berputar,” imbuhnya. Sebagaimana diketahui, sedikitnya 105 KK di Dusun Gunung Wuluh, Desa Canggal, Kecamatan Candiroto tidak bisa keluar dari dusun mereka setelah pada Kamis (21/4) sekitar pukul 05.00 satusatunya jembatan yang meng­ hubungkan dusun ini dengan wilayah lainnya ambruk terseret banjir. Banjir sendiri terjadi se­ telah wilayah pegunungan ini

ABAZ ZAHROTIEN/RADAR KEDU

JEMBATAN DARURAT—Warga dibantu aparat TNI/Polri membuat jembatan darurat di Dusun Gunung Wuluh, Desa Canggal, Kecamatan Candiroto yang Kamis lalu jembatan permanennya terseret banjir.

diguyur hujan deras sejak Rabu (20/4) sore. Untuk beraktivitas keluar dusun, warga harus me-

mutari bukit sepanjang 5 km, dan hanya bisa dilalui dengan jalan kaki. (zah/aro)


10

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

Kepala DKPPD Diperiksa

UJIAN NASIONAL

Susulan Minim Peminat MUNGKID—Meski jumlah peserta yang dijadwalkan mengikuti ujian nasional (unas) susulan mencapai 40 siswa, namun hingga kemarin, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Magelang baru mencatat 3 siswa yang akan mengikutinya. Sementara siswa lain diprediksi tidak akan mengikuti ujian ini lantaran telah memiliki kesibukan lain. Sekretaris Unas Kabupaten Magelang Haryono menuturkan, ketiga siswa yang akan mengikuti unas susulan ini benar-benar tidak bisa mengikuti jadwal ujian utama dengan alasan sakit dan kecelakaan. ”Saat ujian mereka bertiga sudah menyampaikan izinnya secara tertulis,” kata dia, kemarin. Unas susulan bagi siswa SMA, SMK, dan MA nantinya akan dilaksanakan pada 29 Maret hingga 5 April 2011. Tiga siswa tersebut terdiri dari dua siswa SMK, dan satu siswa SMA. Siswa SMA itu batal mengikuti unas hari terakhir karena tiba-tiba mengalami kecelakaan dalam perjalanan dari rumah ke sekolah. ”Kita bisa tetap mengizinkan mereka mengikuti unas karena berhalangan yang tidak disengaja,” tambah dia. Baca Susulan ... hal 11

Kasus Buku Ajar

PPSM

MUKHTAR LUTFI/RADAR KEDU

MENGENANG YESUS-- Sejumlah umat Katolik dari Paroki Sumber melaksanakan rangkaian acara Jalan Salib, di Dusun Grogol Desa Mangunsoka, Kecamatan Dukun, kemarin.

MUKHTAR LUTFI/RADAR KEDU

PUTUS KONTRAK - Aksi Syaiful Imron (kiri) saat membela PPSM melawan Persikota di Stadion Abu Bakrin, putaran pertama lalu.

Syaiful Imron Tuntut Haknya MAGELANG—Pemutusan kontrak yang dianggap sepihak oleh manajemen PPSM kepada Syaiful Imron, mendapatkan reaksi dari yang bersangkutan. Pemain asal Malang tersebut beralasan, hak-hak yang seharusnya diperoleh sesuai dengan kontrak belum dipenuhi seluruhnya oleh manajemen. Baca Syaiful ... hal 11

White House Cafe

Njajan Enak

SUMALI IBNU CHAMID/RADAR KEDU

EKSOTIK--Suasana malam Kota Wonosobo dilihat dari WH Cafe.

Nikmatnya Kopi dan Singkong WONOSOBO—Berkunjung ke Wonosobo, rasanya belum lengkap apabila tidak menikmati suasana malam. Sebab, kota yang dikenal dingin itu menawarkan pesona malam yang apik. Bila cerah, gugusan gunung Sindoro dan Sumbing tampak elok. Lebih asyik lagi sambil menikmati segelas kopi dan singkong goreng. Salah satu lokasi yang menawarkan, suasana nyaman dengan pemandangan elok Wonosobo adalah White House Cafe. Dari lokasi ini, kita dapat melihat Sindoro dan Sumbing tanpa terhalang bangunan lain. Tak hanya itu, kala malam hari pemandangan kian elok karena deretan lampu kota Wonosobo terlihat jelas. Baca Nikmatnya ... hal 11

Yesus Disalib dengan Alat Bajak Prosesi Jalan Salib MUNGKID— Rangkaian peringatan Paskah telah sampai pada hari Jumat Agung. Seperti biasa, umat Katolik menjalani renungan kisah sengsara Yesus dengan mengikuti jalan salib. Uniknya, tablo (drama) perjalanan ini dikisahkan ala petani oleh umat Katolik di Gubug

Selo Merapi Kabupaten Magelang. Prosesi jalan salib kemarin (22/4) mulai bergerak pukul 09.30 pagi. Lebih dari 50 orang berduyun-duyun menyusuri sepanjang jalan menuju Gunung Merapi di Dusun Grogol Desa Mangunsoka Kecamatan Dukun. Tidak ada salib atau mahkota duri yang melingkar di kepala Yesus yang diperankan oleh sepasang pemuda setempat.

Simbol salib diganti dengan alat bajak tradisional berupa garu sementara mahkota duri diganti dengan caping petani. ”Simbol memang kita ganti dengan nilainilai khas warga sini. Terutama petani,” kata koreografer acara, Susanto. Prosesi yang dipimpin oleh Prodiakon Gubug Selo Merapi, Suharto dimulai dari sebuah kandang sapi kecil di ujung desa. Baca Yesus ... hal 11

Ulat Bulu Terus Menyebar MAGELANG – Ribuan ulat bulu mulai mewabah di Kota Magelang, seperti yang terjadi di Kelurahan Cacaban Kecamatan Magelang Tengah serta Magelang Selatan. Ulat bulu ini, menyerang tanaman jenis palem dan rambutan. Warga Kelurahan Cacaban Kecamatan Magelang Tengah Selamet mengatakan, ribuan ulat bulu di kelurahan mulai terdeteksi sejak satu pekan yang lalu. Bahkan perkembangbiakannya sangat cepat dan menghabiskan daun-daun pohon di wilayah tersebut. ”Ulat ini terlihat bergerombol dengan warna kuning dan mempunyai bulu lebat,”terang Selamet sambil menunjukkan ulat tersebut. Ulat bulu ini, kata Selamet, muncul ketika musim hujan mulai reda. Cepatnya perkembangan ulat bulu ini juga karena melimpahnya makanan yang berada di kelurahan Cacaban. Ulat-ulat tersebut menyerang pohon palem dan rambutan di depan kantor Kecamatan Magelang Tengah. Hal serupa juga terjadi di Kecamatan Magelang Selatan. Priyono, pegawai Kecamatan Magelang Selatan mengakui dalam sebulan terakhir ini memang muncul ulat bulu. Sejumlah pohon sudah diserang ulat. “Keberadaan ulat tersebut, mengganggu warga. Bahkan warga pun menjadi takut mendekat pada pohon,” ujar dia. Baca Ulat ... hal 11

