PORTOFOLIO TUGAS AKHIR

Page 1

Rizqi Shabika Imany

I0214082

Terminal Intermoda Bekasi Dengan Pendekatan Arsitektur High Tech

   


CON

T

ENT 01

02

PENDAHULUAN

SITE ANALYSIS

Latar Belakang

View

Isu

Pencapaian

Pengertian Judul

Zoning Massing

.

.


01.02.01

03

04

05

KONSEP

KONSEP

PERSPEKTIF

Peruangan

Struktur

Tampilan

Utilitas

Sirkulasi Dalam Bangunan Sirkulasi Luar Bangunan

.


1

01 #1 #2 #3 #4

PENDAHULUAN LATAR BELAKANG Kurangnya minat masyarakat dalam penggunaan transportasi massal, memperbanyak kendaraan pribadi sehingga menimbulkan kemacetan

y Kota Bekasi sebagai lokasi perancangan serta Terminal Bus sebagai prasarana transportasi dan transit Intermoda sebagai sistem transportasi berkesinambungan yang lebih praktis dan efisien dalam segi waktu, biaya, alur perjalanan yang jelas, dan kemudahan dalam pergantian moda transportasi Arsitektur High Tech sebagai pendekatan dalam bentuk citra arsitektur yang senantiasa berkembang dan menekankan citra kecanggihan

PERSOALAN

01

Peruangan Mendukung kegiatan transit dan berganti moda

02

Integrasi Dengan moda transportasi yang sudah ada

03

Massa Tata letak dan tata massa menduukung intermoda dan berdasarkan pendekatan

04

Tampilan Dengan citra arsitektur high-tech dan fungsional

05

Struktur & Utilitas Mendukung Kinerja Terminal Intermoda


2

ISU

Kurangnya minat masyarakat dalam

TERMINAL INTERMODA BEKASI DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR HIGH TECH

penggunaan transportasi massal

Fenomena kemacetan di kota besar seperti Kota Bekasi

Integrasi antar moda sebagai sistem

Prasarana transportasi dan transit yang mengintegrasikan moda transportasi yang sudah ada untuk memudahkan calon penumpang dalam pergantian moda transportasi dengan sistem layanan door-to-door dalam sebuah rantai perjalanan yang berkesinambungan. Dengan perwujudan citra arsitektur high tech sebagai pendekatan diharapkan mampu memperkuat karakter bangunan serta menggambarkan fungsi bangunan Terminal Intermoda sebagai bangunan transportasi.

transportasi berkesinambungan yang lebih praktis dan efisien .


3

It

e.


4 PENGGUNA

Penumpang Kedatangan

KEGIATAN

Penumpang Keberangkatan

Penumpang Transit

Pengantar

RAGAM MODA YANG TERINTEGRASI

AKAP/AKDP

P

TransJakarta Angkutan Umum Stasiun Bekasi Timur Melalui Skybridge

,


5

02

SITE ANALYSIS

Lokasi perancangan Terminal Intermoda Bekasi yang terletak di Jl. Ir. H. Juanda ini sudah disesuaikan dengan kriteria perencanaan lokasi Terminal tipe B yang berdasarkan (Kepmen Hub, 1995) tentang Terminal Transportasi Jalan pasal 9 dan 10. Adapun batas-batas tapak adalah sebagai berikut : Utara : Jl. Cut Mutia Selatan : Jl. Ir. H. Juanda Barat : Plaza dan Gereja Kristen Pasundan Timur : SMP Strada Budi Luhur Luas : 17.000 m2 KDB 60% : 10.800 m2 KLB : 30.600 m2 RTH : 5.100 m2 Tinggi Bangunan : 3 Lantai

ia ut M t Cu Jl.

156 GEREJA KRISTEN PASUNDAN

Jl. I

r. H .

Jua n


VIEW

6

PENCAPAIAN

Jl.

U

t Cu

M

ia

ut

U

D 110

156

SITE

C

110

142

Jl. Ir . H.

156

110

SITE 17.000 m2

142

142

SMP STRADA BEKASI

nda

yaitu Jl. Ir. H. Juanda dan Jl. Cut Mutia

B A

Jua

Pencapaian ke lokasi tapak melalui 2 jalur utama

127

SITE 17.000 m2

127

Jl. Cut Mutia yang menjorok kedalam dan memiliki luas sebesar 8m dijadikan sebagai jalur side entrance untuk Bus Sedangkan Jl. ir. H. Juanda yang merupakan Jalan arteri memiliki luas 16m dijadikan sebagai main

127

nda

entrance untuk kendaraan pribadi dan exit untuk kendaraan umum


7 ZONING

SE

ZONA UTILITAS ZONA SIRKULASI MODA TRANSPORTASI

OUT

ZONA SERVIS ZONA PARKIR BUS

ME

ZONA AKAP DAN TRANSJAKARTA

OOUUTT

ZONA AKDP ZONA PENERIMA ZONA PARKIR KENDARAAN PRIBADI


8 MASSING

Bentuk

massa

bentuk site

merespon

Bentuk massa dipotong dan

Bentuk massa dipecah menjadi 2 lalu

dipecah menjadi 2

ditambahkan bridge sebagai penghubung dianara kedua massa Proporsi massa < proporsi sirkulasi Untuk kemudahan sirkulasi

Penutup berupa atap pelana dengan bentang 16 m2 Atap diberikan variasi lengkungan menggunakan bentuk struktur atap yang mencolok untuk menampilkan respon kontras terhadap site berdasarkan ciri-ciri arsitektur high tech


9


10

03

KONSEP PERUANGAN

Area tunggu dan keberangkatan AKAP Area tunggu dan keberangkatan TRANSJAKARTA

Area tunggu dan keberangkatan Angkot Area tunggu dan keberangkatan AKDP


11 TAMPILAN

Inside out Aplikasi Thermmochromic glass dan photocoltaic glass pada fasad bangunan Variasi

bentuk

yang

atap

memberikan

kesan mencolok untuk menampilkan resppon kontras terhadap site Pemindahan

elemen

bangunan

berupa

transportasi

vertikal

dari area utama untuk memaksimalkan fleksibilitas ruang Adanya struktur

ekspose kolom

dan

pewarnaan yang cerah pada struktur dan frame atap


12 SIRKULASI DALAM BANGUNAN

Semua penumpang membeli tiket dan menunggu di lantai 2

Semua penumpang menunggu dan naik moda transportasi di lantai 1 Tidak terjadi crossing antar moda transportasi, penumpang maupun dengan kendaraan pribadi

Penumpang

Terminal

Intermoda

Bekasi Penumpang menuju Stasiun Bekasi Timur


13 SIRKULASI LUAR BANGUNAN

Jl. Cut Mutia AKAP TRANSJAKARTA ANGKOT AKDP TAXI KENDARAAN PRIBADI

Jl. Ir. H. Ju an da


14 STRUKTUR

Rigid frame baja ringan dengan bentang 16 m2

Folded plate


15

AIR LIMBAH (OLI) UTILITAS

LISTRIK

AIR BERSIH PDAM

SAMPAH PDAM AIR BEKAS DAN AIR KOTOR

PENANGKAL PETIR


16 PERSPEKTIF



Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.