Kelembagaan Air Indonesia

Page 28

prasarananya, pencemaran air, dan mengganggu pengawetan air. 2.3.7. Pengusahaan Sumber Daya Air Kegiatan usaha ekonomi terkait air ataupun sumber daya airnya dapat dilakukan oleh semua kelompok usaha. UUSDA 7/2004 tidak menunjukkan keberpihakannya pada kelompok tertentu. Kegiatan usaha berkaitan dengan sumber daya air dapat dilakukan oleh badan usaha dan perseorangan. Badan Usaha yang dimaksud meliputi Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), koperasi, dan badan usaha swasta.

[foto: Rita Mustikasari. Daerah Aliran Sungai Way Seputih, Lampung.]. Sebuah sumur di tengah sawah yang dibuat oleh petani sebagai sumber alternatif air untuk pemenuhan kebutuhan atas air untuk tanaman

Meski demikian, pengembangan usaha sumber daya air (pembotolan) sebagian besar memerlukan ketersediaan modal dan

16


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.