MAGELANG—Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Magelang terus berusaha merampungkan kasus dugaan korupsi buku ajar. Sejumlah pejabat Pemkot kembali diperiksa untuk melengkapi berkas perkara. Mereka adalah Kepala Dinas Keuangan, Pendapatan dan {engelolaan Daerah (DKPPD) Sularno Hadi serta mantan Bendahara Dinas Pendidikan Kota Magelang Titik Setyoningsih. Kedua orang ini diperiksa sebagai saksi pada Rabu (20/4) lalu. ”Kedua saksi sudah dimintai kesaksian tentang korupsi buku ajar 2003,” kata Kapidsus Kejari Kota Magelang Widodo Kamis (21/4). Sularno yang dipromosikan sebagai kepala DKPPD pada Maret lalu, menjalani pemeriksaan selama 8 jam. Ia diduga mengetahui proses penyimpangan pengadaan buku ajar pada tahun anggaran 2003 tersebut. Kejari juga memeriksa Titik Setyoningsih dengan fokus pada pencairan dana proyek buku ajar. Pemeriksaan terhadap dua saksi tersebut dilakukan secara terpisah. Materi pemeriksaan seputar adanya pernyataan dan bukti yang kurang tentang kasus yang diduga merugikan negara Rp 4,9 miliar. Mereka diperiksa kembali setelah berkas pemeriksaan pada 2009 lalu ternyata masuk kurang. Lebih lanjut Widodo menjelaskan, pemeriksaan terhadap Titik meliputi pengecekan terhadap dokumen dan kuitansi yang pernah dikeluarkan. Hal itu, untuk melengkapi berkas yang telah dibuat Baca Kepala ... hal 11 sebelumnya.

Banyak RSPD Belum Berizin MAGELANG—Ratusan lembaga penyiaran di Jawa Tengah belum mengantongi izin mengudara. Bukan hanya lembaga penyiaran swasta dan komunitas, bahkan 50 persen Radio Siaran Pemerintah Daerah (RSPD) di wilayah ini belum mengantongi izin penyiaran. Hal tersebut dikatakan oleh Koordinator Bidang Perizinan Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Tengah Najahan Musyafa saat meninjau beberapa radio di Magelang Kamis (21/4). “Dari 32 RSPD yang ada di Jawa Tengah, 14 diantaranya belum berizin,” katanya. Namun untuk mendeteksi lembaga yang belum mempunyai izin, KPID mengaku agak kesulitan. Pasalnya, menurut Najahan, mayoritas pemilik lembaga penyiaran masih belum mempunyai kesadaran untuk mengajukan permohonan izin. Para pemilik, lanjutnya, kurang termotivasi untuk mengurus izin tersebut sehingga banyak dari mereka yang tidak serius dalam mengikuti tahapanBaca Banyak ... hal 11 tahapan proses izin.

Empat TPR Dinonaktifkan

SIROJUL MUNIR/RADAR KEDU

GATAL – Warga menunjukkan ulat bulu yang menyebar di berbagai pohon yang terleyak di Kecamatan Magelang Selatan.

MUNGKID—Empat Pos Tempat Pemungutan Retribusi (TPR) Pasir Merapi ditutup lantaran dianggap tidak memberikan kontribusi yang berarti untuk peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Magelang. Sementara satu TPR di Muntilan kembali dibuka setelah Jembatan Prumpung kembali diperbolehkan untuk kendaraan roda empat. Kepala Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Magelang Djoko Tjahjono mengatakan, penutupan empat pos TPR itu dilakukan akibat banyaknya penambang yang kembali mencari pasir di alur Sungai Putih wilayah Srumbung dan Salam. Pergeseran itu merespon dibukanya lagi Jembatan Prumpung sisi utara untuk dilewati bus angkutan umum dan truk pengangkut pasir sepekan lalu. Baca Empat ... hal 11

Kompreng, Warga Magelang yang 15 Tahun Hidup di Gubug 1x2 Meter

Saat Hujan Mengungsi Tidur ke Teras Rumah Tetangga Hati-hati dengan PNPM Hati2 dgn PNPM, karena ada suplier thn 2008 di kec.pakis yg sampe skrg blm dibayar pelunasanya, hanya saling lempar nek ditanyakan. dari prihandi pogalan pakis +6281802634806

Air PDAM Keruh Hari rabu pagi,air PDAM dtmpat saya/Banyakan, Mtoyudan keluarnya keruh khitaman.Sungguh mngecewakan planggan. Mohon tnggapan dr PDAM. +6285643292317

Pantun Kocak Orang mati minum destro PPSM Sakti emang jago By: Pandu Tjah Spenaga, +6285643661005

Buat SE Buat coach SE turunkan (Petrik, Bako, Imam) sebagai komposisi lini belakang. Seperti ketika lawan Mitra. By: Kohe Simolodro, +6281227625212 Bersambung ke hal 11

Warga yang hidup di bawah garis kemiskinan sepertinya masih cukup banyak. Salah satunya adalah Kompreng. Pria berusia 70 tahun ini, harus tinggal digubuk derita selama belasan tahun. Seperti apa? MUKHTAR LUTFI, Mungkid KOMPRENG tinggal sebatang kara di gubuk reyot di Dusun Sabrangkali, Desa Blongkeng, Kecamatan Ngluwar, Kabupaten Magelang. Tempat yang ditempati Kompreng sebenarnya tak layak disebut sebagai rumah. Pasalnya, bangunan itu, hanyalah batas rumah

tetangga (tritis) yang digabung menjadi satu. Agar tidak bocor, kedua ujung tritis diberi plastik. Gubug derita yang dihuninya itu, hanya terbuat dari anyaman bambu. Itu pun bukan hasil pembelian atau kreasinya. Melainkan diberi dari sisa-sisa rumah yang tidak digunakan lagi. Tidak ada pintu bahkan jendela. Jadi angin bisa leluasa masuk ke dalam. Jangan mencoba mencari perabot rumah tangga di dalam gubuk reot itu. Karena tidak akan pernah dijumpai. Yang ada hanyalah tempat tidur usang terbuat dari bambu tanpa kasur. Tempat itu, biasa dipakainya untuk tidur. Perabot rumah tangga yang ada hanya terlihat sebuah panci kecil yang dipajang di dinding gubuk. Ember

kecil berwarna hitam menemani di sampingnya. Di luar itu hampir tidak ada lagi barang yang berharga. Tempat yang kumuh di samping tumpukan sampah membuatnya sering dikerubuti semut dan binatang lain saat tidur. Kondisi tersebut diperparah dengan atap yang tidak memadai, sehingga saat hujan mengguyur atap gubugnya selalu bocor. Sehingga jika hujan, ia mengungsi ke emper rumah warga lainnya. Tak pernah ada bantuan dari pemerintah maupun donatur untuk lelaku tua yang ditinggalkan pergi anak dan istrinya tersebut. Saat ini, keluarga Kompreng menetap di Pulau Sumatera namun tidak ada alamat yang jelas. Hingga saat ini, belum pernah keluarganya

REDAKTUR PRATONO • GRAFIS AP

Baca Saat ... hal 11

MUKHTAR LUTFI/RADAR KEDU

KASIHAN --Kompreng sedang berada di gubug deritanya di Dusun Sebrangkali Desa Blongkeng Kecamatan Ngluwar, kemarin.


MAGELANG

Radar Semarang Sabtu 23 April 2011

11 Satpam Juga Pakai Beskap

KAMPUS

Hari Ini Bambang Sudibyo ke UMM MAGELANG— Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Muhammadiyah Magelang (UMM) hari ini (23/4) menggelar Seminar Nasional Kebangsaan dan Pendidikan. Direncanakan, acar ini akan menhadirkan mantan Menteri Pendidikan Nasional Prof Bambang Sudibyo sebagai pembicara kunci. Sekretaris Panitia Tri Ismar Saleh mengatakan, seminar nasional akan dihadiri oleh 1.000 peserta dari berbagai instansi. Tokoh lain yang hadir adalah Rektor UMM Prof Achmadi, Wali Kota Magelang Sigit Widyonindito dan Gubernur Jawa Tengah Bibit Waluyo. “Seminar akan dibagi menjadi dua tema,” tuturnya. Pertama, seminar nasional kebangsaan dengan tema “Merancang Gagasan Kaum Muda Menuju Kemandirian Bangsa” dengan pembicara kunci Bambang Sudibyo. Pembicara lainnya adalah pengurus DPP IMM Khotimun, Sekjen DPP IMM Rudi Ismawan, Wakil Rektor III UMM Suharso dan dimoderatori oleh Arif Saefuddin. ”Tema pertama ini, akan membahas tentang kebangsaan dan perjuangan anak muda sekarang,” terang dia. Sedangkan seminar pada sesi kedua dengan tema “Pendidikan Berkarakter di Tengah-Tengah Kapitalisme Pendidikan” dengan pembicara Prof Abdul Munir Mulkhan, Rektor UMM Prof Achmadi, dan moderator M.Zuhron Arofi. ”Untuk memperdalam tema yang dibahas dalam seminar, peserta seminar melakukan diskusi dari berbagai pakar pendidikan,” aku dia. (mun/ton)

Bisa Jadi Tersangka ■ KEPALA Sambungan dari hal. 10

”Saksi yang diundang untuk mencocokkan surat dan tanda bukti yang dibuat, asli atau tidak. Dan ditanyakan tentang kebenaranya,” terang dia. Selain itu, pemeriksaan ulang juga dilakukan karena adanya berkas dan tersangka baru. Bahkan tak menutup kemungkinan, status saksi bisa berubah menjadi tersangka jika kejari menemukan bukti keterlibatan mereka. Terpisah Sularso Hadi

mengakui kalau dirinya telah menjalani pemeriksaan oleh Kejari. Pemanggilan tersebut terkait keterlibatanya dalam korupsi buku ajar yang telah menetapkan mantan Kepala Dinas Pendidikan Kota Magelang Sri Yudhoko dan mantan Wali Kota Fahriyanto sebagai tersangka. ”Saya akui, Rabu memang dipanggil untuk diperiksa kembali untuk melengkapi keterangan dan berkas yang belum lengkap tentang korupsi buku ajar 2003,” terang Sularno yang menjelaskan bahwa status dirinya masih sebagai saksi. (mun/ton)

Patah Tulang Tangan ■ SYAIFUL Sambungan dari hal. 10

Pascadicoret sebagai pemain PPSM, Syaiful menginginkan manajemen bertanggung jawab dengan memberikan gaji penuh sesuai dengan perjanjian pada kontrak awal. Sementara pada surat pemutusan kontrak dari manajemen tertanggal 16 April lalu, pemain yang telah dua musim membela “Macan Tidar” ini hanya mendapatkan bayaran hingga bulan Mei mendatang. Padahal sesuai dengan yang tertera di perjanjian awal, kontrak pemain asal Malang ini berakhir Agustus. “Saya telah menanyakan ke pihak manajemen, namun mereka (manajemen, red) hanya tetap memberikan gaji sampai bulan Mei saja. Sedang tiga bulan setelahnya sampai kontrak berakhir, saya tidak mendapatkan hak saya,” katanya, kemarin. Menurutnya, alasan pemberhentian kontrak yang dilakukan manajemen terlalu mengada-ada. “Saya dipecat karena manajemen beralasan saya sudah tidak berprestasi lagi bagi PPSM dan kontribusi kepada tim juga sudah tidak ada. Padahal saya sedang cedera. Dua tulang tangan saya patah juga karena memperkuat PPSM putaran pertama lalu,” ujar Syaiful yang telah menyumbangkan 2 gol musim ini. Sementara itu, perawatan pemulihan pascaoperasi tangan yang ia lakukan selama ini juga belum mendapatkan

ganti dari manajemen. Syaiful mengalami patah tulang tangan saat membela PPSM melawan Persikota di Stadion Abu Bakrin 4 Februari lalu. “Saat berada di Malang, saya membeli obat dan lakukan cek ke dokter dengan uang sendiri. Sudah 3 bulan ini tidak berobat ke dokter, karena sudah tidak mempunyai uang lagi,” jelasnya. Di pihak lain, manajer PPSM Sriyanto membenarkan adanya pemutusan kontrak atas nama Syaiful Imron. Namun anggota komisi C DPRD Kota Magelang tersebut menjelaskan bahwa manajemen sudah tidak mempunyai tanggungan lagi terhadap pemain yang bersangkutan karena semua urusan telah diselesaikan. “Semua hak mengenai gaji dan lainnya sudah kita berikan. Jadi manajemen sudah tidak mempunyai tanggungan lagi kepada yang bersangkutan (Syaiful, red),” tegasnya. Sriyanto beralasan, pemutusan kontrak beberapa pemain yang dilakukan manajemen PPSM untuk mengurangi defisit kerugian yang tengah dialami tim saat ini. Dirinya menambahkan manajemen rencananya akan memanggil seluruh pemain yang telah diberhentikan untuk melunasi sisa pembayaran kontrak pemain. “Pada 15 Mei mendatang, kami akan mengundang seluruh pemain yang telah diberhentikan. Manajemen akan melunasi pembayaran sisa kontrak pemain, menunggu subsidi dari BLI turun,” ujarnya. (jat/ton)

Disukai Remaja ■ NIKMATNYA Sambungan dari hal. 10

Untuk menjangkau WH Cafe cukup mudah, letaknya strategis. Dari Alun –alun Wonosobo ke arah timur, jaraknya sekitar 300 meter. Yang menarik dari kafe ini yakni menu yang ditawarkan, yakni berbagai jenis minuman kopi dengan cemilan makanan lokal singkong goreng. Bagi yang menyukai jenis menu lain, WH Cafe juga menwarkan makanan seperti beef burger, french fries serta berbagai makanan ringan lain. Menurut Widodo Estudadi, pemilik WH Cafe, tempat tersebut sengaja dibangun dengan menyuguhkan konsep alam. Sebab,

di Wonosobo belum banyak yang mengambil pola ini. Untuk menu yang disuguhkan diakui lebih banyak makanan lokal dan minuman. Salah satunya berbagai jenis kopi dari berbagai daerah. “Kopi yang kita suguhkan beragam, kopi asli Wonosobo hingga dari berbagai daerah,” katanya. Diantaranya kopi dari Bandung, Aceh dan Medan. Untuk memadu minuman kopi, lanjut Widodo, Wh Cafe menyuguhkan berbagai cemilan atau makanan ringan berasal dari makanan tradisional hingga internasional. “Makanan ini sekarang langka, namun tetap disukai oleh kalangan remaja,” jelasnya. (ali/ton)

SAMBUNGAN SMS Ketabrak Salah Siapa? Menyeberangkan orang di depan klentheng kok cuma satu malam piye to? Jng bisa nya cuma duduk2 ngobrol sambil minum susu jahe! Kl ada yg ketabrak salahnya siapa? +6285729517653

Forever In My Heart Maju Terus Pantang Mundur jangan takut juga gentar. ku dukung dan ku doakan selalu PPSM Sakti ku. yang terbaik..i love you PPSM...i love you Magelang.you are is the best.. forefer in my heart.. By: Bu e, +6285643948118

SIROJUL MUNIR/RADAR KEDU

WARNA WARNI – Siswa dan guru SD Magelang 6 ketika foto bersama saat peringatan Hari Kartini.

MAGELANG—Suasana SD Magelang 6 kemarin terlihat meriah dengan tepuk tanganorang tua siswa yang melihat anak-anak mereka berlenggak lenggok di atas panggung. Para siswa berdandan dengan kebaya dan beskap yang menggambarkan peringatan Hari Kartini seperti lazimnya. Para guru, karyawan bahkan satpam sekolah pun tak ketinggalan berbusana adat Jawa. “Peringatan Hari Kartini, di sekolah ini semua wajib memakai pakaian daerah,” kata Kepala SD Magelang 6, Tridadi Sarjono di sela-sela acara, kemarin. Pemakaian baju daerah ini, sudah menjadi tradisi setiap peringatan Hari Kartini. Tak hanya siswa, tapi seluruh warga sekolah wajib mengenakan pakaian daerah. “Bila melanggar dihukum membersihkan sekolah setelah acara selesai,” jelasnya. Dijelaskan lebih lanjut, sebelum peringatan hari Kartini, semua siswa dari kelas 1 hingga kelas 6 mengikuti berbagai lomba. Diantaranya lomba melipat baju, memasak dan membuat kerajinan. Sedangkan untuk guru mengikuti lomba memasak, baik laki – laki dan perempuan. (mun/ton)

9 Desa Dapat Rp 250 Juta MUNGKID—Program Pembangunan Infrasruktur Pedesaan (PPIP) kembali berlanjut di tahun 2011 ini. Setelah di tahun sebelumnya 3 desa mendapatkan jatah program dari Kementerian Pekerjaan Umum ini, tahun 2011 ada 9 desa yang mendapatkan jatah program tersebut. Masingmasing desa akan mendapatkan alokasi dana sebesar Rp 250 juta. ”PPIP merupakan program yang didanai dari Kementerian Pekerjaan Umum melalui Dirjen Cipta Karya dan merupakan salah satu dari program PNPM mandiri yang dilaksanakan Satuan Kerja PIP kabupaten,” kata Bupati

Magelang Singgih Sanyoto melalui Asisten Ekonomi dan Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat, Dwi Agus Indarjo, dalam acara sosialisasi PPIP di Ruang Rapat Bina, kemarin. Menurut bupati, Kabupaten Magelang telah mendapatkan alokasi PPIP sebanyak 3 kali yaitu pada tahun 2009 mendapatkan alokasi 15 lokasi desa. Kemudian di tahun 2010 mengalami penurunan karena hanya 3 desa. Sesuai surat keputusan No 82/keppts/n/2011 tanggal 31 Maret 2011 tentang Penetapan Desa Sasaran PPIP tahun 2011

mencantumkan 16 nama desa sasaran. Namun, dalam DIPA yang terbit untuk Kabupaten Magelang hanya untuk 9 desa. Sedangkan 7 desa lainnya, kata dia, akan diupayakan dengan dana surat kuasa pengguna anggaran yang akan dialokasikan lewat APBN perubahan. Satker PKP Jateng Chairul Kamal menuturkan dana Rp 250 juta merupakan dana hibah. Sehingga, tidak ada ketentuan syarat harus dikembalikan dan penggunaannya harus sesuai dengan aturan yang telah diatur dalam buku pedoman. Menurutnya, dana bantuan

Truk Boleh Lewat Malam Hari ■ EMPAT Sambungan dari hal. 10

Namun, menurut Djoko, diaktifkannya kembali pos TPR Pucung, memberikan kontribusi cukup baik, meski belum pulih seperti sebelum ambrolnya Jembatan Prumpung karena diterjang banjir lahar Sungai Pabelan, akhir Maret lalu. ”Ratusan truk dari arah Semarang memilih mencari pasir di wilayah Sleman,” katanya, kemarin. Informasi yang diterima petugas pos TPR dari para sopir, harga pasir di Sleman lebih murah yakni Rp 150 ribu per truk. Di samping itu, pengisian bak truk berlangsung lebih cepat karena menggunakan alat berat, sehingga awak truk tak perlu mengantre terlalu lama. Sedangkan harga pasir di wilayah Magelang sempat mencapai Rp

250 ribu menyusul ditutupnya Jembatan Prumpung untuk truk angkutan pasir. Setelah jembatan dibuka lagi, turun pada kisaran Rp 170 ribu. Namun, para sopir mengeluh karena proses pengisian muatan yang dilakukan secara manual makan waktu terlalu lama. ”Tetapi, dalam hal ini, Pemkab Magelang memang lebih menekankan pada penambangan rakyat, terutama untuk pemberdayaan bagi para korban bencana Merapi,” ujarnya. Dia menjelaskan, pos TPR Pucung hanya beroperasi pada malam hari. Hal itu didasarkan hasil koordinasi dengan Dinas Bina Marga Jateng yang hanya memperbolehkan truk angkutan pasir melewati Jembatan Prumpung pada malam hari, pada Senin-Jumat antara pukul 19.00-05.00 dan Sabtu-Minggu

dari jam 21.00-05.00. Dari hasil pemungutan di pos TPR Pucung pada Selasa (19/4) malam hingga Rabu (20/4), ada pemasukan sebesar Rp 11.850.000. Disusul Rabu (20/4) hingga Kamis (21/4), meningkat menjadi sekitar Rp 13 juta. ”Kalau sekitar 350 sampai 400 truk yang telah beralih mencari pasir ke Sleman, mau kembali ke Salam, tentu pemasukan akan bertambah lagi,” ujarnya. Besarnya pajak yang dipungut petugas pos TPR sesuai ketentuan dalam Perda Nomor 12 Tahun 2010 tentang Pajak Daerah, yakni 25 persen dari harga pasir. Tronton jumbo dengan muatan maksimal 16 M3 dipungut Rp 57.000, tronton dum (14 M3) Rp 50 ribu, truk engkel (10 M3) Rp 36 ribu, cekether (6 M3) Rp 21 ribu, dan colt diesel (5 M3) Rp 18 ribu. (vie/ton)

Dipersingkat Jadi 12 Adegan ■ YESUS Sambungan dari hal. 10

Adegan pertama dimulai dengan pemberian dera atau hukuman yang dijatuhkan kepada Yesus. Dalam rangkaian ini, sepasang Yesus diminta memanggul garu layaknya dua sapi yang sedang membajak. Untuk mencapai puncak bukit atau akhir perjalanan salib ada 12 perhentian. Misalnya, pada perhentian ke-2 ketika kepala Yesus diberi mahkota duri dengan paksa. Yesus juga berhenti ketika bertemu dengan ibunya. ”Seharusnya ada 14 pemberhentian hingga Yesus diturunkan dari salib. Tapi kita persingkat menjadi 12 adegan,” tutur Susanto. Di setiap perhentian tersebut, pemimpin rombongan membacakan doa dengan diikuti oleh semua jemaat. Prosesi diakhiri dengan menaburkan bunga di

jenazah Yesus yang telah meninggal dunia. Suharto yang memimpin prosesi jalan salib mengatakan, ibadah tersebut mempunyai arti perlunya menghayati cinta kasih tuhan yang sampai mengorbankan dirinya demi umatnya. ”Ini yang perlu diteladani oleh pengikutnya,” ujar dia. Sementara makna yang perlu diambil dari adanya ibadah tersebut, Suharto menambahkan, setiap umat harus senantiasa meningkatkan keimanannya dengan saling mencintai. ”Mencintai orang yang berdosa, mencintai musuh, serta mencintai keluarga dan Bapa,” katanya. Terkait makna petani yang disimbolkan dalam prosesi ini, kata dia sebagai ungkapan perjuangan warga setempat untuk mencukupi kebutuhan hidupnya. Petani biasa menggunakan garu dengan dibantu sapi untuk membajak

sawah mereka. ”Jangan dikira sapi tidak banyak berkorban buat petani. Setiap hari sapi-sapi membantu petani supaya tanah yang akan ditanaminya menjadi subur. Seperti halnya Yesus yang berkorban untuk umatnya,” tutur dia. Untuk diketahui, rangkaian Paskah dimulai dari Minggu Palma, kemudian Kamis Putih, Jumat Agung, malam Paskah dan puncaknya Minggu Paskah. ”Untuk tahun ini sengaja kita peringati dengan penuh kesederhanaan dan rasa keprihatinan akan dampak erupsi Gunung Merapi,” tutup Suharto. Sita, salah satu jemaat menuturkan prosesi yang diikutinya tersebut cukup unik. Dia berharap supaya di kehidupan selanjutnya, para petani di lereng Gunung Merapi segera bangkit menata kehidupannya lagi. ”Semoga semua diberkati Tuhan,” kata dia. (vie/ton)

Tidak Bisa Lagi Bekerja ■ SAAT Sambungan dari hal. 10

mendatangi atau sekedar menanyakan kabarnya. Anak-anak dan saudaranya seolah tidak pernah mau peduli. Untuk makan sehari-hari, dia mengandalkan sedekah dari famili dan para tetangga. Dulu saat masih sehat dia bisa mengerjakan apa saja dengan imbalan sepiring nasi. Namun usia membuat dia tak bisa lagi bekerja serabutan. Belum lagi, kondisi tubuhnya yang makin ringkih. Sehari-hari, hanya dihabiskannya di rumah reot itu. Sesekali dia hanya keluar ke halaman rumah untuk menghirup udara segar. Sembari berharap ada bantuan sesuap

nasi yang dikirimkan tetanganya. Penderitaan Kompreng tidak cukup hanya sampai di situ, pasalnya, dia sering kali tidak mendapat makanan sama sekali selama beberapa hari. Hal itu membuat kondisi badannya terlihat kurus kering. Saat didatangi, Kompreng yang memiliki nama asli Ramli ini, sedang terduduk lesu di teras tetangga. Pria berusia 70 tahun ini, mengaku belum sarapan sehingga masih merasa lemas. ”Dereng dahar (belum makan),” tuturnya lirih. Kepala Dusun Sabrangkali Hartono mengatakan Kompreng menempati gubuk tersebut sekitar 15 tahun. ”Selama enam bulan terakhir, Kompreng bahkan tidur REDAKTUR PRATONO • GRAFIS AP

di teras rumah warga karena atap gubuk tersebut bocor,” kata Hartono. Hartono mengatakan Kompreng tidak memiliki harta sama sekali sehingga memang layak dibantu. Tanah tempat gubuk tersebut berdiri milik saudaranya. ”Semoga ada yang mau peduli dan membantu mbah Kompreng,” harap dia. Penderitaan Kompreng sepertinya masih akan terus berlanjut. Dia tidak pernah tahu sampai kapan akan hidup di gubug reot miliknya itu. Sampai ajalkah ? Tidak pernah ada yang tahu. ”Nek anake kulo onten, geh mboten ngeten iki (Kalau anak saya ada, ya tidak mungkin seperti ini, red),” katanya lirih. (*/ton)

tersebut ditujukan untuk infrastruktur dasar seperti jalan, jembatan, sanitasi, drainase ataupun pendukung jalan seperti talud. ”Adapun maksud dan tujuan dari PPIP adalah mengurangi masyarakat miskin di pedesaan dan juga meningkatkan kesejahteraan masyarakat miskin,” tutur dia. Sementara 9 desa yang

mendapatkan alokasi PPIP tersebar di 9 kecamatan di Kabupaten Magelang. Diantaranya Desa Giripurno Kecamatan Borobudur, Desa Bateh (Candimulyo), Desa Banyudono (Dukun), Desa Sidorejo (Kajoran), Desa Munggangsari (Kaliangkrik), Desa Gunungpring (Muntilan), Girirejo (Ngablak) Plosogede (Ngluwar), dan Desa Pakis (Pakis). (vie/ton)

Menyebar Oleh Angin ■ ULAT Sambungan dari hal. 10

Masyarakat masih menunggu tindakan Dinas Pertanian, Peternakan dan Perikanan untuk membasmi wabah ulat bulu. Apalagi ulat bulu tersebut banyak yang menggantung di pohon sehingga bila terkena angin akan cepat menyebar. Sebelumnya, di wilayah Kabupaten Magelang wabah ulat bulu juga terjadi. Diantaranya terjadi di Desa Ngadipuro, Kecamatan Dukun dan Desa Bojong, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang. Balai Perlindungan Tanaman Pangan dan Holtikultura (BPTPH) Provinsi Jawa telah mencoba mengurangi dampak hama ulat ini dengan menyemprot pestisida. Pohon yang disemprot dan diinfus pestisida Lannate 40 SP sebanyak

908 tanaman. Terparah di Dusun Adipuro III, Kembang, dan Dukuh Desa Ngadipuro. Pohon yang paling banyak diserang ulat bulu adalah tanaman mangga, kemudian juga ada rambutan, duwet, petai, dan kelapa. Rencananya penyemprotan akan dilakukan selama tiga hari di Ngadipuro, dan dua hari di Bojong. Petugas Pengendali Organisme Pengganggu Tumbuhan/Pengamat Hama dari BPTPH Jateng, Sumardi mengungkapkan, pestisida Lannate 40 SP adalah insektisida racun kontak dan lambung yang sistemik berbentuk bubuk warna putih. Insektisida ini dapat dicampurkan dengan air untuk mengendalikan hama. Pestisida Lannate 40 SP terdiri dari campuran 40 persen bahan aktif mematikan ulat, dan 60 persen bahan pembawa zat kimia tersebut. (mun/ton)

Diminta Urus Izin ■ BANYAK Sambungan dari hal. 10

“Mereka beranggapan bahwa tanpa izin saja, radio sudah hidup, sudah bisa on air, padahal itu melanggar hukum dan termasuk tindak pidana,” ujarnya. Najahan menjelaskan, sejak tahun 2004 pemerintah sudah mewajibkan lembaga penyiaran di Indonesia untuk melakukan legalisasi melalui Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika. Kemudian setelah diterbitkan Undang-undang No 32 tahun 2001, pemerintah mewajibkan lembaga penyiaran mempunyai izin prinsip penyiaran melaui Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) setempat.

“Hingga saat ini sudah tercatat 332 pemohon dari lembaga penyiaran yang sedang kami proses izinnya. Jadi kami imbau kepada semua radio maupun televisi, yang belum izin, telat atau habis masa izinnya untuk segera melakukan penyesuaian terhadap undangundang tersebut,” imbaunya. Selain tidak berizin, lanjutnya, banyak lembaga penyiaran, khususnya radio di Jawa Tengah yang tidak menempati kanal atau frekuensi yang telah ditetapkan. Kanal yang ditentukan di Jawa Tengah ada 237 kanal untuk radio swasta, 3 kanal untuk komunitas. “Semua radio harus menempati frekuesi tersebut, jika tidak berarti ilegal. Kalau sudah habis harus pindah atau off,” tegasnya. (bhe/ton)

Ada yang Sudah Pindah ■ SUSULAN Sambungan dari hal. 10

Sementara itu, terkait 37 siswa lainnya yang sedianya harus mengikuti unas susulan, Haryono mengaku pesimistis mereka akan datang. Haryono mengaku, dinas telah mengecek ke rumah masing-masing siswa yang tidak hadir tanpa keterangan tersebut. ”Lebih dari 37 anak lainnya yang tidak mengikuti unas utama, jelas tidak mengikuti unas susulan karena sudah bekerja, menolak ikut ujian, dan bahkan ada yang susah dihubungi karena sudah pindah alamat,” ujar dia. Dia mengatakan, banyaknya siswa yang tidak hadir dan tidak mengikuti Unas susulan ini, dipastikan akan berdampak buruk pada persentase kelulusan siswa, di mana angka kelulusan didapat dari perhitungan jumlah siswa yang lulus dibagi dengan jumlah siswa peserta unas. Kepala SMA Negeri 1 Salaman Suwardi menuturkan, tahun ini seorang siswa mengundurkan diri karena alasan menikah.

Sama halnya dengan tahun sebelumnya. ”Tahun lalu ada dua siswa yang tidak lulus ujian dan semestinya dapat mengulang mengikuti ujian hari pertama ini. Kendatipun demikian, tanpa alasan yang jelas, mereka menolak ikut,” kata dia. Pihaknya sempat menawarkan dua alternatif. Yakni untuk mengikuti ujian kejar paket C dan mengulang unas. Namun dua alternatif tersebut ditolak. ”Karena memang sudah tidak lagi memiliki kemauan untuk melanjutkan sekolah, jadi kita tidak bisa berbuat banyak,” terang dia. Sementara itu, Kepala Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri I Salam, Sugiarto menuturkan di sekolahnya ada seorang siswa bernama Erna Istia, warga Jumo, Kabupaten Temanggung yang akan mengikuti unas susulan. Siswi ini terpaksa tidak dapat mengikuti unas pada waktunya dikarenakan sakit. ”Secara prinsip dia (Erna) sudah siap untuk mengikuti ujian,” terangnya. (vie/ton)


Radar Semarang

12

Sabtu 23 April 2011 SPORTIVO

Para Games di Solo Telan Dana Rp30,9 Miliar Lelang Renovasi Venues Selesai SEMARANG—KONI Jawa Tengah bersama Dinas Pemuda dan Olahraga (Dinpora) Jawa Tengah secara umum siap menggelar pesta olahraga penyandang cacat antarnegara Asia Tenggara atau ASEAN Para Games 2011 yang bakal digelar di Kota Surakarta (Solo) mewakili Indonesia. Saat ini, tahapannya adalah persiapan untuk merenovasi venues-venues yang akan

digunakan untuk even internasional yang berlangsung 15-22 Desember tersebut. Kepala Dinpora Jawa Tengah, Budi Santoso, ditemui kemarin mengatakan, untuk venues sudah ditentukan sebanyak 11 tempat. Dari 11 venues tersebut, 7 di antaranya milik Pemerintah Kota Solo, dan 4 di antaranya milik swasta. “Untuk memenuhi standar internasional even Para Games, untuk 7 venues milik Pemkot Solo tersebut masih diperlukan pembenahan atau renovasi, dan sudah disetujui oleh Pemerintah Pusat melalui Kementerian Pemuda

dan Olahraga sebesar Rp14,9 miliar untuk renovasi 7 venues tersebut,” ujar Budi Santoso. Dia mengatakan, dana sebesar Rp 14,9 miliar tersebut diperoleh dari APBN 2011. Ditambahkan Budi Santoso, saat ini tender untuk renovasi sudah selesai dilakukan oleh Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang (Ciptakaru) Jawa Tengah. “Pemenang lelangnya sudah ada, tapi saya tidak paham persis. Anda konfirmasikan ke Kepala Dinas Ciptakaru Jateng saja,” tukasnya. Budi Santoso memaparkan, keseluruhan anggaran penyelenggaraan

ASEAN Para Games 2011 menelan dana Rp30,9 miliar. Selain dana renovasi venues sebesar Rp14,9 miliar, ASEAN Para Games di Solo tersebut masih memerlukan tambahan anggaran sebesar Rp9 miliar untuk pendukung penyelenggaraan seperti kepanitiaan, seremonial pembukaan dan penutupan, dan sebagainya serta Rp7 miliar lagi untuk transportasi dan akomodasi peserta yang berjumlah kurang lebih 2.000 atlet dan ofisial dari seluruh negera ASEAN. “Untuk akomodasi, sebanyak 1.500 atlet dan ofisial akan kita tempatkan

di asrama haji Donohudan Boyolali. Sisanya akan ditempatkan di hotelhotel yang ada di Solo,” tambahnya. Rencananya, ASEAN Para Games 2011 akan mempertandingkan sepuluh cabang olahraga di antaranya adalah atletik, renang, angkat berat, catur, voli duduk, panahan, tenis meja, goal ball, tenis duduk, dan bulu tangkis. Terpisah, anggota Badan Monitoring dan Evaluasi (Monev) KONI Jawa Tengah, Bambang Hoesodo, berharap agar penyelenggaraan ASEAN Para Games 2011 di Solo bisa berlangsung lancar dan aman. Dia mengatakan,

kasus ditahannya Sekretaris Menteri Pemuda dan Olahraga dan beberapa orang lagi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akibat dari dugaan suap dalam pembangunan venues SEA Games 2011 di Palembang bisa diambil hikmahnya. “Kita cukup beruntung karena SEA Games tidak jadi di Jateng, sehingga kasus hukum tersebut tidak merembet ke Jateng. Tapi untuk penyelenggaraan ASEAN Para Games di Solo nanti, kita harapkan tidak terjadi hal serupa seperti yang menimpa Sesmenpora,” tegasnya. (smu)

Rebut Atau Anjlok ADITYO/RASE

TANGGUH - Hery Susilo, tenaganya masih dibutuhkan PSIS di dua laga terakhir melawan Persik Kediri dan PSIM.

Hery Tunda ke Timnas SEMARANG—Pelatih PSIS Bonggo Pribadi sedikit bernafas lega. Pemain andalannya di sektor sayap, Hery Susilo, masih bisa dimainkan di laga versus Persik Kediri. Bek asal Purwodadi tersebut sebelumnya memang harus memenuhi panggilan Timnas U-23 pada 24 April besok untuk melakukan Training Camp (TC) di Austria untuk persiapan menghadapi SEA Games 2011 akhir tahun mendatang. Namun lantaran kondisi persepakbolaan nasional di bawah naungan PSSI masih belum kondusif, maka pemanggilan Hery dan para punggawa Timnas lainnya terpaksa diundur dengan waktu yang belum bisa dipastikan. “Kami mendapat informasi tersebut dari

BTN (Badan Tim Nasional) dan juga ofisial timnas Indonesia tentang pengunduran jadwal tersebut,” terang Asisten Manajer PSIS, Erwin Tunggal Setiawan. Erwin menambahkan, dengan hadirnya pemain yang sudah mencetak satu gol bagi PSIS tersebut diharapkan semakin menambah daya gedor PSIS di laga krusial versus tuan rumah Persik Kediri Senin (25/4) lusa. “Kami juga berharap Hery juga masih bisa bermain di laga terakhir kami melawan PSIM Yogyakarta Sabtu (30/4) mendatang. Tenaganya masih kami butuhkan,” imbuh Erwin. Sementara itu, asisten Pelatih PSIS, Eko Purjiyanto mengungkapkan, meski peluang

PSIS untuk menuju babak delapan besar Divisi Utama Liga Indonesia sudah tertutup, namun Eko menegaskan timnya masih memiliki peluang menang di dua laga tandang terakhir untuk mengamankan posisi lima besar untuk mendapat tiket ke Copa Indonesia. “Saya yakin peluang masih tetap ada, apalagi kita berhasil menang atas Persik di putaran pertama lalu. Hanya tinggal anak-anak mempertahankan semangat untuk menang saja,” kata Eko yang juga pernah berkostum PSIS tersebut. PSIS sendiri bertolak ke Kediri pagi ini dengan membawa serta 18 pemain minus libero tangguh, Aris Indarto yang terkena hukuman akumulasi kartu. (bas/smu)

SEMARANG—Posisi Semarang United di klasemen sementara Liga Primer Indonesia (LPI) melorot ke urutan ke empat setelah dikalahkan Persebaya 1927 di Stadion Jatidiri Sabtu (16/4) lalu. Kesempatan merebut kembali peringkat ketiga terbuka, bila tim polesan Edy Paryono ini mampu mengalahkan Persibo Bojonegoro, Minggu (24/4) besok. Saat ini SU berada di peringkat ke empat di bawah Medan Chiefs, dengan poin sama yakni 24 namun Medan Chiefs unggul selisih gol. Peluang SU untuk merebut kembali peringkat ketiga terbuka, mengingat Medan Chiefs besok harus memainkan laga tandang yang relatif berat, yaitu melawan Persema Malang. Track record partai tandang SU cukup baik. Saat ini kemenangan SU di kandang lawan sudah 3 kali dibukukan yakni versus Cendrawasih FC di Papua, Manado United di Manado dan juga tim kuat Jakarta FC di Jakarta. “Tentu kita ingin mengganti poin yang hilang atas Persebaya 1927 kemarin, dan kami datang ke Bojonegoro berangkat dengan kekuatan terbaik dan membawa misi ingin mencuri poin dari mereka,” tegas Edy Paryono. SU bertolak menuju Bojonegoro untuk menghadapi tim berjuluk Laskar Angling Dharmo pagi kemarin dengan membawa 18 pemain minus dua legiun asing Amarildo Souza dan juga Amancio Fortes. Sebagai gantinya,

Striker Masih Tumpul, Kejar Kurnanda TEMANGGUNG—Tim sepak bola PON Jateng yang bersiap untuk turun dalam babak kualifikasi PON mendatang terus melakukan pematangan tim. Kamis (21/4) sore, tim polesan pelatih Firmandoyo ini berhasil menuai hasil positif dalam laga ujicoba ke enam mereka. Fahreza cs berhasil menang 3-1 atas tim PPSM Magelang U-21 dalam laga yang digelar di Stadion Bhumi Pala Temanggung. Fahreza cs sempat terlambat panas dan ketinggalan terlebih dahulu melalui gol striker PPSM U-21, Fattah, di menit ke-16. Beruntung anak-anak Jateng segera bangkit dan berhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1 melalui gol Saptono di menit ke-29. Memasuki babak kedua tim Jateng mulai menemukan bentuk permainan mereka, sebaliknya anak-anak PPSM tampak mengendur karena mulai kehabisan tenaga dalam menahan gempuran-gempuran tim Jateng. Hasilnya, di babak kedua ini tim PON Jateng mampu mencetak dua gol melalui kaki Gunaryo di menit ke-84 dan Saiful Amar menutup kemenangan Jateng menjadi 3-1 melalui golnya di menit ke-89.

BASKORO/RASE

TERUS DIGENJOT—Tim sepak bola PON Jateng (biru muda) saat berujicoba melawan PPSM U-21 di Stadion Bhumi Pala Temanggung, Kamis (21/4).

Meski menuai hasil positif, Firmandoyo mengaku belum puas dengan permainan yang ditunjukkan timnya. ”Anak-anak masih belum konsisten, apa yang mereka peragakan sering tidak sesuai dengan apa yang mereka dapatkan saat latihan,” paparnya. Setelah ujicoba versus PPSM Magelang U-21, Firmandoyo masih akan mengagendakan setidaknya dua kali lagi ujicoba. Dia mengungkapkan, dari total 22 pemain yang kini menghuni tim Jateng, pihaknya masih terus melakukan tambal sulam khususnya untuk mencari sosok striker tajam yang hingga saat ini belum ditemukan. Striker PSIS Kurnanda Fajar Sakti, menjadi salah satu pemain yang dibidik tim PON Jateng ini. ”Nantinya akan ada 24 pemain, memang kami prioritaskan untuk striker. Selama ini sudah ada 14 striker yang kami coba namun belum memenuhi harapan. Saat ini kami mengincar Kurnanda dan Reza Dini, tapi biar kedua pemain ini yang menentukan mau atau tidak, karena konsekuensinya harus alih status dari profesional ke amatir,” ungkap Johar Lin Eng, Manajer tim sepak bola PON Jateng. (bas/smu)

Kirim 4 Tim ke Kejurnas Poco-poco

ISMU/RASE

DILEPAS - Kontingen FORMI Jateng saat dilepas Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Jateng Budi Santoso Kamis (21/4) siang.

SEMARANG—Pengurus Federasi Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (FORMI) REDAKTUR ISMU P • GRAFIS AP

Jateng mengirim lima tim ke Kejurnas Senam Poco-poco Nusantara II/2011 di Britama

Sporthall, Kelapa Gading, Jakarta, Sabtu (23/4). Empat tim wakil Jateng tersebut adalah tim Kodam IV/Diponegoro, Polres Semarang, Sanggar Senam ’’Rema’’, dan FORMI Kota Semarang, dengan total keseluruhan 55 pesenam. Melihat kesiapan tim, Formi Jateng menargetkan mampu merebut juara umum dalam even berlevel nasional tersebut. Apalagi, tahun lalu, saat kejuaraan masih bernama Festival Poco-poco, Jateng juga merebut gelar juara umum. “Jadi kita bertekad mempertahankan gelar. Mudah-mudahan dengan kokompakan, kerapian, dan keindahan kami bisa tetap jadi juara nasional,” kata Ketua Umum FORMI Jateng, Rakun, usai

pelepasan tim di Aula Dinpora Jateng, oleh Kepala Dinpora, Budi Santoso, Kamis (21/4) siang. Rakun mengatakan persiapan yang dilakukan empat tim yang mewakili Jateng ini sudah sangat matang. Tingkat kesulitan yang diperagakan pesenam Jateng juga tinggi, sehingga diyakini akan menghasilkan poin tinggi. Kepala Dinpora Jateng Budi Santoso, saat pelepasan berpesan agar para pesenam bisa tampil baik dan kompak, serta tidak grogi di hadapan juri. “Kami mengapresiasi sekaligus bangga terhadap semangat kontingen senam FORMI Jateng. Prestasi di even ini akan merangsang tumbuhnya semangat olahraga rekreasi di Jateng,” tandasnya. (smu)

SYARAT MUDAH: - Kirimkan foto keluarga (orang tua & anak tanpa batasan umur) mengenakan baju batik (bisa seragam / beda motif) Ke Gedung Graha Pena lt 2 Jalan Perintis Kemerdekaan 77 Watugong Semarang atau via email : editor@radarsemarang.com - Foto akan dimuat di koran Radar Semarang mulai 25 April 2010 - Biaya pendaftaran Rp. 15.000 - Pendaftaran 22 April-22 Mei 2011

pelatih yang akrab disapa EP tersebut membawa serta pemain-pemain yang jarang mendapat kesempatan turun seperti Racman Lestaluhu, Yudha Nugraha, Widhianto, dan juga Tomi Triono. “Saya percaya dengan kekuatan yang ada. Anak-anak akan tampil baik, bahkan lebih baik lagi. Motivasi mereka untuk menang masih tetap terjaga,” pungkas pelatih yang pernah menukangi tim PSIS Semarang tersebut. (bas/smu)

BASKORO/RASE

JAGA MOTIVASI – Bek sayap SU Iwan HW saat menghadang pergerakan pemain Persebaya 1927 lalu.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.